SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
Nama :Ahmad muhyi 11140088
Perekonomian indonesia
 Mementingkan golongan masing-masing, memperebutkan
kekuasaan, dan pembangunan tidak berjalan.
 Kekuasaan pemerintah ada di tangan kabinet yang
dipimpin seorang perdana menteri.
 Presiden RI sebagai lambang (tidak berperan dalam
pemerintahan melainkan dipegang oleh menteri, namun
tidak efisien)
 Berlaku demokrasi liberal.
 Sistem ekonomi liberal LPE (Laju Pertumbuhan Ekonomi)
rata-rata 2,7% per tahun.
 Berlaku UUDS 1950 yang berbau liberal.
 Selama 1950-1959 terjadi delapan kali pergantian kabinet.
 Situasi politik tidak stabil karena masing-masing partai
yang berkuasa hanya mementingkan golongnnya, ekonomi
tidak berkembang, pembangunan lainnya terbengkalai
karena masa kerja kabinet pendek.
 Ekonomi sosialis, aktifitas ekonomi ditangani pemerintah bukan individu, dan timbul
inflasi karena pembangunan besar-besaran.
 Diawali dengan dekrit presiden 5 juli 1959.
 UUDS 1950 diganti dengan UUD 1945
 Demokrasi liberal diganti dengan demokrasi terpimpin.
 Ekonomi liberal diganti dengan ekonomi terpimpin.
 Pengaturan ekonomi sepenuhnya ada pada pemerintah.
 Kekuasaan pemerintah mutlak ditangan presiden dan bersifat otoriter (kekuasaan
penuh).
 Muncul pembangunan proyek-proyek mercusuar dengan biaya tinggi.
 Realisasi pengeluaran APBN tidak terkendali, hutang luar negeri ke negara-negara
sosial membengkak, kemiskinan meningkat.
 Untuk memenuhi kebutuhan pemerintah, bank indonesia melakukan pencetakan
uang.
 inflasi semakin tinggi, terjadi hyper inflasi tahun 1969 mencapai 650%
 Tahun 1965 PKI berusaha merebut kekuasaan pemerintahan RI melalui G 30 SPKI.
 G 30 SPKI dapat ditumpas oleh eksponen orde baru, lahirlah pemerintahan orde baru
1 Maret 1966 dengen presidennya yaitu Soeharto.
 Hutang negara membengkak.
 Ekspor menurun, 75% dana APBN untuk
proyek mercusuar.
 Laju inflasi 30-50% per tahun.
 Prasarana perekonomian rusak berat,
misalnya jalan, jembatan dll.
 Produktifitas sektor industri menurun.
 Masa peralihan (1966-1968)
 Pembangunan Jangka Panjang tahap I (1969-
1993)
 Pembangunan Jangka Panjang tahap II (1994-
2019)
Program pembangunan jangka pendek
(1966-1968)
mengatasa hyper inflasi.
 mengusahakan stok pangan yang cukup.
 rehabilitasi prasarana perekonomia.
 membuka kembali hubungan dengan luar
negeri (negara-negara barat)
 memberlakukan 3 undang-undang perbankan
: UU Perbankan tahun 1967, UU Bank Sentral
tahun 1968, UU Bank Asing tahun 1968.
 perluasan lapangan kerja.
Program pembangunan jangka panjang
dengan melaksanakan repelita I s.d repelita
X. Pembangunan jangka panjang tahap I
adalah sebagai berikut :
 Repelita I (1969-1974)
 Repelita II (1974-1979)
 Repelita III (1979-1984)
 Repelita IV (1984-1989)
 Repelita V (1989-1993)
 inflasi dapat ditekan dari 650% pada tahun 1965
menjadi rata-rata 17% per tahun dalam
dasawarsa 70an, dan terus turun rata-rata 9% per
tahun dalam dasawarsa 80an.
 pertumbuhan ekonomi rata-rata 6,8% per tahun.
 pendapatan perkapita masyarakat naik dimana-
mana pada awal Pembangunan Jangka Panjang
(PJP) tahap I sebesar 70USD, pada akhir PJP I
menjadi 700 USD.
 penduduk miskin awal PJP I berjumlah kurang
lebih 70jt orang / 60% dari jumlah penduduk.
Akhir PJP I menjadi kurang lebih 25,9 juta orang
/ 13,7% dari jumlah penduduk.
 ekspor komoditi non migas mengalami
peningkatan.
 banyaknya dana pinjaman / hutang luar negeri.
 ketergantungan kepada PMA (Penanam Modal Asing)
 impor yang tinggi.
 kondisi fundamental ekonomi yang rapuh/buruknya sektor perbankan
nasional.
 kehancuran ekonomi indonesia diawali oleh krisis keuangan yang terjadi
di negara Thailan, uang Bath nilai tukarnya turun drastis terhadap dolar.
Sehingga krisis moneter meluas ke berbagai negara termasuk Indonesia.
 Kurs rupiah terhadap dolar naik pada tahun1998 1 USD = 10.550 Rupiah.
 dengan bantuan IMF perekonomian Indonesia diperbaiki, tapi tidak
mengalami perbaikan, krisis meluas dari krisis moneter menjadi krisis
ekonomi dan krisis politik.
 demo-demo mulai muncul dimana-mana dengan penggerak para
mahasiswa.
 terjadi tragedi Trisakti. bentrok antara aparat negara dengan mahasiswa
13 mei 1998, gedung DPR diduduki mahasiswa, presiden diminta mundur
dari jabatannya, akhirnya presiden Soeharto pada tanggal 27 Mei 1998
menyerahkan jabatannya pada B.J Habibie.
 Dengan pimpinan B.J Habibie tidak berjalan
lama dimana keadaan tidak mencerminkan
adanya perubahan baru, bahkan KKN semakin
menjadi. Melalui pelaksanaan pemilu 1999
terpilih Gusdur sebagai presiden RI dan
Megawati sebagai wakil presiden. Dan
lahirlah pemerintah Reformasi (perubahan).
 Pemerintahan reformasi yang dipimpin
Gusdur pada awal pemerintahan kondisi
perekonomian menunjukkan adanya
perbaikan tetapi tidak berjalan lama.
Presiden bertindak diktator, sikap presiden
tidak sejalan dengan DPR, dan KKN tetap
berjalan. Berbagai permasalahan dalam
negeri tidak terselesaikan dengan baik.
kerusuhan sosial yang bernuansa
desintregrasi muncul dimana-mana.
Hubungan dengan IMF semakin buruk. Kurs
dolar mencapai 1 USD : 12.000 rupiah.

More Related Content

What's hot

(1) GAMBARAN UMUM PEREKONOMIAN INDONESIA
(1) GAMBARAN UMUM PEREKONOMIAN INDONESIA(1) GAMBARAN UMUM PEREKONOMIAN INDONESIA
(1) GAMBARAN UMUM PEREKONOMIAN INDONESIABakhrul Ulum
 
Ppt gambaran dasar perekonomian indonesia
Ppt gambaran dasar perekonomian indonesiaPpt gambaran dasar perekonomian indonesia
Ppt gambaran dasar perekonomian indonesiaR Anggara
 
10. sejarah ekonomi indonesia
10.  sejarah ekonomi indonesia10.  sejarah ekonomi indonesia
10. sejarah ekonomi indonesiadezils
 
Gambaran umum perekonomian indonesia
Gambaran umum perekonomian indonesiaGambaran umum perekonomian indonesia
Gambaran umum perekonomian indonesiaNursyidah alit
 
Sejarah perekonomian indonesia
Sejarah perekonomian indonesiaSejarah perekonomian indonesia
Sejarah perekonomian indonesiaEris Hariyanto
 
Perbandingan:Persamaan dan Perbedaan Orde Baru dan Reformasi
Perbandingan:Persamaan dan Perbedaan Orde Baru dan ReformasiPerbandingan:Persamaan dan Perbedaan Orde Baru dan Reformasi
Perbandingan:Persamaan dan Perbedaan Orde Baru dan ReformasiDewi Setiyani Putri
 
10. sejarah ekonomi indonesia
10.  sejarah ekonomi indonesia10.  sejarah ekonomi indonesia
10. sejarah ekonomi indonesiaYusuf Abidin
 
Makalah perekonomian indonesia
Makalah perekonomian indonesiaMakalah perekonomian indonesia
Makalah perekonomian indonesiaily_sugli
 
Perekonomian indonesia
Perekonomian indonesiaPerekonomian indonesia
Perekonomian indonesiaEem Masitoh
 
Gambaran umum perekonomian indonesia
Gambaran umum perekonomian indonesiaGambaran umum perekonomian indonesia
Gambaran umum perekonomian indonesiaifa_talita
 
Bab 2 sejarah ekonomi indonesia
Bab 2 sejarah ekonomi indonesiaBab 2 sejarah ekonomi indonesia
Bab 2 sejarah ekonomi indonesiaxNet8
 
PROGAM WAJIB BELAJAR "TUGAS SEJARAH" SMAN 1 Kejayan
PROGAM WAJIB BELAJAR "TUGAS SEJARAH" SMAN 1 KejayanPROGAM WAJIB BELAJAR "TUGAS SEJARAH" SMAN 1 Kejayan
PROGAM WAJIB BELAJAR "TUGAS SEJARAH" SMAN 1 Kejayantugassejarahsmanikeainun
 
Perkembangan Masyarakat Indonesia pada Masa Reformasi
Perkembangan Masyarakat Indonesia pada Masa ReformasiPerkembangan Masyarakat Indonesia pada Masa Reformasi
Perkembangan Masyarakat Indonesia pada Masa ReformasiSilfiya Amaliyana Saefas
 
Gambaran umum perekonomian indonesia
Gambaran umum perekonomian indonesiaGambaran umum perekonomian indonesia
Gambaran umum perekonomian indonesiaSuhanda Handa
 
M1. gambaran perekonomian indonesia
M1. gambaran perekonomian indonesiaM1. gambaran perekonomian indonesia
M1. gambaran perekonomian indonesiaerlina na
 
Sejarah Ekonomi Indonesia
Sejarah Ekonomi IndonesiaSejarah Ekonomi Indonesia
Sejarah Ekonomi IndonesiaEem Masitoh
 

What's hot (20)

(1) GAMBARAN UMUM PEREKONOMIAN INDONESIA
(1) GAMBARAN UMUM PEREKONOMIAN INDONESIA(1) GAMBARAN UMUM PEREKONOMIAN INDONESIA
(1) GAMBARAN UMUM PEREKONOMIAN INDONESIA
 
Ppt gambaran dasar perekonomian indonesia
Ppt gambaran dasar perekonomian indonesiaPpt gambaran dasar perekonomian indonesia
Ppt gambaran dasar perekonomian indonesia
 
10. sejarah ekonomi indonesia
10.  sejarah ekonomi indonesia10.  sejarah ekonomi indonesia
10. sejarah ekonomi indonesia
 
Gambaran umum perekonomian indonesia
Gambaran umum perekonomian indonesiaGambaran umum perekonomian indonesia
Gambaran umum perekonomian indonesia
 
Sejarah perekonomian indonesia
Sejarah perekonomian indonesiaSejarah perekonomian indonesia
Sejarah perekonomian indonesia
 
Perbandingan:Persamaan dan Perbedaan Orde Baru dan Reformasi
Perbandingan:Persamaan dan Perbedaan Orde Baru dan ReformasiPerbandingan:Persamaan dan Perbedaan Orde Baru dan Reformasi
Perbandingan:Persamaan dan Perbedaan Orde Baru dan Reformasi
 
10. sejarah ekonomi indonesia
10.  sejarah ekonomi indonesia10.  sejarah ekonomi indonesia
10. sejarah ekonomi indonesia
 
Makalah perekonomian indonesia
Makalah perekonomian indonesiaMakalah perekonomian indonesia
Makalah perekonomian indonesia
 
Orbar&reformasi
Orbar&reformasiOrbar&reformasi
Orbar&reformasi
 
Perekonomian indonesia
Perekonomian indonesiaPerekonomian indonesia
Perekonomian indonesia
 
Gambaran umum perekonomian indonesia
Gambaran umum perekonomian indonesiaGambaran umum perekonomian indonesia
Gambaran umum perekonomian indonesia
 
Bab 2 sejarah ekonomi indonesia
Bab 2 sejarah ekonomi indonesiaBab 2 sejarah ekonomi indonesia
Bab 2 sejarah ekonomi indonesia
 
Perekonomian indonesia ppt
Perekonomian indonesia pptPerekonomian indonesia ppt
Perekonomian indonesia ppt
 
PROGAM WAJIB BELAJAR "TUGAS SEJARAH" SMAN 1 Kejayan
PROGAM WAJIB BELAJAR "TUGAS SEJARAH" SMAN 1 KejayanPROGAM WAJIB BELAJAR "TUGAS SEJARAH" SMAN 1 Kejayan
PROGAM WAJIB BELAJAR "TUGAS SEJARAH" SMAN 1 Kejayan
 
Perkembangan Masyarakat Indonesia pada Masa Reformasi
Perkembangan Masyarakat Indonesia pada Masa ReformasiPerkembangan Masyarakat Indonesia pada Masa Reformasi
Perkembangan Masyarakat Indonesia pada Masa Reformasi
 
Gambaran umum perekonomian indonesia
Gambaran umum perekonomian indonesiaGambaran umum perekonomian indonesia
Gambaran umum perekonomian indonesia
 
MATERI PEREKONOMIAN INDONESIA
MATERI PEREKONOMIAN INDONESIAMATERI PEREKONOMIAN INDONESIA
MATERI PEREKONOMIAN INDONESIA
 
PEREKONOMIAN INDONESIA
PEREKONOMIAN INDONESIAPEREKONOMIAN INDONESIA
PEREKONOMIAN INDONESIA
 
M1. gambaran perekonomian indonesia
M1. gambaran perekonomian indonesiaM1. gambaran perekonomian indonesia
M1. gambaran perekonomian indonesia
 
Sejarah Ekonomi Indonesia
Sejarah Ekonomi IndonesiaSejarah Ekonomi Indonesia
Sejarah Ekonomi Indonesia
 

Similar to SEJARAH

Tugas 2. ppt sejarah perekonomian indonesia
Tugas 2. ppt sejarah perekonomian indonesiaTugas 2. ppt sejarah perekonomian indonesia
Tugas 2. ppt sejarah perekonomian indonesiasiti aisah
 
Gambaran umum perekonomian indonesia
Gambaran umum perekonomian indonesiaGambaran umum perekonomian indonesia
Gambaran umum perekonomian indonesiaepi rizkiyah
 
BAHAN AJAR 1.pptx
BAHAN AJAR 1.pptxBAHAN AJAR 1.pptx
BAHAN AJAR 1.pptxRifaSya3
 
Analisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasi
Analisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasiAnalisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasi
Analisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasiInas Thahirah
 
Persentase Kolompok Satu FE - UNA
Persentase Kolompok Satu FE - UNAPersentase Kolompok Satu FE - UNA
Persentase Kolompok Satu FE - UNAali akbar
 
Demokrasi Terpimpin Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas 9
Demokrasi Terpimpin Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas 9Demokrasi Terpimpin Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas 9
Demokrasi Terpimpin Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas 9wxiilland
 
Rosita puspa 5x ma
Rosita puspa 5x maRosita puspa 5x ma
Rosita puspa 5x marosita puspa
 
Tugas 1 .siti aisah 11140476 5 v gambaran umum perekonomian indonesia
Tugas 1 .siti aisah 11140476  5 v gambaran umum perekonomian indonesiaTugas 1 .siti aisah 11140476  5 v gambaran umum perekonomian indonesia
Tugas 1 .siti aisah 11140476 5 v gambaran umum perekonomian indonesiasiti aisah
 
Charisma 11140935 sejarah perekonomian indonesia 1
Charisma 11140935 sejarah perekonomian indonesia 1Charisma 11140935 sejarah perekonomian indonesia 1
Charisma 11140935 sejarah perekonomian indonesia 1Charisma Al-ma'arij
 
Imam sujaka pertemuan_3
Imam sujaka pertemuan_3Imam sujaka pertemuan_3
Imam sujaka pertemuan_3Imam Sujaka
 
Gambaran umum perekonomian indonesia
Gambaran umum perekonomian indonesiaGambaran umum perekonomian indonesia
Gambaran umum perekonomian indonesiaMUHAMAD ZAKY MUJAHID
 
P-1a-Sejarah Perk. P. Indonesia.pptx
P-1a-Sejarah Perk. P. Indonesia.pptxP-1a-Sejarah Perk. P. Indonesia.pptx
P-1a-Sejarah Perk. P. Indonesia.pptxadminsidjakbarshippe
 
2 sejarah perekonomian indonesia.2
2 sejarah perekonomian  indonesia.22 sejarah perekonomian  indonesia.2
2 sejarah perekonomian indonesia.2muhammad muhaimin
 
PPT SEJARAH REFORMASI
PPT SEJARAH REFORMASIPPT SEJARAH REFORMASI
PPT SEJARAH REFORMASIAldya Rachma
 
Komparasi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia dan Korea Selatan
Komparasi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia dan Korea SelatanKomparasi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia dan Korea Selatan
Komparasi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia dan Korea SelatanEkaputra Sananto
 
Perkembangan masyarakat indonesia menjelang reformasi
Perkembangan masyarakat indonesia menjelang reformasiPerkembangan masyarakat indonesia menjelang reformasi
Perkembangan masyarakat indonesia menjelang reformasiaswansetiawan
 
Demokrasi Liberal dan Terpimpin
Demokrasi Liberal dan TerpimpinDemokrasi Liberal dan Terpimpin
Demokrasi Liberal dan TerpimpinNizar Dwi Cahyo
 

Similar to SEJARAH (20)

Tugas 2. ppt sejarah perekonomian indonesia
Tugas 2. ppt sejarah perekonomian indonesiaTugas 2. ppt sejarah perekonomian indonesia
Tugas 2. ppt sejarah perekonomian indonesia
 
Gambaran umum perekonomian indonesia
Gambaran umum perekonomian indonesiaGambaran umum perekonomian indonesia
Gambaran umum perekonomian indonesia
 
BAHAN AJAR 1.pptx
BAHAN AJAR 1.pptxBAHAN AJAR 1.pptx
BAHAN AJAR 1.pptx
 
Bab 5 b sni 6
Bab 5 b sni 6Bab 5 b sni 6
Bab 5 b sni 6
 
Analisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasi
Analisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasiAnalisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasi
Analisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasi
 
Persentase Kolompok Satu FE - UNA
Persentase Kolompok Satu FE - UNAPersentase Kolompok Satu FE - UNA
Persentase Kolompok Satu FE - UNA
 
Demokrasi Terpimpin Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas 9
Demokrasi Terpimpin Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas 9Demokrasi Terpimpin Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas 9
Demokrasi Terpimpin Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas 9
 
Rosita puspa 5x ma
Rosita puspa 5x maRosita puspa 5x ma
Rosita puspa 5x ma
 
Masa reformasi dan Setelahnya
Masa reformasi dan SetelahnyaMasa reformasi dan Setelahnya
Masa reformasi dan Setelahnya
 
Tugas 1 .siti aisah 11140476 5 v gambaran umum perekonomian indonesia
Tugas 1 .siti aisah 11140476  5 v gambaran umum perekonomian indonesiaTugas 1 .siti aisah 11140476  5 v gambaran umum perekonomian indonesia
Tugas 1 .siti aisah 11140476 5 v gambaran umum perekonomian indonesia
 
Revormasi di indonesia
Revormasi di indonesiaRevormasi di indonesia
Revormasi di indonesia
 
Charisma 11140935 sejarah perekonomian indonesia 1
Charisma 11140935 sejarah perekonomian indonesia 1Charisma 11140935 sejarah perekonomian indonesia 1
Charisma 11140935 sejarah perekonomian indonesia 1
 
Imam sujaka pertemuan_3
Imam sujaka pertemuan_3Imam sujaka pertemuan_3
Imam sujaka pertemuan_3
 
Gambaran umum perekonomian indonesia
Gambaran umum perekonomian indonesiaGambaran umum perekonomian indonesia
Gambaran umum perekonomian indonesia
 
P-1a-Sejarah Perk. P. Indonesia.pptx
P-1a-Sejarah Perk. P. Indonesia.pptxP-1a-Sejarah Perk. P. Indonesia.pptx
P-1a-Sejarah Perk. P. Indonesia.pptx
 
2 sejarah perekonomian indonesia.2
2 sejarah perekonomian  indonesia.22 sejarah perekonomian  indonesia.2
2 sejarah perekonomian indonesia.2
 
PPT SEJARAH REFORMASI
PPT SEJARAH REFORMASIPPT SEJARAH REFORMASI
PPT SEJARAH REFORMASI
 
Komparasi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia dan Korea Selatan
Komparasi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia dan Korea SelatanKomparasi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia dan Korea Selatan
Komparasi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia dan Korea Selatan
 
Perkembangan masyarakat indonesia menjelang reformasi
Perkembangan masyarakat indonesia menjelang reformasiPerkembangan masyarakat indonesia menjelang reformasi
Perkembangan masyarakat indonesia menjelang reformasi
 
Demokrasi Liberal dan Terpimpin
Demokrasi Liberal dan TerpimpinDemokrasi Liberal dan Terpimpin
Demokrasi Liberal dan Terpimpin
 

More from Ahmad Muhyi

Perubahan struktur ekonomi
Perubahan struktur ekonomiPerubahan struktur ekonomi
Perubahan struktur ekonomiAhmad Muhyi
 
Peranan sektor pertanian
Peranan sektor pertanianPeranan sektor pertanian
Peranan sektor pertanianAhmad Muhyi
 
Usaha kecil menengah (ukm)
Usaha kecil menengah (ukm)Usaha kecil menengah (ukm)
Usaha kecil menengah (ukm)Ahmad Muhyi
 
Sistem perekonomian indonesia
Sistem perekonomian indonesiaSistem perekonomian indonesia
Sistem perekonomian indonesiaAhmad Muhyi
 
Sejarah perekonomian indonesia
Sejarah perekonomian indonesiaSejarah perekonomian indonesia
Sejarah perekonomian indonesiaAhmad Muhyi
 
Prubhan struktur ekonomi
Prubhan struktur ekonomiPrubhan struktur ekonomi
Prubhan struktur ekonomiAhmad Muhyi
 
Pertumbuhan ekonomi
Pertumbuhan ekonomiPertumbuhan ekonomi
Pertumbuhan ekonomiAhmad Muhyi
 
Pembangunan ekonomi daerah
Pembangunan ekonomi daerahPembangunan ekonomi daerah
Pembangunan ekonomi daerahAhmad Muhyi
 
Neraca pembayaran
Neraca pembayaranNeraca pembayaran
Neraca pembayaranAhmad Muhyi
 
Kemiskinan dan kesenjangan pendapatan
Kemiskinan dan kesenjangan pendapatanKemiskinan dan kesenjangan pendapatan
Kemiskinan dan kesenjangan pendapatanAhmad Muhyi
 
Industrialisasi dan perkembangan sektor industry
Industrialisasi dan perkembangan sektor industryIndustrialisasi dan perkembangan sektor industry
Industrialisasi dan perkembangan sektor industryAhmad Muhyi
 
Industrialisasi dan perkembangan sektor industrI
Industrialisasi dan perkembangan sektor industrIIndustrialisasi dan perkembangan sektor industrI
Industrialisasi dan perkembangan sektor industrIAhmad Muhyi
 

More from Ahmad Muhyi (14)

Perubahan struktur ekonomi
Perubahan struktur ekonomiPerubahan struktur ekonomi
Perubahan struktur ekonomi
 
Peranan sektor pertanian
Peranan sektor pertanianPeranan sektor pertanian
Peranan sektor pertanian
 
Usaha kecil menengah (ukm)
Usaha kecil menengah (ukm)Usaha kecil menengah (ukm)
Usaha kecil menengah (ukm)
 
Sistem perekonomian indonesia
Sistem perekonomian indonesiaSistem perekonomian indonesia
Sistem perekonomian indonesia
 
Sejarah perekonomian indonesia
Sejarah perekonomian indonesiaSejarah perekonomian indonesia
Sejarah perekonomian indonesia
 
Prubhan struktur ekonomi
Prubhan struktur ekonomiPrubhan struktur ekonomi
Prubhan struktur ekonomi
 
Prespek ukm
Prespek ukmPrespek ukm
Prespek ukm
 
Pertumbuhan ekonomi
Pertumbuhan ekonomiPertumbuhan ekonomi
Pertumbuhan ekonomi
 
Pembangunan ekonomi daerah
Pembangunan ekonomi daerahPembangunan ekonomi daerah
Pembangunan ekonomi daerah
 
Neraca pembayaran
Neraca pembayaranNeraca pembayaran
Neraca pembayaran
 
Modal asing
Modal asingModal asing
Modal asing
 
Kemiskinan dan kesenjangan pendapatan
Kemiskinan dan kesenjangan pendapatanKemiskinan dan kesenjangan pendapatan
Kemiskinan dan kesenjangan pendapatan
 
Industrialisasi dan perkembangan sektor industry
Industrialisasi dan perkembangan sektor industryIndustrialisasi dan perkembangan sektor industry
Industrialisasi dan perkembangan sektor industry
 
Industrialisasi dan perkembangan sektor industrI
Industrialisasi dan perkembangan sektor industrIIndustrialisasi dan perkembangan sektor industrI
Industrialisasi dan perkembangan sektor industrI
 

SEJARAH

  • 1. Nama :Ahmad muhyi 11140088 Perekonomian indonesia
  • 2.
  • 3.  Mementingkan golongan masing-masing, memperebutkan kekuasaan, dan pembangunan tidak berjalan.  Kekuasaan pemerintah ada di tangan kabinet yang dipimpin seorang perdana menteri.  Presiden RI sebagai lambang (tidak berperan dalam pemerintahan melainkan dipegang oleh menteri, namun tidak efisien)  Berlaku demokrasi liberal.  Sistem ekonomi liberal LPE (Laju Pertumbuhan Ekonomi) rata-rata 2,7% per tahun.  Berlaku UUDS 1950 yang berbau liberal.  Selama 1950-1959 terjadi delapan kali pergantian kabinet.  Situasi politik tidak stabil karena masing-masing partai yang berkuasa hanya mementingkan golongnnya, ekonomi tidak berkembang, pembangunan lainnya terbengkalai karena masa kerja kabinet pendek.
  • 4.  Ekonomi sosialis, aktifitas ekonomi ditangani pemerintah bukan individu, dan timbul inflasi karena pembangunan besar-besaran.  Diawali dengan dekrit presiden 5 juli 1959.  UUDS 1950 diganti dengan UUD 1945  Demokrasi liberal diganti dengan demokrasi terpimpin.  Ekonomi liberal diganti dengan ekonomi terpimpin.  Pengaturan ekonomi sepenuhnya ada pada pemerintah.  Kekuasaan pemerintah mutlak ditangan presiden dan bersifat otoriter (kekuasaan penuh).  Muncul pembangunan proyek-proyek mercusuar dengan biaya tinggi.  Realisasi pengeluaran APBN tidak terkendali, hutang luar negeri ke negara-negara sosial membengkak, kemiskinan meningkat.  Untuk memenuhi kebutuhan pemerintah, bank indonesia melakukan pencetakan uang.  inflasi semakin tinggi, terjadi hyper inflasi tahun 1969 mencapai 650%  Tahun 1965 PKI berusaha merebut kekuasaan pemerintahan RI melalui G 30 SPKI.  G 30 SPKI dapat ditumpas oleh eksponen orde baru, lahirlah pemerintahan orde baru 1 Maret 1966 dengen presidennya yaitu Soeharto.
  • 5.
  • 6.  Hutang negara membengkak.  Ekspor menurun, 75% dana APBN untuk proyek mercusuar.  Laju inflasi 30-50% per tahun.  Prasarana perekonomian rusak berat, misalnya jalan, jembatan dll.  Produktifitas sektor industri menurun.
  • 7.  Masa peralihan (1966-1968)  Pembangunan Jangka Panjang tahap I (1969- 1993)  Pembangunan Jangka Panjang tahap II (1994- 2019)
  • 8. Program pembangunan jangka pendek (1966-1968) mengatasa hyper inflasi.  mengusahakan stok pangan yang cukup.  rehabilitasi prasarana perekonomia.  membuka kembali hubungan dengan luar negeri (negara-negara barat)  memberlakukan 3 undang-undang perbankan : UU Perbankan tahun 1967, UU Bank Sentral tahun 1968, UU Bank Asing tahun 1968.  perluasan lapangan kerja.
  • 9. Program pembangunan jangka panjang dengan melaksanakan repelita I s.d repelita X. Pembangunan jangka panjang tahap I adalah sebagai berikut :  Repelita I (1969-1974)  Repelita II (1974-1979)  Repelita III (1979-1984)  Repelita IV (1984-1989)  Repelita V (1989-1993)
  • 10.  inflasi dapat ditekan dari 650% pada tahun 1965 menjadi rata-rata 17% per tahun dalam dasawarsa 70an, dan terus turun rata-rata 9% per tahun dalam dasawarsa 80an.  pertumbuhan ekonomi rata-rata 6,8% per tahun.  pendapatan perkapita masyarakat naik dimana- mana pada awal Pembangunan Jangka Panjang (PJP) tahap I sebesar 70USD, pada akhir PJP I menjadi 700 USD.  penduduk miskin awal PJP I berjumlah kurang lebih 70jt orang / 60% dari jumlah penduduk. Akhir PJP I menjadi kurang lebih 25,9 juta orang / 13,7% dari jumlah penduduk.  ekspor komoditi non migas mengalami peningkatan.
  • 11.  banyaknya dana pinjaman / hutang luar negeri.  ketergantungan kepada PMA (Penanam Modal Asing)  impor yang tinggi.  kondisi fundamental ekonomi yang rapuh/buruknya sektor perbankan nasional.  kehancuran ekonomi indonesia diawali oleh krisis keuangan yang terjadi di negara Thailan, uang Bath nilai tukarnya turun drastis terhadap dolar. Sehingga krisis moneter meluas ke berbagai negara termasuk Indonesia.  Kurs rupiah terhadap dolar naik pada tahun1998 1 USD = 10.550 Rupiah.  dengan bantuan IMF perekonomian Indonesia diperbaiki, tapi tidak mengalami perbaikan, krisis meluas dari krisis moneter menjadi krisis ekonomi dan krisis politik.  demo-demo mulai muncul dimana-mana dengan penggerak para mahasiswa.  terjadi tragedi Trisakti. bentrok antara aparat negara dengan mahasiswa 13 mei 1998, gedung DPR diduduki mahasiswa, presiden diminta mundur dari jabatannya, akhirnya presiden Soeharto pada tanggal 27 Mei 1998 menyerahkan jabatannya pada B.J Habibie.
  • 12.  Dengan pimpinan B.J Habibie tidak berjalan lama dimana keadaan tidak mencerminkan adanya perubahan baru, bahkan KKN semakin menjadi. Melalui pelaksanaan pemilu 1999 terpilih Gusdur sebagai presiden RI dan Megawati sebagai wakil presiden. Dan lahirlah pemerintah Reformasi (perubahan).
  • 13.  Pemerintahan reformasi yang dipimpin Gusdur pada awal pemerintahan kondisi perekonomian menunjukkan adanya perbaikan tetapi tidak berjalan lama. Presiden bertindak diktator, sikap presiden tidak sejalan dengan DPR, dan KKN tetap berjalan. Berbagai permasalahan dalam negeri tidak terselesaikan dengan baik. kerusuhan sosial yang bernuansa desintregrasi muncul dimana-mana. Hubungan dengan IMF semakin buruk. Kurs dolar mencapai 1 USD : 12.000 rupiah.