SlideShare a Scribd company logo
PEMERINTAH KABUPATEN GROBOGAN
DINAS PENDIDIKAN
SD NEGERI 2 TEGOWANU WETAN
Jl. Jend. Sudirman No. 8 Tegowanu Wetan, Tegowanu, Grobogan, Jawa Tengah
Telp: 085641210657, Email: sdn2tegowanuwetan@gmail.com
NOTULEN
IDENTIFIKASI DAN PENGELOLAAN SUMBER DAYA/ASET/MODAL
(BERSAMA KEPALA SEKOLAH)
SD NEGERI 2 TEGOWANU WETAN
CGP ANGKATAN 7 KABUPATEN GROBOGAN
Nama CGP : ALI SODIKIN, S.Pd.SD
Hari/Tanggal : Selasa, 9 Mei 2023
Waktu : Sesi 1 Pukul 07.3 – 09.30
Tujuan Pembelajaran Khusus:
CGP mengidentifikasi secara kolaboratif bersama warga sekolah lainnya tentang asset/kekuatan/sumber
daya yang dimiliki sekolah.
1. CGP melakukan kolaborasi atau berdiskusi dengan kepala sekolah untuk mengidentifikasi
sumberdaya yang dimiliki sekolah beserta bagaimana cara pengelolaan asset/modal tersebut
sehingga dapat menunjang pembelajaran bagi murid.
2. CGP menyampaikan konsep dasar berfikir berbasis aset dan pengelolaan sumber daya di sekolah
dengan memanfaatkan aset/modal yang ada sehingga bisa menjadi kekuatan yang menunjang
pembelajaran murid. Terdapat 7 sumber daya, yaitu modal manusia, sosial, fisik, politik, finansial,
lingkungan/alam serta agama dan budaya.
3. Ibu Kasmonah, S.Pd (Kepala Sekolah SDN 2 Tegowanu Wetan)
Menurut Ibu kepala sekolah, sumber daya/aset yang dimiliki SD Negeri 2 Tegowanu Wetan sudah
lengkap dan memadahi 7 modal aset yang dimiliki sekolah antara lain :
a. Modal Manusia
• SD Negeri 2 Tegowanu Wetan memiliki Bapak/Ibu Guru yang berkualitas dan kompeten di
bidangnya masing-masing, guru-guru sebagian besar sudah ASN, kualifikasi Pendidikan
sudah sesuai dan 90 % sudah bersertifikasi.
• Memiliki 3 orang CGP
• Lolos menjadi sekolah penggerak Angkatan 2
• Jumlah siswa cukup besar dan pagu selalu terpenuhi.
• Siswa mudah diarahkan dan penurut.
• Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah selalu melakukan supervisi secara berkala sehingga
dapat memnatau perkembangan secara maksimal.
b. Modal Sosial
Awal mula dilakukan dari internal terlebih dahulu, yaitu melakukan anjangsana bagi guru yang
dilakukan 3 bulan sekali sehingga dapat membentuk atau menjadikan teladan yang baiksehingga
berimbas kepada murid seperti terdapat class meeting, perlombaan antar kelas maupun di sekolah.
c. Modal Fisik
SD Negeri 2 Tegowanu Wetan memiliki aset fisik yang lengkap, seperti perpustakaan, ruang seni,
laboratorium, mushola, 6 ruang kelas, UKS, greenhouse, gazebo, taman baca dan sebagainya.
Semua itu dimanfaatkan untuk menunjang pembelajaran murid.
d. Modal Politik
Ada Lembaga/instansi yang berkolaborasi dengan SD Negeri 2 Tegowanu Wetan diantaranya
mengadakan MOU dengan SMP Negeri 1 Tegowanu, Pemerintah Desa Tegowanu Wetan,
Puskesmas Tegowanu untuk kebutuhan vaksinasi dan vitamin, Polsek Tegowanu, Koramil
Tegowanu dan Kecamatan Tegowanu dan Dinas Pendidikan.
e. Modal Finansial
Supaya dapat memberikan pelayanan prima maka penganggaran dari RKAS BOS baik BOS
Reguler maupun Kinerja yang bermuara pada murid contohnya kegiatan ekstrakurikuler untuk
pengembangan kualitas ataupun potensi murid pembuatan ruang seni untuk mewadahi kreativitas
murid.
f. Modal Lingkungan Alam
Terdapat taman dan tumbuhan yang rimbun sekali sehingga membuat teduh sekolah dan oksigen
silih berganti menjadikan suasana segar murid pun belajar dengan nyaman.
g. Modal Agama dan Budaya
Di SD Negeri 2 Tegowanu Wetan terdapat beragam agama, diantaranya Islam, Kristen, katolik
juga terdapat beragam budaya sehingga sangat menunjang kegiatan Project Penguatan Profil
Pelajar Pancasila di sekolah.
Mengetahui,
Kepala SDN 2 Tegowanu Wetan Calon Guru Penggerak
Kasmonah, S.Pd Ali Sodikin, S.Pd.SD
NIP. 19661201 199103 2 004
Dokumentasi Pemetaan Aset
Sambutan Program Oleh CGP
Diskusi dengan Kepala Sekolah
Diskusi Dengan Rekan Guru
Diskusi Dengan Rekan Guru
Pemaparan Pemetaan Aset dengan Komite Sekolah

More Related Content

What's hot

Pemetaan Aset Sekolah.docx
Pemetaan Aset Sekolah.docxPemetaan Aset Sekolah.docx
Pemetaan Aset Sekolah.docx
NinaLilihSuryani
 
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docx
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docxLampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docx
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docx
WahyouJuztyn
 
Tugas Ruang Kolaborasi Modul 2.2.a.5.pptx
Tugas Ruang Kolaborasi Modul 2.2.a.5.pptxTugas Ruang Kolaborasi Modul 2.2.a.5.pptx
Tugas Ruang Kolaborasi Modul 2.2.a.5.pptx
JasabangImanSuhada
 
TUGAS RUKOL Modul 3.3.pptx
TUGAS RUKOL Modul 3.3.pptxTUGAS RUKOL Modul 3.3.pptx
TUGAS RUKOL Modul 3.3.pptx
LUHEKAYANTHI
 
PPT Ruang Kolaborasi Modul 2.1 Angkatan 5_Sesi 1.pptx
PPT Ruang Kolaborasi Modul 2.1 Angkatan 5_Sesi 1.pptxPPT Ruang Kolaborasi Modul 2.1 Angkatan 5_Sesi 1.pptx
PPT Ruang Kolaborasi Modul 2.1 Angkatan 5_Sesi 1.pptx
YusmantoYusmanto
 
Modul 2.1 Angkatan 5 Reguler. Pembelajaran untuk Memenuhi Kebutuhan Belajar M...
Modul 2.1 Angkatan 5 Reguler. Pembelajaran untuk Memenuhi Kebutuhan Belajar M...Modul 2.1 Angkatan 5 Reguler. Pembelajaran untuk Memenuhi Kebutuhan Belajar M...
Modul 2.1 Angkatan 5 Reguler. Pembelajaran untuk Memenuhi Kebutuhan Belajar M...
Irman Ramly
 
2.1.a.4.2. Unggah Tugas Eksplorasi Konsep - Modul 2.1
 2.1.a.4.2. Unggah Tugas Eksplorasi Konsep - Modul 2.1 2.1.a.4.2. Unggah Tugas Eksplorasi Konsep - Modul 2.1
2.1.a.4.2. Unggah Tugas Eksplorasi Konsep - Modul 2.1
YosiOktafianti1
 
RUANG KOLABORASI 3.3_SESI 1.pptx
RUANG KOLABORASI 3.3_SESI 1.pptxRUANG KOLABORASI 3.3_SESI 1.pptx
RUANG KOLABORASI 3.3_SESI 1.pptx
thelegendofhercules
 
Ruang Kolaborasi 3.3_Agus Setiawan.pdf
Ruang Kolaborasi 3.3_Agus Setiawan.pdfRuang Kolaborasi 3.3_Agus Setiawan.pdf
Ruang Kolaborasi 3.3_Agus Setiawan.pdf
AgusSetiawan410837
 
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdf
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdfModul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdf
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdf
Irman Ramly
 
slide PI2 visi dan prakarsa perubahan.pptx
slide PI2 visi dan prakarsa perubahan.pptxslide PI2 visi dan prakarsa perubahan.pptx
slide PI2 visi dan prakarsa perubahan.pptx
MuhararMuharar
 
3.1 a.5 Ruang Kolaborasi Modul 3.1_.pptx
3.1 a.5 Ruang Kolaborasi Modul 3.1_.pptx3.1 a.5 Ruang Kolaborasi Modul 3.1_.pptx
3.1 a.5 Ruang Kolaborasi Modul 3.1_.pptx
SalahiyahSalahiyah
 
PPT aksi nyata modul 1.4 budaya positif.pptx
PPT aksi nyata modul 1.4 budaya  positif.pptxPPT aksi nyata modul 1.4 budaya  positif.pptx
PPT aksi nyata modul 1.4 budaya positif.pptx
SantiAprilia7
 
Notulen Diskusi KS.pdf
Notulen Diskusi KS.pdfNotulen Diskusi KS.pdf
Notulen Diskusi KS.pdf
NiaKurniati59
 
Modul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdf
Modul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdfModul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdf
Modul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdf
Irman Ramly
 
PPT KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 3.2 PEMIMPIN PEMBELAJARAN DALAM PENGELOLAAN SU...
PPT KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 3.2 PEMIMPIN PEMBELAJARAN DALAM PENGELOLAAN SU...PPT KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 3.2 PEMIMPIN PEMBELAJARAN DALAM PENGELOLAAN SU...
PPT KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 3.2 PEMIMPIN PEMBELAJARAN DALAM PENGELOLAAN SU...
NUROHMANNUROHMAN2
 
KONEKSI ANTAR MATERI Modul 3.3--Muhammad Riyanto.pdf
KONEKSI ANTAR MATERI Modul 3.3--Muhammad Riyanto.pdfKONEKSI ANTAR MATERI Modul 3.3--Muhammad Riyanto.pdf
KONEKSI ANTAR MATERI Modul 3.3--Muhammad Riyanto.pdf
NurilFile
 
Koneksi Antar Materi Modul 3.3.pdf
Koneksi Antar Materi Modul 3.3.pdfKoneksi Antar Materi Modul 3.3.pdf
Koneksi Antar Materi Modul 3.3.pdf
NiaKurniati59
 
Elaborsi Pemahaman 3.2.pdf
Elaborsi Pemahaman 3.2.pdfElaborsi Pemahaman 3.2.pdf
Elaborsi Pemahaman 3.2.pdf
ALFIAH14
 
4_Lembar Rencana Pengembangan Diri ESTHI.pdf
4_Lembar Rencana Pengembangan Diri ESTHI.pdf4_Lembar Rencana Pengembangan Diri ESTHI.pdf
4_Lembar Rencana Pengembangan Diri ESTHI.pdf
syahrialade
 

What's hot (20)

Pemetaan Aset Sekolah.docx
Pemetaan Aset Sekolah.docxPemetaan Aset Sekolah.docx
Pemetaan Aset Sekolah.docx
 
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docx
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docxLampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docx
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docx
 
Tugas Ruang Kolaborasi Modul 2.2.a.5.pptx
Tugas Ruang Kolaborasi Modul 2.2.a.5.pptxTugas Ruang Kolaborasi Modul 2.2.a.5.pptx
Tugas Ruang Kolaborasi Modul 2.2.a.5.pptx
 
TUGAS RUKOL Modul 3.3.pptx
TUGAS RUKOL Modul 3.3.pptxTUGAS RUKOL Modul 3.3.pptx
TUGAS RUKOL Modul 3.3.pptx
 
PPT Ruang Kolaborasi Modul 2.1 Angkatan 5_Sesi 1.pptx
PPT Ruang Kolaborasi Modul 2.1 Angkatan 5_Sesi 1.pptxPPT Ruang Kolaborasi Modul 2.1 Angkatan 5_Sesi 1.pptx
PPT Ruang Kolaborasi Modul 2.1 Angkatan 5_Sesi 1.pptx
 
Modul 2.1 Angkatan 5 Reguler. Pembelajaran untuk Memenuhi Kebutuhan Belajar M...
Modul 2.1 Angkatan 5 Reguler. Pembelajaran untuk Memenuhi Kebutuhan Belajar M...Modul 2.1 Angkatan 5 Reguler. Pembelajaran untuk Memenuhi Kebutuhan Belajar M...
Modul 2.1 Angkatan 5 Reguler. Pembelajaran untuk Memenuhi Kebutuhan Belajar M...
 
2.1.a.4.2. Unggah Tugas Eksplorasi Konsep - Modul 2.1
 2.1.a.4.2. Unggah Tugas Eksplorasi Konsep - Modul 2.1 2.1.a.4.2. Unggah Tugas Eksplorasi Konsep - Modul 2.1
2.1.a.4.2. Unggah Tugas Eksplorasi Konsep - Modul 2.1
 
RUANG KOLABORASI 3.3_SESI 1.pptx
RUANG KOLABORASI 3.3_SESI 1.pptxRUANG KOLABORASI 3.3_SESI 1.pptx
RUANG KOLABORASI 3.3_SESI 1.pptx
 
Ruang Kolaborasi 3.3_Agus Setiawan.pdf
Ruang Kolaborasi 3.3_Agus Setiawan.pdfRuang Kolaborasi 3.3_Agus Setiawan.pdf
Ruang Kolaborasi 3.3_Agus Setiawan.pdf
 
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdf
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdfModul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdf
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdf
 
slide PI2 visi dan prakarsa perubahan.pptx
slide PI2 visi dan prakarsa perubahan.pptxslide PI2 visi dan prakarsa perubahan.pptx
slide PI2 visi dan prakarsa perubahan.pptx
 
3.1 a.5 Ruang Kolaborasi Modul 3.1_.pptx
3.1 a.5 Ruang Kolaborasi Modul 3.1_.pptx3.1 a.5 Ruang Kolaborasi Modul 3.1_.pptx
3.1 a.5 Ruang Kolaborasi Modul 3.1_.pptx
 
PPT aksi nyata modul 1.4 budaya positif.pptx
PPT aksi nyata modul 1.4 budaya  positif.pptxPPT aksi nyata modul 1.4 budaya  positif.pptx
PPT aksi nyata modul 1.4 budaya positif.pptx
 
Notulen Diskusi KS.pdf
Notulen Diskusi KS.pdfNotulen Diskusi KS.pdf
Notulen Diskusi KS.pdf
 
Modul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdf
Modul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdfModul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdf
Modul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdf
 
PPT KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 3.2 PEMIMPIN PEMBELAJARAN DALAM PENGELOLAAN SU...
PPT KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 3.2 PEMIMPIN PEMBELAJARAN DALAM PENGELOLAAN SU...PPT KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 3.2 PEMIMPIN PEMBELAJARAN DALAM PENGELOLAAN SU...
PPT KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 3.2 PEMIMPIN PEMBELAJARAN DALAM PENGELOLAAN SU...
 
KONEKSI ANTAR MATERI Modul 3.3--Muhammad Riyanto.pdf
KONEKSI ANTAR MATERI Modul 3.3--Muhammad Riyanto.pdfKONEKSI ANTAR MATERI Modul 3.3--Muhammad Riyanto.pdf
KONEKSI ANTAR MATERI Modul 3.3--Muhammad Riyanto.pdf
 
Koneksi Antar Materi Modul 3.3.pdf
Koneksi Antar Materi Modul 3.3.pdfKoneksi Antar Materi Modul 3.3.pdf
Koneksi Antar Materi Modul 3.3.pdf
 
Elaborsi Pemahaman 3.2.pdf
Elaborsi Pemahaman 3.2.pdfElaborsi Pemahaman 3.2.pdf
Elaborsi Pemahaman 3.2.pdf
 
4_Lembar Rencana Pengembangan Diri ESTHI.pdf
4_Lembar Rencana Pengembangan Diri ESTHI.pdf4_Lembar Rencana Pengembangan Diri ESTHI.pdf
4_Lembar Rencana Pengembangan Diri ESTHI.pdf
 

Similar to Notula dan Dokumentasi Pemetaan Aset.pdf

1. Identifikasi Aset dan sumber daya KS.pdf
1. Identifikasi Aset dan sumber daya KS.pdf1. Identifikasi Aset dan sumber daya KS.pdf
1. Identifikasi Aset dan sumber daya KS.pdf
SDN3Bangsa
 
AKSI NYATA 3.2 (1). Guru penggerak angkatan 9
AKSI NYATA 3.2 (1). Guru penggerak angkatan 9AKSI NYATA 3.2 (1). Guru penggerak angkatan 9
AKSI NYATA 3.2 (1). Guru penggerak angkatan 9
AlbertusNganang
 
Proposal revitalisasi
Proposal revitalisasiProposal revitalisasi
Proposal revitalisasi
Budi Santoso
 
Kelompok III Modul 4.pptx
Kelompok III Modul 4.pptxKelompok III Modul 4.pptx
Kelompok III Modul 4.pptx
pokjarnabilarahadatu2
 
PPT PROGRAM KAMPUS MENGAJAR.pptx
PPT PROGRAM KAMPUS MENGAJAR.pptxPPT PROGRAM KAMPUS MENGAJAR.pptx
PPT PROGRAM KAMPUS MENGAJAR.pptx
Jihaniyahahmad
 
Rakor SD PPK 2022 disdik dengan PKB DPRD Kota semarang.ppt
Rakor SD PPK 2022 disdik dengan PKB DPRD Kota semarang.pptRakor SD PPK 2022 disdik dengan PKB DPRD Kota semarang.ppt
Rakor SD PPK 2022 disdik dengan PKB DPRD Kota semarang.ppt
ssuser28758a
 
Aksi Nyata Modul 3.2.pdf Calon guru penggerak
Aksi Nyata Modul 3.2.pdf Calon guru penggerakAksi Nyata Modul 3.2.pdf Calon guru penggerak
Aksi Nyata Modul 3.2.pdf Calon guru penggerak
EkaHermana
 
AKSI NYATA MODUL 3.2.pdf
AKSI NYATA MODUL 3.2.pdfAKSI NYATA MODUL 3.2.pdf
AKSI NYATA MODUL 3.2.pdf
WawanKurniawan976950
 
Aksi Nyata Modul 3.2. pdf cgp angkatan 9
Aksi Nyata Modul 3.2. pdf cgp angkatan 9Aksi Nyata Modul 3.2. pdf cgp angkatan 9
Aksi Nyata Modul 3.2. pdf cgp angkatan 9
RickiMaulizarSahputr
 
Kurikulum dokumen
Kurikulum dokumenKurikulum dokumen
Kurikulum dokumen
Gus Fendi
 
AKSI NYATA MODUL 3.2.pdf
AKSI NYATA MODUL 3.2.pdfAKSI NYATA MODUL 3.2.pdf
AKSI NYATA MODUL 3.2.pdf
Andara20
 
3.2.a.9. Aksi Nyata cgp- Modul 3.2.docx
3.2.a.9. Aksi Nyata  cgp- Modul 3.2.docx3.2.a.9. Aksi Nyata  cgp- Modul 3.2.docx
3.2.a.9. Aksi Nyata cgp- Modul 3.2.docx
KadekTamanSriAyuning
 
Program MPLS SMP
Program MPLS SMP Program MPLS SMP
Program MPLS SMP
NurismanAli
 
Proposal pln
Proposal plnProposal pln
Proposal pln
Murni SeTyaningsih
 
_AKSI NYATA MODUL 3.2.pdf guru penggerak
_AKSI NYATA MODUL 3.2.pdf guru penggerak_AKSI NYATA MODUL 3.2.pdf guru penggerak
_AKSI NYATA MODUL 3.2.pdf guru penggerak
LianHudq
 
46868782 mos
46868782 mos46868782 mos
46868782 mosbigboz
 
PRAKTIK BAIK SDN 1 Tenjolayar.pdf
PRAKTIK BAIK SDN 1 Tenjolayar.pdfPRAKTIK BAIK SDN 1 Tenjolayar.pdf
PRAKTIK BAIK SDN 1 Tenjolayar.pdf
AchmadRaySoenarto
 
Contoh proposal sarana_prasarana_proposa
Contoh proposal sarana_prasarana_proposaContoh proposal sarana_prasarana_proposa
Contoh proposal sarana_prasarana_proposa
RizkyMulyaPratama1
 
TUGAS GURU PENGGERAK Ruang Kolaborasi Modul 3.2.pptx
TUGAS GURU PENGGERAK Ruang Kolaborasi Modul 3.2.pptxTUGAS GURU PENGGERAK Ruang Kolaborasi Modul 3.2.pptx
TUGAS GURU PENGGERAK Ruang Kolaborasi Modul 3.2.pptx
ekosantoso02
 
Annisa nurul jannah
Annisa nurul jannahAnnisa nurul jannah
Annisa nurul jannah
annisanj22
 

Similar to Notula dan Dokumentasi Pemetaan Aset.pdf (20)

1. Identifikasi Aset dan sumber daya KS.pdf
1. Identifikasi Aset dan sumber daya KS.pdf1. Identifikasi Aset dan sumber daya KS.pdf
1. Identifikasi Aset dan sumber daya KS.pdf
 
AKSI NYATA 3.2 (1). Guru penggerak angkatan 9
AKSI NYATA 3.2 (1). Guru penggerak angkatan 9AKSI NYATA 3.2 (1). Guru penggerak angkatan 9
AKSI NYATA 3.2 (1). Guru penggerak angkatan 9
 
Proposal revitalisasi
Proposal revitalisasiProposal revitalisasi
Proposal revitalisasi
 
Kelompok III Modul 4.pptx
Kelompok III Modul 4.pptxKelompok III Modul 4.pptx
Kelompok III Modul 4.pptx
 
PPT PROGRAM KAMPUS MENGAJAR.pptx
PPT PROGRAM KAMPUS MENGAJAR.pptxPPT PROGRAM KAMPUS MENGAJAR.pptx
PPT PROGRAM KAMPUS MENGAJAR.pptx
 
Rakor SD PPK 2022 disdik dengan PKB DPRD Kota semarang.ppt
Rakor SD PPK 2022 disdik dengan PKB DPRD Kota semarang.pptRakor SD PPK 2022 disdik dengan PKB DPRD Kota semarang.ppt
Rakor SD PPK 2022 disdik dengan PKB DPRD Kota semarang.ppt
 
Aksi Nyata Modul 3.2.pdf Calon guru penggerak
Aksi Nyata Modul 3.2.pdf Calon guru penggerakAksi Nyata Modul 3.2.pdf Calon guru penggerak
Aksi Nyata Modul 3.2.pdf Calon guru penggerak
 
AKSI NYATA MODUL 3.2.pdf
AKSI NYATA MODUL 3.2.pdfAKSI NYATA MODUL 3.2.pdf
AKSI NYATA MODUL 3.2.pdf
 
Aksi Nyata Modul 3.2. pdf cgp angkatan 9
Aksi Nyata Modul 3.2. pdf cgp angkatan 9Aksi Nyata Modul 3.2. pdf cgp angkatan 9
Aksi Nyata Modul 3.2. pdf cgp angkatan 9
 
Kurikulum dokumen
Kurikulum dokumenKurikulum dokumen
Kurikulum dokumen
 
AKSI NYATA MODUL 3.2.pdf
AKSI NYATA MODUL 3.2.pdfAKSI NYATA MODUL 3.2.pdf
AKSI NYATA MODUL 3.2.pdf
 
3.2.a.9. Aksi Nyata cgp- Modul 3.2.docx
3.2.a.9. Aksi Nyata  cgp- Modul 3.2.docx3.2.a.9. Aksi Nyata  cgp- Modul 3.2.docx
3.2.a.9. Aksi Nyata cgp- Modul 3.2.docx
 
Program MPLS SMP
Program MPLS SMP Program MPLS SMP
Program MPLS SMP
 
Proposal pln
Proposal plnProposal pln
Proposal pln
 
_AKSI NYATA MODUL 3.2.pdf guru penggerak
_AKSI NYATA MODUL 3.2.pdf guru penggerak_AKSI NYATA MODUL 3.2.pdf guru penggerak
_AKSI NYATA MODUL 3.2.pdf guru penggerak
 
46868782 mos
46868782 mos46868782 mos
46868782 mos
 
PRAKTIK BAIK SDN 1 Tenjolayar.pdf
PRAKTIK BAIK SDN 1 Tenjolayar.pdfPRAKTIK BAIK SDN 1 Tenjolayar.pdf
PRAKTIK BAIK SDN 1 Tenjolayar.pdf
 
Contoh proposal sarana_prasarana_proposa
Contoh proposal sarana_prasarana_proposaContoh proposal sarana_prasarana_proposa
Contoh proposal sarana_prasarana_proposa
 
TUGAS GURU PENGGERAK Ruang Kolaborasi Modul 3.2.pptx
TUGAS GURU PENGGERAK Ruang Kolaborasi Modul 3.2.pptxTUGAS GURU PENGGERAK Ruang Kolaborasi Modul 3.2.pptx
TUGAS GURU PENGGERAK Ruang Kolaborasi Modul 3.2.pptx
 
Annisa nurul jannah
Annisa nurul jannahAnnisa nurul jannah
Annisa nurul jannah
 

Recently uploaded

Materi Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage Theory
Materi Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage TheoryMateri Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage Theory
Materi Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage Theory
NizaNurAzizah
 
Kumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New Hot
Kumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New HotKumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New Hot
Kumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New Hot
MuhammadZufaldi
 
4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf
4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf
4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf
sigitpurwanto62
 
akreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptx
akreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptxakreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptx
akreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptx
badzwow1
 
PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB), BEA PEROLEHAN
PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB), BEA PEROLEHANPAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB), BEA PEROLEHAN
PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB), BEA PEROLEHAN
AnandaFitriaRahmadan
 
Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptx
Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptxMateri Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptx
Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptx
nurmaladewiwatukila
 
PPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptx
PPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptxPPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptx
PPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptx
shiran23
 

Recently uploaded (7)

Materi Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage Theory
Materi Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage TheoryMateri Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage Theory
Materi Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage Theory
 
Kumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New Hot
Kumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New HotKumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New Hot
Kumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New Hot
 
4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf
4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf
4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf
 
akreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptx
akreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptxakreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptx
akreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptx
 
PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB), BEA PEROLEHAN
PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB), BEA PEROLEHANPAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB), BEA PEROLEHAN
PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB), BEA PEROLEHAN
 
Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptx
Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptxMateri Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptx
Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptx
 
PPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptx
PPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptxPPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptx
PPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptx
 

Notula dan Dokumentasi Pemetaan Aset.pdf

  • 1. PEMERINTAH KABUPATEN GROBOGAN DINAS PENDIDIKAN SD NEGERI 2 TEGOWANU WETAN Jl. Jend. Sudirman No. 8 Tegowanu Wetan, Tegowanu, Grobogan, Jawa Tengah Telp: 085641210657, Email: sdn2tegowanuwetan@gmail.com NOTULEN IDENTIFIKASI DAN PENGELOLAAN SUMBER DAYA/ASET/MODAL (BERSAMA KEPALA SEKOLAH) SD NEGERI 2 TEGOWANU WETAN CGP ANGKATAN 7 KABUPATEN GROBOGAN Nama CGP : ALI SODIKIN, S.Pd.SD Hari/Tanggal : Selasa, 9 Mei 2023 Waktu : Sesi 1 Pukul 07.3 – 09.30 Tujuan Pembelajaran Khusus: CGP mengidentifikasi secara kolaboratif bersama warga sekolah lainnya tentang asset/kekuatan/sumber daya yang dimiliki sekolah. 1. CGP melakukan kolaborasi atau berdiskusi dengan kepala sekolah untuk mengidentifikasi sumberdaya yang dimiliki sekolah beserta bagaimana cara pengelolaan asset/modal tersebut sehingga dapat menunjang pembelajaran bagi murid. 2. CGP menyampaikan konsep dasar berfikir berbasis aset dan pengelolaan sumber daya di sekolah dengan memanfaatkan aset/modal yang ada sehingga bisa menjadi kekuatan yang menunjang pembelajaran murid. Terdapat 7 sumber daya, yaitu modal manusia, sosial, fisik, politik, finansial, lingkungan/alam serta agama dan budaya. 3. Ibu Kasmonah, S.Pd (Kepala Sekolah SDN 2 Tegowanu Wetan) Menurut Ibu kepala sekolah, sumber daya/aset yang dimiliki SD Negeri 2 Tegowanu Wetan sudah lengkap dan memadahi 7 modal aset yang dimiliki sekolah antara lain : a. Modal Manusia • SD Negeri 2 Tegowanu Wetan memiliki Bapak/Ibu Guru yang berkualitas dan kompeten di bidangnya masing-masing, guru-guru sebagian besar sudah ASN, kualifikasi Pendidikan sudah sesuai dan 90 % sudah bersertifikasi. • Memiliki 3 orang CGP • Lolos menjadi sekolah penggerak Angkatan 2 • Jumlah siswa cukup besar dan pagu selalu terpenuhi. • Siswa mudah diarahkan dan penurut. • Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah selalu melakukan supervisi secara berkala sehingga dapat memnatau perkembangan secara maksimal.
  • 2. b. Modal Sosial Awal mula dilakukan dari internal terlebih dahulu, yaitu melakukan anjangsana bagi guru yang dilakukan 3 bulan sekali sehingga dapat membentuk atau menjadikan teladan yang baiksehingga berimbas kepada murid seperti terdapat class meeting, perlombaan antar kelas maupun di sekolah. c. Modal Fisik SD Negeri 2 Tegowanu Wetan memiliki aset fisik yang lengkap, seperti perpustakaan, ruang seni, laboratorium, mushola, 6 ruang kelas, UKS, greenhouse, gazebo, taman baca dan sebagainya. Semua itu dimanfaatkan untuk menunjang pembelajaran murid. d. Modal Politik Ada Lembaga/instansi yang berkolaborasi dengan SD Negeri 2 Tegowanu Wetan diantaranya mengadakan MOU dengan SMP Negeri 1 Tegowanu, Pemerintah Desa Tegowanu Wetan, Puskesmas Tegowanu untuk kebutuhan vaksinasi dan vitamin, Polsek Tegowanu, Koramil Tegowanu dan Kecamatan Tegowanu dan Dinas Pendidikan. e. Modal Finansial Supaya dapat memberikan pelayanan prima maka penganggaran dari RKAS BOS baik BOS Reguler maupun Kinerja yang bermuara pada murid contohnya kegiatan ekstrakurikuler untuk pengembangan kualitas ataupun potensi murid pembuatan ruang seni untuk mewadahi kreativitas murid. f. Modal Lingkungan Alam Terdapat taman dan tumbuhan yang rimbun sekali sehingga membuat teduh sekolah dan oksigen silih berganti menjadikan suasana segar murid pun belajar dengan nyaman. g. Modal Agama dan Budaya Di SD Negeri 2 Tegowanu Wetan terdapat beragam agama, diantaranya Islam, Kristen, katolik juga terdapat beragam budaya sehingga sangat menunjang kegiatan Project Penguatan Profil Pelajar Pancasila di sekolah. Mengetahui, Kepala SDN 2 Tegowanu Wetan Calon Guru Penggerak Kasmonah, S.Pd Ali Sodikin, S.Pd.SD NIP. 19661201 199103 2 004
  • 7. Pemaparan Pemetaan Aset dengan Komite Sekolah