SlideShare a Scribd company logo
TAMAN 
R. Agustin S., S.Si
Taman 
• Definisi : 
Berdasarkan kamus besar Bahasa Indonesia berarti : 
kebun yg ditanami dengan bunga-bunga dsb (tempat 
bersenang-senang)
Fungsi Taman 
• Fungsi Estetika 
Menambah keindahan dan keasrian 
bangunan disekitarnya
Fungsi Taman 
• Fungsi Fisik 
Tempat menyalurkan hobi 
Tempat berekreasi
Fungsi Taman 
• Fungsi Ekologis 
Meningkatkan kualitas dan jumlah air tanah 
Sebagai habitat burung dan serangga 
Mengurangi CO2 dan menambah O2 di udara 
sekitar
Fungsi Taman 
• Fungsi Pedagogis 
Menumbuhkan rasa cinta & kasih sayang 
terhadap tanaman 
Mengenal aneka ragam tanaman
Desain Taman Sekolah 
• Prinsip dasar pembuatan Taman : 
Ketunggalan (Unity) 
masing-masing unsur menyatu sehingga ada 
keserasian, selaras, & seimbang 
Keseimbangan (Balance) 
masing-masing unsur penyusun seimbang antara 
satu dengan lainnya
Desain Taman Sekolah 
Aksen 
Aksen Insidentil : kesan yang menyelingi sifat 
monoton dalam suatu komposisi 
Aksen Dominasi : pusat perhatian dari rancangan 
taman tersebut 
Proporsi & skala 
Perbandingan luas medan dengan komponen 
penyusunnya 
Ulangan & Irama 
Pengulangan pola menanam dan selingan sehingga 
nampak indah
Langkah-langkah pembuatan 
Taman 
• Penentuan tema / selera 
• Observasi lahan / medan 
• Penentuan gaya taman 
• Pembuatan sketsa dan inventarisasi 
tanaman 
• Penanaman dan penempatan tanaman 
• Rencana penanaman
PENATAAN LAHAN SEKOLAH 
Tujuan : 
• Lingkungan yg bersih 
• Rapi 
• Asri 
• Nyaman 
• Suasana belajar mengajar 
nyaman 
• Menumbuhkembangkan 
suasana kondusif 
sehingga 
Azas : 
• Serasi 
• Selaras 
• Seimbang 
Menjadikan sekolah yg 
berwawasan lingkungan serta memiliki 
nilai estetika &artistik yg tinggi
Sekolah ADI WIYATA 
• Untuk mewujudkan Sekolah ADI WIYATA perlu 
tanggung jawab dan kewajiban dari seluruh 
komponen sekolah, meliputi Kepala Sekolah, 
Guru, Siswa Pegawai administrasi dan penjaga 
sekolah 
• Tanggung jawab dan kewajiban itu berupa 
memelihara, membina dan menjaga kelestarian 
lingkungan sekolah sehingga membuat suasana 
belajar mengajar yg kondusif
Sekolah ADI WIYATA 
• Peranan guru bersifat : memimpin, 
mengarahkan, membimbing dan 
mengkoordinasikan 
• Peranan siswa sebagai pelaksana 
program yg telah ditetapkan oleh Guru 
• Keikutsertakan siswa dalam pemeliharaan 
lingkungan sekolah bersifat mutlak
Kegiatan yg dilakukan oleh siswa hendaknya 
dipandang sbg bahan dari proses pendidikan dgn 
tujuan : 
• Mendidik siswa agar mencintai keindahan dan 
kebersihan lingkungan 
• Mendidik siswa agar mengetahui dan 
menghayati arti lingkungan sekolah yg sehat 
bagi dirinya dan orang lain 
• Mendidik siswa agar mau dan mampu berbuat 
serta bertindak demi menjaga kelestarian 
lingkungan sekolah
SDNP Bantarjati 9 Bogor
Untuk menciptakan suasana lingkungan sekolah 
yang sehat perlu mengikutsertakan orang tua 
siswa dan masyarakat sekitar. 
Hal-hal yg menggambarkan lingkungan sekolah 
yang sehat : 
• Gedung 
• Kanting / Warung Sekolah 
• Sumber Air Bersih 
• Tempat Cuci Tangan 
• Kamar Mandi dan Jamban 
• Pembuangan Sampah 
• Halaman Sekolah 
• Pagar Sekolah 
• Kebun Sekolah
Gedung
Gedung 
Gedung memiliki ciri-ciri : 
• Halaman yg bersih, tdk ada kotoran / sampah 
• Lantai, meja, dinding & langit-langit bersih 
• Dinding, meja, kursi bersih tdk ada coret-coret 
• Ventilasi baik, tidak pengap & tidak lembab 
• Cahaya / penerangan cukup 
• Sinar datang dari kanan-kiri ruangan kelas, 
jendela tembus cahaya (jendela kaca) 
• Langit-langit & dinding kuat 
• Penataan ruang rapi
Kantin / Warung Sekolah :
Kantin / Warung Sekolah : 
Kantin sehat memiliki ciri-ciri : 
• Bersih, ada tempat pembuangan sampah dan 
air limbah 
• Makanan & minum yg disajikan bersih, bergizi 
dan penyajian menarik 
• Jauh dari WC, Jamban & tempat pembuangan 
sampah shg bebas pencemaran & makanan 
tetap bersih sehat
Sumber Air Bersih
Sumber Air Bersih 
Air : kebutuhan pokok di sekolah yg digunakan utk 
minum, membersihkan anggota badan, menyiram 
tanaman dan membersihkan lingkungan sekolah 
Air layak konsumsi memiliki ciri-ciri : 
• Tidak berbau, tidak berasa, tidak berwarna 
• Memiliki pH netral (7) atau (6,8 – 7,2) 
• Memiliki suhu 27 - 28 oC 
• Tidak mengandung zat-za & logam berbahaya (merkuri 
& timbal) 
• Sumur / penampungan air harus jauh dari tempat 
pembuangan sampah, kakus & air limbah jarak min ± 10 
m
Tempat Cuci Tangan
Tempat Cuci Tangan 
Mencuci tangan bertujuan utk menjaga kebersihan 
& kesehatan tangan kita. 
Tempat Cuci tangan yg sehat memiliki ciri-ciri : 
• Bersih, tidak kotor & berlendir 
• Terbuat dari bahan anti karat & mudah 
dibersihkan 
• Dilengkapi sabun dan lap tangan 
• Jumlah sesuai kebutuhan
Kamar Mandi & Jamban
Kamar Mandi & Jamban 
Jumlah Kamar Mandi & Jamban harus memadai & 
sesuai kebutuhan 
Kualitas kamar mandi yg baik & sehat sbg berikut : 
• Bersih 
• Lantai tdk tergenang air & tdk licin 
• Tdk Bau 
• Dinding tdk dicoret-coret 
• Bak tdk berlumut & tdk jentik nyamuk 
• Jamban tdk tersumbat 
• Ventilasi tdk pengap & lembab 
• Cahaya cukup 
• Langit, dinding, pintu kuat 
• Tersedia alat & bahan pembersih
Pembuangan Sampah
Pembuangan Sampah 
Cara utk mengatasi masalah sampah sbg 
berikut : 
• Menyediakan tempat pembuangan 
sampah di setiap ruangan sekolah 
• Menyediakan bak/tempat penampungan 
sampah yg memenuhi syarat kesehatan, 
bebas lalat & serangga, tdk bau, letak 
pembuangan jauh dari sekolah 
• Tempat pembuangan sampah dan air 
limbah tdk boleh mencemari air bersih 
(jarak min ± 10 m)
Halaman Sekolah
Halaman Sekolah 
Adalah tanah yg berada disekitar gedung sekolah, dan 
biasanya berfungsi sbg utk memperindah pemandangan di 
sekitar sekolah 
Syarat halaman yg bersih : 
• Tidak ada genangan air & tdk berdebu 
• Bebas dari bangunan, benda & tumbuhan yg berbahaya 
• Ada tanaman perindang, penghijauan & tanaman hias 
• Halaman ditata dgn baik, bersih, indah & serasi 
• Ada tempat utk Upacara Bendera, senam pagi & 
bermain 
• Ada saluran pembuangan air yg berfungsi dgn baik
Pagar Sekolah
Pagar Sekolah 
Pagar berfungsi utk pembatas antara pekarangan 
sekolah dgn tanah milik warga sekitar, 
Kegunaan pagar : 
• Melindungi seluruh sekolah 
• Menjaga keamanan
Kebun Sekolah
Kebun Sekolah 
Ciri-ciri kebun sekolah yg bersih & terawat : 
• Ditanami & ditata scr teratur, bersih & rapi 
• Dimanfaatkan sbg tempat peternakan, perkebunan, 
perikanan, tanaman produktif & apotik hidup 
• Dipergunakan sbg alat peraga utk pendidikan 
• Tdk terdapat benda-benda & tumbuhan yg 
membahayakan 
• Tdk mjd sarang nyamuk

More Related Content

What's hot

Laporan praktikum biologi Percobaan Ingenhousz
Laporan praktikum biologi Percobaan IngenhouszLaporan praktikum biologi Percobaan Ingenhousz
Laporan praktikum biologi Percobaan Ingenhousz
Klara Tri Meiyana
 
Angket berpikir kritis ok
Angket berpikir kritis okAngket berpikir kritis ok
Angket berpikir kritis ok
Rosyid Althaf
 
Pedoman observasi untuk peserta didik
Pedoman observasi untuk peserta didikPedoman observasi untuk peserta didik
Pedoman observasi untuk peserta didikTyasMommy Cozy Azalea
 
Pkwu (Perencanaan Usaha Makanan Internasional)
Pkwu (Perencanaan Usaha Makanan Internasional)Pkwu (Perencanaan Usaha Makanan Internasional)
Pkwu (Perencanaan Usaha Makanan Internasional)
Putri Alfisyahrini
 
10 irigasi permukaan
10   irigasi permukaan10   irigasi permukaan
10 irigasi permukaan
Kharistya Amaru
 
Angket motivasi belajar ima
Angket motivasi belajar imaAngket motivasi belajar ima
Angket motivasi belajar ima
Ima Widayanti
 
Makalah Model Pembelajaran Discovery Learning
Makalah Model Pembelajaran Discovery LearningMakalah Model Pembelajaran Discovery Learning
Makalah Model Pembelajaran Discovery Learning
silva a'yun
 
analisis prinsip kerja open pan evaporimeter
analisis prinsip kerja open pan evaporimeteranalisis prinsip kerja open pan evaporimeter
analisis prinsip kerja open pan evaporimeter
Ahmad Kanzu Firdaus
 
9 pedoman observasi
9 pedoman observasi9 pedoman observasi
9 pedoman observasi
MTs Nurul Huda Sukaraja
 
09 hidroponik
09   hidroponik09   hidroponik
09 hidroponik
Kharistya Amaru
 
Kontrak Belajar P5 Gaya Hidup Berkelanjutan.ppt
Kontrak Belajar P5 Gaya Hidup Berkelanjutan.pptKontrak Belajar P5 Gaya Hidup Berkelanjutan.ppt
Kontrak Belajar P5 Gaya Hidup Berkelanjutan.ppt
BintiIstifarida
 
Contoh instrumen beserta rubrik penilaian
Contoh instrumen beserta rubrik penilaianContoh instrumen beserta rubrik penilaian
Contoh instrumen beserta rubrik penilaian
donarfana
 
Phosfor
PhosforPhosfor
Soal bentuk pg bs dan menjodohkan
Soal bentuk pg bs dan menjodohkanSoal bentuk pg bs dan menjodohkan
Soal bentuk pg bs dan menjodohkan
Aprian Hidayat
 
Analisis karakteristik siswa dan lingkungan
Analisis karakteristik  siswa dan lingkunganAnalisis karakteristik  siswa dan lingkungan
Analisis karakteristik siswa dan lingkunganSalsabila Arini
 
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1 KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1
LilyCarmelia
 
Instrumen Observasi - Wawancara Sekolah Luar Biasa
Instrumen Observasi - Wawancara Sekolah Luar BiasaInstrumen Observasi - Wawancara Sekolah Luar Biasa
Instrumen Observasi - Wawancara Sekolah Luar Biasa
RoHim MohaMad
 
proyeksi pada titik, garis, dan bidang
proyeksi pada titik, garis, dan bidangproyeksi pada titik, garis, dan bidang
proyeksi pada titik, garis, dan bidang
anggi syahputra
 
Rubrik penilaian
Rubrik penilaianRubrik penilaian
Rubrik penilaian
Sunardi Makmur
 

What's hot (20)

Laporan praktikum biologi Percobaan Ingenhousz
Laporan praktikum biologi Percobaan IngenhouszLaporan praktikum biologi Percobaan Ingenhousz
Laporan praktikum biologi Percobaan Ingenhousz
 
Angket respon siswa
Angket respon siswaAngket respon siswa
Angket respon siswa
 
Angket berpikir kritis ok
Angket berpikir kritis okAngket berpikir kritis ok
Angket berpikir kritis ok
 
Pedoman observasi untuk peserta didik
Pedoman observasi untuk peserta didikPedoman observasi untuk peserta didik
Pedoman observasi untuk peserta didik
 
Pkwu (Perencanaan Usaha Makanan Internasional)
Pkwu (Perencanaan Usaha Makanan Internasional)Pkwu (Perencanaan Usaha Makanan Internasional)
Pkwu (Perencanaan Usaha Makanan Internasional)
 
10 irigasi permukaan
10   irigasi permukaan10   irigasi permukaan
10 irigasi permukaan
 
Angket motivasi belajar ima
Angket motivasi belajar imaAngket motivasi belajar ima
Angket motivasi belajar ima
 
Makalah Model Pembelajaran Discovery Learning
Makalah Model Pembelajaran Discovery LearningMakalah Model Pembelajaran Discovery Learning
Makalah Model Pembelajaran Discovery Learning
 
analisis prinsip kerja open pan evaporimeter
analisis prinsip kerja open pan evaporimeteranalisis prinsip kerja open pan evaporimeter
analisis prinsip kerja open pan evaporimeter
 
9 pedoman observasi
9 pedoman observasi9 pedoman observasi
9 pedoman observasi
 
09 hidroponik
09   hidroponik09   hidroponik
09 hidroponik
 
Kontrak Belajar P5 Gaya Hidup Berkelanjutan.ppt
Kontrak Belajar P5 Gaya Hidup Berkelanjutan.pptKontrak Belajar P5 Gaya Hidup Berkelanjutan.ppt
Kontrak Belajar P5 Gaya Hidup Berkelanjutan.ppt
 
Contoh instrumen beserta rubrik penilaian
Contoh instrumen beserta rubrik penilaianContoh instrumen beserta rubrik penilaian
Contoh instrumen beserta rubrik penilaian
 
Phosfor
PhosforPhosfor
Phosfor
 
Soal bentuk pg bs dan menjodohkan
Soal bentuk pg bs dan menjodohkanSoal bentuk pg bs dan menjodohkan
Soal bentuk pg bs dan menjodohkan
 
Analisis karakteristik siswa dan lingkungan
Analisis karakteristik  siswa dan lingkunganAnalisis karakteristik  siswa dan lingkungan
Analisis karakteristik siswa dan lingkungan
 
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1 KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1
 
Instrumen Observasi - Wawancara Sekolah Luar Biasa
Instrumen Observasi - Wawancara Sekolah Luar BiasaInstrumen Observasi - Wawancara Sekolah Luar Biasa
Instrumen Observasi - Wawancara Sekolah Luar Biasa
 
proyeksi pada titik, garis, dan bidang
proyeksi pada titik, garis, dan bidangproyeksi pada titik, garis, dan bidang
proyeksi pada titik, garis, dan bidang
 
Rubrik penilaian
Rubrik penilaianRubrik penilaian
Rubrik penilaian
 

Viewers also liked

Sekolah adiwiyata mandiri sman 2 tuban
Sekolah adiwiyata mandiri sman 2 tubanSekolah adiwiyata mandiri sman 2 tuban
Sekolah adiwiyata mandiri sman 2 tubanSMA Negeri 2 Tuban
 
Presentasi 5 sekolah adiwiyata
Presentasi 5 sekolah adiwiyataPresentasi 5 sekolah adiwiyata
Presentasi 5 sekolah adiwiyataHisbulloh Huda
 
Pembinaan adiwiyata 2014
Pembinaan adiwiyata 2014 Pembinaan adiwiyata 2014
Pembinaan adiwiyata 2014
Agung Nugroho Zaini
 
Presentasi 3 sekolah adiwiyata
Presentasi 3 sekolah adiwiyataPresentasi 3 sekolah adiwiyata
Presentasi 3 sekolah adiwiyata
Hisbulloh Huda
 
Panduan singkat menjadi sekolah adiwiyata
Panduan singkat menjadi sekolah adiwiyataPanduan singkat menjadi sekolah adiwiyata
Panduan singkat menjadi sekolah adiwiyataSyaiful Anam
 
Menuju Sekolah Adiwiyata
Menuju Sekolah AdiwiyataMenuju Sekolah Adiwiyata
Menuju Sekolah Adiwiyata
Dicky Supriatna
 
Presentasi 4 materi dasar adiwiyata
Presentasi 4 materi dasar adiwiyataPresentasi 4 materi dasar adiwiyata
Presentasi 4 materi dasar adiwiyataHisbulloh Huda
 
219797469 adiwiyata-proposal
219797469 adiwiyata-proposal219797469 adiwiyata-proposal
219797469 adiwiyata-proposal
Aldon Samosir
 
Panduan singkat adi wiyata 2014
Panduan singkat adi wiyata 2014Panduan singkat adi wiyata 2014
Panduan singkat adi wiyata 2014
antonsmada
 
Profil adi wiyata
Profil adi wiyataProfil adi wiyata
Profil adi wiyata
puspa_nidia
 
Penataan lingkungan sekolah menjadi green school merupakan penataan lingkunga...
Penataan lingkungan sekolah menjadi green school merupakan penataan lingkunga...Penataan lingkungan sekolah menjadi green school merupakan penataan lingkunga...
Penataan lingkungan sekolah menjadi green school merupakan penataan lingkunga...Dian Pratiwi
 
Adiwiyata
AdiwiyataAdiwiyata
Proposal lingkungan 2014
Proposal lingkungan 2014Proposal lingkungan 2014
Proposal lingkungan 2014
fattaku rohman
 
Presentasi lingkungan sekolah sehat
Presentasi lingkungan sekolah sehatPresentasi lingkungan sekolah sehat
Presentasi lingkungan sekolah sehatAL Prince
 
Kata pengantar (plh)
Kata pengantar (plh)Kata pengantar (plh)
Kata pengantar (plh)
Hartati Ratno
 
Kriteria Sekolah Standar Nasional
Kriteria Sekolah Standar NasionalKriteria Sekolah Standar Nasional
Kriteria Sekolah Standar Nasional
Business Opportunity
 
Proker humas ppmp morut makassar
Proker humas ppmp morut   makassarProker humas ppmp morut   makassar
Proker humas ppmp morut makassar
ariefibra8
 
Rpp tik-berkarakter-kelas-8-sem-i1 (1)
Rpp tik-berkarakter-kelas-8-sem-i1 (1)Rpp tik-berkarakter-kelas-8-sem-i1 (1)
Rpp tik-berkarakter-kelas-8-sem-i1 (1)
Deni Riansyah
 
Manfaat sayur dan buah
Manfaat sayur dan buahManfaat sayur dan buah
Manfaat sayur dan buah
Jamaluddin Dg Abu
 

Viewers also liked (20)

Sekolah adiwiyata mandiri sman 2 tuban
Sekolah adiwiyata mandiri sman 2 tubanSekolah adiwiyata mandiri sman 2 tuban
Sekolah adiwiyata mandiri sman 2 tuban
 
Presentasi 5 sekolah adiwiyata
Presentasi 5 sekolah adiwiyataPresentasi 5 sekolah adiwiyata
Presentasi 5 sekolah adiwiyata
 
Pembinaan adiwiyata 2014
Pembinaan adiwiyata 2014 Pembinaan adiwiyata 2014
Pembinaan adiwiyata 2014
 
Presentasi 3 sekolah adiwiyata
Presentasi 3 sekolah adiwiyataPresentasi 3 sekolah adiwiyata
Presentasi 3 sekolah adiwiyata
 
Panduan singkat menjadi sekolah adiwiyata
Panduan singkat menjadi sekolah adiwiyataPanduan singkat menjadi sekolah adiwiyata
Panduan singkat menjadi sekolah adiwiyata
 
Menuju Sekolah Adiwiyata
Menuju Sekolah AdiwiyataMenuju Sekolah Adiwiyata
Menuju Sekolah Adiwiyata
 
Presentasi 4 materi dasar adiwiyata
Presentasi 4 materi dasar adiwiyataPresentasi 4 materi dasar adiwiyata
Presentasi 4 materi dasar adiwiyata
 
219797469 adiwiyata-proposal
219797469 adiwiyata-proposal219797469 adiwiyata-proposal
219797469 adiwiyata-proposal
 
Panduan singkat adi wiyata 2014
Panduan singkat adi wiyata 2014Panduan singkat adi wiyata 2014
Panduan singkat adi wiyata 2014
 
Profil adi wiyata
Profil adi wiyataProfil adi wiyata
Profil adi wiyata
 
Penataan lingkungan sekolah menjadi green school merupakan penataan lingkunga...
Penataan lingkungan sekolah menjadi green school merupakan penataan lingkunga...Penataan lingkungan sekolah menjadi green school merupakan penataan lingkunga...
Penataan lingkungan sekolah menjadi green school merupakan penataan lingkunga...
 
Adiwiyata
AdiwiyataAdiwiyata
Adiwiyata
 
Proposal lingkungan 2014
Proposal lingkungan 2014Proposal lingkungan 2014
Proposal lingkungan 2014
 
Presentasi lingkungan sekolah sehat
Presentasi lingkungan sekolah sehatPresentasi lingkungan sekolah sehat
Presentasi lingkungan sekolah sehat
 
Kata pengantar (plh)
Kata pengantar (plh)Kata pengantar (plh)
Kata pengantar (plh)
 
Kriteria Sekolah Standar Nasional
Kriteria Sekolah Standar NasionalKriteria Sekolah Standar Nasional
Kriteria Sekolah Standar Nasional
 
Proker humas ppmp morut makassar
Proker humas ppmp morut   makassarProker humas ppmp morut   makassar
Proker humas ppmp morut makassar
 
Rpp tik-berkarakter-kelas-8-sem-i1 (1)
Rpp tik-berkarakter-kelas-8-sem-i1 (1)Rpp tik-berkarakter-kelas-8-sem-i1 (1)
Rpp tik-berkarakter-kelas-8-sem-i1 (1)
 
Adiwiyata
AdiwiyataAdiwiyata
Adiwiyata
 
Manfaat sayur dan buah
Manfaat sayur dan buahManfaat sayur dan buah
Manfaat sayur dan buah
 

Similar to Pengelolaan taman sekolah

PPT Sekolah sehat presentation education
PPT Sekolah sehat presentation educationPPT Sekolah sehat presentation education
PPT Sekolah sehat presentation education
ichaa75
 
Amalan kebersihan sekolah
Amalan kebersihan sekolahAmalan kebersihan sekolah
Amalan kebersihan sekolah
ISMAILMAMAT
 
PLH
PLHPLH
Presentation1 plh
Presentation1 plhPresentation1 plh
Presentation1 plh
Allycia Zen
 
Membentuk Karakter Peserta Didik Melalui Green Scholl
Membentuk Karakter Peserta Didik Melalui Green SchollMembentuk Karakter Peserta Didik Melalui Green Scholl
Membentuk Karakter Peserta Didik Melalui Green Scholl
SantosoBachtiar
 
AHMAD ROFIK&PRADIKA FAHRUL IX J.pptx
AHMAD ROFIK&PRADIKA FAHRUL IX J.pptxAHMAD ROFIK&PRADIKA FAHRUL IX J.pptx
AHMAD ROFIK&PRADIKA FAHRUL IX J.pptx
ssuser7912ae
 
AHMAD ROFIK&PRADIKA FAHRUL IX J.pptx
AHMAD ROFIK&PRADIKA FAHRUL IX J.pptxAHMAD ROFIK&PRADIKA FAHRUL IX J.pptx
AHMAD ROFIK&PRADIKA FAHRUL IX J.pptx
ssuser7912ae
 
Sekolah Wawasan Lingkungan
Sekolah Wawasan LingkunganSekolah Wawasan Lingkungan
Sekolah Wawasan Lingkungan
Ifan Unix
 
Bahasa indonesia tema hidup bersih dan sehat
 Bahasa indonesia tema hidup bersih dan sehat Bahasa indonesia tema hidup bersih dan sehat
Bahasa indonesia tema hidup bersih dan sehat
bernadetasitibahagia
 
U K S.ppt
U K S.pptU K S.ppt
U K S.ppt
nailil6
 
PPT MEDIA PEMBELAJARAN BUDAYA HIDUP SEHAT 4 sd.pptx
PPT MEDIA PEMBELAJARAN BUDAYA HIDUP SEHAT 4 sd.pptxPPT MEDIA PEMBELAJARAN BUDAYA HIDUP SEHAT 4 sd.pptx
PPT MEDIA PEMBELAJARAN BUDAYA HIDUP SEHAT 4 sd.pptx
KuntariDw
 
Mewujudkan sekolah adiwiyata dengan kinerja yang terprogram
Mewujudkan sekolah adiwiyata dengan kinerja yang terprogramMewujudkan sekolah adiwiyata dengan kinerja yang terprogram
Mewujudkan sekolah adiwiyata dengan kinerja yang terprogram
TITIS NURHAYATI
 
karakter Menjaga lingkungan sekolah.pptx
karakter  Menjaga lingkungan sekolah.pptxkarakter  Menjaga lingkungan sekolah.pptx
karakter Menjaga lingkungan sekolah.pptx
Dininazifah
 
PHBS SEKOLAH.pptx
PHBS SEKOLAH.pptxPHBS SEKOLAH.pptx
PHBS SEKOLAH.pptx
yuvida1
 
revisi-materi pembentukan Sekolah sehat TKSMP Th 2018 (1).pptx
revisi-materi pembentukan Sekolah sehat TKSMP Th 2018 (1).pptxrevisi-materi pembentukan Sekolah sehat TKSMP Th 2018 (1).pptx
revisi-materi pembentukan Sekolah sehat TKSMP Th 2018 (1).pptx
yuvida1
 
MENDUNG IX J.pptx
MENDUNG IX J.pptxMENDUNG IX J.pptx
MENDUNG IX J.pptx
Acing86
 
alur 1 dan 2 projek P5 gaya hidup berkelanjutan sman 1 blanakan.pdf
alur 1 dan 2 projek P5 gaya hidup berkelanjutan sman 1 blanakan.pdfalur 1 dan 2 projek P5 gaya hidup berkelanjutan sman 1 blanakan.pdf
alur 1 dan 2 projek P5 gaya hidup berkelanjutan sman 1 blanakan.pdf
HikayahLembur
 
PRESENTASI GPBLHS SEKOLAH DASAR NEGERI tingkat kota
PRESENTASI GPBLHS SEKOLAH DASAR NEGERI tingkat kotaPRESENTASI GPBLHS SEKOLAH DASAR NEGERI tingkat kota
PRESENTASI GPBLHS SEKOLAH DASAR NEGERI tingkat kota
SDNTunjungsekar4
 
Meningkatkan kinerja sekolah adiwiyata
Meningkatkan kinerja sekolah adiwiyataMeningkatkan kinerja sekolah adiwiyata
Meningkatkan kinerja sekolah adiwiyata
TITIS NURHAYATI
 

Similar to Pengelolaan taman sekolah (20)

PPT Sekolah sehat presentation education
PPT Sekolah sehat presentation educationPPT Sekolah sehat presentation education
PPT Sekolah sehat presentation education
 
Amalan kebersihan sekolah
Amalan kebersihan sekolahAmalan kebersihan sekolah
Amalan kebersihan sekolah
 
PLH
PLHPLH
PLH
 
Presentation1 plh
Presentation1 plhPresentation1 plh
Presentation1 plh
 
Membentuk Karakter Peserta Didik Melalui Green Scholl
Membentuk Karakter Peserta Didik Melalui Green SchollMembentuk Karakter Peserta Didik Melalui Green Scholl
Membentuk Karakter Peserta Didik Melalui Green Scholl
 
AHMAD ROFIK&PRADIKA FAHRUL IX J.pptx
AHMAD ROFIK&PRADIKA FAHRUL IX J.pptxAHMAD ROFIK&PRADIKA FAHRUL IX J.pptx
AHMAD ROFIK&PRADIKA FAHRUL IX J.pptx
 
AHMAD ROFIK&PRADIKA FAHRUL IX J.pptx
AHMAD ROFIK&PRADIKA FAHRUL IX J.pptxAHMAD ROFIK&PRADIKA FAHRUL IX J.pptx
AHMAD ROFIK&PRADIKA FAHRUL IX J.pptx
 
Sekolah Wawasan Lingkungan
Sekolah Wawasan LingkunganSekolah Wawasan Lingkungan
Sekolah Wawasan Lingkungan
 
Bahasa indonesia tema hidup bersih dan sehat
 Bahasa indonesia tema hidup bersih dan sehat Bahasa indonesia tema hidup bersih dan sehat
Bahasa indonesia tema hidup bersih dan sehat
 
U K S.ppt
U K S.pptU K S.ppt
U K S.ppt
 
PPT MEDIA PEMBELAJARAN BUDAYA HIDUP SEHAT 4 sd.pptx
PPT MEDIA PEMBELAJARAN BUDAYA HIDUP SEHAT 4 sd.pptxPPT MEDIA PEMBELAJARAN BUDAYA HIDUP SEHAT 4 sd.pptx
PPT MEDIA PEMBELAJARAN BUDAYA HIDUP SEHAT 4 sd.pptx
 
Msbl
MsblMsbl
Msbl
 
Mewujudkan sekolah adiwiyata dengan kinerja yang terprogram
Mewujudkan sekolah adiwiyata dengan kinerja yang terprogramMewujudkan sekolah adiwiyata dengan kinerja yang terprogram
Mewujudkan sekolah adiwiyata dengan kinerja yang terprogram
 
karakter Menjaga lingkungan sekolah.pptx
karakter  Menjaga lingkungan sekolah.pptxkarakter  Menjaga lingkungan sekolah.pptx
karakter Menjaga lingkungan sekolah.pptx
 
PHBS SEKOLAH.pptx
PHBS SEKOLAH.pptxPHBS SEKOLAH.pptx
PHBS SEKOLAH.pptx
 
revisi-materi pembentukan Sekolah sehat TKSMP Th 2018 (1).pptx
revisi-materi pembentukan Sekolah sehat TKSMP Th 2018 (1).pptxrevisi-materi pembentukan Sekolah sehat TKSMP Th 2018 (1).pptx
revisi-materi pembentukan Sekolah sehat TKSMP Th 2018 (1).pptx
 
MENDUNG IX J.pptx
MENDUNG IX J.pptxMENDUNG IX J.pptx
MENDUNG IX J.pptx
 
alur 1 dan 2 projek P5 gaya hidup berkelanjutan sman 1 blanakan.pdf
alur 1 dan 2 projek P5 gaya hidup berkelanjutan sman 1 blanakan.pdfalur 1 dan 2 projek P5 gaya hidup berkelanjutan sman 1 blanakan.pdf
alur 1 dan 2 projek P5 gaya hidup berkelanjutan sman 1 blanakan.pdf
 
PRESENTASI GPBLHS SEKOLAH DASAR NEGERI tingkat kota
PRESENTASI GPBLHS SEKOLAH DASAR NEGERI tingkat kotaPRESENTASI GPBLHS SEKOLAH DASAR NEGERI tingkat kota
PRESENTASI GPBLHS SEKOLAH DASAR NEGERI tingkat kota
 
Meningkatkan kinerja sekolah adiwiyata
Meningkatkan kinerja sekolah adiwiyataMeningkatkan kinerja sekolah adiwiyata
Meningkatkan kinerja sekolah adiwiyata
 

Recently uploaded

DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdfDAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
d1051231031
 
Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
d1051231053
 
Penetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptx
Penetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptxPenetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptx
Penetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptx
Erma753811
 
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...
d1051231072
 
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN DAN EMISI...
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN  DAN EMISI...“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN  DAN EMISI...
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN DAN EMISI...
aisyrahadatul14
 
3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf
3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf
3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf
KajianIslamIlmiahSur
 
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...
d1051231039
 
PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...
PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...
PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...
muhammadnoorhasby04
 
POWER POINT PEMBESARAN LELE 2023 DI LINGKUNGAN DESA.ppt
POWER POINT PEMBESARAN LELE 2023 DI LINGKUNGAN DESA.pptPOWER POINT PEMBESARAN LELE 2023 DI LINGKUNGAN DESA.ppt
POWER POINT PEMBESARAN LELE 2023 DI LINGKUNGAN DESA.ppt
rahmadardigk
 
Plastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdf
Plastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdfPlastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdf
Plastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdf
Biotani & Bahari Indonesia
 
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...
d1051231034
 
Dampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan Pertanian
Dampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan PertanianDampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan Pertanian
Dampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan Pertanian
d1051231078
 
Vale Environtment Social Goverment Report 2022
Vale Environtment Social Goverment Report 2022Vale Environtment Social Goverment Report 2022
Vale Environtment Social Goverment Report 2022
KhusnulKhatimah94
 
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
d1051231079
 
DAMPAK PIRIT ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
DAMPAK PIRIT  ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdfDAMPAK PIRIT  ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
DAMPAK PIRIT ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
d1051231033
 
INTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGAN
INTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGANINTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGAN
INTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGAN
albakiddies
 
PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...
PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...
PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...
muhammadfebri359
 

Recently uploaded (17)

DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdfDAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
 
Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
 
Penetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptx
Penetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptxPenetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptx
Penetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptx
 
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...
 
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN DAN EMISI...
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN  DAN EMISI...“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN  DAN EMISI...
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN DAN EMISI...
 
3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf
3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf
3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf
 
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...
 
PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...
PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...
PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...
 
POWER POINT PEMBESARAN LELE 2023 DI LINGKUNGAN DESA.ppt
POWER POINT PEMBESARAN LELE 2023 DI LINGKUNGAN DESA.pptPOWER POINT PEMBESARAN LELE 2023 DI LINGKUNGAN DESA.ppt
POWER POINT PEMBESARAN LELE 2023 DI LINGKUNGAN DESA.ppt
 
Plastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdf
Plastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdfPlastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdf
Plastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdf
 
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...
 
Dampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan Pertanian
Dampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan PertanianDampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan Pertanian
Dampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan Pertanian
 
Vale Environtment Social Goverment Report 2022
Vale Environtment Social Goverment Report 2022Vale Environtment Social Goverment Report 2022
Vale Environtment Social Goverment Report 2022
 
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
 
DAMPAK PIRIT ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
DAMPAK PIRIT  ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdfDAMPAK PIRIT  ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
DAMPAK PIRIT ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
 
INTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGAN
INTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGANINTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGAN
INTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGAN
 
PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...
PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...
PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...
 

Pengelolaan taman sekolah

  • 1. TAMAN R. Agustin S., S.Si
  • 2. Taman • Definisi : Berdasarkan kamus besar Bahasa Indonesia berarti : kebun yg ditanami dengan bunga-bunga dsb (tempat bersenang-senang)
  • 3. Fungsi Taman • Fungsi Estetika Menambah keindahan dan keasrian bangunan disekitarnya
  • 4.
  • 5. Fungsi Taman • Fungsi Fisik Tempat menyalurkan hobi Tempat berekreasi
  • 6. Fungsi Taman • Fungsi Ekologis Meningkatkan kualitas dan jumlah air tanah Sebagai habitat burung dan serangga Mengurangi CO2 dan menambah O2 di udara sekitar
  • 7. Fungsi Taman • Fungsi Pedagogis Menumbuhkan rasa cinta & kasih sayang terhadap tanaman Mengenal aneka ragam tanaman
  • 8. Desain Taman Sekolah • Prinsip dasar pembuatan Taman : Ketunggalan (Unity) masing-masing unsur menyatu sehingga ada keserasian, selaras, & seimbang Keseimbangan (Balance) masing-masing unsur penyusun seimbang antara satu dengan lainnya
  • 9. Desain Taman Sekolah Aksen Aksen Insidentil : kesan yang menyelingi sifat monoton dalam suatu komposisi Aksen Dominasi : pusat perhatian dari rancangan taman tersebut Proporsi & skala Perbandingan luas medan dengan komponen penyusunnya Ulangan & Irama Pengulangan pola menanam dan selingan sehingga nampak indah
  • 10. Langkah-langkah pembuatan Taman • Penentuan tema / selera • Observasi lahan / medan • Penentuan gaya taman • Pembuatan sketsa dan inventarisasi tanaman • Penanaman dan penempatan tanaman • Rencana penanaman
  • 11. PENATAAN LAHAN SEKOLAH Tujuan : • Lingkungan yg bersih • Rapi • Asri • Nyaman • Suasana belajar mengajar nyaman • Menumbuhkembangkan suasana kondusif sehingga Azas : • Serasi • Selaras • Seimbang Menjadikan sekolah yg berwawasan lingkungan serta memiliki nilai estetika &artistik yg tinggi
  • 12. Sekolah ADI WIYATA • Untuk mewujudkan Sekolah ADI WIYATA perlu tanggung jawab dan kewajiban dari seluruh komponen sekolah, meliputi Kepala Sekolah, Guru, Siswa Pegawai administrasi dan penjaga sekolah • Tanggung jawab dan kewajiban itu berupa memelihara, membina dan menjaga kelestarian lingkungan sekolah sehingga membuat suasana belajar mengajar yg kondusif
  • 13. Sekolah ADI WIYATA • Peranan guru bersifat : memimpin, mengarahkan, membimbing dan mengkoordinasikan • Peranan siswa sebagai pelaksana program yg telah ditetapkan oleh Guru • Keikutsertakan siswa dalam pemeliharaan lingkungan sekolah bersifat mutlak
  • 14. Kegiatan yg dilakukan oleh siswa hendaknya dipandang sbg bahan dari proses pendidikan dgn tujuan : • Mendidik siswa agar mencintai keindahan dan kebersihan lingkungan • Mendidik siswa agar mengetahui dan menghayati arti lingkungan sekolah yg sehat bagi dirinya dan orang lain • Mendidik siswa agar mau dan mampu berbuat serta bertindak demi menjaga kelestarian lingkungan sekolah
  • 16.
  • 17. Untuk menciptakan suasana lingkungan sekolah yang sehat perlu mengikutsertakan orang tua siswa dan masyarakat sekitar. Hal-hal yg menggambarkan lingkungan sekolah yang sehat : • Gedung • Kanting / Warung Sekolah • Sumber Air Bersih • Tempat Cuci Tangan • Kamar Mandi dan Jamban • Pembuangan Sampah • Halaman Sekolah • Pagar Sekolah • Kebun Sekolah
  • 19. Gedung Gedung memiliki ciri-ciri : • Halaman yg bersih, tdk ada kotoran / sampah • Lantai, meja, dinding & langit-langit bersih • Dinding, meja, kursi bersih tdk ada coret-coret • Ventilasi baik, tidak pengap & tidak lembab • Cahaya / penerangan cukup • Sinar datang dari kanan-kiri ruangan kelas, jendela tembus cahaya (jendela kaca) • Langit-langit & dinding kuat • Penataan ruang rapi
  • 20. Kantin / Warung Sekolah :
  • 21. Kantin / Warung Sekolah : Kantin sehat memiliki ciri-ciri : • Bersih, ada tempat pembuangan sampah dan air limbah • Makanan & minum yg disajikan bersih, bergizi dan penyajian menarik • Jauh dari WC, Jamban & tempat pembuangan sampah shg bebas pencemaran & makanan tetap bersih sehat
  • 23. Sumber Air Bersih Air : kebutuhan pokok di sekolah yg digunakan utk minum, membersihkan anggota badan, menyiram tanaman dan membersihkan lingkungan sekolah Air layak konsumsi memiliki ciri-ciri : • Tidak berbau, tidak berasa, tidak berwarna • Memiliki pH netral (7) atau (6,8 – 7,2) • Memiliki suhu 27 - 28 oC • Tidak mengandung zat-za & logam berbahaya (merkuri & timbal) • Sumur / penampungan air harus jauh dari tempat pembuangan sampah, kakus & air limbah jarak min ± 10 m
  • 25. Tempat Cuci Tangan Mencuci tangan bertujuan utk menjaga kebersihan & kesehatan tangan kita. Tempat Cuci tangan yg sehat memiliki ciri-ciri : • Bersih, tidak kotor & berlendir • Terbuat dari bahan anti karat & mudah dibersihkan • Dilengkapi sabun dan lap tangan • Jumlah sesuai kebutuhan
  • 26. Kamar Mandi & Jamban
  • 27. Kamar Mandi & Jamban Jumlah Kamar Mandi & Jamban harus memadai & sesuai kebutuhan Kualitas kamar mandi yg baik & sehat sbg berikut : • Bersih • Lantai tdk tergenang air & tdk licin • Tdk Bau • Dinding tdk dicoret-coret • Bak tdk berlumut & tdk jentik nyamuk • Jamban tdk tersumbat • Ventilasi tdk pengap & lembab • Cahaya cukup • Langit, dinding, pintu kuat • Tersedia alat & bahan pembersih
  • 29. Pembuangan Sampah Cara utk mengatasi masalah sampah sbg berikut : • Menyediakan tempat pembuangan sampah di setiap ruangan sekolah • Menyediakan bak/tempat penampungan sampah yg memenuhi syarat kesehatan, bebas lalat & serangga, tdk bau, letak pembuangan jauh dari sekolah • Tempat pembuangan sampah dan air limbah tdk boleh mencemari air bersih (jarak min ± 10 m)
  • 31. Halaman Sekolah Adalah tanah yg berada disekitar gedung sekolah, dan biasanya berfungsi sbg utk memperindah pemandangan di sekitar sekolah Syarat halaman yg bersih : • Tidak ada genangan air & tdk berdebu • Bebas dari bangunan, benda & tumbuhan yg berbahaya • Ada tanaman perindang, penghijauan & tanaman hias • Halaman ditata dgn baik, bersih, indah & serasi • Ada tempat utk Upacara Bendera, senam pagi & bermain • Ada saluran pembuangan air yg berfungsi dgn baik
  • 33. Pagar Sekolah Pagar berfungsi utk pembatas antara pekarangan sekolah dgn tanah milik warga sekitar, Kegunaan pagar : • Melindungi seluruh sekolah • Menjaga keamanan
  • 35. Kebun Sekolah Ciri-ciri kebun sekolah yg bersih & terawat : • Ditanami & ditata scr teratur, bersih & rapi • Dimanfaatkan sbg tempat peternakan, perkebunan, perikanan, tanaman produktif & apotik hidup • Dipergunakan sbg alat peraga utk pendidikan • Tdk terdapat benda-benda & tumbuhan yg membahayakan • Tdk mjd sarang nyamuk