Iga Endang Nurselly
Intan Putri Fatimah
Isaka Yoga Santoso
Moh Rokiman
Tiara Annisa
TEKS IKLAN
APA YANG DIMAKSUD
DENGAN TEKS IKLAN
 Teks iklan merupakan salah satu media promosi
yang efektif dalam memasarkan berbagai produk
kepada konsumen karena daya jangkauannya
yang luas dan masif. Tujuannya adalah untuk
memperkenalkan suatu produk, baik barang
maupun jasa kepada masyarakat, guna menarik
perhatian masyarakat untuk mengenali, membeli,
hingga mengonsumsi atau menggunakan produk
yang diiklankan
Fungsi Teks Iklan
Secara sederhana, pengertian teks iklan adalah
sebagai pesan yang menawarkan suatu produk yang
ditujukan oleh suatu masyarakat lewat suatu media.
1. Sebagai informasi (menyampaikan info produk baru,
ciri-ciri, dan lain-lain).
2. Sebagai persuasi (mengarahkan konsumen untuk
membeli).
3. Sebagai reminder (iklan mengingatkan konsumen
tentang produk tertentu agar selalu menggunakan
produk tersebut).
Struktur Teks Iklan
 Judul, terletak di bagian paling atas dari teks
iklan, tetapi tidak semua iklan mencantumkan
judul, sebagian teks iklan meletakkan nama
produk di bagian paling atas.
 Nama produk, berisi nama produk yang
diiklankan.
 Penjelasan tentang produk, berisi deskripsi
produk yang diiklankan, seperti spesifikasi, cara
mendapatkan produk yang diiklankan, alamat,
dan nomor telepon yang dapat dihubungi.
Ciri Kebahasaan Teks Iklan
Menggunakan Slogan
Slogan adalah perkataan atau kalimat yang
menarik, mencolok, dan mudah diingat untuk
menyampaikan sesuatu
 slogan adalah pernyataan atau susunan kata
tertentu yang menjelaskan singkat suatu produk
atau jasa layanan sehingga mudah diingat publik.
Slogan sangat penting untuk dunia periklanan.
Dengan slogan, iklan tersebut akan mudah
diingat publik dan akan lebih terkenal.
Kalimat Persuasif
 Kalimat persuasif adalah kalimat yang bertujuan
meyakinkan dan membujuk pembaca agar
melaksanakan atau menerima gagasan penulis
terhadap suatu hal. Terdapat beberapa kalimat
persuasif yang terdapat pada iklan produk
tersebut
Menggunakan Subjek Orang
Pertama
 Teks iklan biasanya menggunakan subjek orang
pertama tunggal atau jamak, seperti aku, saya,
dan kami untuk mengganti pihak atau instansi
pemasang iklan. Subjek yang digunakan pada
teks iklan tersebut adalah subjek orang pertama
jamak, yaitu kami.
Struktur
Teks
Teks
Orientasi Solusi isi ulang dari PLN
Tubuh
iklan
Saatnya Anda beralih ke listrik pintar
Justifikas
i
Hubungi contact center PLN 123 dan
pasang listrik pintarsekarang juga!
Iklan Berdasarkan Penggunan
Media
Above The Line
 Televisi
Radio
Surat Kabar
Majalah
Media Literatur
 •Brosure
 •Katalog
 •Leaflet
 •Pamplet
 Broadsheet
 Catalog
 Sisipan/stuffer
Below The Line
 Media Udara
•Balon Udara
•Spanduk Udara
 Media Pajang
•Kemasan
•Maskot
•Model
•Mobil
•Stiker
Iklan Teks baris
Pengertian IKLAN BARIS :
iklan dalam bentuk kalimat-kalimat (baris). tarifnya
dihitung per baris.
 "Jasa pasang IKLAN KORAN, untuk BARIS,
KOLOM, DISPLAY, DUKA CITA, PENGUMUMAN,
PELELANGAN, Iklan Koran Kedaulatan Rakyat,
Kompas, Suara Merdeka, Solopos Hub.Inu :
085643384005 "
Iklan Kolom
 Pengertian IKLAN KOLOM :
iklan dalam bentuk kolom (kotak), tarifnya dihitung
per mm.
Iklan Kolom adalah iklan bergambar di space
halaman iklan. Dengan ukuran lebar 36mm
sedangkan untuk Tinggi mulai dari 30mm hingga
ukuran maksimal 100mm.
 contoh iklan kolom di koran :
Perbedaan Iklan Baris & Iklan Kolom
Perbedaan mendasar adalah dalam Perhitungan
harganya :
 Iklan baris dihitung dari harga per baris. Misalnya per
baris Rp. 30.000,- ada 3 baris, jadi harus bayar Rp.
90.000,-.
 Iklan kolom dihitung dari harga per milimeter kolom
dikali berapa kolom. Misalnya saja pasang 1 kolom
dengan panjang 5 cm. Harga per milimeter kolom Rp.
10.000,- jadi harus bayar 1 kolom x 50 mm x Rp.
10.000,- = Rp. 500.000,-
 Iklan baris mengutamakan informasi yang paling inti
yang perlu diketahui oleh peminatnya. Karena itu
biasanya iklan baris hanya memuat informasi
seperlunya dan hanya membutuhkan beberapa baris
saja.
Pertanyaan
 Chandra :

Teks iklan

  • 1.
    Iga Endang Nurselly IntanPutri Fatimah Isaka Yoga Santoso Moh Rokiman Tiara Annisa TEKS IKLAN
  • 2.
    APA YANG DIMAKSUD DENGANTEKS IKLAN  Teks iklan merupakan salah satu media promosi yang efektif dalam memasarkan berbagai produk kepada konsumen karena daya jangkauannya yang luas dan masif. Tujuannya adalah untuk memperkenalkan suatu produk, baik barang maupun jasa kepada masyarakat, guna menarik perhatian masyarakat untuk mengenali, membeli, hingga mengonsumsi atau menggunakan produk yang diiklankan
  • 3.
    Fungsi Teks Iklan Secarasederhana, pengertian teks iklan adalah sebagai pesan yang menawarkan suatu produk yang ditujukan oleh suatu masyarakat lewat suatu media. 1. Sebagai informasi (menyampaikan info produk baru, ciri-ciri, dan lain-lain). 2. Sebagai persuasi (mengarahkan konsumen untuk membeli). 3. Sebagai reminder (iklan mengingatkan konsumen tentang produk tertentu agar selalu menggunakan produk tersebut).
  • 4.
    Struktur Teks Iklan Judul, terletak di bagian paling atas dari teks iklan, tetapi tidak semua iklan mencantumkan judul, sebagian teks iklan meletakkan nama produk di bagian paling atas.  Nama produk, berisi nama produk yang diiklankan.  Penjelasan tentang produk, berisi deskripsi produk yang diiklankan, seperti spesifikasi, cara mendapatkan produk yang diiklankan, alamat, dan nomor telepon yang dapat dihubungi.
  • 6.
    Ciri Kebahasaan TeksIklan Menggunakan Slogan Slogan adalah perkataan atau kalimat yang menarik, mencolok, dan mudah diingat untuk menyampaikan sesuatu
  • 7.
     slogan adalahpernyataan atau susunan kata tertentu yang menjelaskan singkat suatu produk atau jasa layanan sehingga mudah diingat publik. Slogan sangat penting untuk dunia periklanan. Dengan slogan, iklan tersebut akan mudah diingat publik dan akan lebih terkenal.
  • 8.
    Kalimat Persuasif  Kalimatpersuasif adalah kalimat yang bertujuan meyakinkan dan membujuk pembaca agar melaksanakan atau menerima gagasan penulis terhadap suatu hal. Terdapat beberapa kalimat persuasif yang terdapat pada iklan produk tersebut
  • 9.
    Menggunakan Subjek Orang Pertama Teks iklan biasanya menggunakan subjek orang pertama tunggal atau jamak, seperti aku, saya, dan kami untuk mengganti pihak atau instansi pemasang iklan. Subjek yang digunakan pada teks iklan tersebut adalah subjek orang pertama jamak, yaitu kami.
  • 10.
    Struktur Teks Teks Orientasi Solusi isiulang dari PLN Tubuh iklan Saatnya Anda beralih ke listrik pintar Justifikas i Hubungi contact center PLN 123 dan pasang listrik pintarsekarang juga!
  • 11.
  • 12.
  • 13.
  • 14.
  • 15.
    Media Literatur  •Brosure •Katalog  •Leaflet  •Pamplet  Broadsheet  Catalog  Sisipan/stuffer Below The Line
  • 16.
     Media Udara •BalonUdara •Spanduk Udara  Media Pajang •Kemasan •Maskot •Model •Mobil •Stiker
  • 17.
    Iklan Teks baris PengertianIKLAN BARIS : iklan dalam bentuk kalimat-kalimat (baris). tarifnya dihitung per baris.  "Jasa pasang IKLAN KORAN, untuk BARIS, KOLOM, DISPLAY, DUKA CITA, PENGUMUMAN, PELELANGAN, Iklan Koran Kedaulatan Rakyat, Kompas, Suara Merdeka, Solopos Hub.Inu : 085643384005 "
  • 18.
    Iklan Kolom  PengertianIKLAN KOLOM : iklan dalam bentuk kolom (kotak), tarifnya dihitung per mm. Iklan Kolom adalah iklan bergambar di space halaman iklan. Dengan ukuran lebar 36mm sedangkan untuk Tinggi mulai dari 30mm hingga ukuran maksimal 100mm.  contoh iklan kolom di koran :
  • 19.
    Perbedaan Iklan Baris& Iklan Kolom Perbedaan mendasar adalah dalam Perhitungan harganya :  Iklan baris dihitung dari harga per baris. Misalnya per baris Rp. 30.000,- ada 3 baris, jadi harus bayar Rp. 90.000,-.  Iklan kolom dihitung dari harga per milimeter kolom dikali berapa kolom. Misalnya saja pasang 1 kolom dengan panjang 5 cm. Harga per milimeter kolom Rp. 10.000,- jadi harus bayar 1 kolom x 50 mm x Rp. 10.000,- = Rp. 500.000,-  Iklan baris mengutamakan informasi yang paling inti yang perlu diketahui oleh peminatnya. Karena itu biasanya iklan baris hanya memuat informasi seperlunya dan hanya membutuhkan beberapa baris saja.
  • 20.