SlideShare a Scribd company logo
Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi
2022
REKOGNISI
PEMBELAJARAN LAMPAU
(RPL)
1
Pembelajaran
sepanjang hayat
(life-long learning)
Perguruan Tinggi
memberikan
kesempatan seluasnya
terhadap metode
pembelajaran
mahasiswa menuju
kompetensi unggul
Memberikan
kesempatan kepada
semua orang untuk
melanjutkan
pendidikan di level
pendidikan tinggi
Dasar Hukum
Undang Undang No.12
Tahun 2012 tentang
Pendidikan Tinggi
Permendikbudristek No. 41
Tahun 2021 tentang Rekognisi
Pembelajaran Lampau
Permendikbud No. 3 Tahun
2020 ttg Standar Nasional
Pendidikan Tinggi
Kepdirjendiktiristek
No. 162/E/KPT/2022
tentang Petunjuk
Teknis RPL pada PT
yang
menyelenggarakan
Pendidikan
Akademik
2
3
Aturan Lama: penyelenggaraan RPL sesuai dengan Permenristekdikti No.26 tahun 2016
tentang RPL
dan diturunkan Keputusan Dirjen Belmawa Nomor: 123/B/SK/2017 tgl 30 Maret 2017
Tentang Pedoman Tata Cara Penyelenggaraan RPL.
Aturan Terbaru: Permendikbudristek No. 41 Tahun 2021 tentang RPL
dan diturunkan Kepdirjendiktiristek No 162/E/KPT/2022 tentang Petunjuk teknis RPL
pada PT yang menyelenggarakan Pendidikan akademik.
Rekognisi Pembelajaran
Lampau (RPL)*
3
✓ RPL untuk melanjutkan pendidikan
formal
RPL tipe A
RPL adalah pengakuan atas Capaian Pembelajaran seseorang yang
diperoleh dari pendidikan formal, nonformal, informal,
dan/atau pengalaman kerja sebagai dasar untuk melanjutkan
pendidikan formal dan untuk melakukan penyetaraan dengan kualifikasi
tertentu
Penyelenggaraan
RPL meliputi :
RPL tipe B
✓ RPL untuk melakukan Penyetaraan
dengan Kualifikasi tertentu
*berdasarkan Permenristekdikti No. 41 tahun 2021
5
Latar Belakang
Dengan prinsip sistem
terbuka ini maka
kesempatan untuk
melanjutkan pendidikan ke
jenjang yang lebih tinggi
menjadi lebih terbuka
Sistem terbuka adalah penyelenggaraan pendidikan
tinggi yang memiliki keleluasaan dalam
penyelenggaraan, pemilihan dan waktu penyelesaian
program, lintas satuan, jalur dan jenis
pendidikan.(Multi Entry-Multi Exit).
RPL
Multi
Entry
Multi Exit
System
Belajar
sepanjang
hayat/
Lifelong
Learning
Peningkatan
keterjangkauan
akses pendidikan
tinggi
Relevansi
lulusan/
Link and
Match
Pendidikan tinggi diselenggarakan
dengan prinsip satu kesatuan sistemik
dengan sistem terbuka dan
multimakna
6
Ac
Eq Tr
QA
Accessibility
menjamin akses
kesempatan belajar secara
adil dan inklusif
Equivalence
mendukung penilaian yang
setara atas hasil belajar
dari pendidikan formal,
nonformal, informal,
dan/atau pengalaman
kerja
Transparent
menyediakan informasi
mengenai RPL yang dapat
diakses oleh publik secara
terbuka, serta jelas dan eksplisit
agar dapat dipahami oleh
semua pemangku kepentingan
Quality Assurance
menjamin mutu seluruh
proses pelaksanaan RPL
Prinsip Penyelenggaraan RPL
7
Dalam melaksanakan RPL,pemimpin perguruan tinggi dapat
membentuk unit pelaksana RPL atau menambahkan fungsi
pelaksanaan RPL pada unit yang sudah ada pada perguruan
tinggi sebagai pengelola RPL
RPL Tipe A dilakukan melalui pengakuan Capaian Pembelajaran
secara parsial untuk melanjutkan ke Pendidikan formal, yaitu
pengakuan hasil belajar yang diperoleh dari:
1. program studi pada Perguruan Tinggi sebelumnya;
2. pendidikan nonformal atau informal; dan/atau
3. pengalaman kerja setelah lulus jenjang pendidikan menengah
atau bentuk lain yang sederajat.
RPL Tipe A dalam
Permendikbudristek No.41/2021
Assesmen &
Rekognisi
Perolehan
Kredit/sks
Transfer kredit/sks
8
Persyaratan Peserta RPL Tipe A
Persyaratan peserta :
1. paling rendah lulus sekolah menengah atas atau
bentuk lain yang sederajat; dan
2. memiliki pendidikan nonformal, informal, dan/atau
pengalaman kerja yang relevan dengan program studi
pada Perguruan Tinggi yang akan ditempuh.
B
RPL
KEPDIRJENDIKTIRISTEK NO. 162/E/KPT/2022
PETUNJUK TEKNIS REKOGNISI PEMBELAJARAN
LAMPAU PADA PERGURUAN TINGGI YANG
MENYELENGGARAKAN PENDIDIKAN AKADEMIK
9
Tipe A
pedoman penyelenggaraan RPL yang memuat
paling sedikit mengenai persyaratan calon, tata cara pendaftaran
dan asesmen, skema pengakuan, kelanjutan proses pembelajaran,
pembiayaan, dan penjaminan mutu penyelenggaraan RPL
peraturan akademik yang memuat peraturan
akademik mahasiswa RPL yang mencakup paling sedikit
batas maksimum kredit/sks yang dapat diakui dan lama
studi.
Pengakuan Capaian Pembelajaran secara
parsial diberikan dalam bentuk perolehan
satuan kredit semester (sks)
10
RPL Tipe A
diselenggarakan oleh program studi yang
terakreditasi paling rendah
B atau Baik Sekali
Pemimpin Perguruan tinggi
menetapkan
Calon menyiapkan dokumen
portofolio pembuktian Capaian
Pembelajaran yang relevan dengan
mata kuliah / kelompok mata kuliah
pada program studi PT yang dituju.
PT melaporkan mahasiswa
yang diterima melalui jalur RPL
ke dalam PDDIKTI
Pemohon/Calon
mendaftarkan dan
melakukan konsultasi
dengan pengelola RPL pada
Perguruan Tinggi.
Pengelola RPL melakukan
proses asesmen rekognisi
sesuai prosedur dan
kriteria yang ditetapkan
untuk setiap Mata Kuliah
/kelompok Mata Kuliah.
Direkognisi?
Pemimpin PT menetapkan
SK tentang daftar mata
kuliah dan jumlah SKS
yang direkognisi
Selesai
Tidak
Tahapan Penyelenggaraan RPL Tipe A
Aplikasi Pelaporan
pelaksanaan RPL PT
Akademik
pemimpin PT dapat
membentuk unit
pelaksana
RPL/menambahkan
fungsi pelaksanaan
RPL pada unit yang
sudah ada
Pengelola RPL melaporkan
kesiapan pelaksanaan RPL
melalui verifikasi pemenuhan
dokumen persyaratan secara
mandiri dalam sistem informasi
RPL yang dikelola oleh Ditjen
Dikti
Ya
SIERRA
Sistem E-Rekomendasi Rekognisi Pembelajaran
Lampau
Sistem terkoneksikan dengan PD-Dikti, SPMI dan BAN PT
12
Dokumen Perguruan Tinggi:
1. SPMI (terlapor di Kemdikbud)
2. Dokumen RPL terdiri atas:
a. Pedoman penyelenggaraan RPL yang memuat paling sedikit
mengenai persyaratan calon, tata cara pendaftaran dan
asesmen (dilengkapi dengan Formulir Evaluasi Diri/FED),
skema pengakuan, kelanjutan proses pembelajaran,
pembiayaan, dan penjaminan mutu penyelenggaraan RPL.
b. Peraturan akademik yang memuat peraturan akademik
mahasiswa RPL yang mencakup paling sedikit batas
maksimum kredit/sks yang dapat diakui dan lama studi.
c. Surat Keputusan Pemimpin Perguruan Tinggi tentang
pengangkatan Pengelola RPL.
13
14
Contoh Hasil Download Sertifikat Rekomendasi RPL
15
01
02
03
04
Evaluasi Diri Calon
Mahasiswa
Pada tahap ini, formulir evaluasi
diri yang telah diajukan oleh calon
peserta, diverifikasi dan divalidasi
oleh asesor. Dengan formulir
evaluasi diri ini calon peserta
diberikan kesempatan untuk
menentukan tingkat profisiensi
pengetahuan dan ketrampilan yang
telah mereka miliki, baik dari
pendidikan nonformal, informal,
maupun dari pengalaman kerja di
industri yang relevan.
Wawancara dengan
Asesor
Jika, menurut informasi yang
diberikan dalam evaluasi diri, calon
tersebut menunjukkan potensi untuk
dapat mengikuti RPL, maka pada
tahap berikutnya adalah
pengumpulan bukti lebih lanjut
melalui wawancara.
Dengan wawancara ini, calon dan
asesor berkesempatan
untuk melakukan percakapan
profesional tentang pengetahuan
dan keterampilan yang
dibutuhkan.
Mengumpulkan Bukti
Tambahan
Untuk melengkapi bukti yang telah
diperoleh pada tahap tersebut di
atas, calon dapat diberikan
kesempatan untuk mengumpulkan
bukti dokumenter lebih lanjut untuk
mendukung pemenuhan klaim calon
atas pernyataan kriteria unjuk kerja
unit kompetensi atau klaster
kompetensi, atau kriteria capaian
pembelajaran mata kuliah atau modul
pembelajaran yang masih dianggap
kurang.
Demonstrasi
Jika hasil evaluasi diri dan wawancara
menunjukkan pengetahuan verbal dan
teoritis calon masih belum memadai,
maka asesmen dapat dilanjutkan pada
tahap selanjutnya, yaitu mengamati
dan menilai kinerja calon dalam
mendemonstrasikan pengetahuan dan
keterampilan pada capaian
pembelajaían mata kuliah yang akan
direkognisi. Asesmen dapat dilakukan
dengan metoda bertanya (asesmen
tulis), memberikan tugas terstruktur
atau tugas praktik, atau jika
diperlukan melakukan observasi di
tempat kerja calon.
Penilaian/asesmen dilakukan oleh asesor RPL dari Program studi yang memiliki
keahlian sesuai bidang yang diajukan pemohon:
1. Asesor berasal dari dosen tetap yang memiliki kualifikasi untuk melakukan
penilaian dan pengakuan CP.
2. Selain dosen tetap, perguruan tinggi dapat menunjuk praktisi dan organisasi
profesi yang relevan dan memiliki kualifikasi tertentu untuk melakukan
penilaian dan pengakuan CP.
Mekanisme Asesmen RPL Tipe A
KEPDIRJENDIKTIRISTEK NO. 162/E/KPT/2022
PETUNJUK TEKNIS REKOGNISI PEMBELAJARAN LAMPAU
PADA PERGURUAN TINGGI YANG MENYELENGGARAKAN PENDIDIKAN AKADEMIK
FORMULIR RPL TIPE A
Format dikembangkan sesuai kebutuhan
penyelenggaraan RPL di masing-masing PT
17
FORM 1/F01 PETUNJUK CALON MAHASISWA
Tabel 1: Daftar Mata Kuliah Program Studi*
NO
KODE
MATA
KULIAH
NAMA MATA KULIAH SKS RPL TIDAK
FORMULIR
EVALUASI DIRI
(FED NOMOR)
*Harap diisi oleh Prodi pada PT sebelum diedarkan pada pelamar
1. Berisikan pengertian RPL kaitannya dengan kesempatan melanjutkan Pendidikan tinggi
2. Dijelaskan kesetaraan antara hasil belajar berupa kompetensi atau CP yang telah diperoleh
secara non formal, informal atau pengalaman kerja dengan hasil belajar secara formal di PT.
3. Berisikan instruksi untuk memilih MK yanga akan diajukan untuk RPL.
4. Tiap MK yang diajukan wajib didukung dengan bukti yang mendukung klaim CPMK.
18
FORM 2/F02 APLIKASI RPL
19
FORM 3/F03 EVALUASI DIRI
15
20
FORM 3/F03 EVALUASI DIRI
21
DOKUMEN
BUKTI
PENDUKUNG/
PORTOPOLIO
22
o Ijazah dan/atau Transkip Nilai dari Mata Kuliah yang pernah ditempuh di
jenjang Pendidikan Tinggi sebelumnya (khusus untuk TRANSFER SKS);
o Daftar Riwayat pekerjaan dengan rincian tugas yang dilakukan;
o Sertifikat Kompetensi;
o Sertifikat pengoperasian/lisensi yang sesuai dengan jabatan kerja dimiliki;
o Foto pekerjaan yang pernah dilakukan dan deskripsi pekerjaan;
o Buku harian;
o Lembar tugas/lembar kerja Ketika bekerja di perusahaan;
o Dokumen analisis/perancangan (parsial atau lengkap) Ketika bekerja di
perusahaan;
o Logbook;
o Catatan pelatihan di lokasi tempat kerja;
o Keanggotaan asosiasi profesi yang relevan;
o Referensi/surat keterangan/laporan verifikasi pihak ketiga dari pemberi
kerja / supervisor;
o Penghargaan dari industri;
o Penilaian kinerja dari perusahaan; dan
o Dokumen lain yang relevan.
Contoh: Bukti dokumen pendukung
23
Contoh Pengisian Evaluasi Diri
24
FORM 4/F04 BIODATA ASESOR AKADEMISI
25
FORM 5/F05 BIODATA ASESOR PRAKTISI/PROFESI
26
FORM 7/F07 DAFTAR RIWAYAT HIDUP PEMOHON
23
FORM 8/F08 SK PEMIMPIN PT TENTANG HASIL ASESMEN RPL TIPE A
29
Pemutakhiran
Instrumen dan
Tatalaksana
RPL
30
PASTIKAN Telah Memiliki:
1. Memiliki Pedoman Penyelenggarakan RPL yang memuat paling sedikit
mengenai persyaratan calon, tata cara pendaftaran dan asesmen
(dilengkapi dengan Formulir Evaluasi Diri/FED) skema pengakuan,
kelanjutan proses pembelajaran, pembiayaan, dan penjaminan mutu
penyelenggaraan RPL.
2. Memiliki Peraturan Akademik yang memuat peraturan akademik
mahasiswa RPL yang mencakup paling sedikit batas maksimum
kredit/sks yang dapat diakui dan lama studi.
3. Memiliki Surat Keputusan Pemimpin Perguruan Tinggi tentang
pengangkatan Pengelola RPL.
4. Melakukan Verifikasi pemenuhan dokumen persyaratan secara mandiri
dalam sistem informasi RPL (Sierra)
a. Minimal Akreditasi Prodi penyelenggara RPL B atau Baik Sekali
b. SPMI (terlapor di Kemdikbud)
Dokumen WAJIB
sesuai:
Kepdirjendiktiristek
No
162/E/KPT/2022
31
✓ Memiliki Form 1 Petunjuk untuk Pemohon RPL
Tipe A (F01)
✓ Memiliki Form 2 Aplikasi RPL Tipe A (F02)
✓ Memiliki Form 3 Evaluasi Diri RPL Tipe A (F03)
✓ Memiliki Form 4 Biodata Asesor Akademisi (F04)
✓ Memiliki Form 5 Biodata Asesor Praktisi/Profesi
(F05)
✓ Memiliki Form 7 Daftar Riwayat Hidup Pemohon
(F07)
✓ Terbit SK Pemimpin PT Hasil Asesmen RPL Tipe A
(F08)
Melakukan PELAPORAN KE PD DIKTI dan
SIERRA
32
Mahasiswa yang sudah mendapat hasil asesmen
didaftarkan pada pangkalan data Pendidikan tinggi
(PDDIKTI) dengan memassukkan data diri mahasiswa
dan nilai yang diperoleh dari asesmen RPL ke dalam
daftar mata kuliah sesuai kurikulum program studi pada
perguruan tinggi yang dituju.
33
Permenristekdikti
No.59 Tahun 2018
Tentang:
Ijazah, Sertifikat
Kompetensi, Sertifikat
Profesi, Gelar, Dan Tata
Cara Penulisan Gelar Di
Perguruan Tinggi
34
Terima Kasih
Education is the most powerful
weapon which you can use to
change the world
(Nelson Mandela)
Image: shutterstock.com
63

More Related Content

What's hot

Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docx
Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docxContoh Isian rencana aksi untuk guru.docx
Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docx
trialianti
 
PPT KURIKULUM MERDEKA DR. HENDRO_2022_pptx [Autosaved].pptx
PPT KURIKULUM MERDEKA DR. HENDRO_2022_pptx [Autosaved].pptxPPT KURIKULUM MERDEKA DR. HENDRO_2022_pptx [Autosaved].pptx
PPT KURIKULUM MERDEKA DR. HENDRO_2022_pptx [Autosaved].pptx
CindyCencen
 
KURIKULUM MERDEKA.pptx
KURIKULUM MERDEKA.pptxKURIKULUM MERDEKA.pptx
KURIKULUM MERDEKA.pptx
BarunaPutu
 
Presentasi Badan Eksekutif Mahasiswa 2015-2016
Presentasi Badan Eksekutif Mahasiswa 2015-2016Presentasi Badan Eksekutif Mahasiswa 2015-2016
Presentasi Badan Eksekutif Mahasiswa 2015-2016
bemfeujb
 
Contoh presentasi promosi smk
Contoh presentasi promosi smkContoh presentasi promosi smk
Contoh presentasi promosi smk
rifsula
 
A01. juknis-penyelenggaraan-tk
A01. juknis-penyelenggaraan-tkA01. juknis-penyelenggaraan-tk
A01. juknis-penyelenggaraan-tkWelly Indriany
 
Paparan Sosialisasi SMK PK 2023 - Skema Reguler Baru - 16 Juni 2023.pdf
Paparan Sosialisasi SMK PK 2023 - Skema Reguler Baru - 16 Juni 2023.pdfPaparan Sosialisasi SMK PK 2023 - Skema Reguler Baru - 16 Juni 2023.pdf
Paparan Sosialisasi SMK PK 2023 - Skema Reguler Baru - 16 Juni 2023.pdf
Sri Ratna Lestari
 
Sosialisasi Program Sekolah.pdf
Sosialisasi Program Sekolah.pdfSosialisasi Program Sekolah.pdf
Sosialisasi Program Sekolah.pdf
DwiyanSurya1
 
sosialisasi program sekolah.pptx
sosialisasi program sekolah.pptxsosialisasi program sekolah.pptx
sosialisasi program sekolah.pptx
heripriyanto12
 
Peran Core Value ASN Dalam Reformasi Birokrasi
Peran Core Value ASN Dalam Reformasi BirokrasiPeran Core Value ASN Dalam Reformasi Birokrasi
Peran Core Value ASN Dalam Reformasi Birokrasi
Tri Widodo W. UTOMO
 
Salinan Permendikbudristek 46 Tahun 2023 tentang Pencegahan dan Penanganan Ke...
Salinan Permendikbudristek 46 Tahun 2023 tentang Pencegahan dan Penanganan Ke...Salinan Permendikbudristek 46 Tahun 2023 tentang Pencegahan dan Penanganan Ke...
Salinan Permendikbudristek 46 Tahun 2023 tentang Pencegahan dan Penanganan Ke...
CIkumparan
 
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdf
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdfPaparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdf
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdf
AchmadMaoly1
 
proposal beasiswa daerah
proposal beasiswa daerahproposal beasiswa daerah
proposal beasiswa daerah
Nur Baiti Purnamasari
 
Rencana Hasil Kerja P3K.pptx
Rencana Hasil Kerja P3K.pptxRencana Hasil Kerja P3K.pptx
Rencana Hasil Kerja P3K.pptx
OpsEspero1
 
Modul 5.1 Bentuk Dokumen Hasil Analis Kebijakan
Modul 5.1 Bentuk Dokumen Hasil Analis KebijakanModul 5.1 Bentuk Dokumen Hasil Analis Kebijakan
Modul 5.1 Bentuk Dokumen Hasil Analis Kebijakan
unitpublikasi
 
Manajemen pendidikan madrasah ppt
Manajemen pendidikan madrasah pptManajemen pendidikan madrasah ppt
Manajemen pendidikan madrasah pptEdwarn Abazel
 
RANGKUMAN PERMENPAN 1 TAHUN 2023 KINERJA PNS.pptx
RANGKUMAN PERMENPAN 1 TAHUN 2023 KINERJA PNS.pptxRANGKUMAN PERMENPAN 1 TAHUN 2023 KINERJA PNS.pptx
RANGKUMAN PERMENPAN 1 TAHUN 2023 KINERJA PNS.pptx
MahyudinnorMahyudinn1
 
Materi Tracer Studi_KAbid Dikmen.pptx
Materi Tracer Studi_KAbid Dikmen.pptxMateri Tracer Studi_KAbid Dikmen.pptx
Materi Tracer Studi_KAbid Dikmen.pptx
CelineLepen1
 
ASESMEN P-5.pptx
ASESMEN P-5.pptxASESMEN P-5.pptx
ASESMEN P-5.pptx
Heru793600
 

What's hot (20)

Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docx
Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docxContoh Isian rencana aksi untuk guru.docx
Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docx
 
PPT KURIKULUM MERDEKA DR. HENDRO_2022_pptx [Autosaved].pptx
PPT KURIKULUM MERDEKA DR. HENDRO_2022_pptx [Autosaved].pptxPPT KURIKULUM MERDEKA DR. HENDRO_2022_pptx [Autosaved].pptx
PPT KURIKULUM MERDEKA DR. HENDRO_2022_pptx [Autosaved].pptx
 
KURIKULUM MERDEKA.pptx
KURIKULUM MERDEKA.pptxKURIKULUM MERDEKA.pptx
KURIKULUM MERDEKA.pptx
 
Presentasi Badan Eksekutif Mahasiswa 2015-2016
Presentasi Badan Eksekutif Mahasiswa 2015-2016Presentasi Badan Eksekutif Mahasiswa 2015-2016
Presentasi Badan Eksekutif Mahasiswa 2015-2016
 
Contoh presentasi promosi smk
Contoh presentasi promosi smkContoh presentasi promosi smk
Contoh presentasi promosi smk
 
A01. juknis-penyelenggaraan-tk
A01. juknis-penyelenggaraan-tkA01. juknis-penyelenggaraan-tk
A01. juknis-penyelenggaraan-tk
 
Paparan Sosialisasi SMK PK 2023 - Skema Reguler Baru - 16 Juni 2023.pdf
Paparan Sosialisasi SMK PK 2023 - Skema Reguler Baru - 16 Juni 2023.pdfPaparan Sosialisasi SMK PK 2023 - Skema Reguler Baru - 16 Juni 2023.pdf
Paparan Sosialisasi SMK PK 2023 - Skema Reguler Baru - 16 Juni 2023.pdf
 
Sosialisasi Program Sekolah.pdf
Sosialisasi Program Sekolah.pdfSosialisasi Program Sekolah.pdf
Sosialisasi Program Sekolah.pdf
 
sosialisasi program sekolah.pptx
sosialisasi program sekolah.pptxsosialisasi program sekolah.pptx
sosialisasi program sekolah.pptx
 
Peran Core Value ASN Dalam Reformasi Birokrasi
Peran Core Value ASN Dalam Reformasi BirokrasiPeran Core Value ASN Dalam Reformasi Birokrasi
Peran Core Value ASN Dalam Reformasi Birokrasi
 
Salinan Permendikbudristek 46 Tahun 2023 tentang Pencegahan dan Penanganan Ke...
Salinan Permendikbudristek 46 Tahun 2023 tentang Pencegahan dan Penanganan Ke...Salinan Permendikbudristek 46 Tahun 2023 tentang Pencegahan dan Penanganan Ke...
Salinan Permendikbudristek 46 Tahun 2023 tentang Pencegahan dan Penanganan Ke...
 
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdf
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdfPaparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdf
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdf
 
proposal beasiswa daerah
proposal beasiswa daerahproposal beasiswa daerah
proposal beasiswa daerah
 
Rencana Hasil Kerja P3K.pptx
Rencana Hasil Kerja P3K.pptxRencana Hasil Kerja P3K.pptx
Rencana Hasil Kerja P3K.pptx
 
Modul 5.1 Bentuk Dokumen Hasil Analis Kebijakan
Modul 5.1 Bentuk Dokumen Hasil Analis KebijakanModul 5.1 Bentuk Dokumen Hasil Analis Kebijakan
Modul 5.1 Bentuk Dokumen Hasil Analis Kebijakan
 
Manajemen pendidikan madrasah ppt
Manajemen pendidikan madrasah pptManajemen pendidikan madrasah ppt
Manajemen pendidikan madrasah ppt
 
RANGKUMAN PERMENPAN 1 TAHUN 2023 KINERJA PNS.pptx
RANGKUMAN PERMENPAN 1 TAHUN 2023 KINERJA PNS.pptxRANGKUMAN PERMENPAN 1 TAHUN 2023 KINERJA PNS.pptx
RANGKUMAN PERMENPAN 1 TAHUN 2023 KINERJA PNS.pptx
 
Materi Tracer Studi_KAbid Dikmen.pptx
Materi Tracer Studi_KAbid Dikmen.pptxMateri Tracer Studi_KAbid Dikmen.pptx
Materi Tracer Studi_KAbid Dikmen.pptx
 
ASESMEN P-5.pptx
ASESMEN P-5.pptxASESMEN P-5.pptx
ASESMEN P-5.pptx
 
Surat pengantar
Surat pengantarSurat pengantar
Surat pengantar
 

Similar to 1. Sosialisasi dan TOT Dokumen RPL.pdf

MATERI-BELMAWA.pdf
MATERI-BELMAWA.pdfMATERI-BELMAWA.pdf
MATERI-BELMAWA.pdf
ssuser4daec4
 
Program-Subdit-PK-Dharnita-Chandra.pptx
Program-Subdit-PK-Dharnita-Chandra.pptxProgram-Subdit-PK-Dharnita-Chandra.pptx
Program-Subdit-PK-Dharnita-Chandra.pptx
SuryabAY
 
Materi-diskusi-Tahapan-Smart-Serdos.pdf
Materi-diskusi-Tahapan-Smart-Serdos.pdfMateri-diskusi-Tahapan-Smart-Serdos.pdf
Materi-diskusi-Tahapan-Smart-Serdos.pdf
HariMulyani1
 
Materi diskusi Tahapan Smart Serdos.pptx
Materi diskusi Tahapan Smart Serdos.pptxMateri diskusi Tahapan Smart Serdos.pptx
Materi diskusi Tahapan Smart Serdos.pptx
arif rahman
 
Nara Sumber di UNSYIAH NAD - Materi Tentang Akreditasi
Nara Sumber di UNSYIAH NAD - Materi Tentang AkreditasiNara Sumber di UNSYIAH NAD - Materi Tentang Akreditasi
Nara Sumber di UNSYIAH NAD - Materi Tentang Akreditasi
Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia
 
Lampiran 1 Peraturan BAN-PT Nomor 8 2022 tentang IAPS Sarjana Infokom.pdf
Lampiran 1 Peraturan BAN-PT Nomor 8 2022 tentang IAPS Sarjana Infokom.pdfLampiran 1 Peraturan BAN-PT Nomor 8 2022 tentang IAPS Sarjana Infokom.pdf
Lampiran 1 Peraturan BAN-PT Nomor 8 2022 tentang IAPS Sarjana Infokom.pdf
Ari Wedhasmara
 
Laporan ukk 2014
Laporan ukk 2014Laporan ukk 2014
Laporan ukk 2014
AanZaman
 
1. Sosialisasi APT 3.0 BAN PT INSTRUMEN_20181001.pptx
1. Sosialisasi APT 3.0 BAN PT INSTRUMEN_20181001.pptx1. Sosialisasi APT 3.0 BAN PT INSTRUMEN_20181001.pptx
1. Sosialisasi APT 3.0 BAN PT INSTRUMEN_20181001.pptx
topanaditya1
 
Sosialisasi_Serdos_2022_PSD_PTU_dan_Peserta (1).pdf
Sosialisasi_Serdos_2022_PSD_PTU_dan_Peserta (1).pdfSosialisasi_Serdos_2022_PSD_PTU_dan_Peserta (1).pdf
Sosialisasi_Serdos_2022_PSD_PTU_dan_Peserta (1).pdf
FedyaDiajengAryani1
 
Sosialisasi Serdos 2021 PSD PTU
Sosialisasi Serdos 2021 PSD PTUSosialisasi Serdos 2021 PSD PTU
Sosialisasi Serdos 2021 PSD PTU
Mimi Adian
 
PPT Sosialisai1_opt.pdf
PPT Sosialisai1_opt.pdfPPT Sosialisai1_opt.pdf
PPT Sosialisai1_opt.pdf
FanteriAjiDharma
 
PAPARAN_UKK_2021.pptx
PAPARAN_UKK_2021.pptxPAPARAN_UKK_2021.pptx
PAPARAN_UKK_2021.pptx
BudiSetiawan378098
 
Sosialisasi Sertifikasi Pendidik untuk Dosen (SMART Serdos) Tahun 2021
Sosialisasi Sertifikasi Pendidik untuk Dosen (SMART Serdos) Tahun 2021Sosialisasi Sertifikasi Pendidik untuk Dosen (SMART Serdos) Tahun 2021
Sosialisasi Sertifikasi Pendidik untuk Dosen (SMART Serdos) Tahun 2021
SilJenahut
 
Materi-02-Sistem-Penjaminan-Mutu-Internal-SPMI-Diksi-28-Februari-2022.pdf
Materi-02-Sistem-Penjaminan-Mutu-Internal-SPMI-Diksi-28-Februari-2022.pdfMateri-02-Sistem-Penjaminan-Mutu-Internal-SPMI-Diksi-28-Februari-2022.pdf
Materi-02-Sistem-Penjaminan-Mutu-Internal-SPMI-Diksi-28-Februari-2022.pdf
sinarpertiwi
 
230829 Merdeka Belajar Episode 26 Transformasi Standar Nasional dan Akreditas...
230829 Merdeka Belajar Episode 26 Transformasi Standar Nasional dan Akreditas...230829 Merdeka Belajar Episode 26 Transformasi Standar Nasional dan Akreditas...
230829 Merdeka Belajar Episode 26 Transformasi Standar Nasional dan Akreditas...
ssuserc29f22
 
KAK Sistem Seleksi SNPTN dan SBMPTN
KAK Sistem Seleksi SNPTN dan SBMPTN KAK Sistem Seleksi SNPTN dan SBMPTN
KAK Sistem Seleksi SNPTN dan SBMPTN
Dwika Setya
 
Sosialisasi pertukaran mahasiswa merdeka 2021
Sosialisasi pertukaran mahasiswa merdeka 2021Sosialisasi pertukaran mahasiswa merdeka 2021
Sosialisasi pertukaran mahasiswa merdeka 2021
Rendra S. Aji ST. MT. CAPM®
 
Sosialisasi Pertukaran Mahasiswa Merdeka 2021
Sosialisasi Pertukaran Mahasiswa Merdeka 2021Sosialisasi Pertukaran Mahasiswa Merdeka 2021
Sosialisasi Pertukaran Mahasiswa Merdeka 2021
Irawan Setyabudi
 

Similar to 1. Sosialisasi dan TOT Dokumen RPL.pdf (20)

MATERI-BELMAWA.pdf
MATERI-BELMAWA.pdfMATERI-BELMAWA.pdf
MATERI-BELMAWA.pdf
 
Program-Subdit-PK-Dharnita-Chandra.pptx
Program-Subdit-PK-Dharnita-Chandra.pptxProgram-Subdit-PK-Dharnita-Chandra.pptx
Program-Subdit-PK-Dharnita-Chandra.pptx
 
Materi-diskusi-Tahapan-Smart-Serdos.pdf
Materi-diskusi-Tahapan-Smart-Serdos.pdfMateri-diskusi-Tahapan-Smart-Serdos.pdf
Materi-diskusi-Tahapan-Smart-Serdos.pdf
 
Materi diskusi Tahapan Smart Serdos.pptx
Materi diskusi Tahapan Smart Serdos.pptxMateri diskusi Tahapan Smart Serdos.pptx
Materi diskusi Tahapan Smart Serdos.pptx
 
Sosialisasi kkni2013bag2rpl sept2013
Sosialisasi kkni2013bag2rpl sept2013Sosialisasi kkni2013bag2rpl sept2013
Sosialisasi kkni2013bag2rpl sept2013
 
Nara Sumber di UNSYIAH NAD - Materi Tentang Akreditasi
Nara Sumber di UNSYIAH NAD - Materi Tentang AkreditasiNara Sumber di UNSYIAH NAD - Materi Tentang Akreditasi
Nara Sumber di UNSYIAH NAD - Materi Tentang Akreditasi
 
Lampiran 1 Peraturan BAN-PT Nomor 8 2022 tentang IAPS Sarjana Infokom.pdf
Lampiran 1 Peraturan BAN-PT Nomor 8 2022 tentang IAPS Sarjana Infokom.pdfLampiran 1 Peraturan BAN-PT Nomor 8 2022 tentang IAPS Sarjana Infokom.pdf
Lampiran 1 Peraturan BAN-PT Nomor 8 2022 tentang IAPS Sarjana Infokom.pdf
 
Laporan ukk 2014
Laporan ukk 2014Laporan ukk 2014
Laporan ukk 2014
 
Info susulan uji kom 2014
Info susulan uji kom 2014Info susulan uji kom 2014
Info susulan uji kom 2014
 
1. Sosialisasi APT 3.0 BAN PT INSTRUMEN_20181001.pptx
1. Sosialisasi APT 3.0 BAN PT INSTRUMEN_20181001.pptx1. Sosialisasi APT 3.0 BAN PT INSTRUMEN_20181001.pptx
1. Sosialisasi APT 3.0 BAN PT INSTRUMEN_20181001.pptx
 
Sosialisasi_Serdos_2022_PSD_PTU_dan_Peserta (1).pdf
Sosialisasi_Serdos_2022_PSD_PTU_dan_Peserta (1).pdfSosialisasi_Serdos_2022_PSD_PTU_dan_Peserta (1).pdf
Sosialisasi_Serdos_2022_PSD_PTU_dan_Peserta (1).pdf
 
Sosialisasi Serdos 2021 PSD PTU
Sosialisasi Serdos 2021 PSD PTUSosialisasi Serdos 2021 PSD PTU
Sosialisasi Serdos 2021 PSD PTU
 
PPT Sosialisai1_opt.pdf
PPT Sosialisai1_opt.pdfPPT Sosialisai1_opt.pdf
PPT Sosialisai1_opt.pdf
 
PAPARAN_UKK_2021.pptx
PAPARAN_UKK_2021.pptxPAPARAN_UKK_2021.pptx
PAPARAN_UKK_2021.pptx
 
Sosialisasi Sertifikasi Pendidik untuk Dosen (SMART Serdos) Tahun 2021
Sosialisasi Sertifikasi Pendidik untuk Dosen (SMART Serdos) Tahun 2021Sosialisasi Sertifikasi Pendidik untuk Dosen (SMART Serdos) Tahun 2021
Sosialisasi Sertifikasi Pendidik untuk Dosen (SMART Serdos) Tahun 2021
 
Materi-02-Sistem-Penjaminan-Mutu-Internal-SPMI-Diksi-28-Februari-2022.pdf
Materi-02-Sistem-Penjaminan-Mutu-Internal-SPMI-Diksi-28-Februari-2022.pdfMateri-02-Sistem-Penjaminan-Mutu-Internal-SPMI-Diksi-28-Februari-2022.pdf
Materi-02-Sistem-Penjaminan-Mutu-Internal-SPMI-Diksi-28-Februari-2022.pdf
 
230829 Merdeka Belajar Episode 26 Transformasi Standar Nasional dan Akreditas...
230829 Merdeka Belajar Episode 26 Transformasi Standar Nasional dan Akreditas...230829 Merdeka Belajar Episode 26 Transformasi Standar Nasional dan Akreditas...
230829 Merdeka Belajar Episode 26 Transformasi Standar Nasional dan Akreditas...
 
KAK Sistem Seleksi SNPTN dan SBMPTN
KAK Sistem Seleksi SNPTN dan SBMPTN KAK Sistem Seleksi SNPTN dan SBMPTN
KAK Sistem Seleksi SNPTN dan SBMPTN
 
Sosialisasi pertukaran mahasiswa merdeka 2021
Sosialisasi pertukaran mahasiswa merdeka 2021Sosialisasi pertukaran mahasiswa merdeka 2021
Sosialisasi pertukaran mahasiswa merdeka 2021
 
Sosialisasi Pertukaran Mahasiswa Merdeka 2021
Sosialisasi Pertukaran Mahasiswa Merdeka 2021Sosialisasi Pertukaran Mahasiswa Merdeka 2021
Sosialisasi Pertukaran Mahasiswa Merdeka 2021
 

Recently uploaded

Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 

1. Sosialisasi dan TOT Dokumen RPL.pdf

  • 1. Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 2022 REKOGNISI PEMBELAJARAN LAMPAU (RPL) 1
  • 2. Pembelajaran sepanjang hayat (life-long learning) Perguruan Tinggi memberikan kesempatan seluasnya terhadap metode pembelajaran mahasiswa menuju kompetensi unggul Memberikan kesempatan kepada semua orang untuk melanjutkan pendidikan di level pendidikan tinggi Dasar Hukum Undang Undang No.12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi Permendikbudristek No. 41 Tahun 2021 tentang Rekognisi Pembelajaran Lampau Permendikbud No. 3 Tahun 2020 ttg Standar Nasional Pendidikan Tinggi Kepdirjendiktiristek No. 162/E/KPT/2022 tentang Petunjuk Teknis RPL pada PT yang menyelenggarakan Pendidikan Akademik 2
  • 3. 3 Aturan Lama: penyelenggaraan RPL sesuai dengan Permenristekdikti No.26 tahun 2016 tentang RPL dan diturunkan Keputusan Dirjen Belmawa Nomor: 123/B/SK/2017 tgl 30 Maret 2017 Tentang Pedoman Tata Cara Penyelenggaraan RPL. Aturan Terbaru: Permendikbudristek No. 41 Tahun 2021 tentang RPL dan diturunkan Kepdirjendiktiristek No 162/E/KPT/2022 tentang Petunjuk teknis RPL pada PT yang menyelenggarakan Pendidikan akademik.
  • 4. Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL)* 3 ✓ RPL untuk melanjutkan pendidikan formal RPL tipe A RPL adalah pengakuan atas Capaian Pembelajaran seseorang yang diperoleh dari pendidikan formal, nonformal, informal, dan/atau pengalaman kerja sebagai dasar untuk melanjutkan pendidikan formal dan untuk melakukan penyetaraan dengan kualifikasi tertentu Penyelenggaraan RPL meliputi : RPL tipe B ✓ RPL untuk melakukan Penyetaraan dengan Kualifikasi tertentu *berdasarkan Permenristekdikti No. 41 tahun 2021
  • 5. 5 Latar Belakang Dengan prinsip sistem terbuka ini maka kesempatan untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi menjadi lebih terbuka Sistem terbuka adalah penyelenggaraan pendidikan tinggi yang memiliki keleluasaan dalam penyelenggaraan, pemilihan dan waktu penyelesaian program, lintas satuan, jalur dan jenis pendidikan.(Multi Entry-Multi Exit). RPL Multi Entry Multi Exit System Belajar sepanjang hayat/ Lifelong Learning Peningkatan keterjangkauan akses pendidikan tinggi Relevansi lulusan/ Link and Match Pendidikan tinggi diselenggarakan dengan prinsip satu kesatuan sistemik dengan sistem terbuka dan multimakna
  • 6. 6 Ac Eq Tr QA Accessibility menjamin akses kesempatan belajar secara adil dan inklusif Equivalence mendukung penilaian yang setara atas hasil belajar dari pendidikan formal, nonformal, informal, dan/atau pengalaman kerja Transparent menyediakan informasi mengenai RPL yang dapat diakses oleh publik secara terbuka, serta jelas dan eksplisit agar dapat dipahami oleh semua pemangku kepentingan Quality Assurance menjamin mutu seluruh proses pelaksanaan RPL Prinsip Penyelenggaraan RPL
  • 7. 7 Dalam melaksanakan RPL,pemimpin perguruan tinggi dapat membentuk unit pelaksana RPL atau menambahkan fungsi pelaksanaan RPL pada unit yang sudah ada pada perguruan tinggi sebagai pengelola RPL RPL Tipe A dilakukan melalui pengakuan Capaian Pembelajaran secara parsial untuk melanjutkan ke Pendidikan formal, yaitu pengakuan hasil belajar yang diperoleh dari: 1. program studi pada Perguruan Tinggi sebelumnya; 2. pendidikan nonformal atau informal; dan/atau 3. pengalaman kerja setelah lulus jenjang pendidikan menengah atau bentuk lain yang sederajat. RPL Tipe A dalam Permendikbudristek No.41/2021 Assesmen & Rekognisi Perolehan Kredit/sks Transfer kredit/sks
  • 8. 8 Persyaratan Peserta RPL Tipe A Persyaratan peserta : 1. paling rendah lulus sekolah menengah atas atau bentuk lain yang sederajat; dan 2. memiliki pendidikan nonformal, informal, dan/atau pengalaman kerja yang relevan dengan program studi pada Perguruan Tinggi yang akan ditempuh. B
  • 9. RPL KEPDIRJENDIKTIRISTEK NO. 162/E/KPT/2022 PETUNJUK TEKNIS REKOGNISI PEMBELAJARAN LAMPAU PADA PERGURUAN TINGGI YANG MENYELENGGARAKAN PENDIDIKAN AKADEMIK 9 Tipe A
  • 10. pedoman penyelenggaraan RPL yang memuat paling sedikit mengenai persyaratan calon, tata cara pendaftaran dan asesmen, skema pengakuan, kelanjutan proses pembelajaran, pembiayaan, dan penjaminan mutu penyelenggaraan RPL peraturan akademik yang memuat peraturan akademik mahasiswa RPL yang mencakup paling sedikit batas maksimum kredit/sks yang dapat diakui dan lama studi. Pengakuan Capaian Pembelajaran secara parsial diberikan dalam bentuk perolehan satuan kredit semester (sks) 10 RPL Tipe A diselenggarakan oleh program studi yang terakreditasi paling rendah B atau Baik Sekali Pemimpin Perguruan tinggi menetapkan
  • 11. Calon menyiapkan dokumen portofolio pembuktian Capaian Pembelajaran yang relevan dengan mata kuliah / kelompok mata kuliah pada program studi PT yang dituju. PT melaporkan mahasiswa yang diterima melalui jalur RPL ke dalam PDDIKTI Pemohon/Calon mendaftarkan dan melakukan konsultasi dengan pengelola RPL pada Perguruan Tinggi. Pengelola RPL melakukan proses asesmen rekognisi sesuai prosedur dan kriteria yang ditetapkan untuk setiap Mata Kuliah /kelompok Mata Kuliah. Direkognisi? Pemimpin PT menetapkan SK tentang daftar mata kuliah dan jumlah SKS yang direkognisi Selesai Tidak Tahapan Penyelenggaraan RPL Tipe A Aplikasi Pelaporan pelaksanaan RPL PT Akademik pemimpin PT dapat membentuk unit pelaksana RPL/menambahkan fungsi pelaksanaan RPL pada unit yang sudah ada Pengelola RPL melaporkan kesiapan pelaksanaan RPL melalui verifikasi pemenuhan dokumen persyaratan secara mandiri dalam sistem informasi RPL yang dikelola oleh Ditjen Dikti Ya
  • 12. SIERRA Sistem E-Rekomendasi Rekognisi Pembelajaran Lampau Sistem terkoneksikan dengan PD-Dikti, SPMI dan BAN PT 12 Dokumen Perguruan Tinggi: 1. SPMI (terlapor di Kemdikbud) 2. Dokumen RPL terdiri atas: a. Pedoman penyelenggaraan RPL yang memuat paling sedikit mengenai persyaratan calon, tata cara pendaftaran dan asesmen (dilengkapi dengan Formulir Evaluasi Diri/FED), skema pengakuan, kelanjutan proses pembelajaran, pembiayaan, dan penjaminan mutu penyelenggaraan RPL. b. Peraturan akademik yang memuat peraturan akademik mahasiswa RPL yang mencakup paling sedikit batas maksimum kredit/sks yang dapat diakui dan lama studi. c. Surat Keputusan Pemimpin Perguruan Tinggi tentang pengangkatan Pengelola RPL.
  • 13. 13
  • 14. 14
  • 15. Contoh Hasil Download Sertifikat Rekomendasi RPL 15
  • 16. 01 02 03 04 Evaluasi Diri Calon Mahasiswa Pada tahap ini, formulir evaluasi diri yang telah diajukan oleh calon peserta, diverifikasi dan divalidasi oleh asesor. Dengan formulir evaluasi diri ini calon peserta diberikan kesempatan untuk menentukan tingkat profisiensi pengetahuan dan ketrampilan yang telah mereka miliki, baik dari pendidikan nonformal, informal, maupun dari pengalaman kerja di industri yang relevan. Wawancara dengan Asesor Jika, menurut informasi yang diberikan dalam evaluasi diri, calon tersebut menunjukkan potensi untuk dapat mengikuti RPL, maka pada tahap berikutnya adalah pengumpulan bukti lebih lanjut melalui wawancara. Dengan wawancara ini, calon dan asesor berkesempatan untuk melakukan percakapan profesional tentang pengetahuan dan keterampilan yang dibutuhkan. Mengumpulkan Bukti Tambahan Untuk melengkapi bukti yang telah diperoleh pada tahap tersebut di atas, calon dapat diberikan kesempatan untuk mengumpulkan bukti dokumenter lebih lanjut untuk mendukung pemenuhan klaim calon atas pernyataan kriteria unjuk kerja unit kompetensi atau klaster kompetensi, atau kriteria capaian pembelajaran mata kuliah atau modul pembelajaran yang masih dianggap kurang. Demonstrasi Jika hasil evaluasi diri dan wawancara menunjukkan pengetahuan verbal dan teoritis calon masih belum memadai, maka asesmen dapat dilanjutkan pada tahap selanjutnya, yaitu mengamati dan menilai kinerja calon dalam mendemonstrasikan pengetahuan dan keterampilan pada capaian pembelajaían mata kuliah yang akan direkognisi. Asesmen dapat dilakukan dengan metoda bertanya (asesmen tulis), memberikan tugas terstruktur atau tugas praktik, atau jika diperlukan melakukan observasi di tempat kerja calon. Penilaian/asesmen dilakukan oleh asesor RPL dari Program studi yang memiliki keahlian sesuai bidang yang diajukan pemohon: 1. Asesor berasal dari dosen tetap yang memiliki kualifikasi untuk melakukan penilaian dan pengakuan CP. 2. Selain dosen tetap, perguruan tinggi dapat menunjuk praktisi dan organisasi profesi yang relevan dan memiliki kualifikasi tertentu untuk melakukan penilaian dan pengakuan CP. Mekanisme Asesmen RPL Tipe A
  • 17. KEPDIRJENDIKTIRISTEK NO. 162/E/KPT/2022 PETUNJUK TEKNIS REKOGNISI PEMBELAJARAN LAMPAU PADA PERGURUAN TINGGI YANG MENYELENGGARAKAN PENDIDIKAN AKADEMIK FORMULIR RPL TIPE A Format dikembangkan sesuai kebutuhan penyelenggaraan RPL di masing-masing PT 17
  • 18. FORM 1/F01 PETUNJUK CALON MAHASISWA Tabel 1: Daftar Mata Kuliah Program Studi* NO KODE MATA KULIAH NAMA MATA KULIAH SKS RPL TIDAK FORMULIR EVALUASI DIRI (FED NOMOR) *Harap diisi oleh Prodi pada PT sebelum diedarkan pada pelamar 1. Berisikan pengertian RPL kaitannya dengan kesempatan melanjutkan Pendidikan tinggi 2. Dijelaskan kesetaraan antara hasil belajar berupa kompetensi atau CP yang telah diperoleh secara non formal, informal atau pengalaman kerja dengan hasil belajar secara formal di PT. 3. Berisikan instruksi untuk memilih MK yanga akan diajukan untuk RPL. 4. Tiap MK yang diajukan wajib didukung dengan bukti yang mendukung klaim CPMK. 18
  • 20. FORM 3/F03 EVALUASI DIRI 15 20
  • 22. DOKUMEN BUKTI PENDUKUNG/ PORTOPOLIO 22 o Ijazah dan/atau Transkip Nilai dari Mata Kuliah yang pernah ditempuh di jenjang Pendidikan Tinggi sebelumnya (khusus untuk TRANSFER SKS); o Daftar Riwayat pekerjaan dengan rincian tugas yang dilakukan; o Sertifikat Kompetensi; o Sertifikat pengoperasian/lisensi yang sesuai dengan jabatan kerja dimiliki; o Foto pekerjaan yang pernah dilakukan dan deskripsi pekerjaan; o Buku harian; o Lembar tugas/lembar kerja Ketika bekerja di perusahaan; o Dokumen analisis/perancangan (parsial atau lengkap) Ketika bekerja di perusahaan; o Logbook; o Catatan pelatihan di lokasi tempat kerja; o Keanggotaan asosiasi profesi yang relevan; o Referensi/surat keterangan/laporan verifikasi pihak ketiga dari pemberi kerja / supervisor; o Penghargaan dari industri; o Penilaian kinerja dari perusahaan; dan o Dokumen lain yang relevan.
  • 23. Contoh: Bukti dokumen pendukung 23
  • 25. FORM 4/F04 BIODATA ASESOR AKADEMISI 25
  • 26. FORM 5/F05 BIODATA ASESOR PRAKTISI/PROFESI 26
  • 27. FORM 7/F07 DAFTAR RIWAYAT HIDUP PEMOHON
  • 28. 23
  • 29. FORM 8/F08 SK PEMIMPIN PT TENTANG HASIL ASESMEN RPL TIPE A 29
  • 30. Pemutakhiran Instrumen dan Tatalaksana RPL 30 PASTIKAN Telah Memiliki: 1. Memiliki Pedoman Penyelenggarakan RPL yang memuat paling sedikit mengenai persyaratan calon, tata cara pendaftaran dan asesmen (dilengkapi dengan Formulir Evaluasi Diri/FED) skema pengakuan, kelanjutan proses pembelajaran, pembiayaan, dan penjaminan mutu penyelenggaraan RPL. 2. Memiliki Peraturan Akademik yang memuat peraturan akademik mahasiswa RPL yang mencakup paling sedikit batas maksimum kredit/sks yang dapat diakui dan lama studi. 3. Memiliki Surat Keputusan Pemimpin Perguruan Tinggi tentang pengangkatan Pengelola RPL. 4. Melakukan Verifikasi pemenuhan dokumen persyaratan secara mandiri dalam sistem informasi RPL (Sierra) a. Minimal Akreditasi Prodi penyelenggara RPL B atau Baik Sekali b. SPMI (terlapor di Kemdikbud)
  • 31. Dokumen WAJIB sesuai: Kepdirjendiktiristek No 162/E/KPT/2022 31 ✓ Memiliki Form 1 Petunjuk untuk Pemohon RPL Tipe A (F01) ✓ Memiliki Form 2 Aplikasi RPL Tipe A (F02) ✓ Memiliki Form 3 Evaluasi Diri RPL Tipe A (F03) ✓ Memiliki Form 4 Biodata Asesor Akademisi (F04) ✓ Memiliki Form 5 Biodata Asesor Praktisi/Profesi (F05) ✓ Memiliki Form 7 Daftar Riwayat Hidup Pemohon (F07) ✓ Terbit SK Pemimpin PT Hasil Asesmen RPL Tipe A (F08)
  • 32. Melakukan PELAPORAN KE PD DIKTI dan SIERRA 32 Mahasiswa yang sudah mendapat hasil asesmen didaftarkan pada pangkalan data Pendidikan tinggi (PDDIKTI) dengan memassukkan data diri mahasiswa dan nilai yang diperoleh dari asesmen RPL ke dalam daftar mata kuliah sesuai kurikulum program studi pada perguruan tinggi yang dituju.
  • 33. 33
  • 34. Permenristekdikti No.59 Tahun 2018 Tentang: Ijazah, Sertifikat Kompetensi, Sertifikat Profesi, Gelar, Dan Tata Cara Penulisan Gelar Di Perguruan Tinggi 34
  • 35. Terima Kasih Education is the most powerful weapon which you can use to change the world (Nelson Mandela) Image: shutterstock.com 63