SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
Download to read offline
1 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n
PEDOMAN MONITORING DAN
EVALUASI (MONEV) PROSES
PEMBELAJARAN
Disusun oleh: Tim BPM
BADAN PENJAMINAN MUTU
AKADEMI KEPERAWATAN KERTA SIDOARJO
2 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n
HALAMAN PENGESAHAN
AKADEMI KEPERAWATAN KERTA CENDEKIA
Jalan Lingkar Timur
Desa Rangkah Kidul
No : BPM-KC/Ped.
02.02
Revisi
Panduan Monev Proses
Pembelajaran Akademi
Keperawatan Kerta
Cendekia
Tanggal : 23 -11-2018
Halaman : 13
PEDOMAN MONITORING DAN
EVALUASI (MONEV) PROSES
PEMBELAJARAN
PROSES Penanggungjawab Tanda tangan
Nama Jabatan
Perumusan Ns. Meli Diana,
Skep.MKes
PUDIR I
Persetujuan Suharto, SH.M.Hum Ketua Yayasan
Penetapan
Agus Sulistyowati,
Skep. M.Kes Direktur
Pengendalian Ns.
Riesmiyatiningdyah,
M.Kes
Kepala Badan
Penjaminan
Mutu
3 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n
VISI, MISI, DAN TUJUAN
VISI
Menjadi DIII keperawatan yang bermoral profesional dan kompeten
dalam penerapan asuhan keperawatan yang berorientasi pada IPTEK dan
unggul dalam melaksanakan tindakan penanganan kegawat daruratan
tahun 2025
MISI
1. Menyelenggarakan pendidikan yang berkualitas dalam rangka
menghasilkan lulusan yang professional dan kompeten dalam
tindakan kegawatdaruratan
2. Memelihara dan mengembangkan kepribadian serta sikap yang
sesuai dengan etika keperawatan
3. Mengembangkan penelitian dan pengabdian masyarakat serta
publikasi ilmiah yang bertujuan untuk meningkatkan derajat
kesehatan masyarakat
4. Menyelenggarakan kerja sama yang strategis, sinergis, dan
berkelanjutan secara lintas program dan lintas sektoral
5. Mendorong produktivitas dan kualitas SDM dalam meningkatkan
pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi
TUJUAN
(1) Mewujudkan pendidikan dan pengajaran berbasis kompetensi,
khususnya bidang kegawat daruratan
(2) Mewujudkan penelitian yang kompetitif dan berhasil guna bagi
pemecahan masalah keperawatan yang ada di masyarakat
(3) Mewujudkan pengabdian kepada masyarakat secara profesional,
inovatif, adaptif dan bermanfaat bagi peningkatan kesehatan
masyarakat
(4) Mewujudkan pengembangan sumber daya dosen yang memiliki
kualifikasi akademik sesuai standar yang telah ditentukan
4 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n
(5) Mewujudkan pengembangan sumber daya staf yang memiliki
keterampilan yang memadai sesuai dengan bidang tugasnya
(6) Mewujudkan peserta didik yang memiliki kompetensi di bidang
keperawatan, khususnya bidang kegawat daruratan
(7) Mewujudkan sarana prasarana pembelajaran yang berkualitas
sesuai dengan standar pendidikan vokasi keperawatan, khususnya
bidang kegawat daruratan
(8) Mewujudkan atmosfer akademik yang menunjang proses
pembelajaran mahasiswa untuk mencetak lulusan yang kompeten
dibidang keperawatan khususnya di bidang kegawat daruratan dan
memiliki daya saing tinggi
(9) Mewujudkan kesejahteraan dosen dan staf melalui kerja sama yang
berkesinambungan di bidang ilmu keperawatan dengan dunia kerja
dan dunia industri secara profesional, inovatif dan adaptif serta
berhasil guna bagi kemajuan Akper Kerta Cendekia dan
masyarakat
5 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n
KATA PENGANTAR
Puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT, bahwa berkat rahmat dan
karunia-Nya, tim BPM telah dapat menyelesaikan revisi salah satu dokumen
penting dalam system penjaminan mutu internal (SPMI) di lingkungan Akper Kerta
Cendekia Sidoarjo, yaitu Pedoman Monitoring dan Evaluasi Proses Pembelajaran
(Monev Proses Pembelajaran).
Pedoman Monev Proses Pembelajaran ini merupakan pedoman yang harus
digunakan oleh seluruh penyelenggara akademik di lingkungan Akper Kerta
Cendekia Sidoarjo dalam SPMI. Pedoman Monev Proses Pembelajaran ini
digunakan dengan tujuan: (1) Memonitoring kesesuaian atau ketercapaian standar
mutu proses pembelajaran; (2) Mengevaluasi temuan hasil Monev-In dalam upaya
pengendalian dan peningkatan kualitas proses pembelajaran; (3) Menindaklajuti
temuan dalam mengendalikan dan meningkatkan kualitas proses pembelajaran
Penyusunan Pedoman Monev Proses Pembelajaran ini masih banyak
kekurangan. Oleh karena itu, masukan dan saran dari semua pihak, kami
mengucapkan banyak terima kasih.
Kepala BPM,
Ns. Riesmiyatiningdyah, Skep.MKes.
6 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n
DAFTAR ISI
LEMBAR PENGESAHAN……………………………………………
KATA PENGANTAR…………………………………………………
BAB I PENDAHULUAN……………………………………………… 7
1. Latar Belakang………………………………………………….. 7
2. Tujuan……………………………………………………………. 8
3. Landasan Hukum………………………………………………… 8
4. Definisi Istilah…………………………………………………… 8
BAB II RENCANA DAN PELAKSANAAN MONEV……………….. 10
1. Ketentuan Umum………………………………………………… 10
2. Ruang Lingkup…………………………………………………... 10
3. Metode Monev…………………………………………………… 10
4. Pelaksana dan Responden………………………………………... 10
5. Waktu Pelaksanaan………………………………………………. 10
6. Pelaporan Monev………………………………………………… 11
BAB 3 PROSEDUR MONITORING DAN EVALUASI…………….. 12
REFERENSI……………………………………………………………… 14
LAMPIRAN-LAMPIRAN………………………………………………. 15
7 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n
BAB 1
PENDAHULUAN
1. Latar Belakang
Mutu pendidikan tinggi adalah tingkat kesesuaian antara penyelenggaraan
pendidikan tinggi dengan Standar Pendidikan Tinggi yang terdiri atas Standar
Nasional Pendidikan Tinggi dan Standar Pendidikan Tinggi yang ditetapkan
oleh Perguruan Tinggi (Pasal 1 ayat 1 Permenristekdikti No. 62 Tahun 20161).
Akper Kerta Cendekia Sidoarjo berkomitmen terus meningkatkan mutu
penyelenggaraan pendidikan, baik bidang akademik maupun non akademik,
melalui sistem pemjaminan mutu internal.
Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) merupakan salah satu bagian dari
Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi (SPM Dikti), sebagaimana
ditetapkan dalam UU No. 12 Tahun 2012 tentang Sistem Pendidikan Tinggi.
SPMI merupakan kegiatan sistemik penjaminan mutu pendidikan tinggi oleh
setiap perguruan tinggi secara otonom untuk mengendalikan dan meningkatkan
penyelenggaraan pendidikan tinggi secara berencana dan berkelanjutan (Pasal
1 ayat 3 Permenristekdikti No. 62 Tahun 2016).
SPMI dilakukan melalui mekanisme siklus proses yang meliputi (Pasal 5
ayat 1 Permenristekdikti No. 62 Tahun 20161): Penetapan, Pelaksanaan,
Evaluasi, Pengendalian, dan Peningkatan (PPEPP). Monitoring dan evaluasi
internal (Monev-In) merupakan salah satu kegiatan proses evaluasi dalam
SPMI sebagai upaya memperoleh data melalui serangkaian kegiatan
pengukuran, analisis, dan pengambilan keputusan. Hasil Monev-In menjadi
bahan bagi pimpinan program studi, fakultas dan/atau universitas dalam
melakukan tahapan proses SPMI selanjutnya, yaitu: Pengendalian dan
Peningkatan.
Monev-In yang dilakukan Badan Penjaminan Mutu merupakan salah satu
standar kegiatan akademik berdasarkan Peremnristekdikti No. 44 Tahun 2015.
Monev-In Proses pembelajaran melibatkan pihak pelanggan, yaitu dosen dan
mahasiswa. Oleh karena itu, responden dalam Monev-In proses pembelajaran
adalah dosen dan mahasiswa
8 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n
2. Tujuan
Pelaksanaan Monev-In Proses Pembelajaran ini, bertujuan:
1. Memonitoring kesesuaian atau ketercapaian standar mutu proses
pembelajaran pada masing-masing program studi;
2. Mengevaluasi temuan hasil Monev-In dalam upaya pengendalian dan
peningkatan kualitas proses pembelajaran.
3. Menindaklajuti temuan dalam mengendalikan dan meningkatkan kualitas
proses pembelajaran
3. Landasan Hukum
1. Peremnristekdikti No. 44 Tahun 2015 tentang Standar Nasional Pendidikan
Tinggi
2. Permenristekdikti No. 62 Tahun 2016 tentang Sistem Penjaminan Mutu
Pendidikan Tinggi
3. Manual Mutu Akper Kerta Cendekia Sidoarjo
4. Standar Mutu Proses Pembelajaran Akper Kerta Cendekia Sidoarjo
4. Definisi Istilah
1. Proses pembelajaran adalah kegiatan yang meliputi perencanaan,
pelaksanaan, dan penilaian proses dan hasil pembelajaran untuk setiap mata
kuliah yang diselenggarakan pada masing-masing program
2. Perencanaan proses pembelajaran adalah persiapan proses pembelajaran
yang disusun untuk setiap mata kuliah dan disajikan dalam rencana
pembelajara (RPS) atau istilah lain
3. Pelaksanaan proses pembelajaran adalah kegiatan proses pembelajaran
yang berlangsung dalam bentuk interaksi antara dosen, mahasiswa dan
sumber belajar dalam lingkungan belajar tertentu
4. Penilaian proses dan hasil pembeljaran adalah kegiatan pengukuran dan
pemberian nilai selama dan setelah proses pembelajaran untuk setiap mata
kuliah
9 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n
5. Dosen adalah perancang, pelaksana dan penilai selama proses pembeljaran
dalam kurun waktu tertentu (semester) yang dimonitoring dan dievaluasi
kinerjanya.
6. Mahasiswa adalah peserta pembelajaran yang memberikan respon dalam
monev proses pembelajaran
7. Monitoring adalah pemantauan kesesuaian proses pembelajaran antara
sasaran mutu standar dan relaisasi di lapangan
8. Evaluasi adalah penilaian dan analisis hasil monitoring yang digunakan
sebagai bahan rekomendasi yang perlu ditindaklanjuti oleh pimpinan
institusi dalam pengendalian dan peningkatan mutu proses pembelajaran
.
10 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n
BAB 2
RENCANA DAN PELAKSANAAN MONEV
1. Ketentuan Umum
a. Monev-in proses penbelajaran dilakukan 1 (satu ) kali setiap akhir
semester (gasal dan genap)
b. Pelaksanaan monev-in proses pembelajaran menggunkan metode survei
dengan instrument kuesioner
c. Monev-in proses pembelajaran dilaksanakan oleh Badan Penjaminan
Mutu berkoordinasi dengan Pudir I
d. Responden dalam monev-in proses pmeblajaran adalah mahasiswa pada
semester yang berkesesuain
e. Hasil Monev-In proses pembelajaran didstribusikan ke masing-masing
bagian yang berkaitan dengan proses pembelajaran (Pudir I, Kabag
BAAK) sebagai dokumen terkendali
2. Ruang Lingkup
Ruang lingkup monitoring dan evlauasi proses pembelajaran meliputi
kegiatan mulai dari perencanaan, pelaksanaan, dan penilaian proses
pembelajaran dalam satu semester.
Sasarab mutu yang diukur dalam monev proses pembelajaran meliputi:
1. Kehadiran dosen
2. Kehadiran mahasiswa
3. Capaian pembelajaran/keterlaksanaan RPS
4. Kompetensi professional/kinerja dosen
3. Metode monev
Monev proses pembelajaran dilaksanakan dengan menggunakan metode
survei. Instrumen yang digunakan adalah angket.
4. Pelaksana dan Responden
Pelaksana monev adalah Badan Penjaminan Mutu bekerjasama dengan
pimpinan institusi. Responden monev adalah mahasiswa aktif masing-
masing mata kuliah
5. Waktu pelaksanaan
11 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n
Mpnev proses pembelajaran dilaksanakan satu kali pada setiap akhir
semsetr,yaitu semester gasal pada bulan Januari/Februari dan semester
genap pada bulan Agustus
6. Pelaporan Monev
Hasil monev proses pembelajaran dilaporkan oleh BPM kepada Direktur
Akper Kerta Cendekia dan Pudir I
Sistematika laporan meliputi:
a. Cover
b. Halaman pengesahan
c. Kata pengantar
d. Daftar Isi
e. Bab I Pendahuluan:
1). Latar Belakang
2) Tujuan dan Manfaat
3) Dasar Hukum
f. Bab II Laporan Monev
1) Hasil Monitoring dan Analisa Data
2) Evaluasi Hasil Monitoring
g. Bab III Kesimpulan
1) Kesimpulan
2) Saran/Rekomendasi
h. Lampiran-lampiran
12 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n
BAB 3
PROSEDUR MONITORING DAN EVALUASI
Standar Operasional Prosedur monitoring dan evaluasi proses pembelajaran
meliputi langkah-langkah berikut :
1. Badan Penjaminan Mutu menyaipkan rencana monev proses pembelajaran
2. Badan Penjaminan Mutu mengajukan surat permohonan kepada Direktur
Akper Kerta Cendekia untuk menerbitkan surat pemberitahuan pelaksanaan
Monev In Proses Pembelajaran kepada Pudir I
3. Direktur menerbitkan surat pemberitahuan pelaksanaan Monev In Proses
Pembelajaran Kepada Pudir I
4. Pudir I berkoordinasi dengan BPM untuk melaksanakan Monev In proses
pembelajaran
5. BPM menyiapkan instrument Monev In Proses Pembelajaran yang akan
disebarkan kepada mahasiswa
6. Mahasiswa mengisi instrument Monev In proses pembelajaran
7. BPM merekapitulasi hasil monev in proses pembelajaran dan membuat
laporan sesuai dengan sistematika yang sudah ditentukan
8. BPM mengirimkan laporan hasil monev In proses pembelajaran kepada
Direktur Akper Kerta Cendekia untuk ditindaklanjuti
9. Direktur Akper Kerta Cendekia menerima laporan hasil monev In untuk
ditindaklanjuti
REFERENSI
1. Peremnristekdikti No. 44 Tahun 2015 tentang Standar Nasional Pendidikan
Tinggi
2. Permenristekdikti No. 62 Tahun 2016 tentang Sistem Penjaminan Mutu
Pendidikan Tinggi
3. Manual Mutu Akper Kerta Cendekia
4. Standar Proses Pembelajaran Akper Kerta Cendekia
13 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n

More Related Content

Similar to PEDOMAN MONEV PROSES PEMBELAJARAN AKPER KERTA CENDEKIA.pdf

Panduan-Teknik-Penilaian-dan-Penulisan-Rapor-SD-K13-th-2014
Panduan-Teknik-Penilaian-dan-Penulisan-Rapor-SD-K13-th-2014Panduan-Teknik-Penilaian-dan-Penulisan-Rapor-SD-K13-th-2014
Panduan-Teknik-Penilaian-dan-Penulisan-Rapor-SD-K13-th-2014Edy Wihardjo
 
Juknis penilaian-sd-2014-tt-dirjen
Juknis penilaian-sd-2014-tt-dirjenJuknis penilaian-sd-2014-tt-dirjen
Juknis penilaian-sd-2014-tt-dirjenNia Piliang
 
Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014
Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014
Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014Mandiri Bird Farm
 
[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208
[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208
[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208eli priyatna laidan
 
10.vina serevina aris santoso
10.vina serevina aris santoso10.vina serevina aris santoso
10.vina serevina aris santosovinaserevina
 
1 simulasi daring
1 simulasi daring1 simulasi daring
1 simulasi daringAteu Ateu
 
11. Penilaian Pembelajaran Aqidah Akhlak.pptx
11. Penilaian Pembelajaran Aqidah Akhlak.pptx11. Penilaian Pembelajaran Aqidah Akhlak.pptx
11. Penilaian Pembelajaran Aqidah Akhlak.pptxFaizalRomadhon1
 
PEMETAAN RAPOR MUTU DAN TINDAK LANJUTNYA.pptx
PEMETAAN RAPOR MUTU DAN TINDAK LANJUTNYA.pptxPEMETAAN RAPOR MUTU DAN TINDAK LANJUTNYA.pptx
PEMETAAN RAPOR MUTU DAN TINDAK LANJUTNYA.pptxAbdulKadir769481
 
Buku 4 panduan pengisian instrumen akreditasi
Buku 4 panduan pengisian instrumen akreditasiBuku 4 panduan pengisian instrumen akreditasi
Buku 4 panduan pengisian instrumen akreditasizainiarif2
 
Tugas kelompok 8
Tugas kelompok 8Tugas kelompok 8
Tugas kelompok 8Mr Odin
 
Bahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdf
Bahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdfBahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdf
Bahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdfsantopetrusjunjung
 
Ruang lingkup kepengawasan
Ruang lingkup kepengawasanRuang lingkup kepengawasan
Ruang lingkup kepengawasanFajar Daulay
 
PPT YULIANA NDRURU.pptx
PPT YULIANA NDRURU.pptxPPT YULIANA NDRURU.pptx
PPT YULIANA NDRURU.pptxGABerkatLaSe
 
Lap supervisi bsc sman 2 smg
Lap supervisi bsc sman 2 smg Lap supervisi bsc sman 2 smg
Lap supervisi bsc sman 2 smg Muhammad Rozi
 
Standar penilaian k13 lang assesment & evaluation
Standar penilaian k13  lang assesment & evaluationStandar penilaian k13  lang assesment & evaluation
Standar penilaian k13 lang assesment & evaluationat'z Farida
 
Penilaian berbasis kelas
Penilaian berbasis kelasPenilaian berbasis kelas
Penilaian berbasis kelasabiazka80
 

Similar to PEDOMAN MONEV PROSES PEMBELAJARAN AKPER KERTA CENDEKIA.pdf (20)

Panduan-Teknik-Penilaian-dan-Penulisan-Rapor-SD-K13-th-2014
Panduan-Teknik-Penilaian-dan-Penulisan-Rapor-SD-K13-th-2014Panduan-Teknik-Penilaian-dan-Penulisan-Rapor-SD-K13-th-2014
Panduan-Teknik-Penilaian-dan-Penulisan-Rapor-SD-K13-th-2014
 
Juknis penilaian-sd-2014-tt-dirjen
Juknis penilaian-sd-2014-tt-dirjenJuknis penilaian-sd-2014-tt-dirjen
Juknis penilaian-sd-2014-tt-dirjen
 
Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014
Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014
Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014
 
[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208
[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208
[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208
 
10.vina serevina aris santoso
10.vina serevina aris santoso10.vina serevina aris santoso
10.vina serevina aris santoso
 
1 simulasi daring
1 simulasi daring1 simulasi daring
1 simulasi daring
 
11. Penilaian Pembelajaran Aqidah Akhlak.pptx
11. Penilaian Pembelajaran Aqidah Akhlak.pptx11. Penilaian Pembelajaran Aqidah Akhlak.pptx
11. Penilaian Pembelajaran Aqidah Akhlak.pptx
 
PEMETAAN RAPOR MUTU DAN TINDAK LANJUTNYA.pptx
PEMETAAN RAPOR MUTU DAN TINDAK LANJUTNYA.pptxPEMETAAN RAPOR MUTU DAN TINDAK LANJUTNYA.pptx
PEMETAAN RAPOR MUTU DAN TINDAK LANJUTNYA.pptx
 
Buku 4 panduan pengisian instrumen akreditasi
Buku 4 panduan pengisian instrumen akreditasiBuku 4 panduan pengisian instrumen akreditasi
Buku 4 panduan pengisian instrumen akreditasi
 
Supervisi 2
Supervisi 2Supervisi 2
Supervisi 2
 
Bahan spmi
Bahan spmiBahan spmi
Bahan spmi
 
Tugas kelompok 8
Tugas kelompok 8Tugas kelompok 8
Tugas kelompok 8
 
Lk 1
Lk 1Lk 1
Lk 1
 
Bahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdf
Bahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdfBahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdf
Bahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdf
 
Ruang lingkup kepengawasan
Ruang lingkup kepengawasanRuang lingkup kepengawasan
Ruang lingkup kepengawasan
 
Rahmi 2
Rahmi 2Rahmi 2
Rahmi 2
 
PPT YULIANA NDRURU.pptx
PPT YULIANA NDRURU.pptxPPT YULIANA NDRURU.pptx
PPT YULIANA NDRURU.pptx
 
Lap supervisi bsc sman 2 smg
Lap supervisi bsc sman 2 smg Lap supervisi bsc sman 2 smg
Lap supervisi bsc sman 2 smg
 
Standar penilaian k13 lang assesment & evaluation
Standar penilaian k13  lang assesment & evaluationStandar penilaian k13  lang assesment & evaluation
Standar penilaian k13 lang assesment & evaluation
 
Penilaian berbasis kelas
Penilaian berbasis kelasPenilaian berbasis kelas
Penilaian berbasis kelas
 

More from BudiHerijanto2

Sesi 4, Perspektif Global.pptx
Sesi 4, Perspektif Global.pptxSesi 4, Perspektif Global.pptx
Sesi 4, Perspektif Global.pptxBudiHerijanto2
 
Sesi 3, Perspektif Global.pptx
Sesi 3, Perspektif Global.pptxSesi 3, Perspektif Global.pptx
Sesi 3, Perspektif Global.pptxBudiHerijanto2
 
Sesi 2, Perspektif Global.pptx
Sesi 2, Perspektif Global.pptxSesi 2, Perspektif Global.pptx
Sesi 2, Perspektif Global.pptxBudiHerijanto2
 
Tanya jawab Kurikulum Merdeka Fin (1).pdf
Tanya jawab Kurikulum Merdeka Fin (1).pdfTanya jawab Kurikulum Merdeka Fin (1).pdf
Tanya jawab Kurikulum Merdeka Fin (1).pdfBudiHerijanto2
 
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdf
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdfIMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdf
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdfBudiHerijanto2
 
Prog._Evaluasi_Kls_II.doc
Prog._Evaluasi_Kls_II.docProg._Evaluasi_Kls_II.doc
Prog._Evaluasi_Kls_II.docBudiHerijanto2
 
Kebutuhan belajar murid.pdf
Kebutuhan belajar murid.pdfKebutuhan belajar murid.pdf
Kebutuhan belajar murid.pdfBudiHerijanto2
 
3b. Instrumen Monev.pdf
3b. Instrumen Monev.pdf3b. Instrumen Monev.pdf
3b. Instrumen Monev.pdfBudiHerijanto2
 
MATERI WEBINAR INI GERAKKU PEMBELAJARAN BERDEFERENSIASI.pptx
MATERI WEBINAR INI GERAKKU PEMBELAJARAN BERDEFERENSIASI.pptxMATERI WEBINAR INI GERAKKU PEMBELAJARAN BERDEFERENSIASI.pptx
MATERI WEBINAR INI GERAKKU PEMBELAJARAN BERDEFERENSIASI.pptxBudiHerijanto2
 
ANALISIS KEBUTUHAN SATUAN PENDIDIKAN.docx
ANALISIS KEBUTUHAN SATUAN PENDIDIKAN.docxANALISIS KEBUTUHAN SATUAN PENDIDIKAN.docx
ANALISIS KEBUTUHAN SATUAN PENDIDIKAN.docxBudiHerijanto2
 
Analisis Kebuuhan Penyusunan kurikulum.docx
Analisis Kebuuhan Penyusunan kurikulum.docxAnalisis Kebuuhan Penyusunan kurikulum.docx
Analisis Kebuuhan Penyusunan kurikulum.docxBudiHerijanto2
 
Panduan Penguatan Projek Profil Pancasila.docx
Panduan Penguatan Projek Profil Pancasila.docxPanduan Penguatan Projek Profil Pancasila.docx
Panduan Penguatan Projek Profil Pancasila.docxBudiHerijanto2
 
RENCANA TINDAK LANJUT KEGIATAN KEMITRAAN.docx
RENCANA TINDAK LANJUT KEGIATAN KEMITRAAN.docxRENCANA TINDAK LANJUT KEGIATAN KEMITRAAN.docx
RENCANA TINDAK LANJUT KEGIATAN KEMITRAAN.docxBudiHerijanto2
 
RANCANGAN PROGRAM DAN KEGIATAN KEMITRAAN.docx
RANCANGAN PROGRAM DAN KEGIATAN KEMITRAAN.docxRANCANGAN PROGRAM DAN KEGIATAN KEMITRAAN.docx
RANCANGAN PROGRAM DAN KEGIATAN KEMITRAAN.docxBudiHerijanto2
 
Modul 2 dan 3 Pendidikan IPS di SD
Modul 2 dan 3 Pendidikan IPS di SDModul 2 dan 3 Pendidikan IPS di SD
Modul 2 dan 3 Pendidikan IPS di SDBudiHerijanto2
 
Instrumen supervisi pembelajaran
Instrumen supervisi pembelajaranInstrumen supervisi pembelajaran
Instrumen supervisi pembelajaranBudiHerijanto2
 

More from BudiHerijanto2 (18)

Sesi 4, Perspektif Global.pptx
Sesi 4, Perspektif Global.pptxSesi 4, Perspektif Global.pptx
Sesi 4, Perspektif Global.pptx
 
Sesi 3, Perspektif Global.pptx
Sesi 3, Perspektif Global.pptxSesi 3, Perspektif Global.pptx
Sesi 3, Perspektif Global.pptx
 
Sesi 2, Perspektif Global.pptx
Sesi 2, Perspektif Global.pptxSesi 2, Perspektif Global.pptx
Sesi 2, Perspektif Global.pptx
 
Tanya jawab Kurikulum Merdeka Fin (1).pdf
Tanya jawab Kurikulum Merdeka Fin (1).pdfTanya jawab Kurikulum Merdeka Fin (1).pdf
Tanya jawab Kurikulum Merdeka Fin (1).pdf
 
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdf
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdfIMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdf
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Prog._Evaluasi_Kls_II.doc
Prog._Evaluasi_Kls_II.docProg._Evaluasi_Kls_II.doc
Prog._Evaluasi_Kls_II.doc
 
Kebutuhan belajar murid.pdf
Kebutuhan belajar murid.pdfKebutuhan belajar murid.pdf
Kebutuhan belajar murid.pdf
 
3b. Instrumen Monev.pdf
3b. Instrumen Monev.pdf3b. Instrumen Monev.pdf
3b. Instrumen Monev.pdf
 
MATERI WEBINAR INI GERAKKU PEMBELAJARAN BERDEFERENSIASI.pptx
MATERI WEBINAR INI GERAKKU PEMBELAJARAN BERDEFERENSIASI.pptxMATERI WEBINAR INI GERAKKU PEMBELAJARAN BERDEFERENSIASI.pptx
MATERI WEBINAR INI GERAKKU PEMBELAJARAN BERDEFERENSIASI.pptx
 
ANALISIS KEBUTUHAN SATUAN PENDIDIKAN.docx
ANALISIS KEBUTUHAN SATUAN PENDIDIKAN.docxANALISIS KEBUTUHAN SATUAN PENDIDIKAN.docx
ANALISIS KEBUTUHAN SATUAN PENDIDIKAN.docx
 
Analisis Kebuuhan Penyusunan kurikulum.docx
Analisis Kebuuhan Penyusunan kurikulum.docxAnalisis Kebuuhan Penyusunan kurikulum.docx
Analisis Kebuuhan Penyusunan kurikulum.docx
 
Panduan Penguatan Projek Profil Pancasila.docx
Panduan Penguatan Projek Profil Pancasila.docxPanduan Penguatan Projek Profil Pancasila.docx
Panduan Penguatan Projek Profil Pancasila.docx
 
RENCANA TINDAK LANJUT KEGIATAN KEMITRAAN.docx
RENCANA TINDAK LANJUT KEGIATAN KEMITRAAN.docxRENCANA TINDAK LANJUT KEGIATAN KEMITRAAN.docx
RENCANA TINDAK LANJUT KEGIATAN KEMITRAAN.docx
 
RANCANGAN PROGRAM DAN KEGIATAN KEMITRAAN.docx
RANCANGAN PROGRAM DAN KEGIATAN KEMITRAAN.docxRANCANGAN PROGRAM DAN KEGIATAN KEMITRAAN.docx
RANCANGAN PROGRAM DAN KEGIATAN KEMITRAAN.docx
 
Modul 2 dan 3 Pendidikan IPS di SD
Modul 2 dan 3 Pendidikan IPS di SDModul 2 dan 3 Pendidikan IPS di SD
Modul 2 dan 3 Pendidikan IPS di SD
 
Salinan skb ptm
Salinan skb ptmSalinan skb ptm
Salinan skb ptm
 
Kls 6 tm 1 sub 1
Kls 6 tm 1 sub 1Kls 6 tm 1 sub 1
Kls 6 tm 1 sub 1
 
Instrumen supervisi pembelajaran
Instrumen supervisi pembelajaranInstrumen supervisi pembelajaran
Instrumen supervisi pembelajaran
 

Recently uploaded

2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 

Recently uploaded (20)

2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 

PEDOMAN MONEV PROSES PEMBELAJARAN AKPER KERTA CENDEKIA.pdf

  • 1. 1 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n PEDOMAN MONITORING DAN EVALUASI (MONEV) PROSES PEMBELAJARAN Disusun oleh: Tim BPM BADAN PENJAMINAN MUTU AKADEMI KEPERAWATAN KERTA SIDOARJO
  • 2. 2 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n HALAMAN PENGESAHAN AKADEMI KEPERAWATAN KERTA CENDEKIA Jalan Lingkar Timur Desa Rangkah Kidul No : BPM-KC/Ped. 02.02 Revisi Panduan Monev Proses Pembelajaran Akademi Keperawatan Kerta Cendekia Tanggal : 23 -11-2018 Halaman : 13 PEDOMAN MONITORING DAN EVALUASI (MONEV) PROSES PEMBELAJARAN PROSES Penanggungjawab Tanda tangan Nama Jabatan Perumusan Ns. Meli Diana, Skep.MKes PUDIR I Persetujuan Suharto, SH.M.Hum Ketua Yayasan Penetapan Agus Sulistyowati, Skep. M.Kes Direktur Pengendalian Ns. Riesmiyatiningdyah, M.Kes Kepala Badan Penjaminan Mutu
  • 3. 3 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n VISI, MISI, DAN TUJUAN VISI Menjadi DIII keperawatan yang bermoral profesional dan kompeten dalam penerapan asuhan keperawatan yang berorientasi pada IPTEK dan unggul dalam melaksanakan tindakan penanganan kegawat daruratan tahun 2025 MISI 1. Menyelenggarakan pendidikan yang berkualitas dalam rangka menghasilkan lulusan yang professional dan kompeten dalam tindakan kegawatdaruratan 2. Memelihara dan mengembangkan kepribadian serta sikap yang sesuai dengan etika keperawatan 3. Mengembangkan penelitian dan pengabdian masyarakat serta publikasi ilmiah yang bertujuan untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat 4. Menyelenggarakan kerja sama yang strategis, sinergis, dan berkelanjutan secara lintas program dan lintas sektoral 5. Mendorong produktivitas dan kualitas SDM dalam meningkatkan pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi TUJUAN (1) Mewujudkan pendidikan dan pengajaran berbasis kompetensi, khususnya bidang kegawat daruratan (2) Mewujudkan penelitian yang kompetitif dan berhasil guna bagi pemecahan masalah keperawatan yang ada di masyarakat (3) Mewujudkan pengabdian kepada masyarakat secara profesional, inovatif, adaptif dan bermanfaat bagi peningkatan kesehatan masyarakat (4) Mewujudkan pengembangan sumber daya dosen yang memiliki kualifikasi akademik sesuai standar yang telah ditentukan
  • 4. 4 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n (5) Mewujudkan pengembangan sumber daya staf yang memiliki keterampilan yang memadai sesuai dengan bidang tugasnya (6) Mewujudkan peserta didik yang memiliki kompetensi di bidang keperawatan, khususnya bidang kegawat daruratan (7) Mewujudkan sarana prasarana pembelajaran yang berkualitas sesuai dengan standar pendidikan vokasi keperawatan, khususnya bidang kegawat daruratan (8) Mewujudkan atmosfer akademik yang menunjang proses pembelajaran mahasiswa untuk mencetak lulusan yang kompeten dibidang keperawatan khususnya di bidang kegawat daruratan dan memiliki daya saing tinggi (9) Mewujudkan kesejahteraan dosen dan staf melalui kerja sama yang berkesinambungan di bidang ilmu keperawatan dengan dunia kerja dan dunia industri secara profesional, inovatif dan adaptif serta berhasil guna bagi kemajuan Akper Kerta Cendekia dan masyarakat
  • 5. 5 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n KATA PENGANTAR Puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT, bahwa berkat rahmat dan karunia-Nya, tim BPM telah dapat menyelesaikan revisi salah satu dokumen penting dalam system penjaminan mutu internal (SPMI) di lingkungan Akper Kerta Cendekia Sidoarjo, yaitu Pedoman Monitoring dan Evaluasi Proses Pembelajaran (Monev Proses Pembelajaran). Pedoman Monev Proses Pembelajaran ini merupakan pedoman yang harus digunakan oleh seluruh penyelenggara akademik di lingkungan Akper Kerta Cendekia Sidoarjo dalam SPMI. Pedoman Monev Proses Pembelajaran ini digunakan dengan tujuan: (1) Memonitoring kesesuaian atau ketercapaian standar mutu proses pembelajaran; (2) Mengevaluasi temuan hasil Monev-In dalam upaya pengendalian dan peningkatan kualitas proses pembelajaran; (3) Menindaklajuti temuan dalam mengendalikan dan meningkatkan kualitas proses pembelajaran Penyusunan Pedoman Monev Proses Pembelajaran ini masih banyak kekurangan. Oleh karena itu, masukan dan saran dari semua pihak, kami mengucapkan banyak terima kasih. Kepala BPM, Ns. Riesmiyatiningdyah, Skep.MKes.
  • 6. 6 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n DAFTAR ISI LEMBAR PENGESAHAN…………………………………………… KATA PENGANTAR………………………………………………… BAB I PENDAHULUAN……………………………………………… 7 1. Latar Belakang………………………………………………….. 7 2. Tujuan……………………………………………………………. 8 3. Landasan Hukum………………………………………………… 8 4. Definisi Istilah…………………………………………………… 8 BAB II RENCANA DAN PELAKSANAAN MONEV……………….. 10 1. Ketentuan Umum………………………………………………… 10 2. Ruang Lingkup…………………………………………………... 10 3. Metode Monev…………………………………………………… 10 4. Pelaksana dan Responden………………………………………... 10 5. Waktu Pelaksanaan………………………………………………. 10 6. Pelaporan Monev………………………………………………… 11 BAB 3 PROSEDUR MONITORING DAN EVALUASI…………….. 12 REFERENSI……………………………………………………………… 14 LAMPIRAN-LAMPIRAN………………………………………………. 15
  • 7. 7 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n BAB 1 PENDAHULUAN 1. Latar Belakang Mutu pendidikan tinggi adalah tingkat kesesuaian antara penyelenggaraan pendidikan tinggi dengan Standar Pendidikan Tinggi yang terdiri atas Standar Nasional Pendidikan Tinggi dan Standar Pendidikan Tinggi yang ditetapkan oleh Perguruan Tinggi (Pasal 1 ayat 1 Permenristekdikti No. 62 Tahun 20161). Akper Kerta Cendekia Sidoarjo berkomitmen terus meningkatkan mutu penyelenggaraan pendidikan, baik bidang akademik maupun non akademik, melalui sistem pemjaminan mutu internal. Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) merupakan salah satu bagian dari Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi (SPM Dikti), sebagaimana ditetapkan dalam UU No. 12 Tahun 2012 tentang Sistem Pendidikan Tinggi. SPMI merupakan kegiatan sistemik penjaminan mutu pendidikan tinggi oleh setiap perguruan tinggi secara otonom untuk mengendalikan dan meningkatkan penyelenggaraan pendidikan tinggi secara berencana dan berkelanjutan (Pasal 1 ayat 3 Permenristekdikti No. 62 Tahun 2016). SPMI dilakukan melalui mekanisme siklus proses yang meliputi (Pasal 5 ayat 1 Permenristekdikti No. 62 Tahun 20161): Penetapan, Pelaksanaan, Evaluasi, Pengendalian, dan Peningkatan (PPEPP). Monitoring dan evaluasi internal (Monev-In) merupakan salah satu kegiatan proses evaluasi dalam SPMI sebagai upaya memperoleh data melalui serangkaian kegiatan pengukuran, analisis, dan pengambilan keputusan. Hasil Monev-In menjadi bahan bagi pimpinan program studi, fakultas dan/atau universitas dalam melakukan tahapan proses SPMI selanjutnya, yaitu: Pengendalian dan Peningkatan. Monev-In yang dilakukan Badan Penjaminan Mutu merupakan salah satu standar kegiatan akademik berdasarkan Peremnristekdikti No. 44 Tahun 2015. Monev-In Proses pembelajaran melibatkan pihak pelanggan, yaitu dosen dan mahasiswa. Oleh karena itu, responden dalam Monev-In proses pembelajaran adalah dosen dan mahasiswa
  • 8. 8 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n 2. Tujuan Pelaksanaan Monev-In Proses Pembelajaran ini, bertujuan: 1. Memonitoring kesesuaian atau ketercapaian standar mutu proses pembelajaran pada masing-masing program studi; 2. Mengevaluasi temuan hasil Monev-In dalam upaya pengendalian dan peningkatan kualitas proses pembelajaran. 3. Menindaklajuti temuan dalam mengendalikan dan meningkatkan kualitas proses pembelajaran 3. Landasan Hukum 1. Peremnristekdikti No. 44 Tahun 2015 tentang Standar Nasional Pendidikan Tinggi 2. Permenristekdikti No. 62 Tahun 2016 tentang Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi 3. Manual Mutu Akper Kerta Cendekia Sidoarjo 4. Standar Mutu Proses Pembelajaran Akper Kerta Cendekia Sidoarjo 4. Definisi Istilah 1. Proses pembelajaran adalah kegiatan yang meliputi perencanaan, pelaksanaan, dan penilaian proses dan hasil pembelajaran untuk setiap mata kuliah yang diselenggarakan pada masing-masing program 2. Perencanaan proses pembelajaran adalah persiapan proses pembelajaran yang disusun untuk setiap mata kuliah dan disajikan dalam rencana pembelajara (RPS) atau istilah lain 3. Pelaksanaan proses pembelajaran adalah kegiatan proses pembelajaran yang berlangsung dalam bentuk interaksi antara dosen, mahasiswa dan sumber belajar dalam lingkungan belajar tertentu 4. Penilaian proses dan hasil pembeljaran adalah kegiatan pengukuran dan pemberian nilai selama dan setelah proses pembelajaran untuk setiap mata kuliah
  • 9. 9 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n 5. Dosen adalah perancang, pelaksana dan penilai selama proses pembeljaran dalam kurun waktu tertentu (semester) yang dimonitoring dan dievaluasi kinerjanya. 6. Mahasiswa adalah peserta pembelajaran yang memberikan respon dalam monev proses pembelajaran 7. Monitoring adalah pemantauan kesesuaian proses pembelajaran antara sasaran mutu standar dan relaisasi di lapangan 8. Evaluasi adalah penilaian dan analisis hasil monitoring yang digunakan sebagai bahan rekomendasi yang perlu ditindaklanjuti oleh pimpinan institusi dalam pengendalian dan peningkatan mutu proses pembelajaran .
  • 10. 10 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n BAB 2 RENCANA DAN PELAKSANAAN MONEV 1. Ketentuan Umum a. Monev-in proses penbelajaran dilakukan 1 (satu ) kali setiap akhir semester (gasal dan genap) b. Pelaksanaan monev-in proses pembelajaran menggunkan metode survei dengan instrument kuesioner c. Monev-in proses pembelajaran dilaksanakan oleh Badan Penjaminan Mutu berkoordinasi dengan Pudir I d. Responden dalam monev-in proses pmeblajaran adalah mahasiswa pada semester yang berkesesuain e. Hasil Monev-In proses pembelajaran didstribusikan ke masing-masing bagian yang berkaitan dengan proses pembelajaran (Pudir I, Kabag BAAK) sebagai dokumen terkendali 2. Ruang Lingkup Ruang lingkup monitoring dan evlauasi proses pembelajaran meliputi kegiatan mulai dari perencanaan, pelaksanaan, dan penilaian proses pembelajaran dalam satu semester. Sasarab mutu yang diukur dalam monev proses pembelajaran meliputi: 1. Kehadiran dosen 2. Kehadiran mahasiswa 3. Capaian pembelajaran/keterlaksanaan RPS 4. Kompetensi professional/kinerja dosen 3. Metode monev Monev proses pembelajaran dilaksanakan dengan menggunakan metode survei. Instrumen yang digunakan adalah angket. 4. Pelaksana dan Responden Pelaksana monev adalah Badan Penjaminan Mutu bekerjasama dengan pimpinan institusi. Responden monev adalah mahasiswa aktif masing- masing mata kuliah 5. Waktu pelaksanaan
  • 11. 11 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n Mpnev proses pembelajaran dilaksanakan satu kali pada setiap akhir semsetr,yaitu semester gasal pada bulan Januari/Februari dan semester genap pada bulan Agustus 6. Pelaporan Monev Hasil monev proses pembelajaran dilaporkan oleh BPM kepada Direktur Akper Kerta Cendekia dan Pudir I Sistematika laporan meliputi: a. Cover b. Halaman pengesahan c. Kata pengantar d. Daftar Isi e. Bab I Pendahuluan: 1). Latar Belakang 2) Tujuan dan Manfaat 3) Dasar Hukum f. Bab II Laporan Monev 1) Hasil Monitoring dan Analisa Data 2) Evaluasi Hasil Monitoring g. Bab III Kesimpulan 1) Kesimpulan 2) Saran/Rekomendasi h. Lampiran-lampiran
  • 12. 12 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n BAB 3 PROSEDUR MONITORING DAN EVALUASI Standar Operasional Prosedur monitoring dan evaluasi proses pembelajaran meliputi langkah-langkah berikut : 1. Badan Penjaminan Mutu menyaipkan rencana monev proses pembelajaran 2. Badan Penjaminan Mutu mengajukan surat permohonan kepada Direktur Akper Kerta Cendekia untuk menerbitkan surat pemberitahuan pelaksanaan Monev In Proses Pembelajaran kepada Pudir I 3. Direktur menerbitkan surat pemberitahuan pelaksanaan Monev In Proses Pembelajaran Kepada Pudir I 4. Pudir I berkoordinasi dengan BPM untuk melaksanakan Monev In proses pembelajaran 5. BPM menyiapkan instrument Monev In Proses Pembelajaran yang akan disebarkan kepada mahasiswa 6. Mahasiswa mengisi instrument Monev In proses pembelajaran 7. BPM merekapitulasi hasil monev in proses pembelajaran dan membuat laporan sesuai dengan sistematika yang sudah ditentukan 8. BPM mengirimkan laporan hasil monev In proses pembelajaran kepada Direktur Akper Kerta Cendekia untuk ditindaklanjuti 9. Direktur Akper Kerta Cendekia menerima laporan hasil monev In untuk ditindaklanjuti REFERENSI 1. Peremnristekdikti No. 44 Tahun 2015 tentang Standar Nasional Pendidikan Tinggi 2. Permenristekdikti No. 62 Tahun 2016 tentang Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi 3. Manual Mutu Akper Kerta Cendekia 4. Standar Proses Pembelajaran Akper Kerta Cendekia
  • 13. 13 | P e d o m a n M o n i t o r i n g E v a l u a s i P r o s e s P e m b e l a j a r a n