SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
Modul 7
pembelajaran Bahasa
Indonesia di SD/MI
Disusn oleh
Sukesi
Sriyanti
PENDIDIKAN BAHASA
INDOENSIA DI SD
MODUL 7
PETA KONSEP
PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA
DI SD/MI
Fokus Pembelajaran
Bahasa Indonesia
Model Pembelajaran
Bahasa Indonesia
Pembelajaran Bahasa
Indonesia dengan focus
keterampilan berbahasa
Pembelajaran Bahasa
Indonesia dengan Fokus
Sastra
Tujuan dan Manfaat
Pembelajaran Bahasa
Indonesia dengan Berbagai
Fokus
Model Pembelajaran
Bahasa Indonesia dengan
Fokus Keterampilan
Berbahasa
Model Pembelajaran
Bahasa Indonesia dengan
Fokus Sastra
KB 1
focus pembelajaran bahsa indonesia
• A. pembelajaran Bahasa Indonesia dengan focus ketrampilan berbahasa
Ada tiga garis besar komponen dalam pengajaran Bahasa Indonesia yaitu
1. Kebahasaan
2. Kemampuan berbahasa
3. Kesastraan
Pengajaran Bahasa Indonesia bias dilihat melalui dua aspek kompetensi yaitu
a) Struktur Bahasa yang meliputi fonologi, morfologi, sintaksis,semantic dan kewacanan
b) Kosakata
Kemampuan pengajaran Bahasa Indonesia terdiri atas empat aspek yaitu
a) Kemampuan mendengarkan/menyimak
b) Kemampuan membaca
c) Kemampuan berbicara
d) Kemampuan menulis
yang dimaksud dengan pembelajaran bahsa Indonesia dengan focus ketrampilan berbahasa adalah pembelajaran Bahasa Indonesia yang ditekankan pada pengembangan salah satu kompetensi
dasar dan keempat ketrampilan Bahasa yang ada
• B. PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DENGAN FOKUS SASTRA
• Dalam kurikulum 2004 pembelajaran sastra tidak berdiri sendiri, tetapi diintegrasikan atau dipadukan dengan kompetensi dasar yang lainnya
yaitu ketrampilan bahasa dan kebahasaan. Di kurikulum tahun 2004 yang berhubungan dengan pembelajaran sastra di SD kelas rendah adalah
• A) mendengarkan dongeng
• B)mendeklamasikan puisi atau syair lagu dan memerankan tokoh dongeng dalam pembelajaran berbicara
• C) membaca penggalan cerita dan lain-lain.
• Sedangkan sdyang kelas tinggi misalnya :
1. Mendengarkan pembacaan teks drama
2. Memerankan drama pendek tanpa teks
3. Membaca cerita rakyat
4. Mengubah puisi kedalam bentuk prosa dan lain – lain
• C. TUJUAN DAN MANFAAT PEMBELAJARAN BAHASA
INDONESIA DENGAN BERBAGAI FOKUS
Tujuan dan manfaat pembelajaran Bahasa Indonesia dengan berbagai focus
tersebut adalah agar siswa dapat mengembangkan kompetensi mana yang
ditekankan, misalnya yang ditekankan adalah kompetensi dasar mendengarkan
maka porsi untuk pembelajaran mendengarkan lebih bamyak daripada
ketrampilan yang lain jika pembelajarannya ditekankan atau difokuskan pada
sastra maka tujuannya adalah meningkatkan kemampuan siswa dalam
mengapresiasi sastra.
KB 2
MODEL PEMBELAJARAN BAHASA
INDONESIA
• Salah satu tahap yang harus ditempuh guru sebelum melaksanakan kegiatan
belajar mengajar adalah menyusun rencana pembelajaran. Pada kurikulum
2004 pelajaran Bahasa Indonesia meliputi 4 ketrampilan antara lain
mendengarkan, berbicara, membaca, dan menulis.
• Keterpaduan pembelajaran dapat diwujudkan dalam dua cara yakni
keterpaduan dengan fokus ketrampilan tertentu dan keterpaduan tanpa
fokus, yang berarti keempatnya diperlukan secara seimbang atau sama ,
tanpa ada penekanan.
Dari kurikulum 2004 baik kompetensi dasar kebahasaan maupun sasatra tidak berdasarkan
secara eksplisit berdiri sendiri, melainkan pada keempat kompetensi dasar(kompetensi
berbahasa)
A. A. MODEL PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DENGAN FOKUS KETRAMPILAN
BAHASA.
1. Model pembelajaran BI dengan fokus mendengarkan ( menyimak).
• Dalam menyusun perencanaan kelas rendah yang perlu diperhatikan adalah
kompetensi dasar , hasil belajar yang diharapkan , materi, kompetensi dasar
kebahasaan , tema dan keterpaduan dalam satu bidang studi(sering disebut inter
bidang studi).
1. Model pembelajaran BI dengan fokus berbicara.
• Semua aktivitas pembelajaran fokus pada pembelajaran berbicara maka
aktifitas pembelajaran didominasi oleh ketrampilan berbicara.
• Dalam proses pembelajaran Coles(1995) menyatakan bahwa berbahasa lisan
merupakan inti dan setiap kurikulum pengajaran. Sebagian besar kegiatan belajar
dan mengajar dilakukan melalui media komunikasi lisan ,oleh sebab itu setiap
pembelajaran hendaknya tidak menyebabkan siswa menjadi pendiam karena
berbicara merupakan katalisator untuk perubahan kognitif dan efektif serta
merupakan bagian penting dalam perkembangan berfikir kritis.
• Model pembelajaran BI dengan fokus membaca.
• Membaca merupakan suatu proses untuk memahami makna suatu tulisan.
Kemampuan membaca merupakan kemampuan yang komplek yang
menuntut kerjasama antara sejumlah kemampuan. Untuk dapat membaca
suatu bacaan seorang harus dapat menggunakan pengetahuan yang sudah
dimilikinya.
• Model pembelajaran BI dengan fokus menulis.
• Menulis merupakan suatu cara mengkomunikasikan pesan secara tertulis kepada pembaca untuk
tujuan tertentu (troyka dalam soesilo,1995:11). Kegiatan itu sendiri bukanlah suatu proses yang
langsung dan linier namun terdiri atas beberapa tahap yaitu tahap pra menulis, menulis, revisi, dan
penyuntingan. Pembelajaran menulis dapat dilakukan dengan pemfokusa
• clan tidak dengan pemfokusan. Namun demikian keduanya tetap diajarkan secara integrated
dengan kompetensi dasar berbahasa yang lain yaitu berbicara,menyimak dan membaca serta
kompetensi dasar kebahasaan.
• Menurut pangestu (1996:81) pembelajaran menulis diharapkan mampu mengarahkan siswa ke
usaha pengembangan sumber dayanya dan menjadikanpembelajaran menulis lebih bermakna dan
berharga bagi siswa selanjutnya siswa diharapkan menjadi penulis dan pemikir yang b
• MODEL PEMBELAJARAN BERBAHASA INDONESIA DENGAN FOKUS
SASTRA.
• Sastra memiliki tempat khusus dalam perkembangan anak. Karya sastra yang
dibacakan anak – anak dalam suasana yang penuh kehangatan dan pada kesempatan
yang tepat dapat merupakan wahana bagi mereka mempelajari dunia
sekitar.(zuchdi,D dan Budiasih,1997:75). Karya sastra dapat menolong anak anak
memahami dunia mereka membentuk sikap positif dan menyadari hubungan yang
manusiawi(sawyer dan corner,1991:2-5)
•
Mata kuliah Bahasa Indonesia di SD Modul 7 Pembelajaran Bahasa Indonesia di SD/MI. Tugas Presentasi SMT 3

More Related Content

What's hot

Presentasi Modul 9.pptx
Presentasi Modul 9.pptxPresentasi Modul 9.pptx
Presentasi Modul 9.pptx
Risti8
 
modul 11 Konsep pendidikan seni di SD.pptx
modul 11 Konsep pendidikan seni di SD.pptxmodul 11 Konsep pendidikan seni di SD.pptx
modul 11 Konsep pendidikan seni di SD.pptx
DesryDess
 
Ppt supervisi pendidikan
Ppt supervisi pendidikanPpt supervisi pendidikan
Ppt supervisi pendidikan
ImaaELF
 
Penilaian Hasil Belajar Bagi Anak Berkebutuhan Khusus Dalam Praktik Pendidika...
Penilaian Hasil Belajar Bagi Anak Berkebutuhan Khusus Dalam Praktik Pendidika...Penilaian Hasil Belajar Bagi Anak Berkebutuhan Khusus Dalam Praktik Pendidika...
Penilaian Hasil Belajar Bagi Anak Berkebutuhan Khusus Dalam Praktik Pendidika...
Anotyalqadarsy1
 
Penyusunan Rencana Pembelajaran Kelas Rangakap (RPKR)
Penyusunan Rencana Pembelajaran Kelas Rangakap (RPKR)Penyusunan Rencana Pembelajaran Kelas Rangakap (RPKR)
Penyusunan Rencana Pembelajaran Kelas Rangakap (RPKR)
Nur'Aini NamjaSoongjongkioppa
 
Modul matematika-teori-belajar-polya
Modul matematika-teori-belajar-polyaModul matematika-teori-belajar-polya
Modul matematika-teori-belajar-polya
Cha Aisyah
 

What's hot (20)

Presentasi Modul 9.pptx
Presentasi Modul 9.pptxPresentasi Modul 9.pptx
Presentasi Modul 9.pptx
 
Model dan strategi pembelajaran bagi siswa berbakat
Model dan strategi pembelajaran bagi siswa berbakatModel dan strategi pembelajaran bagi siswa berbakat
Model dan strategi pembelajaran bagi siswa berbakat
 
STRATEGI INOVASI PENDIDIKAN
STRATEGI INOVASI PENDIDIKANSTRATEGI INOVASI PENDIDIKAN
STRATEGI INOVASI PENDIDIKAN
 
Pembelajaran terpadu
Pembelajaran terpaduPembelajaran terpadu
Pembelajaran terpadu
 
MODUL 1 PDGK4202 PEMBELAJARAN IPA DI SD.pdf
MODUL 1  PDGK4202   PEMBELAJARAN IPA  DI  SD.pdfMODUL 1  PDGK4202   PEMBELAJARAN IPA  DI  SD.pdf
MODUL 1 PDGK4202 PEMBELAJARAN IPA DI SD.pdf
 
jaringan tematik
jaringan  tematikjaringan  tematik
jaringan tematik
 
Melatih Kecerdasarn Kognitif, Afektif, dan Psikomotorik Anak Sekolah Dasar Me...
Melatih Kecerdasarn Kognitif, Afektif, dan Psikomotorik Anak Sekolah Dasar Me...Melatih Kecerdasarn Kognitif, Afektif, dan Psikomotorik Anak Sekolah Dasar Me...
Melatih Kecerdasarn Kognitif, Afektif, dan Psikomotorik Anak Sekolah Dasar Me...
 
55152557 jurnal-pembimbingan-laporan-pkp
55152557 jurnal-pembimbingan-laporan-pkp55152557 jurnal-pembimbingan-laporan-pkp
55152557 jurnal-pembimbingan-laporan-pkp
 
modul 11 Konsep pendidikan seni di SD.pptx
modul 11 Konsep pendidikan seni di SD.pptxmodul 11 Konsep pendidikan seni di SD.pptx
modul 11 Konsep pendidikan seni di SD.pptx
 
PPT BAHASA INDONESIA MODUL 3.pptx
PPT BAHASA INDONESIA MODUL 3.pptxPPT BAHASA INDONESIA MODUL 3.pptx
PPT BAHASA INDONESIA MODUL 3.pptx
 
Ppt supervisi pendidikan
Ppt supervisi pendidikanPpt supervisi pendidikan
Ppt supervisi pendidikan
 
Penilaian Hasil Belajar Bagi Anak Berkebutuhan Khusus Dalam Praktik Pendidika...
Penilaian Hasil Belajar Bagi Anak Berkebutuhan Khusus Dalam Praktik Pendidika...Penilaian Hasil Belajar Bagi Anak Berkebutuhan Khusus Dalam Praktik Pendidika...
Penilaian Hasil Belajar Bagi Anak Berkebutuhan Khusus Dalam Praktik Pendidika...
 
Modul 5 ptk
Modul 5 ptkModul 5 ptk
Modul 5 ptk
 
Instrumen tes
Instrumen tesInstrumen tes
Instrumen tes
 
Modul 5. Kualitas Alat Ukur (Instrumen)
Modul 5. Kualitas Alat Ukur (Instrumen)Modul 5. Kualitas Alat Ukur (Instrumen)
Modul 5. Kualitas Alat Ukur (Instrumen)
 
Penyusunan Rencana Pembelajaran Kelas Rangakap (RPKR)
Penyusunan Rencana Pembelajaran Kelas Rangakap (RPKR)Penyusunan Rencana Pembelajaran Kelas Rangakap (RPKR)
Penyusunan Rencana Pembelajaran Kelas Rangakap (RPKR)
 
Modul matematika-teori-belajar-polya
Modul matematika-teori-belajar-polyaModul matematika-teori-belajar-polya
Modul matematika-teori-belajar-polya
 
Perspektif pendidikan sd
Perspektif pendidikan sdPerspektif pendidikan sd
Perspektif pendidikan sd
 
PPT Modul 5.pptx
PPT Modul 5.pptxPPT Modul 5.pptx
PPT Modul 5.pptx
 
CONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docx
CONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docxCONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docx
CONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docx
 

Similar to Mata kuliah Bahasa Indonesia di SD Modul 7 Pembelajaran Bahasa Indonesia di SD/MI. Tugas Presentasi SMT 3

ppt bahasa indonesia kelompok 1&7.pptx
ppt bahasa indonesia kelompok 1&7.pptxppt bahasa indonesia kelompok 1&7.pptx
ppt bahasa indonesia kelompok 1&7.pptx
Kadalhitam
 
Modul 7 dan 8 Bahasa Indonesia tugas diskysi bersama di dalam kelas.pptx
Modul 7 dan 8 Bahasa Indonesia tugas diskysi bersama di dalam kelas.pptxModul 7 dan 8 Bahasa Indonesia tugas diskysi bersama di dalam kelas.pptx
Modul 7 dan 8 Bahasa Indonesia tugas diskysi bersama di dalam kelas.pptx
AtikaRestiani
 
MAKALAH MODUL 7 PEMBELAJARAN B.INDONESIA DI SD.docx
MAKALAH MODUL 7 PEMBELAJARAN B.INDONESIA DI SD.docxMAKALAH MODUL 7 PEMBELAJARAN B.INDONESIA DI SD.docx
MAKALAH MODUL 7 PEMBELAJARAN B.INDONESIA DI SD.docx
YulaekahZulle
 
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
Faris Rusli
 
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
Faris Rusli
 
interprestasi bahasa melayu
interprestasi bahasa melayuinterprestasi bahasa melayu
interprestasi bahasa melayu
minahmina
 

Similar to Mata kuliah Bahasa Indonesia di SD Modul 7 Pembelajaran Bahasa Indonesia di SD/MI. Tugas Presentasi SMT 3 (20)

ppt bahasa indonesia kelompok 1&7.pptx
ppt bahasa indonesia kelompok 1&7.pptxppt bahasa indonesia kelompok 1&7.pptx
ppt bahasa indonesia kelompok 1&7.pptx
 
Modul 7 dan 8 Bahasa Indonesia tugas diskysi bersama di dalam kelas.pptx
Modul 7 dan 8 Bahasa Indonesia tugas diskysi bersama di dalam kelas.pptxModul 7 dan 8 Bahasa Indonesia tugas diskysi bersama di dalam kelas.pptx
Modul 7 dan 8 Bahasa Indonesia tugas diskysi bersama di dalam kelas.pptx
 
MAKALAH MODUL 7 PEMBELAJARAN B.INDONESIA DI SD.docx
MAKALAH MODUL 7 PEMBELAJARAN B.INDONESIA DI SD.docxMAKALAH MODUL 7 PEMBELAJARAN B.INDONESIA DI SD.docx
MAKALAH MODUL 7 PEMBELAJARAN B.INDONESIA DI SD.docx
 
Presentasi Pendidikan Bahasa Indonesia di SD
Presentasi Pendidikan Bahasa Indonesia di SDPresentasi Pendidikan Bahasa Indonesia di SD
Presentasi Pendidikan Bahasa Indonesia di SD
 
pppt indonesia modul 7.pptx
pppt indonesia modul 7.pptxpppt indonesia modul 7.pptx
pppt indonesia modul 7.pptx
 
Pembelajaran Bahasa Indonesia dengan Fokus Menyimak
Pembelajaran Bahasa Indonesia dengan Fokus MenyimakPembelajaran Bahasa Indonesia dengan Fokus Menyimak
Pembelajaran Bahasa Indonesia dengan Fokus Menyimak
 
MODUL 9_PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA.pptx
MODUL 9_PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA.pptxMODUL 9_PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA.pptx
MODUL 9_PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA.pptx
 
Gess
GessGess
Gess
 
Modul 7 & 8 Bahasa Indonesia.pptx
Modul 7 & 8 Bahasa Indonesia.pptxModul 7 & 8 Bahasa Indonesia.pptx
Modul 7 & 8 Bahasa Indonesia.pptx
 
SRISURYAS_858946008_TT1BI.docx
SRISURYAS_858946008_TT1BI.docxSRISURYAS_858946008_TT1BI.docx
SRISURYAS_858946008_TT1BI.docx
 
50749853 skripsi
50749853 skripsi50749853 skripsi
50749853 skripsi
 
PPT Bahasa Indonesia.pdf
PPT Bahasa Indonesia.pdfPPT Bahasa Indonesia.pdf
PPT Bahasa Indonesia.pdf
 
Pembelajaran Bahasa Indonesia dengan Fokus Menulis
Pembelajaran Bahasa Indonesia dengan Fokus MenulisPembelajaran Bahasa Indonesia dengan Fokus Menulis
Pembelajaran Bahasa Indonesia dengan Fokus Menulis
 
Kelas x bahasa indonesia bg
Kelas x bahasa indonesia bgKelas x bahasa indonesia bg
Kelas x bahasa indonesia bg
 
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
 
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
 
interprestasi bahasa melayu
interprestasi bahasa melayuinterprestasi bahasa melayu
interprestasi bahasa melayu
 
Bahasa Indonesia Kelas X Kurikulum 2013 Revisi 2016
Bahasa Indonesia Kelas X Kurikulum 2013 Revisi 2016Bahasa Indonesia Kelas X Kurikulum 2013 Revisi 2016
Bahasa Indonesia Kelas X Kurikulum 2013 Revisi 2016
 
Tugasan bmm3104
Tugasan bmm3104Tugasan bmm3104
Tugasan bmm3104
 
Strategi menulis
Strategi menulisStrategi menulis
Strategi menulis
 

Mata kuliah Bahasa Indonesia di SD Modul 7 Pembelajaran Bahasa Indonesia di SD/MI. Tugas Presentasi SMT 3

  • 1. Modul 7 pembelajaran Bahasa Indonesia di SD/MI Disusn oleh Sukesi Sriyanti
  • 2. PENDIDIKAN BAHASA INDOENSIA DI SD MODUL 7 PETA KONSEP PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DI SD/MI Fokus Pembelajaran Bahasa Indonesia Model Pembelajaran Bahasa Indonesia Pembelajaran Bahasa Indonesia dengan focus keterampilan berbahasa Pembelajaran Bahasa Indonesia dengan Fokus Sastra Tujuan dan Manfaat Pembelajaran Bahasa Indonesia dengan Berbagai Fokus Model Pembelajaran Bahasa Indonesia dengan Fokus Keterampilan Berbahasa Model Pembelajaran Bahasa Indonesia dengan Fokus Sastra
  • 3. KB 1 focus pembelajaran bahsa indonesia • A. pembelajaran Bahasa Indonesia dengan focus ketrampilan berbahasa Ada tiga garis besar komponen dalam pengajaran Bahasa Indonesia yaitu 1. Kebahasaan 2. Kemampuan berbahasa 3. Kesastraan Pengajaran Bahasa Indonesia bias dilihat melalui dua aspek kompetensi yaitu a) Struktur Bahasa yang meliputi fonologi, morfologi, sintaksis,semantic dan kewacanan b) Kosakata Kemampuan pengajaran Bahasa Indonesia terdiri atas empat aspek yaitu a) Kemampuan mendengarkan/menyimak b) Kemampuan membaca c) Kemampuan berbicara d) Kemampuan menulis yang dimaksud dengan pembelajaran bahsa Indonesia dengan focus ketrampilan berbahasa adalah pembelajaran Bahasa Indonesia yang ditekankan pada pengembangan salah satu kompetensi dasar dan keempat ketrampilan Bahasa yang ada
  • 4. • B. PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DENGAN FOKUS SASTRA • Dalam kurikulum 2004 pembelajaran sastra tidak berdiri sendiri, tetapi diintegrasikan atau dipadukan dengan kompetensi dasar yang lainnya yaitu ketrampilan bahasa dan kebahasaan. Di kurikulum tahun 2004 yang berhubungan dengan pembelajaran sastra di SD kelas rendah adalah • A) mendengarkan dongeng • B)mendeklamasikan puisi atau syair lagu dan memerankan tokoh dongeng dalam pembelajaran berbicara • C) membaca penggalan cerita dan lain-lain. • Sedangkan sdyang kelas tinggi misalnya : 1. Mendengarkan pembacaan teks drama 2. Memerankan drama pendek tanpa teks 3. Membaca cerita rakyat 4. Mengubah puisi kedalam bentuk prosa dan lain – lain
  • 5. • C. TUJUAN DAN MANFAAT PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DENGAN BERBAGAI FOKUS Tujuan dan manfaat pembelajaran Bahasa Indonesia dengan berbagai focus tersebut adalah agar siswa dapat mengembangkan kompetensi mana yang ditekankan, misalnya yang ditekankan adalah kompetensi dasar mendengarkan maka porsi untuk pembelajaran mendengarkan lebih bamyak daripada ketrampilan yang lain jika pembelajarannya ditekankan atau difokuskan pada sastra maka tujuannya adalah meningkatkan kemampuan siswa dalam mengapresiasi sastra.
  • 6. KB 2 MODEL PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA • Salah satu tahap yang harus ditempuh guru sebelum melaksanakan kegiatan belajar mengajar adalah menyusun rencana pembelajaran. Pada kurikulum 2004 pelajaran Bahasa Indonesia meliputi 4 ketrampilan antara lain mendengarkan, berbicara, membaca, dan menulis. • Keterpaduan pembelajaran dapat diwujudkan dalam dua cara yakni keterpaduan dengan fokus ketrampilan tertentu dan keterpaduan tanpa fokus, yang berarti keempatnya diperlukan secara seimbang atau sama , tanpa ada penekanan.
  • 7. Dari kurikulum 2004 baik kompetensi dasar kebahasaan maupun sasatra tidak berdasarkan secara eksplisit berdiri sendiri, melainkan pada keempat kompetensi dasar(kompetensi berbahasa) A. A. MODEL PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DENGAN FOKUS KETRAMPILAN BAHASA. 1. Model pembelajaran BI dengan fokus mendengarkan ( menyimak). • Dalam menyusun perencanaan kelas rendah yang perlu diperhatikan adalah kompetensi dasar , hasil belajar yang diharapkan , materi, kompetensi dasar kebahasaan , tema dan keterpaduan dalam satu bidang studi(sering disebut inter bidang studi).
  • 8.
  • 9. 1. Model pembelajaran BI dengan fokus berbicara. • Semua aktivitas pembelajaran fokus pada pembelajaran berbicara maka aktifitas pembelajaran didominasi oleh ketrampilan berbicara. • Dalam proses pembelajaran Coles(1995) menyatakan bahwa berbahasa lisan merupakan inti dan setiap kurikulum pengajaran. Sebagian besar kegiatan belajar dan mengajar dilakukan melalui media komunikasi lisan ,oleh sebab itu setiap pembelajaran hendaknya tidak menyebabkan siswa menjadi pendiam karena berbicara merupakan katalisator untuk perubahan kognitif dan efektif serta merupakan bagian penting dalam perkembangan berfikir kritis.
  • 10. • Model pembelajaran BI dengan fokus membaca. • Membaca merupakan suatu proses untuk memahami makna suatu tulisan. Kemampuan membaca merupakan kemampuan yang komplek yang menuntut kerjasama antara sejumlah kemampuan. Untuk dapat membaca suatu bacaan seorang harus dapat menggunakan pengetahuan yang sudah dimilikinya.
  • 11. • Model pembelajaran BI dengan fokus menulis. • Menulis merupakan suatu cara mengkomunikasikan pesan secara tertulis kepada pembaca untuk tujuan tertentu (troyka dalam soesilo,1995:11). Kegiatan itu sendiri bukanlah suatu proses yang langsung dan linier namun terdiri atas beberapa tahap yaitu tahap pra menulis, menulis, revisi, dan penyuntingan. Pembelajaran menulis dapat dilakukan dengan pemfokusa • clan tidak dengan pemfokusan. Namun demikian keduanya tetap diajarkan secara integrated dengan kompetensi dasar berbahasa yang lain yaitu berbicara,menyimak dan membaca serta kompetensi dasar kebahasaan. • Menurut pangestu (1996:81) pembelajaran menulis diharapkan mampu mengarahkan siswa ke usaha pengembangan sumber dayanya dan menjadikanpembelajaran menulis lebih bermakna dan berharga bagi siswa selanjutnya siswa diharapkan menjadi penulis dan pemikir yang b
  • 12. • MODEL PEMBELAJARAN BERBAHASA INDONESIA DENGAN FOKUS SASTRA. • Sastra memiliki tempat khusus dalam perkembangan anak. Karya sastra yang dibacakan anak – anak dalam suasana yang penuh kehangatan dan pada kesempatan yang tepat dapat merupakan wahana bagi mereka mempelajari dunia sekitar.(zuchdi,D dan Budiasih,1997:75). Karya sastra dapat menolong anak anak memahami dunia mereka membentuk sikap positif dan menyadari hubungan yang manusiawi(sawyer dan corner,1991:2-5) •