SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
Download to read offline
bagaimana
payudara bekerja
saat menyusui?
bagaimana
payudara bekerja
saat menyusui?
words: nia umar
Ibu dari Najya (8 th) dan Nabil (3,5 th)
Wakil Ketua Asosiasi Ibu Menyusui Indonesia
Ketua Ikatan Konselor Menyusui Indonesia
Hobi jalan-jalan dan nonton lm
Masih belajar bersabar, karena kadang senewen pas duo N rusuh *_*
bagaimana
payudara bekerja
saat menyusui?
Ketika perempuan hamil,
payudaranya ikut membesar karena
sudah mulai bekerja untuk memproduksi ASI.
bagaimana
payudara bekerja
saat menyusui?
Ketika melahirkan, hormon kehamilan digantikan
oleh hormon yang bekerja aktif untuk
memproduksi ASI dan proses menyusui.
bagaimana
payudara bekerja
saat menyusui?
Kerja hormon tersebut sangat dipengaruhi
oleh rangsangan yang tepat.
Di sinilah Inisiasi Menyusu Dini (IMD) berperan membantu.
bagaimana
payudara bekerja
saat menyusui?
IMD membantu insting bayi baru lahir untuk menyusu
& merangsang payudara, yang mengirim sinyal ke
otak, untuk memproduksi ASI.
bagaimana
payudara bekerja
saat menyusui?
Ibarat produksi pabrik,
produksi ASI mengikuti prinsip ekonomi:
semakin banyak permintaan [demand] maka semakin
banyak pasokan [supply].
bagaimana
payudara bekerja
saat menyusui?
Semakin banyak dan sering bayi menyusu,
maka semakin banyak permintaan dan
rangsangan untuk memproduksi ASI.
bagaimana
payudara bekerja
saat menyusui?
‘Permintaan' yang baik terjadi ketika bayi menyusu
efektif, yaitu mengondisikan payudara ibu untuk
memproduksi ASI sesuai permintaan bayi.
bagaimana
payudara bekerja
saat menyusui?
Untuk mengetahui kecukupan ASI bayi:
•  susui bayi sesuai permintaannya
•  pantau kenaikan berat badannya dan
frekuensi buang airnya
bagaimana
payudara bekerja
saat menyusui?
Seperti halnya mamalia lain,
perempuan yang memiliki (kelenjar) payudara
bisa memproduksi ASI.
bagaimana
payudara bekerja
saat menyusui?
Namun, dari semua mamalia yang ada di dunia,
hanya manusia yang bisa berasumsi
“produksi ASI-nya tidak cukup untuk anaknya”.
bagaimana
payudara bekerja
saat menyusui?
Pastikan ibu menyusui mendapatkan 
dukungan yang tepat agar merasa
aman, nyaman, dan tenang ketika menyusui.
bagaimana
payudara bekerja
saat menyusui?
Ibu yang percaya diri akan lebih bahagia
dan hal ini mempengaruhi produksi ASI.
Selamat menyusui :)
Ceritakan pengalaman “saat awal menyusui” atau
“persiapan menyusui”di box komen di bawah ini.
Kami akan memilih 2 pemenang yang masing-masing
mendapatkan voucher total 150ribu dari matroishka.com.
Pemenang diumumkan Jumat 2 Agustus 2013. Yuk ikutan!

More Related Content

What's hot (17)

[Ebook] Panduan Ibu Menyusui
[Ebook] Panduan  Ibu Menyusui[Ebook] Panduan  Ibu Menyusui
[Ebook] Panduan Ibu Menyusui
 
Manajemen laktasi
Manajemen laktasiManajemen laktasi
Manajemen laktasi
 
Leaflet nutrisi ibu menyusui a
Leaflet nutrisi ibu menyusui aLeaflet nutrisi ibu menyusui a
Leaflet nutrisi ibu menyusui a
 
Senam hamil
Senam hamilSenam hamil
Senam hamil
 
PROSES LAKTASI DAN MENYUSUI
PROSES LAKTASI DAN MENYUSUIPROSES LAKTASI DAN MENYUSUI
PROSES LAKTASI DAN MENYUSUI
 
Perawatan payudara
Perawatan payudaraPerawatan payudara
Perawatan payudara
 
Stimulasi puting susu
Stimulasi puting susuStimulasi puting susu
Stimulasi puting susu
 
Proposal menyusui AKPER PEMKAB MUNA
Proposal menyusui  AKPER PEMKAB MUNA Proposal menyusui  AKPER PEMKAB MUNA
Proposal menyusui AKPER PEMKAB MUNA
 
Proses laktasi dan menyusui (2)
Proses laktasi dan menyusui (2)Proses laktasi dan menyusui (2)
Proses laktasi dan menyusui (2)
 
pijat bayi
pijat bayi pijat bayi
pijat bayi
 
Pedoman Pekan ASI Sedunia 2012
Pedoman Pekan ASI Sedunia 2012Pedoman Pekan ASI Sedunia 2012
Pedoman Pekan ASI Sedunia 2012
 
Makalah cara menyusui yang benar
Makalah cara menyusui yang benarMakalah cara menyusui yang benar
Makalah cara menyusui yang benar
 
Proses laktasi dan menyusui,ppt
Proses laktasi dan menyusui,pptProses laktasi dan menyusui,ppt
Proses laktasi dan menyusui,ppt
 
08. manajemen laktasi
08. manajemen laktasi08. manajemen laktasi
08. manajemen laktasi
 
Vivi dan melly ( bendungan asi )
Vivi dan melly ( bendungan asi )Vivi dan melly ( bendungan asi )
Vivi dan melly ( bendungan asi )
 
Managemen laktasi
Managemen laktasiManagemen laktasi
Managemen laktasi
 
Penyuluhan asi
Penyuluhan asiPenyuluhan asi
Penyuluhan asi
 

Similar to Bagaimana Payudara Bekerja Saat Menyusui?

Similar to Bagaimana Payudara Bekerja Saat Menyusui? (20)

[Ebook] Panduan Ibu Menyusui
[Ebook] Panduan  Ibu Menyusui[Ebook] Panduan  Ibu Menyusui
[Ebook] Panduan Ibu Menyusui
 
PERAWATAN PAYUDARA
PERAWATAN PAYUDARAPERAWATAN PAYUDARA
PERAWATAN PAYUDARA
 
Gizi Pada 1000 Hari Pertama Kehidupan.pptx
Gizi Pada 1000 Hari Pertama Kehidupan.pptxGizi Pada 1000 Hari Pertama Kehidupan.pptx
Gizi Pada 1000 Hari Pertama Kehidupan.pptx
 
Makalah cara menyusui yang benar
Makalah cara menyusui yang benarMakalah cara menyusui yang benar
Makalah cara menyusui yang benar
 
Senam nifas job sheet dela
Senam nifas job sheet delaSenam nifas job sheet dela
Senam nifas job sheet dela
 
Sap breast care
Sap breast careSap breast care
Sap breast care
 
Makalah cara menyusui yang benar
Makalah cara menyusui yang benarMakalah cara menyusui yang benar
Makalah cara menyusui yang benar
 
Makalah cara menyusui yang benar
Makalah cara menyusui yang benarMakalah cara menyusui yang benar
Makalah cara menyusui yang benar
 
Pijat oksitosin
Pijat oksitosinPijat oksitosin
Pijat oksitosin
 
Materi 1 proposal d4 (1)
Materi 1 proposal d4 (1)Materi 1 proposal d4 (1)
Materi 1 proposal d4 (1)
 
Pijat bayi isni
Pijat bayi isniPijat bayi isni
Pijat bayi isni
 
Menyusui itu sulit
Menyusui itu sulit  Menyusui itu sulit
Menyusui itu sulit
 
Manajemen Laktasi_sfi.pptx
Manajemen Laktasi_sfi.pptxManajemen Laktasi_sfi.pptx
Manajemen Laktasi_sfi.pptx
 
Dukungan Bidan dalam Pemberisn ASI
Dukungan Bidan dalam Pemberisn ASIDukungan Bidan dalam Pemberisn ASI
Dukungan Bidan dalam Pemberisn ASI
 
Kebutuhan fisik ibu hamil pada trimester i 2
Kebutuhan fisik ibu hamil pada trimester i 2Kebutuhan fisik ibu hamil pada trimester i 2
Kebutuhan fisik ibu hamil pada trimester i 2
 
SAP Menyusui
SAP MenyusuiSAP Menyusui
SAP Menyusui
 
IMD
IMDIMD
IMD
 
Inisiasi Menyusu Dini (IMD)
Inisiasi Menyusu Dini (IMD)Inisiasi Menyusu Dini (IMD)
Inisiasi Menyusu Dini (IMD)
 
IMD.pptx
IMD.pptxIMD.pptx
IMD.pptx
 
Perawatan Payudara Ibu Nifas
Perawatan Payudara Ibu NifasPerawatan Payudara Ibu Nifas
Perawatan Payudara Ibu Nifas
 

More from 24hourparenting

20 Cara Mengatasi Anak Berbohong
20 Cara Mengatasi Anak Berbohong20 Cara Mengatasi Anak Berbohong
20 Cara Mengatasi Anak Berbohong24hourparenting
 
Anakku Kok Belum Juga Bisa Baca?
Anakku Kok Belum Juga Bisa Baca?Anakku Kok Belum Juga Bisa Baca?
Anakku Kok Belum Juga Bisa Baca?24hourparenting
 
Belajar Berhitung Sesuai Usia Anak
Belajar Berhitung Sesuai Usia AnakBelajar Berhitung Sesuai Usia Anak
Belajar Berhitung Sesuai Usia Anak24hourparenting
 
10 Sikap Ortu yang Mendukung Disiplin Anak
10 Sikap Ortu yang Mendukung Disiplin Anak10 Sikap Ortu yang Mendukung Disiplin Anak
10 Sikap Ortu yang Mendukung Disiplin Anak24hourparenting
 
Nggak Mau Diam, Anakku Hiperaktif?
Nggak Mau Diam, Anakku Hiperaktif? Nggak Mau Diam, Anakku Hiperaktif?
Nggak Mau Diam, Anakku Hiperaktif? 24hourparenting
 
20 Langkah Mengenalkan Uang Saku pada Anak
20 Langkah Mengenalkan Uang Saku pada Anak 20 Langkah Mengenalkan Uang Saku pada Anak
20 Langkah Mengenalkan Uang Saku pada Anak 24hourparenting
 
10 Hal tentang Kita dan Menjadi Orangtua
10 Hal tentang Kita dan Menjadi Orangtua 10 Hal tentang Kita dan Menjadi Orangtua
10 Hal tentang Kita dan Menjadi Orangtua 24hourparenting
 
Membangun Kebiasaan Belajar
Membangun Kebiasaan BelajarMembangun Kebiasaan Belajar
Membangun Kebiasaan Belajar24hourparenting
 
Mau Ganti Nama, Nih. Caranya Gimana?
Mau Ganti Nama, Nih. Caranya Gimana? Mau Ganti Nama, Nih. Caranya Gimana?
Mau Ganti Nama, Nih. Caranya Gimana? 24hourparenting
 
25 Hal tentang Uang & Anak
25 Hal tentang Uang & Anak 25 Hal tentang Uang & Anak
25 Hal tentang Uang & Anak 24hourparenting
 
Komunikasi dengan si Remaja
Komunikasi dengan si RemajaKomunikasi dengan si Remaja
Komunikasi dengan si Remaja24hourparenting
 
Seri Mengenal Allah: Al Mushowwir [Yang Membuat Bentuk]
Seri Mengenal Allah: Al Mushowwir [Yang Membuat Bentuk] Seri Mengenal Allah: Al Mushowwir [Yang Membuat Bentuk]
Seri Mengenal Allah: Al Mushowwir [Yang Membuat Bentuk] 24hourparenting
 
Sibling Rivalry VS Sibling Love
Sibling Rivalry VS Sibling LoveSibling Rivalry VS Sibling Love
Sibling Rivalry VS Sibling Love24hourparenting
 
Aku Mau ke Mal Sendiri Aja!
Aku Mau ke Mal Sendiri Aja! Aku Mau ke Mal Sendiri Aja!
Aku Mau ke Mal Sendiri Aja! 24hourparenting
 
Aku ingin pelihara hewan
Aku ingin pelihara hewanAku ingin pelihara hewan
Aku ingin pelihara hewan24hourparenting
 

More from 24hourparenting (20)

20 Cara Mengatasi Anak Berbohong
20 Cara Mengatasi Anak Berbohong20 Cara Mengatasi Anak Berbohong
20 Cara Mengatasi Anak Berbohong
 
Anakku Kok Belum Juga Bisa Baca?
Anakku Kok Belum Juga Bisa Baca?Anakku Kok Belum Juga Bisa Baca?
Anakku Kok Belum Juga Bisa Baca?
 
Belajar Berhitung Sesuai Usia Anak
Belajar Berhitung Sesuai Usia AnakBelajar Berhitung Sesuai Usia Anak
Belajar Berhitung Sesuai Usia Anak
 
10 Sikap Ortu yang Mendukung Disiplin Anak
10 Sikap Ortu yang Mendukung Disiplin Anak10 Sikap Ortu yang Mendukung Disiplin Anak
10 Sikap Ortu yang Mendukung Disiplin Anak
 
Anakku Puber, Nih!
Anakku Puber, Nih! Anakku Puber, Nih!
Anakku Puber, Nih!
 
Nggak Mau Diam, Anakku Hiperaktif?
Nggak Mau Diam, Anakku Hiperaktif? Nggak Mau Diam, Anakku Hiperaktif?
Nggak Mau Diam, Anakku Hiperaktif?
 
Aku Asalnya Dari Mana?
Aku Asalnya Dari Mana? Aku Asalnya Dari Mana?
Aku Asalnya Dari Mana?
 
20 Langkah Mengenalkan Uang Saku pada Anak
20 Langkah Mengenalkan Uang Saku pada Anak 20 Langkah Mengenalkan Uang Saku pada Anak
20 Langkah Mengenalkan Uang Saku pada Anak
 
10 Hal tentang Kita dan Menjadi Orangtua
10 Hal tentang Kita dan Menjadi Orangtua 10 Hal tentang Kita dan Menjadi Orangtua
10 Hal tentang Kita dan Menjadi Orangtua
 
Membangun Kebiasaan Belajar
Membangun Kebiasaan BelajarMembangun Kebiasaan Belajar
Membangun Kebiasaan Belajar
 
Mau Ganti Nama, Nih. Caranya Gimana?
Mau Ganti Nama, Nih. Caranya Gimana? Mau Ganti Nama, Nih. Caranya Gimana?
Mau Ganti Nama, Nih. Caranya Gimana?
 
Anakku Malu Manggung
Anakku Malu ManggungAnakku Malu Manggung
Anakku Malu Manggung
 
25 Hal tentang Uang & Anak
25 Hal tentang Uang & Anak 25 Hal tentang Uang & Anak
25 Hal tentang Uang & Anak
 
Komunikasi dengan si Remaja
Komunikasi dengan si RemajaKomunikasi dengan si Remaja
Komunikasi dengan si Remaja
 
Kita VS Eyang
Kita VS EyangKita VS Eyang
Kita VS Eyang
 
Seri Mengenal Allah: Al Mushowwir [Yang Membuat Bentuk]
Seri Mengenal Allah: Al Mushowwir [Yang Membuat Bentuk] Seri Mengenal Allah: Al Mushowwir [Yang Membuat Bentuk]
Seri Mengenal Allah: Al Mushowwir [Yang Membuat Bentuk]
 
Mimpi Basah
Mimpi Basah Mimpi Basah
Mimpi Basah
 
Sibling Rivalry VS Sibling Love
Sibling Rivalry VS Sibling LoveSibling Rivalry VS Sibling Love
Sibling Rivalry VS Sibling Love
 
Aku Mau ke Mal Sendiri Aja!
Aku Mau ke Mal Sendiri Aja! Aku Mau ke Mal Sendiri Aja!
Aku Mau ke Mal Sendiri Aja!
 
Aku ingin pelihara hewan
Aku ingin pelihara hewanAku ingin pelihara hewan
Aku ingin pelihara hewan
 

Bagaimana Payudara Bekerja Saat Menyusui?