SlideShare a Scribd company logo
1 of 5
TUGAS GEOGRAFI
KARAKTERISTIK ARAB SAUDI
DISUSUN OLEH :
TALITHA LINTANG PERTIWI (30/ XII.IPS.2)
SMA NEGERI 1 KARANGANOM
2014/2015
ARAB SAUDI
Arab Saudi adalah negara Arab yang terletak di Jazirah Arab. Negara ini merupakan
Negara berkembang. Arab Saudi atau disebut juga Saudi Arabia merupakan kerajaan padang
pasir yang menempati sebagian besar Semenanjung Arab. Saudi Arabia merupakan negara
terkaya di kawasa Timur Tengah. Luas wilayah Saudi Arabia sekitar 2.240.690 km².
A. KARAKTERISTIK UMUM
Ibu kota
(dan kota terbesar) Riyadh
Bahasa resmi Arab
Pemerintahan Monarki Multak Islam
- Raja Abdullah bin Abdulaziz al-Saud
- Pangeran Salman bin Abdul-Aziz Al Saud
Persatuan
Luas
- Total 2,149,690 km2
(133)
- Perairan (%) 0,7
Penduduk
- Perkiraan 2012 29.195.895 (43)
- Kepadatan 12,3/km2
(216)
PDB (KKB) Perkiraan 2013
- Total $927,762 miliar (19)
- Per kapita $31.309 (28)
Mata uang Riyal (SAR)
Zona waktu (UTC+3)
- Musim panas (DST) (UTC+3)
Ranah Internet .sa
Kode telepon 966
B. GEOGRAFI
Arab Saudi terletak di antara 15°LU - 32°LU dan antara
34°BT - 57°BT. Luas kawasannya adalah
2.240.000 km². Arab Saudi merangkumi empat perlima
kawasan di Semenanjung Arab dan merupakan negara
terbesar di Asia Timur Tengah. Permukaan terendah di
sini ialah di Teluk Persia pada 0 m dan Jabal Sauda'
pada 3.133 m. Arab Saudi terkenal sebagai sebuah
negara yang datar dan mempunyai banyak kawasan
gurun. Gurun yang terkenal ialah di sebelah selatan
Arab Saudi yang dijuluki "Daerah Kosong" (dalam bahasa Arab, Rub al Khali), kawasan
gurun terluas di dunia. Namun di bagian barat dayanya, terdapat kawasan pegunungan
yang berumput dan hijau. Hampir tidak ada sungai atau danau permanen di negeri ini,
tetapi terdapat sangat banyak wadi. Beberapa daerah subur dapat ditemukan dalam
endapan aluvial di wadi, basin dan oasis. Batas-batas Negara :
a. Sebelah timur : berbatasan dengan Teluk Persia dan Uni Emirat Arab.
b. Sebelah Barat : berbatasan dengan Laut Merahdan Teluk Aqaba.
c.Sebelah utara : berbatasan dengan Yordania,Irak, dan Kuwait.
d. Sebelah selatan : berbatasan dengan Oman dan Yaman.
Berdasarkan letak lintangnya, Arab Saudi mengalami dua macam iklim, yaitu
iklim tropis (dialami di daerah bagian selatan) dan iklim subtropis (dialami daerah bagian
utara). Perbedaan suhu harian pada waktu siang dan malam hari sangat besar. Suhu pada
siang hari sangat panas diaman bisa mencapai 49oc, sedangkan suhu pada malam hari
sangat dingin dimana bisa mencapai 2oc.
Curah hujan di Arab Saudi cukup rendah dan bervariasi. Sekitar 90% wialyah
Arab Saudi mendapat hujan rata-rata hanya 100 mm setahun. Bahkan, beberapa bagian di
gurun Rub Al-Khali tidak pernah terjadi hujan. Angin yang bertiup tidak merata. Di
bagian timur berembus angin Shamal yang bertiup dari timur laut. Angin ini terkenal
karena menimbulakan topan pasir.
C. KONDISI EKONOMI
Kekayaan yang sangat besar yang didapat dari minyak, sangat membantu
permainan dan pembentukan kekuatan peran dari keluarga Kerajaan Saudi baik di
dalam maupun luar negeri. Wilayah ini dahulu merupakan wilayah perdagangan
terutama di kawasan Hijaz antara Yaman-Mekkah-Madinah-Damaskus dan Palestina.
Pertanian dikenal saat itu dengan perkebunan kurma dan gandum serta peternakan
yang menghasilkan daging serta susu dan olahannya. Pada saat sekarang digalakkan
sistem pertanian terpadu untuk meningkatkan hasil-hasil pertanian.
Perindustrian umumnya bertumpu pada sektor Minyak bumi dan Petrokimia
terutama setelah ditemukannya sumber sumber minyak pada tanggal 3 Maret 1938.
Selain itu juga untuk mengatasi kesulitan sumber air selain bertumpu pada sumber air
alam (oase) juga didirikan industri desalinasi Air Laut di kota Jubail. Sejalan dengan
tumbuhnya perekonomian maka kota-kota menjadi tumbuh dan berkembang. Kota-
kota yang terkenal di wilayah ini selain kota suci Mekkah dan Madinah adalah Kota
Riyadh sebagai ibukota kerajaan, Dammam, Dhahran, Khafji, Jubail, Tabuk dan
Jeddah.
D. PENDUDUK
Keluarga suku Quraisy yang dikenal sebagai bangsawan dan pemimpin
bangsa Arab, turunan pendiri dan pemelihara bangunan suci Ka'bah, Nabi Ibrahim
dan putranya nabi Ismail, dimana Nabi Muhammad adalah salah satu dari Bani
Hasyim Qurays, di wilayah Hijaz, sekarang merupakan salah satu suku penduduk di
Saudi Arabia. Penduduk Arab Saudi adalah mayoritas berasal dari kalangan bangsa
Arab sekalipun juga terdapat keturunan dari bangsa-bangsa lain serta mayoritas
beragama Islam. Di daerah daerah industri dijumpai penduduk dari negara-negara lain
sebagai kontraktor dan pekerja asing atau ekspatriat
Peta Arab Saudi dengan pencantuman angka-angka.
Wilayah Arab Saudi terbagi atas 13 provinsi atau manatiq (jamak dari mantiqah), yakni:
1. Bahah
2. Hududusy Syamaliyah
3. Jauf
4. Madinah
5. Qasim
6. Riyadh
7. Syarqiyah (Provinsi Timur)
8. 'Asir
9. Ha'il
10. Jizan
11. Makkah
12. Najran
13. Tabuk
E. POLITIK
Arab Saudi menggunakan sistem Kerajaan atau Monarki. Hukum yang
digunakan adalah hukum Syariat Islam dengan berdasar pada pengamalan ajaran
Islam berdasarkan pemahaman salafush shalih (para sahabat Nabi dan yang mengikuti
mereka dengan baik) dan secara umum bermazhab Hambali. pemahaman ini sebagai
pemahaman sahabat Nabi terhadap Al Qur'an dan Hadits, sehingga sering
menyebutnya sebagai pemahaman Salafi. Memiliki hubungan internasional dengan
negara negara lain baik negara negara Arab, negara-negara anggota Organisasi
Konferensi Islam, maupun negara-negara lain.

More Related Content

What's hot

Bilangan kompleks lengkap
Bilangan kompleks lengkapBilangan kompleks lengkap
Bilangan kompleks lengkapagus_budiarto
 
Bab 2 kimia unsur periode ke 4
Bab 2 kimia unsur periode ke 4Bab 2 kimia unsur periode ke 4
Bab 2 kimia unsur periode ke 4syifardina
 
Analisis struktural dalam drama kejahatan membalas dendam karya A. Idrus
Analisis struktural dalam drama kejahatan membalas dendam karya A. IdrusAnalisis struktural dalam drama kejahatan membalas dendam karya A. Idrus
Analisis struktural dalam drama kejahatan membalas dendam karya A. IdrusOki Feri Juniawan
 
Cara Kerja Aki ( FISIKA )
Cara Kerja Aki ( FISIKA )Cara Kerja Aki ( FISIKA )
Cara Kerja Aki ( FISIKA )Vika Mubarokah
 
KIMIA - Pembuatan Besi
KIMIA - Pembuatan BesiKIMIA - Pembuatan Besi
KIMIA - Pembuatan BesiAnnisa Nuzulia
 
Fisika dasar pengukuran
Fisika dasar   pengukuranFisika dasar   pengukuran
Fisika dasar pengukuranUIN Arraniry
 
X sejarah indonesia kd 3.5_final
X sejarah indonesia kd 3.5_finalX sejarah indonesia kd 3.5_final
X sejarah indonesia kd 3.5_finalDeddyHidayat3
 
RPP KELAS VIII SENI RUPA .docx
RPP KELAS VIII SENI RUPA .docxRPP KELAS VIII SENI RUPA .docx
RPP KELAS VIII SENI RUPA .docxRahayuningsih50
 
Ulasan buku humaira&alfarisi
Ulasan buku humaira&alfarisiUlasan buku humaira&alfarisi
Ulasan buku humaira&alfarisiarifyusuf13
 
Slaid makanan dan minuman
Slaid makanan dan minumanSlaid makanan dan minuman
Slaid makanan dan minumanbettytsm
 
Mengubah hikayat menjadi cerpen
Mengubah hikayat menjadi cerpenMengubah hikayat menjadi cerpen
Mengubah hikayat menjadi cerpenMiftahulJannah316
 

What's hot (20)

Unsur Periode 3
Unsur Periode 3Unsur Periode 3
Unsur Periode 3
 
Makalah listrik sederhana
Makalah listrik sederhanaMakalah listrik sederhana
Makalah listrik sederhana
 
LAPORAN FISIKA SMA
LAPORAN FISIKA SMALAPORAN FISIKA SMA
LAPORAN FISIKA SMA
 
Bilangan kompleks lengkap
Bilangan kompleks lengkapBilangan kompleks lengkap
Bilangan kompleks lengkap
 
Logam alkali tanah
Logam alkali tanahLogam alkali tanah
Logam alkali tanah
 
Makalah Seni Ilustrasi
Makalah Seni IlustrasiMakalah Seni Ilustrasi
Makalah Seni Ilustrasi
 
Bab 2 kimia unsur periode ke 4
Bab 2 kimia unsur periode ke 4Bab 2 kimia unsur periode ke 4
Bab 2 kimia unsur periode ke 4
 
Analisis struktural dalam drama kejahatan membalas dendam karya A. Idrus
Analisis struktural dalam drama kejahatan membalas dendam karya A. IdrusAnalisis struktural dalam drama kejahatan membalas dendam karya A. Idrus
Analisis struktural dalam drama kejahatan membalas dendam karya A. Idrus
 
Cara Kerja Aki ( FISIKA )
Cara Kerja Aki ( FISIKA )Cara Kerja Aki ( FISIKA )
Cara Kerja Aki ( FISIKA )
 
Soal lct kimia
Soal lct kimiaSoal lct kimia
Soal lct kimia
 
KIMIA - Pembuatan Besi
KIMIA - Pembuatan BesiKIMIA - Pembuatan Besi
KIMIA - Pembuatan Besi
 
Runge kutta new
Runge kutta newRunge kutta new
Runge kutta new
 
Fisika dasar pengukuran
Fisika dasar   pengukuranFisika dasar   pengukuran
Fisika dasar pengukuran
 
X sejarah indonesia kd 3.5_final
X sejarah indonesia kd 3.5_finalX sejarah indonesia kd 3.5_final
X sejarah indonesia kd 3.5_final
 
Penyepuhan logam (1)
Penyepuhan logam (1)Penyepuhan logam (1)
Penyepuhan logam (1)
 
RPP KELAS VIII SENI RUPA .docx
RPP KELAS VIII SENI RUPA .docxRPP KELAS VIII SENI RUPA .docx
RPP KELAS VIII SENI RUPA .docx
 
Ulasan buku humaira&alfarisi
Ulasan buku humaira&alfarisiUlasan buku humaira&alfarisi
Ulasan buku humaira&alfarisi
 
Slaid makanan dan minuman
Slaid makanan dan minumanSlaid makanan dan minuman
Slaid makanan dan minuman
 
Mengubah hikayat menjadi cerpen
Mengubah hikayat menjadi cerpenMengubah hikayat menjadi cerpen
Mengubah hikayat menjadi cerpen
 
Penyepuhan Logam
Penyepuhan LogamPenyepuhan Logam
Penyepuhan Logam
 

Similar to Tugas geografi karaktersistik arab saudi

Ips negara maju dan negara berkembang Arab Saudi
Ips negara maju dan negara berkembang Arab SaudiIps negara maju dan negara berkembang Arab Saudi
Ips negara maju dan negara berkembang Arab Saudinazirahatqa
 
S3 luki haryani_saudi arabia
S3 luki haryani_saudi arabiaS3 luki haryani_saudi arabia
S3 luki haryani_saudi arabiaRyaniie Dealova
 
Negara berkembang arab
Negara berkembang arabNegara berkembang arab
Negara berkembang arabRahma Adhalia
 
Tugas Geografi
Tugas GeografiTugas Geografi
Tugas Geografivischoke
 
Pertumbuhan dan Perkembangan Dubai dari masa ke masa
Pertumbuhan dan Perkembangan Dubai dari masa ke masaPertumbuhan dan Perkembangan Dubai dari masa ke masa
Pertumbuhan dan Perkembangan Dubai dari masa ke masaMillan_Dhillon
 
MAKALAH UNI AMIRED.docx
MAKALAH UNI AMIRED.docxMAKALAH UNI AMIRED.docx
MAKALAH UNI AMIRED.docxRahmat Hidayat
 
Sistem administrasi negara monarki arab
Sistem administrasi negara monarki arabSistem administrasi negara monarki arab
Sistem administrasi negara monarki arabAfiif Anshori
 
pptttttt aaaabrab.pdf
pptttttt aaaabrab.pdfpptttttt aaaabrab.pdf
pptttttt aaaabrab.pdfProShotterGig
 
letak Arab Saudi - Geografi
letak Arab Saudi - Geografiletak Arab Saudi - Geografi
letak Arab Saudi - GeografiFibula08
 

Similar to Tugas geografi karaktersistik arab saudi (14)

Ips negara maju dan negara berkembang Arab Saudi
Ips negara maju dan negara berkembang Arab SaudiIps negara maju dan negara berkembang Arab Saudi
Ips negara maju dan negara berkembang Arab Saudi
 
S3 luki haryani_saudi arabia
S3 luki haryani_saudi arabiaS3 luki haryani_saudi arabia
S3 luki haryani_saudi arabia
 
Negara berkembang arab
Negara berkembang arabNegara berkembang arab
Negara berkembang arab
 
Tugas Geografi
Tugas GeografiTugas Geografi
Tugas Geografi
 
Pertumbuhan dan Perkembangan Dubai dari masa ke masa
Pertumbuhan dan Perkembangan Dubai dari masa ke masaPertumbuhan dan Perkembangan Dubai dari masa ke masa
Pertumbuhan dan Perkembangan Dubai dari masa ke masa
 
Materi ski
Materi skiMateri ski
Materi ski
 
Materi ski
Materi skiMateri ski
Materi ski
 
Materi ski
Materi skiMateri ski
Materi ski
 
Tentang Arab saudi
Tentang Arab saudiTentang Arab saudi
Tentang Arab saudi
 
Kuwait
KuwaitKuwait
Kuwait
 
MAKALAH UNI AMIRED.docx
MAKALAH UNI AMIRED.docxMAKALAH UNI AMIRED.docx
MAKALAH UNI AMIRED.docx
 
Sistem administrasi negara monarki arab
Sistem administrasi negara monarki arabSistem administrasi negara monarki arab
Sistem administrasi negara monarki arab
 
pptttttt aaaabrab.pdf
pptttttt aaaabrab.pdfpptttttt aaaabrab.pdf
pptttttt aaaabrab.pdf
 
letak Arab Saudi - Geografi
letak Arab Saudi - Geografiletak Arab Saudi - Geografi
letak Arab Saudi - Geografi
 

More from Talitha Lintang Pertiwi

Hal hal yang dilarang ketika shalat jum’at
Hal hal yang dilarang ketika shalat jum’atHal hal yang dilarang ketika shalat jum’at
Hal hal yang dilarang ketika shalat jum’atTalitha Lintang Pertiwi
 

More from Talitha Lintang Pertiwi (20)

Makalah wisata dan universitas di china
Makalah wisata dan universitas di chinaMakalah wisata dan universitas di china
Makalah wisata dan universitas di china
 
Wisata dan universitas di china
Wisata dan universitas di china Wisata dan universitas di china
Wisata dan universitas di china
 
Presentasi globalisasi
Presentasi globalisasiPresentasi globalisasi
Presentasi globalisasi
 
Empat pilar
Empat pilarEmpat pilar
Empat pilar
 
Tugas sosiologi
Tugas sosiologiTugas sosiologi
Tugas sosiologi
 
Makalah dampak perubahan sosial
Makalah dampak perubahan sosialMakalah dampak perubahan sosial
Makalah dampak perubahan sosial
 
Hal hal yang dilarang ketika shalat jum’at
Hal hal yang dilarang ketika shalat jum’atHal hal yang dilarang ketika shalat jum’at
Hal hal yang dilarang ketika shalat jum’at
 
Kiat 10 hal untuk hidup indah
Kiat 10 hal untuk hidup indahKiat 10 hal untuk hidup indah
Kiat 10 hal untuk hidup indah
 
lembaga politik
lembaga politiklembaga politik
lembaga politik
 
Kelompok nyata (Sosiologi)
Kelompok nyata (Sosiologi)Kelompok nyata (Sosiologi)
Kelompok nyata (Sosiologi)
 
Dampak perubahan sosial
Dampak perubahan sosialDampak perubahan sosial
Dampak perubahan sosial
 
Kerajaan kalingga (holing)
Kerajaan kalingga (holing)Kerajaan kalingga (holing)
Kerajaan kalingga (holing)
 
Pemerintahan jepang di indonesia
Pemerintahan jepang di indonesiaPemerintahan jepang di indonesia
Pemerintahan jepang di indonesia
 
Revolusi Amerika
Revolusi AmerikaRevolusi Amerika
Revolusi Amerika
 
Presentasi tugas bu probo
Presentasi tugas bu proboPresentasi tugas bu probo
Presentasi tugas bu probo
 
4 pillar berbangsa dan bernegara
4 pillar berbangsa dan bernegara4 pillar berbangsa dan bernegara
4 pillar berbangsa dan bernegara
 
Pencemaran sungai
Pencemaran sungaiPencemaran sungai
Pencemaran sungai
 
Presentasi Bursa Efek
Presentasi Bursa EfekPresentasi Bursa Efek
Presentasi Bursa Efek
 
Presentasi rapat anggota koperasi
Presentasi rapat anggota koperasiPresentasi rapat anggota koperasi
Presentasi rapat anggota koperasi
 
Prinsip manajemen menurut henry fayol
Prinsip manajemen menurut henry fayolPrinsip manajemen menurut henry fayol
Prinsip manajemen menurut henry fayol
 

Recently uploaded

LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatArfiGraphy
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 

Recently uploaded (20)

LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 

Tugas geografi karaktersistik arab saudi

  • 1. TUGAS GEOGRAFI KARAKTERISTIK ARAB SAUDI DISUSUN OLEH : TALITHA LINTANG PERTIWI (30/ XII.IPS.2) SMA NEGERI 1 KARANGANOM 2014/2015
  • 2. ARAB SAUDI Arab Saudi adalah negara Arab yang terletak di Jazirah Arab. Negara ini merupakan Negara berkembang. Arab Saudi atau disebut juga Saudi Arabia merupakan kerajaan padang pasir yang menempati sebagian besar Semenanjung Arab. Saudi Arabia merupakan negara terkaya di kawasa Timur Tengah. Luas wilayah Saudi Arabia sekitar 2.240.690 km². A. KARAKTERISTIK UMUM Ibu kota (dan kota terbesar) Riyadh Bahasa resmi Arab Pemerintahan Monarki Multak Islam - Raja Abdullah bin Abdulaziz al-Saud - Pangeran Salman bin Abdul-Aziz Al Saud Persatuan Luas - Total 2,149,690 km2 (133) - Perairan (%) 0,7 Penduduk - Perkiraan 2012 29.195.895 (43) - Kepadatan 12,3/km2 (216) PDB (KKB) Perkiraan 2013 - Total $927,762 miliar (19) - Per kapita $31.309 (28) Mata uang Riyal (SAR) Zona waktu (UTC+3) - Musim panas (DST) (UTC+3) Ranah Internet .sa Kode telepon 966
  • 3. B. GEOGRAFI Arab Saudi terletak di antara 15°LU - 32°LU dan antara 34°BT - 57°BT. Luas kawasannya adalah 2.240.000 km². Arab Saudi merangkumi empat perlima kawasan di Semenanjung Arab dan merupakan negara terbesar di Asia Timur Tengah. Permukaan terendah di sini ialah di Teluk Persia pada 0 m dan Jabal Sauda' pada 3.133 m. Arab Saudi terkenal sebagai sebuah negara yang datar dan mempunyai banyak kawasan gurun. Gurun yang terkenal ialah di sebelah selatan Arab Saudi yang dijuluki "Daerah Kosong" (dalam bahasa Arab, Rub al Khali), kawasan gurun terluas di dunia. Namun di bagian barat dayanya, terdapat kawasan pegunungan yang berumput dan hijau. Hampir tidak ada sungai atau danau permanen di negeri ini, tetapi terdapat sangat banyak wadi. Beberapa daerah subur dapat ditemukan dalam endapan aluvial di wadi, basin dan oasis. Batas-batas Negara : a. Sebelah timur : berbatasan dengan Teluk Persia dan Uni Emirat Arab. b. Sebelah Barat : berbatasan dengan Laut Merahdan Teluk Aqaba. c.Sebelah utara : berbatasan dengan Yordania,Irak, dan Kuwait. d. Sebelah selatan : berbatasan dengan Oman dan Yaman. Berdasarkan letak lintangnya, Arab Saudi mengalami dua macam iklim, yaitu iklim tropis (dialami di daerah bagian selatan) dan iklim subtropis (dialami daerah bagian utara). Perbedaan suhu harian pada waktu siang dan malam hari sangat besar. Suhu pada siang hari sangat panas diaman bisa mencapai 49oc, sedangkan suhu pada malam hari sangat dingin dimana bisa mencapai 2oc. Curah hujan di Arab Saudi cukup rendah dan bervariasi. Sekitar 90% wialyah Arab Saudi mendapat hujan rata-rata hanya 100 mm setahun. Bahkan, beberapa bagian di gurun Rub Al-Khali tidak pernah terjadi hujan. Angin yang bertiup tidak merata. Di bagian timur berembus angin Shamal yang bertiup dari timur laut. Angin ini terkenal karena menimbulakan topan pasir. C. KONDISI EKONOMI Kekayaan yang sangat besar yang didapat dari minyak, sangat membantu permainan dan pembentukan kekuatan peran dari keluarga Kerajaan Saudi baik di dalam maupun luar negeri. Wilayah ini dahulu merupakan wilayah perdagangan terutama di kawasan Hijaz antara Yaman-Mekkah-Madinah-Damaskus dan Palestina. Pertanian dikenal saat itu dengan perkebunan kurma dan gandum serta peternakan
  • 4. yang menghasilkan daging serta susu dan olahannya. Pada saat sekarang digalakkan sistem pertanian terpadu untuk meningkatkan hasil-hasil pertanian. Perindustrian umumnya bertumpu pada sektor Minyak bumi dan Petrokimia terutama setelah ditemukannya sumber sumber minyak pada tanggal 3 Maret 1938. Selain itu juga untuk mengatasi kesulitan sumber air selain bertumpu pada sumber air alam (oase) juga didirikan industri desalinasi Air Laut di kota Jubail. Sejalan dengan tumbuhnya perekonomian maka kota-kota menjadi tumbuh dan berkembang. Kota- kota yang terkenal di wilayah ini selain kota suci Mekkah dan Madinah adalah Kota Riyadh sebagai ibukota kerajaan, Dammam, Dhahran, Khafji, Jubail, Tabuk dan Jeddah. D. PENDUDUK Keluarga suku Quraisy yang dikenal sebagai bangsawan dan pemimpin bangsa Arab, turunan pendiri dan pemelihara bangunan suci Ka'bah, Nabi Ibrahim dan putranya nabi Ismail, dimana Nabi Muhammad adalah salah satu dari Bani Hasyim Qurays, di wilayah Hijaz, sekarang merupakan salah satu suku penduduk di Saudi Arabia. Penduduk Arab Saudi adalah mayoritas berasal dari kalangan bangsa Arab sekalipun juga terdapat keturunan dari bangsa-bangsa lain serta mayoritas beragama Islam. Di daerah daerah industri dijumpai penduduk dari negara-negara lain sebagai kontraktor dan pekerja asing atau ekspatriat Peta Arab Saudi dengan pencantuman angka-angka. Wilayah Arab Saudi terbagi atas 13 provinsi atau manatiq (jamak dari mantiqah), yakni: 1. Bahah 2. Hududusy Syamaliyah 3. Jauf 4. Madinah 5. Qasim 6. Riyadh 7. Syarqiyah (Provinsi Timur) 8. 'Asir
  • 5. 9. Ha'il 10. Jizan 11. Makkah 12. Najran 13. Tabuk E. POLITIK Arab Saudi menggunakan sistem Kerajaan atau Monarki. Hukum yang digunakan adalah hukum Syariat Islam dengan berdasar pada pengamalan ajaran Islam berdasarkan pemahaman salafush shalih (para sahabat Nabi dan yang mengikuti mereka dengan baik) dan secara umum bermazhab Hambali. pemahaman ini sebagai pemahaman sahabat Nabi terhadap Al Qur'an dan Hadits, sehingga sering menyebutnya sebagai pemahaman Salafi. Memiliki hubungan internasional dengan negara negara lain baik negara negara Arab, negara-negara anggota Organisasi Konferensi Islam, maupun negara-negara lain.