SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
MENYUSUN
PROSEDURNama Kelompok :
 Ammar Musaddad Thoriq
 Luthfi Ghani Fauzan
 Muhammad Ilham Sofyan
 Ryan Gysbert Uju
 Zhafira Firdaus
MENYUSUN
PROSEDUR
A.Mengonstruksi Informasi Didalam
Teks Prosedur
Dalam teks prosedur terdapat penjelasan umum dan
tahapan-tahapan, Pengertian, penjelasan umum atau bisa disebut
sebagai pembuka dalam sebuat tulisan ialah tulisan yang berisi
mengenai tujuan atau hasil akhir yang nantinya akan dicapai jika
seseorang tersebut mengikuti langkah- langkah yang ada pada
teks tersebut.
Sementara itu, tahapan-tahapan ialah prosedur yang harus
wajib diikuti agar mencapai tujuan yang diinginkan dengan
tepat.
Ciri-ciri Teks Prosedur
a) Menggunakan pola kalimat perintah imperatif.
b) Menggunakan kata kerja aktif.
c) Menggunakan kata penghubung konjungsi untuk
mengurutkan kegiatan.
d) Menggunakan kata keterangan untuk menyatakan rinci
waktu, tempat, dan cara yang akurat.
Macam-macam Teks Prosedur
a) Teks prosedur yang menjelaskan bagaimana sesuatu
bekerja atau instruksi secara manual.
b) Teks prosedur yang menginformasikan aktivitas tertentu
dengan peraturannya.
c) Teks prosedur yang berhubungan dengan sifat atau
kebiasaan manusia.
B. Merancang Pernyataan umum dan Tahapan
tahapan dalam Teks Prosedur
Langkah-Langkah Merancang Pernyataan Umum dan
Tahapan-Tahapan dalam Teks Prosedur
1. Menentukan macam atau jenis teks
prosedur yang akan dirancang
2. Menentukan topik teks prosedur
3. Menyusun rancangan pernyataan
umum dan langkah-langkah atau
tahapan-tahapan
Menganalisis Struktur dan Kebahasaan Teks
Prosedur
• Struktur Teks Prosedur
Teks prosedur dibentuk oleh ungkapan tentang tujuan, langkah
langkah, dan penegasan ulang.
1. Tujuan merupakan pengantar tentang topik yang akan dijelaskan
dalam teks. Pada contoh teks berjudul “Kiat Berwawancara Kerja”,
pendahuluan yang dimaksud berupa pengertian wawancara dan
manfaat bagi suatu perusahaan (paragraf 1).
2. Langkah-langkah berupa perincian petunjuk yang disarankan
kepada pembaca terkait dengan topik yang ditentukan (paragraf 2-9)
3. Penegasan ulang berupa harapan ataupun manfaat apabila
petunjukpetunjuk itu dijalankan dengan baik (paragraf 10)
Unsur kebahasaan
• Banyak menggunakan kata-kata kerja perintah (imperatif). Kata kerja
imperatif dibentuk oleh akhiran –kan, -i, dan partikel –lah.
• Banyak menggunakan kata-kata teknis yang berkaitan dengan topikyang
dibahasnya. Apabila teks tersebut berkenaan dengan masalah komunikasi,
akan digunakan istilah-istilah komunikasi pula, misalnya tanya jawab,
kontak mata, pewawancara, verbal, nonverbal, bahasa tubuh, dan negosiasi.
• Banyak menggunakan konjungsi dan partikel yang bermakna penambahan,
seperti selain itu, pun, kemudian, selanjutnya, oleh karena itu, lalu, setelah
itu, dan di samping itu.
• Banyak menggunakan pernyataan persuasif. Berikut adalah contoh
kalimatnya.
a. Penggunaan bahasa yang baik juga menjadi keharusan.
b. Singkatnya, akan lebih baik bila kita mampu menampilkan sikap yang
antusias, verbal, maupun nonverbal
• Apabila prosedur itu berupa resep dan petunjuk penggunaan alat, akan
digunakan gambaran terperinci tentang benda dan alat yang dipakai,
termasuk ukuran, jumlah, dan warna.
D Mengembangkan Teks
Prosedur
Dengan mengetahui struktur dan aspek kebahasaan teks prosedur,
mudah pula bagi kita mendapatkan kejelasan dari teks tersebut.
Untuk memperoleh kejelasan, kita dapat melakukannya sebagai
berikut.
Dalam mengembangkan teks prosedur terdapat langkah-
langkah untuk mendapatkan kejelasan tersebut.
1. Menyusun Rancangan Garis Besar Prosedur
a. Mengartikan kata-kata sulit
b. Memaknai maksud teks secara keseluruhan
2. Menyusun teks prosedur
a. Mengiventarisasi macam-macam kegiatan yang pernah atau
dapat dilakukan.
b. Menentukan tema kegiatan
c. Membuat kerangka dalam bentuk topik-topik kegiatan secara
garis besar
d. Mensistematisasikan kerangka dengan benar dan mudah
dipahami pembaca
e. Mengumpulkan bahan-bahan
f. Mengembangkan kerangka menjadi sebuah petunjuk yang jelas
dan lengkap
3. Menyuntingkan Teks Prosedur
a. membaca dan mengamati teks dengan seksama
b. memahami kaidah bahasa dan struktur teks dengan benar
c. memahami dan meneliti kesesuaian bahasa dan ejaan yang
digunakan
d. memperbaiki bila ada ketidaksesuaian
Teks prosedur kelompok 1

More Related Content

What's hot

terjemahan 2 (2)
terjemahan 2 (2)terjemahan 2 (2)
terjemahan 2 (2)AMATKAMIL91
 
Transformasi makalah tugas morfosintaksis undip - kelompok 6
Transformasi   makalah tugas morfosintaksis undip - kelompok 6Transformasi   makalah tugas morfosintaksis undip - kelompok 6
Transformasi makalah tugas morfosintaksis undip - kelompok 6fandy_kusuma
 
Proses menterjemah
Proses menterjemahProses menterjemah
Proses menterjemahAdibah Alias
 
Kaedah menterjemah dan mencipta istilah
Kaedah menterjemah dan mencipta istilahKaedah menterjemah dan mencipta istilah
Kaedah menterjemah dan mencipta istilahalongsyue
 
Pelaksnaan tindakan ujaran
Pelaksnaan tindakan ujaranPelaksnaan tindakan ujaran
Pelaksnaan tindakan ujaranDedy Apriyadi
 
Pendekatan Langsung dalam Penterjemahan
Pendekatan Langsung dalam PenterjemahanPendekatan Langsung dalam Penterjemahan
Pendekatan Langsung dalam Penterjemahansyatirahyusri
 
Pendekatan tidak langsung dalam penterjemahan
Pendekatan tidak langsung dalam penterjemahanPendekatan tidak langsung dalam penterjemahan
Pendekatan tidak langsung dalam penterjemahansyatirahyusri
 
Kaedah menterjemah
Kaedah menterjemahKaedah menterjemah
Kaedah menterjemahAdibah Alias
 

What's hot (18)

terjemahan 2 (2)
terjemahan 2 (2)terjemahan 2 (2)
terjemahan 2 (2)
 
Teks prosedur kompleks
Teks prosedur kompleksTeks prosedur kompleks
Teks prosedur kompleks
 
ter
terter
ter
 
B,indonesia
B,indonesiaB,indonesia
B,indonesia
 
Transformasi
TransformasiTransformasi
Transformasi
 
Transformasi makalah tugas morfosintaksis undip - kelompok 6
Transformasi   makalah tugas morfosintaksis undip - kelompok 6Transformasi   makalah tugas morfosintaksis undip - kelompok 6
Transformasi makalah tugas morfosintaksis undip - kelompok 6
 
Proses menterjemah
Proses menterjemahProses menterjemah
Proses menterjemah
 
Perubahan makna
Perubahan maknaPerubahan makna
Perubahan makna
 
5 peristilahan
5 peristilahan5 peristilahan
5 peristilahan
 
Proses menterjemah
Proses menterjemahProses menterjemah
Proses menterjemah
 
Alat bantu terjemahan
Alat bantu terjemahanAlat bantu terjemahan
Alat bantu terjemahan
 
Kaedah menterjemah dan mencipta istilah
Kaedah menterjemah dan mencipta istilahKaedah menterjemah dan mencipta istilah
Kaedah menterjemah dan mencipta istilah
 
Proses menterjemah
Proses menterjemahProses menterjemah
Proses menterjemah
 
Pelaksnaan tindakan ujaran
Pelaksnaan tindakan ujaranPelaksnaan tindakan ujaran
Pelaksnaan tindakan ujaran
 
Pendekatan Langsung dalam Penterjemahan
Pendekatan Langsung dalam PenterjemahanPendekatan Langsung dalam Penterjemahan
Pendekatan Langsung dalam Penterjemahan
 
Terjemahan dinamik
Terjemahan dinamikTerjemahan dinamik
Terjemahan dinamik
 
Pendekatan tidak langsung dalam penterjemahan
Pendekatan tidak langsung dalam penterjemahanPendekatan tidak langsung dalam penterjemahan
Pendekatan tidak langsung dalam penterjemahan
 
Kaedah menterjemah
Kaedah menterjemahKaedah menterjemah
Kaedah menterjemah
 

Similar to Teks prosedur kelompok 1

Power_point_teks_prosedur.pptx
Power_point_teks_prosedur.pptxPower_point_teks_prosedur.pptx
Power_point_teks_prosedur.pptxadiariffian
 
Teks prosedur kompleks-bahasa indonesia
Teks prosedur kompleks-bahasa indonesiaTeks prosedur kompleks-bahasa indonesia
Teks prosedur kompleks-bahasa indonesiaDinah Kamilah
 
ppt teks Prosedur tri Gayuh.pptx
ppt teks Prosedur tri Gayuh.pptxppt teks Prosedur tri Gayuh.pptx
ppt teks Prosedur tri Gayuh.pptxFarilKenji
 
PPT PR SMK Bahasa Indonesia 11A Ed. 2019.pptx
PPT PR SMK Bahasa Indonesia 11A Ed. 2019.pptxPPT PR SMK Bahasa Indonesia 11A Ed. 2019.pptx
PPT PR SMK Bahasa Indonesia 11A Ed. 2019.pptxFitriaWNindyaningrum
 
Power_point_teks_prosedur.pptx procedure text
Power_point_teks_prosedur.pptx procedure textPower_point_teks_prosedur.pptx procedure text
Power_point_teks_prosedur.pptx procedure textWindaGeristi1
 
Rangkuman b. indonesia kelas 7 bab 3
Rangkuman b. indonesia kelas 7 bab 3Rangkuman b. indonesia kelas 7 bab 3
Rangkuman b. indonesia kelas 7 bab 3NoerNoer7
 
B. indo xi mipa kania teks prosedur
B. indo xi mipa kania teks prosedurB. indo xi mipa kania teks prosedur
B. indo xi mipa kania teks prosedurRiyanAdita
 
Teks prosedur kompleks 1
Teks prosedur kompleks 1Teks prosedur kompleks 1
Teks prosedur kompleks 1Sri Sulastri
 
Materi Bahasa Inggris Teks Prosedur.pptx
Materi Bahasa Inggris Teks Prosedur.pptxMateri Bahasa Inggris Teks Prosedur.pptx
Materi Bahasa Inggris Teks Prosedur.pptxSonyCreative
 
Tugas 5 lea rolika lestari (1)
Tugas 5 lea rolika lestari (1)Tugas 5 lea rolika lestari (1)
Tugas 5 lea rolika lestari (1)lea_rolika
 
Presentasi Teks Prosedur Kompleks
Presentasi Teks Prosedur KompleksPresentasi Teks Prosedur Kompleks
Presentasi Teks Prosedur Kompleksamelzapradipta
 
Tema 4, kd 3.1 dan 4.1 prosedur kompleks
Tema 4, kd 3.1 dan 4.1 prosedur kompleksTema 4, kd 3.1 dan 4.1 prosedur kompleks
Tema 4, kd 3.1 dan 4.1 prosedur komplekseli priyatna laidan
 
D Teks Prosedur.pptx
D Teks Prosedur.pptxD Teks Prosedur.pptx
D Teks Prosedur.pptxSMKN1Kamipang
 
Materi power Point Bahasa dan Sastra
Materi power Point Bahasa dan SastraMateri power Point Bahasa dan Sastra
Materi power Point Bahasa dan Sastrasuhartonotono9
 

Similar to Teks prosedur kelompok 1 (20)

PROSEDUR
PROSEDURPROSEDUR
PROSEDUR
 
NAHASA INDONESIA
NAHASA INDONESIANAHASA INDONESIA
NAHASA INDONESIA
 
Power_point_teks_prosedur.pptx
Power_point_teks_prosedur.pptxPower_point_teks_prosedur.pptx
Power_point_teks_prosedur.pptx
 
Teks prosedur kompleks-bahasa indonesia
Teks prosedur kompleks-bahasa indonesiaTeks prosedur kompleks-bahasa indonesia
Teks prosedur kompleks-bahasa indonesia
 
ppt teks Prosedur tri Gayuh.pptx
ppt teks Prosedur tri Gayuh.pptxppt teks Prosedur tri Gayuh.pptx
ppt teks Prosedur tri Gayuh.pptx
 
PPT PR SMK Bahasa Indonesia 11A Ed. 2019.pptx
PPT PR SMK Bahasa Indonesia 11A Ed. 2019.pptxPPT PR SMK Bahasa Indonesia 11A Ed. 2019.pptx
PPT PR SMK Bahasa Indonesia 11A Ed. 2019.pptx
 
Power_point_teks_prosedur.pptx
Power_point_teks_prosedur.pptxPower_point_teks_prosedur.pptx
Power_point_teks_prosedur.pptx
 
Power_point_teks_prosedur.pptx procedure text
Power_point_teks_prosedur.pptx procedure textPower_point_teks_prosedur.pptx procedure text
Power_point_teks_prosedur.pptx procedure text
 
Rangkuman b. indonesia kelas 7 bab 3
Rangkuman b. indonesia kelas 7 bab 3Rangkuman b. indonesia kelas 7 bab 3
Rangkuman b. indonesia kelas 7 bab 3
 
B. indo xi mipa kania teks prosedur
B. indo xi mipa kania teks prosedurB. indo xi mipa kania teks prosedur
B. indo xi mipa kania teks prosedur
 
Makalah procedure text dan report text v.2
Makalah procedure text dan report text v.2Makalah procedure text dan report text v.2
Makalah procedure text dan report text v.2
 
Teks prosedur kompleks 1
Teks prosedur kompleks 1Teks prosedur kompleks 1
Teks prosedur kompleks 1
 
Materi Bahasa Inggris Teks Prosedur.pptx
Materi Bahasa Inggris Teks Prosedur.pptxMateri Bahasa Inggris Teks Prosedur.pptx
Materi Bahasa Inggris Teks Prosedur.pptx
 
Tugas 5 lea rolika lestari (1)
Tugas 5 lea rolika lestari (1)Tugas 5 lea rolika lestari (1)
Tugas 5 lea rolika lestari (1)
 
Presentasi Teks Prosedur Kompleks
Presentasi Teks Prosedur KompleksPresentasi Teks Prosedur Kompleks
Presentasi Teks Prosedur Kompleks
 
Tema 4, kd 3.1 dan 4.1 prosedur kompleks
Tema 4, kd 3.1 dan 4.1 prosedur kompleksTema 4, kd 3.1 dan 4.1 prosedur kompleks
Tema 4, kd 3.1 dan 4.1 prosedur kompleks
 
Teks prosedur kompleks
Teks prosedur kompleksTeks prosedur kompleks
Teks prosedur kompleks
 
PPT Teks Prosedur
PPT Teks ProsedurPPT Teks Prosedur
PPT Teks Prosedur
 
D Teks Prosedur.pptx
D Teks Prosedur.pptxD Teks Prosedur.pptx
D Teks Prosedur.pptx
 
Materi power Point Bahasa dan Sastra
Materi power Point Bahasa dan SastraMateri power Point Bahasa dan Sastra
Materi power Point Bahasa dan Sastra
 

Recently uploaded

aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 

Recently uploaded (20)

aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 

Teks prosedur kelompok 1

  • 1. MENYUSUN PROSEDURNama Kelompok :  Ammar Musaddad Thoriq  Luthfi Ghani Fauzan  Muhammad Ilham Sofyan  Ryan Gysbert Uju  Zhafira Firdaus MENYUSUN PROSEDUR
  • 2. A.Mengonstruksi Informasi Didalam Teks Prosedur Dalam teks prosedur terdapat penjelasan umum dan tahapan-tahapan, Pengertian, penjelasan umum atau bisa disebut sebagai pembuka dalam sebuat tulisan ialah tulisan yang berisi mengenai tujuan atau hasil akhir yang nantinya akan dicapai jika seseorang tersebut mengikuti langkah- langkah yang ada pada teks tersebut. Sementara itu, tahapan-tahapan ialah prosedur yang harus wajib diikuti agar mencapai tujuan yang diinginkan dengan tepat.
  • 3. Ciri-ciri Teks Prosedur a) Menggunakan pola kalimat perintah imperatif. b) Menggunakan kata kerja aktif. c) Menggunakan kata penghubung konjungsi untuk mengurutkan kegiatan. d) Menggunakan kata keterangan untuk menyatakan rinci waktu, tempat, dan cara yang akurat. Macam-macam Teks Prosedur a) Teks prosedur yang menjelaskan bagaimana sesuatu bekerja atau instruksi secara manual. b) Teks prosedur yang menginformasikan aktivitas tertentu dengan peraturannya. c) Teks prosedur yang berhubungan dengan sifat atau kebiasaan manusia.
  • 4. B. Merancang Pernyataan umum dan Tahapan tahapan dalam Teks Prosedur
  • 5. Langkah-Langkah Merancang Pernyataan Umum dan Tahapan-Tahapan dalam Teks Prosedur 1. Menentukan macam atau jenis teks prosedur yang akan dirancang 2. Menentukan topik teks prosedur 3. Menyusun rancangan pernyataan umum dan langkah-langkah atau tahapan-tahapan
  • 6. Menganalisis Struktur dan Kebahasaan Teks Prosedur • Struktur Teks Prosedur Teks prosedur dibentuk oleh ungkapan tentang tujuan, langkah langkah, dan penegasan ulang. 1. Tujuan merupakan pengantar tentang topik yang akan dijelaskan dalam teks. Pada contoh teks berjudul “Kiat Berwawancara Kerja”, pendahuluan yang dimaksud berupa pengertian wawancara dan manfaat bagi suatu perusahaan (paragraf 1). 2. Langkah-langkah berupa perincian petunjuk yang disarankan kepada pembaca terkait dengan topik yang ditentukan (paragraf 2-9) 3. Penegasan ulang berupa harapan ataupun manfaat apabila petunjukpetunjuk itu dijalankan dengan baik (paragraf 10)
  • 7. Unsur kebahasaan • Banyak menggunakan kata-kata kerja perintah (imperatif). Kata kerja imperatif dibentuk oleh akhiran –kan, -i, dan partikel –lah. • Banyak menggunakan kata-kata teknis yang berkaitan dengan topikyang dibahasnya. Apabila teks tersebut berkenaan dengan masalah komunikasi, akan digunakan istilah-istilah komunikasi pula, misalnya tanya jawab, kontak mata, pewawancara, verbal, nonverbal, bahasa tubuh, dan negosiasi. • Banyak menggunakan konjungsi dan partikel yang bermakna penambahan, seperti selain itu, pun, kemudian, selanjutnya, oleh karena itu, lalu, setelah itu, dan di samping itu. • Banyak menggunakan pernyataan persuasif. Berikut adalah contoh kalimatnya. a. Penggunaan bahasa yang baik juga menjadi keharusan. b. Singkatnya, akan lebih baik bila kita mampu menampilkan sikap yang antusias, verbal, maupun nonverbal • Apabila prosedur itu berupa resep dan petunjuk penggunaan alat, akan digunakan gambaran terperinci tentang benda dan alat yang dipakai, termasuk ukuran, jumlah, dan warna.
  • 8. D Mengembangkan Teks Prosedur Dengan mengetahui struktur dan aspek kebahasaan teks prosedur, mudah pula bagi kita mendapatkan kejelasan dari teks tersebut. Untuk memperoleh kejelasan, kita dapat melakukannya sebagai berikut. Dalam mengembangkan teks prosedur terdapat langkah- langkah untuk mendapatkan kejelasan tersebut. 1. Menyusun Rancangan Garis Besar Prosedur a. Mengartikan kata-kata sulit b. Memaknai maksud teks secara keseluruhan
  • 9. 2. Menyusun teks prosedur a. Mengiventarisasi macam-macam kegiatan yang pernah atau dapat dilakukan. b. Menentukan tema kegiatan c. Membuat kerangka dalam bentuk topik-topik kegiatan secara garis besar d. Mensistematisasikan kerangka dengan benar dan mudah dipahami pembaca e. Mengumpulkan bahan-bahan f. Mengembangkan kerangka menjadi sebuah petunjuk yang jelas dan lengkap 3. Menyuntingkan Teks Prosedur a. membaca dan mengamati teks dengan seksama b. memahami kaidah bahasa dan struktur teks dengan benar c. memahami dan meneliti kesesuaian bahasa dan ejaan yang digunakan d. memperbaiki bila ada ketidaksesuaian