SlideShare a Scribd company logo
MATERIALISME
Disusun oleh:
Afni Faujiah 210110130057
Aqilah Nafisah Ulya 210110130140
Yohana Paulina T.A.K 210110130311
M. Irfan Arifendi 210110100164
Dosen:
Hj. Kismiyati El Karimah, Dra., M. Si.
MATERIALISME
Penyebab
banyaknya aliran
Pengertian
Madzhab, Aliran, &
Isme.
Materialisme
Sejarah
Tokoh
Konsep dasar dan ciri
Macam-macam Aliran
Hubungan dengan
komunikasi
Madzhab
adalah istilah dari bahasa
Arab, yang berarti jalan
yang dilalui dan dilewati,
sesuatu yang menjadi
tujuan seseorang baik
konkrit maupun abstrak.
Madzhab merupakan hal
yang dianggap benar dan
dapat dijadikan pedoman
hidup.
Aliran
Dalam pandangan filsafat,
aliran merupakan haluan,
pendapat, paham (politik,
pandangan hidup,dsb) yang
dianut dan diyakini oleh
seseorang atau pun dalam
masyarakat tertentu.
Isme
Menurut KBBI, kata isme
tidak dapat berdiri sendiri
melainkan melekat pada kata
lain sebagai awalan. –isme
(sufiks pembentuk nomina)
sistem kepercayaan
berdasarkan politik, sosial,
atau ekonomi, seperti
terorisme, liberalisme,
komunisme. Akhiran ini
menandakan suatu faham
atau ajaran
atau kepercayaan.
PENYEBAB BANYAKNYA
ALIRAN FILSAFAT
Lantaran perbedaan pandangan para filsuf
terkait dengan definisi filsafat yang berbuntut
pada perbedaan beberapa prinsip sehingga
menyebabkan berdirinya beberapa aliran
filsafat.
Sejarah
Materialisme
Demokritos (460-360 SM)
Demokritos merupakan
pelopor pandangan
materialisme klasik,
yang disebut juga
“atomisme”.
Binatang dan manusia
tidak ada bedanya, karena
semuanya dianggap
sebagai mesin. Buktinya,
bahan (badan) tanpa jiwa
mungkin hidup
(bergerak), sedangkan
jiwa tanpa bahan (badan)
tidak mungkin ada.
Jantung katak yang
dikeluarkan dari tubuh
katak masih berdenyut
(hidup) walau beberapa
saat saja.
Julien de Lamettrie
(1709-1751)
Ludwig Fuerbach
mencanangkan suatu
metafisika, suatu etika yang
humanistis,dan suatu
epistemologi yang
menjunjung tinggi
pengenalan inderawi. Oleh
karena itu,ia ingin
mengganti idealisme Hegel
(guru Feurbach) dengan
materialisme.
Ludwig Fuerbach
(1804-1972)
Karl Marx
(1818-1883)
Di dalam berpikir, Karl Marx menggunakan historis materialisme karen
berdasarkan kepada perkembangan masyarakat atau sejarah atas
materinya.
Konsep Dasar
Materialisme berpandangan bahwa hakikat
realisme adalah materi, bukan rohani, bukan
spiritual, atau supranatural. Filsafat
materialisme memandang bahwa materi lebih
dahulu ada sedangkan ide atau pikiran timbul
setelah melihat materi. Dengan kata lain
materialisme mengakui bahwa materi
menentukan ide, bukan ide menentukan materi.
Ciri Filsafat Materialisme
Segala yang
ada (wujud)
berasal dari
satu sumber
yaitu materi
Setiap
peristiwa
mempunyai
hubungan
sebab-akibat
Tidak ada
Tuhan atau
dunia
supranatural
Tidak
meyakini
adanya alam
ghaib
Menjadikan
panca-indera
sebagai satu-
satunya alat
mencapai
ilmu
VARIASI ALIRAN
FILSAFAT MATERIALISME
MATERIALISME DIALEKTIKA
“bumi berputar terus”
“ada siang ada malam”
“habis gelap terbitlah terang”
Memandang segala sesuatu selalu berkembang sesuai dengan hukum-
hukum dialektika
Perkembangan gejala-gejala yang berlaku
secara objektif didalam dunia semesta.
Hukum saling hubungan
MATERIALISME METAFISIK
Memandang orang sudah ditakdirkan, tidak
bisa berubah.
Memandang dunia secara sepotong-
sepotong atau dikotak-kotak, tidak
menyeluruh dan statis.
“SEKALI MALING TETAP MALING”,
MATERIALISME MEKANIK
Berpandangan bahwa materi itu selalu
dalam keadaan gerak dan berubah,
geraknya adalah mekanis (tetap
selamanya atau gerak berulang-ulang)
seperti mesin yang bergerak secara
tetap.
Kontribusi dalam
Komunikasi
Dasar
pembentukan
teori Kuantitatif

More Related Content

What's hot

Filsafat materialisme untuk materi kuliah
Filsafat materialisme untuk materi kuliahFilsafat materialisme untuk materi kuliah
Filsafat materialisme untuk materi kuliah
MeylinLagi
 
Hubungan filsafat dengan ilmu lain
Hubungan filsafat dengan ilmu  lainHubungan filsafat dengan ilmu  lain
Hubungan filsafat dengan ilmu lain
Nick V
 
Materialisme
MaterialismeMaterialisme
Materialisme
aku ikhsan
 
Dimensi Ontologi
Dimensi OntologiDimensi Ontologi
Dimensi Ontologi
Nurmahmudah M.Phil.
 
Filsafat Moderen
Filsafat ModerenFilsafat Moderen
Filsafat Moderen
Islamic Studies
 
Filsafat kontemporer
Filsafat kontemporerFilsafat kontemporer
Filsafat kontemporer
Mahrus Ali
 
Filsafat manusia
Filsafat manusiaFilsafat manusia
Filsafat manusianuzulLaa
 
Hakikat Ilmu Pengetahuan
Hakikat Ilmu PengetahuanHakikat Ilmu Pengetahuan
Hakikat Ilmu Pengetahuan
Nurmahmudah M.Phil.
 
Etika sebagai cabang filsafat
Etika sebagai cabang filsafatEtika sebagai cabang filsafat
Etika sebagai cabang filsafat
Angga Debby Frayudha
 
Tugas Kelompok FIlsafat Struktur Ilmu Pengetahuan
Tugas Kelompok FIlsafat Struktur Ilmu PengetahuanTugas Kelompok FIlsafat Struktur Ilmu Pengetahuan
Tugas Kelompok FIlsafat Struktur Ilmu Pengetahuan
Universitas Negeri Yogyakarta
 
Filsafat Umum - Epistemologi
Filsafat Umum - EpistemologiFilsafat Umum - Epistemologi
Filsafat Umum - Epistemologi
Wulandari Rima Kumari
 
Aliran filsafat 'fenomenologi'
Aliran filsafat 'fenomenologi'Aliran filsafat 'fenomenologi'
Aliran filsafat 'fenomenologi'
Miftachul Iman An'faiz
 
Perbandingan Filsafat Ilmu Modern dan Postmodern
Perbandingan Filsafat Ilmu Modern dan PostmodernPerbandingan Filsafat Ilmu Modern dan Postmodern
Perbandingan Filsafat Ilmu Modern dan Postmodern
Yulia Eolia
 
Ppt filsafat rasionalisme vs empirisme
Ppt filsafat rasionalisme vs empirismePpt filsafat rasionalisme vs empirisme
Ppt filsafat rasionalisme vs empirisme
zukhrufi17
 
Ontologi pengertian pengertian pokok
Ontologi pengertian pengertian pokokOntologi pengertian pengertian pokok
Ontologi pengertian pengertian pokok
Nurmahmudah M.Phil.
 
Ontologi, epistomologi, dan aksiologi presentasi ke 8
Ontologi, epistomologi, dan aksiologi presentasi ke 8Ontologi, epistomologi, dan aksiologi presentasi ke 8
Ontologi, epistomologi, dan aksiologi presentasi ke 8
Alfis Khisoli
 

What's hot (20)

Filsafat materialisme untuk materi kuliah
Filsafat materialisme untuk materi kuliahFilsafat materialisme untuk materi kuliah
Filsafat materialisme untuk materi kuliah
 
Hubungan filsafat dengan ilmu lain
Hubungan filsafat dengan ilmu  lainHubungan filsafat dengan ilmu  lain
Hubungan filsafat dengan ilmu lain
 
Materialisme
MaterialismeMaterialisme
Materialisme
 
Dimensi Ontologi
Dimensi OntologiDimensi Ontologi
Dimensi Ontologi
 
Filsafat Moderen
Filsafat ModerenFilsafat Moderen
Filsafat Moderen
 
Filsafat kontemporer
Filsafat kontemporerFilsafat kontemporer
Filsafat kontemporer
 
Filsafat manusia
Filsafat manusiaFilsafat manusia
Filsafat manusia
 
Hakikat Ilmu Pengetahuan
Hakikat Ilmu PengetahuanHakikat Ilmu Pengetahuan
Hakikat Ilmu Pengetahuan
 
Etika sebagai cabang filsafat
Etika sebagai cabang filsafatEtika sebagai cabang filsafat
Etika sebagai cabang filsafat
 
Ppt 11 postmodernisme
Ppt 11 postmodernismePpt 11 postmodernisme
Ppt 11 postmodernisme
 
Tugas Kelompok FIlsafat Struktur Ilmu Pengetahuan
Tugas Kelompok FIlsafat Struktur Ilmu PengetahuanTugas Kelompok FIlsafat Struktur Ilmu Pengetahuan
Tugas Kelompok FIlsafat Struktur Ilmu Pengetahuan
 
Filsafat Umum - Epistemologi
Filsafat Umum - EpistemologiFilsafat Umum - Epistemologi
Filsafat Umum - Epistemologi
 
Aliran filsafat 'fenomenologi'
Aliran filsafat 'fenomenologi'Aliran filsafat 'fenomenologi'
Aliran filsafat 'fenomenologi'
 
Metafisika
MetafisikaMetafisika
Metafisika
 
Aliran realisme
Aliran realismeAliran realisme
Aliran realisme
 
Perbandingan Filsafat Ilmu Modern dan Postmodern
Perbandingan Filsafat Ilmu Modern dan PostmodernPerbandingan Filsafat Ilmu Modern dan Postmodern
Perbandingan Filsafat Ilmu Modern dan Postmodern
 
Ppt filsafat rasionalisme vs empirisme
Ppt filsafat rasionalisme vs empirismePpt filsafat rasionalisme vs empirisme
Ppt filsafat rasionalisme vs empirisme
 
Ontologi pengertian pengertian pokok
Ontologi pengertian pengertian pokokOntologi pengertian pengertian pokok
Ontologi pengertian pengertian pokok
 
Ontologi, epistomologi, dan aksiologi presentasi ke 8
Ontologi, epistomologi, dan aksiologi presentasi ke 8Ontologi, epistomologi, dan aksiologi presentasi ke 8
Ontologi, epistomologi, dan aksiologi presentasi ke 8
 
Aliran pragmatisme
Aliran pragmatismeAliran pragmatisme
Aliran pragmatisme
 

Viewers also liked

Idealisme, positivisme dan materialisme
Idealisme, positivisme dan materialismeIdealisme, positivisme dan materialisme
Idealisme, positivisme dan materialismeUmi Nisa
 
Pragmatisme Pendidikan Jasmani
Pragmatisme Pendidikan JasmaniPragmatisme Pendidikan Jasmani
Pragmatisme Pendidikan Jasmani
Annisa Ikhsanah
 
Peta pemikiran descartes
Peta pemikiran descartesPeta pemikiran descartes
Peta pemikiran descartesLancenk Keramat
 
Brug instagram som professionelt kommunikationsvært
Brug instagram som professionelt kommunikationsværtBrug instagram som professionelt kommunikationsvært
Brug instagram som professionelt kommunikationsvært
DR
 
Powerpoint Sistem Pendidikan dimata Pragmatisme
Powerpoint Sistem Pendidikan dimata PragmatismePowerpoint Sistem Pendidikan dimata Pragmatisme
Powerpoint Sistem Pendidikan dimata PragmatismeSitiLiaYuliana
 
Filsafat eksistensialisme
Filsafat eksistensialismeFilsafat eksistensialisme
Filsafat eksistensialisme
Eko Expired
 
Falsafah Eksistensialisme
Falsafah EksistensialismeFalsafah Eksistensialisme
Falsafah EksistensialismeSiti Zulaikha
 
Falsafah pragmatisme
Falsafah pragmatismeFalsafah pragmatisme
Falsafah pragmatismeSiti Zulaikha
 
Filsafat pragmatisme
Filsafat pragmatismeFilsafat pragmatisme
Filsafat pragmatismeeddysuranta
 
Materialism Vs Spiritualism
Materialism Vs SpiritualismMaterialism Vs Spiritualism
Materialism Vs Spiritualism
varun_empi
 

Viewers also liked (10)

Idealisme, positivisme dan materialisme
Idealisme, positivisme dan materialismeIdealisme, positivisme dan materialisme
Idealisme, positivisme dan materialisme
 
Pragmatisme Pendidikan Jasmani
Pragmatisme Pendidikan JasmaniPragmatisme Pendidikan Jasmani
Pragmatisme Pendidikan Jasmani
 
Peta pemikiran descartes
Peta pemikiran descartesPeta pemikiran descartes
Peta pemikiran descartes
 
Brug instagram som professionelt kommunikationsvært
Brug instagram som professionelt kommunikationsværtBrug instagram som professionelt kommunikationsvært
Brug instagram som professionelt kommunikationsvært
 
Powerpoint Sistem Pendidikan dimata Pragmatisme
Powerpoint Sistem Pendidikan dimata PragmatismePowerpoint Sistem Pendidikan dimata Pragmatisme
Powerpoint Sistem Pendidikan dimata Pragmatisme
 
Filsafat eksistensialisme
Filsafat eksistensialismeFilsafat eksistensialisme
Filsafat eksistensialisme
 
Falsafah Eksistensialisme
Falsafah EksistensialismeFalsafah Eksistensialisme
Falsafah Eksistensialisme
 
Falsafah pragmatisme
Falsafah pragmatismeFalsafah pragmatisme
Falsafah pragmatisme
 
Filsafat pragmatisme
Filsafat pragmatismeFilsafat pragmatisme
Filsafat pragmatisme
 
Materialism Vs Spiritualism
Materialism Vs SpiritualismMaterialism Vs Spiritualism
Materialism Vs Spiritualism
 

Similar to Materialisme

PPT FILSAFAT ILMU (KAJIAN ONTOLOGIS ILMU PENGETAHUAN (RASIONALISME, EMPIRISME...
PPT FILSAFAT ILMU (KAJIAN ONTOLOGIS ILMU PENGETAHUAN (RASIONALISME, EMPIRISME...PPT FILSAFAT ILMU (KAJIAN ONTOLOGIS ILMU PENGETAHUAN (RASIONALISME, EMPIRISME...
PPT FILSAFAT ILMU (KAJIAN ONTOLOGIS ILMU PENGETAHUAN (RASIONALISME, EMPIRISME...
agahirber
 
TUGAS FILSAFAT OLAHRAGA
TUGAS FILSAFAT OLAHRAGATUGAS FILSAFAT OLAHRAGA
TUGAS FILSAFAT OLAHRAGA
Nisyaul Belgis
 
idealisme
idealismeidealisme
idealisme
Fela Aziiza
 
Makalah filsafat umum
Makalah filsafat umumMakalah filsafat umum
Makalah filsafat umumAyah Abeeb
 
Artikel FKI SUSI LUSIYANI MANJ B.docx
Artikel FKI SUSI LUSIYANI MANJ B.docxArtikel FKI SUSI LUSIYANI MANJ B.docx
Artikel FKI SUSI LUSIYANI MANJ B.docx
MetaFitriani1
 
FILSAFAT MANUSIA ( MODERN, KUNO, KONTEMPORER)
FILSAFAT MANUSIA ( MODERN, KUNO, KONTEMPORER)FILSAFAT MANUSIA ( MODERN, KUNO, KONTEMPORER)
FILSAFAT MANUSIA ( MODERN, KUNO, KONTEMPORER)
arunnitaadzemi
 
Kel 6
Kel 6Kel 6
Kel 6
Bung Ri
 
Tugas Akhir Kelompok 5 PPT Pengantar Filsafat Ilmu.pptx
Tugas Akhir Kelompok 5 PPT Pengantar Filsafat Ilmu.pptxTugas Akhir Kelompok 5 PPT Pengantar Filsafat Ilmu.pptx
Tugas Akhir Kelompok 5 PPT Pengantar Filsafat Ilmu.pptx
bungashoumizahro
 
Makalah aliran filsafat idealisme materialisme pluralisme dualisme monisme ek...
Makalah aliran filsafat idealisme materialisme pluralisme dualisme monisme ek...Makalah aliran filsafat idealisme materialisme pluralisme dualisme monisme ek...
Makalah aliran filsafat idealisme materialisme pluralisme dualisme monisme ek...
DIANTO IRAWAN
 
Annisa kusumaningrum dkk
Annisa kusumaningrum dkkAnnisa kusumaningrum dkk
Annisa kusumaningrum dkk
Dinda Tugas
 
M. Abu Siri, Dr. Mohammad Hori, M.Ag FILSAFAT KURIKULUM.pptx
M. Abu Siri, Dr. Mohammad Hori, M.Ag FILSAFAT KURIKULUM.pptxM. Abu Siri, Dr. Mohammad Hori, M.Ag FILSAFAT KURIKULUM.pptx
M. Abu Siri, Dr. Mohammad Hori, M.Ag FILSAFAT KURIKULUM.pptx
abuzaf
 
FILSAFAT OLAHRAGA
FILSAFAT OLAHRAGA FILSAFAT OLAHRAGA
FILSAFAT OLAHRAGA
amrisanadya
 
Kurnali Filsafat ilmu
Kurnali Filsafat ilmu Kurnali Filsafat ilmu
Kurnali Filsafat ilmu
Qur'anli Sobandi
 
Makalah eksistensialisme
Makalah eksistensialismeMakalah eksistensialisme
Makalah eksistensialismeErna Mariana
 
Hubungan Filsafat, Ilmu, dan Agama
Hubungan Filsafat, Ilmu, dan AgamaHubungan Filsafat, Ilmu, dan Agama
Hubungan Filsafat, Ilmu, dan Agama
AcintyaNasywa
 

Similar to Materialisme (20)

PPT FILSAFAT ILMU (KAJIAN ONTOLOGIS ILMU PENGETAHUAN (RASIONALISME, EMPIRISME...
PPT FILSAFAT ILMU (KAJIAN ONTOLOGIS ILMU PENGETAHUAN (RASIONALISME, EMPIRISME...PPT FILSAFAT ILMU (KAJIAN ONTOLOGIS ILMU PENGETAHUAN (RASIONALISME, EMPIRISME...
PPT FILSAFAT ILMU (KAJIAN ONTOLOGIS ILMU PENGETAHUAN (RASIONALISME, EMPIRISME...
 
TUGAS FILSAFAT OLAHRAGA
TUGAS FILSAFAT OLAHRAGATUGAS FILSAFAT OLAHRAGA
TUGAS FILSAFAT OLAHRAGA
 
idealisme
idealismeidealisme
idealisme
 
Makalah filsafat umum
Makalah filsafat umumMakalah filsafat umum
Makalah filsafat umum
 
Filsafat pendidikan
Filsafat pendidikanFilsafat pendidikan
Filsafat pendidikan
 
Artikel FKI SUSI LUSIYANI MANJ B.docx
Artikel FKI SUSI LUSIYANI MANJ B.docxArtikel FKI SUSI LUSIYANI MANJ B.docx
Artikel FKI SUSI LUSIYANI MANJ B.docx
 
FILSAFAT MANUSIA ( MODERN, KUNO, KONTEMPORER)
FILSAFAT MANUSIA ( MODERN, KUNO, KONTEMPORER)FILSAFAT MANUSIA ( MODERN, KUNO, KONTEMPORER)
FILSAFAT MANUSIA ( MODERN, KUNO, KONTEMPORER)
 
Kel 6
Kel 6Kel 6
Kel 6
 
Tugas Akhir Kelompok 5 PPT Pengantar Filsafat Ilmu.pptx
Tugas Akhir Kelompok 5 PPT Pengantar Filsafat Ilmu.pptxTugas Akhir Kelompok 5 PPT Pengantar Filsafat Ilmu.pptx
Tugas Akhir Kelompok 5 PPT Pengantar Filsafat Ilmu.pptx
 
Bab i.aliran filsafat
Bab i.aliran filsafatBab i.aliran filsafat
Bab i.aliran filsafat
 
Makalah aliran filsafat idealisme materialisme pluralisme dualisme monisme ek...
Makalah aliran filsafat idealisme materialisme pluralisme dualisme monisme ek...Makalah aliran filsafat idealisme materialisme pluralisme dualisme monisme ek...
Makalah aliran filsafat idealisme materialisme pluralisme dualisme monisme ek...
 
asrangeofisika
asrangeofisikaasrangeofisika
asrangeofisika
 
Annisa kusumaningrum dkk
Annisa kusumaningrum dkkAnnisa kusumaningrum dkk
Annisa kusumaningrum dkk
 
M. Abu Siri, Dr. Mohammad Hori, M.Ag FILSAFAT KURIKULUM.pptx
M. Abu Siri, Dr. Mohammad Hori, M.Ag FILSAFAT KURIKULUM.pptxM. Abu Siri, Dr. Mohammad Hori, M.Ag FILSAFAT KURIKULUM.pptx
M. Abu Siri, Dr. Mohammad Hori, M.Ag FILSAFAT KURIKULUM.pptx
 
FILSAFAT OLAHRAGA
FILSAFAT OLAHRAGA FILSAFAT OLAHRAGA
FILSAFAT OLAHRAGA
 
Kurnali Filsafat ilmu
Kurnali Filsafat ilmu Kurnali Filsafat ilmu
Kurnali Filsafat ilmu
 
Bahan perkuliahan ke 4
Bahan perkuliahan ke 4Bahan perkuliahan ke 4
Bahan perkuliahan ke 4
 
Makalah eksistensialisme
Makalah eksistensialismeMakalah eksistensialisme
Makalah eksistensialisme
 
Hubungan Filsafat, Ilmu, dan Agama
Hubungan Filsafat, Ilmu, dan AgamaHubungan Filsafat, Ilmu, dan Agama
Hubungan Filsafat, Ilmu, dan Agama
 
Filsafat islam
Filsafat islamFilsafat islam
Filsafat islam
 

More from Communication Management

Network Analysis
Network AnalysisNetwork Analysis
Network Analysis
Communication Management
 
Pelanggaran Etika, Norma, dan Moral
Pelanggaran Etika, Norma, dan MoralPelanggaran Etika, Norma, dan Moral
Pelanggaran Etika, Norma, dan Moral
Communication Management
 
Listen & Understand
Listen & UnderstandListen & Understand
Listen & Understand
Communication Management
 
Cloud Storage System
Cloud Storage SystemCloud Storage System
Cloud Storage System
Communication Management
 
Studi Kualitatif Fenomenologi mengenai Konsep Diri Perokok Berhijab
Studi Kualitatif Fenomenologi mengenai Konsep Diri Perokok BerhijabStudi Kualitatif Fenomenologi mengenai Konsep Diri Perokok Berhijab
Studi Kualitatif Fenomenologi mengenai Konsep Diri Perokok Berhijab
Communication Management
 
Terkadang Yang Baik Bagi Kita Belum Tentu Baik Untuk Orang Lain
Terkadang Yang Baik Bagi Kita Belum Tentu Baik Untuk Orang LainTerkadang Yang Baik Bagi Kita Belum Tentu Baik Untuk Orang Lain
Terkadang Yang Baik Bagi Kita Belum Tentu Baik Untuk Orang LainCommunication Management
 
Analisis Film menggunakan Teori Dramaturgi
Analisis Film menggunakan Teori DramaturgiAnalisis Film menggunakan Teori Dramaturgi
Analisis Film menggunakan Teori DramaturgiCommunication Management
 
Tugas Manajemen Komunikasi Perusahaan Hyundai
Tugas Manajemen Komunikasi Perusahaan HyundaiTugas Manajemen Komunikasi Perusahaan Hyundai
Tugas Manajemen Komunikasi Perusahaan HyundaiCommunication Management
 
Manajemen Produksi SIaran Radio, Kunjungan Ardan
Manajemen Produksi SIaran Radio, Kunjungan ArdanManajemen Produksi SIaran Radio, Kunjungan Ardan
Manajemen Produksi SIaran Radio, Kunjungan ArdanCommunication Management
 

More from Communication Management (20)

Network Analysis
Network AnalysisNetwork Analysis
Network Analysis
 
Pelanggaran Etika, Norma, dan Moral
Pelanggaran Etika, Norma, dan MoralPelanggaran Etika, Norma, dan Moral
Pelanggaran Etika, Norma, dan Moral
 
Listen & Understand
Listen & UnderstandListen & Understand
Listen & Understand
 
Cloud Storage System
Cloud Storage SystemCloud Storage System
Cloud Storage System
 
Studi Kualitatif Fenomenologi mengenai Konsep Diri Perokok Berhijab
Studi Kualitatif Fenomenologi mengenai Konsep Diri Perokok BerhijabStudi Kualitatif Fenomenologi mengenai Konsep Diri Perokok Berhijab
Studi Kualitatif Fenomenologi mengenai Konsep Diri Perokok Berhijab
 
Katak Kecil, Hiduplah
Katak Kecil, HiduplahKatak Kecil, Hiduplah
Katak Kecil, Hiduplah
 
Kisah Sepotong Kue
Kisah Sepotong KueKisah Sepotong Kue
Kisah Sepotong Kue
 
Terkadang Yang Baik Bagi Kita Belum Tentu Baik Untuk Orang Lain
Terkadang Yang Baik Bagi Kita Belum Tentu Baik Untuk Orang LainTerkadang Yang Baik Bagi Kita Belum Tentu Baik Untuk Orang Lain
Terkadang Yang Baik Bagi Kita Belum Tentu Baik Untuk Orang Lain
 
Mommy
MommyMommy
Mommy
 
RENUNGAN HIDUP
RENUNGAN HIDUPRENUNGAN HIDUP
RENUNGAN HIDUP
 
PERSAHABATAN
PERSAHABATANPERSAHABATAN
PERSAHABATAN
 
Lilin Harapan
Lilin HarapanLilin Harapan
Lilin Harapan
 
Persuasi sebagai Proses Komunikasi
Persuasi sebagai Proses KomunikasiPersuasi sebagai Proses Komunikasi
Persuasi sebagai Proses Komunikasi
 
Tugas Proposal Kegiatan Kampanye Gatra
Tugas Proposal Kegiatan Kampanye GatraTugas Proposal Kegiatan Kampanye Gatra
Tugas Proposal Kegiatan Kampanye Gatra
 
Analisis Film menggunakan Teori Dramaturgi
Analisis Film menggunakan Teori DramaturgiAnalisis Film menggunakan Teori Dramaturgi
Analisis Film menggunakan Teori Dramaturgi
 
Proposal Tahu Bunting by Afni Faujiah
Proposal Tahu Bunting by Afni FaujiahProposal Tahu Bunting by Afni Faujiah
Proposal Tahu Bunting by Afni Faujiah
 
Tugas Manajemen Komunikasi Perusahaan Hyundai
Tugas Manajemen Komunikasi Perusahaan HyundaiTugas Manajemen Komunikasi Perusahaan Hyundai
Tugas Manajemen Komunikasi Perusahaan Hyundai
 
Manajemen Produksi SIaran Radio, Kunjungan Ardan
Manajemen Produksi SIaran Radio, Kunjungan ArdanManajemen Produksi SIaran Radio, Kunjungan Ardan
Manajemen Produksi SIaran Radio, Kunjungan Ardan
 
RODA ANALISIS KONSUMEN
RODA ANALISIS KONSUMENRODA ANALISIS KONSUMEN
RODA ANALISIS KONSUMEN
 
KEBUTUHAN, KEINGINAN, dan HARAPAN
KEBUTUHAN, KEINGINAN, dan HARAPANKEBUTUHAN, KEINGINAN, dan HARAPAN
KEBUTUHAN, KEINGINAN, dan HARAPAN
 

Recently uploaded

Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 

Recently uploaded (20)

Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 

Materialisme

  • 1. MATERIALISME Disusun oleh: Afni Faujiah 210110130057 Aqilah Nafisah Ulya 210110130140 Yohana Paulina T.A.K 210110130311 M. Irfan Arifendi 210110100164 Dosen: Hj. Kismiyati El Karimah, Dra., M. Si.
  • 2. MATERIALISME Penyebab banyaknya aliran Pengertian Madzhab, Aliran, & Isme. Materialisme Sejarah Tokoh Konsep dasar dan ciri Macam-macam Aliran Hubungan dengan komunikasi
  • 3. Madzhab adalah istilah dari bahasa Arab, yang berarti jalan yang dilalui dan dilewati, sesuatu yang menjadi tujuan seseorang baik konkrit maupun abstrak. Madzhab merupakan hal yang dianggap benar dan dapat dijadikan pedoman hidup. Aliran Dalam pandangan filsafat, aliran merupakan haluan, pendapat, paham (politik, pandangan hidup,dsb) yang dianut dan diyakini oleh seseorang atau pun dalam masyarakat tertentu. Isme Menurut KBBI, kata isme tidak dapat berdiri sendiri melainkan melekat pada kata lain sebagai awalan. –isme (sufiks pembentuk nomina) sistem kepercayaan berdasarkan politik, sosial, atau ekonomi, seperti terorisme, liberalisme, komunisme. Akhiran ini menandakan suatu faham atau ajaran atau kepercayaan.
  • 4. PENYEBAB BANYAKNYA ALIRAN FILSAFAT Lantaran perbedaan pandangan para filsuf terkait dengan definisi filsafat yang berbuntut pada perbedaan beberapa prinsip sehingga menyebabkan berdirinya beberapa aliran filsafat.
  • 6. Demokritos (460-360 SM) Demokritos merupakan pelopor pandangan materialisme klasik, yang disebut juga “atomisme”.
  • 7. Binatang dan manusia tidak ada bedanya, karena semuanya dianggap sebagai mesin. Buktinya, bahan (badan) tanpa jiwa mungkin hidup (bergerak), sedangkan jiwa tanpa bahan (badan) tidak mungkin ada. Jantung katak yang dikeluarkan dari tubuh katak masih berdenyut (hidup) walau beberapa saat saja. Julien de Lamettrie (1709-1751)
  • 8. Ludwig Fuerbach mencanangkan suatu metafisika, suatu etika yang humanistis,dan suatu epistemologi yang menjunjung tinggi pengenalan inderawi. Oleh karena itu,ia ingin mengganti idealisme Hegel (guru Feurbach) dengan materialisme. Ludwig Fuerbach (1804-1972)
  • 9. Karl Marx (1818-1883) Di dalam berpikir, Karl Marx menggunakan historis materialisme karen berdasarkan kepada perkembangan masyarakat atau sejarah atas materinya.
  • 10. Konsep Dasar Materialisme berpandangan bahwa hakikat realisme adalah materi, bukan rohani, bukan spiritual, atau supranatural. Filsafat materialisme memandang bahwa materi lebih dahulu ada sedangkan ide atau pikiran timbul setelah melihat materi. Dengan kata lain materialisme mengakui bahwa materi menentukan ide, bukan ide menentukan materi.
  • 11. Ciri Filsafat Materialisme Segala yang ada (wujud) berasal dari satu sumber yaitu materi Setiap peristiwa mempunyai hubungan sebab-akibat Tidak ada Tuhan atau dunia supranatural Tidak meyakini adanya alam ghaib Menjadikan panca-indera sebagai satu- satunya alat mencapai ilmu
  • 13. MATERIALISME DIALEKTIKA “bumi berputar terus” “ada siang ada malam” “habis gelap terbitlah terang” Memandang segala sesuatu selalu berkembang sesuai dengan hukum- hukum dialektika Perkembangan gejala-gejala yang berlaku secara objektif didalam dunia semesta. Hukum saling hubungan
  • 14. MATERIALISME METAFISIK Memandang orang sudah ditakdirkan, tidak bisa berubah. Memandang dunia secara sepotong- sepotong atau dikotak-kotak, tidak menyeluruh dan statis. “SEKALI MALING TETAP MALING”,
  • 15. MATERIALISME MEKANIK Berpandangan bahwa materi itu selalu dalam keadaan gerak dan berubah, geraknya adalah mekanis (tetap selamanya atau gerak berulang-ulang) seperti mesin yang bergerak secara tetap.