SlideShare a Scribd company logo
LEMBAR KERJA SISWA II 
MATEMATIKA PEMINATAN 
Nama Kelompok : ......................................................................................... 
Nama anggota : 1. ............................................. .................................... 
2. ........................................ ......................................... 
3. ................................... .............................................. 
4. ……………………………………………………………………………….. Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi 
3.3 Menganalisis konsep sifat- sifat irisan kerucut (parabola, hiperbola, dan ellips) dan menerapkannya dalam pembuktian dan menyelesaikan masalah matematika. 
1. Menjelaskan pengertian parabola dan sifat-sifat parabola 
2. Menentukan persamaan parabola dengan puncak ( 0, 0) 
3. Menentukan persamaan parabola dengan puncak (a,b) 
Petunjuk: 
 Tuliskan nama kelompok dan nama anggota kelompok pada lembar yang disediakan 
 Diskusikan kegiatan berikut dengan teman kelompok masing-masing. 
Kegiatan Siswa: 
Persamaan Parabola yang Berpuncak di P(a, b) 
Persamaan parabola yang berpuncak di (a, b) diperoleh dengan menggeser grafik parabola yang berpuncak di (0, 0). 
A. Persamaan Parabola dengan puncak O (a, b) dan garis direktris sejajar sumbu Y 
i. Puncak (a, b) 
ii. Sumbu simetri x = a 
iii. Fokus = titik api = F (a + p, b) 
iv. Direktris = garis l = x = a - p atau x –( a – p) = 0 
adalah jarak dari titik F (a + p, b) ke titik P(x, y) 
adalah jarak dari titik P (x , y) ke garis x – (a - p) = 0 
Berdasarkan definisi parabola , diperoleh: ( ) ( ) ( | | √ ) [ ( )] ( ) ( | ( ) | √ ( ) ) [( ) ] ( ) [( ) ] ( ) [( ) ] [( ) ] ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ( )
B. Persamaan Parabola dengan puncak (a, b) dan garis direktris sejajar sumbu X 
i. Puncak (a, b) 
ii. Sumbu simetri x = a 
iii. Fokus = titik api = F (a, b + p) 
iv. Direktris = garis l = y = b - p atau y – (b - p) = 0 
Berdasarkan definisi parabola, diperoleh: 
adalah jarak dari titik F (a, b+p) ke titik P(x, y) 
adalah jarak dari titik P (x , y) ke garis y – (b - p) = 0 
Berdasarkan definisi parabola , diperoleh: ( ) ( ) ( | | √ ) ( ) [ ( )] ( | ( ) | √ ( ) ) ( ) [( ) ] [( ) ] ( ) [( ) ] [( ) ] ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) 
Isilah tabel berikut ini
Contoh 1 
Tentukan persamaan parabola yang titik fokusnya (4, 0) dan persamaan direktrisnya x = –4. Tentukan pula panjang lactus rectumnya. 
Jawab: 
 Buat sketsa parabola dengan diketahui: p = 4 parabola terbuka ke 
kanan. 
 Dari sketsa terlihat bahwa parabolanya merupakan parabola 
horizontal yang terbuka ke kanan, persamaannya adalah: y2 = 4px. 
 Karena p = 4 maka persamaannya menjadi y2 = 16x 
 Panjang lactus rectum (LR) = 4p = 4. 4 = 16 
Contoh 2 
Tentukan persamaan parabola yang berpuncak di (2, 4) dan fokus (–3, 4). 
Jawab: 
Diketahui P(2, 4) dan titik fokus F(–3, 4). 
Dengan cara membuat sketsa grafik parabola, maka jenis parabolanya adalah parabola mendatar yang terbuka ke kiri. 
Diketahui: P(a, b) = P(2, 4) dan F(a – p, b) = F(–3, 4). 
maka diperoleh: a = 2, b = 4, dan a – p = –3 
⇔ 2 – p = –3 
⇔ p = 5 
Sehingga persamaannya adalah: 
(y – b)2 = –4p(x – a) 
⇔ (y – 4)2 = –4 · 5(x – 2) 
⇔ y2 – 8y + 16 = –20(x – 2) 
⇔ y2 – 8y + 16 = –20x + 40 
⇔ y2 + 20x – 8y – 24 = 0 
SOAL LATIHAN (dikerjakan secara individu di kertas selembar) 
1. Tentukanlah persamaan parabola dengan puncak (0, 0) dan titik fokus (0,3). Gambarlah grafiknya 
2. Tentukanlah persamaan parabola dengan puncak (1, -6) dan titik fokus (-1, -6). 
3. Tentukanlah persamaan parabola dengan fokus (2, 3) dan direktris x = 6 
4. Tentukanlah kordinat titik fokus, persamaan direktris, titik puncak, persamaan sumbu simetri dan panjang lactus rectum dari parabola berikut: 
1) x2 = -4y 
2) y2= 16x 
3) (y - 3)2 = 4(x-2) 
4) (x - 3)2 = 5(y+1) 
5) 2x + y2 + 6x + 2 =0

More Related Content

What's hot

LKPD Fungsi Kuadrat
LKPD Fungsi KuadratLKPD Fungsi Kuadrat
LKPD Fungsi Kuadrat
Erni Susanti
 
Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.2
Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.2Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.2
Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.2
Arvina Frida Karela
 
Kumpulan Soal Persamaan Garis Lurus Beserta Pembahasannya
Kumpulan Soal Persamaan Garis Lurus Beserta PembahasannyaKumpulan Soal Persamaan Garis Lurus Beserta Pembahasannya
Kumpulan Soal Persamaan Garis Lurus Beserta Pembahasannya
fatmawati9625
 
Memahami Posisi Garis Terhadap sumbu-x dan sumbu-y
Memahami Posisi Garis Terhadap sumbu-x dan sumbu-yMemahami Posisi Garis Terhadap sumbu-x dan sumbu-y
Memahami Posisi Garis Terhadap sumbu-x dan sumbu-y
RoMa Pdgn
 
Modul kd.3.21. Persamaan Lingkaran SMA/SMK Kelas XI
Modul kd.3.21. Persamaan Lingkaran SMA/SMK Kelas XIModul kd.3.21. Persamaan Lingkaran SMA/SMK Kelas XI
Modul kd.3.21. Persamaan Lingkaran SMA/SMK Kelas XI
Abdullah Banjary
 
22. modul persamaan parabola pak sukani
22. modul persamaan parabola pak sukani22. modul persamaan parabola pak sukani
22. modul persamaan parabola pak sukanisukani
 
Persamaan hiperbola di p (0,0)
Persamaan hiperbola di p (0,0)Persamaan hiperbola di p (0,0)
Persamaan hiperbola di p (0,0)
santi mulyati
 
Makalah hiperbola
Makalah hiperbolaMakalah hiperbola
Makalah hiperbola
ria angriani
 
Materi Irisankerucut PPT
Materi Irisankerucut  PPTMateri Irisankerucut  PPT
Materi Irisankerucut PPT
Akhmad Puryanto
 
PPT MATERI LINGKARAN SMP KELAS 8
PPT MATERI LINGKARAN SMP KELAS 8PPT MATERI LINGKARAN SMP KELAS 8
PPT MATERI LINGKARAN SMP KELAS 8
silviarahayu6
 
Lkpd rotasi geometri transformasi
Lkpd rotasi geometri transformasiLkpd rotasi geometri transformasi
Lkpd rotasi geometri transformasi
Eko Agus Triswanto
 
Bank soal-kesebangunan-kekongruenan
Bank soal-kesebangunan-kekongruenanBank soal-kesebangunan-kekongruenan
Bank soal-kesebangunan-kekongruenan
Anindhita S
 
Persamaan Garis Lurus Dimensi 3
Persamaan Garis Lurus Dimensi 3Persamaan Garis Lurus Dimensi 3
Persamaan Garis Lurus Dimensi 3
AtiqAlghasiaHemalia
 
Soal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMA
Soal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMASoal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMA
Soal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMA
Suci Agustina
 
Lks elips lengkap
Lks elips lengkapLks elips lengkap
Lks elips lengkap
nurwa ningsih
 
RPP dan LKS materi persamaan kuadrat
RPP dan LKS  materi persamaan kuadrat RPP dan LKS  materi persamaan kuadrat
RPP dan LKS materi persamaan kuadrat
Yulia Angraini
 
Fungsi Kuadrat dan Aplikasinya
Fungsi Kuadrat dan AplikasinyaFungsi Kuadrat dan Aplikasinya
Fungsi Kuadrat dan Aplikasinya
NurJuniarAfifi
 
makalah Matematika Parabola
makalah Matematika Parabolamakalah Matematika Parabola
makalah Matematika Parabola
Akhmad Puryanto
 
Persamaan Bola
Persamaan BolaPersamaan Bola
Persamaan Bola
hafizah5
 
Rangkuman materi Hasilkali Transformasi
Rangkuman materi Hasilkali TransformasiRangkuman materi Hasilkali Transformasi
Rangkuman materi Hasilkali Transformasi
Nia Matus
 

What's hot (20)

LKPD Fungsi Kuadrat
LKPD Fungsi KuadratLKPD Fungsi Kuadrat
LKPD Fungsi Kuadrat
 
Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.2
Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.2Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.2
Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.2
 
Kumpulan Soal Persamaan Garis Lurus Beserta Pembahasannya
Kumpulan Soal Persamaan Garis Lurus Beserta PembahasannyaKumpulan Soal Persamaan Garis Lurus Beserta Pembahasannya
Kumpulan Soal Persamaan Garis Lurus Beserta Pembahasannya
 
Memahami Posisi Garis Terhadap sumbu-x dan sumbu-y
Memahami Posisi Garis Terhadap sumbu-x dan sumbu-yMemahami Posisi Garis Terhadap sumbu-x dan sumbu-y
Memahami Posisi Garis Terhadap sumbu-x dan sumbu-y
 
Modul kd.3.21. Persamaan Lingkaran SMA/SMK Kelas XI
Modul kd.3.21. Persamaan Lingkaran SMA/SMK Kelas XIModul kd.3.21. Persamaan Lingkaran SMA/SMK Kelas XI
Modul kd.3.21. Persamaan Lingkaran SMA/SMK Kelas XI
 
22. modul persamaan parabola pak sukani
22. modul persamaan parabola pak sukani22. modul persamaan parabola pak sukani
22. modul persamaan parabola pak sukani
 
Persamaan hiperbola di p (0,0)
Persamaan hiperbola di p (0,0)Persamaan hiperbola di p (0,0)
Persamaan hiperbola di p (0,0)
 
Makalah hiperbola
Makalah hiperbolaMakalah hiperbola
Makalah hiperbola
 
Materi Irisankerucut PPT
Materi Irisankerucut  PPTMateri Irisankerucut  PPT
Materi Irisankerucut PPT
 
PPT MATERI LINGKARAN SMP KELAS 8
PPT MATERI LINGKARAN SMP KELAS 8PPT MATERI LINGKARAN SMP KELAS 8
PPT MATERI LINGKARAN SMP KELAS 8
 
Lkpd rotasi geometri transformasi
Lkpd rotasi geometri transformasiLkpd rotasi geometri transformasi
Lkpd rotasi geometri transformasi
 
Bank soal-kesebangunan-kekongruenan
Bank soal-kesebangunan-kekongruenanBank soal-kesebangunan-kekongruenan
Bank soal-kesebangunan-kekongruenan
 
Persamaan Garis Lurus Dimensi 3
Persamaan Garis Lurus Dimensi 3Persamaan Garis Lurus Dimensi 3
Persamaan Garis Lurus Dimensi 3
 
Soal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMA
Soal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMASoal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMA
Soal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMA
 
Lks elips lengkap
Lks elips lengkapLks elips lengkap
Lks elips lengkap
 
RPP dan LKS materi persamaan kuadrat
RPP dan LKS  materi persamaan kuadrat RPP dan LKS  materi persamaan kuadrat
RPP dan LKS materi persamaan kuadrat
 
Fungsi Kuadrat dan Aplikasinya
Fungsi Kuadrat dan AplikasinyaFungsi Kuadrat dan Aplikasinya
Fungsi Kuadrat dan Aplikasinya
 
makalah Matematika Parabola
makalah Matematika Parabolamakalah Matematika Parabola
makalah Matematika Parabola
 
Persamaan Bola
Persamaan BolaPersamaan Bola
Persamaan Bola
 
Rangkuman materi Hasilkali Transformasi
Rangkuman materi Hasilkali TransformasiRangkuman materi Hasilkali Transformasi
Rangkuman materi Hasilkali Transformasi
 

Similar to Lks KURIKULUM 2013 parabola puncak a,b

Lks persamaan parabola berpusat di (0,0)
Lks persamaan parabola berpusat di (0,0)Lks persamaan parabola berpusat di (0,0)
Lks persamaan parabola berpusat di (0,0)
Rizki Safari Rakhmat
 
Kumpulan soal matematika wajib
Kumpulan soal matematika wajibKumpulan soal matematika wajib
Kumpulan soal matematika wajibwulLansieGokilL
 
7. KD 3.2 Teorema Sisa 2.pptx
7. KD 3.2 Teorema Sisa 2.pptx7. KD 3.2 Teorema Sisa 2.pptx
7. KD 3.2 Teorema Sisa 2.pptx
shihwashihwa
 
Irisan Kerucut - Parabola
Irisan Kerucut - ParabolaIrisan Kerucut - Parabola
Irisan Kerucut - Parabola
Farida Ayuni
 
LKPD ROTASI KELAS XI
LKPD ROTASI KELAS XILKPD ROTASI KELAS XI
LKPD ROTASI KELAS XI
randiramlan
 
Matdas.pptx
Matdas.pptxMatdas.pptx
Matdas.pptx
karinawahyu2
 
Irisan Kerucut
Irisan KerucutIrisan Kerucut
Irisan Kerucut
Kurnia Yusuf
 
Makalah hiperbola
Makalah hiperbolaMakalah hiperbola
Makalah hiperbola
rasyidyelsi
 
Relasi dan fungsi 1
Relasi dan fungsi 1Relasi dan fungsi 1
Relasi dan fungsi 1
MasfuahFuah
 
Irisan Kerucut - Parabola
Irisan Kerucut - ParabolaIrisan Kerucut - Parabola
Irisan Kerucut - Parabola
Alya Titania Annisaa
 
Contoh-soal-kalkulus-iii
Contoh-soal-kalkulus-iiiContoh-soal-kalkulus-iii
Contoh-soal-kalkulus-iii
Hana Zainab Mukarromah
 
Irisan kerucut
Irisan kerucutIrisan kerucut
Irisan kerucut
Fajar Rachman
 
5. KD 3.2 Pembagian Polinomial oleh berderajat dua.pptx
5. KD 3.2 Pembagian Polinomial oleh berderajat dua.pptx5. KD 3.2 Pembagian Polinomial oleh berderajat dua.pptx
5. KD 3.2 Pembagian Polinomial oleh berderajat dua.pptx
shihwashihwa
 
Fs kuadarat 1
Fs kuadarat 1Fs kuadarat 1
Fs kuadarat 1
irayuliana3
 
2. KD 3.2 Nilai Polinomial.pptx
2. KD 3.2 Nilai Polinomial.pptx2. KD 3.2 Nilai Polinomial.pptx
2. KD 3.2 Nilai Polinomial.pptx
shihwashihwa
 
Persamaan dan Pertidaksamaan Kuadrat, Fungsi Kuadrat, dan Diskriminan
Persamaan dan Pertidaksamaan Kuadrat, Fungsi Kuadrat, dan DiskriminanPersamaan dan Pertidaksamaan Kuadrat, Fungsi Kuadrat, dan Diskriminan
Persamaan dan Pertidaksamaan Kuadrat, Fungsi Kuadrat, dan Diskriminan
hari wihana
 
TEOREMA DASAR KALKULUS
TEOREMA DASAR KALKULUSTEOREMA DASAR KALKULUS
TEOREMA DASAR KALKULUS
Nurul Ulfah
 
Printtdknurul 140811030340-phpapp01
Printtdknurul 140811030340-phpapp01Printtdknurul 140811030340-phpapp01
Printtdknurul 140811030340-phpapp01
NopitaSari11
 

Similar to Lks KURIKULUM 2013 parabola puncak a,b (20)

Fungsi matematika
Fungsi matematikaFungsi matematika
Fungsi matematika
 
Lks persamaan parabola berpusat di (0,0)
Lks persamaan parabola berpusat di (0,0)Lks persamaan parabola berpusat di (0,0)
Lks persamaan parabola berpusat di (0,0)
 
Kumpulan soal matematika wajib
Kumpulan soal matematika wajibKumpulan soal matematika wajib
Kumpulan soal matematika wajib
 
7. KD 3.2 Teorema Sisa 2.pptx
7. KD 3.2 Teorema Sisa 2.pptx7. KD 3.2 Teorema Sisa 2.pptx
7. KD 3.2 Teorema Sisa 2.pptx
 
Irisan Kerucut - Parabola
Irisan Kerucut - ParabolaIrisan Kerucut - Parabola
Irisan Kerucut - Parabola
 
2 parabola
2 parabola2 parabola
2 parabola
 
LKPD ROTASI KELAS XI
LKPD ROTASI KELAS XILKPD ROTASI KELAS XI
LKPD ROTASI KELAS XI
 
Matdas.pptx
Matdas.pptxMatdas.pptx
Matdas.pptx
 
Irisan Kerucut
Irisan KerucutIrisan Kerucut
Irisan Kerucut
 
Makalah hiperbola
Makalah hiperbolaMakalah hiperbola
Makalah hiperbola
 
Relasi dan fungsi 1
Relasi dan fungsi 1Relasi dan fungsi 1
Relasi dan fungsi 1
 
Irisan Kerucut - Parabola
Irisan Kerucut - ParabolaIrisan Kerucut - Parabola
Irisan Kerucut - Parabola
 
Contoh-soal-kalkulus-iii
Contoh-soal-kalkulus-iiiContoh-soal-kalkulus-iii
Contoh-soal-kalkulus-iii
 
Irisan kerucut
Irisan kerucutIrisan kerucut
Irisan kerucut
 
5. KD 3.2 Pembagian Polinomial oleh berderajat dua.pptx
5. KD 3.2 Pembagian Polinomial oleh berderajat dua.pptx5. KD 3.2 Pembagian Polinomial oleh berderajat dua.pptx
5. KD 3.2 Pembagian Polinomial oleh berderajat dua.pptx
 
Fs kuadarat 1
Fs kuadarat 1Fs kuadarat 1
Fs kuadarat 1
 
2. KD 3.2 Nilai Polinomial.pptx
2. KD 3.2 Nilai Polinomial.pptx2. KD 3.2 Nilai Polinomial.pptx
2. KD 3.2 Nilai Polinomial.pptx
 
Persamaan dan Pertidaksamaan Kuadrat, Fungsi Kuadrat, dan Diskriminan
Persamaan dan Pertidaksamaan Kuadrat, Fungsi Kuadrat, dan DiskriminanPersamaan dan Pertidaksamaan Kuadrat, Fungsi Kuadrat, dan Diskriminan
Persamaan dan Pertidaksamaan Kuadrat, Fungsi Kuadrat, dan Diskriminan
 
TEOREMA DASAR KALKULUS
TEOREMA DASAR KALKULUSTEOREMA DASAR KALKULUS
TEOREMA DASAR KALKULUS
 
Printtdknurul 140811030340-phpapp01
Printtdknurul 140811030340-phpapp01Printtdknurul 140811030340-phpapp01
Printtdknurul 140811030340-phpapp01
 

Recently uploaded

Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
LEESOKLENGMoe
 
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptxMATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
emiliawati098
 
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdfFinal_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
FazaKhilwan1
 
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
athayaahzamaulana1
 
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdfTahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
NathanielIbram
 
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
nadyahermawan
 
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
ProfesorCilikGhadi
 
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptxMI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
almiraulimaz2521988
 
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
ArumNovita
 
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptxPPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
emiliawati098
 

Recently uploaded (10)

Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
 
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptxMATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
 
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdfFinal_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
 
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
 
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdfTahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
 
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
 
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
 
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptxMI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
 
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
 
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptxPPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
 

Lks KURIKULUM 2013 parabola puncak a,b

  • 1. LEMBAR KERJA SISWA II MATEMATIKA PEMINATAN Nama Kelompok : ......................................................................................... Nama anggota : 1. ............................................. .................................... 2. ........................................ ......................................... 3. ................................... .............................................. 4. ……………………………………………………………………………….. Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi 3.3 Menganalisis konsep sifat- sifat irisan kerucut (parabola, hiperbola, dan ellips) dan menerapkannya dalam pembuktian dan menyelesaikan masalah matematika. 1. Menjelaskan pengertian parabola dan sifat-sifat parabola 2. Menentukan persamaan parabola dengan puncak ( 0, 0) 3. Menentukan persamaan parabola dengan puncak (a,b) Petunjuk:  Tuliskan nama kelompok dan nama anggota kelompok pada lembar yang disediakan  Diskusikan kegiatan berikut dengan teman kelompok masing-masing. Kegiatan Siswa: Persamaan Parabola yang Berpuncak di P(a, b) Persamaan parabola yang berpuncak di (a, b) diperoleh dengan menggeser grafik parabola yang berpuncak di (0, 0). A. Persamaan Parabola dengan puncak O (a, b) dan garis direktris sejajar sumbu Y i. Puncak (a, b) ii. Sumbu simetri x = a iii. Fokus = titik api = F (a + p, b) iv. Direktris = garis l = x = a - p atau x –( a – p) = 0 adalah jarak dari titik F (a + p, b) ke titik P(x, y) adalah jarak dari titik P (x , y) ke garis x – (a - p) = 0 Berdasarkan definisi parabola , diperoleh: ( ) ( ) ( | | √ ) [ ( )] ( ) ( | ( ) | √ ( ) ) [( ) ] ( ) [( ) ] ( ) [( ) ] [( ) ] ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ( )
  • 2. B. Persamaan Parabola dengan puncak (a, b) dan garis direktris sejajar sumbu X i. Puncak (a, b) ii. Sumbu simetri x = a iii. Fokus = titik api = F (a, b + p) iv. Direktris = garis l = y = b - p atau y – (b - p) = 0 Berdasarkan definisi parabola, diperoleh: adalah jarak dari titik F (a, b+p) ke titik P(x, y) adalah jarak dari titik P (x , y) ke garis y – (b - p) = 0 Berdasarkan definisi parabola , diperoleh: ( ) ( ) ( | | √ ) ( ) [ ( )] ( | ( ) | √ ( ) ) ( ) [( ) ] [( ) ] ( ) [( ) ] [( ) ] ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) Isilah tabel berikut ini
  • 3. Contoh 1 Tentukan persamaan parabola yang titik fokusnya (4, 0) dan persamaan direktrisnya x = –4. Tentukan pula panjang lactus rectumnya. Jawab:  Buat sketsa parabola dengan diketahui: p = 4 parabola terbuka ke kanan.  Dari sketsa terlihat bahwa parabolanya merupakan parabola horizontal yang terbuka ke kanan, persamaannya adalah: y2 = 4px.  Karena p = 4 maka persamaannya menjadi y2 = 16x  Panjang lactus rectum (LR) = 4p = 4. 4 = 16 Contoh 2 Tentukan persamaan parabola yang berpuncak di (2, 4) dan fokus (–3, 4). Jawab: Diketahui P(2, 4) dan titik fokus F(–3, 4). Dengan cara membuat sketsa grafik parabola, maka jenis parabolanya adalah parabola mendatar yang terbuka ke kiri. Diketahui: P(a, b) = P(2, 4) dan F(a – p, b) = F(–3, 4). maka diperoleh: a = 2, b = 4, dan a – p = –3 ⇔ 2 – p = –3 ⇔ p = 5 Sehingga persamaannya adalah: (y – b)2 = –4p(x – a) ⇔ (y – 4)2 = –4 · 5(x – 2) ⇔ y2 – 8y + 16 = –20(x – 2) ⇔ y2 – 8y + 16 = –20x + 40 ⇔ y2 + 20x – 8y – 24 = 0 SOAL LATIHAN (dikerjakan secara individu di kertas selembar) 1. Tentukanlah persamaan parabola dengan puncak (0, 0) dan titik fokus (0,3). Gambarlah grafiknya 2. Tentukanlah persamaan parabola dengan puncak (1, -6) dan titik fokus (-1, -6). 3. Tentukanlah persamaan parabola dengan fokus (2, 3) dan direktris x = 6 4. Tentukanlah kordinat titik fokus, persamaan direktris, titik puncak, persamaan sumbu simetri dan panjang lactus rectum dari parabola berikut: 1) x2 = -4y 2) y2= 16x 3) (y - 3)2 = 4(x-2) 4) (x - 3)2 = 5(y+1) 5) 2x + y2 + 6x + 2 =0