SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
Banggamembangundesa
PEDOMAN PENYUSUNAN RKPDESA
KABUPATEN MADIUN
TAHUN 2022
A. DASAR
1. Peraturan Bupati Madiun Nomor 50 Tahun 2015, Tentang Pedoman Pembangunan
Desa.
2. Permendes Nomor 21 Tahun 2020, Tentang Pedoman Umum Pembangunan Desa dan
Pemberdayaan Masyarakat Desa.
B. GAMBARAN UMUM
1. Rancangan RKP Desa
 Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDesa) adalah penjabaran dari RPJMDesa
untuk jangka waktu 1 (satu) tahun.
 Penyelarasan arah kebijakan pembangunan Kabupaten,
 Rencana kegiatan yang meliputi Bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa,
Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa, Bidang Pembinaan Kemasyarakatan
Desa, Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa, dan Penanggulangan Bencana,
Keadaan Darurat, dan Mendesak.
2. Nomenklatur RKPDesa sesuai yang tertuang dalam nomenklatur Peraturan Bupati
Madiun Nomor 78 Tahun 2018, Tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Desa.
3. Penyusunan RKPDesa dilaksanakan dengan mempertimbangkan informasi perkiraan
pendapatan transfer desa dari pemerintah kabupaten.
LANGKAH - LANGKAH PENYUSUNAN
1. Musyawarah Dusun (Musdus)
a. Pelaksana : Kaur Perencanaan, LPM/LPKMD, dan Kasun
b. Lokasi : Dilakukan ditingkat dusun masing-masing atau terfokus satu
tempat dengan tetap melaksanakan diskusi masing-masing dusun.
c. Agenda :
 Pencermatan Ulang RPJMDesa Tahun 2022
 Perankingan usulan skala prioritas dan wajib.
 Evaluasi pelaksanaan APBDesa tahun 2021 yang tertunda (dikarenakan
penanganan covid 19).
 Evaluasi pelaksanaan usulan yang tercantum dalam RKPDesa 2021.
 Pembahasan usulan prioritas masing-masing dusun.
 Pemisahan sisa usulan yang belum terdanai tahun 2021 dan masuk Berita
Acara Selisih Kurang.
 Mencermati hasil evaluasi laju pencapaian SDGs Desa.
 Mencermati daftar usulan masyarakat Desa perihal program dan/atau
kegiatan Pembangunan Desa untuk pencapaian SDGs Desa.
 Mencermati rencana kerja sama antar Desa dan/atau kerja sama Desa dengan
pihak ketiga yang difokuskan pada upaya pencapaian SDGs Desa
d. Peserta :
 PPKD
 RT, RW
 Organisasi masyarakat.
Banggamembangundesa
 Tokoh Masyarakat.
 Tokoh Agama.
 Tokoh Perempuan.
 Tokoh Kepemudaan.
e. Out Put/ Hasil Kegiatan :
 Berita Acara
 Daftar Hadir
 Notulensi
 Foto Kegiatan
 Form Usulan Dusun 5 Bidang Kegiatan
2. Pra Musdes (Musdes Perencanaan)
a. Pelaksana : BPD difasilitasi Pemdes
b. Agenda :
 Pembentukan Tim Penyusun RKPDesa
a. Tim Penyusun terdiri dari :
 Kepala Desa selaku pembina.
 Sekretaris Desa selaku Ketua.
 Ketua lembaga pemberdayaan masyarakat selaku sekretaris; dan
anggota yang berasal dari perangkat Desa, lembaga pemberdayaan
masyarakat, kader pemberdayaan masyarakat Desa, mengikutsertakan
unsur perempuan, dan unsur masyarakat lainnya.
b. Jumlah tim paling sedikit 7 (tujuh) orang dan paling banyak 11 (sebelas)
orang.
c. Tim Penyusun ditetapkan dengan Keputusan Kepala Desa.
d. Tugas Tim Penyusun :
 Pencermatan pagu indikatif desa dan penyelarasan program kegiatan
yang masuk ke desa.
 Pencermatan ulang dokumen RPJMDesa.
 Penyusunan Rancangan RKPDesa.
 Penyusunan Rancangan Daftar Usulan RKPDesa.
 Penyusunan Desain dan Rencana Anggaran Biaya (RAB) Kegiatan.
 Pembentukan Tim Verifikasi Usulan
a. Tim Verifikasi Usulan terdiri dari :
 Bidang Pemerintahan Desa dari unsur Pemerintah Kecamatan.
 Bidang Pelaksanaan Pembangunan dari unsur warga masyarakat yang
mempunyai kemampuan teknik, atau kesehatan, atau pendidikan, atau
lingkungan, atau informatika, atau teknologi tepat guna, dan atau
pengembangan ekonomi.
 Bidang Pembinaan dan Penggulangan Bencana, Keadaan Mendesak, dan
Darurat dari unsur masyarakat yang mempunyai kemampuan tentang
sosial kemasyarakatan, atau kelembagaan masyarakat, dan atau
kebencanaan.
 Bidang Pemberdayaan Masyarakat dari unsur warga masyarakat yang
mempunyai kemampuan pemberdayaan dan pelatihan masyarakat.
b. Tim Verifikasi Usulan ditetapkan dengan Keputusan Kepala Desa
Banggamembangundesa
 Pencermatan dan Penyelarasasan RKPDesa
a. Tim Penyusun mengkaji beberapa hal berikut ini :
 Perkiraan pendapatan asli desa.
 Pagu indikatif desa yang bersumber dari APBN dan APBD Kabupaten.
 Rencana bantuan keuangan dari APBD Kabupaten dan APBD Provinsi.
 Sumber keuangan lain yang sah.
 Pengkajian rencana program dan kegiatan pemerintah
pusat, pemerintah daerah provinsi dan pemerintah
daerah kabupaten/kota termasuk di dalamnya
pelaksanaan program sektoral yang masuk ke Desa
yang diselaraskan dengan Kewenangan Desa.
 Mempertimbangkan hasil penjaringan aspirasi masyarakat oleh dewan
perwakilan rakyat daerah kabupaten/kota dan menyelaraskan dengan
rancangan RKP Desa.
 Mencermati hasil evaluasi laju pencapaian SDGs Desa.
 Mencermati daftar usulan masyarakat Desa perihal program dan/atau
kegiatan Pembangunan Desa untuk pencapaian SDGs Desa.
 Mencermati rencana kerja sama antar Desa dan/atau kerja sama Desa
dengan pihak ketiga yang difokuskan pada upaya pencapaian SDGs
Desa
b. Hasil pencermatan dituangkan dalam format Pagu Indikatif Desa.
c. Hasil penyelarasan dituangkan dalam format kegiatan pembangunan yang
masuk ke desa.
 Sinkronisasi Usulan
Supporting usulan tingkat desa, kecamatan, atau dan kabupaten.
 Pencermatan Ulang RPJMDesa Hasil Musdus
a. Tim penyusun RKP Desa mencermati skala prioritas
usulan rencana kegiatan Pembangunan Desa untuk 1 (satu) tahun anggaran
berikutnya sebagaimana tercantum dalam dokumen RPJM Desa setelah
dibahas dan dicermati melalui forum musdus.
b. Hasil pencermatan menjadi dasar bagi tim penyusun RKP Desa dalam
menyusun rancangan RKP Desa.
c. Sosialisasi harga barang dan jasa yang digunakan Tim Verifikasi Usulan
untuk membuat RAB Desain dan Rancangan RKPDesa.
c. Peserta terdiri dari :
 Pemerintah Desa.
 BPD
 RT, RW dan Perwakilan masing-masing dusun.
 Organisasi masyarakat.
 Tokoh Masyarakat.
 Tokoh Agama.
 Tokoh Perempuan.
 Tokoh Kepemudaan.
d. Out put/ Hasil Kegiatan :
 Berita Acara
 Daftar Hadir
Banggamembangundesa
 Notulensi
 Foto Kegiatan
 SK Tim Penyusun RKPDesa TA 2022
 SK Tim Verifikasi Usulan
 Jadwal Pelaksanaan Verifikasi Usulan
 Form Pagu Indikatif TA 2022
 Form Kegiatan yang Masuk Ke Desa
 Form Usulan RKPDesa TA 2022
 Berita Acara Pergantian dan Penambahan Usulan (Jika dipelukan).
 SK Barang dan Jasa TA 2022
3. Penyusunan RKPDesa TA 2022 dan DU RKPDesa TA 2023
a. Penyusunan Rancangan RKPDesa TA 2022
Penyusunan rancangan RKP Desa berpedoman pada:
 Hasil kesepakatan Pra Musdes (Musyawarah Desa Perencanaan).
 Perkiraan pendapatan Desa untuk perhitungan 1 (satu)tahun yang akan
datang.
 Rencana kegiatan pemerintah pusat, pemerintah daerahprovinsi, dan
pemerintah daerah kabupaten/kota.
 Jaring aspirasi masyarakat yang dilakukan oleh DewanPerwakilan Rakyat
Daerah Kabupaten/Kota.
 Hasil pencermatan ulang dokumen RPJM Desa.
 Hasil kesepakatan kerja sama antar Desa.
 Hasil kesepakatan kerja sama Desa dengan pihak lain.
Rancangan RKP Desa paling sedikit memuat:
 Evaluasi pelaksanaan RKP Desa tahun sebelumnya.
 Rencana kegiatan dan Rencana Anggaran Biaya (RAB).
 Prioritas program, kegiatan, dan anggaran Desa yangdikelola oleh Desa.
 Prioritas program, kegiatan, dan anggaran Desa yangdikelola melalui kerja
sama antar desa dan pihak lain.
 Rencana program, kegiatan, dan anggaran Desa yangdikelola oleh Desa sebagai
kewenangan penugasandari pemerintah pusat, pemerintah daerah provinsi,dan
pemerintah daerah kabupaten/kota.
 Mencermati hasil evaluasi laju pencapaian SDGs Desa.
 Mencermati daftar usulan masyarakat Desa perihal program dan/atau kegiatan
Pembangunan Desa untuk pencapaian SDGs Desa.
 Mencermati rencana kerja sama antar Desa dan/atau kerja sama Desa dengan
pihak ketiga yang difokuskan pada upaya pencapaian SDGs Desa
b. Penyusunan Rancangan DU RKPDesa TA 2023
 Tim penyusun RKP Desa menyusun usulan prioritas programdan kegiatan
Pembangunan Desa dan pembangunanKawasan Perdesaan kepada pemerintah
pusat,pemerintah daerah provinsi, dan/atau pemerintah
daerah kabupaten/kota.
 Usulan prioritas program dan kegiatan dituangkan dalam rancangan
Daftar Usulan RKP Desa.
 Rancangan Daftar Usulan RKP Desa menjadi lampiran berita acaralaporan tim
penyusun rancangan RKP Desa.
Banggamembangundesa
 Kepala Desa menyampaikan Daftar Usulan RKP Desakepada Bupati melalui
Camat sebagai usulankegiatan hasil partisipatif di Desa untuk
perencanaanpembangunan Daerah.
 Penyampaian Daftar Usulan RKP Desa paling lambat 31 Desember tahun
berjalan.
4. Tim Verifikasi Usulan
a. Pelaksana : Tim Verifikasi Usulan
b. Bahan Verifikasi : Rancangan RKPDesa TA 2022 yang sudah disertai RAB
dan Desain.
c. Out put :
 Berita Acara Proses Verifikasi.
 Jadwal Verifikasi.
 Daftar Hadir.
 Notulensi.
 Foto Kegiatan.
 Form Rekomendasi LAYAK dan TIDAK LAYAK hasil Verifikasi Usulan
untuk 5 Bidang Kegiatan.
d. Tugas Tim Verifikasi Usulan :
 Melakukan Pencermatan usulan, kunjungan lapang, dan verifikasi usulan
masyarakat.
 Memberikan rekomendasi LAYAK dan TIDAK LAYAK setiap usulan.
 Melaporkan hasil pelaksanaan verifikasi usulan kepada Kepala Desa melalui
forum Musyawarah Perencanaan Pembanguan Desa (Musrenbangdesa)
Rancangan RKPDesa Tahun Anggaran 2022.
e. Tata cara verifikasi usulan
 Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa, Bidang Pembinaan Kemasyarakatan
Desa, Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa, dan Bidang Penanggulangan
Bencana, Keadaan Darurat, dan Mendesak.
 Setiap bidang terdiri dari kegiatan wajib dan prioritas.
 Kegiatan wajib adalah kegiatan yang pelaksanaannya secara rutin menjadi
kebutuhan desa dan menggunakan form verifikasi indikator umum.
 Kegiatan prioritas adalah kegiatan yang dilaksanakan sesuai dengan tingkat
kebutuhan kemendesakan desa dan menggunakan form indikator kegiatan
umum dan khusus.
f. Indikator Kegiatan Khusus
 Kegiatan Pembangunan Fisik
 Kegiatan Kesehatan
 Kegiatan Pendidikan
 Kegiatan Pelatihan Masyarakat
Adapun form verifikasi kegiatan khusus terlampir.
g. Indikator Kegiatan Umum
Indikator Umum diperuntukkan bagi kegiatan wajib dan prioritas.
Banggamembangundesa
Tabel Indikator
Penentuan Prioritas Usulan
Indikator Nilai = 1 Nilai = 2 Nilai = 3 Nilai = 4
Kemanfaatan
Manfaat hasil
pembangunan
dirasakan
masyarakat
lingkungan/
RT
Manfaat hasil
pembangunan
dirasakan
masyarakat
dusun
Manfaat hasil
pembangunan
dirasakan
masyarakat
desa
Manfaat hasil
pembangunan
dirasakan
masyarakat diluar
desa setempat/ antar
desa
Partisipasi
Masyarakat
Diusulan oleh
masyarakat
sekitar
kegiatan
Diusulan oleh
masyarakat
dusun
Diusulan oleh
masyarakat
desa
Diusulan oleh
masyarakat antar
desa
Swakelola dan
Pendayagunaan
Sumber Daya Desa
Dikerjakan
pihak ke tiga
dan sedikit
mengguanaka
n sumber
daya lokal
Dikerjakan
swakelola dan
25%
menggunakan
sumber daya
lokal
Dikerjakan
swakelola dan
50%
menggunakan
bahan lokal
Dikerjakan swakelola
dan menggunakan
semua bahan lokal
Keberlanjutan
Tidak ada
kepastian
keberlanjutan
Kurang
menunjang
pembangunan
desa
selanjutnya
Memberikan
akses kecil
untuk
pembangunan
desa
selanjutnya
Mempunyai
keberlanjutan
menunjang
pembangunan desa
selanjutnya
Prakarsa Inovasi
Desa
Kegiatan tidak
mencerminka
n inovasi desa
dan kebaruan
Kegiatan Dari
gagasan lama
Kegiatan
kurang
mencerminka
n inovasi desa
dan kebaruan
Kegiatan inovasi
desa dan bersifat
kebaruan dan atau
hasil repiklasi
inovasi masyarakat
desa
Mendukung
Kulaitas
Lingkungan Hidup
merusak
lingkungan
dan tidak
menjamin
keberlangsung
an kehiduoan
makhluk lain
Tidak
merusak
lingkungan
dan tidak
menjamin
keberlangsung
an kehiduoan
makhluk lain
Tidak
merusak
lingkungan
dan kurang
menjamin
keberlangsung
an kehiduoan
makhluk lain
Tidak merusak
lingkungan dan
menjamin
keberlangsungan
kehiduoan makhluk
lain
Kegiatan Prioritas
DD dan ADD
Kegiatan tidak
sesuai
prioritas DD
dan ADD
Kegiatan 25%
yang sesuai
prioritas DD
dan ADD
Kegiatan 50%
tidak sesuai
prioritas DD
dan ADD
Semua Kegiatan
sesuai prioritas DD
dan ADD
Keterangan Ring Nilai Prioritas Usulan:
Ring Nilai 20 s.d 28 : LAYAK
Ring Nilai 1 s.d 19 : TIDAK LAYAK
Banggamembangundesa
h. Form Kegiatan Wajib
Sinkronisasi Visi Aman, Mandiri, Sejahtera, dan Berakhlak
Adapun petunjuk kegiatan terlampir.
i. Indikator Veifikasi Kegiatan Wajib dan Prioritas
Adapun petunjuk kegiatan terlampir.
5. Musyawarah Desa (Perankingan RKPDesa TA 2022)
a. Pelaksana : BPD difasilitasi Pemdes
b. Peserta terdiri dari :
 Pemerintah Desa
 BPD
 RT, RW dan Perwakilan masing-masing dusun.
 Organisasi masyarakat.
 Tokoh Masyarakat.
 Tokoh Agama.
 Tokoh Perempuan.
 Tokoh Kepemudaan.
c. Output/ Hasil Kegiatan :
 Berita acara, daftar hadir, foto, dan notulensi kegiatan.
 Berita acara, daftar hadir, dan form perankingan prioritas kegiatan selama 1
(satu) tahun hasil diskusi 4 kelompok setiap bidang.
 Rekapitulasi hasil pleno perankingan prioritas untuk 5 (lima) bidang
kegiatan selama 1 (satu) tahun.
 Berita Acara Estimasi Kurang Lebih Anggaran.
d. Agenda Musyawarah Desa membahas dan menyepakati sebagai berikut:
 Laporan Rekomendasi LAYAK dan TIDAK LAYAK hasil verifikasi usulan.
 Diskusi kelompok membahas perankingan prioritas kegiatan setiap bidang
kegiatan TA 2022.
 Pleno hasil perankingan prioritas kegiatan melalui diskusi kelompok.
 Pembahasan DU RKPDesa TA 2023.
e. Bahan diskusi kelompok meliputi :
 Pembahasan usulan dari hasil rekomendasi Tim Verifikasi Usulan yang
dinyatakan LAYAK.
 Perankingan melalui pembentukan kelompok diskusi untuk Bidang
Pembangunan (5 Bidang Pembangunan).
 Penentuan pagu anggaran setiap kegiatan tetap memperhatikan jumlah pagu
anggaran dan prioritas penggunaan masing-masing sumber dana.
 Jika pagu anggaran yang ada nilainya kurang dari nilai anggaran dari
prioritas usulan yang diusulkan oleh masyarakat dan begitu juga sebaliknya,
maka dibuatkan berita acara nilai kurang lebih pagu anggaran tersebut.
f. Tata Cara Diskusi Kelompok
 Peserta Musyawarah Desa dibagi menjadi 4 (empat) kelompok diskusi.
 Diskusi kelompok membahas prioritas 5 (lima) bidang kegiatan
pembangunan.
 Setiap kelompok diskusi terdiri dari ketua kelompok, sekretaris, dan anggota
kelompok.
Banggamembangundesa
 Setiap kelompok dipandu oleh KPM.
 Peserta Kelompok Diskusi :
 Bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa anggota kelompok diskusi
terdiri dari Pemerintah Desa dan BPD.
 Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa anggota kelompok diskusi terdiri
dari Pemerintah Desa, Tokoh Masyarakat, Tokoh Perempuan, Tokoh
Agama, Tokoh Pemuda, dan Perwakilan masing-masing Dusun
 Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa dan Penanggulangan Bencana,
Keadaan Darurat, dan Mendesak anggota kelompok diskusi terdiri dari
Pemerintah Desa, Tokoh Masyarakat, Tokoh Perempuan, Tokoh Agama,
Tokoh Pemuda, dan Perwakilan masing-masing Dusun
 Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa anggota kelompok diskusi terdiri
dari Pemerintah Desa, Tokoh Masyarakat, Tokoh Perempuan, Tokoh
Agama, Tokoh Pemuda, dan Perwakilan masing-masing Dusun
g. Indikator bidang kegiatan
 Bidang Pemerintahan Desa, Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa, Bidang
Pembinaan Kemasyarakatan Desa, Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa,
dan Bidang Penanggulangan Bencana, Keadaan Darurat, dan Mendesak.
 Setiap bidang terdiri dari kegiatan wajib dan prioritas.
 Kegiatan wajib secara otomastis terdanai mendapat ranking utama.
 Kegiatan prioritas dirangking dan dibahas sesuai dengan prioritas
kemendesakan.
h. Penentuan kegiatan prioritas kemendesakan kegiatan sebagai berikut :
 Sangat Mendesak :
kegiatan yang wajib dilaksanakan, tidak bisa ditunda, dan menempati ranking tinggi.
 Mendesak :
kegiatan yang harus dilaksanakan, dan menempati ranking tengah.
 Kurang Mendesak:
kegiatan yang dilaksanakan sebagai pelengkap, jika pagu dana masih mencukupi dan
menempati ranking bawah.
i. Ring nilai setiap indikator :
 Sangat Mendesak : nilai antara 7 - 9
 Mendesak : nilai antara 4 - 6
 Kurang Mendesak : nilai antara 1 - 3
j. Hasil perankingan melalui diskusi kelompok di plenokan di depan perserta
musyawarah.
6. Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdesa)
Rancangan RKPDesa TA 2022
 Pelaksana : Pemerintah Desa
 Agenda : Membahas dan menyepakati rancangan usulan RKPDesa Tahun
2022.
 Peserta :
 Pemerintah Desa
 RT, RW dan Perwakilan masing-masing dusun.
 Organisasi masyarakat.
 Tokoh Masyarakat.
 Tokoh Agama.
Banggamembangundesa
 Tokoh Perempuan.
 Tokoh Kepemudaan.
 Hasil Musyawarah :
 Berita Acara, Daftar hadir, Foto Kegiatan, dan Notulensi.
 Dokumen RKPDesa TA 2022.
7. Musyawarah Penetapatan Perdes RKPDesa TA 2022
a. Penetapan RKPDesa
 BPD dan Kepala Desa membahas dan menetapkan Perdes RKPDesa TA 2022
hasil Musdes Penetapan.
 Dokumen RKPDesa menjadi lampiran Peraturan Desa tentang (Perdes) RKP
Desa TA 2022.
b. Hasil Kegiatan
 Berita Acara Kesepakatan antara Kades dengan BPD
 Surat Keputusan BPD
 Perdes RKPDesa Tahun 2022
 Dokumen RKPDesa Tahun 2022
 Daftar Hadir
 Notulensi
 Foto Kegiatan
8. Perubahan RKPDesa
Kepala Desa dapat mengubah RKP Desa dalam hal sebagai berikut :
a. Terjadi peristiwa khusus, seperti bencana alam, krisis politik, krisis ekonomi,
dan/atau kerusuhan sosial yang berkepanjangan.
b. Terdapat perubahan mendasar atas kebijakan Pemerintah, pemerintah
daerah provinsi, dan/atau pemerintah daerah kabupaten.
c. Perubahan RKPDesa dibahas dan disepakati dalam musyawarah
perencanaan pembangunan Desa dan selanjutnya ditetapkan dengan
Peraturan Desa Perubahan
-------------------- TERIMAKASIH---------------------

More Related Content

What's hot

1. MENYUSUN RKPDES 2023 YG BERKUALITAS.pptx
1. MENYUSUN RKPDES 2023 YG BERKUALITAS.pptx1. MENYUSUN RKPDES 2023 YG BERKUALITAS.pptx
1. MENYUSUN RKPDES 2023 YG BERKUALITAS.pptxPendampingKotaDenpas
 
Materi Rencana Kerja Pemerintahan Desa (RKPDes)
Materi Rencana Kerja Pemerintahan Desa (RKPDes)Materi Rencana Kerja Pemerintahan Desa (RKPDes)
Materi Rencana Kerja Pemerintahan Desa (RKPDes)Eka Saputra
 
PENGUATAN DAN REGULASI BARU BUMDESA
PENGUATAN DAN REGULASI BARU BUMDESAPENGUATAN DAN REGULASI BARU BUMDESA
PENGUATAN DAN REGULASI BARU BUMDESATeguh Kristyanto
 
Penyusunan RKP Desa
Penyusunan RKP DesaPenyusunan RKP Desa
Penyusunan RKP DesaUmi Arifah
 
Perbup no.19. tahun 2021 pedoman pembentukan lembaga kemasyarakatan desa dan ...
Perbup no.19. tahun 2021 pedoman pembentukan lembaga kemasyarakatan desa dan ...Perbup no.19. tahun 2021 pedoman pembentukan lembaga kemasyarakatan desa dan ...
Perbup no.19. tahun 2021 pedoman pembentukan lembaga kemasyarakatan desa dan ...Pemdes Seboro Sadang
 
Contoh laporan pelaksanaan kegiatan 10 program pokok pkk
Contoh laporan pelaksanaan kegiatan 10 program pokok pkkContoh laporan pelaksanaan kegiatan 10 program pokok pkk
Contoh laporan pelaksanaan kegiatan 10 program pokok pkkHambali Nasuka
 
Pidato Desa 2021
Pidato Desa 2021 Pidato Desa 2021
Pidato Desa 2021 TV Desa
 
Pengembangan kerjasama antar desa dalam mendukung pengembangan ekonomi unggul...
Pengembangan kerjasama antar desa dalam mendukung pengembangan ekonomi unggul...Pengembangan kerjasama antar desa dalam mendukung pengembangan ekonomi unggul...
Pengembangan kerjasama antar desa dalam mendukung pengembangan ekonomi unggul...Adelfios Andyka Fatra
 
Karang Taruna berdasarkan Permendagri dan Permensos
Karang Taruna berdasarkan Permendagri dan PermensosKarang Taruna berdasarkan Permendagri dan Permensos
Karang Taruna berdasarkan Permendagri dan PermensosTV Desa
 
Penyusunan RPJMDesa
Penyusunan RPJMDesa Penyusunan RPJMDesa
Penyusunan RPJMDesa Umi Arifah
 
Buku panduan si prodeskel pmd
Buku panduan si prodeskel pmdBuku panduan si prodeskel pmd
Buku panduan si prodeskel pmdMus MN
 
Berita acara-musyawarah-desa-rkp des
Berita acara-musyawarah-desa-rkp desBerita acara-musyawarah-desa-rkp des
Berita acara-musyawarah-desa-rkp desJeck Apit
 
00. dokumen rpjm desa tokelan
00. dokumen rpjm desa tokelan00. dokumen rpjm desa tokelan
00. dokumen rpjm desa tokelanSrie Maryati
 
SK STAF BPD BUTON TENGAH WAKEAKEA
SK STAF BPD BUTON TENGAH WAKEAKEASK STAF BPD BUTON TENGAH WAKEAKEA
SK STAF BPD BUTON TENGAH WAKEAKEADarmin's Naqsyiabdy
 
Pengantar Penyusunan RKP Desa 2024.ppsx
Pengantar Penyusunan RKP Desa 2024.ppsxPengantar Penyusunan RKP Desa 2024.ppsx
Pengantar Penyusunan RKP Desa 2024.ppsxAndrewWeb1
 

What's hot (20)

1. MENYUSUN RKPDES 2023 YG BERKUALITAS.pptx
1. MENYUSUN RKPDES 2023 YG BERKUALITAS.pptx1. MENYUSUN RKPDES 2023 YG BERKUALITAS.pptx
1. MENYUSUN RKPDES 2023 YG BERKUALITAS.pptx
 
Materi Rencana Kerja Pemerintahan Desa (RKPDes)
Materi Rencana Kerja Pemerintahan Desa (RKPDes)Materi Rencana Kerja Pemerintahan Desa (RKPDes)
Materi Rencana Kerja Pemerintahan Desa (RKPDes)
 
PENGUATAN DAN REGULASI BARU BUMDESA
PENGUATAN DAN REGULASI BARU BUMDESAPENGUATAN DAN REGULASI BARU BUMDESA
PENGUATAN DAN REGULASI BARU BUMDESA
 
Musyawarah desa
Musyawarah desaMusyawarah desa
Musyawarah desa
 
Penyusunan RKP Desa
Penyusunan RKP DesaPenyusunan RKP Desa
Penyusunan RKP Desa
 
Perbup no.19. tahun 2021 pedoman pembentukan lembaga kemasyarakatan desa dan ...
Perbup no.19. tahun 2021 pedoman pembentukan lembaga kemasyarakatan desa dan ...Perbup no.19. tahun 2021 pedoman pembentukan lembaga kemasyarakatan desa dan ...
Perbup no.19. tahun 2021 pedoman pembentukan lembaga kemasyarakatan desa dan ...
 
Contoh laporan pelaksanaan kegiatan 10 program pokok pkk
Contoh laporan pelaksanaan kegiatan 10 program pokok pkkContoh laporan pelaksanaan kegiatan 10 program pokok pkk
Contoh laporan pelaksanaan kegiatan 10 program pokok pkk
 
Pidato Desa 2021
Pidato Desa 2021 Pidato Desa 2021
Pidato Desa 2021
 
Pengembangan kerjasama antar desa dalam mendukung pengembangan ekonomi unggul...
Pengembangan kerjasama antar desa dalam mendukung pengembangan ekonomi unggul...Pengembangan kerjasama antar desa dalam mendukung pengembangan ekonomi unggul...
Pengembangan kerjasama antar desa dalam mendukung pengembangan ekonomi unggul...
 
Musyawarah Desa
Musyawarah DesaMusyawarah Desa
Musyawarah Desa
 
Contoh persetujuan camat
Contoh persetujuan camatContoh persetujuan camat
Contoh persetujuan camat
 
Karang Taruna berdasarkan Permendagri dan Permensos
Karang Taruna berdasarkan Permendagri dan PermensosKarang Taruna berdasarkan Permendagri dan Permensos
Karang Taruna berdasarkan Permendagri dan Permensos
 
Penyusunan RPJMDesa
Penyusunan RPJMDesa Penyusunan RPJMDesa
Penyusunan RPJMDesa
 
Buku panduan si prodeskel pmd
Buku panduan si prodeskel pmdBuku panduan si prodeskel pmd
Buku panduan si prodeskel pmd
 
Administrasi rt
Administrasi rtAdministrasi rt
Administrasi rt
 
Berita acara-musyawarah-desa-rkp des
Berita acara-musyawarah-desa-rkp desBerita acara-musyawarah-desa-rkp des
Berita acara-musyawarah-desa-rkp des
 
dasar Hukum LPM
dasar Hukum LPMdasar Hukum LPM
dasar Hukum LPM
 
00. dokumen rpjm desa tokelan
00. dokumen rpjm desa tokelan00. dokumen rpjm desa tokelan
00. dokumen rpjm desa tokelan
 
SK STAF BPD BUTON TENGAH WAKEAKEA
SK STAF BPD BUTON TENGAH WAKEAKEASK STAF BPD BUTON TENGAH WAKEAKEA
SK STAF BPD BUTON TENGAH WAKEAKEA
 
Pengantar Penyusunan RKP Desa 2024.ppsx
Pengantar Penyusunan RKP Desa 2024.ppsxPengantar Penyusunan RKP Desa 2024.ppsx
Pengantar Penyusunan RKP Desa 2024.ppsx
 

Similar to PEDOMAN PENYUSUNAN RKPDESA (PERBUP 50 dan Permendes 17).docx

PEDOMAN PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA.pptx
PEDOMAN PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA.pptxPEDOMAN PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA.pptx
PEDOMAN PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA.pptxBPPMDDTT Makassar
 
ALUR PENYUSUNAN RANCANGAN RKPDES TAHUN 2024.pptx
ALUR PENYUSUNAN RANCANGAN RKPDES TAHUN 2024.pptxALUR PENYUSUNAN RANCANGAN RKPDES TAHUN 2024.pptx
ALUR PENYUSUNAN RANCANGAN RKPDES TAHUN 2024.pptxAlfiago Slalu Stia Menanti
 
PERENCANAAN BERBASIS SDGS DAN IDM.pptx
PERENCANAAN BERBASIS SDGS DAN IDM.pptxPERENCANAAN BERBASIS SDGS DAN IDM.pptx
PERENCANAAN BERBASIS SDGS DAN IDM.pptxGunawanFebrianto
 
Cheklist pengawasan Dana Desa oleh Bhabinkamtibmas Polri
Cheklist pengawasan Dana Desa oleh Bhabinkamtibmas PolriCheklist pengawasan Dana Desa oleh Bhabinkamtibmas Polri
Cheklist pengawasan Dana Desa oleh Bhabinkamtibmas PolriAndy Susanto
 
ALUR RKPDES TAHUN 2022.pptx
ALUR RKPDES TAHUN 2022.pptxALUR RKPDES TAHUN 2022.pptx
ALUR RKPDES TAHUN 2022.pptxYOGI7668
 
363175047-Power-Point-Rkp-Desa.pptx
363175047-Power-Point-Rkp-Desa.pptx363175047-Power-Point-Rkp-Desa.pptx
363175047-Power-Point-Rkp-Desa.pptxSyaifullahHussen1
 
RKP Desa Berbasis IDM dan SDGs Desa (1).pptx
RKP Desa Berbasis IDM dan SDGs Desa (1).pptxRKP Desa Berbasis IDM dan SDGs Desa (1).pptx
RKP Desa Berbasis IDM dan SDGs Desa (1).pptxKecamatanRanaMese
 
Perdes no.1 th.2014(rpjm nita)
Perdes no.1 th.2014(rpjm nita)Perdes no.1 th.2014(rpjm nita)
Perdes no.1 th.2014(rpjm nita)LawLights
 
TUPOKSI BPD 2.pptx
TUPOKSI BPD 2.pptxTUPOKSI BPD 2.pptx
TUPOKSI BPD 2.pptxHaetamiHA
 
Partisipasi masyarakat dalam pembangunan di era otonomi desa
Partisipasi masyarakat dalam pembangunan di era otonomi desaPartisipasi masyarakat dalam pembangunan di era otonomi desa
Partisipasi masyarakat dalam pembangunan di era otonomi desaNurbaiti Muhi
 
Lampiran keputusan rkp
Lampiran keputusan rkpLampiran keputusan rkp
Lampiran keputusan rkpAbdul Hadi
 
PAPARAN PERENCANAAN DESA.pptx
PAPARAN PERENCANAAN DESA.pptxPAPARAN PERENCANAAN DESA.pptx
PAPARAN PERENCANAAN DESA.pptxYulia Ananda
 
Pedoman Musrenbang Integrasi Desa/Kelurahan - Bappeda
Pedoman Musrenbang Integrasi Desa/Kelurahan - BappedaPedoman Musrenbang Integrasi Desa/Kelurahan - Bappeda
Pedoman Musrenbang Integrasi Desa/Kelurahan - BappedaM Handoko
 
Sesi 5 yusuf rkp desa-new
Sesi 5 yusuf rkp desa-newSesi 5 yusuf rkp desa-new
Sesi 5 yusuf rkp desa-newFormasi Org
 
01. RPJM Desa.ppsx
01. RPJM Desa.ppsx01. RPJM Desa.ppsx
01. RPJM Desa.ppsxZayGawoh
 
Teknis Penyusunan RPJMK (Hamzah - SIGAP).pptx
Teknis Penyusunan RPJMK (Hamzah - SIGAP).pptxTeknis Penyusunan RPJMK (Hamzah - SIGAP).pptx
Teknis Penyusunan RPJMK (Hamzah - SIGAP).pptxmalasyarifuddin1
 
Paparan Ernaldi_konsep perencanaan pembangunan desa.ppt
Paparan Ernaldi_konsep perencanaan pembangunan desa.pptPaparan Ernaldi_konsep perencanaan pembangunan desa.ppt
Paparan Ernaldi_konsep perencanaan pembangunan desa.pptDidikWinarto4
 

Similar to PEDOMAN PENYUSUNAN RKPDESA (PERBUP 50 dan Permendes 17).docx (20)

PEDOMAN PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA.pptx
PEDOMAN PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA.pptxPEDOMAN PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA.pptx
PEDOMAN PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA.pptx
 
ALUR PENYUSUNAN RANCANGAN RKPDES TAHUN 2024.pptx
ALUR PENYUSUNAN RANCANGAN RKPDES TAHUN 2024.pptxALUR PENYUSUNAN RANCANGAN RKPDES TAHUN 2024.pptx
ALUR PENYUSUNAN RANCANGAN RKPDES TAHUN 2024.pptx
 
PERENCANAAN BERBASIS SDGS DAN IDM.pptx
PERENCANAAN BERBASIS SDGS DAN IDM.pptxPERENCANAAN BERBASIS SDGS DAN IDM.pptx
PERENCANAAN BERBASIS SDGS DAN IDM.pptx
 
Cheklist pengawasan Dana Desa oleh Bhabinkamtibmas Polri
Cheklist pengawasan Dana Desa oleh Bhabinkamtibmas PolriCheklist pengawasan Dana Desa oleh Bhabinkamtibmas Polri
Cheklist pengawasan Dana Desa oleh Bhabinkamtibmas Polri
 
ALUR RKPDES TAHUN 2022.pptx
ALUR RKPDES TAHUN 2022.pptxALUR RKPDES TAHUN 2022.pptx
ALUR RKPDES TAHUN 2022.pptx
 
363175047-Power-Point-Rkp-Desa.pptx
363175047-Power-Point-Rkp-Desa.pptx363175047-Power-Point-Rkp-Desa.pptx
363175047-Power-Point-Rkp-Desa.pptx
 
RKP Desa Berbasis IDM dan SDGs Desa (1).pptx
RKP Desa Berbasis IDM dan SDGs Desa (1).pptxRKP Desa Berbasis IDM dan SDGs Desa (1).pptx
RKP Desa Berbasis IDM dan SDGs Desa (1).pptx
 
Perdes no.1 th.2014(rpjm nita)
Perdes no.1 th.2014(rpjm nita)Perdes no.1 th.2014(rpjm nita)
Perdes no.1 th.2014(rpjm nita)
 
TUPOKSI BPD 2.pptx
TUPOKSI BPD 2.pptxTUPOKSI BPD 2.pptx
TUPOKSI BPD 2.pptx
 
Partisipasi masyarakat dalam pembangunan di era otonomi desa
Partisipasi masyarakat dalam pembangunan di era otonomi desaPartisipasi masyarakat dalam pembangunan di era otonomi desa
Partisipasi masyarakat dalam pembangunan di era otonomi desa
 
Lampiran keputusan rkp
Lampiran keputusan rkpLampiran keputusan rkp
Lampiran keputusan rkp
 
PAPARAN PERENCANAAN DESA.pptx
PAPARAN PERENCANAAN DESA.pptxPAPARAN PERENCANAAN DESA.pptx
PAPARAN PERENCANAAN DESA.pptx
 
PPD Sragen-1.ppt
PPD Sragen-1.pptPPD Sragen-1.ppt
PPD Sragen-1.ppt
 
Pedoman Musrenbang Integrasi Desa/Kelurahan - Bappeda
Pedoman Musrenbang Integrasi Desa/Kelurahan - BappedaPedoman Musrenbang Integrasi Desa/Kelurahan - Bappeda
Pedoman Musrenbang Integrasi Desa/Kelurahan - Bappeda
 
#Administrasi dan pelaporan
#Administrasi dan pelaporan#Administrasi dan pelaporan
#Administrasi dan pelaporan
 
Sesi 5 yusuf rkp desa-new
Sesi 5 yusuf rkp desa-newSesi 5 yusuf rkp desa-new
Sesi 5 yusuf rkp desa-new
 
01. RPJM Desa.ppsx
01. RPJM Desa.ppsx01. RPJM Desa.ppsx
01. RPJM Desa.ppsx
 
Rkp des Th 2014
Rkp des Th 2014Rkp des Th 2014
Rkp des Th 2014
 
Teknis Penyusunan RPJMK (Hamzah - SIGAP).pptx
Teknis Penyusunan RPJMK (Hamzah - SIGAP).pptxTeknis Penyusunan RPJMK (Hamzah - SIGAP).pptx
Teknis Penyusunan RPJMK (Hamzah - SIGAP).pptx
 
Paparan Ernaldi_konsep perencanaan pembangunan desa.ppt
Paparan Ernaldi_konsep perencanaan pembangunan desa.pptPaparan Ernaldi_konsep perencanaan pembangunan desa.ppt
Paparan Ernaldi_konsep perencanaan pembangunan desa.ppt
 

Recently uploaded

Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anakbekamalayniasinta
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxc9fhbm7gzj
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 

Recently uploaded (20)

Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 

PEDOMAN PENYUSUNAN RKPDESA (PERBUP 50 dan Permendes 17).docx

  • 1. Banggamembangundesa PEDOMAN PENYUSUNAN RKPDESA KABUPATEN MADIUN TAHUN 2022 A. DASAR 1. Peraturan Bupati Madiun Nomor 50 Tahun 2015, Tentang Pedoman Pembangunan Desa. 2. Permendes Nomor 21 Tahun 2020, Tentang Pedoman Umum Pembangunan Desa dan Pemberdayaan Masyarakat Desa. B. GAMBARAN UMUM 1. Rancangan RKP Desa  Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDesa) adalah penjabaran dari RPJMDesa untuk jangka waktu 1 (satu) tahun.  Penyelarasan arah kebijakan pembangunan Kabupaten,  Rencana kegiatan yang meliputi Bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa, Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa, Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa, Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa, dan Penanggulangan Bencana, Keadaan Darurat, dan Mendesak. 2. Nomenklatur RKPDesa sesuai yang tertuang dalam nomenklatur Peraturan Bupati Madiun Nomor 78 Tahun 2018, Tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Desa. 3. Penyusunan RKPDesa dilaksanakan dengan mempertimbangkan informasi perkiraan pendapatan transfer desa dari pemerintah kabupaten. LANGKAH - LANGKAH PENYUSUNAN 1. Musyawarah Dusun (Musdus) a. Pelaksana : Kaur Perencanaan, LPM/LPKMD, dan Kasun b. Lokasi : Dilakukan ditingkat dusun masing-masing atau terfokus satu tempat dengan tetap melaksanakan diskusi masing-masing dusun. c. Agenda :  Pencermatan Ulang RPJMDesa Tahun 2022  Perankingan usulan skala prioritas dan wajib.  Evaluasi pelaksanaan APBDesa tahun 2021 yang tertunda (dikarenakan penanganan covid 19).  Evaluasi pelaksanaan usulan yang tercantum dalam RKPDesa 2021.  Pembahasan usulan prioritas masing-masing dusun.  Pemisahan sisa usulan yang belum terdanai tahun 2021 dan masuk Berita Acara Selisih Kurang.  Mencermati hasil evaluasi laju pencapaian SDGs Desa.  Mencermati daftar usulan masyarakat Desa perihal program dan/atau kegiatan Pembangunan Desa untuk pencapaian SDGs Desa.  Mencermati rencana kerja sama antar Desa dan/atau kerja sama Desa dengan pihak ketiga yang difokuskan pada upaya pencapaian SDGs Desa d. Peserta :  PPKD  RT, RW  Organisasi masyarakat.
  • 2. Banggamembangundesa  Tokoh Masyarakat.  Tokoh Agama.  Tokoh Perempuan.  Tokoh Kepemudaan. e. Out Put/ Hasil Kegiatan :  Berita Acara  Daftar Hadir  Notulensi  Foto Kegiatan  Form Usulan Dusun 5 Bidang Kegiatan 2. Pra Musdes (Musdes Perencanaan) a. Pelaksana : BPD difasilitasi Pemdes b. Agenda :  Pembentukan Tim Penyusun RKPDesa a. Tim Penyusun terdiri dari :  Kepala Desa selaku pembina.  Sekretaris Desa selaku Ketua.  Ketua lembaga pemberdayaan masyarakat selaku sekretaris; dan anggota yang berasal dari perangkat Desa, lembaga pemberdayaan masyarakat, kader pemberdayaan masyarakat Desa, mengikutsertakan unsur perempuan, dan unsur masyarakat lainnya. b. Jumlah tim paling sedikit 7 (tujuh) orang dan paling banyak 11 (sebelas) orang. c. Tim Penyusun ditetapkan dengan Keputusan Kepala Desa. d. Tugas Tim Penyusun :  Pencermatan pagu indikatif desa dan penyelarasan program kegiatan yang masuk ke desa.  Pencermatan ulang dokumen RPJMDesa.  Penyusunan Rancangan RKPDesa.  Penyusunan Rancangan Daftar Usulan RKPDesa.  Penyusunan Desain dan Rencana Anggaran Biaya (RAB) Kegiatan.  Pembentukan Tim Verifikasi Usulan a. Tim Verifikasi Usulan terdiri dari :  Bidang Pemerintahan Desa dari unsur Pemerintah Kecamatan.  Bidang Pelaksanaan Pembangunan dari unsur warga masyarakat yang mempunyai kemampuan teknik, atau kesehatan, atau pendidikan, atau lingkungan, atau informatika, atau teknologi tepat guna, dan atau pengembangan ekonomi.  Bidang Pembinaan dan Penggulangan Bencana, Keadaan Mendesak, dan Darurat dari unsur masyarakat yang mempunyai kemampuan tentang sosial kemasyarakatan, atau kelembagaan masyarakat, dan atau kebencanaan.  Bidang Pemberdayaan Masyarakat dari unsur warga masyarakat yang mempunyai kemampuan pemberdayaan dan pelatihan masyarakat. b. Tim Verifikasi Usulan ditetapkan dengan Keputusan Kepala Desa
  • 3. Banggamembangundesa  Pencermatan dan Penyelarasasan RKPDesa a. Tim Penyusun mengkaji beberapa hal berikut ini :  Perkiraan pendapatan asli desa.  Pagu indikatif desa yang bersumber dari APBN dan APBD Kabupaten.  Rencana bantuan keuangan dari APBD Kabupaten dan APBD Provinsi.  Sumber keuangan lain yang sah.  Pengkajian rencana program dan kegiatan pemerintah pusat, pemerintah daerah provinsi dan pemerintah daerah kabupaten/kota termasuk di dalamnya pelaksanaan program sektoral yang masuk ke Desa yang diselaraskan dengan Kewenangan Desa.  Mempertimbangkan hasil penjaringan aspirasi masyarakat oleh dewan perwakilan rakyat daerah kabupaten/kota dan menyelaraskan dengan rancangan RKP Desa.  Mencermati hasil evaluasi laju pencapaian SDGs Desa.  Mencermati daftar usulan masyarakat Desa perihal program dan/atau kegiatan Pembangunan Desa untuk pencapaian SDGs Desa.  Mencermati rencana kerja sama antar Desa dan/atau kerja sama Desa dengan pihak ketiga yang difokuskan pada upaya pencapaian SDGs Desa b. Hasil pencermatan dituangkan dalam format Pagu Indikatif Desa. c. Hasil penyelarasan dituangkan dalam format kegiatan pembangunan yang masuk ke desa.  Sinkronisasi Usulan Supporting usulan tingkat desa, kecamatan, atau dan kabupaten.  Pencermatan Ulang RPJMDesa Hasil Musdus a. Tim penyusun RKP Desa mencermati skala prioritas usulan rencana kegiatan Pembangunan Desa untuk 1 (satu) tahun anggaran berikutnya sebagaimana tercantum dalam dokumen RPJM Desa setelah dibahas dan dicermati melalui forum musdus. b. Hasil pencermatan menjadi dasar bagi tim penyusun RKP Desa dalam menyusun rancangan RKP Desa. c. Sosialisasi harga barang dan jasa yang digunakan Tim Verifikasi Usulan untuk membuat RAB Desain dan Rancangan RKPDesa. c. Peserta terdiri dari :  Pemerintah Desa.  BPD  RT, RW dan Perwakilan masing-masing dusun.  Organisasi masyarakat.  Tokoh Masyarakat.  Tokoh Agama.  Tokoh Perempuan.  Tokoh Kepemudaan. d. Out put/ Hasil Kegiatan :  Berita Acara  Daftar Hadir
  • 4. Banggamembangundesa  Notulensi  Foto Kegiatan  SK Tim Penyusun RKPDesa TA 2022  SK Tim Verifikasi Usulan  Jadwal Pelaksanaan Verifikasi Usulan  Form Pagu Indikatif TA 2022  Form Kegiatan yang Masuk Ke Desa  Form Usulan RKPDesa TA 2022  Berita Acara Pergantian dan Penambahan Usulan (Jika dipelukan).  SK Barang dan Jasa TA 2022 3. Penyusunan RKPDesa TA 2022 dan DU RKPDesa TA 2023 a. Penyusunan Rancangan RKPDesa TA 2022 Penyusunan rancangan RKP Desa berpedoman pada:  Hasil kesepakatan Pra Musdes (Musyawarah Desa Perencanaan).  Perkiraan pendapatan Desa untuk perhitungan 1 (satu)tahun yang akan datang.  Rencana kegiatan pemerintah pusat, pemerintah daerahprovinsi, dan pemerintah daerah kabupaten/kota.  Jaring aspirasi masyarakat yang dilakukan oleh DewanPerwakilan Rakyat Daerah Kabupaten/Kota.  Hasil pencermatan ulang dokumen RPJM Desa.  Hasil kesepakatan kerja sama antar Desa.  Hasil kesepakatan kerja sama Desa dengan pihak lain. Rancangan RKP Desa paling sedikit memuat:  Evaluasi pelaksanaan RKP Desa tahun sebelumnya.  Rencana kegiatan dan Rencana Anggaran Biaya (RAB).  Prioritas program, kegiatan, dan anggaran Desa yangdikelola oleh Desa.  Prioritas program, kegiatan, dan anggaran Desa yangdikelola melalui kerja sama antar desa dan pihak lain.  Rencana program, kegiatan, dan anggaran Desa yangdikelola oleh Desa sebagai kewenangan penugasandari pemerintah pusat, pemerintah daerah provinsi,dan pemerintah daerah kabupaten/kota.  Mencermati hasil evaluasi laju pencapaian SDGs Desa.  Mencermati daftar usulan masyarakat Desa perihal program dan/atau kegiatan Pembangunan Desa untuk pencapaian SDGs Desa.  Mencermati rencana kerja sama antar Desa dan/atau kerja sama Desa dengan pihak ketiga yang difokuskan pada upaya pencapaian SDGs Desa b. Penyusunan Rancangan DU RKPDesa TA 2023  Tim penyusun RKP Desa menyusun usulan prioritas programdan kegiatan Pembangunan Desa dan pembangunanKawasan Perdesaan kepada pemerintah pusat,pemerintah daerah provinsi, dan/atau pemerintah daerah kabupaten/kota.  Usulan prioritas program dan kegiatan dituangkan dalam rancangan Daftar Usulan RKP Desa.  Rancangan Daftar Usulan RKP Desa menjadi lampiran berita acaralaporan tim penyusun rancangan RKP Desa.
  • 5. Banggamembangundesa  Kepala Desa menyampaikan Daftar Usulan RKP Desakepada Bupati melalui Camat sebagai usulankegiatan hasil partisipatif di Desa untuk perencanaanpembangunan Daerah.  Penyampaian Daftar Usulan RKP Desa paling lambat 31 Desember tahun berjalan. 4. Tim Verifikasi Usulan a. Pelaksana : Tim Verifikasi Usulan b. Bahan Verifikasi : Rancangan RKPDesa TA 2022 yang sudah disertai RAB dan Desain. c. Out put :  Berita Acara Proses Verifikasi.  Jadwal Verifikasi.  Daftar Hadir.  Notulensi.  Foto Kegiatan.  Form Rekomendasi LAYAK dan TIDAK LAYAK hasil Verifikasi Usulan untuk 5 Bidang Kegiatan. d. Tugas Tim Verifikasi Usulan :  Melakukan Pencermatan usulan, kunjungan lapang, dan verifikasi usulan masyarakat.  Memberikan rekomendasi LAYAK dan TIDAK LAYAK setiap usulan.  Melaporkan hasil pelaksanaan verifikasi usulan kepada Kepala Desa melalui forum Musyawarah Perencanaan Pembanguan Desa (Musrenbangdesa) Rancangan RKPDesa Tahun Anggaran 2022. e. Tata cara verifikasi usulan  Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa, Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa, Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa, dan Bidang Penanggulangan Bencana, Keadaan Darurat, dan Mendesak.  Setiap bidang terdiri dari kegiatan wajib dan prioritas.  Kegiatan wajib adalah kegiatan yang pelaksanaannya secara rutin menjadi kebutuhan desa dan menggunakan form verifikasi indikator umum.  Kegiatan prioritas adalah kegiatan yang dilaksanakan sesuai dengan tingkat kebutuhan kemendesakan desa dan menggunakan form indikator kegiatan umum dan khusus. f. Indikator Kegiatan Khusus  Kegiatan Pembangunan Fisik  Kegiatan Kesehatan  Kegiatan Pendidikan  Kegiatan Pelatihan Masyarakat Adapun form verifikasi kegiatan khusus terlampir. g. Indikator Kegiatan Umum Indikator Umum diperuntukkan bagi kegiatan wajib dan prioritas.
  • 6. Banggamembangundesa Tabel Indikator Penentuan Prioritas Usulan Indikator Nilai = 1 Nilai = 2 Nilai = 3 Nilai = 4 Kemanfaatan Manfaat hasil pembangunan dirasakan masyarakat lingkungan/ RT Manfaat hasil pembangunan dirasakan masyarakat dusun Manfaat hasil pembangunan dirasakan masyarakat desa Manfaat hasil pembangunan dirasakan masyarakat diluar desa setempat/ antar desa Partisipasi Masyarakat Diusulan oleh masyarakat sekitar kegiatan Diusulan oleh masyarakat dusun Diusulan oleh masyarakat desa Diusulan oleh masyarakat antar desa Swakelola dan Pendayagunaan Sumber Daya Desa Dikerjakan pihak ke tiga dan sedikit mengguanaka n sumber daya lokal Dikerjakan swakelola dan 25% menggunakan sumber daya lokal Dikerjakan swakelola dan 50% menggunakan bahan lokal Dikerjakan swakelola dan menggunakan semua bahan lokal Keberlanjutan Tidak ada kepastian keberlanjutan Kurang menunjang pembangunan desa selanjutnya Memberikan akses kecil untuk pembangunan desa selanjutnya Mempunyai keberlanjutan menunjang pembangunan desa selanjutnya Prakarsa Inovasi Desa Kegiatan tidak mencerminka n inovasi desa dan kebaruan Kegiatan Dari gagasan lama Kegiatan kurang mencerminka n inovasi desa dan kebaruan Kegiatan inovasi desa dan bersifat kebaruan dan atau hasil repiklasi inovasi masyarakat desa Mendukung Kulaitas Lingkungan Hidup merusak lingkungan dan tidak menjamin keberlangsung an kehiduoan makhluk lain Tidak merusak lingkungan dan tidak menjamin keberlangsung an kehiduoan makhluk lain Tidak merusak lingkungan dan kurang menjamin keberlangsung an kehiduoan makhluk lain Tidak merusak lingkungan dan menjamin keberlangsungan kehiduoan makhluk lain Kegiatan Prioritas DD dan ADD Kegiatan tidak sesuai prioritas DD dan ADD Kegiatan 25% yang sesuai prioritas DD dan ADD Kegiatan 50% tidak sesuai prioritas DD dan ADD Semua Kegiatan sesuai prioritas DD dan ADD Keterangan Ring Nilai Prioritas Usulan: Ring Nilai 20 s.d 28 : LAYAK Ring Nilai 1 s.d 19 : TIDAK LAYAK
  • 7. Banggamembangundesa h. Form Kegiatan Wajib Sinkronisasi Visi Aman, Mandiri, Sejahtera, dan Berakhlak Adapun petunjuk kegiatan terlampir. i. Indikator Veifikasi Kegiatan Wajib dan Prioritas Adapun petunjuk kegiatan terlampir. 5. Musyawarah Desa (Perankingan RKPDesa TA 2022) a. Pelaksana : BPD difasilitasi Pemdes b. Peserta terdiri dari :  Pemerintah Desa  BPD  RT, RW dan Perwakilan masing-masing dusun.  Organisasi masyarakat.  Tokoh Masyarakat.  Tokoh Agama.  Tokoh Perempuan.  Tokoh Kepemudaan. c. Output/ Hasil Kegiatan :  Berita acara, daftar hadir, foto, dan notulensi kegiatan.  Berita acara, daftar hadir, dan form perankingan prioritas kegiatan selama 1 (satu) tahun hasil diskusi 4 kelompok setiap bidang.  Rekapitulasi hasil pleno perankingan prioritas untuk 5 (lima) bidang kegiatan selama 1 (satu) tahun.  Berita Acara Estimasi Kurang Lebih Anggaran. d. Agenda Musyawarah Desa membahas dan menyepakati sebagai berikut:  Laporan Rekomendasi LAYAK dan TIDAK LAYAK hasil verifikasi usulan.  Diskusi kelompok membahas perankingan prioritas kegiatan setiap bidang kegiatan TA 2022.  Pleno hasil perankingan prioritas kegiatan melalui diskusi kelompok.  Pembahasan DU RKPDesa TA 2023. e. Bahan diskusi kelompok meliputi :  Pembahasan usulan dari hasil rekomendasi Tim Verifikasi Usulan yang dinyatakan LAYAK.  Perankingan melalui pembentukan kelompok diskusi untuk Bidang Pembangunan (5 Bidang Pembangunan).  Penentuan pagu anggaran setiap kegiatan tetap memperhatikan jumlah pagu anggaran dan prioritas penggunaan masing-masing sumber dana.  Jika pagu anggaran yang ada nilainya kurang dari nilai anggaran dari prioritas usulan yang diusulkan oleh masyarakat dan begitu juga sebaliknya, maka dibuatkan berita acara nilai kurang lebih pagu anggaran tersebut. f. Tata Cara Diskusi Kelompok  Peserta Musyawarah Desa dibagi menjadi 4 (empat) kelompok diskusi.  Diskusi kelompok membahas prioritas 5 (lima) bidang kegiatan pembangunan.  Setiap kelompok diskusi terdiri dari ketua kelompok, sekretaris, dan anggota kelompok.
  • 8. Banggamembangundesa  Setiap kelompok dipandu oleh KPM.  Peserta Kelompok Diskusi :  Bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa anggota kelompok diskusi terdiri dari Pemerintah Desa dan BPD.  Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa anggota kelompok diskusi terdiri dari Pemerintah Desa, Tokoh Masyarakat, Tokoh Perempuan, Tokoh Agama, Tokoh Pemuda, dan Perwakilan masing-masing Dusun  Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa dan Penanggulangan Bencana, Keadaan Darurat, dan Mendesak anggota kelompok diskusi terdiri dari Pemerintah Desa, Tokoh Masyarakat, Tokoh Perempuan, Tokoh Agama, Tokoh Pemuda, dan Perwakilan masing-masing Dusun  Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa anggota kelompok diskusi terdiri dari Pemerintah Desa, Tokoh Masyarakat, Tokoh Perempuan, Tokoh Agama, Tokoh Pemuda, dan Perwakilan masing-masing Dusun g. Indikator bidang kegiatan  Bidang Pemerintahan Desa, Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa, Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa, Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa, dan Bidang Penanggulangan Bencana, Keadaan Darurat, dan Mendesak.  Setiap bidang terdiri dari kegiatan wajib dan prioritas.  Kegiatan wajib secara otomastis terdanai mendapat ranking utama.  Kegiatan prioritas dirangking dan dibahas sesuai dengan prioritas kemendesakan. h. Penentuan kegiatan prioritas kemendesakan kegiatan sebagai berikut :  Sangat Mendesak : kegiatan yang wajib dilaksanakan, tidak bisa ditunda, dan menempati ranking tinggi.  Mendesak : kegiatan yang harus dilaksanakan, dan menempati ranking tengah.  Kurang Mendesak: kegiatan yang dilaksanakan sebagai pelengkap, jika pagu dana masih mencukupi dan menempati ranking bawah. i. Ring nilai setiap indikator :  Sangat Mendesak : nilai antara 7 - 9  Mendesak : nilai antara 4 - 6  Kurang Mendesak : nilai antara 1 - 3 j. Hasil perankingan melalui diskusi kelompok di plenokan di depan perserta musyawarah. 6. Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdesa) Rancangan RKPDesa TA 2022  Pelaksana : Pemerintah Desa  Agenda : Membahas dan menyepakati rancangan usulan RKPDesa Tahun 2022.  Peserta :  Pemerintah Desa  RT, RW dan Perwakilan masing-masing dusun.  Organisasi masyarakat.  Tokoh Masyarakat.  Tokoh Agama.
  • 9. Banggamembangundesa  Tokoh Perempuan.  Tokoh Kepemudaan.  Hasil Musyawarah :  Berita Acara, Daftar hadir, Foto Kegiatan, dan Notulensi.  Dokumen RKPDesa TA 2022. 7. Musyawarah Penetapatan Perdes RKPDesa TA 2022 a. Penetapan RKPDesa  BPD dan Kepala Desa membahas dan menetapkan Perdes RKPDesa TA 2022 hasil Musdes Penetapan.  Dokumen RKPDesa menjadi lampiran Peraturan Desa tentang (Perdes) RKP Desa TA 2022. b. Hasil Kegiatan  Berita Acara Kesepakatan antara Kades dengan BPD  Surat Keputusan BPD  Perdes RKPDesa Tahun 2022  Dokumen RKPDesa Tahun 2022  Daftar Hadir  Notulensi  Foto Kegiatan 8. Perubahan RKPDesa Kepala Desa dapat mengubah RKP Desa dalam hal sebagai berikut : a. Terjadi peristiwa khusus, seperti bencana alam, krisis politik, krisis ekonomi, dan/atau kerusuhan sosial yang berkepanjangan. b. Terdapat perubahan mendasar atas kebijakan Pemerintah, pemerintah daerah provinsi, dan/atau pemerintah daerah kabupaten. c. Perubahan RKPDesa dibahas dan disepakati dalam musyawarah perencanaan pembangunan Desa dan selanjutnya ditetapkan dengan Peraturan Desa Perubahan -------------------- TERIMAKASIH---------------------