SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
KNEE CHEST POSITION
YULI CITRA DEWI
DEFINISI
 Merupakan suatu usaha alami untuk mengubah posisi bayi
sungsang menjadi posisi kepala. Melakukan posisi bersujud
dengan posisi perut seakan-akan menggantung ke bawah. Knee
chest dapat dilakukan dengan posisi ibu menungging seperti sujud
dimana lutut dan dada menempel pada lantai, lutut sejajar dengan
dada. Lakukan selama 15 menit atau 3-4 kali sehari
LANGKAH-LANGKAH KNEE CHEST DENGAN VARIASINYA
a. Melakukan apersepsi
b. Meminta persetujuan klien dan memberikan informed consent
c. Mempersiapkan alat : matras yoga, handuk/selimut, balok yoga, bantal/guling.
d. Cuci tangan
e. Menanyakan kesiapan klien untuk memulai gerakan knee chest
f. Letakkan handuk/selimut yang telah terlipat di atas matras yoga sebagai alas lutut
klien
POSE 1
1) Letakkan dada sejajar dengan lutut dan menyentuh lantai
2) Letakkan tangan di depan kepala
3) Berikan afirmasi positif pada janin untuk memutar posisi agar kepala berada di bawah
4) Lakukan gerakan ini selama 8 hitungan
POSE 2
1) Sama dengan pose 1 kemudian letakkan tangan ke samping kanan dan kiri tubuh ibu menghadap ke belakang
2) Berikan afirmasi positif pada janin untuk memutar posisi agar kepala berada di bawah
3) Lakukan gerakan ini selama 8 hitungan
POSE 3
1) Letakkan guling atau bantal di bawah lutut ibu
2) Satukan kedua telapak tangan saling menggenggam di atas kepala
3) Letakkan dada sejajar dengan lutut
4) Kencangkan otot perut sehingga punggung menjadi datar
5) Berikan afirmasi positif pada janin untuk memutar posisi agar kepala berada di bawah
6) Lakukan pose ini selama 8 hitungan
POSE 4
1) Letakkan guling atau bantal di bawah lutut ibu
2) Lipat kedua lengan dan letakkan di bawah kepala ibu
3) Tegangkan otot perut sehingga punggung menjadi datar
4) Berikan afirmasi positif pada janin untuk memutar posisi agar kepala berada di bawah
5) Lakukan pose ini selama 8 siklus nafas
POSE 5
1) Letakkan guling atau bantal di bawah lutut ibu
2) Letakkan dahi ibu di atas balok yoga
3) Tegangkan otot perut sehingga punggung menjadi datar
4) Berikan afirmasi positif pada janin untuk memutar posisi agar kepala berada di bawah
5) Lakukan pose ini selama 8 siklus nafas
POSE 6 CHILD POSE (BALASANA)
 Langkah 1 : mulailah pada posisi berlutut dengan kedua lutut sedikit melebar
LANGKAH 2 : MERANGKAN KE DEPAN DENGAN TANGAN LENGAN LURUS DAN POSISI DEPAN.
LANGKAH 3 : PERTAHANKAN POSISI TUBUH RILEKS PADA PAHA DAN KENING UNTUK BERISTIRAHAT DI LANTAI.
PASTIKAN PANTAT UNTUK TETAP MENEMPEL PADA TUMIT KAKI (PANTAT TIDAK BOLEH MENUNGGING KE ATAS).
Pose 7 Downward Facing Dog Pose (Adho Mukha Svanasana)
Langkah 1 : mulailah dengan table position, tangan pada posisi hasta banda.
LANGKAH 2 :
a) Tekuk jari kaki dan angkat pinggul tinggi, mencapai tulang duduk ke arah langit-langit.
b) Luruskan tumit ke belakang ke arah matras tanpa menyentuhnya.
c) Turunkan kepala sehingga leher lurus.
LANGKAH 3 :
a) Lipatan pergelangan tangan tetap sejajar dengan tepi depan matras. Tekan ke buku jari telunjuk dan ibu jari Anda
untuk meredakan tekanan dari pergelangan tangan
b) Bernafaslah di posisi ini sekurangnya tiga tarikan nafas panjang. Setelah itu kembali ke table position untuk
bangun kembali.
RAPIKAN KLIEN KE POSISI SEMULA
a. Beritahu bahwa tindakan telah selesai
b. Beritahu ibu untuk melakukan gerakan knee chest sebanyak 3-4 kali sehari selama 10-15menit setiap 2 jam.
c. Bereskan alat-alat
d. Evaluasi setelah tindakan.

More Related Content

What's hot

Memberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala II
Memberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala IIMemberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala II
Memberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala II
Nurul Wulandari
 
DISTOSIA KELAINAN TENAGA(HIS)
DISTOSIA KELAINAN TENAGA(HIS)DISTOSIA KELAINAN TENAGA(HIS)
DISTOSIA KELAINAN TENAGA(HIS)
Christina Oktavia
 
7d persalinan sungsang
7d persalinan sungsang7d persalinan sungsang
7d persalinan sungsang
Joni Iswanto
 
Distosia his poltekkes surakarta
Distosia his poltekkes surakartaDistosia his poltekkes surakarta
Distosia his poltekkes surakarta
Yunita Dipra
 
ASUHAN KEBIDANAN PATOLOGI (Bendungan ASI)
ASUHAN KEBIDANAN PATOLOGI (Bendungan ASI) ASUHAN KEBIDANAN PATOLOGI (Bendungan ASI)
ASUHAN KEBIDANAN PATOLOGI (Bendungan ASI)
Rofiqoh Damayanti
 
Konsep dasar asuhan kebidanan pada ibu dalam masa persalinan
Konsep dasar asuhan kebidanan pada ibu dalam masa persalinanKonsep dasar asuhan kebidanan pada ibu dalam masa persalinan
Konsep dasar asuhan kebidanan pada ibu dalam masa persalinan
Yohanes Dedio
 
Persalinan sungsang oleh siti izatul muasaroh
Persalinan sungsang oleh siti izatul muasarohPersalinan sungsang oleh siti izatul muasaroh
Persalinan sungsang oleh siti izatul muasaroh
Mia Wibowo
 

What's hot (20)

Rumus Johnson Toshack Converted
Rumus Johnson Toshack ConvertedRumus Johnson Toshack Converted
Rumus Johnson Toshack Converted
 
pijat bayi
pijat bayi pijat bayi
pijat bayi
 
Memberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala II
Memberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala IIMemberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala II
Memberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala II
 
Fisiologi persalinan dan nifas normal
Fisiologi persalinan dan nifas normalFisiologi persalinan dan nifas normal
Fisiologi persalinan dan nifas normal
 
Distosia
DistosiaDistosia
Distosia
 
DISTOSIA KELAINAN TENAGA(HIS)
DISTOSIA KELAINAN TENAGA(HIS)DISTOSIA KELAINAN TENAGA(HIS)
DISTOSIA KELAINAN TENAGA(HIS)
 
Senam hamil
Senam hamilSenam hamil
Senam hamil
 
7d persalinan sungsang
7d persalinan sungsang7d persalinan sungsang
7d persalinan sungsang
 
Distosia his poltekkes surakarta
Distosia his poltekkes surakartaDistosia his poltekkes surakarta
Distosia his poltekkes surakarta
 
ASUHAN KEBIDANAN PATOLOGI (Bendungan ASI)
ASUHAN KEBIDANAN PATOLOGI (Bendungan ASI) ASUHAN KEBIDANAN PATOLOGI (Bendungan ASI)
ASUHAN KEBIDANAN PATOLOGI (Bendungan ASI)
 
Konsep dasar asuhan kebidanan pada ibu dalam masa persalinan
Konsep dasar asuhan kebidanan pada ibu dalam masa persalinanKonsep dasar asuhan kebidanan pada ibu dalam masa persalinan
Konsep dasar asuhan kebidanan pada ibu dalam masa persalinan
 
Wiwi dan aisyah (cara menyusui yg benar)
Wiwi dan aisyah (cara menyusui yg benar)Wiwi dan aisyah (cara menyusui yg benar)
Wiwi dan aisyah (cara menyusui yg benar)
 
letak Sungsang
letak Sungsangletak Sungsang
letak Sungsang
 
PP Konsep Dasar Bendungan ASI
PP Konsep Dasar Bendungan ASIPP Konsep Dasar Bendungan ASI
PP Konsep Dasar Bendungan ASI
 
Perubahan persalinan, 3 pP f
Perubahan persalinan, 3 pP fPerubahan persalinan, 3 pP f
Perubahan persalinan, 3 pP f
 
Persalinan dan Nifas
Persalinan dan Nifas Persalinan dan Nifas
Persalinan dan Nifas
 
Hand out
Hand outHand out
Hand out
 
Makalah cara menyusui yang benar
Makalah cara menyusui yang benarMakalah cara menyusui yang benar
Makalah cara menyusui yang benar
 
4. asuhan sayang ibu
4. asuhan sayang ibu4. asuhan sayang ibu
4. asuhan sayang ibu
 
Persalinan sungsang oleh siti izatul muasaroh
Persalinan sungsang oleh siti izatul muasarohPersalinan sungsang oleh siti izatul muasaroh
Persalinan sungsang oleh siti izatul muasaroh
 

Similar to Knee chest position

10 tutorial gerakan yoga untuk mengecilkan perut
10 tutorial gerakan yoga untuk mengecilkan perut10 tutorial gerakan yoga untuk mengecilkan perut
10 tutorial gerakan yoga untuk mengecilkan perut
serabutan
 

Similar to Knee chest position (20)

Senam hamil
Senam hamilSenam hamil
Senam hamil
 
SENAM HAMIL
SENAM HAMILSENAM HAMIL
SENAM HAMIL
 
Senam bayi
Senam bayiSenam bayi
Senam bayi
 
baby yoga.pptx
baby yoga.pptxbaby yoga.pptx
baby yoga.pptx
 
Senam hamil
Senam hamilSenam hamil
Senam hamil
 
Senam hamil
Senam hamilSenam hamil
Senam hamil
 
Senam hamil
Senam hamilSenam hamil
Senam hamil
 
Senam hamil
Senam hamilSenam hamil
Senam hamil
 
8 SENAMAN ANTENATAL.pptx
8 SENAMAN ANTENATAL.pptx8 SENAMAN ANTENATAL.pptx
8 SENAMAN ANTENATAL.pptx
 
Hand out
Hand outHand out
Hand out
 
Senam hamil
Senam hamilSenam hamil
Senam hamil
 
Pijat pada bayi
Pijat pada bayiPijat pada bayi
Pijat pada bayi
 
Leaflet senam hamil
Leaflet senam hamilLeaflet senam hamil
Leaflet senam hamil
 
Senam nifas 2
Senam nifas 2Senam nifas 2
Senam nifas 2
 
10 tutorial gerakan yoga untuk mengecilkan perut
10 tutorial gerakan yoga untuk mengecilkan perut10 tutorial gerakan yoga untuk mengecilkan perut
10 tutorial gerakan yoga untuk mengecilkan perut
 
Makalah cara menyusui yang benar
Makalah cara menyusui yang benarMakalah cara menyusui yang benar
Makalah cara menyusui yang benar
 
Lea flet k' eva
Lea flet k' evaLea flet k' eva
Lea flet k' eva
 
Lea flet k' eva
Lea flet k' evaLea flet k' eva
Lea flet k' eva
 
SAP 2.docx
SAP 2.docxSAP 2.docx
SAP 2.docx
 
Nifas qoe
Nifas qoeNifas qoe
Nifas qoe
 

Recently uploaded

KETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptx
KETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptxKETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptx
KETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptx
Zuheri
 
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasiBLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
NezaPurna
 
Anatomi pada perineum serta anorektal.pdf
Anatomi pada perineum serta anorektal.pdfAnatomi pada perineum serta anorektal.pdf
Anatomi pada perineum serta anorektal.pdf
srirezeki99
 
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.pptAnatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Acephasan2
 
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.pptSISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
Acephasan2
 
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal DiabetesFARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
NadrohSitepu1
 
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptx
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptxMateri 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptx
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptx
Yudiatma1
 
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh DiriAsuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
andi861789
 
PPT KAWASAN TANPA ROKOK SESUAI PERATURAN BUPATI
PPT KAWASAN TANPA ROKOK SESUAI PERATURAN BUPATIPPT KAWASAN TANPA ROKOK SESUAI PERATURAN BUPATI
PPT KAWASAN TANPA ROKOK SESUAI PERATURAN BUPATI
MuhammadAlfiannur2
 
LOKAKARYA MINI tingkat puskesmas bulanan ppt
LOKAKARYA MINI tingkat puskesmas bulanan pptLOKAKARYA MINI tingkat puskesmas bulanan ppt
LOKAKARYA MINI tingkat puskesmas bulanan ppt
UserTank2
 

Recently uploaded (20)

one minute preceptor ( pembelajaran dalam satu menit)
one minute preceptor ( pembelajaran dalam satu menit)one minute preceptor ( pembelajaran dalam satu menit)
one minute preceptor ( pembelajaran dalam satu menit)
 
KETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptx
KETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptxKETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptx
KETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptx
 
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasiBLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
 
Anatomi pada perineum serta anorektal.pdf
Anatomi pada perineum serta anorektal.pdfAnatomi pada perineum serta anorektal.pdf
Anatomi pada perineum serta anorektal.pdf
 
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.pptAnatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
 
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.pptSISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
 
Statistik Kecelakaan Kerja manajemen risiko kecelakaan kerja .pptx
Statistik Kecelakaan Kerja manajemen risiko kecelakaan kerja .pptxStatistik Kecelakaan Kerja manajemen risiko kecelakaan kerja .pptx
Statistik Kecelakaan Kerja manajemen risiko kecelakaan kerja .pptx
 
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal DiabetesFARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
 
asuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasan
asuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasanasuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasan
asuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasan
 
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptx
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptxMateri 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptx
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptx
 
#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf
#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf
#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf
 
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.pptkonsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
 
MODUL Keperawatan Keluarga pny riyani.pdf
MODUL Keperawatan Keluarga pny riyani.pdfMODUL Keperawatan Keluarga pny riyani.pdf
MODUL Keperawatan Keluarga pny riyani.pdf
 
Presentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensiPresentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensi
 
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).ppt
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).pptMEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).ppt
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).ppt
 
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh DiriAsuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
 
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosikarbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
 
PPT KAWASAN TANPA ROKOK SESUAI PERATURAN BUPATI
PPT KAWASAN TANPA ROKOK SESUAI PERATURAN BUPATIPPT KAWASAN TANPA ROKOK SESUAI PERATURAN BUPATI
PPT KAWASAN TANPA ROKOK SESUAI PERATURAN BUPATI
 
LOKAKARYA MINI tingkat puskesmas bulanan ppt
LOKAKARYA MINI tingkat puskesmas bulanan pptLOKAKARYA MINI tingkat puskesmas bulanan ppt
LOKAKARYA MINI tingkat puskesmas bulanan ppt
 
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutikaPresentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutika
 

Knee chest position

  • 2. DEFINISI  Merupakan suatu usaha alami untuk mengubah posisi bayi sungsang menjadi posisi kepala. Melakukan posisi bersujud dengan posisi perut seakan-akan menggantung ke bawah. Knee chest dapat dilakukan dengan posisi ibu menungging seperti sujud dimana lutut dan dada menempel pada lantai, lutut sejajar dengan dada. Lakukan selama 15 menit atau 3-4 kali sehari
  • 3. LANGKAH-LANGKAH KNEE CHEST DENGAN VARIASINYA a. Melakukan apersepsi b. Meminta persetujuan klien dan memberikan informed consent c. Mempersiapkan alat : matras yoga, handuk/selimut, balok yoga, bantal/guling. d. Cuci tangan e. Menanyakan kesiapan klien untuk memulai gerakan knee chest f. Letakkan handuk/selimut yang telah terlipat di atas matras yoga sebagai alas lutut klien
  • 4. POSE 1 1) Letakkan dada sejajar dengan lutut dan menyentuh lantai 2) Letakkan tangan di depan kepala 3) Berikan afirmasi positif pada janin untuk memutar posisi agar kepala berada di bawah 4) Lakukan gerakan ini selama 8 hitungan
  • 5. POSE 2 1) Sama dengan pose 1 kemudian letakkan tangan ke samping kanan dan kiri tubuh ibu menghadap ke belakang 2) Berikan afirmasi positif pada janin untuk memutar posisi agar kepala berada di bawah 3) Lakukan gerakan ini selama 8 hitungan
  • 6. POSE 3 1) Letakkan guling atau bantal di bawah lutut ibu 2) Satukan kedua telapak tangan saling menggenggam di atas kepala 3) Letakkan dada sejajar dengan lutut 4) Kencangkan otot perut sehingga punggung menjadi datar 5) Berikan afirmasi positif pada janin untuk memutar posisi agar kepala berada di bawah 6) Lakukan pose ini selama 8 hitungan
  • 7. POSE 4 1) Letakkan guling atau bantal di bawah lutut ibu 2) Lipat kedua lengan dan letakkan di bawah kepala ibu 3) Tegangkan otot perut sehingga punggung menjadi datar 4) Berikan afirmasi positif pada janin untuk memutar posisi agar kepala berada di bawah 5) Lakukan pose ini selama 8 siklus nafas
  • 8. POSE 5 1) Letakkan guling atau bantal di bawah lutut ibu 2) Letakkan dahi ibu di atas balok yoga 3) Tegangkan otot perut sehingga punggung menjadi datar 4) Berikan afirmasi positif pada janin untuk memutar posisi agar kepala berada di bawah 5) Lakukan pose ini selama 8 siklus nafas
  • 9. POSE 6 CHILD POSE (BALASANA)  Langkah 1 : mulailah pada posisi berlutut dengan kedua lutut sedikit melebar
  • 10. LANGKAH 2 : MERANGKAN KE DEPAN DENGAN TANGAN LENGAN LURUS DAN POSISI DEPAN.
  • 11. LANGKAH 3 : PERTAHANKAN POSISI TUBUH RILEKS PADA PAHA DAN KENING UNTUK BERISTIRAHAT DI LANTAI. PASTIKAN PANTAT UNTUK TETAP MENEMPEL PADA TUMIT KAKI (PANTAT TIDAK BOLEH MENUNGGING KE ATAS).
  • 12. Pose 7 Downward Facing Dog Pose (Adho Mukha Svanasana) Langkah 1 : mulailah dengan table position, tangan pada posisi hasta banda.
  • 13. LANGKAH 2 : a) Tekuk jari kaki dan angkat pinggul tinggi, mencapai tulang duduk ke arah langit-langit. b) Luruskan tumit ke belakang ke arah matras tanpa menyentuhnya. c) Turunkan kepala sehingga leher lurus.
  • 14. LANGKAH 3 : a) Lipatan pergelangan tangan tetap sejajar dengan tepi depan matras. Tekan ke buku jari telunjuk dan ibu jari Anda untuk meredakan tekanan dari pergelangan tangan b) Bernafaslah di posisi ini sekurangnya tiga tarikan nafas panjang. Setelah itu kembali ke table position untuk bangun kembali.
  • 15. RAPIKAN KLIEN KE POSISI SEMULA a. Beritahu bahwa tindakan telah selesai b. Beritahu ibu untuk melakukan gerakan knee chest sebanyak 3-4 kali sehari selama 10-15menit setiap 2 jam. c. Bereskan alat-alat d. Evaluasi setelah tindakan.