SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
Sewa-menyewa
(ijarah)
Kelompok 7
Nabilatul Mumtazah P.H (G04219053)
Nadhifah Fairuz S. (G04219054)
Putri Nur Vitasari (G04219062)
“
Ijarah berasal dari Al-ajr yang berarti kompensasi,
substitusi, pertimbangan, imbalan.
Sewa (ijarah) adalah akad pemindahan hak guna atas
barang atau jasa, melalui pembayaran upah, tanpa diikuti
dengan pemindahan kepemilikan atas barang itu sendiri.
2
Dasar
Hukum
Ijarah
3
ِ‫ام‬َ‫ك‬ ِ‫ْن‬‫ي‬َ‫ل‬ ْ‫و‬َ‫ح‬ َّ‫ن‬ُ‫ه‬َ‫د‬ َ‫َل‬ ْ‫و‬َ‫أ‬ َ‫ن‬ْ‫ع‬ ِ‫ض‬ ْ‫ر‬ُ‫ي‬ ُ‫ات‬َ‫د‬ِ‫ل‬‫ا‬ َ‫و‬ْ‫ال‬ َ‫و‬َ‫ض‬َّ‫الر‬ َّ‫م‬ِ‫ت‬ُ‫ي‬ ْ‫ن‬َ‫أ‬ َ‫د‬‫ا‬ َ‫ر‬َ‫أ‬ ْ‫ن‬َ‫م‬ِ‫ل‬ ۖ ِ‫ْن‬‫ي‬َ‫ل‬ۚ َ‫ة‬َ‫ع‬‫ا‬
ْ‫ال‬ِ‫ب‬ َّ‫ن‬ُ‫ه‬ُ‫ت‬ َ‫و‬ْ‫س‬ِ‫ك‬ َ‫و‬ َّ‫ن‬ُ‫ه‬ُ‫ق‬ ْ‫ز‬ ِ‫ر‬ ُ‫ه‬َ‫ل‬ ِ‫د‬‫و‬ُ‫ل‬ ْ‫و‬َ‫م‬ْ‫ال‬ ‫ى‬َ‫ل‬َ‫ع‬ َ‫و‬َّ‫َل‬ِ‫إ‬ ٌ‫س‬ْ‫ف‬َ‫ن‬ ُ‫ف‬َّ‫ل‬َ‫ك‬ُ‫ت‬ َ‫َل‬ ۚ ِ‫وف‬ُ‫ر‬ْ‫ع‬َ‫م‬ۚ ‫ا‬َ‫ه‬َ‫ع‬ْ‫س‬ ُ‫و‬
َ‫ل‬ َ‫و‬ِ‫ب‬ ُ‫ه‬َ‫ل‬ ٌ‫د‬‫و‬ُ‫ل‬ ْ‫و‬َ‫م‬ َ‫َل‬ َ‫و‬ ‫َا‬‫ه‬ِ‫د‬َ‫ل‬ َ‫و‬ِ‫ب‬ ٌ‫ة‬َ‫د‬ِ‫ل‬‫ا‬ َ‫و‬ َّ‫ار‬َ‫ض‬ُ‫ت‬ َ‫َل‬َ‫ك‬ِ‫ل‬ََٰ‫ذ‬ ُ‫ل‬ْ‫ث‬ِ‫م‬ ِ‫ث‬ ِ‫ار‬ َ‫و‬ْ‫ال‬ ‫ى‬َ‫ل‬َ‫ع‬ َ‫و‬ ۚ ِ‫ه‬ِ‫د‬ْۗ‫ن‬ِ‫إ‬َ‫ف‬
ُ‫ج‬ َ‫َل‬َ‫ف‬ ٍ‫ر‬ ُ‫َاو‬‫ش‬َ‫ت‬ َ‫و‬ ‫ا‬َ‫م‬ُ‫ه‬ْ‫ن‬ِ‫م‬ ٍ‫اض‬ َ‫ر‬َ‫ت‬ ْ‫ن‬َ‫ع‬ ‫ا‬‫اَل‬َ‫ص‬ِ‫ف‬ ‫ا‬َ‫د‬‫ا‬ َ‫ر‬َ‫أ‬َ‫أ‬ ْ‫م‬ُ‫ت‬ْ‫د‬ َ‫ر‬َ‫أ‬ ْ‫ن‬ِ‫إ‬ َ‫و‬ ۗ ‫ا‬َ‫م‬ِ‫ه‬ْ‫ي‬َ‫ل‬َ‫ع‬ َ‫ح‬‫َا‬‫ن‬ْ‫ن‬
َ‫ذ‬ِ‫إ‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬ْ‫ي‬َ‫ل‬َ‫ع‬ َ‫ح‬‫َا‬‫ن‬ُ‫ج‬ َ‫َل‬َ‫ف‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬َ‫د‬ َ‫َل‬ ْ‫و‬َ‫أ‬ ‫وا‬ُ‫ع‬ ِ‫ض‬ ْ‫ر‬َ‫ت‬ْ‫س‬َ‫ت‬ِ‫وف‬ُ‫ر‬ْ‫ع‬َ‫م‬ْ‫ال‬ِ‫ب‬ ْ‫م‬ُ‫ت‬ْ‫ي‬َ‫ت‬‫آ‬ ‫ا‬َ‫م‬ ْ‫م‬ُ‫ت‬ْ‫م‬َّ‫ل‬َ‫س‬ ‫ا‬‫وا‬ُ‫ق‬َّ‫ت‬‫ا‬ َ‫و‬ ۗ
۞ٌ‫ير‬ ِ‫ص‬َ‫ب‬ َ‫ون‬ُ‫ل‬َ‫م‬ْ‫ع‬َ‫ت‬ ‫ا‬َ‫م‬ِ‫ب‬ َ َّ‫اَّلل‬ َّ‫ن‬َ‫أ‬ ‫وا‬ُ‫م‬َ‫ل‬ْ‫ع‬‫ا‬ َ‫و‬ َ َّ‫اَّلل‬
Surat Al-Baqarah ayat 233:
"Dan jika kamu ingin anakmu disusukan oleh orang lain, Maka tidak
ada dosa bagimu apabila kamu memberikan pembayaran menurut
yang patut. bertakwalah kamu kepada Allah dan ketahuilah bahwa
Allah Maha melihat apa yang kamu kerjakan."
▹ Jumhur ulama’ berpendapat, bahwa rukun sewa
menyewa (Ijarah) adalah orang yang berakal,
sewa/imbalan, manfaat serta sighah (Ijab dan
qabul).
▹ Sedangkan golongan Shafi’iah dan Malikiah
berpendirian bahwa rukun Ijarah itu terdiri atas
mu’ajjir (pihak yang memberikan Ijarah), musta’jir
(orang yang membayar Ijarah), al-ma’qud ‘alaih,
dan sighat.
▹ Menurut Abu Hanifah, beliau berpendapat bahwa
rukun ijarah hanyalah ijab-qabul.
4
Rukun
Ijarah
Ijarah al-zimmah
(ijarah yang berhubungan
dengan sewa jasa/upah-
mengupah), yaitu
mempekerjaan jasa
seseorang dengan upah
sebagai imbalan jasa
yang disewa.
Ijarah al-‘ain
(Ijarah yang berhubungan
dengan sewa aset atau
property), yaitu
memindahkan hak untuk
memakai dari aset atau
property tertentu kepada
orang lain dengan
imbalan biaya sewa.
5
Macam
Ijarah
secara
umum
6
•Misalnya seperti sewa-menyewa rumah,
kendaraan, toko, dan pakaian.Ijarah yang bersifat
manfaat
• Mempekerjakan seseorang untuk melakukan
suatu pekerjaan. Seperti buruh bangunan, tukang
jahit, tukang sepatu
Ijarah yang bersifat
pekerjaan
Macam Ijarah berdasarkan
objeknya :
Ijarah yang
pembayarannya
tergantung pada
kinerja objek yang
disewa (contingent
to performance).
7
Macam Ijarah berdasarkan metode
pembayaran :
Ijarah yang
pembayarannya
tidak tergantung
pada kinerja objek
yang disewa (not
contingent to
performance).
📌
▹ Operating lease yaitu
tidak terjadi
pemindahan
kepemilikan aset, baik
di awal maupun di
akhir periode sewa.
▹ Financial lease yaitu di
akhir periode sewa, si
penyewa diberikan
pilihan untuk membeli
atau tidak membeli
barang yang di sewa
tersebut.
8
📌 Macam Ijarah berdasarkan aspek
pemindahan kepemilikan :
9
Skema Pembiayaan Ijarah
Objek Sewa
NasabahBank
5
3
1
42
1. Nasabah mendatangi
bank Syariah untuk
memohon pembiayaan
penyewaan sebuah
rumah selama setahun,
dicicil bulanan dan
mereka melakukan
negosiasi harga.
2. Bank menyewa rumah
seharga 10 juta untuk
setahun dan dibayar
cash di muka.
3. Bank selanjutnya
menyewakan rumah itu
dengan cara dicicil 1 juta
tiap bulan dengan akad
ijarah (disini dilaksanakan
pengikatan/kontrak).
4. Rumah diambil
manfaatnya (digunakan)
oleh nasabah.
5. Nasabah mencicil
biaya sewa setiap
bulannya kepada bank.
10
Keterangan
Skema
Aplikasi Ijarah dalam Perbankan Syariah
• Transaksi sewa-menyewa jasa dalam bentuk ijarah untuk transaksi multijasa
berdasarkan persetujuan atau kesepakatan antara Bank Syariah dan pihak lain
yang mewajibkan pihak yang dibiayai dan/atau diberi fasilitas dana untuk
mengembalikan dana tersebut setelah jangka waktu tertentu dengan imbalan
(ujrah), tanpa imbalan, atau bagi hasil.
• Selain itu, Bank syariah yang mengoperasikan ijarah, dapat melakukan leasing,
baik dalam bentuk operating lease maupun financial lease.
12
Terima Kasih

More Related Content

What's hot

Prinsip ijarah pada perbankan syariah
Prinsip ijarah pada perbankan syariahPrinsip ijarah pada perbankan syariah
Prinsip ijarah pada perbankan syariahHerman Maulana
 
riba gharar and maysir
riba gharar and maysirriba gharar and maysir
riba gharar and maysirISEFID
 
simpan pinjam dalam Islam (Ariyah)
simpan pinjam dalam Islam (Ariyah)simpan pinjam dalam Islam (Ariyah)
simpan pinjam dalam Islam (Ariyah)Khansha Hanak
 
Presentasi Agama - RIBA
Presentasi Agama - RIBAPresentasi Agama - RIBA
Presentasi Agama - RIBAAini29
 
Prinsip Dan Praktik Ekonomi Islam K13
Prinsip Dan Praktik Ekonomi Islam K13Prinsip Dan Praktik Ekonomi Islam K13
Prinsip Dan Praktik Ekonomi Islam K13Hevliza Tiara
 
Konsep kepemilikan dalam islam
Konsep kepemilikan dalam islamKonsep kepemilikan dalam islam
Konsep kepemilikan dalam islamSifa Siti Mukrimah
 
Jual beli murabahah, salam dan istishna
Jual beli murabahah, salam dan istishnaJual beli murabahah, salam dan istishna
Jual beli murabahah, salam dan istishnaQuinta Nursabrina
 
fiqh muamalah kontemporer (wadi'ah rahn qardh)
fiqh muamalah kontemporer (wadi'ah rahn qardh)fiqh muamalah kontemporer (wadi'ah rahn qardh)
fiqh muamalah kontemporer (wadi'ah rahn qardh)Marhamah Saleh
 
-Teori Akad-.ppt
-Teori Akad-.ppt-Teori Akad-.ppt
-Teori Akad-.pptPettiPitri
 
Hukum islam tentang muamalah
Hukum islam tentang muamalahHukum islam tentang muamalah
Hukum islam tentang muamalahchaoru
 

What's hot (20)

akad wadiah
akad wadiahakad wadiah
akad wadiah
 
Prinsip ijarah pada perbankan syariah
Prinsip ijarah pada perbankan syariahPrinsip ijarah pada perbankan syariah
Prinsip ijarah pada perbankan syariah
 
riba gharar and maysir
riba gharar and maysirriba gharar and maysir
riba gharar and maysir
 
07 HUKUM RAHN (GADAI)
07 HUKUM RAHN (GADAI)07 HUKUM RAHN (GADAI)
07 HUKUM RAHN (GADAI)
 
simpan pinjam dalam Islam (Ariyah)
simpan pinjam dalam Islam (Ariyah)simpan pinjam dalam Islam (Ariyah)
simpan pinjam dalam Islam (Ariyah)
 
Presentasi Agama - RIBA
Presentasi Agama - RIBAPresentasi Agama - RIBA
Presentasi Agama - RIBA
 
Power Point Hutang
Power Point HutangPower Point Hutang
Power Point Hutang
 
10.1 HUKUM SYIRKAH
10.1 HUKUM SYIRKAH 10.1 HUKUM SYIRKAH
10.1 HUKUM SYIRKAH
 
Prinsip Dan Praktik Ekonomi Islam K13
Prinsip Dan Praktik Ekonomi Islam K13Prinsip Dan Praktik Ekonomi Islam K13
Prinsip Dan Praktik Ekonomi Islam K13
 
Konsep kepemilikan dalam islam
Konsep kepemilikan dalam islamKonsep kepemilikan dalam islam
Konsep kepemilikan dalam islam
 
Jual beli murabahah, salam dan istishna
Jual beli murabahah, salam dan istishnaJual beli murabahah, salam dan istishna
Jual beli murabahah, salam dan istishna
 
fiqh muamalah kontemporer (wadi'ah rahn qardh)
fiqh muamalah kontemporer (wadi'ah rahn qardh)fiqh muamalah kontemporer (wadi'ah rahn qardh)
fiqh muamalah kontemporer (wadi'ah rahn qardh)
 
-Teori Akad-.ppt
-Teori Akad-.ppt-Teori Akad-.ppt
-Teori Akad-.ppt
 
IJARAH
IJARAH IJARAH
IJARAH
 
Akad salam
Akad salamAkad salam
Akad salam
 
01.3 MULTI AKAD
01.3 MULTI AKAD01.3 MULTI AKAD
01.3 MULTI AKAD
 
Ijarah
IjarahIjarah
Ijarah
 
Jual beli dalam islam
Jual beli dalam islamJual beli dalam islam
Jual beli dalam islam
 
Hukum islam tentang muamalah
Hukum islam tentang muamalahHukum islam tentang muamalah
Hukum islam tentang muamalah
 
Wakaf
WakafWakaf
Wakaf
 

Similar to PPT Ijarah kelompok 7

Ijarah dalam Perbankan Syariah Indonesia
Ijarah dalam Perbankan Syariah IndonesiaIjarah dalam Perbankan Syariah Indonesia
Ijarah dalam Perbankan Syariah IndonesiaYuliaDwi9
 
Kel.6 ijarah
Kel.6 ijarahKel.6 ijarah
Kel.6 ijarahMulyanah
 
421849176-13-PPT-Sewa-Menyewa-2019-pptx.pptx
421849176-13-PPT-Sewa-Menyewa-2019-pptx.pptx421849176-13-PPT-Sewa-Menyewa-2019-pptx.pptx
421849176-13-PPT-Sewa-Menyewa-2019-pptx.pptxParminParmin4
 
Produk Perbankan Syariah Dalam Perspektf Ekonomi Makro Syariah
Produk Perbankan Syariah Dalam Perspektf Ekonomi Makro SyariahProduk Perbankan Syariah Dalam Perspektf Ekonomi Makro Syariah
Produk Perbankan Syariah Dalam Perspektf Ekonomi Makro SyariahAsikin Aja
 
PPT IMBT.ppt
PPT IMBT.pptPPT IMBT.ppt
PPT IMBT.pptrenalrozy
 
transaksi dan akad dalam bank syariah
transaksi dan akad dalam bank syariahtransaksi dan akad dalam bank syariah
transaksi dan akad dalam bank syariahkhanif1234
 
PPT_Akad_Ijarah (1).pptx
PPT_Akad_Ijarah (1).pptxPPT_Akad_Ijarah (1).pptx
PPT_Akad_Ijarah (1).pptxMayaDamayanti28
 
PPT_Akad_Ijarah.pptx
PPT_Akad_Ijarah.pptxPPT_Akad_Ijarah.pptx
PPT_Akad_Ijarah.pptxEfrizal Zaida
 
Tugas AGAMA ISLAM KELAS XI Semester 1
Tugas AGAMA ISLAM KELAS XI Semester 1Tugas AGAMA ISLAM KELAS XI Semester 1
Tugas AGAMA ISLAM KELAS XI Semester 1Rahmita Rmdhnty
 

Similar to PPT Ijarah kelompok 7 (13)

Ijarah dalam Perbankan Syariah Indonesia
Ijarah dalam Perbankan Syariah IndonesiaIjarah dalam Perbankan Syariah Indonesia
Ijarah dalam Perbankan Syariah Indonesia
 
Kel.6 ijarah
Kel.6 ijarahKel.6 ijarah
Kel.6 ijarah
 
421849176-13-PPT-Sewa-Menyewa-2019-pptx.pptx
421849176-13-PPT-Sewa-Menyewa-2019-pptx.pptx421849176-13-PPT-Sewa-Menyewa-2019-pptx.pptx
421849176-13-PPT-Sewa-Menyewa-2019-pptx.pptx
 
Produk Perbankan Syariah Dalam Perspektf Ekonomi Makro Syariah
Produk Perbankan Syariah Dalam Perspektf Ekonomi Makro SyariahProduk Perbankan Syariah Dalam Perspektf Ekonomi Makro Syariah
Produk Perbankan Syariah Dalam Perspektf Ekonomi Makro Syariah
 
PPT IMBT.ppt
PPT IMBT.pptPPT IMBT.ppt
PPT IMBT.ppt
 
transaksi dan akad dalam bank syariah
transaksi dan akad dalam bank syariahtransaksi dan akad dalam bank syariah
transaksi dan akad dalam bank syariah
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 
PPT_Akad_Ijarah (1).pptx
PPT_Akad_Ijarah (1).pptxPPT_Akad_Ijarah (1).pptx
PPT_Akad_Ijarah (1).pptx
 
PPT_Akad_Ijarah.pptx
PPT_Akad_Ijarah.pptxPPT_Akad_Ijarah.pptx
PPT_Akad_Ijarah.pptx
 
Ijaarah dan jialah (upah dlm islam)
Ijaarah dan jialah (upah dlm islam)Ijaarah dan jialah (upah dlm islam)
Ijaarah dan jialah (upah dlm islam)
 
Tugas AGAMA ISLAM KELAS XI Semester 1
Tugas AGAMA ISLAM KELAS XI Semester 1Tugas AGAMA ISLAM KELAS XI Semester 1
Tugas AGAMA ISLAM KELAS XI Semester 1
 
94262893 makalah-fiqih-muamalat
94262893 makalah-fiqih-muamalat94262893 makalah-fiqih-muamalat
94262893 makalah-fiqih-muamalat
 
94262893 makalah-fiqih-muamalat
94262893 makalah-fiqih-muamalat94262893 makalah-fiqih-muamalat
94262893 makalah-fiqih-muamalat
 

Recently uploaded

soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 

Recently uploaded (20)

soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 

PPT Ijarah kelompok 7

  • 1. Sewa-menyewa (ijarah) Kelompok 7 Nabilatul Mumtazah P.H (G04219053) Nadhifah Fairuz S. (G04219054) Putri Nur Vitasari (G04219062)
  • 2. “ Ijarah berasal dari Al-ajr yang berarti kompensasi, substitusi, pertimbangan, imbalan. Sewa (ijarah) adalah akad pemindahan hak guna atas barang atau jasa, melalui pembayaran upah, tanpa diikuti dengan pemindahan kepemilikan atas barang itu sendiri. 2
  • 3. Dasar Hukum Ijarah 3 ِ‫ام‬َ‫ك‬ ِ‫ْن‬‫ي‬َ‫ل‬ ْ‫و‬َ‫ح‬ َّ‫ن‬ُ‫ه‬َ‫د‬ َ‫َل‬ ْ‫و‬َ‫أ‬ َ‫ن‬ْ‫ع‬ ِ‫ض‬ ْ‫ر‬ُ‫ي‬ ُ‫ات‬َ‫د‬ِ‫ل‬‫ا‬ َ‫و‬ْ‫ال‬ َ‫و‬َ‫ض‬َّ‫الر‬ َّ‫م‬ِ‫ت‬ُ‫ي‬ ْ‫ن‬َ‫أ‬ َ‫د‬‫ا‬ َ‫ر‬َ‫أ‬ ْ‫ن‬َ‫م‬ِ‫ل‬ ۖ ِ‫ْن‬‫ي‬َ‫ل‬ۚ َ‫ة‬َ‫ع‬‫ا‬ ْ‫ال‬ِ‫ب‬ َّ‫ن‬ُ‫ه‬ُ‫ت‬ َ‫و‬ْ‫س‬ِ‫ك‬ َ‫و‬ َّ‫ن‬ُ‫ه‬ُ‫ق‬ ْ‫ز‬ ِ‫ر‬ ُ‫ه‬َ‫ل‬ ِ‫د‬‫و‬ُ‫ل‬ ْ‫و‬َ‫م‬ْ‫ال‬ ‫ى‬َ‫ل‬َ‫ع‬ َ‫و‬َّ‫َل‬ِ‫إ‬ ٌ‫س‬ْ‫ف‬َ‫ن‬ ُ‫ف‬َّ‫ل‬َ‫ك‬ُ‫ت‬ َ‫َل‬ ۚ ِ‫وف‬ُ‫ر‬ْ‫ع‬َ‫م‬ۚ ‫ا‬َ‫ه‬َ‫ع‬ْ‫س‬ ُ‫و‬ َ‫ل‬ َ‫و‬ِ‫ب‬ ُ‫ه‬َ‫ل‬ ٌ‫د‬‫و‬ُ‫ل‬ ْ‫و‬َ‫م‬ َ‫َل‬ َ‫و‬ ‫َا‬‫ه‬ِ‫د‬َ‫ل‬ َ‫و‬ِ‫ب‬ ٌ‫ة‬َ‫د‬ِ‫ل‬‫ا‬ َ‫و‬ َّ‫ار‬َ‫ض‬ُ‫ت‬ َ‫َل‬َ‫ك‬ِ‫ل‬ََٰ‫ذ‬ ُ‫ل‬ْ‫ث‬ِ‫م‬ ِ‫ث‬ ِ‫ار‬ َ‫و‬ْ‫ال‬ ‫ى‬َ‫ل‬َ‫ع‬ َ‫و‬ ۚ ِ‫ه‬ِ‫د‬ْۗ‫ن‬ِ‫إ‬َ‫ف‬ ُ‫ج‬ َ‫َل‬َ‫ف‬ ٍ‫ر‬ ُ‫َاو‬‫ش‬َ‫ت‬ َ‫و‬ ‫ا‬َ‫م‬ُ‫ه‬ْ‫ن‬ِ‫م‬ ٍ‫اض‬ َ‫ر‬َ‫ت‬ ْ‫ن‬َ‫ع‬ ‫ا‬‫اَل‬َ‫ص‬ِ‫ف‬ ‫ا‬َ‫د‬‫ا‬ َ‫ر‬َ‫أ‬َ‫أ‬ ْ‫م‬ُ‫ت‬ْ‫د‬ َ‫ر‬َ‫أ‬ ْ‫ن‬ِ‫إ‬ َ‫و‬ ۗ ‫ا‬َ‫م‬ِ‫ه‬ْ‫ي‬َ‫ل‬َ‫ع‬ َ‫ح‬‫َا‬‫ن‬ْ‫ن‬ َ‫ذ‬ِ‫إ‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬ْ‫ي‬َ‫ل‬َ‫ع‬ َ‫ح‬‫َا‬‫ن‬ُ‫ج‬ َ‫َل‬َ‫ف‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬َ‫د‬ َ‫َل‬ ْ‫و‬َ‫أ‬ ‫وا‬ُ‫ع‬ ِ‫ض‬ ْ‫ر‬َ‫ت‬ْ‫س‬َ‫ت‬ِ‫وف‬ُ‫ر‬ْ‫ع‬َ‫م‬ْ‫ال‬ِ‫ب‬ ْ‫م‬ُ‫ت‬ْ‫ي‬َ‫ت‬‫آ‬ ‫ا‬َ‫م‬ ْ‫م‬ُ‫ت‬ْ‫م‬َّ‫ل‬َ‫س‬ ‫ا‬‫وا‬ُ‫ق‬َّ‫ت‬‫ا‬ َ‫و‬ ۗ ۞ٌ‫ير‬ ِ‫ص‬َ‫ب‬ َ‫ون‬ُ‫ل‬َ‫م‬ْ‫ع‬َ‫ت‬ ‫ا‬َ‫م‬ِ‫ب‬ َ َّ‫اَّلل‬ َّ‫ن‬َ‫أ‬ ‫وا‬ُ‫م‬َ‫ل‬ْ‫ع‬‫ا‬ َ‫و‬ َ َّ‫اَّلل‬ Surat Al-Baqarah ayat 233: "Dan jika kamu ingin anakmu disusukan oleh orang lain, Maka tidak ada dosa bagimu apabila kamu memberikan pembayaran menurut yang patut. bertakwalah kamu kepada Allah dan ketahuilah bahwa Allah Maha melihat apa yang kamu kerjakan."
  • 4. ▹ Jumhur ulama’ berpendapat, bahwa rukun sewa menyewa (Ijarah) adalah orang yang berakal, sewa/imbalan, manfaat serta sighah (Ijab dan qabul). ▹ Sedangkan golongan Shafi’iah dan Malikiah berpendirian bahwa rukun Ijarah itu terdiri atas mu’ajjir (pihak yang memberikan Ijarah), musta’jir (orang yang membayar Ijarah), al-ma’qud ‘alaih, dan sighat. ▹ Menurut Abu Hanifah, beliau berpendapat bahwa rukun ijarah hanyalah ijab-qabul. 4 Rukun Ijarah
  • 5. Ijarah al-zimmah (ijarah yang berhubungan dengan sewa jasa/upah- mengupah), yaitu mempekerjaan jasa seseorang dengan upah sebagai imbalan jasa yang disewa. Ijarah al-‘ain (Ijarah yang berhubungan dengan sewa aset atau property), yaitu memindahkan hak untuk memakai dari aset atau property tertentu kepada orang lain dengan imbalan biaya sewa. 5 Macam Ijarah secara umum
  • 6. 6 •Misalnya seperti sewa-menyewa rumah, kendaraan, toko, dan pakaian.Ijarah yang bersifat manfaat • Mempekerjakan seseorang untuk melakukan suatu pekerjaan. Seperti buruh bangunan, tukang jahit, tukang sepatu Ijarah yang bersifat pekerjaan Macam Ijarah berdasarkan objeknya :
  • 7. Ijarah yang pembayarannya tergantung pada kinerja objek yang disewa (contingent to performance). 7 Macam Ijarah berdasarkan metode pembayaran : Ijarah yang pembayarannya tidak tergantung pada kinerja objek yang disewa (not contingent to performance). 📌
  • 8. ▹ Operating lease yaitu tidak terjadi pemindahan kepemilikan aset, baik di awal maupun di akhir periode sewa. ▹ Financial lease yaitu di akhir periode sewa, si penyewa diberikan pilihan untuk membeli atau tidak membeli barang yang di sewa tersebut. 8 📌 Macam Ijarah berdasarkan aspek pemindahan kepemilikan :
  • 9. 9 Skema Pembiayaan Ijarah Objek Sewa NasabahBank 5 3 1 42
  • 10. 1. Nasabah mendatangi bank Syariah untuk memohon pembiayaan penyewaan sebuah rumah selama setahun, dicicil bulanan dan mereka melakukan negosiasi harga. 2. Bank menyewa rumah seharga 10 juta untuk setahun dan dibayar cash di muka. 3. Bank selanjutnya menyewakan rumah itu dengan cara dicicil 1 juta tiap bulan dengan akad ijarah (disini dilaksanakan pengikatan/kontrak). 4. Rumah diambil manfaatnya (digunakan) oleh nasabah. 5. Nasabah mencicil biaya sewa setiap bulannya kepada bank. 10 Keterangan Skema
  • 11. Aplikasi Ijarah dalam Perbankan Syariah • Transaksi sewa-menyewa jasa dalam bentuk ijarah untuk transaksi multijasa berdasarkan persetujuan atau kesepakatan antara Bank Syariah dan pihak lain yang mewajibkan pihak yang dibiayai dan/atau diberi fasilitas dana untuk mengembalikan dana tersebut setelah jangka waktu tertentu dengan imbalan (ujrah), tanpa imbalan, atau bagi hasil. • Selain itu, Bank syariah yang mengoperasikan ijarah, dapat melakukan leasing, baik dalam bentuk operating lease maupun financial lease.