SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
P E M E R I N T A H K A B U P A T E N B O Y O L A L I
D I N A S K E S E H A T A N
PUSKESMAS SAMBI
Pos 57311
KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS SAMBI
NOMOR : 800/ / 100 / 2019
TENTANG
PEMBENTUKAN TIM PERENCANAAN
PUSKESMAS SAMBI
KEPALA PUSKESMAS SAMBI
Menimbang : a. bahwa dalam upaya melaksanakan tugas pokok dan fungsi Puskesmas Sambi
yaitu pelayanan kesehatan dasar kepada masyarakat, maka diperlukan
keterpaduan manajemen Pelayanan, Manajemen Mutu, Manajemen Program dan
kegiatan serta manajemen sumber daya;
b. bahwa agar tercapai keterpaduan manajerial tersebut, perlu adanya Tim
Perencanaan di Puskesmas Sambi;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud huruf a dan b,
perlu ditetapkan dengan Keputusan Kepala Puskesmas Sambi.
Mengingat : 1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan;
2. Peraturan Daerah Kabupaten Boyolali Nomor 16 Tahun 2016 tentang
Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten
Boyolali Tahun 2016 Nomor 16, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Boyolali
Tahun 2016 Nomor 183) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Daerah
Kabupaten Boyolali Nomor 1 Tahun 2019 tentang Perubahan atas Peraturan
Daerah Kabupaten Boyolali Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan
Perangkat Daerah;
3. Peraturan Mentri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan
Masyarakat
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2016 tentang
Pedoman Managemen Puskesmas
MEMUTUSKAN
Menetapkan :
KESATU : Menetapkan Tim Perencanan Puskesmas Sambi sebagaimana tersebutdalam lampiran
I yang merupakan bagian tak terpisahkan dari keputusan ini.
KEDUA : Tugas Tim Perencanaan Puskesmas Sambi sebagaimana tersebut dalam lampiran II
yang merupakan bagian tak terpisahkan dari keputusan ini
KETIGA : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan
Ditetapkan di Sambi
Pada Tanggal 2 Januari 2019
KEPALA PUSKESMAS SAMBI
SULISTIYANI
Tembusan Keputusan ini disampaikan kepada Yth ;
1. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Boyolali;
2. P e r t i n g a l .
Lampiran II : KEPUTUSAN KEPALA
PUSKESMAS SAMBI
Nomor : 800/ /100/2019
Tanggal : 02 Januari 2019
TUGAS TIM PERENCANAAN PUSKESMAS
A. TUGAS POKOK
1. Menjalankan fungsi manajemen Puskesmas yaitu :
a. Perencanaan
b. Pelaksanaan dan pengendalian
c. Pengawasan dan Pertanggungjawaban
2. Tugas Perencanaan diwujudkan dalam dokumen perencanaan tingkat Puskesmas berupa :
a. Rencana Strategis Anggaran ( RSB )
b. Rencana Bisnis Anggaran ( RBA )
c. Rencana Usulan Kegiatan (RUK)
d. Rencana Pelaksanaan Kegiatan (RPK)
3. Tugas Pelaksanaan dan Pengendalian dilaksanakan melalui
a. Penyelenggarakan Lokakarya Mini bulanan danTri Bulanan
b. Penyelenggaraan Pra Lokakarya Mini Tim manajemen untuk mempersiapkan penyelenggaraan
Lokakarya Mini
c. Dokumen yang diperlukan untuk pelaksanaan Lokakarya Mini Bulanan adalah evaluasi program
dan kegiatan bulan berlalu, draft rencana bulan yang akan datang, notulen, dan dokumen
sosialisasi maupun pembinaan yang diperlukan.
d. Penyelenggaraan RTM ( 2 kali setahun )
4. Tugas Pengawasan dan Pertanggungjawaban dilaksanakan melalui Penilaian Kinerja Puskesmas.
Untuk dapat menyusun Penilaian Kinerja Puskesmas, maka setiap bulannya Tim Perencanaan
mengkopilasi data yang diperlukan, dari para pemegang program.
B. URAIAN TUGAS
Ketua
Sekretaris
Pokja Manajemen
Pelayanan & Mutu
Pokja Manajemen
Program
Pokja Manajemen
Keuangan & Sarpras
Anggota
:
:
:
:
:
:
Mengkoordinasikan tugas Tim Perencanaan dalam Penyelenggaraan
fungsi Manajemen Puskesmas.
Menyiapkan, membuat dan mengarsipkan dokumen yang dibutuhkan
dalam penyelenggaraan fungsi manajemen Puskesmas.
Mengkoordinasikan pengelolaanprogramPelayanandan kegiatan dalam
upaya memperbaikikwualitas pelayanankesehatanperorangan,termasuk
kendali mutu, kendali biaya, administrasi dan penanganan pengaduan
Mengkoordinasikan pengelolaan pelayanan Puskesmas dalam upaya
Kesehatan Masyarakat termasuk kendali mutu, kendali biaya dan
administrasi.
Mengkoordinasikan pengelolaan keuangan dan sarana prasarana
administrasi dan fungsi manajemen Puskesmas
Mengelola program dan kegiatan yang sesuai dengan bidang jabatannya
di dalam Tim, dan bekerja sama dengan anggota Tim khususnya dan
karyawan Puskesmas umumnya dalam menjalankan tugas-tugasnya.
KEPALA PUSKESMAS SAMBI
SULISTIYANI
Lampiran I : KEPUTUSAN KEPALA
PUSKESMAS SAMBI
Nomor : 800/ / 100 /2019
Tanggal : 02 Januari 2019
NIP NAMA KEDUDUKAN DALAM TIM
1 SITI TRI WARDJIJATI, S.Gz Ketua Tim Perencanaan / Ketua Pokja I
2 TUTIK INDRAYATI, SKM Sekertaris Tim Perencanaan
3 drg. ENDANG PRATIMAH Ketua Tim Mutu / Ketua Pokja II
4 dr. RETNO WINDAWATI, HP PJ. UKP / Ketua Pokja III
5 SUYATI, AMK PJ. UKM
6 DYAH SUMARMO, SST Bidan Koordinator
7 HERU ZULIATI S, SE Bendahara
8 AGUS HERY PURWANTO, AM.KEP I T
9 INDRIYATI, A.Md.Keb Bendahara Barang
10 MARFUAH PPTK BOK
11 HERI BUDIASIH, A.Md.Keb PPTK BLUD
KEPALA PUSKESMAS SAMBI
SULISTIYANI

More Related Content

What's hot

Paparan dasar dan jabfung adminkes
Paparan dasar dan jabfung adminkesPaparan dasar dan jabfung adminkes
Paparan dasar dan jabfung adminkesWiandhariEsaBBPKCilo
 
RTL Puskesmas Bogatama.doc
RTL Puskesmas Bogatama.docRTL Puskesmas Bogatama.doc
RTL Puskesmas Bogatama.docOfaAri
 
Standar dan Instrumen Akreditasi Puskesmas edisi II, versi tahun 2019, dr.sam...
Standar dan Instrumen Akreditasi Puskesmas edisi II, versi tahun 2019, dr.sam...Standar dan Instrumen Akreditasi Puskesmas edisi II, versi tahun 2019, dr.sam...
Standar dan Instrumen Akreditasi Puskesmas edisi II, versi tahun 2019, dr.sam...puskesmas
 
Sk tim ppi sibela 2019 oke
Sk tim ppi sibela 2019 okeSk tim ppi sibela 2019 oke
Sk tim ppi sibela 2019 okeNataliananovita
 
2 SK INDIKATOR MUTU PPI.docx
2 SK INDIKATOR MUTU PPI.docx2 SK INDIKATOR MUTU PPI.docx
2 SK INDIKATOR MUTU PPI.docxSANTOSA15
 
Permenkes No 4 Tahun 2019 tentang Standar Teknis Pelayanan Dasar pada standar...
Permenkes No 4 Tahun 2019 tentang Standar Teknis Pelayanan Dasar pada standar...Permenkes No 4 Tahun 2019 tentang Standar Teknis Pelayanan Dasar pada standar...
Permenkes No 4 Tahun 2019 tentang Standar Teknis Pelayanan Dasar pada standar...Muh Saleh
 
Integrasi Layanan Primer.pptx
Integrasi Layanan Primer.pptxIntegrasi Layanan Primer.pptx
Integrasi Layanan Primer.pptxPromkesKotsmi
 
1.1.1 f notulen penyusunan perencanaan puskesmas
1.1.1   f  notulen penyusunan perencanaan puskesmas1.1.1   f  notulen penyusunan perencanaan puskesmas
1.1.1 f notulen penyusunan perencanaan puskesmasHerti Septiani
 
Contoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukmContoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukmKlinikSubanmedika
 
Renstra puskesmas argapura 2018 2022
Renstra puskesmas argapura 2018 2022Renstra puskesmas argapura 2018 2022
Renstra puskesmas argapura 2018 2022Mohammad Shafari
 
KERANGKA ACUAN UKM.doc
KERANGKA ACUAN UKM.docKERANGKA ACUAN UKM.doc
KERANGKA ACUAN UKM.docRUMI83
 
Sk indikator dan target pencapaian kinerja ukm puskesmas cisata
Sk indikator dan target pencapaian kinerja ukm puskesmas cisataSk indikator dan target pencapaian kinerja ukm puskesmas cisata
Sk indikator dan target pencapaian kinerja ukm puskesmas cisataNeneng Holifah
 
Kak intervensi-pis-pk-docx
Kak intervensi-pis-pk-docxKak intervensi-pis-pk-docx
Kak intervensi-pis-pk-docxsiti romlah
 
Rangkuman akreditasi FKTP / puskesmas
Rangkuman akreditasi FKTP / puskesmasRangkuman akreditasi FKTP / puskesmas
Rangkuman akreditasi FKTP / puskesmasZakiah dr
 
uraian tugas kesehatan lingkungan terbaru.docx
uraian tugas kesehatan lingkungan terbaru.docxuraian tugas kesehatan lingkungan terbaru.docx
uraian tugas kesehatan lingkungan terbaru.docxRizkinaFatlia
 

What's hot (20)

Paparan dasar dan jabfung adminkes
Paparan dasar dan jabfung adminkesPaparan dasar dan jabfung adminkes
Paparan dasar dan jabfung adminkes
 
RTL Puskesmas Bogatama.doc
RTL Puskesmas Bogatama.docRTL Puskesmas Bogatama.doc
RTL Puskesmas Bogatama.doc
 
Standar dan Instrumen Akreditasi Puskesmas edisi II, versi tahun 2019, dr.sam...
Standar dan Instrumen Akreditasi Puskesmas edisi II, versi tahun 2019, dr.sam...Standar dan Instrumen Akreditasi Puskesmas edisi II, versi tahun 2019, dr.sam...
Standar dan Instrumen Akreditasi Puskesmas edisi II, versi tahun 2019, dr.sam...
 
Sk tim ppi sibela 2019 oke
Sk tim ppi sibela 2019 okeSk tim ppi sibela 2019 oke
Sk tim ppi sibela 2019 oke
 
PPT LINSEK TW 2 (2).pptx
PPT LINSEK TW 2 (2).pptxPPT LINSEK TW 2 (2).pptx
PPT LINSEK TW 2 (2).pptx
 
2 SK INDIKATOR MUTU PPI.docx
2 SK INDIKATOR MUTU PPI.docx2 SK INDIKATOR MUTU PPI.docx
2 SK INDIKATOR MUTU PPI.docx
 
Permenkes No 4 Tahun 2019 tentang Standar Teknis Pelayanan Dasar pada standar...
Permenkes No 4 Tahun 2019 tentang Standar Teknis Pelayanan Dasar pada standar...Permenkes No 4 Tahun 2019 tentang Standar Teknis Pelayanan Dasar pada standar...
Permenkes No 4 Tahun 2019 tentang Standar Teknis Pelayanan Dasar pada standar...
 
Integrasi Layanan Primer.pptx
Integrasi Layanan Primer.pptxIntegrasi Layanan Primer.pptx
Integrasi Layanan Primer.pptx
 
1.1.1 f notulen penyusunan perencanaan puskesmas
1.1.1   f  notulen penyusunan perencanaan puskesmas1.1.1   f  notulen penyusunan perencanaan puskesmas
1.1.1 f notulen penyusunan perencanaan puskesmas
 
Kak germas
Kak germasKak germas
Kak germas
 
Contoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukmContoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukm
 
Renstra puskesmas argapura 2018 2022
Renstra puskesmas argapura 2018 2022Renstra puskesmas argapura 2018 2022
Renstra puskesmas argapura 2018 2022
 
KERANGKA ACUAN UKM.doc
KERANGKA ACUAN UKM.docKERANGKA ACUAN UKM.doc
KERANGKA ACUAN UKM.doc
 
Sk indikator dan target pencapaian kinerja ukm puskesmas cisata
Sk indikator dan target pencapaian kinerja ukm puskesmas cisataSk indikator dan target pencapaian kinerja ukm puskesmas cisata
Sk indikator dan target pencapaian kinerja ukm puskesmas cisata
 
TUJUH LANGKAH PRAKTIS DALAMA POKJA UKM
TUJUH LANGKAH PRAKTIS DALAMA POKJA UKMTUJUH LANGKAH PRAKTIS DALAMA POKJA UKM
TUJUH LANGKAH PRAKTIS DALAMA POKJA UKM
 
Kak intervensi-pis-pk-docx
Kak intervensi-pis-pk-docxKak intervensi-pis-pk-docx
Kak intervensi-pis-pk-docx
 
BAB 1 KMP.pdf
BAB 1 KMP.pdfBAB 1 KMP.pdf
BAB 1 KMP.pdf
 
Bab 1 admen
Bab 1 admenBab 1 admen
Bab 1 admen
 
Rangkuman akreditasi FKTP / puskesmas
Rangkuman akreditasi FKTP / puskesmasRangkuman akreditasi FKTP / puskesmas
Rangkuman akreditasi FKTP / puskesmas
 
uraian tugas kesehatan lingkungan terbaru.docx
uraian tugas kesehatan lingkungan terbaru.docxuraian tugas kesehatan lingkungan terbaru.docx
uraian tugas kesehatan lingkungan terbaru.docx
 

Similar to Sk tim perencanaan

KAK LOKMIN BULANAN.doc
KAK LOKMIN BULANAN.docKAK LOKMIN BULANAN.doc
KAK LOKMIN BULANAN.docFitria927087
 
PENILAIAN KINERJA PUSKESMAS MELATA FIX TAHUN 2022_100723.pdf
PENILAIAN KINERJA PUSKESMAS MELATA FIX TAHUN 2022_100723.pdfPENILAIAN KINERJA PUSKESMAS MELATA FIX TAHUN 2022_100723.pdf
PENILAIAN KINERJA PUSKESMAS MELATA FIX TAHUN 2022_100723.pdfELande
 
1.PEDOMAN PENGELOLAAN KEUANGAN ok.docx
1.PEDOMAN PENGELOLAAN KEUANGAN ok.docx1.PEDOMAN PENGELOLAAN KEUANGAN ok.docx
1.PEDOMAN PENGELOLAAN KEUANGAN ok.docxshotgun blues
 
KERANGKA ACUAN PERSIAPAN AUDIT INTERNAL.docx
KERANGKA ACUAN PERSIAPAN AUDIT INTERNAL.docxKERANGKA ACUAN PERSIAPAN AUDIT INTERNAL.docx
KERANGKA ACUAN PERSIAPAN AUDIT INTERNAL.docxAlydaSudiratna
 
Evaluasi TPCB oleh Dinkes Kota Semarang.pdf
Evaluasi TPCB oleh Dinkes Kota Semarang.pdfEvaluasi TPCB oleh Dinkes Kota Semarang.pdf
Evaluasi TPCB oleh Dinkes Kota Semarang.pdfArmandoBimo
 
Bahan penyajian dirjen bok bandung 27092012
Bahan penyajian dirjen bok bandung 27092012Bahan penyajian dirjen bok bandung 27092012
Bahan penyajian dirjen bok bandung 27092012Yayatto Kung
 
1. kebijakan perencanaan puskesmas bab i
1. kebijakan perencanaan puskesmas bab i1. kebijakan perencanaan puskesmas bab i
1. kebijakan perencanaan puskesmas bab iEsti Rahayu
 
Kak identifikasi kebutuhan_dan_harapan_masyarakat
Kak identifikasi kebutuhan_dan_harapan_masyarakatKak identifikasi kebutuhan_dan_harapan_masyarakat
Kak identifikasi kebutuhan_dan_harapan_masyarakatWidhi Arka
 
1. BUKU PEDOMAN PKP.docx
1. BUKU PEDOMAN PKP.docx1. BUKU PEDOMAN PKP.docx
1. BUKU PEDOMAN PKP.docxherusiswanto25
 
5. kebijakan puskesmas dalam pengelolaan ukm bab v
5. kebijakan puskesmas dalam pengelolaan ukm bab v5. kebijakan puskesmas dalam pengelolaan ukm bab v
5. kebijakan puskesmas dalam pengelolaan ukm bab vriotobing2
 
Materi Kabid terekait Perencanaan Kebutuhan Tahun 2023(1).pptx
Materi Kabid terekait Perencanaan Kebutuhan Tahun 2023(1).pptxMateri Kabid terekait Perencanaan Kebutuhan Tahun 2023(1).pptx
Materi Kabid terekait Perencanaan Kebutuhan Tahun 2023(1).pptxpaongananjames
 
resume tesis.pdf
resume tesis.pdfresume tesis.pdf
resume tesis.pdfIlmiAdifa
 
Permenkes_44_2016.pdf
Permenkes_44_2016.pdfPermenkes_44_2016.pdf
Permenkes_44_2016.pdfMustikaCorry
 
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdf
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdfPermenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdf
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdfDedyAntoniusSinaga
 
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdf
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdfPermenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdf
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdfrena rasyidah
 
1-029017-2tahunan-336.pdf
1-029017-2tahunan-336.pdf1-029017-2tahunan-336.pdf
1-029017-2tahunan-336.pdftentangdwi
 

Similar to Sk tim perencanaan (20)

KAK LOKMIN BULANAN.doc
KAK LOKMIN BULANAN.docKAK LOKMIN BULANAN.doc
KAK LOKMIN BULANAN.doc
 
PENILAIAN KINERJA PUSKESMAS MELATA FIX TAHUN 2022_100723.pdf
PENILAIAN KINERJA PUSKESMAS MELATA FIX TAHUN 2022_100723.pdfPENILAIAN KINERJA PUSKESMAS MELATA FIX TAHUN 2022_100723.pdf
PENILAIAN KINERJA PUSKESMAS MELATA FIX TAHUN 2022_100723.pdf
 
1.PEDOMAN PENGELOLAAN KEUANGAN ok.docx
1.PEDOMAN PENGELOLAAN KEUANGAN ok.docx1.PEDOMAN PENGELOLAAN KEUANGAN ok.docx
1.PEDOMAN PENGELOLAAN KEUANGAN ok.docx
 
KERANGKA ACUAN PERSIAPAN AUDIT INTERNAL.docx
KERANGKA ACUAN PERSIAPAN AUDIT INTERNAL.docxKERANGKA ACUAN PERSIAPAN AUDIT INTERNAL.docx
KERANGKA ACUAN PERSIAPAN AUDIT INTERNAL.docx
 
Evaluasi TPCB oleh Dinkes Kota Semarang.pdf
Evaluasi TPCB oleh Dinkes Kota Semarang.pdfEvaluasi TPCB oleh Dinkes Kota Semarang.pdf
Evaluasi TPCB oleh Dinkes Kota Semarang.pdf
 
Bahan penyajian dirjen bok bandung 27092012
Bahan penyajian dirjen bok bandung 27092012Bahan penyajian dirjen bok bandung 27092012
Bahan penyajian dirjen bok bandung 27092012
 
BAB I 22.docx
BAB I 22.docxBAB I 22.docx
BAB I 22.docx
 
1. kebijakan perencanaan puskesmas bab i
1. kebijakan perencanaan puskesmas bab i1. kebijakan perencanaan puskesmas bab i
1. kebijakan perencanaan puskesmas bab i
 
Kak identifikasi kebutuhan_dan_harapan_masyarakat
Kak identifikasi kebutuhan_dan_harapan_masyarakatKak identifikasi kebutuhan_dan_harapan_masyarakat
Kak identifikasi kebutuhan_dan_harapan_masyarakat
 
1. BUKU PEDOMAN PKP.docx
1. BUKU PEDOMAN PKP.docx1. BUKU PEDOMAN PKP.docx
1. BUKU PEDOMAN PKP.docx
 
Pedoman mutu cakung 2022.doc
Pedoman mutu cakung 2022.docPedoman mutu cakung 2022.doc
Pedoman mutu cakung 2022.doc
 
tugas manajemanpuskesmas.docx
tugas manajemanpuskesmas.docxtugas manajemanpuskesmas.docx
tugas manajemanpuskesmas.docx
 
TTK sijunjung.pdf
TTK sijunjung.pdfTTK sijunjung.pdf
TTK sijunjung.pdf
 
5. kebijakan puskesmas dalam pengelolaan ukm bab v
5. kebijakan puskesmas dalam pengelolaan ukm bab v5. kebijakan puskesmas dalam pengelolaan ukm bab v
5. kebijakan puskesmas dalam pengelolaan ukm bab v
 
Materi Kabid terekait Perencanaan Kebutuhan Tahun 2023(1).pptx
Materi Kabid terekait Perencanaan Kebutuhan Tahun 2023(1).pptxMateri Kabid terekait Perencanaan Kebutuhan Tahun 2023(1).pptx
Materi Kabid terekait Perencanaan Kebutuhan Tahun 2023(1).pptx
 
resume tesis.pdf
resume tesis.pdfresume tesis.pdf
resume tesis.pdf
 
Permenkes_44_2016.pdf
Permenkes_44_2016.pdfPermenkes_44_2016.pdf
Permenkes_44_2016.pdf
 
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdf
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdfPermenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdf
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdf
 
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdf
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdfPermenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdf
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdf
 
1-029017-2tahunan-336.pdf
1-029017-2tahunan-336.pdf1-029017-2tahunan-336.pdf
1-029017-2tahunan-336.pdf
 

Recently uploaded

SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATANSEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATANYayahKodariyah
 
polimeric micelles for drug delivery system.pptx
polimeric micelles for drug delivery system.pptxpolimeric micelles for drug delivery system.pptx
polimeric micelles for drug delivery system.pptxLinaWinarti1
 
Abses paru - Diagnosis, tatalaksana, prognosis
Abses paru - Diagnosis, tatalaksana, prognosisAbses paru - Diagnosis, tatalaksana, prognosis
Abses paru - Diagnosis, tatalaksana, prognosisRachmandiarRaras
 
Obat-Obat Toksikologi Farmakologi II .pdf
Obat-Obat Toksikologi Farmakologi II .pdfObat-Obat Toksikologi Farmakologi II .pdf
Obat-Obat Toksikologi Farmakologi II .pdfAdistriSafiraRosman
 
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptxkonsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptxrittafarmaraflesia
 
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptToksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptRoniAlfaqih2
 
oscillometry for assessing lung function
oscillometry for assessing lung functionoscillometry for assessing lung function
oscillometry for assessing lung functionolivia371624
 
HUBUNGAN KEPERAWATAN PROFESIONAL ANTAR PROFESI
HUBUNGAN KEPERAWATAN PROFESIONAL ANTAR PROFESIHUBUNGAN KEPERAWATAN PROFESIONAL ANTAR PROFESI
HUBUNGAN KEPERAWATAN PROFESIONAL ANTAR PROFESINeliHusniawati2
 
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptx
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptxKDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptx
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptxawaldarmawan3
 
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONALPPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONALMayangWulan3
 
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.ppt
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.pptGizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.ppt
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.pptAyuMustika17
 
Hidrodinamika1111111111111111111111.pptx
Hidrodinamika1111111111111111111111.pptxHidrodinamika1111111111111111111111.pptx
Hidrodinamika1111111111111111111111.pptxJasaketikku
 
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretik
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretikobat sistem saraf pusat analgesik antipiretik
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretikSyarifahNurulMaulida1
 
RENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptx
RENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptxRENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptx
RENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptxrobert531746
 
D3_FITKES_FAKTOR KHASIAT OBAT Dalam Penggunaan Obat.pdf
D3_FITKES_FAKTOR KHASIAT OBAT Dalam Penggunaan Obat.pdfD3_FITKES_FAKTOR KHASIAT OBAT Dalam Penggunaan Obat.pdf
D3_FITKES_FAKTOR KHASIAT OBAT Dalam Penggunaan Obat.pdfSuryani549935
 
Stabilisasi dan Transfer Pasien Rumah Sakit.pptx
Stabilisasi dan Transfer Pasien Rumah Sakit.pptxStabilisasi dan Transfer Pasien Rumah Sakit.pptx
Stabilisasi dan Transfer Pasien Rumah Sakit.pptxdrrheinz
 
Keperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptx
Keperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptxKeperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptx
Keperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptxnadiasariamd
 
presentasi mola hidatidosa pada kehamilan
presentasi mola hidatidosa pada kehamilanpresentasi mola hidatidosa pada kehamilan
presentasi mola hidatidosa pada kehamilancahyadewi17
 
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptxLaporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptxkaiba5
 
SNI pelayanan kesehatan hewan, klinik hewan
SNI pelayanan  kesehatan hewan, klinik hewanSNI pelayanan  kesehatan hewan, klinik hewan
SNI pelayanan kesehatan hewan, klinik hewanintan588925
 

Recently uploaded (20)

SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATANSEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
 
polimeric micelles for drug delivery system.pptx
polimeric micelles for drug delivery system.pptxpolimeric micelles for drug delivery system.pptx
polimeric micelles for drug delivery system.pptx
 
Abses paru - Diagnosis, tatalaksana, prognosis
Abses paru - Diagnosis, tatalaksana, prognosisAbses paru - Diagnosis, tatalaksana, prognosis
Abses paru - Diagnosis, tatalaksana, prognosis
 
Obat-Obat Toksikologi Farmakologi II .pdf
Obat-Obat Toksikologi Farmakologi II .pdfObat-Obat Toksikologi Farmakologi II .pdf
Obat-Obat Toksikologi Farmakologi II .pdf
 
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptxkonsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
 
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptToksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
 
oscillometry for assessing lung function
oscillometry for assessing lung functionoscillometry for assessing lung function
oscillometry for assessing lung function
 
HUBUNGAN KEPERAWATAN PROFESIONAL ANTAR PROFESI
HUBUNGAN KEPERAWATAN PROFESIONAL ANTAR PROFESIHUBUNGAN KEPERAWATAN PROFESIONAL ANTAR PROFESI
HUBUNGAN KEPERAWATAN PROFESIONAL ANTAR PROFESI
 
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptx
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptxKDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptx
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptx
 
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONALPPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
 
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.ppt
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.pptGizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.ppt
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.ppt
 
Hidrodinamika1111111111111111111111.pptx
Hidrodinamika1111111111111111111111.pptxHidrodinamika1111111111111111111111.pptx
Hidrodinamika1111111111111111111111.pptx
 
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretik
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretikobat sistem saraf pusat analgesik antipiretik
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretik
 
RENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptx
RENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptxRENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptx
RENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptx
 
D3_FITKES_FAKTOR KHASIAT OBAT Dalam Penggunaan Obat.pdf
D3_FITKES_FAKTOR KHASIAT OBAT Dalam Penggunaan Obat.pdfD3_FITKES_FAKTOR KHASIAT OBAT Dalam Penggunaan Obat.pdf
D3_FITKES_FAKTOR KHASIAT OBAT Dalam Penggunaan Obat.pdf
 
Stabilisasi dan Transfer Pasien Rumah Sakit.pptx
Stabilisasi dan Transfer Pasien Rumah Sakit.pptxStabilisasi dan Transfer Pasien Rumah Sakit.pptx
Stabilisasi dan Transfer Pasien Rumah Sakit.pptx
 
Keperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptx
Keperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptxKeperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptx
Keperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptx
 
presentasi mola hidatidosa pada kehamilan
presentasi mola hidatidosa pada kehamilanpresentasi mola hidatidosa pada kehamilan
presentasi mola hidatidosa pada kehamilan
 
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptxLaporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
 
SNI pelayanan kesehatan hewan, klinik hewan
SNI pelayanan  kesehatan hewan, klinik hewanSNI pelayanan  kesehatan hewan, klinik hewan
SNI pelayanan kesehatan hewan, klinik hewan
 

Sk tim perencanaan

  • 1. P E M E R I N T A H K A B U P A T E N B O Y O L A L I D I N A S K E S E H A T A N PUSKESMAS SAMBI Pos 57311 KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS SAMBI NOMOR : 800/ / 100 / 2019 TENTANG PEMBENTUKAN TIM PERENCANAAN PUSKESMAS SAMBI KEPALA PUSKESMAS SAMBI Menimbang : a. bahwa dalam upaya melaksanakan tugas pokok dan fungsi Puskesmas Sambi yaitu pelayanan kesehatan dasar kepada masyarakat, maka diperlukan keterpaduan manajemen Pelayanan, Manajemen Mutu, Manajemen Program dan kegiatan serta manajemen sumber daya; b. bahwa agar tercapai keterpaduan manajerial tersebut, perlu adanya Tim Perencanaan di Puskesmas Sambi; c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud huruf a dan b, perlu ditetapkan dengan Keputusan Kepala Puskesmas Sambi. Mengingat : 1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan; 2. Peraturan Daerah Kabupaten Boyolali Nomor 16 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Boyolali Tahun 2016 Nomor 16, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Boyolali Tahun 2016 Nomor 183) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Daerah Kabupaten Boyolali Nomor 1 Tahun 2019 tentang Perubahan atas Peraturan Daerah Kabupaten Boyolali Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah; 3. Peraturan Mentri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat 4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2016 tentang Pedoman Managemen Puskesmas MEMUTUSKAN Menetapkan : KESATU : Menetapkan Tim Perencanan Puskesmas Sambi sebagaimana tersebutdalam lampiran I yang merupakan bagian tak terpisahkan dari keputusan ini. KEDUA : Tugas Tim Perencanaan Puskesmas Sambi sebagaimana tersebut dalam lampiran II yang merupakan bagian tak terpisahkan dari keputusan ini KETIGA : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan Ditetapkan di Sambi Pada Tanggal 2 Januari 2019 KEPALA PUSKESMAS SAMBI SULISTIYANI
  • 2. Tembusan Keputusan ini disampaikan kepada Yth ; 1. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Boyolali; 2. P e r t i n g a l . Lampiran II : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS SAMBI Nomor : 800/ /100/2019 Tanggal : 02 Januari 2019 TUGAS TIM PERENCANAAN PUSKESMAS A. TUGAS POKOK 1. Menjalankan fungsi manajemen Puskesmas yaitu : a. Perencanaan b. Pelaksanaan dan pengendalian c. Pengawasan dan Pertanggungjawaban 2. Tugas Perencanaan diwujudkan dalam dokumen perencanaan tingkat Puskesmas berupa : a. Rencana Strategis Anggaran ( RSB ) b. Rencana Bisnis Anggaran ( RBA ) c. Rencana Usulan Kegiatan (RUK) d. Rencana Pelaksanaan Kegiatan (RPK) 3. Tugas Pelaksanaan dan Pengendalian dilaksanakan melalui a. Penyelenggarakan Lokakarya Mini bulanan danTri Bulanan b. Penyelenggaraan Pra Lokakarya Mini Tim manajemen untuk mempersiapkan penyelenggaraan Lokakarya Mini c. Dokumen yang diperlukan untuk pelaksanaan Lokakarya Mini Bulanan adalah evaluasi program dan kegiatan bulan berlalu, draft rencana bulan yang akan datang, notulen, dan dokumen sosialisasi maupun pembinaan yang diperlukan. d. Penyelenggaraan RTM ( 2 kali setahun ) 4. Tugas Pengawasan dan Pertanggungjawaban dilaksanakan melalui Penilaian Kinerja Puskesmas. Untuk dapat menyusun Penilaian Kinerja Puskesmas, maka setiap bulannya Tim Perencanaan mengkopilasi data yang diperlukan, dari para pemegang program. B. URAIAN TUGAS Ketua Sekretaris Pokja Manajemen Pelayanan & Mutu Pokja Manajemen Program Pokja Manajemen Keuangan & Sarpras Anggota : : : : : : Mengkoordinasikan tugas Tim Perencanaan dalam Penyelenggaraan fungsi Manajemen Puskesmas. Menyiapkan, membuat dan mengarsipkan dokumen yang dibutuhkan dalam penyelenggaraan fungsi manajemen Puskesmas. Mengkoordinasikan pengelolaanprogramPelayanandan kegiatan dalam upaya memperbaikikwualitas pelayanankesehatanperorangan,termasuk kendali mutu, kendali biaya, administrasi dan penanganan pengaduan Mengkoordinasikan pengelolaan pelayanan Puskesmas dalam upaya Kesehatan Masyarakat termasuk kendali mutu, kendali biaya dan administrasi. Mengkoordinasikan pengelolaan keuangan dan sarana prasarana administrasi dan fungsi manajemen Puskesmas Mengelola program dan kegiatan yang sesuai dengan bidang jabatannya di dalam Tim, dan bekerja sama dengan anggota Tim khususnya dan karyawan Puskesmas umumnya dalam menjalankan tugas-tugasnya.
  • 3. KEPALA PUSKESMAS SAMBI SULISTIYANI Lampiran I : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS SAMBI Nomor : 800/ / 100 /2019 Tanggal : 02 Januari 2019 NIP NAMA KEDUDUKAN DALAM TIM 1 SITI TRI WARDJIJATI, S.Gz Ketua Tim Perencanaan / Ketua Pokja I 2 TUTIK INDRAYATI, SKM Sekertaris Tim Perencanaan 3 drg. ENDANG PRATIMAH Ketua Tim Mutu / Ketua Pokja II 4 dr. RETNO WINDAWATI, HP PJ. UKP / Ketua Pokja III 5 SUYATI, AMK PJ. UKM 6 DYAH SUMARMO, SST Bidan Koordinator 7 HERU ZULIATI S, SE Bendahara 8 AGUS HERY PURWANTO, AM.KEP I T 9 INDRIYATI, A.Md.Keb Bendahara Barang 10 MARFUAH PPTK BOK 11 HERI BUDIASIH, A.Md.Keb PPTK BLUD KEPALA PUSKESMAS SAMBI SULISTIYANI