SlideShare a Scribd company logo
MENENTUKAN PRIORITAS,
AKAR PENYEBAB DAN CARA
PEMECAHAN MASALAH
KESEHATAN
Disampaikan Oleh:
Tim Fasilitator Puslitbang Sumber Daya dan Pelayanan Kesehatan
Pada Pembekalan Tim NS Batch XV
BBPK Ciloto - September 2020
2
NST mampu melakukan
analisa penyebab masalah
kesehatan
NST mampu menetapkan
prioritas masalah kesehatan NST mampu
menetapkan
pemecahan masalah
kesehatan
Tujuan Pembelajaran
Tabel U-S-G - Fishbone
- Pohon masalah
- Brainstorming
- Tabel pemecahan masalah
Karena Keterbatasan Sumber Daya :
TENAGA
BIAYA
WAKTU
Prioritas Masalah Kesehatan
Mengapa dilakukan Prioritas Masalah??
Penentuan Prioritas Masalah
Urgency dilihat dari tersedianya waktu, mendesak
atau tidaknya masalah tersebut diselesaikan
Seriousness dilihat dari dampak masalah tersebut
terhadap produktifitas kerja, pengaruh terhadap
keberhasilan, dan membahayakan sistem atau tidak
Growth seberapa kemungkinan nya isu tersebut
menjadi berkembang dikaitkan kemungkinan
masalah penyebab isu akan makin memburuk kalau dibiarkan
Pemberian skor 1-5 atau 1 – 10 (tidak boleh ada yang sama), 1 terendah dan 5 / 10 tertinggi
No Masalah POKOK
U
(Urgency)
S
(Seriously)
G
(Growth)
Total
(U+S+G)
Rangking
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
Kolom (2)
Isi dengan masalah
kesehatan sesuai
dengan kelompok
upaya kesehatan
Kolom (3) (4) (5)
BERIKAN NILAI PADA
MASING-MASING KOLOM
U–S– G
Range nilai U-S-G : 5 sampai
1 atau 10 sampai 1
(dari yang paling tinggi
sampai yang paling rendah)
Permenkes No. 44/2016
Kolom (6)
Jumlahkan
nilai dari kolom
U-S-G
untuk setiap
permasalahan
Kolom (7)
Tentukan
ranking
berdasarkan
nilai tertinggi
Tabel U-S-G
Lima Fokus Masalah Kesehatan
1. Angka Kematian Ibu dan Angka
Kematian Bayi (AKI/AKB)
2. Pengendalian Stunting
3. Pencegahan dan Pengendalian
Penyakit
4. GERMAS
5. Tata Kelola Sistem Kesehatan
Penting ditindaklanjuti
No. Masalah POKOK
U
(Urgency)
S
(Seriously)
G
(Growth)
Total
(U+S+G)
Rangking
1 UKM Esensial
1.1 Pelayanan Promosi Kesehatan
1
55% anggota
keluarga merokok
3 3 3 9 1
2
34,6% RT belum
melakukan PHBS
2 1 2 5 2
3
50% desa siaga
belum/tidak aktif
1 2 1 4 3
Contoh : tabel U-S-G
No. Masalah POKOK
U
(Urgency)
S
(Seriously)
G
(Growth)
Total
(U+S+G)
Rangking
1.4 Pelayanan Gizi
1
Masih ada kasus
stunting 37, 2%
5 5 5 15 1
2
Masih ada 58,5%
bumil tidak
mendapat Fe
3 2 3 8 4
3
74,1% bayi tidak
mendapat ASI
ekslusif
2 4 4 10 2
4
10% balita kurus
belum mendapat
PMT
4 3 2 9 3
5
4,9% balita tidak
punya KMS
1 1 1 3 5
Analisa Penyebab Masalah
 Setelah dilakukan identifikasi dan menentukan
prioritas masalah selanjutnya dilakukan pencarian akar
penyebab masalah dengan why-why framework melalui
aktivitas curah pendapat (brainstorming)
 Penyebab masalah agar dikonfirmasi dengan data di
Puskesmas
 Beberapa metode yang dapat dipergunakan yaitu
dengan Diagram pohon masalah (Problem Trees) atau
Diagram Sebab Akibat dari Ishikawa (diagram tulang
ikan/ fishbone)
Gizi
Buruk
y
z
e
c
a
d
x b
X1
X2 X2
X2
X3
X3
X4
WHY-WHY FRAMEWORK
d1
d2
d2
d2
b1
b1
b1
Z1
Z1
Z2
Z3
a1
55% Anggota
Keluarga Masih
Merokok
Budaya
masyarakat
Lingkungan kerja
perokok
Faktor
stress
Tidak tersedianya
rumah sehat
Perilaku
Merokok
itu keren
Kurangnya
kordinasi LS
Tokoh masy
/adat merokok
kebiasaan
PHBS tidak
diterapkan
Kurangnya
penyuluhan
Kurangnya Pengetahuan
bahaya merokok
Kurangnya infrastruktur
pendukung ekonomi desa
Ekonomi
lemah
Rendahnya
tingkat pendidikan
Salah
persepsi
Pergaulan
TB paru
BBLR
Sistem
pernapasan
Gangguan
kardiovaskuler
Ca/kerusakan
paru
Mulut dan
tenggorokan
Kanker
mulut
osteoporosis
ISPA
Keguguran pada
janin yang di
kandung
Pada
kehamilan Organ reproduksi
rusak
Risiko
DM
Meningkatnya
biaya pengobatan
Meningkatnya
angka kematian Meningkatkan
angka kesakitan
Jantung
koroner
Mengurangi
produktivitas
Merugikan negara
Diagram Ishikawa
FaktorFaktor
Metode SDM
Sarana
Dana Lingkungan
Faktor
Faktor
Faktor
Faktor
Faktor
 Konsep yang diperkenalkan oleh Prof. Kaoru Ishikawa dan tergolong sebagai cause and effect diagram
 Dinamakan diagram tulang ikan karena menyerupai tulang ikan dimana permasalahan diibaratkan sebagai
kepala dan faktor penyebab sebagai duri-durinya
 Idealnya disusun dengan mengacu pada teori
 Capaian akhir merupakan kesepakatan atas sebab –sebab yang paling utama
 Tanyakan mengapa hal tersebut menjadi sebab yang paling mungkin terjadi, jika sudah tidak dapat terjawab
lagi maka sebab tersebut menjadi sebab pokok yang mengakibatkan permasalahan
Banyaknya/ masih ada dukun
Persalinan di
fasyankes 9,6 %
MANUSIA
METODE
SARANA DANA
LINGKUNGAN
Penyuluhan kurang
Peran kader belum optimal
Transpot petugas tdk
ada
Tingkat ekonomi rendah
Kemitraan bidan & dukun belum
bjalan optimal
Budaya : lebih nyaman ke dukun
Dukungan dana minim
Bidan tdk tinggal di desa
Data bumil tidak akurat (PWS)
SOP kurangPeran LS masih kurang
Kurangnya sarana penyuluhan
Kurangnya peralatan
kebidanan
Tidak ada transportasi umum
Wilayah kepulauan
Tdk punya BPJS
Tidak ada kendaraan
khusus bagi petugas
persalinan
Tidak ada penyegaran
Alokasi dana desa tidak ada
Tidak ada air bersih
Dukungan keluarga kurang
Pengetahuan
kurang
Cara Pemecahan Masalah
1.BRAIN STORMING
2.TABEL PEMECAHAN MASALAH
Kesepakatan
Berdasarkan diagram
ishikawa - pohon masalah
List cara
pemecahan
masalah
Pelaksanaan Brain Storming
Manfaat :
• Mendapatkan ide/
pendapat / gagasan
sebanyak-banyaknya
• Pengembangan
kreatifitasi berpikir
dari anggota tim
• Memacu keterlibatan
seluruh peserta
(anggota tim)
Tipe brainstorming:
• Terstruktur, tiap
anggota tim
menyampaikan ide/
gagasan bergiliran.
• Tidak terstruktur,
tiap peserta yang
mempunyai ide/
gagasan dapat
langsung
menyampaikannya
Langkah-langkah:
• Tetapkan suatu topik/masalah sejelas mungkin
• Tetapkan waktu yang akan digunakan untuk curah pendapat
• Anggota tim menyampaikan ide
• Pimpinan sidang sebagai pengendali proses brain storming
• Tuliskan setiap ide/gagasan tersebut
• Lakukan klarifikasi, hilangkan sesuatu yang menyimpang dari topik atau
duplikasi yang terjadi
• Buat list pendek yang berhubungan dengan topik yang dibahas
Kesepakatan di antara anggota tim, berdasarkan hasil dari
curah pendapat (brainstorming) dan dipergunakan sebagai bahan
penyusunan RUKUNS
Tabel Pemecahan Masalah
No
Prioritas
Masalah
Penyebab
masalah
Alternatif
pemecahan masalah
Pemecahan
masalah terpilih
Ket
1 Persalinan di
Fasyankes
9,6%
Masyarakat lebih
nyaman bersalin di
rumah
Penyuluhan ke ibu
dan keluarganya
Penyuluhan ke ibu
hamil
Mengaktifkan ambulan
desa
Mengaktifkan
ambulan desa
Disediakan rumah
tunggu kelahiran
Tenaga kesehatan
(bidan) stand by di
fasyankes
dst
Next episode...
Penyusunan RUKUNS
tetap semangat yaaa.....

More Related Content

What's hot

Analisi situasi kesaehatan masyarakat
Analisi situasi kesaehatan masyarakatAnalisi situasi kesaehatan masyarakat
Analisi situasi kesaehatan masyarakatCasmadi Casmadi
 
Manajemen Puskesmas
Manajemen PuskesmasManajemen Puskesmas
Manajemen Puskesmas
Subdit Puskesmas PKP
 
Materi inti 13 determinan kesehatan
Materi inti 13 determinan kesehatanMateri inti 13 determinan kesehatan
Materi inti 13 determinan kesehatan
Tini Wartini
 
Ppt stunting niken
Ppt stunting nikenPpt stunting niken
Ppt stunting niken
Niken Kurniasih
 
Riwayat alamat penyakit1
Riwayat alamat penyakit1Riwayat alamat penyakit1
Riwayat alamat penyakit1
HMRojali
 
Bagan MTBS
Bagan MTBSBagan MTBS
Bagan MTBS
moharip1
 
Pemberdayaan masyarakat bidang kesehatan
Pemberdayaan masyarakat bidang kesehatanPemberdayaan masyarakat bidang kesehatan
Pemberdayaan masyarakat bidang kesehatan
Zakiah dr
 
Konsep investigasi klb wabah
Konsep investigasi klb wabahKonsep investigasi klb wabah
Konsep investigasi klb wabah
rickygunawan84
 
Buku bumil kek (1 52)
Buku bumil kek (1 52)Buku bumil kek (1 52)
Buku bumil kek (1 52)
Dokter Tekno
 
4 pencegahan-penyakit
4 pencegahan-penyakit4 pencegahan-penyakit
4 pencegahan-penyakit
phiqe kbn
 
Analisa masalah promkes ptp(1)
Analisa masalah promkes ptp(1)Analisa masalah promkes ptp(1)
Analisa masalah promkes ptp(1)
Yesir Hasan
 
Materi case control
Materi case controlMateri case control
Materi case control
Basid Baidowi Fisio
 
Screening epidemiologi 1
Screening epidemiologi 1Screening epidemiologi 1
Screening epidemiologi 1
HMRojali
 
Konsep dasar epidemiologi
Konsep dasar epidemiologiKonsep dasar epidemiologi
Konsep dasar epidemiologi
Anggita Dewi
 
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang KesehatanPermenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
Muh Saleh
 
Diseminasi data surveilans epiemiologi
Diseminasi data surveilans epiemiologiDiseminasi data surveilans epiemiologi
Diseminasi data surveilans epiemiologi
Afina Permatasari
 
Draft Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2020 - 2024
Draft Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2020 - 2024Draft Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2020 - 2024
Draft Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2020 - 2024
Muh Saleh
 
Contoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukmContoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukm
KlinikSubanmedika
 

What's hot (20)

Analisi situasi kesaehatan masyarakat
Analisi situasi kesaehatan masyarakatAnalisi situasi kesaehatan masyarakat
Analisi situasi kesaehatan masyarakat
 
Manajemen Puskesmas
Manajemen PuskesmasManajemen Puskesmas
Manajemen Puskesmas
 
Materi inti 13 determinan kesehatan
Materi inti 13 determinan kesehatanMateri inti 13 determinan kesehatan
Materi inti 13 determinan kesehatan
 
Ppt stunting niken
Ppt stunting nikenPpt stunting niken
Ppt stunting niken
 
Riwayat alamat penyakit1
Riwayat alamat penyakit1Riwayat alamat penyakit1
Riwayat alamat penyakit1
 
Bagan MTBS
Bagan MTBSBagan MTBS
Bagan MTBS
 
Pemberdayaan masyarakat bidang kesehatan
Pemberdayaan masyarakat bidang kesehatanPemberdayaan masyarakat bidang kesehatan
Pemberdayaan masyarakat bidang kesehatan
 
Konsep investigasi klb wabah
Konsep investigasi klb wabahKonsep investigasi klb wabah
Konsep investigasi klb wabah
 
Buku bumil kek (1 52)
Buku bumil kek (1 52)Buku bumil kek (1 52)
Buku bumil kek (1 52)
 
4 pencegahan-penyakit
4 pencegahan-penyakit4 pencegahan-penyakit
4 pencegahan-penyakit
 
Analisa masalah promkes ptp(1)
Analisa masalah promkes ptp(1)Analisa masalah promkes ptp(1)
Analisa masalah promkes ptp(1)
 
Materi case control
Materi case controlMateri case control
Materi case control
 
Screening epidemiologi 1
Screening epidemiologi 1Screening epidemiologi 1
Screening epidemiologi 1
 
Wabah
WabahWabah
Wabah
 
Konsep dasar epidemiologi
Konsep dasar epidemiologiKonsep dasar epidemiologi
Konsep dasar epidemiologi
 
Indikator promkes
Indikator promkesIndikator promkes
Indikator promkes
 
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang KesehatanPermenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
 
Diseminasi data surveilans epiemiologi
Diseminasi data surveilans epiemiologiDiseminasi data surveilans epiemiologi
Diseminasi data surveilans epiemiologi
 
Draft Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2020 - 2024
Draft Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2020 - 2024Draft Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2020 - 2024
Draft Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2020 - 2024
 
Contoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukmContoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukm
 

Similar to Menentukan Prioritas, Akar Penyebab Masalah, dan Cara Pemecahan Masalah Kesehatan

Materi RUKUNS 2
Materi RUKUNS 2 Materi RUKUNS 2
Materi RUKUNS 2
Ronny Syach
 
Materi 2 Rencana Usulan Kegiatan-Nusantara Sehat (RUKUNS) Batch 18
Materi 2 Rencana Usulan Kegiatan-Nusantara Sehat (RUKUNS) Batch 18Materi 2 Rencana Usulan Kegiatan-Nusantara Sehat (RUKUNS) Batch 18
Materi 2 Rencana Usulan Kegiatan-Nusantara Sehat (RUKUNS) Batch 18
Mimi S Munadi
 
Rukuns 2 nst 19 final
Rukuns 2 nst 19 finalRukuns 2 nst 19 final
Rukuns 2 nst 19 final
Ronny Syach
 
Materi 5 peran & tugas kader posyandu
Materi 5 peran & tugas kader posyanduMateri 5 peran & tugas kader posyandu
Materi 5 peran & tugas kader posyandu
SupriyaWibawa
 
Rukuns 2 batch xx clc
Rukuns 2 batch xx clcRukuns 2 batch xx clc
Rukuns 2 batch xx clc
Ronny Syach
 
RUKUNS 1 NST BATCH XX 2022
RUKUNS 1 NST BATCH XX 2022RUKUNS 1 NST BATCH XX 2022
RUKUNS 1 NST BATCH XX 2022
Ronny Syach
 
TUGAS INDIVIDU-ISU DI INSTANSI TEMPAT KERJA.pptx
TUGAS INDIVIDU-ISU DI INSTANSI TEMPAT KERJA.pptxTUGAS INDIVIDU-ISU DI INSTANSI TEMPAT KERJA.pptx
TUGAS INDIVIDU-ISU DI INSTANSI TEMPAT KERJA.pptx
SandraDeviPratiwi
 
MI-3 Startegi Upaya Kesehatan
MI-3 Startegi Upaya KesehatanMI-3 Startegi Upaya Kesehatan
MI-3 Startegi Upaya Kesehatan
ljjkadinkes
 
Review PPT-Kespro Versi 2.0.pptx
Review PPT-Kespro Versi 2.0.pptxReview PPT-Kespro Versi 2.0.pptx
Review PPT-Kespro Versi 2.0.pptx
ErnamaiYanti
 
REFLEKS MP Tugas Kelompok II Management
REFLEKS MP  Tugas Kelompok II ManagementREFLEKS MP  Tugas Kelompok II Management
REFLEKS MP Tugas Kelompok II Management
NovitaMargareta
 
PPT RANCANGAN AKTUALISASI.pptx
PPT RANCANGAN AKTUALISASI.pptxPPT RANCANGAN AKTUALISASI.pptx
PPT RANCANGAN AKTUALISASI.pptx
ThomasineOpen
 
Strategi UKM
Strategi UKMStrategi UKM
Strategi UKM
ljjkadinkes
 
Strategi UKM
Strategi UKMStrategi UKM
Strategi UKM
ljjkadinkes
 
Strategi UKM
Strategi UKMStrategi UKM
Strategi UKM
ljjkadinkes
 
FORMAT PPT LOKBUL UKM AGUSTUS 2.pptx
FORMAT PPT LOKBUL UKM AGUSTUS 2.pptxFORMAT PPT LOKBUL UKM AGUSTUS 2.pptx
FORMAT PPT LOKBUL UKM AGUSTUS 2.pptx
zulfahNadiasogar
 
M. UKM Berliana br.pdf
M. UKM Berliana br.pdfM. UKM Berliana br.pdf
M. UKM Berliana br.pdf
UPTD Puskesmas Graha Indah
 
12. Perencanaan Pendidikan Kesehatan.pptx
12. Perencanaan Pendidikan Kesehatan.pptx12. Perencanaan Pendidikan Kesehatan.pptx
12. Perencanaan Pendidikan Kesehatan.pptx
sunardi21
 
District Team Problem Solving (DTPS)
District Team Problem Solving (DTPS)District Team Problem Solving (DTPS)
District Team Problem Solving (DTPS)
Chusnan Aprianto
 
kuliah LINGKARAN PEMECAHAN MASALAH.pptx
kuliah LINGKARAN PEMECAHAN MASALAH.pptxkuliah LINGKARAN PEMECAHAN MASALAH.pptx
kuliah LINGKARAN PEMECAHAN MASALAH.pptx
LisaPrihastari1
 
Materi SMD dan MMD.pptx
Materi SMD dan MMD.pptxMateri SMD dan MMD.pptx
Materi SMD dan MMD.pptx
DelvinChanel
 

Similar to Menentukan Prioritas, Akar Penyebab Masalah, dan Cara Pemecahan Masalah Kesehatan (20)

Materi RUKUNS 2
Materi RUKUNS 2 Materi RUKUNS 2
Materi RUKUNS 2
 
Materi 2 Rencana Usulan Kegiatan-Nusantara Sehat (RUKUNS) Batch 18
Materi 2 Rencana Usulan Kegiatan-Nusantara Sehat (RUKUNS) Batch 18Materi 2 Rencana Usulan Kegiatan-Nusantara Sehat (RUKUNS) Batch 18
Materi 2 Rencana Usulan Kegiatan-Nusantara Sehat (RUKUNS) Batch 18
 
Rukuns 2 nst 19 final
Rukuns 2 nst 19 finalRukuns 2 nst 19 final
Rukuns 2 nst 19 final
 
Materi 5 peran & tugas kader posyandu
Materi 5 peran & tugas kader posyanduMateri 5 peran & tugas kader posyandu
Materi 5 peran & tugas kader posyandu
 
Rukuns 2 batch xx clc
Rukuns 2 batch xx clcRukuns 2 batch xx clc
Rukuns 2 batch xx clc
 
RUKUNS 1 NST BATCH XX 2022
RUKUNS 1 NST BATCH XX 2022RUKUNS 1 NST BATCH XX 2022
RUKUNS 1 NST BATCH XX 2022
 
TUGAS INDIVIDU-ISU DI INSTANSI TEMPAT KERJA.pptx
TUGAS INDIVIDU-ISU DI INSTANSI TEMPAT KERJA.pptxTUGAS INDIVIDU-ISU DI INSTANSI TEMPAT KERJA.pptx
TUGAS INDIVIDU-ISU DI INSTANSI TEMPAT KERJA.pptx
 
MI-3 Startegi Upaya Kesehatan
MI-3 Startegi Upaya KesehatanMI-3 Startegi Upaya Kesehatan
MI-3 Startegi Upaya Kesehatan
 
Review PPT-Kespro Versi 2.0.pptx
Review PPT-Kespro Versi 2.0.pptxReview PPT-Kespro Versi 2.0.pptx
Review PPT-Kespro Versi 2.0.pptx
 
REFLEKS MP Tugas Kelompok II Management
REFLEKS MP  Tugas Kelompok II ManagementREFLEKS MP  Tugas Kelompok II Management
REFLEKS MP Tugas Kelompok II Management
 
PPT RANCANGAN AKTUALISASI.pptx
PPT RANCANGAN AKTUALISASI.pptxPPT RANCANGAN AKTUALISASI.pptx
PPT RANCANGAN AKTUALISASI.pptx
 
Strategi UKM
Strategi UKMStrategi UKM
Strategi UKM
 
Strategi UKM
Strategi UKMStrategi UKM
Strategi UKM
 
Strategi UKM
Strategi UKMStrategi UKM
Strategi UKM
 
FORMAT PPT LOKBUL UKM AGUSTUS 2.pptx
FORMAT PPT LOKBUL UKM AGUSTUS 2.pptxFORMAT PPT LOKBUL UKM AGUSTUS 2.pptx
FORMAT PPT LOKBUL UKM AGUSTUS 2.pptx
 
M. UKM Berliana br.pdf
M. UKM Berliana br.pdfM. UKM Berliana br.pdf
M. UKM Berliana br.pdf
 
12. Perencanaan Pendidikan Kesehatan.pptx
12. Perencanaan Pendidikan Kesehatan.pptx12. Perencanaan Pendidikan Kesehatan.pptx
12. Perencanaan Pendidikan Kesehatan.pptx
 
District Team Problem Solving (DTPS)
District Team Problem Solving (DTPS)District Team Problem Solving (DTPS)
District Team Problem Solving (DTPS)
 
kuliah LINGKARAN PEMECAHAN MASALAH.pptx
kuliah LINGKARAN PEMECAHAN MASALAH.pptxkuliah LINGKARAN PEMECAHAN MASALAH.pptx
kuliah LINGKARAN PEMECAHAN MASALAH.pptx
 
Materi SMD dan MMD.pptx
Materi SMD dan MMD.pptxMateri SMD dan MMD.pptx
Materi SMD dan MMD.pptx
 

More from Mimi S Munadi

1_14052022_NST_batch21_pelaporan.pptx
1_14052022_NST_batch21_pelaporan.pptx1_14052022_NST_batch21_pelaporan.pptx
1_14052022_NST_batch21_pelaporan.pptx
Mimi S Munadi
 
1_RUKUNS1_200422_upload CLC.pptx
1_RUKUNS1_200422_upload CLC.pptx1_RUKUNS1_200422_upload CLC.pptx
1_RUKUNS1_200422_upload CLC.pptx
Mimi S Munadi
 
Batch 18 pelaporan nst
Batch 18 pelaporan nstBatch 18 pelaporan nst
Batch 18 pelaporan nst
Mimi S Munadi
 
Materi RUKUNS ke 3 Batch 18 (Revisi)
Materi RUKUNS ke 3 Batch 18 (Revisi)Materi RUKUNS ke 3 Batch 18 (Revisi)
Materi RUKUNS ke 3 Batch 18 (Revisi)
Mimi S Munadi
 
Materi ke-2 RUKUNS Batch 18 (Revisi)
 Materi ke-2 RUKUNS Batch 18  (Revisi)  Materi ke-2 RUKUNS Batch 18  (Revisi)
Materi ke-2 RUKUNS Batch 18 (Revisi)
Mimi S Munadi
 
Materi 1 Rencana Usulan Kegiatan NS (RUKUNS) Batch 18
Materi 1  Rencana Usulan Kegiatan NS (RUKUNS) Batch 18Materi 1  Rencana Usulan Kegiatan NS (RUKUNS) Batch 18
Materi 1 Rencana Usulan Kegiatan NS (RUKUNS) Batch 18
Mimi S Munadi
 
Materi 3 Rencana Usulan Kegiatan-Nusantara Sehat (RUKUNS) Batch 18
Materi 3 Rencana Usulan Kegiatan-Nusantara Sehat (RUKUNS) Batch 18Materi 3 Rencana Usulan Kegiatan-Nusantara Sehat (RUKUNS) Batch 18
Materi 3 Rencana Usulan Kegiatan-Nusantara Sehat (RUKUNS) Batch 18
Mimi S Munadi
 
Materi ke 4 Time Line NST
Materi ke 4  Time Line NSTMateri ke 4  Time Line NST
Materi ke 4 Time Line NST
Mimi S Munadi
 
Materi 1 batch 16
Materi 1 batch 16Materi 1 batch 16
Materi 1 batch 16
Mimi S Munadi
 
Penugasan analisis situasi masalah 040920
Penugasan analisis situasi masalah 040920Penugasan analisis situasi masalah 040920
Penugasan analisis situasi masalah 040920
Mimi S Munadi
 
Galeri RUKUNS
Galeri RUKUNSGaleri RUKUNS
Galeri RUKUNS
Mimi S Munadi
 
Time Line Kegiatan Nusantara Sehat
Time Line Kegiatan Nusantara SehatTime Line Kegiatan Nusantara Sehat
Time Line Kegiatan Nusantara Sehat
Mimi S Munadi
 
Analisis Situasi Masalah Kesehatan
Analisis Situasi Masalah KesehatanAnalisis Situasi Masalah Kesehatan
Analisis Situasi Masalah Kesehatan
Mimi S Munadi
 
Penyusunan Rencana Usulan Kegiatan Nusantara Sehat atau RUKUNS
Penyusunan Rencana Usulan Kegiatan Nusantara Sehat atau RUKUNSPenyusunan Rencana Usulan Kegiatan Nusantara Sehat atau RUKUNS
Penyusunan Rencana Usulan Kegiatan Nusantara Sehat atau RUKUNS
Mimi S Munadi
 
Format pelaporan NS
Format pelaporan NSFormat pelaporan NS
Format pelaporan NS
Mimi S Munadi
 

More from Mimi S Munadi (15)

1_14052022_NST_batch21_pelaporan.pptx
1_14052022_NST_batch21_pelaporan.pptx1_14052022_NST_batch21_pelaporan.pptx
1_14052022_NST_batch21_pelaporan.pptx
 
1_RUKUNS1_200422_upload CLC.pptx
1_RUKUNS1_200422_upload CLC.pptx1_RUKUNS1_200422_upload CLC.pptx
1_RUKUNS1_200422_upload CLC.pptx
 
Batch 18 pelaporan nst
Batch 18 pelaporan nstBatch 18 pelaporan nst
Batch 18 pelaporan nst
 
Materi RUKUNS ke 3 Batch 18 (Revisi)
Materi RUKUNS ke 3 Batch 18 (Revisi)Materi RUKUNS ke 3 Batch 18 (Revisi)
Materi RUKUNS ke 3 Batch 18 (Revisi)
 
Materi ke-2 RUKUNS Batch 18 (Revisi)
 Materi ke-2 RUKUNS Batch 18  (Revisi)  Materi ke-2 RUKUNS Batch 18  (Revisi)
Materi ke-2 RUKUNS Batch 18 (Revisi)
 
Materi 1 Rencana Usulan Kegiatan NS (RUKUNS) Batch 18
Materi 1  Rencana Usulan Kegiatan NS (RUKUNS) Batch 18Materi 1  Rencana Usulan Kegiatan NS (RUKUNS) Batch 18
Materi 1 Rencana Usulan Kegiatan NS (RUKUNS) Batch 18
 
Materi 3 Rencana Usulan Kegiatan-Nusantara Sehat (RUKUNS) Batch 18
Materi 3 Rencana Usulan Kegiatan-Nusantara Sehat (RUKUNS) Batch 18Materi 3 Rencana Usulan Kegiatan-Nusantara Sehat (RUKUNS) Batch 18
Materi 3 Rencana Usulan Kegiatan-Nusantara Sehat (RUKUNS) Batch 18
 
Materi ke 4 Time Line NST
Materi ke 4  Time Line NSTMateri ke 4  Time Line NST
Materi ke 4 Time Line NST
 
Materi 1 batch 16
Materi 1 batch 16Materi 1 batch 16
Materi 1 batch 16
 
Penugasan analisis situasi masalah 040920
Penugasan analisis situasi masalah 040920Penugasan analisis situasi masalah 040920
Penugasan analisis situasi masalah 040920
 
Galeri RUKUNS
Galeri RUKUNSGaleri RUKUNS
Galeri RUKUNS
 
Time Line Kegiatan Nusantara Sehat
Time Line Kegiatan Nusantara SehatTime Line Kegiatan Nusantara Sehat
Time Line Kegiatan Nusantara Sehat
 
Analisis Situasi Masalah Kesehatan
Analisis Situasi Masalah KesehatanAnalisis Situasi Masalah Kesehatan
Analisis Situasi Masalah Kesehatan
 
Penyusunan Rencana Usulan Kegiatan Nusantara Sehat atau RUKUNS
Penyusunan Rencana Usulan Kegiatan Nusantara Sehat atau RUKUNSPenyusunan Rencana Usulan Kegiatan Nusantara Sehat atau RUKUNS
Penyusunan Rencana Usulan Kegiatan Nusantara Sehat atau RUKUNS
 
Format pelaporan NS
Format pelaporan NSFormat pelaporan NS
Format pelaporan NS
 

Recently uploaded

Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FKKelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
pinkhocun
 
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan txPRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
rrherningputriganisw
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
Fracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.pptFracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.ppt
ResidenUrologiRSCM
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
jualobat34
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
MuhammadAlFarizi88
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
BayuEkaKurniawan1
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
ReniAnjarwati
 
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdfPresentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
AFMLS
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
celli4
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
fitrianakartikasari5
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
iskandar186656
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
LyanNurse1
 
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptxDefinisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
meta emilia surya dharma
 
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptxPERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
ssuser9f2868
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
nadyahermawan
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
Jumainmain1
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
lansiapola
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
rifdahatikah1
 

Recently uploaded (20)

Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FKKelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
 
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan txPRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
 
Fracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.pptFracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.ppt
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
 
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
 
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdfPresentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
 
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptxDefinisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
 
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptxPERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
 

Menentukan Prioritas, Akar Penyebab Masalah, dan Cara Pemecahan Masalah Kesehatan

  • 1. MENENTUKAN PRIORITAS, AKAR PENYEBAB DAN CARA PEMECAHAN MASALAH KESEHATAN Disampaikan Oleh: Tim Fasilitator Puslitbang Sumber Daya dan Pelayanan Kesehatan Pada Pembekalan Tim NS Batch XV BBPK Ciloto - September 2020 2
  • 2. NST mampu melakukan analisa penyebab masalah kesehatan NST mampu menetapkan prioritas masalah kesehatan NST mampu menetapkan pemecahan masalah kesehatan Tujuan Pembelajaran Tabel U-S-G - Fishbone - Pohon masalah - Brainstorming - Tabel pemecahan masalah
  • 3. Karena Keterbatasan Sumber Daya : TENAGA BIAYA WAKTU Prioritas Masalah Kesehatan Mengapa dilakukan Prioritas Masalah??
  • 4. Penentuan Prioritas Masalah Urgency dilihat dari tersedianya waktu, mendesak atau tidaknya masalah tersebut diselesaikan Seriousness dilihat dari dampak masalah tersebut terhadap produktifitas kerja, pengaruh terhadap keberhasilan, dan membahayakan sistem atau tidak Growth seberapa kemungkinan nya isu tersebut menjadi berkembang dikaitkan kemungkinan masalah penyebab isu akan makin memburuk kalau dibiarkan Pemberian skor 1-5 atau 1 – 10 (tidak boleh ada yang sama), 1 terendah dan 5 / 10 tertinggi
  • 5. No Masalah POKOK U (Urgency) S (Seriously) G (Growth) Total (U+S+G) Rangking (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Kolom (2) Isi dengan masalah kesehatan sesuai dengan kelompok upaya kesehatan Kolom (3) (4) (5) BERIKAN NILAI PADA MASING-MASING KOLOM U–S– G Range nilai U-S-G : 5 sampai 1 atau 10 sampai 1 (dari yang paling tinggi sampai yang paling rendah) Permenkes No. 44/2016 Kolom (6) Jumlahkan nilai dari kolom U-S-G untuk setiap permasalahan Kolom (7) Tentukan ranking berdasarkan nilai tertinggi Tabel U-S-G
  • 6. Lima Fokus Masalah Kesehatan 1. Angka Kematian Ibu dan Angka Kematian Bayi (AKI/AKB) 2. Pengendalian Stunting 3. Pencegahan dan Pengendalian Penyakit 4. GERMAS 5. Tata Kelola Sistem Kesehatan Penting ditindaklanjuti
  • 7. No. Masalah POKOK U (Urgency) S (Seriously) G (Growth) Total (U+S+G) Rangking 1 UKM Esensial 1.1 Pelayanan Promosi Kesehatan 1 55% anggota keluarga merokok 3 3 3 9 1 2 34,6% RT belum melakukan PHBS 2 1 2 5 2 3 50% desa siaga belum/tidak aktif 1 2 1 4 3 Contoh : tabel U-S-G
  • 8. No. Masalah POKOK U (Urgency) S (Seriously) G (Growth) Total (U+S+G) Rangking 1.4 Pelayanan Gizi 1 Masih ada kasus stunting 37, 2% 5 5 5 15 1 2 Masih ada 58,5% bumil tidak mendapat Fe 3 2 3 8 4 3 74,1% bayi tidak mendapat ASI ekslusif 2 4 4 10 2 4 10% balita kurus belum mendapat PMT 4 3 2 9 3 5 4,9% balita tidak punya KMS 1 1 1 3 5
  • 9. Analisa Penyebab Masalah  Setelah dilakukan identifikasi dan menentukan prioritas masalah selanjutnya dilakukan pencarian akar penyebab masalah dengan why-why framework melalui aktivitas curah pendapat (brainstorming)  Penyebab masalah agar dikonfirmasi dengan data di Puskesmas  Beberapa metode yang dapat dipergunakan yaitu dengan Diagram pohon masalah (Problem Trees) atau Diagram Sebab Akibat dari Ishikawa (diagram tulang ikan/ fishbone)
  • 10. Gizi Buruk y z e c a d x b X1 X2 X2 X2 X3 X3 X4 WHY-WHY FRAMEWORK d1 d2 d2 d2 b1 b1 b1 Z1 Z1 Z2 Z3 a1
  • 11.
  • 12. 55% Anggota Keluarga Masih Merokok Budaya masyarakat Lingkungan kerja perokok Faktor stress Tidak tersedianya rumah sehat Perilaku Merokok itu keren Kurangnya kordinasi LS Tokoh masy /adat merokok kebiasaan PHBS tidak diterapkan Kurangnya penyuluhan Kurangnya Pengetahuan bahaya merokok Kurangnya infrastruktur pendukung ekonomi desa Ekonomi lemah Rendahnya tingkat pendidikan Salah persepsi Pergaulan TB paru BBLR Sistem pernapasan Gangguan kardiovaskuler Ca/kerusakan paru Mulut dan tenggorokan Kanker mulut osteoporosis ISPA Keguguran pada janin yang di kandung Pada kehamilan Organ reproduksi rusak Risiko DM Meningkatnya biaya pengobatan Meningkatnya angka kematian Meningkatkan angka kesakitan Jantung koroner Mengurangi produktivitas Merugikan negara
  • 13. Diagram Ishikawa FaktorFaktor Metode SDM Sarana Dana Lingkungan Faktor Faktor Faktor Faktor Faktor  Konsep yang diperkenalkan oleh Prof. Kaoru Ishikawa dan tergolong sebagai cause and effect diagram  Dinamakan diagram tulang ikan karena menyerupai tulang ikan dimana permasalahan diibaratkan sebagai kepala dan faktor penyebab sebagai duri-durinya  Idealnya disusun dengan mengacu pada teori  Capaian akhir merupakan kesepakatan atas sebab –sebab yang paling utama  Tanyakan mengapa hal tersebut menjadi sebab yang paling mungkin terjadi, jika sudah tidak dapat terjawab lagi maka sebab tersebut menjadi sebab pokok yang mengakibatkan permasalahan
  • 14. Banyaknya/ masih ada dukun Persalinan di fasyankes 9,6 % MANUSIA METODE SARANA DANA LINGKUNGAN Penyuluhan kurang Peran kader belum optimal Transpot petugas tdk ada Tingkat ekonomi rendah Kemitraan bidan & dukun belum bjalan optimal Budaya : lebih nyaman ke dukun Dukungan dana minim Bidan tdk tinggal di desa Data bumil tidak akurat (PWS) SOP kurangPeran LS masih kurang Kurangnya sarana penyuluhan Kurangnya peralatan kebidanan Tidak ada transportasi umum Wilayah kepulauan Tdk punya BPJS Tidak ada kendaraan khusus bagi petugas persalinan Tidak ada penyegaran Alokasi dana desa tidak ada Tidak ada air bersih Dukungan keluarga kurang Pengetahuan kurang
  • 15. Cara Pemecahan Masalah 1.BRAIN STORMING 2.TABEL PEMECAHAN MASALAH Kesepakatan Berdasarkan diagram ishikawa - pohon masalah List cara pemecahan masalah
  • 16. Pelaksanaan Brain Storming Manfaat : • Mendapatkan ide/ pendapat / gagasan sebanyak-banyaknya • Pengembangan kreatifitasi berpikir dari anggota tim • Memacu keterlibatan seluruh peserta (anggota tim) Tipe brainstorming: • Terstruktur, tiap anggota tim menyampaikan ide/ gagasan bergiliran. • Tidak terstruktur, tiap peserta yang mempunyai ide/ gagasan dapat langsung menyampaikannya
  • 17. Langkah-langkah: • Tetapkan suatu topik/masalah sejelas mungkin • Tetapkan waktu yang akan digunakan untuk curah pendapat • Anggota tim menyampaikan ide • Pimpinan sidang sebagai pengendali proses brain storming • Tuliskan setiap ide/gagasan tersebut • Lakukan klarifikasi, hilangkan sesuatu yang menyimpang dari topik atau duplikasi yang terjadi • Buat list pendek yang berhubungan dengan topik yang dibahas Kesepakatan di antara anggota tim, berdasarkan hasil dari curah pendapat (brainstorming) dan dipergunakan sebagai bahan penyusunan RUKUNS
  • 19. No Prioritas Masalah Penyebab masalah Alternatif pemecahan masalah Pemecahan masalah terpilih Ket 1 Persalinan di Fasyankes 9,6% Masyarakat lebih nyaman bersalin di rumah Penyuluhan ke ibu dan keluarganya Penyuluhan ke ibu hamil Mengaktifkan ambulan desa Mengaktifkan ambulan desa Disediakan rumah tunggu kelahiran Tenaga kesehatan (bidan) stand by di fasyankes dst

Editor's Notes

  1. Akar diberikan warna yg berbeda