SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
Download to read offline
RESUME KELOMPOK 6
HAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM
Muksal Mina (202127047)
A. Pendahuluan
Pendidikan adalah kebutuhan fundamental dan esensial bagi manusia untuk
mendapatkan ilmu pengetahuan. Kurikulum merupakan bagian penting dalam pendidikan dan
menjadi syarat mutlak dalam setiap proses pendidikan. Kurikulum juga memegang peran
penting dalam menentukan keberhasilan dan kegagalan pendidikan. Sebagai salah satu
komponen pendidikan, kurikulum harus menjadi prioritas agar pendidikan berjalan dengan
baik. Dalam Islam, pengembangan kurikulum memerlukan keseriusan dan waktu yang
panjang. Kajian tentang hakikat kurikulum pendidikan dalam Islam mencakup hakikat, tujuan,
dan asas kurikulum dalam Islam.
B. Pembahasan
1. Hakikat kurikulum dalam islam
Hakikat adalah kebenaran atau inti dari segala sesuatu. Dalam tasawuf, orang mencari
hakikat diri manusia yang sebenarnya. Kurikulum adalah seperangkat perencanaan dan media
yang dijadikan acuan oleh lembaga pendidikan dalam mewujudkan tujuan-tujuan pendidikan.
Para ahli telah banyak mendefinisikan kurikulum, seperti rancangan pengajaran atau seluruh
bahan pelajaran yang harus disajikan dalam proses kependidikan. Dalam pandangan modern,
kurikulum meliputi segala sesuatu yang dapat mempengaruhi perkembangan dan pembentukan
pribadi peserta didik. Dalam kurikulum pendidikan Islam, kurikulum berfungsi sebagai
pedoman untuk membimbing peserta didik ke arah tujuan tertinggi pendidikan Islam, yaitu
manusia sempurna (insan kamil).
2. Tujuan kukikulum dalam islam
Pendidikan Islam memiliki tujuan untuk menciptakan manusia sebagai hamba yang taat
kepada Allah dan mampu menghadapi kehidupan dunia. Pendidikan Islam memadukan antara
dunia dan akhirat tanpa membedakannya. Tujuan pendidikan Islam memiliki dua aspek, yaitu
untuk menjadikan manusia semakin dekat kepada Allah dan mendapatkan kesenangan dunia
dan akhirat. Kurikulum pendidikan Islam bertujuan untuk menyiapkan generasi muda sebagai
khalifah di muka bumi dan meningkatkan keterampilan untuk masa depan yang lebih baik.
Tujuan kurikulum pendidikan Islam adalah menggabungkan dua kebahagiaan, yaitu dunia dan
akhirat. Kurikulum yang lahir dari landasan filsafat dan epistemologi Islam yang kuat akan
melahirkan metodologi pembelajaran yang efektif dan efisien. Kurikulum yang dirancang dari
landasan epistemologi Islam yang tidak benar akan melahirkan pengetahuan yang salah pula.
3. Asas kurikulum dalam islam
Kerangka dasar kurikulum pendidikan Islam harus bersifat intergrated dan
komprehensif serta menjadikan Al-Quran dan Hadits sebagai sumber utama dalam
penyusunannya. Kerangka dasar tersebut meliputi tauhid dan perintah membaca ayat-ayat
Allah. Tauhid merupakan prinsip utama dalam seluruh dimensi kehidupan manusia, baik dalam
aspek hubungan vertikal antara manusia dengan Tuhan maupun aspek hubungan horizontal
antara manusia sesamanya dan dengan alam sekitarnya. Perintah membaca ayat-ayat Allah
meliputi tiga macam ayat, yaitu ayat Allah yang berdasarkan wahyu, ayat Allah yang ada pada
diri manusia, dan ayat Allah yang terdapat di alam semesta di luar diri manusia. Dasar
kurikulum pendidikan Islam terdiri dari dasar psikologis, dasar sosiologis, dan dasar filosofis.
Dasar tersebut digunakan untuk memenuhi kemampuan dan kebutuhan peserta didik,
mengetahui tuntutan yang sah dari masyarakat, dan mengetahui keadaan semesta/tempat kita
hidup.
C. Kesimpulan
Kurikulum pendidikan Islam berfungsi sebagai pedoman bagi pendidik untuk
membimbing peserta didik ke arah tujuan tertinggi pendidikan Islam. Tujuannya adalah
menggabungkan kebahagiaan dunia dan akhirat dengan memadukan aspek ketuhanan dan
kemanusiaan, berdasarkan kebenaran wahyu dan akal. Asas kurikulum dalam Islam adalah
integrated dan komprehensif, dengan Al-Quran dan Hadits sebagai sumber utama. Kerangka
dasarnya adalah tauhid.

More Related Content

Similar to KURIKULUM ISLAM

Kurikulum pendidikan islam
Kurikulum pendidikan islamKurikulum pendidikan islam
Kurikulum pendidikan islamWina Ariyani
 
LANDASAN KURIKULUM PAI.pptx
LANDASAN KURIKULUM PAI.pptxLANDASAN KURIKULUM PAI.pptx
LANDASAN KURIKULUM PAI.pptxIinNurul4
 
Bab i proposal
Bab i  proposalBab i  proposal
Bab i proposalAbie Tomy
 
Tujuan Pendidikan Islam.docx
Tujuan Pendidikan Islam.docxTujuan Pendidikan Islam.docx
Tujuan Pendidikan Islam.docxZukét Printing
 
Rekonstruksi pendidikan islam_di_indonesia
Rekonstruksi pendidikan islam_di_indonesiaRekonstruksi pendidikan islam_di_indonesia
Rekonstruksi pendidikan islam_di_indonesiaAveroez Averoez
 
Makalah ilmu pendidikan klmpok 3
Makalah ilmu pendidikan klmpok 3Makalah ilmu pendidikan klmpok 3
Makalah ilmu pendidikan klmpok 3FENY DYAH
 
Tujuan Pendidikan Islam.pdf
Tujuan Pendidikan Islam.pdfTujuan Pendidikan Islam.pdf
Tujuan Pendidikan Islam.pdfZukét Printing
 
HAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
HAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docxHAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
HAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docxNurAkmal50
 
HAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
HAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docxHAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
HAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docxNdya2
 
HAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
HAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docxHAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
HAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docxssuser7e718f
 
PPT Fungsi Filsafat Pendidikan Islam Terhadap Ilmu Pendidikan Islam.pptx
PPT Fungsi Filsafat Pendidikan Islam Terhadap Ilmu Pendidikan Islam.pptxPPT Fungsi Filsafat Pendidikan Islam Terhadap Ilmu Pendidikan Islam.pptx
PPT Fungsi Filsafat Pendidikan Islam Terhadap Ilmu Pendidikan Islam.pptxDIANFIRDIANI
 
Ilmu Pendidikan Islam
Ilmu Pendidikan IslamIlmu Pendidikan Islam
Ilmu Pendidikan Islampita pulungan
 
Filsafat Pendidikan Islam
Filsafat Pendidikan  IslamFilsafat Pendidikan  Islam
Filsafat Pendidikan IslamRahmad Alfianto
 
Sumber Dasar Pendidikan Islam
Sumber Dasar Pendidikan IslamSumber Dasar Pendidikan Islam
Sumber Dasar Pendidikan IslamAmeilya P P
 
peranan guru pendidikan islam
peranan guru pendidikan islam  peranan guru pendidikan islam
peranan guru pendidikan islam Mohd Kamal Jusoh
 
48 peranan guru pendidikan islam menerusi falsafah pendidikan islam
48 peranan guru pendidikan islam menerusi falsafah pendidikan islam 48 peranan guru pendidikan islam menerusi falsafah pendidikan islam
48 peranan guru pendidikan islam menerusi falsafah pendidikan islam Mohd Kamal Jusoh
 
KRITIK ATAS KURIKULUM DAN BUKU AJAR BAHASA ARAB SD/MI KELAS VI
KRITIK ATAS KURIKULUM DAN BUKU AJAR BAHASA ARAB SD/MI KELAS VIKRITIK ATAS KURIKULUM DAN BUKU AJAR BAHASA ARAB SD/MI KELAS VI
KRITIK ATAS KURIKULUM DAN BUKU AJAR BAHASA ARAB SD/MI KELAS VITa'allum: Jurnal Pendidikan Islam
 

Similar to KURIKULUM ISLAM (20)

Kurikulum pendidikan islam
Kurikulum pendidikan islamKurikulum pendidikan islam
Kurikulum pendidikan islam
 
LANDASAN KURIKULUM PAI.pptx
LANDASAN KURIKULUM PAI.pptxLANDASAN KURIKULUM PAI.pptx
LANDASAN KURIKULUM PAI.pptx
 
Esensi Kurikulum
Esensi Kurikulum Esensi Kurikulum
Esensi Kurikulum
 
Bab i proposal
Bab i  proposalBab i  proposal
Bab i proposal
 
Tujuan Pendidikan Islam.docx
Tujuan Pendidikan Islam.docxTujuan Pendidikan Islam.docx
Tujuan Pendidikan Islam.docx
 
Rekonstruksi pendidikan islam_di_indonesia
Rekonstruksi pendidikan islam_di_indonesiaRekonstruksi pendidikan islam_di_indonesia
Rekonstruksi pendidikan islam_di_indonesia
 
Makalah ilmu pendidikan klmpok 3
Makalah ilmu pendidikan klmpok 3Makalah ilmu pendidikan klmpok 3
Makalah ilmu pendidikan klmpok 3
 
Tujuan Pendidikan Islam.pdf
Tujuan Pendidikan Islam.pdfTujuan Pendidikan Islam.pdf
Tujuan Pendidikan Islam.pdf
 
Tujuan akhir
Tujuan akhirTujuan akhir
Tujuan akhir
 
HAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
HAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docxHAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
HAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
 
HAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
HAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docxHAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
HAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
 
HAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
HAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docxHAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
HAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
 
PPT Fungsi Filsafat Pendidikan Islam Terhadap Ilmu Pendidikan Islam.pptx
PPT Fungsi Filsafat Pendidikan Islam Terhadap Ilmu Pendidikan Islam.pptxPPT Fungsi Filsafat Pendidikan Islam Terhadap Ilmu Pendidikan Islam.pptx
PPT Fungsi Filsafat Pendidikan Islam Terhadap Ilmu Pendidikan Islam.pptx
 
Ipi
IpiIpi
Ipi
 
Ilmu Pendidikan Islam
Ilmu Pendidikan IslamIlmu Pendidikan Islam
Ilmu Pendidikan Islam
 
Filsafat Pendidikan Islam
Filsafat Pendidikan  IslamFilsafat Pendidikan  Islam
Filsafat Pendidikan Islam
 
Sumber Dasar Pendidikan Islam
Sumber Dasar Pendidikan IslamSumber Dasar Pendidikan Islam
Sumber Dasar Pendidikan Islam
 
peranan guru pendidikan islam
peranan guru pendidikan islam  peranan guru pendidikan islam
peranan guru pendidikan islam
 
48 peranan guru pendidikan islam menerusi falsafah pendidikan islam
48 peranan guru pendidikan islam menerusi falsafah pendidikan islam 48 peranan guru pendidikan islam menerusi falsafah pendidikan islam
48 peranan guru pendidikan islam menerusi falsafah pendidikan islam
 
KRITIK ATAS KURIKULUM DAN BUKU AJAR BAHASA ARAB SD/MI KELAS VI
KRITIK ATAS KURIKULUM DAN BUKU AJAR BAHASA ARAB SD/MI KELAS VIKRITIK ATAS KURIKULUM DAN BUKU AJAR BAHASA ARAB SD/MI KELAS VI
KRITIK ATAS KURIKULUM DAN BUKU AJAR BAHASA ARAB SD/MI KELAS VI
 

More from Muksal Mina

PEMIKIRAN SYEKH MUHAMMAD ABDUH TENTANG PENDIDIKAN.pdf
PEMIKIRAN SYEKH MUHAMMAD ABDUH TENTANG PENDIDIKAN.pdfPEMIKIRAN SYEKH MUHAMMAD ABDUH TENTANG PENDIDIKAN.pdf
PEMIKIRAN SYEKH MUHAMMAD ABDUH TENTANG PENDIDIKAN.pdfMuksal Mina
 
HAKIKAT HUKUMAN DAN GANJARAN DALAM ISLAM
HAKIKAT HUKUMAN DAN GANJARAN DALAM ISLAMHAKIKAT HUKUMAN DAN GANJARAN DALAM ISLAM
HAKIKAT HUKUMAN DAN GANJARAN DALAM ISLAMMuksal Mina
 
HAKIKAT METODE PENDIDIKAN DALAM ISLAM
HAKIKAT METODE PENDIDIKAN DALAM ISLAMHAKIKAT METODE PENDIDIKAN DALAM ISLAM
HAKIKAT METODE PENDIDIKAN DALAM ISLAMMuksal Mina
 
HAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAM
HAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAMHAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAM
HAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAMMuksal Mina
 
HAKIKAT PENDIDIK DALAM ISLAM
HAKIKAT PENDIDIK DALAM ISLAMHAKIKAT PENDIDIK DALAM ISLAM
HAKIKAT PENDIDIK DALAM ISLAMMuksal Mina
 
resume kelompok 4.pdf
resume kelompok 4.pdfresume kelompok 4.pdf
resume kelompok 4.pdfMuksal Mina
 
resume kelompok 2.pdf
resume kelompok 2.pdfresume kelompok 2.pdf
resume kelompok 2.pdfMuksal Mina
 
resume kepompok 1.pdf
resume kepompok 1.pdfresume kepompok 1.pdf
resume kepompok 1.pdfMuksal Mina
 
Etika pendidikan dalam islam.pdf
Etika pendidikan dalam islam.pdfEtika pendidikan dalam islam.pdf
Etika pendidikan dalam islam.pdfMuksal Mina
 

More from Muksal Mina (9)

PEMIKIRAN SYEKH MUHAMMAD ABDUH TENTANG PENDIDIKAN.pdf
PEMIKIRAN SYEKH MUHAMMAD ABDUH TENTANG PENDIDIKAN.pdfPEMIKIRAN SYEKH MUHAMMAD ABDUH TENTANG PENDIDIKAN.pdf
PEMIKIRAN SYEKH MUHAMMAD ABDUH TENTANG PENDIDIKAN.pdf
 
HAKIKAT HUKUMAN DAN GANJARAN DALAM ISLAM
HAKIKAT HUKUMAN DAN GANJARAN DALAM ISLAMHAKIKAT HUKUMAN DAN GANJARAN DALAM ISLAM
HAKIKAT HUKUMAN DAN GANJARAN DALAM ISLAM
 
HAKIKAT METODE PENDIDIKAN DALAM ISLAM
HAKIKAT METODE PENDIDIKAN DALAM ISLAMHAKIKAT METODE PENDIDIKAN DALAM ISLAM
HAKIKAT METODE PENDIDIKAN DALAM ISLAM
 
HAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAM
HAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAMHAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAM
HAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAM
 
HAKIKAT PENDIDIK DALAM ISLAM
HAKIKAT PENDIDIK DALAM ISLAMHAKIKAT PENDIDIK DALAM ISLAM
HAKIKAT PENDIDIK DALAM ISLAM
 
resume kelompok 4.pdf
resume kelompok 4.pdfresume kelompok 4.pdf
resume kelompok 4.pdf
 
resume kelompok 2.pdf
resume kelompok 2.pdfresume kelompok 2.pdf
resume kelompok 2.pdf
 
resume kepompok 1.pdf
resume kepompok 1.pdfresume kepompok 1.pdf
resume kepompok 1.pdf
 
Etika pendidikan dalam islam.pdf
Etika pendidikan dalam islam.pdfEtika pendidikan dalam islam.pdf
Etika pendidikan dalam islam.pdf
 

Recently uploaded

Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 

Recently uploaded (20)

Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 

KURIKULUM ISLAM

  • 1. RESUME KELOMPOK 6 HAKIKAT KURIKULUM PENDIDIKAN DALAM ISLAM Muksal Mina (202127047) A. Pendahuluan Pendidikan adalah kebutuhan fundamental dan esensial bagi manusia untuk mendapatkan ilmu pengetahuan. Kurikulum merupakan bagian penting dalam pendidikan dan menjadi syarat mutlak dalam setiap proses pendidikan. Kurikulum juga memegang peran penting dalam menentukan keberhasilan dan kegagalan pendidikan. Sebagai salah satu komponen pendidikan, kurikulum harus menjadi prioritas agar pendidikan berjalan dengan baik. Dalam Islam, pengembangan kurikulum memerlukan keseriusan dan waktu yang panjang. Kajian tentang hakikat kurikulum pendidikan dalam Islam mencakup hakikat, tujuan, dan asas kurikulum dalam Islam. B. Pembahasan 1. Hakikat kurikulum dalam islam Hakikat adalah kebenaran atau inti dari segala sesuatu. Dalam tasawuf, orang mencari hakikat diri manusia yang sebenarnya. Kurikulum adalah seperangkat perencanaan dan media yang dijadikan acuan oleh lembaga pendidikan dalam mewujudkan tujuan-tujuan pendidikan. Para ahli telah banyak mendefinisikan kurikulum, seperti rancangan pengajaran atau seluruh bahan pelajaran yang harus disajikan dalam proses kependidikan. Dalam pandangan modern, kurikulum meliputi segala sesuatu yang dapat mempengaruhi perkembangan dan pembentukan pribadi peserta didik. Dalam kurikulum pendidikan Islam, kurikulum berfungsi sebagai pedoman untuk membimbing peserta didik ke arah tujuan tertinggi pendidikan Islam, yaitu manusia sempurna (insan kamil). 2. Tujuan kukikulum dalam islam Pendidikan Islam memiliki tujuan untuk menciptakan manusia sebagai hamba yang taat kepada Allah dan mampu menghadapi kehidupan dunia. Pendidikan Islam memadukan antara dunia dan akhirat tanpa membedakannya. Tujuan pendidikan Islam memiliki dua aspek, yaitu untuk menjadikan manusia semakin dekat kepada Allah dan mendapatkan kesenangan dunia
  • 2. dan akhirat. Kurikulum pendidikan Islam bertujuan untuk menyiapkan generasi muda sebagai khalifah di muka bumi dan meningkatkan keterampilan untuk masa depan yang lebih baik. Tujuan kurikulum pendidikan Islam adalah menggabungkan dua kebahagiaan, yaitu dunia dan akhirat. Kurikulum yang lahir dari landasan filsafat dan epistemologi Islam yang kuat akan melahirkan metodologi pembelajaran yang efektif dan efisien. Kurikulum yang dirancang dari landasan epistemologi Islam yang tidak benar akan melahirkan pengetahuan yang salah pula. 3. Asas kurikulum dalam islam Kerangka dasar kurikulum pendidikan Islam harus bersifat intergrated dan komprehensif serta menjadikan Al-Quran dan Hadits sebagai sumber utama dalam penyusunannya. Kerangka dasar tersebut meliputi tauhid dan perintah membaca ayat-ayat Allah. Tauhid merupakan prinsip utama dalam seluruh dimensi kehidupan manusia, baik dalam aspek hubungan vertikal antara manusia dengan Tuhan maupun aspek hubungan horizontal antara manusia sesamanya dan dengan alam sekitarnya. Perintah membaca ayat-ayat Allah meliputi tiga macam ayat, yaitu ayat Allah yang berdasarkan wahyu, ayat Allah yang ada pada diri manusia, dan ayat Allah yang terdapat di alam semesta di luar diri manusia. Dasar kurikulum pendidikan Islam terdiri dari dasar psikologis, dasar sosiologis, dan dasar filosofis. Dasar tersebut digunakan untuk memenuhi kemampuan dan kebutuhan peserta didik, mengetahui tuntutan yang sah dari masyarakat, dan mengetahui keadaan semesta/tempat kita hidup. C. Kesimpulan Kurikulum pendidikan Islam berfungsi sebagai pedoman bagi pendidik untuk membimbing peserta didik ke arah tujuan tertinggi pendidikan Islam. Tujuannya adalah menggabungkan kebahagiaan dunia dan akhirat dengan memadukan aspek ketuhanan dan kemanusiaan, berdasarkan kebenaran wahyu dan akal. Asas kurikulum dalam Islam adalah integrated dan komprehensif, dengan Al-Quran dan Hadits sebagai sumber utama. Kerangka dasarnya adalah tauhid.