SlideShare a Scribd company logo
1 of 57
Ekonomi
untuk SMA/MA Kelas X
Semester 1
Disusun oleh:
Yunita Novasari
Yan Hanif Jawangga
Inung Oni Setiadi
Peminatan Ilmu-Ilmu Sosial
Editor:
Irim Rismi Hastyorini
PT Penerbit Intan
Pariwara
BAB I Konsep Ilmu Ekonomi
BAB II Masalah Ekonomi
dalam Sistem Ekonomi
BAB III Peran Pelaku
Ekonomi dalam Kegiatan
Ekonomi
BAB IV Terbentuknya Harga
Pasar dan Struktur Pasar
Apakah pedagang juga menerapkan ilmu
ekonomi dalam menjual dagangannya?
Apakah ilmu ekonomi itu?
Mengenal
Ilmu Ekonomi
Ilmu ekonomi menurut
J.M. Keynes
merupakan suatu
teknik berpikir yang
berguna untuk
mempertimbangkan
sejumlah biaya serta
bagian dari
keuntungannya.
Ekonomi berasal dari
bahasa Yunani, berarti
peraturan rumah tangga.
Ilmu ekonomi
dipopulerkan oleh Adam
Smith (1723-1790) yang
membawa pengaruh besar
pada perkembangan ilmu
ekonomi.
Adam Smith menulis
buku berjudul The
Wealth of Nations.
Buku tersebut
membahas kebebasan
alami dan invisible
hand. Masa
kemunculan Adam
Smith dikenal dengan
periode pencerahan
bagi sebagian besar
manusia.
Bagaimana Penggolongan Ilmu Ekonomi?
Ilmu Ekonomi
Deskriptif
• Analisis ekonomi yang menggambarkan keadaan ekonomi sebenarnya
berdasarkan fakta dalam perekonomian.
• Contoh ilmu ekonomi deskriptif adalah krisis moneter di Indonesia pada 1998
Ilmu Ekonomi
Teori
• Konsep pemikiran yang diperoleh dari data dalam kehidupan ekonomi kemudian
disusun, diolah, dan dianalisis sehingga menjadi kesimpulan bersifat umum.
• Ekonomi mikro, mengkaji pilihan dan interaksi individu yang memproduksi dan
mengonsumsi suatu produk dalam satu perusahaan atau industri.
• Ekonomi makro, kegiatan perekonomian yang mempelajari mekanisme kerja
perekonomian secara keseluruhan.
Ilmu Ekonomi
Terapan
• Penerapan ilmu ekonomi yang menjelaskan cara kerja sistem perekonomian
untuk mengatasi masalah ekonomi dalam masyarakat
Bagaimana Penerapan Prinsip Ilmu Ekonomi?
Tindakan
Ekonomi
Tindakan
ekonomi rasional
Tindakan
ekonomi irasional
Motif Ekonomi
Motif ekonomi
dalam kegiatan
produksi
Motif ekonomi
dalam kegiatan
konsumsi
Motif ekonomi
dalam kegiatan
distribusi
Prinsip Ekonomi
Penerapan prinsip
ekonomi dalam
kegiatan
konsumsi
Penerapan prinsip
ekonomi dalam
kegiatan produksi
Penerapan prinsip
ekonomi dalam
kegiatan
perdagangan
Apa itu Kelangkaan?
Kesenjangan
antara
kebutuhan
dan alat
pemuas
kebutuhan
inilah yang
menimbulkan
masalah
ekonomi
Bagaimana Cara Mengatasi Kelangkaan?
Membuat skala prioritas
kebutuhan
Menentukan sumber daya
alternatif
Mengelola keuangan secara
efisien
Memanfaatkan kemajuan
teknologi
Memanfaatkan bahan
substitusi
Mendaur ulang atau
memanfaatkan kembali
Apa itu Biaya Peluang?
Skala Prioritas Kebutuhan
Urutan kebutuhan
yang disusun
secara terstruktur
berdasarkan
tingkat kebutuhan
yang harus segera
dipenuhi
Menulis semua kebutuhan
Menyusun urutan kebutuhan
berdasarkan tingkat kepentingannya
Membuat catatan kebutuhan alokasi
dana
Memilih kebutuhan yang paling memberi
manfaat secara optimal
Memenuhi semua kebutuhan sesuai
daftar yang telah ditentukan
Cara membuat
skala prioritas
kebutuhan?
Kebutuhan, Bagaimana Pengelompokannya?
Pengelompokan Alat Pemuas Kebutuhan
Kegiatan ekonomi apa yang dilakukan
oleh orang tersebut?
Masalah Ekonomi
Permasalahan
ekonomi klasik Permasalahan
ekonomi modern
Permasalahan Ekonomi Klasik, Apa Sajakah?
Produksi
Distribusi
Konsumsi
Permasalahan Pokok Ekonomi Modern
Sistem Ekonomi, Apakah Sajakah Macamnya?
Sistem yang
mengatur kondisi
perekonomian
suatu negara
sesuai kondisi
negara itu sendiri
Mengenal Sistem Ekonomi Tradisional
• Teknik produksi dipelajari secara turun-temurun dan bersifat
sederhana.
• Sistem barter masih digunakan dalam pemenuhan kebutuhan
masyarakat.
• Belum adanya pembagian kerja dalam masyarakat.
• Masih terikat pada tradisi dan kepercayaan setempat.
• Alat atau teknologi produksi masih bersifat sederhana.
Mengenal Sistem Ekonomi Komando/Terpusat
• Individu maupun kelompok tidak dapat berusaha dengan bebas
dalam kegiatan perekonomian.
• Semua alat dan sumber daya ekonomi dikuasai oleh pemerintah.
• Kebijakan perekonomian diatur sepenuhnya oleh pemerintah.
• Hak dan kebebasan individu tidak diakui negara.
• Jenis pekerjaan dan pembagian kerja diterapkan dan diatur
pemerintah.
Mengenal Sistem Ekonomi Pasar/Liberal
• Setiap individu atau swasta bebas menggunakan barang dan/atau
jasa yang dimilikinya.
• Segala bentuk aktivitas ekonomi dilakukan oleh masyarakat.
• Pemerintah tidak melakukan intervensi dalam pasar.
• Pemilik modal berhak memiliki sumber-sumber produksi.
• Terjadi persaingan yang ketat dalam kegiatan ekonomi.
Mengenal Sistem Ekonomi Campuran
• Merupakan gabungan dari dua sistem ekonomi yaitu sistem
ekonomi pasar bebas dan komando.
• Barang modal dan sumber daya yang vital bagi kebutuhan
masyarakat dikuasai pemerintah.
• Peran pemerintah dan swasta berimbang.
• Pemerintah dapat mengintervensi dengan membuat peraturan,
kebijakan fiskal, kebijakan moneter, serta membantu dan
mengawasi kegiatan swasta.
Mengenal Sistem Perekonomian Indonesia
• Produksi diusahakan sebagai usaha bersama untuk mewujudkan
keadilan dan kemakmuran.
• Setiap masyarakat bebas berusaha, tetapi dalam batas dan
memenuhi syarat yang berlaku di Indonesia.
• Sebagian besar produksi masyarakat merupakan usaha swasta
atau individu yang diatur oleh mekanisme harga dan pasar.
• Perusahaan negara menguasai sektor ekonomi vital bagi hajat
hidup orang banyak seperti listrik dan air.
Nilai-Nilai Dasar Perekonomian Indonesia
Dampak demokrasi ekonomi terhadap perekonomian
Indonesia, apa sajakah?
Kegiatan apa yang sedang
dilakukan para siswa pada
gambar?
Pengelompokan Kegiatan Ekonomi
Produksi, Apakah Itu?
Produksi adalah kegiatan
menciptakan atau
menambah nilai dan
manfaat barang dan/atau
jasa
Teori Perilaku Produsen
• Produsen atau
perusahaan memiliki
input tetap
• Menentukan jumlah
input variabel yang
digunakan dalam proses
produksi
Produksi jangka
pendek
• Merupakan jangka waktu
ketika semua input atau
faktor produksi yang
digunakan dalam proses
produksi bersifat variabel
Produksi jangka
panjang
• Biaya Total atau Total Cost (TC)
TC = FC + VC
• Biaya Tetap Rata-Rata atau Average Fixed Cost (AFC)
• Biaya Variabel Rata-Rata atau Average Variable Cost (AVC)
• Biaya Total Rata-Rata atau Average Cost (AC)
• Biaya Marginal atau Marginal Cost (MC)
FC
AFC=
Q
VC
AVC=
Q
TC
AC=AFC+AVC atau AC=
Q
ΔTC
MC=
ΔQ
Konsep Biaya Produksi
Konsep Penerimaan dan Laba Maksimum
Penerimaan rata-rata atau Average Revenue (AR)
Penerimaan total atau Total Revenue (TR)
TR = Q × P
Mengenai Distribusi
Mata Rantai Produksi
Apa Tujuan Konsumsi?
Konsumsi adalah kegiatan
mengurangi atau
menghabiskan nilai guna
barang dan/atau jasa untuk
memenuhi kebutuhan hidup.
Memenuhi
kebutuhan hidup
Mencapai
kepuasan
optimum
Faktor-faktor yang Memengaruhi Konsumsi
Harga barang
dan/atau jasa
Kebiasaan konsumen
Adat istiadat
Harga barang
substitusi
Pendapatan
Teori Perilaku Konsumen
• Hukum Gossen I
• Hukum Gossen II
Teori kardinal
• Tingkat kepuasan
konsumen dalam
mengonsumsi suatu
barang tidak dapat
diukur dengan satu
satuan, tetapi
dibandingkan
Teori ordinal
Pelaku Ekonomi dalam Perekonomian Indonesia
Rumah Tangga
Konsumen (RTK)
Rumah Tangga
Produsen (RTP)
Pemerintah Masyarakat Luar Negeri
Peran Pelaku Ekonomi
Peran Pelaku Ekonomi ...
Bagan Kegiatan Ekonomi Dua Sektor
Bagan Kegiatan Ekonomi Tiga Sektor
Bagan Kegiatan Ekonomi Empat Sektor
Permintaan dan
penawaran berpengaruh
terhadap harga di pasar.
Apa yang dimaksud
permintaan, penawaran,
harga, dan pasar?
Bagaimana Harga dapat Terbentuk?
Simak dahulu video berikut!
TEORI HARGA.mp4
Hukum
Permintaan
• Semakin rendah harga
suatu barang,
semakin banyak
jumlah barang yang
diminta. Sebaliknya,
semakin tinggi harga
suatu barang,
semakin sedikit
jumlah barang yang
diminta
Titik
Harga
(perkg)
Jumlahyang
Diminta(kg)
a 15.000 500
b 20.000 400
c 25.000 300
d 30.000 200
e 35.000 100
Permintaan
Kurva Permintaan
Hukum permintaan dapat
digambarkan dengan
Fungsi Permintaan
atau
a
b
Q
a
P 


1
b
aP
Qd 


Rumus tersebut diperoleh
dari hubungan harga dan
jumlah barang yang
berawal dari: 1
2
1
1
2
1
Q
Q
Q
Q
P
P
P
P





Titik
Harga
(per kg)
Jumlahyang
Ditawarkan(kg)
a 15.000 100
b 20.000 200
c 25.000 300
d 30.000
400
e 35.000 500
Penawaran
Kurva
Penawaran
Fungsi Penawaran
b
aP
Qs 

atau
a
b
Q
a
P 

1
atau
a
b
Q
P


Rumus tersebut diperoleh dari hubungan
harga dan jumlah barang yang berawal dari:
1
2
1
1
2
1
Q
Q
Q
Q
P
P
P
P





Terbentuknya Harga
Proses terbentuknya harga
pasar
Efek perubahan permintaan
dan penawaran terhadap
keseimbangan pasar
Harga pasar terbentuk saat jumlah barang yang
diminta sama dengan jumlah barang yang
ditawarkan pada tingkat harga dan waktu tertentu
Terjadi pergeseran kurva permintaan
dan pergeseran kurva penawaran
Elastisitas
Elastisitas
Elastisitas
Permintaan
Elastisitas
Penawaran
• Permintaan
elastis
• Permintaan
inelastis
• Permintaan
elastis uniter
• Permintaan
elastis sempurna
• Permintaan
inelastis
sempurna
• Penawaran
elastis
• Penawaran
inelastis
• Penawaran
elastis uniter
• Penawaran
elastis sempurna
• Penawaran
inelastis
sempurna
Pasar dalam Perekonomian
Bagaimana peran pasar bagi produsen, konsumen, distributor, dan
pemerintah dalam perekonomian?
Macam-macam Pasar
Pasar barang
(output)
Pasar faktor
produksi (input)
Bersama PT Penerbit Intan Pariwara
Mencerdaskan Kehidupan Bangsa

More Related Content

What's hot

PENGARUH NAUNGAN TERHADAP STRUKTUR FISIOLOGIS TUMBUHAN HIJAU DAUN
PENGARUH NAUNGAN TERHADAP STRUKTUR FISIOLOGIS TUMBUHAN HIJAU DAUNPENGARUH NAUNGAN TERHADAP STRUKTUR FISIOLOGIS TUMBUHAN HIJAU DAUN
PENGARUH NAUNGAN TERHADAP STRUKTUR FISIOLOGIS TUMBUHAN HIJAU DAUNSyawalina Soerbakti
 
Presentasi fistum kelompok 4 etilen dan fenolik
Presentasi fistum kelompok 4 etilen dan fenolikPresentasi fistum kelompok 4 etilen dan fenolik
Presentasi fistum kelompok 4 etilen dan fenolikagronomy
 
Makalah struktur dan fungsi organ pada tumbuhan dikotil dan monokotil se
Makalah struktur dan fungsi organ pada tumbuhan dikotil dan monokotil seMakalah struktur dan fungsi organ pada tumbuhan dikotil dan monokotil se
Makalah struktur dan fungsi organ pada tumbuhan dikotil dan monokotil serissa nabilla hakiki
 
Bab 5. awan, hujan, angin dan pengaruhnya terhadap tanaman
Bab 5. awan, hujan, angin dan pengaruhnya terhadap tanamanBab 5. awan, hujan, angin dan pengaruhnya terhadap tanaman
Bab 5. awan, hujan, angin dan pengaruhnya terhadap tanamanPurwandaru Widyasunu
 
5 CONTOH DIKOTIL PADA SAYUR-SAYURAN DAN 5 CONTOH MONOKOTIL UNTUK SUKU PALMAE
5 CONTOH DIKOTIL PADA SAYUR-SAYURAN DAN  5 CONTOH MONOKOTIL UNTUK SUKU PALMAE5 CONTOH DIKOTIL PADA SAYUR-SAYURAN DAN  5 CONTOH MONOKOTIL UNTUK SUKU PALMAE
5 CONTOH DIKOTIL PADA SAYUR-SAYURAN DAN 5 CONTOH MONOKOTIL UNTUK SUKU PALMAEtri wulandari
 
Laporan praktikum biologi pengaruh perbedaan salinitas (kadar garam) terhadap...
Laporan praktikum biologi pengaruh perbedaan salinitas (kadar garam) terhadap...Laporan praktikum biologi pengaruh perbedaan salinitas (kadar garam) terhadap...
Laporan praktikum biologi pengaruh perbedaan salinitas (kadar garam) terhadap...Yeni Rahayu
 
euglenophyta dan pyrrophyta
euglenophyta dan pyrrophytaeuglenophyta dan pyrrophyta
euglenophyta dan pyrrophytaAyu Adelia
 
Sejarah Wajib Kelas 11 : ASEAN
Sejarah Wajib Kelas 11 : ASEANSejarah Wajib Kelas 11 : ASEAN
Sejarah Wajib Kelas 11 : ASEANNadhira Felicia
 
Analisis vegetasi
Analisis vegetasiAnalisis vegetasi
Analisis vegetasiayireni
 
Identifikasi bunga Kencana (Ruellia tuberrosa) dan Bunga Kenop (Gomphrena glo...
Identifikasi bunga Kencana (Ruellia tuberrosa) dan Bunga Kenop (Gomphrena glo...Identifikasi bunga Kencana (Ruellia tuberrosa) dan Bunga Kenop (Gomphrena glo...
Identifikasi bunga Kencana (Ruellia tuberrosa) dan Bunga Kenop (Gomphrena glo...Rina Riannur
 
Pencemaran tanah
Pencemaran tanahPencemaran tanah
Pencemaran tanahDesy Fadjar
 
Laporan hasil praktikum biologi uji makanan
Laporan hasil praktikum biologi uji makananLaporan hasil praktikum biologi uji makanan
Laporan hasil praktikum biologi uji makananTeguh Pamungkas
 
Agroklimat acara 1 pengenalan stasiun dan peralatan stasiun
Agroklimat acara 1 pengenalan stasiun dan peralatan stasiunAgroklimat acara 1 pengenalan stasiun dan peralatan stasiun
Agroklimat acara 1 pengenalan stasiun dan peralatan stasiunRiski Lubis
 
Strategi perlawanan bangsa Indonesia melawan penjajah sebelum dan sesudah aba...
Strategi perlawanan bangsa Indonesia melawan penjajah sebelum dan sesudah aba...Strategi perlawanan bangsa Indonesia melawan penjajah sebelum dan sesudah aba...
Strategi perlawanan bangsa Indonesia melawan penjajah sebelum dan sesudah aba...cindyBenedicta
 
analisis prinsip kerja open pan evaporimeter
analisis prinsip kerja open pan evaporimeteranalisis prinsip kerja open pan evaporimeter
analisis prinsip kerja open pan evaporimeterAhmad Kanzu Firdaus
 

What's hot (20)

PENGARUH NAUNGAN TERHADAP STRUKTUR FISIOLOGIS TUMBUHAN HIJAU DAUN
PENGARUH NAUNGAN TERHADAP STRUKTUR FISIOLOGIS TUMBUHAN HIJAU DAUNPENGARUH NAUNGAN TERHADAP STRUKTUR FISIOLOGIS TUMBUHAN HIJAU DAUN
PENGARUH NAUNGAN TERHADAP STRUKTUR FISIOLOGIS TUMBUHAN HIJAU DAUN
 
Presentasi fistum kelompok 4 etilen dan fenolik
Presentasi fistum kelompok 4 etilen dan fenolikPresentasi fistum kelompok 4 etilen dan fenolik
Presentasi fistum kelompok 4 etilen dan fenolik
 
dinding sel
dinding seldinding sel
dinding sel
 
LAPORAN PRAKTIKUM BIOLOGI UJI GOLONGAN DARAH
LAPORAN PRAKTIKUM BIOLOGI UJI GOLONGAN DARAHLAPORAN PRAKTIKUM BIOLOGI UJI GOLONGAN DARAH
LAPORAN PRAKTIKUM BIOLOGI UJI GOLONGAN DARAH
 
Makalah struktur dan fungsi organ pada tumbuhan dikotil dan monokotil se
Makalah struktur dan fungsi organ pada tumbuhan dikotil dan monokotil seMakalah struktur dan fungsi organ pada tumbuhan dikotil dan monokotil se
Makalah struktur dan fungsi organ pada tumbuhan dikotil dan monokotil se
 
Bab 5. awan, hujan, angin dan pengaruhnya terhadap tanaman
Bab 5. awan, hujan, angin dan pengaruhnya terhadap tanamanBab 5. awan, hujan, angin dan pengaruhnya terhadap tanaman
Bab 5. awan, hujan, angin dan pengaruhnya terhadap tanaman
 
5 CONTOH DIKOTIL PADA SAYUR-SAYURAN DAN 5 CONTOH MONOKOTIL UNTUK SUKU PALMAE
5 CONTOH DIKOTIL PADA SAYUR-SAYURAN DAN  5 CONTOH MONOKOTIL UNTUK SUKU PALMAE5 CONTOH DIKOTIL PADA SAYUR-SAYURAN DAN  5 CONTOH MONOKOTIL UNTUK SUKU PALMAE
5 CONTOH DIKOTIL PADA SAYUR-SAYURAN DAN 5 CONTOH MONOKOTIL UNTUK SUKU PALMAE
 
Penampang batang melintang
Penampang batang melintangPenampang batang melintang
Penampang batang melintang
 
Laporan praktikum biologi pengaruh perbedaan salinitas (kadar garam) terhadap...
Laporan praktikum biologi pengaruh perbedaan salinitas (kadar garam) terhadap...Laporan praktikum biologi pengaruh perbedaan salinitas (kadar garam) terhadap...
Laporan praktikum biologi pengaruh perbedaan salinitas (kadar garam) terhadap...
 
euglenophyta dan pyrrophyta
euglenophyta dan pyrrophytaeuglenophyta dan pyrrophyta
euglenophyta dan pyrrophyta
 
Sejarah Wajib Kelas 11 : ASEAN
Sejarah Wajib Kelas 11 : ASEANSejarah Wajib Kelas 11 : ASEAN
Sejarah Wajib Kelas 11 : ASEAN
 
Analisis vegetasi
Analisis vegetasiAnalisis vegetasi
Analisis vegetasi
 
Identifikasi bunga Kencana (Ruellia tuberrosa) dan Bunga Kenop (Gomphrena glo...
Identifikasi bunga Kencana (Ruellia tuberrosa) dan Bunga Kenop (Gomphrena glo...Identifikasi bunga Kencana (Ruellia tuberrosa) dan Bunga Kenop (Gomphrena glo...
Identifikasi bunga Kencana (Ruellia tuberrosa) dan Bunga Kenop (Gomphrena glo...
 
Pencemaran tanah
Pencemaran tanahPencemaran tanah
Pencemaran tanah
 
Laporan hasil praktikum biologi uji makanan
Laporan hasil praktikum biologi uji makananLaporan hasil praktikum biologi uji makanan
Laporan hasil praktikum biologi uji makanan
 
Agroklimat acara 1 pengenalan stasiun dan peralatan stasiun
Agroklimat acara 1 pengenalan stasiun dan peralatan stasiunAgroklimat acara 1 pengenalan stasiun dan peralatan stasiun
Agroklimat acara 1 pengenalan stasiun dan peralatan stasiun
 
Biologi
BiologiBiologi
Biologi
 
Ekoenergitika
EkoenergitikaEkoenergitika
Ekoenergitika
 
Strategi perlawanan bangsa Indonesia melawan penjajah sebelum dan sesudah aba...
Strategi perlawanan bangsa Indonesia melawan penjajah sebelum dan sesudah aba...Strategi perlawanan bangsa Indonesia melawan penjajah sebelum dan sesudah aba...
Strategi perlawanan bangsa Indonesia melawan penjajah sebelum dan sesudah aba...
 
analisis prinsip kerja open pan evaporimeter
analisis prinsip kerja open pan evaporimeteranalisis prinsip kerja open pan evaporimeter
analisis prinsip kerja open pan evaporimeter
 

Similar to MENYEMBUNYIKAN EKONOMI

Pengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.pptPengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.pptBangRio4
 
Masalah ekonomi dan kebutuhan
Masalah ekonomi dan kebutuhanMasalah ekonomi dan kebutuhan
Masalah ekonomi dan kebutuhanNasruddin Asnah
 
Kuliah teori ekonomi tho
Kuliah teori ekonomi thoKuliah teori ekonomi tho
Kuliah teori ekonomi thoTossan Ihsan
 
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IMateri Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IIkaAliciaSasanti
 
Pertemuan Minggu 1 & 2 Perkembangan Ilmu Ekonomi
Pertemuan Minggu 1 & 2 Perkembangan Ilmu EkonomiPertemuan Minggu 1 & 2 Perkembangan Ilmu Ekonomi
Pertemuan Minggu 1 & 2 Perkembangan Ilmu EkonomiAditya Panim
 
KELOMPOK 1 MIKRO PRODI AKUNTANSI TAHUN 2023.pptx
KELOMPOK 1 MIKRO PRODI AKUNTANSI TAHUN 2023.pptxKELOMPOK 1 MIKRO PRODI AKUNTANSI TAHUN 2023.pptx
KELOMPOK 1 MIKRO PRODI AKUNTANSI TAHUN 2023.pptxSaviraAnjelinGomez
 
Permasalahan ekonomi (analisis sistem ekonomi)
Permasalahan ekonomi (analisis sistem ekonomi)Permasalahan ekonomi (analisis sistem ekonomi)
Permasalahan ekonomi (analisis sistem ekonomi)Nurrachman Budi Mulya
 
Ekonomi - Konsep Ilmu Ekonomi
Ekonomi - Konsep Ilmu EkonomiEkonomi - Konsep Ilmu Ekonomi
Ekonomi - Konsep Ilmu EkonomiSyifaKairunnisa
 
Konsep Dasar Ilmu Ekonomi.pptx
Konsep Dasar Ilmu Ekonomi.pptxKonsep Dasar Ilmu Ekonomi.pptx
Konsep Dasar Ilmu Ekonomi.pptxWinaPaul
 
Pengangtar ilmu ekonomi
Pengangtar ilmu ekonomiPengangtar ilmu ekonomi
Pengangtar ilmu ekonomiNeyna Fazadiq
 
Masalah Ekonomi dan Sistem Ekonomi
Masalah Ekonomi dan Sistem EkonomiMasalah Ekonomi dan Sistem Ekonomi
Masalah Ekonomi dan Sistem EkonomiAntonius Suranto
 
Konsep dasar ilmu ekonomi
Konsep dasar ilmu ekonomiKonsep dasar ilmu ekonomi
Konsep dasar ilmu ekonomiAndika Setiawan
 
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi.pptx
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi.pptxMasalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi.pptx
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi.pptxgiasrimulyani1
 
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi (1).pptx
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi (1).pptxMasalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi (1).pptx
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi (1).pptxMursida11
 
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptx
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptxBab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptx
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptxsayyidanfatchur
 
Masalah pokok dalam ekonomi
Masalah pokok dalam ekonomiMasalah pokok dalam ekonomi
Masalah pokok dalam ekonomihalsi
 
1 mengapa belajar ekonomi
1 mengapa belajar ekonomi1 mengapa belajar ekonomi
1 mengapa belajar ekonomiDhiah Fitrayati
 
Makalah ekonomi teknik 1
Makalah ekonomi teknik 1Makalah ekonomi teknik 1
Makalah ekonomi teknik 1Rifan Bukhori
 

Similar to MENYEMBUNYIKAN EKONOMI (20)

Pengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.pptPengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.ppt
 
Masalah ekonomi dan kebutuhan
Masalah ekonomi dan kebutuhanMasalah ekonomi dan kebutuhan
Masalah ekonomi dan kebutuhan
 
Kuliah teori ekonomi tho
Kuliah teori ekonomi thoKuliah teori ekonomi tho
Kuliah teori ekonomi tho
 
Presentasi tentang Masalah Ekonomi
Presentasi tentang Masalah EkonomiPresentasi tentang Masalah Ekonomi
Presentasi tentang Masalah Ekonomi
 
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IMateri Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
 
Pertemuan Minggu 1 & 2 Perkembangan Ilmu Ekonomi
Pertemuan Minggu 1 & 2 Perkembangan Ilmu EkonomiPertemuan Minggu 1 & 2 Perkembangan Ilmu Ekonomi
Pertemuan Minggu 1 & 2 Perkembangan Ilmu Ekonomi
 
KELOMPOK 1 MIKRO PRODI AKUNTANSI TAHUN 2023.pptx
KELOMPOK 1 MIKRO PRODI AKUNTANSI TAHUN 2023.pptxKELOMPOK 1 MIKRO PRODI AKUNTANSI TAHUN 2023.pptx
KELOMPOK 1 MIKRO PRODI AKUNTANSI TAHUN 2023.pptx
 
Permasalahan ekonomi (analisis sistem ekonomi)
Permasalahan ekonomi (analisis sistem ekonomi)Permasalahan ekonomi (analisis sistem ekonomi)
Permasalahan ekonomi (analisis sistem ekonomi)
 
Pengantar ekonomi
Pengantar ekonomiPengantar ekonomi
Pengantar ekonomi
 
Ekonomi - Konsep Ilmu Ekonomi
Ekonomi - Konsep Ilmu EkonomiEkonomi - Konsep Ilmu Ekonomi
Ekonomi - Konsep Ilmu Ekonomi
 
Konsep Dasar Ilmu Ekonomi.pptx
Konsep Dasar Ilmu Ekonomi.pptxKonsep Dasar Ilmu Ekonomi.pptx
Konsep Dasar Ilmu Ekonomi.pptx
 
Pengangtar ilmu ekonomi
Pengangtar ilmu ekonomiPengangtar ilmu ekonomi
Pengangtar ilmu ekonomi
 
Masalah Ekonomi dan Sistem Ekonomi
Masalah Ekonomi dan Sistem EkonomiMasalah Ekonomi dan Sistem Ekonomi
Masalah Ekonomi dan Sistem Ekonomi
 
Konsep dasar ilmu ekonomi
Konsep dasar ilmu ekonomiKonsep dasar ilmu ekonomi
Konsep dasar ilmu ekonomi
 
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi.pptx
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi.pptxMasalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi.pptx
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi.pptx
 
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi (1).pptx
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi (1).pptxMasalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi (1).pptx
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi (1).pptx
 
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptx
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptxBab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptx
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptx
 
Masalah pokok dalam ekonomi
Masalah pokok dalam ekonomiMasalah pokok dalam ekonomi
Masalah pokok dalam ekonomi
 
1 mengapa belajar ekonomi
1 mengapa belajar ekonomi1 mengapa belajar ekonomi
1 mengapa belajar ekonomi
 
Makalah ekonomi teknik 1
Makalah ekonomi teknik 1Makalah ekonomi teknik 1
Makalah ekonomi teknik 1
 

Recently uploaded

Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaEkonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaWahyuKamilatulFauzia
 
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptPerhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptSalsabillaPutriAyu
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxHakamNiazi
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnyaIndhasari3
 
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptSlide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptwxmnxfm57w
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxRito Doank
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bankzulfikar425966
 
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptModal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptFrida Adnantara
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuanganzulfikar425966
 
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.pptBab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.pptatiakirana1
 
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxZefanya9
 
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...ChairaniManasye1
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxumusilmi2019
 
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaDAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaarmanamo012
 
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISKEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISHakamNiazi
 
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...OknaRyana1
 
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalKELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalAthoillahEconomi
 

Recently uploaded (18)

Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaEkonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
 
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptPerhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
 
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptSlide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
 
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
 
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptModal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
 
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.pptBab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
 
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
 
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
 
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaDAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
 
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISKEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
 
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
 
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalKELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
 

MENYEMBUNYIKAN EKONOMI

  • 1. Ekonomi untuk SMA/MA Kelas X Semester 1 Disusun oleh: Yunita Novasari Yan Hanif Jawangga Inung Oni Setiadi Peminatan Ilmu-Ilmu Sosial Editor: Irim Rismi Hastyorini PT Penerbit Intan Pariwara
  • 2. BAB I Konsep Ilmu Ekonomi BAB II Masalah Ekonomi dalam Sistem Ekonomi BAB III Peran Pelaku Ekonomi dalam Kegiatan Ekonomi BAB IV Terbentuknya Harga Pasar dan Struktur Pasar
  • 3. Apakah pedagang juga menerapkan ilmu ekonomi dalam menjual dagangannya? Apakah ilmu ekonomi itu?
  • 4.
  • 5. Mengenal Ilmu Ekonomi Ilmu ekonomi menurut J.M. Keynes merupakan suatu teknik berpikir yang berguna untuk mempertimbangkan sejumlah biaya serta bagian dari keuntungannya. Ekonomi berasal dari bahasa Yunani, berarti peraturan rumah tangga. Ilmu ekonomi dipopulerkan oleh Adam Smith (1723-1790) yang membawa pengaruh besar pada perkembangan ilmu ekonomi. Adam Smith menulis buku berjudul The Wealth of Nations. Buku tersebut membahas kebebasan alami dan invisible hand. Masa kemunculan Adam Smith dikenal dengan periode pencerahan bagi sebagian besar manusia.
  • 6. Bagaimana Penggolongan Ilmu Ekonomi? Ilmu Ekonomi Deskriptif • Analisis ekonomi yang menggambarkan keadaan ekonomi sebenarnya berdasarkan fakta dalam perekonomian. • Contoh ilmu ekonomi deskriptif adalah krisis moneter di Indonesia pada 1998 Ilmu Ekonomi Teori • Konsep pemikiran yang diperoleh dari data dalam kehidupan ekonomi kemudian disusun, diolah, dan dianalisis sehingga menjadi kesimpulan bersifat umum. • Ekonomi mikro, mengkaji pilihan dan interaksi individu yang memproduksi dan mengonsumsi suatu produk dalam satu perusahaan atau industri. • Ekonomi makro, kegiatan perekonomian yang mempelajari mekanisme kerja perekonomian secara keseluruhan. Ilmu Ekonomi Terapan • Penerapan ilmu ekonomi yang menjelaskan cara kerja sistem perekonomian untuk mengatasi masalah ekonomi dalam masyarakat
  • 7. Bagaimana Penerapan Prinsip Ilmu Ekonomi? Tindakan Ekonomi Tindakan ekonomi rasional Tindakan ekonomi irasional Motif Ekonomi Motif ekonomi dalam kegiatan produksi Motif ekonomi dalam kegiatan konsumsi Motif ekonomi dalam kegiatan distribusi Prinsip Ekonomi Penerapan prinsip ekonomi dalam kegiatan konsumsi Penerapan prinsip ekonomi dalam kegiatan produksi Penerapan prinsip ekonomi dalam kegiatan perdagangan
  • 8. Apa itu Kelangkaan? Kesenjangan antara kebutuhan dan alat pemuas kebutuhan inilah yang menimbulkan masalah ekonomi
  • 9. Bagaimana Cara Mengatasi Kelangkaan? Membuat skala prioritas kebutuhan Menentukan sumber daya alternatif Mengelola keuangan secara efisien Memanfaatkan kemajuan teknologi Memanfaatkan bahan substitusi Mendaur ulang atau memanfaatkan kembali
  • 10. Apa itu Biaya Peluang?
  • 11. Skala Prioritas Kebutuhan Urutan kebutuhan yang disusun secara terstruktur berdasarkan tingkat kebutuhan yang harus segera dipenuhi Menulis semua kebutuhan Menyusun urutan kebutuhan berdasarkan tingkat kepentingannya Membuat catatan kebutuhan alokasi dana Memilih kebutuhan yang paling memberi manfaat secara optimal Memenuhi semua kebutuhan sesuai daftar yang telah ditentukan Cara membuat skala prioritas kebutuhan?
  • 14. Kegiatan ekonomi apa yang dilakukan oleh orang tersebut?
  • 15.
  • 16. Masalah Ekonomi Permasalahan ekonomi klasik Permasalahan ekonomi modern
  • 17. Permasalahan Ekonomi Klasik, Apa Sajakah? Produksi Distribusi Konsumsi
  • 19.
  • 20. Sistem Ekonomi, Apakah Sajakah Macamnya? Sistem yang mengatur kondisi perekonomian suatu negara sesuai kondisi negara itu sendiri
  • 21. Mengenal Sistem Ekonomi Tradisional • Teknik produksi dipelajari secara turun-temurun dan bersifat sederhana. • Sistem barter masih digunakan dalam pemenuhan kebutuhan masyarakat. • Belum adanya pembagian kerja dalam masyarakat. • Masih terikat pada tradisi dan kepercayaan setempat. • Alat atau teknologi produksi masih bersifat sederhana.
  • 22. Mengenal Sistem Ekonomi Komando/Terpusat • Individu maupun kelompok tidak dapat berusaha dengan bebas dalam kegiatan perekonomian. • Semua alat dan sumber daya ekonomi dikuasai oleh pemerintah. • Kebijakan perekonomian diatur sepenuhnya oleh pemerintah. • Hak dan kebebasan individu tidak diakui negara. • Jenis pekerjaan dan pembagian kerja diterapkan dan diatur pemerintah.
  • 23. Mengenal Sistem Ekonomi Pasar/Liberal • Setiap individu atau swasta bebas menggunakan barang dan/atau jasa yang dimilikinya. • Segala bentuk aktivitas ekonomi dilakukan oleh masyarakat. • Pemerintah tidak melakukan intervensi dalam pasar. • Pemilik modal berhak memiliki sumber-sumber produksi. • Terjadi persaingan yang ketat dalam kegiatan ekonomi.
  • 24. Mengenal Sistem Ekonomi Campuran • Merupakan gabungan dari dua sistem ekonomi yaitu sistem ekonomi pasar bebas dan komando. • Barang modal dan sumber daya yang vital bagi kebutuhan masyarakat dikuasai pemerintah. • Peran pemerintah dan swasta berimbang. • Pemerintah dapat mengintervensi dengan membuat peraturan, kebijakan fiskal, kebijakan moneter, serta membantu dan mengawasi kegiatan swasta.
  • 25. Mengenal Sistem Perekonomian Indonesia • Produksi diusahakan sebagai usaha bersama untuk mewujudkan keadilan dan kemakmuran. • Setiap masyarakat bebas berusaha, tetapi dalam batas dan memenuhi syarat yang berlaku di Indonesia. • Sebagian besar produksi masyarakat merupakan usaha swasta atau individu yang diatur oleh mekanisme harga dan pasar. • Perusahaan negara menguasai sektor ekonomi vital bagi hajat hidup orang banyak seperti listrik dan air.
  • 27. Dampak demokrasi ekonomi terhadap perekonomian Indonesia, apa sajakah?
  • 28. Kegiatan apa yang sedang dilakukan para siswa pada gambar?
  • 29.
  • 31. Produksi, Apakah Itu? Produksi adalah kegiatan menciptakan atau menambah nilai dan manfaat barang dan/atau jasa
  • 32. Teori Perilaku Produsen • Produsen atau perusahaan memiliki input tetap • Menentukan jumlah input variabel yang digunakan dalam proses produksi Produksi jangka pendek • Merupakan jangka waktu ketika semua input atau faktor produksi yang digunakan dalam proses produksi bersifat variabel Produksi jangka panjang
  • 33. • Biaya Total atau Total Cost (TC) TC = FC + VC • Biaya Tetap Rata-Rata atau Average Fixed Cost (AFC) • Biaya Variabel Rata-Rata atau Average Variable Cost (AVC) • Biaya Total Rata-Rata atau Average Cost (AC) • Biaya Marginal atau Marginal Cost (MC) FC AFC= Q VC AVC= Q TC AC=AFC+AVC atau AC= Q ΔTC MC= ΔQ Konsep Biaya Produksi
  • 34. Konsep Penerimaan dan Laba Maksimum Penerimaan rata-rata atau Average Revenue (AR) Penerimaan total atau Total Revenue (TR) TR = Q × P
  • 37. Apa Tujuan Konsumsi? Konsumsi adalah kegiatan mengurangi atau menghabiskan nilai guna barang dan/atau jasa untuk memenuhi kebutuhan hidup. Memenuhi kebutuhan hidup Mencapai kepuasan optimum
  • 38. Faktor-faktor yang Memengaruhi Konsumsi Harga barang dan/atau jasa Kebiasaan konsumen Adat istiadat Harga barang substitusi Pendapatan
  • 39. Teori Perilaku Konsumen • Hukum Gossen I • Hukum Gossen II Teori kardinal • Tingkat kepuasan konsumen dalam mengonsumsi suatu barang tidak dapat diukur dengan satu satuan, tetapi dibandingkan Teori ordinal
  • 40. Pelaku Ekonomi dalam Perekonomian Indonesia Rumah Tangga Konsumen (RTK) Rumah Tangga Produsen (RTP) Pemerintah Masyarakat Luar Negeri
  • 44. Bagan Kegiatan Ekonomi Tiga Sektor
  • 45. Bagan Kegiatan Ekonomi Empat Sektor
  • 46. Permintaan dan penawaran berpengaruh terhadap harga di pasar. Apa yang dimaksud permintaan, penawaran, harga, dan pasar?
  • 47.
  • 48. Bagaimana Harga dapat Terbentuk? Simak dahulu video berikut! TEORI HARGA.mp4
  • 49. Hukum Permintaan • Semakin rendah harga suatu barang, semakin banyak jumlah barang yang diminta. Sebaliknya, semakin tinggi harga suatu barang, semakin sedikit jumlah barang yang diminta Titik Harga (perkg) Jumlahyang Diminta(kg) a 15.000 500 b 20.000 400 c 25.000 300 d 30.000 200 e 35.000 100 Permintaan Kurva Permintaan Hukum permintaan dapat digambarkan dengan
  • 50. Fungsi Permintaan atau a b Q a P    1 b aP Qd    Rumus tersebut diperoleh dari hubungan harga dan jumlah barang yang berawal dari: 1 2 1 1 2 1 Q Q Q Q P P P P     
  • 51. Titik Harga (per kg) Jumlahyang Ditawarkan(kg) a 15.000 100 b 20.000 200 c 25.000 300 d 30.000 400 e 35.000 500 Penawaran Kurva Penawaran
  • 52. Fungsi Penawaran b aP Qs   atau a b Q a P   1 atau a b Q P   Rumus tersebut diperoleh dari hubungan harga dan jumlah barang yang berawal dari: 1 2 1 1 2 1 Q Q Q Q P P P P     
  • 53. Terbentuknya Harga Proses terbentuknya harga pasar Efek perubahan permintaan dan penawaran terhadap keseimbangan pasar Harga pasar terbentuk saat jumlah barang yang diminta sama dengan jumlah barang yang ditawarkan pada tingkat harga dan waktu tertentu Terjadi pergeseran kurva permintaan dan pergeseran kurva penawaran
  • 54. Elastisitas Elastisitas Elastisitas Permintaan Elastisitas Penawaran • Permintaan elastis • Permintaan inelastis • Permintaan elastis uniter • Permintaan elastis sempurna • Permintaan inelastis sempurna • Penawaran elastis • Penawaran inelastis • Penawaran elastis uniter • Penawaran elastis sempurna • Penawaran inelastis sempurna
  • 55. Pasar dalam Perekonomian Bagaimana peran pasar bagi produsen, konsumen, distributor, dan pemerintah dalam perekonomian?
  • 57. Bersama PT Penerbit Intan Pariwara Mencerdaskan Kehidupan Bangsa