SlideShare a Scribd company logo
NILAI-NILAI DASAR
SUMBER DAYA MANUSIA (SDM)
KEMENTERIAN AGAMA
Disampaikan
Pada acara PDWK PAI SD Angkatan IV
di Lingkungan Kementerian Agama Aceh Jaya
Tahun 2022
oleh :
H. Samsul Bahri, S.Ag
(Kepala Kantor Kementerian Agama Kab. Aceh Jaya)
1. Al-Qur’an
a. Surah Surah Al- Baqarah:
b. Surah Al-’Alaq:
c. Surah Ar-Rahman
2. Hadits-hadits
Manusia yang berkerja di lingkungan suatu
organisasi
Potensi manusia sebagai penggerak
organisasi
Potensi yang merupakan aset dan berfungsi
sebagai modal dalam mewujudkan suatu
eksistensi organisasi
1
2
3
Daya yang bersumber dari manusia berupa tenaga atau
kekuatan (kemampuan atau competency untuk maju).
Terwujudnya SDM yang memiliki :
1. Kemampuan (Competency) yang kondusif,
2. Wewenang yang jelas dan dipercayai,
3. Tanggung Jawab (Responsibility) yang akuntabel
Untuk melaksanakan visi Kementerian Agama yaitu:
VISI Kementerian Agama RI, "Terwujudnya Masyarakat
Indonesia yang Taat Beragama, Rukun, Cerdas, dan
Sejahtera Lahir Batin dalam rangka Mewujudkan Indonesia
yang Berdaulat, Mandiri, dan Berkepribadian Berlandaskan
Gotong Royong" (Keputusan Menteri Agama Nomor 39
Tahun 2015),
Bergunanya dan bermanfaatnya
seluruh unsur manajemen
(keuangan-peralatan-metode
dsb) sangat ditentukan oleh daya
yang dimiliki SDM (manusia).
Fungsi manajemen
(perencanaan, pengawasan,
pengorganisasian, penggerakan,
dan penilaian juga tergantung
pada daya yang dimiliki oleh
“Lima nilai budaya kerja Kementerian Agama merupakan
cerminan dari motto Kementerian Agama, Ikhlas Beramal”
Integritas didefinisikan sebagai:
“Keselarasan antara hati, pikiran, perkataan, dan perbuatan yang baik dan
benar”.
Indikasi positif integritas adalah:
• Bertekad dan bekemauan untuk berbuat yang baik dan benar;
• Berpikiran positif, arif, dan bijaksana dalam melaksanakan tugas dan
fungsi;
• Mematuhi peraturan perundang-undangan yang berlaku; dan
• Menolak korupsi, suap, atau gratifikasi.
Indikasi negatif integritas adalah:
• Melanggar sumpah dan janji pegawai/jabatan;
• Melakukan perbuatan rekayasa atau manipulasi; dan
• Menerima pemberian dalam bentuk apapun di luar ketentuan.
Profesionalitas didefinisikan sebagai:
“Bekerja secara disiplin, kompeten, dan tepat waktu dengan hasil terbaik”
Indikasi positif profesionalitas adalah:
• Melakukan pekerjaan sesuai kompetensi jabatan;
• Disiplin dan bersungguh-sungguh dalam bekerja;
• Melakukan pekerjaan secara terukur;
• Melaksanakan dan menyelesaikan tugas tepat waktu;
• Menerima reward and punishment sesuai dengan ketentuan.
Indikasi negatif profesionalitas adalah:
• Melakukan pekerjaan tanpa perencanaan yang matang;
• Melakukan pekerjaan tidak sesuai dengan tugas dan fungsi;
• Malas dalam bekerja;
• Melakukan pekerjaan dengan hasil yang tidak sesuai dengan standar.
Inovasi didefinisikan sebagai:
“Menyempurnakan yang sudah ada dan mengkreasi hal baru yang lebih baik”
Indikasi positif inovasi adalah:
• Selalu melakukan penyempurnaan dan perbaikan berkala dan berkelanjutan;
• Bersikap terbuka dalam menerima ide-ide baru yang konstruktif;
• Meningkatkan kompetensi dan kapasitas pribadi;
• Berani mengambil terobosan dan solusi dalam memecahkan masalah;
• Memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi dalam bekerja secara
efektif dan efisien.
Indikasi negatif inovasi adalah:
• Merasa cepat puas dengan hasil yang dicapai;
• Bersikap apatis dalam merespons kebutuhan stakeholder dan user;
• Malas belajar, bertanya, dan berdiskusi;
• Bersikap tertutup terhadap ide-ide pengembangan.
Tanggung Jawab didefinisikan sebagai:
“Bekerja secara tuntas dan konsekuen”
Indikasi positif tanggung jawab adalah:
• Menyelesaikan pekerjaan dengan baik dan tepat waktu;
• Berani mengakui kesalahan, bersedia menerima konsekuensi, dan melakukan
langkah-langkah perbaikan;
• Mengatasi masalah dengan segera;
• Komitmen dengan tugas yang diberikan.
Indikasi negatif tanggung jawab adalah:
• Lalai dalam melaksanakan tugas;
• Menunda-nunda dan/atau menghindar dalam melaksanakan tugas;
• Selalu merasa benar dan suka menyalahkan orang lain;
• Menolak resiko atas hasil pekerjaan;
• Memilih-milih pekerjaan sesuai dengan keinginan pribadi;
• Menyalahgunakan wewenang dan tanggung jawab.
Keteladanan didefinisikan sebagai:
“Menjadi contoh yang baik bagi orang lain”
Indikasi positif keteladanan adalah:
• Berakhlak terpuji;
• Memberikan pelayanan dengan sikap yang baik, ramah, senyum, cepat, adil
dan ikhlas;
• Membimbing dan memberikan arahan kepada bawahan dan teman sejawat;
• Melakukan pekerjaan yang baik dimulai dari diri sendiri.
Indikasi negatif keteladanan adalah:
• Berakhlak tercela;
• Melayani dengan seadanya dan sikap setengah hati;
• Memperlakukan orang berbeda-beda secara subjektif;
• Melanggar peraturan perundang-undangan;
• Melakukan pembiaran terhadap bentuk pelanggaran.
“KAMI PEGAWAI KEMENTERIAN AGAMA YANG BERIMAN DAN BERTAQWA KEPADA
TUHAN YANG MAHAESA“
1. MENJUNJUNG TINGGIPERSATUANDAN KESATUAN
2. MENGUTAMAKAN PENGABDIAN DAN PELAYANAN KEPADA KEPADA
MASYARAKAT
3. BEKERJADENGAN JUJUR, ADIL DANAMANAH
4. MELAKSANAKANTUGASDENGAN DISIPLIN,PROFESIONAL DAN INOVATIF
5. SETIAKAWANDAN BERTANGGUNGJAWAB ATASKESEJAHTERAANKORPS
Kode etik adalah serangkaian norma-norma yang
memuat hak dan kewajiban yang bersumber pada nilai-
nilai etik yang dijadikan sebagai pedoman berfikir,
bersikap, dan bertindak dalam aktivitas sehari-hariyang
menuntut tanggung jawab suatu profesi
prepared and design by mt 14
1. Menjunjungtinggipersatuan dan kesatuan
Persatuan artinya tidak terpecah-pecah,
gabungan, keterpaduan. Kesatuan berarti
keadaan utuh, tidak terpecah-pecah,
gabungan keterpaduan dari keanekaragaman
atau kemajemukan.
prepared and design by mt 15
2. Mengutamakan pengabdian dan pelayanan kepada kepada
masyarakat
 Dalam menjalankan tanggung jawab jabatannya, setiap
pegawai wajib memberikan pelayanan prima kepada
mitra kerja, dan masyarakat umum
 Menempatkan kepentingan lembaga dan masyarakat
di atas kepentingan pribadi/golongan.
• Tidak memanfaatkan orang lain demi kepentingan sendiri..
• Tidak arogansi, otoriter
• Tidak mengabaikan/mengacuhkan orang lain yang
membutuhkan
• Tidak menunda kepentingan orang lain hanya karena
kepentingan pribadi
3. bekerja dengan jujur, adil dan amanah
prepared and design by mt 16
amanah dapat bermakna menunaikan apa-
apa yang dititipkan atau dipercayakan,
Firman Allah.
“Sesungguhnya Allah memerintahkan
kalian untuk menunaikan amanah-amanah
kepada pemiliknya.” (QsAn-Nisa.: 58)
Secara umum, adil adalah memperlakukan
hak dan kewajiban dalam segala aspek
kehidupan (baik sosial, budaya, ekonomi,
suku, ras, golongan) secara seimbang,
tidak memihak dan tidak merugikan pihak
manapun
jujur berarti keselarasan antara berita
dengan kenyataan yang ada; tidak
mengada-ada atau berdusta.
prepared and design by mt 17
4. Melaksanakantugas dengandisiplin, profesional daninovatif
Disiplin Pegawai adalah kesanggupan untuk
menaati kewajiban dan menghindari
larangan yang ditentukan dalam peraturan
perundang-undangan dan/atau peraturan
kedinasan
DISIPLIN
prepared and design by mt 18
5. Setiakawan dan bertanggung jawab atas kesejahteraan korps
Manfaat solidaritas
1. Dapat menumbuhkan rasa tenggang
rasa angtara sesama anggota kelompok
2. Berkurangnya konflik antar sesama
anggota kelompok
3. Mengurangi rasa iri dan dengki
antarsesama anggota kelompok
4. Menumbuhkan keharmonisan kelompok
Kesetiakawanan disebut juga
SOLIDARITAS, KEKOMPAKAN, yaitu
perasaan seseorang yang bersumber
dari rasa cinta kepada kehidupan
bersama (dalam hal ini partner
kerja) yang diwujudkan dengan
amal nyata berupa pengorbanan
dan kesediaan menjaga, membela,
membantu, maupun saling
melindungi demi tujuan yang
diingkan bersama (teamwork)
“ IKHLAS BERAMAL ”
“Bermakna bahwa karyawan Kementerian
Agama dalam mengabdi kepada
Masyarakat dan Negara berdasarkan niat
ibadah dengan tulus dan ikhlas”
SEMOGA BERMANFAAT

More Related Content

What's hot

Materi 1-Moderasi Beragama.pptx
Materi 1-Moderasi Beragama.pptxMateri 1-Moderasi Beragama.pptx
Materi 1-Moderasi Beragama.pptx
AhmadMuzaniMPdI
 
Konsep mb kemenag
Konsep mb kemenagKonsep mb kemenag
Konsep mb kemenag
Mushoddik Indisav
 
moderasi beragama.ppt
moderasi beragama.pptmoderasi beragama.ppt
moderasi beragama.ppt
IbnuRoshan1
 
Islam, kebangsaan dan moderasi beragama dalam pendidikan
Islam, kebangsaan dan moderasi beragama dalam pendidikanIslam, kebangsaan dan moderasi beragama dalam pendidikan
Islam, kebangsaan dan moderasi beragama dalam pendidikan
Anis Masykhur
 
Strategi pembinaan kerukunan umat beragama
Strategi pembinaan kerukunan umat beragamaStrategi pembinaan kerukunan umat beragama
Strategi pembinaan kerukunan umat beragama
Firman Nugraha
 
2020 Moderasi WI_Kepsek
2020 Moderasi WI_Kepsek2020 Moderasi WI_Kepsek
2020 Moderasi WI_Kepsek
Anis Masykhur
 
Landasan teologis moderasi beragama final
Landasan teologis moderasi beragama   finalLandasan teologis moderasi beragama   final
Landasan teologis moderasi beragama final
Mushoddik Indisav
 
KEBIJAKAN KEMENAG.pptx
KEBIJAKAN KEMENAG.pptxKEBIJAKAN KEMENAG.pptx
KEBIJAKAN KEMENAG.pptx
FKUBKabupatenKlungku
 
Pembangunan Bidang Agama 2022.pptx
Pembangunan Bidang Agama 2022.pptxPembangunan Bidang Agama 2022.pptx
Pembangunan Bidang Agama 2022.pptx
madyaashari1
 
Fix - materi toleransi dalam keberagaman fasprov mi-m ts-ma
Fix  - materi toleransi dalam keberagaman fasprov mi-m ts-maFix  - materi toleransi dalam keberagaman fasprov mi-m ts-ma
Fix - materi toleransi dalam keberagaman fasprov mi-m ts-ma
taufiq ahmad
 
Pembangunan Bidang Agama 2023 .pdf
Pembangunan Bidang Agama 2023 .pdfPembangunan Bidang Agama 2023 .pdf
Pembangunan Bidang Agama 2023 .pdf
madyaashari1
 
05 ibadah dan kegiatan selama di pesawat
05 ibadah dan kegiatan selama di pesawat05 ibadah dan kegiatan selama di pesawat
05 ibadah dan kegiatan selama di pesawat
Abdul Aziz Siswanto
 
Contoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad Hori
Contoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad HoriContoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad Hori
Contoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad Hori
محمد خيرى
 
MENUMBUHKAN KARAKTER MODERASI BERAGAMA
MENUMBUHKAN KARAKTER MODERASI BERAGAMAMENUMBUHKAN KARAKTER MODERASI BERAGAMA
MENUMBUHKAN KARAKTER MODERASI BERAGAMA
MAN 8 Jombang
 
ASN BERAKHLAK.pptx
ASN BERAKHLAK.pptxASN BERAKHLAK.pptx
ASN BERAKHLAK.pptx
EmiBudiHastuti
 
Karya Inovatif Guru PAI (Siti Khadijah Ibrahim)
Karya Inovatif Guru PAI (Siti Khadijah Ibrahim)Karya Inovatif Guru PAI (Siti Khadijah Ibrahim)
Karya Inovatif Guru PAI (Siti Khadijah Ibrahim)
Tarbiya Faculty of Islamic State University at Jakarta
 
Moderasi beragama
Moderasi beragamaModerasi beragama
Moderasi beragama
MisdarScoutOke
 
Ppt msi "Pendekatan - Pendekatan Studi Islam"
Ppt msi "Pendekatan - Pendekatan Studi Islam"Ppt msi "Pendekatan - Pendekatan Studi Islam"
Ppt msi "Pendekatan - Pendekatan Studi Islam"
Shollana
 

What's hot (20)

Materi 1-Moderasi Beragama.pptx
Materi 1-Moderasi Beragama.pptxMateri 1-Moderasi Beragama.pptx
Materi 1-Moderasi Beragama.pptx
 
Konsep mb kemenag
Konsep mb kemenagKonsep mb kemenag
Konsep mb kemenag
 
moderasi beragama.ppt
moderasi beragama.pptmoderasi beragama.ppt
moderasi beragama.ppt
 
Islam, kebangsaan dan moderasi beragama dalam pendidikan
Islam, kebangsaan dan moderasi beragama dalam pendidikanIslam, kebangsaan dan moderasi beragama dalam pendidikan
Islam, kebangsaan dan moderasi beragama dalam pendidikan
 
Strategi pembinaan kerukunan umat beragama
Strategi pembinaan kerukunan umat beragamaStrategi pembinaan kerukunan umat beragama
Strategi pembinaan kerukunan umat beragama
 
2020 Moderasi WI_Kepsek
2020 Moderasi WI_Kepsek2020 Moderasi WI_Kepsek
2020 Moderasi WI_Kepsek
 
Landasan teologis moderasi beragama final
Landasan teologis moderasi beragama   finalLandasan teologis moderasi beragama   final
Landasan teologis moderasi beragama final
 
KEBIJAKAN KEMENAG.pptx
KEBIJAKAN KEMENAG.pptxKEBIJAKAN KEMENAG.pptx
KEBIJAKAN KEMENAG.pptx
 
Pembangunan Bidang Agama 2022.pptx
Pembangunan Bidang Agama 2022.pptxPembangunan Bidang Agama 2022.pptx
Pembangunan Bidang Agama 2022.pptx
 
Fix - materi toleransi dalam keberagaman fasprov mi-m ts-ma
Fix  - materi toleransi dalam keberagaman fasprov mi-m ts-maFix  - materi toleransi dalam keberagaman fasprov mi-m ts-ma
Fix - materi toleransi dalam keberagaman fasprov mi-m ts-ma
 
Pembangunan Bidang Agama 2023 .pdf
Pembangunan Bidang Agama 2023 .pdfPembangunan Bidang Agama 2023 .pdf
Pembangunan Bidang Agama 2023 .pdf
 
Bimbingan Manasik Haji
Bimbingan Manasik HajiBimbingan Manasik Haji
Bimbingan Manasik Haji
 
05 ibadah dan kegiatan selama di pesawat
05 ibadah dan kegiatan selama di pesawat05 ibadah dan kegiatan selama di pesawat
05 ibadah dan kegiatan selama di pesawat
 
Contoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad Hori
Contoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad HoriContoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad Hori
Contoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad Hori
 
MENUMBUHKAN KARAKTER MODERASI BERAGAMA
MENUMBUHKAN KARAKTER MODERASI BERAGAMAMENUMBUHKAN KARAKTER MODERASI BERAGAMA
MENUMBUHKAN KARAKTER MODERASI BERAGAMA
 
PowerPoint Haji
PowerPoint HajiPowerPoint Haji
PowerPoint Haji
 
ASN BERAKHLAK.pptx
ASN BERAKHLAK.pptxASN BERAKHLAK.pptx
ASN BERAKHLAK.pptx
 
Karya Inovatif Guru PAI (Siti Khadijah Ibrahim)
Karya Inovatif Guru PAI (Siti Khadijah Ibrahim)Karya Inovatif Guru PAI (Siti Khadijah Ibrahim)
Karya Inovatif Guru PAI (Siti Khadijah Ibrahim)
 
Moderasi beragama
Moderasi beragamaModerasi beragama
Moderasi beragama
 
Ppt msi "Pendekatan - Pendekatan Studi Islam"
Ppt msi "Pendekatan - Pendekatan Studi Islam"Ppt msi "Pendekatan - Pendekatan Studi Islam"
Ppt msi "Pendekatan - Pendekatan Studi Islam"
 

Similar to PPT NILAI-NILAI DASAR SDM TAHUN 2023 (DIEDIT DULU SLIDE 1 YA).pptx

Visi, Misi dan Nilai Dasar Kementerian Agama.pptx
Visi, Misi dan Nilai Dasar Kementerian Agama.pptxVisi, Misi dan Nilai Dasar Kementerian Agama.pptx
Visi, Misi dan Nilai Dasar Kementerian Agama.pptx
danielserafin6
 
Nilai dan etika dalam perkhidmatan awam
Nilai dan etika dalam perkhidmatan awamNilai dan etika dalam perkhidmatan awam
Nilai dan etika dalam perkhidmatan awam
Norain Binti Jaafar
 
Internalisasi nilai revolusi mental dan agama dalam membangun
Internalisasi nilai revolusi mental  dan agama dalam membangunInternalisasi nilai revolusi mental  dan agama dalam membangun
Internalisasi nilai revolusi mental dan agama dalam membangun
MAHMUN SYARIF
 
KERJA SEBAGAI IBADAH
KERJA SEBAGAI IBADAHKERJA SEBAGAI IBADAH
KERJA SEBAGAI IBADAHguestaeb86d1
 
NILAI DASAR, KODE ETIK DAN KODE PERILAKU ASN KEMENAG (1).pptx
NILAI DASAR, KODE ETIK DAN KODE PERILAKU ASN KEMENAG (1).pptxNILAI DASAR, KODE ETIK DAN KODE PERILAKU ASN KEMENAG (1).pptx
NILAI DASAR, KODE ETIK DAN KODE PERILAKU ASN KEMENAG (1).pptx
MrArjiman
 
Paparan sapta dharma khw
Paparan sapta dharma khwPaparan sapta dharma khw
Paparan sapta dharma khwApoey Kompenie
 
KONSEP PEMIMPIN BERKARAKTER Revolusi Mental.pptx
KONSEP PEMIMPIN BERKARAKTER Revolusi Mental.pptxKONSEP PEMIMPIN BERKARAKTER Revolusi Mental.pptx
KONSEP PEMIMPIN BERKARAKTER Revolusi Mental.pptx
anungedynugroho
 
1. BERORIENTASI PELAYANAN.pdf
1. BERORIENTASI PELAYANAN.pdf1. BERORIENTASI PELAYANAN.pdf
1. BERORIENTASI PELAYANAN.pdf
Di Prihantony
 
Pembinaan sikap dan perilaku 2 Cirebon 13 okt 2022.pptx
Pembinaan sikap dan perilaku 2 Cirebon 13 okt 2022.pptxPembinaan sikap dan perilaku 2 Cirebon 13 okt 2022.pptx
Pembinaan sikap dan perilaku 2 Cirebon 13 okt 2022.pptx
PWKRUVIBALONGAN
 
Role and responsibility of First Responders In MOH
Role and responsibility of First Responders In MOHRole and responsibility of First Responders In MOH
Role and responsibility of First Responders In MOHdrnikahmad
 
Motivasi (modul empati dan motivasi)
Motivasi (modul empati dan motivasi)Motivasi (modul empati dan motivasi)
Motivasi (modul empati dan motivasi)
fikri asyura
 
Etika dan akuntabilitas kode etik
Etika dan akuntabilitas kode etikEtika dan akuntabilitas kode etik
Etika dan akuntabilitas kode etik
isep ilham
 
pembangunan integritas.pptx
pembangunan integritas.pptxpembangunan integritas.pptx
pembangunan integritas.pptx
faisalhasan48
 
Bintal dan etika
Bintal dan etikaBintal dan etika
Bintal dan etikanikmahmunir
 
Tb 1 sikap sarjana profesional etik umb 2
Tb 1  sikap sarjana profesional etik umb 2Tb 1  sikap sarjana profesional etik umb 2
Tb 1 sikap sarjana profesional etik umb 2
PutriAndriyani5
 
BE & GG, Maya Dwi Indrawati, Hapzi Ali, Ethics & Conflict interest
BE & GG, Maya Dwi Indrawati, Hapzi Ali, Ethics & Conflict interestBE & GG, Maya Dwi Indrawati, Hapzi Ali, Ethics & Conflict interest
BE & GG, Maya Dwi Indrawati, Hapzi Ali, Ethics & Conflict interest
maya indrawati
 
nilai & etika
nilai &  etikanilai &  etika
nilai & etika
@f!Q@H @F!N@
 
Kompetensi kepribadian konselor
Kompetensi kepribadian konselorKompetensi kepribadian konselor
Kompetensi kepribadian konselor
ciciyulia1
 
Penguatan Kapasitas Kewirausahaan bagi Anggota DPRD Purnabakti
Penguatan Kapasitas Kewirausahaan bagi Anggota DPRD PurnabaktiPenguatan Kapasitas Kewirausahaan bagi Anggota DPRD Purnabakti
Penguatan Kapasitas Kewirausahaan bagi Anggota DPRD Purnabakti
Dadang Solihin
 

Similar to PPT NILAI-NILAI DASAR SDM TAHUN 2023 (DIEDIT DULU SLIDE 1 YA).pptx (20)

Visi, Misi dan Nilai Dasar Kementerian Agama.pptx
Visi, Misi dan Nilai Dasar Kementerian Agama.pptxVisi, Misi dan Nilai Dasar Kementerian Agama.pptx
Visi, Misi dan Nilai Dasar Kementerian Agama.pptx
 
Nilai dan etika dalam perkhidmatan awam
Nilai dan etika dalam perkhidmatan awamNilai dan etika dalam perkhidmatan awam
Nilai dan etika dalam perkhidmatan awam
 
Internalisasi nilai revolusi mental dan agama dalam membangun
Internalisasi nilai revolusi mental  dan agama dalam membangunInternalisasi nilai revolusi mental  dan agama dalam membangun
Internalisasi nilai revolusi mental dan agama dalam membangun
 
KERJA SEBAGAI IBADAH
KERJA SEBAGAI IBADAHKERJA SEBAGAI IBADAH
KERJA SEBAGAI IBADAH
 
NILAI DASAR, KODE ETIK DAN KODE PERILAKU ASN KEMENAG (1).pptx
NILAI DASAR, KODE ETIK DAN KODE PERILAKU ASN KEMENAG (1).pptxNILAI DASAR, KODE ETIK DAN KODE PERILAKU ASN KEMENAG (1).pptx
NILAI DASAR, KODE ETIK DAN KODE PERILAKU ASN KEMENAG (1).pptx
 
Paparan sapta dharma khw
Paparan sapta dharma khwPaparan sapta dharma khw
Paparan sapta dharma khw
 
KONSEP PEMIMPIN BERKARAKTER Revolusi Mental.pptx
KONSEP PEMIMPIN BERKARAKTER Revolusi Mental.pptxKONSEP PEMIMPIN BERKARAKTER Revolusi Mental.pptx
KONSEP PEMIMPIN BERKARAKTER Revolusi Mental.pptx
 
1. BERORIENTASI PELAYANAN.pdf
1. BERORIENTASI PELAYANAN.pdf1. BERORIENTASI PELAYANAN.pdf
1. BERORIENTASI PELAYANAN.pdf
 
Pembinaan sikap dan perilaku 2 Cirebon 13 okt 2022.pptx
Pembinaan sikap dan perilaku 2 Cirebon 13 okt 2022.pptxPembinaan sikap dan perilaku 2 Cirebon 13 okt 2022.pptx
Pembinaan sikap dan perilaku 2 Cirebon 13 okt 2022.pptx
 
Role and responsibility of First Responders In MOH
Role and responsibility of First Responders In MOHRole and responsibility of First Responders In MOH
Role and responsibility of First Responders In MOH
 
Motivasi (modul empati dan motivasi)
Motivasi (modul empati dan motivasi)Motivasi (modul empati dan motivasi)
Motivasi (modul empati dan motivasi)
 
Etika dan akuntabilitas kode etik
Etika dan akuntabilitas kode etikEtika dan akuntabilitas kode etik
Etika dan akuntabilitas kode etik
 
pembangunan integritas.pptx
pembangunan integritas.pptxpembangunan integritas.pptx
pembangunan integritas.pptx
 
Bintal dan etika
Bintal dan etikaBintal dan etika
Bintal dan etika
 
Tb 1 sikap sarjana profesional etik umb 2
Tb 1  sikap sarjana profesional etik umb 2Tb 1  sikap sarjana profesional etik umb 2
Tb 1 sikap sarjana profesional etik umb 2
 
39733634001222193522500 110731021859-phpapp01
39733634001222193522500 110731021859-phpapp0139733634001222193522500 110731021859-phpapp01
39733634001222193522500 110731021859-phpapp01
 
BE & GG, Maya Dwi Indrawati, Hapzi Ali, Ethics & Conflict interest
BE & GG, Maya Dwi Indrawati, Hapzi Ali, Ethics & Conflict interestBE & GG, Maya Dwi Indrawati, Hapzi Ali, Ethics & Conflict interest
BE & GG, Maya Dwi Indrawati, Hapzi Ali, Ethics & Conflict interest
 
nilai & etika
nilai &  etikanilai &  etika
nilai & etika
 
Kompetensi kepribadian konselor
Kompetensi kepribadian konselorKompetensi kepribadian konselor
Kompetensi kepribadian konselor
 
Penguatan Kapasitas Kewirausahaan bagi Anggota DPRD Purnabakti
Penguatan Kapasitas Kewirausahaan bagi Anggota DPRD PurnabaktiPenguatan Kapasitas Kewirausahaan bagi Anggota DPRD Purnabakti
Penguatan Kapasitas Kewirausahaan bagi Anggota DPRD Purnabakti
 

Recently uploaded

ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 

Recently uploaded (20)

ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 

PPT NILAI-NILAI DASAR SDM TAHUN 2023 (DIEDIT DULU SLIDE 1 YA).pptx

  • 1. NILAI-NILAI DASAR SUMBER DAYA MANUSIA (SDM) KEMENTERIAN AGAMA Disampaikan Pada acara PDWK PAI SD Angkatan IV di Lingkungan Kementerian Agama Aceh Jaya Tahun 2022 oleh : H. Samsul Bahri, S.Ag (Kepala Kantor Kementerian Agama Kab. Aceh Jaya)
  • 2. 1. Al-Qur’an a. Surah Surah Al- Baqarah: b. Surah Al-’Alaq:
  • 3. c. Surah Ar-Rahman 2. Hadits-hadits
  • 4. Manusia yang berkerja di lingkungan suatu organisasi Potensi manusia sebagai penggerak organisasi Potensi yang merupakan aset dan berfungsi sebagai modal dalam mewujudkan suatu eksistensi organisasi 1 2 3 Daya yang bersumber dari manusia berupa tenaga atau kekuatan (kemampuan atau competency untuk maju).
  • 5. Terwujudnya SDM yang memiliki : 1. Kemampuan (Competency) yang kondusif, 2. Wewenang yang jelas dan dipercayai, 3. Tanggung Jawab (Responsibility) yang akuntabel Untuk melaksanakan visi Kementerian Agama yaitu: VISI Kementerian Agama RI, "Terwujudnya Masyarakat Indonesia yang Taat Beragama, Rukun, Cerdas, dan Sejahtera Lahir Batin dalam rangka Mewujudkan Indonesia yang Berdaulat, Mandiri, dan Berkepribadian Berlandaskan Gotong Royong" (Keputusan Menteri Agama Nomor 39 Tahun 2015),
  • 6. Bergunanya dan bermanfaatnya seluruh unsur manajemen (keuangan-peralatan-metode dsb) sangat ditentukan oleh daya yang dimiliki SDM (manusia). Fungsi manajemen (perencanaan, pengawasan, pengorganisasian, penggerakan, dan penilaian juga tergantung pada daya yang dimiliki oleh
  • 7. “Lima nilai budaya kerja Kementerian Agama merupakan cerminan dari motto Kementerian Agama, Ikhlas Beramal”
  • 8. Integritas didefinisikan sebagai: “Keselarasan antara hati, pikiran, perkataan, dan perbuatan yang baik dan benar”. Indikasi positif integritas adalah: • Bertekad dan bekemauan untuk berbuat yang baik dan benar; • Berpikiran positif, arif, dan bijaksana dalam melaksanakan tugas dan fungsi; • Mematuhi peraturan perundang-undangan yang berlaku; dan • Menolak korupsi, suap, atau gratifikasi. Indikasi negatif integritas adalah: • Melanggar sumpah dan janji pegawai/jabatan; • Melakukan perbuatan rekayasa atau manipulasi; dan • Menerima pemberian dalam bentuk apapun di luar ketentuan.
  • 9. Profesionalitas didefinisikan sebagai: “Bekerja secara disiplin, kompeten, dan tepat waktu dengan hasil terbaik” Indikasi positif profesionalitas adalah: • Melakukan pekerjaan sesuai kompetensi jabatan; • Disiplin dan bersungguh-sungguh dalam bekerja; • Melakukan pekerjaan secara terukur; • Melaksanakan dan menyelesaikan tugas tepat waktu; • Menerima reward and punishment sesuai dengan ketentuan. Indikasi negatif profesionalitas adalah: • Melakukan pekerjaan tanpa perencanaan yang matang; • Melakukan pekerjaan tidak sesuai dengan tugas dan fungsi; • Malas dalam bekerja; • Melakukan pekerjaan dengan hasil yang tidak sesuai dengan standar.
  • 10. Inovasi didefinisikan sebagai: “Menyempurnakan yang sudah ada dan mengkreasi hal baru yang lebih baik” Indikasi positif inovasi adalah: • Selalu melakukan penyempurnaan dan perbaikan berkala dan berkelanjutan; • Bersikap terbuka dalam menerima ide-ide baru yang konstruktif; • Meningkatkan kompetensi dan kapasitas pribadi; • Berani mengambil terobosan dan solusi dalam memecahkan masalah; • Memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi dalam bekerja secara efektif dan efisien. Indikasi negatif inovasi adalah: • Merasa cepat puas dengan hasil yang dicapai; • Bersikap apatis dalam merespons kebutuhan stakeholder dan user; • Malas belajar, bertanya, dan berdiskusi; • Bersikap tertutup terhadap ide-ide pengembangan.
  • 11. Tanggung Jawab didefinisikan sebagai: “Bekerja secara tuntas dan konsekuen” Indikasi positif tanggung jawab adalah: • Menyelesaikan pekerjaan dengan baik dan tepat waktu; • Berani mengakui kesalahan, bersedia menerima konsekuensi, dan melakukan langkah-langkah perbaikan; • Mengatasi masalah dengan segera; • Komitmen dengan tugas yang diberikan. Indikasi negatif tanggung jawab adalah: • Lalai dalam melaksanakan tugas; • Menunda-nunda dan/atau menghindar dalam melaksanakan tugas; • Selalu merasa benar dan suka menyalahkan orang lain; • Menolak resiko atas hasil pekerjaan; • Memilih-milih pekerjaan sesuai dengan keinginan pribadi; • Menyalahgunakan wewenang dan tanggung jawab.
  • 12. Keteladanan didefinisikan sebagai: “Menjadi contoh yang baik bagi orang lain” Indikasi positif keteladanan adalah: • Berakhlak terpuji; • Memberikan pelayanan dengan sikap yang baik, ramah, senyum, cepat, adil dan ikhlas; • Membimbing dan memberikan arahan kepada bawahan dan teman sejawat; • Melakukan pekerjaan yang baik dimulai dari diri sendiri. Indikasi negatif keteladanan adalah: • Berakhlak tercela; • Melayani dengan seadanya dan sikap setengah hati; • Memperlakukan orang berbeda-beda secara subjektif; • Melanggar peraturan perundang-undangan; • Melakukan pembiaran terhadap bentuk pelanggaran.
  • 13. “KAMI PEGAWAI KEMENTERIAN AGAMA YANG BERIMAN DAN BERTAQWA KEPADA TUHAN YANG MAHAESA“ 1. MENJUNJUNG TINGGIPERSATUANDAN KESATUAN 2. MENGUTAMAKAN PENGABDIAN DAN PELAYANAN KEPADA KEPADA MASYARAKAT 3. BEKERJADENGAN JUJUR, ADIL DANAMANAH 4. MELAKSANAKANTUGASDENGAN DISIPLIN,PROFESIONAL DAN INOVATIF 5. SETIAKAWANDAN BERTANGGUNGJAWAB ATASKESEJAHTERAANKORPS Kode etik adalah serangkaian norma-norma yang memuat hak dan kewajiban yang bersumber pada nilai- nilai etik yang dijadikan sebagai pedoman berfikir, bersikap, dan bertindak dalam aktivitas sehari-hariyang menuntut tanggung jawab suatu profesi
  • 14. prepared and design by mt 14 1. Menjunjungtinggipersatuan dan kesatuan Persatuan artinya tidak terpecah-pecah, gabungan, keterpaduan. Kesatuan berarti keadaan utuh, tidak terpecah-pecah, gabungan keterpaduan dari keanekaragaman atau kemajemukan.
  • 15. prepared and design by mt 15 2. Mengutamakan pengabdian dan pelayanan kepada kepada masyarakat  Dalam menjalankan tanggung jawab jabatannya, setiap pegawai wajib memberikan pelayanan prima kepada mitra kerja, dan masyarakat umum  Menempatkan kepentingan lembaga dan masyarakat di atas kepentingan pribadi/golongan. • Tidak memanfaatkan orang lain demi kepentingan sendiri.. • Tidak arogansi, otoriter • Tidak mengabaikan/mengacuhkan orang lain yang membutuhkan • Tidak menunda kepentingan orang lain hanya karena kepentingan pribadi
  • 16. 3. bekerja dengan jujur, adil dan amanah prepared and design by mt 16 amanah dapat bermakna menunaikan apa- apa yang dititipkan atau dipercayakan, Firman Allah. “Sesungguhnya Allah memerintahkan kalian untuk menunaikan amanah-amanah kepada pemiliknya.” (QsAn-Nisa.: 58) Secara umum, adil adalah memperlakukan hak dan kewajiban dalam segala aspek kehidupan (baik sosial, budaya, ekonomi, suku, ras, golongan) secara seimbang, tidak memihak dan tidak merugikan pihak manapun jujur berarti keselarasan antara berita dengan kenyataan yang ada; tidak mengada-ada atau berdusta.
  • 17. prepared and design by mt 17 4. Melaksanakantugas dengandisiplin, profesional daninovatif Disiplin Pegawai adalah kesanggupan untuk menaati kewajiban dan menghindari larangan yang ditentukan dalam peraturan perundang-undangan dan/atau peraturan kedinasan DISIPLIN
  • 18. prepared and design by mt 18 5. Setiakawan dan bertanggung jawab atas kesejahteraan korps Manfaat solidaritas 1. Dapat menumbuhkan rasa tenggang rasa angtara sesama anggota kelompok 2. Berkurangnya konflik antar sesama anggota kelompok 3. Mengurangi rasa iri dan dengki antarsesama anggota kelompok 4. Menumbuhkan keharmonisan kelompok Kesetiakawanan disebut juga SOLIDARITAS, KEKOMPAKAN, yaitu perasaan seseorang yang bersumber dari rasa cinta kepada kehidupan bersama (dalam hal ini partner kerja) yang diwujudkan dengan amal nyata berupa pengorbanan dan kesediaan menjaga, membela, membantu, maupun saling melindungi demi tujuan yang diingkan bersama (teamwork)
  • 19. “ IKHLAS BERAMAL ” “Bermakna bahwa karyawan Kementerian Agama dalam mengabdi kepada Masyarakat dan Negara berdasarkan niat ibadah dengan tulus dan ikhlas”