SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
Download to read offline
Founder of the Institute
National Board of Management
Non-Governmental Educational Institutions
Noorwangsanegara
- 1 -
KETETAPAN PENDIRI
NOMOR 12/TAP-Pendiri/LSMP-NOORWANGSANEGARA/IX/09/2017
TENTANG KETETAPAN DAN PERATURAN ORGANISASI LSMP NOORWANGSANEGARA
DENGAN MENGUCAPKAN BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM SERTA MENGHARAP RAHMAT RIDHO
ALLAH SWT TUHAN YANG MAHA ESA PENDIRI LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT
PENDIDIKAN NOORWANGSANEGARA,
Menimbang : a. bahwa kebebasan berserikat, berkumpul, dan mengeluarkan pendapat
merupakan bagian dari hak asasi manusia dalam kehidupan berbangsa dan
bernegara dalam Negara Kesatuan Republik Indonesia yang dijamin oleh
Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945;
b. bahwa dalam menjalankan hak dan kebebasan berserikat, berkumpul, dan
mengeluarkan pendapat, setiap orang wajib menghormati hak asasi dan
kebebasan orang lain dalam rangka tertib hukum serta menciptakan keadilan
dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara;
c. bahwa sebagai wadah dalam menjalankan kebebasan berserikat, berkumpul,
dan mengeluarkan pendapat, organisasi kemasyarakatan berpartisipasi dalam
pembangunan untuk mewujudkan tujuan nasional dalam wadah Negara
Kesatuan Republik Indonesia yang berdasarkan Pancasila;
d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, huruf
b, huruf c, perlu membentuk Ketetapan Pendiri Tentang Pembntukan Dewan
Pengurus Daerah yang berkedudukan di Ibu Kota Provinsi dan Dewan
Pengurus Kabupaten/kota yang berkedudukan di tingkat Kabupaten/Kota di
Indonesia;
Founder of the Institute
National Board of Management
Non-Governmental Educational Institutions
Noorwangsanegara
- 2 -
Mengingat : 1. Pasal 20, Pasal 21, Pasal 28, Pasal 28C ayat (2), Pasal 28E ayat (3),danPasal
28JUndang-UndangDasarNegaraRepublik Indonesia Tahun 1945;
2. Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga;
3. Keputusan Pendiri Tentang Keorganisasian;
Dengan ini
PENDIRI
LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT PEDIDIKAN
NOORWANGSANEGARA
MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KETETAPAN PENDIRI TENTANG PEMBENTUKAN DEWAN PENGURUS
DAERAH TINGKAT PROVINSI, DAN DEWAN PENGURUS KABUPATEN
DAN KOTA TINGKAT KABUPATEN/KOTA LEMBAGA SWADAYA
MASYARAKAT PENDIDIKAN NOORWANGSANEGARA;
.
BAB I
KETENTUAN UMUM
Pasal 1
Dalam Ketetapan ini yang dimaksud dengan:
1. Pembentukan Dewan Pengurus Daerah Tingkat Provinsi, Dan Dewan
Pengurus Kabupaten Dan Kota adalah organisasi yang didirikan dan dibentuk
oleh masyarakat secara sukarela berdasarkan kesamaan aspirasi, kehendak,
kebutuhan, kepentingan, kegiatan, dan tujuan untuk berpartisipasi dalam
pembangunan demi tercapainya tujuan Negara Kesatuan Republik Indonesia
yang berdasarkan Pancasila.
2. Anggaran Dasar yang selanjutnya disingkat AD adalah peraturan dasar
Organisasi.
3. Anggaran Rumah Tangga yang selanjutnya disingkat ART adalah peraturan
yang dibentuk sebagai penjabaran AD Organisasi.
Founder of the Institute
National Board of Management
Non-Governmental Educational Institutions
Noorwangsanegara
- 3 -
BAB II
ASAS,SIFAT
ASAS ORGANISASI
Pasal 2
Asas LSMP Noorwangsanegara tidak bertentangan dengan Pancasila dan Undang-
Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945.
SIFAT
Pasal 3
LSMP Noorwangsanegara Ini memiliki sifat sebagai :
1. Organisasi ini bersifat sukarela, sosial, mandiri, nirlaba, dan demokratis.
2. Organisasi Kesatuan Nasional yang memiliki wilayah kegiatan meliputi wilayah
Negara Kesatuan Republik Indonesia.
3. Organisasi Kemasyarakatan dan menyatukan segenap anggota
berdasarkan profesi, fungsi terhadap pendidikan, pertanian, dan perdesaan.
4. Organisasi Mandiri dan Independen.
5. Organisasi Kerakyatan, bersendi demokrasi terbuka dan bukan
Organisasi pemerintahan. Sebagai Organisasi Kemitraan Masyarakat dan Pemerintah
6. Organisasi gerakan perjuangan rakyat dan masyarakat pedesaan.
TUJUAN, FUNGSI, DAN RUANG LINGKUP
Pasal 4
LSMP NOORWANGSANEGARA bertujuan untuk:
a. meningkatkan partisipasi dan pemberdayaan masyarakat;
b. memberikan pelayanan kepada masyarakat;
c. menjaga nilai kemanusian, agama dan kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha
Esa;
d. melestarikan, Menjaga, dan memelihara norma, nilai, moralitas, etika,
Intelektual, dan budaya yang hidup dalam masyarakat;
e. melestarikan sumber daya alam dan lingkunganhidup;
f. mengembangkan kesetiakawanan sosial, gotong royong, dan toleransi dalam
kehidupan bermasyarakat;
g. menjaga, memelihara, dan memperkuat persatuan dan
kesatuan bangsa; dan
h. mewujudkan tujuan negara.
Pasal 5
LSMP Noorwangsanegara berfungsi sebagai sarana:
a. penyalur kegiatan sesuai dengan kepentingan anggota
dan / atau tujuan organisasi;
b. pembinaan dan pengembangan Kaderisasi keanggotaan untuk mewujudkan
tujuan organisasi;
Founder of the Institute
National Board of Management
Non-Governmental Educational Institutions
Noorwangsanegara
- 4 -
c. sebagai penyalur aspirasi masyarakat;
d. Sebagai sarana pemberdayaan masyarakat;
e. pemenuhan pelayanan sosial;
f. partisipasi masyarakat untuk memelihara, menjaga, dan memperkuat
persatuan dan kesatuan bangsa;dan/atau
g. pemelihara dan pelestari norma, nilai, dan etika dalam kehidupan
bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.
Pasal 6
(1) LSMP Noorwangsanegara memiliki bidang kegiatan sesuai dengan AD/ART;
(2) Bidang adalah alat kelengkapan DPN, membuat dan atau mengagendakan
kegiatan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) sesuai dengan sifat, tujuan, dan
fungsi organisasi ini sebagaimana dimaksud dalam Pasal 4, Pasal 5, dan Pasal
Pasal7
RuangLingkupOrganisasi
Ruang Lingkup LSMP Noorwangsanegara memilikilingkup:
1. Nasional memiliki wilayah kegiatan meliputi wilayah Negara Kesatuan republik
Indonesia;
Pasal 8
Kantor Perwakilan
LSMP Noorwangsanegara dapat membuka / atau membentuk kantor Perwakilan
1. Dewan Pengurus Daerah ( DPD ) adalah perangkat organisasi di tingkat Daerah
yang berkedudukan di Ibu Kota provinsi di Indonesia
2. Dewan Pengurus Kabupaten / Kota ( DPK ) di tingkat Kabupaten / Kota
yang berkedudukan di Ibu kota Kabupaten / Kota.
Founder of the Institute
National Board of Management
Non-Governmental Educational Institutions
Noorwangsanegara
- 5 -
BAB IV
Tata Cara Pembentukan Kantor Perwakilan
Pasal 9
1. Mengajukan Surat Permohonan Tertulis untuk pembentukan Kantor
Perwakilan LSMP Noorwangsanegara ditiap tingkatan dan;-
2. Melampirkan Identitas diri sebagai bukti Warga Negara Indonesia
3. Tujuan pemohon untuk pembentukan kantor perwakilan LSMP
Noorwangsanegara
4. Pemohon tidak Cacat hukum
5. Mengisi Formulir Kesedian sebagai Pengurus / Anggota
6. Mengisi pernyataan diri / fakta integritas sebagai pengurus / Anggota
bermaterai cukup
7. Bilamana Didaerah Yang Akan Dibentuk Maka DPN LSMP
Noorwangsanegara Akan Menunjuk Secara Aklamasi Pemohon Sebagai Ketua
Pasal 10.
(1) dimaksud pada ayat (1) (2) (3) (4) (5) (6) dan (7) meliputi:
a. nama dan alamat wilayah daerah yang akan dibentuk kantor perwakilan organisasi;
b. nama pemohon / atau sebagai pemohon untuk pembentukan kantor perwakilan
organisasi
c. tujuan dari pembentukan kantor perwakilan organisasi;
d. tidak terjerat hukum
e. mengisi formulir kesedian sebagai pengurus / anggota
f. mengisi pernyataan diri / fakta integritas sebagai pengurus / anggota
bermaterai cukup
g. penunjukan langsung secara aklamasi untuk membentuk kantor perwakilan di
daerah yang akan dibentuk
Pasal 11
Pengukuhan Pengurus Dan Personalia
Pengukuhan / atau Pelantikan Pengurus LSMP Noorwangsanegara ditiap tingkatan
yang telah terbentuk /atau didirikan dengan memenuhi persyaratan:
1. Surat Permohonan Pengukuhan/atau Pelantikan Pengurus Personalia dari DPD
dengan Melampirkan persyaratan Admiistrasi; antara lain
a. Melampirkan Fornulir kesedian menjadi Pengurus
b. Melampirkan surat pernyataan sebagai pengurus
c. Melampirkan berita acara pembentukan yang ditandatangani oleh tim
formatur, dan tandatangan ketua terpilih;
d. Berita acara pembentukan pengurus dan personalia sesuai dengan
tingkatan,
e. dihadiri beberapa perwakilan masyarakat kabupaten dan kota sekurang
kurang 4 Kabupaten dan 2 Kota dari jumlah kabupaten dan kota diwilayah
provinsi (untuk DPD)
Founder of the Institute
National Board of Management
Non-Governmental Educational Institutions
Noorwangsanegara
- 6 -
f. dihadiri beberapa perwakilan masyarakat ditiap kecamatan Kab/Kota
sekurang kurang 6 Kecamatan dari jumlah kecamatan diwilayah
kabupaten/kota (untuk DPK)
g. setelah diterima seluruh persyaratan berkas berkas persyaratan akan
diteliti oleh tim monitoring DPN LSMP Noorwangsanegara 14 hari kerja;
h. Penerbitan SK Pengurus dan Personalia sesuai tingkatan;
2. Pelaporan dan pengiriman berkas administrasi organisasi berupa;
a. Copyan Asli Surat Keterangan Domisili Lembaga yang ditandatangani
pihak yang berwenang/atau pejabat desa/kelurahan (discan aslinya)
b. Foto sekretariat organisasi
c. Copyan asli Surat Keterangan Terdaftar/atau Surat Keterangan Lapor yang
ditandatangani pejabat yang berwenang (KESBANGPOL) pada tingkatan
organisasi yang didaftarkan ( discan aslinya )
Hak Dan Kewajiban
Pasal 12
Ketentuan lebih lanjut mengenai hak dan kewajiban sebagaimana diatur dalam
ketetapan dan Peraturan organisasi.
a. memperjuangkan cita-cita dan tujuan organisasi;
b. melaksanakan kegiatan untuk mencapai tujuan organisasi;
c. mendapatkan perlindungan hukum terhadap keberadaan dan kegiatan
organisasi dengan ketentuan yang telah diatur sepanjang tidak melakukan
larangan norma norma hukum; dan
d. melakukan kerja sama dengan Pemerintah, Pemerintah Daerah, swasta, Ormas
lain, dan pihak lain dalam rangka pengembangan dan keberlanjutan organisasi.
Pasal 13
Organisasi berkewajiban:
a. melaksanakankegiatansesuaidengantujuanorganisasi;
b. menjaga persatuan dan kesatuan bangsa serta keutuhan Negara Kesatuan
Republik Indonesia;
c. memelihara nilai agama, budaya, moral, etika, dan norma kesusilaan serta
memberikan manfaat untuk masyarakat;
d. menjagaketertibanumumdanterciptanyakedamaiandalam masyarakat;
e. melakukan pengelolaan keuangan secara transparan dan akuntabel; dan
f. berpartisipasi dalam pencapaian tujuannegara.
Founder of the Institute
National Board of Management
Non-Governmental Educational Institutions
Noorwangsanegara
- 7 -
BAB VII
ORGANISASI, KEDUDUKAN, DAN KEPENGURUSAN
Bagian Kesatu Organisasi
Pasal 14
LSMP Noorwangsanegara memiliki struktur organisasi, kepengurusan dan personalia,
dari tingkat DPN, DPD dan DPK.
Pasal 15
LSMP Noorwangsanegara lingkup nasional sebagaimana dimaksud dalam
Anggaran Dasar (AD) Pasal 14 ayat (1)-(2) memiliki struktur organisasi dan
kepengurusan
Pasal 16
LSMP Noorwangsanegara tingkat provinsi sebagaimana dimaksud dalam
Anggaran Dasar Pasal 16 memiliki struktur organisasi pengurus dan Personalia
Pasal 17
LSMP Noorwangsanegara tingkat kabupaten/kota sebagaimana dimaksud dalam
Anggaran Dasar (AD) Pasal 17 memiliki struktur organisasi Pengurus dan
Personalia
Pasal 18
LSMP Noorwangsanegara dapat memiliki struktur organisasi dan kepengurusan di
luar negeri sesuai dengan kebutuhan organisasi dan ketentuan peraturan perundang-
undangan.
Pasal 19
LSMP Noorwangsanegara dapat melakukan kegiatan di seluruh wilayah Negara
Republik Indonesia sesuai dengan ketentuan dan peraturan
Founder of the Institute
National Board of Management
Non-Governmental Educational Institutions
Noorwangsanegara
- 8 -
Bagian Kedua Kedudukan
Pasal 20
LSMP Noorwangsanegara berkedudukan dalam wilayah Negara Republik
Indonesia yang ditentukan dalam Anggaran Dasar (AD.)
Bagian Ketiga Kepengurusan
Pasal 21
(1) Kepengurusan LSMP Noorwangsanegara di setiap tingkatan dipilih secara
musyawarah dan mufakat.
(2) Pengurusan Harian Nasional LSMP Noorwangsanegara di setiap tingkatan
sebagaimana dimaksud pada ayat (1) terdiri atas:
a. 1 (satu) orang ketua umum atau sebutan lain;
b. 1 (satu) orang sekretaris jendral atau sebutan lain;dan
c. 1 (satu) orang bendahara ahli/umum atau sebutanlain.
(3) Pengurusan Harian Daerah LSMP Noorwangsanegara di setiap tingkatan
sebagaimana dimaksud pada ayat (1) terdiri atas:
1 (satu) orang ketua atau sebutan lain;
1 (satu) orang sekretaris atau sebutan lain; dan
1 (satu) orang bendahara atau sebutan lain.
(4) Pengurusan Harian Kabupaten/Kota LSMP Noorwangsanegara di setiap
tingkatan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) terdiri atas:
1 (satu) orang ketua atau sebutan lain;
1 (satu) orang sekretaris atau sebutan lain; dan
1 (satu) orang bendahara atau sebutan lain.
(5) Kepengurusan LSMP Noorwangsanegara di setiap tingkatan sebagaimana
dimaksud pada ayat (1) bertugas dan bertanggung jawab atas pengelolaan
Organisasi.
Pasal 22
(1) Struktur kepengurusan, sistem pergantian, hak dan kewajiban pengurus,
wewenang, pembagian tugas, dan hal lainnya yang berkaitan dengan
kepengurusan diatur dalam AD dan/atau ART.
Founder of the Institute
National Board of Management
Non-Governmental Educational Institutions
Noorwangsanegara
-9-
(2) Dalam hal terjadi perubahan kepengurusan, susunan kepengurusan yang baru
diberitahukan kepada kementerian, gubernur, atau bupati/walikota sesuai
dengan kewenangannya dalam jangka waktu paling lama
30 (tiga puluh) hari terhitung sejak terjadinya perubahan kepengurusan.
Pasal 23
(1) Pengurus yang berhenti atau yang diberhentikan dari kepengurusan tidak
dapat membentuk kepengurusan dan / atau mendirikan LSMP
Noorwangsanegara yang sama.
(2) Dalam hal pengurus yang berhenti atau yang diberhentikan sebagaimana
dimaksud pada ayat (1) membentuk kepengurusan dan/atau mendirikan LSMP
Noorwangsanegara yang sama, keberadaan kepengurusan dan/atau LSMP
Noorwangsanegara yang sama tersebut tidak diakui oleh Undang-Undang.
Pasal 24
Ketentuan lebih lanjut mengenai struktur organisasi, kedudukan, dan kepengurusan
sebagaimana dimaksud dalam dan diatur dalam AD dan/atau ART.
BAB VIII
KEANGGOTAAN
Pasal 25
(1). Setiap warga negara Indonesia berhak menjadi anggota LSMP Noorwangsanegara
(2). Keanggotaan LSMP Noorwangsanegara bersifat sukarela danterbuka.
(3). Keanggotaan LSMP Noorwangsanegara diatur dalam AD dan/atauART.
Pasal 26
(1) Setiap anggota LSMP Noorwangsanegara memiliki hak dan kewajiban yang
sama.
(2) Hak dan kewajiban anggota LSMP Noorwangsanegara
diatur dalam peraturan AD dan / atau ART.
- 10 -
BAB IX
AD DAN ART
Bagian Kesatu Umum
Pasal 27
(1) LSMP Noorwangsanegara terdaftar dan memiliki AD dan ART.
(2) AD dan ART LSMP Noorwangsanegara Memuat
a. namadanlambang;
b. tempatkedudukan;
c. asas, tujuan, dan fungsi;
d. kepengurusan;
e. hak dan kewajiban anggota;
f. pengelolaan keuangan;
g. mekanisme penyelesaian sengketa dan pengawasan
internal; dan
h. pembubaran organisasi.
Bagian Kedua Perubahan
ADdanART
Pasal 28
(1) Perubahan AD dan ART dilakukan melalui forum tertinggi pengambilan
keputusan Organisasi.
(2) Perubahan AD dan ART sebagaimana dimaksud pada ayat (1) harus
dilaporkan kepada kementerian, gubernur, atau bupati/walikota sesuai dengan
kewenangannya dalam jangka waktu paling lama 30 (tiga puluh) hari terhitung
sejak terjadinya perubahan AD dan ART.
- 11 -
BAB X
KEUANGAN
Pasal 29
(1) Keuangan LSMP Noorwangsanegara dapat bersumber dari:
a. iuran anggota;
b. bantuan/sumbangan masyarakat;
c. hasil usaha Organisasi;
d. bantuan/sumbangan dari orang asing atau lembaga asing yang tidak mengingat;
e. kegiatan lain yang sah sepanjang tidak melanggar menurut hukum; dan/atau
f. anggaran pendapatan belanja negara dan/atau anggaran pendapatan belanja
daerah.
(2) Keuangan LSMP Noorwangsanegara sebagaimana dimaksud pada AD/ART
harus dikelola secara transparan danakuntabel.
(3) Dalam hal melaksanakan pengelolaan keuangan sebagaimana dimaksud pada
ayat (2) menggunakan rekening pada bank nasional.
Pasal 30
(1) Dalam hal LSMP Noorwangsanegara menghimpun dan mengelola dana dari
iuran anggota sebagaimana dimaksud dalam Pasal 37 ayat (1) huruf a, DPN,
DPD dan DPK wajib membuat laporan pertanggungjawaban keuangan sesuai
dengan standar akuntansi secara umum atau sesuai dengan AD dan/atau ART.
(2) Dalam hal menghimpun dan mengelola bantuan/sumbangan masyarakat
sebagaimana dimaksud dalam Pasal 37 ayat (1) huruf b, LSMP
Noorwangsanegara ditiap tingkatan wajib mengumumkan laporan keuangan
kepada publik secara berkala dan struktural.
(3) Sumber keuangan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 37 ayat (1) huruf c,
huruf d, huruf e, dan huruf f dilaksanakan sesuai dengan ketentuan peraturan
sepanjang tidak melanggar perundang-undangan dan Anggaran Dasar (AD)
dan Anggaran Rumah Tngga (ART).
- 12 -
BAB XI
BADAN USAHA ORGANISASI
Pasal 31
(1) Dalam rangka memenuhi kebutuhan dan keberlangsungan hidup LSMP
Noorwangsanegara dapat mendirikan badan usaha selama tidak menyalahi
aturan dan keteiapan ini.
(2) Tata kelola badan usaha sebagaimana dimaksud pada ayat (1) diatur dalam
AD dan/atau ART.
(3) Pendirian badan usaha sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dilaksanakan
sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.
BAB XII
PENYELESAIAN SENGKETA ORGANISASI
Pasal 32.
(1) Dalam hal terjadi sengketa internal organisasi berwenang menyelesaikan
sengketa melalui mekanisme yang diatur dalam AD dan ART.
(2) Apabila penyelesaiansengketasebagaimana dimaksud pada ayat (1) tidak
tercapai, pemerintah dapat memfasilitasi mediasi atas permintaan para pihak
yang bersengketa.
(3) Ketentuan lebih lanjut mengenai tata cara mediasi sebagaimana dimaksud
padaayat (2) diaturdalamPeraturan Pemerintah.
Pasal 33
(1) Dalam hal mediasi sebagaimana dimaksud dalam Pasal 40 ayat (2) tidak
tercapai, penyelesaian sengketa dapat ditempuh melalui pengadilan negeri.
(2) Terhadap putusan pengadilan negeri hanya dapat diajukan upaya hukum
kasasi.
(3) Sengketa sebagaimana dimaksud pada ayat (1) wajib diputus oleh pengadilan
negeri dalam jangka waktu paling lama 90 (sembilan puluh) hari terhitung
sejak tanggal permohonan perkara dicatat di pengadilan negeri.
(4) Dalam hal putusan pengadilan negeri sebagaimana dimaksud pada ayat (3)
diajukan upaya hukum kasasi, Mahkamah Agung wajib memutus dalam
jangka waktu paling lama 60 (enam puluh) hari terhitung sejak tanggal
permohonankasasidicatatolehpaniteraMahkamahAgung.
BAB XVI
LARANGAN
Pasal 34
1. Dalam hal ini LSMP Noorwangsanegara melarang setiap struktural ditiap
tingkatan Baik Struktural DPN, DPD dan DPK melarang keras, menggunakan
bendera atau lambang LSMP Noorwangsanegara untuk hal – hal yang berlawanan
dengan hukum, apabila diketahui dan atau di dapati sedang dan atau di dapati melakukan
tindak pidana maka dewan pembina bersama dengan badan pengawas akan memanggil
oknum tersebut yang telah berani membawa lambang dan atau atribut LSMP
Noorwangsanegara
Founder of the Institute
National Board of Management
Non-Governmental Educational
Institutions
Noorwangsanegara
-13-
2. Bila pemanggilan lebih dari 3(tiga) kali tidak di endahkan maka Dewan Pembina
bersama dengan Badan Pengawas mengadukan perbuatan tersebut pada Pejabat penegak
hukum (Polisi) dan Kejaksaan Negeri yang akan memproses status hukum
3. LSMP Noorwangsanegara melarang :
a. melakukan tindakan permusuhan terhadap suku, agama, ras, atau golongan;
b. melakukan penyalahgunaan, penistaan, atau penodaan terhadap agama
yang dianut umat diIndonesia;
c. melakukan tindakan kekerasan, mengganggu ketenteraman dan ketertiban
umum, atau merusak fasilitas umum dan fasilitas sosial; atau
d. melakukan kegiatan yang menjadi tugas dan wewenang penegak hukum
sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.
e. Menerima dari atau memberikan kepada pihak mana pun sumbangan
dalam bentuk apa pun yang bertentangan dengan ketentuan AD/ART,
ketetapan dan peraturan LSMP Noorwangsanegara;atau
f. mengumpulkan dana untuk kepentingan pribadi.
Pasal 35
Sanksi administratif bagi pengurus ditiap tingkatan sebagaimana dimaksud dalam
Pasal 34 terdiri atas:
a. peringatan tertulis;
b. pemberhentian sementara sebagai pengurus;
c. pemberhentian Total sebagai pengurus; dan/atau
d. Pelaporan tertulis ke Kepolisian untuk diproses secara hukum.
Pasal 36
(1) Peringatan tertulis sebagaimana dimaksud dalam Pasal 34 huruf a terdiri atas:
a. peringatan tertulis kesatu;
b. peringatan tertulis kedua; dan
c. peringatan tertulis ketiga.
(2) Peringatan tertulis sebagaimana dimaksud pada ayat (1) diberikan secara
berjenjang dan setiap peringatan tertulis tersebut berlaku dalam waktu paling
lama 30 (tiga puluh) hari.
(4) Dalam hal tidak mematuhi peringatan tertulis kesatu dalam jangka waktu
sebagaimana dimaksud pada ayat (2), dapat menjatuhkan peringatan tertulis
kedua.
(5) Dalam hal tidak mematuhi peringatan tertulis kedua dalam jangka waktu
sebagaimana dimaksud pada ayat (2), dapat menjatuhkan peringatan tertulis
ketiga.
Founder of the Institute
National Board of Management
Non-Governmental Educational
Institutions
Noorwangsanegara
-14-
Pasal 37
(1) Dalam hal pengurus ditiap tingkatan pernah dijatuhi peringatan tertuliskesatu
sebanyak 2 (dua) kali,
(2) Dalam hal Pengurus pernah dijatuhi peringatan tertulis kedua sebanyak 2 (dua) kali,
dapat menjatuhkan peringatan tertulis ketiga.
Pasal 38
Dalam hal Pengurus tidak mematuhi peringatan tertulis ketiga sebagaimana
dimaksud dalam Pasal 36 ayat (5) dan Pasal37 ayat(2),dapat menjatuhkan sanksi
berupa:
a. Melaporkan ke pihak instansi penegak hukum ( kepolisian ) bilamana perbuatan
tersebut tidak bisa ditoleransi
b. Pemberhentian sementara atau pemberhentian secara total.
BAB XIX
KETENTUAN PENUTUP
Pasal 39
ketetapan ini berlaku sejak ditandatangani oleh Pendiri LSMP Noorwangsanegara
semua Ketetapan dan Peraturan terkait dengan LSMP Noorwangsanegara, dinyatakan
masih tetap berlaku sepanjang tidak bertentangan dengan ketentuan dalam Anggaran
Dasar (AD) dan Anggaran Rumah Tangga ART, serta Peraturan dan Ketetapan ini.
LEMBARAN LEMBAGA
TAHUN 2017 NOMOR 12
Nomor...................................... : 03 / 2017
Telah dicatat dalam daftar yang dipergunakan untuk keperluan
itu oleh saya..............................................................................
..................................................................................................
..................................................................................................
Aris Rismansyah, Sarjana Hukum., Magister Kenotariatan......
Notaris ......................................................................................
...................................................................................................
Kabupaten Lebak, Provinsi Banten, Lebak tanggal lima belas
september Tahun dua ribu lima belas ( 15 – 09 – 2017 )..........
....................................................................................................
....................................................................................................
Disahkan di Bogor
pada tanggal 07 September 2017
PENDIRI
LSMP NOORWANGSANEGARA,
MACHFUZH AHMAD DZOELFAKAR
Founder of the Institute
National Board of Management
Non-Governmental Educational
Institutions

More Related Content

What's hot

Badan Permusyawaratan Desa (BPD)
Badan Permusyawaratan Desa  (BPD)Badan Permusyawaratan Desa  (BPD)
Badan Permusyawaratan Desa (BPD)Yudhi Aldriand
 
Permendagri 5 th 2007 kelembagaan masyarakat desa
Permendagri 5 th 2007 kelembagaan masyarakat desaPermendagri 5 th 2007 kelembagaan masyarakat desa
Permendagri 5 th 2007 kelembagaan masyarakat desaRachdian Yahya
 
Peran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD dalam Pembangunan Daerah
Peran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD dalam Pembangunan DaerahPeran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD dalam Pembangunan Daerah
Peran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD dalam Pembangunan DaerahDadang Solihin
 
Peran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD dan Pembanguan Daerah
Peran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD dan Pembanguan Daerah Peran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD dan Pembanguan Daerah
Peran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD dan Pembanguan Daerah Dadang Solihin
 
Peran dan fungsi badan perwakilan desa
Peran dan fungsi badan perwakilan desaPeran dan fungsi badan perwakilan desa
Peran dan fungsi badan perwakilan desaRooy Salamony
 
Peran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD
Peran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD Peran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD
Peran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD Dadang Solihin
 
Permensos 25 tahun 2019 Karang Taruna
Permensos 25 tahun 2019 Karang TarunaPermensos 25 tahun 2019 Karang Taruna
Permensos 25 tahun 2019 Karang TarunaRano Rahman
 
AD ART Forum Sukanagara Bersatu
AD ART Forum Sukanagara BersatuAD ART Forum Sukanagara Bersatu
AD ART Forum Sukanagara BersatuYan Andriana
 
8. tata tertib pelaksanaan pengisian
8. tata tertib pelaksanaan pengisian8. tata tertib pelaksanaan pengisian
8. tata tertib pelaksanaan pengisianStrobillus Found
 
PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANYUMAS NOMOR 7 TAHUN 2015 TENTANG PENJARINGAN, P...
PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANYUMAS NOMOR 7 TAHUN 2015 TENTANG PENJARINGAN, P...PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANYUMAS NOMOR 7 TAHUN 2015 TENTANG PENJARINGAN, P...
PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANYUMAS NOMOR 7 TAHUN 2015 TENTANG PENJARINGAN, P...iniPurwokerto
 

What's hot (19)

CONTOH Ad art forum
CONTOH Ad art forumCONTOH Ad art forum
CONTOH Ad art forum
 
Badan Permusyawaratan Desa (BPD)
Badan Permusyawaratan Desa  (BPD)Badan Permusyawaratan Desa  (BPD)
Badan Permusyawaratan Desa (BPD)
 
Perbup no.1 tahun 2016
Perbup no.1 tahun 2016Perbup no.1 tahun 2016
Perbup no.1 tahun 2016
 
Ad art karangtaruna
Ad art karangtarunaAd art karangtaruna
Ad art karangtaruna
 
Permendagri 5 th 2007 kelembagaan masyarakat desa
Permendagri 5 th 2007 kelembagaan masyarakat desaPermendagri 5 th 2007 kelembagaan masyarakat desa
Permendagri 5 th 2007 kelembagaan masyarakat desa
 
Peran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD dalam Pembangunan Daerah
Peran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD dalam Pembangunan DaerahPeran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD dalam Pembangunan Daerah
Peran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD dalam Pembangunan Daerah
 
Peran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD dan Pembanguan Daerah
Peran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD dan Pembanguan Daerah Peran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD dan Pembanguan Daerah
Peran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD dan Pembanguan Daerah
 
Perbup nomor 15 tahun 2018 ttg bpd 2
Perbup nomor 15 tahun 2018 ttg bpd 2Perbup nomor 15 tahun 2018 ttg bpd 2
Perbup nomor 15 tahun 2018 ttg bpd 2
 
Pembentukan BPD
Pembentukan BPDPembentukan BPD
Pembentukan BPD
 
Tatib bpd 2019 2025-dikonversi
Tatib bpd 2019 2025-dikonversiTatib bpd 2019 2025-dikonversi
Tatib bpd 2019 2025-dikonversi
 
Peran dan fungsi badan perwakilan desa
Peran dan fungsi badan perwakilan desaPeran dan fungsi badan perwakilan desa
Peran dan fungsi badan perwakilan desa
 
2 pedoman pelaksanaan bpd slide
2 pedoman pelaksanaan bpd slide2 pedoman pelaksanaan bpd slide
2 pedoman pelaksanaan bpd slide
 
Peran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD
Peran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD Peran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD
Peran Badan Musyawarah dalam Meningkatkan Kinerja DPRD
 
Perda 9 th_2015_ttg_bpd
Perda 9 th_2015_ttg_bpdPerda 9 th_2015_ttg_bpd
Perda 9 th_2015_ttg_bpd
 
Permensos 25 tahun 2019 Karang Taruna
Permensos 25 tahun 2019 Karang TarunaPermensos 25 tahun 2019 Karang Taruna
Permensos 25 tahun 2019 Karang Taruna
 
AD ART Forum Sukanagara Bersatu
AD ART Forum Sukanagara BersatuAD ART Forum Sukanagara Bersatu
AD ART Forum Sukanagara Bersatu
 
8. tata tertib pelaksanaan pengisian
8. tata tertib pelaksanaan pengisian8. tata tertib pelaksanaan pengisian
8. tata tertib pelaksanaan pengisian
 
Permen no.07 2007
Permen no.07 2007Permen no.07 2007
Permen no.07 2007
 
PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANYUMAS NOMOR 7 TAHUN 2015 TENTANG PENJARINGAN, P...
PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANYUMAS NOMOR 7 TAHUN 2015 TENTANG PENJARINGAN, P...PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANYUMAS NOMOR 7 TAHUN 2015 TENTANG PENJARINGAN, P...
PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANYUMAS NOMOR 7 TAHUN 2015 TENTANG PENJARINGAN, P...
 

Similar to LSMP

Anggaran dasar dan anggaran rumah tangga pan
Anggaran dasar dan anggaran rumah tangga panAnggaran dasar dan anggaran rumah tangga pan
Anggaran dasar dan anggaran rumah tangga panapotek agam farma
 
AD_ART_LSM_SOLIDARITAS_SUARA_RAKYAT_ANGG.docx
AD_ART_LSM_SOLIDARITAS_SUARA_RAKYAT_ANGG.docxAD_ART_LSM_SOLIDARITAS_SUARA_RAKYAT_ANGG.docx
AD_ART_LSM_SOLIDARITAS_SUARA_RAKYAT_ANGG.docxGafurKroos
 
Peraturan menteri sosial republik indonesia nomor 77/huk/2010 tentang pedoma...
Peraturan menteri sosial republik indonesia nomor  77/huk/2010 tentang pedoma...Peraturan menteri sosial republik indonesia nomor  77/huk/2010 tentang pedoma...
Peraturan menteri sosial republik indonesia nomor 77/huk/2010 tentang pedoma...Citra Harapan
 
Perkoperasian (uu 14_thn_1965)_14
Perkoperasian (uu 14_thn_1965)_14Perkoperasian (uu 14_thn_1965)_14
Perkoperasian (uu 14_thn_1965)_14Ilham Mustafa
 
1985 08 organisasi kemasyarakatan
1985 08 organisasi kemasyarakatan1985 08 organisasi kemasyarakatan
1985 08 organisasi kemasyarakatanKurniawan Sukawangi
 
Ad & art gerakan pramuka munas 2013
Ad & art gerakan pramuka munas 2013Ad & art gerakan pramuka munas 2013
Ad & art gerakan pramuka munas 2013khusnatul
 
Ad & art gerakan pramuka munas 2013
Ad & art gerakan pramuka munas 2013Ad & art gerakan pramuka munas 2013
Ad & art gerakan pramuka munas 2013Asih Pujiariani
 
Ad & art gerakan pramuka munas 2013
Ad & art gerakan pramuka munas 2013Ad & art gerakan pramuka munas 2013
Ad & art gerakan pramuka munas 2013Novi Nurana
 
AD ARTt gerakan pramuka munas 2013
AD ARTt gerakan pramuka munas 2013AD ARTt gerakan pramuka munas 2013
AD ARTt gerakan pramuka munas 2013boyhokage
 
1985 08 organisasi kemasyarakatan
1985 08 organisasi kemasyarakatan1985 08 organisasi kemasyarakatan
1985 08 organisasi kemasyarakatanKurniawan Sukawangi
 
Pedoman dasar karang taruna terbaru 2010
Pedoman dasar karang taruna terbaru 2010Pedoman dasar karang taruna terbaru 2010
Pedoman dasar karang taruna terbaru 2010Ismail Fariz
 
MATERI UJIAN DINAS 1 Juli 2022 edit.pptx
MATERI UJIAN DINAS 1 Juli 2022 edit.pptxMATERI UJIAN DINAS 1 Juli 2022 edit.pptx
MATERI UJIAN DINAS 1 Juli 2022 edit.pptxSircokie
 
Draft ad hasil kongnas v
Draft ad hasil kongnas vDraft ad hasil kongnas v
Draft ad hasil kongnas vswirawan
 
Pedomankarangtaruna 130126173352-phpapp01
Pedomankarangtaruna 130126173352-phpapp01Pedomankarangtaruna 130126173352-phpapp01
Pedomankarangtaruna 130126173352-phpapp01Azie Qtajaya
 
PERMENSOS NOMOR 25 TAHUN 2019 (1).pdf
PERMENSOS NOMOR 25 TAHUN 2019 (1).pdfPERMENSOS NOMOR 25 TAHUN 2019 (1).pdf
PERMENSOS NOMOR 25 TAHUN 2019 (1).pdfHaerunRizal
 
Permensos No.25 Tahun 2019 Tentang Karang Taruna
Permensos No.25 Tahun 2019 Tentang Karang TarunaPermensos No.25 Tahun 2019 Tentang Karang Taruna
Permensos No.25 Tahun 2019 Tentang Karang TarunaPemdes Seboro Sadang
 
Draft RUU Ormas [Rancangan Undang-Undang Organisasi Kemasyarakatan] edisi 2...
Draft RUU Ormas [Rancangan Undang-Undang Organisasi Kemasyarakatan]   edisi 2...Draft RUU Ormas [Rancangan Undang-Undang Organisasi Kemasyarakatan]   edisi 2...
Draft RUU Ormas [Rancangan Undang-Undang Organisasi Kemasyarakatan] edisi 2...ELSAM
 

Similar to LSMP (20)

Anggaran dasar dan anggaran rumah tangga pan
Anggaran dasar dan anggaran rumah tangga panAnggaran dasar dan anggaran rumah tangga pan
Anggaran dasar dan anggaran rumah tangga pan
 
AD_ART_LSM_SOLIDARITAS_SUARA_RAKYAT_ANGG.docx
AD_ART_LSM_SOLIDARITAS_SUARA_RAKYAT_ANGG.docxAD_ART_LSM_SOLIDARITAS_SUARA_RAKYAT_ANGG.docx
AD_ART_LSM_SOLIDARITAS_SUARA_RAKYAT_ANGG.docx
 
Peraturan menteri sosial republik indonesia nomor 77/huk/2010 tentang pedoma...
Peraturan menteri sosial republik indonesia nomor  77/huk/2010 tentang pedoma...Peraturan menteri sosial republik indonesia nomor  77/huk/2010 tentang pedoma...
Peraturan menteri sosial republik indonesia nomor 77/huk/2010 tentang pedoma...
 
Perkoperasian (uu 14_thn_1965)_14
Perkoperasian (uu 14_thn_1965)_14Perkoperasian (uu 14_thn_1965)_14
Perkoperasian (uu 14_thn_1965)_14
 
1985 08 organisasi kemasyarakatan
1985 08 organisasi kemasyarakatan1985 08 organisasi kemasyarakatan
1985 08 organisasi kemasyarakatan
 
Ad & art gerakan pramuka munas 2013
Ad & art gerakan pramuka munas 2013Ad & art gerakan pramuka munas 2013
Ad & art gerakan pramuka munas 2013
 
Ad & art gerakan pramuka munas 2013
Ad & art gerakan pramuka munas 2013Ad & art gerakan pramuka munas 2013
Ad & art gerakan pramuka munas 2013
 
Ad & art gerakan pramuka munas 2013
Ad & art gerakan pramuka munas 2013Ad & art gerakan pramuka munas 2013
Ad & art gerakan pramuka munas 2013
 
AD ARTt gerakan pramuka munas 2013
AD ARTt gerakan pramuka munas 2013AD ARTt gerakan pramuka munas 2013
AD ARTt gerakan pramuka munas 2013
 
AD ART IPeKB 2023.pdf
AD ART IPeKB 2023.pdfAD ART IPeKB 2023.pdf
AD ART IPeKB 2023.pdf
 
1985 08 organisasi kemasyarakatan
1985 08 organisasi kemasyarakatan1985 08 organisasi kemasyarakatan
1985 08 organisasi kemasyarakatan
 
Pedoman dasar karang taruna terbaru 2010
Pedoman dasar karang taruna terbaru 2010Pedoman dasar karang taruna terbaru 2010
Pedoman dasar karang taruna terbaru 2010
 
Uu 08 1985
Uu 08 1985Uu 08 1985
Uu 08 1985
 
MATERI UJIAN DINAS 1 Juli 2022 edit.pptx
MATERI UJIAN DINAS 1 Juli 2022 edit.pptxMATERI UJIAN DINAS 1 Juli 2022 edit.pptx
MATERI UJIAN DINAS 1 Juli 2022 edit.pptx
 
Draft ad hasil kongnas v
Draft ad hasil kongnas vDraft ad hasil kongnas v
Draft ad hasil kongnas v
 
Pedomankarangtaruna 130126173352-phpapp01
Pedomankarangtaruna 130126173352-phpapp01Pedomankarangtaruna 130126173352-phpapp01
Pedomankarangtaruna 130126173352-phpapp01
 
AD ART PETANESIA.pdf
AD ART PETANESIA.pdfAD ART PETANESIA.pdf
AD ART PETANESIA.pdf
 
PERMENSOS NOMOR 25 TAHUN 2019 (1).pdf
PERMENSOS NOMOR 25 TAHUN 2019 (1).pdfPERMENSOS NOMOR 25 TAHUN 2019 (1).pdf
PERMENSOS NOMOR 25 TAHUN 2019 (1).pdf
 
Permensos No.25 Tahun 2019 Tentang Karang Taruna
Permensos No.25 Tahun 2019 Tentang Karang TarunaPermensos No.25 Tahun 2019 Tentang Karang Taruna
Permensos No.25 Tahun 2019 Tentang Karang Taruna
 
Draft RUU Ormas [Rancangan Undang-Undang Organisasi Kemasyarakatan] edisi 2...
Draft RUU Ormas [Rancangan Undang-Undang Organisasi Kemasyarakatan]   edisi 2...Draft RUU Ormas [Rancangan Undang-Undang Organisasi Kemasyarakatan]   edisi 2...
Draft RUU Ormas [Rancangan Undang-Undang Organisasi Kemasyarakatan] edisi 2...
 

More from lsm pendidikan noorwangsanegara

Administrasi kesekretariatan n0 04_tap-pendiri_po_xii_2011_final
Administrasi kesekretariatan n0 04_tap-pendiri_po_xii_2011_finalAdministrasi kesekretariatan n0 04_tap-pendiri_po_xii_2011_final
Administrasi kesekretariatan n0 04_tap-pendiri_po_xii_2011_finallsm pendidikan noorwangsanegara
 
Jabatan lowong dewan pengurus n0 02_tap-pendiri_po_xii_2011
Jabatan lowong dewan pengurus n0 02_tap-pendiri_po_xii_2011Jabatan lowong dewan pengurus n0 02_tap-pendiri_po_xii_2011
Jabatan lowong dewan pengurus n0 02_tap-pendiri_po_xii_2011lsm pendidikan noorwangsanegara
 
Pedoman administrasi dan manajemen keuangan. n0 05_tap-pendiri_po_xii_2011_final
Pedoman administrasi dan manajemen keuangan. n0 05_tap-pendiri_po_xii_2011_finalPedoman administrasi dan manajemen keuangan. n0 05_tap-pendiri_po_xii_2011_final
Pedoman administrasi dan manajemen keuangan. n0 05_tap-pendiri_po_xii_2011_finallsm pendidikan noorwangsanegara
 
Musyawarah daerah provinsi kabupaten kota n0 01_juklak_juknis_tap-pendiri_po_...
Musyawarah daerah provinsi kabupaten kota n0 01_juklak_juknis_tap-pendiri_po_...Musyawarah daerah provinsi kabupaten kota n0 01_juklak_juknis_tap-pendiri_po_...
Musyawarah daerah provinsi kabupaten kota n0 01_juklak_juknis_tap-pendiri_po_...lsm pendidikan noorwangsanegara
 
Rangkap jabatan pimpinan pengurus no 08_tap-pendiri_po_lsmp_xii-2011
Rangkap jabatan pimpinan pengurus no 08_tap-pendiri_po_lsmp_xii-2011Rangkap jabatan pimpinan pengurus no 08_tap-pendiri_po_lsmp_xii-2011
Rangkap jabatan pimpinan pengurus no 08_tap-pendiri_po_lsmp_xii-2011lsm pendidikan noorwangsanegara
 
Pembentukan badan organisasi atau basis organisasi no_07_tap-pendiri_lsm[=no...
Pembentukan badan organisasi atau basis organisasi  no_07_tap-pendiri_lsm[=no...Pembentukan badan organisasi atau basis organisasi  no_07_tap-pendiri_lsm[=no...
Pembentukan badan organisasi atau basis organisasi no_07_tap-pendiri_lsm[=no...lsm pendidikan noorwangsanegara
 

More from lsm pendidikan noorwangsanegara (7)

Administrasi kesekretariatan n0 04_tap-pendiri_po_xii_2011_final
Administrasi kesekretariatan n0 04_tap-pendiri_po_xii_2011_finalAdministrasi kesekretariatan n0 04_tap-pendiri_po_xii_2011_final
Administrasi kesekretariatan n0 04_tap-pendiri_po_xii_2011_final
 
Disiplin organisas n0 01_tap-pendiri_po_xii_2011_final
Disiplin organisas n0 01_tap-pendiri_po_xii_2011_finalDisiplin organisas n0 01_tap-pendiri_po_xii_2011_final
Disiplin organisas n0 01_tap-pendiri_po_xii_2011_final
 
Jabatan lowong dewan pengurus n0 02_tap-pendiri_po_xii_2011
Jabatan lowong dewan pengurus n0 02_tap-pendiri_po_xii_2011Jabatan lowong dewan pengurus n0 02_tap-pendiri_po_xii_2011
Jabatan lowong dewan pengurus n0 02_tap-pendiri_po_xii_2011
 
Pedoman administrasi dan manajemen keuangan. n0 05_tap-pendiri_po_xii_2011_final
Pedoman administrasi dan manajemen keuangan. n0 05_tap-pendiri_po_xii_2011_finalPedoman administrasi dan manajemen keuangan. n0 05_tap-pendiri_po_xii_2011_final
Pedoman administrasi dan manajemen keuangan. n0 05_tap-pendiri_po_xii_2011_final
 
Musyawarah daerah provinsi kabupaten kota n0 01_juklak_juknis_tap-pendiri_po_...
Musyawarah daerah provinsi kabupaten kota n0 01_juklak_juknis_tap-pendiri_po_...Musyawarah daerah provinsi kabupaten kota n0 01_juklak_juknis_tap-pendiri_po_...
Musyawarah daerah provinsi kabupaten kota n0 01_juklak_juknis_tap-pendiri_po_...
 
Rangkap jabatan pimpinan pengurus no 08_tap-pendiri_po_lsmp_xii-2011
Rangkap jabatan pimpinan pengurus no 08_tap-pendiri_po_lsmp_xii-2011Rangkap jabatan pimpinan pengurus no 08_tap-pendiri_po_lsmp_xii-2011
Rangkap jabatan pimpinan pengurus no 08_tap-pendiri_po_lsmp_xii-2011
 
Pembentukan badan organisasi atau basis organisasi no_07_tap-pendiri_lsm[=no...
Pembentukan badan organisasi atau basis organisasi  no_07_tap-pendiri_lsm[=no...Pembentukan badan organisasi atau basis organisasi  no_07_tap-pendiri_lsm[=no...
Pembentukan badan organisasi atau basis organisasi no_07_tap-pendiri_lsm[=no...
 

Recently uploaded

PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama Desapptx
PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama DesapptxPB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama Desapptx
PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama DesapptxBudyHermawan3
 
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptxPB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptxBudyHermawan3
 
Perencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptx
Perencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptxPerencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptx
Perencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptxBudyHermawan3
 
Salinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdf
Salinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdfSalinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdf
Salinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdfdrmdbriarren
 
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptxPB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptxBudyHermawan3
 
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptxAparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptxBudyHermawan3
 
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptxKonsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptxBudyHermawan3
 
IPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptx
IPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptxIPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptx
IPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptxrohiwanto
 
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptxTata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptxBudyHermawan3
 
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptxLAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptxBudyHermawan3
 
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptxPengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptxBudyHermawan3
 
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptxMembangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptxBudyHermawan3
 
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten .pdf
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten  .pdfPemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten  .pdf
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten .pdfHarisKunaifi2
 
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptxInovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptxBudyHermawan3
 
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka KreditPermen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka KreditYOSUAGETMIRAJAGUKGUK1
 

Recently uploaded (15)

PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama Desapptx
PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama DesapptxPB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama Desapptx
PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama Desapptx
 
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptxPB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
 
Perencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptx
Perencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptxPerencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptx
Perencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptx
 
Salinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdf
Salinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdfSalinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdf
Salinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdf
 
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptxPB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
 
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptxAparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
 
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptxKonsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
 
IPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptx
IPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptxIPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptx
IPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptx
 
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptxTata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
 
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptxLAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
 
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptxPengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
 
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptxMembangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
 
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten .pdf
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten  .pdfPemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten  .pdf
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten .pdf
 
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptxInovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
 
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka KreditPermen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
 

LSMP

  • 1. Founder of the Institute National Board of Management Non-Governmental Educational Institutions Noorwangsanegara - 1 - KETETAPAN PENDIRI NOMOR 12/TAP-Pendiri/LSMP-NOORWANGSANEGARA/IX/09/2017 TENTANG KETETAPAN DAN PERATURAN ORGANISASI LSMP NOORWANGSANEGARA DENGAN MENGUCAPKAN BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM SERTA MENGHARAP RAHMAT RIDHO ALLAH SWT TUHAN YANG MAHA ESA PENDIRI LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT PENDIDIKAN NOORWANGSANEGARA, Menimbang : a. bahwa kebebasan berserikat, berkumpul, dan mengeluarkan pendapat merupakan bagian dari hak asasi manusia dalam kehidupan berbangsa dan bernegara dalam Negara Kesatuan Republik Indonesia yang dijamin oleh Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945; b. bahwa dalam menjalankan hak dan kebebasan berserikat, berkumpul, dan mengeluarkan pendapat, setiap orang wajib menghormati hak asasi dan kebebasan orang lain dalam rangka tertib hukum serta menciptakan keadilan dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara; c. bahwa sebagai wadah dalam menjalankan kebebasan berserikat, berkumpul, dan mengeluarkan pendapat, organisasi kemasyarakatan berpartisipasi dalam pembangunan untuk mewujudkan tujuan nasional dalam wadah Negara Kesatuan Republik Indonesia yang berdasarkan Pancasila; d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, huruf b, huruf c, perlu membentuk Ketetapan Pendiri Tentang Pembntukan Dewan Pengurus Daerah yang berkedudukan di Ibu Kota Provinsi dan Dewan Pengurus Kabupaten/kota yang berkedudukan di tingkat Kabupaten/Kota di Indonesia;
  • 2. Founder of the Institute National Board of Management Non-Governmental Educational Institutions Noorwangsanegara - 2 - Mengingat : 1. Pasal 20, Pasal 21, Pasal 28, Pasal 28C ayat (2), Pasal 28E ayat (3),danPasal 28JUndang-UndangDasarNegaraRepublik Indonesia Tahun 1945; 2. Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga; 3. Keputusan Pendiri Tentang Keorganisasian; Dengan ini PENDIRI LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT PEDIDIKAN NOORWANGSANEGARA MEMUTUSKAN: Menetapkan : KETETAPAN PENDIRI TENTANG PEMBENTUKAN DEWAN PENGURUS DAERAH TINGKAT PROVINSI, DAN DEWAN PENGURUS KABUPATEN DAN KOTA TINGKAT KABUPATEN/KOTA LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT PENDIDIKAN NOORWANGSANEGARA; . BAB I KETENTUAN UMUM Pasal 1 Dalam Ketetapan ini yang dimaksud dengan: 1. Pembentukan Dewan Pengurus Daerah Tingkat Provinsi, Dan Dewan Pengurus Kabupaten Dan Kota adalah organisasi yang didirikan dan dibentuk oleh masyarakat secara sukarela berdasarkan kesamaan aspirasi, kehendak, kebutuhan, kepentingan, kegiatan, dan tujuan untuk berpartisipasi dalam pembangunan demi tercapainya tujuan Negara Kesatuan Republik Indonesia yang berdasarkan Pancasila. 2. Anggaran Dasar yang selanjutnya disingkat AD adalah peraturan dasar Organisasi. 3. Anggaran Rumah Tangga yang selanjutnya disingkat ART adalah peraturan yang dibentuk sebagai penjabaran AD Organisasi.
  • 3. Founder of the Institute National Board of Management Non-Governmental Educational Institutions Noorwangsanegara - 3 - BAB II ASAS,SIFAT ASAS ORGANISASI Pasal 2 Asas LSMP Noorwangsanegara tidak bertentangan dengan Pancasila dan Undang- Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945. SIFAT Pasal 3 LSMP Noorwangsanegara Ini memiliki sifat sebagai : 1. Organisasi ini bersifat sukarela, sosial, mandiri, nirlaba, dan demokratis. 2. Organisasi Kesatuan Nasional yang memiliki wilayah kegiatan meliputi wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia. 3. Organisasi Kemasyarakatan dan menyatukan segenap anggota berdasarkan profesi, fungsi terhadap pendidikan, pertanian, dan perdesaan. 4. Organisasi Mandiri dan Independen. 5. Organisasi Kerakyatan, bersendi demokrasi terbuka dan bukan Organisasi pemerintahan. Sebagai Organisasi Kemitraan Masyarakat dan Pemerintah 6. Organisasi gerakan perjuangan rakyat dan masyarakat pedesaan. TUJUAN, FUNGSI, DAN RUANG LINGKUP Pasal 4 LSMP NOORWANGSANEGARA bertujuan untuk: a. meningkatkan partisipasi dan pemberdayaan masyarakat; b. memberikan pelayanan kepada masyarakat; c. menjaga nilai kemanusian, agama dan kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa; d. melestarikan, Menjaga, dan memelihara norma, nilai, moralitas, etika, Intelektual, dan budaya yang hidup dalam masyarakat; e. melestarikan sumber daya alam dan lingkunganhidup; f. mengembangkan kesetiakawanan sosial, gotong royong, dan toleransi dalam kehidupan bermasyarakat; g. menjaga, memelihara, dan memperkuat persatuan dan kesatuan bangsa; dan h. mewujudkan tujuan negara. Pasal 5 LSMP Noorwangsanegara berfungsi sebagai sarana: a. penyalur kegiatan sesuai dengan kepentingan anggota dan / atau tujuan organisasi; b. pembinaan dan pengembangan Kaderisasi keanggotaan untuk mewujudkan tujuan organisasi;
  • 4. Founder of the Institute National Board of Management Non-Governmental Educational Institutions Noorwangsanegara - 4 - c. sebagai penyalur aspirasi masyarakat; d. Sebagai sarana pemberdayaan masyarakat; e. pemenuhan pelayanan sosial; f. partisipasi masyarakat untuk memelihara, menjaga, dan memperkuat persatuan dan kesatuan bangsa;dan/atau g. pemelihara dan pelestari norma, nilai, dan etika dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara. Pasal 6 (1) LSMP Noorwangsanegara memiliki bidang kegiatan sesuai dengan AD/ART; (2) Bidang adalah alat kelengkapan DPN, membuat dan atau mengagendakan kegiatan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) sesuai dengan sifat, tujuan, dan fungsi organisasi ini sebagaimana dimaksud dalam Pasal 4, Pasal 5, dan Pasal Pasal7 RuangLingkupOrganisasi Ruang Lingkup LSMP Noorwangsanegara memilikilingkup: 1. Nasional memiliki wilayah kegiatan meliputi wilayah Negara Kesatuan republik Indonesia; Pasal 8 Kantor Perwakilan LSMP Noorwangsanegara dapat membuka / atau membentuk kantor Perwakilan 1. Dewan Pengurus Daerah ( DPD ) adalah perangkat organisasi di tingkat Daerah yang berkedudukan di Ibu Kota provinsi di Indonesia 2. Dewan Pengurus Kabupaten / Kota ( DPK ) di tingkat Kabupaten / Kota yang berkedudukan di Ibu kota Kabupaten / Kota.
  • 5. Founder of the Institute National Board of Management Non-Governmental Educational Institutions Noorwangsanegara - 5 - BAB IV Tata Cara Pembentukan Kantor Perwakilan Pasal 9 1. Mengajukan Surat Permohonan Tertulis untuk pembentukan Kantor Perwakilan LSMP Noorwangsanegara ditiap tingkatan dan;- 2. Melampirkan Identitas diri sebagai bukti Warga Negara Indonesia 3. Tujuan pemohon untuk pembentukan kantor perwakilan LSMP Noorwangsanegara 4. Pemohon tidak Cacat hukum 5. Mengisi Formulir Kesedian sebagai Pengurus / Anggota 6. Mengisi pernyataan diri / fakta integritas sebagai pengurus / Anggota bermaterai cukup 7. Bilamana Didaerah Yang Akan Dibentuk Maka DPN LSMP Noorwangsanegara Akan Menunjuk Secara Aklamasi Pemohon Sebagai Ketua Pasal 10. (1) dimaksud pada ayat (1) (2) (3) (4) (5) (6) dan (7) meliputi: a. nama dan alamat wilayah daerah yang akan dibentuk kantor perwakilan organisasi; b. nama pemohon / atau sebagai pemohon untuk pembentukan kantor perwakilan organisasi c. tujuan dari pembentukan kantor perwakilan organisasi; d. tidak terjerat hukum e. mengisi formulir kesedian sebagai pengurus / anggota f. mengisi pernyataan diri / fakta integritas sebagai pengurus / anggota bermaterai cukup g. penunjukan langsung secara aklamasi untuk membentuk kantor perwakilan di daerah yang akan dibentuk Pasal 11 Pengukuhan Pengurus Dan Personalia Pengukuhan / atau Pelantikan Pengurus LSMP Noorwangsanegara ditiap tingkatan yang telah terbentuk /atau didirikan dengan memenuhi persyaratan: 1. Surat Permohonan Pengukuhan/atau Pelantikan Pengurus Personalia dari DPD dengan Melampirkan persyaratan Admiistrasi; antara lain a. Melampirkan Fornulir kesedian menjadi Pengurus b. Melampirkan surat pernyataan sebagai pengurus c. Melampirkan berita acara pembentukan yang ditandatangani oleh tim formatur, dan tandatangan ketua terpilih; d. Berita acara pembentukan pengurus dan personalia sesuai dengan tingkatan, e. dihadiri beberapa perwakilan masyarakat kabupaten dan kota sekurang kurang 4 Kabupaten dan 2 Kota dari jumlah kabupaten dan kota diwilayah provinsi (untuk DPD)
  • 6. Founder of the Institute National Board of Management Non-Governmental Educational Institutions Noorwangsanegara - 6 - f. dihadiri beberapa perwakilan masyarakat ditiap kecamatan Kab/Kota sekurang kurang 6 Kecamatan dari jumlah kecamatan diwilayah kabupaten/kota (untuk DPK) g. setelah diterima seluruh persyaratan berkas berkas persyaratan akan diteliti oleh tim monitoring DPN LSMP Noorwangsanegara 14 hari kerja; h. Penerbitan SK Pengurus dan Personalia sesuai tingkatan; 2. Pelaporan dan pengiriman berkas administrasi organisasi berupa; a. Copyan Asli Surat Keterangan Domisili Lembaga yang ditandatangani pihak yang berwenang/atau pejabat desa/kelurahan (discan aslinya) b. Foto sekretariat organisasi c. Copyan asli Surat Keterangan Terdaftar/atau Surat Keterangan Lapor yang ditandatangani pejabat yang berwenang (KESBANGPOL) pada tingkatan organisasi yang didaftarkan ( discan aslinya ) Hak Dan Kewajiban Pasal 12 Ketentuan lebih lanjut mengenai hak dan kewajiban sebagaimana diatur dalam ketetapan dan Peraturan organisasi. a. memperjuangkan cita-cita dan tujuan organisasi; b. melaksanakan kegiatan untuk mencapai tujuan organisasi; c. mendapatkan perlindungan hukum terhadap keberadaan dan kegiatan organisasi dengan ketentuan yang telah diatur sepanjang tidak melakukan larangan norma norma hukum; dan d. melakukan kerja sama dengan Pemerintah, Pemerintah Daerah, swasta, Ormas lain, dan pihak lain dalam rangka pengembangan dan keberlanjutan organisasi. Pasal 13 Organisasi berkewajiban: a. melaksanakankegiatansesuaidengantujuanorganisasi; b. menjaga persatuan dan kesatuan bangsa serta keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia; c. memelihara nilai agama, budaya, moral, etika, dan norma kesusilaan serta memberikan manfaat untuk masyarakat; d. menjagaketertibanumumdanterciptanyakedamaiandalam masyarakat; e. melakukan pengelolaan keuangan secara transparan dan akuntabel; dan f. berpartisipasi dalam pencapaian tujuannegara.
  • 7. Founder of the Institute National Board of Management Non-Governmental Educational Institutions Noorwangsanegara - 7 - BAB VII ORGANISASI, KEDUDUKAN, DAN KEPENGURUSAN Bagian Kesatu Organisasi Pasal 14 LSMP Noorwangsanegara memiliki struktur organisasi, kepengurusan dan personalia, dari tingkat DPN, DPD dan DPK. Pasal 15 LSMP Noorwangsanegara lingkup nasional sebagaimana dimaksud dalam Anggaran Dasar (AD) Pasal 14 ayat (1)-(2) memiliki struktur organisasi dan kepengurusan Pasal 16 LSMP Noorwangsanegara tingkat provinsi sebagaimana dimaksud dalam Anggaran Dasar Pasal 16 memiliki struktur organisasi pengurus dan Personalia Pasal 17 LSMP Noorwangsanegara tingkat kabupaten/kota sebagaimana dimaksud dalam Anggaran Dasar (AD) Pasal 17 memiliki struktur organisasi Pengurus dan Personalia Pasal 18 LSMP Noorwangsanegara dapat memiliki struktur organisasi dan kepengurusan di luar negeri sesuai dengan kebutuhan organisasi dan ketentuan peraturan perundang- undangan. Pasal 19 LSMP Noorwangsanegara dapat melakukan kegiatan di seluruh wilayah Negara Republik Indonesia sesuai dengan ketentuan dan peraturan
  • 8. Founder of the Institute National Board of Management Non-Governmental Educational Institutions Noorwangsanegara - 8 - Bagian Kedua Kedudukan Pasal 20 LSMP Noorwangsanegara berkedudukan dalam wilayah Negara Republik Indonesia yang ditentukan dalam Anggaran Dasar (AD.) Bagian Ketiga Kepengurusan Pasal 21 (1) Kepengurusan LSMP Noorwangsanegara di setiap tingkatan dipilih secara musyawarah dan mufakat. (2) Pengurusan Harian Nasional LSMP Noorwangsanegara di setiap tingkatan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) terdiri atas: a. 1 (satu) orang ketua umum atau sebutan lain; b. 1 (satu) orang sekretaris jendral atau sebutan lain;dan c. 1 (satu) orang bendahara ahli/umum atau sebutanlain. (3) Pengurusan Harian Daerah LSMP Noorwangsanegara di setiap tingkatan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) terdiri atas: 1 (satu) orang ketua atau sebutan lain; 1 (satu) orang sekretaris atau sebutan lain; dan 1 (satu) orang bendahara atau sebutan lain. (4) Pengurusan Harian Kabupaten/Kota LSMP Noorwangsanegara di setiap tingkatan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) terdiri atas: 1 (satu) orang ketua atau sebutan lain; 1 (satu) orang sekretaris atau sebutan lain; dan 1 (satu) orang bendahara atau sebutan lain. (5) Kepengurusan LSMP Noorwangsanegara di setiap tingkatan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) bertugas dan bertanggung jawab atas pengelolaan Organisasi. Pasal 22 (1) Struktur kepengurusan, sistem pergantian, hak dan kewajiban pengurus, wewenang, pembagian tugas, dan hal lainnya yang berkaitan dengan kepengurusan diatur dalam AD dan/atau ART.
  • 9. Founder of the Institute National Board of Management Non-Governmental Educational Institutions Noorwangsanegara -9- (2) Dalam hal terjadi perubahan kepengurusan, susunan kepengurusan yang baru diberitahukan kepada kementerian, gubernur, atau bupati/walikota sesuai dengan kewenangannya dalam jangka waktu paling lama 30 (tiga puluh) hari terhitung sejak terjadinya perubahan kepengurusan. Pasal 23 (1) Pengurus yang berhenti atau yang diberhentikan dari kepengurusan tidak dapat membentuk kepengurusan dan / atau mendirikan LSMP Noorwangsanegara yang sama. (2) Dalam hal pengurus yang berhenti atau yang diberhentikan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) membentuk kepengurusan dan/atau mendirikan LSMP Noorwangsanegara yang sama, keberadaan kepengurusan dan/atau LSMP Noorwangsanegara yang sama tersebut tidak diakui oleh Undang-Undang. Pasal 24 Ketentuan lebih lanjut mengenai struktur organisasi, kedudukan, dan kepengurusan sebagaimana dimaksud dalam dan diatur dalam AD dan/atau ART. BAB VIII KEANGGOTAAN Pasal 25 (1). Setiap warga negara Indonesia berhak menjadi anggota LSMP Noorwangsanegara (2). Keanggotaan LSMP Noorwangsanegara bersifat sukarela danterbuka. (3). Keanggotaan LSMP Noorwangsanegara diatur dalam AD dan/atauART. Pasal 26 (1) Setiap anggota LSMP Noorwangsanegara memiliki hak dan kewajiban yang sama. (2) Hak dan kewajiban anggota LSMP Noorwangsanegara diatur dalam peraturan AD dan / atau ART.
  • 10. - 10 - BAB IX AD DAN ART Bagian Kesatu Umum Pasal 27 (1) LSMP Noorwangsanegara terdaftar dan memiliki AD dan ART. (2) AD dan ART LSMP Noorwangsanegara Memuat a. namadanlambang; b. tempatkedudukan; c. asas, tujuan, dan fungsi; d. kepengurusan; e. hak dan kewajiban anggota; f. pengelolaan keuangan; g. mekanisme penyelesaian sengketa dan pengawasan internal; dan h. pembubaran organisasi. Bagian Kedua Perubahan ADdanART Pasal 28 (1) Perubahan AD dan ART dilakukan melalui forum tertinggi pengambilan keputusan Organisasi. (2) Perubahan AD dan ART sebagaimana dimaksud pada ayat (1) harus dilaporkan kepada kementerian, gubernur, atau bupati/walikota sesuai dengan kewenangannya dalam jangka waktu paling lama 30 (tiga puluh) hari terhitung sejak terjadinya perubahan AD dan ART.
  • 11. - 11 - BAB X KEUANGAN Pasal 29 (1) Keuangan LSMP Noorwangsanegara dapat bersumber dari: a. iuran anggota; b. bantuan/sumbangan masyarakat; c. hasil usaha Organisasi; d. bantuan/sumbangan dari orang asing atau lembaga asing yang tidak mengingat; e. kegiatan lain yang sah sepanjang tidak melanggar menurut hukum; dan/atau f. anggaran pendapatan belanja negara dan/atau anggaran pendapatan belanja daerah. (2) Keuangan LSMP Noorwangsanegara sebagaimana dimaksud pada AD/ART harus dikelola secara transparan danakuntabel. (3) Dalam hal melaksanakan pengelolaan keuangan sebagaimana dimaksud pada ayat (2) menggunakan rekening pada bank nasional. Pasal 30 (1) Dalam hal LSMP Noorwangsanegara menghimpun dan mengelola dana dari iuran anggota sebagaimana dimaksud dalam Pasal 37 ayat (1) huruf a, DPN, DPD dan DPK wajib membuat laporan pertanggungjawaban keuangan sesuai dengan standar akuntansi secara umum atau sesuai dengan AD dan/atau ART. (2) Dalam hal menghimpun dan mengelola bantuan/sumbangan masyarakat sebagaimana dimaksud dalam Pasal 37 ayat (1) huruf b, LSMP Noorwangsanegara ditiap tingkatan wajib mengumumkan laporan keuangan kepada publik secara berkala dan struktural. (3) Sumber keuangan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 37 ayat (1) huruf c, huruf d, huruf e, dan huruf f dilaksanakan sesuai dengan ketentuan peraturan sepanjang tidak melanggar perundang-undangan dan Anggaran Dasar (AD) dan Anggaran Rumah Tngga (ART).
  • 12. - 12 - BAB XI BADAN USAHA ORGANISASI Pasal 31 (1) Dalam rangka memenuhi kebutuhan dan keberlangsungan hidup LSMP Noorwangsanegara dapat mendirikan badan usaha selama tidak menyalahi aturan dan keteiapan ini. (2) Tata kelola badan usaha sebagaimana dimaksud pada ayat (1) diatur dalam AD dan/atau ART. (3) Pendirian badan usaha sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dilaksanakan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. BAB XII PENYELESAIAN SENGKETA ORGANISASI Pasal 32. (1) Dalam hal terjadi sengketa internal organisasi berwenang menyelesaikan sengketa melalui mekanisme yang diatur dalam AD dan ART. (2) Apabila penyelesaiansengketasebagaimana dimaksud pada ayat (1) tidak tercapai, pemerintah dapat memfasilitasi mediasi atas permintaan para pihak yang bersengketa. (3) Ketentuan lebih lanjut mengenai tata cara mediasi sebagaimana dimaksud padaayat (2) diaturdalamPeraturan Pemerintah. Pasal 33 (1) Dalam hal mediasi sebagaimana dimaksud dalam Pasal 40 ayat (2) tidak tercapai, penyelesaian sengketa dapat ditempuh melalui pengadilan negeri. (2) Terhadap putusan pengadilan negeri hanya dapat diajukan upaya hukum kasasi. (3) Sengketa sebagaimana dimaksud pada ayat (1) wajib diputus oleh pengadilan negeri dalam jangka waktu paling lama 90 (sembilan puluh) hari terhitung sejak tanggal permohonan perkara dicatat di pengadilan negeri. (4) Dalam hal putusan pengadilan negeri sebagaimana dimaksud pada ayat (3) diajukan upaya hukum kasasi, Mahkamah Agung wajib memutus dalam jangka waktu paling lama 60 (enam puluh) hari terhitung sejak tanggal permohonankasasidicatatolehpaniteraMahkamahAgung. BAB XVI LARANGAN Pasal 34 1. Dalam hal ini LSMP Noorwangsanegara melarang setiap struktural ditiap tingkatan Baik Struktural DPN, DPD dan DPK melarang keras, menggunakan bendera atau lambang LSMP Noorwangsanegara untuk hal – hal yang berlawanan dengan hukum, apabila diketahui dan atau di dapati sedang dan atau di dapati melakukan tindak pidana maka dewan pembina bersama dengan badan pengawas akan memanggil oknum tersebut yang telah berani membawa lambang dan atau atribut LSMP Noorwangsanegara Founder of the Institute National Board of Management Non-Governmental Educational Institutions Noorwangsanegara
  • 13. -13- 2. Bila pemanggilan lebih dari 3(tiga) kali tidak di endahkan maka Dewan Pembina bersama dengan Badan Pengawas mengadukan perbuatan tersebut pada Pejabat penegak hukum (Polisi) dan Kejaksaan Negeri yang akan memproses status hukum 3. LSMP Noorwangsanegara melarang : a. melakukan tindakan permusuhan terhadap suku, agama, ras, atau golongan; b. melakukan penyalahgunaan, penistaan, atau penodaan terhadap agama yang dianut umat diIndonesia; c. melakukan tindakan kekerasan, mengganggu ketenteraman dan ketertiban umum, atau merusak fasilitas umum dan fasilitas sosial; atau d. melakukan kegiatan yang menjadi tugas dan wewenang penegak hukum sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. e. Menerima dari atau memberikan kepada pihak mana pun sumbangan dalam bentuk apa pun yang bertentangan dengan ketentuan AD/ART, ketetapan dan peraturan LSMP Noorwangsanegara;atau f. mengumpulkan dana untuk kepentingan pribadi. Pasal 35 Sanksi administratif bagi pengurus ditiap tingkatan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 34 terdiri atas: a. peringatan tertulis; b. pemberhentian sementara sebagai pengurus; c. pemberhentian Total sebagai pengurus; dan/atau d. Pelaporan tertulis ke Kepolisian untuk diproses secara hukum. Pasal 36 (1) Peringatan tertulis sebagaimana dimaksud dalam Pasal 34 huruf a terdiri atas: a. peringatan tertulis kesatu; b. peringatan tertulis kedua; dan c. peringatan tertulis ketiga. (2) Peringatan tertulis sebagaimana dimaksud pada ayat (1) diberikan secara berjenjang dan setiap peringatan tertulis tersebut berlaku dalam waktu paling lama 30 (tiga puluh) hari. (4) Dalam hal tidak mematuhi peringatan tertulis kesatu dalam jangka waktu sebagaimana dimaksud pada ayat (2), dapat menjatuhkan peringatan tertulis kedua. (5) Dalam hal tidak mematuhi peringatan tertulis kedua dalam jangka waktu sebagaimana dimaksud pada ayat (2), dapat menjatuhkan peringatan tertulis ketiga. Founder of the Institute National Board of Management Non-Governmental Educational Institutions Noorwangsanegara
  • 14. -14- Pasal 37 (1) Dalam hal pengurus ditiap tingkatan pernah dijatuhi peringatan tertuliskesatu sebanyak 2 (dua) kali, (2) Dalam hal Pengurus pernah dijatuhi peringatan tertulis kedua sebanyak 2 (dua) kali, dapat menjatuhkan peringatan tertulis ketiga. Pasal 38 Dalam hal Pengurus tidak mematuhi peringatan tertulis ketiga sebagaimana dimaksud dalam Pasal 36 ayat (5) dan Pasal37 ayat(2),dapat menjatuhkan sanksi berupa: a. Melaporkan ke pihak instansi penegak hukum ( kepolisian ) bilamana perbuatan tersebut tidak bisa ditoleransi b. Pemberhentian sementara atau pemberhentian secara total. BAB XIX KETENTUAN PENUTUP Pasal 39 ketetapan ini berlaku sejak ditandatangani oleh Pendiri LSMP Noorwangsanegara semua Ketetapan dan Peraturan terkait dengan LSMP Noorwangsanegara, dinyatakan masih tetap berlaku sepanjang tidak bertentangan dengan ketentuan dalam Anggaran Dasar (AD) dan Anggaran Rumah Tangga ART, serta Peraturan dan Ketetapan ini. LEMBARAN LEMBAGA TAHUN 2017 NOMOR 12 Nomor...................................... : 03 / 2017 Telah dicatat dalam daftar yang dipergunakan untuk keperluan itu oleh saya.............................................................................. .................................................................................................. .................................................................................................. Aris Rismansyah, Sarjana Hukum., Magister Kenotariatan...... Notaris ...................................................................................... ................................................................................................... Kabupaten Lebak, Provinsi Banten, Lebak tanggal lima belas september Tahun dua ribu lima belas ( 15 – 09 – 2017 ).......... .................................................................................................... .................................................................................................... Disahkan di Bogor pada tanggal 07 September 2017 PENDIRI LSMP NOORWANGSANEGARA, MACHFUZH AHMAD DZOELFAKAR Founder of the Institute National Board of Management Non-Governmental Educational Institutions