SlideShare a Scribd company logo
TRAINING & DEVELOPMENT

Oleh:
Iskawanto Kurniawan
Rosianah
Berliana Waty
Dosen Pengajar: Muhammad Iqbal, Ph.D
Training & Development
• Menurut Edwin B. Flippo :
Training adalah tindakan untuk meningkatkan
pengetahuan dan keterampilan karyawan untuk
melakukan pekerjaan tertentu
((i) Knowledge, (ii) Skills and (iii) Attitudes of the workers)
• Menurut McFarlane :
Training  non managerial workers, task oriented
Development  managerial, more conceptual & career
centered
Training & Development (2)
• Menurut Dunn and Stephens :
Training adalah upaya organisasi untuk meningkatkan
kemampuan individu untuk melakukan pekerjaan
atau peran dalam organisasi,
sedangkan
pembangunan mengacu pada upaya organisasi (dan
upaya individu sendiri) untuk meningkatkan
kemampuan individu untuk maju dalam organisasi
untuk melakukan tugas tambahan ()
Manfaat T&D
• Peningkatan kepuasan kerja dan semangat kerja
di antara karyawan
• Peningkatan motivasi karyawan
• Peningkatan efisiensi dalam proses, menghasilkan
keuntungan finansial
• Peningkatan kapasitas untuk mengadopsi
teknologi baru dan metode
• Peningkatan inovasi dalam strategi dan produk
• Mengurangi turnover
(Mahapatro, 2010)
Perencanaan Training
Penilaian

Perancangan

Penyampaian

- Analisa kebutuhan
- Identifikasi tujuan
& kriteria

- Menguji peserta
- Pemilihan metode
- Perencanaan isi
pelatihan

- Jadwal training
- Pelaksanaan
- Pemantauan

Evaluasi
- Mengukur hasil training
- Membandingkan hasil
pada tujuan/kriteria

(Manthis&Jackson, 2004)
Rancangan Training
Kesiapan
Peserta

Gaya
Pembelaja
ran

Rancangan
untuk
Transfer

Pembelajaran

(Manthis&Jackson, 2004)
Evaluasi Training
• Training harus dievaluasi beberapa kali selama
proses tersebut.
• Karyawan harus dievaluasi dengan
membandingkan keterampilan yang baru
diperoleh dengan tujuan yang ditentukan oleh
program training
• Setiap perbedaan harus dicatat dan penyesuaian
dilakukan terhadap program pelatihan agar dapat
memenuhi tujuan tertentu.
(Mahapatro, 2010)
Four Levels of Training Evaluation

(Mello, 2005)
Hubungan Strategi Bisnis dengan T&D
• T&D mendapatkan dorongan kuat dari visi dan
misi perusahaan
• Menghubungkan T&D dengan konteks pekerjaan
• Mengintegrasikan T&D dengan elemen lain dari
sistem manajemen SDM
• Mengintegrasikan manajemen dengan T&D

(Mello, 2005)
E-Learning
• Penggunaan internet atau intranet organisasi
untuk melakukan training secara online
• Salah satu cara untuk mendistribusikan
program training kepada karyawan yang
tersebar ke beberapa lokasi

(Manthis&Jackson, 2004)
Mengembangkan E-Learning

Mengidentifikasi cara-cara
pengukuran e-learning
Pengaturan penggunaan, “terpusat pada pengguna”
Menghubungkan modul dengan isi pelatihan
Memasukkan isi ke dalam modul-modul
Memasukkan materi ke dalam web

(Manthis&Jackson, 2004)
Pengembangan
• Upaya untuk meningkatkan efektivitas manajerial
melalui proses pembelajaran yang direncanakan
dan disengaja (Mahapatro, 2010)

• Usaha-usaha untuk meningkatkan kemampuan
para karyawan untuk menangani berbagai macam
tugas (Manthis&Jackson, 2004)
Training VS Development
Training

Fokus

Kerangka
Waktu

Ukuranukuran
efektifitas

Development

Mempelajari perilaku dan
tindakan tertentu;
Mendemonstrasikan teknikteknik dan proses-proses

Memahami konsep dan
konteks informasi;
Mengembangkan penilaian;
Memperluas kapasitas untuk
tugas-tugas

Jangka waktu yg lebih pendek

Jangka waktu yg lebih panjang

Penilaian kinerja;
Analisis biaya-manfaat;
Tes-tes kelulusan

Tersedia orang-orang yang
memenuhi syarat ketika dibutuhkan;
Promosi dari dalam apabila
memungkinkan;
Keunggulan kompetitif berbasis
SDM

(Manthis&Jackson, 2004)
Proses Pengembangan SDM
Merumuskan rencana SDM
Menyebutkan kapabilitas-kapabilitas yang penting

Menjalankan rencana suksesi
Menilai kebutuhan pengembangan
Melaksanakan rencana pengembangan (organisasional, individual)
Menentukan pendekatan-pendekatan pengembangan (pada
pekerjaan/job-site & di luar pekerjaan/off-site)
Mengevaluasi keberhasilan pengembangan
(Manthis&Jackson, 2004)
Executive Development Program
• Terdiri dari semua kegiatan dimana para eksekutif
belajar untuk memperbaiki perilaku dan
kinerjanya
• Meliputi semua kegiatan dan program yang
memiliki pengaruh besar pada perubahan
kapasitas individu untuk melakukan tugas saat ini
secara lebih baik dan cenderung meningkatkan
potensi nya untuk tugas manajemen di masa
depan
(Mahapatro, 2010)
Sifat Executive Development
• Educational process
Pengembangan lebih ke arah pendidikan (bukan pelatihan khusus dalam
keterampilan)

• Behavioural Changes
Proses pembelajaran terencana dan desain pertumbuhan untuk
membawa perubahan perilaku di kalangan eksekutif

• Self-Development
Setiap individu termotivasi untuk belajar dan mengembangkan
kompetensinya

• Continuous Process
Pelatihan yang dilakukan terus menerus selama karir

(Mahapatro, 2010)
Executive Development Process

(Mahapatro, 2010)
Metode & Teknik Executive
Development
Program pengembangan manajemen membantu dalam
memperoleh dan mengembangkan keterampilan
manajerial dan pengetahuan

(Mahapatro, 2010)
The Seven Steps of Problem Analysis
1. Read the case thoroughly
Membaca kasus secara hati-hati dan teliti untuk dapat memahaminya

2. Define the central issue
Mengidentifikasi inti masalah dan memisahkannya dari masalah
yang kurang penting

3. Define the firm’s goals
Mengidentifikasi tujuan perusahaan akan memberikan
panduan untuk analisis hal lain

4. Identify the constraints to the problem
Kendala harus diidentifikasi dan dipertimbangkan ketika mencari
solusi
(Mahapatro, 2010)
The Seven Steps of Problem Analysis
(2)
5. Identify all the relevant alternatives
Semua alternatif yang relevan yang bisa memecahkan masalah

6. Select the best alternative
Mengevaluasi setiap alternatif yang jelas atas informasi yang tersedia
dan menentukan alternatif terbaik

7. Develop an implementation plan
Langkah akhir untuk implementasi secara efektif

(Mahapatro, 2010)
Terima Kasih

More Related Content

What's hot

Talent management
Talent managementTalent management
Talent management
Yohanes Dhysta
 
Contoh Performance appraisal - Penilaian Kinerja Karyawan
Contoh Performance appraisal - Penilaian Kinerja KaryawanContoh Performance appraisal - Penilaian Kinerja Karyawan
Contoh Performance appraisal - Penilaian Kinerja Karyawan
Yodhia Antariksa
 
Business Model Canvas-kewirausahaan
Business Model Canvas-kewirausahaanBusiness Model Canvas-kewirausahaan
Business Model Canvas-kewirausahaan
Reskidtc
 
Fungsi manajemen
Fungsi manajemenFungsi manajemen
Fungsi manajemenZam Mil
 
Penilaian kinerja
Penilaian  kinerjaPenilaian  kinerja
Penilaian kinerja
rifamonst
 
Six sigma ppt
Six sigma ppt Six sigma ppt
Six sigma ppt
vincent1808
 
Contoh KPI SDM dan HR
Contoh KPI SDM dan HR Contoh KPI SDM dan HR
Contoh KPI SDM dan HR
Yodhia Antariksa
 
STAFFING (MANAJEMEN)
STAFFING (MANAJEMEN)STAFFING (MANAJEMEN)
STAFFING (MANAJEMEN)
Mustaqim Furohman
 
Manajemen SDM Berbasis Kompetensi
Manajemen SDM Berbasis KompetensiManajemen SDM Berbasis Kompetensi
Manajemen SDM Berbasis Kompetensi
Yodhia Antariksa
 
80+ Variabel Key performance indicators
80+ Variabel Key performance indicators80+ Variabel Key performance indicators
80+ Variabel Key performance indicators
Rahmat Taufiq Sigit
 
Unsur dan Metode Penilaian Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT".
Unsur dan Metode Penilaian Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT".Unsur dan Metode Penilaian Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT".
Unsur dan Metode Penilaian Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT".
Kanaidi ken
 
Cara Menyusun HR Strategy and Programs.pptx
Cara Menyusun HR Strategy and Programs.pptxCara Menyusun HR Strategy and Programs.pptx
Cara Menyusun HR Strategy and Programs.pptx
FajarRoyanSantoso
 
Perencanaan Kinerja - Review Kinerja
Perencanaan Kinerja - Review KinerjaPerencanaan Kinerja - Review Kinerja
Perencanaan Kinerja - Review Kinerja
Firly Zulkifli
 
Pengukuran Kualitas dengan Metode Garvin
Pengukuran Kualitas dengan Metode GarvinPengukuran Kualitas dengan Metode Garvin
Pengukuran Kualitas dengan Metode Garvin
Agung Firdausi Ahsan
 
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya ManusiaSkema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
William Perkasa
 
Key performance indicators-Presentasi Perencanaan Strategis
Key performance indicators-Presentasi Perencanaan StrategisKey performance indicators-Presentasi Perencanaan Strategis
Key performance indicators-Presentasi Perencanaan Strategis
Rahmat Taufiq Sigit
 
Kuliah i ii msdm - introduction
Kuliah i ii msdm - introductionKuliah i ii msdm - introduction
Kuliah i ii msdm - introduction
Dadang Iskandar
 
Materi six sigma
Materi six sigmaMateri six sigma
Materi six sigma
Muhammad Hamid
 

What's hot (20)

Talent management
Talent managementTalent management
Talent management
 
Contoh Performance appraisal - Penilaian Kinerja Karyawan
Contoh Performance appraisal - Penilaian Kinerja KaryawanContoh Performance appraisal - Penilaian Kinerja Karyawan
Contoh Performance appraisal - Penilaian Kinerja Karyawan
 
Business Model Canvas-kewirausahaan
Business Model Canvas-kewirausahaanBusiness Model Canvas-kewirausahaan
Business Model Canvas-kewirausahaan
 
Fungsi manajemen
Fungsi manajemenFungsi manajemen
Fungsi manajemen
 
Penilaian kinerja
Penilaian  kinerjaPenilaian  kinerja
Penilaian kinerja
 
Six sigma ppt
Six sigma ppt Six sigma ppt
Six sigma ppt
 
Contoh KPI SDM dan HR
Contoh KPI SDM dan HR Contoh KPI SDM dan HR
Contoh KPI SDM dan HR
 
Perencanaan Sdm
Perencanaan SdmPerencanaan Sdm
Perencanaan Sdm
 
STAFFING (MANAJEMEN)
STAFFING (MANAJEMEN)STAFFING (MANAJEMEN)
STAFFING (MANAJEMEN)
 
Manajemen SDM Berbasis Kompetensi
Manajemen SDM Berbasis KompetensiManajemen SDM Berbasis Kompetensi
Manajemen SDM Berbasis Kompetensi
 
80+ Variabel Key performance indicators
80+ Variabel Key performance indicators80+ Variabel Key performance indicators
80+ Variabel Key performance indicators
 
Bab 11 penilaian kinerja
Bab 11 penilaian kinerjaBab 11 penilaian kinerja
Bab 11 penilaian kinerja
 
Unsur dan Metode Penilaian Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT".
Unsur dan Metode Penilaian Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT".Unsur dan Metode Penilaian Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT".
Unsur dan Metode Penilaian Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT".
 
Cara Menyusun HR Strategy and Programs.pptx
Cara Menyusun HR Strategy and Programs.pptxCara Menyusun HR Strategy and Programs.pptx
Cara Menyusun HR Strategy and Programs.pptx
 
Perencanaan Kinerja - Review Kinerja
Perencanaan Kinerja - Review KinerjaPerencanaan Kinerja - Review Kinerja
Perencanaan Kinerja - Review Kinerja
 
Pengukuran Kualitas dengan Metode Garvin
Pengukuran Kualitas dengan Metode GarvinPengukuran Kualitas dengan Metode Garvin
Pengukuran Kualitas dengan Metode Garvin
 
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya ManusiaSkema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
 
Key performance indicators-Presentasi Perencanaan Strategis
Key performance indicators-Presentasi Perencanaan StrategisKey performance indicators-Presentasi Perencanaan Strategis
Key performance indicators-Presentasi Perencanaan Strategis
 
Kuliah i ii msdm - introduction
Kuliah i ii msdm - introductionKuliah i ii msdm - introduction
Kuliah i ii msdm - introduction
 
Materi six sigma
Materi six sigmaMateri six sigma
Materi six sigma
 

Similar to Training & development

Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)
Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)
Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)
Naila Farhani Azka
 
Training and development hrm
Training and development hrmTraining and development hrm
Training and development hrm
Octaviana Wulandari
 
TRAINING FOR TRAINERS
TRAINING FOR TRAINERSTRAINING FOR TRAINERS
TRAINING OF TRAINERS (TOT)
TRAINING OF TRAINERS (TOT)TRAINING OF TRAINERS (TOT)
TRAINING OF TRAINERS (TOT)
Shobrie Hardhi, SE, CFA, CLA, CPHR, CPTr.
 
TRAINING AND DEVELOPMENT
TRAINING AND DEVELOPMENTTRAINING AND DEVELOPMENT
TRAINING AND DEVELOPMENT
Naura Seulanga
 
Kelompok 5 Pengembangan dan Pelatihan Karyawan
Kelompok 5 Pengembangan dan Pelatihan KaryawanKelompok 5 Pengembangan dan Pelatihan Karyawan
Kelompok 5 Pengembangan dan Pelatihan Karyawan
Muhammad Rafi Putra Mulia
 
Training & Development
Training & DevelopmentTraining & Development
Training & Development
FahiraMaulidina
 
Orientasi pelatihan dan pengembangan
Orientasi pelatihan dan pengembanganOrientasi pelatihan dan pengembangan
Orientasi pelatihan dan pengembangan
Eko Mardianto
 
Pelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.pptPelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.ppt
Wira Kharisma
 
Kuliah VIII-IX: Pengembangan SDM
Kuliah VIII-IX: Pengembangan SDMKuliah VIII-IX: Pengembangan SDM
Kuliah VIII-IX: Pengembangan SDM
Dadang Iskandar
 
(2022) Silabus Pelatihan "Sucessful MANAGEMENT of TRAINING (MoT)"
(2022) Silabus Pelatihan "Sucessful MANAGEMENT of TRAINING (MoT)"(2022) Silabus Pelatihan "Sucessful MANAGEMENT of TRAINING (MoT)"
(2022) Silabus Pelatihan "Sucessful MANAGEMENT of TRAINING (MoT)"
Kanaidi ken
 
Pelatihan dan pengembangan karyawan
Pelatihan dan pengembangan karyawanPelatihan dan pengembangan karyawan
Pelatihan dan pengembangan karyawan
padlah1984
 
Ragam strategi diklat dian ekawati
Ragam strategi diklat dian ekawatiRagam strategi diklat dian ekawati
Ragam strategi diklat dian ekawati
Dee Kyuhyunnie
 
Human Resource Management - Training and Development
Human Resource Management - Training and DevelopmentHuman Resource Management - Training and Development
Human Resource Management - Training and Development
NaomiAngeline
 
Makalah pelatihan dan pengembangan (lsi hasna)
Makalah pelatihan dan pengembangan (lsi hasna)Makalah pelatihan dan pengembangan (lsi hasna)
Makalah pelatihan dan pengembangan (lsi hasna)TawonNakal
 
Pelatihan dan pengembangan
Pelatihan dan pengembanganPelatihan dan pengembangan
Pelatihan dan pengembangan
Eko Mardianto
 
Training and Development
Training and DevelopmentTraining and Development
Training and Development
Ade Intan
 
Pengaruh Gaya Kepemimpinan dengan Kinerja Karyawan
Pengaruh Gaya Kepemimpinan dengan Kinerja KaryawanPengaruh Gaya Kepemimpinan dengan Kinerja Karyawan
Pengaruh Gaya Kepemimpinan dengan Kinerja Karyawan
indahyuni4
 
Training & Development
Training & DevelopmentTraining & Development
Training & Development
Asti Aulia
 
MANAJEMEN PELATIHAN DAN PENYUSUNAN RENCANA PELATIHAN (1).pptx
MANAJEMEN PELATIHAN DAN PENYUSUNAN RENCANA PELATIHAN (1).pptxMANAJEMEN PELATIHAN DAN PENYUSUNAN RENCANA PELATIHAN (1).pptx
MANAJEMEN PELATIHAN DAN PENYUSUNAN RENCANA PELATIHAN (1).pptx
Naomisena1
 

Similar to Training & development (20)

Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)
Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)
Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)
 
Training and development hrm
Training and development hrmTraining and development hrm
Training and development hrm
 
TRAINING FOR TRAINERS
TRAINING FOR TRAINERSTRAINING FOR TRAINERS
TRAINING FOR TRAINERS
 
TRAINING OF TRAINERS (TOT)
TRAINING OF TRAINERS (TOT)TRAINING OF TRAINERS (TOT)
TRAINING OF TRAINERS (TOT)
 
TRAINING AND DEVELOPMENT
TRAINING AND DEVELOPMENTTRAINING AND DEVELOPMENT
TRAINING AND DEVELOPMENT
 
Kelompok 5 Pengembangan dan Pelatihan Karyawan
Kelompok 5 Pengembangan dan Pelatihan KaryawanKelompok 5 Pengembangan dan Pelatihan Karyawan
Kelompok 5 Pengembangan dan Pelatihan Karyawan
 
Training & Development
Training & DevelopmentTraining & Development
Training & Development
 
Orientasi pelatihan dan pengembangan
Orientasi pelatihan dan pengembanganOrientasi pelatihan dan pengembangan
Orientasi pelatihan dan pengembangan
 
Pelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.pptPelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.ppt
 
Kuliah VIII-IX: Pengembangan SDM
Kuliah VIII-IX: Pengembangan SDMKuliah VIII-IX: Pengembangan SDM
Kuliah VIII-IX: Pengembangan SDM
 
(2022) Silabus Pelatihan "Sucessful MANAGEMENT of TRAINING (MoT)"
(2022) Silabus Pelatihan "Sucessful MANAGEMENT of TRAINING (MoT)"(2022) Silabus Pelatihan "Sucessful MANAGEMENT of TRAINING (MoT)"
(2022) Silabus Pelatihan "Sucessful MANAGEMENT of TRAINING (MoT)"
 
Pelatihan dan pengembangan karyawan
Pelatihan dan pengembangan karyawanPelatihan dan pengembangan karyawan
Pelatihan dan pengembangan karyawan
 
Ragam strategi diklat dian ekawati
Ragam strategi diklat dian ekawatiRagam strategi diklat dian ekawati
Ragam strategi diklat dian ekawati
 
Human Resource Management - Training and Development
Human Resource Management - Training and DevelopmentHuman Resource Management - Training and Development
Human Resource Management - Training and Development
 
Makalah pelatihan dan pengembangan (lsi hasna)
Makalah pelatihan dan pengembangan (lsi hasna)Makalah pelatihan dan pengembangan (lsi hasna)
Makalah pelatihan dan pengembangan (lsi hasna)
 
Pelatihan dan pengembangan
Pelatihan dan pengembanganPelatihan dan pengembangan
Pelatihan dan pengembangan
 
Training and Development
Training and DevelopmentTraining and Development
Training and Development
 
Pengaruh Gaya Kepemimpinan dengan Kinerja Karyawan
Pengaruh Gaya Kepemimpinan dengan Kinerja KaryawanPengaruh Gaya Kepemimpinan dengan Kinerja Karyawan
Pengaruh Gaya Kepemimpinan dengan Kinerja Karyawan
 
Training & Development
Training & DevelopmentTraining & Development
Training & Development
 
MANAJEMEN PELATIHAN DAN PENYUSUNAN RENCANA PELATIHAN (1).pptx
MANAJEMEN PELATIHAN DAN PENYUSUNAN RENCANA PELATIHAN (1).pptxMANAJEMEN PELATIHAN DAN PENYUSUNAN RENCANA PELATIHAN (1).pptx
MANAJEMEN PELATIHAN DAN PENYUSUNAN RENCANA PELATIHAN (1).pptx
 

Recently uploaded

LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
SABDA
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 

Training & development

  • 1. TRAINING & DEVELOPMENT Oleh: Iskawanto Kurniawan Rosianah Berliana Waty Dosen Pengajar: Muhammad Iqbal, Ph.D
  • 2. Training & Development • Menurut Edwin B. Flippo : Training adalah tindakan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan karyawan untuk melakukan pekerjaan tertentu ((i) Knowledge, (ii) Skills and (iii) Attitudes of the workers) • Menurut McFarlane : Training  non managerial workers, task oriented Development  managerial, more conceptual & career centered
  • 3. Training & Development (2) • Menurut Dunn and Stephens : Training adalah upaya organisasi untuk meningkatkan kemampuan individu untuk melakukan pekerjaan atau peran dalam organisasi, sedangkan pembangunan mengacu pada upaya organisasi (dan upaya individu sendiri) untuk meningkatkan kemampuan individu untuk maju dalam organisasi untuk melakukan tugas tambahan ()
  • 4. Manfaat T&D • Peningkatan kepuasan kerja dan semangat kerja di antara karyawan • Peningkatan motivasi karyawan • Peningkatan efisiensi dalam proses, menghasilkan keuntungan finansial • Peningkatan kapasitas untuk mengadopsi teknologi baru dan metode • Peningkatan inovasi dalam strategi dan produk • Mengurangi turnover (Mahapatro, 2010)
  • 5. Perencanaan Training Penilaian Perancangan Penyampaian - Analisa kebutuhan - Identifikasi tujuan & kriteria - Menguji peserta - Pemilihan metode - Perencanaan isi pelatihan - Jadwal training - Pelaksanaan - Pemantauan Evaluasi - Mengukur hasil training - Membandingkan hasil pada tujuan/kriteria (Manthis&Jackson, 2004)
  • 7. Evaluasi Training • Training harus dievaluasi beberapa kali selama proses tersebut. • Karyawan harus dievaluasi dengan membandingkan keterampilan yang baru diperoleh dengan tujuan yang ditentukan oleh program training • Setiap perbedaan harus dicatat dan penyesuaian dilakukan terhadap program pelatihan agar dapat memenuhi tujuan tertentu. (Mahapatro, 2010)
  • 8. Four Levels of Training Evaluation (Mello, 2005)
  • 9. Hubungan Strategi Bisnis dengan T&D • T&D mendapatkan dorongan kuat dari visi dan misi perusahaan • Menghubungkan T&D dengan konteks pekerjaan • Mengintegrasikan T&D dengan elemen lain dari sistem manajemen SDM • Mengintegrasikan manajemen dengan T&D (Mello, 2005)
  • 10. E-Learning • Penggunaan internet atau intranet organisasi untuk melakukan training secara online • Salah satu cara untuk mendistribusikan program training kepada karyawan yang tersebar ke beberapa lokasi (Manthis&Jackson, 2004)
  • 11. Mengembangkan E-Learning Mengidentifikasi cara-cara pengukuran e-learning Pengaturan penggunaan, “terpusat pada pengguna” Menghubungkan modul dengan isi pelatihan Memasukkan isi ke dalam modul-modul Memasukkan materi ke dalam web (Manthis&Jackson, 2004)
  • 12. Pengembangan • Upaya untuk meningkatkan efektivitas manajerial melalui proses pembelajaran yang direncanakan dan disengaja (Mahapatro, 2010) • Usaha-usaha untuk meningkatkan kemampuan para karyawan untuk menangani berbagai macam tugas (Manthis&Jackson, 2004)
  • 13. Training VS Development Training Fokus Kerangka Waktu Ukuranukuran efektifitas Development Mempelajari perilaku dan tindakan tertentu; Mendemonstrasikan teknikteknik dan proses-proses Memahami konsep dan konteks informasi; Mengembangkan penilaian; Memperluas kapasitas untuk tugas-tugas Jangka waktu yg lebih pendek Jangka waktu yg lebih panjang Penilaian kinerja; Analisis biaya-manfaat; Tes-tes kelulusan Tersedia orang-orang yang memenuhi syarat ketika dibutuhkan; Promosi dari dalam apabila memungkinkan; Keunggulan kompetitif berbasis SDM (Manthis&Jackson, 2004)
  • 14. Proses Pengembangan SDM Merumuskan rencana SDM Menyebutkan kapabilitas-kapabilitas yang penting Menjalankan rencana suksesi Menilai kebutuhan pengembangan Melaksanakan rencana pengembangan (organisasional, individual) Menentukan pendekatan-pendekatan pengembangan (pada pekerjaan/job-site & di luar pekerjaan/off-site) Mengevaluasi keberhasilan pengembangan (Manthis&Jackson, 2004)
  • 15. Executive Development Program • Terdiri dari semua kegiatan dimana para eksekutif belajar untuk memperbaiki perilaku dan kinerjanya • Meliputi semua kegiatan dan program yang memiliki pengaruh besar pada perubahan kapasitas individu untuk melakukan tugas saat ini secara lebih baik dan cenderung meningkatkan potensi nya untuk tugas manajemen di masa depan (Mahapatro, 2010)
  • 16. Sifat Executive Development • Educational process Pengembangan lebih ke arah pendidikan (bukan pelatihan khusus dalam keterampilan) • Behavioural Changes Proses pembelajaran terencana dan desain pertumbuhan untuk membawa perubahan perilaku di kalangan eksekutif • Self-Development Setiap individu termotivasi untuk belajar dan mengembangkan kompetensinya • Continuous Process Pelatihan yang dilakukan terus menerus selama karir (Mahapatro, 2010)
  • 18. Metode & Teknik Executive Development Program pengembangan manajemen membantu dalam memperoleh dan mengembangkan keterampilan manajerial dan pengetahuan (Mahapatro, 2010)
  • 19. The Seven Steps of Problem Analysis 1. Read the case thoroughly Membaca kasus secara hati-hati dan teliti untuk dapat memahaminya 2. Define the central issue Mengidentifikasi inti masalah dan memisahkannya dari masalah yang kurang penting 3. Define the firm’s goals Mengidentifikasi tujuan perusahaan akan memberikan panduan untuk analisis hal lain 4. Identify the constraints to the problem Kendala harus diidentifikasi dan dipertimbangkan ketika mencari solusi (Mahapatro, 2010)
  • 20. The Seven Steps of Problem Analysis (2) 5. Identify all the relevant alternatives Semua alternatif yang relevan yang bisa memecahkan masalah 6. Select the best alternative Mengevaluasi setiap alternatif yang jelas atas informasi yang tersedia dan menentukan alternatif terbaik 7. Develop an implementation plan Langkah akhir untuk implementasi secara efektif (Mahapatro, 2010)