SlideShare a Scribd company logo
1 of 68
Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari bab ini, siswa diharapkan
dapat:
• Membandingkan komponen kimiawi sel
• Membandingkan hasil penampakan sel
berdasarkan pengamatan di bawah
mikroskop cahaya dengan gambar atau
foto pada literatur.
• Mengukur diameter sel serta terbiasa
menggunakan unit pengukuran
• Mengenali membran sel, sitoplasma, inti
sel, dan organel sel: retikulum endoplasma,
badan Golgi, mitokondria, ribosom,
lisosom, kloroplas, dan sentriol.
• Membandingkan mekanisme transpor
pada membran (difusi, osmosis,
endositosis, dan eksositosis).
Sel daun
Sel
KOMPONEN KIMIA SEL
Karbohidrat
Berdasarkan fungsinya, karbohidrat dapat dikelompokkan
menjadi:
 Karbohidrat sederhana sebagai sumber energi di dalam sel
 Karbohidrat rantai panjang sebagai cadangan energi
 Karbohidrat rantai panjang sebagai komponen struktural
organel dan bagian sel lainnya.
Karbohidrat terdiri dari unsur karbon (C), oksigen (O), dan
hidrogen (H). Rumus molekul karbohidrat adalah Cn(H2O)n.
KARBOHIDRAT
Monosakarida
Triosa
Pentosa
Heksosa
Disakarida
Sukrosa
Laktosa
Polisakarida
Homopolisa-
karida
Heteropolisa-
karida
Monosakarida adalah karbohidrat sederhana yang namanya
ditentukan oleh jumlah atom C pada molekulnya. Contoh
monosakarida adalah triosa, pentosa, dan heksosa.
Monosakarida
Triosa, memiliki 3 atom C, terdapat di dalam sel sebagai hasil
atau metabolit pada oksidasi heksosa dan pentosa.
Contohnya adalah gliseraldehid dan dihidroksi aseton.
H O
C
C OHH
C OHH
H
gliseraldehid
H
C HH
C O
C OHH
H
dihidroksi aseton
Pentosa, memiliki lima atom C, terdapat pada asam nukleat
(DNA dan RNA) dan beberapa koenzim.
Heksosa, memiliki enam atom C.
Disakarida adalah karbohidrat yang jika dihidrolisis akan
menghasilkan dua molekul monosakarida yang sama atau
berbeda. Contohnya sukrosa (gula tebu) yang terdapat pada sel
batang tebu dan laktosa (gula susu) yang terdapat pada kelenjar
susu (kelenjar mamae).
Disakarida (Cn(H2O)n-1)
Ada dua macam polisakarida, yaitu homopolisakarida dan
heteropolisakarida.
Homopolisakarida:
1. Amilum (zat pati), merupakan hasil fotosintesis.
2. Glikogen, terdapat di dalam sel-sel hati dan sel-sel otot.
3. Inulin, terdapat pada sel akar tumbuhan tertentu sebagai
cadangan makanan.
4. Lignin, terdapat pada sel xilem.
5. Selulosa, terdapat pada dinding sel tumbuhan tingkat
tinggi dan berfungsi sebagai pelindung sel.
Polisakarida (C6H10O5)
Struktur kimia
Heteropolisakarida:
1. Kitin, terdapat pada kulit Arthropoda, misalnya jangkrik,
kumbang, dan belalang.
2. Heparin, terdapat di dalam sel hati, sel paru-paru, dan sel
dinding arteri sebagai zat antikoagulasi.
LEMAK (LIPID)
Lemak
Sederhana
Asam Lemak
Jenuh
Asam Lemak
Tak Jenuh
Lemak
Gabungan
Fosfolipid
Glikolipid
Lipoprotein
KarotenoidTurunan Lemak
Lemak Sederhana
Lemak sederhana dibangun oleh satu gliserol dan tiga asam
lemak (trigliserida).
 Asam lemak jenuh, rantai hidrokarbonnya mempunyai atom H
maksimal. Contohnya asam stearat dan asam palmitat.
 Asam lemak tak jenuh, jumlah atom H pada rantai
hidrokarbon belum maksimal. Contohnya asam oleat dan
linoleat.
Lemak Gabungan
Lemak gabungan merupakan ester asam lemak yang jika
dihidrolisis menghasilkan asam lemak, alkohol, dan zat-zat lain.
Contoh:
 Fosfolipid, yaitu lipid yang mengandung gugus ester fosfat.
 Glikolipid, mengandung molekul karbohidrat dan lipid.
 Lipoprotein, merupakan lipid yang mengandung protein.
 Karotenoid, merupakan lipid gabungan berpigmen yang
terdapat pada sel tumbuhan dan sel hewan.
Turunan Lemak
Steroid merupakan senyawa turunan lemak dengan rantai
hidrokarbon berbentuk cincin (siklik). Steroid terdapat pada
protoplasma sel hewan.
Protein merupakan senyawa kimia yang sangat kompleks.
Protein mempunyai dua peran utama, yaitu peran katalitik
dan mekanik.
COOH = gugus karboksil
NH2 = gugus amino
R = bermacam variasi pada berbagai asam amino
Protein
Rumus Senyawa Protein
Macam-macam asam amino
Protein Sederhana
Contohnya: protein albumin dan globulin.
Protein Gabungan
Contohnya:
1. Glikoprotein, mengandung protein dan karbohidrat.
2. Nukleoprotein, mengandung protein dan asam nukleat.
3. Lipoprotein, mengandung protein dan lipid.
4. Kromoprotein, mengandung protein dan bahan zat warna
(hemoglobin dan hemosianin).
Dua macam asam nukleat, yaitu asam ribonukleat (RNA) dan
asam deoksiribonukleat (DNA).
Asam Nukleat
Basa Purin
Basa Primidin
Perbandingan molekul DNA dan RNA
No. DNA RNA
1.
Terdiri dari dua rantai nukleotida
(double helix) panjang
Terdiri dari satu rantai (single strain)
nukleotida pendek
2.
Mengandung asam fosfat yang
menghubungkan gula yang satu
dengan gula yang lainnya
Mengandung asam fosfat yang
menghubungkan gula yang satu dengan
gula yang lainnya
3. Mengandung gula deoksiribosa Mengandung gula ribosa
4.
Basa nitrogen:
Purin: adenin (A) dan guanin (G)
Pirimidin: timin (T) dan sitosin (C)
Basa nitrogen:
Purin: adenin (A) dan guanin (G)
Pirimidin: urasil (U) dan sitosin (C)
5.
Merupakan materi genetik,
membawa informasi genetik
Berperan dalam sintesis protein
6.
Terdapat pada kromosom,
nukleoplasma, mitokondria, dan
kloroplas
Terdapat pada nukleolus, nukleoplasma,
dan sitoplasma
Test kelas XI IA2
• Sebutkan macam-macam makromolekul
organik sel?
• Jelaskan fungsi masing-masing makromolekul
organik sel?
• Buatlah bagan struktur turunan (polimer) dari
masing-masing makromolekul sel?
• Carilah dan gambarkan struktur kimia dari
masing-masing makromolekul sel?
Struktur Sel Prokariotik Struktur Sel Eukariotik
BANDINGKAN PERBEDAAN STRUKTUR SEL
DI BAWAH INI
STRUKTUR DAN FUNGSI SEL
Sel-sel pada tubuh hewan dan tumbuhan termasuk dalam golongan sel eukariotik.
Prokariotik, misalnya bakteri dan alga hijau-biru.
Perbedaan Sel Prokariotik dan Sel Eukariotik
Struktur Prokariotik Eukariotik
Membran nukleus - +
Membran plastida - +
Nukleus - +
Plastida - +/-
Mitokondria - +
Badan Golgi - +
DNA + +
RNA + +
Histon - +
Pigmen + +
Keterangan: (+) memiliki, (–) tidak memiliki
Struktur Sel Prokariotik
Struktur sel Protozoa
Struktur Sel Hewan
Struktur Sel Tumbuhan
Struktur Sel Prokariotik
1
2
3
4
5
6
7
Sebutkan Struktur dan komponen kimia
penyusunnya?
Struktur sel Protozoa
Struktur Sel Hewan
1A
1B
1C
2A
2B
3
4
5
6
8
9
11
12
A
B
10
C
7
Sebutkan Struktur dan komponen kimia
penyusunnya?
Struktur Sel Tumbuhan
1A
1B
1C
A
B
C
2A
2B
9
3
4
5
6
D
E
7
8
Sebutkan Struktur dan komponen kimia
penyusunnya?
Kerja kelompok
• Buatlah tabel perbandingan antara sel Hewan
dan Sel Tumbuhan?
• Sebutkan Fungsi dari Organel-organel sel dan
bagian sel?
Kumpulkan pada pertemuan berikutnya.
Membran Sel
Membran ini tersusun dari dua lapisan yang terdiri dari
fosfolipid dan protein (lipoprotein). Membran sel bersifat
semipermeabel atau selektif permeabel
Bagian Sel dan Organel Sel
Inti sel eukariotik memiliki membran inti.
Di dalam inti terdapat:
1. Nukleolus (anak inti), berfungsi menyintesis berbagai
macam molekul RNA (asam ribonukleat)
2. Nukleoplasma (cairan inti).
3. Butiran kromatin
Nukleus (inti sel)
Sitoplasma
 Sitoplasma merupakan cairan sel.
 Sitoplasma bersifat koloid.
 Sitoplasma terdiri atas air yang di dalamnya terlarut
banyak molekul kecil, ion, dan protein.
SITOPLASMA
Retikulum Endoplasma
REK
REH
Badan Golgi
Ribosom
Lisosom
Mitokondria
Plastida
Vakuola (Rongga Sel)
Sentriol
Sitoskeleton
Retikulum Endoplasma (RE) seperti saluran berkelok-kelok dan
jala yang berongga-rongga.
Saluran tersebut berfungsi membantu gerakan substansi-
substansi dari satu bagian sel ke bagian sel lainnya.
a. Retikulum Endoplasma Kasar (REK)
b. Retikulum Endoplasma Halus (REH)
Badan Golgi adalah sekelompok kantong (vesikula) pipih yang
dikelilingi membran.
Fungsi badan Golgi antara lain:
a. Membentuk kantong-kantong (vesikula) untuk sekresi)
b. Membentuk membran plasma.
c. Membentuk dinding sel tumbuhan.
d. Membentuk akrosom pada spermatozoa
Ribosom terdapat bebas di sitoplasma atau melekat pada REK.
Ribosom berfungsi untuk sintesis protein.
Pada waktu sintesis protein, ribosom mengelompok
membentuk poliribosom (polisom).
Lisosom
 Lisosom merupakan kantong yang dikelilingi membran tunggal
sel untuk mencerna makromolekul.
 Lisosom berisi berbagai jenis enzim yang dapat memecahkan
(mencerna) polisakarida, lipid, fosfolipid, asam nukleat, dan
protein.
 Lisosom berperan dalam pencernaan intrasel. Lisosom juga
berperan dalam autofagus.
Peroksisom dan glioksisom
 Peroksisom adalah kantong yang memiliki membran tunggal.
Peroksisom berisi berbagai enzim dan yang paling khas ialah
enzim katalase.
 Katalase mengkatalisis perombakan hidrogen peroksida (H2O2).
 Pada hewan, peroksisom banyak terdapat di hati dan ginjal, pada
tumbuhan, peroksisom terdapat dalam berbagai tipe sel.
 Glioksisom hanya terdapat pada sel tumbuhan, misalnya pada
lapisan aleuron biji padi-padian.
 Aleuron merupakan bentuk dari protein atau kristal yang
terdapat dalam vakuola.
Mitokondria
 Mitokondria adalah organel penghasil energi sel.
 Membran dalam membagi mitokondria menjadi dua ruang,
yaitu ruang intermembran dan matriks mitokondria.
 Ruang intermembran merupakan ruangan di antara membran
luar dan membran dalam.
 Matriks mitokondria merupakan ruang yang diselubungi oleh
membran dalam.
Matriks mengandung enzim untuk siklus Krebs dan oksidasi asam
lemak.
Matriks juga banyak mengandung protein dan DNA, ribosom dan
beberapa jenis RNA.
Struktur mitokondria
Plastida
Plastida adalah organel yang hanya terdapat pada sel tumbuhan.
Ada tiga macam plastida:
a. Kromoplas, yaitu plastida berwarna.
b. Leukoplas, yaitu plastida yang berwarna putih dan berfungsi
untuk menyimpan amilum (amiloplas), minyak (elaioplas), dan
protein (aleuroplas).
c. Kloroplas, yaitu plastida yang mengandung klorofil.
Struktur kloroplas
7. Vakuola (rongga sel)
Vakuola adalah organel sitoplasma yang berisi cairan yang
dibatasi oleh suatu membran atau selaput yang disebut tonoplas.
Vakuola berisi:
a. asam organik
b. asam amino
c. glukosa
d. gas
e. garam-garam kristal
f. alkaloid, antara lain
Protista mirip hewan (Protozoa) memiliki vakuola kontraktil atau
vakuola berdenyut yang menetap.
8. Sentriol
Sentriol merupakan hasil perkembangan sentrosom, yaitu
pusat sel, daerah dari sitoplasma yang dekat dengan
nukleus.
Sentriol berupa kumpulan mikrotubulus yang berperan
sebagai kutub-kutub pembelahan sel secara mitosis atau
meiosis.
9. Sitoskeleton
a. Mikrofilamen atau filamen aktin Mikrofilamen adalah rantai
ganda protein yang saling bertaut dan tipis, terdiri dari
protein yang disebut aktin
b. Mikrotubul Mikrotubul adalah rantai protein yang berbentuk
spiral dan spiral ini membentuk tabung berlubang.
Mikrotubul dapat membentuk organel sitoplasma berupa
sentriol, silia, dan flagela.
c. Filamen antara (serabut antara)
Filamen antara adalah rantai molekul protein yang
berbentuk untaian yang saling melilit.
Fungsi sitoskeleton adalah sebagai berikut:
1. memberikan kekuatan mekanik pada sel
2. menjadi kerangka sel
3. membantu gerakan substansi dari satu bagian sel ke
bagian lain.
Serabut-serabut penyusun sitoskeleton
d. Dinding sel
 Pada sel muda, dinding sel tersusun dari zat pektin.
 Pada sel dewasa, dinding sel terbentuk dari bahan selulosa
yang bersifat kaku
 Pada dinding sel terdapat bagian yang tidak menebal, yaitu
bagian yang disebut noktah.
 Plasmodesmata berupa juluran plasma, yang berfungsi
menjadi pintu keluar masuknya zat.
 Tekanan air atau isi sel terhadap dinding sel disebut tekanan
turgor.
Transpor melalui Membran Sel
Model membran sel
S. Singer dan E. Nicolson (1972) mengemukakan teori tentang membran
sel yang dikenal dengan teori membran mozaik cair.
Teori ini menyatakan bahwa membran sel tersusun oleh lapisan protein.
Faktual difusi
Difusi tinta
Difusi pada Tumbuhan
a. Transpor Pasif
Transpor pasif adalah transpor yang tidak memerlukan energi.
Transpor pasif terdiri dari difusi, osmosis, dan difusi terbantu.
Molekul tinta membran
seimbang(a)
seimbang(b)
Difusi larutan: (a) substansi akan berdifusi dari daerah yang konsentrasinya lebih tinggi
ke daerah yang konsentrasinya rendah; (b) larutan yang konsentrasinya berbeda akan
menjadi seimbang karena perpindahan tersebut.
Contoh alat osmosis
Alat Destilasi air lautAlat destilasi air minum
Alat dialisis ginjal
TRANSPORT PASIF PADA SEL HEWAN DAN SEL TUMBUHAN
TURGID OSMOTIC PLASMOLISIS
TURGID OSMOTIC KRENASI
TRANSPORT PASIF PADA SEL HEWAN DAN SEL TUMBUHAN
TRANSPORT PASIF PADA SEL HEWAN DAN SEL TUMBUHAN
b. Transpor aktif
Transpor aktif adalah transpor yang memerlukan energi.
Transpor aktif melalui membran sel dapat berupa endositosis dan
eksositosis.
Pompa Natrium (Na), Kalium (K)
1. Endositosis
Endositosis adalah peristiwa pembentukan kantong
membran sel saat larutan atau partikel ditransfer ke dalam
sel.
Endositosis antara lain.
a. Pinositosis
b. Fagositosis
c. Media Reseptor endositosis
a. Pinositosis
Merupakan gejala yang umum terjadi pada sel darah putih, sel
ginjal, epitelium usus, makrofag hati, dan akar tumbuhan.
Langkah-langkah proses pinositosis
1 - 2: molekul melekat pada plasma
3 - 5: invaginasi
6 - 8: lepas dari membran plasma dan fragmentasi
b. Fagositosis
Fagositosis terjadi misalnya saat rotifera, Ciliata, atau organisme
mikroskopik lain ditelan oleh Amoeba.
Dengan cara menangkapnya dengan kaki semu (pseudopodium),
kemudian mengurungnya dalam vakuola (fagosom).
Proses fagositosis
2. Eksositosis
Eksositosis adalah
peristiwa
pembentukan
kantong membran
sel saat larutan atau
partikel ditransfer ke
luar sel. Contoh;
vesikel
Siap Ulangan Kompetensi

More Related Content

What's hot

Powerpoint sel kel. 3
Powerpoint sel kel. 3Powerpoint sel kel. 3
Powerpoint sel kel. 3Az'End Love
 
TUGAS BIOLOGI SEL EUKARIOTIK
TUGAS BIOLOGI SEL EUKARIOTIKTUGAS BIOLOGI SEL EUKARIOTIK
TUGAS BIOLOGI SEL EUKARIOTIKNada Nasiroh M
 
Struktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhan
Struktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhanStruktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhan
Struktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhanvhyaocta
 
Struktur, fungsi, dan teori sel [incomplete]
Struktur, fungsi, dan teori sel [incomplete]Struktur, fungsi, dan teori sel [incomplete]
Struktur, fungsi, dan teori sel [incomplete]Amir Muwahid
 
Struktur dan fungsi organel sel
Struktur dan fungsi organel selStruktur dan fungsi organel sel
Struktur dan fungsi organel selAlfredo Bambang
 
Persamaan sel tumbuhan dan hewan
Persamaan sel tumbuhan dan hewanPersamaan sel tumbuhan dan hewan
Persamaan sel tumbuhan dan hewanrenaldi_b
 
STRUKTUR DAN FUNGSI ORGANEL SEL
STRUKTUR DAN FUNGSI ORGANEL SELSTRUKTUR DAN FUNGSI ORGANEL SEL
STRUKTUR DAN FUNGSI ORGANEL SELJihan Nabilah
 
Struktur dan Fungsi Organel Sel
Struktur dan Fungsi Organel SelStruktur dan Fungsi Organel Sel
Struktur dan Fungsi Organel SelAlan Permana
 
Struktur & fungsi organel sel
Struktur & fungsi organel selStruktur & fungsi organel sel
Struktur & fungsi organel selAlan Permana
 
Biologi bab 1 SMA kelas XI
Biologi bab 1 SMA kelas XIBiologi bab 1 SMA kelas XI
Biologi bab 1 SMA kelas XIRahmaniarNia
 
Sel dan organel sel
Sel dan organel selSel dan organel sel
Sel dan organel selFahrur Ozzi
 

What's hot (20)

Powerpoint sel kel. 3
Powerpoint sel kel. 3Powerpoint sel kel. 3
Powerpoint sel kel. 3
 
SKL 6.3
SKL 6.3SKL 6.3
SKL 6.3
 
TUGAS BIOLOGI SEL EUKARIOTIK
TUGAS BIOLOGI SEL EUKARIOTIKTUGAS BIOLOGI SEL EUKARIOTIK
TUGAS BIOLOGI SEL EUKARIOTIK
 
Laporan proyek model 3D sel hewan
Laporan proyek model 3D sel hewanLaporan proyek model 3D sel hewan
Laporan proyek model 3D sel hewan
 
Tabel organel sel 2003
Tabel organel sel 2003Tabel organel sel 2003
Tabel organel sel 2003
 
PPT ORGANEL SEL
PPT ORGANEL SEL PPT ORGANEL SEL
PPT ORGANEL SEL
 
Biologi Sel kelas XI
Biologi Sel kelas XIBiologi Sel kelas XI
Biologi Sel kelas XI
 
Sel
SelSel
Sel
 
Stuktur dan fungsi bagian sel
Stuktur dan fungsi bagian selStuktur dan fungsi bagian sel
Stuktur dan fungsi bagian sel
 
Struktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhan
Struktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhanStruktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhan
Struktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhan
 
Bab 1 struktur sel
Bab 1 struktur selBab 1 struktur sel
Bab 1 struktur sel
 
Struktur, fungsi, dan teori sel [incomplete]
Struktur, fungsi, dan teori sel [incomplete]Struktur, fungsi, dan teori sel [incomplete]
Struktur, fungsi, dan teori sel [incomplete]
 
Struktur dan fungsi organel sel
Struktur dan fungsi organel selStruktur dan fungsi organel sel
Struktur dan fungsi organel sel
 
Persamaan sel tumbuhan dan hewan
Persamaan sel tumbuhan dan hewanPersamaan sel tumbuhan dan hewan
Persamaan sel tumbuhan dan hewan
 
Ppt. sel
Ppt. selPpt. sel
Ppt. sel
 
STRUKTUR DAN FUNGSI ORGANEL SEL
STRUKTUR DAN FUNGSI ORGANEL SELSTRUKTUR DAN FUNGSI ORGANEL SEL
STRUKTUR DAN FUNGSI ORGANEL SEL
 
Struktur dan Fungsi Organel Sel
Struktur dan Fungsi Organel SelStruktur dan Fungsi Organel Sel
Struktur dan Fungsi Organel Sel
 
Struktur & fungsi organel sel
Struktur & fungsi organel selStruktur & fungsi organel sel
Struktur & fungsi organel sel
 
Biologi bab 1 SMA kelas XI
Biologi bab 1 SMA kelas XIBiologi bab 1 SMA kelas XI
Biologi bab 1 SMA kelas XI
 
Sel dan organel sel
Sel dan organel selSel dan organel sel
Sel dan organel sel
 

Viewers also liked

Dwiprayogo wibowo transpor aktif
Dwiprayogo wibowo   transpor aktifDwiprayogo wibowo   transpor aktif
Dwiprayogo wibowo transpor aktifDwiprayogo Wibowo
 
16.retno wahyuningtyas struktur dan organel sel
16.retno wahyuningtyas struktur dan organel sel16.retno wahyuningtyas struktur dan organel sel
16.retno wahyuningtyas struktur dan organel selenhonano
 
Jaringan dan Organ Tumbuhan
Jaringan dan Organ TumbuhanJaringan dan Organ Tumbuhan
Jaringan dan Organ TumbuhanAliya Mahda
 
Gambar sel hewan+tumbuhan+manusia
Gambar sel hewan+tumbuhan+manusiaGambar sel hewan+tumbuhan+manusia
Gambar sel hewan+tumbuhan+manusiaYasirecin Yasir
 
Media presentasi-difusi osmosis
Media presentasi-difusi osmosisMedia presentasi-difusi osmosis
Media presentasi-difusi osmosisansilimiansi
 
Organ pada tumbuhan.ppt
Organ pada tumbuhan.pptOrgan pada tumbuhan.ppt
Organ pada tumbuhan.pptLulu Innaja
 
biology (Membran sel biology-campbell)
biology (Membran sel biology-campbell)biology (Membran sel biology-campbell)
biology (Membran sel biology-campbell)Rozak Sains'synister
 
Dasar Jaringan Komputer (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB IV)
Dasar Jaringan Komputer (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB IV)Dasar Jaringan Komputer (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB IV)
Dasar Jaringan Komputer (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB IV)Adibatur Rahmawati
 
Media Pembelajaran Ms. Power Point 2007 BAB II
Media Pembelajaran Ms. Power Point 2007 BAB IIMedia Pembelajaran Ms. Power Point 2007 BAB II
Media Pembelajaran Ms. Power Point 2007 BAB IIAdibatur Rahmawati
 
Media Pembelajaran Ms. Power Point 2007 BAB III
Media Pembelajaran Ms. Power Point 2007 BAB IIIMedia Pembelajaran Ms. Power Point 2007 BAB III
Media Pembelajaran Ms. Power Point 2007 BAB IIIAdibatur Rahmawati
 
Biokimia i lipid
Biokimia i lipidBiokimia i lipid
Biokimia i lipidTakdir Anis
 
Hormon dan mekanisme menstruasi
Hormon dan mekanisme menstruasiHormon dan mekanisme menstruasi
Hormon dan mekanisme menstruasiFitri Meliani
 
Powerpoint Multimedia Interaktif Sel - Dian Rahmawati 1113016100044
Powerpoint Multimedia Interaktif Sel - Dian Rahmawati 1113016100044Powerpoint Multimedia Interaktif Sel - Dian Rahmawati 1113016100044
Powerpoint Multimedia Interaktif Sel - Dian Rahmawati 1113016100044Dian Rahmawati
 
Siklus carbon dan oksigen
Siklus carbon dan oksigenSiklus carbon dan oksigen
Siklus carbon dan oksigenReni Hernita
 
Makalah biokimia lipid
Makalah biokimia   lipidMakalah biokimia   lipid
Makalah biokimia lipidKhayyu Hanifah
 

Viewers also liked (20)

Lisosom
LisosomLisosom
Lisosom
 
Biology Campbell
Biology CampbellBiology Campbell
Biology Campbell
 
Skema
SkemaSkema
Skema
 
Dwiprayogo wibowo transpor aktif
Dwiprayogo wibowo   transpor aktifDwiprayogo wibowo   transpor aktif
Dwiprayogo wibowo transpor aktif
 
16.retno wahyuningtyas struktur dan organel sel
16.retno wahyuningtyas struktur dan organel sel16.retno wahyuningtyas struktur dan organel sel
16.retno wahyuningtyas struktur dan organel sel
 
Jaringan dan Organ Tumbuhan
Jaringan dan Organ TumbuhanJaringan dan Organ Tumbuhan
Jaringan dan Organ Tumbuhan
 
Gambar sel hewan+tumbuhan+manusia
Gambar sel hewan+tumbuhan+manusiaGambar sel hewan+tumbuhan+manusia
Gambar sel hewan+tumbuhan+manusia
 
Media presentasi-difusi osmosis
Media presentasi-difusi osmosisMedia presentasi-difusi osmosis
Media presentasi-difusi osmosis
 
Organ pada tumbuhan.ppt
Organ pada tumbuhan.pptOrgan pada tumbuhan.ppt
Organ pada tumbuhan.ppt
 
biology (Membran sel biology-campbell)
biology (Membran sel biology-campbell)biology (Membran sel biology-campbell)
biology (Membran sel biology-campbell)
 
Dasar Jaringan Komputer (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB IV)
Dasar Jaringan Komputer (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB IV)Dasar Jaringan Komputer (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB IV)
Dasar Jaringan Komputer (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB IV)
 
Media Pembelajaran Ms. Power Point 2007 BAB II
Media Pembelajaran Ms. Power Point 2007 BAB IIMedia Pembelajaran Ms. Power Point 2007 BAB II
Media Pembelajaran Ms. Power Point 2007 BAB II
 
Media Pembelajaran Ms. Power Point 2007 BAB III
Media Pembelajaran Ms. Power Point 2007 BAB IIIMedia Pembelajaran Ms. Power Point 2007 BAB III
Media Pembelajaran Ms. Power Point 2007 BAB III
 
Retikulum endoplasma
Retikulum endoplasmaRetikulum endoplasma
Retikulum endoplasma
 
Biomembranes and biofilms saurabh
Biomembranes and biofilms saurabhBiomembranes and biofilms saurabh
Biomembranes and biofilms saurabh
 
Biokimia i lipid
Biokimia i lipidBiokimia i lipid
Biokimia i lipid
 
Hormon dan mekanisme menstruasi
Hormon dan mekanisme menstruasiHormon dan mekanisme menstruasi
Hormon dan mekanisme menstruasi
 
Powerpoint Multimedia Interaktif Sel - Dian Rahmawati 1113016100044
Powerpoint Multimedia Interaktif Sel - Dian Rahmawati 1113016100044Powerpoint Multimedia Interaktif Sel - Dian Rahmawati 1113016100044
Powerpoint Multimedia Interaktif Sel - Dian Rahmawati 1113016100044
 
Siklus carbon dan oksigen
Siklus carbon dan oksigenSiklus carbon dan oksigen
Siklus carbon dan oksigen
 
Makalah biokimia lipid
Makalah biokimia   lipidMakalah biokimia   lipid
Makalah biokimia lipid
 

Similar to sel tumbuhan dan sel hewan

Similar to sel tumbuhan dan sel hewan (20)

Bab-1-Sel.pptx
Bab-1-Sel.pptxBab-1-Sel.pptx
Bab-1-Sel.pptx
 
Bab-1-Sel.pptx
Bab-1-Sel.pptxBab-1-Sel.pptx
Bab-1-Sel.pptx
 
Bab 1 Sel.pptx
Bab 1 Sel.pptxBab 1 Sel.pptx
Bab 1 Sel.pptx
 
pembahasan tentang sel dan struktur dalam
pembahasan tentang sel dan struktur dalampembahasan tentang sel dan struktur dalam
pembahasan tentang sel dan struktur dalam
 
Bab 1 Sel.pptx
Bab 1 Sel.pptxBab 1 Sel.pptx
Bab 1 Sel.pptx
 
Biologi sel
Biologi selBiologi sel
Biologi sel
 
1. KOMPONEN KIMIAWI SEL.ppt
1. KOMPONEN KIMIAWI SEL.ppt1. KOMPONEN KIMIAWI SEL.ppt
1. KOMPONEN KIMIAWI SEL.ppt
 
Rininta anggita putri
Rininta anggita putriRininta anggita putri
Rininta anggita putri
 
Rininta anggita putri
Rininta anggita putriRininta anggita putri
Rininta anggita putri
 
Struktur dan organel sel
Struktur dan organel selStruktur dan organel sel
Struktur dan organel sel
 
Sel
SelSel
Sel
 
Sel
SelSel
Sel
 
Struktur Sel 1
Struktur Sel 1Struktur Sel 1
Struktur Sel 1
 
Kuliah 3 struktur sel
Kuliah 3 struktur selKuliah 3 struktur sel
Kuliah 3 struktur sel
 
Pembelajaran IPA.ppt
Pembelajaran IPA.pptPembelajaran IPA.ppt
Pembelajaran IPA.ppt
 
sel
selsel
sel
 
Kuliah-3-struktur-sel1.ppt
Kuliah-3-struktur-sel1.pptKuliah-3-struktur-sel1.ppt
Kuliah-3-struktur-sel1.ppt
 
Kuliah-3-struktur-sel-biologi sel___.ppt
Kuliah-3-struktur-sel-biologi sel___.pptKuliah-3-struktur-sel-biologi sel___.ppt
Kuliah-3-struktur-sel-biologi sel___.ppt
 
Biologi
BiologiBiologi
Biologi
 
Biologi Sel-egi praginanta
Biologi Sel-egi praginantaBiologi Sel-egi praginanta
Biologi Sel-egi praginanta
 

Recently uploaded

Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfWebinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfTeukuEriSyahputra
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...luqmanhakimkhairudin
 
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxcupulin
 
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docxLaporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docxJajang Sulaeman
 
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxrani414352
 
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdfSurat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdfEirinELS
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfsubki124
 
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa Pemrograman
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa  PemrogramanMateri Bab 6 Algoritma dan bahasa  Pemrograman
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa PemrogramanSaeranSaeran1
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945nrein671
 
Materi Asuransi Kesehatan di Indonesia ppt
Materi Asuransi Kesehatan di Indonesia pptMateri Asuransi Kesehatan di Indonesia ppt
Materi Asuransi Kesehatan di Indonesia pptParulianGultom2
 
Sudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi Trigonometri
Sudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi TrigonometriSudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi Trigonometri
Sudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi TrigonometriFarhanPerdanaRamaden1
 
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptxAksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptxTekiMulyani
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptxErikaPutriJayantini
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanAyuApriliyanti6
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxDewiUmbar
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxMateriSMPTDarulFalah
 
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptxfurqanridha
 

Recently uploaded (20)

Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfWebinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
 
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
 
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docxLaporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
 
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
 
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdfSurat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
 
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa Pemrograman
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa  PemrogramanMateri Bab 6 Algoritma dan bahasa  Pemrograman
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa Pemrograman
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
 
Materi Asuransi Kesehatan di Indonesia ppt
Materi Asuransi Kesehatan di Indonesia pptMateri Asuransi Kesehatan di Indonesia ppt
Materi Asuransi Kesehatan di Indonesia ppt
 
Sudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi Trigonometri
Sudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi TrigonometriSudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi Trigonometri
Sudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi Trigonometri
 
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptxAksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
 
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
 

sel tumbuhan dan sel hewan

  • 1. Tujuan Pembelajaran Setelah mempelajari bab ini, siswa diharapkan dapat: • Membandingkan komponen kimiawi sel • Membandingkan hasil penampakan sel berdasarkan pengamatan di bawah mikroskop cahaya dengan gambar atau foto pada literatur. • Mengukur diameter sel serta terbiasa menggunakan unit pengukuran • Mengenali membran sel, sitoplasma, inti sel, dan organel sel: retikulum endoplasma, badan Golgi, mitokondria, ribosom, lisosom, kloroplas, dan sentriol. • Membandingkan mekanisme transpor pada membran (difusi, osmosis, endositosis, dan eksositosis).
  • 3. Sel
  • 4. KOMPONEN KIMIA SEL Karbohidrat Berdasarkan fungsinya, karbohidrat dapat dikelompokkan menjadi:  Karbohidrat sederhana sebagai sumber energi di dalam sel  Karbohidrat rantai panjang sebagai cadangan energi  Karbohidrat rantai panjang sebagai komponen struktural organel dan bagian sel lainnya. Karbohidrat terdiri dari unsur karbon (C), oksigen (O), dan hidrogen (H). Rumus molekul karbohidrat adalah Cn(H2O)n.
  • 6. Monosakarida adalah karbohidrat sederhana yang namanya ditentukan oleh jumlah atom C pada molekulnya. Contoh monosakarida adalah triosa, pentosa, dan heksosa. Monosakarida
  • 7. Triosa, memiliki 3 atom C, terdapat di dalam sel sebagai hasil atau metabolit pada oksidasi heksosa dan pentosa. Contohnya adalah gliseraldehid dan dihidroksi aseton. H O C C OHH C OHH H gliseraldehid H C HH C O C OHH H dihidroksi aseton
  • 8. Pentosa, memiliki lima atom C, terdapat pada asam nukleat (DNA dan RNA) dan beberapa koenzim.
  • 10. Disakarida adalah karbohidrat yang jika dihidrolisis akan menghasilkan dua molekul monosakarida yang sama atau berbeda. Contohnya sukrosa (gula tebu) yang terdapat pada sel batang tebu dan laktosa (gula susu) yang terdapat pada kelenjar susu (kelenjar mamae). Disakarida (Cn(H2O)n-1)
  • 11.
  • 12. Ada dua macam polisakarida, yaitu homopolisakarida dan heteropolisakarida. Homopolisakarida: 1. Amilum (zat pati), merupakan hasil fotosintesis. 2. Glikogen, terdapat di dalam sel-sel hati dan sel-sel otot. 3. Inulin, terdapat pada sel akar tumbuhan tertentu sebagai cadangan makanan. 4. Lignin, terdapat pada sel xilem. 5. Selulosa, terdapat pada dinding sel tumbuhan tingkat tinggi dan berfungsi sebagai pelindung sel. Polisakarida (C6H10O5)
  • 14. Heteropolisakarida: 1. Kitin, terdapat pada kulit Arthropoda, misalnya jangkrik, kumbang, dan belalang. 2. Heparin, terdapat di dalam sel hati, sel paru-paru, dan sel dinding arteri sebagai zat antikoagulasi.
  • 15. LEMAK (LIPID) Lemak Sederhana Asam Lemak Jenuh Asam Lemak Tak Jenuh Lemak Gabungan Fosfolipid Glikolipid Lipoprotein KarotenoidTurunan Lemak
  • 16. Lemak Sederhana Lemak sederhana dibangun oleh satu gliserol dan tiga asam lemak (trigliserida).  Asam lemak jenuh, rantai hidrokarbonnya mempunyai atom H maksimal. Contohnya asam stearat dan asam palmitat.  Asam lemak tak jenuh, jumlah atom H pada rantai hidrokarbon belum maksimal. Contohnya asam oleat dan linoleat.
  • 17. Lemak Gabungan Lemak gabungan merupakan ester asam lemak yang jika dihidrolisis menghasilkan asam lemak, alkohol, dan zat-zat lain. Contoh:  Fosfolipid, yaitu lipid yang mengandung gugus ester fosfat.  Glikolipid, mengandung molekul karbohidrat dan lipid.  Lipoprotein, merupakan lipid yang mengandung protein.  Karotenoid, merupakan lipid gabungan berpigmen yang terdapat pada sel tumbuhan dan sel hewan.
  • 18. Turunan Lemak Steroid merupakan senyawa turunan lemak dengan rantai hidrokarbon berbentuk cincin (siklik). Steroid terdapat pada protoplasma sel hewan.
  • 19. Protein merupakan senyawa kimia yang sangat kompleks. Protein mempunyai dua peran utama, yaitu peran katalitik dan mekanik. COOH = gugus karboksil NH2 = gugus amino R = bermacam variasi pada berbagai asam amino Protein Rumus Senyawa Protein
  • 21. Protein Sederhana Contohnya: protein albumin dan globulin. Protein Gabungan Contohnya: 1. Glikoprotein, mengandung protein dan karbohidrat. 2. Nukleoprotein, mengandung protein dan asam nukleat. 3. Lipoprotein, mengandung protein dan lipid. 4. Kromoprotein, mengandung protein dan bahan zat warna (hemoglobin dan hemosianin).
  • 22. Dua macam asam nukleat, yaitu asam ribonukleat (RNA) dan asam deoksiribonukleat (DNA). Asam Nukleat Basa Purin Basa Primidin
  • 23. Perbandingan molekul DNA dan RNA No. DNA RNA 1. Terdiri dari dua rantai nukleotida (double helix) panjang Terdiri dari satu rantai (single strain) nukleotida pendek 2. Mengandung asam fosfat yang menghubungkan gula yang satu dengan gula yang lainnya Mengandung asam fosfat yang menghubungkan gula yang satu dengan gula yang lainnya 3. Mengandung gula deoksiribosa Mengandung gula ribosa 4. Basa nitrogen: Purin: adenin (A) dan guanin (G) Pirimidin: timin (T) dan sitosin (C) Basa nitrogen: Purin: adenin (A) dan guanin (G) Pirimidin: urasil (U) dan sitosin (C) 5. Merupakan materi genetik, membawa informasi genetik Berperan dalam sintesis protein 6. Terdapat pada kromosom, nukleoplasma, mitokondria, dan kloroplas Terdapat pada nukleolus, nukleoplasma, dan sitoplasma
  • 24. Test kelas XI IA2 • Sebutkan macam-macam makromolekul organik sel? • Jelaskan fungsi masing-masing makromolekul organik sel? • Buatlah bagan struktur turunan (polimer) dari masing-masing makromolekul sel? • Carilah dan gambarkan struktur kimia dari masing-masing makromolekul sel?
  • 25. Struktur Sel Prokariotik Struktur Sel Eukariotik BANDINGKAN PERBEDAAN STRUKTUR SEL DI BAWAH INI
  • 26. STRUKTUR DAN FUNGSI SEL Sel-sel pada tubuh hewan dan tumbuhan termasuk dalam golongan sel eukariotik. Prokariotik, misalnya bakteri dan alga hijau-biru. Perbedaan Sel Prokariotik dan Sel Eukariotik Struktur Prokariotik Eukariotik Membran nukleus - + Membran plastida - + Nukleus - + Plastida - +/- Mitokondria - + Badan Golgi - + DNA + + RNA + + Histon - + Pigmen + + Keterangan: (+) memiliki, (–) tidak memiliki
  • 31. Struktur Sel Prokariotik 1 2 3 4 5 6 7 Sebutkan Struktur dan komponen kimia penyusunnya?
  • 35. Kerja kelompok • Buatlah tabel perbandingan antara sel Hewan dan Sel Tumbuhan? • Sebutkan Fungsi dari Organel-organel sel dan bagian sel? Kumpulkan pada pertemuan berikutnya.
  • 36. Membran Sel Membran ini tersusun dari dua lapisan yang terdiri dari fosfolipid dan protein (lipoprotein). Membran sel bersifat semipermeabel atau selektif permeabel Bagian Sel dan Organel Sel
  • 37. Inti sel eukariotik memiliki membran inti. Di dalam inti terdapat: 1. Nukleolus (anak inti), berfungsi menyintesis berbagai macam molekul RNA (asam ribonukleat) 2. Nukleoplasma (cairan inti). 3. Butiran kromatin Nukleus (inti sel)
  • 38. Sitoplasma  Sitoplasma merupakan cairan sel.  Sitoplasma bersifat koloid.  Sitoplasma terdiri atas air yang di dalamnya terlarut banyak molekul kecil, ion, dan protein.
  • 40. Retikulum Endoplasma (RE) seperti saluran berkelok-kelok dan jala yang berongga-rongga. Saluran tersebut berfungsi membantu gerakan substansi- substansi dari satu bagian sel ke bagian sel lainnya. a. Retikulum Endoplasma Kasar (REK) b. Retikulum Endoplasma Halus (REH)
  • 41. Badan Golgi adalah sekelompok kantong (vesikula) pipih yang dikelilingi membran. Fungsi badan Golgi antara lain: a. Membentuk kantong-kantong (vesikula) untuk sekresi) b. Membentuk membran plasma. c. Membentuk dinding sel tumbuhan. d. Membentuk akrosom pada spermatozoa
  • 42. Ribosom terdapat bebas di sitoplasma atau melekat pada REK. Ribosom berfungsi untuk sintesis protein. Pada waktu sintesis protein, ribosom mengelompok membentuk poliribosom (polisom).
  • 43. Lisosom  Lisosom merupakan kantong yang dikelilingi membran tunggal sel untuk mencerna makromolekul.  Lisosom berisi berbagai jenis enzim yang dapat memecahkan (mencerna) polisakarida, lipid, fosfolipid, asam nukleat, dan protein.  Lisosom berperan dalam pencernaan intrasel. Lisosom juga berperan dalam autofagus.
  • 44. Peroksisom dan glioksisom  Peroksisom adalah kantong yang memiliki membran tunggal. Peroksisom berisi berbagai enzim dan yang paling khas ialah enzim katalase.  Katalase mengkatalisis perombakan hidrogen peroksida (H2O2).  Pada hewan, peroksisom banyak terdapat di hati dan ginjal, pada tumbuhan, peroksisom terdapat dalam berbagai tipe sel.  Glioksisom hanya terdapat pada sel tumbuhan, misalnya pada lapisan aleuron biji padi-padian.  Aleuron merupakan bentuk dari protein atau kristal yang terdapat dalam vakuola.
  • 45. Mitokondria  Mitokondria adalah organel penghasil energi sel.  Membran dalam membagi mitokondria menjadi dua ruang, yaitu ruang intermembran dan matriks mitokondria.  Ruang intermembran merupakan ruangan di antara membran luar dan membran dalam.  Matriks mitokondria merupakan ruang yang diselubungi oleh membran dalam.
  • 46. Matriks mengandung enzim untuk siklus Krebs dan oksidasi asam lemak. Matriks juga banyak mengandung protein dan DNA, ribosom dan beberapa jenis RNA. Struktur mitokondria
  • 47. Plastida Plastida adalah organel yang hanya terdapat pada sel tumbuhan. Ada tiga macam plastida: a. Kromoplas, yaitu plastida berwarna. b. Leukoplas, yaitu plastida yang berwarna putih dan berfungsi untuk menyimpan amilum (amiloplas), minyak (elaioplas), dan protein (aleuroplas). c. Kloroplas, yaitu plastida yang mengandung klorofil.
  • 49. 7. Vakuola (rongga sel) Vakuola adalah organel sitoplasma yang berisi cairan yang dibatasi oleh suatu membran atau selaput yang disebut tonoplas. Vakuola berisi: a. asam organik b. asam amino c. glukosa d. gas e. garam-garam kristal f. alkaloid, antara lain Protista mirip hewan (Protozoa) memiliki vakuola kontraktil atau vakuola berdenyut yang menetap.
  • 50. 8. Sentriol Sentriol merupakan hasil perkembangan sentrosom, yaitu pusat sel, daerah dari sitoplasma yang dekat dengan nukleus. Sentriol berupa kumpulan mikrotubulus yang berperan sebagai kutub-kutub pembelahan sel secara mitosis atau meiosis.
  • 51. 9. Sitoskeleton a. Mikrofilamen atau filamen aktin Mikrofilamen adalah rantai ganda protein yang saling bertaut dan tipis, terdiri dari protein yang disebut aktin b. Mikrotubul Mikrotubul adalah rantai protein yang berbentuk spiral dan spiral ini membentuk tabung berlubang. Mikrotubul dapat membentuk organel sitoplasma berupa sentriol, silia, dan flagela.
  • 52. c. Filamen antara (serabut antara) Filamen antara adalah rantai molekul protein yang berbentuk untaian yang saling melilit. Fungsi sitoskeleton adalah sebagai berikut: 1. memberikan kekuatan mekanik pada sel 2. menjadi kerangka sel 3. membantu gerakan substansi dari satu bagian sel ke bagian lain.
  • 54. d. Dinding sel  Pada sel muda, dinding sel tersusun dari zat pektin.  Pada sel dewasa, dinding sel terbentuk dari bahan selulosa yang bersifat kaku  Pada dinding sel terdapat bagian yang tidak menebal, yaitu bagian yang disebut noktah.  Plasmodesmata berupa juluran plasma, yang berfungsi menjadi pintu keluar masuknya zat.  Tekanan air atau isi sel terhadap dinding sel disebut tekanan turgor.
  • 55. Transpor melalui Membran Sel Model membran sel S. Singer dan E. Nicolson (1972) mengemukakan teori tentang membran sel yang dikenal dengan teori membran mozaik cair. Teori ini menyatakan bahwa membran sel tersusun oleh lapisan protein.
  • 57. a. Transpor Pasif Transpor pasif adalah transpor yang tidak memerlukan energi. Transpor pasif terdiri dari difusi, osmosis, dan difusi terbantu. Molekul tinta membran seimbang(a) seimbang(b) Difusi larutan: (a) substansi akan berdifusi dari daerah yang konsentrasinya lebih tinggi ke daerah yang konsentrasinya rendah; (b) larutan yang konsentrasinya berbeda akan menjadi seimbang karena perpindahan tersebut.
  • 58. Contoh alat osmosis Alat Destilasi air lautAlat destilasi air minum Alat dialisis ginjal
  • 59. TRANSPORT PASIF PADA SEL HEWAN DAN SEL TUMBUHAN TURGID OSMOTIC PLASMOLISIS TURGID OSMOTIC KRENASI
  • 60. TRANSPORT PASIF PADA SEL HEWAN DAN SEL TUMBUHAN
  • 61. TRANSPORT PASIF PADA SEL HEWAN DAN SEL TUMBUHAN
  • 62. b. Transpor aktif Transpor aktif adalah transpor yang memerlukan energi. Transpor aktif melalui membran sel dapat berupa endositosis dan eksositosis.
  • 63. Pompa Natrium (Na), Kalium (K)
  • 64. 1. Endositosis Endositosis adalah peristiwa pembentukan kantong membran sel saat larutan atau partikel ditransfer ke dalam sel. Endositosis antara lain. a. Pinositosis b. Fagositosis c. Media Reseptor endositosis
  • 65. a. Pinositosis Merupakan gejala yang umum terjadi pada sel darah putih, sel ginjal, epitelium usus, makrofag hati, dan akar tumbuhan. Langkah-langkah proses pinositosis 1 - 2: molekul melekat pada plasma 3 - 5: invaginasi 6 - 8: lepas dari membran plasma dan fragmentasi
  • 66. b. Fagositosis Fagositosis terjadi misalnya saat rotifera, Ciliata, atau organisme mikroskopik lain ditelan oleh Amoeba. Dengan cara menangkapnya dengan kaki semu (pseudopodium), kemudian mengurungnya dalam vakuola (fagosom). Proses fagositosis
  • 67. 2. Eksositosis Eksositosis adalah peristiwa pembentukan kantong membran sel saat larutan atau partikel ditransfer ke luar sel. Contoh; vesikel