SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
ETS
KERANGKA ACUAN KERJA
APLIKASI MYINDIHOME
Oleh:
Rizvi Sofbrina 05111640000037
Kelas :
Manajemen Proyek Perangkat Lunak (E)
Dosen
Fajar Baskoro, S. Kom., M.T.
JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA
FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI
INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER
2019
2
Daftar Isi
Latar Belakang .................................................................................................................................................................................3
Maksud dan Tujuan.........................................................................................................................................................................3
Sasaran...............................................................................................................................................................................................4
Nama dan Organisasi Pengguna Jasa...........................................................................................................................................4
Sumber Pendanaan ..........................................................................................................................................................................4
Lingkup, Lokasi, Fasilitas dan Ahli Pengetahuan......................................................................................................................4
1. Tahap Pelaksanaan............................................................................................................................................................4
2. Spesifikasi Teknis .............................................................................................................................................................5
3. Tenaga Ahli Pendukung...................................................................................................................................................6
Metodologi........................................................................................................................................................................................7
Jangka Waktu Pelaksanaan............................................................................................................................................................8
Kualifikasi.........................................................................................................................................................................................8
Keluaran ............................................................................................................................................................................................8
Pelaporan...........................................................................................................................................................................................9
Penutup..............................................................................................................................................................................................9
3
LATAR BELAKANG
Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi yang pesat mendorong
penyedia layanan telekomunikasi untuk menyediakan layanan telekomunikasi yang
semakin handal. Salah satu perkembangan dibidang telekomunikasi adalah penggunaan
media fiber optik untuk menjangkau seluruh pelanggan. Fiber optik memiliki kelebihan
diantaranya mampu mentransmisikan sinyal dalam jarak yang jauh tanpa redaman dan
kapasitas bandwidth (data rates) yang besar, tidak memerlukan banyak repeater
dibanding media kabel lain, tahan terhadap gangguan gelombang elektromagnetik dan
gelombang radio, kabel jaringan yang tahan lama dan tidak gampang rusak. Kelebihan
tersebut membuat fiber optik banyak digelar oleh operator untuk menyediakan layanan
telekomunikasi kepada pelanggan.
PT. Telkom Banjarmasin sebagai vendor penyedia perangkat telekomunikasi
harus mampu mendukung proyek operator dengan menerapkan proyek manajemen yang
baik agar proyek dapat berjalan dengan lancar dan sesuai kebutuhan dari operator.
Salah satu penerapan proyek manajemen adalah proses proyek integration dan
proyek scope. Dalam melakukan project integration dan scope management process, PT.
Telkom harus bekerjasama tidak hanya dengan Operator sebagai shareholder proyek tapi
juga dengan subcontractor dan building management yang terlibat sebagai partner dalam
pelaksanaan proyek.
MAKSUD DAN TUJUAN
Aplikasi website tersebut memberikan kendali dan fleksibilitas bagi pelanggan dalam
mendapatkan dan mengelola berbagai jenis layanan serta manfaat tambahan dari
IndiHome.
Tujuan dari Aplikasi website MyIndiHome ini adalah :
Bagi Pengguna
- Untuk mendapatkan berbagai informasi dan layanan dari IndiHome. Fungsi ini biasa
disebut dengan self-care, yang memberikan kendali bagi pelanggan untuk melakukan
sendiri cek ketersediaan jaringan fiber optic di lokasi rumah pelanggan, registrasi
IndiHome dan melaporkan bila terjadi gangguan IndiHome.
- Berbagai macam informasi seputar layanan IndiHome juga dapat dengan sangat
mudah diperoleh pelanggan, seperti informasi tagihan, informasi bonus telepon dan
pemakaian internet atau informasi point reward.
4
SASARAN
Sasaran utama yang ingin dicapai yaitu tersedianya Aplikasi website
MyIndiHome adalah sebagai sarana informasi para pelanggan dengan berbagai banyak
fitur dan keunggulan yang disediakan oleh sistem. Sehingga diharapkan para pelanggan
dapat memperoleh informasi dan kemudahan mengakses fitur-fitur seperti layanan
internet, metode pembayaran, ketersediaan jaringan dan lain-lain.
NAMA DAN ORGANISASI PENGGUNA JASA
Plasa Telkom Banjarmasin
Jl. Pangeran Samudera No.42
(0511) 436500
SUMBER PENDANAAN
Sumber pendanaan pembuatan Aplikasi website MyIndiHome tahun 2017 kurang
lebih sebesar Rp. 80.000.000,-.
LINGKUP, LOKASI, FASILITAS DAN AHLI PENGETAHUAN
1. Tahap Pelaksanaan
a. Perencanaan
Kegiatan perencanaan meliputi menganalisis kebutuhan fungsional dan
nonfungsional aplikasi serta membuat jadwal pelaksanaan yang memuat tahapan
pekerjaan yang akan dilakukan.
b. Perancangan
Dengan memahami sistem sebelumnya dan kriteria-kriteria sistem yang
akan dibangun, tim penyedia jasa dapat membuat rancangan sistem informasi
terlebih dahulu. Selanjutnya dengan memperhatikan hasil rekomendasi dari
pengguna aplikasi, tim penyedia jasa juga harus memperhatikan :
- Kebutuhan organisasi
5
- Kebutuhan operator
- Kebutuhan pemakai
- Kebutuhan teknis
c. Pelaksanaan Pekerjaan
Pelaksanaan pekerjaan meliputi pembuatan aplikasi sesuai dengan hasil
kebutuhan yang diperlukan oleh user dan jadwal yang telah direncanakan.
d. Implementasi
Implementasi sistem dapat dilakukan apabila sistem yang dikembangkan
telah sesuai dengan rencana kebutuhan user dan bebas dari bug(error).
Implementasi selanjutnya diikuti dengan training aplikasi kepada user sehingga
user dapat memanfaatkan aplikasi dengan efektif dan efisien.
e. Evaluasi
Pada tahap ini, dilakukan uji coba perangkat lunak(sistem) yang telah
selesai disusun. Proses uji coba ini diperlukan untuk memastikan bahwa sistem
tersebut sudah benar, sesuai karakteristik yang diterapkan dan tidak ada
kesalahan-kesalahan yang terkandung didalamnya.
f. Maintenance dan Garansi
Aplikasi yang dikembangkan harus mempunyai garansi selama 1 tahun,
sehingga kalau terjadi masalah atau ditemukan keadaan yang tidak sesuai dengan
rencana kebutuhan yang telah disusun dapat segera ditangani.
2. Spesifikasi Teknis
a. Database
Sebagai penyimpanan data yang terlibat dalam aplikasi layanan online
registrasi dapat menggunakan aplikasi database yang tersedia yaitu Firebase.
b. Sistem
 Aplikasi website ini akan berjalan di semua browser
 Menggunakan bahasa pemrograman PHP, HTML, JavaScript
 Menggunakan software pendukung Visual Studio Code, Adobe
Photoshop, dan Sublime Text
6
c. Keamanan
 Autentifikasi user
Setiap user memiliki password tersendiri sehingga hanya user-user tertentu
yang dapat mengakses data sesuai dengan kebutuhan user. Oleh karena itu
membutuhkan tools untuk management user.
 Privileged User
Demi keamanan dan pembagian wewenang untuk setiap user, maka
diperlukan adanya privileged user untuk mengatur hak akses dan
kewenangan masing-masing user.
 Backup/Restore
Karena pentingnya nilai data yang digunakan oleh aplikasi, maka aplikasi
harus menyediakan fasilitas untuk melakukan backup/restore database
sehingga apabila terjadi kesalahan atau kejadian buruk admin dapat
melakukan backup dengan mudah.
 User Log
Karena apikasi bersifat multiuser, untuk kontrol dan pengawasan perlu
adanya user log untuk memantau kegiatan masing-masing user dalam
penggunaan aplikasi
3. Tenaga Ahli Pendukung
a. Tenaga ahli
1) Project Manager, berpendidikan minimal S2 bidang TI atau Manajemen,
mempunyai pengalaman sejenis minimal 5 tahun dibuktikan dengan surat
referensi, sebanyak 1 orang.
2) Team Leader, berpendidikan minimal S2 bidang TI, mempunyai
pengalaman kerja minimal 5 tahun yang dibuktikan dengan surat referensi,
sebanyak 1 orang.
3) System Analyst, berpendidikan minimal S2 bidang TI, mempunyai
pengalaman kerja minimal 5 tahun yang dibuktikan dengan surat referensi,
sebanyak 1 orang.
7
4) Database Analyst, berpendidikan minimal S2 bidang TI, mempunyai
pengalaman kerja minimal 5 tahun yang dibuktikan dengan surat referensi,
sebanyak 1 orang.
5) Programmer, berpendidikan minimal S1 bidang ilmu komputer atau
Teknik Informatika, mempunyai pengalaman kerja minimal 5 tahun yang
dibuktikan dengan surat referensi, menguasai web developer dan
framework dan memiliki sertifikat dibidang pemrogramanan, sebanyak 5
orang.
6) Desain Interface, berpendidikan minimal S1 bidang Teknik Informatika
dengan pengalaman 3 tahun yang dibuktikan dengan surat referensi,
sebanyak 1 orang.
b. Tenaga Pendukung
1) Administrasi, berpendidikan minimal S1 semua jurusan dengan
pengalaman minimal 3 tahun yang dibuktikan dengan surat referensi,
sebanyak 1 orang.
2) Technical Support, berpendidikan minimal D3 jurusan Teknik
Informatika, sebanyak 1 orang.
3) Tenaga Dokumentasi, berpendidikan minimal D3 semua jurusan,
sebanyak 1 orang.
METODOLOGI
Metodologi-metodologi yang akan digunakan dalam pengembangan Aplikasi
website MyIndiHome ini adalah metodologi yang mampu mendukung pengembangan
berskala cepat (fast development) yang sesuai dengan standarisasi dalam System
Development Life Cycle (SDLC). Alasan utama digunakannya metodologi
pengembangan berskala cepat dikarenakan alokasi waktu yang disediakan untuk kegiatan
relatif singkat sementara scope pekerjaan yang cukup luas. Diharapkan dengan
menggunakan metodologi pengembangan berskala cepat maka proses pengembangan
Aplikasi website MyIndiHome dapat terlaksana dengan baik dan sesuai dengan waktu
8
dan anggaran yang disediakan. Selain itu metodologi-metodologi pengembangan berskala
cepat juga memiliki proses kontrol yang cukup baik karena metodologi ini dijalankan
dengan melibatkan peran serta user secara aktif sehingga dapat mengurangi kesalahan
dan kegagalan implementasi.
JANGKA WAKTU PELAKSANAAN
Jangka waktu yang tersedia untuk melaksanaan dan menyelesaikan kegiatan
pembuatan Aplikasi website MyIndiHome membutuhkan kurun waktu 3 (tiga) bulan.
No Kegiatan
April 2019 Mei 2019 Juni 2019
I II III IV I II III IV I II III IV
1 Perencanaan
2 Perancangan
3 PelaksanaanPekerjaan
4 Implemenasi
5 Evaluasi
6
Maintenance dan
Garansi
KUALIFIKASI
1. Berkomitmen terhadap pekerjaan
2. Bersedia tidak menyebarluaskan data perusahaan
3. Menggunakan metode yang baik dan benar
4. Berpengalaman
KELUARAN
1. Aplikasi website MyIndiHome
2. Dokumentasi kegiatan yang dilaksanakan selama melakukan pengembangan website
MyIndiHome
3. Buku manual tata cara penggunaan dan pengelolaan aplikasi website MyIndiHome
4. Pelatihan pendampingan/asistensi, garansi dan pemeliharaan
9
PELAPORAN
1. Laporan pendahuluan
a. Rencana kerja
b. Jadwal kegiatan
c. Estimasi waktu selesai sebelum deadline
d. Desain awal sistem
2. Laporan interim
a. Hasil yang sudah dicapai
b. Masalah pelaksanaan dan solusi
c. Rencana baru selanjutnya
3. Laporan akhir
a. Laporan mingguan
b. Keluaran proyek
PENUTUP
Demikian Kerangka Acuan Kerja (KAK) tentang pembuatan Aplikasi website
MyIndiHome ini sebagai dasar pelaksanaan kegiatan.

More Related Content

What's hot

KAK (KERANGKA ACUAN KERJA) ANGKOTIN
KAK (KERANGKA ACUAN KERJA) ANGKOTINKAK (KERANGKA ACUAN KERJA) ANGKOTIN
KAK (KERANGKA ACUAN KERJA) ANGKOTINAulia Teaku
 
Kak sistem aplikasi pelaporan keluhan
Kak sistem aplikasi pelaporan keluhanKak sistem aplikasi pelaporan keluhan
Kak sistem aplikasi pelaporan keluhanYoshima Putri
 
Terms of reference - ETS MPPL E
Terms of reference - ETS MPPL ETerms of reference - ETS MPPL E
Terms of reference - ETS MPPL EAriiqFirandaNaufal
 
Kerangka Acuan Kerja - MPPL
Kerangka Acuan Kerja - MPPLKerangka Acuan Kerja - MPPL
Kerangka Acuan Kerja - MPPLYoshima Putri
 
ETS-MPPL-Indihome online
ETS-MPPL-Indihome onlineETS-MPPL-Indihome online
ETS-MPPL-Indihome onlineFadhlanAulia
 
Proposal KAK Sistem Informasi Posko Keamanan
Proposal KAK Sistem Informasi Posko KeamananProposal KAK Sistem Informasi Posko Keamanan
Proposal KAK Sistem Informasi Posko KeamananPutriAprilliandini
 
Kerangka Acuan Kerja
Kerangka Acuan KerjaKerangka Acuan Kerja
Kerangka Acuan KerjaDimasKamurapi
 
Tugas MPPL 4 - Project Charter Sistem Informasi Manajemen Kesehatan Peserta D...
Tugas MPPL 4 - Project Charter Sistem Informasi Manajemen Kesehatan Peserta D...Tugas MPPL 4 - Project Charter Sistem Informasi Manajemen Kesehatan Peserta D...
Tugas MPPL 4 - Project Charter Sistem Informasi Manajemen Kesehatan Peserta D...Benito Dannes
 
Kerangka Acuan Kerja Sistem Informasi Posko Keamanan
Kerangka Acuan Kerja Sistem Informasi Posko KeamananKerangka Acuan Kerja Sistem Informasi Posko Keamanan
Kerangka Acuan Kerja Sistem Informasi Posko KeamananPutriAprilliandini
 

What's hot (15)

KAK (KERANGKA ACUAN KERJA) ANGKOTIN
KAK (KERANGKA ACUAN KERJA) ANGKOTINKAK (KERANGKA ACUAN KERJA) ANGKOTIN
KAK (KERANGKA ACUAN KERJA) ANGKOTIN
 
ETS MPPL E Muhammad Isa Senoaji
ETS MPPL E Muhammad Isa SenoajiETS MPPL E Muhammad Isa Senoaji
ETS MPPL E Muhammad Isa Senoaji
 
Kak sistem aplikasi pelaporan keluhan
Kak sistem aplikasi pelaporan keluhanKak sistem aplikasi pelaporan keluhan
Kak sistem aplikasi pelaporan keluhan
 
Terms of reference - ETS MPPL E
Terms of reference - ETS MPPL ETerms of reference - ETS MPPL E
Terms of reference - ETS MPPL E
 
Proposal ppdb
Proposal ppdbProposal ppdb
Proposal ppdb
 
Fp kak
Fp kakFp kak
Fp kak
 
Terms of Reference
Terms of ReferenceTerms of Reference
Terms of Reference
 
Kerangka Acuan Kerja - MPPL
Kerangka Acuan Kerja - MPPLKerangka Acuan Kerja - MPPL
Kerangka Acuan Kerja - MPPL
 
ETS-MPPL-Indihome online
ETS-MPPL-Indihome onlineETS-MPPL-Indihome online
ETS-MPPL-Indihome online
 
Proposal KAK Sistem Informasi Posko Keamanan
Proposal KAK Sistem Informasi Posko KeamananProposal KAK Sistem Informasi Posko Keamanan
Proposal KAK Sistem Informasi Posko Keamanan
 
Kerangka Acuan Kerja
Kerangka Acuan KerjaKerangka Acuan Kerja
Kerangka Acuan Kerja
 
Tugas MPPL 4 - Project Charter Sistem Informasi Manajemen Kesehatan Peserta D...
Tugas MPPL 4 - Project Charter Sistem Informasi Manajemen Kesehatan Peserta D...Tugas MPPL 4 - Project Charter Sistem Informasi Manajemen Kesehatan Peserta D...
Tugas MPPL 4 - Project Charter Sistem Informasi Manajemen Kesehatan Peserta D...
 
Proposal penawaran proyek
Proposal penawaran proyekProposal penawaran proyek
Proposal penawaran proyek
 
Kerangka Acuan Kerja Sistem Informasi Posko Keamanan
Kerangka Acuan Kerja Sistem Informasi Posko KeamananKerangka Acuan Kerja Sistem Informasi Posko Keamanan
Kerangka Acuan Kerja Sistem Informasi Posko Keamanan
 
ETS MPPL 2019
ETS MPPL 2019ETS MPPL 2019
ETS MPPL 2019
 

Similar to UTS

Tugas 3 Kerangka Kerja Acuan
Tugas 3 Kerangka Kerja AcuanTugas 3 Kerangka Kerja Acuan
Tugas 3 Kerangka Kerja AcuanRifkaAnnisa16
 
Kak pembuatan-aplikasi-citizen-complaint
Kak pembuatan-aplikasi-citizen-complaintKak pembuatan-aplikasi-citizen-complaint
Kak pembuatan-aplikasi-citizen-complaintYogiHutabarat2
 
Tugas 3 Kerangka Kerja Acuan
Tugas 3 Kerangka Kerja AcuanTugas 3 Kerangka Kerja Acuan
Tugas 3 Kerangka Kerja AcuanRifkaAnnisa16
 
TUGAS 3 - Kerangka Acuan Kerja Sistem Informasi Skripsi
TUGAS 3 - Kerangka Acuan Kerja Sistem Informasi SkripsiTUGAS 3 - Kerangka Acuan Kerja Sistem Informasi Skripsi
TUGAS 3 - Kerangka Acuan Kerja Sistem Informasi Skripsisafiravanillia
 
Kak sistem layanan keuangan negara inspektorat
Kak sistem layanan keuangan negara   inspektoratKak sistem layanan keuangan negara   inspektorat
Kak sistem layanan keuangan negara inspektoratYoshima Putri
 
Kak sistem layanan keuangan negara
Kak sistem layanan keuangan negaraKak sistem layanan keuangan negara
Kak sistem layanan keuangan negaraYoshima Putri
 
Kerangka Acuan Kerja Aplikasi "FedEx"
Kerangka Acuan Kerja Aplikasi "FedEx"Kerangka Acuan Kerja Aplikasi "FedEx"
Kerangka Acuan Kerja Aplikasi "FedEx"SariWahyuningsih4
 
Kerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan Keluhan
Kerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan KeluhanKerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan Keluhan
Kerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan Keluhansafiravanillia
 
Kerangka Acuan Kerja Pembuatan Perangkat Lunak "Sms Gateway"
Kerangka Acuan Kerja Pembuatan Perangkat Lunak "Sms Gateway"Kerangka Acuan Kerja Pembuatan Perangkat Lunak "Sms Gateway"
Kerangka Acuan Kerja Pembuatan Perangkat Lunak "Sms Gateway"MichaelJulian24
 
Kerangka Acuan Kerja - ETS MPPL E 2019
Kerangka Acuan Kerja - ETS MPPL E 2019Kerangka Acuan Kerja - ETS MPPL E 2019
Kerangka Acuan Kerja - ETS MPPL E 2019Pratiwi Fitriana Haris
 
Kerangka acuan kerja-5116100093
Kerangka acuan kerja-5116100093Kerangka acuan kerja-5116100093
Kerangka acuan kerja-5116100093IvanRiansyah3
 

Similar to UTS (20)

Tugas 3 Kerangka Kerja Acuan
Tugas 3 Kerangka Kerja AcuanTugas 3 Kerangka Kerja Acuan
Tugas 3 Kerangka Kerja Acuan
 
ETS MPPL E
ETS MPPL EETS MPPL E
ETS MPPL E
 
Kak pembuatan-aplikasi-citizen-complaint
Kak pembuatan-aplikasi-citizen-complaintKak pembuatan-aplikasi-citizen-complaint
Kak pembuatan-aplikasi-citizen-complaint
 
Tugas 3 Kerangka Kerja Acuan
Tugas 3 Kerangka Kerja AcuanTugas 3 Kerangka Kerja Acuan
Tugas 3 Kerangka Kerja Acuan
 
TUGAS 3 - Kerangka Acuan Kerja Sistem Informasi Skripsi
TUGAS 3 - Kerangka Acuan Kerja Sistem Informasi SkripsiTUGAS 3 - Kerangka Acuan Kerja Sistem Informasi Skripsi
TUGAS 3 - Kerangka Acuan Kerja Sistem Informasi Skripsi
 
Pc fp montirku
Pc fp montirkuPc fp montirku
Pc fp montirku
 
Kak sistem layanan keuangan negara inspektorat
Kak sistem layanan keuangan negara   inspektoratKak sistem layanan keuangan negara   inspektorat
Kak sistem layanan keuangan negara inspektorat
 
Kak sistem layanan keuangan negara
Kak sistem layanan keuangan negaraKak sistem layanan keuangan negara
Kak sistem layanan keuangan negara
 
Kerangka Acuan Kerja Aplikasi "FedEx"
Kerangka Acuan Kerja Aplikasi "FedEx"Kerangka Acuan Kerja Aplikasi "FedEx"
Kerangka Acuan Kerja Aplikasi "FedEx"
 
Kerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan Keluhan
Kerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan KeluhanKerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan Keluhan
Kerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan Keluhan
 
Ets mppl
Ets mpplEts mppl
Ets mppl
 
ETS
ETSETS
ETS
 
Kerangka Acuan Kerja Pembuatan Perangkat Lunak "Sms Gateway"
Kerangka Acuan Kerja Pembuatan Perangkat Lunak "Sms Gateway"Kerangka Acuan Kerja Pembuatan Perangkat Lunak "Sms Gateway"
Kerangka Acuan Kerja Pembuatan Perangkat Lunak "Sms Gateway"
 
Uts kak diana
Uts kak dianaUts kak diana
Uts kak diana
 
Kerangka Acuan Kerja - ETS MPPL E 2019
Kerangka Acuan Kerja - ETS MPPL E 2019Kerangka Acuan Kerja - ETS MPPL E 2019
Kerangka Acuan Kerja - ETS MPPL E 2019
 
Kerangka acuan kerja-5116100093
Kerangka acuan kerja-5116100093Kerangka acuan kerja-5116100093
Kerangka acuan kerja-5116100093
 
Uts mppl
Uts mpplUts mppl
Uts mppl
 
Ets mppl aidil
Ets mppl aidilEts mppl aidil
Ets mppl aidil
 
Mp fp montirku
Mp fp montirkuMp fp montirku
Mp fp montirku
 
Terms of reference
Terms of referenceTerms of reference
Terms of reference
 

Recently uploaded

Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 

Recently uploaded (20)

Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 

UTS

  • 1. ETS KERANGKA ACUAN KERJA APLIKASI MYINDIHOME Oleh: Rizvi Sofbrina 05111640000037 Kelas : Manajemen Proyek Perangkat Lunak (E) Dosen Fajar Baskoro, S. Kom., M.T. JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER 2019
  • 2. 2 Daftar Isi Latar Belakang .................................................................................................................................................................................3 Maksud dan Tujuan.........................................................................................................................................................................3 Sasaran...............................................................................................................................................................................................4 Nama dan Organisasi Pengguna Jasa...........................................................................................................................................4 Sumber Pendanaan ..........................................................................................................................................................................4 Lingkup, Lokasi, Fasilitas dan Ahli Pengetahuan......................................................................................................................4 1. Tahap Pelaksanaan............................................................................................................................................................4 2. Spesifikasi Teknis .............................................................................................................................................................5 3. Tenaga Ahli Pendukung...................................................................................................................................................6 Metodologi........................................................................................................................................................................................7 Jangka Waktu Pelaksanaan............................................................................................................................................................8 Kualifikasi.........................................................................................................................................................................................8 Keluaran ............................................................................................................................................................................................8 Pelaporan...........................................................................................................................................................................................9 Penutup..............................................................................................................................................................................................9
  • 3. 3 LATAR BELAKANG Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi yang pesat mendorong penyedia layanan telekomunikasi untuk menyediakan layanan telekomunikasi yang semakin handal. Salah satu perkembangan dibidang telekomunikasi adalah penggunaan media fiber optik untuk menjangkau seluruh pelanggan. Fiber optik memiliki kelebihan diantaranya mampu mentransmisikan sinyal dalam jarak yang jauh tanpa redaman dan kapasitas bandwidth (data rates) yang besar, tidak memerlukan banyak repeater dibanding media kabel lain, tahan terhadap gangguan gelombang elektromagnetik dan gelombang radio, kabel jaringan yang tahan lama dan tidak gampang rusak. Kelebihan tersebut membuat fiber optik banyak digelar oleh operator untuk menyediakan layanan telekomunikasi kepada pelanggan. PT. Telkom Banjarmasin sebagai vendor penyedia perangkat telekomunikasi harus mampu mendukung proyek operator dengan menerapkan proyek manajemen yang baik agar proyek dapat berjalan dengan lancar dan sesuai kebutuhan dari operator. Salah satu penerapan proyek manajemen adalah proses proyek integration dan proyek scope. Dalam melakukan project integration dan scope management process, PT. Telkom harus bekerjasama tidak hanya dengan Operator sebagai shareholder proyek tapi juga dengan subcontractor dan building management yang terlibat sebagai partner dalam pelaksanaan proyek. MAKSUD DAN TUJUAN Aplikasi website tersebut memberikan kendali dan fleksibilitas bagi pelanggan dalam mendapatkan dan mengelola berbagai jenis layanan serta manfaat tambahan dari IndiHome. Tujuan dari Aplikasi website MyIndiHome ini adalah : Bagi Pengguna - Untuk mendapatkan berbagai informasi dan layanan dari IndiHome. Fungsi ini biasa disebut dengan self-care, yang memberikan kendali bagi pelanggan untuk melakukan sendiri cek ketersediaan jaringan fiber optic di lokasi rumah pelanggan, registrasi IndiHome dan melaporkan bila terjadi gangguan IndiHome. - Berbagai macam informasi seputar layanan IndiHome juga dapat dengan sangat mudah diperoleh pelanggan, seperti informasi tagihan, informasi bonus telepon dan pemakaian internet atau informasi point reward.
  • 4. 4 SASARAN Sasaran utama yang ingin dicapai yaitu tersedianya Aplikasi website MyIndiHome adalah sebagai sarana informasi para pelanggan dengan berbagai banyak fitur dan keunggulan yang disediakan oleh sistem. Sehingga diharapkan para pelanggan dapat memperoleh informasi dan kemudahan mengakses fitur-fitur seperti layanan internet, metode pembayaran, ketersediaan jaringan dan lain-lain. NAMA DAN ORGANISASI PENGGUNA JASA Plasa Telkom Banjarmasin Jl. Pangeran Samudera No.42 (0511) 436500 SUMBER PENDANAAN Sumber pendanaan pembuatan Aplikasi website MyIndiHome tahun 2017 kurang lebih sebesar Rp. 80.000.000,-. LINGKUP, LOKASI, FASILITAS DAN AHLI PENGETAHUAN 1. Tahap Pelaksanaan a. Perencanaan Kegiatan perencanaan meliputi menganalisis kebutuhan fungsional dan nonfungsional aplikasi serta membuat jadwal pelaksanaan yang memuat tahapan pekerjaan yang akan dilakukan. b. Perancangan Dengan memahami sistem sebelumnya dan kriteria-kriteria sistem yang akan dibangun, tim penyedia jasa dapat membuat rancangan sistem informasi terlebih dahulu. Selanjutnya dengan memperhatikan hasil rekomendasi dari pengguna aplikasi, tim penyedia jasa juga harus memperhatikan : - Kebutuhan organisasi
  • 5. 5 - Kebutuhan operator - Kebutuhan pemakai - Kebutuhan teknis c. Pelaksanaan Pekerjaan Pelaksanaan pekerjaan meliputi pembuatan aplikasi sesuai dengan hasil kebutuhan yang diperlukan oleh user dan jadwal yang telah direncanakan. d. Implementasi Implementasi sistem dapat dilakukan apabila sistem yang dikembangkan telah sesuai dengan rencana kebutuhan user dan bebas dari bug(error). Implementasi selanjutnya diikuti dengan training aplikasi kepada user sehingga user dapat memanfaatkan aplikasi dengan efektif dan efisien. e. Evaluasi Pada tahap ini, dilakukan uji coba perangkat lunak(sistem) yang telah selesai disusun. Proses uji coba ini diperlukan untuk memastikan bahwa sistem tersebut sudah benar, sesuai karakteristik yang diterapkan dan tidak ada kesalahan-kesalahan yang terkandung didalamnya. f. Maintenance dan Garansi Aplikasi yang dikembangkan harus mempunyai garansi selama 1 tahun, sehingga kalau terjadi masalah atau ditemukan keadaan yang tidak sesuai dengan rencana kebutuhan yang telah disusun dapat segera ditangani. 2. Spesifikasi Teknis a. Database Sebagai penyimpanan data yang terlibat dalam aplikasi layanan online registrasi dapat menggunakan aplikasi database yang tersedia yaitu Firebase. b. Sistem  Aplikasi website ini akan berjalan di semua browser  Menggunakan bahasa pemrograman PHP, HTML, JavaScript  Menggunakan software pendukung Visual Studio Code, Adobe Photoshop, dan Sublime Text
  • 6. 6 c. Keamanan  Autentifikasi user Setiap user memiliki password tersendiri sehingga hanya user-user tertentu yang dapat mengakses data sesuai dengan kebutuhan user. Oleh karena itu membutuhkan tools untuk management user.  Privileged User Demi keamanan dan pembagian wewenang untuk setiap user, maka diperlukan adanya privileged user untuk mengatur hak akses dan kewenangan masing-masing user.  Backup/Restore Karena pentingnya nilai data yang digunakan oleh aplikasi, maka aplikasi harus menyediakan fasilitas untuk melakukan backup/restore database sehingga apabila terjadi kesalahan atau kejadian buruk admin dapat melakukan backup dengan mudah.  User Log Karena apikasi bersifat multiuser, untuk kontrol dan pengawasan perlu adanya user log untuk memantau kegiatan masing-masing user dalam penggunaan aplikasi 3. Tenaga Ahli Pendukung a. Tenaga ahli 1) Project Manager, berpendidikan minimal S2 bidang TI atau Manajemen, mempunyai pengalaman sejenis minimal 5 tahun dibuktikan dengan surat referensi, sebanyak 1 orang. 2) Team Leader, berpendidikan minimal S2 bidang TI, mempunyai pengalaman kerja minimal 5 tahun yang dibuktikan dengan surat referensi, sebanyak 1 orang. 3) System Analyst, berpendidikan minimal S2 bidang TI, mempunyai pengalaman kerja minimal 5 tahun yang dibuktikan dengan surat referensi, sebanyak 1 orang.
  • 7. 7 4) Database Analyst, berpendidikan minimal S2 bidang TI, mempunyai pengalaman kerja minimal 5 tahun yang dibuktikan dengan surat referensi, sebanyak 1 orang. 5) Programmer, berpendidikan minimal S1 bidang ilmu komputer atau Teknik Informatika, mempunyai pengalaman kerja minimal 5 tahun yang dibuktikan dengan surat referensi, menguasai web developer dan framework dan memiliki sertifikat dibidang pemrogramanan, sebanyak 5 orang. 6) Desain Interface, berpendidikan minimal S1 bidang Teknik Informatika dengan pengalaman 3 tahun yang dibuktikan dengan surat referensi, sebanyak 1 orang. b. Tenaga Pendukung 1) Administrasi, berpendidikan minimal S1 semua jurusan dengan pengalaman minimal 3 tahun yang dibuktikan dengan surat referensi, sebanyak 1 orang. 2) Technical Support, berpendidikan minimal D3 jurusan Teknik Informatika, sebanyak 1 orang. 3) Tenaga Dokumentasi, berpendidikan minimal D3 semua jurusan, sebanyak 1 orang. METODOLOGI Metodologi-metodologi yang akan digunakan dalam pengembangan Aplikasi website MyIndiHome ini adalah metodologi yang mampu mendukung pengembangan berskala cepat (fast development) yang sesuai dengan standarisasi dalam System Development Life Cycle (SDLC). Alasan utama digunakannya metodologi pengembangan berskala cepat dikarenakan alokasi waktu yang disediakan untuk kegiatan relatif singkat sementara scope pekerjaan yang cukup luas. Diharapkan dengan menggunakan metodologi pengembangan berskala cepat maka proses pengembangan Aplikasi website MyIndiHome dapat terlaksana dengan baik dan sesuai dengan waktu
  • 8. 8 dan anggaran yang disediakan. Selain itu metodologi-metodologi pengembangan berskala cepat juga memiliki proses kontrol yang cukup baik karena metodologi ini dijalankan dengan melibatkan peran serta user secara aktif sehingga dapat mengurangi kesalahan dan kegagalan implementasi. JANGKA WAKTU PELAKSANAAN Jangka waktu yang tersedia untuk melaksanaan dan menyelesaikan kegiatan pembuatan Aplikasi website MyIndiHome membutuhkan kurun waktu 3 (tiga) bulan. No Kegiatan April 2019 Mei 2019 Juni 2019 I II III IV I II III IV I II III IV 1 Perencanaan 2 Perancangan 3 PelaksanaanPekerjaan 4 Implemenasi 5 Evaluasi 6 Maintenance dan Garansi KUALIFIKASI 1. Berkomitmen terhadap pekerjaan 2. Bersedia tidak menyebarluaskan data perusahaan 3. Menggunakan metode yang baik dan benar 4. Berpengalaman KELUARAN 1. Aplikasi website MyIndiHome 2. Dokumentasi kegiatan yang dilaksanakan selama melakukan pengembangan website MyIndiHome 3. Buku manual tata cara penggunaan dan pengelolaan aplikasi website MyIndiHome 4. Pelatihan pendampingan/asistensi, garansi dan pemeliharaan
  • 9. 9 PELAPORAN 1. Laporan pendahuluan a. Rencana kerja b. Jadwal kegiatan c. Estimasi waktu selesai sebelum deadline d. Desain awal sistem 2. Laporan interim a. Hasil yang sudah dicapai b. Masalah pelaksanaan dan solusi c. Rencana baru selanjutnya 3. Laporan akhir a. Laporan mingguan b. Keluaran proyek PENUTUP Demikian Kerangka Acuan Kerja (KAK) tentang pembuatan Aplikasi website MyIndiHome ini sebagai dasar pelaksanaan kegiatan.