SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
Dosen Pembimbing : Muhammad Aufal Minan M.Pd
NAMA : LALU ABDUL HAFIZ
NIM : 2281130028
Kelas : A1
Semester : Gasal 2022/2023
QIRA’AT AL-QUR’AN
PJJ PENDIDIKAN AGAMA ISLAM IAIN SYEKH NURJATI CIREBON
RUANG LINGKUP PEMBAHASAN
•Pengertian Qira’at
•Istilah-istilah Khusus dalam Ilmu Qira’at
•Sumber-sumber Qira’at
•Tingkatan Qira’at dan Macam-macam Qira’at
Sejarah Perkembangan Qira’at
Riwayat Hidup Imam Qira’at dan Para Imam Riwayatnya
Hikmah Perbedaan Qira’at
PENGERTIAN QIRA’AT
Qira’at
• Secara etimologis, lafazqira’at merupakan
bentuk masdar dari akar kata “qara’a-yaqra’u-
qira’atan wa qur’anan” yang berarti bacaan.
• Makna asalnya juga mempunyai arti
“mengumpulkan” dan “menghimpun”, artinya
menghimpun huruf-huruf dan kata-kata satu
dengan yang lain dalam suatu ucapan yang
tersusun rapi.
PENGERTIAN QIRA’AT
Imam al-Zarkasy dalam
al-Burhan fi ‘Ulum
Al-Qur’an
“Qira’at itu adalah perbedaan lafaz-
lafazAl-Qur’an, baik menyangkut
huruf-hurufnya maupun cara
pengucapan huruf-huruf tersebut,
seperti: takhfif, tasqil dan lain-lain”.
‘Abdul Fatah al-Qadi dalam
al-Budur al-Zahirah fi
Qira’at al-‘Asyr al-
Mutawatirah,
“Ilmu yang membahas tentang tata
cara pengucapan kata-kata Al-
Qur’an berikut cara
penyampaiannya, baik yang
disepakati maupun yang
diikhtilafkan dengan cara
menyandarkan setiap bacaannya
kepada salah seorang imam qira’at”
Imam ‘Ali al-Sabuni
senada dengan pendapat
Manna’ al-Qattan dalam
Mabahis
fi ‘Ulum Al-Qur’an.
suatu mazhab tertentu tentang cara
pengucapan Al-Qur’an, dianut
seorang Imam qira’at
yang berbeda dengan mazhab
lainnya, berdasarkan
sanad-sanad-nya yang bersambung
sampai kepada Nabi SAW.
PENGERTIAN QIRA’AT
• Cara mengucapkan lafaz-lafaz Al-Qur ’an
sebagaimana yang diucapkan oleh Nabi SAW, atau
diucapkan oleh Sahabat di hadapan Nabi kemudian
beliau men-taqrir-kannya.
• Cara mengucapkan lafaz-lafaz Al-Qur’an, baik itu
berupa: hazf, isbat, taskin, tahrik, fasl, wasl, ibdal,
atau lainnya sebagaimana yang diucapkan oleh
Nabi SAW.
• Qira’at Al-Qur’an tersebut diperoleh berdasarkan
periwayatan dari Nabi sampai kepada imam-imam
qira’at.
Berdasarkan
pengertian di atas
dapat disimpulkan
bahwa pengertian
qira’at adalah:
ISTILAH-ISTILAH KHUSUS
DALA ILMU QIRA’AT
yaitu bacaan yang
dinisbatkan kepada salah
seorang Imam qira’at
tertentu seperti, qira’at
‘Ashim.
Al-
Qira’ah yaitu apabila qira’at Al-
Qur’an dinisbatkan
kepada salah seorang
rawi qira’at Imam-nya
seperti,
riwayat Qalun dari Nafi‘.
Al-
Riwayah
ISTILAH-ISTILAH KHUSUS
DALA ILMU QIRA’AT
yaitu apabila qira’at
Al-Qur’an dinisbatkan
kepada salah seorang
rawi qira’at dari rawi
lainnya, seperti tariq
Nasyith dari Qalun.
At-
Thariq •yaitu apabila qira’at
Al-Qur’an dinisbatkan
kepada salah seorang
pembaca Al-Qur ’an
berdasarkan
pilihannya terhadap
versi qira’at tertentu.
Al-Wajhu
SUMBER QIRA’AT
Al-Qur’an Hadits Nabi
TINGKATAN QIRA’AT
Mutawatir
•yaitu; qira’at yang diriwayatkan oleh sanad dalam jumlah yang banyak,
bersambung sampai kepada Nabi SAW dan mereka tidak mungkin
bersepakat untuk berdusta.
Masyhur
•yaitu; qira’at yang diriwayatkan oleh sanad dalam jumlah yang banyak,
akan tetapi sanadnya tidak mencapai derajat mutawatir.
Ahad
•yaitu; qira’at yang tidak mencapai derajat masyhur, sanadnya sahih,
akan tetapi menyalahi rasm usmani ataupun kaidah bahasa Arab.
Syaz •yaitu; qira’at yang sanadnya tidak sahih.
Maudhu •yaitu; qira’at yang tidak bersumber dari Nabi SAW
Mudroj
•yaitu; qira’at yang disisipkan ke dalam ayat AlQur’an sebagai tambahan
yang biasanya dipakai untuk memperjelas makna atau penafsiran, dan
qira’at itu tidak dapat dianggap sebagai bacaan yang sah
MACAM-MACAM QIRA’AT
Qira’at mutawatir
(Qira’at sab‘ah)
• Qira’at yang dinisbatkan kepada Imam qira’at yang tujuh (aimmah al qurra’ al-sab‘ah).
Adapun nama lengkap Imam qurra’ tersebut beserta para sanad dan rawinya adalah sebagai
berikut; . Nafi‘ al-Madani, Ibn Kasir al-Makki, Abu ’Amr al-Bashri, Ibn ‘Amir al-Syami; ya,
‘Ashim al-Kufi, Hamzah al-Kufi, Kisa’i al-Kufi.
Qira’at ahad
(qira’at ‘asyarah)
• Tiga qira’at yang menggenap kan qira’at yang tujuh menjadi sepuluh, sehingga sering juga disebut qira’at ‘asyarah.
Yaitu Yaitu Abu Ja‘far Yazid Ibn Qa‘qa‘ al-Makhzumi al-Madani, Abu Muhammad Ya‘kub bin Ishaq bin Yazid bin
‘Abdillah bin Abi Ishaq al-Hudrami al-Basri, Abu Muhammad Khalaf bin Hisyam al-Bazar al Baghdadi
Qira’at Syazzat,
• yaitu; qira’at yang sanadnya sahih, sesuai dengan kaidah bahasa Arab, akan tetapi
menyalahi rasm ‘utsmani. Qira’at ini bisa diterima eksistensinya, akan tetapi para ulama
sepakat tidak mengakui ke-qur’an-annya. Terbagi dalam beberapa katagori berikut:
• Qira’at yang sesuai dengan kaidah bahasa Arab, sanadnya sahih, namun ia menyalahi
rasm ‘utsmani dengan adanya penambahan, pengurangan, atau akhir kalimat yang
diganti, seperti; qira’at Ibnu Mas‘ud dan Abi Darda
• Qira’at yang di-nuqil dari rawi yang tidak tsiqah, seperti qira’at Ibnu Samayfa’ dan Abi
Samma
• Qira’at setelah qira’at ‘asyarah itu syaz, menurut pendapat yang sahih.
• Qira’at yang sesuai dengan kaidah bahasa Arab, rasm ‘utsmani, tetapi tidak mempunyai
riwayat, maka qira’at seperti ini ditolak
SEJARAH PERKEMBANGAN QIRA’AT
Pertama, Qira’at turun di Makkah bersama permulaan
turunnya wahyu Al-Qur’an. Pendapat ini berargumen
bahwa kebanyakan surat Al-Qur’an turun di Makkah dan
di dalamnya terdapat qira’at, namun tidak demikian
dengan surat-surat yang turun di Madinah. Menurut
mereka, inilah yang menunjukkan bahwa qira’at
diturunkan di Makkah..
Kedua, Qira’at diturunkan di Madinah setelah Nabi hijrah.
Pendapat kedua ini beralasan bahwa dengan banyaknya
orang-orang yang masuk Islam dari berbagai suku dan
kalangan dengan bahasa dan lahjat mereka masing-
masing, maka Allah SWT memberi kemudahan untuk
membaca Al-Qur’an dengan tujuh huruf (sab‘atu ahruf).
Terjadi perbedaan pendapat tentang kemunculan qira’at,
pendapat itu adalah sebagai berikut;
SEJARAH PERKEMBANGAN QIRA’AT
Qira’at pada Masa
Nabi dan Sahabat
Qira’at pada Masa
Tabi’in dan Imam Qira’at
Qira’at pada Masa
Pembukuan Qira’at
Qira’at pada Masa
Sekarang
SEJARAH PERKEMBANGAN QIRA’AT
Qira’at pada Masa Nabi
dan Sahabat
• Qira’at diperkenalkan oleh Nabi Saw sendiri dalam bentuk bahasa lisan sebagaimana yang
diajarkan oleh malaikat Jibril AS.
• Masa Abu Bakar Qur’an di kumpulkan atas usul Khalifah umar yang kemudian menunjuk
panitia pengumpulan al Qur’an yaitu Zaid Bin Tsabit, Masa khalifah umar disusunlah
Mushaf Usmani yang ditulis menjadi lima eksemplar, dan di kirimkan kepada para guru ahli
qira’at Al-Qur’an yang berada di beberapa wilayah seperti Makkah sebagai arsip negara,
Syam (Damaskus) beserta al-Mugirah bin Abi Syihab, Basrah beserta ‘Amir bin ‘Abd al-Qais,
Kufah beserta Abu ‘Abdirrahman al-Sulami dan Madinah dengan Zaid bin Tsabit.
Qira’at pada Masa
Tabi’in dan Imam Qira’at
• Pada masa ini muncul para Imam Qira’at yang terkenal dengan sebutan Imam qira’at sab‘ah,
tujuh Imam qira’at tersebut adalah; Ibnu Katsir, Nafi‘, Abu ‘Amr, Ibnu ‘Amir, ‘Ashim, Hamzah
dan Kisa’i
Qira’at pada Masa
Pembukuan Qira’at
• Munculnya kitab al-Qira’at yang ditulis oleh Abu ‘Ubaid al-Qasim bin Salam (w.157-224/774-
838). Ahmad bin Jubair al-Kufi (w. 258/ 872) yang menyusun kitab al-Khamsah, Isma‘il bin
Ishaq al-Maliki (199-282/815-896) yang menyusun kitab al Qira’at, Abu Ja‘far bin Jarir ath-
Thabari (224-320) yang menyusun kitab al-Qira’at. Abu Bakar Muhammad bin Ahmad al-
Dajuni (w. 123/740), dll. akhir abad ke-3 H muncul di kota Baghdad seorang ulama ahli
qira’at yang reputasinya sangat luar biasa. Dialah Abu Bakar Ahmad bin Musa bin al-‘Abbas
bin Mujahid (w. 245-324/859-935) yang lebih dikenal dengan julukan Ibnu Mujahid.
Qira’at pada Masa
Sekarang
•Tersebarnya qira’at di wilayah kaum muslimin, Percetakan Al-Qur’an dengan berbagai
macam Riwayat, Adanya rekaman digital suara para qari’ dalam bentuk kaset-kaset Al-
Qur’an dan aplikasi komputer lainnya menggunakan qira’at sab’ah. Berdirinya lembaga dan
fakultas yang peduli dengan ilmu qira’at serta Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ)
RIWAYAT HIDUP IMAM QIRA’AT
DAN PARA IMAM RIWAYATNYA
•Nama lengkapnya adalahNafi‘ bin
‘Abdurrahman bin Abi Nu‘aim,
dilahirkan di Isfahan dan wafat di
Madinah 169 H. Perawi dari Nafi‘
adalah Qalun yang bernama lengkap
‘Isa bin Mina al-Madani al-Zuraqi
wafat di Madinah tahun 220 H dan
Warasy yang bernama lengkap ‘Usman
bin Sa‘id al-Misri wafat di Mesir tahun
197 H.
1. Nafi‘ al-
Madani
•; beliau adalah ‘Abdullah ibn Kasir al
Dari, ia merupakan generasi tabi’in
yang wafat pada 120 H di Makkah.
Perawinya adalah Qunbul yang
bernama lengkap Muhammad bin
‘Abdurrahman Sa‘id bin Jurjah al-
Mahzumi, wafat di Makkah tahun 280
H) dan Bazzi yaitu Ahmad bin
Muhammad ‘Abdullah bin Qasim bin
Nafi‘ bin Abi Bazzah, wafat di Makkah
tahun 240 H.
2. Ibn Kasir
al-Makki
•qari ini bernama lengkap Abu ‘Amr bin
‘Ala bin ‘Ammar bin ‘Abdullah bin
Husain bin Haris, ia wafat di Kufah
pada tahun 154 H. Perawinya adalah
al-Duri yakni Abu ‘Amr Hafs bin
‘Umar bin ‘Abdul ‘Aziz bin Suhban al-
Azdi al-Duri, ia wafat di Hudud tahun
250 H dan Abu Syu‘aib yaitu Shalih
bin Ziyad bin ‘Abdullah bin Isma‘il al-
Rustubi al-Susi, wafat di Khurasan
pada tahun 261 H.
3. Abu ’Amr
al-Bashri
RIWAYAT HIDUP IMAM QIRA’AT
DAN PARA IMAM RIWAYATNYA
•‘Abdullah bin Amir al-
Yahsabi, ia merupakan qadhi
Damaskus di era khalifah
Walid bin Abdul Malik, ia
wafat di Damaskus pada 118
H. Perawinya adalah Ibn
Zakwan yakni ‘Abdullah bin
Ahmad bin I l m u Q i r a ’ a t
11 Basyir bin Zakwan wafat
pada tahun 242 H dan
Hisyam bin ‘Ammar bin Nasir
bin Aban bin Maisarah al-
Salami, wafat di Damaskus
pada tahun 245 H.
4. Ibn ‘Amir
al-Syami
•‘Ashim bin Abi al-Najjud,
ia adalah seorang tabi’in
dan wafat di Kufah pada
tahun 127 H. Perawinya
adalah Abu Bakar yaitu
Syu‘bah bin ‘Iyasy bin
Salim al-Kufi al-Asadi,
wafat di Kufah tahun 194
H dan Hafs yaitu Hafs
bin Sulaiman bin
Magirah al-Asadi, wafat
pada tahun 190 H.
5. ‘Ashim
al-Kufi
•Hamzah bin Habib bin
‘Ummarah bin Isma‘il al-
Zayyat al-Faradi, beliau
wafat di Halwan pada
masa Khalifah Abi Ja‘far
al-Mansur pada tahun
156 H. Perawinya adalah
Khalaf yaitu Khalaf bin
Hisyam alBazzar, wafat
tahun 219 H dan Khalad
yaitu Khalad bin Khalid
al-Sayrafi, beliau wafat di
Kufah tahun 210 H.
6. Hamzah
al-Kufi
• ‘Ali bin Hamzah al-
Nahwi, ia wafat di
Baranbuyah dekat
Khufah pada 189 H.
Perawinya adalah
Abu ‘Umar yakni
Hafs al-Duri al-
Nahwi dan Abu al-
Hars yakni al-Lais
bin Khalid al-
Bagdadi, wafat tahun
240 H
7. Kisa’i al-
Kufi
HIKMAH PERBEDAAN QIRA’AT
•Memperkokoh kesatuan umat Islam. Karena dengan diturunkannya Al-Qur’an yang mengandung variasi bacaan
tentunya akan sesuai dengan kemampuan mereka, sehingga setiap kelompok umat Islam tidak saling mengklaim Al-
Qur’an adalah milik kelompok tertentu saja.
•Perbedaan qira’at merupakan keringanan dan ke-mudahan bagi umat Islam secara keseluruhan
•Menunjukkan kemukjizatan Al-Qur’an terutama dari aspek lughawi-nya, karena dengan adanya
berbagaimacam qira’at dapat menggantikan kedudukan ayat-ayat yang bisa menjadi banyak jika tidak
dipadatkan dalam qira’at
•Dapat membantu dalam menafsirkan ayat-ayat Al-Qur’an
•Merupakan kemuliaan dan keutamaan umat Muhammad Saw atas umat-umat terdahulu. Karena bisa jadi kitab-
kitab terdahulu turun hanya dengan satu segi dan dalam satu qira’ah saja, berbeda dengan Al-Qur’an yang turun
dalam sab’atu ahruf.
DAFTAR PUSTAKA
 Modul Pembelajaran Ilmu Al-Qur’an PJJ PAI IAIN Syekh Nurjati Cirebon 2022/2023
 Khairunnas Jamal, Afriadi Putra. (2020). Pengantar Ilmu Qira’at. Yogyakarta: Kalimedia,
Cetakan pertama, November 2020
 Al-Qattan, M. K. (2001). Studi Ilmu-ilmu al-Qur’an. terj. Mudzakir AS. Jakarta.
 Oom Mukarromah. (2013) Ulumul Qur’an, Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada
 Arifin, Z. (2018) Pengantar Ulumul Qur’an, Medan: Penerbit Duta Azhar

More Related Content

Similar to qira'at.pptx

Mustolah hadis
Mustolah hadis Mustolah hadis
Mustolah hadis long71
 
pengertian dan sejarah ulumul quran power point
pengertian dan sejarah ulumul quran power pointpengertian dan sejarah ulumul quran power point
pengertian dan sejarah ulumul quran power pointkemahasiswaanunivbhi
 
Sejarah Perkembangan Hadis.pptx
Sejarah Perkembangan Hadis.pptxSejarah Perkembangan Hadis.pptx
Sejarah Perkembangan Hadis.pptxAmanahTahfiz
 
PROSES PERIWAYATAN HADIS MASA TABIIN.pdf
PROSES PERIWAYATAN HADIS MASA TABIIN.pdfPROSES PERIWAYATAN HADIS MASA TABIIN.pdf
PROSES PERIWAYATAN HADIS MASA TABIIN.pdfMuhamadIhsan56
 
2_SEJARAH_PERKEMBANGAN_ILMU_TAFSIR_Noras.pptx
2_SEJARAH_PERKEMBANGAN_ILMU_TAFSIR_Noras.pptx2_SEJARAH_PERKEMBANGAN_ILMU_TAFSIR_Noras.pptx
2_SEJARAH_PERKEMBANGAN_ILMU_TAFSIR_Noras.pptxSharifahNurulhuda3
 
PP PSI1D Sejarah penulisan alquran
PP PSI1D Sejarah penulisan alquranPP PSI1D Sejarah penulisan alquran
PP PSI1D Sejarah penulisan alquranqoida malik
 
sejarah perkembangan dan pertumbuhan hadist
sejarah perkembangan dan pertumbuhan hadistsejarah perkembangan dan pertumbuhan hadist
sejarah perkembangan dan pertumbuhan hadistHamimTohari7
 
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptx
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptxKEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptx
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptxInezAuliana
 
akidah Ath thahawi
akidah Ath thahawiakidah Ath thahawi
akidah Ath thahawiLina Wy
 
Pertemuan 12-13 Lengkap ushul fiqihh.ppt
Pertemuan 12-13 Lengkap ushul fiqihh.pptPertemuan 12-13 Lengkap ushul fiqihh.ppt
Pertemuan 12-13 Lengkap ushul fiqihh.pptnairaazkia89
 
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)annisa berliana
 
pertemuan 4. SEJARAH PERKEMBANGAN HADIS.pptx
pertemuan 4. SEJARAH PERKEMBANGAN HADIS.pptxpertemuan 4. SEJARAH PERKEMBANGAN HADIS.pptx
pertemuan 4. SEJARAH PERKEMBANGAN HADIS.pptxDIGamerZ
 
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyahIlmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyahNurWahid25
 
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyahIlmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyahNurWahid25
 
Qiroat dalam Al-Qur’an.pptx
Qiroat dalam Al-Qur’an.pptxQiroat dalam Al-Qur’an.pptx
Qiroat dalam Al-Qur’an.pptxTetySusisno2
 

Similar to qira'at.pptx (20)

Mustolah hadis
Mustolah hadis Mustolah hadis
Mustolah hadis
 
pengertian dan sejarah ulumul quran power point
pengertian dan sejarah ulumul quran power pointpengertian dan sejarah ulumul quran power point
pengertian dan sejarah ulumul quran power point
 
Sejarah Perkembangan Hadis.pptx
Sejarah Perkembangan Hadis.pptxSejarah Perkembangan Hadis.pptx
Sejarah Perkembangan Hadis.pptx
 
PROSES PERIWAYATAN HADIS MASA TABIIN.pdf
PROSES PERIWAYATAN HADIS MASA TABIIN.pdfPROSES PERIWAYATAN HADIS MASA TABIIN.pdf
PROSES PERIWAYATAN HADIS MASA TABIIN.pdf
 
2_SEJARAH_PERKEMBANGAN_ILMU_TAFSIR_Noras.pptx
2_SEJARAH_PERKEMBANGAN_ILMU_TAFSIR_Noras.pptx2_SEJARAH_PERKEMBANGAN_ILMU_TAFSIR_Noras.pptx
2_SEJARAH_PERKEMBANGAN_ILMU_TAFSIR_Noras.pptx
 
Makalah ilmu hadis (1).docx
Makalah ilmu hadis (1).docxMakalah ilmu hadis (1).docx
Makalah ilmu hadis (1).docx
 
I.hadits
I.haditsI.hadits
I.hadits
 
PP PSI1D Sejarah penulisan alquran
PP PSI1D Sejarah penulisan alquranPP PSI1D Sejarah penulisan alquran
PP PSI1D Sejarah penulisan alquran
 
sejarah perkembangan dan pertumbuhan hadist
sejarah perkembangan dan pertumbuhan hadistsejarah perkembangan dan pertumbuhan hadist
sejarah perkembangan dan pertumbuhan hadist
 
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptx
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptxKEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptx
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptx
 
Penyusunan sunnah
Penyusunan sunnahPenyusunan sunnah
Penyusunan sunnah
 
akidah Ath thahawi
akidah Ath thahawiakidah Ath thahawi
akidah Ath thahawi
 
Pertemuan 12-13 Lengkap ushul fiqihh.ppt
Pertemuan 12-13 Lengkap ushul fiqihh.pptPertemuan 12-13 Lengkap ushul fiqihh.ppt
Pertemuan 12-13 Lengkap ushul fiqihh.ppt
 
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)
 
Ulumul hadits
Ulumul haditsUlumul hadits
Ulumul hadits
 
pertemuan 4. SEJARAH PERKEMBANGAN HADIS.pptx
pertemuan 4. SEJARAH PERKEMBANGAN HADIS.pptxpertemuan 4. SEJARAH PERKEMBANGAN HADIS.pptx
pertemuan 4. SEJARAH PERKEMBANGAN HADIS.pptx
 
Study hadits kel.2
Study hadits kel.2Study hadits kel.2
Study hadits kel.2
 
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyahIlmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
 
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyahIlmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
 
Qiroat dalam Al-Qur’an.pptx
Qiroat dalam Al-Qur’an.pptxQiroat dalam Al-Qur’an.pptx
Qiroat dalam Al-Qur’an.pptx
 

Recently uploaded

Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 

Recently uploaded (20)

Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 

qira'at.pptx

  • 1. Dosen Pembimbing : Muhammad Aufal Minan M.Pd NAMA : LALU ABDUL HAFIZ NIM : 2281130028 Kelas : A1 Semester : Gasal 2022/2023 QIRA’AT AL-QUR’AN PJJ PENDIDIKAN AGAMA ISLAM IAIN SYEKH NURJATI CIREBON
  • 2. RUANG LINGKUP PEMBAHASAN •Pengertian Qira’at •Istilah-istilah Khusus dalam Ilmu Qira’at •Sumber-sumber Qira’at •Tingkatan Qira’at dan Macam-macam Qira’at Sejarah Perkembangan Qira’at Riwayat Hidup Imam Qira’at dan Para Imam Riwayatnya Hikmah Perbedaan Qira’at
  • 3. PENGERTIAN QIRA’AT Qira’at • Secara etimologis, lafazqira’at merupakan bentuk masdar dari akar kata “qara’a-yaqra’u- qira’atan wa qur’anan” yang berarti bacaan. • Makna asalnya juga mempunyai arti “mengumpulkan” dan “menghimpun”, artinya menghimpun huruf-huruf dan kata-kata satu dengan yang lain dalam suatu ucapan yang tersusun rapi.
  • 4. PENGERTIAN QIRA’AT Imam al-Zarkasy dalam al-Burhan fi ‘Ulum Al-Qur’an “Qira’at itu adalah perbedaan lafaz- lafazAl-Qur’an, baik menyangkut huruf-hurufnya maupun cara pengucapan huruf-huruf tersebut, seperti: takhfif, tasqil dan lain-lain”. ‘Abdul Fatah al-Qadi dalam al-Budur al-Zahirah fi Qira’at al-‘Asyr al- Mutawatirah, “Ilmu yang membahas tentang tata cara pengucapan kata-kata Al- Qur’an berikut cara penyampaiannya, baik yang disepakati maupun yang diikhtilafkan dengan cara menyandarkan setiap bacaannya kepada salah seorang imam qira’at” Imam ‘Ali al-Sabuni senada dengan pendapat Manna’ al-Qattan dalam Mabahis fi ‘Ulum Al-Qur’an. suatu mazhab tertentu tentang cara pengucapan Al-Qur’an, dianut seorang Imam qira’at yang berbeda dengan mazhab lainnya, berdasarkan sanad-sanad-nya yang bersambung sampai kepada Nabi SAW.
  • 5. PENGERTIAN QIRA’AT • Cara mengucapkan lafaz-lafaz Al-Qur ’an sebagaimana yang diucapkan oleh Nabi SAW, atau diucapkan oleh Sahabat di hadapan Nabi kemudian beliau men-taqrir-kannya. • Cara mengucapkan lafaz-lafaz Al-Qur’an, baik itu berupa: hazf, isbat, taskin, tahrik, fasl, wasl, ibdal, atau lainnya sebagaimana yang diucapkan oleh Nabi SAW. • Qira’at Al-Qur’an tersebut diperoleh berdasarkan periwayatan dari Nabi sampai kepada imam-imam qira’at. Berdasarkan pengertian di atas dapat disimpulkan bahwa pengertian qira’at adalah:
  • 6. ISTILAH-ISTILAH KHUSUS DALA ILMU QIRA’AT yaitu bacaan yang dinisbatkan kepada salah seorang Imam qira’at tertentu seperti, qira’at ‘Ashim. Al- Qira’ah yaitu apabila qira’at Al- Qur’an dinisbatkan kepada salah seorang rawi qira’at Imam-nya seperti, riwayat Qalun dari Nafi‘. Al- Riwayah
  • 7. ISTILAH-ISTILAH KHUSUS DALA ILMU QIRA’AT yaitu apabila qira’at Al-Qur’an dinisbatkan kepada salah seorang rawi qira’at dari rawi lainnya, seperti tariq Nasyith dari Qalun. At- Thariq •yaitu apabila qira’at Al-Qur’an dinisbatkan kepada salah seorang pembaca Al-Qur ’an berdasarkan pilihannya terhadap versi qira’at tertentu. Al-Wajhu
  • 9. TINGKATAN QIRA’AT Mutawatir •yaitu; qira’at yang diriwayatkan oleh sanad dalam jumlah yang banyak, bersambung sampai kepada Nabi SAW dan mereka tidak mungkin bersepakat untuk berdusta. Masyhur •yaitu; qira’at yang diriwayatkan oleh sanad dalam jumlah yang banyak, akan tetapi sanadnya tidak mencapai derajat mutawatir. Ahad •yaitu; qira’at yang tidak mencapai derajat masyhur, sanadnya sahih, akan tetapi menyalahi rasm usmani ataupun kaidah bahasa Arab. Syaz •yaitu; qira’at yang sanadnya tidak sahih. Maudhu •yaitu; qira’at yang tidak bersumber dari Nabi SAW Mudroj •yaitu; qira’at yang disisipkan ke dalam ayat AlQur’an sebagai tambahan yang biasanya dipakai untuk memperjelas makna atau penafsiran, dan qira’at itu tidak dapat dianggap sebagai bacaan yang sah
  • 10. MACAM-MACAM QIRA’AT Qira’at mutawatir (Qira’at sab‘ah) • Qira’at yang dinisbatkan kepada Imam qira’at yang tujuh (aimmah al qurra’ al-sab‘ah). Adapun nama lengkap Imam qurra’ tersebut beserta para sanad dan rawinya adalah sebagai berikut; . Nafi‘ al-Madani, Ibn Kasir al-Makki, Abu ’Amr al-Bashri, Ibn ‘Amir al-Syami; ya, ‘Ashim al-Kufi, Hamzah al-Kufi, Kisa’i al-Kufi. Qira’at ahad (qira’at ‘asyarah) • Tiga qira’at yang menggenap kan qira’at yang tujuh menjadi sepuluh, sehingga sering juga disebut qira’at ‘asyarah. Yaitu Yaitu Abu Ja‘far Yazid Ibn Qa‘qa‘ al-Makhzumi al-Madani, Abu Muhammad Ya‘kub bin Ishaq bin Yazid bin ‘Abdillah bin Abi Ishaq al-Hudrami al-Basri, Abu Muhammad Khalaf bin Hisyam al-Bazar al Baghdadi Qira’at Syazzat, • yaitu; qira’at yang sanadnya sahih, sesuai dengan kaidah bahasa Arab, akan tetapi menyalahi rasm ‘utsmani. Qira’at ini bisa diterima eksistensinya, akan tetapi para ulama sepakat tidak mengakui ke-qur’an-annya. Terbagi dalam beberapa katagori berikut: • Qira’at yang sesuai dengan kaidah bahasa Arab, sanadnya sahih, namun ia menyalahi rasm ‘utsmani dengan adanya penambahan, pengurangan, atau akhir kalimat yang diganti, seperti; qira’at Ibnu Mas‘ud dan Abi Darda • Qira’at yang di-nuqil dari rawi yang tidak tsiqah, seperti qira’at Ibnu Samayfa’ dan Abi Samma • Qira’at setelah qira’at ‘asyarah itu syaz, menurut pendapat yang sahih. • Qira’at yang sesuai dengan kaidah bahasa Arab, rasm ‘utsmani, tetapi tidak mempunyai riwayat, maka qira’at seperti ini ditolak
  • 11. SEJARAH PERKEMBANGAN QIRA’AT Pertama, Qira’at turun di Makkah bersama permulaan turunnya wahyu Al-Qur’an. Pendapat ini berargumen bahwa kebanyakan surat Al-Qur’an turun di Makkah dan di dalamnya terdapat qira’at, namun tidak demikian dengan surat-surat yang turun di Madinah. Menurut mereka, inilah yang menunjukkan bahwa qira’at diturunkan di Makkah.. Kedua, Qira’at diturunkan di Madinah setelah Nabi hijrah. Pendapat kedua ini beralasan bahwa dengan banyaknya orang-orang yang masuk Islam dari berbagai suku dan kalangan dengan bahasa dan lahjat mereka masing- masing, maka Allah SWT memberi kemudahan untuk membaca Al-Qur’an dengan tujuh huruf (sab‘atu ahruf). Terjadi perbedaan pendapat tentang kemunculan qira’at, pendapat itu adalah sebagai berikut;
  • 12. SEJARAH PERKEMBANGAN QIRA’AT Qira’at pada Masa Nabi dan Sahabat Qira’at pada Masa Tabi’in dan Imam Qira’at Qira’at pada Masa Pembukuan Qira’at Qira’at pada Masa Sekarang
  • 13. SEJARAH PERKEMBANGAN QIRA’AT Qira’at pada Masa Nabi dan Sahabat • Qira’at diperkenalkan oleh Nabi Saw sendiri dalam bentuk bahasa lisan sebagaimana yang diajarkan oleh malaikat Jibril AS. • Masa Abu Bakar Qur’an di kumpulkan atas usul Khalifah umar yang kemudian menunjuk panitia pengumpulan al Qur’an yaitu Zaid Bin Tsabit, Masa khalifah umar disusunlah Mushaf Usmani yang ditulis menjadi lima eksemplar, dan di kirimkan kepada para guru ahli qira’at Al-Qur’an yang berada di beberapa wilayah seperti Makkah sebagai arsip negara, Syam (Damaskus) beserta al-Mugirah bin Abi Syihab, Basrah beserta ‘Amir bin ‘Abd al-Qais, Kufah beserta Abu ‘Abdirrahman al-Sulami dan Madinah dengan Zaid bin Tsabit. Qira’at pada Masa Tabi’in dan Imam Qira’at • Pada masa ini muncul para Imam Qira’at yang terkenal dengan sebutan Imam qira’at sab‘ah, tujuh Imam qira’at tersebut adalah; Ibnu Katsir, Nafi‘, Abu ‘Amr, Ibnu ‘Amir, ‘Ashim, Hamzah dan Kisa’i Qira’at pada Masa Pembukuan Qira’at • Munculnya kitab al-Qira’at yang ditulis oleh Abu ‘Ubaid al-Qasim bin Salam (w.157-224/774- 838). Ahmad bin Jubair al-Kufi (w. 258/ 872) yang menyusun kitab al-Khamsah, Isma‘il bin Ishaq al-Maliki (199-282/815-896) yang menyusun kitab al Qira’at, Abu Ja‘far bin Jarir ath- Thabari (224-320) yang menyusun kitab al-Qira’at. Abu Bakar Muhammad bin Ahmad al- Dajuni (w. 123/740), dll. akhir abad ke-3 H muncul di kota Baghdad seorang ulama ahli qira’at yang reputasinya sangat luar biasa. Dialah Abu Bakar Ahmad bin Musa bin al-‘Abbas bin Mujahid (w. 245-324/859-935) yang lebih dikenal dengan julukan Ibnu Mujahid. Qira’at pada Masa Sekarang •Tersebarnya qira’at di wilayah kaum muslimin, Percetakan Al-Qur’an dengan berbagai macam Riwayat, Adanya rekaman digital suara para qari’ dalam bentuk kaset-kaset Al- Qur’an dan aplikasi komputer lainnya menggunakan qira’at sab’ah. Berdirinya lembaga dan fakultas yang peduli dengan ilmu qira’at serta Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ)
  • 14. RIWAYAT HIDUP IMAM QIRA’AT DAN PARA IMAM RIWAYATNYA •Nama lengkapnya adalahNafi‘ bin ‘Abdurrahman bin Abi Nu‘aim, dilahirkan di Isfahan dan wafat di Madinah 169 H. Perawi dari Nafi‘ adalah Qalun yang bernama lengkap ‘Isa bin Mina al-Madani al-Zuraqi wafat di Madinah tahun 220 H dan Warasy yang bernama lengkap ‘Usman bin Sa‘id al-Misri wafat di Mesir tahun 197 H. 1. Nafi‘ al- Madani •; beliau adalah ‘Abdullah ibn Kasir al Dari, ia merupakan generasi tabi’in yang wafat pada 120 H di Makkah. Perawinya adalah Qunbul yang bernama lengkap Muhammad bin ‘Abdurrahman Sa‘id bin Jurjah al- Mahzumi, wafat di Makkah tahun 280 H) dan Bazzi yaitu Ahmad bin Muhammad ‘Abdullah bin Qasim bin Nafi‘ bin Abi Bazzah, wafat di Makkah tahun 240 H. 2. Ibn Kasir al-Makki •qari ini bernama lengkap Abu ‘Amr bin ‘Ala bin ‘Ammar bin ‘Abdullah bin Husain bin Haris, ia wafat di Kufah pada tahun 154 H. Perawinya adalah al-Duri yakni Abu ‘Amr Hafs bin ‘Umar bin ‘Abdul ‘Aziz bin Suhban al- Azdi al-Duri, ia wafat di Hudud tahun 250 H dan Abu Syu‘aib yaitu Shalih bin Ziyad bin ‘Abdullah bin Isma‘il al- Rustubi al-Susi, wafat di Khurasan pada tahun 261 H. 3. Abu ’Amr al-Bashri
  • 15. RIWAYAT HIDUP IMAM QIRA’AT DAN PARA IMAM RIWAYATNYA •‘Abdullah bin Amir al- Yahsabi, ia merupakan qadhi Damaskus di era khalifah Walid bin Abdul Malik, ia wafat di Damaskus pada 118 H. Perawinya adalah Ibn Zakwan yakni ‘Abdullah bin Ahmad bin I l m u Q i r a ’ a t 11 Basyir bin Zakwan wafat pada tahun 242 H dan Hisyam bin ‘Ammar bin Nasir bin Aban bin Maisarah al- Salami, wafat di Damaskus pada tahun 245 H. 4. Ibn ‘Amir al-Syami •‘Ashim bin Abi al-Najjud, ia adalah seorang tabi’in dan wafat di Kufah pada tahun 127 H. Perawinya adalah Abu Bakar yaitu Syu‘bah bin ‘Iyasy bin Salim al-Kufi al-Asadi, wafat di Kufah tahun 194 H dan Hafs yaitu Hafs bin Sulaiman bin Magirah al-Asadi, wafat pada tahun 190 H. 5. ‘Ashim al-Kufi •Hamzah bin Habib bin ‘Ummarah bin Isma‘il al- Zayyat al-Faradi, beliau wafat di Halwan pada masa Khalifah Abi Ja‘far al-Mansur pada tahun 156 H. Perawinya adalah Khalaf yaitu Khalaf bin Hisyam alBazzar, wafat tahun 219 H dan Khalad yaitu Khalad bin Khalid al-Sayrafi, beliau wafat di Kufah tahun 210 H. 6. Hamzah al-Kufi • ‘Ali bin Hamzah al- Nahwi, ia wafat di Baranbuyah dekat Khufah pada 189 H. Perawinya adalah Abu ‘Umar yakni Hafs al-Duri al- Nahwi dan Abu al- Hars yakni al-Lais bin Khalid al- Bagdadi, wafat tahun 240 H 7. Kisa’i al- Kufi
  • 16. HIKMAH PERBEDAAN QIRA’AT •Memperkokoh kesatuan umat Islam. Karena dengan diturunkannya Al-Qur’an yang mengandung variasi bacaan tentunya akan sesuai dengan kemampuan mereka, sehingga setiap kelompok umat Islam tidak saling mengklaim Al- Qur’an adalah milik kelompok tertentu saja. •Perbedaan qira’at merupakan keringanan dan ke-mudahan bagi umat Islam secara keseluruhan •Menunjukkan kemukjizatan Al-Qur’an terutama dari aspek lughawi-nya, karena dengan adanya berbagaimacam qira’at dapat menggantikan kedudukan ayat-ayat yang bisa menjadi banyak jika tidak dipadatkan dalam qira’at •Dapat membantu dalam menafsirkan ayat-ayat Al-Qur’an •Merupakan kemuliaan dan keutamaan umat Muhammad Saw atas umat-umat terdahulu. Karena bisa jadi kitab- kitab terdahulu turun hanya dengan satu segi dan dalam satu qira’ah saja, berbeda dengan Al-Qur’an yang turun dalam sab’atu ahruf.
  • 17. DAFTAR PUSTAKA  Modul Pembelajaran Ilmu Al-Qur’an PJJ PAI IAIN Syekh Nurjati Cirebon 2022/2023  Khairunnas Jamal, Afriadi Putra. (2020). Pengantar Ilmu Qira’at. Yogyakarta: Kalimedia, Cetakan pertama, November 2020  Al-Qattan, M. K. (2001). Studi Ilmu-ilmu al-Qur’an. terj. Mudzakir AS. Jakarta.  Oom Mukarromah. (2013) Ulumul Qur’an, Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada  Arifin, Z. (2018) Pengantar Ulumul Qur’an, Medan: Penerbit Duta Azhar