SlideShare a Scribd company logo
INFORMASI DAN PELAKSANAANYA
Alexander Liman
43215120090
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
PROGRAM STUDI AKUNTASI
UNIVERSITAS MERCU BUANA
-2017-
ï‚· Sistem Informasi Transaksional : Merupakan sistem informasi dimana proses yang terjadi
di dalamnya berupa transaksi data yang dilakukan secara berulang-ulang ke dalam sebuah
database, pada level ini biasanya dilakukan oleh staff.
Implementasinya pada perusahaan saya bekerja dahulu adalah dengan mengumpulkan
bukti-bukti transaksi yang ada, maka data yang didapat akan diinput menggunakan
computer kedalam sebuah software database yang berfungsi mengolah informasi yang
didapat, seperti software aplikasi keuangan dan lain sebagainya.
ï‚· Sistem Informasi Managerial : Pada level ini dalam sistem informasi sudah memiliki fitur
untuk melihat rekapitulasi data yang berupa pelaporan. Dimana informasi yang
dihasilkan SI pada sistem ini dimanfaatkan oleh staff pada level manager untuk
membantu proses pengambilan keputusan.
Implemenasi dari sistem informasi ini adalah penggunaan sebuah data yang dihasilkan
dari pengumpulan sejumlah data yang berasal dari transaksi-transaksi yang ada sehingga
dapat membantu manajer dalam mengevaluasi kinerja.
ï‚· Sistem Pengambilan Keputusan : bagian dari sistem informasi berbasis komputer
(termasuk sistem berbasis pengetahuan (manajemen pengetahuan)) yang dipakai untuk
mendukung pengambilan keputusan dalam suatu organisasi atau perusahaan, yang berupa
sistem komputer yang berfungsi mengolah data menjadi informasi untuk mengambil
keputusan dari masalah
Implementasi dari sistem pengambilan keputusan pada perusahaan tempat saya bekerja
dulu adalah dengan data-data yang ada dari hasil sistem sebelumnya, maka data akan
dikelompokkan atau dalam kasus ini perusahaan mengurutkan jumlah harga sparepart
beserta kualitas nya dari yang paling baik kualitasnya dan juga dari yang paling murah
harganya untuk kemudian dengan data yang dihasilkan akan membantu dalam proses
pengambilan keputusan.
ï‚· Sistem Informasi Ekskutif : Sistem informasi pada level ini sudah bisa menjadi acuan
dalam mengambil keputusan(Decision Support System). Dimana fitur SI ini
dimanfaatkan oleh level ekskutif (Direktur Utama)
Implementasinya dari sistem ini adalah penggunaan sistem yang berfungsi membantu
Direktur dalam pengambilan keputusan demi kemajuan perusahaan, sistemnya hampir
sama dengan DSS
Berbicara mengenai mengapa manajemen hubungan dengan pelanggan (Customer Relationship
Management : CRM), memiliki fungsi yang strategis dalam persaingan bisnis yang semakin
kompetitif saat ini, menurut pendapat saya alasannya adalah dengan membuat hubungan yang
baik dengan pelanggan maka perusahaan akan mendapat penilaian yang positif dari customer
atau pelanggan sehingga pelanggan menjadi tidak ragu dalam menggunakan produk dari
perusahaan tersebut, atau dengan kata lain akan memberi nilai lebih atau nilai tambah perusahaan
dimata pelanggan khususnya dalam bidang-bidang yang berhubungan dengan pelanggan seperti
pelayanan dan lain sebagainya sehingga pelanggan akan lebih memilih produk yang dihasilkan
perusahaan karena merasa puas dengan pelayanan yang diberikan dibandingkan dengan memilih
produk dari kompetitor lain yang mungkin memiliki kualitas pelayanan bagi pelanggan yang
kurang baik atau tidak sebaik yang perusahaan tersebut berikan bagi kepuasan pelanggan.
Sebagai contoh pada perusahaan elektronik A yang baru berdiri, menerapkan Manajemen
Hubungan Pelanggan (Customer Relationship Management : CRM) dengan membuat strategi
untuk meningkatkan kualitas dari pelayanan pelanggan seperti keluhan, servis. garansi, dan
kemudahan bantuan bagi pelanggan dengan membuka service center di berbagai tempat yang
mudah ditemukan dan juga pelayanan Customer Care yang siap untuk melayani dalam 24/7
sehingga memudahkan bagi pelanggan.
Disisi lain ada perusahaan elektronik B yang sudah lama berdiri dan memiliki nama besar di
pasar perdagangan, namun tidak memiliki pelayanan pelanggan yang cukup baik, karena tidak
mengimplementasikan Manajemen Hubungan Pelanggan (Customer Relationship Management :
CRM) karena berpikir nama besar mereka sudah cukup untuk memberikan kepuasan pada
pelanggan dan tetap percaya diri jika pelanggan mereka saat ini tidak akan lari kepada
kompetitor lainnya, padahal mereka tidak memiliki pelayanan yang baik, seperti tidak
memberikan pelayanan Customer Care yang siap membantu 24/7 dan service center yang
letaknya sulit untuk dijangkau sehingga pelanggan pun mulai kecewa dengan pelayanan yang
diberikan perusahaan elektronik B, dengan keadaan seperti ini, lama kelamaan pelanggan
perusahaan elektronik B akan mulai beralih ke produk lainnya yang menawarkan kemudahan dan
pelayanan yang lebih baik daripada perusahaan elektronik B atau dalam kasus ini perusahaan
lain tersebut adalah perusahaan elektronik A karena menyediakan pelayanan yang lebih baik
melalui penerapan Manajemen Hubungan Pelanggan (Customer Relationship Management :
CRM) yang memudahkan bagi pelanggan dan memberi nilai lebih terhadap perusahaan

More Related Content

What's hot

SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Informasi Dalam Pelasanaannya, U...
SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Informasi Dalam Pelasanaannya, U...SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Informasi Dalam Pelasanaannya, U...
SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Informasi Dalam Pelasanaannya, U...
Siti Aula
 
Si & Pi, Sasi Ngatiningrum, hapzi ali, Jenis Jenis Sistem Informasi dan Penga...
Si & Pi, Sasi Ngatiningrum, hapzi ali, Jenis Jenis Sistem Informasi dan Penga...Si & Pi, Sasi Ngatiningrum, hapzi ali, Jenis Jenis Sistem Informasi dan Penga...
Si & Pi, Sasi Ngatiningrum, hapzi ali, Jenis Jenis Sistem Informasi dan Penga...
Sasi Ngatiningrum
 
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, sistem pendukung keputusan, unive...
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, sistem pendukung keputusan, unive...Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, sistem pendukung keputusan, unive...
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, sistem pendukung keputusan, unive...
Santi Susanti
 
12. sim, ronna azani dwi septiani, hapzi ali, decision support system, univer...
12. sim, ronna azani dwi septiani, hapzi ali, decision support system, univer...12. sim, ronna azani dwi septiani, hapzi ali, decision support system, univer...
12. sim, ronna azani dwi septiani, hapzi ali, decision support system, univer...
RonnaAzaniDwiSeptian
 
SIM, Ika Yulianti, Hapzi Ali, Decision Support System
SIM, Ika Yulianti, Hapzi Ali, Decision Support System SIM, Ika Yulianti, Hapzi Ali, Decision Support System
SIM, Ika Yulianti, Hapzi Ali, Decision Support System
ikayulianti17
 
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusa...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusa...Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusa...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusa...
Fajar Muh Triadi Sakti
 
02 Macam Macam Sistem Informasi
02 Macam Macam Sistem Informasi02 Macam Macam Sistem Informasi
02 Macam Macam Sistem InformasiAinul Yaqin
 
Penerapan decision support system dalam perusahaan
Penerapan decision support system dalam perusahaanPenerapan decision support system dalam perusahaan
Penerapan decision support system dalam perusahaan
putrirakhma13
 
Sim 12, rendryswara dwismanika yoga prawira, prof.dr.ir.hapzi ali. mm ,cma, d...
Sim 12, rendryswara dwismanika yoga prawira, prof.dr.ir.hapzi ali. mm ,cma, d...Sim 12, rendryswara dwismanika yoga prawira, prof.dr.ir.hapzi ali. mm ,cma, d...
Sim 12, rendryswara dwismanika yoga prawira, prof.dr.ir.hapzi ali. mm ,cma, d...
rendryswara dwismanika
 
Sim, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...
Sim, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...Sim, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...
Sim, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...
Andika Fajar
 
SIM, ika Yulianti, Hapzi Ali, Telecomunication Internet & Wiirelles Technology
SIM, ika Yulianti, Hapzi Ali, Telecomunication Internet & Wiirelles TechnologySIM, ika Yulianti, Hapzi Ali, Telecomunication Internet & Wiirelles Technology
SIM, ika Yulianti, Hapzi Ali, Telecomunication Internet & Wiirelles Technology
ikayulianti17
 
Sistem informasi manajemen decision support system ppt
Sistem informasi manajemen decision support system pptSistem informasi manajemen decision support system ppt
Sistem informasi manajemen decision support system ppt
olaamonica
 
Manajemen Hubungan Pelanggan
Manajemen Hubungan PelangganManajemen Hubungan Pelanggan
Manajemen Hubungan Pelanggan
Ainul Yaqin
 
Sim, nurfanida putri hikmalia, hapzi ali, decision support system, universita...
Sim, nurfanida putri hikmalia, hapzi ali, decision support system, universita...Sim, nurfanida putri hikmalia, hapzi ali, decision support system, universita...
Sim, nurfanida putri hikmalia, hapzi ali, decision support system, universita...
Nurfanida Hikmalia
 
Sim saeful malik hapzi ali_sistem pendukung pengambilan keputusan_universitas...
Sim saeful malik hapzi ali_sistem pendukung pengambilan keputusan_universitas...Sim saeful malik hapzi ali_sistem pendukung pengambilan keputusan_universitas...
Sim saeful malik hapzi ali_sistem pendukung pengambilan keputusan_universitas...
saefulmalik123
 
Konsep ERP
Konsep ERPKonsep ERP
Konsep ERP
Ainul Yaqin
 
Sim 2, khairul anwar , hapzi, sistem informasi, universitas mercu buana, 2017
Sim 2, khairul anwar , hapzi, sistem informasi, universitas mercu buana, 2017Sim 2, khairul anwar , hapzi, sistem informasi, universitas mercu buana, 2017
Sim 2, khairul anwar , hapzi, sistem informasi, universitas mercu buana, 2017
khairul anwar
 

What's hot (17)

SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Informasi Dalam Pelasanaannya, U...
SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Informasi Dalam Pelasanaannya, U...SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Informasi Dalam Pelasanaannya, U...
SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Informasi Dalam Pelasanaannya, U...
 
Si & Pi, Sasi Ngatiningrum, hapzi ali, Jenis Jenis Sistem Informasi dan Penga...
Si & Pi, Sasi Ngatiningrum, hapzi ali, Jenis Jenis Sistem Informasi dan Penga...Si & Pi, Sasi Ngatiningrum, hapzi ali, Jenis Jenis Sistem Informasi dan Penga...
Si & Pi, Sasi Ngatiningrum, hapzi ali, Jenis Jenis Sistem Informasi dan Penga...
 
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, sistem pendukung keputusan, unive...
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, sistem pendukung keputusan, unive...Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, sistem pendukung keputusan, unive...
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, sistem pendukung keputusan, unive...
 
12. sim, ronna azani dwi septiani, hapzi ali, decision support system, univer...
12. sim, ronna azani dwi septiani, hapzi ali, decision support system, univer...12. sim, ronna azani dwi septiani, hapzi ali, decision support system, univer...
12. sim, ronna azani dwi septiani, hapzi ali, decision support system, univer...
 
SIM, Ika Yulianti, Hapzi Ali, Decision Support System
SIM, Ika Yulianti, Hapzi Ali, Decision Support System SIM, Ika Yulianti, Hapzi Ali, Decision Support System
SIM, Ika Yulianti, Hapzi Ali, Decision Support System
 
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusa...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusa...Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusa...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusa...
 
02 Macam Macam Sistem Informasi
02 Macam Macam Sistem Informasi02 Macam Macam Sistem Informasi
02 Macam Macam Sistem Informasi
 
Penerapan decision support system dalam perusahaan
Penerapan decision support system dalam perusahaanPenerapan decision support system dalam perusahaan
Penerapan decision support system dalam perusahaan
 
Sim 12, rendryswara dwismanika yoga prawira, prof.dr.ir.hapzi ali. mm ,cma, d...
Sim 12, rendryswara dwismanika yoga prawira, prof.dr.ir.hapzi ali. mm ,cma, d...Sim 12, rendryswara dwismanika yoga prawira, prof.dr.ir.hapzi ali. mm ,cma, d...
Sim 12, rendryswara dwismanika yoga prawira, prof.dr.ir.hapzi ali. mm ,cma, d...
 
Sim, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...
Sim, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...Sim, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...
Sim, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...
 
SIM, ika Yulianti, Hapzi Ali, Telecomunication Internet & Wiirelles Technology
SIM, ika Yulianti, Hapzi Ali, Telecomunication Internet & Wiirelles TechnologySIM, ika Yulianti, Hapzi Ali, Telecomunication Internet & Wiirelles Technology
SIM, ika Yulianti, Hapzi Ali, Telecomunication Internet & Wiirelles Technology
 
Sistem informasi manajemen decision support system ppt
Sistem informasi manajemen decision support system pptSistem informasi manajemen decision support system ppt
Sistem informasi manajemen decision support system ppt
 
Manajemen Hubungan Pelanggan
Manajemen Hubungan PelangganManajemen Hubungan Pelanggan
Manajemen Hubungan Pelanggan
 
Sim, nurfanida putri hikmalia, hapzi ali, decision support system, universita...
Sim, nurfanida putri hikmalia, hapzi ali, decision support system, universita...Sim, nurfanida putri hikmalia, hapzi ali, decision support system, universita...
Sim, nurfanida putri hikmalia, hapzi ali, decision support system, universita...
 
Sim saeful malik hapzi ali_sistem pendukung pengambilan keputusan_universitas...
Sim saeful malik hapzi ali_sistem pendukung pengambilan keputusan_universitas...Sim saeful malik hapzi ali_sistem pendukung pengambilan keputusan_universitas...
Sim saeful malik hapzi ali_sistem pendukung pengambilan keputusan_universitas...
 
Konsep ERP
Konsep ERPKonsep ERP
Konsep ERP
 
Sim 2, khairul anwar , hapzi, sistem informasi, universitas mercu buana, 2017
Sim 2, khairul anwar , hapzi, sistem informasi, universitas mercu buana, 2017Sim 2, khairul anwar , hapzi, sistem informasi, universitas mercu buana, 2017
Sim 2, khairul anwar , hapzi, sistem informasi, universitas mercu buana, 2017
 

Similar to Sim, alexander liman, prof. dr. ir. hapzi a li, mm., cma., informasi dalam pelaksanaanya, universitas mercu buana, 2017

Sim, lilis sulkhaeni, prof. dr. hapzi ali, cma, informasi dalam pelaksanaanya...
Sim, lilis sulkhaeni, prof. dr. hapzi ali, cma, informasi dalam pelaksanaanya...Sim, lilis sulkhaeni, prof. dr. hapzi ali, cma, informasi dalam pelaksanaanya...
Sim, lilis sulkhaeni, prof. dr. hapzi ali, cma, informasi dalam pelaksanaanya...
lilissulkhaeni2
 
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...
Fajar Muh Triadi Sakti
 
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...
Fajar Muh Triadi Sakti
 
Sim,rojikin,hapzi ali,crm dan implementasi,universitas mercu buana 2017
Sim,rojikin,hapzi ali,crm dan implementasi,universitas mercu buana 2017Sim,rojikin,hapzi ali,crm dan implementasi,universitas mercu buana 2017
Sim,rojikin,hapzi ali,crm dan implementasi,universitas mercu buana 2017
Nurlelah Nurlelah
 
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Customer Relationship Management...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Customer Relationship Management...SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Customer Relationship Management...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Customer Relationship Management...
Khusrul Kurniawan
 
Sim,pert 9, yasmin navisa, hapzi ali, sistem informasi dan pelaksanaannya,uni...
Sim,pert 9, yasmin navisa, hapzi ali, sistem informasi dan pelaksanaannya,uni...Sim,pert 9, yasmin navisa, hapzi ali, sistem informasi dan pelaksanaannya,uni...
Sim,pert 9, yasmin navisa, hapzi ali, sistem informasi dan pelaksanaannya,uni...
yasminnavisa
 
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, customer relationship manageme...
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, customer relationship manageme...Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, customer relationship manageme...
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, customer relationship manageme...
kairunnisa
 
Sim nur putriana, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma informasi dalam pelaksanaanya
Sim nur putriana, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma informasi dalam pelaksanaanyaSim nur putriana, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma informasi dalam pelaksanaanya
Sim nur putriana, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma informasi dalam pelaksanaanya
Nur Putriana
 
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa dan Perencanaan Sistem I...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa dan Perencanaan Sistem I...SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa dan Perencanaan Sistem I...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa dan Perencanaan Sistem I...
Khusrul Kurniawan
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...
Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...
Deby Christin
 
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. Dr. mm. informasi dalam pelaksanaanya, un...
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. Dr. mm. informasi dalam pelaksanaanya, un...Sim, santi susanti, hapzi ali prof. Dr. mm. informasi dalam pelaksanaanya, un...
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. Dr. mm. informasi dalam pelaksanaanya, un...
Santi Susanti
 
Sim, dihan archika, hapzi ali, crm, universitas mercu buana, 2017, pdf
Sim, dihan archika, hapzi ali, crm, universitas mercu buana, 2017, pdfSim, dihan archika, hapzi ali, crm, universitas mercu buana, 2017, pdf
Sim, dihan archika, hapzi ali, crm, universitas mercu buana, 2017, pdf
Dihan Archika
 
Sim,reza agung wibowo.hapzi ali,informasi dalam pelaksanaannya,universitas me...
Sim,reza agung wibowo.hapzi ali,informasi dalam pelaksanaannya,universitas me...Sim,reza agung wibowo.hapzi ali,informasi dalam pelaksanaannya,universitas me...
Sim,reza agung wibowo.hapzi ali,informasi dalam pelaksanaannya,universitas me...
reza agung wibowo
 
Sim, metha maramiss nurhadi, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , univ...
Sim, metha maramiss nurhadi, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , univ...Sim, metha maramiss nurhadi, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , univ...
Sim, metha maramiss nurhadi, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , univ...
methamaramiss
 
Sim, saeful akhyar, hapzi ali, crm, universitas mercu buana 2017
Sim, saeful akhyar, hapzi ali, crm, universitas mercu buana 2017Sim, saeful akhyar, hapzi ali, crm, universitas mercu buana 2017
Sim, saeful akhyar, hapzi ali, crm, universitas mercu buana 2017
Saeful Akhyar
 
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,informasi dalam pelaksanaan Crm u...
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,informasi dalam pelaksanaan Crm u...Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,informasi dalam pelaksanaan Crm u...
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,informasi dalam pelaksanaan Crm u...
Saeful Akhyar
 
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,Sistem Pendukung Pengambilan Kepu...
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,Sistem Pendukung Pengambilan Kepu...Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,Sistem Pendukung Pengambilan Kepu...
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,Sistem Pendukung Pengambilan Kepu...
Saeful Akhyar
 
Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma, informasi dalam ...
Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma, informasi dalam ...Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma, informasi dalam ...
Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma, informasi dalam ...
Riskyyoni
 
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Informasi Dalam...
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Informasi Dalam...SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Informasi Dalam...
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Informasi Dalam...
aprilia wahyu perdani
 

Similar to Sim, alexander liman, prof. dr. ir. hapzi a li, mm., cma., informasi dalam pelaksanaanya, universitas mercu buana, 2017 (20)

Sim, lilis sulkhaeni, prof. dr. hapzi ali, cma, informasi dalam pelaksanaanya...
Sim, lilis sulkhaeni, prof. dr. hapzi ali, cma, informasi dalam pelaksanaanya...Sim, lilis sulkhaeni, prof. dr. hapzi ali, cma, informasi dalam pelaksanaanya...
Sim, lilis sulkhaeni, prof. dr. hapzi ali, cma, informasi dalam pelaksanaanya...
 
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...
 
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...
 
Sim,rojikin,hapzi ali,crm dan implementasi,universitas mercu buana 2017
Sim,rojikin,hapzi ali,crm dan implementasi,universitas mercu buana 2017Sim,rojikin,hapzi ali,crm dan implementasi,universitas mercu buana 2017
Sim,rojikin,hapzi ali,crm dan implementasi,universitas mercu buana 2017
 
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Customer Relationship Management...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Customer Relationship Management...SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Customer Relationship Management...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Customer Relationship Management...
 
Sim,pert 9, yasmin navisa, hapzi ali, sistem informasi dan pelaksanaannya,uni...
Sim,pert 9, yasmin navisa, hapzi ali, sistem informasi dan pelaksanaannya,uni...Sim,pert 9, yasmin navisa, hapzi ali, sistem informasi dan pelaksanaannya,uni...
Sim,pert 9, yasmin navisa, hapzi ali, sistem informasi dan pelaksanaannya,uni...
 
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, customer relationship manageme...
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, customer relationship manageme...Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, customer relationship manageme...
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, customer relationship manageme...
 
Sim nur putriana, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma informasi dalam pelaksanaanya
Sim nur putriana, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma informasi dalam pelaksanaanyaSim nur putriana, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma informasi dalam pelaksanaanya
Sim nur putriana, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma informasi dalam pelaksanaanya
 
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa dan Perencanaan Sistem I...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa dan Perencanaan Sistem I...SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa dan Perencanaan Sistem I...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa dan Perencanaan Sistem I...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...
 
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. Dr. mm. informasi dalam pelaksanaanya, un...
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. Dr. mm. informasi dalam pelaksanaanya, un...Sim, santi susanti, hapzi ali prof. Dr. mm. informasi dalam pelaksanaanya, un...
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. Dr. mm. informasi dalam pelaksanaanya, un...
 
Sim, dihan archika, hapzi ali, crm, universitas mercu buana, 2017, pdf
Sim, dihan archika, hapzi ali, crm, universitas mercu buana, 2017, pdfSim, dihan archika, hapzi ali, crm, universitas mercu buana, 2017, pdf
Sim, dihan archika, hapzi ali, crm, universitas mercu buana, 2017, pdf
 
Sim,reza agung wibowo.hapzi ali,informasi dalam pelaksanaannya,universitas me...
Sim,reza agung wibowo.hapzi ali,informasi dalam pelaksanaannya,universitas me...Sim,reza agung wibowo.hapzi ali,informasi dalam pelaksanaannya,universitas me...
Sim,reza agung wibowo.hapzi ali,informasi dalam pelaksanaannya,universitas me...
 
Sim, metha maramiss nurhadi, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , univ...
Sim, metha maramiss nurhadi, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , univ...Sim, metha maramiss nurhadi, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , univ...
Sim, metha maramiss nurhadi, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , univ...
 
Sim, saeful akhyar, hapzi ali, crm, universitas mercu buana 2017
Sim, saeful akhyar, hapzi ali, crm, universitas mercu buana 2017Sim, saeful akhyar, hapzi ali, crm, universitas mercu buana 2017
Sim, saeful akhyar, hapzi ali, crm, universitas mercu buana 2017
 
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,informasi dalam pelaksanaan Crm u...
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,informasi dalam pelaksanaan Crm u...Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,informasi dalam pelaksanaan Crm u...
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,informasi dalam pelaksanaan Crm u...
 
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,Sistem Pendukung Pengambilan Kepu...
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,Sistem Pendukung Pengambilan Kepu...Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,Sistem Pendukung Pengambilan Kepu...
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,Sistem Pendukung Pengambilan Kepu...
 
Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma, informasi dalam ...
Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma, informasi dalam ...Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma, informasi dalam ...
Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma, informasi dalam ...
 
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Informasi Dalam...
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Informasi Dalam...SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Informasi Dalam...
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Informasi Dalam...
 

Recently uploaded

tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 

Recently uploaded (20)

tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 

Sim, alexander liman, prof. dr. ir. hapzi a li, mm., cma., informasi dalam pelaksanaanya, universitas mercu buana, 2017

  • 1. INFORMASI DAN PELAKSANAANYA Alexander Liman 43215120090 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS PROGRAM STUDI AKUNTASI UNIVERSITAS MERCU BUANA -2017- ï‚· Sistem Informasi Transaksional : Merupakan sistem informasi dimana proses yang terjadi di dalamnya berupa transaksi data yang dilakukan secara berulang-ulang ke dalam sebuah database, pada level ini biasanya dilakukan oleh staff. Implementasinya pada perusahaan saya bekerja dahulu adalah dengan mengumpulkan bukti-bukti transaksi yang ada, maka data yang didapat akan diinput menggunakan computer kedalam sebuah software database yang berfungsi mengolah informasi yang didapat, seperti software aplikasi keuangan dan lain sebagainya. ï‚· Sistem Informasi Managerial : Pada level ini dalam sistem informasi sudah memiliki fitur untuk melihat rekapitulasi data yang berupa pelaporan. Dimana informasi yang dihasilkan SI pada sistem ini dimanfaatkan oleh staff pada level manager untuk membantu proses pengambilan keputusan. Implemenasi dari sistem informasi ini adalah penggunaan sebuah data yang dihasilkan dari pengumpulan sejumlah data yang berasal dari transaksi-transaksi yang ada sehingga dapat membantu manajer dalam mengevaluasi kinerja.
  • 2. ï‚· Sistem Pengambilan Keputusan : bagian dari sistem informasi berbasis komputer (termasuk sistem berbasis pengetahuan (manajemen pengetahuan)) yang dipakai untuk mendukung pengambilan keputusan dalam suatu organisasi atau perusahaan, yang berupa sistem komputer yang berfungsi mengolah data menjadi informasi untuk mengambil keputusan dari masalah Implementasi dari sistem pengambilan keputusan pada perusahaan tempat saya bekerja dulu adalah dengan data-data yang ada dari hasil sistem sebelumnya, maka data akan dikelompokkan atau dalam kasus ini perusahaan mengurutkan jumlah harga sparepart beserta kualitas nya dari yang paling baik kualitasnya dan juga dari yang paling murah harganya untuk kemudian dengan data yang dihasilkan akan membantu dalam proses pengambilan keputusan. ï‚· Sistem Informasi Ekskutif : Sistem informasi pada level ini sudah bisa menjadi acuan dalam mengambil keputusan(Decision Support System). Dimana fitur SI ini dimanfaatkan oleh level ekskutif (Direktur Utama) Implementasinya dari sistem ini adalah penggunaan sistem yang berfungsi membantu Direktur dalam pengambilan keputusan demi kemajuan perusahaan, sistemnya hampir sama dengan DSS
  • 3. Berbicara mengenai mengapa manajemen hubungan dengan pelanggan (Customer Relationship Management : CRM), memiliki fungsi yang strategis dalam persaingan bisnis yang semakin kompetitif saat ini, menurut pendapat saya alasannya adalah dengan membuat hubungan yang baik dengan pelanggan maka perusahaan akan mendapat penilaian yang positif dari customer atau pelanggan sehingga pelanggan menjadi tidak ragu dalam menggunakan produk dari perusahaan tersebut, atau dengan kata lain akan memberi nilai lebih atau nilai tambah perusahaan dimata pelanggan khususnya dalam bidang-bidang yang berhubungan dengan pelanggan seperti pelayanan dan lain sebagainya sehingga pelanggan akan lebih memilih produk yang dihasilkan perusahaan karena merasa puas dengan pelayanan yang diberikan dibandingkan dengan memilih produk dari kompetitor lain yang mungkin memiliki kualitas pelayanan bagi pelanggan yang kurang baik atau tidak sebaik yang perusahaan tersebut berikan bagi kepuasan pelanggan. Sebagai contoh pada perusahaan elektronik A yang baru berdiri, menerapkan Manajemen Hubungan Pelanggan (Customer Relationship Management : CRM) dengan membuat strategi untuk meningkatkan kualitas dari pelayanan pelanggan seperti keluhan, servis. garansi, dan kemudahan bantuan bagi pelanggan dengan membuka service center di berbagai tempat yang mudah ditemukan dan juga pelayanan Customer Care yang siap untuk melayani dalam 24/7 sehingga memudahkan bagi pelanggan. Disisi lain ada perusahaan elektronik B yang sudah lama berdiri dan memiliki nama besar di pasar perdagangan, namun tidak memiliki pelayanan pelanggan yang cukup baik, karena tidak mengimplementasikan Manajemen Hubungan Pelanggan (Customer Relationship Management : CRM) karena berpikir nama besar mereka sudah cukup untuk memberikan kepuasan pada pelanggan dan tetap percaya diri jika pelanggan mereka saat ini tidak akan lari kepada kompetitor lainnya, padahal mereka tidak memiliki pelayanan yang baik, seperti tidak memberikan pelayanan Customer Care yang siap membantu 24/7 dan service center yang letaknya sulit untuk dijangkau sehingga pelanggan pun mulai kecewa dengan pelayanan yang diberikan perusahaan elektronik B, dengan keadaan seperti ini, lama kelamaan pelanggan perusahaan elektronik B akan mulai beralih ke produk lainnya yang menawarkan kemudahan dan pelayanan yang lebih baik daripada perusahaan elektronik B atau dalam kasus ini perusahaan lain tersebut adalah perusahaan elektronik A karena menyediakan pelayanan yang lebih baik melalui penerapan Manajemen Hubungan Pelanggan (Customer Relationship Management : CRM) yang memudahkan bagi pelanggan dan memberi nilai lebih terhadap perusahaan