SlideShare a Scribd company logo
1 of 24
Download to read offline
Netnografi
Penelitian Etnografi Digital pada Masyarakat Modern
Dr. Feri Sulianta, S.T., M.T.
IT Territory
01
Advantage & Disadvantage of
Netnography Research
03
Step by Step Netnography
04
Sumber-sumber Netnography
05
Agenda
Contoh Riset Netnography
06
Origin of Netnography
02
IT Territory
Etnography from Time to Time
1800 2005 Now
Mengungkap makna
sosial dan budaya
dari kelompok atau
organisasi sosial
yang diteliti.
Etnografi
etnografi virtual,
atau etnografi
online,.menggunaka
n dunia digital untuk
melakukan
penelitian
Etnografi Digital Mendapatkan
pemahaman
mendalam tentang
kehidupan
komunitas virtual
dari sudut pandang
peneliti
Netnografi mengeksplorasi perasaan, emosi,
perkembangan pribadi, organisasi
atau perusahaan mereka sendiri
untuk memahami pengalaman
budaya dalam komunitas online
mereka sendiri.
Auto netnografi
Bentuk alamiah dari netnografi:
1
2
3
4
5
6
ruang lingkup yang luas meliputi wilayah digital
apapaun yang dapat dicakup oleh internet.
Jumlah audiensi
Netnografi tidak terkesan terlalu mengganggu
objek yang diteliti jika dibandingkan dengan
etnografi
Metode penelitian
Penelitian Netnografi terfokus pada komunitas
online (netizen atau warganet) dan data yang
muncul pada komunitas online.
Fokus penelitian
Netnografi menggabungkan komunikasi online, yaitu
komunikasi tekstual, atau beberapa komunikasi
multimedia seperti video, audio, gambar.
Fokus komunikasi
Peneliti netnografi dapat mengekstrak data digital
langsung dari komunitas online.
Mengumpulkan data
Metode netnografi mungkin lebih murah dan lebih
tepat waktu
Efisiensi
7
Netnografi dapat ditujukan menelusuri informasi di
masa yang telah lalu
Retro Aktivitas
Hal yang mendasari perkembangan Netnografi
Otomatisasi dan prosedur pertukaran data masa kini yang melibatkan sistem siber, Internet of
Things (IoT), Cloud Computing, dan komputasi kognitif yang terintegrasi dengan cerdas.
Industri 4.0
Web 1.0, Web 2.0, Web 3.0
Teknologi Web 2.0 sebagai awal kebangkitan Media Sosial
Baby Boomers (1946-1960), Generasi X (1961-1980), Generasi Y (1981- 1994), Generasi Z (1995-
2010) , Generasi Alpha (2011-Sekarang)
Perkembangan Teknologi, Generasi Masyarakat
CMSN mencakup email, blog, berita, forum, chatting dll sebagai media berkomunikasi dalam arti luas.
Computer Mediated Social network (CMSN)
Tujuan Penelitian
Netnografi
Melengkapi kekurangan metode penelitian etnografi,
keterbatasan melakukan penelitian dalam konteks
online.
Kozinet (2015), netnografi mengadopsi serangkaian
keilmuan, ontologis, epistemologis, dan aksiologis
antropologi dalam mempelajari pengalaman sosial
dalam ruang lingkup Internet.
Kelebihan Netnografi
• Biaya rendah.
• Kemudahan akses data.
• Kuantitas data yang melimpah.
• Memberikan kontribusi penting untuk memahami
berbagai proses sosial dan budaya yang membentuk
perilaku terutama dalam konteks cyberword.
• Hasil yang dapat diandalkan.
Kelemahan Netnografi
• Netnografi tidak sepenuhnya digolongkan sebagai
penelitian holistik.
• Peneliti mungkin kesulitan dan kurang memahami
dengan seksama mekanisme platform online.
• Pengumpulan dan analisis data dalam kasus tertentu
mungkin saja memakan waktu yang tidak singkat.
• Tidak semua peneliti setuju dengan Netnografi.
• Teknologi informasi dan komunikasi berubah begitu
cepat
Tahap penelitian netnografi
1
Mendefinisikan pertanyaan penelitian, ruang ligkup penelitian (sosicl sites) atau topik
yang hendak diteliti
2
Mengidentifikasi dan memilih komunitas
3
Mengobservasi komunitas dan partisipan (engagement & immersion) serta
pengumpulkan data (berdasarkan standar etika pengumpulan data)
4
Menganalisa data dan mengintepretasi temuan yang dilakukan secara iteratif
5
Menulis, menyajikan dan melaporkan temuan riset, teori dan implikasi kebijakan
Penyederhanaan alur dari riset netnografi (Kozinets,2010)
1
• Fokus Riset
2
• Identifikasi Komunitas dan seleksi
3
• Engagement, immersion dan
pengumpulan data
4
• Analisa & Interpertasi iterasi
5
• Hasil temuan
Ruang lingkup penelitian etnografi dan variasinya
Ethnography
Digital
Ethnography
Netnography
Netnography Humanist,
Auto Netnography,
Symbolic Netnography
Humanis Digital
Auto Simbolik
Kritikal Complementer
Area analitik
Lokal
Global
Orientasi
Aksiologi
Aspek teoritis netnografi (Stockinger & Bartl, 2013)
Netnografi
Informasi
pada
Website
Riset
Kualitatif
Riset
Komunitas
Online
Riset
Konsumen
Terintegrasi
Planning
Para tahap planning atau perencanaan, beberapa
hal yang dilakukan adalah mengidentifikasi topik
penelitian dan pertanyaan penelitian (research
question).
Pertimbangan utama dalam menentukan topik dan
pertanyaan penelitian yakni:
• Memiilih lokasi penelitian yang sesuai
• Planning merupakan awalan penting dalam
mempertanyakan bagaimana penelitian dilakukan.
Etika dalam melakukan penelitian akan mendasari
semua tindakan dalam meneliti, hal ini mencakup
tindakan semisal:
• Pengumpulan atau perekaman data
• Pengenalan (Familiarization)
• Observasi (mengacu pada pedoman)
1
• Fokus Riset
Entre
Tahap entrée ditujukan untuk mengidentifikasi
komunitas yang diteliti dan melakukan seleksi pada
komunitas. Pada prakteknya peneliti akan bertindak
layaknya anggota baru pada komunitas online, dan
beberapa hal yang menjadi pertimbangan dalam hal
ini yakni:
• Peneliti bertindak layaknya anggota baru pada
komunitas jejaring sosial
• Peneliti sebagai anggota baru, berkontribusi pada
komunitas online
• Peneliti sebagai anggota baru perlu aktif dan
kreatif
1
• Fokus Riset
2
• Identifikasi Komunitas dan
seleksi
Pengumpulan data
Data yang dikumpulkan dalam penelitian,
diantaranya:
• Arsip (Archieve): data jenis ini terbentuk tanpa
keterlibatan peneliti
• Dihasilkan (Elicited): data jenis ini umumnya
dibuat oleh peneliti dan para anggota yang
terlibat dalam proyek penelitian.
• Catatan Lapangan (Fieldnotes): data kategori ini
umumnya didapat dari hasil observasi lapangan
dan perihal yang tergambarkan oleh peneliti di
lapangan (reflective notes)
1
• Fokus Riset
2
• Identifikasi Komunitas dan seleksi
3
• Engagement, immersion dan
pengumpulan data
Analisa Data 1
•Fokus Riset
2
•Identifikasi Komunitas dan seleksi
3
•Engagement, immersion dan pengumpulan
data
4
•Analisa & Interpertasi iterasi
Coding
(Pengkodean)
Noting
(Pencatatan)
Abstracting
Checking &
Refining
(Memeriksa &
Memperbaiki)
Generalizing
(Generalisasi)
Theorizing
(berteori)
Evaluasi
1
• Fokus Riset
2
• Identifikasi Komunitas dan seleksi
3
• Engagement, immersion dan
pengumpulan data
4
• Analisa & Interpertasi iterasi
5
• Hasil temuan
Surface Web, Deep
Web & Dark Web
Sumber-sumber data netnografi
• Bulletin Board System, misalnya: newsgroup, usegroup, atau usenet
groups. Banyak newsgroup berorientasi konsumen memiliki jutaan
pembaca (Reid 1995).
• Halaman web independen, mencakup pula sejumlah besar situs web
pribadi atau organisasi yang ditemukan di internet. contoh salah satu yang
populer misalnya: Quora dan Reddit.
• List server atau Listserv, merupakan program internet dengan layanan
mailing list. Layanan mailing list memiliki berbagai tema tertentu, misalnya
seni, diet, musik, olahraga, profesi, hobi, dll.
• Internet underground ( ruang bawah tanah internet ), deep web atau dark
web dan chat room
• Platform media sosial. Misal: Facebook, Instagram, Twitter, TikTok,
Youtube, dll.
Karakteristik Sumber-sumber Penelitian
• Forum internet
• Ulasan online atau testimonial
• Posting di jejaring sosial.
• Platform berbagi gambar
• Platform berbagi video
Netnography Tools
Contoh Penelitian Netnografi
Kerangka Netnografis dalam
Menganalisis Hashtag Twitter
Judul Penelitian: Bukti Awal k Munculnya
Komunitas Praktik Online (COP) Perawatan
Kesehatan: Menggunakan Kerangka Netnografis
dalam Menganalisis Hashtag Twitter
Peneliti: Roland D, Spurr J, Cabrera D
Penelitian netnografi pada Komunitas
Virtual Pendaki Gunung
Judul Penelitian: Dari pengalaman ke puncak
atau sebaliknya - penelitian netnografi pada
komunitas virtual pendaki gunung
Peneliti: Sabri Kaya, Metin Argan, Gözde Yetim
Netnografi sebagai alat untuk
memahami pelanggan
Judul Penelitian: Netnografi sebagai alat untuk
memahami pelanggan: implikasi untuk riset
perihal layanan dan aktivitas (Forum Online pada
situs web)
Peneliti: Kristina Heinonen dan Gustav Medberg
Thank You

More Related Content

What's hot

Semiotika: denotasi, konotasi, mitos
Semiotika: denotasi, konotasi, mitosSemiotika: denotasi, konotasi, mitos
Semiotika: denotasi, konotasi, mitosToto Haryadi
 
01 ruang lingkup komunikasi
01 ruang lingkup komunikasi01 ruang lingkup komunikasi
01 ruang lingkup komunikasiImansyah Lubis
 
Komunikasi dan sistem komunikasi
Komunikasi dan sistem komunikasiKomunikasi dan sistem komunikasi
Komunikasi dan sistem komunikasiMuchlis Soleiman
 
Hubungan PR (Public Relation) dengan Media Massa
Hubungan PR (Public Relation) dengan Media MassaHubungan PR (Public Relation) dengan Media Massa
Hubungan PR (Public Relation) dengan Media MassaHestu Subhika Garindi
 
Model komunikasi massa
Model komunikasi massaModel komunikasi massa
Model komunikasi massaSari Gultom
 
Teori agenda setting
Teori agenda setting Teori agenda setting
Teori agenda setting mankoma2013
 
Pertemuan 1 Sejarah Media Sosial
Pertemuan 1 Sejarah Media SosialPertemuan 1 Sejarah Media Sosial
Pertemuan 1 Sejarah Media Sosialakhedy1
 
Jurnal inspirasi hubungan masyarakat asimetris dan simetris
Jurnal inspirasi hubungan masyarakat asimetris dan simetrisJurnal inspirasi hubungan masyarakat asimetris dan simetris
Jurnal inspirasi hubungan masyarakat asimetris dan simetrisStisipol Candradimuka Palembang
 
Media equation theory
Media equation theoryMedia equation theory
Media equation theorymankoma2013
 
Stand Point Theory
Stand Point TheoryStand Point Theory
Stand Point Theorymankoma2012
 
Paper lengkap sosiologi pendidikan sebagai ilmu murni&ilmu ;terapan
Paper  lengkap sosiologi  pendidikan sebagai ilmu  murni&ilmu ;terapanPaper  lengkap sosiologi  pendidikan sebagai ilmu  murni&ilmu ;terapan
Paper lengkap sosiologi pendidikan sebagai ilmu murni&ilmu ;terapanDadang DjokoKaryanto
 
Model Komunikasi Massa
Model Komunikasi MassaModel Komunikasi Massa
Model Komunikasi MassaHanum Ilmi
 

What's hot (20)

Semiotika: denotasi, konotasi, mitos
Semiotika: denotasi, konotasi, mitosSemiotika: denotasi, konotasi, mitos
Semiotika: denotasi, konotasi, mitos
 
Teori Agenda Setting
Teori Agenda SettingTeori Agenda Setting
Teori Agenda Setting
 
Tradisi tradisi teori komunikasi
Tradisi tradisi teori komunikasiTradisi tradisi teori komunikasi
Tradisi tradisi teori komunikasi
 
7 Tradisi Komunikasi
7 Tradisi Komunikasi7 Tradisi Komunikasi
7 Tradisi Komunikasi
 
01 ruang lingkup komunikasi
01 ruang lingkup komunikasi01 ruang lingkup komunikasi
01 ruang lingkup komunikasi
 
Teori Uses And Effect
Teori Uses And EffectTeori Uses And Effect
Teori Uses And Effect
 
Komunikasi dan sistem komunikasi
Komunikasi dan sistem komunikasiKomunikasi dan sistem komunikasi
Komunikasi dan sistem komunikasi
 
Hubungan PR (Public Relation) dengan Media Massa
Hubungan PR (Public Relation) dengan Media MassaHubungan PR (Public Relation) dengan Media Massa
Hubungan PR (Public Relation) dengan Media Massa
 
Media baru – teori baru
Media baru – teori baruMedia baru – teori baru
Media baru – teori baru
 
Model komunikasi massa
Model komunikasi massaModel komunikasi massa
Model komunikasi massa
 
Komunikasi satu tahap
Komunikasi satu tahapKomunikasi satu tahap
Komunikasi satu tahap
 
Teori agenda setting
Teori agenda setting Teori agenda setting
Teori agenda setting
 
Media dan Demokrasi
Media dan DemokrasiMedia dan Demokrasi
Media dan Demokrasi
 
Pertemuan 1 Sejarah Media Sosial
Pertemuan 1 Sejarah Media SosialPertemuan 1 Sejarah Media Sosial
Pertemuan 1 Sejarah Media Sosial
 
Jurnal inspirasi hubungan masyarakat asimetris dan simetris
Jurnal inspirasi hubungan masyarakat asimetris dan simetrisJurnal inspirasi hubungan masyarakat asimetris dan simetris
Jurnal inspirasi hubungan masyarakat asimetris dan simetris
 
Media equation theory
Media equation theoryMedia equation theory
Media equation theory
 
Stand Point Theory
Stand Point TheoryStand Point Theory
Stand Point Theory
 
Paper lengkap sosiologi pendidikan sebagai ilmu murni&ilmu ;terapan
Paper  lengkap sosiologi  pendidikan sebagai ilmu  murni&ilmu ;terapanPaper  lengkap sosiologi  pendidikan sebagai ilmu  murni&ilmu ;terapan
Paper lengkap sosiologi pendidikan sebagai ilmu murni&ilmu ;terapan
 
Pelaku komunikasi
Pelaku komunikasiPelaku komunikasi
Pelaku komunikasi
 
Model Komunikasi Massa
Model Komunikasi MassaModel Komunikasi Massa
Model Komunikasi Massa
 

Similar to Materi Seminar Netnografi - Feri Sulianta.pdf

Digital Etnografi SAP 4 Kelompok 6
Digital Etnografi SAP 4 Kelompok 6Digital Etnografi SAP 4 Kelompok 6
Digital Etnografi SAP 4 Kelompok 6adelptr
 
Researching Practices through Digital Ethnography (Kelompok 2)
Researching Practices through Digital Ethnography (Kelompok 2)Researching Practices through Digital Ethnography (Kelompok 2)
Researching Practices through Digital Ethnography (Kelompok 2)Taufik Aziz
 
Researching practices through digital ethnography
Researching practices through digital ethnographyResearching practices through digital ethnography
Researching practices through digital ethnographyEncikIbnussabil
 
Buku Netnografi Terbaru
Buku Netnografi TerbaruBuku Netnografi Terbaru
Buku Netnografi Terbaruferimail
 
Pengenalan Social Network ANalysis
Pengenalan Social Network ANalysisPengenalan Social Network ANalysis
Pengenalan Social Network ANalysisMuhammad Rifqi
 
Open Source Intelligence dan Tren Demokratisasi Data
Open Source Intelligence dan Tren Demokratisasi DataOpen Source Intelligence dan Tren Demokratisasi Data
Open Source Intelligence dan Tren Demokratisasi DataWahyu Setyanto
 
Strategi Komunikasi Pemasaran Melalui Media Sosial Berbasis Komunitas_Proposa...
Strategi Komunikasi Pemasaran Melalui Media Sosial Berbasis Komunitas_Proposa...Strategi Komunikasi Pemasaran Melalui Media Sosial Berbasis Komunitas_Proposa...
Strategi Komunikasi Pemasaran Melalui Media Sosial Berbasis Komunitas_Proposa...dyama khazim Setyadi
 
16. sma kelas xii rpp kd 3.9;4.9 teknologi digital
16. sma kelas xii rpp kd 3.9;4.9 teknologi digital16. sma kelas xii rpp kd 3.9;4.9 teknologi digital
16. sma kelas xii rpp kd 3.9;4.9 teknologi digitaleli priyatna laidan
 
16. sma kelas xii rpp kd 3.9;4.9 teknologi digital
16. sma kelas xii rpp kd 3.9;4.9 teknologi digital16. sma kelas xii rpp kd 3.9;4.9 teknologi digital
16. sma kelas xii rpp kd 3.9;4.9 teknologi digitaleli priyatna laidan
 
Tugas Audience Analysis (Menganalisis Jurnal Internasional)
Tugas Audience Analysis (Menganalisis Jurnal Internasional)Tugas Audience Analysis (Menganalisis Jurnal Internasional)
Tugas Audience Analysis (Menganalisis Jurnal Internasional)Putrinurfitriana
 
PENELITIAN SOSIAL 2 - IPS - SBMPTN 2013
PENELITIAN SOSIAL 2 - IPS - SBMPTN 2013PENELITIAN SOSIAL 2 - IPS - SBMPTN 2013
PENELITIAN SOSIAL 2 - IPS - SBMPTN 2013Falanni Firyal Fawwaz
 
Silabus rancang bagun jaringan SMK XI / 1
Silabus rancang bagun jaringan SMK XI /  1Silabus rancang bagun jaringan SMK XI /  1
Silabus rancang bagun jaringan SMK XI / 1Hanifah Has
 
Pelatihan riset: Pendampingan perubahan sosial berbasis data
Pelatihan riset: Pendampingan perubahan sosial berbasis dataPelatihan riset: Pendampingan perubahan sosial berbasis data
Pelatihan riset: Pendampingan perubahan sosial berbasis dataAun Falestien Faletehan
 
Media and Institutional Branding (for Academic)
Media and Institutional Branding (for Academic)Media and Institutional Branding (for Academic)
Media and Institutional Branding (for Academic)Ismail Fahmi
 
Kiat Cerdas Memilih Topik Riset untuk Tesis
Kiat Cerdas Memilih Topik Riset untuk TesisKiat Cerdas Memilih Topik Riset untuk Tesis
Kiat Cerdas Memilih Topik Riset untuk TesisTogar Simatupang
 
Ardiansyah full papersti2012
Ardiansyah full papersti2012Ardiansyah full papersti2012
Ardiansyah full papersti2012Agung Djibran
 

Similar to Materi Seminar Netnografi - Feri Sulianta.pdf (20)

Digital Etnografi SAP 4
Digital Etnografi SAP 4Digital Etnografi SAP 4
Digital Etnografi SAP 4
 
Digital Etnografi SAP 4 Kelompok 6
Digital Etnografi SAP 4 Kelompok 6Digital Etnografi SAP 4 Kelompok 6
Digital Etnografi SAP 4 Kelompok 6
 
Digital etnografi sap 4
Digital etnografi sap 4Digital etnografi sap 4
Digital etnografi sap 4
 
Researching Practices through Digital Ethnography (Kelompok 2)
Researching Practices through Digital Ethnography (Kelompok 2)Researching Practices through Digital Ethnography (Kelompok 2)
Researching Practices through Digital Ethnography (Kelompok 2)
 
Researching practices through digital ethnography
Researching practices through digital ethnographyResearching practices through digital ethnography
Researching practices through digital ethnography
 
Buku Netnografi Terbaru
Buku Netnografi TerbaruBuku Netnografi Terbaru
Buku Netnografi Terbaru
 
2007penelitiankelembagaan
2007penelitiankelembagaan2007penelitiankelembagaan
2007penelitiankelembagaan
 
Pengenalan Social Network ANalysis
Pengenalan Social Network ANalysisPengenalan Social Network ANalysis
Pengenalan Social Network ANalysis
 
Open Source Intelligence dan Tren Demokratisasi Data
Open Source Intelligence dan Tren Demokratisasi DataOpen Source Intelligence dan Tren Demokratisasi Data
Open Source Intelligence dan Tren Demokratisasi Data
 
Strategi Komunikasi Pemasaran Melalui Media Sosial Berbasis Komunitas_Proposa...
Strategi Komunikasi Pemasaran Melalui Media Sosial Berbasis Komunitas_Proposa...Strategi Komunikasi Pemasaran Melalui Media Sosial Berbasis Komunitas_Proposa...
Strategi Komunikasi Pemasaran Melalui Media Sosial Berbasis Komunitas_Proposa...
 
16. sma kelas xii rpp kd 3.9;4.9 teknologi digital
16. sma kelas xii rpp kd 3.9;4.9 teknologi digital16. sma kelas xii rpp kd 3.9;4.9 teknologi digital
16. sma kelas xii rpp kd 3.9;4.9 teknologi digital
 
16. sma kelas xii rpp kd 3.9;4.9 teknologi digital
16. sma kelas xii rpp kd 3.9;4.9 teknologi digital16. sma kelas xii rpp kd 3.9;4.9 teknologi digital
16. sma kelas xii rpp kd 3.9;4.9 teknologi digital
 
Tugas Audience Analysis (Menganalisis Jurnal Internasional)
Tugas Audience Analysis (Menganalisis Jurnal Internasional)Tugas Audience Analysis (Menganalisis Jurnal Internasional)
Tugas Audience Analysis (Menganalisis Jurnal Internasional)
 
PENELITIAN SOSIAL 2 - IPS - SBMPTN 2013
PENELITIAN SOSIAL 2 - IPS - SBMPTN 2013PENELITIAN SOSIAL 2 - IPS - SBMPTN 2013
PENELITIAN SOSIAL 2 - IPS - SBMPTN 2013
 
Silabus rancang bagun jaringan SMK XI / 1
Silabus rancang bagun jaringan SMK XI /  1Silabus rancang bagun jaringan SMK XI /  1
Silabus rancang bagun jaringan SMK XI / 1
 
Pelatihan riset: Pendampingan perubahan sosial berbasis data
Pelatihan riset: Pendampingan perubahan sosial berbasis dataPelatihan riset: Pendampingan perubahan sosial berbasis data
Pelatihan riset: Pendampingan perubahan sosial berbasis data
 
Digital Ethnografi Kelompok 1
Digital Ethnografi Kelompok 1Digital Ethnografi Kelompok 1
Digital Ethnografi Kelompok 1
 
Media and Institutional Branding (for Academic)
Media and Institutional Branding (for Academic)Media and Institutional Branding (for Academic)
Media and Institutional Branding (for Academic)
 
Kiat Cerdas Memilih Topik Riset untuk Tesis
Kiat Cerdas Memilih Topik Riset untuk TesisKiat Cerdas Memilih Topik Riset untuk Tesis
Kiat Cerdas Memilih Topik Riset untuk Tesis
 
Ardiansyah full papersti2012
Ardiansyah full papersti2012Ardiansyah full papersti2012
Ardiansyah full papersti2012
 

More from ferisulianta.com

Sepuluh Tema yag menjadi standar kurikulum untuk program studi sosial versi ...
Sepuluh Tema yag menjadi standar kurikulum  untuk program studi sosial versi ...Sepuluh Tema yag menjadi standar kurikulum  untuk program studi sosial versi ...
Sepuluh Tema yag menjadi standar kurikulum untuk program studi sosial versi ...ferisulianta.com
 
Kelola Kubikal Data Transaksional Sistem Informasi.pdf
Kelola Kubikal Data Transaksional Sistem Informasi.pdfKelola Kubikal Data Transaksional Sistem Informasi.pdf
Kelola Kubikal Data Transaksional Sistem Informasi.pdfferisulianta.com
 
Membangun Aturan Asosiasi menggunakan Algoritma Apriori untuk Rekomendasi Fil...
Membangun Aturan Asosiasi menggunakan Algoritma Apriori untuk Rekomendasi Fil...Membangun Aturan Asosiasi menggunakan Algoritma Apriori untuk Rekomendasi Fil...
Membangun Aturan Asosiasi menggunakan Algoritma Apriori untuk Rekomendasi Fil...ferisulianta.com
 
Algoritma Apriori untuk Menghasilkan Aturan Asosiasi Saat Berkendara.pdf
Algoritma Apriori untuk Menghasilkan Aturan Asosiasi Saat Berkendara.pdfAlgoritma Apriori untuk Menghasilkan Aturan Asosiasi Saat Berkendara.pdf
Algoritma Apriori untuk Menghasilkan Aturan Asosiasi Saat Berkendara.pdfferisulianta.com
 
Clustering Biaya Kesehatan Menggunakan Algoritma K-Means
Clustering Biaya Kesehatan Menggunakan Algoritma K-MeansClustering Biaya Kesehatan Menggunakan Algoritma K-Means
Clustering Biaya Kesehatan Menggunakan Algoritma K-Meansferisulianta.com
 
Aturan Asosiasi menggunakan Algoritma Apriori sebagai Dasar Aksi Bisnis .pdf
Aturan Asosiasi menggunakan Algoritma Apriori sebagai Dasar Aksi Bisnis .pdfAturan Asosiasi menggunakan Algoritma Apriori sebagai Dasar Aksi Bisnis .pdf
Aturan Asosiasi menggunakan Algoritma Apriori sebagai Dasar Aksi Bisnis .pdfferisulianta.com
 
Penerapan Metode Apriori Untuk Identifikasi Pola Data Transaksi Pada Customer...
Penerapan Metode Apriori Untuk Identifikasi Pola Data Transaksi Pada Customer...Penerapan Metode Apriori Untuk Identifikasi Pola Data Transaksi Pada Customer...
Penerapan Metode Apriori Untuk Identifikasi Pola Data Transaksi Pada Customer...ferisulianta.com
 
Prediction Of Cryptocurrency Prices Using Lstm, Svm And Polynomial Regression...
Prediction Of Cryptocurrency Prices Using Lstm, Svm And Polynomial Regression...Prediction Of Cryptocurrency Prices Using Lstm, Svm And Polynomial Regression...
Prediction Of Cryptocurrency Prices Using Lstm, Svm And Polynomial Regression...ferisulianta.com
 
Konsumen Sebagai Co-Creation untuk Menentukan Strategi.pdf
Konsumen Sebagai Co-Creation untuk Menentukan Strategi.pdfKonsumen Sebagai Co-Creation untuk Menentukan Strategi.pdf
Konsumen Sebagai Co-Creation untuk Menentukan Strategi.pdfferisulianta.com
 
Bentuk-bentuk Netnografi (Feri Sulianta).pdf
Bentuk-bentuk Netnografi (Feri Sulianta).pdfBentuk-bentuk Netnografi (Feri Sulianta).pdf
Bentuk-bentuk Netnografi (Feri Sulianta).pdfferisulianta.com
 
Literasi digital di tengah pandemi - Feri Sulianta
Literasi digital di tengah pandemi - Feri SuliantaLiterasi digital di tengah pandemi - Feri Sulianta
Literasi digital di tengah pandemi - Feri Suliantaferisulianta.com
 
Buku literasi digital, riset dan perkembangannya dalam perspektif social stud...
Buku literasi digital, riset dan perkembangannya dalam perspektif social stud...Buku literasi digital, riset dan perkembangannya dalam perspektif social stud...
Buku literasi digital, riset dan perkembangannya dalam perspektif social stud...ferisulianta.com
 
Public speaking (Dr. Feri Sulianta)
Public speaking (Dr. Feri Sulianta)Public speaking (Dr. Feri Sulianta)
Public speaking (Dr. Feri Sulianta)ferisulianta.com
 
Katalog buku feri sulianta 2018
Katalog buku feri sulianta 2018Katalog buku feri sulianta 2018
Katalog buku feri sulianta 2018ferisulianta.com
 
Membangunkan sang raksasa feri sulianta
Membangunkan sang raksasa   feri suliantaMembangunkan sang raksasa   feri sulianta
Membangunkan sang raksasa feri suliantaferisulianta.com
 
Membangunkan sang raksasa feri sulianta
Membangunkan sang raksasa   feri suliantaMembangunkan sang raksasa   feri sulianta
Membangunkan sang raksasa feri suliantaferisulianta.com
 
Success with softskill to deliver your hardskill feri sulianta - st inten
Success with softskill to deliver your hardskill   feri sulianta - st intenSuccess with softskill to deliver your hardskill   feri sulianta - st inten
Success with softskill to deliver your hardskill feri sulianta - st intenferisulianta.com
 
Bpm framework overview & guidelines - learn by characteristics
Bpm framework overview & guidelines - learn by characteristicsBpm framework overview & guidelines - learn by characteristics
Bpm framework overview & guidelines - learn by characteristicsferisulianta.com
 
Change by design feri sulianta slide review
Change by design   feri sulianta slide reviewChange by design   feri sulianta slide review
Change by design feri sulianta slide reviewferisulianta.com
 

More from ferisulianta.com (20)

Sepuluh Tema yag menjadi standar kurikulum untuk program studi sosial versi ...
Sepuluh Tema yag menjadi standar kurikulum  untuk program studi sosial versi ...Sepuluh Tema yag menjadi standar kurikulum  untuk program studi sosial versi ...
Sepuluh Tema yag menjadi standar kurikulum untuk program studi sosial versi ...
 
Kelola Kubikal Data Transaksional Sistem Informasi.pdf
Kelola Kubikal Data Transaksional Sistem Informasi.pdfKelola Kubikal Data Transaksional Sistem Informasi.pdf
Kelola Kubikal Data Transaksional Sistem Informasi.pdf
 
Membangun Aturan Asosiasi menggunakan Algoritma Apriori untuk Rekomendasi Fil...
Membangun Aturan Asosiasi menggunakan Algoritma Apriori untuk Rekomendasi Fil...Membangun Aturan Asosiasi menggunakan Algoritma Apriori untuk Rekomendasi Fil...
Membangun Aturan Asosiasi menggunakan Algoritma Apriori untuk Rekomendasi Fil...
 
Algoritma Apriori untuk Menghasilkan Aturan Asosiasi Saat Berkendara.pdf
Algoritma Apriori untuk Menghasilkan Aturan Asosiasi Saat Berkendara.pdfAlgoritma Apriori untuk Menghasilkan Aturan Asosiasi Saat Berkendara.pdf
Algoritma Apriori untuk Menghasilkan Aturan Asosiasi Saat Berkendara.pdf
 
Clustering Biaya Kesehatan Menggunakan Algoritma K-Means
Clustering Biaya Kesehatan Menggunakan Algoritma K-MeansClustering Biaya Kesehatan Menggunakan Algoritma K-Means
Clustering Biaya Kesehatan Menggunakan Algoritma K-Means
 
Aturan Asosiasi menggunakan Algoritma Apriori sebagai Dasar Aksi Bisnis .pdf
Aturan Asosiasi menggunakan Algoritma Apriori sebagai Dasar Aksi Bisnis .pdfAturan Asosiasi menggunakan Algoritma Apriori sebagai Dasar Aksi Bisnis .pdf
Aturan Asosiasi menggunakan Algoritma Apriori sebagai Dasar Aksi Bisnis .pdf
 
Penerapan Metode Apriori Untuk Identifikasi Pola Data Transaksi Pada Customer...
Penerapan Metode Apriori Untuk Identifikasi Pola Data Transaksi Pada Customer...Penerapan Metode Apriori Untuk Identifikasi Pola Data Transaksi Pada Customer...
Penerapan Metode Apriori Untuk Identifikasi Pola Data Transaksi Pada Customer...
 
Prediction Of Cryptocurrency Prices Using Lstm, Svm And Polynomial Regression...
Prediction Of Cryptocurrency Prices Using Lstm, Svm And Polynomial Regression...Prediction Of Cryptocurrency Prices Using Lstm, Svm And Polynomial Regression...
Prediction Of Cryptocurrency Prices Using Lstm, Svm And Polynomial Regression...
 
Konsumen Sebagai Co-Creation untuk Menentukan Strategi.pdf
Konsumen Sebagai Co-Creation untuk Menentukan Strategi.pdfKonsumen Sebagai Co-Creation untuk Menentukan Strategi.pdf
Konsumen Sebagai Co-Creation untuk Menentukan Strategi.pdf
 
Bentuk-bentuk Netnografi (Feri Sulianta).pdf
Bentuk-bentuk Netnografi (Feri Sulianta).pdfBentuk-bentuk Netnografi (Feri Sulianta).pdf
Bentuk-bentuk Netnografi (Feri Sulianta).pdf
 
Literasi digital di tengah pandemi - Feri Sulianta
Literasi digital di tengah pandemi - Feri SuliantaLiterasi digital di tengah pandemi - Feri Sulianta
Literasi digital di tengah pandemi - Feri Sulianta
 
Buku literasi digital, riset dan perkembangannya dalam perspektif social stud...
Buku literasi digital, riset dan perkembangannya dalam perspektif social stud...Buku literasi digital, riset dan perkembangannya dalam perspektif social stud...
Buku literasi digital, riset dan perkembangannya dalam perspektif social stud...
 
Public speaking (Dr. Feri Sulianta)
Public speaking (Dr. Feri Sulianta)Public speaking (Dr. Feri Sulianta)
Public speaking (Dr. Feri Sulianta)
 
Katalog buku feri sulianta 2018
Katalog buku feri sulianta 2018Katalog buku feri sulianta 2018
Katalog buku feri sulianta 2018
 
Membangunkan sang raksasa feri sulianta
Membangunkan sang raksasa   feri suliantaMembangunkan sang raksasa   feri sulianta
Membangunkan sang raksasa feri sulianta
 
Membangunkan sang raksasa feri sulianta
Membangunkan sang raksasa   feri suliantaMembangunkan sang raksasa   feri sulianta
Membangunkan sang raksasa feri sulianta
 
Managing Achievement
Managing AchievementManaging Achievement
Managing Achievement
 
Success with softskill to deliver your hardskill feri sulianta - st inten
Success with softskill to deliver your hardskill   feri sulianta - st intenSuccess with softskill to deliver your hardskill   feri sulianta - st inten
Success with softskill to deliver your hardskill feri sulianta - st inten
 
Bpm framework overview & guidelines - learn by characteristics
Bpm framework overview & guidelines - learn by characteristicsBpm framework overview & guidelines - learn by characteristics
Bpm framework overview & guidelines - learn by characteristics
 
Change by design feri sulianta slide review
Change by design   feri sulianta slide reviewChange by design   feri sulianta slide review
Change by design feri sulianta slide review
 

Recently uploaded

AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 

Recently uploaded (20)

AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 

Materi Seminar Netnografi - Feri Sulianta.pdf

  • 1. Netnografi Penelitian Etnografi Digital pada Masyarakat Modern Dr. Feri Sulianta, S.T., M.T.
  • 2.
  • 3. IT Territory 01 Advantage & Disadvantage of Netnography Research 03 Step by Step Netnography 04 Sumber-sumber Netnography 05 Agenda Contoh Riset Netnography 06 Origin of Netnography 02
  • 5. Etnography from Time to Time 1800 2005 Now Mengungkap makna sosial dan budaya dari kelompok atau organisasi sosial yang diteliti. Etnografi etnografi virtual, atau etnografi online,.menggunaka n dunia digital untuk melakukan penelitian Etnografi Digital Mendapatkan pemahaman mendalam tentang kehidupan komunitas virtual dari sudut pandang peneliti Netnografi mengeksplorasi perasaan, emosi, perkembangan pribadi, organisasi atau perusahaan mereka sendiri untuk memahami pengalaman budaya dalam komunitas online mereka sendiri. Auto netnografi
  • 6. Bentuk alamiah dari netnografi: 1 2 3 4 5 6 ruang lingkup yang luas meliputi wilayah digital apapaun yang dapat dicakup oleh internet. Jumlah audiensi Netnografi tidak terkesan terlalu mengganggu objek yang diteliti jika dibandingkan dengan etnografi Metode penelitian Penelitian Netnografi terfokus pada komunitas online (netizen atau warganet) dan data yang muncul pada komunitas online. Fokus penelitian Netnografi menggabungkan komunikasi online, yaitu komunikasi tekstual, atau beberapa komunikasi multimedia seperti video, audio, gambar. Fokus komunikasi Peneliti netnografi dapat mengekstrak data digital langsung dari komunitas online. Mengumpulkan data Metode netnografi mungkin lebih murah dan lebih tepat waktu Efisiensi 7 Netnografi dapat ditujukan menelusuri informasi di masa yang telah lalu Retro Aktivitas
  • 7. Hal yang mendasari perkembangan Netnografi Otomatisasi dan prosedur pertukaran data masa kini yang melibatkan sistem siber, Internet of Things (IoT), Cloud Computing, dan komputasi kognitif yang terintegrasi dengan cerdas. Industri 4.0 Web 1.0, Web 2.0, Web 3.0 Teknologi Web 2.0 sebagai awal kebangkitan Media Sosial Baby Boomers (1946-1960), Generasi X (1961-1980), Generasi Y (1981- 1994), Generasi Z (1995- 2010) , Generasi Alpha (2011-Sekarang) Perkembangan Teknologi, Generasi Masyarakat CMSN mencakup email, blog, berita, forum, chatting dll sebagai media berkomunikasi dalam arti luas. Computer Mediated Social network (CMSN)
  • 8. Tujuan Penelitian Netnografi Melengkapi kekurangan metode penelitian etnografi, keterbatasan melakukan penelitian dalam konteks online. Kozinet (2015), netnografi mengadopsi serangkaian keilmuan, ontologis, epistemologis, dan aksiologis antropologi dalam mempelajari pengalaman sosial dalam ruang lingkup Internet.
  • 9. Kelebihan Netnografi • Biaya rendah. • Kemudahan akses data. • Kuantitas data yang melimpah. • Memberikan kontribusi penting untuk memahami berbagai proses sosial dan budaya yang membentuk perilaku terutama dalam konteks cyberword. • Hasil yang dapat diandalkan. Kelemahan Netnografi • Netnografi tidak sepenuhnya digolongkan sebagai penelitian holistik. • Peneliti mungkin kesulitan dan kurang memahami dengan seksama mekanisme platform online. • Pengumpulan dan analisis data dalam kasus tertentu mungkin saja memakan waktu yang tidak singkat. • Tidak semua peneliti setuju dengan Netnografi. • Teknologi informasi dan komunikasi berubah begitu cepat
  • 10. Tahap penelitian netnografi 1 Mendefinisikan pertanyaan penelitian, ruang ligkup penelitian (sosicl sites) atau topik yang hendak diteliti 2 Mengidentifikasi dan memilih komunitas 3 Mengobservasi komunitas dan partisipan (engagement & immersion) serta pengumpulkan data (berdasarkan standar etika pengumpulan data) 4 Menganalisa data dan mengintepretasi temuan yang dilakukan secara iteratif 5 Menulis, menyajikan dan melaporkan temuan riset, teori dan implikasi kebijakan
  • 11. Penyederhanaan alur dari riset netnografi (Kozinets,2010) 1 • Fokus Riset 2 • Identifikasi Komunitas dan seleksi 3 • Engagement, immersion dan pengumpulan data 4 • Analisa & Interpertasi iterasi 5 • Hasil temuan
  • 12. Ruang lingkup penelitian etnografi dan variasinya Ethnography Digital Ethnography Netnography Netnography Humanist, Auto Netnography, Symbolic Netnography Humanis Digital Auto Simbolik Kritikal Complementer Area analitik Lokal Global Orientasi Aksiologi
  • 13. Aspek teoritis netnografi (Stockinger & Bartl, 2013) Netnografi Informasi pada Website Riset Kualitatif Riset Komunitas Online Riset Konsumen Terintegrasi
  • 14. Planning Para tahap planning atau perencanaan, beberapa hal yang dilakukan adalah mengidentifikasi topik penelitian dan pertanyaan penelitian (research question). Pertimbangan utama dalam menentukan topik dan pertanyaan penelitian yakni: • Memiilih lokasi penelitian yang sesuai • Planning merupakan awalan penting dalam mempertanyakan bagaimana penelitian dilakukan. Etika dalam melakukan penelitian akan mendasari semua tindakan dalam meneliti, hal ini mencakup tindakan semisal: • Pengumpulan atau perekaman data • Pengenalan (Familiarization) • Observasi (mengacu pada pedoman) 1 • Fokus Riset
  • 15. Entre Tahap entrée ditujukan untuk mengidentifikasi komunitas yang diteliti dan melakukan seleksi pada komunitas. Pada prakteknya peneliti akan bertindak layaknya anggota baru pada komunitas online, dan beberapa hal yang menjadi pertimbangan dalam hal ini yakni: • Peneliti bertindak layaknya anggota baru pada komunitas jejaring sosial • Peneliti sebagai anggota baru, berkontribusi pada komunitas online • Peneliti sebagai anggota baru perlu aktif dan kreatif 1 • Fokus Riset 2 • Identifikasi Komunitas dan seleksi
  • 16. Pengumpulan data Data yang dikumpulkan dalam penelitian, diantaranya: • Arsip (Archieve): data jenis ini terbentuk tanpa keterlibatan peneliti • Dihasilkan (Elicited): data jenis ini umumnya dibuat oleh peneliti dan para anggota yang terlibat dalam proyek penelitian. • Catatan Lapangan (Fieldnotes): data kategori ini umumnya didapat dari hasil observasi lapangan dan perihal yang tergambarkan oleh peneliti di lapangan (reflective notes) 1 • Fokus Riset 2 • Identifikasi Komunitas dan seleksi 3 • Engagement, immersion dan pengumpulan data
  • 17. Analisa Data 1 •Fokus Riset 2 •Identifikasi Komunitas dan seleksi 3 •Engagement, immersion dan pengumpulan data 4 •Analisa & Interpertasi iterasi Coding (Pengkodean) Noting (Pencatatan) Abstracting Checking & Refining (Memeriksa & Memperbaiki) Generalizing (Generalisasi) Theorizing (berteori)
  • 18. Evaluasi 1 • Fokus Riset 2 • Identifikasi Komunitas dan seleksi 3 • Engagement, immersion dan pengumpulan data 4 • Analisa & Interpertasi iterasi 5 • Hasil temuan
  • 19. Surface Web, Deep Web & Dark Web
  • 20. Sumber-sumber data netnografi • Bulletin Board System, misalnya: newsgroup, usegroup, atau usenet groups. Banyak newsgroup berorientasi konsumen memiliki jutaan pembaca (Reid 1995). • Halaman web independen, mencakup pula sejumlah besar situs web pribadi atau organisasi yang ditemukan di internet. contoh salah satu yang populer misalnya: Quora dan Reddit. • List server atau Listserv, merupakan program internet dengan layanan mailing list. Layanan mailing list memiliki berbagai tema tertentu, misalnya seni, diet, musik, olahraga, profesi, hobi, dll. • Internet underground ( ruang bawah tanah internet ), deep web atau dark web dan chat room • Platform media sosial. Misal: Facebook, Instagram, Twitter, TikTok, Youtube, dll.
  • 21. Karakteristik Sumber-sumber Penelitian • Forum internet • Ulasan online atau testimonial • Posting di jejaring sosial. • Platform berbagi gambar • Platform berbagi video
  • 23. Contoh Penelitian Netnografi Kerangka Netnografis dalam Menganalisis Hashtag Twitter Judul Penelitian: Bukti Awal k Munculnya Komunitas Praktik Online (COP) Perawatan Kesehatan: Menggunakan Kerangka Netnografis dalam Menganalisis Hashtag Twitter Peneliti: Roland D, Spurr J, Cabrera D Penelitian netnografi pada Komunitas Virtual Pendaki Gunung Judul Penelitian: Dari pengalaman ke puncak atau sebaliknya - penelitian netnografi pada komunitas virtual pendaki gunung Peneliti: Sabri Kaya, Metin Argan, Gözde Yetim Netnografi sebagai alat untuk memahami pelanggan Judul Penelitian: Netnografi sebagai alat untuk memahami pelanggan: implikasi untuk riset perihal layanan dan aktivitas (Forum Online pada situs web) Peneliti: Kristina Heinonen dan Gustav Medberg