SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
HAKIKAT MENULIS
OLEH: RINA ARI ROHMAH, M.Pd.
DEFINISI
◦ Menulis merupakan suatu keterampilan berbahasa yang dipergunakan untuk berkomunikasi secara tidak
langsung, tidak secara tatap muka dengan orang lain (Tarigan, 1986:3)
◦ Menulis adalah menurunkan atau melukiskan lambang-lambang grafik yang menggambarkan suatu
bahasa yang dapat dipahami oleh seseorang sehingga orang lain dapat membaca dan memahami
lambang-lambang grafik itu (Tarigan, 1982:21).
◦ Menulis adalah kemampuan kompleks yang menuntut sejumlah pengetahuan dan keterampilan
(Akhadiah, dkk, 1988:2).
FUNGSI MENULIS
1. Sebagai alat komunikasi yang tidak langsung
2. Membantu mengembangkan kepuasan pribadi,
kebanggaan,perasaan harga diri
HUBUNGAN KETERAMPILAN MENULIS DENGAN
KETERAMPILAN BERBAHASA LAINNYA
1. Hubungan menulis dengan membaca. Contohnya, penulis sebagai pembaca, artinya
ketika aktifitas menulis berlangsung si penulis membaca karangannya. Ia
membayangkan dirinya sebagai pembaca untuk melihat dan menilai apakah
tulisannya telah menyajikan sesuatu yang berarti, apakah ada yang tidak layak saji,
serta apakah tulisannya menarik dan enak dibaca.
2. Hubungan menulis dengan menyimak. Contohnya,
pada saat menulis, seseorang membutuhkan inspirasi, ide, atau informasi untuk
tulisannya. Informasi dapat diperoleh dari berbagai sumber : sumber tercetak,
seperti buku, majalah, surat kabar, dan lain-lain. Juga dari sumber tak tercetak
seperti radio, televisi, wawancara, diskusi, dan lain-lain. Jika dari sumber tercetak
informasi diperoleh dengan cara membaca, maka dari sumber tak tercetak
perolehan informasi dilakukan dengan cara menyimak.
HUBUNGAN KETERAMPILAN MENULIS DENGAN
KETERAMPILAN BERBAHASA LAINNYA
3. Hubungan menulis dengan berbicara.
Antara menulis dan berbicara keduanya merupakan keterampilan berbahasa yang bersifat aktif-
produktif. Artinya penulis dan pembicara berperan sebagai penyampai atau pengirim pesan
kepada pihak lain. Keduanya harus mengambil sejumlah keputusan berkaitan dengan topik,
tujuan, jenis informasi yang akan disampaikan, serta cara penyampaiannya sesuai dengan
sasaran ( pembaca dan pendengar ) dan corak teksnya ( eksposisi, narasi, deskripsi, argumentasi,
dan persuasi ).
SEKIAN

More Related Content

More from MaryanieMulyono (11)

Esensial Sesi 2 Semantik.pptx
Esensial Sesi 2 Semantik.pptxEsensial Sesi 2 Semantik.pptx
Esensial Sesi 2 Semantik.pptx
 
Sejarah Singkat Cerita Rekaan Indonesia.pptx
Sejarah Singkat Cerita Rekaan Indonesia.pptxSejarah Singkat Cerita Rekaan Indonesia.pptx
Sejarah Singkat Cerita Rekaan Indonesia.pptx
 
Bahan Presentasi MKDU4112 IAD Sesi 8.ppt
Bahan Presentasi MKDU4112 IAD Sesi 8.pptBahan Presentasi MKDU4112 IAD Sesi 8.ppt
Bahan Presentasi MKDU4112 IAD Sesi 8.ppt
 
Materi Sesi 8.pptx
Materi Sesi 8.pptxMateri Sesi 8.pptx
Materi Sesi 8.pptx
 
Esensial sesi 1 a semantik.pptx
Esensial sesi 1 a semantik.pptxEsensial sesi 1 a semantik.pptx
Esensial sesi 1 a semantik.pptx
 
Materi Sesi 6.pptx
Materi Sesi 6.pptxMateri Sesi 6.pptx
Materi Sesi 6.pptx
 
Materi Sesi 5.pptx
Materi Sesi 5.pptxMateri Sesi 5.pptx
Materi Sesi 5.pptx
 
Materi Sesi 4.pptx
Materi Sesi 4.pptxMateri Sesi 4.pptx
Materi Sesi 4.pptx
 
Materi Sesi 3.pptx
Materi Sesi 3.pptxMateri Sesi 3.pptx
Materi Sesi 3.pptx
 
Materi Sesi 2 b.ing.pptx
Materi Sesi 2 b.ing.pptxMateri Sesi 2 b.ing.pptx
Materi Sesi 2 b.ing.pptx
 
Materi Sesi 1 b.ing.pptx
Materi Sesi 1 b.ing.pptxMateri Sesi 1 b.ing.pptx
Materi Sesi 1 b.ing.pptx
 

Recently uploaded

Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsur
DoddiKELAS7A
 
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
Mas PauLs
 
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
AgusSuarno2
 
AKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdf
AKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdfAKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdf
AKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdf
yulizar29
 
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.doc
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.docKISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.doc
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.doc
riska190321
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
iwidyastama85
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsur
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docxLK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
 
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxSlide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
 
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah Penggerak 1.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah Penggerak 1.pptxLokakarya Kepemimpinan Sekolah Penggerak 1.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah Penggerak 1.pptx
 
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
 
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxMekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
 
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
AKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdf
AKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdfAKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdf
AKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdf
 
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakPWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.doc
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.docKISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.doc
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.doc
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
 

MENULIS SESI 1.pptx

  • 1. HAKIKAT MENULIS OLEH: RINA ARI ROHMAH, M.Pd.
  • 2. DEFINISI ◦ Menulis merupakan suatu keterampilan berbahasa yang dipergunakan untuk berkomunikasi secara tidak langsung, tidak secara tatap muka dengan orang lain (Tarigan, 1986:3) ◦ Menulis adalah menurunkan atau melukiskan lambang-lambang grafik yang menggambarkan suatu bahasa yang dapat dipahami oleh seseorang sehingga orang lain dapat membaca dan memahami lambang-lambang grafik itu (Tarigan, 1982:21). ◦ Menulis adalah kemampuan kompleks yang menuntut sejumlah pengetahuan dan keterampilan (Akhadiah, dkk, 1988:2).
  • 3. FUNGSI MENULIS 1. Sebagai alat komunikasi yang tidak langsung 2. Membantu mengembangkan kepuasan pribadi, kebanggaan,perasaan harga diri
  • 4. HUBUNGAN KETERAMPILAN MENULIS DENGAN KETERAMPILAN BERBAHASA LAINNYA 1. Hubungan menulis dengan membaca. Contohnya, penulis sebagai pembaca, artinya ketika aktifitas menulis berlangsung si penulis membaca karangannya. Ia membayangkan dirinya sebagai pembaca untuk melihat dan menilai apakah tulisannya telah menyajikan sesuatu yang berarti, apakah ada yang tidak layak saji, serta apakah tulisannya menarik dan enak dibaca. 2. Hubungan menulis dengan menyimak. Contohnya, pada saat menulis, seseorang membutuhkan inspirasi, ide, atau informasi untuk tulisannya. Informasi dapat diperoleh dari berbagai sumber : sumber tercetak, seperti buku, majalah, surat kabar, dan lain-lain. Juga dari sumber tak tercetak seperti radio, televisi, wawancara, diskusi, dan lain-lain. Jika dari sumber tercetak informasi diperoleh dengan cara membaca, maka dari sumber tak tercetak perolehan informasi dilakukan dengan cara menyimak.
  • 5. HUBUNGAN KETERAMPILAN MENULIS DENGAN KETERAMPILAN BERBAHASA LAINNYA 3. Hubungan menulis dengan berbicara. Antara menulis dan berbicara keduanya merupakan keterampilan berbahasa yang bersifat aktif- produktif. Artinya penulis dan pembicara berperan sebagai penyampai atau pengirim pesan kepada pihak lain. Keduanya harus mengambil sejumlah keputusan berkaitan dengan topik, tujuan, jenis informasi yang akan disampaikan, serta cara penyampaiannya sesuai dengan sasaran ( pembaca dan pendengar ) dan corak teksnya ( eksposisi, narasi, deskripsi, argumentasi, dan persuasi ).