SlideShare a Scribd company logo
BY : Ns. Arif Al-Amin S. kep
1
DEFINISI
Manajemen Laktasi
Adalah upaya-upaya yg dilakukan utk menunjukan
keberhasilan menyusui
Upaya –upaya yg dilakukan :
• Ante natal
• Segera setelah lahir
• Post natal
2
Upaya-upaya yg Dilakukan
Ante natal
• Perawatan payudara mulai kehamilan 6 bl
• M’p’hatikan gizi / makanan tambahan
• M’ciptakan suasana klg yg menyenangkan
Segera setelah lahir
• Ibu dibantu menyusui 30’ setelah persalinan
• Perawatan rawat gabung, ibu nifas diberi kapsul vit. A dlm
waktu 2 mgg setelah melahirkan
3
 Post natal
Menyusui dilanjutkan Ekslusif
Gizi diperhatikan & istirahat cukup
Hindari stress
Sikap Perawat dlm Mengatasi Masalah Laktasi
Keinginan utk menolong si ibu
M’berikan dorongan utk si ibu agar tdk cpt putus
asa
M’dorong utk trs menerus menyusui
Sikap penuh kasih sayang
4
Kemampuan yg Diperlukan
 M’identifikasi ibu yg m’punyai resiko utk tdk
menyusui
 M’identifikasi faktor-faktor psikologis & sosial yg
b’hub. pe menyusui
 Menerangkan pd ibu-ibu & cln ibu keuntungan
menyusui
 M’cegah kesukaran & m’atasi komplikasi yg mkn
terjadi
 M’jelaskan metode KB yg cocok utk ibu
menyusui
 B’prn serta dlm kampanye menyusui
5
Manfaat Menyusui
 Lbh mdh p’beriannya
 M’p’erat hub. kasih sayang ibu & bayi
 M’jarangkan kehamilan
 M’hindarkan ibu dr kemungkinan timbulnya
kanker payudara
Bahaya P’berian susu Botol
 Botol susu lbh sulit dibersihkan & lbh mdh
t’cemar oleh bakteri
 Tdk mengandung zat kekebalan
 Harganya mahal krn hrs diproses dulu dr susu
sapi
6
Pembentukan & Pengeluaran
ASI
 Wanita Hamil
 Mamae m’besar, tegang & agak sakit
 Vena melebar & jelas
 Hiperpigmentasi areola mamae & putting susu
 Kelenjar montgomery m’besar & menonjol
 Mamae bila dipijat mengeluarkan cairan
0 – 16 mgg : jernih
16 – 32 mgg : agak putih
32 – lahir : lbh kental & agak kuning
7
Kolostrum
 ASI yg keluar pd hari-hari pertama setelah bayi
lahir
 Berwarna kekuning-kuningan & lbh kental
Banyak mengandung vit. A, protein & zat
kekebalan
Manfaat :
 Melindungi bayi dr b’bagai penyakit infeksi
(diare)
 M’bantu pengeluaran mekonium
8
Faktor-Faktor yg M’pengaruhi Keberhasilan
Laktasi
Pengertian
Laktasi adalah keseluruhan proses menyusui
mulai dari ASI diproduksi smp proses by
mengisap & menelan ASI
Hormon
• Estrogen
• Progesteron
• Prolaktin
• Somatomammotropin korionik
• G. Hormon
9
 Estrogen
• Ovarium, corpus luteum & plasenta
• Pembesaran uterus
• Pembesaran payudara
 Progesteron
• Corpus luteum & plasenta
• M,pertahankan kehamilan
• P’kemb. Sistem sekresi Payudara
• P’bentukan lobulus & alveolus baru
• P’kembangan sel-sel alveolus
10
 Prolaktin
• Glandula Pituitari
• Merangsang pembentukan / produksi ASI
Somatomammotropin Korionik
• Plasenta
• Bersifat laktogenik ringan
G. Hormon
• Mengatur pertumbuhan tubuh secara umum
11
Setelah bayi lahir ??
 Estrogen & progesteron
 Prolaktin
 Oxitocin (Hipofisis posterior)
• Ada rangsang hisap SSP
• Sel mioepitelium payudara berkontraksi
 Gluko kortikoid
• M’atur transportasi air dlm sel membran selama
kehamilan & laktasi
12
 Parathyroid
M’batasi Ca & Fe dlm ASI utk kebutuhan ASI
 Tyroid
Secara lgs b’pengaruh pd buah dada ttp
pengaturan secara umum proses metabolisme
stimulasi laktasi, m’p’besar absorbsi makanan,
m’p’tahankan konsentrasi glukosa
13
Buah Dada
Impuls saraf dr hisapan
Stimulasi hipotalamus
Stimulasi Pituitari anterior Stimulasi Pituitari Posterior
Sekresi Prolaktin Sekresi oksitosin
Produksi ASI dlm sel aveolar Kontraksi sel mioepitel
Led down reflek (m’alirkan ASI ke sinus laktiferus) Laktasi
14
Cara Menyusui yg Baik & Benar
Cuci tgn sebelum menyusui
Usahakan posisi ibu cukup enak pd saat menyusui,
peluk by & letakan by m’hadap ibu
Usahakan isapan by smp areola
Pd saat menyusui, tekan bagian atas payudara dgn jari
agar bayi dpt bernapas dg lega
Jika menyusui dlm posisi duduk, usahakan kaki ibu tdk
m’gantung
Susui by pd kedua payudara scr b’gantian
Pandanglah mata by dgn penuh kasih sayang
15
Jgn memaksa by utk menyusu t’gesa-gesa
Jgn gunakan alat bantu puting
Gunakan kapas yg tlh dicelupkan ke dlm air hangat
utk m’b’sihkan mulut bayi
Sendawakan bayi setelah menyusui
ASI tsb dpt diberikan kpd by sgr stlh ibu tiba di rmh
ASI dpt disimpan :
• 6 jam pd suhu kamar
• 24 jam dlm termos es
• 2 x 24 jam di lemari es / tpt yg tlh disterilkan
16
Cara Menyapih
Tambah frekuensi p’berian makanan lengkap mjd 3 –
4 x / hari
Frekuensi menyusu dikurangi secara b’tahap
Tetap memberikan perhatian dan kasih sayang
17
Cara Menyapih
Tambah frekuensi p’berian makanan lengkap mjd 3 –
4 x / hari
Frekuensi menyusu dikurangi secara b’tahap
Tetap memberikan perhatian dan kasih sayang
18
Masalah yg Srg Timbul Pd Masa Laktasi
Putting susu dtr / t’benam (flat nipple)
Putting susu ditarik-tarik smp menonjol / dgn
bantuan pompa susu
Putting lecet & nyeri
Posisi & cara menyusui yg salah
Cara mangatasi :
• Mulai menyusui pd putting yg tdk sakit
• Susui by sebelum by sangat lapar
• P’baiki cara m’hisap, bibir by menutup areola
• Jgnm’bersihkan putting dgn sabun atau alkohol
19
• Perhatikan cara melepas mulut bayi setelah selesai
menyusui
• Biarkan putting kering sebelum memakai BH
• Bila putting susu pecah-pecah & mengeluarkan darah, jgn
menyusui dulu selama 24 – 28 jam
Payudara Bengkak
Sekitar hari ke 3 – 4 payudara sering terasa lebih
penuh atau tegang disertai rasa nyeri.
20
Cara mengatasinya :
• Susukan bayi tanpa jadwal
• Keluarkan ASI dgn pompa atau dgn tangan bila ASI
melebihi kebutuhan bayi
• Kompres dgn air hangat
• Lakukan pengurutan dari putting ke arah pangkal
payudara
Penyumbatan saluran ASI
Penyebab :
Bayi tdk disusui dgn adekuat
Putting susu yg tdk bersih
Pemakaian BH yg terlalu ketat
21
Cara mengatasi :
• Setiap 2 jam sebelum menyusui, kompres
payudara dg air hangat
• Keluarkan ASI dg tangan atau pompa
sebelum menyusui utk meringankan beban
payudara yg terlampau penuh
• Lakukan pengurutan scr perlahan
• Menyusui lbh sering & lbh lama
• Pakai BH yg menyangga tp tdk terlalu ketat
22
 Mastitis
Biasanya terjadi 1-3 mg post partum
Komplikasi dari sumbatan saluran ASI
Tanda-tanda :
 Kulit payudara nampak lebih merah
 Payudara mengeras & sakit
 Berbenjol-benjol disertai demam
23
Cara mengatasi :
• Tetap menyusui bayi
• Pakai BH yg longgar
• Istirahat cukup & makan makanan yg
bergizi
• Bila gejala dlm 24 jam tdk hilang, minum
antibiotik
• Lakukan perawatan payudara scr teratur
24
Payudara Abses
• Disebabkan karena radang payudara
• Utk sementara payudara yg Abses tidak disusukan
• Klien dirujuk ke Puskesmas / RS
Produksi ASI Kurang / Let-Down Reflek <
Disebabkan karena reflek menghisap bayi
berkurang & keadaan emosi ibu.
25

More Related Content

What's hot

Faktor faktor yang mempengaruhi masa nifas & menyusui
Faktor faktor yang mempengaruhi masa nifas & menyusuiFaktor faktor yang mempengaruhi masa nifas & menyusui
Faktor faktor yang mempengaruhi masa nifas & menyusui
CeniUti
 
Faktor faktor yang mempengaruhi masa nifas
Faktor faktor yang mempengaruhi masa nifasFaktor faktor yang mempengaruhi masa nifas
Faktor faktor yang mempengaruhi masa nifas
Rahayu Pratiwi
 
6.perubahan anatomi dan adaptasi fisiologi dalam kehamilan -
6.perubahan anatomi dan adaptasi fisiologi dalam kehamilan -6.perubahan anatomi dan adaptasi fisiologi dalam kehamilan -
6.perubahan anatomi dan adaptasi fisiologi dalam kehamilan -
Devi Narti
 
Soap imunisasi BCG dan Polio 1
Soap imunisasi BCG dan Polio 1Soap imunisasi BCG dan Polio 1
Soap imunisasi BCG dan Polio 1
AjEn9
 
asuhan neonatus ppt kebutuhan fisik, kesehatan, psikososial neonatus
asuhan neonatus  ppt kebutuhan fisik, kesehatan, psikososial neonatusasuhan neonatus  ppt kebutuhan fisik, kesehatan, psikososial neonatus
asuhan neonatus ppt kebutuhan fisik, kesehatan, psikososial neonatus
KamilatulKhuriyah
 
Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil
Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamilPerubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil
Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil
Hetty Astri
 
Perubahan dan adaptasi psikologis pada ibu hamil
Perubahan dan adaptasi psikologis pada ibu hamilPerubahan dan adaptasi psikologis pada ibu hamil
Perubahan dan adaptasi psikologis pada ibu hamil
Hetty Astri
 
Kebutuhan dasar ibu masa nifas
Kebutuhan dasar ibu masa nifasKebutuhan dasar ibu masa nifas
Kebutuhan dasar ibu masa nifas
hesti kusdianingrum
 
Kelompok 4 neonatus perbaikan,ppt
Kelompok 4 neonatus perbaikan,pptKelompok 4 neonatus perbaikan,ppt
Kelompok 4 neonatus perbaikan,ppt
martaagustinasirait
 
Faktor –faktor yang mempengaruhi kehamilan
Faktor –faktor yang mempengaruhi kehamilanFaktor –faktor yang mempengaruhi kehamilan
Faktor –faktor yang mempengaruhi kehamilan
Hetty Astri
 
Pemenuhan kebutuhan fisik dan psikologi ibu dan keluarga
Pemenuhan kebutuhan fisik dan psikologi ibu dan keluargaPemenuhan kebutuhan fisik dan psikologi ibu dan keluarga
Pemenuhan kebutuhan fisik dan psikologi ibu dan keluarga
Rahayu Pratiwi
 
Kie persiapan menjadi orang tua
Kie persiapan menjadi orang tuaKie persiapan menjadi orang tua
Kie persiapan menjadi orang tuaMonica Fermanda
 
Gizi seimbang ibu nifas
Gizi seimbang ibu nifasGizi seimbang ibu nifas
Gizi seimbang ibu nifas
Triana Septianti
 
Percakapan konseling antara bidan dengan
Percakapan konseling antara bidan denganPercakapan konseling antara bidan dengan
Percakapan konseling antara bidan dengan
Septian Muna Barakati
 
Asuhan bayi usia 2 6
Asuhan bayi usia 2 6Asuhan bayi usia 2 6
Asuhan bayi usia 2 6Febrian Dini
 
Imd & asi eksklusif
Imd & asi eksklusif Imd & asi eksklusif
Imd & asi eksklusif
Health
 
Perubahan fisiologis ibu nifas
Perubahan fisiologis ibu nifasPerubahan fisiologis ibu nifas
Perubahan fisiologis ibu nifas
Triana Septianti
 
Bayi baru lahir normal ppt
Bayi baru lahir normal pptBayi baru lahir normal ppt
Bayi baru lahir normal pptAze Palupi
 

What's hot (20)

Faktor faktor yang mempengaruhi masa nifas & menyusui
Faktor faktor yang mempengaruhi masa nifas & menyusuiFaktor faktor yang mempengaruhi masa nifas & menyusui
Faktor faktor yang mempengaruhi masa nifas & menyusui
 
Faktor faktor yang mempengaruhi masa nifas
Faktor faktor yang mempengaruhi masa nifasFaktor faktor yang mempengaruhi masa nifas
Faktor faktor yang mempengaruhi masa nifas
 
6.perubahan anatomi dan adaptasi fisiologi dalam kehamilan -
6.perubahan anatomi dan adaptasi fisiologi dalam kehamilan -6.perubahan anatomi dan adaptasi fisiologi dalam kehamilan -
6.perubahan anatomi dan adaptasi fisiologi dalam kehamilan -
 
Soap imunisasi BCG dan Polio 1
Soap imunisasi BCG dan Polio 1Soap imunisasi BCG dan Polio 1
Soap imunisasi BCG dan Polio 1
 
asuhan neonatus ppt kebutuhan fisik, kesehatan, psikososial neonatus
asuhan neonatus  ppt kebutuhan fisik, kesehatan, psikososial neonatusasuhan neonatus  ppt kebutuhan fisik, kesehatan, psikososial neonatus
asuhan neonatus ppt kebutuhan fisik, kesehatan, psikososial neonatus
 
Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil
Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamilPerubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil
Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil
 
Perubahan dan adaptasi psikologis pada ibu hamil
Perubahan dan adaptasi psikologis pada ibu hamilPerubahan dan adaptasi psikologis pada ibu hamil
Perubahan dan adaptasi psikologis pada ibu hamil
 
Kebutuhan dasar ibu masa nifas
Kebutuhan dasar ibu masa nifasKebutuhan dasar ibu masa nifas
Kebutuhan dasar ibu masa nifas
 
Kelompok 4 neonatus perbaikan,ppt
Kelompok 4 neonatus perbaikan,pptKelompok 4 neonatus perbaikan,ppt
Kelompok 4 neonatus perbaikan,ppt
 
Faktor –faktor yang mempengaruhi kehamilan
Faktor –faktor yang mempengaruhi kehamilanFaktor –faktor yang mempengaruhi kehamilan
Faktor –faktor yang mempengaruhi kehamilan
 
Pemenuhan kebutuhan fisik dan psikologi ibu dan keluarga
Pemenuhan kebutuhan fisik dan psikologi ibu dan keluargaPemenuhan kebutuhan fisik dan psikologi ibu dan keluarga
Pemenuhan kebutuhan fisik dan psikologi ibu dan keluarga
 
Kie persiapan menjadi orang tua
Kie persiapan menjadi orang tuaKie persiapan menjadi orang tua
Kie persiapan menjadi orang tua
 
Gizi seimbang ibu nifas
Gizi seimbang ibu nifasGizi seimbang ibu nifas
Gizi seimbang ibu nifas
 
Percakapan konseling antara bidan dengan
Percakapan konseling antara bidan denganPercakapan konseling antara bidan dengan
Percakapan konseling antara bidan dengan
 
Asuhan bayi usia 2 6
Asuhan bayi usia 2 6Asuhan bayi usia 2 6
Asuhan bayi usia 2 6
 
Pijat bayi (Baby Masage)
Pijat bayi (Baby Masage)Pijat bayi (Baby Masage)
Pijat bayi (Baby Masage)
 
Imd & asi eksklusif
Imd & asi eksklusif Imd & asi eksklusif
Imd & asi eksklusif
 
Perubahan fisiologis ibu nifas
Perubahan fisiologis ibu nifasPerubahan fisiologis ibu nifas
Perubahan fisiologis ibu nifas
 
Bayi baru lahir normal ppt
Bayi baru lahir normal pptBayi baru lahir normal ppt
Bayi baru lahir normal ppt
 
Konsep dasar asuhan kehamilan
Konsep dasar asuhan kehamilanKonsep dasar asuhan kehamilan
Konsep dasar asuhan kehamilan
 

Viewers also liked

Pemberian makan bayi dan anak (pmba)
Pemberian makan bayi dan anak (pmba)Pemberian makan bayi dan anak (pmba)
Pemberian makan bayi dan anak (pmba)
Mila Aria Purba
 
KEBUTUHAN GIZI BAYI DAN ANAK
KEBUTUHAN GIZI BAYI DAN ANAK KEBUTUHAN GIZI BAYI DAN ANAK
KEBUTUHAN GIZI BAYI DAN ANAK
pjj_kemenkes
 
PROSES LAKTASI DAN MENYUSUI
PROSES LAKTASI DAN MENYUSUIPROSES LAKTASI DAN MENYUSUI
PROSES LAKTASI DAN MENYUSUI
martaagustinasirait
 
Asi formula
Asi   formulaAsi   formula
Asi formula
YR Widadaprayitna
 
Proses laktasi dan menyusui
Proses laktasi dan menyusuiProses laktasi dan menyusui
Proses laktasi dan menyusuicahyatoshi
 
Perawatan Payudara Ibu Nifas
Perawatan Payudara Ibu NifasPerawatan Payudara Ibu Nifas
Perawatan Payudara Ibu Nifasindahfedri
 
Menyusui: Modal dalam Parenting
Menyusui: Modal dalam ParentingMenyusui: Modal dalam Parenting
Menyusui: Modal dalam Parenting24hourparenting
 
10 Langkah Mudah Perbanyak ASI
10 Langkah Mudah Perbanyak ASI10 Langkah Mudah Perbanyak ASI
10 Langkah Mudah Perbanyak ASI24hourparenting
 
Cara Menyusui yang Benar
Cara Menyusui yang BenarCara Menyusui yang Benar
Cara Menyusui yang Benarpowerpoint2910
 
Penkes Makanan sehat (Gizi Anak SD)
Penkes Makanan sehat (Gizi Anak SD)Penkes Makanan sehat (Gizi Anak SD)
Penkes Makanan sehat (Gizi Anak SD)Wenny Anugrah
 
PPT Gizi Balita
PPT Gizi Balita PPT Gizi Balita
PPT Gizi Balita
Chiyapuri
 
Carcinoma payudara pd kehamilan ppt
Carcinoma  payudara pd kehamilan pptCarcinoma  payudara pd kehamilan ppt
Carcinoma payudara pd kehamilan ppt
Azis Aimaduddin
 
[Ebook] Panduan Ibu Menyusui
[Ebook] Panduan  Ibu Menyusui[Ebook] Panduan  Ibu Menyusui
[Ebook] Panduan Ibu Menyusui
Anna Bakery Produsen Makanan Pelancar ASI
 
Leaflet perawatan payudara
Leaflet  perawatan payudaraLeaflet  perawatan payudara
Leaflet perawatan payudara
askep33
 

Viewers also liked (20)

Pemberian makan bayi dan anak (pmba)
Pemberian makan bayi dan anak (pmba)Pemberian makan bayi dan anak (pmba)
Pemberian makan bayi dan anak (pmba)
 
KEBUTUHAN GIZI BAYI DAN ANAK
KEBUTUHAN GIZI BAYI DAN ANAK KEBUTUHAN GIZI BAYI DAN ANAK
KEBUTUHAN GIZI BAYI DAN ANAK
 
PROSES LAKTASI DAN MENYUSUI
PROSES LAKTASI DAN MENYUSUIPROSES LAKTASI DAN MENYUSUI
PROSES LAKTASI DAN MENYUSUI
 
Asi formula
Asi   formulaAsi   formula
Asi formula
 
Proses laktasi dan menyusui
Proses laktasi dan menyusuiProses laktasi dan menyusui
Proses laktasi dan menyusui
 
Perawatan Payudara Ibu Nifas
Perawatan Payudara Ibu NifasPerawatan Payudara Ibu Nifas
Perawatan Payudara Ibu Nifas
 
Menyusui itu sulit
Menyusui itu sulit  Menyusui itu sulit
Menyusui itu sulit
 
Menyusui: Modal dalam Parenting
Menyusui: Modal dalam ParentingMenyusui: Modal dalam Parenting
Menyusui: Modal dalam Parenting
 
10 Langkah Mudah Perbanyak ASI
10 Langkah Mudah Perbanyak ASI10 Langkah Mudah Perbanyak ASI
10 Langkah Mudah Perbanyak ASI
 
ASI, ASI EKSLUSIF, DAN MP-ASI
ASI, ASI EKSLUSIF, DAN MP-ASI ASI, ASI EKSLUSIF, DAN MP-ASI
ASI, ASI EKSLUSIF, DAN MP-ASI
 
Cara Menyusui yang Benar
Cara Menyusui yang BenarCara Menyusui yang Benar
Cara Menyusui yang Benar
 
Asi
AsiAsi
Asi
 
Penkes Makanan sehat (Gizi Anak SD)
Penkes Makanan sehat (Gizi Anak SD)Penkes Makanan sehat (Gizi Anak SD)
Penkes Makanan sehat (Gizi Anak SD)
 
Leaflet perawatan payudara akper raha
Leaflet perawatan payudara akper rahaLeaflet perawatan payudara akper raha
Leaflet perawatan payudara akper raha
 
Asi eksklusif
Asi eksklusifAsi eksklusif
Asi eksklusif
 
Penyuluhan asi
Penyuluhan asiPenyuluhan asi
Penyuluhan asi
 
PPT Gizi Balita
PPT Gizi Balita PPT Gizi Balita
PPT Gizi Balita
 
Carcinoma payudara pd kehamilan ppt
Carcinoma  payudara pd kehamilan pptCarcinoma  payudara pd kehamilan ppt
Carcinoma payudara pd kehamilan ppt
 
[Ebook] Panduan Ibu Menyusui
[Ebook] Panduan  Ibu Menyusui[Ebook] Panduan  Ibu Menyusui
[Ebook] Panduan Ibu Menyusui
 
Leaflet perawatan payudara
Leaflet  perawatan payudaraLeaflet  perawatan payudara
Leaflet perawatan payudara
 

Similar to Manajemen laktasi

GIZI_MENYUSUI.ppt
GIZI_MENYUSUI.pptGIZI_MENYUSUI.ppt
GIZI_MENYUSUI.ppt
RefmievaYulianti
 
Perawatan payudara
Perawatan payudaraPerawatan payudara
Perawatan payudaraPeny Ariani
 
Kaak 2 jam 30 mac 2016- susu ibu je
Kaak 2 jam  30 mac 2016- susu ibu jeKaak 2 jam  30 mac 2016- susu ibu je
Kaak 2 jam 30 mac 2016- susu ibu je
JessWongHuiJuan1
 
Breast Care adalah salah satu prosedur perawatan payudara
Breast Care adalah salah satu prosedur perawatan payudaraBreast Care adalah salah satu prosedur perawatan payudara
Breast Care adalah salah satu prosedur perawatan payudara
RizkyAndrianiBakara2
 
Penyuluhan meode Laktasi dan pentingnya makanan bergizi pada masa menyusui.ppt
Penyuluhan meode Laktasi dan pentingnya makanan bergizi pada masa menyusui.pptPenyuluhan meode Laktasi dan pentingnya makanan bergizi pada masa menyusui.ppt
Penyuluhan meode Laktasi dan pentingnya makanan bergizi pada masa menyusui.ppt
LisaDjafar
 
MI.2 - Gizi final 13 feb 17.pptx
MI.2 - Gizi  final 13 feb 17.pptxMI.2 - Gizi  final 13 feb 17.pptx
MI.2 - Gizi final 13 feb 17.pptx
taty38478
 
PPT Keluarga Sehat final 9 feb 17 FINAL.ppt
PPT Keluarga Sehat final 9 feb 17 FINAL.pptPPT Keluarga Sehat final 9 feb 17 FINAL.ppt
PPT Keluarga Sehat final 9 feb 17 FINAL.ppt
SelviKurniaNovianti
 
PPT Keluarga Sehat final 9 feb 17 FINAL.ppt
PPT Keluarga Sehat final 9 feb 17 FINAL.pptPPT Keluarga Sehat final 9 feb 17 FINAL.ppt
PPT Keluarga Sehat final 9 feb 17 FINAL.ppt
ssuserbb25f01
 
Manajemen Laktasi.ppt
Manajemen Laktasi.pptManajemen Laktasi.ppt
Manajemen Laktasi.ppt
MaulidaUchti
 
LAKTASI
LAKTASILAKTASI
Susu Ibu
Susu IbuSusu Ibu
Susu Ibuchuai
 
Teknik menyusui.ppt
Teknik menyusui.pptTeknik menyusui.ppt
Teknik menyusui.ppt
AndaniMonikaPutri
 
Proses laktasi dan menyusui,ppt
Proses laktasi dan menyusui,pptProses laktasi dan menyusui,ppt
Proses laktasi dan menyusui,ppt
martaagustinasirait
 
Proses laktasi dan menyusui,ppt
Proses laktasi dan menyusui,pptProses laktasi dan menyusui,ppt
Proses laktasi dan menyusui,ppt
martaagustinasirait
 
Dr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdf
Dr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdfDr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdf
Dr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdf
Sbas InSilent
 
PERAWATAN PAYUDARA
PERAWATAN PAYUDARAPERAWATAN PAYUDARA
PERAWATAN PAYUDARA
Rahayu Pratiwi
 
Wiwi dan aisyah (cara menyusui yg benar)
Wiwi dan aisyah (cara menyusui yg benar)Wiwi dan aisyah (cara menyusui yg benar)
Wiwi dan aisyah (cara menyusui yg benar)
universitas islam madura
 
Materi 1 proposal d4 oke (2)
Materi 1 proposal d4 oke (2)Materi 1 proposal d4 oke (2)
Materi 1 proposal d4 oke (2)
zikri afdal
 
PPT Askeb Nifas, Masalah Pengeluaran ASI Menyusui Bayi Prematur Pengaruh Masa...
PPT Askeb Nifas, Masalah Pengeluaran ASI Menyusui Bayi Prematur Pengaruh Masa...PPT Askeb Nifas, Masalah Pengeluaran ASI Menyusui Bayi Prematur Pengaruh Masa...
PPT Askeb Nifas, Masalah Pengeluaran ASI Menyusui Bayi Prematur Pengaruh Masa...
evazulioktavia1998
 

Similar to Manajemen laktasi (20)

GIZI_MENYUSUI.ppt
GIZI_MENYUSUI.pptGIZI_MENYUSUI.ppt
GIZI_MENYUSUI.ppt
 
Perawatan payudara
Perawatan payudaraPerawatan payudara
Perawatan payudara
 
Kaak 2 jam 30 mac 2016- susu ibu je
Kaak 2 jam  30 mac 2016- susu ibu jeKaak 2 jam  30 mac 2016- susu ibu je
Kaak 2 jam 30 mac 2016- susu ibu je
 
Breast Care adalah salah satu prosedur perawatan payudara
Breast Care adalah salah satu prosedur perawatan payudaraBreast Care adalah salah satu prosedur perawatan payudara
Breast Care adalah salah satu prosedur perawatan payudara
 
Maaasiihhhhh
MaaasiihhhhhMaaasiihhhhh
Maaasiihhhhh
 
Penyuluhan meode Laktasi dan pentingnya makanan bergizi pada masa menyusui.ppt
Penyuluhan meode Laktasi dan pentingnya makanan bergizi pada masa menyusui.pptPenyuluhan meode Laktasi dan pentingnya makanan bergizi pada masa menyusui.ppt
Penyuluhan meode Laktasi dan pentingnya makanan bergizi pada masa menyusui.ppt
 
MI.2 - Gizi final 13 feb 17.pptx
MI.2 - Gizi  final 13 feb 17.pptxMI.2 - Gizi  final 13 feb 17.pptx
MI.2 - Gizi final 13 feb 17.pptx
 
PPT Keluarga Sehat final 9 feb 17 FINAL.ppt
PPT Keluarga Sehat final 9 feb 17 FINAL.pptPPT Keluarga Sehat final 9 feb 17 FINAL.ppt
PPT Keluarga Sehat final 9 feb 17 FINAL.ppt
 
PPT Keluarga Sehat final 9 feb 17 FINAL.ppt
PPT Keluarga Sehat final 9 feb 17 FINAL.pptPPT Keluarga Sehat final 9 feb 17 FINAL.ppt
PPT Keluarga Sehat final 9 feb 17 FINAL.ppt
 
Manajemen Laktasi.ppt
Manajemen Laktasi.pptManajemen Laktasi.ppt
Manajemen Laktasi.ppt
 
LAKTASI
LAKTASILAKTASI
LAKTASI
 
Susu Ibu
Susu IbuSusu Ibu
Susu Ibu
 
Teknik menyusui.ppt
Teknik menyusui.pptTeknik menyusui.ppt
Teknik menyusui.ppt
 
Proses laktasi dan menyusui,ppt
Proses laktasi dan menyusui,pptProses laktasi dan menyusui,ppt
Proses laktasi dan menyusui,ppt
 
Proses laktasi dan menyusui,ppt
Proses laktasi dan menyusui,pptProses laktasi dan menyusui,ppt
Proses laktasi dan menyusui,ppt
 
Dr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdf
Dr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdfDr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdf
Dr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdf
 
PERAWATAN PAYUDARA
PERAWATAN PAYUDARAPERAWATAN PAYUDARA
PERAWATAN PAYUDARA
 
Wiwi dan aisyah (cara menyusui yg benar)
Wiwi dan aisyah (cara menyusui yg benar)Wiwi dan aisyah (cara menyusui yg benar)
Wiwi dan aisyah (cara menyusui yg benar)
 
Materi 1 proposal d4 oke (2)
Materi 1 proposal d4 oke (2)Materi 1 proposal d4 oke (2)
Materi 1 proposal d4 oke (2)
 
PPT Askeb Nifas, Masalah Pengeluaran ASI Menyusui Bayi Prematur Pengaruh Masa...
PPT Askeb Nifas, Masalah Pengeluaran ASI Menyusui Bayi Prematur Pengaruh Masa...PPT Askeb Nifas, Masalah Pengeluaran ASI Menyusui Bayi Prematur Pengaruh Masa...
PPT Askeb Nifas, Masalah Pengeluaran ASI Menyusui Bayi Prematur Pengaruh Masa...
 

Recently uploaded

Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
roomahmentari
 
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
zirmajulianda1
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
nirmalaamir3
 
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOMCDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
LinaJuwairiyah1
 
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
PratiwiZikri
 
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIAMATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
ratih402596
 
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptxPERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
AndrikIrfani
 

Recently uploaded (8)

Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
 
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
 
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOMCDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
 
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
 
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
 
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIAMATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
 
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptxPERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
 

Manajemen laktasi

  • 1. BY : Ns. Arif Al-Amin S. kep 1
  • 2. DEFINISI Manajemen Laktasi Adalah upaya-upaya yg dilakukan utk menunjukan keberhasilan menyusui Upaya –upaya yg dilakukan : • Ante natal • Segera setelah lahir • Post natal 2
  • 3. Upaya-upaya yg Dilakukan Ante natal • Perawatan payudara mulai kehamilan 6 bl • M’p’hatikan gizi / makanan tambahan • M’ciptakan suasana klg yg menyenangkan Segera setelah lahir • Ibu dibantu menyusui 30’ setelah persalinan • Perawatan rawat gabung, ibu nifas diberi kapsul vit. A dlm waktu 2 mgg setelah melahirkan 3
  • 4.  Post natal Menyusui dilanjutkan Ekslusif Gizi diperhatikan & istirahat cukup Hindari stress Sikap Perawat dlm Mengatasi Masalah Laktasi Keinginan utk menolong si ibu M’berikan dorongan utk si ibu agar tdk cpt putus asa M’dorong utk trs menerus menyusui Sikap penuh kasih sayang 4
  • 5. Kemampuan yg Diperlukan  M’identifikasi ibu yg m’punyai resiko utk tdk menyusui  M’identifikasi faktor-faktor psikologis & sosial yg b’hub. pe menyusui  Menerangkan pd ibu-ibu & cln ibu keuntungan menyusui  M’cegah kesukaran & m’atasi komplikasi yg mkn terjadi  M’jelaskan metode KB yg cocok utk ibu menyusui  B’prn serta dlm kampanye menyusui 5
  • 6. Manfaat Menyusui  Lbh mdh p’beriannya  M’p’erat hub. kasih sayang ibu & bayi  M’jarangkan kehamilan  M’hindarkan ibu dr kemungkinan timbulnya kanker payudara Bahaya P’berian susu Botol  Botol susu lbh sulit dibersihkan & lbh mdh t’cemar oleh bakteri  Tdk mengandung zat kekebalan  Harganya mahal krn hrs diproses dulu dr susu sapi 6
  • 7. Pembentukan & Pengeluaran ASI  Wanita Hamil  Mamae m’besar, tegang & agak sakit  Vena melebar & jelas  Hiperpigmentasi areola mamae & putting susu  Kelenjar montgomery m’besar & menonjol  Mamae bila dipijat mengeluarkan cairan 0 – 16 mgg : jernih 16 – 32 mgg : agak putih 32 – lahir : lbh kental & agak kuning 7
  • 8. Kolostrum  ASI yg keluar pd hari-hari pertama setelah bayi lahir  Berwarna kekuning-kuningan & lbh kental Banyak mengandung vit. A, protein & zat kekebalan Manfaat :  Melindungi bayi dr b’bagai penyakit infeksi (diare)  M’bantu pengeluaran mekonium 8
  • 9. Faktor-Faktor yg M’pengaruhi Keberhasilan Laktasi Pengertian Laktasi adalah keseluruhan proses menyusui mulai dari ASI diproduksi smp proses by mengisap & menelan ASI Hormon • Estrogen • Progesteron • Prolaktin • Somatomammotropin korionik • G. Hormon 9
  • 10.  Estrogen • Ovarium, corpus luteum & plasenta • Pembesaran uterus • Pembesaran payudara  Progesteron • Corpus luteum & plasenta • M,pertahankan kehamilan • P’kemb. Sistem sekresi Payudara • P’bentukan lobulus & alveolus baru • P’kembangan sel-sel alveolus 10
  • 11.  Prolaktin • Glandula Pituitari • Merangsang pembentukan / produksi ASI Somatomammotropin Korionik • Plasenta • Bersifat laktogenik ringan G. Hormon • Mengatur pertumbuhan tubuh secara umum 11
  • 12. Setelah bayi lahir ??  Estrogen & progesteron  Prolaktin  Oxitocin (Hipofisis posterior) • Ada rangsang hisap SSP • Sel mioepitelium payudara berkontraksi  Gluko kortikoid • M’atur transportasi air dlm sel membran selama kehamilan & laktasi 12
  • 13.  Parathyroid M’batasi Ca & Fe dlm ASI utk kebutuhan ASI  Tyroid Secara lgs b’pengaruh pd buah dada ttp pengaturan secara umum proses metabolisme stimulasi laktasi, m’p’besar absorbsi makanan, m’p’tahankan konsentrasi glukosa 13
  • 14. Buah Dada Impuls saraf dr hisapan Stimulasi hipotalamus Stimulasi Pituitari anterior Stimulasi Pituitari Posterior Sekresi Prolaktin Sekresi oksitosin Produksi ASI dlm sel aveolar Kontraksi sel mioepitel Led down reflek (m’alirkan ASI ke sinus laktiferus) Laktasi 14
  • 15. Cara Menyusui yg Baik & Benar Cuci tgn sebelum menyusui Usahakan posisi ibu cukup enak pd saat menyusui, peluk by & letakan by m’hadap ibu Usahakan isapan by smp areola Pd saat menyusui, tekan bagian atas payudara dgn jari agar bayi dpt bernapas dg lega Jika menyusui dlm posisi duduk, usahakan kaki ibu tdk m’gantung Susui by pd kedua payudara scr b’gantian Pandanglah mata by dgn penuh kasih sayang 15
  • 16. Jgn memaksa by utk menyusu t’gesa-gesa Jgn gunakan alat bantu puting Gunakan kapas yg tlh dicelupkan ke dlm air hangat utk m’b’sihkan mulut bayi Sendawakan bayi setelah menyusui ASI tsb dpt diberikan kpd by sgr stlh ibu tiba di rmh ASI dpt disimpan : • 6 jam pd suhu kamar • 24 jam dlm termos es • 2 x 24 jam di lemari es / tpt yg tlh disterilkan 16
  • 17. Cara Menyapih Tambah frekuensi p’berian makanan lengkap mjd 3 – 4 x / hari Frekuensi menyusu dikurangi secara b’tahap Tetap memberikan perhatian dan kasih sayang 17
  • 18. Cara Menyapih Tambah frekuensi p’berian makanan lengkap mjd 3 – 4 x / hari Frekuensi menyusu dikurangi secara b’tahap Tetap memberikan perhatian dan kasih sayang 18
  • 19. Masalah yg Srg Timbul Pd Masa Laktasi Putting susu dtr / t’benam (flat nipple) Putting susu ditarik-tarik smp menonjol / dgn bantuan pompa susu Putting lecet & nyeri Posisi & cara menyusui yg salah Cara mangatasi : • Mulai menyusui pd putting yg tdk sakit • Susui by sebelum by sangat lapar • P’baiki cara m’hisap, bibir by menutup areola • Jgnm’bersihkan putting dgn sabun atau alkohol 19
  • 20. • Perhatikan cara melepas mulut bayi setelah selesai menyusui • Biarkan putting kering sebelum memakai BH • Bila putting susu pecah-pecah & mengeluarkan darah, jgn menyusui dulu selama 24 – 28 jam Payudara Bengkak Sekitar hari ke 3 – 4 payudara sering terasa lebih penuh atau tegang disertai rasa nyeri. 20
  • 21. Cara mengatasinya : • Susukan bayi tanpa jadwal • Keluarkan ASI dgn pompa atau dgn tangan bila ASI melebihi kebutuhan bayi • Kompres dgn air hangat • Lakukan pengurutan dari putting ke arah pangkal payudara Penyumbatan saluran ASI Penyebab : Bayi tdk disusui dgn adekuat Putting susu yg tdk bersih Pemakaian BH yg terlalu ketat 21
  • 22. Cara mengatasi : • Setiap 2 jam sebelum menyusui, kompres payudara dg air hangat • Keluarkan ASI dg tangan atau pompa sebelum menyusui utk meringankan beban payudara yg terlampau penuh • Lakukan pengurutan scr perlahan • Menyusui lbh sering & lbh lama • Pakai BH yg menyangga tp tdk terlalu ketat 22
  • 23.  Mastitis Biasanya terjadi 1-3 mg post partum Komplikasi dari sumbatan saluran ASI Tanda-tanda :  Kulit payudara nampak lebih merah  Payudara mengeras & sakit  Berbenjol-benjol disertai demam 23
  • 24. Cara mengatasi : • Tetap menyusui bayi • Pakai BH yg longgar • Istirahat cukup & makan makanan yg bergizi • Bila gejala dlm 24 jam tdk hilang, minum antibiotik • Lakukan perawatan payudara scr teratur 24
  • 25. Payudara Abses • Disebabkan karena radang payudara • Utk sementara payudara yg Abses tidak disusukan • Klien dirujuk ke Puskesmas / RS Produksi ASI Kurang / Let-Down Reflek < Disebabkan karena reflek menghisap bayi berkurang & keadaan emosi ibu. 25