SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
Dosen Pengampu : May Sari Lubis, S.Pd, M.Pd
WELCOME!!!
OPEN OPEN OPEN
K E L OMP OK
1
Materi QnA
The data of student
team 1
Hakikat Filsafat, tujuan
filsafat, ciri ciri pikiran ke
filsafatan, alasan berfilsafat,
dampak , peranannya dan
kesimpulan
For the QnA section
Next
Student profile
The
The
con
The en
conten
first ch
last cha
Yusi Yulfani Siagian
4231131014
Nadiya Nurul Ilma Pohan
4233131038
Muhammad Ade Ikhsani
4233131046
Siarif Hidayat Daeli
4232431002
Efrida Handayani
Marpaung
4233131004
Chaterine maharani
4233131031
WELCOME!!!
OPEN OPEN OPEN
K E L OMP OK
1
Materi QnA
The data of student
team 1
Hakikat Filsafat, tujuan
filsafat, ciri ciri pikiran ke
filsafatan, alasan berfilsafat,
dampak , peranannya dan
kesimpulan
For the QnA section
OPEN
H a k i k a t F i l s a f a t P e n d i d i k a n , t u j u a n
f i l s a f a t , c i r i - c i r i p i k i r a n k e f i l s a f a t a n ,
a l a s a n b e r f i l s a f a t , d a n p e r a n a n n y a
Q n A a n d
R e f e r e n c e s s
For the QnA section and
Referencess
U n iv ers it as N e geri M e dan
Jurusan Pendidikan Kimia
Chapter 1
Chapter 2
Chapter 3
BACK
PENGERTIAN FILSAFAT PENDIDIKAN
Chapter 1
• H A K I K A T F I L S A FA T P E N D I D I KAN
BACK
 Secara Etimologi Kata "filsafat" berasal dari gabungan dua kata dalam bahasa
Yunani kuno: "philos" yang berarti "cinta" atau "kasih" dan "sophia" yang
berarti "kebijaksanaan" atau "pengetahuan". Jadi, secara etimologi, "filsafat"
dapat diartikan sebagai "cinta terhadap kebijaksanaan" atau "kasih terhadap
pengetahuan".
 Pengertian Filsafat Secara Umum
Secara umum hakikat filsafat pendidikan adalah ilmu yang mempelajari hakikat
dan prinsip-prinsip dasar pendidikan dengan cara menelaah secara kritis dan
rasional.
a) Menurut Al–Syaibany
Filsafat pendidikan adalah aktivitas pikiran yang teratur yang menjadikan filsafat
menjadi sebagai jalan untuk mengatur, menyelaraskan dan memadukan proses
pendidikan
b) Menurut John Dewey
filsafat pendidikan merupakan suatu pembentukan kemampuan dasar yang
fundamental baik yang menyangkut daya pikir intelektual maupun daya perasaan
emosional menuju tabiat manusia.
c) Menurut Imam Barnadib
merupakan ilmu yang pada hakikatnya merupakan jawaban dari pertanyaan-
pertanyaan dalam bidang pendidikan.
Chapter 1
Pengertian Filsafat Pendidikan Menurut Para Ahli
BACK
1. Mengkritisi kepercayaan dan sikap yang telah dijunjung tinggi
2. Merumuskan metode praktik Pendidikan
3. Meningkatkan kualitas Pendidikan
4. Menyiapkan diri dalam menjalani hidup yang seimbang, organis,
kesatuan, dinamis, dan harmonis
5. Membentuk karakter manusia
Chapter 1
• TUJUAN FILSAFAT PENDIDIKAN
BACK
Chapter 2
• Ciri Ciri Pikiran Kefilsafatan
Karakteristik berpikir filsafat :
 Radikal
 Universal
 Konseptual
 Koheren dan Konsisten yang sesuai dengan kaidah-kaidah berpikir logis
 Sistematik
 Bebas
BACK
Chapter 2
BACK
• Alasan Berfilsafat
ALASAN KENAPA KITA HARUS BERFILSAFAT :
1. Kesadaran akan Keterbatasan
2. Rasa Ingin Tahu
3. Kodrat Manusia sebagai Makhluk Berpikir
4. Adanya Keraguan
5. Adanya Keheranan
Chapter 2
• DAMPAK ADANYA FILSAFAT PENDIDIKAN
BACK
 Dampak Positif :
1. Membantu dalam menentukan tujuan pendidikan yang tepat dan sesuai dengan nilai-nilai moral dan etika yang
dianggap penting.
2. Membentuk sistem nilai yang kuat dan menjadi dasar dalam pembentukan karakter dan moral peserta didik.
3. Membantu dalam pengembangan kepribadian peserta didik yang berkualitas.
4. Membantu dalam mengevaluasi dan memilih kurikulum yang sesuai dengan nilainilai yang diinginkan dalam
pendidikan.
 Dampak Negatif :
1. Filsafat pendidikan yang salah dapat membentuk sistem nilai yang buruk dan menjadi dasar dalam
pembentukan karakter dan moral peserta didik yang negatif.
2. Filsafat pendidikan yang salah dapat menghambat pengembangan kepribadian peserta didik yang
berkualitas.
3. Filsafat pendidikan yang salah dapat mempengaruhi pemilihan kurikulum yang tidak sesuai dengan
nilai-nilai yang diinginkan dalam pendidikan.
Chapter 2
• PERANAN FILSAFAT PENDIDIKAN
Peranan Dalam Sistem Pendidikan :
1. Meningkatkan kemajuan dan landasan kokoh bagi tegaknya sistem
pendidikan
2. Pemberi arah dan pedoman dasar bagi usaha-usaha perbaikan
3. Memberikan rambu-rambu dan bagaimana seharusnya pendidikan
dilaksanakan
4. Filsafat pendidikan memberikan pandangan-pandangan filsafiahnya kepada
teori pendidikan
BACK
Chapter 3
• KESIMPULAN
Filsafat pendidikan merupakan cabang filsafat yang berusaha untuk memahami
pendidikan secara lebih mendalam, menafsirkannya dengan menggunakan
konsep-konsep umum yang dapat menjadi petunjuk atau arah bagi tujuan-tujuan
dan kebijakan Pendidikan. Filsafat dan pendidikan tidak dapat dipisahkan, karena
filsafat mengandung hal-hal yang seharusnya dilaksanakan di dalam praktik
pendidikan, demikian pula praktik pendidikan dapat menjadi bahan pemikiran
reflektif mengenai pendidikan. Manfaat belajar filsafat pendidikan lebih bersifat
manfaat teoritis, bukan praktisteknis, yaitu agar para peserta didik (mahasiswa)
terbiasa untuk memahami persoalan hakiki pendidikan secara kritis, terbuka dan
reflektif.
BACK

QnA
For the QnA section
BACK
WELCOME!!!
OPEN OPEN OPEN
K E L OMP OK
1
MATERI QnA
The data of student
team 1
Hakikat Filsafat, tujuan
filsafat, ciri ciri pikiran ke
filsafatan, alasan berfilsafat,
dampak , peranannya dan
kesimpulan
For the QnA section

More Related Content

Similar to PPT KELOMPOK 1 FILSAFAT.pptx

Pengantar Filsafat Pendidikan
Pengantar Filsafat PendidikanPengantar Filsafat Pendidikan
Pengantar Filsafat PendidikanCecep Kustandi
 
Kegunaan memahami-filsafat-bagi-guru-pertemuan-4
Kegunaan memahami-filsafat-bagi-guru-pertemuan-4Kegunaan memahami-filsafat-bagi-guru-pertemuan-4
Kegunaan memahami-filsafat-bagi-guru-pertemuan-4triputidamai
 
Kegunaan memahami-filsafat-bagi-guru-pertemuan-4
Kegunaan memahami-filsafat-bagi-guru-pertemuan-4Kegunaan memahami-filsafat-bagi-guru-pertemuan-4
Kegunaan memahami-filsafat-bagi-guru-pertemuan-4Universitas Jember
 
Filsafat pendidikan idealisme dan filsafat pendidikan realisme
Filsafat pendidikan idealisme dan filsafat pendidikan realismeFilsafat pendidikan idealisme dan filsafat pendidikan realisme
Filsafat pendidikan idealisme dan filsafat pendidikan realismeDewi Atin Surya
 
Landasan Pendidikan
Landasan PendidikanLandasan Pendidikan
Landasan Pendidikanarsenius eda
 
Resume pengertian filsafat pendidikan.docx
Resume pengertian filsafat pendidikan.docxResume pengertian filsafat pendidikan.docx
Resume pengertian filsafat pendidikan.docxnazliyahfitri
 
kelompok 5 pancasila sebagai filsafat tugas tik
kelompok 5 pancasila sebagai filsafat tugas tikkelompok 5 pancasila sebagai filsafat tugas tik
kelompok 5 pancasila sebagai filsafat tugas tik02_WandaOcta
 
Landasan dalam pengembangan kurikulim filosofis, psikologus, sosial budaya da...
Landasan dalam pengembangan kurikulim filosofis, psikologus, sosial budaya da...Landasan dalam pengembangan kurikulim filosofis, psikologus, sosial budaya da...
Landasan dalam pengembangan kurikulim filosofis, psikologus, sosial budaya da...weny maniez
 
Implikasi dan implementasi Filsafat Ilmu
Implikasi dan implementasi Filsafat IlmuImplikasi dan implementasi Filsafat Ilmu
Implikasi dan implementasi Filsafat Ilmusayid bukhari
 
Filsafat Pendidikan Islam
Filsafat Pendidikan  IslamFilsafat Pendidikan  Islam
Filsafat Pendidikan IslamRahmad Alfianto
 
Pengertian Filsafat dalam Pendidikan.pdf
Pengertian Filsafat dalam Pendidikan.pdfPengertian Filsafat dalam Pendidikan.pdf
Pengertian Filsafat dalam Pendidikan.pdfkustiyantidew94
 

Similar to PPT KELOMPOK 1 FILSAFAT.pptx (20)

Makalah filsafat 3 (2)
Makalah filsafat 3 (2)Makalah filsafat 3 (2)
Makalah filsafat 3 (2)
 
Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3
 
Pengantar Filsafat Pendidikan
Pengantar Filsafat PendidikanPengantar Filsafat Pendidikan
Pengantar Filsafat Pendidikan
 
Kegunaan memahami-filsafat-bagi-guru-pertemuan-4
Kegunaan memahami-filsafat-bagi-guru-pertemuan-4Kegunaan memahami-filsafat-bagi-guru-pertemuan-4
Kegunaan memahami-filsafat-bagi-guru-pertemuan-4
 
Kegunaan memahami-filsafat-bagi-guru-pertemuan-4
Kegunaan memahami-filsafat-bagi-guru-pertemuan-4Kegunaan memahami-filsafat-bagi-guru-pertemuan-4
Kegunaan memahami-filsafat-bagi-guru-pertemuan-4
 
Filsafat pendidikan idealisme dan filsafat pendidikan realisme
Filsafat pendidikan idealisme dan filsafat pendidikan realismeFilsafat pendidikan idealisme dan filsafat pendidikan realisme
Filsafat pendidikan idealisme dan filsafat pendidikan realisme
 
Makalah filsafat pendidikan
Makalah filsafat pendidikanMakalah filsafat pendidikan
Makalah filsafat pendidikan
 
Landasan Pendidikan
Landasan PendidikanLandasan Pendidikan
Landasan Pendidikan
 
Resume pengertian filsafat pendidikan.docx
Resume pengertian filsafat pendidikan.docxResume pengertian filsafat pendidikan.docx
Resume pengertian filsafat pendidikan.docx
 
kelompok 5 pancasila sebagai filsafat tugas tik
kelompok 5 pancasila sebagai filsafat tugas tikkelompok 5 pancasila sebagai filsafat tugas tik
kelompok 5 pancasila sebagai filsafat tugas tik
 
PPT FILSAFAT IPS.pptx
PPT FILSAFAT IPS.pptxPPT FILSAFAT IPS.pptx
PPT FILSAFAT IPS.pptx
 
Landasan teori
Landasan teoriLandasan teori
Landasan teori
 
Landasan dalam pengembangan kurikulim filosofis, psikologus, sosial budaya da...
Landasan dalam pengembangan kurikulim filosofis, psikologus, sosial budaya da...Landasan dalam pengembangan kurikulim filosofis, psikologus, sosial budaya da...
Landasan dalam pengembangan kurikulim filosofis, psikologus, sosial budaya da...
 
Implikasi dan implementasi Filsafat Ilmu
Implikasi dan implementasi Filsafat IlmuImplikasi dan implementasi Filsafat Ilmu
Implikasi dan implementasi Filsafat Ilmu
 
Filsafat Pendidikan Islam
Filsafat Pendidikan  IslamFilsafat Pendidikan  Islam
Filsafat Pendidikan Islam
 
Landasan Filosofis Pendidikan
Landasan Filosofis PendidikanLandasan Filosofis Pendidikan
Landasan Filosofis Pendidikan
 
Makalah filsafat 2
Makalah filsafat 2Makalah filsafat 2
Makalah filsafat 2
 
Pengertian Filsafat dalam Pendidikan.pdf
Pengertian Filsafat dalam Pendidikan.pdfPengertian Filsafat dalam Pendidikan.pdf
Pengertian Filsafat dalam Pendidikan.pdf
 
Diktat Filsafat PAK
Diktat Filsafat PAKDiktat Filsafat PAK
Diktat Filsafat PAK
 
Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3
 

Recently uploaded

PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakPWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakOcieocietralalatrilili Tharigan
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurDoddiKELAS7A
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...Kanaidi ken
 
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.doc
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.docKISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.doc
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.docriska190321
 
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptxyeniyoramapalimdam
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxMateriSMPTDarulFalah
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramTitaniaUtami
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
AKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdf
AKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdfAKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdf
AKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdfyulizar29
 
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakAksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakDianPermana63
 
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxMETODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxFidiaHananasyst
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025Fikriawan Hasli
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.doc
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.docPresentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.doc
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.docLeoRahmanBoyanese
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah Penggerak 1.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah Penggerak 1.pptxLokakarya Kepemimpinan Sekolah Penggerak 1.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah Penggerak 1.pptxDwiNovitaSari70
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Recently uploaded (20)

PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakPWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsur
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
 
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.doc
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.docKISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.doc
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.doc
 
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
AKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdf
AKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdfAKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdf
AKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdf
 
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakAksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
 
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxMETODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.doc
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.docPresentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.doc
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.doc
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah Penggerak 1.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah Penggerak 1.pptxLokakarya Kepemimpinan Sekolah Penggerak 1.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah Penggerak 1.pptx
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

PPT KELOMPOK 1 FILSAFAT.pptx

  • 1. Dosen Pengampu : May Sari Lubis, S.Pd, M.Pd
  • 2. WELCOME!!! OPEN OPEN OPEN K E L OMP OK 1 Materi QnA The data of student team 1 Hakikat Filsafat, tujuan filsafat, ciri ciri pikiran ke filsafatan, alasan berfilsafat, dampak , peranannya dan kesimpulan For the QnA section
  • 3. Next Student profile The The con The en conten first ch last cha Yusi Yulfani Siagian 4231131014 Nadiya Nurul Ilma Pohan 4233131038 Muhammad Ade Ikhsani 4233131046 Siarif Hidayat Daeli 4232431002 Efrida Handayani Marpaung 4233131004 Chaterine maharani 4233131031
  • 4. WELCOME!!! OPEN OPEN OPEN K E L OMP OK 1 Materi QnA The data of student team 1 Hakikat Filsafat, tujuan filsafat, ciri ciri pikiran ke filsafatan, alasan berfilsafat, dampak , peranannya dan kesimpulan For the QnA section
  • 5. OPEN H a k i k a t F i l s a f a t P e n d i d i k a n , t u j u a n f i l s a f a t , c i r i - c i r i p i k i r a n k e f i l s a f a t a n , a l a s a n b e r f i l s a f a t , d a n p e r a n a n n y a Q n A a n d R e f e r e n c e s s For the QnA section and Referencess U n iv ers it as N e geri M e dan Jurusan Pendidikan Kimia Chapter 1 Chapter 2 Chapter 3 BACK
  • 6. PENGERTIAN FILSAFAT PENDIDIKAN Chapter 1 • H A K I K A T F I L S A FA T P E N D I D I KAN BACK  Secara Etimologi Kata "filsafat" berasal dari gabungan dua kata dalam bahasa Yunani kuno: "philos" yang berarti "cinta" atau "kasih" dan "sophia" yang berarti "kebijaksanaan" atau "pengetahuan". Jadi, secara etimologi, "filsafat" dapat diartikan sebagai "cinta terhadap kebijaksanaan" atau "kasih terhadap pengetahuan".  Pengertian Filsafat Secara Umum Secara umum hakikat filsafat pendidikan adalah ilmu yang mempelajari hakikat dan prinsip-prinsip dasar pendidikan dengan cara menelaah secara kritis dan rasional.
  • 7. a) Menurut Al–Syaibany Filsafat pendidikan adalah aktivitas pikiran yang teratur yang menjadikan filsafat menjadi sebagai jalan untuk mengatur, menyelaraskan dan memadukan proses pendidikan b) Menurut John Dewey filsafat pendidikan merupakan suatu pembentukan kemampuan dasar yang fundamental baik yang menyangkut daya pikir intelektual maupun daya perasaan emosional menuju tabiat manusia. c) Menurut Imam Barnadib merupakan ilmu yang pada hakikatnya merupakan jawaban dari pertanyaan- pertanyaan dalam bidang pendidikan. Chapter 1 Pengertian Filsafat Pendidikan Menurut Para Ahli BACK
  • 8. 1. Mengkritisi kepercayaan dan sikap yang telah dijunjung tinggi 2. Merumuskan metode praktik Pendidikan 3. Meningkatkan kualitas Pendidikan 4. Menyiapkan diri dalam menjalani hidup yang seimbang, organis, kesatuan, dinamis, dan harmonis 5. Membentuk karakter manusia Chapter 1 • TUJUAN FILSAFAT PENDIDIKAN BACK
  • 9. Chapter 2 • Ciri Ciri Pikiran Kefilsafatan Karakteristik berpikir filsafat :  Radikal  Universal  Konseptual  Koheren dan Konsisten yang sesuai dengan kaidah-kaidah berpikir logis  Sistematik  Bebas BACK
  • 10. Chapter 2 BACK • Alasan Berfilsafat ALASAN KENAPA KITA HARUS BERFILSAFAT : 1. Kesadaran akan Keterbatasan 2. Rasa Ingin Tahu 3. Kodrat Manusia sebagai Makhluk Berpikir 4. Adanya Keraguan 5. Adanya Keheranan
  • 11. Chapter 2 • DAMPAK ADANYA FILSAFAT PENDIDIKAN BACK  Dampak Positif : 1. Membantu dalam menentukan tujuan pendidikan yang tepat dan sesuai dengan nilai-nilai moral dan etika yang dianggap penting. 2. Membentuk sistem nilai yang kuat dan menjadi dasar dalam pembentukan karakter dan moral peserta didik. 3. Membantu dalam pengembangan kepribadian peserta didik yang berkualitas. 4. Membantu dalam mengevaluasi dan memilih kurikulum yang sesuai dengan nilainilai yang diinginkan dalam pendidikan.  Dampak Negatif : 1. Filsafat pendidikan yang salah dapat membentuk sistem nilai yang buruk dan menjadi dasar dalam pembentukan karakter dan moral peserta didik yang negatif. 2. Filsafat pendidikan yang salah dapat menghambat pengembangan kepribadian peserta didik yang berkualitas. 3. Filsafat pendidikan yang salah dapat mempengaruhi pemilihan kurikulum yang tidak sesuai dengan nilai-nilai yang diinginkan dalam pendidikan.
  • 12. Chapter 2 • PERANAN FILSAFAT PENDIDIKAN Peranan Dalam Sistem Pendidikan : 1. Meningkatkan kemajuan dan landasan kokoh bagi tegaknya sistem pendidikan 2. Pemberi arah dan pedoman dasar bagi usaha-usaha perbaikan 3. Memberikan rambu-rambu dan bagaimana seharusnya pendidikan dilaksanakan 4. Filsafat pendidikan memberikan pandangan-pandangan filsafiahnya kepada teori pendidikan BACK
  • 13. Chapter 3 • KESIMPULAN Filsafat pendidikan merupakan cabang filsafat yang berusaha untuk memahami pendidikan secara lebih mendalam, menafsirkannya dengan menggunakan konsep-konsep umum yang dapat menjadi petunjuk atau arah bagi tujuan-tujuan dan kebijakan Pendidikan. Filsafat dan pendidikan tidak dapat dipisahkan, karena filsafat mengandung hal-hal yang seharusnya dilaksanakan di dalam praktik pendidikan, demikian pula praktik pendidikan dapat menjadi bahan pemikiran reflektif mengenai pendidikan. Manfaat belajar filsafat pendidikan lebih bersifat manfaat teoritis, bukan praktisteknis, yaitu agar para peserta didik (mahasiswa) terbiasa untuk memahami persoalan hakiki pendidikan secara kritis, terbuka dan reflektif. BACK
  • 14.  QnA For the QnA section BACK
  • 15. WELCOME!!! OPEN OPEN OPEN K E L OMP OK 1 MATERI QnA The data of student team 1 Hakikat Filsafat, tujuan filsafat, ciri ciri pikiran ke filsafatan, alasan berfilsafat, dampak , peranannya dan kesimpulan For the QnA section