SlideShare a Scribd company logo
Nama : Dameria Karina Saragih
Npm : 2001010066
Grup : PGA10
Mata Kuliah : Perspektif Pendidikan
1. Jelaskan profil Kurikulum Merdeka untuk sekolah Dasar (sejak 1964 sampai ke
Kurikulum Merdeka)
Jawab:
a) PROFIL KURIKULUM SD TAHUN 1964
Pada Kurikulum 1964 pemerintah menerapkan program Pancawardhana
sebagai pembekalan di jenjang Sekolah Dasar (SD), yakni pendidikan yang
meliputi pengembangan daya cipta, rasa, karsa, karya, dan moral.
Kemudian, untuk mata pelajaran diklasifikasikan menjadi 5 kelompok
bidang studi yaitu, moral, kecerdasan, emosional atau artistik, keterampilan,
dan jasmani.
b) PROFIL KURIKULUM SD TAHUN 1968
Pada Departemen Pendidikan dan Kebudayaan pada tahun 1968 segera
melakukan perbaikan-perbaikan misalnya dengan menerbitkan buku
pedoman kurikulum sekolahdasar yang diberi nama kurikulum SD sebagai
pengganti Rencana Pendidikan Tk dan Sd.Unsur pokok yang terdapat dalam
kurikulum Sd 1968, yaitu sebagai berikut :
1. Dasar tujuan dan asas-asas pelaksanaan pendidikan nasional Pancasila di
SD
2. Struktur program ata kerangka-kerangka kurikulum SD
3. Bahan pendidikan atau garis-garis besar program pengajaran.
4. Pedomana evaluasi atau pengisian dan penggunaan buku pada murid SD
Pada Undang-Undang Dasar 1945 agar mencapai dasar dan tujuan
pendidikan tersebut maka isi pendidikan diarahkan untuk
1. Mempertinggi mental-moral-budi pekerti dan memperkuat keyakinan
agama
2. Mempertinggi kecerdasan dan keterampilan
3. Membina atau mempertimbangkan fisik yang kuat dan sehat.
c) PROFIL KURIKULUM SD TAHUN 1975
Pada kurikulum tahun 1975 menggunakan kebijakan pemerintah di bidang
pendidikan nasional yang digariskan dalam Ketetapan MPR RI
IV/MPR/1973 tentang GBHN yang menuntut adanya perubahan dalam
pendidikan.
 Fenomena yang mempengaruhi
 Dasar pendidikan nasional
 Tujuan umum pendidikan nasional
 Tujuan perubahan kurikulum 1968 ke 1975
 Tujuan pendidikan nasional sekolah dasar baik umum maupun khusus
 Pendekatan yang berorientasi pada tujuan integrative, system, ekosistem
 Kurikulum SD Tahun 1975 menganut prinsip relevan, efisiensi dan
efektivitas, fleksibelitas, kontinuitas, pendidikan seumur hidup
 Struktur kurikulum SD terdiri dari beberapa program yaitu :
Program pendidikan umum
Program pendidikan akademik
Program pendidikan keterampilan
d) PROFIL KURIKULUM SD TAHUN 1984
Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 0461/U/1983
tentang Perbaikan Kurikulum Pendidikan dan Kebudayaan maka untuk
tingkat sekolah dasar diberlakukan penggunaan kurikulum baru, yaitu
kurikulum tahun 1984. Pada tujuan kurikulum tahun 1984 pada pendidikan
nasional tersebut sebagai acuandari tujuan pendidikan sekolah dasar :
1. Mendidik murid agar menjadi manusia Indonesia seutuhnya berdasarkan
Pancasila yang mampu membangun dirinya sendiri dan ikut tanggung jawab
terhadap pembangunan bangsa,
2. Memberi bekal kemampuan yang diperlukan bagi murid,
3. Memberikan kemampuan dasar untuk
Hidup di masyarakat dan mengembangkan diri sesuai dengan bakat, minat,
kemapuan,dan lingkungannya. Pada ekstrakulikuler merupakan kegiatan yang
dilakukan diluar sekolah, yang dilakukan di sekolah maupun di luar sekolah dan
bertujuan untuk memperluas pengetahuan murid, mengenal hubungan antara
berbagai mata pelajaran, membina bakat dan minat, serta melengkapi upaya
pembentukan manusia Indonesia seutuhnya
e) PROFIL KURIKULUM SD TAHUN 1994
1. Tujuan
 Memperhatikan tahap perkembangan siswa dan kesesuaian dengan
lingkungan, kebutuhan pembangunan nasional, perkembangan IPTEK,
serta kesenian.
 Menekankan kemampuan dan keterampilan dasar “ baca-tulis-hitung
 Mata pelajaran
2. Program pengajaran, Program Kulikuler dan ekstra kulikuler
3. Sistem catur wulan yang membagi waktu belajar 1 tahun menjadi 3 bagian
waktu ( 3 catur wulan ).
f) PROFIL KURIKULUM SD TAHUN 2004
Munculnya kurikulum tahun 2004 dilandasi dengan adanya perkembangan
dan perubahan yang terjadi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan
bernegaradi Indonesia yang dipengaruhi oleh perubahan global,
perkembangan ilmu pengetahuan dan tekhonologi, serta seni dan budaya.
Kurikulum ini lebih fokus dalam penyempurnaan kurikulum yang berbasis
kompetensi peserta didik dan dikembangkan atas dua prinsip yaitu prinsip
pengembangan dan prinsip pelaksanaan
 Pengembangan kurikulum: Kerangka dan struktur kurikulum, bahan
kajian, mata pelajaran, silabus, dan bahan ajar.
 Standart Kompetensi Lulusan ( SKL )
 Struktur kurikulum
g) PROFIL KURIKULUM SD TAHUN 2013
Kurikulum 2013 menghadirkan pembelajaran yang mengacu pada tiga
ranah kompetensi yaitu, sikap, pengetahuan dan keterampilan.
Kurikulum 2013 menganut pandangan dasar bahwa pengetahuan tidak
dapat dipindakan secara utuh dari guru kepada siswa, melainkan
membutuhkan proses pembelajaran secara langsung/ilmiah untuk
menyampaikan informasi sehingga dapat memberikan makna dalam
belajar. Siswa adalah subjek yang memiliki kemampuan untuk secara
aktif mencari, mengolah, mengkonstruksi, dan menggunakan
pengetahuan.
h) PROFIL KURIKULUM MERDEKA
Profil Pelajar Pancasila adalah perwujudan pelajar Indonesia sebagai
pelajar sepanjang hayat yang memiliki kompetensi global dan
berperilaku sesuai dengan nilai-nilai Pancasila, dengan enam ciri utama:
beriman, bertakwa kepada Tuhan YME, dan berakhlak mulia,
berkebinekaan global, bergotong royong, mandiri, bernalar kritis, dan
kreatif
 Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan berakhlak
mulia
Elemen: akhlak beragama, akhlak pribadi, akhlak kepada
manusia, akhlak kepada alam, akhlak bernegara.
 Berkebinekaan global
Elemen: mengenal dan menghargai budaya, komunikasi dan
interaksi antarbudaya, refleksi dan tanggung jawab terhadap
pengalaman kebinekaan, berkeadilan sosial.
 Bergotong royong
Elemen: kolaborasi, kepedulian, berbagi.
 Mandiri
Elemen: pemahaman diri dan situasi yang dihadapi, regulasi diri.
 Bernalar kritis
Elemen: memperoleh dan memproses informasi dan gagasan,
menganalisis dan mengevaluasi penalaran, merefleksi dan
mengevaluasi pemikirannya sendiri.
 Kreatif
Elemen: menghasilkan gagasan yang orisinal, menghasilkan
karya dan tindakan yang orisinal, memiliki keluwesan berpikir
dalam mencari alternatif solusi permasalahan.
2. Cari K.I pada Kurikulum 2013 untuk pendidikan SD
Jawab:
Kompetensi inti sikap spritual Menerima, menjalankan, dan
menghargai ajaran Agama yang
dianutnya.
Kompetensi inti sikap sosial Memiliki perilaku jujur, disiplin,
tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan
keluarga, teman, guru dan tetangganya
serta cinta tanah air.
Kompetensi inti sikap pengetahuan, dan Memahami pengetahuan faktual dan
konseptual dengan cara mengamati,
menanya dan mencoba berdasarkan rasa
ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan
benda-benda yang dijumpainya di
rumah, di sekolah dan tempat bermain.
Kompetensi inti sikap keterampilan Menyajikan pengetahuan faktual dan
konseptual dalam bahasa yang jelas,
sistematis, logis dan kritis, dalam karya
yang estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat dalam
tindakan yang mencerminkan perilaku
anak bermain dan berakhlak mulia.
3. Uraikan dengan rinci perbedaan Kurikulum 2013 dan Kurikulum Merdeka
untuk SD
Jawab:
Kurikulum 2013 Kurikulum Merdeka
1. Kerangka dasar Rancangan landasan utama
Kurikulum 2013 adalah
tujuan Sistem Pendidikan
Nasional dan Standar
Nasional Pendidikan.
Rancangan landasan utama
Kurikulum Merdeka adalah
tujuan Sistem Pendidikan
Nasional dan Standar
Nasional Pendidikan.
Mengembangkan profil
pelajar Pancasila pada
peserta didik
2. Kompetensi yang
Dituju
Kompetensi Dasar (KD)
yang berupa lingkup dan
urutan (scope & sequence)
dikelompokkan pada 4
Kompetensi Inti (KI), yaitu
Sikap Spiritual, Sikap
Sosial, Pengetahuan,
Keterampilan. KD
dinyatakan dalam poin-poin
dan diurutkan untuk
mencapai KI yang
diorganisasikan per-tahun.
KD pada KI 1 (Sikap
Spiritual) dan KI 2 (Sikap
Sosial) hanya ada di
pelajaran Pendidikan Agama
dan Budi Pekerti, serta
Capaian pembelajaran yang
disusun per fase. Capaian
Pembelajaran dinyatakan
dalam paragraf yang
merangkaikan pengetahuan,
sikap, dan keterampilan
untuk mencapai,
menguatkan, dan
meningkatkan kompetensi.
Fase SD/sederajat terdiri
dari: Fase A (setara kelas I
dan II SD)
Fase B (setara kelas III dan
IV SD)
Fase C (Setara kelas V dan
VI SD).
Pendidikan Pancasila dan
Kewarganegaraan.
3. Struktur
Kurikulum
Jam Pelajaran (JP) diatur per
minggu. Satuan pendidikan
mengatur alokasi waktu
pembelajaran secara rutin
setiap minggu dalam setiap
semester, sehingga pada
setiap semester peserta didik
akan mendapatkan nilai
hasil belajar setiap mata
pelajaran. Satuan pendidikan
diarahkan menggunakan
pendekatan
pengorganisasian
pembelajaran berbasis
tematik integratif.
Struktur kurikulum dibagi
jadi 2 kegiatan pembelajaran
utama, yaitu: (1)
pembelajaran reguler atau
rutin yang merupakan
kegiatan intrakurikuler; dan
(2) projek penguatan profil
pelajar Pancasila. Jam
Pelajaran (JP) diatur per
tahun. Satuan pendidikan
dapat mengatur alokasi
waktu pembelajaran secara
fleksibel untuk mencapai JP
yang ditetapkan.
Satuan pendidikan dapat
menggunakan pendekatan
pengorganisasian
pembelajaran berbasis mata
pelajaran, tematik, atau
terintegrasi. Mata pelajaran
IPAS (Ilmu Pengetahuan
Alam dan Sosial)
merupakan paduan IPA dan
IPS. Bahasa Inggris menjadi
mata pelajaran pilihan,
tergantung kesiapan satuan
pendidikan.
Satuan pendidikan atau
peserta didik dapat memilih
sekurang-kurangnya satu
dari empat mata pelajaran
Seni dan Budaya: Seni
Musik, Seni Rupa, Seni
Teater, atau Seni Tari.
4. Pembelajaran Pendekatan pembelajaran
menggunakan satu
pendekatan yaitu pendekatan
saintifik untuk semua mata
pelajaran. Umumnya,
pembelajaran terfokus hanya
pada intrakurikuler (tatap
muka). Untuk kokurikuler
dialokasikan beban belajar
maksimum 50% di luar jam
tatap muka, tetapi tidak
diwajibkan dalam bentuk
kegiatan yang direncanakan
secara khusus, sehingga
pada umumnya diserahkan
kepada kreativitas guru
pengampu.
Menguatkan pembelajaran
terdiferensiasi sesuai tahap
capaian peserta didik.
Paduan antara pembelajaran
intrakurikuler (sekitar 70-80
persen dari jam pelajaran)
dan kokurikuler melalui
projek penguatan profil
pelajar Pancasila (sekitar 20-
30 persen jam pelajaran).
5. Penilaian Penilaian formatif dan
sumatif oleh pendidik
berfungsi memantau
kemajuan belajar, memantau
hasil belajar, dan mendeteksi
kebutuhan perbaikan hasil
belajar peserta didik secara
Penguatan pada asesmen
formatif dan penggunaan
hasil asesmen untuk
merancang pembelajaran
sesuai tahap capaian peserta
didik. Menguatkan
pelaksanaan penilaian
berkesinambungan.
Menguatkan pelaksanaan
penilaian autentik pada
setiap mata pelajaran.
Penilaian dibagi menjadi
penilaian sikap,
pengetahuan, dan
keterampilan.
autentik terutama dalam
projek penguatan profil
pelajar Pancasila. Tidak ada
pemisahan antara penilaian
sikap, pengetahuan, dan
keterampilan.
6. Perangkat Ajar
yang Disediakan
Pemerintah
Buku teks dan buku non-
teks.
Buku teks dan buku non-
teks. Contoh-contoh modul
ajar. Alur tujuan
pembelajaran. Contoh
projek penguatan profil
pelajar Pancasila. Contoh
kurikulum operasional
satuan pendidikan.
7. Perangkat
Kurikulum
Panduan Pembelajaran dan
Asesmen. Panduan
pengembangan kurikulum
operasional sekolah.
Panduan pengembangan
projek penguatan profil
pelajar Pancasila. Panduan
pelaksanaan pendidikan
inklusif. Panduan
penyusunan program
pembelajaran individual.
Modul layanan bimbingan
konseling.
Pedoman implementasi
kurikulum. Panduan
Penilaian. Panduan
Pembelajaran setiap jenjang.

More Related Content

Similar to KURIKULUM PERSPEKTIF DAMERIA.docx

Kurikulum
KurikulumKurikulum
Kurikulum
ria angriani
 
SILABUS SD KELAS 1.doc
SILABUS SD KELAS 1.docSILABUS SD KELAS 1.doc
SILABUS SD KELAS 1.doc
smpn1pamut
 
1. Dinamika Perkembangan Kurikulum 2013.pptx
1. Dinamika Perkembangan Kurikulum  2013.pptx1. Dinamika Perkembangan Kurikulum  2013.pptx
1. Dinamika Perkembangan Kurikulum 2013.pptx
wahyu120222
 
Dinamika perkembangan kurikulum 2013
Dinamika perkembangan kurikulum  2013Dinamika perkembangan kurikulum  2013
Dinamika perkembangan kurikulum 2013
Anwar Syaddad
 
Penjelasan kurikulum 2013 oleh Prof. Dr. Abdullah Alkaff, Ph.D
Penjelasan kurikulum 2013 oleh Prof. Dr. Abdullah Alkaff, Ph.DPenjelasan kurikulum 2013 oleh Prof. Dr. Abdullah Alkaff, Ph.D
Penjelasan kurikulum 2013 oleh Prof. Dr. Abdullah Alkaff, Ph.D
sarwani67
 
Konsepsi kurikulum 2013
Konsepsi kurikulum 2013Konsepsi kurikulum 2013
Konsepsi kurikulum 2013
امير الدين حسيبوان
 
Landasan Pendi Tugas Kelomp
Landasan Pendi Tugas KelompLandasan Pendi Tugas Kelomp
Landasan Pendi Tugas Kelomp
herdisaksul
 
Kurikulum sd 13
Kurikulum sd 13Kurikulum sd 13
Kurikulum sd 13
fahmihid
 
A.1_Dinamika Perkembangan K13.pptx
A.1_Dinamika Perkembangan K13.pptxA.1_Dinamika Perkembangan K13.pptx
A.1_Dinamika Perkembangan K13.pptx
AbiHasan9
 
Makalah pendidikan berkarakter
Makalah pendidikan berkarakterMakalah pendidikan berkarakter
Makalah pendidikan berkarakter
Septian Muna Barakati
 
Ktsp farmasi
Ktsp farmasiKtsp farmasi
RESUME KURIKULUM TK DI INDONESIA
RESUME KURIKULUM TK DI INDONESIARESUME KURIKULUM TK DI INDONESIA
RESUME KURIKULUM TK DI INDONESIAFirdika Arini
 
Silabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjja
Silabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjjaSilabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjja
Silabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjja
1TAdisuryaPratama
 
Analisis Pengembangan Kurikulum PKn
Analisis Pengembangan Kurikulum PKnAnalisis Pengembangan Kurikulum PKn
Analisis Pengembangan Kurikulum PKn
Hariyatunnisa Ahmad
 
Permendikbud tahun2014 nomor103_lampiran
Permendikbud tahun2014 nomor103_lampiranPermendikbud tahun2014 nomor103_lampiran
Permendikbud tahun2014 nomor103_lampiranIa Hidarya
 
Lampiran permendikbud-no-103-tahun-2014(1)
Lampiran permendikbud-no-103-tahun-2014(1)Lampiran permendikbud-no-103-tahun-2014(1)
Lampiran permendikbud-no-103-tahun-2014(1)
Sariki Sarif
 
29876007
2987600729876007
29876007
qiforrunia
 
Lampiran permendikbud-no-103-tahun-2014
Lampiran permendikbud-no-103-tahun-2014Lampiran permendikbud-no-103-tahun-2014
Lampiran permendikbud-no-103-tahun-2014
Erlita Izzatunnisa
 

Similar to KURIKULUM PERSPEKTIF DAMERIA.docx (20)

Kurikulum
KurikulumKurikulum
Kurikulum
 
SILABUS SD KELAS 1.doc
SILABUS SD KELAS 1.docSILABUS SD KELAS 1.doc
SILABUS SD KELAS 1.doc
 
1. Dinamika Perkembangan Kurikulum 2013.pptx
1. Dinamika Perkembangan Kurikulum  2013.pptx1. Dinamika Perkembangan Kurikulum  2013.pptx
1. Dinamika Perkembangan Kurikulum 2013.pptx
 
Dinamika perkembangan kurikulum 2013
Dinamika perkembangan kurikulum  2013Dinamika perkembangan kurikulum  2013
Dinamika perkembangan kurikulum 2013
 
Penjelasan kurikulum 2013 oleh Prof. Dr. Abdullah Alkaff, Ph.D
Penjelasan kurikulum 2013 oleh Prof. Dr. Abdullah Alkaff, Ph.DPenjelasan kurikulum 2013 oleh Prof. Dr. Abdullah Alkaff, Ph.D
Penjelasan kurikulum 2013 oleh Prof. Dr. Abdullah Alkaff, Ph.D
 
Konsepsi kurikulum 2013
Konsepsi kurikulum 2013Konsepsi kurikulum 2013
Konsepsi kurikulum 2013
 
Konsepsi Kurikulum 2013
Konsepsi Kurikulum 2013Konsepsi Kurikulum 2013
Konsepsi Kurikulum 2013
 
Landasan Pendi Tugas Kelomp
Landasan Pendi Tugas KelompLandasan Pendi Tugas Kelomp
Landasan Pendi Tugas Kelomp
 
Kurikulum sd 13
Kurikulum sd 13Kurikulum sd 13
Kurikulum sd 13
 
A.1_Dinamika Perkembangan K13.pptx
A.1_Dinamika Perkembangan K13.pptxA.1_Dinamika Perkembangan K13.pptx
A.1_Dinamika Perkembangan K13.pptx
 
Makalah pendidikan berkarakter
Makalah pendidikan berkarakterMakalah pendidikan berkarakter
Makalah pendidikan berkarakter
 
Ktsp farmasi
Ktsp farmasiKtsp farmasi
Ktsp farmasi
 
Kurikulum pembelajaran
Kurikulum pembelajaranKurikulum pembelajaran
Kurikulum pembelajaran
 
RESUME KURIKULUM TK DI INDONESIA
RESUME KURIKULUM TK DI INDONESIARESUME KURIKULUM TK DI INDONESIA
RESUME KURIKULUM TK DI INDONESIA
 
Silabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjja
Silabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjjaSilabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjja
Silabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjja
 
Analisis Pengembangan Kurikulum PKn
Analisis Pengembangan Kurikulum PKnAnalisis Pengembangan Kurikulum PKn
Analisis Pengembangan Kurikulum PKn
 
Permendikbud tahun2014 nomor103_lampiran
Permendikbud tahun2014 nomor103_lampiranPermendikbud tahun2014 nomor103_lampiran
Permendikbud tahun2014 nomor103_lampiran
 
Lampiran permendikbud-no-103-tahun-2014(1)
Lampiran permendikbud-no-103-tahun-2014(1)Lampiran permendikbud-no-103-tahun-2014(1)
Lampiran permendikbud-no-103-tahun-2014(1)
 
29876007
2987600729876007
29876007
 
Lampiran permendikbud-no-103-tahun-2014
Lampiran permendikbud-no-103-tahun-2014Lampiran permendikbud-no-103-tahun-2014
Lampiran permendikbud-no-103-tahun-2014
 

Recently uploaded

SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 

Recently uploaded (20)

SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 

KURIKULUM PERSPEKTIF DAMERIA.docx

  • 1. Nama : Dameria Karina Saragih Npm : 2001010066 Grup : PGA10 Mata Kuliah : Perspektif Pendidikan 1. Jelaskan profil Kurikulum Merdeka untuk sekolah Dasar (sejak 1964 sampai ke Kurikulum Merdeka) Jawab: a) PROFIL KURIKULUM SD TAHUN 1964 Pada Kurikulum 1964 pemerintah menerapkan program Pancawardhana sebagai pembekalan di jenjang Sekolah Dasar (SD), yakni pendidikan yang meliputi pengembangan daya cipta, rasa, karsa, karya, dan moral. Kemudian, untuk mata pelajaran diklasifikasikan menjadi 5 kelompok bidang studi yaitu, moral, kecerdasan, emosional atau artistik, keterampilan, dan jasmani. b) PROFIL KURIKULUM SD TAHUN 1968 Pada Departemen Pendidikan dan Kebudayaan pada tahun 1968 segera melakukan perbaikan-perbaikan misalnya dengan menerbitkan buku pedoman kurikulum sekolahdasar yang diberi nama kurikulum SD sebagai pengganti Rencana Pendidikan Tk dan Sd.Unsur pokok yang terdapat dalam kurikulum Sd 1968, yaitu sebagai berikut : 1. Dasar tujuan dan asas-asas pelaksanaan pendidikan nasional Pancasila di SD 2. Struktur program ata kerangka-kerangka kurikulum SD 3. Bahan pendidikan atau garis-garis besar program pengajaran. 4. Pedomana evaluasi atau pengisian dan penggunaan buku pada murid SD Pada Undang-Undang Dasar 1945 agar mencapai dasar dan tujuan pendidikan tersebut maka isi pendidikan diarahkan untuk
  • 2. 1. Mempertinggi mental-moral-budi pekerti dan memperkuat keyakinan agama 2. Mempertinggi kecerdasan dan keterampilan 3. Membina atau mempertimbangkan fisik yang kuat dan sehat. c) PROFIL KURIKULUM SD TAHUN 1975 Pada kurikulum tahun 1975 menggunakan kebijakan pemerintah di bidang pendidikan nasional yang digariskan dalam Ketetapan MPR RI IV/MPR/1973 tentang GBHN yang menuntut adanya perubahan dalam pendidikan.  Fenomena yang mempengaruhi  Dasar pendidikan nasional  Tujuan umum pendidikan nasional  Tujuan perubahan kurikulum 1968 ke 1975  Tujuan pendidikan nasional sekolah dasar baik umum maupun khusus  Pendekatan yang berorientasi pada tujuan integrative, system, ekosistem  Kurikulum SD Tahun 1975 menganut prinsip relevan, efisiensi dan efektivitas, fleksibelitas, kontinuitas, pendidikan seumur hidup  Struktur kurikulum SD terdiri dari beberapa program yaitu : Program pendidikan umum Program pendidikan akademik Program pendidikan keterampilan d) PROFIL KURIKULUM SD TAHUN 1984 Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 0461/U/1983 tentang Perbaikan Kurikulum Pendidikan dan Kebudayaan maka untuk tingkat sekolah dasar diberlakukan penggunaan kurikulum baru, yaitu kurikulum tahun 1984. Pada tujuan kurikulum tahun 1984 pada pendidikan nasional tersebut sebagai acuandari tujuan pendidikan sekolah dasar :
  • 3. 1. Mendidik murid agar menjadi manusia Indonesia seutuhnya berdasarkan Pancasila yang mampu membangun dirinya sendiri dan ikut tanggung jawab terhadap pembangunan bangsa, 2. Memberi bekal kemampuan yang diperlukan bagi murid, 3. Memberikan kemampuan dasar untuk Hidup di masyarakat dan mengembangkan diri sesuai dengan bakat, minat, kemapuan,dan lingkungannya. Pada ekstrakulikuler merupakan kegiatan yang dilakukan diluar sekolah, yang dilakukan di sekolah maupun di luar sekolah dan bertujuan untuk memperluas pengetahuan murid, mengenal hubungan antara berbagai mata pelajaran, membina bakat dan minat, serta melengkapi upaya pembentukan manusia Indonesia seutuhnya e) PROFIL KURIKULUM SD TAHUN 1994 1. Tujuan  Memperhatikan tahap perkembangan siswa dan kesesuaian dengan lingkungan, kebutuhan pembangunan nasional, perkembangan IPTEK, serta kesenian.  Menekankan kemampuan dan keterampilan dasar “ baca-tulis-hitung  Mata pelajaran 2. Program pengajaran, Program Kulikuler dan ekstra kulikuler 3. Sistem catur wulan yang membagi waktu belajar 1 tahun menjadi 3 bagian waktu ( 3 catur wulan ). f) PROFIL KURIKULUM SD TAHUN 2004 Munculnya kurikulum tahun 2004 dilandasi dengan adanya perkembangan dan perubahan yang terjadi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegaradi Indonesia yang dipengaruhi oleh perubahan global, perkembangan ilmu pengetahuan dan tekhonologi, serta seni dan budaya. Kurikulum ini lebih fokus dalam penyempurnaan kurikulum yang berbasis
  • 4. kompetensi peserta didik dan dikembangkan atas dua prinsip yaitu prinsip pengembangan dan prinsip pelaksanaan  Pengembangan kurikulum: Kerangka dan struktur kurikulum, bahan kajian, mata pelajaran, silabus, dan bahan ajar.  Standart Kompetensi Lulusan ( SKL )  Struktur kurikulum g) PROFIL KURIKULUM SD TAHUN 2013 Kurikulum 2013 menghadirkan pembelajaran yang mengacu pada tiga ranah kompetensi yaitu, sikap, pengetahuan dan keterampilan. Kurikulum 2013 menganut pandangan dasar bahwa pengetahuan tidak dapat dipindakan secara utuh dari guru kepada siswa, melainkan membutuhkan proses pembelajaran secara langsung/ilmiah untuk menyampaikan informasi sehingga dapat memberikan makna dalam belajar. Siswa adalah subjek yang memiliki kemampuan untuk secara aktif mencari, mengolah, mengkonstruksi, dan menggunakan pengetahuan. h) PROFIL KURIKULUM MERDEKA Profil Pelajar Pancasila adalah perwujudan pelajar Indonesia sebagai pelajar sepanjang hayat yang memiliki kompetensi global dan berperilaku sesuai dengan nilai-nilai Pancasila, dengan enam ciri utama: beriman, bertakwa kepada Tuhan YME, dan berakhlak mulia, berkebinekaan global, bergotong royong, mandiri, bernalar kritis, dan kreatif  Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan berakhlak mulia Elemen: akhlak beragama, akhlak pribadi, akhlak kepada manusia, akhlak kepada alam, akhlak bernegara.  Berkebinekaan global
  • 5. Elemen: mengenal dan menghargai budaya, komunikasi dan interaksi antarbudaya, refleksi dan tanggung jawab terhadap pengalaman kebinekaan, berkeadilan sosial.  Bergotong royong Elemen: kolaborasi, kepedulian, berbagi.  Mandiri Elemen: pemahaman diri dan situasi yang dihadapi, regulasi diri.  Bernalar kritis Elemen: memperoleh dan memproses informasi dan gagasan, menganalisis dan mengevaluasi penalaran, merefleksi dan mengevaluasi pemikirannya sendiri.  Kreatif Elemen: menghasilkan gagasan yang orisinal, menghasilkan karya dan tindakan yang orisinal, memiliki keluwesan berpikir dalam mencari alternatif solusi permasalahan.
  • 6. 2. Cari K.I pada Kurikulum 2013 untuk pendidikan SD Jawab: Kompetensi inti sikap spritual Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran Agama yang dianutnya. Kompetensi inti sikap sosial Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya serta cinta tanah air. Kompetensi inti sikap pengetahuan, dan Memahami pengetahuan faktual dan konseptual dengan cara mengamati, menanya dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain. Kompetensi inti sikap keterampilan Menyajikan pengetahuan faktual dan konseptual dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak bermain dan berakhlak mulia.
  • 7. 3. Uraikan dengan rinci perbedaan Kurikulum 2013 dan Kurikulum Merdeka untuk SD Jawab: Kurikulum 2013 Kurikulum Merdeka 1. Kerangka dasar Rancangan landasan utama Kurikulum 2013 adalah tujuan Sistem Pendidikan Nasional dan Standar Nasional Pendidikan. Rancangan landasan utama Kurikulum Merdeka adalah tujuan Sistem Pendidikan Nasional dan Standar Nasional Pendidikan. Mengembangkan profil pelajar Pancasila pada peserta didik 2. Kompetensi yang Dituju Kompetensi Dasar (KD) yang berupa lingkup dan urutan (scope & sequence) dikelompokkan pada 4 Kompetensi Inti (KI), yaitu Sikap Spiritual, Sikap Sosial, Pengetahuan, Keterampilan. KD dinyatakan dalam poin-poin dan diurutkan untuk mencapai KI yang diorganisasikan per-tahun. KD pada KI 1 (Sikap Spiritual) dan KI 2 (Sikap Sosial) hanya ada di pelajaran Pendidikan Agama dan Budi Pekerti, serta Capaian pembelajaran yang disusun per fase. Capaian Pembelajaran dinyatakan dalam paragraf yang merangkaikan pengetahuan, sikap, dan keterampilan untuk mencapai, menguatkan, dan meningkatkan kompetensi. Fase SD/sederajat terdiri dari: Fase A (setara kelas I dan II SD) Fase B (setara kelas III dan IV SD) Fase C (Setara kelas V dan VI SD).
  • 8. Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan. 3. Struktur Kurikulum Jam Pelajaran (JP) diatur per minggu. Satuan pendidikan mengatur alokasi waktu pembelajaran secara rutin setiap minggu dalam setiap semester, sehingga pada setiap semester peserta didik akan mendapatkan nilai hasil belajar setiap mata pelajaran. Satuan pendidikan diarahkan menggunakan pendekatan pengorganisasian pembelajaran berbasis tematik integratif. Struktur kurikulum dibagi jadi 2 kegiatan pembelajaran utama, yaitu: (1) pembelajaran reguler atau rutin yang merupakan kegiatan intrakurikuler; dan (2) projek penguatan profil pelajar Pancasila. Jam Pelajaran (JP) diatur per tahun. Satuan pendidikan dapat mengatur alokasi waktu pembelajaran secara fleksibel untuk mencapai JP yang ditetapkan. Satuan pendidikan dapat menggunakan pendekatan pengorganisasian pembelajaran berbasis mata pelajaran, tematik, atau terintegrasi. Mata pelajaran IPAS (Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial) merupakan paduan IPA dan IPS. Bahasa Inggris menjadi mata pelajaran pilihan, tergantung kesiapan satuan pendidikan.
  • 9. Satuan pendidikan atau peserta didik dapat memilih sekurang-kurangnya satu dari empat mata pelajaran Seni dan Budaya: Seni Musik, Seni Rupa, Seni Teater, atau Seni Tari. 4. Pembelajaran Pendekatan pembelajaran menggunakan satu pendekatan yaitu pendekatan saintifik untuk semua mata pelajaran. Umumnya, pembelajaran terfokus hanya pada intrakurikuler (tatap muka). Untuk kokurikuler dialokasikan beban belajar maksimum 50% di luar jam tatap muka, tetapi tidak diwajibkan dalam bentuk kegiatan yang direncanakan secara khusus, sehingga pada umumnya diserahkan kepada kreativitas guru pengampu. Menguatkan pembelajaran terdiferensiasi sesuai tahap capaian peserta didik. Paduan antara pembelajaran intrakurikuler (sekitar 70-80 persen dari jam pelajaran) dan kokurikuler melalui projek penguatan profil pelajar Pancasila (sekitar 20- 30 persen jam pelajaran). 5. Penilaian Penilaian formatif dan sumatif oleh pendidik berfungsi memantau kemajuan belajar, memantau hasil belajar, dan mendeteksi kebutuhan perbaikan hasil belajar peserta didik secara Penguatan pada asesmen formatif dan penggunaan hasil asesmen untuk merancang pembelajaran sesuai tahap capaian peserta didik. Menguatkan pelaksanaan penilaian
  • 10. berkesinambungan. Menguatkan pelaksanaan penilaian autentik pada setiap mata pelajaran. Penilaian dibagi menjadi penilaian sikap, pengetahuan, dan keterampilan. autentik terutama dalam projek penguatan profil pelajar Pancasila. Tidak ada pemisahan antara penilaian sikap, pengetahuan, dan keterampilan. 6. Perangkat Ajar yang Disediakan Pemerintah Buku teks dan buku non- teks. Buku teks dan buku non- teks. Contoh-contoh modul ajar. Alur tujuan pembelajaran. Contoh projek penguatan profil pelajar Pancasila. Contoh kurikulum operasional satuan pendidikan. 7. Perangkat Kurikulum Panduan Pembelajaran dan Asesmen. Panduan pengembangan kurikulum operasional sekolah. Panduan pengembangan projek penguatan profil pelajar Pancasila. Panduan pelaksanaan pendidikan inklusif. Panduan penyusunan program pembelajaran individual. Modul layanan bimbingan konseling. Pedoman implementasi kurikulum. Panduan Penilaian. Panduan Pembelajaran setiap jenjang.