SlideShare a Scribd company logo
Majlis Ta'liim
 
DESA PAMULIHAN KECAMATAN PAMULIHAN TANJUNG SARI SUMEDANG TELP: 022-7911943
Dan apabila mereka mendengarkan apa yang diturunkan kepada Rasul
(Muhammad), kamu melihat mata mereka mencucurkan air mata disebabkan
kebenaran (Al Qur'an) yang telah mereka ketahui (dari kitab-kitab mereka
sendiri); seraya berkata: "Ya Tuhan kami, kami telah beriman, maka catatlah
kami bersama orang-orang yang menjadi saksi (atas kebenaran Al Qur'an
dan kenabian Muhammad s.a.w.) (Al Maidah : 83)
Ibnu Abbas menceritakan bahwa sesungguhnya ayat tersebut turun
berkaitan dengan para petani yang datang bersama Ja'far bin Abi tholib dari
Ethiopia. Ketiaka Rasulullah saw membacakan ayat Al Qur'an kepada
mereka, mereka beriman dan mata mereka berlinang air mata, lalu
Rasulullah saw bersabda, boleh jadi jika kalian pulang ke negeri kalian, kalian
akan pindah kembali kepada agama kalian, kemudian mereka berkata, kami
tidak akan perna pindah kembali kepada agama kami, maka Allah
menurunkan ayat tersebut yang berisi sebagian ucapan mereka.
Mereka itu adalah orang-orang yang telah diberi ni`mat oleh Allah, yaitu para
nabi dari keturunan Adam, dan dari orang-orang yang Kami angkat bersama
Nuh, dan dari keturunan Ibrahim dan Israil, dan dari orang-orang yang telah
Kami beri petunjuk dan telah Kami pilih. Apabila dibacakan ayat-ayat Allah
Yang Maha Pemurah kepada mereka, maka mereka menyungkur dengan
bersujud dan menangis.(Maryam : 58)
Katakanlah: "Berimanlah kamu kepadanya atau tidak usah beriman (sama
saja bagi Allah). Sesungguhnya orang-orang yang diberi pengetahuan
sebelumnya apabila Al Qur'an dibacakan kepada mereka, mereka
menyungkur atas muka mereka sambil bersujud, dan mereka berkata: "Maha
Suci Tuhan kami; sesungguhnya janji Tuhan kami pasti dipenuhi".Dan
mereka menyungkur atas muka mereka sambil menangis dan mereka
bertambah khusyu`.(Al Israa : 107-109)
*
443 Diriwayatkan daripada Abdullah bin Mas'ud r.a katanya: Rasulullah s.a.w
pernah bersabda kepadaku: Bacakan al-Quran kepadaku. Aku bertanya:
Wahai Rasulullah, adakah aku harus membacakan al-Quran kepada kamu,
sedangkan al-Quran itu diturunkan kepada kamu! Rasulullah s.a.w bersabda:
Sesungguhnya aku suka mendengarnya dari orang lain. Lantas aku membaca
surah An-Nisa' sehinggalah aku sampai pada ayat: (
) Yang bermaksud: Dan kami
datangkan kamu (wahai Muhammad) untuk menjadi saksi terhadap mereka
(umatmu). Kemudian aku mengangkatkan kepalaku atau secara tiba-tiba
seseorang berada di sampingku, ketika itu aku mengangkatkan kepala dan
aku melihat Rasulullah mengalirkan air matanya (Hr Bukhari)
Di hari itu orang-orang kafir dan orang-orang yang mendurhakai rasul, ingin
supaya mereka disama-ratakan dengan tanah, dan mereka tidak dapat
menyembunyikan (dari Allah) sesuatu kejadianpun.(An Nisa : 42)
Abdullah bin Amru bun al Ash, meriwayatkan bahwa nabi saw membaca
firman Allah dalam surat ibrahim,
Ya Tuhan-ku, sesungguhnya berhala-berhala itu telah menyesatkan kebanyakan
daripada manusia, maka barangsiapa yang mengikutiku, maka sesungguhnya orang itu
termasuk golonganku, dan barangsiapa yang mendurhakai aku, maka sesungguhnya
Engkau, Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.(Ibrahim : 36)
Nabi Isa berkata :
Jika Engkau menyiksa mereka, maka sesungguhnya mereka adalah hamba-hamba
Engkau, dan jika Engkau mengampuni mereka, maka sesungguhnya Engkaulah Yang
Maha Perkasa lagi Maha Bijaksana.(Al Maidah : 118)
Kemudian rasulullah saw mengangkat kedua tangan dan berkata, Wahai
tuhanku, bagaimanan dengan umatku ? Rasulullah saw pun menangis.
Kemudian Allah Ta'ala berkata kepada Jibril, wahai jibril pergilah ke
Muhammad – Tuhanmu maha mengetahui – lalu tanyakan kepadanya, apa
yang membuatmu menangis ? kemudian JIbril mendatangi rasulullah saw
dan bertanya, Rasulullah saw menceritakan apa yang sudah terjadi ,
kemudian Allah berkata, Wahai Jibril, pergilah dan katakana kepada
Muhammad, Sesungguhnya aku akan membuatmu Ridho kepada Ummatmu
dan aku tidak akan berbuat jahat kepadamu. (Hr Muslim)
Dari Abu Umamah ia berkata, Rasulullah saw bersabda, tidak ada tetesan air
yang di cintai Allah melebihi setetes air mata karena takut kepada Allah, atau
setetes darah yang tumpah di jalan Allah. (Hr Tirmidzi)
ANas bin Malik berkata, Rasulullah saw bersabda, barang siapa mengingat
Allah, lalu kedua air matanya mengalirkan air mata karena takut Allah sampai
air matanya tertumpah ke bumi, maka dia tidak akan di siksa pada hari
kiamat. (Hr Hakim).
Tsauban berkata, Rasulullah saw bersabda, beruntung sekali bagi orang yang
mengusai lidahnya dan lapang rumahnya baginya dan menangis karena
kesalahannya. (Hr Thabrani)
*
Diriwayatkan daripada Aisyah r.a katanya: Matahari telah gerhana pada masa
Rasulullah s.a.w lalu Rasulullah berdiri melakukan sholat dan berdiri dalam
waktu yang panjang. Kemudian Rasulullah rukuk dan memanjangkan rukuk
itu. Selepas itu Rasulullah mengangkat kepala lalu berdiri pula dalam waktu
yang lama tetapi tidaklah lama sebagaimana berdiri yang pertama tadi.
Kemudian Rasulullah rukuk pula sekali lagi dalam masa yang panjang, tetapi
tidaklah sepanjang rukuk yang pertama. Setelah itu Rasulullah sujud.
Kemudian Rasulullah bangkit dan berdiri pula dalam waktu yang lama tetapi
tidaklah selama yang pertama tadi. Kemudian Rasulullah rukuk cukup lama
tetapi kurang dari yang pertama tadi. Seterusnya Rasulullah mengangkat
kepala lalu berdiri lama tetapi kurang tempohnya dari berdiri yang pertama.
Kemudian rukuk pula cukup lama tetapi tidaklah selama yang pertama tadi.
Setelah itu Rasulullah sujud dan selepas selesai sholat Rasulullah pun beredar
dan matahari mulai kelihatan. Rasulullah mula berkhutbah di hadapan kaum
muslimin. Rasulullah memuji-muji Allah dan menyanjungNya. Kemudiannya
Rasulullah bersabda: Sesungguhnya matahari dan bulan itu termasuk tanda-
tanda kebesaran Allah. Kedua-duanya tidak menjadi gerhana disebabkan
hidup atau matinya seseorang. Oleh itu seandainya kamu melihat kedua-
duanya gerhana, maka bertakbir dan berdoalah kepada Allah, dirikanlah
sholat dan bersedekahlah wahai umat Muhammad! Tidak seorang pun yang
paling prihatin selain daripada Allah apabila hambanya samada lelaki
ataupun perempuan melakukan zina. Wahai umat Muhammad! Demi Allah
seandainya kamu tahu apa yang telah aku ketahui, tentu kamu lebih banyak
menangis dan kurang ketawa. lngatlah, bukankah aku telah menyampaikan
?(Hr Bukhari)
Diriwayatkan daripada Abdullah bin Umar r.a katanya: Saad bin Ubadah r.a
telah mengalami sakit tenat dan diadukan mengenai keadaannya, lalu
Rasulullah s.a.w pergi menziarahinya bersama Abdul Rahman bin Auf, Saad
bin Abi Waqqas dan Abdullah bin Mas'ud r.a. Ketika Rasulullah masuk
menemuinya, didapati dia dalam keadaan tidak sedarkan diri. Lalu Rasulullah
s.a.w bertanya: Adakah dia telah meninggal dunia Orang ramai yang hadir
di situ menjawab: Belum lagi, wahai Rasulullah. Kemudiannya Rasulullah
s.a.w mulai menangis. Ketika orang ramai melihat tangisan Rasulullah s.a.w
mereka pun ikut menangis. Lalu Rasulullah s.a.w bersabda: Tidakkah kamu
mendengar bahawa Allah tidak menyiksa hanyalah kerana air mata dan Allah
tidak juga menyiksa disebabkan hati yang dukacita tetapi Dia menyiksa
adalah kerana ini (Rasulullah menunjuk ke lidah Rasulullah) ataupun Dia
mengasihi (Hr Bukhari)
*
Diriwayatkan daripada Usamah bin Zaid r.a katanya: Kami sedang berada di
sisi Rasulullah s.a.w ketika salah seorang dari puteri Rasulullah menyuruh
seseorang untuk memanggil Rasulullah dan memberitahu bahawa anak lelaki
puteri (cucu) Rasulullah itu berada dalam keadaan nazak. Lalu Rasulullah
s.a.w bersabda kepada orang suruhan tersebut: Kembalilah kepadanya dan
katakan bahawa yang diambil oleh Allah adalah milikNya dan apa yang
diberi oleh Allah juga milikNya. Segala sesuatu di sisiNya akan berakhir,
mintalah supaya beliau bersabar dan berserah kepada Allah. Orang suruhan
itu kemudiannya kembali mengadap Rasulullah s.a.w dan berkata: Dia
berjanji akan menunaikan pesanan itu. Kemudian Nabi s.a.w berdiri diikuti
oleh Saad bin Ubadah dan Muaz bin Jabal r.a. Akupun (Usamah bin Zaid)
turut berangkat bersama-sama mereka. Lalu diangkatkan kepada Rasulullah
s.a.w dan diserahkan anak (dari puteri Rasulullah) yang nafasnya masih
bergerak-gerak (tersekat-sekat), seolah-olah dia berada di dalam satu qirbah
(bekas air) yang lusuh. Kedua-dua mata Rasulullah s.a.w mulai berlinangan.
Saad bertanya: Apa artinya ini wahai Rasulullah Rasulullah s.a.w lalu
bersabda: lni adalah rahmat (belas-kasihan) yang diletakkan oleh Allah di hati
hamba-hambaNya. Sesungguhnya Allah mengasihi hamba-hambaNya yang
mempunyai rasa belas-kasihan (Hr Bukhari)
Dari Ibnu Buraidah, dari Ayahnya, ia menceritakan, Kami pernah bersama
Nabi saw dan kami tengah dalam suatu perjalanan, lalu beliau menghampiri
kami dan kami berjumlah sekitar 1000 orang penunggang. Kemudian beliau
mengerjakan dua rakaat sholat dan setelah itu beliau menghadapkan
wajahnya kepada kami dengan kedua mata yang berlinan. Kemudian Umar
bin Khothab mendekati beliau serta menebusnya dengan nama bapak dan
Ibunya seraya berkata, Ya Rasulullah apa yang terjadi padamu ? beliau
menjawaba : sesungguhnya aku telah memohon kepada Rabbku agar aku di
bolehkan memohonkan ampun untuk ibuku, namun Allah tidak
mengizinkanku. Maka kedua mataku berlinang dengan air mata karena
merasa kasihan kepada ibuku yang berada di neraka. Dan sesungguhnya aku
melarang tiga hal kepada kalian, dahulu aku pernah melarang kalian
berziarah kubur, sekarang berziarahlah kalian supaya dengan ziarah itu akan
mengingatkan kalian kepada kebaikan, Kemudian aku juga pernah melarang
kalian memakan daging kurban setelah tiga hari, maka sekarang makanlah
dan simpanlah sekehendak hati kalian. Dan dulu aku juga pernah melarang
kalian minum dari bejana secara langsung, sekarang minumlah dari bejana
apapun yang kalian sukai dan janganlah kalian meminum minuman yang
memabukkan. (Hr Ahmad)
*
572 Diriwayatkan daripada Abu Hurairah r.a katanya: Nabi s.a.w telah
bersabda: Ada tujuh golongan manusia yang akan dinaungi oleh Allah di
bawah naunganNya. Hari tersebut tidak ada naungan kecuali naungan Allah.
Golongan tersebut ialah pemimpin yang adil, pemuda yang senantiasa
beribadat kepada Allah semasa hidupnya, seseorang yang hatinya senantiasa
terpaut pada masjid-masjid yaitu sangat mencintainya dan selalu melakukan
sholat berjemaah, dua orang yang saling mengasihi kerana Allah yaitu
keduanya berkumpul dan berpisah kerana Allah, seorang lelaki yang diajak
oleh seorang perempuan yang mempunyai kedudukan dan rupa paras yang
elok untuk melakukan kejahatan tetapi dia berkata: Aku takut kepada Allah!,
seorang yang memberi sedekah tetapi dia merahasiakannya seolah-olah
tangan kanan tidak tahu apa yang diberikan oleh tangan kirinya dan
seseorang yang mengingati Allah di waktu sunyi sehingga mengalirkan air
mata dari kedua matanya * (Hr Bukhari)
Dari Anas ia berkata, Rasulullah saw bersabda, Demi jiwa Muhammad yang
berada pada tangannya, jika kalian melihat apa yang aku lihat, niscaya kalian
akan sedikit tertawa dan banyak menangis, kemudian beliau ditanya, apa
yang engkau lihat ya Rasulullah, aku melihat sorga dan neraka. (Hr Muslim)

More Related Content

What's hot

Imtaq
ImtaqImtaq
Hadits hadits qudsi - abu dawud
Hadits hadits qudsi - abu dawudHadits hadits qudsi - abu dawud
Hadits hadits qudsi - abu dawud
Arifuddin Ali.
 
tawasul dan istighatsah
tawasul dan istighatsah tawasul dan istighatsah
tawasul dan istighatsah
aswajanu
 
Keutamaan Sholat Lail
Keutamaan Sholat LailKeutamaan Sholat Lail
Keutamaan Sholat Lail
Safriella Madania
 
Kumpulan hadits nikah
Kumpulan hadits nikahKumpulan hadits nikah
Kumpulan hadits nikah
Muhammad Idris
 
Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...
Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...
Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...
Khansha Hanak
 
Tawasul dan istighatsah
Tawasul dan istighatsahTawasul dan istighatsah
Tawasul dan istighatsah
Visnu Candra
 
Pengertian as sunnah menurut syari’at
Pengertian as sunnah menurut syari’atPengertian as sunnah menurut syari’at
Pengertian as sunnah menurut syari’at
Varli Arsol
 
Berhasilkah latihan kita
Berhasilkah latihan kitaBerhasilkah latihan kita
Berhasilkah latihan kitaAl Frilantika
 
Kewajiban menjaga shalat lima waktu
Kewajiban menjaga shalat lima waktuKewajiban menjaga shalat lima waktu
Kewajiban menjaga shalat lima waktu
Risou Kun
 
Sifat ibad al rahman
Sifat ibad al rahmanSifat ibad al rahman
Sifat ibad al rahman
Taufik Rahman
 
Shalat Dhuha
Shalat DhuhaShalat Dhuha
Shalat Dhuharheiz16
 
Kitab salat
Kitab salatKitab salat

What's hot (19)

Imtaq
ImtaqImtaq
Imtaq
 
Kitab keutamaan beberapa perkara
Kitab keutamaan beberapa perkaraKitab keutamaan beberapa perkara
Kitab keutamaan beberapa perkara
 
وضؤ
وضؤوضؤ
وضؤ
 
Hadits hadits qudsi - abu dawud
Hadits hadits qudsi - abu dawudHadits hadits qudsi - abu dawud
Hadits hadits qudsi - abu dawud
 
tawasul dan istighatsah
tawasul dan istighatsah tawasul dan istighatsah
tawasul dan istighatsah
 
Keutamaan Sholat Lail
Keutamaan Sholat LailKeutamaan Sholat Lail
Keutamaan Sholat Lail
 
Kumpulan hadits nikah
Kumpulan hadits nikahKumpulan hadits nikah
Kumpulan hadits nikah
 
Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...
Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...
Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...
 
Tawasul dan istighatsah
Tawasul dan istighatsahTawasul dan istighatsah
Tawasul dan istighatsah
 
Pengertian as sunnah menurut syari’at
Pengertian as sunnah menurut syari’atPengertian as sunnah menurut syari’at
Pengertian as sunnah menurut syari’at
 
Tabarruk
TabarrukTabarruk
Tabarruk
 
Berhasilkah latihan kita
Berhasilkah latihan kitaBerhasilkah latihan kita
Berhasilkah latihan kita
 
Kewajiban menjaga shalat lima waktu
Kewajiban menjaga shalat lima waktuKewajiban menjaga shalat lima waktu
Kewajiban menjaga shalat lima waktu
 
Tata sholat tahajjud
Tata sholat tahajjudTata sholat tahajjud
Tata sholat tahajjud
 
Sifat ibad al rahman
Sifat ibad al rahmanSifat ibad al rahman
Sifat ibad al rahman
 
Tabarruk
Tabarruk Tabarruk
Tabarruk
 
Dalil syara (2)
Dalil syara (2)Dalil syara (2)
Dalil syara (2)
 
Shalat Dhuha
Shalat DhuhaShalat Dhuha
Shalat Dhuha
 
Kitab salat
Kitab salatKitab salat
Kitab salat
 

Viewers also liked

Tehnoloģijas un sabiedriba 08102013
Tehnoloģijas un sabiedriba 08102013Tehnoloģijas un sabiedriba 08102013
Tehnoloģijas un sabiedriba 08102013Janis Bergs
 
Gw Melek Politik
Gw Melek PolitikGw Melek Politik
Gw Melek PolitikChristyYB
 
Презентация детсого сада
Презентация детсого садаПрезентация детсого сада
Презентация детсого сада
Алексей Арешев
 
Música Eletroacústica - Seminário
Música Eletroacústica - SeminárioMúsica Eletroacústica - Seminário
Música Eletroacústica - Seminário
Rodrigo Furman
 
Młodzi: jak im nie pomagać - TEDxGdańsk 2013
Młodzi: jak im nie pomagać - TEDxGdańsk 2013Młodzi: jak im nie pomagać - TEDxGdańsk 2013
Młodzi: jak im nie pomagać - TEDxGdańsk 2013
Piotr Arak
 
Movimentobrer
MovimentobrerMovimentobrer
Movimentobrerjiplena
 
Certificate Anti Corrupção Global 2016
Certificate Anti Corrupção Global 2016Certificate Anti Corrupção Global 2016
Certificate Anti Corrupção Global 2016Luciano De Sales
 
Actividades pendientes periodo 2
Actividades pendientes periodo 2Actividades pendientes periodo 2
Actividades pendientes periodo 2
profebrayanr
 
Maddie Pottinger_Diploma of Business
Maddie Pottinger_Diploma of BusinessMaddie Pottinger_Diploma of Business
Maddie Pottinger_Diploma of BusinessMaddie Pottinger
 
Francisco Pichon - Comentarios
Francisco Pichon - ComentariosFrancisco Pichon - Comentarios
Adviento Tiempo De Espera Y PreparacióN
Adviento Tiempo De Espera Y PreparacióNAdviento Tiempo De Espera Y PreparacióN
Adviento Tiempo De Espera Y PreparacióN
Oscar A. Castillo G.
 
Historia
Historia Historia
Historia
Matheus Oliveira
 
Nadadeiras hidrodinamica
Nadadeiras hidrodinamicaNadadeiras hidrodinamica
Nadadeiras hidrodinamica
Claudio Neri
 
Ejercicios integrales
Ejercicios integralesEjercicios integrales
Ejercicios integrales
REGP 8
 

Viewers also liked (20)

COST Reference letter
COST Reference letterCOST Reference letter
COST Reference letter
 
This week
This weekThis week
This week
 
Tehnoloģijas un sabiedriba 08102013
Tehnoloģijas un sabiedriba 08102013Tehnoloģijas un sabiedriba 08102013
Tehnoloģijas un sabiedriba 08102013
 
Gw Melek Politik
Gw Melek PolitikGw Melek Politik
Gw Melek Politik
 
Презентация детсого сада
Презентация детсого садаПрезентация детсого сада
Презентация детсого сада
 
Música Eletroacústica - Seminário
Música Eletroacústica - SeminárioMúsica Eletroacústica - Seminário
Música Eletroacústica - Seminário
 
Młodzi: jak im nie pomagać - TEDxGdańsk 2013
Młodzi: jak im nie pomagać - TEDxGdańsk 2013Młodzi: jak im nie pomagać - TEDxGdańsk 2013
Młodzi: jak im nie pomagać - TEDxGdańsk 2013
 
Movimentobrer
MovimentobrerMovimentobrer
Movimentobrer
 
Certificate Anti Corrupção Global 2016
Certificate Anti Corrupção Global 2016Certificate Anti Corrupção Global 2016
Certificate Anti Corrupção Global 2016
 
Rex Obatay_ID-1
Rex Obatay_ID-1Rex Obatay_ID-1
Rex Obatay_ID-1
 
Actividades pendientes periodo 2
Actividades pendientes periodo 2Actividades pendientes periodo 2
Actividades pendientes periodo 2
 
Maddie Pottinger_Diploma of Business
Maddie Pottinger_Diploma of BusinessMaddie Pottinger_Diploma of Business
Maddie Pottinger_Diploma of Business
 
Diploma ASI D
Diploma ASI DDiploma ASI D
Diploma ASI D
 
Francisco Pichon - Comentarios
Francisco Pichon - ComentariosFrancisco Pichon - Comentarios
Francisco Pichon - Comentarios
 
Adviento Tiempo De Espera Y PreparacióN
Adviento Tiempo De Espera Y PreparacióNAdviento Tiempo De Espera Y PreparacióN
Adviento Tiempo De Espera Y PreparacióN
 
Copa do Mundo - 2014
Copa do Mundo - 2014Copa do Mundo - 2014
Copa do Mundo - 2014
 
Historia
Historia Historia
Historia
 
Nadadeiras hidrodinamica
Nadadeiras hidrodinamicaNadadeiras hidrodinamica
Nadadeiras hidrodinamica
 
A.U.C
A.U.CA.U.C
A.U.C
 
Ejercicios integrales
Ejercicios integralesEjercicios integrales
Ejercicios integrales
 

Similar to Tangisan Rasul

Bhs indonesia-siapakah nabi muhammad - 694 hadist sohih
Bhs indonesia-siapakah nabi muhammad - 694 hadist sohihBhs indonesia-siapakah nabi muhammad - 694 hadist sohih
Kitab gerhana
Kitab gerhanaKitab gerhana
Kitab gerhana
Kitab gerhanaKitab gerhana
Kitab gerhana
Septian Muna Barakati
 
Saat beliau berdakwah di thaif
Saat beliau berdakwah di thaifSaat beliau berdakwah di thaif
Saat beliau berdakwah di thaifDasir Goodboy
 
Kitab sifat orang munafik dan hukum tentang mereka
Kitab sifat orang munafik dan hukum tentang merekaKitab sifat orang munafik dan hukum tentang mereka
Kitab sifat orang munafik dan hukum tentang merekaSeptian Muna Barakati
 
Kitab sifat orang munafik dan hukum tentang mereka
Kitab sifat orang munafik dan hukum tentang merekaKitab sifat orang munafik dan hukum tentang mereka
Kitab sifat orang munafik dan hukum tentang mereka
Operator Warnet Vast Raha
 
Dzikrullah
DzikrullahDzikrullah
Dzikrullah
Bambang Dhoni
 
Kitab keutamaan beberapa perkara
Kitab keutamaan beberapa perkaraKitab keutamaan beberapa perkara
Kitab keutamaan beberapa perkara
Operator Warnet Vast Raha
 
Kitab keutamaan beberapa perkara
Kitab keutamaan beberapa perkaraKitab keutamaan beberapa perkara
Kitab keutamaan beberapa perkara
Septian Muna Barakati
 
RAHASIA SUKSES BISNIS ABDURRAHMAN BIN AUF.pptx
RAHASIA SUKSES BISNIS ABDURRAHMAN BIN AUF.pptxRAHASIA SUKSES BISNIS ABDURRAHMAN BIN AUF.pptx
RAHASIA SUKSES BISNIS ABDURRAHMAN BIN AUF.pptx
TriWahyuniMaftukhah
 
Rahasia Sukses Bisnis Abdurahman bin Auf
Rahasia Sukses Bisnis Abdurahman bin AufRahasia Sukses Bisnis Abdurahman bin Auf
Rahasia Sukses Bisnis Abdurahman bin Auf
Suryono .
 
Kitab bersuci
Kitab bersuciKitab bersuci
Kitab bersuci
Kitab bersuciKitab bersuci
Kitab bersuci
Septian Muna Barakati
 
4 orang yang dilaknat allah
4 orang yang dilaknat allah4 orang yang dilaknat allah
4 orang yang dilaknat allahAbyanuddin Salam
 
Kitab tayamum
Kitab tayamumKitab tayamum
Keajaiban istighfar
Keajaiban istighfar Keajaiban istighfar
Keajaiban istighfar dhoan Evridho
 
Penyegeraan kehancuran-bagi-para-penentang-rasul-2-2
Penyegeraan kehancuran-bagi-para-penentang-rasul-2-2Penyegeraan kehancuran-bagi-para-penentang-rasul-2-2
Penyegeraan kehancuran-bagi-para-penentang-rasul-2-2Ra Hardianto
 
Perasa rukun & sifat pembimbing
Perasa rukun & sifat pembimbingPerasa rukun & sifat pembimbing
Perasa rukun & sifat pembimbingKamarudin Jaafar
 

Similar to Tangisan Rasul (20)

Adab membaca alqur’an
Adab membaca alqur’anAdab membaca alqur’an
Adab membaca alqur’an
 
Bhs indonesia-siapakah nabi muhammad - 694 hadist sohih
Bhs indonesia-siapakah nabi muhammad - 694 hadist sohihBhs indonesia-siapakah nabi muhammad - 694 hadist sohih
Bhs indonesia-siapakah nabi muhammad - 694 hadist sohih
 
Kitab gerhana
Kitab gerhanaKitab gerhana
Kitab gerhana
 
Kitab gerhana
Kitab gerhanaKitab gerhana
Kitab gerhana
 
Saat beliau berdakwah di thaif
Saat beliau berdakwah di thaifSaat beliau berdakwah di thaif
Saat beliau berdakwah di thaif
 
Kitab sifat orang munafik dan hukum tentang mereka
Kitab sifat orang munafik dan hukum tentang merekaKitab sifat orang munafik dan hukum tentang mereka
Kitab sifat orang munafik dan hukum tentang mereka
 
Kitab sifat orang munafik dan hukum tentang mereka
Kitab sifat orang munafik dan hukum tentang merekaKitab sifat orang munafik dan hukum tentang mereka
Kitab sifat orang munafik dan hukum tentang mereka
 
Dzikrullah
DzikrullahDzikrullah
Dzikrullah
 
Kitab keutamaan beberapa perkara
Kitab keutamaan beberapa perkaraKitab keutamaan beberapa perkara
Kitab keutamaan beberapa perkara
 
Kitab keutamaan beberapa perkara
Kitab keutamaan beberapa perkaraKitab keutamaan beberapa perkara
Kitab keutamaan beberapa perkara
 
Haji wada
Haji wadaHaji wada
Haji wada
 
RAHASIA SUKSES BISNIS ABDURRAHMAN BIN AUF.pptx
RAHASIA SUKSES BISNIS ABDURRAHMAN BIN AUF.pptxRAHASIA SUKSES BISNIS ABDURRAHMAN BIN AUF.pptx
RAHASIA SUKSES BISNIS ABDURRAHMAN BIN AUF.pptx
 
Rahasia Sukses Bisnis Abdurahman bin Auf
Rahasia Sukses Bisnis Abdurahman bin AufRahasia Sukses Bisnis Abdurahman bin Auf
Rahasia Sukses Bisnis Abdurahman bin Auf
 
Kitab bersuci
Kitab bersuciKitab bersuci
Kitab bersuci
 
Kitab bersuci
Kitab bersuciKitab bersuci
Kitab bersuci
 
4 orang yang dilaknat allah
4 orang yang dilaknat allah4 orang yang dilaknat allah
4 orang yang dilaknat allah
 
Kitab tayamum
Kitab tayamumKitab tayamum
Kitab tayamum
 
Keajaiban istighfar
Keajaiban istighfar Keajaiban istighfar
Keajaiban istighfar
 
Penyegeraan kehancuran-bagi-para-penentang-rasul-2-2
Penyegeraan kehancuran-bagi-para-penentang-rasul-2-2Penyegeraan kehancuran-bagi-para-penentang-rasul-2-2
Penyegeraan kehancuran-bagi-para-penentang-rasul-2-2
 
Perasa rukun & sifat pembimbing
Perasa rukun & sifat pembimbingPerasa rukun & sifat pembimbing
Perasa rukun & sifat pembimbing
 

More from Abyanuddin Salam

Tentang Fenomena Hudutsnya Alam Semesta_Said Hawwa.pdf
Tentang Fenomena Hudutsnya Alam Semesta_Said Hawwa.pdfTentang Fenomena Hudutsnya Alam Semesta_Said Hawwa.pdf
Tentang Fenomena Hudutsnya Alam Semesta_Said Hawwa.pdf
Abyanuddin Salam
 
TAWAKAL 229 - IBUMU IBUMU.docx
TAWAKAL 229 - IBUMU IBUMU.docxTAWAKAL 229 - IBUMU IBUMU.docx
TAWAKAL 229 - IBUMU IBUMU.docx
Abyanuddin Salam
 
TAWAKAL 235 DZIKIR-DZIKIR YANG LAUR BIASA KASIATNYA.pdf
TAWAKAL 235 DZIKIR-DZIKIR YANG LAUR BIASA KASIATNYA.pdfTAWAKAL 235 DZIKIR-DZIKIR YANG LAUR BIASA KASIATNYA.pdf
TAWAKAL 235 DZIKIR-DZIKIR YANG LAUR BIASA KASIATNYA.pdf
Abyanuddin Salam
 
TAWAKAL 231 AQIDAH DAN AKHLAQ JAHILIYYAH.pdf
TAWAKAL 231 AQIDAH DAN AKHLAQ JAHILIYYAH.pdfTAWAKAL 231 AQIDAH DAN AKHLAQ JAHILIYYAH.pdf
TAWAKAL 231 AQIDAH DAN AKHLAQ JAHILIYYAH.pdf
Abyanuddin Salam
 
Peristiwa hari akhir
Peristiwa hari akhirPeristiwa hari akhir
Peristiwa hari akhir
Abyanuddin Salam
 
Tawakal 216 akhlaq agung dan kelembutan nabi saw.
Tawakal 216 akhlaq agung dan kelembutan nabi saw.Tawakal 216 akhlaq agung dan kelembutan nabi saw.
Tawakal 216 akhlaq agung dan kelembutan nabi saw.
Abyanuddin Salam
 
Tawakal 212 tiada azab tanpa kedurhakaan
Tawakal 212 tiada azab tanpa kedurhakaanTawakal 212 tiada azab tanpa kedurhakaan
Tawakal 212 tiada azab tanpa kedurhakaan
Abyanuddin Salam
 
Wanita wanita yang haram dinikahi
Wanita wanita yang haram dinikahiWanita wanita yang haram dinikahi
Wanita wanita yang haram dinikahi
Abyanuddin Salam
 
Introspeksi diri
Introspeksi diriIntrospeksi diri
Introspeksi diri
Abyanuddin Salam
 
Membina keluarga
Membina keluargaMembina keluarga
Membina keluarga
Abyanuddin Salam
 
Cara berfikir orang dzalim
Cara berfikir orang dzalimCara berfikir orang dzalim
Cara berfikir orang dzalimAbyanuddin Salam
 
Hadits tentang Khadijah,Aisyah,Fathimah
Hadits tentang Khadijah,Aisyah,FathimahHadits tentang Khadijah,Aisyah,Fathimah
Hadits tentang Khadijah,Aisyah,Fathimah
Abyanuddin Salam
 
Makanan halal dan haram dalam Islam
Makanan halal dan haram dalam IslamMakanan halal dan haram dalam Islam
Makanan halal dan haram dalam IslamAbyanuddin Salam
 

More from Abyanuddin Salam (20)

Tentang Fenomena Hudutsnya Alam Semesta_Said Hawwa.pdf
Tentang Fenomena Hudutsnya Alam Semesta_Said Hawwa.pdfTentang Fenomena Hudutsnya Alam Semesta_Said Hawwa.pdf
Tentang Fenomena Hudutsnya Alam Semesta_Said Hawwa.pdf
 
TAWAKAL 229 - IBUMU IBUMU.docx
TAWAKAL 229 - IBUMU IBUMU.docxTAWAKAL 229 - IBUMU IBUMU.docx
TAWAKAL 229 - IBUMU IBUMU.docx
 
TAWAKAL 235 DZIKIR-DZIKIR YANG LAUR BIASA KASIATNYA.pdf
TAWAKAL 235 DZIKIR-DZIKIR YANG LAUR BIASA KASIATNYA.pdfTAWAKAL 235 DZIKIR-DZIKIR YANG LAUR BIASA KASIATNYA.pdf
TAWAKAL 235 DZIKIR-DZIKIR YANG LAUR BIASA KASIATNYA.pdf
 
TAWAKAL 231 AQIDAH DAN AKHLAQ JAHILIYYAH.pdf
TAWAKAL 231 AQIDAH DAN AKHLAQ JAHILIYYAH.pdfTAWAKAL 231 AQIDAH DAN AKHLAQ JAHILIYYAH.pdf
TAWAKAL 231 AQIDAH DAN AKHLAQ JAHILIYYAH.pdf
 
Peristiwa hari akhir
Peristiwa hari akhirPeristiwa hari akhir
Peristiwa hari akhir
 
Tawakal 216 akhlaq agung dan kelembutan nabi saw.
Tawakal 216 akhlaq agung dan kelembutan nabi saw.Tawakal 216 akhlaq agung dan kelembutan nabi saw.
Tawakal 216 akhlaq agung dan kelembutan nabi saw.
 
Tawakal 212 tiada azab tanpa kedurhakaan
Tawakal 212 tiada azab tanpa kedurhakaanTawakal 212 tiada azab tanpa kedurhakaan
Tawakal 212 tiada azab tanpa kedurhakaan
 
Wanita wanita yang haram dinikahi
Wanita wanita yang haram dinikahiWanita wanita yang haram dinikahi
Wanita wanita yang haram dinikahi
 
Introspeksi diri
Introspeksi diriIntrospeksi diri
Introspeksi diri
 
Membina keluarga
Membina keluargaMembina keluarga
Membina keluarga
 
Anak sholeh
Anak sholehAnak sholeh
Anak sholeh
 
Cara berfikir orang dzalim
Cara berfikir orang dzalimCara berfikir orang dzalim
Cara berfikir orang dzalim
 
Hati2
Hati2Hati2
Hati2
 
Hadits tentang Khadijah,Aisyah,Fathimah
Hadits tentang Khadijah,Aisyah,FathimahHadits tentang Khadijah,Aisyah,Fathimah
Hadits tentang Khadijah,Aisyah,Fathimah
 
Hukum oral seks
Hukum oral seksHukum oral seks
Hukum oral seks
 
Food ingredient numbers
Food ingredient numbersFood ingredient numbers
Food ingredient numbers
 
Pemimpin dalam Islam
Pemimpin dalam IslamPemimpin dalam Islam
Pemimpin dalam Islam
 
Hati yang bersih
Hati yang bersihHati yang bersih
Hati yang bersih
 
Makanan halal dan haram dalam Islam
Makanan halal dan haram dalam IslamMakanan halal dan haram dalam Islam
Makanan halal dan haram dalam Islam
 
Tentang Adopsi Anak
Tentang Adopsi AnakTentang Adopsi Anak
Tentang Adopsi Anak
 

Tangisan Rasul

  • 1. Majlis Ta'liim   DESA PAMULIHAN KECAMATAN PAMULIHAN TANJUNG SARI SUMEDANG TELP: 022-7911943 Dan apabila mereka mendengarkan apa yang diturunkan kepada Rasul (Muhammad), kamu melihat mata mereka mencucurkan air mata disebabkan kebenaran (Al Qur'an) yang telah mereka ketahui (dari kitab-kitab mereka sendiri); seraya berkata: "Ya Tuhan kami, kami telah beriman, maka catatlah kami bersama orang-orang yang menjadi saksi (atas kebenaran Al Qur'an dan kenabian Muhammad s.a.w.) (Al Maidah : 83) Ibnu Abbas menceritakan bahwa sesungguhnya ayat tersebut turun berkaitan dengan para petani yang datang bersama Ja'far bin Abi tholib dari Ethiopia. Ketiaka Rasulullah saw membacakan ayat Al Qur'an kepada mereka, mereka beriman dan mata mereka berlinang air mata, lalu Rasulullah saw bersabda, boleh jadi jika kalian pulang ke negeri kalian, kalian akan pindah kembali kepada agama kalian, kemudian mereka berkata, kami tidak akan perna pindah kembali kepada agama kami, maka Allah menurunkan ayat tersebut yang berisi sebagian ucapan mereka. Mereka itu adalah orang-orang yang telah diberi ni`mat oleh Allah, yaitu para nabi dari keturunan Adam, dan dari orang-orang yang Kami angkat bersama Nuh, dan dari keturunan Ibrahim dan Israil, dan dari orang-orang yang telah Kami beri petunjuk dan telah Kami pilih. Apabila dibacakan ayat-ayat Allah
  • 2. Yang Maha Pemurah kepada mereka, maka mereka menyungkur dengan bersujud dan menangis.(Maryam : 58) Katakanlah: "Berimanlah kamu kepadanya atau tidak usah beriman (sama saja bagi Allah). Sesungguhnya orang-orang yang diberi pengetahuan sebelumnya apabila Al Qur'an dibacakan kepada mereka, mereka menyungkur atas muka mereka sambil bersujud, dan mereka berkata: "Maha Suci Tuhan kami; sesungguhnya janji Tuhan kami pasti dipenuhi".Dan mereka menyungkur atas muka mereka sambil menangis dan mereka bertambah khusyu`.(Al Israa : 107-109) * 443 Diriwayatkan daripada Abdullah bin Mas'ud r.a katanya: Rasulullah s.a.w pernah bersabda kepadaku: Bacakan al-Quran kepadaku. Aku bertanya: Wahai Rasulullah, adakah aku harus membacakan al-Quran kepada kamu, sedangkan al-Quran itu diturunkan kepada kamu! Rasulullah s.a.w bersabda: Sesungguhnya aku suka mendengarnya dari orang lain. Lantas aku membaca surah An-Nisa' sehinggalah aku sampai pada ayat: ( ) Yang bermaksud: Dan kami datangkan kamu (wahai Muhammad) untuk menjadi saksi terhadap mereka (umatmu). Kemudian aku mengangkatkan kepalaku atau secara tiba-tiba seseorang berada di sampingku, ketika itu aku mengangkatkan kepala dan aku melihat Rasulullah mengalirkan air matanya (Hr Bukhari) Di hari itu orang-orang kafir dan orang-orang yang mendurhakai rasul, ingin supaya mereka disama-ratakan dengan tanah, dan mereka tidak dapat menyembunyikan (dari Allah) sesuatu kejadianpun.(An Nisa : 42)
  • 3. Abdullah bin Amru bun al Ash, meriwayatkan bahwa nabi saw membaca firman Allah dalam surat ibrahim, Ya Tuhan-ku, sesungguhnya berhala-berhala itu telah menyesatkan kebanyakan daripada manusia, maka barangsiapa yang mengikutiku, maka sesungguhnya orang itu termasuk golonganku, dan barangsiapa yang mendurhakai aku, maka sesungguhnya Engkau, Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.(Ibrahim : 36) Nabi Isa berkata : Jika Engkau menyiksa mereka, maka sesungguhnya mereka adalah hamba-hamba Engkau, dan jika Engkau mengampuni mereka, maka sesungguhnya Engkaulah Yang Maha Perkasa lagi Maha Bijaksana.(Al Maidah : 118) Kemudian rasulullah saw mengangkat kedua tangan dan berkata, Wahai tuhanku, bagaimanan dengan umatku ? Rasulullah saw pun menangis. Kemudian Allah Ta'ala berkata kepada Jibril, wahai jibril pergilah ke Muhammad – Tuhanmu maha mengetahui – lalu tanyakan kepadanya, apa yang membuatmu menangis ? kemudian JIbril mendatangi rasulullah saw dan bertanya, Rasulullah saw menceritakan apa yang sudah terjadi , kemudian Allah berkata, Wahai Jibril, pergilah dan katakana kepada Muhammad, Sesungguhnya aku akan membuatmu Ridho kepada Ummatmu dan aku tidak akan berbuat jahat kepadamu. (Hr Muslim)
  • 4. Dari Abu Umamah ia berkata, Rasulullah saw bersabda, tidak ada tetesan air yang di cintai Allah melebihi setetes air mata karena takut kepada Allah, atau setetes darah yang tumpah di jalan Allah. (Hr Tirmidzi) ANas bin Malik berkata, Rasulullah saw bersabda, barang siapa mengingat Allah, lalu kedua air matanya mengalirkan air mata karena takut Allah sampai air matanya tertumpah ke bumi, maka dia tidak akan di siksa pada hari kiamat. (Hr Hakim). Tsauban berkata, Rasulullah saw bersabda, beruntung sekali bagi orang yang mengusai lidahnya dan lapang rumahnya baginya dan menangis karena kesalahannya. (Hr Thabrani) * Diriwayatkan daripada Aisyah r.a katanya: Matahari telah gerhana pada masa Rasulullah s.a.w lalu Rasulullah berdiri melakukan sholat dan berdiri dalam waktu yang panjang. Kemudian Rasulullah rukuk dan memanjangkan rukuk itu. Selepas itu Rasulullah mengangkat kepala lalu berdiri pula dalam waktu yang lama tetapi tidaklah lama sebagaimana berdiri yang pertama tadi. Kemudian Rasulullah rukuk pula sekali lagi dalam masa yang panjang, tetapi tidaklah sepanjang rukuk yang pertama. Setelah itu Rasulullah sujud.
  • 5. Kemudian Rasulullah bangkit dan berdiri pula dalam waktu yang lama tetapi tidaklah selama yang pertama tadi. Kemudian Rasulullah rukuk cukup lama tetapi kurang dari yang pertama tadi. Seterusnya Rasulullah mengangkat kepala lalu berdiri lama tetapi kurang tempohnya dari berdiri yang pertama. Kemudian rukuk pula cukup lama tetapi tidaklah selama yang pertama tadi. Setelah itu Rasulullah sujud dan selepas selesai sholat Rasulullah pun beredar dan matahari mulai kelihatan. Rasulullah mula berkhutbah di hadapan kaum muslimin. Rasulullah memuji-muji Allah dan menyanjungNya. Kemudiannya Rasulullah bersabda: Sesungguhnya matahari dan bulan itu termasuk tanda- tanda kebesaran Allah. Kedua-duanya tidak menjadi gerhana disebabkan hidup atau matinya seseorang. Oleh itu seandainya kamu melihat kedua- duanya gerhana, maka bertakbir dan berdoalah kepada Allah, dirikanlah sholat dan bersedekahlah wahai umat Muhammad! Tidak seorang pun yang paling prihatin selain daripada Allah apabila hambanya samada lelaki ataupun perempuan melakukan zina. Wahai umat Muhammad! Demi Allah seandainya kamu tahu apa yang telah aku ketahui, tentu kamu lebih banyak menangis dan kurang ketawa. lngatlah, bukankah aku telah menyampaikan ?(Hr Bukhari) Diriwayatkan daripada Abdullah bin Umar r.a katanya: Saad bin Ubadah r.a telah mengalami sakit tenat dan diadukan mengenai keadaannya, lalu Rasulullah s.a.w pergi menziarahinya bersama Abdul Rahman bin Auf, Saad bin Abi Waqqas dan Abdullah bin Mas'ud r.a. Ketika Rasulullah masuk menemuinya, didapati dia dalam keadaan tidak sedarkan diri. Lalu Rasulullah s.a.w bertanya: Adakah dia telah meninggal dunia Orang ramai yang hadir di situ menjawab: Belum lagi, wahai Rasulullah. Kemudiannya Rasulullah s.a.w mulai menangis. Ketika orang ramai melihat tangisan Rasulullah s.a.w mereka pun ikut menangis. Lalu Rasulullah s.a.w bersabda: Tidakkah kamu mendengar bahawa Allah tidak menyiksa hanyalah kerana air mata dan Allah tidak juga menyiksa disebabkan hati yang dukacita tetapi Dia menyiksa adalah kerana ini (Rasulullah menunjuk ke lidah Rasulullah) ataupun Dia mengasihi (Hr Bukhari)
  • 6. * Diriwayatkan daripada Usamah bin Zaid r.a katanya: Kami sedang berada di sisi Rasulullah s.a.w ketika salah seorang dari puteri Rasulullah menyuruh seseorang untuk memanggil Rasulullah dan memberitahu bahawa anak lelaki puteri (cucu) Rasulullah itu berada dalam keadaan nazak. Lalu Rasulullah s.a.w bersabda kepada orang suruhan tersebut: Kembalilah kepadanya dan katakan bahawa yang diambil oleh Allah adalah milikNya dan apa yang diberi oleh Allah juga milikNya. Segala sesuatu di sisiNya akan berakhir, mintalah supaya beliau bersabar dan berserah kepada Allah. Orang suruhan itu kemudiannya kembali mengadap Rasulullah s.a.w dan berkata: Dia berjanji akan menunaikan pesanan itu. Kemudian Nabi s.a.w berdiri diikuti oleh Saad bin Ubadah dan Muaz bin Jabal r.a. Akupun (Usamah bin Zaid) turut berangkat bersama-sama mereka. Lalu diangkatkan kepada Rasulullah s.a.w dan diserahkan anak (dari puteri Rasulullah) yang nafasnya masih bergerak-gerak (tersekat-sekat), seolah-olah dia berada di dalam satu qirbah (bekas air) yang lusuh. Kedua-dua mata Rasulullah s.a.w mulai berlinangan. Saad bertanya: Apa artinya ini wahai Rasulullah Rasulullah s.a.w lalu bersabda: lni adalah rahmat (belas-kasihan) yang diletakkan oleh Allah di hati hamba-hambaNya. Sesungguhnya Allah mengasihi hamba-hambaNya yang mempunyai rasa belas-kasihan (Hr Bukhari)
  • 7. Dari Ibnu Buraidah, dari Ayahnya, ia menceritakan, Kami pernah bersama Nabi saw dan kami tengah dalam suatu perjalanan, lalu beliau menghampiri kami dan kami berjumlah sekitar 1000 orang penunggang. Kemudian beliau mengerjakan dua rakaat sholat dan setelah itu beliau menghadapkan wajahnya kepada kami dengan kedua mata yang berlinan. Kemudian Umar bin Khothab mendekati beliau serta menebusnya dengan nama bapak dan Ibunya seraya berkata, Ya Rasulullah apa yang terjadi padamu ? beliau menjawaba : sesungguhnya aku telah memohon kepada Rabbku agar aku di bolehkan memohonkan ampun untuk ibuku, namun Allah tidak mengizinkanku. Maka kedua mataku berlinang dengan air mata karena merasa kasihan kepada ibuku yang berada di neraka. Dan sesungguhnya aku melarang tiga hal kepada kalian, dahulu aku pernah melarang kalian berziarah kubur, sekarang berziarahlah kalian supaya dengan ziarah itu akan mengingatkan kalian kepada kebaikan, Kemudian aku juga pernah melarang kalian memakan daging kurban setelah tiga hari, maka sekarang makanlah dan simpanlah sekehendak hati kalian. Dan dulu aku juga pernah melarang kalian minum dari bejana secara langsung, sekarang minumlah dari bejana apapun yang kalian sukai dan janganlah kalian meminum minuman yang memabukkan. (Hr Ahmad) * 572 Diriwayatkan daripada Abu Hurairah r.a katanya: Nabi s.a.w telah bersabda: Ada tujuh golongan manusia yang akan dinaungi oleh Allah di bawah naunganNya. Hari tersebut tidak ada naungan kecuali naungan Allah. Golongan tersebut ialah pemimpin yang adil, pemuda yang senantiasa beribadat kepada Allah semasa hidupnya, seseorang yang hatinya senantiasa terpaut pada masjid-masjid yaitu sangat mencintainya dan selalu melakukan sholat berjemaah, dua orang yang saling mengasihi kerana Allah yaitu keduanya berkumpul dan berpisah kerana Allah, seorang lelaki yang diajak oleh seorang perempuan yang mempunyai kedudukan dan rupa paras yang elok untuk melakukan kejahatan tetapi dia berkata: Aku takut kepada Allah!,
  • 8. seorang yang memberi sedekah tetapi dia merahasiakannya seolah-olah tangan kanan tidak tahu apa yang diberikan oleh tangan kirinya dan seseorang yang mengingati Allah di waktu sunyi sehingga mengalirkan air mata dari kedua matanya * (Hr Bukhari) Dari Anas ia berkata, Rasulullah saw bersabda, Demi jiwa Muhammad yang berada pada tangannya, jika kalian melihat apa yang aku lihat, niscaya kalian akan sedikit tertawa dan banyak menangis, kemudian beliau ditanya, apa yang engkau lihat ya Rasulullah, aku melihat sorga dan neraka. (Hr Muslim)