SlideShare a Scribd company logo
1 of 28
Pedoman Akademik
Universitas Negeri Semarang
Disampaikan pada Program Pengenalan Akademik dan
Kemahasiswaan (PPAK) Tahun 2016
1
2013 © Unnes
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
2
 Pada tahun akaedemik 2016/2017
UNNES menereima mahasiswa baru
melalui tiga jalur yaitu SNMPTN 40%;
SBMPTN 30%; SM 30%.
 Prinsip penerimaan mahasiswa baru:
a. Adil dan tidak diskriminatif. Tidak
memandang ras, agama, suku, jenis
kelamin, dll.
b. Transparan dan akuntabel.
Diselenggarakan secara terbuka dan
dapat dipertanggungjawabkan.
 SM untuk jenjang D3, S1, S2, S3,
Profesi, dan Mahasiswa internasional.
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
3
Registrasi Administratif dan Akademik
• Menyerahkan persyaratan
administrasi dan
meregistrasikan ke dalam
sistem database.
• Registrasi akademik
dilakukan secara online
melalui Sikadu. Bukti
registrasi akademik adalah
Kartu Rencana Studi (KRS).
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
4
Registrasi Akademik
• Jurusan menawarkan mata kuliah
melalui Sikadu.
• Mahasiswa mengisi KRS.
• Mahasiswa konsultasi dengan
Pembimbing Akademik (PA).
• PA memberikan persetujuan dan
validasi KRS.
• Fakultas mencetak KRS dan
mendistribusikannya kepada
mahasiswa.
• Mahasiswa meminta
pengesahaan KRS kepada PA dan
Ketua Jurusan/Prodi.
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
5
Status Mahasiswa
• Mahasiswa Aktif
• Mahasiswa Aktif Nol SKS
• Mahasiswa Cuti Kuliah
• Mahasiswa Tidak Aktif
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
6
Mahasiswa Aktif
Mahasiswa aktif adalah
mahasiswa yang telah
terdaftar secara
administratif di Sikadu
pada semester berjalan
dan terdaftar secara
akademik yang dibuktikan
dengan Kartu Rencana
Studi (KRS).
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
7
Mahasiswa Aktif Nol SKS
Mahasiswa aktif nol SKS adalah
mahasiswa yang sudah melakukan
registrasi administratif tetapi tidak
melakukan registrasi akademik sampai
dengan batas waktu yang ditentukan
sesuai dengan Kalender Akademik.
Bisa sit in, menyelesaikan tugas Skripsi,
Thesis, atau Disertasi, menggunakan
fasilitas kampus.
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
8
Mahasiswa Cuti Kuliah
Mahasiswa cuti kuliah adalah mahasiswa yang
berhenti kuliah sementara dan telah
mengajukan cuti kuliah.
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
9
Mahasiswa Tidak Aktif
Mahasiswa tidak aktif adalah mahasiswa yang tidak
melakukan registrasi administratif pada suatu semester.
Mahasiswa tidak aktif tidak diijinkan mengikuti kegiatan
akademik dan/atau kemahasiswaan dalam bentuk apapun.
Mahasiswa dengan status tidak terdaftar dalam waktu dua
semester berturut-turut atau tiga semester tidak berturut-
turut dibatalkan status kemahasiswaannya, kecuali yang
bersangkutan tinggal menyelesaikan skripsi atau
mengajukan alasan yang oleh Rektor dinilai dapat
dipertanggungjawabkan.
Mahasiswa tidak aktif wajib membayar SPP dan biaya
administrasi pada semester yang ditinggalkan.
Sukses Studi adalah pilihan.....
Gagal Studi adalah Pilihan.....
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
12
IP Semester sebelumnya Beban Maksimum(sks)
3,51 – 4,00 24
2,51 – 3,50 22
2,00 – 2,50 20
1,50 – 1,99 16
< 1,50 12
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
13
• Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) adalah kegiatan kurikuler
yang dilakukan oleh mahasiswa praktikan di lapangan sebagai
latihan menerapkan teori yang diperoleh dalam semester-
semester sebelumnya di kelas sesuai dengan persyaratan
yang telah ditetapkan agar mereka memperoleh pengalaman
dan keterampilan dalam penyelenggaraan pendidikan dan
pengajaran di sekolah mitra atau tempat latihan lain.
• PPL terdiri atas PPL reguler dan non reguler. PPL non reguler
(PPL Antarbangsa, PPL PPG, dan lain-lain) diatur dalam
ketentuan khusus.
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
14
Praktik Kerja Lapangan (PKL) adalah kegiatan
kurikuler yang dilakukan oleh mahasiswa
program studi nonkependidikan dan
mahasiswa program studi kependidikan
tertentu sesuai dengan tuntutan kurikulum
sebagai penerapan teori yang telah diperoleh
agar yang bersangkutan memperoleh
pengalaman lapangan yang sesuai dengan
bidangnya.
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
15
Kuliah Kerja Nyata (KKN) adalah kegiatan
intrakurikuler yang memadukan pelaksanaan Tri
Dharma Perguruan Tinggi (pendidikan, penelitian,
dan pengabdian kepada masyarakat) dengan cara
memberikan kepada mahasiswa pengalaman belajar
dan bekerja dalam kegiatan pembangunan
masyarakat sebagai wahana penerapan dan
pengembangan ilmu dan teknologi yang
dilaksanakan di luar kampus dalam waktu,
mekanisme kerja, dan persyaratan tertentu.
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
16
• Kuliah Kerja Lapangan (KKL) adalah kegiatan ilmiah yang
berupa kajian materi perkuliahan dengan menggunakan
pendekatan keilmuan terhadap objek di luar kelas yang
terkait dengan Jurusan dan Program Studi tertentu.
• Kegiatan tersebut dilakukan oleh mahasiswa di bawah
bimbingan dosen pembimbing.
• KKL merupakan salah satu kegiatan penunjang
pengembangan materi kuliah yang memiliki peran penting
dan strategis mengingat kajian mata kuliah pada program
studi tertentu banyak membutuhkan kajian di lapangan.
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
17
• Mahasiswa hadir untuk mengikuti kuliah dan/atau praktik
sekurang-kurangnya 75% dari seluruh jam tatap muka.
• Mahasiswa yang mendapatkan nilai K selambat-lambatnya
dalam waktu satu bulan sejak tanggal pengumuman hasil
studi berhak mendapatkan nilai dari dosen setelah
melengkapi segala persyaratan yang belum terpenuhi.
• Mahasiswa dapat melakukan perbaikan nilai dengan
mengulang mata kuliah dengan ketentuan nilai tertinggi
menjadi nilai akhir.
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
18
Nilai Angka Nilai Huruf Bobot Predikat
86 – 100 A 4,00 Baik sekali
81 – 85 AB 3,50 Lebih dari baik
71 – 80 B 3,00 Baik
66 – 70 BC 2,50 Lebih dari cukup
61 – 65 C 2,00 Cukup
56 – 60 CD 1,50 Kurang dari cukup
51 – 55 D 1,00 Kurang
< 50 E 0,00 Gagal (tidak lulus)
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
19
• Mahasiswa S1 wajib menyusun projek akhir berupa skripsi
atau sebutan lain yang ditentukan oleh program studi
• Skripsi yang disusun atas dasar kajian kepustakaan, penelitian
lapangan, dan/atau uji laboratorium sebagai pelatihan
penulisan ilmiah pada program studi jenjang S1 berbobot 6
sks.
• Skripsi mulai ditulis oleh mahasiswa S1 setelah yang
bersangkutan menyelesaikan 90 sks tanpa nilai E.
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
20
• Telah menyelesaikan seluruh program yang dipersyaratkan
oleh setiap propgram studi
• Bagi mahasiswa Program Sarjana harus menghasilkan
makalah yang terbit pada jurnal ilmiah.
• Mahasiswa program Strata Satu (S1) dan Diploma dinyatakan
lulus apabila yang bersangkutan sekurang-kurangnya
mencapai IP Kumulatif 2,00.
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
21
• Dengan Pujian, apabila mahasiswa mencapai IP Kumulatif
lebih besar dari 3,50 sampai dengan 4,00, dengan masa studi
selama-lamanya 9 semester;
• Sangat Memuaskan, apabila mahasiswa mencapai IP
Kumulatif lebih besar dari 2,75 sampai dengan 3,50;
• Memuaskan, apabila mahasiswa mencapai IP Kumulatif sama
atau lebih besar dari 2,00 sampai dengan 2,75.
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
22
• program diploma 3 selama-lamanya 7 semester
• program sarjana selama-lamanya 9 semester;
• program magister selama-lamanya 5 semester;
• program doktor selama-lamanya 7 semester.
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
23
• Yang berhak menggunakan gelar akademik adalah
mereka yang telah menyelesaikan pendidikan
akademik dari sekolah tinggi, institut, atau universitas.
• Yang berhak menggunakan sebutan adalah lulusan
pendidikan vokasional dari Akademi, Politeknik,
Sekolah Tinggi, Institut, dan Universitas.
• Gelar akademik terdiri dari Doktor, Magister, dan
Sarjana.
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
24
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
25
• mahasiswa yang pada suatu semester mencapai Indeks
Prestasi (IP) beban semester kurang dari 2,00 dan
memperoleh kurang dari 10 sks untuk mata kuliah dengan
nilai sekurang-kurangnya C diberi peringatan tertulis oleh
Ketua Jurusan/Kaprodi;
• mahasiswa yang pada semester sebelumnya telah mendapat
peringatan dan pada semester berikutnya secara berturut-
turut mencapai IP kurang dari 2,00 dan memperoleh kurang
dari 10 sks untuk mata kuliah dengan nilai sekurang-
kurangnya C diberi peringatan keras tertulis oleh dekan;
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
26
• mahasiswa yang pada dua semester sebelumnya telah
mendapat peringatan dan peringatan keras, dan pada
semester berikutnya secara berturut mencapai IP kurang dari
2,00 dan memperoleh kurang dari 10 sks untuk untuk mata
kuliah dengan nilai sekurang-kurangnya C dinyatakan tidak
mampu dan dibatalkan status kemahasiswaannya oleh rektor;
• mahasiswa peserta PKL, PPL, atau KKN yang perbuatannya
merugikan/mencemarkan nama baik Unnes, Pemerintah
Daerah dan/atau lembaga mitra akan ditarik/ditunda dari
kegiatan PKL, PPL, atau KKN dengan nilai E.;
PEDOMAN AKADEMIK
Universitas Negeri Semarang
27
Perhatikan
Jam mulai
Perkuliahan
contoh
2 0 3
Jam = n+6
Hari
1 : Senin, 2: Selasa, 3: Rabu, 4: Kamis,
5: Jum’at, 6: Sabtu
203 = Kuliah pada hari Selasa, jam 09.00 s.d selesai (tergantung sks)
Terima kasih.....
Wassalam..

More Related Content

Similar to 2.-REVISI-Materi-PPA-2016-Pedoman-Akademik.pptx

PLENO KENAIKAN KELAS 2016.pptx
PLENO KENAIKAN KELAS 2016.pptxPLENO KENAIKAN KELAS 2016.pptx
PLENO KENAIKAN KELAS 2016.pptxZaiemRosyadi1
 
Sosialisasi Kegiatan Kls 9 Thn 2023-Lengkap Dinas.pptx
Sosialisasi Kegiatan Kls 9 Thn 2023-Lengkap Dinas.pptxSosialisasi Kegiatan Kls 9 Thn 2023-Lengkap Dinas.pptx
Sosialisasi Kegiatan Kls 9 Thn 2023-Lengkap Dinas.pptxOleSihotang
 
2. Penilaian Hasil belajar MTs 2018.pptx
2. Penilaian Hasil belajar MTs 2018.pptx2. Penilaian Hasil belajar MTs 2018.pptx
2. Penilaian Hasil belajar MTs 2018.pptxUcuSamsudin1
 
Paparan-Serdos-2018.pptx
Paparan-Serdos-2018.pptxPaparan-Serdos-2018.pptx
Paparan-Serdos-2018.pptxabdisk
 
Pedoman Pengisian Ijazah Sekolah Menengah Atas 2022.pptx
Pedoman Pengisian Ijazah Sekolah Menengah Atas 2022.pptxPedoman Pengisian Ijazah Sekolah Menengah Atas 2022.pptx
Pedoman Pengisian Ijazah Sekolah Menengah Atas 2022.pptxBambangFadian
 
SOSIALISASI SELESI MASUK PTK.pdf
SOSIALISASI SELESI MASUK PTK.pdfSOSIALISASI SELESI MASUK PTK.pdf
SOSIALISASI SELESI MASUK PTK.pdfZHAZHAOKTAVIANA1
 
V6_LP_PEMERKASAAN PBS.pdf
V6_LP_PEMERKASAAN PBS.pdfV6_LP_PEMERKASAAN PBS.pdf
V6_LP_PEMERKASAAN PBS.pdfshukrie ahmad
 
Manaj penyusunan ktsp smk 2013 psmk 300314
Manaj penyusunan ktsp smk 2013 psmk 300314Manaj penyusunan ktsp smk 2013 psmk 300314
Manaj penyusunan ktsp smk 2013 psmk 300314Nayantaka Husna Hartono
 
Paparan beasiswa-bidik-misi
Paparan beasiswa-bidik-misiPaparan beasiswa-bidik-misi
Paparan beasiswa-bidik-misiMuhammad Gyman
 
MATERI-BELMAWA.pdf
MATERI-BELMAWA.pdfMATERI-BELMAWA.pdf
MATERI-BELMAWA.pdfssuser4daec4
 
Rev v9_151223_FINAL INFORMASI SNPMB 2024.pdf
Rev v9_151223_FINAL INFORMASI SNPMB 2024.pdfRev v9_151223_FINAL INFORMASI SNPMB 2024.pdf
Rev v9_151223_FINAL INFORMASI SNPMB 2024.pdfhokagesmandaluh
 
1. Sosialisasi dan TOT Dokumen RPL.pdf
1. Sosialisasi dan TOT Dokumen RPL.pdf1. Sosialisasi dan TOT Dokumen RPL.pdf
1. Sosialisasi dan TOT Dokumen RPL.pdfIdrusSalam4
 
DOC-20200128-WA0004.pptx
DOC-20200128-WA0004.pptxDOC-20200128-WA0004.pptx
DOC-20200128-WA0004.pptxAjiAhmad13
 
DOC-20200128-WA0004.pptx
DOC-20200128-WA0004.pptxDOC-20200128-WA0004.pptx
DOC-20200128-WA0004.pptxAjiAhmad13
 
MB26_Paparan Mendikbudristek_Agst2023.pdf
MB26_Paparan Mendikbudristek_Agst2023.pdfMB26_Paparan Mendikbudristek_Agst2023.pdf
MB26_Paparan Mendikbudristek_Agst2023.pdfRandyKuswanto
 
materi pemaparan Mas Menteri_ 29 Agustus 2023.pdf
materi pemaparan Mas Menteri_ 29 Agustus 2023.pdfmateri pemaparan Mas Menteri_ 29 Agustus 2023.pdf
materi pemaparan Mas Menteri_ 29 Agustus 2023.pdftati_zera
 
Paparan Mendikbudristek Merdeka Belajar 26.pdf
Paparan Mendikbudristek Merdeka Belajar 26.pdfPaparan Mendikbudristek Merdeka Belajar 26.pdf
Paparan Mendikbudristek Merdeka Belajar 26.pdfRidwanHartono2
 
Matematika d asar
Matematika d asarMatematika d asar
Matematika d asarismail umar
 

Similar to 2.-REVISI-Materi-PPA-2016-Pedoman-Akademik.pptx (20)

OSTAK PRODI STATISTIKA.ppt
OSTAK PRODI STATISTIKA.pptOSTAK PRODI STATISTIKA.ppt
OSTAK PRODI STATISTIKA.ppt
 
PLENO KENAIKAN KELAS 2016.pptx
PLENO KENAIKAN KELAS 2016.pptxPLENO KENAIKAN KELAS 2016.pptx
PLENO KENAIKAN KELAS 2016.pptx
 
Sosialisasi Kegiatan Kls 9 Thn 2023-Lengkap Dinas.pptx
Sosialisasi Kegiatan Kls 9 Thn 2023-Lengkap Dinas.pptxSosialisasi Kegiatan Kls 9 Thn 2023-Lengkap Dinas.pptx
Sosialisasi Kegiatan Kls 9 Thn 2023-Lengkap Dinas.pptx
 
2. Penilaian Hasil belajar MTs 2018.pptx
2. Penilaian Hasil belajar MTs 2018.pptx2. Penilaian Hasil belajar MTs 2018.pptx
2. Penilaian Hasil belajar MTs 2018.pptx
 
Paparan-Serdos-2018.pptx
Paparan-Serdos-2018.pptxPaparan-Serdos-2018.pptx
Paparan-Serdos-2018.pptx
 
Paparan-Serdos-2018.pptx
Paparan-Serdos-2018.pptxPaparan-Serdos-2018.pptx
Paparan-Serdos-2018.pptx
 
Pedoman Pengisian Ijazah Sekolah Menengah Atas 2022.pptx
Pedoman Pengisian Ijazah Sekolah Menengah Atas 2022.pptxPedoman Pengisian Ijazah Sekolah Menengah Atas 2022.pptx
Pedoman Pengisian Ijazah Sekolah Menengah Atas 2022.pptx
 
SOSIALISASI SELESI MASUK PTK.pdf
SOSIALISASI SELESI MASUK PTK.pdfSOSIALISASI SELESI MASUK PTK.pdf
SOSIALISASI SELESI MASUK PTK.pdf
 
V6_LP_PEMERKASAAN PBS.pdf
V6_LP_PEMERKASAAN PBS.pdfV6_LP_PEMERKASAAN PBS.pdf
V6_LP_PEMERKASAAN PBS.pdf
 
Manaj penyusunan ktsp smk 2013 psmk 300314
Manaj penyusunan ktsp smk 2013 psmk 300314Manaj penyusunan ktsp smk 2013 psmk 300314
Manaj penyusunan ktsp smk 2013 psmk 300314
 
Paparan beasiswa-bidik-misi
Paparan beasiswa-bidik-misiPaparan beasiswa-bidik-misi
Paparan beasiswa-bidik-misi
 
MATERI-BELMAWA.pdf
MATERI-BELMAWA.pdfMATERI-BELMAWA.pdf
MATERI-BELMAWA.pdf
 
Rev v9_151223_FINAL INFORMASI SNPMB 2024.pdf
Rev v9_151223_FINAL INFORMASI SNPMB 2024.pdfRev v9_151223_FINAL INFORMASI SNPMB 2024.pdf
Rev v9_151223_FINAL INFORMASI SNPMB 2024.pdf
 
1. Sosialisasi dan TOT Dokumen RPL.pdf
1. Sosialisasi dan TOT Dokumen RPL.pdf1. Sosialisasi dan TOT Dokumen RPL.pdf
1. Sosialisasi dan TOT Dokumen RPL.pdf
 
DOC-20200128-WA0004.pptx
DOC-20200128-WA0004.pptxDOC-20200128-WA0004.pptx
DOC-20200128-WA0004.pptx
 
DOC-20200128-WA0004.pptx
DOC-20200128-WA0004.pptxDOC-20200128-WA0004.pptx
DOC-20200128-WA0004.pptx
 
MB26_Paparan Mendikbudristek_Agst2023.pdf
MB26_Paparan Mendikbudristek_Agst2023.pdfMB26_Paparan Mendikbudristek_Agst2023.pdf
MB26_Paparan Mendikbudristek_Agst2023.pdf
 
materi pemaparan Mas Menteri_ 29 Agustus 2023.pdf
materi pemaparan Mas Menteri_ 29 Agustus 2023.pdfmateri pemaparan Mas Menteri_ 29 Agustus 2023.pdf
materi pemaparan Mas Menteri_ 29 Agustus 2023.pdf
 
Paparan Mendikbudristek Merdeka Belajar 26.pdf
Paparan Mendikbudristek Merdeka Belajar 26.pdfPaparan Mendikbudristek Merdeka Belajar 26.pdf
Paparan Mendikbudristek Merdeka Belajar 26.pdf
 
Matematika d asar
Matematika d asarMatematika d asar
Matematika d asar
 

Recently uploaded

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxiwidyastama85
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)Ammar Ahmad
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxrandikaakbar11
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikNegustinNegustin
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfssuser29a952
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptxErikaPutriJayantini
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025Fikriawan Hasli
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...Kanaidi ken
 
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxMas PauLs
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPASSK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPASsusilowati82
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
 
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPASSK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
 

2.-REVISI-Materi-PPA-2016-Pedoman-Akademik.pptx

  • 1. Pedoman Akademik Universitas Negeri Semarang Disampaikan pada Program Pengenalan Akademik dan Kemahasiswaan (PPAK) Tahun 2016 1 2013 © Unnes
  • 2. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 2  Pada tahun akaedemik 2016/2017 UNNES menereima mahasiswa baru melalui tiga jalur yaitu SNMPTN 40%; SBMPTN 30%; SM 30%.  Prinsip penerimaan mahasiswa baru: a. Adil dan tidak diskriminatif. Tidak memandang ras, agama, suku, jenis kelamin, dll. b. Transparan dan akuntabel. Diselenggarakan secara terbuka dan dapat dipertanggungjawabkan.  SM untuk jenjang D3, S1, S2, S3, Profesi, dan Mahasiswa internasional.
  • 3. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 3 Registrasi Administratif dan Akademik • Menyerahkan persyaratan administrasi dan meregistrasikan ke dalam sistem database. • Registrasi akademik dilakukan secara online melalui Sikadu. Bukti registrasi akademik adalah Kartu Rencana Studi (KRS).
  • 4. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 4 Registrasi Akademik • Jurusan menawarkan mata kuliah melalui Sikadu. • Mahasiswa mengisi KRS. • Mahasiswa konsultasi dengan Pembimbing Akademik (PA). • PA memberikan persetujuan dan validasi KRS. • Fakultas mencetak KRS dan mendistribusikannya kepada mahasiswa. • Mahasiswa meminta pengesahaan KRS kepada PA dan Ketua Jurusan/Prodi.
  • 5. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 5 Status Mahasiswa • Mahasiswa Aktif • Mahasiswa Aktif Nol SKS • Mahasiswa Cuti Kuliah • Mahasiswa Tidak Aktif
  • 6. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 6 Mahasiswa Aktif Mahasiswa aktif adalah mahasiswa yang telah terdaftar secara administratif di Sikadu pada semester berjalan dan terdaftar secara akademik yang dibuktikan dengan Kartu Rencana Studi (KRS).
  • 7. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 7 Mahasiswa Aktif Nol SKS Mahasiswa aktif nol SKS adalah mahasiswa yang sudah melakukan registrasi administratif tetapi tidak melakukan registrasi akademik sampai dengan batas waktu yang ditentukan sesuai dengan Kalender Akademik. Bisa sit in, menyelesaikan tugas Skripsi, Thesis, atau Disertasi, menggunakan fasilitas kampus.
  • 8. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 8 Mahasiswa Cuti Kuliah Mahasiswa cuti kuliah adalah mahasiswa yang berhenti kuliah sementara dan telah mengajukan cuti kuliah.
  • 9. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 9 Mahasiswa Tidak Aktif Mahasiswa tidak aktif adalah mahasiswa yang tidak melakukan registrasi administratif pada suatu semester. Mahasiswa tidak aktif tidak diijinkan mengikuti kegiatan akademik dan/atau kemahasiswaan dalam bentuk apapun. Mahasiswa dengan status tidak terdaftar dalam waktu dua semester berturut-turut atau tiga semester tidak berturut- turut dibatalkan status kemahasiswaannya, kecuali yang bersangkutan tinggal menyelesaikan skripsi atau mengajukan alasan yang oleh Rektor dinilai dapat dipertanggungjawabkan. Mahasiswa tidak aktif wajib membayar SPP dan biaya administrasi pada semester yang ditinggalkan.
  • 10. Sukses Studi adalah pilihan.....
  • 11. Gagal Studi adalah Pilihan.....
  • 12. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 12 IP Semester sebelumnya Beban Maksimum(sks) 3,51 – 4,00 24 2,51 – 3,50 22 2,00 – 2,50 20 1,50 – 1,99 16 < 1,50 12
  • 13. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 13 • Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) adalah kegiatan kurikuler yang dilakukan oleh mahasiswa praktikan di lapangan sebagai latihan menerapkan teori yang diperoleh dalam semester- semester sebelumnya di kelas sesuai dengan persyaratan yang telah ditetapkan agar mereka memperoleh pengalaman dan keterampilan dalam penyelenggaraan pendidikan dan pengajaran di sekolah mitra atau tempat latihan lain. • PPL terdiri atas PPL reguler dan non reguler. PPL non reguler (PPL Antarbangsa, PPL PPG, dan lain-lain) diatur dalam ketentuan khusus.
  • 14. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 14 Praktik Kerja Lapangan (PKL) adalah kegiatan kurikuler yang dilakukan oleh mahasiswa program studi nonkependidikan dan mahasiswa program studi kependidikan tertentu sesuai dengan tuntutan kurikulum sebagai penerapan teori yang telah diperoleh agar yang bersangkutan memperoleh pengalaman lapangan yang sesuai dengan bidangnya.
  • 15. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 15 Kuliah Kerja Nyata (KKN) adalah kegiatan intrakurikuler yang memadukan pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi (pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat) dengan cara memberikan kepada mahasiswa pengalaman belajar dan bekerja dalam kegiatan pembangunan masyarakat sebagai wahana penerapan dan pengembangan ilmu dan teknologi yang dilaksanakan di luar kampus dalam waktu, mekanisme kerja, dan persyaratan tertentu.
  • 16. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 16 • Kuliah Kerja Lapangan (KKL) adalah kegiatan ilmiah yang berupa kajian materi perkuliahan dengan menggunakan pendekatan keilmuan terhadap objek di luar kelas yang terkait dengan Jurusan dan Program Studi tertentu. • Kegiatan tersebut dilakukan oleh mahasiswa di bawah bimbingan dosen pembimbing. • KKL merupakan salah satu kegiatan penunjang pengembangan materi kuliah yang memiliki peran penting dan strategis mengingat kajian mata kuliah pada program studi tertentu banyak membutuhkan kajian di lapangan.
  • 17. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 17 • Mahasiswa hadir untuk mengikuti kuliah dan/atau praktik sekurang-kurangnya 75% dari seluruh jam tatap muka. • Mahasiswa yang mendapatkan nilai K selambat-lambatnya dalam waktu satu bulan sejak tanggal pengumuman hasil studi berhak mendapatkan nilai dari dosen setelah melengkapi segala persyaratan yang belum terpenuhi. • Mahasiswa dapat melakukan perbaikan nilai dengan mengulang mata kuliah dengan ketentuan nilai tertinggi menjadi nilai akhir.
  • 18. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 18 Nilai Angka Nilai Huruf Bobot Predikat 86 – 100 A 4,00 Baik sekali 81 – 85 AB 3,50 Lebih dari baik 71 – 80 B 3,00 Baik 66 – 70 BC 2,50 Lebih dari cukup 61 – 65 C 2,00 Cukup 56 – 60 CD 1,50 Kurang dari cukup 51 – 55 D 1,00 Kurang < 50 E 0,00 Gagal (tidak lulus)
  • 19. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 19 • Mahasiswa S1 wajib menyusun projek akhir berupa skripsi atau sebutan lain yang ditentukan oleh program studi • Skripsi yang disusun atas dasar kajian kepustakaan, penelitian lapangan, dan/atau uji laboratorium sebagai pelatihan penulisan ilmiah pada program studi jenjang S1 berbobot 6 sks. • Skripsi mulai ditulis oleh mahasiswa S1 setelah yang bersangkutan menyelesaikan 90 sks tanpa nilai E.
  • 20. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 20 • Telah menyelesaikan seluruh program yang dipersyaratkan oleh setiap propgram studi • Bagi mahasiswa Program Sarjana harus menghasilkan makalah yang terbit pada jurnal ilmiah. • Mahasiswa program Strata Satu (S1) dan Diploma dinyatakan lulus apabila yang bersangkutan sekurang-kurangnya mencapai IP Kumulatif 2,00.
  • 21. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 21 • Dengan Pujian, apabila mahasiswa mencapai IP Kumulatif lebih besar dari 3,50 sampai dengan 4,00, dengan masa studi selama-lamanya 9 semester; • Sangat Memuaskan, apabila mahasiswa mencapai IP Kumulatif lebih besar dari 2,75 sampai dengan 3,50; • Memuaskan, apabila mahasiswa mencapai IP Kumulatif sama atau lebih besar dari 2,00 sampai dengan 2,75.
  • 22. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 22 • program diploma 3 selama-lamanya 7 semester • program sarjana selama-lamanya 9 semester; • program magister selama-lamanya 5 semester; • program doktor selama-lamanya 7 semester.
  • 23. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 23 • Yang berhak menggunakan gelar akademik adalah mereka yang telah menyelesaikan pendidikan akademik dari sekolah tinggi, institut, atau universitas. • Yang berhak menggunakan sebutan adalah lulusan pendidikan vokasional dari Akademi, Politeknik, Sekolah Tinggi, Institut, dan Universitas. • Gelar akademik terdiri dari Doktor, Magister, dan Sarjana.
  • 25. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 25 • mahasiswa yang pada suatu semester mencapai Indeks Prestasi (IP) beban semester kurang dari 2,00 dan memperoleh kurang dari 10 sks untuk mata kuliah dengan nilai sekurang-kurangnya C diberi peringatan tertulis oleh Ketua Jurusan/Kaprodi; • mahasiswa yang pada semester sebelumnya telah mendapat peringatan dan pada semester berikutnya secara berturut- turut mencapai IP kurang dari 2,00 dan memperoleh kurang dari 10 sks untuk mata kuliah dengan nilai sekurang- kurangnya C diberi peringatan keras tertulis oleh dekan;
  • 26. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 26 • mahasiswa yang pada dua semester sebelumnya telah mendapat peringatan dan peringatan keras, dan pada semester berikutnya secara berturut mencapai IP kurang dari 2,00 dan memperoleh kurang dari 10 sks untuk untuk mata kuliah dengan nilai sekurang-kurangnya C dinyatakan tidak mampu dan dibatalkan status kemahasiswaannya oleh rektor; • mahasiswa peserta PKL, PPL, atau KKN yang perbuatannya merugikan/mencemarkan nama baik Unnes, Pemerintah Daerah dan/atau lembaga mitra akan ditarik/ditunda dari kegiatan PKL, PPL, atau KKN dengan nilai E.;
  • 27. PEDOMAN AKADEMIK Universitas Negeri Semarang 27 Perhatikan Jam mulai Perkuliahan contoh 2 0 3 Jam = n+6 Hari 1 : Senin, 2: Selasa, 3: Rabu, 4: Kamis, 5: Jum’at, 6: Sabtu 203 = Kuliah pada hari Selasa, jam 09.00 s.d selesai (tergantung sks)