SlideShare a Scribd company logo
Transformasi Pendidikan: Pembelajaran Abad 21 - Perkembangan dunia abad 21 ditandai dengan adanya
pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi dalam berbagai aktivitas kehidupan. Teknologi mampu
menghubungkan daerah daerah di berbagai belahan dunia yang melampaui sekat-sekat geografis
sehingga dunia menjadi tanpa batas.Transformasi dunia abad 21 ini berdampak pada :
1. Pasar dunia berkembang
2. Kompetisi dalam skala global
3. Pengetahuan sebagai mata uang baru
4. Kebutuhan akan teknoligi
Perkembangan di abad 21 ini juga tentunya akan berdampak pada dunia pendidikan. Proses pembelajaran
tentunya harus beradaptasi dengan perubahan. Pembelajaran abad 21 dengan kehadiran ICT dalam dunia
pendidikan, menuntut siswa untuk kreatif, inovatif, berfikir kritis serta metakognitif dan sehingga
menjadikan siswa memiliki kemampuan berkomunikasi dan bekerja kolaborasi (berkelompok). dengan
harapan bahwa pengetahuan dan keterampilan yang diperoleh dapat dijadikan bekal hidup di masyarakat
yang memiliki karakter baik lokal maupun global dan dapat dipertanggung jawabkan secara personal
maupun sosial masyarakat. Artinya terdapat kriteria yang dibutuhkan untuk menghadapi pembelajaran
abad 21 ini (21st century skills), yakni:
1. Kreativitas dan kewirausahaan
2. Literasi teknologi dan media
3. Komunikasi efektif
4. Pemecahan masalah
5. Berpikir kritis
6. Bekerja sama
Dengan semakin berkembangnya teknologi di abad 21, maka proses pembelajaran harus beradaptasi
terhadap perubahan ini. Dari proses pembelajaran yang berbasis Sumber Daya alam menjadi berbasis
pengetahuan dengan disertai keterampilan berteknologi. Seperti yang kita ketahui negara kita, Indonesia,
memiliki sumber daya alam yang sangat melimpah. Namun hanya dengan sumber daya alam saja tidak
cukup. Diperlukan Sumberdaya manusia yang meiliki pengetahuan dan terampil menggunakan teknologi.
Selain itu dalam pembelajaran abad 21, terjadi perubahan paradigma pendidikan. Yang tadinya proses
pembelajaran berpusat pada guru, maka harus dirubah menjadi pembelajaran yang berpusat pada
siswa. Dalam pembelajaran yang berpusat pada guru, pembelajaran lebeih menekankan seolah olah guru
memberikan ceramah pada siswa tanpa memberikan kebebasan pada siswa. Guru menjadi fokus utama
dalam proses pembelajaran dan siswa tidak memiliki kebebasan sendiri. Paradigma ini sudah seharusnya
dirubah menjadi pembelajaran yang berpusat pada siswa. Dimana siswa lebih memiliki kebebasan untuk
berbicara, kebebasan untuk mengemukakan pendapat,dll. Sehingga siswa mampu memecahkan
masalahnya sendiri. Selain itu dalam pembelajaran yang berpusat pada siswa, siswa diberikan pengalaman
untuk belajar berkelompok, sehingga siswa bisa bersosialisi dengan temannya.
Dalam menghadapi pembelajaran abad 21 yang berbasis teknologi dan pengetahuan ini. Guru dihadapkan
pada sebuah tantangan, yakni guru harus mampu:
1. Mempersiapkan siswa untuk pekerjaan yang saat ini belum ada dan pekerjaan yang hilang
2. Mengunakan teknologi yang belum ditemukan
3. Memecahkan masalah yang belum muncul
Dalam transformasi pendidikan abad 21 Seorang guru harus memiliki 4 Kompetensi Dasar yaitu
kompetensi pedagogik, kepribadian, sosial, dan profesional. Keempat kompetensi tersebut terintegrasi
dalam kinerja guru.
1. Pedagogik
Kemampuan dalam pembelajaran atau pendidikan yang memuat pemahaman akan sifat, ciri anak didik
dan perkembangannya, mengerti beberapa konsep pendidikan yang berguna untuk membantu siswa,
menguasai beberapa metodologi mengajar yang sesuai dengan bahan dan perkambangan siswa, serta
menguasai sistem evaluasi yang tepat dan baik yang pada gilirannya semakin meningkatkan kemampuan
siswa.
2. Kepribadian
Kemampuan kepribadian lebih menyangkut jati diri seorang guru sebagai pribadi yang baik, tanggung
jawab, terbuka, dan terus mau belajar untuk maju. Yang pertama ditekankan adalah guru itu bermoral dan
beriman. Hal ini jelas merupakan kompetensi yang sangat penting karena salah satu tugas guru adalah
membantu anak didik yang bertaqwa dan beriman serta menjadi anak yang baik. Bila guru sendiri tidak
beriman kepada Tuhan dan tidak bermoral, maka menjadi sulit untuk dapat membantu anak didik
beriman dan bermoral.
3. Sosial
Kompetensi sosial meliputi: memiliki empati pada orang lain, memiliki toleransi pada orang lain, memiliki
sikap dan kepribadian yang positif serta melekat pada setiap kopetensi yang lain, dan mampu bekerja
sama dengan orang lain.
4. Profesional
Profesi adalah suatu jabatan atau pekerjaan yang menuntut keahlian (expertise) para anggotanya. Artinya
pekerjaan itu tidak bisa dilakukan oleh sembarang orang yang tidak terlatih dan tidak disiapkan secara
khusus untuk melakukan pekerjaan itu.
Namun selain empat hal diatas terdapat satu kompetensi dasar yang perlu diperhatikan guru yaitu
Teknoligi, Informasi dan Komunikasi (TIK). Mengingat transformasi pembelajaran di abad 21 ini berbasis
pengetahuan dan teknologi, maka guru memerlukan kompetensi TIK.
Adapun untuk menghadapi transformasi pendidknan abad 21 perlu memperhatikan langkah – langkah
berikut:
Langkah 1
1. Kecakapan abad 21
2. Pembelajaran berpusat pada siswa
3. Literasi teknologi
4. Berpkir tingkat tinggi
Langkah 2
1. Membuat RPP
2. Pembelajaran berbasis proyek
3. Kolaborasi online
4. Penilaian abad 21
Filosofi dan Perubahan Gaya Hidup Dalam Pendidikan
Filsafat adalah pandangan hidup seseorang atau sekelompok orang yang merupakan konsep dasar
mcngenai kehidupan yang dicita-citakan. Filsafat juga diartikan sebagai suatu sikap seseorang yang sadar
dan dewasa dalam memikirkan segala sesuatu secara mendalam dan ingin melihat dari segi yang luas dan
menyeluruh dengan segala hubungan.
Fungsi filosofis:
1. Membawa penafsiran
2. Bertindak sebagai ruang pembersih
3. Menawarkan sumber dan bimbingan etis
4. Menginduksi kebiasaan berpikir
Filsafat pendidikan memiliki fungsi merumuskan dasar dan tujuan pendidikan, merumuskan teori, bentuk
dan sistem pendidikan serta merumuskan hubungannya dengan agama dan kebudayaan. Fungsi filsafat
pendidikan sangat strategis karena merumuskan masalah-masalah mendasar yang berkait dengan dunia
pendidikan dan hubungannya dengan pembangunan bangsa dan negara. Dasar dan tujuan pendidikan
yang jelas akan memudahkan dalam penyelenggaraan pendidikan, dan dapat menjadi parameter akan
tercapai tidaknya apa yang dicita-citakan.
Adapun proses dan peran pendidikan adalah:
1. Serangkaian kegiatan komunikasi yang melibatkan orang dewasa dengan tujuan untuk
mendewasakan anak
2. Proses pendidikan dapat dilakukan dengan tatap muka ataupun menggunakan media
3. Pendidikan akan memberikan bantuan terhadap perkembangan anak seutuhnya

More Related Content

What's hot

Kelompok 5_TBPP_Ruang Kolaborasi (Topik 1) (1).pdf
Kelompok 5_TBPP_Ruang Kolaborasi (Topik 1) (1).pdfKelompok 5_TBPP_Ruang Kolaborasi (Topik 1) (1).pdf
Kelompok 5_TBPP_Ruang Kolaborasi (Topik 1) (1).pdf
zhenkekamahendra
 
Ppt prinsip pengajaran dan asesmen yang efektif untuk sekolah menengah.pdf
Ppt prinsip pengajaran dan asesmen yang efektif untuk sekolah menengah.pdfPpt prinsip pengajaran dan asesmen yang efektif untuk sekolah menengah.pdf
Ppt prinsip pengajaran dan asesmen yang efektif untuk sekolah menengah.pdf
JuliSihite2
 
RPP & MODUL AJAR DIFERENSIASI.pptx
RPP & MODUL AJAR DIFERENSIASI.pptxRPP & MODUL AJAR DIFERENSIASI.pptx
RPP & MODUL AJAR DIFERENSIASI.pptx
ssuser1b4eef
 
E 2 144 dian purnama sari -- 03.a._template_skenrio pi-0
E 2 144 dian purnama sari -- 03.a._template_skenrio pi-0E 2 144 dian purnama sari -- 03.a._template_skenrio pi-0
E 2 144 dian purnama sari -- 03.a._template_skenrio pi-0
Dian Sari
 

What's hot (20)

Presentasi landasan pengembangan kurikulum
Presentasi landasan pengembangan kurikulumPresentasi landasan pengembangan kurikulum
Presentasi landasan pengembangan kurikulum
 
Koneksi antar materi modul 1.1.pdf
Koneksi antar materi modul 1.1.pdfKoneksi antar materi modul 1.1.pdf
Koneksi antar materi modul 1.1.pdf
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptxKanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
 
PPT Konsep dan Komponen Modul Ajar(1).pptx
PPT Konsep dan Komponen Modul Ajar(1).pptxPPT Konsep dan Komponen Modul Ajar(1).pptx
PPT Konsep dan Komponen Modul Ajar(1).pptx
 
Kelompok 5_TBPP_Ruang Kolaborasi (Topik 1) (1).pdf
Kelompok 5_TBPP_Ruang Kolaborasi (Topik 1) (1).pdfKelompok 5_TBPP_Ruang Kolaborasi (Topik 1) (1).pdf
Kelompok 5_TBPP_Ruang Kolaborasi (Topik 1) (1).pdf
 
Oliva
OlivaOliva
Oliva
 
Asesmen.pptx
Asesmen.pptxAsesmen.pptx
Asesmen.pptx
 
PPT KOMUNITAS BELAJAR 1 PSP1 LURING.pptx
PPT KOMUNITAS BELAJAR 1 PSP1 LURING.pptxPPT KOMUNITAS BELAJAR 1 PSP1 LURING.pptx
PPT KOMUNITAS BELAJAR 1 PSP1 LURING.pptx
 
Pemahaman Peserta Didik.pptx
Pemahaman Peserta Didik.pptxPemahaman Peserta Didik.pptx
Pemahaman Peserta Didik.pptx
 
Ppt prinsip pengajaran dan asesmen yang efektif untuk sekolah menengah.pdf
Ppt prinsip pengajaran dan asesmen yang efektif untuk sekolah menengah.pdfPpt prinsip pengajaran dan asesmen yang efektif untuk sekolah menengah.pdf
Ppt prinsip pengajaran dan asesmen yang efektif untuk sekolah menengah.pdf
 
Model model pengembangan kurikulum
Model model pengembangan  kurikulumModel model pengembangan  kurikulum
Model model pengembangan kurikulum
 
Model pengembangan dick and carrey
Model pengembangan dick and carreyModel pengembangan dick and carrey
Model pengembangan dick and carrey
 
PMO Level Sekolah.pptx
PMO Level Sekolah.pptxPMO Level Sekolah.pptx
PMO Level Sekolah.pptx
 
Platform Teknologi (1).pptx
Platform Teknologi (1).pptxPlatform Teknologi (1).pptx
Platform Teknologi (1).pptx
 
Merumuskan Tujuan Pembelajaran
Merumuskan Tujuan PembelajaranMerumuskan Tujuan Pembelajaran
Merumuskan Tujuan Pembelajaran
 
KELOMPOK 7 RUANG KOLABORASI TEKNOLOGI BARU DALAM PEMBELAJARAN (1).pptx
KELOMPOK 7 RUANG KOLABORASI TEKNOLOGI BARU DALAM PEMBELAJARAN (1).pptxKELOMPOK 7 RUANG KOLABORASI TEKNOLOGI BARU DALAM PEMBELAJARAN (1).pptx
KELOMPOK 7 RUANG KOLABORASI TEKNOLOGI BARU DALAM PEMBELAJARAN (1).pptx
 
RPP & MODUL AJAR DIFERENSIASI.pptx
RPP & MODUL AJAR DIFERENSIASI.pptxRPP & MODUL AJAR DIFERENSIASI.pptx
RPP & MODUL AJAR DIFERENSIASI.pptx
 
DOKUMEN KURIKULUM PROGRAM STUDI PGMI
DOKUMEN KURIKULUM PROGRAM STUDI PGMIDOKUMEN KURIKULUM PROGRAM STUDI PGMI
DOKUMEN KURIKULUM PROGRAM STUDI PGMI
 
E 2 144 dian purnama sari -- 03.a._template_skenrio pi-0
E 2 144 dian purnama sari -- 03.a._template_skenrio pi-0E 2 144 dian purnama sari -- 03.a._template_skenrio pi-0
E 2 144 dian purnama sari -- 03.a._template_skenrio pi-0
 
ASESMEN PEMBELAJARAN
 ASESMEN PEMBELAJARAN ASESMEN PEMBELAJARAN
ASESMEN PEMBELAJARAN
 

Viewers also liked

Deja Lynn Browning Cv
Deja Lynn Browning CvDeja Lynn Browning Cv
Deja Lynn Browning Cv
Deja Browning
 
City View Villa Presents
City View Villa PresentsCity View Villa Presents
City View Villa Presents
Kym E. Guy
 
Navita Residence’S
Navita Residence’SNavita Residence’S
Navita Residence’S
Kym E. Guy
 
Presentasi Dewan Kedelai Nasional (Dekenas) Kadin
Presentasi Dewan Kedelai Nasional (Dekenas)  KadinPresentasi Dewan Kedelai Nasional (Dekenas)  Kadin
Presentasi Dewan Kedelai Nasional (Dekenas) Kadin
Bio Perforasi
 
Produk Riset Bioperforasi (Bag 3 Dari 3)
Produk Riset Bioperforasi (Bag 3 Dari 3)Produk Riset Bioperforasi (Bag 3 Dari 3)
Produk Riset Bioperforasi (Bag 3 Dari 3)
Bio Perforasi
 
Prospek Jagung & Kedela Kadin (Thomas Dharmawan)
Prospek Jagung & Kedela Kadin (Thomas Dharmawan)Prospek Jagung & Kedela Kadin (Thomas Dharmawan)
Prospek Jagung & Kedela Kadin (Thomas Dharmawan)
Bio Perforasi
 
Makalah Jagung K A D I N ( Askam G P M T)
Makalah Jagung  K A D I N ( Askam    G P M T)Makalah Jagung  K A D I N ( Askam    G P M T)
Makalah Jagung K A D I N ( Askam G P M T)
Bio Perforasi
 
Produk Riset Bioperforasi ( Bag 2 Dari 3)
Produk  Riset  Bioperforasi ( Bag 2 Dari 3)Produk  Riset  Bioperforasi ( Bag 2 Dari 3)
Produk Riset Bioperforasi ( Bag 2 Dari 3)
Bio Perforasi
 
Comdev Csr Morowali R
Comdev Csr Morowali RComdev Csr Morowali R
Comdev Csr Morowali R
Bio Perforasi
 
Kadin (29 Juli 2009)
Kadin (29 Juli 2009)Kadin (29 Juli 2009)
Kadin (29 Juli 2009)
Bio Perforasi
 
Bahan Simposium K A D I N ( Maxdeyul New)
Bahan  Simposium  K A D I N ( Maxdeyul New)Bahan  Simposium  K A D I N ( Maxdeyul New)
Bahan Simposium K A D I N ( Maxdeyul New)
Bio Perforasi
 
Industri Jagung 2009 Kadin
Industri Jagung 2009 KadinIndustri Jagung 2009 Kadin
Industri Jagung 2009 Kadin
Bio Perforasi
 
Simposium Hortikultura & Umbi Umbian Kadin
Simposium Hortikultura & Umbi Umbian  KadinSimposium Hortikultura & Umbi Umbian  Kadin
Simposium Hortikultura & Umbi Umbian Kadin
Bio Perforasi
 
Kadin Industri Pengolahan Teh Peluang & Tantangan 50809
Kadin   Industri Pengolahan Teh Peluang & Tantangan 50809Kadin   Industri Pengolahan Teh Peluang & Tantangan 50809
Kadin Industri Pengolahan Teh Peluang & Tantangan 50809
Bio Perforasi
 
Presentasi Teh Di Kadin
Presentasi Teh Di KadinPresentasi Teh Di Kadin
Presentasi Teh Di Kadin
Bio Perforasi
 
Budidaya Menggunakan Bio P 2000 Z
Budidaya  Menggunakan  Bio P 2000 ZBudidaya  Menggunakan  Bio P 2000 Z
Budidaya Menggunakan Bio P 2000 Z
Bio Perforasi
 

Viewers also liked (19)

Beverly Hills Carmel Retirment Hotel
Beverly Hills Carmel Retirment HotelBeverly Hills Carmel Retirment Hotel
Beverly Hills Carmel Retirment Hotel
 
Deja Lynn Browning Cv
Deja Lynn Browning CvDeja Lynn Browning Cv
Deja Lynn Browning Cv
 
City View Villa Presents
City View Villa PresentsCity View Villa Presents
City View Villa Presents
 
Navita Residence’S
Navita Residence’SNavita Residence’S
Navita Residence’S
 
Riset Design
Riset DesignRiset Design
Riset Design
 
Presentasi Dewan Kedelai Nasional (Dekenas) Kadin
Presentasi Dewan Kedelai Nasional (Dekenas)  KadinPresentasi Dewan Kedelai Nasional (Dekenas)  Kadin
Presentasi Dewan Kedelai Nasional (Dekenas) Kadin
 
Produk Riset Bioperforasi (Bag 3 Dari 3)
Produk Riset Bioperforasi (Bag 3 Dari 3)Produk Riset Bioperforasi (Bag 3 Dari 3)
Produk Riset Bioperforasi (Bag 3 Dari 3)
 
Prospek Jagung & Kedela Kadin (Thomas Dharmawan)
Prospek Jagung & Kedela Kadin (Thomas Dharmawan)Prospek Jagung & Kedela Kadin (Thomas Dharmawan)
Prospek Jagung & Kedela Kadin (Thomas Dharmawan)
 
Makalah Jagung K A D I N ( Askam G P M T)
Makalah Jagung  K A D I N ( Askam    G P M T)Makalah Jagung  K A D I N ( Askam    G P M T)
Makalah Jagung K A D I N ( Askam G P M T)
 
Produk Riset Bioperforasi ( Bag 2 Dari 3)
Produk  Riset  Bioperforasi ( Bag 2 Dari 3)Produk  Riset  Bioperforasi ( Bag 2 Dari 3)
Produk Riset Bioperforasi ( Bag 2 Dari 3)
 
Comdev Csr Morowali R
Comdev Csr Morowali RComdev Csr Morowali R
Comdev Csr Morowali R
 
Kadin (29 Juli 2009)
Kadin (29 Juli 2009)Kadin (29 Juli 2009)
Kadin (29 Juli 2009)
 
Bahan Simposium K A D I N ( Maxdeyul New)
Bahan  Simposium  K A D I N ( Maxdeyul New)Bahan  Simposium  K A D I N ( Maxdeyul New)
Bahan Simposium K A D I N ( Maxdeyul New)
 
Industri Jagung 2009 Kadin
Industri Jagung 2009 KadinIndustri Jagung 2009 Kadin
Industri Jagung 2009 Kadin
 
Simposium Hortikultura & Umbi Umbian Kadin
Simposium Hortikultura & Umbi Umbian  KadinSimposium Hortikultura & Umbi Umbian  Kadin
Simposium Hortikultura & Umbi Umbian Kadin
 
Kadin Industri Pengolahan Teh Peluang & Tantangan 50809
Kadin   Industri Pengolahan Teh Peluang & Tantangan 50809Kadin   Industri Pengolahan Teh Peluang & Tantangan 50809
Kadin Industri Pengolahan Teh Peluang & Tantangan 50809
 
Produk Paten Biperforasi (1 dari 3)
Produk Paten Biperforasi (1 dari 3)Produk Paten Biperforasi (1 dari 3)
Produk Paten Biperforasi (1 dari 3)
 
Presentasi Teh Di Kadin
Presentasi Teh Di KadinPresentasi Teh Di Kadin
Presentasi Teh Di Kadin
 
Budidaya Menggunakan Bio P 2000 Z
Budidaya  Menggunakan  Bio P 2000 ZBudidaya  Menggunakan  Bio P 2000 Z
Budidaya Menggunakan Bio P 2000 Z
 

Similar to Transformasi pendidikan

Hmef5083
Hmef5083Hmef5083
Hmef5083
latiba
 
Modul 3 pengembangan renc pemb yg mengintegrasikan tik
Modul 3 pengembangan renc pemb yg mengintegrasikan tikModul 3 pengembangan renc pemb yg mengintegrasikan tik
Modul 3 pengembangan renc pemb yg mengintegrasikan tik
Fakhri Cool
 
Rasional pengembangan kurikulum 2013 pengembangan kurikulum perlu dilakukan k...
Rasional pengembangan kurikulum 2013 pengembangan kurikulum perlu dilakukan k...Rasional pengembangan kurikulum 2013 pengembangan kurikulum perlu dilakukan k...
Rasional pengembangan kurikulum 2013 pengembangan kurikulum perlu dilakukan k...
Yang Dibuang
 
Pendidik atau guru pada dasarnya adalah agen pembelajaran atau perubahan
Pendidik atau guru pada dasarnya adalah agen pembelajaran atau perubahanPendidik atau guru pada dasarnya adalah agen pembelajaran atau perubahan
Pendidik atau guru pada dasarnya adalah agen pembelajaran atau perubahan
endha96
 
Kelompok 5_Kajian Kurikulum_RETOOLING SCHOOLING bismillah.pptx
Kelompok 5_Kajian Kurikulum_RETOOLING SCHOOLING bismillah.pptxKelompok 5_Kajian Kurikulum_RETOOLING SCHOOLING bismillah.pptx
Kelompok 5_Kajian Kurikulum_RETOOLING SCHOOLING bismillah.pptx
NiaNurhayati11
 

Similar to Transformasi pendidikan (20)

Tugas m1 2019
Tugas m1 2019Tugas m1 2019
Tugas m1 2019
 
Penggunaan ict abad 21
Penggunaan ict abad 21Penggunaan ict abad 21
Penggunaan ict abad 21
 
Profesional_Guru_Abad_21.pptx
Profesional_Guru_Abad_21.pptxProfesional_Guru_Abad_21.pptx
Profesional_Guru_Abad_21.pptx
 
5125-12285-1-SM.pdf
5125-12285-1-SM.pdf5125-12285-1-SM.pdf
5125-12285-1-SM.pdf
 
Pelajar guru 21st century
Pelajar guru 21st centuryPelajar guru 21st century
Pelajar guru 21st century
 
9 character of 21Century Learning
9 character of 21Century Learning9 character of 21Century Learning
9 character of 21Century Learning
 
Pembelajaran Mendidik dan Pendekatan Pedagogi kritis
Pembelajaran Mendidik dan Pendekatan Pedagogi kritisPembelajaran Mendidik dan Pendekatan Pedagogi kritis
Pembelajaran Mendidik dan Pendekatan Pedagogi kritis
 
Perubahan mindset dalam Kurikulum 2013
Perubahan mindset dalam Kurikulum 2013Perubahan mindset dalam Kurikulum 2013
Perubahan mindset dalam Kurikulum 2013
 
Hmef5083
Hmef5083Hmef5083
Hmef5083
 
Modul 3 pengembangan renc pemb yg mengintegrasikan tik
Modul 3 pengembangan renc pemb yg mengintegrasikan tikModul 3 pengembangan renc pemb yg mengintegrasikan tik
Modul 3 pengembangan renc pemb yg mengintegrasikan tik
 
MEMBEDAH KISI KISI UP TKI - 2020/2021
MEMBEDAH KISI KISI UP TKI - 2020/2021MEMBEDAH KISI KISI UP TKI - 2020/2021
MEMBEDAH KISI KISI UP TKI - 2020/2021
 
Perubahan Mindset Kurikulum 2013
Perubahan Mindset Kurikulum 2013Perubahan Mindset Kurikulum 2013
Perubahan Mindset Kurikulum 2013
 
KOMPETENSI GURU-DOSEN DI ABAD 21
KOMPETENSI GURU-DOSEN DI ABAD 21KOMPETENSI GURU-DOSEN DI ABAD 21
KOMPETENSI GURU-DOSEN DI ABAD 21
 
Rasional pengembangan kurikulum 2013 pengembangan kurikulum perlu dilakukan k...
Rasional pengembangan kurikulum 2013 pengembangan kurikulum perlu dilakukan k...Rasional pengembangan kurikulum 2013 pengembangan kurikulum perlu dilakukan k...
Rasional pengembangan kurikulum 2013 pengembangan kurikulum perlu dilakukan k...
 
Pendidik atau guru pada dasarnya adalah agen pembelajaran atau perubahan
Pendidik atau guru pada dasarnya adalah agen pembelajaran atau perubahanPendidik atau guru pada dasarnya adalah agen pembelajaran atau perubahan
Pendidik atau guru pada dasarnya adalah agen pembelajaran atau perubahan
 
Kompetensi Guru
Kompetensi GuruKompetensi Guru
Kompetensi Guru
 
Pemikiran-pemikiran Baru dalam Manajemen Kelas
Pemikiran-pemikiran Baru dalam Manajemen KelasPemikiran-pemikiran Baru dalam Manajemen Kelas
Pemikiran-pemikiran Baru dalam Manajemen Kelas
 
Pemikiran-pemikiran Baru Manajemen Kelas
Pemikiran-pemikiran Baru Manajemen KelasPemikiran-pemikiran Baru Manajemen Kelas
Pemikiran-pemikiran Baru Manajemen Kelas
 
Ms. word tugas 3 tik safira 2 e
Ms. word tugas 3 tik safira 2 eMs. word tugas 3 tik safira 2 e
Ms. word tugas 3 tik safira 2 e
 
Kelompok 5_Kajian Kurikulum_RETOOLING SCHOOLING bismillah.pptx
Kelompok 5_Kajian Kurikulum_RETOOLING SCHOOLING bismillah.pptxKelompok 5_Kajian Kurikulum_RETOOLING SCHOOLING bismillah.pptx
Kelompok 5_Kajian Kurikulum_RETOOLING SCHOOLING bismillah.pptx
 

Recently uploaded

PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 

Recently uploaded (20)

Bukti dukung E kinerja kepala sekolah.pdf
Bukti dukung E kinerja  kepala sekolah.pdfBukti dukung E kinerja  kepala sekolah.pdf
Bukti dukung E kinerja kepala sekolah.pdf
 
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptxSolusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...
RENCANA + Link2 MATERI  Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...RENCANA + Link2 MATERI  Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...
RENCANA + Link2 MATERI Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxSejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
 

Transformasi pendidikan

  • 1. Transformasi Pendidikan: Pembelajaran Abad 21 - Perkembangan dunia abad 21 ditandai dengan adanya pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi dalam berbagai aktivitas kehidupan. Teknologi mampu menghubungkan daerah daerah di berbagai belahan dunia yang melampaui sekat-sekat geografis sehingga dunia menjadi tanpa batas.Transformasi dunia abad 21 ini berdampak pada : 1. Pasar dunia berkembang 2. Kompetisi dalam skala global 3. Pengetahuan sebagai mata uang baru 4. Kebutuhan akan teknoligi Perkembangan di abad 21 ini juga tentunya akan berdampak pada dunia pendidikan. Proses pembelajaran tentunya harus beradaptasi dengan perubahan. Pembelajaran abad 21 dengan kehadiran ICT dalam dunia pendidikan, menuntut siswa untuk kreatif, inovatif, berfikir kritis serta metakognitif dan sehingga menjadikan siswa memiliki kemampuan berkomunikasi dan bekerja kolaborasi (berkelompok). dengan harapan bahwa pengetahuan dan keterampilan yang diperoleh dapat dijadikan bekal hidup di masyarakat yang memiliki karakter baik lokal maupun global dan dapat dipertanggung jawabkan secara personal maupun sosial masyarakat. Artinya terdapat kriteria yang dibutuhkan untuk menghadapi pembelajaran abad 21 ini (21st century skills), yakni: 1. Kreativitas dan kewirausahaan 2. Literasi teknologi dan media 3. Komunikasi efektif 4. Pemecahan masalah 5. Berpikir kritis 6. Bekerja sama Dengan semakin berkembangnya teknologi di abad 21, maka proses pembelajaran harus beradaptasi terhadap perubahan ini. Dari proses pembelajaran yang berbasis Sumber Daya alam menjadi berbasis pengetahuan dengan disertai keterampilan berteknologi. Seperti yang kita ketahui negara kita, Indonesia, memiliki sumber daya alam yang sangat melimpah. Namun hanya dengan sumber daya alam saja tidak cukup. Diperlukan Sumberdaya manusia yang meiliki pengetahuan dan terampil menggunakan teknologi. Selain itu dalam pembelajaran abad 21, terjadi perubahan paradigma pendidikan. Yang tadinya proses pembelajaran berpusat pada guru, maka harus dirubah menjadi pembelajaran yang berpusat pada siswa. Dalam pembelajaran yang berpusat pada guru, pembelajaran lebeih menekankan seolah olah guru memberikan ceramah pada siswa tanpa memberikan kebebasan pada siswa. Guru menjadi fokus utama dalam proses pembelajaran dan siswa tidak memiliki kebebasan sendiri. Paradigma ini sudah seharusnya dirubah menjadi pembelajaran yang berpusat pada siswa. Dimana siswa lebih memiliki kebebasan untuk berbicara, kebebasan untuk mengemukakan pendapat,dll. Sehingga siswa mampu memecahkan masalahnya sendiri. Selain itu dalam pembelajaran yang berpusat pada siswa, siswa diberikan pengalaman untuk belajar berkelompok, sehingga siswa bisa bersosialisi dengan temannya. Dalam menghadapi pembelajaran abad 21 yang berbasis teknologi dan pengetahuan ini. Guru dihadapkan pada sebuah tantangan, yakni guru harus mampu: 1. Mempersiapkan siswa untuk pekerjaan yang saat ini belum ada dan pekerjaan yang hilang 2. Mengunakan teknologi yang belum ditemukan 3. Memecahkan masalah yang belum muncul
  • 2. Dalam transformasi pendidikan abad 21 Seorang guru harus memiliki 4 Kompetensi Dasar yaitu kompetensi pedagogik, kepribadian, sosial, dan profesional. Keempat kompetensi tersebut terintegrasi dalam kinerja guru. 1. Pedagogik Kemampuan dalam pembelajaran atau pendidikan yang memuat pemahaman akan sifat, ciri anak didik dan perkembangannya, mengerti beberapa konsep pendidikan yang berguna untuk membantu siswa, menguasai beberapa metodologi mengajar yang sesuai dengan bahan dan perkambangan siswa, serta menguasai sistem evaluasi yang tepat dan baik yang pada gilirannya semakin meningkatkan kemampuan siswa. 2. Kepribadian Kemampuan kepribadian lebih menyangkut jati diri seorang guru sebagai pribadi yang baik, tanggung jawab, terbuka, dan terus mau belajar untuk maju. Yang pertama ditekankan adalah guru itu bermoral dan beriman. Hal ini jelas merupakan kompetensi yang sangat penting karena salah satu tugas guru adalah membantu anak didik yang bertaqwa dan beriman serta menjadi anak yang baik. Bila guru sendiri tidak beriman kepada Tuhan dan tidak bermoral, maka menjadi sulit untuk dapat membantu anak didik beriman dan bermoral. 3. Sosial Kompetensi sosial meliputi: memiliki empati pada orang lain, memiliki toleransi pada orang lain, memiliki sikap dan kepribadian yang positif serta melekat pada setiap kopetensi yang lain, dan mampu bekerja sama dengan orang lain. 4. Profesional Profesi adalah suatu jabatan atau pekerjaan yang menuntut keahlian (expertise) para anggotanya. Artinya pekerjaan itu tidak bisa dilakukan oleh sembarang orang yang tidak terlatih dan tidak disiapkan secara khusus untuk melakukan pekerjaan itu. Namun selain empat hal diatas terdapat satu kompetensi dasar yang perlu diperhatikan guru yaitu Teknoligi, Informasi dan Komunikasi (TIK). Mengingat transformasi pembelajaran di abad 21 ini berbasis pengetahuan dan teknologi, maka guru memerlukan kompetensi TIK. Adapun untuk menghadapi transformasi pendidknan abad 21 perlu memperhatikan langkah – langkah berikut: Langkah 1 1. Kecakapan abad 21 2. Pembelajaran berpusat pada siswa 3. Literasi teknologi 4. Berpkir tingkat tinggi Langkah 2
  • 3. 1. Membuat RPP 2. Pembelajaran berbasis proyek 3. Kolaborasi online 4. Penilaian abad 21 Filosofi dan Perubahan Gaya Hidup Dalam Pendidikan Filsafat adalah pandangan hidup seseorang atau sekelompok orang yang merupakan konsep dasar mcngenai kehidupan yang dicita-citakan. Filsafat juga diartikan sebagai suatu sikap seseorang yang sadar dan dewasa dalam memikirkan segala sesuatu secara mendalam dan ingin melihat dari segi yang luas dan menyeluruh dengan segala hubungan. Fungsi filosofis: 1. Membawa penafsiran 2. Bertindak sebagai ruang pembersih 3. Menawarkan sumber dan bimbingan etis 4. Menginduksi kebiasaan berpikir Filsafat pendidikan memiliki fungsi merumuskan dasar dan tujuan pendidikan, merumuskan teori, bentuk dan sistem pendidikan serta merumuskan hubungannya dengan agama dan kebudayaan. Fungsi filsafat pendidikan sangat strategis karena merumuskan masalah-masalah mendasar yang berkait dengan dunia pendidikan dan hubungannya dengan pembangunan bangsa dan negara. Dasar dan tujuan pendidikan yang jelas akan memudahkan dalam penyelenggaraan pendidikan, dan dapat menjadi parameter akan tercapai tidaknya apa yang dicita-citakan. Adapun proses dan peran pendidikan adalah: 1. Serangkaian kegiatan komunikasi yang melibatkan orang dewasa dengan tujuan untuk mendewasakan anak 2. Proses pendidikan dapat dilakukan dengan tatap muka ataupun menggunakan media 3. Pendidikan akan memberikan bantuan terhadap perkembangan anak seutuhnya