SlideShare a Scribd company logo
PENETAPAN
                  Kriteria
                     Ketuntasan
                       Minimal
MATERI PELATIHAN KTSP 2009       HALAMAN   1/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
*                      PENGERTIAN          *


       Kriteria ketuntasan minimal (KKM) adalah
         kriteria ketuntasan belajar (KKB) yang
         ditentukan oleh satuan pendidikan.

      KKM pada akhir jenjang satuan pendidikan untuk
         kelompok mata pelajaran selain ilmu
         pengetahuan dan teknologi merupakan nilai
         batas ambang kompetensi




MATERI PELATIHAN KTSP 2009          HALAMAN   2/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
     KKM ditetapkan oleh sekolah pada awal
          tahun pelajaran dengan memperhatikan :
          1. Intake (kemampuan rata-rata peserta
             didik)
          2. Kompleksitas (mengidentifikasi indikator
             sebagai penanda tercapainya kompetensi
             dasar)
          3. Kemampuan daya pendukung (berorientasi
             pada sumber belajar)



MATERI PELATIHAN KTSP 2009       HALAMAN   3/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
*                       RAMBU - RAMBU         *

 KKM ditetapkan pada awal tahun pelajaran oleh satuan
  pendidikan berdasarkan hasil musyawarah guru mapel di
  satuan pendidikan
 Ketuntasan Belajar setiap indikator yang telah ditetapkan
  dalam suatu kompetensi dasar berkisar antara 0 – 100%.
 Nilai KKM dinyatakan dalam bentuk bilangan bulat dengan
  rentang 0 – 100
 Sekolah dapat menetapkan KKM di bawah nilai ketuntasan
  belajar maksimal, dan berupaya secara bertahap
  meningkatkan untuk mencapai ketuntasan maksimal
 Nilai KKM harus dicantumkan dalam Laporan Hasil Belajar
  Peserta didik
MATERI PELATIHAN KTSP 2009            HALAMAN   4/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
*                      FUNGSI KKM                   *

    Sebagai acuan bagi pendidik dalam menilai kompetensi
      peserta didik sesuai KD mata pelajaran yang diikuti.

    Sebagai acuan bagi peserta didik dalam menyiapkan diri
     mengikuti penilaian mata pelajaran.

    Dapat digunakan sebagai bagian komponen dalam melakukan
     evaluasi program pembelajaran yang dilaksanakan di
     sekolah.
    Merupakan kontrak pedagogik antara pendidik dengan
     peserta didik dan satuan pendidikan dengan masyarakat.

    Merupakan target satuan pendidikan dalam pencapaian
     kompetensi tiap mata pelajaran.


MATERI PELATIHAN KTSP 2009          HALAMAN   5/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
*            MEKANISME PENETAPAN KKM      *



    1. PRINSIP PENETAPAN KKM

    2. LANGKAH-LANGKAH PENETAPAN KKM

     3. PENENTUAN KKM




MATERI PELATIHAN KTSP 2009       HALAMAN   6/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
A                PRINSIP PENETAPAN KKM                                     *


 1       Dilakukan melalui analisis ketuntasan belajar minimal pada setiap
         indikator dengan memperhatikan kompleksitas, daya dukung, dan
         intake peserta didik


2      KKM Kompetensi Dasar (KD) merupakan rata-rata dari KKM indikator yang
       terdapat dalam Kompetensi Dasar tersebut



 3       Kriteria ketuntasan minimal setiap Standar Kompetensi (SK)
         merupakan rata-rata KKM Kompetensi Dasar (KD) yang terdapat dalam
         SK tersebut




MATERI PELATIHAN KTSP 2009             HALAMAN   7/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
A                PRINSIP PENETAPAN KKM                                   *



  4      Kriteria ketuntasan minimal mata pelajaran merupakan rata-rata dari
         semua KKM-SK yang terdapat dalam satu semester atau satu tahun
         pembelajaran, dan dicantumkan dalam Laporan Hasil Belajar
         (LHB/Rapor) peserta didik



  5
        Pada setiap indikator atau kompetensi dasar dimungkinkan adanya
        perbedaan nilai ketuntasan minimal




MATERI PELATIHAN KTSP 2009            HALAMAN   8/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
B                        LANGKAH-LANGKAH                           *

                                   PENETAPAN KKM
  1      Guru atau kelompok guru menetapkan KKM mata pelajaran dengan
         mempertimbangkan tiga aspek kriteria, yaitu kompleksitas, daya
         dukung, dan intake peserta didik dengan skema sebagai berikut:




                         KKM                              KKM
                       Indikator                      Mata Pelajaran




                     KKM                                     KKM
                Kompetensi Dasar                      Standar Kompetensi


MATERI PELATIHAN KTSP 2009           HALAMAN   9/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
B                        LANGKAH-LANGKAH                       *
                                   PENETAPAN KKM
  2      Hasil penetapan KKM oleh guru atau kelompok guru mata
         pelajaran disahkan oleh kepala sekolah untuk dijadikan
         patokan guru dalam melakukan penilaian


  3      KKM yang ditetapkan disosialisaikan kepada pihak-pihak yang
         berkepentingan, yaitu peserta didik, orang tua, dan dinas
         pendidikan


 4       KKM dicantumkan dalam LHB pada saat hasil penilaian
         dilaporkan kepada orang tua/wali peserta didik



MATERI PELATIHAN KTSP 2009           HALAMAN   10/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
C                        PENENTUAN KKM        *




         1. KOMPLEKSITAS

          2. DAYA DUKUNG

          3. INTAKE PESERTA DIDIK




MATERI PELATIHAN KTSP 2009          HALAMAN   11/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
1                        KOMPLEKSITAS                               *

Tingkat Kompleksitas:
(kesulitan dan kerumitan) setiap KD atau indikator yang
harus dicapai oleh peserta didik

Kompleksitas tinggi, apabila dalam mencapai kompetensi
diperlukan :

            Guru
              GURU                    Waktu              Peserta didik

 memahami kompetensi
                                   cukup lama karena   Penalaran dan
   yang harus dicapai             perlu pengulangan   kecermatan peserta
   peserta didik                                      didik yang tinggi
 kreatif dan inovatif
 dalam melaksanakan
 pembelajaran



MATERI PELATIHAN KTSP 2009         HALAMAN   12/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
2                        DAYA DUKUNG         *

       * Ketersediaan tenaga
       * Sarana dan prasarana
         pendidikan yang diperlukan

       * Biaya operasional pendidikan

       * Manajemen sekolah
        * Kepedulian stakeholders sekolah




MATERI PELATIHAN KTSP 2009         HALAMAN   13/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
3                        INTAKE                                   *
                  (Tingkat Kemampuan Rata-rata Peserta
                                  Didik)

                                 Kelas VII dapat didasarkan pada hasil
                                 seleksi Penerimaan Peserta Didik
                                 Baru (PPDB), Nilai UASBN,Rapor kelas
                                 6 SD, tes seleksi masuk, atau psikotes




       intake
                                 Kelas VIII dan IX didasarkan pada
                                 tingkat pencapaian KKM peserta didik
                                 pada semester atau kelas sebelumnya



MATERI PELATIHAN KTSP 2009       HALAMAN   14/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
*                        FORMAT KKM                                       *


                                                        KKM
                                  Kriteria Penetapan Ketuntasan
   Kompetensi dasar dan
        Indikator                                                         Nilai
                                 Kompleksitas      Daya dukung   Intake   KKM




MATERI PELATIHAN KTSP 2009            HALAMAN   15/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
* Menafsirkan Kriteria Menjadi Nilai                         *
      A. Dengan memberikan poin :
                                                    NILAI
   NO.              KRITERIA
                                  Tinggi            Sedang   Rendah

     1     Kompleksitas             1                 2        3
     2     Daya Dukung              3                 2        1
     3     Intake               3           2           1
  Jika indikator memiliki Kriteria : kompleksitas rendah, daya
  dukung tinggi dan intake peserta didik sedang  nilainya
  adalah
  ( 3 + 3 + 2)
          9
                        x 100 = 88,89
                                                      89
MATERI PELATIHAN KTSP 2009        HALAMAN   16/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
* Menafsirkan Kriteria Menjadi Nilai                                *
B. Dengan menggunakan rentang nilai :
     Penentuan rentang nilai dan penetapan nilai dari setiap kriteria
     merupakan kesepakatan forum MGMP sekolah, misalnya :
                                                      NILAI
       NO.             KRITERIA
                                      Tinggi          Sedang      Rendah

        1     Kompleksitas            50 - 64         65 - 80    81 - 100
        2     Daya Dukung            81 - 100         65 - 80     50 - 64
        3     Intake                 81 - 100         65 - 80     50 - 64
    Nilai KKM indikator adalah rata-rata dari nilai ketiga kriteria yang
    ditentukan. Contoh : kompleksitas sedang (75), daya dukung tinggi (95),
    dan intake sedang (70),
    maka nilai KKM indikator = (75 + 95 + 70) : 3 = 80



MATERI PELATIHAN KTSP 2009          HALAMAN   17/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
* Menafsirkan Kriteria Menjadi Nilai                             *

 C. Dengan memberikan pertimbangan professional
   judgement pada setiap kriteria untuk menetapkan nilai

            Kompleksitas
            Kompleksitas         Daya Dukung
                                 Daya Dukung               Intake
                                                            Intake
            • Tinggi             • Tinggi               • Tinggi
            • Sedang             • Sedang               • Sedang
            • Rendah             • Rendah               • Rendah

    Contoh:
    Jika indikator memeliki kriteria: kompleksitas rendah, daya dukung
    tinggi, dan intake peserta didik sedang  maka terdapat dua
    komponen yang memungkinkan untuk menetapkan nilai KKM 100
    yaitu kompleksitas rendah dan daya dukung tinggi. Karena intake
    peserta didik sedang, guru dapat mengurangi nilai KKM, misalnya
    menjadi antara 80 – 90.
MATERI PELATIHAN KTSP 2009            HALAMAN   18/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
PENETAPAN KKM
  Contoh: Dengan memberi poin

                                                                      Kriteria Ketuntasan Minimal
                                                              Kriteria Penetapan Ketuntasan

           Kompetensi dasar dan Indikator                                                              Nilai KKM
                                                      Kompleksitas        Daya dukung         Intake


  1.1. Mendeskripsikan hakikat bangsa
     dan unsur-unsur terbentuknya negara                                                                  74


        Mendeskripsikan kedudukan manusia              Rendah               Tinggi           Sedang
          sebagai makhluk individu dan makhluk                                                            89
        sosial.                                            3                   3                 2

        Menguraikan pengertian bangsa dan unsur         Tinggi              Sedang           Sedang
        terbentuknya bangsa.                                                                              56
                                                           1                    2                2

        Menganalisis pengertian negara dan unsur       Sedang               Tinggi           Sedang
        terbentuknya Negara                                                                               78
                                                           2                   3                 2




MATERI PELATIHAN KTSP 2009                          HALAMAN   19/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
PENETAPAN KKM
Contoh: Dengan Rentang Nilai
                                                                   Kriteria Ketuntasan Minimal
                                                          Kriteria Penetapan Ketuntasan

          Kompetensi dasar dan Indikator                                                           Nilai KKM
                                                    Kompleksitas       Daya dukung        Intake


 1.1. Mendeskripsikan hakikat bangsa
    dan unsur-unsur terbentuknya negara                                                               75


       Mendeskripsikan kedudukan manusia             Sedang              Tinggi          Sedang
         sebagai makhluk individu dan makhluk                                                         78
       sosial.                                          75                  90              70

       Menguraikan pengertian bangsa dan unsur        Tinggi             Sedang          Sedang
       terbentuknya bangsa.                                                                           68
                                                         55                 80              70

       Menganalisis pengertian negara dan unsur      Sedang              Tinggi          Sedang
       terbentuknya Negara                                                                            78
                                                        78                  85              70



MATERI PELATIHAN KTSP 2009                         HALAMAN   20/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
Contoh: Mata pelajaran Biologi

                                                          Kriteria Ketuntasan Minimal
                                                   Kriteria Penetapan Ketuntasan

     Kompetensi dasar dan Indikator                                                      Nilai
                                               Kompleksitas    Daya dukung      Intake   KKM


  2.4. Mendeskripsikan ciri-ciri dan jenis-
      jenis jamur berdasarkan hasil
      pengamatan, percobaan, dan kajian
      literatur, serta peranannya bagi
                                                                                         67
      kehidupan

                                                Rendah            Tinggi       Sedang
        Mengidentifikasi jenis-jenis jamur.                                              89
                                                   3                3             2
                                                 Tinggi           Tinggi       Sedang
        Menjelaskan klasifikasi jamur.                                                   78
                                                   1                3             2
                                                 Tinggi           Sedang       Sedang
        Membuat preparat basah jamur                                                     56
                                                   1                 2            2
        Menganalisis bagian-bagian jamur        Tinggi           Sedang       Sedang
         secara mikrokopis                                                                56
                                                   1                 2            2
        Mendeskripsikan peranan jamur           Tinggi           Sedang       Sedang
                                                                                          56
MATERI PELATIHAN KTSP 2009
         bagi kehidupan manusia
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
                                                   1 21/27
                                                HALAMAN
                                                                     2            2
Contoh: Mata pelajaran Biologi

                                                           Kriteria Ketuntasan Minimal
       Kompetensi dasar dan Indikator                  Kriteria Penetapan Ketuntasan
                                                                                          Nilai
                                               Kompleksitas      Daya dukung     Intake   KKM

2.4. Mendeskripsikan ciri-ciri dan jenis-
    jenis jamur berdasarkan hasil
    pengamatan, percobaan, dan kajian
    literatur, serta peranannya bagi
                                                                                          67
    kehidupan

                                                 Rendah             Tinggi      Sedang
      Mengidentifikasi jenis-jenis jamur.                                                 87
                                                   90                100          70
                                                  Tinggi            Tinggi      Sedang
      Menjelaskan klasifikasi jamur.                                                      80
                                                    75                95          70
                                                  Tinggi           Sedang       Sedang
      Membuat preparat basah jamur                                                        70
                                                    60               80           70
      Menganalisis bagian-bagian jamur           Tinggi           Sedang       Sedang
        secara mikrokopis                                                                  70
                                                    62               78           70
      Mendeskripsikan peranan jamur              Tinggi           Sedang       Sedang
        bagi kehidupan manusia                                                             69
                                                    60               76           70
MATERI PELATIHAN KTSP 2009                   HALAMAN   22/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
PENULISAN KKM PADA LHB PESERTA DIDIK

                                      LAPORAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK
                                            SEKOLAH MENENGAH ATAS
 Nama Peserta Didik      :   …………………….
                             …………………….                 Nama Sekolah              :   ………………………………..
                                                                                     ………………………………..
 Nomor Induk             :   …………………….
                             …………………….                 Tahun Pelajaran           :   200…. / 200….
 Kelas / Semester        :   ………./…………..
                             ………./…………..



                                                                          NILAI HASIL BELAJAR

                                                                                                        SIKAP /
NO.        NAMA MATA PELAJARAN             KKM          PENGETAHUAN                    PRAKTIK
                                                                                                        AFEKTIF

                                                     ANGKA        HURUF         ANGKA           HURUF   PREDIKAT


 1.     PENDIDIKAN AGAMA                   75


        PENDIDIKAN
 2.                                        75
        KEWARGANEGARAAN


 3.     BHS. INDONESIA                     70




MATERI PELATIHAN KTSP 2009                          HALAMAN   23/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
*                 ANALISIS KETUNTASAN                        *

Analisis ketuntasan adalah kegiatan yang dilakukan untuk mengetahui
tingkat ketercapaian KKM yang telah ditetapkan


     Hasil analisis ditindaklanjuti dengan memberikan perbaikan
     (remedial) bagi peserta didik yang belum tuntas dan pengayaan
     (enrichment) bagi yang sudah tuntas.



         Manfaat Analisis:
         1. Sebagai dasar untuk menetapkan KKM pada tahun
            berikutnya
         2. Perbaikan proses pembelajaran


MATERI PELATIHAN KTSP 2009         HALAMAN   24/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
ANALISIS PENCAPAIAN KETUNTASAN
                                    BELAJAR PESERTA DIDIK PER KD
SMP                                 :

Mata Pelajaran                      :

Kelas/Semester                      :

                                                PENCAPAIAN KETUNTASAN BELAJAR PESERTA DIDIK Per KD
                                           SK 1                             SK 2                          SK 3
                NAMA
                                               KD                               KD                            KD               DST.
 NO.        PESERTA DIDIK
                                   1.1   1.2        1.3   dst     2.1     2.2        2.3   dst.   3.1   3.2        3.3   dst

                 KKM Sekolah
  1.
  2.
  3.
 DST.
          Rata - Rata
                       ≤ 49
  Frekwensi           50 – 74
    Jumlah
 Peserta Didik        75 - 100
                   ≥ KKM Sekolah

 Persentase Yang Tuntas


MATERI PELATIHAN KTSP 2009                                      HALAMAN   25/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
REKAPITULASI PENCAPAIAN
                         KETUNTASAN BELAJAR MINIMAL
Nama Sekolah       :                                       Kelas             :
Mata Pelajaran     :                                       Kondisi Bulan     :


                                  KKM             Tingkat KKM Sekolah                Pencapaian KKM
  No. SK    No. KD
                                                          Rata-                          Rata-
                        Sekolah    Pencapaian   Maks.                 Min        Maks.                Min
                                                          rata                           rata

               KD 1.1    70,00          75,00
   SK 1                                         75,00     72,50      70,00       80,00   77,50    75,00
               KD 1.2    75,00          80,00

               KD 2.1    75,00          75,00

   SK 2        KD 2.2    70,00          75,00   75,00     70,00      65,00       75,00   72,33    67,00

               KD 2.3    65,00          67,00

  DST.




MATERI PELATIHAN KTSP 2009                      HALAMAN   26/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
MATERI PELATIHAN KTSP 2009       HALAMAN   27/27
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL

More Related Content

What's hot

Eksposisi ppt
Eksposisi pptEksposisi ppt
Eksposisi ppt
Sulus Sahal
 
Makalah penulisan laporan penelitian
Makalah penulisan laporan penelitianMakalah penulisan laporan penelitian
Makalah penulisan laporan penelitian
Jerusman Marbun
 
Literasi dan akm
Literasi dan akmLiterasi dan akm
Literasi dan akm
Ujang Lukman
 
FINAL ATP FASE E KELAS X BAHASA INGGRIS SMAN 2 PST.docx
FINAL ATP FASE E KELAS X  BAHASA INGGRIS SMAN 2 PST.docxFINAL ATP FASE E KELAS X  BAHASA INGGRIS SMAN 2 PST.docx
FINAL ATP FASE E KELAS X BAHASA INGGRIS SMAN 2 PST.docx
maria345498
 
22. modul penyusunan soal hots bahasa dan sastra indonesia
22. modul penyusunan soal hots bahasa dan sastra indonesia22. modul penyusunan soal hots bahasa dan sastra indonesia
22. modul penyusunan soal hots bahasa dan sastra indonesia
SMANEDA HIJAU BERSERI
 
Ppt cerpen
Ppt cerpenPpt cerpen
Ppt cerpen
MiftahulJannah316
 
4. teks tanggapan
4. teks tanggapan4. teks tanggapan
4. teks tanggapan
hoesnaeni
 
Kelompok 2 Psikolinguistik - Teori-teori Linguistik
Kelompok 2 Psikolinguistik - Teori-teori LinguistikKelompok 2 Psikolinguistik - Teori-teori Linguistik
Kelompok 2 Psikolinguistik - Teori-teori Linguistik
Ricky Subagya
 
RPP BERKARAKTER BAHASA INDONESIA SMK KELAS X SEMESTER 2
RPP BERKARAKTER BAHASA INDONESIA SMK KELAS X SEMESTER 2RPP BERKARAKTER BAHASA INDONESIA SMK KELAS X SEMESTER 2
RPP BERKARAKTER BAHASA INDONESIA SMK KELAS X SEMESTER 2
Amin Eko Wulandari
 
Kisi kisi penulisan soal bahasa inggris kelas x sma
Kisi kisi penulisan soal bahasa inggris kelas x smaKisi kisi penulisan soal bahasa inggris kelas x sma
Kisi kisi penulisan soal bahasa inggris kelas x sma
Arip Iffat
 
Makalah sejarah retorika
Makalah sejarah retorikaMakalah sejarah retorika
Makalah sejarah retorika
Vick Cipoetra Mathan
 
Ppt sejarah sastra
Ppt sejarah sastraPpt sejarah sastra
Ppt sejarah sastra
rizka_pratiwi
 
KRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN (KKTP).pptx
KRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN (KKTP).pptxKRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN (KKTP).pptx
KRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN (KKTP).pptx
Joko Lelurrr
 
PPT TEKS ULASAN.pptx
PPT TEKS ULASAN.pptxPPT TEKS ULASAN.pptx
PPT TEKS ULASAN.pptx
AntesPutra2
 
Ppt teks anekdot
Ppt teks anekdotPpt teks anekdot
Ppt teks anekdot
Roshina Dini
 
Modul Ajar Kelas 8 SMP Bahasa Indonesia Fase D
Modul Ajar Kelas 8 SMP Bahasa Indonesia Fase DModul Ajar Kelas 8 SMP Bahasa Indonesia Fase D
Modul Ajar Kelas 8 SMP Bahasa Indonesia Fase D
Modul Guruku
 
Unsur pembangun karya sastra (CERPEN)
Unsur pembangun karya sastra (CERPEN)Unsur pembangun karya sastra (CERPEN)
Unsur pembangun karya sastra (CERPEN)
NurIsnaeni14
 
Teks iklan
Teks iklanTeks iklan
Teks iklan
Isaka Yoga
 
Kkm bahasa inggris kelas xi 1
Kkm bahasa inggris kelas xi 1Kkm bahasa inggris kelas xi 1
Kkm bahasa inggris kelas xi 1
Dudi Ridwan
 
Rpp teks berita kd 3
Rpp teks berita kd 3Rpp teks berita kd 3
Rpp teks berita kd 3
astutyutomo
 

What's hot (20)

Eksposisi ppt
Eksposisi pptEksposisi ppt
Eksposisi ppt
 
Makalah penulisan laporan penelitian
Makalah penulisan laporan penelitianMakalah penulisan laporan penelitian
Makalah penulisan laporan penelitian
 
Literasi dan akm
Literasi dan akmLiterasi dan akm
Literasi dan akm
 
FINAL ATP FASE E KELAS X BAHASA INGGRIS SMAN 2 PST.docx
FINAL ATP FASE E KELAS X  BAHASA INGGRIS SMAN 2 PST.docxFINAL ATP FASE E KELAS X  BAHASA INGGRIS SMAN 2 PST.docx
FINAL ATP FASE E KELAS X BAHASA INGGRIS SMAN 2 PST.docx
 
22. modul penyusunan soal hots bahasa dan sastra indonesia
22. modul penyusunan soal hots bahasa dan sastra indonesia22. modul penyusunan soal hots bahasa dan sastra indonesia
22. modul penyusunan soal hots bahasa dan sastra indonesia
 
Ppt cerpen
Ppt cerpenPpt cerpen
Ppt cerpen
 
4. teks tanggapan
4. teks tanggapan4. teks tanggapan
4. teks tanggapan
 
Kelompok 2 Psikolinguistik - Teori-teori Linguistik
Kelompok 2 Psikolinguistik - Teori-teori LinguistikKelompok 2 Psikolinguistik - Teori-teori Linguistik
Kelompok 2 Psikolinguistik - Teori-teori Linguistik
 
RPP BERKARAKTER BAHASA INDONESIA SMK KELAS X SEMESTER 2
RPP BERKARAKTER BAHASA INDONESIA SMK KELAS X SEMESTER 2RPP BERKARAKTER BAHASA INDONESIA SMK KELAS X SEMESTER 2
RPP BERKARAKTER BAHASA INDONESIA SMK KELAS X SEMESTER 2
 
Kisi kisi penulisan soal bahasa inggris kelas x sma
Kisi kisi penulisan soal bahasa inggris kelas x smaKisi kisi penulisan soal bahasa inggris kelas x sma
Kisi kisi penulisan soal bahasa inggris kelas x sma
 
Makalah sejarah retorika
Makalah sejarah retorikaMakalah sejarah retorika
Makalah sejarah retorika
 
Ppt sejarah sastra
Ppt sejarah sastraPpt sejarah sastra
Ppt sejarah sastra
 
KRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN (KKTP).pptx
KRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN (KKTP).pptxKRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN (KKTP).pptx
KRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN (KKTP).pptx
 
PPT TEKS ULASAN.pptx
PPT TEKS ULASAN.pptxPPT TEKS ULASAN.pptx
PPT TEKS ULASAN.pptx
 
Ppt teks anekdot
Ppt teks anekdotPpt teks anekdot
Ppt teks anekdot
 
Modul Ajar Kelas 8 SMP Bahasa Indonesia Fase D
Modul Ajar Kelas 8 SMP Bahasa Indonesia Fase DModul Ajar Kelas 8 SMP Bahasa Indonesia Fase D
Modul Ajar Kelas 8 SMP Bahasa Indonesia Fase D
 
Unsur pembangun karya sastra (CERPEN)
Unsur pembangun karya sastra (CERPEN)Unsur pembangun karya sastra (CERPEN)
Unsur pembangun karya sastra (CERPEN)
 
Teks iklan
Teks iklanTeks iklan
Teks iklan
 
Kkm bahasa inggris kelas xi 1
Kkm bahasa inggris kelas xi 1Kkm bahasa inggris kelas xi 1
Kkm bahasa inggris kelas xi 1
 
Rpp teks berita kd 3
Rpp teks berita kd 3Rpp teks berita kd 3
Rpp teks berita kd 3
 

Viewers also liked

Contoh proses penentuan kkm
Contoh proses penentuan kkmContoh proses penentuan kkm
Contoh proses penentuan kkmNenk Srimulyati
 
Penetapan KKM Kur KTSP
Penetapan KKM Kur KTSPPenetapan KKM Kur KTSP
Penetapan KKM Kur KTSP
Rahmat Hidayat
 
Panduan Penetapan KKM
Panduan Penetapan KKMPanduan Penetapan KKM
Panduan Penetapan KKM
Anugerah Dino Bhavati
 
Kriteria ketuntasan minimal KKM PKN X Kurikulum 2013
Kriteria ketuntasan minimal KKM PKN X Kurikulum 2013Kriteria ketuntasan minimal KKM PKN X Kurikulum 2013
Kriteria ketuntasan minimal KKM PKN X Kurikulum 2013
yasirmaster web.id
 
Penetapan kkm
Penetapan kkm Penetapan kkm
Penetapan kkm
Jimmy Gaeck
 
Pembelajaran tematik dan penentuan KKM
Pembelajaran tematik dan penentuan KKMPembelajaran tematik dan penentuan KKM
Pembelajaran tematik dan penentuan KKM
Zaenal Khayat
 
Kkm
KkmKkm
[7] kkm pai
[7] kkm pai[7] kkm pai
[7] kkm pai
maman Suparman
 
Mekanisme penetapan-kkm
Mekanisme penetapan-kkmMekanisme penetapan-kkm
Mekanisme penetapan-kkm
SMK N 2 PENGASIH
 
6 Standar Kompetensi dasar dan hasilbelajar
6 Standar Kompetensi dasar dan hasilbelajar6 Standar Kompetensi dasar dan hasilbelajar
6 Standar Kompetensi dasar dan hasilbelajar
Zaenal Khayat
 
KKM PKn Kelas 5
KKM PKn Kelas 5KKM PKn Kelas 5
KKM PKn Kelas 5
Romi Irawan
 
Kkm ips 8 kurtilas 2014
Kkm ips 8  kurtilas 2014Kkm ips 8  kurtilas 2014
Kkm ips 8 kurtilas 2014
dudes77
 
Kkm kimia klas x smester 2 jadi
Kkm kimia klas x smester 2 jadiKkm kimia klas x smester 2 jadi
Kkm kimia klas x smester 2 jadi
Adi Prihandono
 
100752742 sk-penyusun-kurikulum-muatan-lokal
100752742 sk-penyusun-kurikulum-muatan-lokal100752742 sk-penyusun-kurikulum-muatan-lokal
100752742 sk-penyusun-kurikulum-muatan-lokal
Mashudi Rois
 

Viewers also liked (20)

Contoh proses penentuan kkm
Contoh proses penentuan kkmContoh proses penentuan kkm
Contoh proses penentuan kkm
 
Penetapan KKM Kur KTSP
Penetapan KKM Kur KTSPPenetapan KKM Kur KTSP
Penetapan KKM Kur KTSP
 
Panduan Penetapan KKM
Panduan Penetapan KKMPanduan Penetapan KKM
Panduan Penetapan KKM
 
Kriteria ketuntasan minimal KKM PKN X Kurikulum 2013
Kriteria ketuntasan minimal KKM PKN X Kurikulum 2013Kriteria ketuntasan minimal KKM PKN X Kurikulum 2013
Kriteria ketuntasan minimal KKM PKN X Kurikulum 2013
 
Kkm
KkmKkm
Kkm
 
Penetapan kkm
Penetapan kkm Penetapan kkm
Penetapan kkm
 
Pembelajaran tematik dan penentuan KKM
Pembelajaran tematik dan penentuan KKMPembelajaran tematik dan penentuan KKM
Pembelajaran tematik dan penentuan KKM
 
Kkm
KkmKkm
Kkm
 
PENETAPAN KKM
PENETAPAN KKMPENETAPAN KKM
PENETAPAN KKM
 
Penetapan KKM
Penetapan KKMPenetapan KKM
Penetapan KKM
 
[7] kkm pai
[7] kkm pai[7] kkm pai
[7] kkm pai
 
Kkm bhs indonesia
Kkm  bhs indonesiaKkm  bhs indonesia
Kkm bhs indonesia
 
Mekanisme penetapan-kkm
Mekanisme penetapan-kkmMekanisme penetapan-kkm
Mekanisme penetapan-kkm
 
2.penetapan kkm, 270208
2.penetapan kkm, 2702082.penetapan kkm, 270208
2.penetapan kkm, 270208
 
6 Standar Kompetensi dasar dan hasilbelajar
6 Standar Kompetensi dasar dan hasilbelajar6 Standar Kompetensi dasar dan hasilbelajar
6 Standar Kompetensi dasar dan hasilbelajar
 
KKM PKn Kelas 5
KKM PKn Kelas 5KKM PKn Kelas 5
KKM PKn Kelas 5
 
Kkm ips 8 kurtilas 2014
Kkm ips 8  kurtilas 2014Kkm ips 8  kurtilas 2014
Kkm ips 8 kurtilas 2014
 
Kkm kimia klas x smester 2 jadi
Kkm kimia klas x smester 2 jadiKkm kimia klas x smester 2 jadi
Kkm kimia klas x smester 2 jadi
 
100752742 sk-penyusun-kurikulum-muatan-lokal
100752742 sk-penyusun-kurikulum-muatan-lokal100752742 sk-penyusun-kurikulum-muatan-lokal
100752742 sk-penyusun-kurikulum-muatan-lokal
 
[7] kkm smp ipa
[7] kkm smp ipa[7] kkm smp ipa
[7] kkm smp ipa
 

Similar to PENETAPAN KKM

10.penetapan kkm
10.penetapan kkm10.penetapan kkm
10.penetapan kkm
fajar02
 
2.1 penetapan kkm
2.1 penetapan kkm2.1 penetapan kkm
2.1 penetapan kkmBunda Nissa
 
10.penetapan kkm
10.penetapan kkm10.penetapan kkm
10.penetapan kkm
Anwar Sanusi
 
Evaluasi penetapan kkm
Evaluasi   penetapan kkmEvaluasi   penetapan kkm
Evaluasi penetapan kkm
Suyadi Akbar
 
Penetapan KKM
Penetapan KKMPenetapan KKM
Penetapan KKM
Zaenal Khayat
 
Penyusunan raport dan kkm
Penyusunan raport dan kkmPenyusunan raport dan kkm
Penyusunan raport dan kkmbimo kontaning
 
6 standar kompetensi, kompentensi dasar dan hasil belajar
6 standar kompetensi, kompentensi dasar dan hasil belajar6 standar kompetensi, kompentensi dasar dan hasil belajar
6 standar kompetensi, kompentensi dasar dan hasil belajar
Nuzli Muhammad
 
Penetapan kkm for sma neg 3 parepare
Penetapan kkm for sma neg 3 pareparePenetapan kkm for sma neg 3 parepare
Penetapan kkm for sma neg 3 parepare
Edu-IT Caring Community
 
Penyusunan raport dan kkm (1)
Penyusunan raport dan kkm (1)Penyusunan raport dan kkm (1)
Penyusunan raport dan kkm (1)
Diini Widia
 
Penyusunan raport dan kkm
Penyusunan raport dan kkmPenyusunan raport dan kkm
Penyusunan raport dan kkmYang Terluka
 
Cara menghitung kkm
Cara menghitung kkmCara menghitung kkm
Cara menghitung kkm
machsari
 
Penyusunan kkm
Penyusunan kkmPenyusunan kkm
Penyusunan kkm
Ujang Lukman
 
Penentuan Kriteria Ketuntasan Minimal
Penentuan Kriteria Ketuntasan MinimalPenentuan Kriteria Ketuntasan Minimal
Penentuan Kriteria Ketuntasan MinimalHarsidi Side
 
Kkm umum
Kkm umumKkm umum
Kkm umum
cevinklin
 
Penetapan kriteria ketuntasan minimal
Penetapan kriteria ketuntasan minimalPenetapan kriteria ketuntasan minimal
Penetapan kriteria ketuntasan minimal
Gunawan Anwar
 
Juknis penetapan nilai kkm
Juknis penetapan nilai kkmJuknis penetapan nilai kkm
Juknis penetapan nilai kkm
afriden situmorang
 

Similar to PENETAPAN KKM (20)

10.penetapan kkm
10.penetapan kkm10.penetapan kkm
10.penetapan kkm
 
Penetapan KKM
Penetapan KKMPenetapan KKM
Penetapan KKM
 
2.1 penetapan kkm
2.1 penetapan kkm2.1 penetapan kkm
2.1 penetapan kkm
 
2.1 penetapan kkm
2.1 penetapan kkm2.1 penetapan kkm
2.1 penetapan kkm
 
10.penetapan kkm
10.penetapan kkm10.penetapan kkm
10.penetapan kkm
 
Evaluasi penetapan kkm
Evaluasi   penetapan kkmEvaluasi   penetapan kkm
Evaluasi penetapan kkm
 
Penetapan KKM
Penetapan KKMPenetapan KKM
Penetapan KKM
 
Penyusunan raport dan kkm
Penyusunan raport dan kkmPenyusunan raport dan kkm
Penyusunan raport dan kkm
 
6 standar kompetensi, kompentensi dasar dan hasil belajar
6 standar kompetensi, kompentensi dasar dan hasil belajar6 standar kompetensi, kompentensi dasar dan hasil belajar
6 standar kompetensi, kompentensi dasar dan hasil belajar
 
Penetapan kkm for sma neg 3 parepare
Penetapan kkm for sma neg 3 pareparePenetapan kkm for sma neg 3 parepare
Penetapan kkm for sma neg 3 parepare
 
Penyusunan raport dan kkm (1)
Penyusunan raport dan kkm (1)Penyusunan raport dan kkm (1)
Penyusunan raport dan kkm (1)
 
Penyusunan kkm
Penyusunan  kkmPenyusunan  kkm
Penyusunan kkm
 
Penyusunan raport dan kkm
Penyusunan raport dan kkmPenyusunan raport dan kkm
Penyusunan raport dan kkm
 
Cara menghitung kkm
Cara menghitung kkmCara menghitung kkm
Cara menghitung kkm
 
Prosedur kkm
Prosedur kkmProsedur kkm
Prosedur kkm
 
Penyusunan kkm
Penyusunan kkmPenyusunan kkm
Penyusunan kkm
 
Penentuan Kriteria Ketuntasan Minimal
Penentuan Kriteria Ketuntasan MinimalPenentuan Kriteria Ketuntasan Minimal
Penentuan Kriteria Ketuntasan Minimal
 
Kkm umum
Kkm umumKkm umum
Kkm umum
 
Penetapan kriteria ketuntasan minimal
Penetapan kriteria ketuntasan minimalPenetapan kriteria ketuntasan minimal
Penetapan kriteria ketuntasan minimal
 
Juknis penetapan nilai kkm
Juknis penetapan nilai kkmJuknis penetapan nilai kkm
Juknis penetapan nilai kkm
 

More from Anwar Sanusi

Pemetaan sk-kd-fisika-kelas-xii-semester-2
Pemetaan sk-kd-fisika-kelas-xii-semester-2Pemetaan sk-kd-fisika-kelas-xii-semester-2
Pemetaan sk-kd-fisika-kelas-xii-semester-2
Anwar Sanusi
 
Final pedoman beasiswa s2-21032014-2
Final pedoman beasiswa s2-21032014-2Final pedoman beasiswa s2-21032014-2
Final pedoman beasiswa s2-21032014-2Anwar Sanusi
 
Surat pemberitahuan bg s2 guru smp 2014
Surat pemberitahuan bg s2 guru smp 2014Surat pemberitahuan bg s2 guru smp 2014
Surat pemberitahuan bg s2 guru smp 2014
Anwar Sanusi
 
Pedoman inobel 1
Pedoman inobel 1 Pedoman inobel 1
Pedoman inobel 1
Anwar Sanusi
 
Surat undangan pemanggilan tes seleksi beasiswa 2013
Surat undangan pemanggilan tes seleksi beasiswa 2013Surat undangan pemanggilan tes seleksi beasiswa 2013
Surat undangan pemanggilan tes seleksi beasiswa 2013
Anwar Sanusi
 
Kalender akademik smpn4 padalarang 2013
Kalender akademik smpn4 padalarang 2013Kalender akademik smpn4 padalarang 2013
Kalender akademik smpn4 padalarang 2013Anwar Sanusi
 
Juknis Beasiswa 2013
Juknis Beasiswa 2013Juknis Beasiswa 2013
Juknis Beasiswa 2013
Anwar Sanusi
 
Beasiswa S2 guru smp 2013
Beasiswa S2 guru smp 2013Beasiswa S2 guru smp 2013
Beasiswa S2 guru smp 2013
Anwar Sanusi
 
Model pembelajaran terpadu
Model pembelajaran terpaduModel pembelajaran terpadu
Model pembelajaran terpadu
Anwar Sanusi
 
Kegiatan perkuliahan-di-s2-s3-prodi-p.ipa
Kegiatan perkuliahan-di-s2-s3-prodi-p.ipa Kegiatan perkuliahan-di-s2-s3-prodi-p.ipa
Kegiatan perkuliahan-di-s2-s3-prodi-p.ipa Anwar Sanusi
 
Jadwal kegiatan ojl bandung barat
Jadwal kegiatan ojl bandung baratJadwal kegiatan ojl bandung barat
Jadwal kegiatan ojl bandung baratAnwar Sanusi
 
Jadwal kegiatan inservice 2 bandung barat
Jadwal kegiatan inservice 2 bandung baratJadwal kegiatan inservice 2 bandung barat
Jadwal kegiatan inservice 2 bandung barat
Anwar Sanusi
 
Jadwal kegiatan inservice 2 bandung barat
Jadwal kegiatan inservice 2 bandung baratJadwal kegiatan inservice 2 bandung barat
Jadwal kegiatan inservice 2 bandung barat
Anwar Sanusi
 
Jadwal kegiatan inservice 2 bandung barat
Jadwal kegiatan inservice 2 bandung baratJadwal kegiatan inservice 2 bandung barat
Jadwal kegiatan inservice 2 bandung baratAnwar Sanusi
 
Jadwal kegiatan inservice 1 bandung barat
Jadwal kegiatan inservice 1 bandung baratJadwal kegiatan inservice 1 bandung barat
Jadwal kegiatan inservice 1 bandung barat
Anwar Sanusi
 
Jadwal kegiatan inservice 1 bandung barat
Jadwal kegiatan inservice 1 bandung baratJadwal kegiatan inservice 1 bandung barat
Jadwal kegiatan inservice 1 bandung barat
Anwar Sanusi
 
Induksi elektromagnetik
Induksi elektromagnetikInduksi elektromagnetik
Induksi elektromagnetik
Anwar Sanusi
 
Permen 26 tahun 2008 ttg laboratorium sekolah
Permen 26 tahun 2008 ttg laboratorium sekolahPermen 26 tahun 2008 ttg laboratorium sekolah
Permen 26 tahun 2008 ttg laboratorium sekolah
Anwar Sanusi
 
Validitas dan reliabilitas intrumen penelitian
Validitas dan reliabilitas intrumen penelitianValiditas dan reliabilitas intrumen penelitian
Validitas dan reliabilitas intrumen penelitianAnwar Sanusi
 
Kaidah penulisan soal tertulis
Kaidah penulisan soal tertulisKaidah penulisan soal tertulis
Kaidah penulisan soal tertulisAnwar Sanusi
 

More from Anwar Sanusi (20)

Pemetaan sk-kd-fisika-kelas-xii-semester-2
Pemetaan sk-kd-fisika-kelas-xii-semester-2Pemetaan sk-kd-fisika-kelas-xii-semester-2
Pemetaan sk-kd-fisika-kelas-xii-semester-2
 
Final pedoman beasiswa s2-21032014-2
Final pedoman beasiswa s2-21032014-2Final pedoman beasiswa s2-21032014-2
Final pedoman beasiswa s2-21032014-2
 
Surat pemberitahuan bg s2 guru smp 2014
Surat pemberitahuan bg s2 guru smp 2014Surat pemberitahuan bg s2 guru smp 2014
Surat pemberitahuan bg s2 guru smp 2014
 
Pedoman inobel 1
Pedoman inobel 1 Pedoman inobel 1
Pedoman inobel 1
 
Surat undangan pemanggilan tes seleksi beasiswa 2013
Surat undangan pemanggilan tes seleksi beasiswa 2013Surat undangan pemanggilan tes seleksi beasiswa 2013
Surat undangan pemanggilan tes seleksi beasiswa 2013
 
Kalender akademik smpn4 padalarang 2013
Kalender akademik smpn4 padalarang 2013Kalender akademik smpn4 padalarang 2013
Kalender akademik smpn4 padalarang 2013
 
Juknis Beasiswa 2013
Juknis Beasiswa 2013Juknis Beasiswa 2013
Juknis Beasiswa 2013
 
Beasiswa S2 guru smp 2013
Beasiswa S2 guru smp 2013Beasiswa S2 guru smp 2013
Beasiswa S2 guru smp 2013
 
Model pembelajaran terpadu
Model pembelajaran terpaduModel pembelajaran terpadu
Model pembelajaran terpadu
 
Kegiatan perkuliahan-di-s2-s3-prodi-p.ipa
Kegiatan perkuliahan-di-s2-s3-prodi-p.ipa Kegiatan perkuliahan-di-s2-s3-prodi-p.ipa
Kegiatan perkuliahan-di-s2-s3-prodi-p.ipa
 
Jadwal kegiatan ojl bandung barat
Jadwal kegiatan ojl bandung baratJadwal kegiatan ojl bandung barat
Jadwal kegiatan ojl bandung barat
 
Jadwal kegiatan inservice 2 bandung barat
Jadwal kegiatan inservice 2 bandung baratJadwal kegiatan inservice 2 bandung barat
Jadwal kegiatan inservice 2 bandung barat
 
Jadwal kegiatan inservice 2 bandung barat
Jadwal kegiatan inservice 2 bandung baratJadwal kegiatan inservice 2 bandung barat
Jadwal kegiatan inservice 2 bandung barat
 
Jadwal kegiatan inservice 2 bandung barat
Jadwal kegiatan inservice 2 bandung baratJadwal kegiatan inservice 2 bandung barat
Jadwal kegiatan inservice 2 bandung barat
 
Jadwal kegiatan inservice 1 bandung barat
Jadwal kegiatan inservice 1 bandung baratJadwal kegiatan inservice 1 bandung barat
Jadwal kegiatan inservice 1 bandung barat
 
Jadwal kegiatan inservice 1 bandung barat
Jadwal kegiatan inservice 1 bandung baratJadwal kegiatan inservice 1 bandung barat
Jadwal kegiatan inservice 1 bandung barat
 
Induksi elektromagnetik
Induksi elektromagnetikInduksi elektromagnetik
Induksi elektromagnetik
 
Permen 26 tahun 2008 ttg laboratorium sekolah
Permen 26 tahun 2008 ttg laboratorium sekolahPermen 26 tahun 2008 ttg laboratorium sekolah
Permen 26 tahun 2008 ttg laboratorium sekolah
 
Validitas dan reliabilitas intrumen penelitian
Validitas dan reliabilitas intrumen penelitianValiditas dan reliabilitas intrumen penelitian
Validitas dan reliabilitas intrumen penelitian
 
Kaidah penulisan soal tertulis
Kaidah penulisan soal tertulisKaidah penulisan soal tertulis
Kaidah penulisan soal tertulis
 

Recently uploaded

Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
EvaMirzaSyafitri
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 

PENETAPAN KKM

  • 1. PENETAPAN Kriteria Ketuntasan Minimal MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 1/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 2. * PENGERTIAN *  Kriteria ketuntasan minimal (KKM) adalah kriteria ketuntasan belajar (KKB) yang ditentukan oleh satuan pendidikan.  KKM pada akhir jenjang satuan pendidikan untuk kelompok mata pelajaran selain ilmu pengetahuan dan teknologi merupakan nilai batas ambang kompetensi MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 2/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 3. KKM ditetapkan oleh sekolah pada awal tahun pelajaran dengan memperhatikan : 1. Intake (kemampuan rata-rata peserta didik) 2. Kompleksitas (mengidentifikasi indikator sebagai penanda tercapainya kompetensi dasar) 3. Kemampuan daya pendukung (berorientasi pada sumber belajar) MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 3/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 4. * RAMBU - RAMBU *  KKM ditetapkan pada awal tahun pelajaran oleh satuan pendidikan berdasarkan hasil musyawarah guru mapel di satuan pendidikan  Ketuntasan Belajar setiap indikator yang telah ditetapkan dalam suatu kompetensi dasar berkisar antara 0 – 100%.  Nilai KKM dinyatakan dalam bentuk bilangan bulat dengan rentang 0 – 100  Sekolah dapat menetapkan KKM di bawah nilai ketuntasan belajar maksimal, dan berupaya secara bertahap meningkatkan untuk mencapai ketuntasan maksimal  Nilai KKM harus dicantumkan dalam Laporan Hasil Belajar Peserta didik MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 4/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 5. * FUNGSI KKM *  Sebagai acuan bagi pendidik dalam menilai kompetensi peserta didik sesuai KD mata pelajaran yang diikuti.  Sebagai acuan bagi peserta didik dalam menyiapkan diri mengikuti penilaian mata pelajaran.  Dapat digunakan sebagai bagian komponen dalam melakukan evaluasi program pembelajaran yang dilaksanakan di sekolah.  Merupakan kontrak pedagogik antara pendidik dengan peserta didik dan satuan pendidikan dengan masyarakat.  Merupakan target satuan pendidikan dalam pencapaian kompetensi tiap mata pelajaran. MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 5/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 6. * MEKANISME PENETAPAN KKM * 1. PRINSIP PENETAPAN KKM 2. LANGKAH-LANGKAH PENETAPAN KKM 3. PENENTUAN KKM MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 6/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 7. A PRINSIP PENETAPAN KKM * 1 Dilakukan melalui analisis ketuntasan belajar minimal pada setiap indikator dengan memperhatikan kompleksitas, daya dukung, dan intake peserta didik 2 KKM Kompetensi Dasar (KD) merupakan rata-rata dari KKM indikator yang terdapat dalam Kompetensi Dasar tersebut 3 Kriteria ketuntasan minimal setiap Standar Kompetensi (SK) merupakan rata-rata KKM Kompetensi Dasar (KD) yang terdapat dalam SK tersebut MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 7/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 8. A PRINSIP PENETAPAN KKM * 4 Kriteria ketuntasan minimal mata pelajaran merupakan rata-rata dari semua KKM-SK yang terdapat dalam satu semester atau satu tahun pembelajaran, dan dicantumkan dalam Laporan Hasil Belajar (LHB/Rapor) peserta didik 5 Pada setiap indikator atau kompetensi dasar dimungkinkan adanya perbedaan nilai ketuntasan minimal MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 8/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 9. B LANGKAH-LANGKAH * PENETAPAN KKM 1 Guru atau kelompok guru menetapkan KKM mata pelajaran dengan mempertimbangkan tiga aspek kriteria, yaitu kompleksitas, daya dukung, dan intake peserta didik dengan skema sebagai berikut: KKM KKM Indikator Mata Pelajaran KKM KKM Kompetensi Dasar Standar Kompetensi MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 9/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 10. B LANGKAH-LANGKAH * PENETAPAN KKM 2 Hasil penetapan KKM oleh guru atau kelompok guru mata pelajaran disahkan oleh kepala sekolah untuk dijadikan patokan guru dalam melakukan penilaian 3 KKM yang ditetapkan disosialisaikan kepada pihak-pihak yang berkepentingan, yaitu peserta didik, orang tua, dan dinas pendidikan 4 KKM dicantumkan dalam LHB pada saat hasil penilaian dilaporkan kepada orang tua/wali peserta didik MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 10/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 11. C PENENTUAN KKM * 1. KOMPLEKSITAS 2. DAYA DUKUNG 3. INTAKE PESERTA DIDIK MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 11/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 12. 1 KOMPLEKSITAS * Tingkat Kompleksitas: (kesulitan dan kerumitan) setiap KD atau indikator yang harus dicapai oleh peserta didik Kompleksitas tinggi, apabila dalam mencapai kompetensi diperlukan : Guru GURU Waktu Peserta didik  memahami kompetensi cukup lama karena Penalaran dan  yang harus dicapai perlu pengulangan kecermatan peserta  peserta didik didik yang tinggi  kreatif dan inovatif  dalam melaksanakan  pembelajaran MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 12/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 13. 2 DAYA DUKUNG * * Ketersediaan tenaga * Sarana dan prasarana pendidikan yang diperlukan * Biaya operasional pendidikan * Manajemen sekolah * Kepedulian stakeholders sekolah MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 13/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 14. 3 INTAKE * (Tingkat Kemampuan Rata-rata Peserta Didik) Kelas VII dapat didasarkan pada hasil seleksi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB), Nilai UASBN,Rapor kelas 6 SD, tes seleksi masuk, atau psikotes intake Kelas VIII dan IX didasarkan pada tingkat pencapaian KKM peserta didik pada semester atau kelas sebelumnya MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 14/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 15. * FORMAT KKM * KKM Kriteria Penetapan Ketuntasan Kompetensi dasar dan Indikator Nilai Kompleksitas Daya dukung Intake KKM MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 15/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 16. * Menafsirkan Kriteria Menjadi Nilai * A. Dengan memberikan poin : NILAI NO. KRITERIA Tinggi Sedang Rendah 1 Kompleksitas 1 2 3 2 Daya Dukung 3 2 1 3 Intake 3 2 1 Jika indikator memiliki Kriteria : kompleksitas rendah, daya dukung tinggi dan intake peserta didik sedang  nilainya adalah ( 3 + 3 + 2) 9 x 100 = 88,89 89 MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 16/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 17. * Menafsirkan Kriteria Menjadi Nilai * B. Dengan menggunakan rentang nilai : Penentuan rentang nilai dan penetapan nilai dari setiap kriteria merupakan kesepakatan forum MGMP sekolah, misalnya : NILAI NO. KRITERIA Tinggi Sedang Rendah 1 Kompleksitas 50 - 64 65 - 80 81 - 100 2 Daya Dukung 81 - 100 65 - 80 50 - 64 3 Intake 81 - 100 65 - 80 50 - 64 Nilai KKM indikator adalah rata-rata dari nilai ketiga kriteria yang ditentukan. Contoh : kompleksitas sedang (75), daya dukung tinggi (95), dan intake sedang (70), maka nilai KKM indikator = (75 + 95 + 70) : 3 = 80 MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 17/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 18. * Menafsirkan Kriteria Menjadi Nilai * C. Dengan memberikan pertimbangan professional judgement pada setiap kriteria untuk menetapkan nilai Kompleksitas Kompleksitas Daya Dukung Daya Dukung Intake Intake • Tinggi • Tinggi • Tinggi • Sedang • Sedang • Sedang • Rendah • Rendah • Rendah Contoh: Jika indikator memeliki kriteria: kompleksitas rendah, daya dukung tinggi, dan intake peserta didik sedang  maka terdapat dua komponen yang memungkinkan untuk menetapkan nilai KKM 100 yaitu kompleksitas rendah dan daya dukung tinggi. Karena intake peserta didik sedang, guru dapat mengurangi nilai KKM, misalnya menjadi antara 80 – 90. MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 18/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 19. PENETAPAN KKM Contoh: Dengan memberi poin Kriteria Ketuntasan Minimal Kriteria Penetapan Ketuntasan Kompetensi dasar dan Indikator Nilai KKM Kompleksitas Daya dukung Intake 1.1. Mendeskripsikan hakikat bangsa dan unsur-unsur terbentuknya negara 74 Mendeskripsikan kedudukan manusia Rendah Tinggi Sedang sebagai makhluk individu dan makhluk 89 sosial. 3 3 2 Menguraikan pengertian bangsa dan unsur Tinggi Sedang Sedang terbentuknya bangsa. 56 1 2 2 Menganalisis pengertian negara dan unsur Sedang Tinggi Sedang terbentuknya Negara 78 2 3 2 MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 19/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 20. PENETAPAN KKM Contoh: Dengan Rentang Nilai Kriteria Ketuntasan Minimal Kriteria Penetapan Ketuntasan Kompetensi dasar dan Indikator Nilai KKM Kompleksitas Daya dukung Intake 1.1. Mendeskripsikan hakikat bangsa dan unsur-unsur terbentuknya negara 75 Mendeskripsikan kedudukan manusia Sedang Tinggi Sedang sebagai makhluk individu dan makhluk 78 sosial. 75 90 70 Menguraikan pengertian bangsa dan unsur Tinggi Sedang Sedang terbentuknya bangsa. 68 55 80 70 Menganalisis pengertian negara dan unsur Sedang Tinggi Sedang terbentuknya Negara 78 78 85 70 MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 20/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 21. Contoh: Mata pelajaran Biologi Kriteria Ketuntasan Minimal Kriteria Penetapan Ketuntasan Kompetensi dasar dan Indikator Nilai Kompleksitas Daya dukung Intake KKM 2.4. Mendeskripsikan ciri-ciri dan jenis- jenis jamur berdasarkan hasil pengamatan, percobaan, dan kajian literatur, serta peranannya bagi 67 kehidupan Rendah Tinggi Sedang Mengidentifikasi jenis-jenis jamur. 89 3 3 2 Tinggi Tinggi Sedang Menjelaskan klasifikasi jamur. 78 1 3 2 Tinggi Sedang Sedang Membuat preparat basah jamur 56 1 2 2 Menganalisis bagian-bagian jamur Tinggi Sedang Sedang secara mikrokopis 56 1 2 2 Mendeskripsikan peranan jamur Tinggi Sedang Sedang 56 MATERI PELATIHAN KTSP 2009 bagi kehidupan manusia DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL 1 21/27 HALAMAN 2 2
  • 22. Contoh: Mata pelajaran Biologi Kriteria Ketuntasan Minimal Kompetensi dasar dan Indikator Kriteria Penetapan Ketuntasan Nilai Kompleksitas Daya dukung Intake KKM 2.4. Mendeskripsikan ciri-ciri dan jenis- jenis jamur berdasarkan hasil pengamatan, percobaan, dan kajian literatur, serta peranannya bagi 67 kehidupan Rendah Tinggi Sedang Mengidentifikasi jenis-jenis jamur. 87 90 100 70 Tinggi Tinggi Sedang Menjelaskan klasifikasi jamur. 80 75 95 70 Tinggi Sedang Sedang Membuat preparat basah jamur 70 60 80 70 Menganalisis bagian-bagian jamur Tinggi Sedang Sedang secara mikrokopis 70 62 78 70 Mendeskripsikan peranan jamur Tinggi Sedang Sedang bagi kehidupan manusia 69 60 76 70 MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 22/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 23. PENULISAN KKM PADA LHB PESERTA DIDIK LAPORAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK SEKOLAH MENENGAH ATAS Nama Peserta Didik : ……………………. ……………………. Nama Sekolah : ……………………………….. ……………………………….. Nomor Induk : ……………………. ……………………. Tahun Pelajaran : 200…. / 200…. Kelas / Semester : ………./………….. ………./………….. NILAI HASIL BELAJAR SIKAP / NO. NAMA MATA PELAJARAN KKM PENGETAHUAN PRAKTIK AFEKTIF ANGKA HURUF ANGKA HURUF PREDIKAT 1. PENDIDIKAN AGAMA 75 PENDIDIKAN 2. 75 KEWARGANEGARAAN 3. BHS. INDONESIA 70 MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 23/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 24. * ANALISIS KETUNTASAN * Analisis ketuntasan adalah kegiatan yang dilakukan untuk mengetahui tingkat ketercapaian KKM yang telah ditetapkan Hasil analisis ditindaklanjuti dengan memberikan perbaikan (remedial) bagi peserta didik yang belum tuntas dan pengayaan (enrichment) bagi yang sudah tuntas. Manfaat Analisis: 1. Sebagai dasar untuk menetapkan KKM pada tahun berikutnya 2. Perbaikan proses pembelajaran MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 24/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 25. ANALISIS PENCAPAIAN KETUNTASAN BELAJAR PESERTA DIDIK PER KD SMP : Mata Pelajaran : Kelas/Semester : PENCAPAIAN KETUNTASAN BELAJAR PESERTA DIDIK Per KD SK 1 SK 2 SK 3 NAMA KD KD KD DST. NO. PESERTA DIDIK 1.1 1.2 1.3 dst 2.1 2.2 2.3 dst. 3.1 3.2 3.3 dst KKM Sekolah 1. 2. 3. DST. Rata - Rata ≤ 49 Frekwensi 50 – 74 Jumlah Peserta Didik 75 - 100 ≥ KKM Sekolah Persentase Yang Tuntas MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 25/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 26. REKAPITULASI PENCAPAIAN KETUNTASAN BELAJAR MINIMAL Nama Sekolah : Kelas : Mata Pelajaran : Kondisi Bulan : KKM Tingkat KKM Sekolah Pencapaian KKM No. SK No. KD Rata- Rata- Sekolah Pencapaian Maks. Min Maks. Min rata rata KD 1.1 70,00 75,00 SK 1 75,00 72,50 70,00 80,00 77,50 75,00 KD 1.2 75,00 80,00 KD 2.1 75,00 75,00 SK 2 KD 2.2 70,00 75,00 75,00 70,00 65,00 75,00 72,33 67,00 KD 2.3 65,00 67,00 DST. MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 26/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 27. MATERI PELATIHAN KTSP 2009 HALAMAN 27/27 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL