SlideShare a Scribd company logo
P E N G E M B A N G A N
KURIKULUM D A N
PEMBELAJARAN DI
S D
(PDGK 4502)
MODUL 5
PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR
MODUL 6
KURIKULUM TINGKAT SATUAN
PENDIDIKAN
Disusun Oleh:
1 . Y U L I A N A N I M 857351559
2 . A I R A H M A W A T I N I M
M O D U L 5
PROFIL KURIKULUM
SEKOLAH D A S A R
Kegiatan Belajar 1
Perkembangan Kurikulum
SekolahD asar Sampai
D e n g a n Tahun 1975
A. PROFIL KURIKULUM S D S E B E L U M TA
seHUN 1968
A.Profil Kurikulum SD sebelum Tahun 1968
Sesuai dengan adanya undang-undang hindia
belanda yang menggolongkan jenis penduduk menjadi
3 gologan
(eropa,timur asing,dan bumiputra).maka di buka
pula tiga jenis sekolah rendah bagi ketiga jenis
penduduk tersebut
ketiga jenis sekolah tersebut yaitu: Europe Lagere
school (ELS), Holland Chinese School (HCS), Holland
Inlandse School (HCS)
Sebagai Langkah perbaikan dari kurikulum yang
berlaku sejak tahun 1952, Direktorat Pendidikan
dasar /prasekolah departemen PP dan K pada tahun
1964 penertiban buku pedoman kurikulum baru yang
di beri nama rencana Pendidikan yang mencakup
empat unsur pokok :
A. PROFIL KURIKULUM S D S E B E L U M TAHUN 1968
a). Dasar, tujuan, dan system Pendidikan dasar
b).Struktur program kurikulum
c) .garis-garis besar program pengajaran tiap wardhana
d). Pedoman pelaksanaan hari krida SD
B. PROFIL KURIKULUM SD TAHUNN 1968
Departemen Pendidikan dan kebudayaan pada tahun
1968, segera melakukan perbaikn-perbaikan misalnya
dengan menerbitkan buku pedoman kurikulum sekolah dasar
yang di beri nama kurikulum SD sebagai pengganti Rencana
Pendidikan TK dan SD.
A. PROFIL KURIKULUM S D S E B E L U M TAHUN 1968
Unsur-unsur pokok yang terdapat pada
kurikulumSD 1968 , yaitu sebagai berikut:
1. Dasar tujuan dan asas-asas Pendidikan nasional
Pancasila di SD
2. Sruktur program atau rangka kurikulum SD
3. Bahan Pendidikan atau garis-garis besar program
pengajaran
4. Pedoman evaluasi atau pengisian dan
penggunaan buku raport murid
Untuk mencapai dasar dan tujuan Pendidikan
tersebut maka isi Pendidikan di arahkan untuk :
1. Mempertinggi mental,mora, budi pekerti dan
memperkuat kemampuan agama.
2. Mempertinggi kecerdasan dan keterampilan
A. PROFIL KURIKULUM S D S E B E L U M TAHUN 1968
3. Membina / mempertimbangkan fisik yang kuat dan
sehat.
Kurikulum SD 1968 Tersebut terbagi ke dalam tiga
kelompok besar, yaitu sebagai berikut:
1. Kelompok pembinaan jiwa Pancasila
2. Kelompok pembinaan pengetahuan dasar
3. Kelompok pembinaan kecakapan Khusus
C. PROFIL KURIKULUM SD TAHUN 1975
Perubahan kurikulum tahun 1968 menjadi kurikulum
tahun 1975 dimaksudkan untuk mencapai keselarasan
antara kurikulum dan kebijakan baru bidang
Pendidikan, dan meningkat relevansi Pendidikan
dengan tuntutan masyarakat yang sedang membangun
B. PROFIL KURIKULUM S D TAHUN 1968
kurikulum SD 1975 di maksudkan untuk mencapai
Pendidikan sekolah dasar secara umum mengharapkan
lulusannya :
1. Memiliki sifat sifat dasar sebagai warga negara yang
baik
2. Sehat jasmani dan rohani
3. Memiliki pengetahuan, keterampilan, dan sikap dasar
yang di perlukan
Secara lebih khusus tujuan Pendidikan sekolah dasar adalah
agar lulusannya memiliki kemampuan seperti berikut :
a. Di bidang pengetahuan
C. PROFIL KURIKULUM S D TAHUN 1975
b.Di bidang keterampilan
c. Di bidang nilai sikap
M O D U L 5
PROFIL KURIKULUM
SEKOLAH D A S A R
Kegiatan Belajar 2
Kurikulum Sekolah
Dasar
Tahun 1984 Sampai
Dengan Tahun 2004
A. KURIKULUM S D TAHUN 1984
A. KURIKULUM SD TAHUN 1984
Kurikulum sekolah dasar 1984mengacu pada 3 Aspek
perkembangan murid, yaitu ranah kognitif yang berisi
kemampuan befikir, ranah afektif, yang mengungkapkan
pengembangan sikap, dan ranah psikomotorik yang berisi
kemampuan bertindak, selain itu perubahan kurikulumjuga
mencakup hal-hal sebagai berikut:
1. Pelaksanaan Pendidikan sejarah perjuangan bangsa sebagai
mata pelajaran tersendiri
2. Penyesuaian tujuan dan struktur program kurikulum
3. Pemilihan kemampuan dasar serta keterpaduan dan
keserasian antara ranah kognitif, efektif, dan psikomotorik
B. PROFIL KURIKULUM S D TAHUN 1994
4. Pelaksanaan pengajaran yang mengarah pada ketuntasan
belajar dan di sesuaikan dengan kecepatan masing-masing
anak didik .
B. PROFIL KURIKULUM SDTAHUN1994
Mata pelajaran yang di berlakukan dalam kurikulum SD 1994
yaitu
a. Pendidikan Pancasila dan kewarganegaraan
b. Pendidikan Agama
c. Bahasa Indonesia
d. Matematika
e. Ilmu Pengetahuan Alam
f. Ilmu Pengetahuan Sosial
g. Kerajinan tangan dan kesenian
h. Pendidikan Jasmani dan Kesehatan
i. Muatan Lokal
C. PROFIL KURIKULUM S D TAHUN 2004
C. PROFIL KURIKULUM SD TAHUN 2004
Kerangka dasar da struktur kurikulum merupakan kerangka
kebijakan untuk pelaksanaan kurikulum 2004 yang memuat
landasan, fungsi, tujuan, dan prinsip struktur dan system
persekolahan , standar kompetensi lulusan , struktur kurikulum,
pelaksanaan kurikulum serta penilaian dan pengembangan
kurikulum selanjutnya .
Bahan kajian merupakan penjabaran dari standar isi yang
mencakup kajian yang di bakukan dalam bentuk kompetensi.
A. PENGERTIAN KTSP
dalam kurikulum tahun 2004 ada yang di sebut dengan standar
kompetensi lulusan (SKL) .
SKL yang harus di capai pada satuan Pendidikan SD adalah
sebagai berikut :
1. Mengenali dan membiasakan berperilaku sesuai dengan ajaran
agama yang di Yakini.
2. Mengenali dan menjalanjakn hak dan kewajiban diri , beretos
kerja, dan peduli terhadap lingkungan
3. Berfikir secara logis, kritis, dan kreatif, serta berkomunikasi
melalui berbagai media.
B. L A N D A S A N ATAU RASIONAL KTSP
4. Menyenangi keindahan
5. Membiasakan hidup bersih, bugar, dan sehat
6. Memiliki rasa cinta dan bangga terhadap bangsa dan
tanah air.
PPT PENGEMBANGAN KURIKULUM DAN PEMBELAJARAN SD MODUL 5.pptx

More Related Content

What's hot

KEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdf
KEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdfKEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdf
KEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdf
Salwa695608
 
Asesmen Diagnostik.pptx
Asesmen Diagnostik.pptxAsesmen Diagnostik.pptx
Asesmen Diagnostik.pptx
aldyghifary
 
Rencana Tindak Lanjut-Kategori 1-2022 - PPL2.pptx
Rencana Tindak Lanjut-Kategori 1-2022 - PPL2.pptxRencana Tindak Lanjut-Kategori 1-2022 - PPL2.pptx
Rencana Tindak Lanjut-Kategori 1-2022 - PPL2.pptx
Rsdta
 
Model pengembangan-kurikulum-taba
Model pengembangan-kurikulum-tabaModel pengembangan-kurikulum-taba
Model pengembangan-kurikulum-taba
Princess Indry
 
Instrumen Supervisi Pembel 2022.docx
Instrumen Supervisi  Pembel 2022.docxInstrumen Supervisi  Pembel 2022.docx
Instrumen Supervisi Pembel 2022.docx
FerlanSajow1
 
(16) RPP IPA peredaran darah 5A
(16) RPP IPA peredaran darah 5A(16) RPP IPA peredaran darah 5A
(16) RPP IPA peredaran darah 5ANastiti Rahajeng
 
Diskusi Visi dan Prakarsa Perubahan Sekolah..pptx
Diskusi Visi dan Prakarsa Perubahan Sekolah..pptxDiskusi Visi dan Prakarsa Perubahan Sekolah..pptx
Diskusi Visi dan Prakarsa Perubahan Sekolah..pptx
HendraKurniawan858649
 
Konsep dasar ipa
Konsep dasar ipaKonsep dasar ipa
Konsep dasar ipa
Anto Anto
 
PPT aksi nyata modul 1.4 budaya positif.pptx
PPT aksi nyata modul 1.4 budaya  positif.pptxPPT aksi nyata modul 1.4 budaya  positif.pptx
PPT aksi nyata modul 1.4 budaya positif.pptx
SantiAprilia7
 
Notula dan Dokumentasi Pemetaan Aset.pdf
Notula dan Dokumentasi Pemetaan Aset.pdfNotula dan Dokumentasi Pemetaan Aset.pdf
Notula dan Dokumentasi Pemetaan Aset.pdf
AliSodikin39
 
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannyaLkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
anugerah pratama
 
Contoh Laporan PKM UT PGSD - Pemantapan Kemampuan Mengajar PDGK4209
Contoh Laporan PKM UT PGSD - Pemantapan Kemampuan Mengajar PDGK4209Contoh Laporan PKM UT PGSD - Pemantapan Kemampuan Mengajar PDGK4209
Contoh Laporan PKM UT PGSD - Pemantapan Kemampuan Mengajar PDGK4209
Soal Universitas Terbuka
 
slide budaya positif 1.4 .pptx
slide budaya positif 1.4 .pptxslide budaya positif 1.4 .pptx
slide budaya positif 1.4 .pptx
EnangCuhendi1
 
E 2 144 dian purnama sari -- 01.b._lembar_peta_aktivitas_p2
E 2 144 dian purnama sari -- 01.b._lembar_peta_aktivitas_p2E 2 144 dian purnama sari -- 01.b._lembar_peta_aktivitas_p2
E 2 144 dian purnama sari -- 01.b._lembar_peta_aktivitas_p2
Dian Sari
 
Modul 6. Pemberian Nilai dan Tindak Lanjut Hasil Penilaian
Modul 6. Pemberian Nilai dan Tindak Lanjut Hasil PenilaianModul 6. Pemberian Nilai dan Tindak Lanjut Hasil Penilaian
Modul 6. Pemberian Nilai dan Tindak Lanjut Hasil Penilaian
Naita Novia Sari
 
PTK modul 3 (merancang PTK)
PTK modul 3 (merancang PTK)PTK modul 3 (merancang PTK)
PTK modul 3 (merancang PTK)Srinah Yanti
 
Blanko soal pilihan ganda 1 2008
Blanko soal pilihan ganda 1  2008Blanko soal pilihan ganda 1  2008
Blanko soal pilihan ganda 1 2008Eko Supriyadi
 
Presentasi PTK
Presentasi PTKPresentasi PTK
Presentasi PTK
Omay Widyana
 
Bagaimana menciptakan ekosistem sekolah yang berpihak pada murid.pptx
Bagaimana menciptakan ekosistem sekolah yang berpihak pada murid.pptxBagaimana menciptakan ekosistem sekolah yang berpihak pada murid.pptx
Bagaimana menciptakan ekosistem sekolah yang berpihak pada murid.pptx
ShintaFitri3
 

What's hot (20)

KEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdf
KEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdfKEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdf
KEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdf
 
Asesmen Diagnostik.pptx
Asesmen Diagnostik.pptxAsesmen Diagnostik.pptx
Asesmen Diagnostik.pptx
 
Rencana Tindak Lanjut-Kategori 1-2022 - PPL2.pptx
Rencana Tindak Lanjut-Kategori 1-2022 - PPL2.pptxRencana Tindak Lanjut-Kategori 1-2022 - PPL2.pptx
Rencana Tindak Lanjut-Kategori 1-2022 - PPL2.pptx
 
Powerpoint presentasi ptk-cetak
Powerpoint presentasi ptk-cetakPowerpoint presentasi ptk-cetak
Powerpoint presentasi ptk-cetak
 
Model pengembangan-kurikulum-taba
Model pengembangan-kurikulum-tabaModel pengembangan-kurikulum-taba
Model pengembangan-kurikulum-taba
 
Instrumen Supervisi Pembel 2022.docx
Instrumen Supervisi  Pembel 2022.docxInstrumen Supervisi  Pembel 2022.docx
Instrumen Supervisi Pembel 2022.docx
 
(16) RPP IPA peredaran darah 5A
(16) RPP IPA peredaran darah 5A(16) RPP IPA peredaran darah 5A
(16) RPP IPA peredaran darah 5A
 
Diskusi Visi dan Prakarsa Perubahan Sekolah..pptx
Diskusi Visi dan Prakarsa Perubahan Sekolah..pptxDiskusi Visi dan Prakarsa Perubahan Sekolah..pptx
Diskusi Visi dan Prakarsa Perubahan Sekolah..pptx
 
Konsep dasar ipa
Konsep dasar ipaKonsep dasar ipa
Konsep dasar ipa
 
PPT aksi nyata modul 1.4 budaya positif.pptx
PPT aksi nyata modul 1.4 budaya  positif.pptxPPT aksi nyata modul 1.4 budaya  positif.pptx
PPT aksi nyata modul 1.4 budaya positif.pptx
 
Notula dan Dokumentasi Pemetaan Aset.pdf
Notula dan Dokumentasi Pemetaan Aset.pdfNotula dan Dokumentasi Pemetaan Aset.pdf
Notula dan Dokumentasi Pemetaan Aset.pdf
 
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannyaLkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
 
Contoh Laporan PKM UT PGSD - Pemantapan Kemampuan Mengajar PDGK4209
Contoh Laporan PKM UT PGSD - Pemantapan Kemampuan Mengajar PDGK4209Contoh Laporan PKM UT PGSD - Pemantapan Kemampuan Mengajar PDGK4209
Contoh Laporan PKM UT PGSD - Pemantapan Kemampuan Mengajar PDGK4209
 
slide budaya positif 1.4 .pptx
slide budaya positif 1.4 .pptxslide budaya positif 1.4 .pptx
slide budaya positif 1.4 .pptx
 
E 2 144 dian purnama sari -- 01.b._lembar_peta_aktivitas_p2
E 2 144 dian purnama sari -- 01.b._lembar_peta_aktivitas_p2E 2 144 dian purnama sari -- 01.b._lembar_peta_aktivitas_p2
E 2 144 dian purnama sari -- 01.b._lembar_peta_aktivitas_p2
 
Modul 6. Pemberian Nilai dan Tindak Lanjut Hasil Penilaian
Modul 6. Pemberian Nilai dan Tindak Lanjut Hasil PenilaianModul 6. Pemberian Nilai dan Tindak Lanjut Hasil Penilaian
Modul 6. Pemberian Nilai dan Tindak Lanjut Hasil Penilaian
 
PTK modul 3 (merancang PTK)
PTK modul 3 (merancang PTK)PTK modul 3 (merancang PTK)
PTK modul 3 (merancang PTK)
 
Blanko soal pilihan ganda 1 2008
Blanko soal pilihan ganda 1  2008Blanko soal pilihan ganda 1  2008
Blanko soal pilihan ganda 1 2008
 
Presentasi PTK
Presentasi PTKPresentasi PTK
Presentasi PTK
 
Bagaimana menciptakan ekosistem sekolah yang berpihak pada murid.pptx
Bagaimana menciptakan ekosistem sekolah yang berpihak pada murid.pptxBagaimana menciptakan ekosistem sekolah yang berpihak pada murid.pptx
Bagaimana menciptakan ekosistem sekolah yang berpihak pada murid.pptx
 

Similar to PPT PENGEMBANGAN KURIKULUM DAN PEMBELAJARAN SD MODUL 5.pptx

PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.ppt
PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.pptPROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.ppt
PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.ppt
Supriyati35
 
MODUL 05 PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.ppt
MODUL 05 PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.pptMODUL 05 PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.ppt
MODUL 05 PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.ppt
Supriyati35
 
MODUL 05 PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.ppt
MODUL 05 PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.pptMODUL 05 PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.ppt
MODUL 05 PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.ppt
Supriyati35
 
kurikulum yang berlaku di indonesia
kurikulum yang berlaku di indonesiakurikulum yang berlaku di indonesia
kurikulum yang berlaku di indonesiaAulliya silfiana
 
Makalah Sejarah Kurikulum di INDONESIA
Makalah Sejarah Kurikulum di INDONESIAMakalah Sejarah Kurikulum di INDONESIA
Makalah Sejarah Kurikulum di INDONESIA
EVI PAULINA SIMAREMARE
 
Isi Modul : Pembelajaran Pendidikan Agama Kristen di Masa PJJ
Isi Modul :  Pembelajaran Pendidikan Agama Kristen di Masa PJJIsi Modul :  Pembelajaran Pendidikan Agama Kristen di Masa PJJ
Isi Modul : Pembelajaran Pendidikan Agama Kristen di Masa PJJ
RustinaMegaNoveny
 
KURIKULUM PERSPEKTIF DAMERIA.docx
KURIKULUM PERSPEKTIF DAMERIA.docxKURIKULUM PERSPEKTIF DAMERIA.docx
KURIKULUM PERSPEKTIF DAMERIA.docx
DameriakarinaSaragih
 
SEJARAH KURIKULUM TAHUN 1947, 1952, 1968, 1975
SEJARAH KURIKULUM TAHUN 1947, 1952, 1968, 1975SEJARAH KURIKULUM TAHUN 1947, 1952, 1968, 1975
SEJARAH KURIKULUM TAHUN 1947, 1952, 1968, 1975
Amphie Yuurisman
 
Kurikulum Pendidikan
Kurikulum PendidikanKurikulum Pendidikan
Kurikulum Pendidikan
Erna Sevtyana
 
KELOMPOK 1 Perspektif-Pendidikan-Modul 2-3.pptx
KELOMPOK 1 Perspektif-Pendidikan-Modul 2-3.pptxKELOMPOK 1 Perspektif-Pendidikan-Modul 2-3.pptx
KELOMPOK 1 Perspektif-Pendidikan-Modul 2-3.pptx
Abdihakikisihotang
 
sejarah dan perkembangan kurikulum di indonesia
sejarah dan perkembangan kurikulum di indonesiasejarah dan perkembangan kurikulum di indonesia
sejarah dan perkembangan kurikulum di indonesia
okiarisaputra
 
Perkembangan pendidikan indonesia
Perkembangan pendidikan indonesiaPerkembangan pendidikan indonesia
Perkembangan pendidikan indonesiaAdy Setiawan
 
Perubahan kurikulum
Perubahan kurikulumPerubahan kurikulum
Perubahan kurikulumsyahriani612
 
PERKEMBANGAN IPS DI INDONESIA 2018.pptx
PERKEMBANGAN IPS DI INDONESIA 2018.pptxPERKEMBANGAN IPS DI INDONESIA 2018.pptx
PERKEMBANGAN IPS DI INDONESIA 2018.pptx
PeriHeriyanto1
 
Makalah Telaah Kurikulum
Makalah Telaah KurikulumMakalah Telaah Kurikulum
Makalah Telaah Kurikulum
Sri Damanik
 
Perkembangan kurikulum sma dari masa ke masa
Perkembangan kurikulum sma dari masa ke masaPerkembangan kurikulum sma dari masa ke masa
Perkembangan kurikulum sma dari masa ke masa
Utami Putri
 
Sejarah perkembangan kurikulum pendidikan di indonesia
Sejarah perkembangan kurikulum pendidikan di indonesiaSejarah perkembangan kurikulum pendidikan di indonesia
Sejarah perkembangan kurikulum pendidikan di indonesiasandykarimun
 

Similar to PPT PENGEMBANGAN KURIKULUM DAN PEMBELAJARAN SD MODUL 5.pptx (20)

PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.ppt
PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.pptPROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.ppt
PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.ppt
 
MODUL 05 PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.ppt
MODUL 05 PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.pptMODUL 05 PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.ppt
MODUL 05 PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.ppt
 
MODUL 05 PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.ppt
MODUL 05 PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.pptMODUL 05 PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.ppt
MODUL 05 PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR.ppt
 
kurikulum yang berlaku di indonesia
kurikulum yang berlaku di indonesiakurikulum yang berlaku di indonesia
kurikulum yang berlaku di indonesia
 
Makalah Sejarah Kurikulum di INDONESIA
Makalah Sejarah Kurikulum di INDONESIAMakalah Sejarah Kurikulum di INDONESIA
Makalah Sejarah Kurikulum di INDONESIA
 
Isi Modul : Pembelajaran Pendidikan Agama Kristen di Masa PJJ
Isi Modul :  Pembelajaran Pendidikan Agama Kristen di Masa PJJIsi Modul :  Pembelajaran Pendidikan Agama Kristen di Masa PJJ
Isi Modul : Pembelajaran Pendidikan Agama Kristen di Masa PJJ
 
KURIKULUM PERSPEKTIF DAMERIA.docx
KURIKULUM PERSPEKTIF DAMERIA.docxKURIKULUM PERSPEKTIF DAMERIA.docx
KURIKULUM PERSPEKTIF DAMERIA.docx
 
SEJARAH KURIKULUM TAHUN 1947, 1952, 1968, 1975
SEJARAH KURIKULUM TAHUN 1947, 1952, 1968, 1975SEJARAH KURIKULUM TAHUN 1947, 1952, 1968, 1975
SEJARAH KURIKULUM TAHUN 1947, 1952, 1968, 1975
 
Kurikulum Pendidikan
Kurikulum PendidikanKurikulum Pendidikan
Kurikulum Pendidikan
 
Kurikulum (Rakhmawati K)
Kurikulum (Rakhmawati K)Kurikulum (Rakhmawati K)
Kurikulum (Rakhmawati K)
 
KELOMPOK 1 Perspektif-Pendidikan-Modul 2-3.pptx
KELOMPOK 1 Perspektif-Pendidikan-Modul 2-3.pptxKELOMPOK 1 Perspektif-Pendidikan-Modul 2-3.pptx
KELOMPOK 1 Perspektif-Pendidikan-Modul 2-3.pptx
 
Unit 4 perkembangan-kurikulum_
Unit 4 perkembangan-kurikulum_Unit 4 perkembangan-kurikulum_
Unit 4 perkembangan-kurikulum_
 
sejarah dan perkembangan kurikulum di indonesia
sejarah dan perkembangan kurikulum di indonesiasejarah dan perkembangan kurikulum di indonesia
sejarah dan perkembangan kurikulum di indonesia
 
Perkembangan pendidikan indonesia
Perkembangan pendidikan indonesiaPerkembangan pendidikan indonesia
Perkembangan pendidikan indonesia
 
Perubahan kurikulum
Perubahan kurikulumPerubahan kurikulum
Perubahan kurikulum
 
PERKEMBANGAN IPS DI INDONESIA 2018.pptx
PERKEMBANGAN IPS DI INDONESIA 2018.pptxPERKEMBANGAN IPS DI INDONESIA 2018.pptx
PERKEMBANGAN IPS DI INDONESIA 2018.pptx
 
Makalah Telaah Kurikulum
Makalah Telaah KurikulumMakalah Telaah Kurikulum
Makalah Telaah Kurikulum
 
hakekat kurikulum sekolah
hakekat kurikulum sekolahhakekat kurikulum sekolah
hakekat kurikulum sekolah
 
Perkembangan kurikulum sma dari masa ke masa
Perkembangan kurikulum sma dari masa ke masaPerkembangan kurikulum sma dari masa ke masa
Perkembangan kurikulum sma dari masa ke masa
 
Sejarah perkembangan kurikulum pendidikan di indonesia
Sejarah perkembangan kurikulum pendidikan di indonesiaSejarah perkembangan kurikulum pendidikan di indonesia
Sejarah perkembangan kurikulum pendidikan di indonesia
 

Recently uploaded

bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
wear7
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
AzisahAchmad
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
EchaNox
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
HalomoanHutajulu3
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
mediamandirinusantar
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
PavingBlockBolong
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
arda89
 
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
GalihHardiansyah2
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
RahmanAnshari3
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
aciambarwati
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
fatamorganareborn88
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
indrioktuviani10
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
SendowoResiden
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Rajaclean
 
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdfPresentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
perumahanbukitmentar
 
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdfAnalisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
afaturooo
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
flashretailindo
 

Recently uploaded (17)

bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
 
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
 
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdfPresentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
 
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdfAnalisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
 

PPT PENGEMBANGAN KURIKULUM DAN PEMBELAJARAN SD MODUL 5.pptx

  • 1. P E N G E M B A N G A N KURIKULUM D A N PEMBELAJARAN DI S D (PDGK 4502) MODUL 5 PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR MODUL 6 KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN
  • 2. Disusun Oleh: 1 . Y U L I A N A N I M 857351559 2 . A I R A H M A W A T I N I M
  • 3. M O D U L 5 PROFIL KURIKULUM SEKOLAH D A S A R Kegiatan Belajar 1 Perkembangan Kurikulum SekolahD asar Sampai D e n g a n Tahun 1975
  • 4. A. PROFIL KURIKULUM S D S E B E L U M TA seHUN 1968 A.Profil Kurikulum SD sebelum Tahun 1968 Sesuai dengan adanya undang-undang hindia belanda yang menggolongkan jenis penduduk menjadi 3 gologan (eropa,timur asing,dan bumiputra).maka di buka pula tiga jenis sekolah rendah bagi ketiga jenis penduduk tersebut ketiga jenis sekolah tersebut yaitu: Europe Lagere school (ELS), Holland Chinese School (HCS), Holland Inlandse School (HCS) Sebagai Langkah perbaikan dari kurikulum yang berlaku sejak tahun 1952, Direktorat Pendidikan dasar /prasekolah departemen PP dan K pada tahun 1964 penertiban buku pedoman kurikulum baru yang di beri nama rencana Pendidikan yang mencakup empat unsur pokok :
  • 5. A. PROFIL KURIKULUM S D S E B E L U M TAHUN 1968 a). Dasar, tujuan, dan system Pendidikan dasar b).Struktur program kurikulum c) .garis-garis besar program pengajaran tiap wardhana d). Pedoman pelaksanaan hari krida SD B. PROFIL KURIKULUM SD TAHUNN 1968 Departemen Pendidikan dan kebudayaan pada tahun 1968, segera melakukan perbaikn-perbaikan misalnya dengan menerbitkan buku pedoman kurikulum sekolah dasar yang di beri nama kurikulum SD sebagai pengganti Rencana Pendidikan TK dan SD.
  • 6. A. PROFIL KURIKULUM S D S E B E L U M TAHUN 1968 Unsur-unsur pokok yang terdapat pada kurikulumSD 1968 , yaitu sebagai berikut: 1. Dasar tujuan dan asas-asas Pendidikan nasional Pancasila di SD 2. Sruktur program atau rangka kurikulum SD 3. Bahan Pendidikan atau garis-garis besar program pengajaran 4. Pedoman evaluasi atau pengisian dan penggunaan buku raport murid Untuk mencapai dasar dan tujuan Pendidikan tersebut maka isi Pendidikan di arahkan untuk : 1. Mempertinggi mental,mora, budi pekerti dan memperkuat kemampuan agama. 2. Mempertinggi kecerdasan dan keterampilan
  • 7. A. PROFIL KURIKULUM S D S E B E L U M TAHUN 1968 3. Membina / mempertimbangkan fisik yang kuat dan sehat. Kurikulum SD 1968 Tersebut terbagi ke dalam tiga kelompok besar, yaitu sebagai berikut: 1. Kelompok pembinaan jiwa Pancasila 2. Kelompok pembinaan pengetahuan dasar 3. Kelompok pembinaan kecakapan Khusus C. PROFIL KURIKULUM SD TAHUN 1975 Perubahan kurikulum tahun 1968 menjadi kurikulum tahun 1975 dimaksudkan untuk mencapai keselarasan antara kurikulum dan kebijakan baru bidang Pendidikan, dan meningkat relevansi Pendidikan dengan tuntutan masyarakat yang sedang membangun
  • 8. B. PROFIL KURIKULUM S D TAHUN 1968 kurikulum SD 1975 di maksudkan untuk mencapai Pendidikan sekolah dasar secara umum mengharapkan lulusannya : 1. Memiliki sifat sifat dasar sebagai warga negara yang baik 2. Sehat jasmani dan rohani 3. Memiliki pengetahuan, keterampilan, dan sikap dasar yang di perlukan Secara lebih khusus tujuan Pendidikan sekolah dasar adalah agar lulusannya memiliki kemampuan seperti berikut : a. Di bidang pengetahuan
  • 9. C. PROFIL KURIKULUM S D TAHUN 1975 b.Di bidang keterampilan c. Di bidang nilai sikap
  • 10. M O D U L 5 PROFIL KURIKULUM SEKOLAH D A S A R Kegiatan Belajar 2 Kurikulum Sekolah Dasar Tahun 1984 Sampai Dengan Tahun 2004
  • 11. A. KURIKULUM S D TAHUN 1984 A. KURIKULUM SD TAHUN 1984 Kurikulum sekolah dasar 1984mengacu pada 3 Aspek perkembangan murid, yaitu ranah kognitif yang berisi kemampuan befikir, ranah afektif, yang mengungkapkan pengembangan sikap, dan ranah psikomotorik yang berisi kemampuan bertindak, selain itu perubahan kurikulumjuga mencakup hal-hal sebagai berikut: 1. Pelaksanaan Pendidikan sejarah perjuangan bangsa sebagai mata pelajaran tersendiri 2. Penyesuaian tujuan dan struktur program kurikulum 3. Pemilihan kemampuan dasar serta keterpaduan dan keserasian antara ranah kognitif, efektif, dan psikomotorik
  • 12. B. PROFIL KURIKULUM S D TAHUN 1994 4. Pelaksanaan pengajaran yang mengarah pada ketuntasan belajar dan di sesuaikan dengan kecepatan masing-masing anak didik . B. PROFIL KURIKULUM SDTAHUN1994 Mata pelajaran yang di berlakukan dalam kurikulum SD 1994 yaitu a. Pendidikan Pancasila dan kewarganegaraan b. Pendidikan Agama c. Bahasa Indonesia d. Matematika e. Ilmu Pengetahuan Alam f. Ilmu Pengetahuan Sosial g. Kerajinan tangan dan kesenian h. Pendidikan Jasmani dan Kesehatan i. Muatan Lokal
  • 13. C. PROFIL KURIKULUM S D TAHUN 2004 C. PROFIL KURIKULUM SD TAHUN 2004 Kerangka dasar da struktur kurikulum merupakan kerangka kebijakan untuk pelaksanaan kurikulum 2004 yang memuat landasan, fungsi, tujuan, dan prinsip struktur dan system persekolahan , standar kompetensi lulusan , struktur kurikulum, pelaksanaan kurikulum serta penilaian dan pengembangan kurikulum selanjutnya . Bahan kajian merupakan penjabaran dari standar isi yang mencakup kajian yang di bakukan dalam bentuk kompetensi.
  • 14. A. PENGERTIAN KTSP dalam kurikulum tahun 2004 ada yang di sebut dengan standar kompetensi lulusan (SKL) . SKL yang harus di capai pada satuan Pendidikan SD adalah sebagai berikut : 1. Mengenali dan membiasakan berperilaku sesuai dengan ajaran agama yang di Yakini. 2. Mengenali dan menjalanjakn hak dan kewajiban diri , beretos kerja, dan peduli terhadap lingkungan 3. Berfikir secara logis, kritis, dan kreatif, serta berkomunikasi melalui berbagai media.
  • 15. B. L A N D A S A N ATAU RASIONAL KTSP 4. Menyenangi keindahan 5. Membiasakan hidup bersih, bugar, dan sehat 6. Memiliki rasa cinta dan bangga terhadap bangsa dan tanah air.