SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
Feby Nauva Oktafiyani (202053226)
Harisul Amir Mahasin (202053227)
Andi Nurcahyo (202053230)
Kelompok 11
Perjanjian Kerja (Kontrak)
dalam Proyek
DAFTAR ISI
PRESENTASI
R U M U S A N M A S A L A H
Bagaimana Definisi Perjanjian
dan Kerja Kontrak
Tujuan Perjanjian Kontrak
Tahapan Penyusunan Kerja
Kontrak
Manfaat Fenomena Kerja
Kontrak
BAGAIMANA DEFINISI PERJANJIAN DAN KONTRAK KERJA
Menurut Abdul Kadir Muhammad, Perjanjian adalah suatu persetujuan
dengan mana dua orang pihak atau lebih mengikatkan diri untuk
melaksanakan suatu hal dalam lapangan harta kekayaan .
Menurut Subekti, Perjanjian kerja adalah perjanjian antara seorang
majikan yang ditandai dengan ciri-ciri adanya upah atau gaji tertentu,
adanya suatu hubungan atas bawah, yakni suatu hubungan atas dasar
pihak yang satu, majikan berhak memberikan perintah yang harus ditaati
oleh pihak lainnya
Menurut Wiwoho Soedjono S.H, Perjanjian kerja adalah hubungan antara
seseorang yang bertindak sebagai pekerja atau buruh dengan seseorang
yang bertindak sebagai majikan.
BAGAIMANA DEFINISI PERJANJIAN DAN KONTRAK KERJA
Perjanjian kerja yang tercantum dalam Kitab Undang-Undang Hukum Perdata
dimana oihak yang satu, buruh, mengikatkan diri untuk bekerja pada pihak
yang lain, majikan, selama suatu waktu tertentu, dengan menerima upah.
Perjanjian kerja menurut Undang-Undang Ketenagakerjaan Tahun 2003 Pasal
1 Angka 14 adalah perjanjian antara pekerja/buruh dengan pengusaha atau
pemberi kerja yang memuat syarat-syarat kerja, hak dan para pihak.
Dalam kamus besar bahasa indonesia (KBBI), kontrak adalah ;
a. Perjanjian (secara tertulis) antara dua pihak dalam perdagangan, sewa-
menyewa,dsb.
untuk
b.Persetujuan yang bersanksi hukum antara dua pihak atau lebih
melakukan atau tidak melakukan kegiatan.
c. Mengikat dengan perjanjian (tentang mempekerjakan orang, dsb)
d. Menyewa
BAGAIMANA DEFINISI PERJANJIAN DAN KONTRAK KERJA
Menurut Salim H.S, Perjanjian atau Kontrak adalah suatu peristiwa dimana
seorang berjanji kepada seseorang yang lain atau dimana dua orang itu saling
berjanji untuk melaksanakan suatu hal. Bentuk perjanjian itu berupa suatu
rangkaian perkataan yang mengandung janji-janji persetujuan ( contact or
agreement ) yang diatur dalam Buku III bab kedua KUH Perdata Indonesia, sama
saja dengan pengertian perjanjian. Perjanjian atau persetujuan adalah suatu
perbuatan dimana seseorang atau lebih mengikatkan dirinya terhadap satu orang
atau lebih.
Kontrak Kerja adalah suatu perjanjian antara pekerja dan pengusaha secara
lisan atau tulisan, baik untuk waktu tertentu maupun untuk waktu tidak tertentu
yang memuat syarat-syarat kerja, hak dan kewajiban.
BAGAIMANA DEFINISI PERJANJIAN DAN KONTRAK KERJA
Kontrak kerja/perjanjian kerja menurut undang-undang No.
13 tahun 2003 tentang ketenagakerjaan adalah perjanjian
antara pekerja/buruh dengan pengusaha atau pemberi kerja
yang memuat syarat-syarat kerja, hak, dan kewajiban para
pihak. Sedangkan karyawan kontrak adalah karyawan yang
bekerja pada suatu instansi dengan kerja waktu tertentu
yang didasari atas suatu perjanjian atau kontrak dapat juga
disebut dengan perjanjian kerja waktu tertentu (PKWT).
Tujuan Perjanjian Kerja
Tujuan Perjanjian kerja adalah untuk mengatur
terkait hak dan kewajiban masing-masing pihak.
Dalam hal ini Perjanjian Kerjamemiliki tujuan bagi
perusahaan dan pekerja untuk menekan apa saja
yang menjadi hak serta kewajiban diantara
pengusaha dan pekerja serta membangun
hubungan yang damai dalam perusahaan ( sumber :
blog.justika.com)
Sumber : jurnal KONTRAK berdasarkan Perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya
Manfaat Kerja Kontrak
Sistem kerja kontrak yang diterapkan dengan baik akan
meningkatkan kinerja karyawan, Hal ini seperti yang
disampaikan kleh Supano (2015) yang menyatakan bahwa
sistem kerja kontrak merioakan bagian dari suprasarana
yang turut berdampak pada kinerja karyawan. Untuk
meningkatkan penerapan sistem kerja kontrak yang memiliki
dampak positif pada karyawan,perusahaan juga harus
memperhatikan kejelasan perjanjian kontrak kerja,masa
kerja, dan upah yang diberikan kepada karyawan.
HALAMAN
SUMBER
2.1 Definisi Perjanjian dan Kerja Kontrak
( sumber : Tim Redaksi Pustaka Yustisia, Pedoman
Terbaru Outsourcing Dan Kontrak Kerja: Peraturan
2012 Tentang Outsourching Dan Perjanjian Kerja
Waktu Tertentu, (Yogyakarta: Pustaka Yustisia, 2012),
76.
Salim Hs, Hukum Kontrak Teori Dan Tekhnik
Penyusunan Kontrak. (Jakarta: Sinar Grafika, 2004), 3.
Salim Hs, Hukum Kontrak Teori Dan Tekhnik
Penyusunan Kontrak. (Jakarta: Sinar Grafika, 2004), 4.
2.Tujuan Perjanjian Kerja
(sumber : blog.justika.com)
3.Tahapan Penyusunan Kerja kontrak (jurnal
K O N TR A K 2010 dan perubahannya )
4.Manfaat Kerja Kontrak
(sumber : Maryam Dunggio, Saepul
Basri, Pengaruhsistem kerja kontrak
dan motivasi kerja terhadap kinerja
karyawan pada perusahan erha
clinic (Jakarta : Universitas Islam
As-Syafi’iyah ) 172
HALAMAN
SUMBER
KESIMPULAN
Perjanjian Kontrak Kerja sangat berpengaruh kepada
sistem ketenagakerjaan di Indonesia, karenanya kita
membutuhkan metode-metode dalam melakukannya
serta harus ada persetujuan antara dua pihak atau
lebih, serta dapat memberikan manfaat kepada pekerja
dan perusahaan dalam ikatan Kontrak kerja.

More Related Content

Similar to KONTRAK KERJA

Makalah hukum bisnis
Makalah hukum bisnisMakalah hukum bisnis
Makalah hukum bisnisNikky Ningsih
 
1, hbl, digna adya, hapzi ali, hukum civil dan objek hukum, universitas mercu...
1, hbl, digna adya, hapzi ali, hukum civil dan objek hukum, universitas mercu...1, hbl, digna adya, hapzi ali, hukum civil dan objek hukum, universitas mercu...
1, hbl, digna adya, hapzi ali, hukum civil dan objek hukum, universitas mercu...DignaAdyaPratiwi
 
Hbl,ahmad syauqi ramadhandy, hapzi ali, hukum perburuhan, universitas mercu b...
Hbl,ahmad syauqi ramadhandy, hapzi ali, hukum perburuhan, universitas mercu b...Hbl,ahmad syauqi ramadhandy, hapzi ali, hukum perburuhan, universitas mercu b...
Hbl,ahmad syauqi ramadhandy, hapzi ali, hukum perburuhan, universitas mercu b...AS_Ramadhandy
 
Kasus phk hrp swastono putro p
Kasus phk hrp swastono putro pKasus phk hrp swastono putro p
Kasus phk hrp swastono putro pswastono pirastyo
 
Resume Hukum Ketenagakerjaan - Perjanjian Kerja Bersama
Resume Hukum Ketenagakerjaan - Perjanjian Kerja BersamaResume Hukum Ketenagakerjaan - Perjanjian Kerja Bersama
Resume Hukum Ketenagakerjaan - Perjanjian Kerja BersamaRachardy Andriyanto
 
Bagaimana membuat kontrak kerja yang memenuhi syarat
Bagaimana membuat kontrak kerja yang memenuhi syaratBagaimana membuat kontrak kerja yang memenuhi syarat
Bagaimana membuat kontrak kerja yang memenuhi syaratOperator Warnet Vast Raha
 
Hbl 7,nurcholis muttaqin,hapzi ali,hukum perburuhan, universitas mercu buana,...
Hbl 7,nurcholis muttaqin,hapzi ali,hukum perburuhan, universitas mercu buana,...Hbl 7,nurcholis muttaqin,hapzi ali,hukum perburuhan, universitas mercu buana,...
Hbl 7,nurcholis muttaqin,hapzi ali,hukum perburuhan, universitas mercu buana,...nurcholismn
 
HBL,FEBRY DIAN UTAMI SARAGIH,HAPZI ALI,HUKUM PERBURUHAN,UNIVERSITAS MERCU BUA...
HBL,FEBRY DIAN UTAMI SARAGIH,HAPZI ALI,HUKUM PERBURUHAN,UNIVERSITAS MERCU BUA...HBL,FEBRY DIAN UTAMI SARAGIH,HAPZI ALI,HUKUM PERBURUHAN,UNIVERSITAS MERCU BUA...
HBL,FEBRY DIAN UTAMI SARAGIH,HAPZI ALI,HUKUM PERBURUHAN,UNIVERSITAS MERCU BUA...febrysaragih
 
1, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universitas...
1, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universitas...1, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universitas...
1, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universitas...Ferdy123456789
 
HUKUM_KETENAGAKERJAAN.pptx
HUKUM_KETENAGAKERJAAN.pptxHUKUM_KETENAGAKERJAAN.pptx
HUKUM_KETENAGAKERJAAN.pptxFellifelli
 
Tm 7, 4, hbl, wenna sustiany, hapzi ali, hukum perburuhan, makalah
Tm 7, 4, hbl, wenna sustiany, hapzi ali,  hukum perburuhan, makalahTm 7, 4, hbl, wenna sustiany, hapzi ali,  hukum perburuhan, makalah
Tm 7, 4, hbl, wenna sustiany, hapzi ali, hukum perburuhan, makalahWennaSustiany
 
MOU_AGREEMENT.pptx
MOU_AGREEMENT.pptxMOU_AGREEMENT.pptx
MOU_AGREEMENT.pptxKukuhDt
 
HBL,FEBRY DIAN UTAMI SARAGIH,HAPZI ALI,HUKUM PERBURUHAN,UNIVERSITAS MERCU BUA...
HBL,FEBRY DIAN UTAMI SARAGIH,HAPZI ALI,HUKUM PERBURUHAN,UNIVERSITAS MERCU BUA...HBL,FEBRY DIAN UTAMI SARAGIH,HAPZI ALI,HUKUM PERBURUHAN,UNIVERSITAS MERCU BUA...
HBL,FEBRY DIAN UTAMI SARAGIH,HAPZI ALI,HUKUM PERBURUHAN,UNIVERSITAS MERCU BUA...febrysaragih
 
Hbl minggu 7, hefti juliza, hapzi ali, hukum perburuhan, universitas mercu bu...
Hbl minggu 7, hefti juliza, hapzi ali, hukum perburuhan, universitas mercu bu...Hbl minggu 7, hefti juliza, hapzi ali, hukum perburuhan, universitas mercu bu...
Hbl minggu 7, hefti juliza, hapzi ali, hukum perburuhan, universitas mercu bu...Hefti Juliza
 
07, hbl, angela regife laksmy situmorang, hapzi ali, hukum perburuhan, univer...
07, hbl, angela regife laksmy situmorang, hapzi ali, hukum perburuhan, univer...07, hbl, angela regife laksmy situmorang, hapzi ali, hukum perburuhan, univer...
07, hbl, angela regife laksmy situmorang, hapzi ali, hukum perburuhan, univer...angelaregife
 
hubungan kerja, pk, pkwt, pkwtt & outsourcing
hubungan kerja, pk, pkwt, pkwtt & outsourcinghubungan kerja, pk, pkwt, pkwtt & outsourcing
hubungan kerja, pk, pkwt, pkwtt & outsourcingWahyu Saputro
 
Anatomi Kontrak - Eric Jingga - 110110190303.docx
Anatomi Kontrak - Eric Jingga - 110110190303.docxAnatomi Kontrak - Eric Jingga - 110110190303.docx
Anatomi Kontrak - Eric Jingga - 110110190303.docxERICJINGGA
 

Similar to KONTRAK KERJA (20)

Makalah hukum bisnis
Makalah hukum bisnisMakalah hukum bisnis
Makalah hukum bisnis
 
1, hbl, digna adya, hapzi ali, hukum civil dan objek hukum, universitas mercu...
1, hbl, digna adya, hapzi ali, hukum civil dan objek hukum, universitas mercu...1, hbl, digna adya, hapzi ali, hukum civil dan objek hukum, universitas mercu...
1, hbl, digna adya, hapzi ali, hukum civil dan objek hukum, universitas mercu...
 
Hbl,ahmad syauqi ramadhandy, hapzi ali, hukum perburuhan, universitas mercu b...
Hbl,ahmad syauqi ramadhandy, hapzi ali, hukum perburuhan, universitas mercu b...Hbl,ahmad syauqi ramadhandy, hapzi ali, hukum perburuhan, universitas mercu b...
Hbl,ahmad syauqi ramadhandy, hapzi ali, hukum perburuhan, universitas mercu b...
 
Kasus phk hrp swastono putro p
Kasus phk hrp swastono putro pKasus phk hrp swastono putro p
Kasus phk hrp swastono putro p
 
Resume Hukum Ketenagakerjaan - Perjanjian Kerja Bersama
Resume Hukum Ketenagakerjaan - Perjanjian Kerja BersamaResume Hukum Ketenagakerjaan - Perjanjian Kerja Bersama
Resume Hukum Ketenagakerjaan - Perjanjian Kerja Bersama
 
Bagaimana membuat kontrak kerja yang memenuhi syarat
Bagaimana membuat kontrak kerja yang memenuhi syaratBagaimana membuat kontrak kerja yang memenuhi syarat
Bagaimana membuat kontrak kerja yang memenuhi syarat
 
Hbl 7,nurcholis muttaqin,hapzi ali,hukum perburuhan, universitas mercu buana,...
Hbl 7,nurcholis muttaqin,hapzi ali,hukum perburuhan, universitas mercu buana,...Hbl 7,nurcholis muttaqin,hapzi ali,hukum perburuhan, universitas mercu buana,...
Hbl 7,nurcholis muttaqin,hapzi ali,hukum perburuhan, universitas mercu buana,...
 
HBL,FEBRY DIAN UTAMI SARAGIH,HAPZI ALI,HUKUM PERBURUHAN,UNIVERSITAS MERCU BUA...
HBL,FEBRY DIAN UTAMI SARAGIH,HAPZI ALI,HUKUM PERBURUHAN,UNIVERSITAS MERCU BUA...HBL,FEBRY DIAN UTAMI SARAGIH,HAPZI ALI,HUKUM PERBURUHAN,UNIVERSITAS MERCU BUA...
HBL,FEBRY DIAN UTAMI SARAGIH,HAPZI ALI,HUKUM PERBURUHAN,UNIVERSITAS MERCU BUA...
 
1, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universitas...
1, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universitas...1, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universitas...
1, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universitas...
 
HUKUM_KETENAGAKERJAAN.pptx
HUKUM_KETENAGAKERJAAN.pptxHUKUM_KETENAGAKERJAAN.pptx
HUKUM_KETENAGAKERJAAN.pptx
 
Tm 7, 4, hbl, wenna sustiany, hapzi ali, hukum perburuhan, makalah
Tm 7, 4, hbl, wenna sustiany, hapzi ali,  hukum perburuhan, makalahTm 7, 4, hbl, wenna sustiany, hapzi ali,  hukum perburuhan, makalah
Tm 7, 4, hbl, wenna sustiany, hapzi ali, hukum perburuhan, makalah
 
MOU_AGREEMENT.pptx
MOU_AGREEMENT.pptxMOU_AGREEMENT.pptx
MOU_AGREEMENT.pptx
 
HBL,FEBRY DIAN UTAMI SARAGIH,HAPZI ALI,HUKUM PERBURUHAN,UNIVERSITAS MERCU BUA...
HBL,FEBRY DIAN UTAMI SARAGIH,HAPZI ALI,HUKUM PERBURUHAN,UNIVERSITAS MERCU BUA...HBL,FEBRY DIAN UTAMI SARAGIH,HAPZI ALI,HUKUM PERBURUHAN,UNIVERSITAS MERCU BUA...
HBL,FEBRY DIAN UTAMI SARAGIH,HAPZI ALI,HUKUM PERBURUHAN,UNIVERSITAS MERCU BUA...
 
Hbl minggu 7, hefti juliza, hapzi ali, hukum perburuhan, universitas mercu bu...
Hbl minggu 7, hefti juliza, hapzi ali, hukum perburuhan, universitas mercu bu...Hbl minggu 7, hefti juliza, hapzi ali, hukum perburuhan, universitas mercu bu...
Hbl minggu 7, hefti juliza, hapzi ali, hukum perburuhan, universitas mercu bu...
 
Makalah hk bisnis
Makalah hk bisnisMakalah hk bisnis
Makalah hk bisnis
 
07, hbl, angela regife laksmy situmorang, hapzi ali, hukum perburuhan, univer...
07, hbl, angela regife laksmy situmorang, hapzi ali, hukum perburuhan, univer...07, hbl, angela regife laksmy situmorang, hapzi ali, hukum perburuhan, univer...
07, hbl, angela regife laksmy situmorang, hapzi ali, hukum perburuhan, univer...
 
hubungan kerja, pk, pkwt, pkwtt & outsourcing
hubungan kerja, pk, pkwt, pkwtt & outsourcinghubungan kerja, pk, pkwt, pkwtt & outsourcing
hubungan kerja, pk, pkwt, pkwtt & outsourcing
 
Anatomi Kontrak - Eric Jingga - 110110190303.docx
Anatomi Kontrak - Eric Jingga - 110110190303.docxAnatomi Kontrak - Eric Jingga - 110110190303.docx
Anatomi Kontrak - Eric Jingga - 110110190303.docx
 
Cover 3
Cover 3Cover 3
Cover 3
 
Cover 4
Cover 4Cover 4
Cover 4
 

Recently uploaded

soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptxHR MUSLIM
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 

Recently uploaded (20)

soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 

KONTRAK KERJA

  • 1. Feby Nauva Oktafiyani (202053226) Harisul Amir Mahasin (202053227) Andi Nurcahyo (202053230) Kelompok 11 Perjanjian Kerja (Kontrak) dalam Proyek
  • 2. DAFTAR ISI PRESENTASI R U M U S A N M A S A L A H Bagaimana Definisi Perjanjian dan Kerja Kontrak Tujuan Perjanjian Kontrak Tahapan Penyusunan Kerja Kontrak Manfaat Fenomena Kerja Kontrak
  • 3. BAGAIMANA DEFINISI PERJANJIAN DAN KONTRAK KERJA Menurut Abdul Kadir Muhammad, Perjanjian adalah suatu persetujuan dengan mana dua orang pihak atau lebih mengikatkan diri untuk melaksanakan suatu hal dalam lapangan harta kekayaan . Menurut Subekti, Perjanjian kerja adalah perjanjian antara seorang majikan yang ditandai dengan ciri-ciri adanya upah atau gaji tertentu, adanya suatu hubungan atas bawah, yakni suatu hubungan atas dasar pihak yang satu, majikan berhak memberikan perintah yang harus ditaati oleh pihak lainnya Menurut Wiwoho Soedjono S.H, Perjanjian kerja adalah hubungan antara seseorang yang bertindak sebagai pekerja atau buruh dengan seseorang yang bertindak sebagai majikan.
  • 4. BAGAIMANA DEFINISI PERJANJIAN DAN KONTRAK KERJA Perjanjian kerja yang tercantum dalam Kitab Undang-Undang Hukum Perdata dimana oihak yang satu, buruh, mengikatkan diri untuk bekerja pada pihak yang lain, majikan, selama suatu waktu tertentu, dengan menerima upah. Perjanjian kerja menurut Undang-Undang Ketenagakerjaan Tahun 2003 Pasal 1 Angka 14 adalah perjanjian antara pekerja/buruh dengan pengusaha atau pemberi kerja yang memuat syarat-syarat kerja, hak dan para pihak. Dalam kamus besar bahasa indonesia (KBBI), kontrak adalah ; a. Perjanjian (secara tertulis) antara dua pihak dalam perdagangan, sewa- menyewa,dsb. untuk b.Persetujuan yang bersanksi hukum antara dua pihak atau lebih melakukan atau tidak melakukan kegiatan. c. Mengikat dengan perjanjian (tentang mempekerjakan orang, dsb) d. Menyewa
  • 5. BAGAIMANA DEFINISI PERJANJIAN DAN KONTRAK KERJA Menurut Salim H.S, Perjanjian atau Kontrak adalah suatu peristiwa dimana seorang berjanji kepada seseorang yang lain atau dimana dua orang itu saling berjanji untuk melaksanakan suatu hal. Bentuk perjanjian itu berupa suatu rangkaian perkataan yang mengandung janji-janji persetujuan ( contact or agreement ) yang diatur dalam Buku III bab kedua KUH Perdata Indonesia, sama saja dengan pengertian perjanjian. Perjanjian atau persetujuan adalah suatu perbuatan dimana seseorang atau lebih mengikatkan dirinya terhadap satu orang atau lebih. Kontrak Kerja adalah suatu perjanjian antara pekerja dan pengusaha secara lisan atau tulisan, baik untuk waktu tertentu maupun untuk waktu tidak tertentu yang memuat syarat-syarat kerja, hak dan kewajiban.
  • 6. BAGAIMANA DEFINISI PERJANJIAN DAN KONTRAK KERJA Kontrak kerja/perjanjian kerja menurut undang-undang No. 13 tahun 2003 tentang ketenagakerjaan adalah perjanjian antara pekerja/buruh dengan pengusaha atau pemberi kerja yang memuat syarat-syarat kerja, hak, dan kewajiban para pihak. Sedangkan karyawan kontrak adalah karyawan yang bekerja pada suatu instansi dengan kerja waktu tertentu yang didasari atas suatu perjanjian atau kontrak dapat juga disebut dengan perjanjian kerja waktu tertentu (PKWT).
  • 7. Tujuan Perjanjian Kerja Tujuan Perjanjian kerja adalah untuk mengatur terkait hak dan kewajiban masing-masing pihak. Dalam hal ini Perjanjian Kerjamemiliki tujuan bagi perusahaan dan pekerja untuk menekan apa saja yang menjadi hak serta kewajiban diantara pengusaha dan pekerja serta membangun hubungan yang damai dalam perusahaan ( sumber : blog.justika.com)
  • 8. Sumber : jurnal KONTRAK berdasarkan Perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya
  • 9. Manfaat Kerja Kontrak Sistem kerja kontrak yang diterapkan dengan baik akan meningkatkan kinerja karyawan, Hal ini seperti yang disampaikan kleh Supano (2015) yang menyatakan bahwa sistem kerja kontrak merioakan bagian dari suprasarana yang turut berdampak pada kinerja karyawan. Untuk meningkatkan penerapan sistem kerja kontrak yang memiliki dampak positif pada karyawan,perusahaan juga harus memperhatikan kejelasan perjanjian kontrak kerja,masa kerja, dan upah yang diberikan kepada karyawan.
  • 10. HALAMAN SUMBER 2.1 Definisi Perjanjian dan Kerja Kontrak ( sumber : Tim Redaksi Pustaka Yustisia, Pedoman Terbaru Outsourcing Dan Kontrak Kerja: Peraturan 2012 Tentang Outsourching Dan Perjanjian Kerja Waktu Tertentu, (Yogyakarta: Pustaka Yustisia, 2012), 76. Salim Hs, Hukum Kontrak Teori Dan Tekhnik Penyusunan Kontrak. (Jakarta: Sinar Grafika, 2004), 3. Salim Hs, Hukum Kontrak Teori Dan Tekhnik Penyusunan Kontrak. (Jakarta: Sinar Grafika, 2004), 4.
  • 11. 2.Tujuan Perjanjian Kerja (sumber : blog.justika.com) 3.Tahapan Penyusunan Kerja kontrak (jurnal K O N TR A K 2010 dan perubahannya ) 4.Manfaat Kerja Kontrak (sumber : Maryam Dunggio, Saepul Basri, Pengaruhsistem kerja kontrak dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan pada perusahan erha clinic (Jakarta : Universitas Islam As-Syafi’iyah ) 172 HALAMAN SUMBER
  • 12. KESIMPULAN Perjanjian Kontrak Kerja sangat berpengaruh kepada sistem ketenagakerjaan di Indonesia, karenanya kita membutuhkan metode-metode dalam melakukannya serta harus ada persetujuan antara dua pihak atau lebih, serta dapat memberikan manfaat kepada pekerja dan perusahaan dalam ikatan Kontrak kerja.