SlideShare a Scribd company logo
TUGAS
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN KIMIA
STORYBOARD

OLEH :
NAMA

: NURFIAH

STAMBUK

: A1C4 12 044

PROGRAM STUDI : PENDIDIKAN KIMIA

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS HALU OLEO
KENDARI
2013
1. Kajian
Materi kesetimbangan kimia merupakan materi yang esensial.
Kesetimbangan kimia menjelaskan tentang keadaan dimana laju reaksi maju
dan reaksi balik dari suatu zat sama besar dan di mana konsentrasi reaktan
(zat yang bereaksi) dan produk (zat dari hasil reaksi) tetap tidak berubah
seiring berjalannya waktu (Purba, 2007). Kesetimbangan kimia juga
mencakup penjelasan terjadinya proses perubahan molekul zat yang
dipengaruhi oleh perubahan konsentrasi, tekanan atau volume dari molekul
tersebut dan perubahan suhu. Dalam menggambarkan alur dari proses tersebut
dibutuhkan pemahaman yang tinggi.Kebanyakan dari siswa merasa bosan dan
sulit memahami konsep yang diberikan bila dalam bentuk teks saja. Hal ini
dapat mengakibatkan Terjadinya kesalahan konsep ynga di terima oleh siswa.
Oleh karena itu, dibutuhkan suatu media dalam mengajarkan kesetimbangan
kimia ini. Salah satu medinya yaitu dengan slide power point.
2. Kerangka Berpikir
Materi kesetimbangan kimia mencakup tentang keadaan dimana laju
reaksi maju dan reaksi balik dari suatu zat sama besar dan di mana konsentrasi
reaktan (zat yang bereaksi) dan produk (zat dari hasil reaksi) tetap tidak
berubah seiring berjalannya waktu serta penjelasan terjadinya proses
perubahan molekul zat yang dipengaruhi oleh perubahan konsentrasi, tekanan
atau volume dari molekul tersebut dan perubahan suhu. kesetimbangan kimia
ini dilakukan pengajaran dengan slide power point ini bertujuan agar siswa
dapat memahami kesetimbangan kimia dengan lebih mudah. Untuk
kesetimbangan gambar

dinamis reversible dan ireversibel ini diharapkan

siswa dapat mengetahui konsep dan penerapan reaksi reversible dan
ireversibel dalam kehidupan sehari – hari. Untuk animasi pergeseran
kesetimbangan diharapkan siswa dapat memahami pergeseran kesetimbangan
berdasarkan

faktor – faktor

penyebabnya khususnya suhu, tekanan dan
volume. Untuk penerapan tetapan kesetimbangan siswa memecahkan soal
terlebih dahulu agar siswa dapat berpikir kritis dalam memecahkan soal.
STORYBOARD KESETIMBANGAN KIMIA

No

Keterangan
Gambar
Proses pembakaran
menghasilkan CO2
dan uap air. Hasil
reaksi ini tidak bisa
lagi
bereaksi
membentuk
reaktannya
yaitu
material dan O2

Materi yang
dicantumkan
Reaksi berkesudahan
(Ireversibel).
Hasil
reaksi tidak dapat
bereaksi kembali dan
membentuk reaktan
(reaksi satu arah)

2.

Proses mencairnya
es yaitu terjadinya
perubahan
dari
H2O padat menjadi
H2O cair. H2O cair
dapat
kembali
menjadi H2O padat
dengan
cara
didinginkan

Reaksi dapat balik
(reversibel).
Hasil
reaksi dapat bereaksi
kembali
dan
membentuk reaktan
(reaksi dua arah)

3.

Animasi bergerak
pengaruh
suhu
terhadap
pergeseran
kesetimbangan.

Faktor-faktor
yang
mempengaruhi
pergeseran
kesetimbangan
(pengaruh
suhu).
Ketika suhu dinaikkan
maka kesetimbangan
akan beregeser ke arah
reaksi endoterm (yang
menyerap kalor)

1.

Gambar
Faktor – faktor yang
mempengaruhi
kesetimbangan
(Tekanan
dan
Volume). Jika tekanan
dinaikkan dan volume
diperkecil
maka
kesetimbangan akan
bergeser ke arah yang
memiliki jumlah mol
paling sedikit

4.

Animasi bergerak
pengaruh tekanan
dan
volume
terhadap
pergeseran
kesetimbangan

5.

Skema
sintesis
amonia
Kesetimbangan dalam
berdasarkan proses industri
Haber-Bosch.

LATIHAN SOAL
1. Pada reaksi kesetimbangan
PCl3(g) + Cl2(g)
PCl5(g) ∆H = + a kJ
Ke arah manakah reaksi akan bergeser apabila gas Cl2 ditambahkan ke dalam
campuran .....
a. Bergeser ke kanan
b. Bergeser ke kiri
c. Tidak mengalami pergeseran
d. Bergeser ke arah yang molnya lebih besar
Jawaban : a. Bergeser ke kanan
2. Harga Kc untuk reaksi
H2(g) + I2(g)
2HI(g)
pada suhu 500⁰C adalah 50. Pada suatu percobaan 2 mol H2 dicampurkan
dengan 2 mol I2 dan 4 mol HI dalam suatu ruangan 10 liter pada suhu 500⁰C.
Ke arah manakah reaksi tersebut mencapai keadaan setimbang?
a. Dari atas samapi bawah
b. Dari kanan ke kiri
c. Dari kiri sampai kanan
d. Daribawah sampai atas
Jawaban : b. Dari kanan sampai kiri
3. Pada pemanasan 1 mol gas SO3 dalam ruangan yang volumenya 5 liter
diperoleh 75 gas O2 sebanyak 0,25 mol. Tentukan tetapan kesetimbangan (Kc)
pada reaksi kesetimbangan:
2SO3(g)
2SO2(g) + O2(g)
a. 0,25
b. 0,30
c. 2,25
d.0,05
Jawaban : d.0,05

Keterangan :
1. Jawaban benar
2. Jawaban salah
3. Penjelasan mengenai jawaban
4. Untuk melanjutkan ke pertanyaan selanjutnya
5. Kembali ke pertanyaan sebelumnya
6. Anda sudah berada dipertanyaan akhir

More Related Content

What's hot

Kesetimbangan kima dan energi bebas
Kesetimbangan kima dan energi bebasKesetimbangan kima dan energi bebas
Kesetimbangan kima dan energi bebasArdiyant Item Sekali
 
Laju reaksi dan pengaruh konsentrasi terhadap laju reaksi
Laju reaksi dan pengaruh konsentrasi terhadap laju reaksiLaju reaksi dan pengaruh konsentrasi terhadap laju reaksi
Laju reaksi dan pengaruh konsentrasi terhadap laju reaksiIqbal Habiby
 
thermodinamika teknik kimia
thermodinamika teknik kimiathermodinamika teknik kimia
thermodinamika teknik kimiasartikot
 
Faktor-faktor yang Mempengaruhi Laju Reaksi
Faktor-faktor yang Mempengaruhi Laju ReaksiFaktor-faktor yang Mempengaruhi Laju Reaksi
Faktor-faktor yang Mempengaruhi Laju ReaksiNida Shafiyanti
 
Laporan kelompok 3(kinetika reaksi)
Laporan kelompok 3(kinetika reaksi)Laporan kelompok 3(kinetika reaksi)
Laporan kelompok 3(kinetika reaksi)samira_fa34
 
tugas XII ipa Apa yang dimaksud dengan kesetimbangan dinamis
tugas XII ipa Apa yang dimaksud dengan kesetimbangan dinamistugas XII ipa Apa yang dimaksud dengan kesetimbangan dinamis
tugas XII ipa Apa yang dimaksud dengan kesetimbangan dinamissetan1232
 

What's hot (18)

Laju reaksi-1
Laju reaksi-1Laju reaksi-1
Laju reaksi-1
 
Eee
EeeEee
Eee
 
Laju reaksi
Laju reaksiLaju reaksi
Laju reaksi
 
Persamaan laju reaksi (Kimia)
Persamaan laju reaksi (Kimia)Persamaan laju reaksi (Kimia)
Persamaan laju reaksi (Kimia)
 
Kesetimbangan kima dan energi bebas
Kesetimbangan kima dan energi bebasKesetimbangan kima dan energi bebas
Kesetimbangan kima dan energi bebas
 
Laju reaksi dan pengaruh konsentrasi terhadap laju reaksi
Laju reaksi dan pengaruh konsentrasi terhadap laju reaksiLaju reaksi dan pengaruh konsentrasi terhadap laju reaksi
Laju reaksi dan pengaruh konsentrasi terhadap laju reaksi
 
thermodinamika teknik kimia
thermodinamika teknik kimiathermodinamika teknik kimia
thermodinamika teknik kimia
 
Teori Tumbukan
Teori TumbukanTeori Tumbukan
Teori Tumbukan
 
Lks laju reaksi
Lks laju reaksiLks laju reaksi
Lks laju reaksi
 
Laju reaksi
Laju reaksiLaju reaksi
Laju reaksi
 
Faktor-faktor yang Mempengaruhi Laju Reaksi
Faktor-faktor yang Mempengaruhi Laju ReaksiFaktor-faktor yang Mempengaruhi Laju Reaksi
Faktor-faktor yang Mempengaruhi Laju Reaksi
 
Materi Laju Rx.docx
Materi Laju Rx.docxMateri Laju Rx.docx
Materi Laju Rx.docx
 
Laporan kelompok 3(kinetika reaksi)
Laporan kelompok 3(kinetika reaksi)Laporan kelompok 3(kinetika reaksi)
Laporan kelompok 3(kinetika reaksi)
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 
Rpp konveksi
Rpp konveksiRpp konveksi
Rpp konveksi
 
Kelompok kimia
Kelompok kimiaKelompok kimia
Kelompok kimia
 
tugas XII ipa Apa yang dimaksud dengan kesetimbangan dinamis
tugas XII ipa Apa yang dimaksud dengan kesetimbangan dinamistugas XII ipa Apa yang dimaksud dengan kesetimbangan dinamis
tugas XII ipa Apa yang dimaksud dengan kesetimbangan dinamis
 
2
22
2
 

Viewers also liked

Kesetimbangan kimia
Kesetimbangan kimiaKesetimbangan kimia
Kesetimbangan kimiaNia Sasria
 
Kesetimbangan kimia dalam industri amonia1
Kesetimbangan kimia dalam industri amonia1Kesetimbangan kimia dalam industri amonia1
Kesetimbangan kimia dalam industri amonia1putrisagut
 
kesetimbangan Kimia dalam Industri XI IPA
kesetimbangan Kimia dalam Industri XI IPAkesetimbangan Kimia dalam Industri XI IPA
kesetimbangan Kimia dalam Industri XI IPADian Ningrum
 
Bab 3 kesetimbangan kimia kelas xi
Bab 3 kesetimbangan kimia kelas xiBab 3 kesetimbangan kimia kelas xi
Bab 3 kesetimbangan kimia kelas xiSinta Sry
 

Viewers also liked (6)

Kesetimbangan kimia
Kesetimbangan kimiaKesetimbangan kimia
Kesetimbangan kimia
 
Kesetimbangan kimia dalam industri amonia1
Kesetimbangan kimia dalam industri amonia1Kesetimbangan kimia dalam industri amonia1
Kesetimbangan kimia dalam industri amonia1
 
Ppt
PptPpt
Ppt
 
kesetimbangan Kimia dalam Industri XI IPA
kesetimbangan Kimia dalam Industri XI IPAkesetimbangan Kimia dalam Industri XI IPA
kesetimbangan Kimia dalam Industri XI IPA
 
Bab 3 kesetimbangan kimia kelas xi
Bab 3 kesetimbangan kimia kelas xiBab 3 kesetimbangan kimia kelas xi
Bab 3 kesetimbangan kimia kelas xi
 
Kimia kelas xi kesetimbangan kimia
Kimia kelas xi kesetimbangan kimiaKimia kelas xi kesetimbangan kimia
Kimia kelas xi kesetimbangan kimia
 

Similar to Story board

PPT PKMK Chapter 6 Chemical Equilibrium.pptx
PPT PKMK Chapter 6 Chemical Equilibrium.pptxPPT PKMK Chapter 6 Chemical Equilibrium.pptx
PPT PKMK Chapter 6 Chemical Equilibrium.pptxMalikAfifRojtica
 
KESETIMBANGAN_ION_Riswar tampan (1).pdf
KESETIMBANGAN_ION_Riswar tampan (1).pdfKESETIMBANGAN_ION_Riswar tampan (1).pdf
KESETIMBANGAN_ION_Riswar tampan (1).pdfFikramMunandar
 
FAKTOR-FAKTOR LAJU REAKSI.pptx
FAKTOR-FAKTOR LAJU REAKSI.pptxFAKTOR-FAKTOR LAJU REAKSI.pptx
FAKTOR-FAKTOR LAJU REAKSI.pptxlyricsong1117
 
Cjr stoichiometry of the reaction of magnesium with hydrochloric acid
Cjr stoichiometry of the reaction of magnesium with hydrochloric acidCjr stoichiometry of the reaction of magnesium with hydrochloric acid
Cjr stoichiometry of the reaction of magnesium with hydrochloric acidLinda Rosita
 
Critical Book Report
Critical Book ReportCritical Book Report
Critical Book ReportDevitaAirin
 
Laporan praktikum kesetimbangan kimia
Laporan praktikum kesetimbangan kimiaLaporan praktikum kesetimbangan kimia
Laporan praktikum kesetimbangan kimiawd_amaliah
 
Transfer Massa dan Panas Teknik Kimia Industri
Transfer Massa dan Panas Teknik Kimia IndustriTransfer Massa dan Panas Teknik Kimia Industri
Transfer Massa dan Panas Teknik Kimia Industririzwahyung
 
Laporan praktikum kesetimbangan kimia
Laporan praktikum kesetimbangan kimiaLaporan praktikum kesetimbangan kimia
Laporan praktikum kesetimbangan kimiaasterias
 
Ukbm kimia 3.8-4.8-1-1-8 kesetimbangan kimia-dikonversi
Ukbm kimia 3.8-4.8-1-1-8 kesetimbangan kimia-dikonversiUkbm kimia 3.8-4.8-1-1-8 kesetimbangan kimia-dikonversi
Ukbm kimia 3.8-4.8-1-1-8 kesetimbangan kimia-dikonversiradar radius
 
Rpp kl xi smk smt genap
Rpp kl xi smk smt genapRpp kl xi smk smt genap
Rpp kl xi smk smt genapAdi Prihandono
 
Perangkat kimia xi smt 2 smk 2015
Perangkat kimia xi smt 2 smk 2015Perangkat kimia xi smt 2 smk 2015
Perangkat kimia xi smt 2 smk 2015Adi Prihandono
 
Modul termo kimia XI IPA
Modul termo kimia XI IPAModul termo kimia XI IPA
Modul termo kimia XI IPAdasi anto
 
PPT Analisis Miskonsepsi Pada Materi 1.pptx
PPT Analisis Miskonsepsi Pada Materi 1.pptxPPT Analisis Miskonsepsi Pada Materi 1.pptx
PPT Analisis Miskonsepsi Pada Materi 1.pptxFathanAdrian1
 

Similar to Story board (20)

PPT PKMK Chapter 6 Chemical Equilibrium.pptx
PPT PKMK Chapter 6 Chemical Equilibrium.pptxPPT PKMK Chapter 6 Chemical Equilibrium.pptx
PPT PKMK Chapter 6 Chemical Equilibrium.pptx
 
170 376-1-sm
170 376-1-sm170 376-1-sm
170 376-1-sm
 
KESETIMBANGAN_ION_Riswar tampan (1).pdf
KESETIMBANGAN_ION_Riswar tampan (1).pdfKESETIMBANGAN_ION_Riswar tampan (1).pdf
KESETIMBANGAN_ION_Riswar tampan (1).pdf
 
FAKTOR-FAKTOR LAJU REAKSI.pptx
FAKTOR-FAKTOR LAJU REAKSI.pptxFAKTOR-FAKTOR LAJU REAKSI.pptx
FAKTOR-FAKTOR LAJU REAKSI.pptx
 
Cjr stoichiometry of the reaction of magnesium with hydrochloric acid
Cjr stoichiometry of the reaction of magnesium with hydrochloric acidCjr stoichiometry of the reaction of magnesium with hydrochloric acid
Cjr stoichiometry of the reaction of magnesium with hydrochloric acid
 
Rpp kesetimbangan kimia
Rpp kesetimbangan kimiaRpp kesetimbangan kimia
Rpp kesetimbangan kimia
 
Critical Book Report
Critical Book ReportCritical Book Report
Critical Book Report
 
Laporan praktikum kesetimbangan kimia
Laporan praktikum kesetimbangan kimiaLaporan praktikum kesetimbangan kimia
Laporan praktikum kesetimbangan kimia
 
Transfer Massa dan Panas Teknik Kimia Industri
Transfer Massa dan Panas Teknik Kimia IndustriTransfer Massa dan Panas Teknik Kimia Industri
Transfer Massa dan Panas Teknik Kimia Industri
 
Laporan praktikum kesetimbangan kimia
Laporan praktikum kesetimbangan kimiaLaporan praktikum kesetimbangan kimia
Laporan praktikum kesetimbangan kimia
 
Kesetimbangan 1
Kesetimbangan 1Kesetimbangan 1
Kesetimbangan 1
 
Ukbm kimia 3.8-4.8-1-1-8 kesetimbangan kimia-dikonversi
Ukbm kimia 3.8-4.8-1-1-8 kesetimbangan kimia-dikonversiUkbm kimia 3.8-4.8-1-1-8 kesetimbangan kimia-dikonversi
Ukbm kimia 3.8-4.8-1-1-8 kesetimbangan kimia-dikonversi
 
Rpp kl xi smk smt genap
Rpp kl xi smk smt genapRpp kl xi smk smt genap
Rpp kl xi smk smt genap
 
Kinematika reaksi
Kinematika reaksiKinematika reaksi
Kinematika reaksi
 
Laporan kimia konsentrasi
Laporan kimia konsentrasiLaporan kimia konsentrasi
Laporan kimia konsentrasi
 
Perangkat kimia xi smt 2 smk 2015
Perangkat kimia xi smt 2 smk 2015Perangkat kimia xi smt 2 smk 2015
Perangkat kimia xi smt 2 smk 2015
 
XI_Kimia_KD-3.4_Final.pdf
XI_Kimia_KD-3.4_Final.pdfXI_Kimia_KD-3.4_Final.pdf
XI_Kimia_KD-3.4_Final.pdf
 
Cbr laju reaksi
Cbr laju reaksiCbr laju reaksi
Cbr laju reaksi
 
Modul termo kimia XI IPA
Modul termo kimia XI IPAModul termo kimia XI IPA
Modul termo kimia XI IPA
 
PPT Analisis Miskonsepsi Pada Materi 1.pptx
PPT Analisis Miskonsepsi Pada Materi 1.pptxPPT Analisis Miskonsepsi Pada Materi 1.pptx
PPT Analisis Miskonsepsi Pada Materi 1.pptx
 

Story board

  • 1. TUGAS PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN KIMIA STORYBOARD OLEH : NAMA : NURFIAH STAMBUK : A1C4 12 044 PROGRAM STUDI : PENDIDIKAN KIMIA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS HALU OLEO KENDARI 2013
  • 2. 1. Kajian Materi kesetimbangan kimia merupakan materi yang esensial. Kesetimbangan kimia menjelaskan tentang keadaan dimana laju reaksi maju dan reaksi balik dari suatu zat sama besar dan di mana konsentrasi reaktan (zat yang bereaksi) dan produk (zat dari hasil reaksi) tetap tidak berubah seiring berjalannya waktu (Purba, 2007). Kesetimbangan kimia juga mencakup penjelasan terjadinya proses perubahan molekul zat yang dipengaruhi oleh perubahan konsentrasi, tekanan atau volume dari molekul tersebut dan perubahan suhu. Dalam menggambarkan alur dari proses tersebut dibutuhkan pemahaman yang tinggi.Kebanyakan dari siswa merasa bosan dan sulit memahami konsep yang diberikan bila dalam bentuk teks saja. Hal ini dapat mengakibatkan Terjadinya kesalahan konsep ynga di terima oleh siswa. Oleh karena itu, dibutuhkan suatu media dalam mengajarkan kesetimbangan kimia ini. Salah satu medinya yaitu dengan slide power point. 2. Kerangka Berpikir Materi kesetimbangan kimia mencakup tentang keadaan dimana laju reaksi maju dan reaksi balik dari suatu zat sama besar dan di mana konsentrasi reaktan (zat yang bereaksi) dan produk (zat dari hasil reaksi) tetap tidak berubah seiring berjalannya waktu serta penjelasan terjadinya proses perubahan molekul zat yang dipengaruhi oleh perubahan konsentrasi, tekanan atau volume dari molekul tersebut dan perubahan suhu. kesetimbangan kimia ini dilakukan pengajaran dengan slide power point ini bertujuan agar siswa dapat memahami kesetimbangan kimia dengan lebih mudah. Untuk kesetimbangan gambar dinamis reversible dan ireversibel ini diharapkan siswa dapat mengetahui konsep dan penerapan reaksi reversible dan ireversibel dalam kehidupan sehari – hari. Untuk animasi pergeseran kesetimbangan diharapkan siswa dapat memahami pergeseran kesetimbangan berdasarkan faktor – faktor penyebabnya khususnya suhu, tekanan dan
  • 3. volume. Untuk penerapan tetapan kesetimbangan siswa memecahkan soal terlebih dahulu agar siswa dapat berpikir kritis dalam memecahkan soal. STORYBOARD KESETIMBANGAN KIMIA No Keterangan Gambar Proses pembakaran menghasilkan CO2 dan uap air. Hasil reaksi ini tidak bisa lagi bereaksi membentuk reaktannya yaitu material dan O2 Materi yang dicantumkan Reaksi berkesudahan (Ireversibel). Hasil reaksi tidak dapat bereaksi kembali dan membentuk reaktan (reaksi satu arah) 2. Proses mencairnya es yaitu terjadinya perubahan dari H2O padat menjadi H2O cair. H2O cair dapat kembali menjadi H2O padat dengan cara didinginkan Reaksi dapat balik (reversibel). Hasil reaksi dapat bereaksi kembali dan membentuk reaktan (reaksi dua arah) 3. Animasi bergerak pengaruh suhu terhadap pergeseran kesetimbangan. Faktor-faktor yang mempengaruhi pergeseran kesetimbangan (pengaruh suhu). Ketika suhu dinaikkan maka kesetimbangan akan beregeser ke arah reaksi endoterm (yang menyerap kalor) 1. Gambar
  • 4. Faktor – faktor yang mempengaruhi kesetimbangan (Tekanan dan Volume). Jika tekanan dinaikkan dan volume diperkecil maka kesetimbangan akan bergeser ke arah yang memiliki jumlah mol paling sedikit 4. Animasi bergerak pengaruh tekanan dan volume terhadap pergeseran kesetimbangan 5. Skema sintesis amonia Kesetimbangan dalam berdasarkan proses industri Haber-Bosch. LATIHAN SOAL 1. Pada reaksi kesetimbangan PCl3(g) + Cl2(g) PCl5(g) ∆H = + a kJ Ke arah manakah reaksi akan bergeser apabila gas Cl2 ditambahkan ke dalam campuran ..... a. Bergeser ke kanan b. Bergeser ke kiri c. Tidak mengalami pergeseran d. Bergeser ke arah yang molnya lebih besar Jawaban : a. Bergeser ke kanan
  • 5. 2. Harga Kc untuk reaksi H2(g) + I2(g) 2HI(g) pada suhu 500⁰C adalah 50. Pada suatu percobaan 2 mol H2 dicampurkan dengan 2 mol I2 dan 4 mol HI dalam suatu ruangan 10 liter pada suhu 500⁰C. Ke arah manakah reaksi tersebut mencapai keadaan setimbang? a. Dari atas samapi bawah b. Dari kanan ke kiri c. Dari kiri sampai kanan d. Daribawah sampai atas Jawaban : b. Dari kanan sampai kiri 3. Pada pemanasan 1 mol gas SO3 dalam ruangan yang volumenya 5 liter diperoleh 75 gas O2 sebanyak 0,25 mol. Tentukan tetapan kesetimbangan (Kc) pada reaksi kesetimbangan: 2SO3(g) 2SO2(g) + O2(g) a. 0,25 b. 0,30 c. 2,25 d.0,05 Jawaban : d.0,05 Keterangan : 1. Jawaban benar 2. Jawaban salah 3. Penjelasan mengenai jawaban 4. Untuk melanjutkan ke pertanyaan selanjutnya 5. Kembali ke pertanyaan sebelumnya 6. Anda sudah berada dipertanyaan akhir