SlideShare a Scribd company logo
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SORONG
NAMA: SAMSURI SAMSUDDIN
NIM : 20156121006
KELAS : A
PRODI : MANAJEMEN 2015/2016
FAKULTAS : EKONOMI
DITERBITKAN : 23 JUNI 2016
• Siklus hidup pengembangan sistem merupakan suatu proses yang
berlogika yang digunakan oleh analis sistem, perancang sistem,
pemrogram, dan pengguna akhir untuk membangun sistem
informasi dan aplikasi komputer untuk memecahkan masalah-
masalah dan kebutuhan bisnis.
• Siklus hidup terdiri dari beberapa langkah:
– Perencanaan—mengidentifikasi lingkup dan batasan masalah,
dan merencanakanstrategi dan tujuan pengembangan
– Analisis—Mempelajari dan menganalisa masalah, penyebab,
dan pengaruhnya. Kemudian mengidentifikasi dan
menganalisis persyaratan yang harus dipenuhi oleh solusi dari
masalah.
– Perancangan—jika perlu, rancang solusi yang dipilih.Tidak
seluruh solusi perlu dirancang.
– Implementasi—terapkan solusi yang dibuat.
– Dukungan—Menganalisa solusi yang diterapkan, dan
menerapkan perbaikan terhadap solusi.
Perencanaan
Analisis
DesainImplementasi
Dukungan
Masalah yang akan dipecahkan
Analisis masalah dan persyaratan solusi
Solusi yang dipilih
Solusi yang diterapkan
Kesalahan implementasi
yang akan diperbaiki
Solusi baru untuk masalah yang sama
Masalah yang masih perlu dipecahkan
Sistem yang usang
SIKLUS HIDUP
PENGEMBANGAN SISTEM
• Prinsip 1: Pengembangan sistem harus melibatkan manajemen
(pemilik) dan pengguna. Hal ini mencegah terjadinya penolakan dan
salah paham antara analis sistem dengan manajemen dan pengguna.
• Prinsip 2:Gunakan pendekatan pemecahan masalah. Pendekatan
pemecahan masalah terdiri atas tahap-tahap:
– Mempelajari dan memahami masalah (kesempatan-kesempatan
dan petunjuk-petunjuk) dan konteks sistemnya.
– Menyatakan persyaratan-persyaratan solusi dari masalah
– Mengidentifikasi solusi-solusi yang akan dipilih dan memilih solusi
terbaik
– Merancang dan menerapkan solusi
– Mengamati dan mengevaluasi dampak dari solusi, dan
memperbaiki solusi.
• Prinsip 3:Tetapkan fase-fase dan aktivitas-aktivitas pengembangan
sistem
• Prinsip 4:Tetapkan standar yang konsisten untuk pengembangan
dan dokumentasi. Hal ini dilakukan untuk mendorong komunikasi
yang baik dan tidak terputus antar proyek pengembangan sistem
atau antar personil pengembangan sistem. Penetapan standar dan
metodologi menghindarkan personil sistem menggunakan standar
dan metodologinya masing-masing.
• Prinsip 5:Tetapkan bahwa sistem merupakan investasi modal.
Dengan demikian, personil sistem akan menyeleksi berbagai
macam alternatif solusi dan akan memilih solusi terbaik dan paling
efektif kosnya.
• Prinsip 6: Jangan takut membatalkan dan meperbaiki lingkup proyek
pengembangan sistem. Pembatalan proyek, jika tidak memadai, akan
lebih baik daripada memaksakan sistem yang tidak layak karena
potensi kerugian di masa depan akan lebih besar. Pada setiap akhir
fase pengembangan dilakukan analisa kelayakan proyek dan
mempertimbangkan:
>Membatalkan proyek jika proyek dinilai tidak layak
>Mengevaluasi ulang kos dan jadwal proyek jika lingkup proyek akan
ditingkatkan.
>Mengurangi lingkup proyek jika anggaran dan jadwal tidak
memungkinkan.
• Metodologi merupakan implementasi fisik dari
logika siklus hidup yang menggabungkan:
– Aktivitas tahap demi tahap pada setiap fase
– Peran yang dimainkan individu ataupun kelompok dalam
setiap aktivitas
– Keterhantaran dan standar kualitas pada setiap aktivitas
– Alat dan teknik yang digunakan pada setiap aktivitas
• Metodologi meyakinkan:
– Suatu pendekatan dapat diaplikasikan secara konsisten ke
semua proyek
– Metodologi mengurangi risiko kesalahan
– Metodologi menghasilkan dokumentasi yang lengkap dan
konsisten
– Metodologi memungkinkan anggota tim memahami hasil kerja
tim sebelumnya.
>Proyek pengembangan sistem bisa berawal dari pemilik
(manajemen) dan pengguna. Proyek ini juga bisa berwal
dari hasil survey analis sistem terhadap perbaikan yang
diperlukan perusahaan.
>inisiatif pengembangan sistem yang berasal dari
manajemen, pengguna ataupun dari analisis sistem
disebut dengan Inisiatif sistem tidak terencana.
>Inisiatif sistem yang berasal dari rencana perusahaan
disebut dengan inisiatif sistem terencana.
• Proyek pengembangan sistem timbul karena:
– Terdapat masalah-masalah bisnis yang menghalangi perusahaan menjalankan misi
bisnisnya.
– Terdapat kesempatan-kesempatan yang harus dicapai atau kesempatan-kesempatan
untuk meningkatkan kemampuan organisasi meskipun tidak terdapat masalah.
– Peraturan-peraturan yang diterbitkan manajemen, pemerintah atau beberapa
pengaruh eksternal.
• Masalah-masalah, kesempatan-kesempatan, dan peraturan-peraturan yang mendorong
entitas dapat disimpulkan:
– Keinginan meningkatkan kinerja (Performance)
– Keinginan meningkatkan informasi dan data (Information)
– Keinginan meningkatkan penghematan dan pengendalian kos serta meningkatkan
laba (Economics)
– Keinginan meningkatkan pengendalian/keamanan (Control/security)
– Keinginan untuk meningkatkan efisiensi (Efficiency)
– Keinginan untuk meningkatkan pelayanan kepada pelanggan, pemasok, partner dan
karyawan (Services)
• Fase survey/defenisi lingkup menetapkan konteks proyek, lingkup, anggaran,
penetapan staf dan jadwal
• Fase studi/analisis masalah mengidentifikasi dan menganalisa wilayah-
wilayah masalah bisnis dan teknis untuk masalah, penyebab dan pengaruhnya.
• Fase defenisi/analisis persyaratan mengidentifikasi dan menganalisa
kebutuhan-kebutuhan bisnis yang harus mampu ditanggulangi oleh solusi-
solusi dari masalah.
• Fase konfigurasi/desain logis Mengidentifikasi dan menganalisa bakal solusi
teknis yang akan mampu menyelesaikan masalah dan memenuhi kebutuhan
bisnis.
• Fase Pemerolehan/analisis keputusanMengidentifkasi dan menganalisa
produk hardware dan software yang akan dibeli
• Fase perancangan/desain fisik dan integrasimenetapkan persyaratan teknis
bagi solusi yang dipilih
• Tahap konstruksi dan pengujian membangun dan menguji solusi aktual
• Tahap hantaran (delivery) dan instalasimenerapkan solusi ke operasi harian
suatu entitas
• Operasi sistem dan Pemeliharaan
1
Defenisi
lingkup
2
Analisis
Masalah
3
Analisis
Persyaratan
4
Desain logis
5
Analisis
Keputusan
6
Desain fisik
dan Integrasi
7
Konstruksi dan
Pengujian
8
Instalasi dan
hantaran
9
Operasi sistem
dan
Pemeliharaan
Pengguna
dan pemilik
Sistem
Penyimpanan
Masalah-masalah, Kesempatan-
kesempatan,
Peraturan, Kendala,
Visi
Pernyataan-pernyataan
Masalah
Lingkup dan Visi
Dokumentasi
Sasaran
Perbaikan
sistem
Dokumentasi
Dokumentasi
Kelayakan teknis
Kelayakan ekonomis
Kelayakan Operasional
Kelayakan Jadwal
Kelayakan Risiko
Pernyataan persyaratan
Persyaratan bisnis
Dokumentasi
Persyaratan data
Persyaratan Proses
Persyaratan antarmuka
Menggambarkan solusi
dan persyaratan dalam
bentuk diagram. Dilakukan
oleh analis sistem
Rancangan
logis
Rancangan
logis
Proposal sistem
Dokumentasi
Prototipe desain
Desain ulang
Proses bisnis
Spesifikasi rancangan
fisik
Dokumentasi
Dokumentasi
Sistem yang
fungsional
Bahan-bahan
pelatihan
Dokumentasi
Sistem
operasional
Riviu
pemeriksaan
Olusi bisnis
Yang telah
bekerja

More Related Content

What's hot

Pengembangan sistem informasi manajemen
Pengembangan sistem informasi manajemenPengembangan sistem informasi manajemen
Pengembangan sistem informasi manajemen
Sri Mulyani
 
Metodologi Pengembangan Sistem
Metodologi Pengembangan SistemMetodologi Pengembangan Sistem
Metodologi Pengembangan Sistem
Lia Rusdyana Dewi
 
BAB 7. Pengembangan Sistem
BAB 7. Pengembangan Sistem BAB 7. Pengembangan Sistem
BAB 7. Pengembangan Sistem audi15Ar
 
Meeting 2 pengembangan sistem
Meeting 2   pengembangan sistemMeeting 2   pengembangan sistem
Meeting 2 pengembangan sistem
Universitas Teknokrat Indonesia
 
Bab 7 - Pengembangan Sistem
Bab 7  - Pengembangan SistemBab 7  - Pengembangan Sistem
Bab 7 - Pengembangan Sistem
Shelly Intan Permatasari
 
(4) Pengembangan Sistem Informasi (SDLC)
(4) Pengembangan Sistem Informasi (SDLC)(4) Pengembangan Sistem Informasi (SDLC)
(4) Pengembangan Sistem Informasi (SDLC)Hanny Hikmayanti
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi
Albertz Ace-Red
 
Tugas sim, an'nida fatra, yananto mihadi putra, pengembangan sistem informasi...
Tugas sim, an'nida fatra, yananto mihadi putra, pengembangan sistem informasi...Tugas sim, an'nida fatra, yananto mihadi putra, pengembangan sistem informasi...
Tugas sim, an'nida fatra, yananto mihadi putra, pengembangan sistem informasi...
Annidafatra
 
Tugas sim 7, walillah gias wiridianti, yananto mihadi putra se, msi, pengemba...
Tugas sim 7, walillah gias wiridianti, yananto mihadi putra se, msi, pengemba...Tugas sim 7, walillah gias wiridianti, yananto mihadi putra se, msi, pengemba...
Tugas sim 7, walillah gias wiridianti, yananto mihadi putra se, msi, pengemba...
WalillahGiasWiridian
 
Pengembangan sistem 1 2
Pengembangan sistem 1 2Pengembangan sistem 1 2
Pengembangan sistem 1 2Alvin Setiawan
 
Pengembangan sistem
Pengembangan sistemPengembangan sistem
Pengembangan sistemevrylove
 
Diktat Metedologi dan Pengembangan Sistem Informasi
Diktat Metedologi dan Pengembangan Sistem InformasiDiktat Metedologi dan Pengembangan Sistem Informasi
Diktat Metedologi dan Pengembangan Sistem InformasiJacob Dwi Cristian Umboh
 
Membangun Sistem Informasi Manajemen
Membangun Sistem Informasi ManajemenMembangun Sistem Informasi Manajemen
Membangun Sistem Informasi Manajemen
JhonEdyMufid
 
SIM,Agus Saiful,Prof.Dr.Ir Hapzi Ali, MM ,CMA,Sumber Daya Komputasi Dan Komun...
SIM,Agus Saiful,Prof.Dr.Ir Hapzi Ali, MM ,CMA,Sumber Daya Komputasi Dan Komun...SIM,Agus Saiful,Prof.Dr.Ir Hapzi Ali, MM ,CMA,Sumber Daya Komputasi Dan Komun...
SIM,Agus Saiful,Prof.Dr.Ir Hapzi Ali, MM ,CMA,Sumber Daya Komputasi Dan Komun...
AGUS SAIFUL
 
Tb 1 ppt sim kelompok 14
Tb 1 ppt sim kelompok 14Tb 1 ppt sim kelompok 14
Tb 1 ppt sim kelompok 14
RizkyRismawati
 
SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018
SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018
SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018
Afifah Luthfiah
 

What's hot (20)

TEORI BAB 7
TEORI BAB 7TEORI BAB 7
TEORI BAB 7
 
Pengembangan sistem informasi manajemen
Pengembangan sistem informasi manajemenPengembangan sistem informasi manajemen
Pengembangan sistem informasi manajemen
 
Metodologi Pengembangan Sistem
Metodologi Pengembangan SistemMetodologi Pengembangan Sistem
Metodologi Pengembangan Sistem
 
BAB 7. Pengembangan Sistem
BAB 7. Pengembangan Sistem BAB 7. Pengembangan Sistem
BAB 7. Pengembangan Sistem
 
Sia 2
Sia 2Sia 2
Sia 2
 
Meeting 2 pengembangan sistem
Meeting 2   pengembangan sistemMeeting 2   pengembangan sistem
Meeting 2 pengembangan sistem
 
Bab 7 - Pengembangan Sistem
Bab 7  - Pengembangan SistemBab 7  - Pengembangan Sistem
Bab 7 - Pengembangan Sistem
 
4. pengembangan sim
4. pengembangan sim4. pengembangan sim
4. pengembangan sim
 
(4) Pengembangan Sistem Informasi (SDLC)
(4) Pengembangan Sistem Informasi (SDLC)(4) Pengembangan Sistem Informasi (SDLC)
(4) Pengembangan Sistem Informasi (SDLC)
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi
 
Tugas sim, an'nida fatra, yananto mihadi putra, pengembangan sistem informasi...
Tugas sim, an'nida fatra, yananto mihadi putra, pengembangan sistem informasi...Tugas sim, an'nida fatra, yananto mihadi putra, pengembangan sistem informasi...
Tugas sim, an'nida fatra, yananto mihadi putra, pengembangan sistem informasi...
 
Tugas sim 7, walillah gias wiridianti, yananto mihadi putra se, msi, pengemba...
Tugas sim 7, walillah gias wiridianti, yananto mihadi putra se, msi, pengemba...Tugas sim 7, walillah gias wiridianti, yananto mihadi putra se, msi, pengemba...
Tugas sim 7, walillah gias wiridianti, yananto mihadi putra se, msi, pengemba...
 
Pengembangan sistem 1 2
Pengembangan sistem 1 2Pengembangan sistem 1 2
Pengembangan sistem 1 2
 
Pengembangan sistem
Pengembangan sistemPengembangan sistem
Pengembangan sistem
 
Diktat Metedologi dan Pengembangan Sistem Informasi
Diktat Metedologi dan Pengembangan Sistem InformasiDiktat Metedologi dan Pengembangan Sistem Informasi
Diktat Metedologi dan Pengembangan Sistem Informasi
 
Membangun Sistem Informasi Manajemen
Membangun Sistem Informasi ManajemenMembangun Sistem Informasi Manajemen
Membangun Sistem Informasi Manajemen
 
SIM,Agus Saiful,Prof.Dr.Ir Hapzi Ali, MM ,CMA,Sumber Daya Komputasi Dan Komun...
SIM,Agus Saiful,Prof.Dr.Ir Hapzi Ali, MM ,CMA,Sumber Daya Komputasi Dan Komun...SIM,Agus Saiful,Prof.Dr.Ir Hapzi Ali, MM ,CMA,Sumber Daya Komputasi Dan Komun...
SIM,Agus Saiful,Prof.Dr.Ir Hapzi Ali, MM ,CMA,Sumber Daya Komputasi Dan Komun...
 
Tb 1 ppt sim kelompok 14
Tb 1 ppt sim kelompok 14Tb 1 ppt sim kelompok 14
Tb 1 ppt sim kelompok 14
 
Bab 7 teori
Bab 7 teoriBab 7 teori
Bab 7 teori
 
SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018
SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018
SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018
 

Viewers also liked

Infrastruktur ti
Infrastruktur tiInfrastruktur ti
Infrastruktur ti
Novita J Akerina
 
Ciri ciri sistem pengurusan pembelajaran (spp)
Ciri ciri sistem pengurusan pembelajaran (spp)Ciri ciri sistem pengurusan pembelajaran (spp)
Ciri ciri sistem pengurusan pembelajaran (spp)
syafiqahharris
 
MATA KULIAH SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
MATA KULIAH SISTEM INFORMASI MANAJEMENMATA KULIAH SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
MATA KULIAH SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
Risky Amalia
 
Pengembangan Sistem Informasi Pembayaran SPP Berbasis Web dan SMS Gateway
Pengembangan Sistem Informasi Pembayaran SPP Berbasis Web dan SMS GatewayPengembangan Sistem Informasi Pembayaran SPP Berbasis Web dan SMS Gateway
Pengembangan Sistem Informasi Pembayaran SPP Berbasis Web dan SMS Gateway
Lalu Satriawan Kholid
 
TUGAS SIM
TUGAS SIMTUGAS SIM
TUGAS SIM
rizka idris
 
Testing 01 sw_development
Testing 01 sw_developmentTesting 01 sw_development
Testing 01 sw_development
Novita Basin
 
pengurusan pembelajaran kumpulan
pengurusan pembelajaran kumpulanpengurusan pembelajaran kumpulan
pengurusan pembelajaran kumpulanshockgadof
 
Implementasi erp-pada-semen-gresik
Implementasi erp-pada-semen-gresikImplementasi erp-pada-semen-gresik
Implementasi erp-pada-semen-gresik
cindyrevi
 
Aps pendidikan-tik
Aps pendidikan-tikAps pendidikan-tik
Aps pendidikan-tik
Hendra Bimawi
 
Soal konsep sistem informasi abc
Soal konsep sistem informasi   abcSoal konsep sistem informasi   abc
Soal konsep sistem informasi abc
Bima Indra Mulya
 
TIK 5
TIK 5TIK 5
Simda proposal
Simda proposalSimda proposal
Simda proposal
Fajar Baskoro
 
Herbolario
HerbolarioHerbolario
Herbolario
2222754478
 
TIDE_ANNUAL REPORT_2015-16
TIDE_ANNUAL REPORT_2015-16TIDE_ANNUAL REPORT_2015-16
TIDE_ANNUAL REPORT_2015-16Siby Joseph
 
ayudala a encontrar el camino a la abeja
ayudala a encontrar el camino a la abejaayudala a encontrar el camino a la abeja
ayudala a encontrar el camino a la abeja
dayana campoverde
 

Viewers also liked (19)

Infrastruktur ti
Infrastruktur tiInfrastruktur ti
Infrastruktur ti
 
Ciri ciri sistem pengurusan pembelajaran (spp)
Ciri ciri sistem pengurusan pembelajaran (spp)Ciri ciri sistem pengurusan pembelajaran (spp)
Ciri ciri sistem pengurusan pembelajaran (spp)
 
MATA KULIAH SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
MATA KULIAH SISTEM INFORMASI MANAJEMENMATA KULIAH SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
MATA KULIAH SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
 
Pengembangan Sistem Informasi Pembayaran SPP Berbasis Web dan SMS Gateway
Pengembangan Sistem Informasi Pembayaran SPP Berbasis Web dan SMS GatewayPengembangan Sistem Informasi Pembayaran SPP Berbasis Web dan SMS Gateway
Pengembangan Sistem Informasi Pembayaran SPP Berbasis Web dan SMS Gateway
 
TUGAS SIM
TUGAS SIMTUGAS SIM
TUGAS SIM
 
Testing 01 sw_development
Testing 01 sw_developmentTesting 01 sw_development
Testing 01 sw_development
 
pengurusan pembelajaran kumpulan
pengurusan pembelajaran kumpulanpengurusan pembelajaran kumpulan
pengurusan pembelajaran kumpulan
 
Modul 8 - Komunikasi Data
Modul 8 - Komunikasi DataModul 8 - Komunikasi Data
Modul 8 - Komunikasi Data
 
Implementasi erp-pada-semen-gresik
Implementasi erp-pada-semen-gresikImplementasi erp-pada-semen-gresik
Implementasi erp-pada-semen-gresik
 
Aps pendidikan-tik
Aps pendidikan-tikAps pendidikan-tik
Aps pendidikan-tik
 
Soal konsep sistem informasi abc
Soal konsep sistem informasi   abcSoal konsep sistem informasi   abc
Soal konsep sistem informasi abc
 
TIK 5
TIK 5TIK 5
TIK 5
 
Simda proposal
Simda proposalSimda proposal
Simda proposal
 
Herbolario
HerbolarioHerbolario
Herbolario
 
Santosh singh
Santosh singhSantosh singh
Santosh singh
 
STF NEWSLETTER 2.0
STF NEWSLETTER 2.0STF NEWSLETTER 2.0
STF NEWSLETTER 2.0
 
TIDE_ANNUAL REPORT_2015-16
TIDE_ANNUAL REPORT_2015-16TIDE_ANNUAL REPORT_2015-16
TIDE_ANNUAL REPORT_2015-16
 
ayudala a encontrar el camino a la abeja
ayudala a encontrar el camino a la abejaayudala a encontrar el camino a la abeja
ayudala a encontrar el camino a la abeja
 
CV
CVCV
CV
 

Similar to Pengembangan sistem informasi

Sistem informasi management
Sistem informasi managementSistem informasi management
Sistem informasi management
rizki mutmainna
 
Msi 3 pengembangan sistem informasi
Msi 3   pengembangan sistem informasiMsi 3   pengembangan sistem informasi
Msi 3 pengembangan sistem informasiNurdin Al-Azies
 
pert-11 Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
pert-11  Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptxpert-11  Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
pert-11 Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
ummi1206
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiRhara Apriliant
 
Requirements engineering ii
Requirements engineering iiRequirements engineering ii
Requirements engineering ii
indrisrozas
 
System Analysis and Design - Tinjauan Umum Pengembangan Sistem
System Analysis and Design - Tinjauan Umum Pengembangan SistemSystem Analysis and Design - Tinjauan Umum Pengembangan Sistem
System Analysis and Design - Tinjauan Umum Pengembangan Sistem
Dudy Ali
 
APS 3 - Pengembangan Sistem.ppt
APS 3 - Pengembangan Sistem.pptAPS 3 - Pengembangan Sistem.ppt
APS 3 - Pengembangan Sistem.ppt
raden_istian
 
Pengembangan Solusi-Solusi E-Business
Pengembangan Solusi-Solusi E-BusinessPengembangan Solusi-Solusi E-Business
Pengembangan Solusi-Solusi E-Business
Afdan Rojabi
 
Sim, aviani safitri, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univers...
Sim, aviani safitri, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univers...Sim, aviani safitri, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univers...
Sim, aviani safitri, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univers...
Aviani safitri
 
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, PENGEMBANGAN SIST...
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, PENGEMBANGAN SIST...TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, PENGEMBANGAN SIST...
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, PENGEMBANGAN SIST...
LisaniahAmini
 
Perencanaan Sistem.ppt
Perencanaan Sistem.pptPerencanaan Sistem.ppt
Perencanaan Sistem.ppt
Nida982231
 
KOLEJ KOMUNITI - Sijil Aplikasi Perisian Komputer
KOLEJ KOMUNITI - Sijil Aplikasi Perisian KomputerKOLEJ KOMUNITI - Sijil Aplikasi Perisian Komputer
KOLEJ KOMUNITI - Sijil Aplikasi Perisian Komputer
Aiman Hud
 
SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
Titis Puspa
 
Si pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, analisis dan alter...
Si pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, analisis dan alter...Si pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, analisis dan alter...
Si pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, analisis dan alter...
Yohanes Agung Nugroho
 
5.SI-PI, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, analisis dan alt...
5.SI-PI, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, analisis dan alt...5.SI-PI, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, analisis dan alt...
5.SI-PI, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, analisis dan alt...
Yohanes Agung Nugroho
 
Tugas sim, decha vinesha, yananto mihadi, pengembangan sistem informasi, 2018
Tugas sim, decha vinesha, yananto mihadi, pengembangan sistem informasi, 2018Tugas sim, decha vinesha, yananto mihadi, pengembangan sistem informasi, 2018
Tugas sim, decha vinesha, yananto mihadi, pengembangan sistem informasi, 2018
dechavns
 
8. PEMBANGUAN SISTEM.pptx
8. PEMBANGUAN SISTEM.pptx8. PEMBANGUAN SISTEM.pptx
8. PEMBANGUAN SISTEM.pptx
DickyDarmawan44
 

Similar to Pengembangan sistem informasi (20)

Sistem informasi management
Sistem informasi managementSistem informasi management
Sistem informasi management
 
Bab16 siklus met&tekpsi
Bab16 siklus met&tekpsiBab16 siklus met&tekpsi
Bab16 siklus met&tekpsi
 
Msi 3 pengembangan sistem informasi
Msi 3   pengembangan sistem informasiMsi 3   pengembangan sistem informasi
Msi 3 pengembangan sistem informasi
 
pert-11 Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
pert-11  Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptxpert-11  Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
pert-11 Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi
 
Requirements engineering ii
Requirements engineering iiRequirements engineering ii
Requirements engineering ii
 
System Analysis and Design - Tinjauan Umum Pengembangan Sistem
System Analysis and Design - Tinjauan Umum Pengembangan SistemSystem Analysis and Design - Tinjauan Umum Pengembangan Sistem
System Analysis and Design - Tinjauan Umum Pengembangan Sistem
 
APS 3 - Pengembangan Sistem.ppt
APS 3 - Pengembangan Sistem.pptAPS 3 - Pengembangan Sistem.ppt
APS 3 - Pengembangan Sistem.ppt
 
Apsi kel 4
Apsi kel 4Apsi kel 4
Apsi kel 4
 
Pengembangan Solusi-Solusi E-Business
Pengembangan Solusi-Solusi E-BusinessPengembangan Solusi-Solusi E-Business
Pengembangan Solusi-Solusi E-Business
 
Sim, aviani safitri, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univers...
Sim, aviani safitri, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univers...Sim, aviani safitri, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univers...
Sim, aviani safitri, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univers...
 
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, PENGEMBANGAN SIST...
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, PENGEMBANGAN SIST...TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, PENGEMBANGAN SIST...
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, PENGEMBANGAN SIST...
 
Pengembangan SIM
Pengembangan SIMPengembangan SIM
Pengembangan SIM
 
Perencanaan Sistem.ppt
Perencanaan Sistem.pptPerencanaan Sistem.ppt
Perencanaan Sistem.ppt
 
KOLEJ KOMUNITI - Sijil Aplikasi Perisian Komputer
KOLEJ KOMUNITI - Sijil Aplikasi Perisian KomputerKOLEJ KOMUNITI - Sijil Aplikasi Perisian Komputer
KOLEJ KOMUNITI - Sijil Aplikasi Perisian Komputer
 
SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
 
Si pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, analisis dan alter...
Si pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, analisis dan alter...Si pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, analisis dan alter...
Si pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, analisis dan alter...
 
5.SI-PI, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, analisis dan alt...
5.SI-PI, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, analisis dan alt...5.SI-PI, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, analisis dan alt...
5.SI-PI, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, analisis dan alt...
 
Tugas sim, decha vinesha, yananto mihadi, pengembangan sistem informasi, 2018
Tugas sim, decha vinesha, yananto mihadi, pengembangan sistem informasi, 2018Tugas sim, decha vinesha, yananto mihadi, pengembangan sistem informasi, 2018
Tugas sim, decha vinesha, yananto mihadi, pengembangan sistem informasi, 2018
 
8. PEMBANGUAN SISTEM.pptx
8. PEMBANGUAN SISTEM.pptx8. PEMBANGUAN SISTEM.pptx
8. PEMBANGUAN SISTEM.pptx
 

More from Samsuri14

Dasar dasar spreadshet
Dasar dasar spreadshetDasar dasar spreadshet
Dasar dasar spreadshet
Samsuri14
 
Proyek web html menggunakan notepad
Proyek web html menggunakan notepadProyek web html menggunakan notepad
Proyek web html menggunakan notepad
Samsuri14
 
implikasi etis dari TI
implikasi etis dari TIimplikasi etis dari TI
implikasi etis dari TI
Samsuri14
 
jaringan-dan-telekomunikasi
jaringan-dan-telekomunikasijaringan-dan-telekomunikasi
jaringan-dan-telekomunikasi
Samsuri14
 
Infrastruktur ti dan teknologi baru
Infrastruktur ti dan teknologi baruInfrastruktur ti dan teknologi baru
Infrastruktur ti dan teknologi baru
Samsuri14
 
Basis data
Basis dataBasis data
Basis data
Samsuri14
 
Sistem informasi,organisasi dan strategis
Sistem informasi,organisasi dan strategisSistem informasi,organisasi dan strategis
Sistem informasi,organisasi dan strategis
Samsuri14
 
E businnes global dalam organisasi
E businnes global dalam organisasiE businnes global dalam organisasi
E businnes global dalam organisasi
Samsuri14
 
Sistem informasi dalam kegiatan bisnis
Sistem informasi dalam kegiatan bisnisSistem informasi dalam kegiatan bisnis
Sistem informasi dalam kegiatan bisnis
Samsuri14
 

More from Samsuri14 (9)

Dasar dasar spreadshet
Dasar dasar spreadshetDasar dasar spreadshet
Dasar dasar spreadshet
 
Proyek web html menggunakan notepad
Proyek web html menggunakan notepadProyek web html menggunakan notepad
Proyek web html menggunakan notepad
 
implikasi etis dari TI
implikasi etis dari TIimplikasi etis dari TI
implikasi etis dari TI
 
jaringan-dan-telekomunikasi
jaringan-dan-telekomunikasijaringan-dan-telekomunikasi
jaringan-dan-telekomunikasi
 
Infrastruktur ti dan teknologi baru
Infrastruktur ti dan teknologi baruInfrastruktur ti dan teknologi baru
Infrastruktur ti dan teknologi baru
 
Basis data
Basis dataBasis data
Basis data
 
Sistem informasi,organisasi dan strategis
Sistem informasi,organisasi dan strategisSistem informasi,organisasi dan strategis
Sistem informasi,organisasi dan strategis
 
E businnes global dalam organisasi
E businnes global dalam organisasiE businnes global dalam organisasi
E businnes global dalam organisasi
 
Sistem informasi dalam kegiatan bisnis
Sistem informasi dalam kegiatan bisnisSistem informasi dalam kegiatan bisnis
Sistem informasi dalam kegiatan bisnis
 

Recently uploaded

bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
wear7
 
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
helenenolaloren
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
AzisahAchmad
 
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptxPPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
MiscoTamaela1
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
EchaNox
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
SendowoResiden
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Rajaclean
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
mediamandirinusantar
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
aciambarwati
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
fatamorganareborn88
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
RahmanAnshari3
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
PavingBlockBolong
 
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faizppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
Alfaiz21
 
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdfPPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
MuhammadIqbal24956
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
indrioktuviani10
 
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdekaMateri Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
13FitriDwi
 
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWINSUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
HalomoanHutajulu3
 
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
hanhan140379
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
arda89
 

Recently uploaded (20)

bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
 
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
 
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptxPPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
 
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faizppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
 
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdfPPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
 
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdekaMateri Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
 
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWINSUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
 
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
 

Pengembangan sistem informasi

  • 1. UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SORONG NAMA: SAMSURI SAMSUDDIN NIM : 20156121006 KELAS : A PRODI : MANAJEMEN 2015/2016 FAKULTAS : EKONOMI DITERBITKAN : 23 JUNI 2016
  • 2. • Siklus hidup pengembangan sistem merupakan suatu proses yang berlogika yang digunakan oleh analis sistem, perancang sistem, pemrogram, dan pengguna akhir untuk membangun sistem informasi dan aplikasi komputer untuk memecahkan masalah- masalah dan kebutuhan bisnis. • Siklus hidup terdiri dari beberapa langkah: – Perencanaan—mengidentifikasi lingkup dan batasan masalah, dan merencanakanstrategi dan tujuan pengembangan – Analisis—Mempelajari dan menganalisa masalah, penyebab, dan pengaruhnya. Kemudian mengidentifikasi dan menganalisis persyaratan yang harus dipenuhi oleh solusi dari masalah. – Perancangan—jika perlu, rancang solusi yang dipilih.Tidak seluruh solusi perlu dirancang. – Implementasi—terapkan solusi yang dibuat. – Dukungan—Menganalisa solusi yang diterapkan, dan menerapkan perbaikan terhadap solusi.
  • 3. Perencanaan Analisis DesainImplementasi Dukungan Masalah yang akan dipecahkan Analisis masalah dan persyaratan solusi Solusi yang dipilih Solusi yang diterapkan Kesalahan implementasi yang akan diperbaiki Solusi baru untuk masalah yang sama Masalah yang masih perlu dipecahkan Sistem yang usang SIKLUS HIDUP PENGEMBANGAN SISTEM
  • 4. • Prinsip 1: Pengembangan sistem harus melibatkan manajemen (pemilik) dan pengguna. Hal ini mencegah terjadinya penolakan dan salah paham antara analis sistem dengan manajemen dan pengguna. • Prinsip 2:Gunakan pendekatan pemecahan masalah. Pendekatan pemecahan masalah terdiri atas tahap-tahap: – Mempelajari dan memahami masalah (kesempatan-kesempatan dan petunjuk-petunjuk) dan konteks sistemnya. – Menyatakan persyaratan-persyaratan solusi dari masalah – Mengidentifikasi solusi-solusi yang akan dipilih dan memilih solusi terbaik – Merancang dan menerapkan solusi – Mengamati dan mengevaluasi dampak dari solusi, dan memperbaiki solusi.
  • 5. • Prinsip 3:Tetapkan fase-fase dan aktivitas-aktivitas pengembangan sistem • Prinsip 4:Tetapkan standar yang konsisten untuk pengembangan dan dokumentasi. Hal ini dilakukan untuk mendorong komunikasi yang baik dan tidak terputus antar proyek pengembangan sistem atau antar personil pengembangan sistem. Penetapan standar dan metodologi menghindarkan personil sistem menggunakan standar dan metodologinya masing-masing. • Prinsip 5:Tetapkan bahwa sistem merupakan investasi modal. Dengan demikian, personil sistem akan menyeleksi berbagai macam alternatif solusi dan akan memilih solusi terbaik dan paling efektif kosnya.
  • 6. • Prinsip 6: Jangan takut membatalkan dan meperbaiki lingkup proyek pengembangan sistem. Pembatalan proyek, jika tidak memadai, akan lebih baik daripada memaksakan sistem yang tidak layak karena potensi kerugian di masa depan akan lebih besar. Pada setiap akhir fase pengembangan dilakukan analisa kelayakan proyek dan mempertimbangkan: >Membatalkan proyek jika proyek dinilai tidak layak >Mengevaluasi ulang kos dan jadwal proyek jika lingkup proyek akan ditingkatkan. >Mengurangi lingkup proyek jika anggaran dan jadwal tidak memungkinkan.
  • 7. • Metodologi merupakan implementasi fisik dari logika siklus hidup yang menggabungkan: – Aktivitas tahap demi tahap pada setiap fase – Peran yang dimainkan individu ataupun kelompok dalam setiap aktivitas – Keterhantaran dan standar kualitas pada setiap aktivitas – Alat dan teknik yang digunakan pada setiap aktivitas
  • 8. • Metodologi meyakinkan: – Suatu pendekatan dapat diaplikasikan secara konsisten ke semua proyek – Metodologi mengurangi risiko kesalahan – Metodologi menghasilkan dokumentasi yang lengkap dan konsisten – Metodologi memungkinkan anggota tim memahami hasil kerja tim sebelumnya.
  • 9. >Proyek pengembangan sistem bisa berawal dari pemilik (manajemen) dan pengguna. Proyek ini juga bisa berwal dari hasil survey analis sistem terhadap perbaikan yang diperlukan perusahaan. >inisiatif pengembangan sistem yang berasal dari manajemen, pengguna ataupun dari analisis sistem disebut dengan Inisiatif sistem tidak terencana. >Inisiatif sistem yang berasal dari rencana perusahaan disebut dengan inisiatif sistem terencana.
  • 10. • Proyek pengembangan sistem timbul karena: – Terdapat masalah-masalah bisnis yang menghalangi perusahaan menjalankan misi bisnisnya. – Terdapat kesempatan-kesempatan yang harus dicapai atau kesempatan-kesempatan untuk meningkatkan kemampuan organisasi meskipun tidak terdapat masalah. – Peraturan-peraturan yang diterbitkan manajemen, pemerintah atau beberapa pengaruh eksternal. • Masalah-masalah, kesempatan-kesempatan, dan peraturan-peraturan yang mendorong entitas dapat disimpulkan: – Keinginan meningkatkan kinerja (Performance) – Keinginan meningkatkan informasi dan data (Information) – Keinginan meningkatkan penghematan dan pengendalian kos serta meningkatkan laba (Economics) – Keinginan meningkatkan pengendalian/keamanan (Control/security) – Keinginan untuk meningkatkan efisiensi (Efficiency) – Keinginan untuk meningkatkan pelayanan kepada pelanggan, pemasok, partner dan karyawan (Services)
  • 11. • Fase survey/defenisi lingkup menetapkan konteks proyek, lingkup, anggaran, penetapan staf dan jadwal • Fase studi/analisis masalah mengidentifikasi dan menganalisa wilayah- wilayah masalah bisnis dan teknis untuk masalah, penyebab dan pengaruhnya. • Fase defenisi/analisis persyaratan mengidentifikasi dan menganalisa kebutuhan-kebutuhan bisnis yang harus mampu ditanggulangi oleh solusi- solusi dari masalah. • Fase konfigurasi/desain logis Mengidentifikasi dan menganalisa bakal solusi teknis yang akan mampu menyelesaikan masalah dan memenuhi kebutuhan bisnis. • Fase Pemerolehan/analisis keputusanMengidentifkasi dan menganalisa produk hardware dan software yang akan dibeli • Fase perancangan/desain fisik dan integrasimenetapkan persyaratan teknis bagi solusi yang dipilih • Tahap konstruksi dan pengujian membangun dan menguji solusi aktual • Tahap hantaran (delivery) dan instalasimenerapkan solusi ke operasi harian suatu entitas • Operasi sistem dan Pemeliharaan
  • 12. 1 Defenisi lingkup 2 Analisis Masalah 3 Analisis Persyaratan 4 Desain logis 5 Analisis Keputusan 6 Desain fisik dan Integrasi 7 Konstruksi dan Pengujian 8 Instalasi dan hantaran 9 Operasi sistem dan Pemeliharaan Pengguna dan pemilik Sistem Penyimpanan Masalah-masalah, Kesempatan- kesempatan, Peraturan, Kendala, Visi Pernyataan-pernyataan Masalah Lingkup dan Visi Dokumentasi Sasaran Perbaikan sistem Dokumentasi Dokumentasi Kelayakan teknis Kelayakan ekonomis Kelayakan Operasional Kelayakan Jadwal Kelayakan Risiko Pernyataan persyaratan Persyaratan bisnis Dokumentasi Persyaratan data Persyaratan Proses Persyaratan antarmuka Menggambarkan solusi dan persyaratan dalam bentuk diagram. Dilakukan oleh analis sistem Rancangan logis Rancangan logis Proposal sistem Dokumentasi Prototipe desain Desain ulang Proses bisnis Spesifikasi rancangan fisik Dokumentasi Dokumentasi Sistem yang fungsional Bahan-bahan pelatihan Dokumentasi Sistem operasional Riviu pemeriksaan Olusi bisnis Yang telah bekerja

Editor's Notes

  1. Sim