SlideShare a Scribd company logo
LOGO
REKAYASA NILAI/
VALUE ENGINEERING
PERTEMUAN-1
M. AFIF SALIM, ST, MT.
1. PENGERTIAN
suatu cara analisa untuk mengoptimalkan efisiensi
biaya (Efficiency Cost) yang semula mungkin berpotensi
menimbulkan pembesaran biaya akibat biaya yang tidak
perlu pada suatu anggaran pekerjaan dan setelah
dilakukan suatu proses rekayasa nilai menghasilkan
suatu nilai efisiensi biaya dengan syarat tetap
berpatokan pada prinsip tidak menghilangkan aspek
kinerja/perform,ketahanan/durability, keandalan/reability,
mutu, fungsi, manfaat, estetika dan aspek lainnya
1. PENGERTIAN
VALUE ENGINEERING adalah suatu susunan
atau metode untuk meminimalisir biaya
pengeluaran pada konstruksi dengan atau
tanpa mengurangi serta mempertahankan
nilai, tujuan dan fungsi konstruksi yang ada.
atau dengan bahasa bulek kita sebut dengan "
Techniques Eliminating Unnecessary Costs".
Menurut Ir. Radi Wijaya
SEJARAH SINGKAT VE
Value Engineering berawal dari periode perang dunia ke
II. Beberapa perusahaan manufaktur saat itu terpaksa
untuk menggunakan material dan disain alternatif
sebagai dampak dari kurangnya material-material yang
penting. General electric menemukan beberapa material
alternatif yang mempunyai fungsi sama dengan material
asli atau bahkan memiliki kinerja yang lebih baik dengan
biaya yang lebih rendah. Akhirnya pada tahun 1947,
General Electric dengan sengaja, mencari material
alternatif untuk meningkatkan efesiensi produk dan
secara sistematis mencari alternatif untuk
penghematan.
SEJARAH SINGKAT VE
Lawrence D. Miles, seorang staff engineering General Electric
memimpin usaha penghematan tersebut. Miles mengkombinasikan
beberapa ide dan teknik untuk mengembangkan dengan sukses dari
pendekatan metodologi untuk memastikan value dari suatu produk.
Konsep ini berkembang sangat pesat di industri perusahaan
swasta. Metodologi ini pada awalnya disebut Value Analysis. Pada
tahun 1957, Navy's Bereau of Ships secara resmi mulai menerapkan
Value Engineering.
Pada tahun 1959, Armed Services Procurement Regulation Amerika
Serikat menambahkan pasal tentang Value Engineering pada
kontraknya.
Juni 1962, Departement of Defense melakukan modifikasi kontrak
yang menyatakan bahwa Value Engineering adalah suatu
persyaratan kontrak, baik untuk pihak Departemen maupun untuk
pihak kontraktor.
VE DI INDONESIA
1. Pada Tahun 1985 - Value Engineering ini mulai
dikenalkan (saya belum lahir pada tahun ini)
2. Pada Tahun 1990 - Value Engineering mulai
diterapkan pada kontrak ICB.
3. Pada Tahun 1995 - Tak Bernafas Sejenak Alias
Mati Suri.
4. Pada Tahun 2001 - Value Engineering diterapkan
lagi tetapi sangat terbatas.
5. Pada Tahun 2006 - Lahirnya HAVE-I (Himpunan
Ahli Value Engineering Indonesia)
6. Pada Tahun 2007 - Mei 2007 "Wake Up Call"
Presiden minta para pejabat berhemat.
VE DI LEMBAGA, PEMERINTAHAN
1. Mempersingkat Jalur Birokrasi
2. Menyederhanakan proses izin
3. Jabatan rangkap
4. Menghemat anggaranbelanja
Pengumpulan
Informasi
1.PROSES
VE
Analisis
Fungsi
Kreativitas
dan Inovasi Development
.
Analisis
Keputusan
2.PROSES
VE
Rekomendasi
Pengambilan
Keputusan Implementasi
.
.3. SUKU BUNGA
TINGGI
4. INFLASI MENINGKAT
1. BIAYA KONSTRUKSI
MENINGKAT
2. KEKUARANGAN
DANA
PEMBANGUNAN
5. KEMAJUAN
TEKNOLOGI
6. PERENCANAAN
MEWAH
7. PERTUMBUHAN
EKONOMI
MENGAPA
PERLU
VE?
EXAMPLE :
proyek sebuah jembatan beton Prestrees Concrete ada
beberapa item pekerjaan yang jika kita lakukan suatu
rekayasa nilai dapat menghemat biaya pelaksanaan,
misalnya untuk item pekerjaan gelagar (Girder) jika
dalam hal ini kita lakukan suatu inovasi dalam
pelaksanaannya dengan metode tertentu kita dapat
melakukan reduksi biaya, tentunya hal ini memerlukan
suatu inovasi dan kreatifitas dalam mengaplikasikannya
dan tetap pada prinsip tidak menghilangkan
kinerja/perform,ketahanan/durability, keandalan/reability,
mutu, fungsi, manfaat, estetika dan aspek lainnya
EXAMPLE :
Owner didorong untuk melakukan studi Value
Engineering yang akan mengefektifitaskan penggunaan
biaya. dan pada saat melakukan tahap pra desain dan
perencaan pelaksaan agar diberi waktu untuk
pemantapan pada Value Engineering tersebut dapat kita
katakan ditambah 25% dari waktu rincian tahap disain.
Ruang lingkup Value Engineering itu sendiri tergantung
pada ukuran, biaya, dan kompleksitas/kerumitan dari
setiap proyek yang diberikan.
KAPAN VE DILAKUKAN?:
Owner didorong untuk melakukan studi Value
Engineering yang akan mengefektifitaskan penggunaan
biaya. dan pada saat melakukan tahap pra desain dan
perencaan pelaksaan agar diberi waktu untuk
pemantapan pada Value Engineering tersebut dapat kita
katakan ditambah 25% dari waktu rincian tahap disain.
Ruang lingkup Value Engineering itu sendiri tergantung
pada ukuran, biaya, dan kompleksitas/kerumitan dari
setiap proyek yang diberikan.
MANFAAT VE :
Dapat mencegah dan mereduksi timbulnya potensi biaya yang tidak
perlu (Loss Cost) pada item pekerjaan konstruksi.
Dapat mencegah terjadinya pemebengkakan biaya pada akhir
pelaksanaan proyek konstruksi.
Dapat menciptakan peningkatan budaya, daya inovasi dan
kreatifitas bagi para insinyur penyelenggara konstruksi baik dari
lembaga konsultan, kontraktor maupun pihak pemilik proyek/owner.
Dapat melahirkan para pakar-pakar Value Engineers Specialist
sebagai suatu cabang ilmu keteknikan yang berorientasi kepada
kinerja tim dari beberapa disiplin bidang keinsinyuran.
MANFAAT VE :
Dapat menjadi suatu pembelajaran bagi pihak
penyelenggara konstruksi bahwa proses
perencanaan dan perancangan suatu proyek
konstruksi harus dilakukan secara matang dan
optimal dalam hal ini konsep penerapan VE dapat
dilakukan pada tahap ini dikarenakan tingkat
kompleksitas yang tinggi jika proses VE
dilakukan pada tahap pelaksanaan konsruksi.

More Related Content

What's hot

Perencanaan teknis bangunan gedung ppt
Perencanaan teknis bangunan gedung pptPerencanaan teknis bangunan gedung ppt
Perencanaan teknis bangunan gedung ppt
Harun Ariesto Wijaya
 
Pengantar Tata Letak Fasilitas
Pengantar Tata Letak FasilitasPengantar Tata Letak Fasilitas
Pengantar Tata Letak Fasilitas
Wisnu Dewobroto
 
4 Sumber Daya Sebuah Proyek
4 Sumber Daya Sebuah Proyek4 Sumber Daya Sebuah Proyek
4 Sumber Daya Sebuah Proyek
Simon Patabang
 
Identifikasi Bahaya - K3
Identifikasi Bahaya - K3Identifikasi Bahaya - K3
Identifikasi Bahaya - K3
Al Marson
 
Analisa matriks
Analisa matriksAnalisa matriks
Analisa matriks
Saedi Saputra Siagian
 
Manajemen proyek konstruksi
Manajemen proyek konstruksiManajemen proyek konstruksi
Manajemen proyek konstruksi
Nurul Angreliany
 
20180409-03-Penerapan K3 pada Proyek Infrastruktur Jalan dan Jembatan.pdf
20180409-03-Penerapan K3 pada Proyek Infrastruktur Jalan dan Jembatan.pdf20180409-03-Penerapan K3 pada Proyek Infrastruktur Jalan dan Jembatan.pdf
20180409-03-Penerapan K3 pada Proyek Infrastruktur Jalan dan Jembatan.pdf
NurkhalifahUmardani
 
Tugas 2 cash flow
Tugas 2 cash flow Tugas 2 cash flow
Tugas 2 cash flow
irwan zulkifli
 
Manajemen Mutu Pada Tahap Pelaksanaan Konstruksi
Manajemen Mutu Pada Tahap Pelaksanaan KonstruksiManajemen Mutu Pada Tahap Pelaksanaan Konstruksi
Manajemen Mutu Pada Tahap Pelaksanaan Konstruksi
Asri Surbakti
 
Bahan Paparan K3 Konstruksi.pptx
Bahan Paparan K3 Konstruksi.pptxBahan Paparan K3 Konstruksi.pptx
Bahan Paparan K3 Konstruksi.pptx
SeunuddonInfras
 
Elemen Mesin 2 - Perencanaan Poros dengan Beban Puntir
Elemen Mesin 2 - Perencanaan Poros dengan Beban PuntirElemen Mesin 2 - Perencanaan Poros dengan Beban Puntir
Elemen Mesin 2 - Perencanaan Poros dengan Beban Puntir
Dewi Izza
 
Bab 9-cpm-pert
Bab 9-cpm-pertBab 9-cpm-pert
Bab 9-cpm-pert
Syibran Malasy
 
Green Material
Green MaterialGreen Material
Green Material
Hajrah Nanda Putri
 
Modul 1- mekanika teknik, statika dan mekanika dasar
Modul 1-  mekanika teknik, statika dan mekanika dasarModul 1-  mekanika teknik, statika dan mekanika dasar
Modul 1- mekanika teknik, statika dan mekanika dasar
MOSES HADUN
 
5 pemecahan masalah dan pendekatan engineering
5 pemecahan masalah dan pendekatan engineering5 pemecahan masalah dan pendekatan engineering
5 pemecahan masalah dan pendekatan engineering
Reza4646
 
k3-konstruksi-baru1.ppt
k3-konstruksi-baru1.pptk3-konstruksi-baru1.ppt
k3-konstruksi-baru1.ppt
MIFTAKHUL NURDIANTO
 
Manajemen proyek
Manajemen proyekManajemen proyek
Manajemen proyek
billy bahesa
 
Studi kelayakan proyek
Studi kelayakan proyekStudi kelayakan proyek
Studi kelayakan proyekDirman Hasan
 
ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL
ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL
ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 

What's hot (20)

Perencanaan teknis bangunan gedung ppt
Perencanaan teknis bangunan gedung pptPerencanaan teknis bangunan gedung ppt
Perencanaan teknis bangunan gedung ppt
 
Pengantar Tata Letak Fasilitas
Pengantar Tata Letak FasilitasPengantar Tata Letak Fasilitas
Pengantar Tata Letak Fasilitas
 
4 Sumber Daya Sebuah Proyek
4 Sumber Daya Sebuah Proyek4 Sumber Daya Sebuah Proyek
4 Sumber Daya Sebuah Proyek
 
Identifikasi Bahaya - K3
Identifikasi Bahaya - K3Identifikasi Bahaya - K3
Identifikasi Bahaya - K3
 
Analisa matriks
Analisa matriksAnalisa matriks
Analisa matriks
 
Manajemen proyek konstruksi
Manajemen proyek konstruksiManajemen proyek konstruksi
Manajemen proyek konstruksi
 
20180409-03-Penerapan K3 pada Proyek Infrastruktur Jalan dan Jembatan.pdf
20180409-03-Penerapan K3 pada Proyek Infrastruktur Jalan dan Jembatan.pdf20180409-03-Penerapan K3 pada Proyek Infrastruktur Jalan dan Jembatan.pdf
20180409-03-Penerapan K3 pada Proyek Infrastruktur Jalan dan Jembatan.pdf
 
Tugas 2 cash flow
Tugas 2 cash flow Tugas 2 cash flow
Tugas 2 cash flow
 
Rkk
RkkRkk
Rkk
 
Manajemen Mutu Pada Tahap Pelaksanaan Konstruksi
Manajemen Mutu Pada Tahap Pelaksanaan KonstruksiManajemen Mutu Pada Tahap Pelaksanaan Konstruksi
Manajemen Mutu Pada Tahap Pelaksanaan Konstruksi
 
Bahan Paparan K3 Konstruksi.pptx
Bahan Paparan K3 Konstruksi.pptxBahan Paparan K3 Konstruksi.pptx
Bahan Paparan K3 Konstruksi.pptx
 
Elemen Mesin 2 - Perencanaan Poros dengan Beban Puntir
Elemen Mesin 2 - Perencanaan Poros dengan Beban PuntirElemen Mesin 2 - Perencanaan Poros dengan Beban Puntir
Elemen Mesin 2 - Perencanaan Poros dengan Beban Puntir
 
Bab 9-cpm-pert
Bab 9-cpm-pertBab 9-cpm-pert
Bab 9-cpm-pert
 
Green Material
Green MaterialGreen Material
Green Material
 
Modul 1- mekanika teknik, statika dan mekanika dasar
Modul 1-  mekanika teknik, statika dan mekanika dasarModul 1-  mekanika teknik, statika dan mekanika dasar
Modul 1- mekanika teknik, statika dan mekanika dasar
 
5 pemecahan masalah dan pendekatan engineering
5 pemecahan masalah dan pendekatan engineering5 pemecahan masalah dan pendekatan engineering
5 pemecahan masalah dan pendekatan engineering
 
k3-konstruksi-baru1.ppt
k3-konstruksi-baru1.pptk3-konstruksi-baru1.ppt
k3-konstruksi-baru1.ppt
 
Manajemen proyek
Manajemen proyekManajemen proyek
Manajemen proyek
 
Studi kelayakan proyek
Studi kelayakan proyekStudi kelayakan proyek
Studi kelayakan proyek
 
ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL
ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL
ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL
 

Similar to Rekayasa Nilai

5.1 BT Modul 1 Konsep Dasar VE_01112022_Fitri. S-Bahan Ajara 4.pptx
5.1 BT  Modul 1 Konsep Dasar VE_01112022_Fitri. S-Bahan Ajara 4.pptx5.1 BT  Modul 1 Konsep Dasar VE_01112022_Fitri. S-Bahan Ajara 4.pptx
5.1 BT Modul 1 Konsep Dasar VE_01112022_Fitri. S-Bahan Ajara 4.pptx
valdyferirahmani
 
Teori value analysis
Teori value analysisTeori value analysis
Teori value analysis
Daniel SLSA CLA
 
1b8c0_Modul_5_Biaya_Penerapan_SMKK Konstruksi
1b8c0_Modul_5_Biaya_Penerapan_SMKK Konstruksi1b8c0_Modul_5_Biaya_Penerapan_SMKK Konstruksi
1b8c0_Modul_5_Biaya_Penerapan_SMKK Konstruksi
azjarmawi
 
pekerjaan konstruksi
pekerjaan konstruksipekerjaan konstruksi
pekerjaan konstruksi
irvanmbolo
 
Rab 11-okt-2011
Rab 11-okt-2011Rab 11-okt-2011
Rab 11-okt-2011
jaypradha
 
Ekonomi teknik diktat
Ekonomi teknik diktatEkonomi teknik diktat
Ekonomi teknik diktat
kusmira
 
Ekonomi teknik diktat 2
Ekonomi teknik diktat 2Ekonomi teknik diktat 2
Ekonomi teknik diktat 2
Rajul Rasyid
 
Ekonomi teknik diktat
Ekonomi teknik diktatEkonomi teknik diktat
Ekonomi teknik diktat
tanpaspasi123
 
PELAKSANA LAPANGAN PEKERJAAN GEDUNG MUDA - ALI ISNAINI.pptx
PELAKSANA LAPANGAN PEKERJAAN GEDUNG MUDA - ALI ISNAINI.pptxPELAKSANA LAPANGAN PEKERJAAN GEDUNG MUDA - ALI ISNAINI.pptx
PELAKSANA LAPANGAN PEKERJAAN GEDUNG MUDA - ALI ISNAINI.pptx
HeruHadiSaputro
 
BAB II GAMBARAN UMUM PROYEK
BAB II GAMBARAN UMUM PROYEKBAB II GAMBARAN UMUM PROYEK
BAB II GAMBARAN UMUM PROYEK
Zaina Khoerunnisa Nurul Fath
 
RPS Ekonomi Teknik SETIA.docx
RPS Ekonomi Teknik SETIA.docxRPS Ekonomi Teknik SETIA.docx
RPS Ekonomi Teknik SETIA.docx
StindahMelati
 
RPS Ekonomi Teknik SETIA jvjhv bkjbkjb kbkljbn
RPS Ekonomi Teknik SETIA jvjhv bkjbkjb kbkljbnRPS Ekonomi Teknik SETIA jvjhv bkjbkjb kbkljbn
RPS Ekonomi Teknik SETIA jvjhv bkjbkjb kbkljbn
StindahMelati
 
1. KONSEP DASAR MANAJEMEN PROYEK.pdf
1. KONSEP DASAR MANAJEMEN PROYEK.pdf1. KONSEP DASAR MANAJEMEN PROYEK.pdf
1. KONSEP DASAR MANAJEMEN PROYEK.pdf
EKAYULIYANTI12
 
1. ekonomi rekayasa - pendahuluan
1. ekonomi rekayasa - pendahuluan1. ekonomi rekayasa - pendahuluan
1. ekonomi rekayasa - pendahuluan
ihsanfernando
 
Bab i clubhouse 2
Bab i clubhouse 2Bab i clubhouse 2
Bab i clubhouse 2
Teddy Sofyan
 
pptstruktur-230920020204-964828cb.pptxdhbjw
pptstruktur-230920020204-964828cb.pptxdhbjwpptstruktur-230920020204-964828cb.pptxdhbjw
pptstruktur-230920020204-964828cb.pptxdhbjw
MuhammadRezaSachroud1
 
Proyek konstruksi
Proyek konstruksiProyek konstruksi
Proyek konstruksi
MOSES HADUN
 
I. KONSEP DASAR MANAJEMEN PROYEK new.pdf
I. KONSEP DASAR MANAJEMEN PROYEK new.pdfI. KONSEP DASAR MANAJEMEN PROYEK new.pdf
I. KONSEP DASAR MANAJEMEN PROYEK new.pdf
IrfanAbbas23
 
Sistem Administrasi Proyek 1
Sistem Administrasi Proyek 1Sistem Administrasi Proyek 1
Sistem Administrasi Proyek 1
Tanjungpura Universuty
 
2007 04-pengujian mekanika tanah di lapangan dan di laboratorium untuk badan ...
2007 04-pengujian mekanika tanah di lapangan dan di laboratorium untuk badan ...2007 04-pengujian mekanika tanah di lapangan dan di laboratorium untuk badan ...
2007 04-pengujian mekanika tanah di lapangan dan di laboratorium untuk badan ...
ahmad fuadi
 

Similar to Rekayasa Nilai (20)

5.1 BT Modul 1 Konsep Dasar VE_01112022_Fitri. S-Bahan Ajara 4.pptx
5.1 BT  Modul 1 Konsep Dasar VE_01112022_Fitri. S-Bahan Ajara 4.pptx5.1 BT  Modul 1 Konsep Dasar VE_01112022_Fitri. S-Bahan Ajara 4.pptx
5.1 BT Modul 1 Konsep Dasar VE_01112022_Fitri. S-Bahan Ajara 4.pptx
 
Teori value analysis
Teori value analysisTeori value analysis
Teori value analysis
 
1b8c0_Modul_5_Biaya_Penerapan_SMKK Konstruksi
1b8c0_Modul_5_Biaya_Penerapan_SMKK Konstruksi1b8c0_Modul_5_Biaya_Penerapan_SMKK Konstruksi
1b8c0_Modul_5_Biaya_Penerapan_SMKK Konstruksi
 
pekerjaan konstruksi
pekerjaan konstruksipekerjaan konstruksi
pekerjaan konstruksi
 
Rab 11-okt-2011
Rab 11-okt-2011Rab 11-okt-2011
Rab 11-okt-2011
 
Ekonomi teknik diktat
Ekonomi teknik diktatEkonomi teknik diktat
Ekonomi teknik diktat
 
Ekonomi teknik diktat 2
Ekonomi teknik diktat 2Ekonomi teknik diktat 2
Ekonomi teknik diktat 2
 
Ekonomi teknik diktat
Ekonomi teknik diktatEkonomi teknik diktat
Ekonomi teknik diktat
 
PELAKSANA LAPANGAN PEKERJAAN GEDUNG MUDA - ALI ISNAINI.pptx
PELAKSANA LAPANGAN PEKERJAAN GEDUNG MUDA - ALI ISNAINI.pptxPELAKSANA LAPANGAN PEKERJAAN GEDUNG MUDA - ALI ISNAINI.pptx
PELAKSANA LAPANGAN PEKERJAAN GEDUNG MUDA - ALI ISNAINI.pptx
 
BAB II GAMBARAN UMUM PROYEK
BAB II GAMBARAN UMUM PROYEKBAB II GAMBARAN UMUM PROYEK
BAB II GAMBARAN UMUM PROYEK
 
RPS Ekonomi Teknik SETIA.docx
RPS Ekonomi Teknik SETIA.docxRPS Ekonomi Teknik SETIA.docx
RPS Ekonomi Teknik SETIA.docx
 
RPS Ekonomi Teknik SETIA jvjhv bkjbkjb kbkljbn
RPS Ekonomi Teknik SETIA jvjhv bkjbkjb kbkljbnRPS Ekonomi Teknik SETIA jvjhv bkjbkjb kbkljbn
RPS Ekonomi Teknik SETIA jvjhv bkjbkjb kbkljbn
 
1. KONSEP DASAR MANAJEMEN PROYEK.pdf
1. KONSEP DASAR MANAJEMEN PROYEK.pdf1. KONSEP DASAR MANAJEMEN PROYEK.pdf
1. KONSEP DASAR MANAJEMEN PROYEK.pdf
 
1. ekonomi rekayasa - pendahuluan
1. ekonomi rekayasa - pendahuluan1. ekonomi rekayasa - pendahuluan
1. ekonomi rekayasa - pendahuluan
 
Bab i clubhouse 2
Bab i clubhouse 2Bab i clubhouse 2
Bab i clubhouse 2
 
pptstruktur-230920020204-964828cb.pptxdhbjw
pptstruktur-230920020204-964828cb.pptxdhbjwpptstruktur-230920020204-964828cb.pptxdhbjw
pptstruktur-230920020204-964828cb.pptxdhbjw
 
Proyek konstruksi
Proyek konstruksiProyek konstruksi
Proyek konstruksi
 
I. KONSEP DASAR MANAJEMEN PROYEK new.pdf
I. KONSEP DASAR MANAJEMEN PROYEK new.pdfI. KONSEP DASAR MANAJEMEN PROYEK new.pdf
I. KONSEP DASAR MANAJEMEN PROYEK new.pdf
 
Sistem Administrasi Proyek 1
Sistem Administrasi Proyek 1Sistem Administrasi Proyek 1
Sistem Administrasi Proyek 1
 
2007 04-pengujian mekanika tanah di lapangan dan di laboratorium untuk badan ...
2007 04-pengujian mekanika tanah di lapangan dan di laboratorium untuk badan ...2007 04-pengujian mekanika tanah di lapangan dan di laboratorium untuk badan ...
2007 04-pengujian mekanika tanah di lapangan dan di laboratorium untuk badan ...
 

More from afifsalim12

PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdfPROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
afifsalim12
 
KEBIJAKAN SMK3 KONSTRUKSI K3_NEW (1).pdf
KEBIJAKAN SMK3 KONSTRUKSI K3_NEW (1).pdfKEBIJAKAN SMK3 KONSTRUKSI K3_NEW (1).pdf
KEBIJAKAN SMK3 KONSTRUKSI K3_NEW (1).pdf
afifsalim12
 
Pengaruh pengalaman Kerja, Kedisiplinan dan teamwork terhadap Kinerja
Pengaruh pengalaman Kerja, Kedisiplinan dan teamwork terhadap KinerjaPengaruh pengalaman Kerja, Kedisiplinan dan teamwork terhadap Kinerja
Pengaruh pengalaman Kerja, Kedisiplinan dan teamwork terhadap Kinerja
afifsalim12
 
PRESENTASI AFIF PSPPI UNDIP.pdf
PRESENTASI AFIF PSPPI UNDIP.pdfPRESENTASI AFIF PSPPI UNDIP.pdf
PRESENTASI AFIF PSPPI UNDIP.pdf
afifsalim12
 
Alokasi Air Sempor.pdf
Alokasi Air Sempor.pdfAlokasi Air Sempor.pdf
Alokasi Air Sempor.pdf
afifsalim12
 
RPS_AGAMA ISLAM.docx
RPS_AGAMA ISLAM.docxRPS_AGAMA ISLAM.docx
RPS_AGAMA ISLAM.docx
afifsalim12
 
220418 20.43 [Dialog-INKINDO] Pembangunan IKN-fin.pdf
220418 20.43 [Dialog-INKINDO] Pembangunan IKN-fin.pdf220418 20.43 [Dialog-INKINDO] Pembangunan IKN-fin.pdf
220418 20.43 [Dialog-INKINDO] Pembangunan IKN-fin.pdf
afifsalim12
 
SUARA HATI.ppt
SUARA HATI.pptSUARA HATI.ppt
SUARA HATI.ppt
afifsalim12
 
Manajemen Konstruksi : Trade Off Biaya
Manajemen Konstruksi : Trade Off BiayaManajemen Konstruksi : Trade Off Biaya
Manajemen Konstruksi : Trade Off Biaya
afifsalim12
 
Analisis SWOT : Jembatan Gantung
Analisis SWOT : Jembatan GantungAnalisis SWOT : Jembatan Gantung
Analisis SWOT : Jembatan Gantung
afifsalim12
 
Analisa SWOT : Procurement
Analisa SWOT : ProcurementAnalisa SWOT : Procurement
Analisa SWOT : Procurement
afifsalim12
 
Kampung pelangi
Kampung pelangiKampung pelangi
Kampung pelangi
afifsalim12
 
Perencanaan Penjadwalan dan Pengendalian Proyek
Perencanaan Penjadwalan dan Pengendalian ProyekPerencanaan Penjadwalan dan Pengendalian Proyek
Perencanaan Penjadwalan dan Pengendalian Proyek
afifsalim12
 
Teknologi bahan : Metropol Parasol
Teknologi bahan : Metropol ParasolTeknologi bahan : Metropol Parasol
Teknologi bahan : Metropol Parasol
afifsalim12
 
Tugas Teknologi Bahan :Guangzhou opera house
Tugas Teknologi Bahan :Guangzhou opera houseTugas Teknologi Bahan :Guangzhou opera house
Tugas Teknologi Bahan :Guangzhou opera house
afifsalim12
 
Alokasi Kebutuhan Alat Berat
Alokasi Kebutuhan Alat BeratAlokasi Kebutuhan Alat Berat
Alokasi Kebutuhan Alat Berat
afifsalim12
 
Analisa Biaya Penggunaan Alat Berat
Analisa Biaya Penggunaan Alat BeratAnalisa Biaya Penggunaan Alat Berat
Analisa Biaya Penggunaan Alat Berat
afifsalim12
 
Optimalisasi Penggunaan Alat Berat
Optimalisasi Penggunaan Alat BeratOptimalisasi Penggunaan Alat Berat
Optimalisasi Penggunaan Alat Berat
afifsalim12
 
Analisa Biaya Penggunaan Alat Berat
Analisa Biaya Penggunaan Alat BeratAnalisa Biaya Penggunaan Alat Berat
Analisa Biaya Penggunaan Alat Berat
afifsalim12
 
Produktivitas alat berat pada Rigid Pavement
Produktivitas alat berat pada Rigid PavementProduktivitas alat berat pada Rigid Pavement
Produktivitas alat berat pada Rigid Pavement
afifsalim12
 

More from afifsalim12 (20)

PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdfPROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
 
KEBIJAKAN SMK3 KONSTRUKSI K3_NEW (1).pdf
KEBIJAKAN SMK3 KONSTRUKSI K3_NEW (1).pdfKEBIJAKAN SMK3 KONSTRUKSI K3_NEW (1).pdf
KEBIJAKAN SMK3 KONSTRUKSI K3_NEW (1).pdf
 
Pengaruh pengalaman Kerja, Kedisiplinan dan teamwork terhadap Kinerja
Pengaruh pengalaman Kerja, Kedisiplinan dan teamwork terhadap KinerjaPengaruh pengalaman Kerja, Kedisiplinan dan teamwork terhadap Kinerja
Pengaruh pengalaman Kerja, Kedisiplinan dan teamwork terhadap Kinerja
 
PRESENTASI AFIF PSPPI UNDIP.pdf
PRESENTASI AFIF PSPPI UNDIP.pdfPRESENTASI AFIF PSPPI UNDIP.pdf
PRESENTASI AFIF PSPPI UNDIP.pdf
 
Alokasi Air Sempor.pdf
Alokasi Air Sempor.pdfAlokasi Air Sempor.pdf
Alokasi Air Sempor.pdf
 
RPS_AGAMA ISLAM.docx
RPS_AGAMA ISLAM.docxRPS_AGAMA ISLAM.docx
RPS_AGAMA ISLAM.docx
 
220418 20.43 [Dialog-INKINDO] Pembangunan IKN-fin.pdf
220418 20.43 [Dialog-INKINDO] Pembangunan IKN-fin.pdf220418 20.43 [Dialog-INKINDO] Pembangunan IKN-fin.pdf
220418 20.43 [Dialog-INKINDO] Pembangunan IKN-fin.pdf
 
SUARA HATI.ppt
SUARA HATI.pptSUARA HATI.ppt
SUARA HATI.ppt
 
Manajemen Konstruksi : Trade Off Biaya
Manajemen Konstruksi : Trade Off BiayaManajemen Konstruksi : Trade Off Biaya
Manajemen Konstruksi : Trade Off Biaya
 
Analisis SWOT : Jembatan Gantung
Analisis SWOT : Jembatan GantungAnalisis SWOT : Jembatan Gantung
Analisis SWOT : Jembatan Gantung
 
Analisa SWOT : Procurement
Analisa SWOT : ProcurementAnalisa SWOT : Procurement
Analisa SWOT : Procurement
 
Kampung pelangi
Kampung pelangiKampung pelangi
Kampung pelangi
 
Perencanaan Penjadwalan dan Pengendalian Proyek
Perencanaan Penjadwalan dan Pengendalian ProyekPerencanaan Penjadwalan dan Pengendalian Proyek
Perencanaan Penjadwalan dan Pengendalian Proyek
 
Teknologi bahan : Metropol Parasol
Teknologi bahan : Metropol ParasolTeknologi bahan : Metropol Parasol
Teknologi bahan : Metropol Parasol
 
Tugas Teknologi Bahan :Guangzhou opera house
Tugas Teknologi Bahan :Guangzhou opera houseTugas Teknologi Bahan :Guangzhou opera house
Tugas Teknologi Bahan :Guangzhou opera house
 
Alokasi Kebutuhan Alat Berat
Alokasi Kebutuhan Alat BeratAlokasi Kebutuhan Alat Berat
Alokasi Kebutuhan Alat Berat
 
Analisa Biaya Penggunaan Alat Berat
Analisa Biaya Penggunaan Alat BeratAnalisa Biaya Penggunaan Alat Berat
Analisa Biaya Penggunaan Alat Berat
 
Optimalisasi Penggunaan Alat Berat
Optimalisasi Penggunaan Alat BeratOptimalisasi Penggunaan Alat Berat
Optimalisasi Penggunaan Alat Berat
 
Analisa Biaya Penggunaan Alat Berat
Analisa Biaya Penggunaan Alat BeratAnalisa Biaya Penggunaan Alat Berat
Analisa Biaya Penggunaan Alat Berat
 
Produktivitas alat berat pada Rigid Pavement
Produktivitas alat berat pada Rigid PavementProduktivitas alat berat pada Rigid Pavement
Produktivitas alat berat pada Rigid Pavement
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 

Rekayasa Nilai

  • 2.
  • 3. 1. PENGERTIAN suatu cara analisa untuk mengoptimalkan efisiensi biaya (Efficiency Cost) yang semula mungkin berpotensi menimbulkan pembesaran biaya akibat biaya yang tidak perlu pada suatu anggaran pekerjaan dan setelah dilakukan suatu proses rekayasa nilai menghasilkan suatu nilai efisiensi biaya dengan syarat tetap berpatokan pada prinsip tidak menghilangkan aspek kinerja/perform,ketahanan/durability, keandalan/reability, mutu, fungsi, manfaat, estetika dan aspek lainnya
  • 4. 1. PENGERTIAN VALUE ENGINEERING adalah suatu susunan atau metode untuk meminimalisir biaya pengeluaran pada konstruksi dengan atau tanpa mengurangi serta mempertahankan nilai, tujuan dan fungsi konstruksi yang ada. atau dengan bahasa bulek kita sebut dengan " Techniques Eliminating Unnecessary Costs". Menurut Ir. Radi Wijaya
  • 5. SEJARAH SINGKAT VE Value Engineering berawal dari periode perang dunia ke II. Beberapa perusahaan manufaktur saat itu terpaksa untuk menggunakan material dan disain alternatif sebagai dampak dari kurangnya material-material yang penting. General electric menemukan beberapa material alternatif yang mempunyai fungsi sama dengan material asli atau bahkan memiliki kinerja yang lebih baik dengan biaya yang lebih rendah. Akhirnya pada tahun 1947, General Electric dengan sengaja, mencari material alternatif untuk meningkatkan efesiensi produk dan secara sistematis mencari alternatif untuk penghematan.
  • 6. SEJARAH SINGKAT VE Lawrence D. Miles, seorang staff engineering General Electric memimpin usaha penghematan tersebut. Miles mengkombinasikan beberapa ide dan teknik untuk mengembangkan dengan sukses dari pendekatan metodologi untuk memastikan value dari suatu produk. Konsep ini berkembang sangat pesat di industri perusahaan swasta. Metodologi ini pada awalnya disebut Value Analysis. Pada tahun 1957, Navy's Bereau of Ships secara resmi mulai menerapkan Value Engineering. Pada tahun 1959, Armed Services Procurement Regulation Amerika Serikat menambahkan pasal tentang Value Engineering pada kontraknya. Juni 1962, Departement of Defense melakukan modifikasi kontrak yang menyatakan bahwa Value Engineering adalah suatu persyaratan kontrak, baik untuk pihak Departemen maupun untuk pihak kontraktor.
  • 7. VE DI INDONESIA 1. Pada Tahun 1985 - Value Engineering ini mulai dikenalkan (saya belum lahir pada tahun ini) 2. Pada Tahun 1990 - Value Engineering mulai diterapkan pada kontrak ICB. 3. Pada Tahun 1995 - Tak Bernafas Sejenak Alias Mati Suri. 4. Pada Tahun 2001 - Value Engineering diterapkan lagi tetapi sangat terbatas. 5. Pada Tahun 2006 - Lahirnya HAVE-I (Himpunan Ahli Value Engineering Indonesia) 6. Pada Tahun 2007 - Mei 2007 "Wake Up Call" Presiden minta para pejabat berhemat.
  • 8.
  • 9. VE DI LEMBAGA, PEMERINTAHAN 1. Mempersingkat Jalur Birokrasi 2. Menyederhanakan proses izin 3. Jabatan rangkap 4. Menghemat anggaranbelanja
  • 12. .3. SUKU BUNGA TINGGI 4. INFLASI MENINGKAT 1. BIAYA KONSTRUKSI MENINGKAT 2. KEKUARANGAN DANA PEMBANGUNAN 5. KEMAJUAN TEKNOLOGI 6. PERENCANAAN MEWAH 7. PERTUMBUHAN EKONOMI MENGAPA PERLU VE?
  • 13.
  • 14.
  • 15. EXAMPLE : proyek sebuah jembatan beton Prestrees Concrete ada beberapa item pekerjaan yang jika kita lakukan suatu rekayasa nilai dapat menghemat biaya pelaksanaan, misalnya untuk item pekerjaan gelagar (Girder) jika dalam hal ini kita lakukan suatu inovasi dalam pelaksanaannya dengan metode tertentu kita dapat melakukan reduksi biaya, tentunya hal ini memerlukan suatu inovasi dan kreatifitas dalam mengaplikasikannya dan tetap pada prinsip tidak menghilangkan kinerja/perform,ketahanan/durability, keandalan/reability, mutu, fungsi, manfaat, estetika dan aspek lainnya
  • 16. EXAMPLE : Owner didorong untuk melakukan studi Value Engineering yang akan mengefektifitaskan penggunaan biaya. dan pada saat melakukan tahap pra desain dan perencaan pelaksaan agar diberi waktu untuk pemantapan pada Value Engineering tersebut dapat kita katakan ditambah 25% dari waktu rincian tahap disain. Ruang lingkup Value Engineering itu sendiri tergantung pada ukuran, biaya, dan kompleksitas/kerumitan dari setiap proyek yang diberikan.
  • 17.
  • 18. KAPAN VE DILAKUKAN?: Owner didorong untuk melakukan studi Value Engineering yang akan mengefektifitaskan penggunaan biaya. dan pada saat melakukan tahap pra desain dan perencaan pelaksaan agar diberi waktu untuk pemantapan pada Value Engineering tersebut dapat kita katakan ditambah 25% dari waktu rincian tahap disain. Ruang lingkup Value Engineering itu sendiri tergantung pada ukuran, biaya, dan kompleksitas/kerumitan dari setiap proyek yang diberikan.
  • 19. MANFAAT VE : Dapat mencegah dan mereduksi timbulnya potensi biaya yang tidak perlu (Loss Cost) pada item pekerjaan konstruksi. Dapat mencegah terjadinya pemebengkakan biaya pada akhir pelaksanaan proyek konstruksi. Dapat menciptakan peningkatan budaya, daya inovasi dan kreatifitas bagi para insinyur penyelenggara konstruksi baik dari lembaga konsultan, kontraktor maupun pihak pemilik proyek/owner. Dapat melahirkan para pakar-pakar Value Engineers Specialist sebagai suatu cabang ilmu keteknikan yang berorientasi kepada kinerja tim dari beberapa disiplin bidang keinsinyuran.
  • 20. MANFAAT VE : Dapat menjadi suatu pembelajaran bagi pihak penyelenggara konstruksi bahwa proses perencanaan dan perancangan suatu proyek konstruksi harus dilakukan secara matang dan optimal dalam hal ini konsep penerapan VE dapat dilakukan pada tahap ini dikarenakan tingkat kompleksitas yang tinggi jika proses VE dilakukan pada tahap pelaksanaan konsruksi.