SlideShare a Scribd company logo
Nama:Ilham Akbar
Nim: 43116010011
Dosen pengampu :Prof Dr hafdzi,MM
Forum 12
Decision Support Systems (DSS) atau system pendukung keputusan adalah serangkaian kelas tertentu
dari system informasi terkomputerisasi yang mendukung kegiatan pengambilan keputusan bisnis dan
organisasi. Suatu DSS yang dirancang dengan benar adalah suatu system berbasis perangkat lunak
interaktif yang dimaksudkan untuk membantu para pengambil keputusan mengkompilasi informasi yang
berguna dari data mentah, dokumen, pengetahuan pribadi, dan/atau model bisnis untuk
mengidentifikasikan dan memecahkan berbagai masalah dan mengambil keputusan.
Karena saya bekerja di suatu toko , sistem pendukung keputusan dapat di artikan sebagai suatu
rangkaian kerja yang dinamis antara input, output dan prosesnya. Keputusan yang diambil bukan
merupakan akhir dari sistem tetapi juga merupakan input dari dari tahapan berikutnya yaitu . Dengan
demikian sistem pengambilan keputusan ini adalah sebuah mekanisme kerja yang berkesinambungan
tak terputus. Dan sistem pengambilan keputusan ini sesuai atau bisa di terapkan untuk sistem
pendukung keputusan farmasi. Manfaat dari sistem pendukung ini, diantaranya :
1. Sistem pendukung keputusan bisnis sangat di butuhkan keberadaanya untuk mengelola satu toko
dengan dengan beban kerja yang besar dan tenaga yang besar, maka keterpaduan dan kecepatan
pelayanan akan sangat tergantung pada adanya sistem pendukung keputusan elektronik yang
berkembang sekarang ini.
2. Manfaat dari penggunaan teknologi ini dirasakan oleh para konsumen , para ahli
3. Sistem pendukung keputusan dalam bidang bisnis yang dilakukan dengan sistem komputer mampu
meningkatkan efektif kerja dan jauh menekan resiko kesalahan tindakan dalam menghitung input dan
output pemasukan dalam keuangan
saturday ,1 December 2018
time :15.25
QUIS 12
jawaban quis 1
Menurut Mann dan Watson, Sistem Penunjang Keputusan adalah Sistem yang interaktif, membantu
pengambilan keputusan melalui penggunaan data dan model-model keputusan untuk memecahkan
masalah-masalah yang sifatnya semi terstruktur dan tidak terstruktur.
Sistem Pendukung Keputusan (SPK) adalah bagian dari sistem informasi berbasis komputer termasuk
sistem berbasis pengetahuan atau manajemen pengetahuan yang dipakai untuk mendukung
pengambilan keputusan dalam suatu organisasi atau perusahaan. Dapat juga dikatakan sebagai sistem
komputer yang mengolah data menjadi informasi untuk mengambil keputusan dari masalah semi
terstruktur yang spesifik.
Sistem Pendukung Keputusan (SPK) dapat digambarkan sebagai sistem yang berkemampuan
mendukung analisis adhoc data, pemodelan keputusan, berorientasi keputusan, orientasi perencanaan
masa depan yang digunakan pada saat-saat yang tidak biasa. Sistem Pendukung Keputusan (SPK) juga
merupakan penggabungan sumber-sumber kecerdasan individu dengan kemampuan komponen untuk
memperbaiki kualitas keputusan dan menjadi sistem informasi berbasis komputer untuk manajemen
pengambilan keputusan yang menangani masalah-masalah semi struktur.
Fungsi Sistem Pendukung Keputusan (SPK)
Secara global dapat dikatakan bahwa fungsi dari Sistem Pendukung Keputusan (SPK) adalah untuk
meningkatkan kemampuan para pengambil keputusan dengan memberikan alternatif-alternatif
keputusan yang lebih banyak atau lebih baik, sehingga dapat membantu untuk merumuskan masalah
dan keadaan yang dihadapi. Dengan demikian Sistem Pendukung Keputusan (SPK) dapat menghemat
waktu, tenaga dan biaya. Jadi dapatlah dikatakan secara singkat bahwa tujuan Sistem Penunjang
Keputusan adalah untuk meningkatkan efektivitas (do the right things) dan efesiensi (do the things right)
dalam pengambilan keputusan. Walaupun demikian penekanan dari suatu Sistem Penunjang Keputusan
(SPK) adalah pada peningkatan efektivitas dari pengambilan keputusan dari pada efisiensinya.
quis jawaban 2
Tahapan SPK
· Definisi masalah.
· Pengumpulan data atau informasi yang relevan elemen.
· Mengolah data menjadi informasi dalam bentuk grafik dan laporan tertulis.
· Menentukan alternatif solusi (bisa dalam persentase).
Manfaat SPK :
· Membantu menentukan keputusan
· Mengurangi kesalahan pengambilan keputusan
· Manajemen keputusan
· Penghematan waktu
· Meningkatkan efektifitas
· Meningkatkan komunikasi interpersonal
· Peningkatan Bisnis
· Pengurangan biaya
· Meningkatkan kepuasan pengambil keputusan
Contohnya :
Misalnya, penggunaan paket software DSS untuk pendukung keputusan dapat menghasilkan berbagai
tampilan sebagai respons terhadap alternative perubahan yang dimasukkan oleh manager. Hal ini
berbeda dari respons permintaan dari sistem informasi manajemen, karfena pengambilan keputusan
tidak minta informasi yang telah ditentukan sebelumnya. Sebaliknya, mereka mengeksplorasi alternative
yang memungkinkan. Jadi, mereka tidak perlu menentukan kebutuhan informasi mereka di depan.
Melainkan, mereka menggunakan DSS untuk menemukan informasi yang mereka butuhkan membantu
mereka membuat keputusan. Itu adalah inti dari konsep sistem pendukung keputusan.
daftar pustaka
http://mutiah 086.blogspot.com/2017/06/-minggu-12-1.html
http://saktiananda.blogspot.com/2015/06/pengertian-dan-fungsi-sistem-pendukung.html

More Related Content

What's hot

11, sim, dwi larasati, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, uni...
11, sim, dwi larasati, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, uni...11, sim, dwi larasati, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, uni...
11, sim, dwi larasati, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, uni...
DwiLarasati98
 
Sim saeful malik hapzi ali_sistem pendukung pengambilan keputusan_universitas...
Sim saeful malik hapzi ali_sistem pendukung pengambilan keputusan_universitas...Sim saeful malik hapzi ali_sistem pendukung pengambilan keputusan_universitas...
Sim saeful malik hapzi ali_sistem pendukung pengambilan keputusan_universitas...
saefulmalik123
 
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,sistem pendukung pengambilan keputusan,universit...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,sistem pendukung pengambilan keputusan,universit...Sim,lisa andriyani,hapzi ali,sistem pendukung pengambilan keputusan,universit...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,sistem pendukung pengambilan keputusan,universit...
Lisa Andriyani
 
Ppt dss kiki
Ppt dss kikiPpt dss kiki
Ppt dss kiki
putrirakhma13
 
Penerapan decision support system dalam perusahaan
Penerapan decision support system dalam perusahaanPenerapan decision support system dalam perusahaan
Penerapan decision support system dalam perusahaan
putrirakhma13
 
SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Sistem pendukung pengambilan keputusan (SPK), ...
SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Sistem pendukung pengambilan keputusan (SPK), ...SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Sistem pendukung pengambilan keputusan (SPK), ...
SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Sistem pendukung pengambilan keputusan (SPK), ...
bank bjb
 
Peran dss dalam sim
Peran dss dalam simPeran dss dalam sim
Peran dss dalam sim
rizkynirmala
 
Anden Andrian LP3I - Decision Support System (DSS)
Anden Andrian LP3I - Decision Support System (DSS)Anden Andrian LP3I - Decision Support System (DSS)
Anden Andrian LP3I - Decision Support System (DSS)
SIManden
 
Sim, 11, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, uni...
Sim, 11, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, uni...Sim, 11, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, uni...
Sim, 11, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, uni...
Andika Fajar
 
SPK.ppt
SPK.pptSPK.ppt
SPK.ppt
anik020695
 
Sim, muthiara widuri, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univ...
Sim, muthiara widuri, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univ...Sim, muthiara widuri, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univ...
Sim, muthiara widuri, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univ...
Muthiara Widuri
 
SIM 12, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN (SPK) ATAU DSS...
SIM 12, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN (SPK) ATAU DSS...SIM 12, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN (SPK) ATAU DSS...
SIM 12, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN (SPK) ATAU DSS...
Afifah Luthfiah
 
Sim, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...
Sim, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...Sim, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...
Sim, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...
Andika Fajar
 
12,sim, alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,sistem pendukung pengambilan ke...
12,sim, alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,sistem pendukung pengambilan ke...12,sim, alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,sistem pendukung pengambilan ke...
12,sim, alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,sistem pendukung pengambilan ke...
Alya Zulfa Oktaviana Putri
 
12. sim,rizka fitriani, hapzi ali,decision support system, universitas mercu ...
12. sim,rizka fitriani, hapzi ali,decision support system, universitas mercu ...12. sim,rizka fitriani, hapzi ali,decision support system, universitas mercu ...
12. sim,rizka fitriani, hapzi ali,decision support system, universitas mercu ...
RizkaFitriani3
 
Sim pert12, anita kurnia, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusani,...
Sim pert12, anita kurnia, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusani,...Sim pert12, anita kurnia, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusani,...
Sim pert12, anita kurnia, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusani,...
anita kurnia
 
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SIM Minggu 12:Decision Support System (tugas machi...
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SIM Minggu 12:Decision Support System (tugas machi...SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SIM Minggu 12:Decision Support System (tugas machi...
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SIM Minggu 12:Decision Support System (tugas machi...
machildasari
 
Aplikasi Dss E Bisnis
Aplikasi Dss E BisnisAplikasi Dss E Bisnis
Aplikasi Dss E Bisnis
Mrirfan
 

What's hot (19)

11, sim, dwi larasati, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, uni...
11, sim, dwi larasati, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, uni...11, sim, dwi larasati, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, uni...
11, sim, dwi larasati, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, uni...
 
Sim saeful malik hapzi ali_sistem pendukung pengambilan keputusan_universitas...
Sim saeful malik hapzi ali_sistem pendukung pengambilan keputusan_universitas...Sim saeful malik hapzi ali_sistem pendukung pengambilan keputusan_universitas...
Sim saeful malik hapzi ali_sistem pendukung pengambilan keputusan_universitas...
 
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,sistem pendukung pengambilan keputusan,universit...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,sistem pendukung pengambilan keputusan,universit...Sim,lisa andriyani,hapzi ali,sistem pendukung pengambilan keputusan,universit...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,sistem pendukung pengambilan keputusan,universit...
 
Ppt dss kiki
Ppt dss kikiPpt dss kiki
Ppt dss kiki
 
Penerapan decision support system dalam perusahaan
Penerapan decision support system dalam perusahaanPenerapan decision support system dalam perusahaan
Penerapan decision support system dalam perusahaan
 
SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Sistem pendukung pengambilan keputusan (SPK), ...
SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Sistem pendukung pengambilan keputusan (SPK), ...SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Sistem pendukung pengambilan keputusan (SPK), ...
SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Sistem pendukung pengambilan keputusan (SPK), ...
 
Peran dss dalam sim
Peran dss dalam simPeran dss dalam sim
Peran dss dalam sim
 
Anden Andrian LP3I - Decision Support System (DSS)
Anden Andrian LP3I - Decision Support System (DSS)Anden Andrian LP3I - Decision Support System (DSS)
Anden Andrian LP3I - Decision Support System (DSS)
 
Sim, 11, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, uni...
Sim, 11, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, uni...Sim, 11, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, uni...
Sim, 11, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, uni...
 
SPK.ppt
SPK.pptSPK.ppt
SPK.ppt
 
Sim, muthiara widuri, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univ...
Sim, muthiara widuri, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univ...Sim, muthiara widuri, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univ...
Sim, muthiara widuri, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univ...
 
SIM 12, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN (SPK) ATAU DSS...
SIM 12, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN (SPK) ATAU DSS...SIM 12, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN (SPK) ATAU DSS...
SIM 12, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN (SPK) ATAU DSS...
 
Sim, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...
Sim, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...Sim, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...
Sim, andika fajar, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...
 
Dss pert1
Dss pert1Dss pert1
Dss pert1
 
12,sim, alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,sistem pendukung pengambilan ke...
12,sim, alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,sistem pendukung pengambilan ke...12,sim, alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,sistem pendukung pengambilan ke...
12,sim, alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,sistem pendukung pengambilan ke...
 
12. sim,rizka fitriani, hapzi ali,decision support system, universitas mercu ...
12. sim,rizka fitriani, hapzi ali,decision support system, universitas mercu ...12. sim,rizka fitriani, hapzi ali,decision support system, universitas mercu ...
12. sim,rizka fitriani, hapzi ali,decision support system, universitas mercu ...
 
Sim pert12, anita kurnia, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusani,...
Sim pert12, anita kurnia, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusani,...Sim pert12, anita kurnia, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusani,...
Sim pert12, anita kurnia, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusani,...
 
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SIM Minggu 12:Decision Support System (tugas machi...
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SIM Minggu 12:Decision Support System (tugas machi...SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SIM Minggu 12:Decision Support System (tugas machi...
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SIM Minggu 12:Decision Support System (tugas machi...
 
Aplikasi Dss E Bisnis
Aplikasi Dss E BisnisAplikasi Dss E Bisnis
Aplikasi Dss E Bisnis
 

Similar to SIM,Ilham Akbar,Hafdzi Ali, Decision Support System:

12. sim,prima tri puspita, hapzi ali,decision support system, universitas mer...
12. sim,prima tri puspita, hapzi ali,decision support system, universitas mer...12. sim,prima tri puspita, hapzi ali,decision support system, universitas mer...
12. sim,prima tri puspita, hapzi ali,decision support system, universitas mer...
PrimaTriPuspita
 
12. sim,vivi apriliza, hapzi ali,decision support system, universitas mercu b...
12. sim,vivi apriliza, hapzi ali,decision support system, universitas mercu b...12. sim,vivi apriliza, hapzi ali,decision support system, universitas mercu b...
12. sim,vivi apriliza, hapzi ali,decision support system, universitas mercu b...
ViviApriliza
 
sim, elfrida, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
sim, elfrida, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017sim, elfrida, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
sim, elfrida, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
elfridaanjas
 
Sim, pert 12 , yasmin navisa, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputus...
Sim, pert 12 , yasmin navisa, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputus...Sim, pert 12 , yasmin navisa, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputus...
Sim, pert 12 , yasmin navisa, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputus...
yasminnavisa
 
12, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...
12, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...12, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...
12, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...
Yuni Rahmayani
 
Sim, ester, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, universitas me...
Sim, ester, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, universitas me...Sim, ester, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, universitas me...
Sim, ester, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, universitas me...
EsTer Rajagukguk
 
Sim, anindia putri , hapzi ali,implementasi spk dan pengertian, fungsi,tahapa...
Sim, anindia putri , hapzi ali,implementasi spk dan pengertian, fungsi,tahapa...Sim, anindia putri , hapzi ali,implementasi spk dan pengertian, fungsi,tahapa...
Sim, anindia putri , hapzi ali,implementasi spk dan pengertian, fungsi,tahapa...
anindia putri
 
SIM,IVAN FADHILA, HAPZI ALI, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, MERCUBUA...
SIM,IVAN FADHILA, HAPZI ALI, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, MERCUBUA...SIM,IVAN FADHILA, HAPZI ALI, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, MERCUBUA...
SIM,IVAN FADHILA, HAPZI ALI, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, MERCUBUA...
ivanfadhila18
 
13, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...
13, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...13, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...
13, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...
Yuni Rahmayani
 
SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Uni...
SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Uni...SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Uni...
SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Uni...
Ekaaase
 
Tugas sim siti aisyah 43218110095_ sistem pengambilan keputusan.
Tugas sim siti aisyah 43218110095_ sistem pengambilan keputusan.Tugas sim siti aisyah 43218110095_ sistem pengambilan keputusan.
Tugas sim siti aisyah 43218110095_ sistem pengambilan keputusan.
asyaaisyah
 
12. SIM, Ratna Ayu Febrianti, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputu...
12.  SIM, Ratna Ayu Febrianti, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputu...12.  SIM, Ratna Ayu Febrianti, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputu...
12. SIM, Ratna Ayu Febrianti, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputu...
Ratna Ayu Febrianti
 
13, SIM, Dewi Zulfah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Mercu Buana Univ...
13, SIM, Dewi Zulfah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Mercu Buana Univ...13, SIM, Dewi Zulfah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Mercu Buana Univ...
13, SIM, Dewi Zulfah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Mercu Buana Univ...
dewizulfah
 
12, SIM, Dewi Zulfah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, 2018
12, SIM, Dewi Zulfah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, 201812, SIM, Dewi Zulfah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, 2018
12, SIM, Dewi Zulfah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, 2018
dewizulfah
 
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
Fadli2727
 
(11) sim, khansa ranindia, hapzi ali akuntansi, sistem pendukung pengambil ke...
(11) sim, khansa ranindia, hapzi ali akuntansi, sistem pendukung pengambil ke...(11) sim, khansa ranindia, hapzi ali akuntansi, sistem pendukung pengambil ke...
(11) sim, khansa ranindia, hapzi ali akuntansi, sistem pendukung pengambil ke...
khansaranindia
 
Sistem pendukung pengambilan keputusan
Sistem pendukung pengambilan keputusanSistem pendukung pengambilan keputusan
Sistem pendukung pengambilan keputusan
Krisnä Nurzämän
 
SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Uni...
SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Uni...SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Uni...
SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Uni...
desisiti21
 
Sim, wahyudiyanto, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...
Sim, wahyudiyanto, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...Sim, wahyudiyanto, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...
Sim, wahyudiyanto, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...
wahyudiyanto
 
Decision support system
Decision support systemDecision support system
Decision support system
pujisetiani12
 

Similar to SIM,Ilham Akbar,Hafdzi Ali, Decision Support System: (20)

12. sim,prima tri puspita, hapzi ali,decision support system, universitas mer...
12. sim,prima tri puspita, hapzi ali,decision support system, universitas mer...12. sim,prima tri puspita, hapzi ali,decision support system, universitas mer...
12. sim,prima tri puspita, hapzi ali,decision support system, universitas mer...
 
12. sim,vivi apriliza, hapzi ali,decision support system, universitas mercu b...
12. sim,vivi apriliza, hapzi ali,decision support system, universitas mercu b...12. sim,vivi apriliza, hapzi ali,decision support system, universitas mercu b...
12. sim,vivi apriliza, hapzi ali,decision support system, universitas mercu b...
 
sim, elfrida, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
sim, elfrida, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017sim, elfrida, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
sim, elfrida, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
 
Sim, pert 12 , yasmin navisa, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputus...
Sim, pert 12 , yasmin navisa, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputus...Sim, pert 12 , yasmin navisa, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputus...
Sim, pert 12 , yasmin navisa, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputus...
 
12, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...
12, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...12, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...
12, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...
 
Sim, ester, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, universitas me...
Sim, ester, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, universitas me...Sim, ester, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, universitas me...
Sim, ester, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, universitas me...
 
Sim, anindia putri , hapzi ali,implementasi spk dan pengertian, fungsi,tahapa...
Sim, anindia putri , hapzi ali,implementasi spk dan pengertian, fungsi,tahapa...Sim, anindia putri , hapzi ali,implementasi spk dan pengertian, fungsi,tahapa...
Sim, anindia putri , hapzi ali,implementasi spk dan pengertian, fungsi,tahapa...
 
SIM,IVAN FADHILA, HAPZI ALI, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, MERCUBUA...
SIM,IVAN FADHILA, HAPZI ALI, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, MERCUBUA...SIM,IVAN FADHILA, HAPZI ALI, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, MERCUBUA...
SIM,IVAN FADHILA, HAPZI ALI, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, MERCUBUA...
 
13, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...
13, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...13, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...
13, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...
 
SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Uni...
SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Uni...SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Uni...
SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Uni...
 
Tugas sim siti aisyah 43218110095_ sistem pengambilan keputusan.
Tugas sim siti aisyah 43218110095_ sistem pengambilan keputusan.Tugas sim siti aisyah 43218110095_ sistem pengambilan keputusan.
Tugas sim siti aisyah 43218110095_ sistem pengambilan keputusan.
 
12. SIM, Ratna Ayu Febrianti, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputu...
12.  SIM, Ratna Ayu Febrianti, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputu...12.  SIM, Ratna Ayu Febrianti, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputu...
12. SIM, Ratna Ayu Febrianti, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputu...
 
13, SIM, Dewi Zulfah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Mercu Buana Univ...
13, SIM, Dewi Zulfah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Mercu Buana Univ...13, SIM, Dewi Zulfah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Mercu Buana Univ...
13, SIM, Dewi Zulfah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Mercu Buana Univ...
 
12, SIM, Dewi Zulfah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, 2018
12, SIM, Dewi Zulfah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, 201812, SIM, Dewi Zulfah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, 2018
12, SIM, Dewi Zulfah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, 2018
 
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
 
(11) sim, khansa ranindia, hapzi ali akuntansi, sistem pendukung pengambil ke...
(11) sim, khansa ranindia, hapzi ali akuntansi, sistem pendukung pengambil ke...(11) sim, khansa ranindia, hapzi ali akuntansi, sistem pendukung pengambil ke...
(11) sim, khansa ranindia, hapzi ali akuntansi, sistem pendukung pengambil ke...
 
Sistem pendukung pengambilan keputusan
Sistem pendukung pengambilan keputusanSistem pendukung pengambilan keputusan
Sistem pendukung pengambilan keputusan
 
SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Uni...
SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Uni...SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Uni...
SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Uni...
 
Sim, wahyudiyanto, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...
Sim, wahyudiyanto, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...Sim, wahyudiyanto, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...
Sim, wahyudiyanto, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, univers...
 
Decision support system
Decision support systemDecision support system
Decision support system
 

More from ilhamakbar7155

SIM,Ilham Akbar,Hafdzi Ali, Decision Support System:
SIM,Ilham Akbar,Hafdzi Ali, Decision Support System:SIM,Ilham Akbar,Hafdzi Ali, Decision Support System:
SIM,Ilham Akbar,Hafdzi Ali, Decision Support System:
ilhamakbar7155
 
SIM ilham Akbar dosen Prof dr hafdzi MM,: Ethical Implication of IT:
SIM ilham Akbar dosen Prof dr hafdzi MM,: Ethical Implication of IT:SIM ilham Akbar dosen Prof dr hafdzi MM,: Ethical Implication of IT:
SIM ilham Akbar dosen Prof dr hafdzi MM,: Ethical Implication of IT:
ilhamakbar7155
 
SIM ilham Akbar dosen Prof dr hafdzi MM,System Development.
SIM ilham Akbar dosen Prof dr hafdzi MM,System Development.SIM ilham Akbar dosen Prof dr hafdzi MM,System Development.
SIM ilham Akbar dosen Prof dr hafdzi MM,System Development.
ilhamakbar7155
 
sim ilham akbar dosen prof dr hafdzi mm
sim ilham akbar dosen prof dr hafdzi mmsim ilham akbar dosen prof dr hafdzi mm
sim ilham akbar dosen prof dr hafdzi mm
ilhamakbar7155
 
Pdf sim
Pdf simPdf sim
Forum sim ttp muka
Forum sim ttp mukaForum sim ttp muka
Forum sim ttp muka
ilhamakbar7155
 
Fenomena yang mengawali terbentuknya kantor maya :
Fenomena yang mengawali terbentuknya kantor maya :Fenomena yang mengawali terbentuknya kantor maya :
Fenomena yang mengawali terbentuknya kantor maya :
ilhamakbar7155
 
Sistem informasi untuk keunggulan bersaing
Sistem informasi untuk keunggulan bersaingSistem informasi untuk keunggulan bersaing
Sistem informasi untuk keunggulan bersaing
ilhamakbar7155
 

More from ilhamakbar7155 (8)

SIM,Ilham Akbar,Hafdzi Ali, Decision Support System:
SIM,Ilham Akbar,Hafdzi Ali, Decision Support System:SIM,Ilham Akbar,Hafdzi Ali, Decision Support System:
SIM,Ilham Akbar,Hafdzi Ali, Decision Support System:
 
SIM ilham Akbar dosen Prof dr hafdzi MM,: Ethical Implication of IT:
SIM ilham Akbar dosen Prof dr hafdzi MM,: Ethical Implication of IT:SIM ilham Akbar dosen Prof dr hafdzi MM,: Ethical Implication of IT:
SIM ilham Akbar dosen Prof dr hafdzi MM,: Ethical Implication of IT:
 
SIM ilham Akbar dosen Prof dr hafdzi MM,System Development.
SIM ilham Akbar dosen Prof dr hafdzi MM,System Development.SIM ilham Akbar dosen Prof dr hafdzi MM,System Development.
SIM ilham Akbar dosen Prof dr hafdzi MM,System Development.
 
sim ilham akbar dosen prof dr hafdzi mm
sim ilham akbar dosen prof dr hafdzi mmsim ilham akbar dosen prof dr hafdzi mm
sim ilham akbar dosen prof dr hafdzi mm
 
Pdf sim
Pdf simPdf sim
Pdf sim
 
Forum sim ttp muka
Forum sim ttp mukaForum sim ttp muka
Forum sim ttp muka
 
Fenomena yang mengawali terbentuknya kantor maya :
Fenomena yang mengawali terbentuknya kantor maya :Fenomena yang mengawali terbentuknya kantor maya :
Fenomena yang mengawali terbentuknya kantor maya :
 
Sistem informasi untuk keunggulan bersaing
Sistem informasi untuk keunggulan bersaingSistem informasi untuk keunggulan bersaing
Sistem informasi untuk keunggulan bersaing
 

Recently uploaded

DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUPDJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
adjhe17ks1
 
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
EnforceA Real Solution
 
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptxMETODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptxMETODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptxPendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
LidyaManuelia1
 
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniahreksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
AhmadVikriKhoirulAna
 
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
hoiriyono
 
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Anisa Rizki Rahmawati
 
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptxModul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
MarkusPiyusmanZebua
 
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdfPengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
fadilahsaleh427
 
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptxSesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
bidakara2016
 
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdfMATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
IGNATIUSOKIDEWABRATA
 
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.pptPpt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
mariapasaribu13
 
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuanganMakalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
MohammadAthianManan
 
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptxPPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
tikasianturi1410
 
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.pptKonsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
AchmadHasanHafidzi
 
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
JefryColter
 

Recently uploaded (17)

DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUPDJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
 
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
 
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptxMETODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
 
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptxMETODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
 
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptxPendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
 
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniahreksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
 
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
 
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
 
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptxModul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
 
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdfPengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
 
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptxSesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
 
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdfMATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
 
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.pptPpt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
 
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuanganMakalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
 
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptxPPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
 
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.pptKonsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
 
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
 

SIM,Ilham Akbar,Hafdzi Ali, Decision Support System:

  • 1. Nama:Ilham Akbar Nim: 43116010011 Dosen pengampu :Prof Dr hafdzi,MM Forum 12 Decision Support Systems (DSS) atau system pendukung keputusan adalah serangkaian kelas tertentu dari system informasi terkomputerisasi yang mendukung kegiatan pengambilan keputusan bisnis dan organisasi. Suatu DSS yang dirancang dengan benar adalah suatu system berbasis perangkat lunak interaktif yang dimaksudkan untuk membantu para pengambil keputusan mengkompilasi informasi yang berguna dari data mentah, dokumen, pengetahuan pribadi, dan/atau model bisnis untuk mengidentifikasikan dan memecahkan berbagai masalah dan mengambil keputusan. Karena saya bekerja di suatu toko , sistem pendukung keputusan dapat di artikan sebagai suatu rangkaian kerja yang dinamis antara input, output dan prosesnya. Keputusan yang diambil bukan merupakan akhir dari sistem tetapi juga merupakan input dari dari tahapan berikutnya yaitu . Dengan demikian sistem pengambilan keputusan ini adalah sebuah mekanisme kerja yang berkesinambungan tak terputus. Dan sistem pengambilan keputusan ini sesuai atau bisa di terapkan untuk sistem pendukung keputusan farmasi. Manfaat dari sistem pendukung ini, diantaranya : 1. Sistem pendukung keputusan bisnis sangat di butuhkan keberadaanya untuk mengelola satu toko dengan dengan beban kerja yang besar dan tenaga yang besar, maka keterpaduan dan kecepatan pelayanan akan sangat tergantung pada adanya sistem pendukung keputusan elektronik yang berkembang sekarang ini. 2. Manfaat dari penggunaan teknologi ini dirasakan oleh para konsumen , para ahli 3. Sistem pendukung keputusan dalam bidang bisnis yang dilakukan dengan sistem komputer mampu meningkatkan efektif kerja dan jauh menekan resiko kesalahan tindakan dalam menghitung input dan output pemasukan dalam keuangan saturday ,1 December 2018 time :15.25
  • 2. QUIS 12 jawaban quis 1 Menurut Mann dan Watson, Sistem Penunjang Keputusan adalah Sistem yang interaktif, membantu pengambilan keputusan melalui penggunaan data dan model-model keputusan untuk memecahkan masalah-masalah yang sifatnya semi terstruktur dan tidak terstruktur. Sistem Pendukung Keputusan (SPK) adalah bagian dari sistem informasi berbasis komputer termasuk sistem berbasis pengetahuan atau manajemen pengetahuan yang dipakai untuk mendukung pengambilan keputusan dalam suatu organisasi atau perusahaan. Dapat juga dikatakan sebagai sistem komputer yang mengolah data menjadi informasi untuk mengambil keputusan dari masalah semi terstruktur yang spesifik. Sistem Pendukung Keputusan (SPK) dapat digambarkan sebagai sistem yang berkemampuan mendukung analisis adhoc data, pemodelan keputusan, berorientasi keputusan, orientasi perencanaan masa depan yang digunakan pada saat-saat yang tidak biasa. Sistem Pendukung Keputusan (SPK) juga merupakan penggabungan sumber-sumber kecerdasan individu dengan kemampuan komponen untuk memperbaiki kualitas keputusan dan menjadi sistem informasi berbasis komputer untuk manajemen pengambilan keputusan yang menangani masalah-masalah semi struktur. Fungsi Sistem Pendukung Keputusan (SPK) Secara global dapat dikatakan bahwa fungsi dari Sistem Pendukung Keputusan (SPK) adalah untuk meningkatkan kemampuan para pengambil keputusan dengan memberikan alternatif-alternatif keputusan yang lebih banyak atau lebih baik, sehingga dapat membantu untuk merumuskan masalah dan keadaan yang dihadapi. Dengan demikian Sistem Pendukung Keputusan (SPK) dapat menghemat waktu, tenaga dan biaya. Jadi dapatlah dikatakan secara singkat bahwa tujuan Sistem Penunjang Keputusan adalah untuk meningkatkan efektivitas (do the right things) dan efesiensi (do the things right) dalam pengambilan keputusan. Walaupun demikian penekanan dari suatu Sistem Penunjang Keputusan (SPK) adalah pada peningkatan efektivitas dari pengambilan keputusan dari pada efisiensinya. quis jawaban 2 Tahapan SPK · Definisi masalah. · Pengumpulan data atau informasi yang relevan elemen. · Mengolah data menjadi informasi dalam bentuk grafik dan laporan tertulis.
  • 3. · Menentukan alternatif solusi (bisa dalam persentase). Manfaat SPK : · Membantu menentukan keputusan · Mengurangi kesalahan pengambilan keputusan · Manajemen keputusan · Penghematan waktu · Meningkatkan efektifitas · Meningkatkan komunikasi interpersonal · Peningkatan Bisnis · Pengurangan biaya · Meningkatkan kepuasan pengambil keputusan Contohnya : Misalnya, penggunaan paket software DSS untuk pendukung keputusan dapat menghasilkan berbagai tampilan sebagai respons terhadap alternative perubahan yang dimasukkan oleh manager. Hal ini berbeda dari respons permintaan dari sistem informasi manajemen, karfena pengambilan keputusan tidak minta informasi yang telah ditentukan sebelumnya. Sebaliknya, mereka mengeksplorasi alternative yang memungkinkan. Jadi, mereka tidak perlu menentukan kebutuhan informasi mereka di depan. Melainkan, mereka menggunakan DSS untuk menemukan informasi yang mereka butuhkan membantu mereka membuat keputusan. Itu adalah inti dari konsep sistem pendukung keputusan. daftar pustaka http://mutiah 086.blogspot.com/2017/06/-minggu-12-1.html http://saktiananda.blogspot.com/2015/06/pengertian-dan-fungsi-sistem-pendukung.html