SlideShare a Scribd company logo
1 of 22
Kehamilan yang sehat
LOKA KESEHATAN TRADISIONAL KESEHATAN PALEMBANG
TAHUN 2017
KEHAMILAN adalah
masa dimana seorang
wanita membawa embrio
atau fetus di dalam
tubuhnya
 Payudara terasa sakit atau
nyeri
Hal ini disebabkan oleh
meningkatnya produksi hormon
esterogen dan progesteron.
 Rasa lelah yang berlebihan
Hal ini disebabkan dari
perubahan hormon dan juga
akibat dari kinerja organ organ
vital untuk membantu
perkembangan dan pertumbuhan
janin
Mual
Hal inidipicu oleh meningkatnya hormon Hcg
secara cepat dalam aliran darah.
Biasanya dimulai pada minggu keenam hingga
menjelang memasuki trimester kedua, tapi tidak
jarang mual muntah berlangsung hingga persalinan
 Ngidam
 Sembelit
Terjadi akibat meningkatnya hormon
progesteron. Hormon ini selain mengendurkan
otot rahim juga berdampak pada mengendurnya
otot dinding usus sehingga menyebabkan susah
buang air besar (Sembelit)
 Moody
Terjadinya perubahan tingkah laku dan emosi juga di sebabkan
oleh hormon hormon baru yang muncul pada ibu hamil
 Peningkatan temperatur tubuh
Selama ovulasi, maka suhu tubuh ibu akan meningkat. Hal ini akan
berlangsung selama kehamilan.
 Bau badan
Hal ini disebabkan oleh peningkatan hormon berlebih (Tidak
semua ibu hamil mengalami ini)
 Pusing atau Pingsan
Disebabkan oleh kadar gula di dalam tubuh yang rendah.
 Munculnya bercak darah
Disebabkan oleh implantasi tau menempelnya embrio, biasanya
terjadi antara 8-10 hari setelah ovulasi
 Hasilpositif pada tes kehamilan
Tips Menjaga Kesehatan Ibu
 Periksa kandungan ke dokter secara teratur
 Konsumsi makanan yang seimbang dan bergizi
tinggi
 Jaga pola tidur dan hindari asap rokok
 Memperbanyak konsumsi asam folat untuk
mencegah cacat tabung sarat dan menjaga
pertumbuhan bayi.
 Konsumsi makanan yang kaya zat besi
 Hindari obat obatan kimia
 Perbanyak minum air putih
Pengertian
• Suatu usaha ibu hamil untuk
mendapatkn pelayanan pemeriksaan
mengenai kehamilan maupun
kesehatan ibu dan janinnya pada
TENAGA KESEHATAN
Tujuan
1. Mengetahui kesehatan ibu dan janin
2. Membantu meningkatkan dan mempertahankan
kesehatan fisik, emntal serta sosial ibu hamil
3. Mengenali secara dini adanya
ketidaknormalan/Komplikasi yang terjadi selama
kehamilan.
4. Mempersiapkan persalinan yang aman
5. Mempersiapkan masa nifas yang normal dan ASI
ekslusif
6. Mempersiapkan peran ibu dan keluarga dalam
menerima kelahiran bayi agar dapat tumbuh
normal
Kapan sebaiknya Ibu hamil
mulai memeriksakan
kandungannya???
Seorang ibu hamil
sebaiknya melakukan
pemeriksaan
kehamilan seawal
mungkin setiap bulan
sekali dan dua minggu
sekali menjelang
persalinan
Jawablah pertanyaan berikut!!!
 Usia ibu
 Hamil ke berapa? Punya anak berapa? Jarak
kehamilan dengan anak sebelumnya?
 Pernah keguguran?
 Persalinan sebelumnya dilakukan di mana?
 Sakit yang pernah di derita ibu?
 Bayi kembar? Kembar air?
 Letak sungsang? Atau Lintang?
 Perdarahan dalam kehamilan ini?
KEHAMILAN
RESIKO
PENGERTIAN
Potensi Resiko
Suatu kondisi dimana
kehamilan/persalinan dapat
menyebabkan kemungkinan
adanya resiko akan terjadinya
kematian
Faktor Resiko
Kondisi pada
seseorang/sekelompok ibu
hamil yang dapat
menyebabkan kemungkinan
terjadinya kesakitan pada ibu
atau bayinya
Fungsi :
1. Menemukan faktor resiko ibu
2. Menentukan kelompok resiko ibu hamil
3. Memantau kondisi ibu dan janin selama
kehamilan
4. Mencatat dan melaporkan keadaan
kehamilan, persalinan dan nifas
5. Memberi pedoman bagi tenaga kesehatan
maupun kader untuk persalinan aman
berencana
Tanda Tanda Kehamilan Resiko
 Terlalu Muda (<16 Tahun)
 Terlalu Tua (> 35 Tahun)
 Terlalu banyak anak (Lebih dari 4 anak)
 Terlalu dekat jarak kehamilan (< 2tahun)
 Pernah keguguran
 Pernah melahirkan operasi
 Pernah melahirkan dengan tarikan (Vakum)
 Ibu menderita anemia, TBC, Malaria,
Diabetes, Darah tinggi, PMS
Tekanan darah pada ibu terlalu tinggi
 Hamil bayi kembar
 Bengkak pada muka/tungkai
Hamil kembar air
 Bayi mati dalam kandungan
 Letak bayi sungsang/lintang
 Ibu mengalami perdarahan pada saat
kehamilan
 Preeklamsia (Keracunan kehailan) berat
 Kejang - kejang
AKUPRESUR
UNTUK PERAWATAN KESEHATAN
MANFAAT AKUPRESUR
• Tindakan akupresur memberikan manfaat
bagi tubuh, antara lain:
– Meningkatkan stamina tubuh
– Melancarkan peredaran darah
– Mengurangi rasa nyeri
– Mengurangi stres atau menenangkan pikiran
1. Meningkatkan produksi ASI
1. Meningkatkan
produksi ASI
Kehamilan yang sehat

More Related Content

What's hot

Tips cepat hamil
Tips cepat hamil Tips cepat hamil
Tips cepat hamil avid99
 
tanda tanda persalinan oleh siti nur farida
tanda tanda persalinan oleh siti nur faridatanda tanda persalinan oleh siti nur farida
tanda tanda persalinan oleh siti nur faridaMia Wibowo
 
Tujuh penyebab kenapa wanita susah hamil
Tujuh penyebab kenapa wanita susah hamilTujuh penyebab kenapa wanita susah hamil
Tujuh penyebab kenapa wanita susah hamilRahmad Hidayat
 
Lembar balik mater
Lembar balik materLembar balik mater
Lembar balik matersuraya putri
 
Imd & asi eksklusif
Imd & asi eksklusif Imd & asi eksklusif
Imd & asi eksklusif Health
 
Tujuh penyebab wanita sulit hamil
Tujuh penyebab wanita sulit hamilTujuh penyebab wanita sulit hamil
Tujuh penyebab wanita sulit hamilpangaweruh
 
10 Tips Cepat Hamil daripada Dr Hamid Arshat
10 Tips Cepat Hamil daripada Dr Hamid Arshat10 Tips Cepat Hamil daripada Dr Hamid Arshat
10 Tips Cepat Hamil daripada Dr Hamid ArshatIsmadi Ibrahim
 
Ibu hamil dan bayi resti
Ibu hamil dan bayi restiIbu hamil dan bayi resti
Ibu hamil dan bayi restiParlin Alin
 
Memberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala II
Memberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala IIMemberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala II
Memberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala IINurul Wulandari
 
Manajemen kala I
Manajemen kala IManajemen kala I
Manajemen kala Icahyatoshi
 
Masa Subur dan Masa Hamil
Masa Subur dan Masa Hamil Masa Subur dan Masa Hamil
Masa Subur dan Masa Hamil pjj_kemenkes
 
Perubahan fisio & psiko kala i
Perubahan fisio & psiko kala iPerubahan fisio & psiko kala i
Perubahan fisio & psiko kala icahyatoshi
 
Inisiasi menyusu dini (imd)
Inisiasi menyusu dini (imd)Inisiasi menyusu dini (imd)
Inisiasi menyusu dini (imd)Novie Vie
 
Askeb tanda bahaya kehamilan
Askeb tanda bahaya kehamilanAskeb tanda bahaya kehamilan
Askeb tanda bahaya kehamilanRhizma Ri'
 

What's hot (20)

Tips cepat hamil
Tips cepat hamil Tips cepat hamil
Tips cepat hamil
 
tanda tanda persalinan oleh siti nur farida
tanda tanda persalinan oleh siti nur faridatanda tanda persalinan oleh siti nur farida
tanda tanda persalinan oleh siti nur farida
 
Tujuh penyebab kenapa wanita susah hamil
Tujuh penyebab kenapa wanita susah hamilTujuh penyebab kenapa wanita susah hamil
Tujuh penyebab kenapa wanita susah hamil
 
Lembar balik mater
Lembar balik materLembar balik mater
Lembar balik mater
 
Imd & asi eksklusif
Imd & asi eksklusif Imd & asi eksklusif
Imd & asi eksklusif
 
Tujuh penyebab wanita sulit hamil
Tujuh penyebab wanita sulit hamilTujuh penyebab wanita sulit hamil
Tujuh penyebab wanita sulit hamil
 
10 Tips Cepat Hamil daripada Dr Hamid Arshat
10 Tips Cepat Hamil daripada Dr Hamid Arshat10 Tips Cepat Hamil daripada Dr Hamid Arshat
10 Tips Cepat Hamil daripada Dr Hamid Arshat
 
Ibu hamil dan bayi resti
Ibu hamil dan bayi restiIbu hamil dan bayi resti
Ibu hamil dan bayi resti
 
Memberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala II
Memberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala IIMemberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala II
Memberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala II
 
Ibu bayi sehat
Ibu bayi sehatIbu bayi sehat
Ibu bayi sehat
 
Ibu bayi sehat
Ibu bayi sehatIbu bayi sehat
Ibu bayi sehat
 
post partum bues
post partum buespost partum bues
post partum bues
 
Manajemen kala I
Manajemen kala IManajemen kala I
Manajemen kala I
 
Leaflet tanda
Leaflet tandaLeaflet tanda
Leaflet tanda
 
Masa Subur dan Masa Hamil
Masa Subur dan Masa Hamil Masa Subur dan Masa Hamil
Masa Subur dan Masa Hamil
 
Perubahan fisio & psiko kala i
Perubahan fisio & psiko kala iPerubahan fisio & psiko kala i
Perubahan fisio & psiko kala i
 
Ibu bayi sehat
Ibu bayi sehatIbu bayi sehat
Ibu bayi sehat
 
Inisiasi menyusu dini (imd)
Inisiasi menyusu dini (imd)Inisiasi menyusu dini (imd)
Inisiasi menyusu dini (imd)
 
Adaptasi post partum
Adaptasi post partumAdaptasi post partum
Adaptasi post partum
 
Askeb tanda bahaya kehamilan
Askeb tanda bahaya kehamilanAskeb tanda bahaya kehamilan
Askeb tanda bahaya kehamilan
 

Similar to Kehamilan yang sehat

Ikm ibu hamil
Ikm ibu hamilIkm ibu hamil
Ikm ibu hamil07051994
 
Prenatal presentation
Prenatal presentationPrenatal presentation
Prenatal presentationrakkas
 
Materi-Pertemuan-Pertama-Kelas-Ibu-Hamil.docx
Materi-Pertemuan-Pertama-Kelas-Ibu-Hamil.docxMateri-Pertemuan-Pertama-Kelas-Ibu-Hamil.docx
Materi-Pertemuan-Pertama-Kelas-Ibu-Hamil.docxDarrenOlshopp
 
Hyperlink ppt
Hyperlink pptHyperlink ppt
Hyperlink pptxssdds
 
ppt KIH BOZS.pptx
ppt KIH BOZS.pptxppt KIH BOZS.pptx
ppt KIH BOZS.pptxbozsorie
 
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasi
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasiKonsep dasar ibu hamil normal dan komplikasi
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasipjj_kemenkes
 
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasi
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasiKonsep dasar ibu hamil normal dan komplikasi
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasipjj_kemenkes
 
ANTENATAL_CARE_ANC.docx
ANTENATAL_CARE_ANC.docxANTENATAL_CARE_ANC.docx
ANTENATAL_CARE_ANC.docxhaerul26
 
P169qr3h8vtk29t7oj1dokqk5 2
P169qr3h8vtk29t7oj1dokqk5 2P169qr3h8vtk29t7oj1dokqk5 2
P169qr3h8vtk29t7oj1dokqk5 2Arya Ningrat
 
Konsep dasar masa nifas
Konsep dasar masa nifasKonsep dasar masa nifas
Konsep dasar masa nifasSumiaty Syifah
 
KIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anak
KIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anakKIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anak
KIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anakelin560994
 
Update Asuhan Kehamilan dan Pasca Persalinan.pdf
Update Asuhan Kehamilan dan Pasca Persalinan.pdfUpdate Asuhan Kehamilan dan Pasca Persalinan.pdf
Update Asuhan Kehamilan dan Pasca Persalinan.pdfSbas InSilent
 

Similar to Kehamilan yang sehat (20)

Ikm ibu hamil
Ikm ibu hamilIkm ibu hamil
Ikm ibu hamil
 
Proposal wa ida
Proposal wa idaProposal wa ida
Proposal wa ida
 
Kti wa ida 2
Kti wa ida 2Kti wa ida 2
Kti wa ida 2
 
Prenatal presentation
Prenatal presentationPrenatal presentation
Prenatal presentation
 
Materi-Pertemuan-Pertama-Kelas-Ibu-Hamil.docx
Materi-Pertemuan-Pertama-Kelas-Ibu-Hamil.docxMateri-Pertemuan-Pertama-Kelas-Ibu-Hamil.docx
Materi-Pertemuan-Pertama-Kelas-Ibu-Hamil.docx
 
Hyperlink ppt
Hyperlink pptHyperlink ppt
Hyperlink ppt
 
ppt KIH BOZS.pptx
ppt KIH BOZS.pptxppt KIH BOZS.pptx
ppt KIH BOZS.pptx
 
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasi
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasiKonsep dasar ibu hamil normal dan komplikasi
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasi
 
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasi
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasiKonsep dasar ibu hamil normal dan komplikasi
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasi
 
ANTENATAL_CARE_ANC.docx
ANTENATAL_CARE_ANC.docxANTENATAL_CARE_ANC.docx
ANTENATAL_CARE_ANC.docx
 
P169qr3h8vtk29t7oj1dokqk5 2
P169qr3h8vtk29t7oj1dokqk5 2P169qr3h8vtk29t7oj1dokqk5 2
P169qr3h8vtk29t7oj1dokqk5 2
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Obsgin AKPER PEMKAB MUNA
Obsgin AKPER PEMKAB MUNA Obsgin AKPER PEMKAB MUNA
Obsgin AKPER PEMKAB MUNA
 
Obsgin
ObsginObsgin
Obsgin
 
Konsep dasar masa nifas
Konsep dasar masa nifasKonsep dasar masa nifas
Konsep dasar masa nifas
 
Asuhan nifas normal
Asuhan nifas normalAsuhan nifas normal
Asuhan nifas normal
 
Obsgin
ObsginObsgin
Obsgin
 
Obsgin ''mekanisme persalinan normal''
Obsgin ''mekanisme persalinan normal''Obsgin ''mekanisme persalinan normal''
Obsgin ''mekanisme persalinan normal''
 
KIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anak
KIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anakKIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anak
KIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anak
 
Update Asuhan Kehamilan dan Pasca Persalinan.pdf
Update Asuhan Kehamilan dan Pasca Persalinan.pdfUpdate Asuhan Kehamilan dan Pasca Persalinan.pdf
Update Asuhan Kehamilan dan Pasca Persalinan.pdf
 

Recently uploaded

serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmasserbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmasmufida16
 
05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx
05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx
05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptxssuser1f6caf1
 
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obatFARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obatSyarifahNurulMaulida1
 
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar KeperawatanHaslianiBaharuddin
 
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptToksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptRoniAlfaqih2
 
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdfLaporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdfHilalSunu
 
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptxrachmatpawelloi
 
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANANETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANANDianFitriyani15
 
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdfStrategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdfhsetraining040
 
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptanatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptRoniAlfaqih2
 
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptxTUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptxTriNurmiyati
 
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptxPEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptxpuspapameswari
 
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod SurabayaToko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabayaajongshopp
 
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinanDwiNormaR
 
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdfMeboix
 
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptxILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptxfania35
 
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxSediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxwisanggeni19
 
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar KepHaslianiBaharuddin
 
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docxpuskesmasseigeringin
 
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinannPelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinannandyyusrizal2
 

Recently uploaded (20)

serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmasserbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
 
05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx
05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx
05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx
 
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obatFARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
 
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
 
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptToksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
 
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdfLaporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
 
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
 
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANANETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
 
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdfStrategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
 
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptanatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
 
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptxTUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
 
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptxPEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
 
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod SurabayaToko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
 
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
 
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
 
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptxILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
 
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxSediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
 
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
 
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
 
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinannPelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinann
 

Kehamilan yang sehat

  • 1. Kehamilan yang sehat LOKA KESEHATAN TRADISIONAL KESEHATAN PALEMBANG TAHUN 2017
  • 2. KEHAMILAN adalah masa dimana seorang wanita membawa embrio atau fetus di dalam tubuhnya
  • 3.  Payudara terasa sakit atau nyeri Hal ini disebabkan oleh meningkatnya produksi hormon esterogen dan progesteron.  Rasa lelah yang berlebihan Hal ini disebabkan dari perubahan hormon dan juga akibat dari kinerja organ organ vital untuk membantu perkembangan dan pertumbuhan janin
  • 4. Mual Hal inidipicu oleh meningkatnya hormon Hcg secara cepat dalam aliran darah. Biasanya dimulai pada minggu keenam hingga menjelang memasuki trimester kedua, tapi tidak jarang mual muntah berlangsung hingga persalinan  Ngidam  Sembelit Terjadi akibat meningkatnya hormon progesteron. Hormon ini selain mengendurkan otot rahim juga berdampak pada mengendurnya otot dinding usus sehingga menyebabkan susah buang air besar (Sembelit)
  • 5.  Moody Terjadinya perubahan tingkah laku dan emosi juga di sebabkan oleh hormon hormon baru yang muncul pada ibu hamil  Peningkatan temperatur tubuh Selama ovulasi, maka suhu tubuh ibu akan meningkat. Hal ini akan berlangsung selama kehamilan.  Bau badan Hal ini disebabkan oleh peningkatan hormon berlebih (Tidak semua ibu hamil mengalami ini)  Pusing atau Pingsan Disebabkan oleh kadar gula di dalam tubuh yang rendah.  Munculnya bercak darah Disebabkan oleh implantasi tau menempelnya embrio, biasanya terjadi antara 8-10 hari setelah ovulasi  Hasilpositif pada tes kehamilan
  • 6. Tips Menjaga Kesehatan Ibu  Periksa kandungan ke dokter secara teratur  Konsumsi makanan yang seimbang dan bergizi tinggi  Jaga pola tidur dan hindari asap rokok  Memperbanyak konsumsi asam folat untuk mencegah cacat tabung sarat dan menjaga pertumbuhan bayi.  Konsumsi makanan yang kaya zat besi  Hindari obat obatan kimia  Perbanyak minum air putih
  • 7.
  • 8. Pengertian • Suatu usaha ibu hamil untuk mendapatkn pelayanan pemeriksaan mengenai kehamilan maupun kesehatan ibu dan janinnya pada TENAGA KESEHATAN
  • 9. Tujuan 1. Mengetahui kesehatan ibu dan janin 2. Membantu meningkatkan dan mempertahankan kesehatan fisik, emntal serta sosial ibu hamil 3. Mengenali secara dini adanya ketidaknormalan/Komplikasi yang terjadi selama kehamilan. 4. Mempersiapkan persalinan yang aman 5. Mempersiapkan masa nifas yang normal dan ASI ekslusif 6. Mempersiapkan peran ibu dan keluarga dalam menerima kelahiran bayi agar dapat tumbuh normal
  • 10. Kapan sebaiknya Ibu hamil mulai memeriksakan kandungannya??? Seorang ibu hamil sebaiknya melakukan pemeriksaan kehamilan seawal mungkin setiap bulan sekali dan dua minggu sekali menjelang persalinan
  • 11. Jawablah pertanyaan berikut!!!  Usia ibu  Hamil ke berapa? Punya anak berapa? Jarak kehamilan dengan anak sebelumnya?  Pernah keguguran?  Persalinan sebelumnya dilakukan di mana?  Sakit yang pernah di derita ibu?  Bayi kembar? Kembar air?  Letak sungsang? Atau Lintang?  Perdarahan dalam kehamilan ini?
  • 13. PENGERTIAN Potensi Resiko Suatu kondisi dimana kehamilan/persalinan dapat menyebabkan kemungkinan adanya resiko akan terjadinya kematian Faktor Resiko Kondisi pada seseorang/sekelompok ibu hamil yang dapat menyebabkan kemungkinan terjadinya kesakitan pada ibu atau bayinya
  • 14. Fungsi : 1. Menemukan faktor resiko ibu 2. Menentukan kelompok resiko ibu hamil 3. Memantau kondisi ibu dan janin selama kehamilan 4. Mencatat dan melaporkan keadaan kehamilan, persalinan dan nifas 5. Memberi pedoman bagi tenaga kesehatan maupun kader untuk persalinan aman berencana
  • 15. Tanda Tanda Kehamilan Resiko  Terlalu Muda (<16 Tahun)  Terlalu Tua (> 35 Tahun)  Terlalu banyak anak (Lebih dari 4 anak)  Terlalu dekat jarak kehamilan (< 2tahun)  Pernah keguguran  Pernah melahirkan operasi  Pernah melahirkan dengan tarikan (Vakum)  Ibu menderita anemia, TBC, Malaria, Diabetes, Darah tinggi, PMS
  • 16. Tekanan darah pada ibu terlalu tinggi  Hamil bayi kembar  Bengkak pada muka/tungkai Hamil kembar air  Bayi mati dalam kandungan  Letak bayi sungsang/lintang  Ibu mengalami perdarahan pada saat kehamilan  Preeklamsia (Keracunan kehailan) berat  Kejang - kejang
  • 18. MANFAAT AKUPRESUR • Tindakan akupresur memberikan manfaat bagi tubuh, antara lain: – Meningkatkan stamina tubuh – Melancarkan peredaran darah – Mengurangi rasa nyeri – Mengurangi stres atau menenangkan pikiran
  • 19.