SlideShare a Scribd company logo
Kelompok:
Muchlisah Husain 12312206
Ade Putri Rahmawati 12312211
Nuryulia Ari Tsalatsaningrum 12312235
Purba Jati Arum Sari 12312273
1
Pengantar Produksi


Produksi merupakan aktivitas ekonomi yang
sangat menunjang kegiatan konsumsi. Tanpa
produksi, konsumen tidak akan dapat
mengonsumsi barang dan jasa yang dibutuhkan.
Produksi dan konsumsi merupakan mata rantai
yang saling berkaitan.

Konsumsi bertujuan memperoleh mashlahah,
produksi juga dimaksudkan untuk mendapat
mashlahah. Dengan demikian, produsen dan
konsumen memiliki tujuan yang sama, yaitu mencapai
mashlahah.
2
Pokok Pembahasan
Definisi Produksi Menurut Islam
 Tujuan Produksi Menurut Islam
 Kendala dalam Produksi
 Formulasi Mashlahah bagi
Produsen
 Penurunan Kurva Penawaran
 Nilai-nilai Islam dalam Produksi
 Atribut Fisik dan Nilai dalam
Produk


3
Definisi Produksi




Produksi adalah kegiatan manusia untuk
menghasilkan barang dan jasa yang
kemudian dimanfaatkan oleh konsumen.
Secara teknis, produksi adalah proses
transformasi input menjadi output.

4
Definisi Produksi Menurut
Islam
Dari beberapa definisi ekonom Muslim, produksi
dalam perspektif Islam akan mengerucut pada
manusia dan eksitensinya, meskipun beberapa
definisi tersebut berusaha mengelaborasi dari
perspektif yang berbeda.
 Dengan demikian, segala kepentingan manusia
yang sejalan dengan moral Islam, harus menjadi
fokus dan target utama kegiatan produksi.
Produksi adalah proses mencari,
mengalokasikan dan mengolah sumber daya
menjadi output dalam rangka meningkatkan
mashlahah bagi manusia. Jadi, produksi
mencakup aspek tujuan maupun karakter yang
melekat pada kegiatan tersebut.


5
Produksi-Konsumsi sebagai
Mata Rantai






Kegiatan produksi merupakan respon dari kegiatan
konsumsi, atau sebaliknya. Kegiatan produksi menciptakan
barang dan jasa, sedangkan kegiatan konsumsi
menggunakan barang dan jasa tersebut. Sehingga,
konsumsi dan produksi merupakan mata rantai yang saling
berkaitan. (Gambar 6.1)
Karena itu, kegiatan produksi harus sejalan dengan
konsumsi. Jika keduanya tidak sejalan, kegiatan ekonomi
tidak akan berhasil mencapai tujuan yang diinginkan.
Contoh, dalam Islam terdapat larangan mengonsumsi
minuman beralkohol. Jika ada individu yang memproduksi
minuman beralkohol kemudian dapat memasarkannya
secara bebas, maka tujuan ekonomi Islami tidak akan
tercapai.
6
Mata Rantai Kegiatan ProduksiKonsumsi

7
Tujuan Produksi









menciptakan mashlahah yang optimum bagi konsumen atau bagi
manusia secara keseluruhan.
memenuhi kebutuhan masyarakat dalam mencapai kemakmuran
nasional suatu Negara.
Menjaga kesinambungan usaha perusahaan dengan jalan
meningkatkan proses produksi secara terus menerus.
Meningkatkan keuntungan perusahaan dengan cara
meminimumkan biaya produksi.
Meningkatkan jumlah dan mutu produksi.
Memperoleh kepuasan dari kegiatan produksi.
Memenuhi kebutuhan dan kepentingan produsen serta konsumen.

8
Keseimbangan Produsen
• Terjadi pada saat produsen
mengkombinasikan dua faktor
produksi dengan memberikan output
yg max.
• Keseimbangan dicapai dengan prinsip
output max. atau minimalisasi biaya

9
FORMULASI MASHLAHAH BAGI
PRODUSEN

10
Formulasi Mashlahah
Produsen
Dalam konteks produsen atau perusahaan yang menaruh
perhatian pada keuntungan/profit, maka manfaat ini dapat
berupa keuntungan material (maal). Untuk itu rumusan
mashlahah yang menjadi perhatian produsen adalah:
Mashlahah = keunrungan + berkah
M= ∏+B
Dimana M menunjukkan mashlahah n adalah keuntungan, dan
B adalah berkah. Dalam hal ini berkah didefinisikan
sebagaimana dalam BAB IV. Adapun keuntungan merupakan
selisih antara pendapatan total/ total revenue (TR) dengan
biaya totalnya/ total cost (TC). yaitu:
∏ = TR - TC
Pada dasarnya berkah akan diperoleh apabila menerapkan
prinsip dan nilai Islam dalam kegiatan produksinya. Disisi
lain, berkah yang diterima merupakan konpensasi yang tidak
secara langsung diterima produsen atau berkah revenue
(BR) dikurangi dengan biaya untuk mendapatkan berkah
tersebut atau berkah cost (BC), yaitu :
B = BR – BC = -BC
11
Formulasi Mashlahah
Produsen
Dalam persamaan di atas penerimaan berkah dapat diasumsikan nilainya
nol atau secara indrawi tidak dapat diobservasi karena berkah memang
tidak secara langsung tidak selalu berwujud material. Dengan demikian,
mashlahah sebagaimana didefinisikan pada persamaan (6.1) bisa ditulis
kembali menjadi:
M = TR – TC – BC
Adanya biaya untuk mencari (BC) tentu saja akan membawa implikasi
terhadap harga barang dan jasa yang dihasilkan produsen Harga jual
produk adalah harga yang telah mengakomodasi pengeluaran berkah
tersebut yaitu:
BP

= P + BC

Dengan demikian, rumusan mashlahah yang diekspresikan dalam
persamaan (6.3) di atas akan berubah menjadi:
M = BTR – TC – BC
Selanjutnya dengan pendekatan kalkulus terhadap persamaan di atas,
maka bisa ditemukan pedoman yang bisa digunakan oleh produsen
dalam memaksimumkan mashlahah atau optimum mashlahah condition
(OMC) yaitu:

12
Atribut Fisik dan Nilai dalam
Produk
Sebuah produk yang dihasilkan oleh
produsen menjadi berharga atau
bernilai bukan karena adanya berbagai
atribut fisik dari produk semata, tetapi
juga karena adanya nilai (value) yang
dipandang berharga oleh konsumen.

13
Input produksi dan berkah
Kegiatan produksi membutuhkan berbagai
jenis sumber daya ekonomi yang lazim
disebut input atau faktor produksi, yaitu
segala hal yang menjadi masukan secara
langsung maupun tidak langsung dalam
proses produksi.
 Klasifikasi input produksi dan berkah :
input manusia (human input) :
tenaga kerja/buruh dan wirausahawan
input nonmanusia (non human input):
sumber daya alam (natural resources),
capital (financial capital), mesin, alat-alat,
gedung, dan input-input fisik lainnya (physical
capital)


14
Pengkategorian input dilandasi
oleh 2 alasan :
1. Manusia adalah faktor produksi yang memiliki
peran penting dalam keseluruhan faktor produksi.
Manusia dapat dikatakan sebagai faktor produksi
yang utama (main input), sementara input
nonmanusia adalah input pendukung (spporting
input).
2. Manusia adalah makhluk hidup yang tentu saja
memiliki berbagai karakteristik yang berbeda dengan
faktor produksi lainnya.

15
KURVA PENAWARAN

16
Definisi


Kurva penawaran adalah kurva yang menunjukkan
hubungan antara tingkat harga dengan jumlah
produk yang ditawarkan oleh produsen.

• Dengan kata lain, kurva penawaran menunjukkan
respon produsen dalam memasok produk terhadap
perkembangan harga di pasar. Kurva penawaran
diturunkan dari perilaku produsen yang berorientasi
untuk mencapai tingkat mashlahah maksimum.
17
Kurva Penawaran

Hukum penawaran:
“Semakin tinggi harga suatu barang,
maka tingkat penawarannya semakin
tinggi. Semakin rendah harga suatu
barang, penawarannya akan rendah,
cateris paribus”

18
NILAI-NILAI ISLAM DALAM
PRODUKSI

19
Nilai-nilai Islam dalam
Produksi
Upaya produsen untuk memperoleh
mashlahah yang maksimum dapat
terwujud jika produsen mengaplikasikan
nilai-nilai Islam. Dengan demikian,
seluruh kegiatan produksi terkait pada
tatanan nilai Islami, mulai dari
mengorganisasikan faktor produksi,
proses produksi, hingga pemasaran
dan pelayanan.
20
Nilai-nilai Islam dalam
Produksi

1.
2.
3.
4.
5.

6.
7.
8.
9.
10.

11.
12.

Secara rinci, nilai-nilai Islam dalam produksi meliputi:
Berorientasi jangka panjang (generasi mendatang maupun
akhirat)
Menepati janji dan kontrak
Memenuhi takaran, ketetapan, kelugasan, dan kebenaran;
Berpegang teguh pada kedisiplinan dan dinamis;
Menghargai prestasi/produktivitas;
Mendorong ukhuwah sesama pelaku ekonomi;
Menghormati hak milik individu;
Mengikuti syarat sah dan rukun akad/transaksi;
Adil dalam bertransaksi;
Memiliki wawasan sosial;
Membayar upah tepat waktu dan layak;
Menghindari jenis dan proses produksi yang diharamkan
dalam Islam
21

More Related Content

What's hot

Efek substitusi dan pendapatan
Efek substitusi dan pendapatanEfek substitusi dan pendapatan
Efek substitusi dan pendapatan
yunisarosa
 
Bab 4 Permintaan dan Penawaran,Kurva Tawar Menawar, dan Nilai Tukar Perdagangan
Bab 4 Permintaan dan Penawaran,Kurva Tawar Menawar, dan Nilai Tukar PerdaganganBab 4 Permintaan dan Penawaran,Kurva Tawar Menawar, dan Nilai Tukar Perdagangan
Bab 4 Permintaan dan Penawaran,Kurva Tawar Menawar, dan Nilai Tukar Perdagangan
Quinta Nursabrina
 
Fungsi konsumsi
Fungsi konsumsiFungsi konsumsi
Fungsi konsumsi
Marselina Marselina
 
PPT Pertumbuhan Ekonomi, Pengangguran, dan Inflasi - Risal Fadhil Rahardiansyah
PPT Pertumbuhan Ekonomi, Pengangguran, dan Inflasi - Risal Fadhil RahardiansyahPPT Pertumbuhan Ekonomi, Pengangguran, dan Inflasi - Risal Fadhil Rahardiansyah
PPT Pertumbuhan Ekonomi, Pengangguran, dan Inflasi - Risal Fadhil Rahardiansyah
Risal Fadhil Rahardiansyah
 
Dasar tukar atau term of trade
Dasar tukar atau term of tradeDasar tukar atau term of trade
Dasar tukar atau term of trade
Ihsan Amruh
 
Analisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasi
Analisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasiAnalisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasi
Analisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasi
Inas Thahirah
 
Teori ekonomi klasik vs teori ekonomi keynesian (1)
Teori ekonomi klasik vs teori ekonomi keynesian (1)Teori ekonomi klasik vs teori ekonomi keynesian (1)
Teori ekonomi klasik vs teori ekonomi keynesian (1)
Puspita Ningtiyas
 
Powerpoint permintaan1
Powerpoint permintaan1Powerpoint permintaan1
Powerpoint permintaan1
ndriehs
 
Bab 11 permintaan-penawaran uang
Bab 11   permintaan-penawaran uangBab 11   permintaan-penawaran uang
Bab 11 permintaan-penawaran uangYusron Blacklist
 
03 ekonomi mikro permintaan dan penawaran
03 ekonomi mikro     permintaan dan penawaran03 ekonomi mikro     permintaan dan penawaran
03 ekonomi mikro permintaan dan penawaran
Nurdin Al-Azies
 
Aliran Fisiokrat dan Merkantilisme
Aliran Fisiokrat dan MerkantilismeAliran Fisiokrat dan Merkantilisme
Aliran Fisiokrat dan Merkantilisme
Cut Endang Kurniasih
 
Konsep uang dalam ekonomi islam
Konsep uang dalam ekonomi islamKonsep uang dalam ekonomi islam
Konsep uang dalam ekonomi islam
diya lala
 
Soal kebijakan moneter dan fiskal lampiran soal tes pengetahuan
Soal kebijakan moneter dan fiskal lampiran soal tes pengetahuanSoal kebijakan moneter dan fiskal lampiran soal tes pengetahuan
Soal kebijakan moneter dan fiskal lampiran soal tes pengetahuan
T'Janross Ingiend
 
Makalah Ekonomi Mikro II (Resume)
Makalah Ekonomi Mikro II (Resume)Makalah Ekonomi Mikro II (Resume)
Makalah Ekonomi Mikro II (Resume)
Bagus Cahyo Jaya Pratama Pratama
 
PPT Kampus Mengajar 5 SMP Kasatriyan 1 Surakarta.pptx
PPT Kampus Mengajar 5 SMP Kasatriyan 1 Surakarta.pptxPPT Kampus Mengajar 5 SMP Kasatriyan 1 Surakarta.pptx
PPT Kampus Mengajar 5 SMP Kasatriyan 1 Surakarta.pptx
AnggiKaje
 
Soal dan jawaban UTS 25.10.2012
Soal dan jawaban UTS 25.10.2012Soal dan jawaban UTS 25.10.2012
Soal dan jawaban UTS 25.10.2012
Farah Fauziah Hilman
 
Hukum dan faktor permintaan dan penawaran
Hukum dan faktor permintaan dan penawaranHukum dan faktor permintaan dan penawaran
Hukum dan faktor permintaan dan penawaranRiva Anggraeni
 
Makalan kenaikan harga kebutuhan pokok
Makalan kenaikan harga kebutuhan pokokMakalan kenaikan harga kebutuhan pokok
Makalan kenaikan harga kebutuhan pokok
Kinza_com
 

What's hot (20)

Efek substitusi dan pendapatan
Efek substitusi dan pendapatanEfek substitusi dan pendapatan
Efek substitusi dan pendapatan
 
Bab 4 Permintaan dan Penawaran,Kurva Tawar Menawar, dan Nilai Tukar Perdagangan
Bab 4 Permintaan dan Penawaran,Kurva Tawar Menawar, dan Nilai Tukar PerdaganganBab 4 Permintaan dan Penawaran,Kurva Tawar Menawar, dan Nilai Tukar Perdagangan
Bab 4 Permintaan dan Penawaran,Kurva Tawar Menawar, dan Nilai Tukar Perdagangan
 
Fungsi konsumsi
Fungsi konsumsiFungsi konsumsi
Fungsi konsumsi
 
Modul ekonomi moneter
Modul ekonomi moneterModul ekonomi moneter
Modul ekonomi moneter
 
Makalah_55 Kemiskinan desa dan kota (timeseries)
Makalah_55 Kemiskinan desa dan kota (timeseries)Makalah_55 Kemiskinan desa dan kota (timeseries)
Makalah_55 Kemiskinan desa dan kota (timeseries)
 
PPT Pertumbuhan Ekonomi, Pengangguran, dan Inflasi - Risal Fadhil Rahardiansyah
PPT Pertumbuhan Ekonomi, Pengangguran, dan Inflasi - Risal Fadhil RahardiansyahPPT Pertumbuhan Ekonomi, Pengangguran, dan Inflasi - Risal Fadhil Rahardiansyah
PPT Pertumbuhan Ekonomi, Pengangguran, dan Inflasi - Risal Fadhil Rahardiansyah
 
Dasar tukar atau term of trade
Dasar tukar atau term of tradeDasar tukar atau term of trade
Dasar tukar atau term of trade
 
Analisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasi
Analisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasiAnalisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasi
Analisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasi
 
Teori ekonomi klasik vs teori ekonomi keynesian (1)
Teori ekonomi klasik vs teori ekonomi keynesian (1)Teori ekonomi klasik vs teori ekonomi keynesian (1)
Teori ekonomi klasik vs teori ekonomi keynesian (1)
 
Powerpoint permintaan1
Powerpoint permintaan1Powerpoint permintaan1
Powerpoint permintaan1
 
Bab 11 permintaan-penawaran uang
Bab 11   permintaan-penawaran uangBab 11   permintaan-penawaran uang
Bab 11 permintaan-penawaran uang
 
03 ekonomi mikro permintaan dan penawaran
03 ekonomi mikro     permintaan dan penawaran03 ekonomi mikro     permintaan dan penawaran
03 ekonomi mikro permintaan dan penawaran
 
Aliran Fisiokrat dan Merkantilisme
Aliran Fisiokrat dan MerkantilismeAliran Fisiokrat dan Merkantilisme
Aliran Fisiokrat dan Merkantilisme
 
Konsep uang dalam ekonomi islam
Konsep uang dalam ekonomi islamKonsep uang dalam ekonomi islam
Konsep uang dalam ekonomi islam
 
Soal kebijakan moneter dan fiskal lampiran soal tes pengetahuan
Soal kebijakan moneter dan fiskal lampiran soal tes pengetahuanSoal kebijakan moneter dan fiskal lampiran soal tes pengetahuan
Soal kebijakan moneter dan fiskal lampiran soal tes pengetahuan
 
Makalah Ekonomi Mikro II (Resume)
Makalah Ekonomi Mikro II (Resume)Makalah Ekonomi Mikro II (Resume)
Makalah Ekonomi Mikro II (Resume)
 
PPT Kampus Mengajar 5 SMP Kasatriyan 1 Surakarta.pptx
PPT Kampus Mengajar 5 SMP Kasatriyan 1 Surakarta.pptxPPT Kampus Mengajar 5 SMP Kasatriyan 1 Surakarta.pptx
PPT Kampus Mengajar 5 SMP Kasatriyan 1 Surakarta.pptx
 
Soal dan jawaban UTS 25.10.2012
Soal dan jawaban UTS 25.10.2012Soal dan jawaban UTS 25.10.2012
Soal dan jawaban UTS 25.10.2012
 
Hukum dan faktor permintaan dan penawaran
Hukum dan faktor permintaan dan penawaranHukum dan faktor permintaan dan penawaran
Hukum dan faktor permintaan dan penawaran
 
Makalan kenaikan harga kebutuhan pokok
Makalan kenaikan harga kebutuhan pokokMakalan kenaikan harga kebutuhan pokok
Makalan kenaikan harga kebutuhan pokok
 

Similar to Kelompok

Makalah etika bisnis
Makalah etika bisnisMakalah etika bisnis
Makalah etika bisnis
yansasmi
 
COVER.docx
COVER.docxCOVER.docx
COVER.docx
PaMedan1
 
Produksi islami
Produksi islamiProduksi islami
Produksi islami
Febrie Dwi Cahya
 
Makalah Teori dan Analisis Produksi dalam Ekonomi Syariah
Makalah Teori dan Analisis Produksi dalam Ekonomi SyariahMakalah Teori dan Analisis Produksi dalam Ekonomi Syariah
Makalah Teori dan Analisis Produksi dalam Ekonomi SyariahRatna Kusuma Wardhany
 
Memahami perilaku ekonomi dan organisasi industri (1)
Memahami perilaku ekonomi dan organisasi industri (1)Memahami perilaku ekonomi dan organisasi industri (1)
Memahami perilaku ekonomi dan organisasi industri (1)
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Teori dan analisis produksi islami
Teori dan analisis produksi islamiTeori dan analisis produksi islami
Teori dan analisis produksi islamiArham Gensida
 
Memahami Perilaku Ekonomi dan Organisasi Industri
Memahami Perilaku Ekonomi dan Organisasi Industri Memahami Perilaku Ekonomi dan Organisasi Industri
Memahami Perilaku Ekonomi dan Organisasi Industri
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Pertemuan 4-Etika Produksi dan Pemasaran.pptx
Pertemuan 4-Etika Produksi dan Pemasaran.pptxPertemuan 4-Etika Produksi dan Pemasaran.pptx
Pertemuan 4-Etika Produksi dan Pemasaran.pptx
nairaazkia89
 
Pendekatan Ordinal dan Perilaku Produsen kelas X
Pendekatan Ordinal dan Perilaku Produsen kelas X Pendekatan Ordinal dan Perilaku Produsen kelas X
Pendekatan Ordinal dan Perilaku Produsen kelas X
Putri Larasantang
 
Perilaku konsumen dan produsen
Perilaku konsumen dan produsenPerilaku konsumen dan produsen
Perilaku konsumen dan produsen
Vina Widya Putri
 
Pengeluaran Menurut Ekonomi Islam
Pengeluaran Menurut Ekonomi IslamPengeluaran Menurut Ekonomi Islam
Pengeluaran Menurut Ekonomi IslamMahyuddin Khalid
 
EKONOMI_MIKRO_ISLAM_TEORI_KONSUMSI.pptx
EKONOMI_MIKRO_ISLAM_TEORI_KONSUMSI.pptxEKONOMI_MIKRO_ISLAM_TEORI_KONSUMSI.pptx
EKONOMI_MIKRO_ISLAM_TEORI_KONSUMSI.pptx
Mumud Salimudin
 
Paper etika ekonomi dalam syariah EKONOMI DALAM ISLAM
Paper etika ekonomi dalam syariah EKONOMI DALAM ISLAM Paper etika ekonomi dalam syariah EKONOMI DALAM ISLAM
Paper etika ekonomi dalam syariah EKONOMI DALAM ISLAM
Ruyung Movia
 
7. HBL, Jihan Nabilah Ekayono Putri, Hapzi Ali, Hukum Bisnis dan Lingkungan, ...
7. HBL, Jihan Nabilah Ekayono Putri, Hapzi Ali, Hukum Bisnis dan Lingkungan, ...7. HBL, Jihan Nabilah Ekayono Putri, Hapzi Ali, Hukum Bisnis dan Lingkungan, ...
7. HBL, Jihan Nabilah Ekayono Putri, Hapzi Ali, Hukum Bisnis dan Lingkungan, ...
Jihan Nabilah
 
Low in cost human image the Theory
Low in cost  human image the TheoryLow in cost  human image the Theory
Low in cost human image the Theory
Ismail Ahmad
 
Skb makalah
Skb makalahSkb makalah
Skb makalah
rizalfarabi16
 
Kegiatan,Poduksi,distribusi,konsumsi Kel 6 (ekonomi).pptx
Kegiatan,Poduksi,distribusi,konsumsi Kel 6 (ekonomi).pptxKegiatan,Poduksi,distribusi,konsumsi Kel 6 (ekonomi).pptx
Kegiatan,Poduksi,distribusi,konsumsi Kel 6 (ekonomi).pptx
AkhmadFauzan28
 
4,BE&GG, Maksi Prima Dewi, Hapzi Ali, Ethics and Business : Marketing Ethics ...
4,BE&GG, Maksi Prima Dewi, Hapzi Ali, Ethics and Business : Marketing Ethics ...4,BE&GG, Maksi Prima Dewi, Hapzi Ali, Ethics and Business : Marketing Ethics ...
4,BE&GG, Maksi Prima Dewi, Hapzi Ali, Ethics and Business : Marketing Ethics ...
MaksiPrimaDewi
 
Tokoh dan pemikiran islam kontemporer
Tokoh dan pemikiran islam kontemporerTokoh dan pemikiran islam kontemporer
Tokoh dan pemikiran islam kontemporer
ari3s2482
 

Similar to Kelompok (20)

Makalah etika bisnis
Makalah etika bisnisMakalah etika bisnis
Makalah etika bisnis
 
COVER.docx
COVER.docxCOVER.docx
COVER.docx
 
Produksi islami
Produksi islamiProduksi islami
Produksi islami
 
Makalah Teori dan Analisis Produksi dalam Ekonomi Syariah
Makalah Teori dan Analisis Produksi dalam Ekonomi SyariahMakalah Teori dan Analisis Produksi dalam Ekonomi Syariah
Makalah Teori dan Analisis Produksi dalam Ekonomi Syariah
 
Memahami perilaku ekonomi dan organisasi industri (1)
Memahami perilaku ekonomi dan organisasi industri (1)Memahami perilaku ekonomi dan organisasi industri (1)
Memahami perilaku ekonomi dan organisasi industri (1)
 
Present mikro islam
Present mikro islamPresent mikro islam
Present mikro islam
 
Teori dan analisis produksi islami
Teori dan analisis produksi islamiTeori dan analisis produksi islami
Teori dan analisis produksi islami
 
Memahami Perilaku Ekonomi dan Organisasi Industri
Memahami Perilaku Ekonomi dan Organisasi Industri Memahami Perilaku Ekonomi dan Organisasi Industri
Memahami Perilaku Ekonomi dan Organisasi Industri
 
Pertemuan 4-Etika Produksi dan Pemasaran.pptx
Pertemuan 4-Etika Produksi dan Pemasaran.pptxPertemuan 4-Etika Produksi dan Pemasaran.pptx
Pertemuan 4-Etika Produksi dan Pemasaran.pptx
 
Pendekatan Ordinal dan Perilaku Produsen kelas X
Pendekatan Ordinal dan Perilaku Produsen kelas X Pendekatan Ordinal dan Perilaku Produsen kelas X
Pendekatan Ordinal dan Perilaku Produsen kelas X
 
Perilaku konsumen dan produsen
Perilaku konsumen dan produsenPerilaku konsumen dan produsen
Perilaku konsumen dan produsen
 
Pengeluaran Menurut Ekonomi Islam
Pengeluaran Menurut Ekonomi IslamPengeluaran Menurut Ekonomi Islam
Pengeluaran Menurut Ekonomi Islam
 
EKONOMI_MIKRO_ISLAM_TEORI_KONSUMSI.pptx
EKONOMI_MIKRO_ISLAM_TEORI_KONSUMSI.pptxEKONOMI_MIKRO_ISLAM_TEORI_KONSUMSI.pptx
EKONOMI_MIKRO_ISLAM_TEORI_KONSUMSI.pptx
 
Paper etika ekonomi dalam syariah EKONOMI DALAM ISLAM
Paper etika ekonomi dalam syariah EKONOMI DALAM ISLAM Paper etika ekonomi dalam syariah EKONOMI DALAM ISLAM
Paper etika ekonomi dalam syariah EKONOMI DALAM ISLAM
 
7. HBL, Jihan Nabilah Ekayono Putri, Hapzi Ali, Hukum Bisnis dan Lingkungan, ...
7. HBL, Jihan Nabilah Ekayono Putri, Hapzi Ali, Hukum Bisnis dan Lingkungan, ...7. HBL, Jihan Nabilah Ekayono Putri, Hapzi Ali, Hukum Bisnis dan Lingkungan, ...
7. HBL, Jihan Nabilah Ekayono Putri, Hapzi Ali, Hukum Bisnis dan Lingkungan, ...
 
Low in cost human image the Theory
Low in cost  human image the TheoryLow in cost  human image the Theory
Low in cost human image the Theory
 
Skb makalah
Skb makalahSkb makalah
Skb makalah
 
Kegiatan,Poduksi,distribusi,konsumsi Kel 6 (ekonomi).pptx
Kegiatan,Poduksi,distribusi,konsumsi Kel 6 (ekonomi).pptxKegiatan,Poduksi,distribusi,konsumsi Kel 6 (ekonomi).pptx
Kegiatan,Poduksi,distribusi,konsumsi Kel 6 (ekonomi).pptx
 
4,BE&GG, Maksi Prima Dewi, Hapzi Ali, Ethics and Business : Marketing Ethics ...
4,BE&GG, Maksi Prima Dewi, Hapzi Ali, Ethics and Business : Marketing Ethics ...4,BE&GG, Maksi Prima Dewi, Hapzi Ali, Ethics and Business : Marketing Ethics ...
4,BE&GG, Maksi Prima Dewi, Hapzi Ali, Ethics and Business : Marketing Ethics ...
 
Tokoh dan pemikiran islam kontemporer
Tokoh dan pemikiran islam kontemporerTokoh dan pemikiran islam kontemporer
Tokoh dan pemikiran islam kontemporer
 

More from Purba Jati

Aktiva tak berwujud dan goodwill
Aktiva tak berwujud dan goodwillAktiva tak berwujud dan goodwill
Aktiva tak berwujud dan goodwill
Purba Jati
 
business plan
business plan business plan
business plan
Purba Jati
 
Laporan dewan pengawas syariah
Laporan dewan pengawas syariahLaporan dewan pengawas syariah
Laporan dewan pengawas syariah
Purba Jati
 
English dialogue copy
English dialogue   copyEnglish dialogue   copy
English dialogue copy
Purba Jati
 
Chapter2 -cost_estimation_umy_sep2011
Chapter2  -cost_estimation_umy_sep2011Chapter2  -cost_estimation_umy_sep2011
Chapter2 -cost_estimation_umy_sep2011
Purba Jati
 
English dialogue copy
English dialogue   copyEnglish dialogue   copy
English dialogue copy
Purba Jati
 
Chapter 9
Chapter 9Chapter 9
Chapter 9
Purba Jati
 

More from Purba Jati (8)

Aktiva tak berwujud dan goodwill
Aktiva tak berwujud dan goodwillAktiva tak berwujud dan goodwill
Aktiva tak berwujud dan goodwill
 
business plan
business plan business plan
business plan
 
Laporan dewan pengawas syariah
Laporan dewan pengawas syariahLaporan dewan pengawas syariah
Laporan dewan pengawas syariah
 
English dialogue copy
English dialogue   copyEnglish dialogue   copy
English dialogue copy
 
Chapter2 -cost_estimation_umy_sep2011
Chapter2  -cost_estimation_umy_sep2011Chapter2  -cost_estimation_umy_sep2011
Chapter2 -cost_estimation_umy_sep2011
 
English dialogue copy
English dialogue   copyEnglish dialogue   copy
English dialogue copy
 
Chapter 9
Chapter 9Chapter 9
Chapter 9
 
Chapter 9
Chapter 9Chapter 9
Chapter 9
 

Recently uploaded

Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
SDNBotoputih
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
opkcibungbulang
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Sathya Risma
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
nurfaridah271
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
TriSutrisno48
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
StevanusOkiRudySusan
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
PutraDwitara
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
RosidaAini3
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
moh3315
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 

Kelompok

  • 1. Kelompok: Muchlisah Husain 12312206 Ade Putri Rahmawati 12312211 Nuryulia Ari Tsalatsaningrum 12312235 Purba Jati Arum Sari 12312273 1
  • 2. Pengantar Produksi  Produksi merupakan aktivitas ekonomi yang sangat menunjang kegiatan konsumsi. Tanpa produksi, konsumen tidak akan dapat mengonsumsi barang dan jasa yang dibutuhkan. Produksi dan konsumsi merupakan mata rantai yang saling berkaitan. Konsumsi bertujuan memperoleh mashlahah, produksi juga dimaksudkan untuk mendapat mashlahah. Dengan demikian, produsen dan konsumen memiliki tujuan yang sama, yaitu mencapai mashlahah. 2
  • 3. Pokok Pembahasan Definisi Produksi Menurut Islam  Tujuan Produksi Menurut Islam  Kendala dalam Produksi  Formulasi Mashlahah bagi Produsen  Penurunan Kurva Penawaran  Nilai-nilai Islam dalam Produksi  Atribut Fisik dan Nilai dalam Produk  3
  • 4. Definisi Produksi   Produksi adalah kegiatan manusia untuk menghasilkan barang dan jasa yang kemudian dimanfaatkan oleh konsumen. Secara teknis, produksi adalah proses transformasi input menjadi output. 4
  • 5. Definisi Produksi Menurut Islam Dari beberapa definisi ekonom Muslim, produksi dalam perspektif Islam akan mengerucut pada manusia dan eksitensinya, meskipun beberapa definisi tersebut berusaha mengelaborasi dari perspektif yang berbeda.  Dengan demikian, segala kepentingan manusia yang sejalan dengan moral Islam, harus menjadi fokus dan target utama kegiatan produksi. Produksi adalah proses mencari, mengalokasikan dan mengolah sumber daya menjadi output dalam rangka meningkatkan mashlahah bagi manusia. Jadi, produksi mencakup aspek tujuan maupun karakter yang melekat pada kegiatan tersebut.  5
  • 6. Produksi-Konsumsi sebagai Mata Rantai    Kegiatan produksi merupakan respon dari kegiatan konsumsi, atau sebaliknya. Kegiatan produksi menciptakan barang dan jasa, sedangkan kegiatan konsumsi menggunakan barang dan jasa tersebut. Sehingga, konsumsi dan produksi merupakan mata rantai yang saling berkaitan. (Gambar 6.1) Karena itu, kegiatan produksi harus sejalan dengan konsumsi. Jika keduanya tidak sejalan, kegiatan ekonomi tidak akan berhasil mencapai tujuan yang diinginkan. Contoh, dalam Islam terdapat larangan mengonsumsi minuman beralkohol. Jika ada individu yang memproduksi minuman beralkohol kemudian dapat memasarkannya secara bebas, maka tujuan ekonomi Islami tidak akan tercapai. 6
  • 7. Mata Rantai Kegiatan ProduksiKonsumsi 7
  • 8. Tujuan Produksi        menciptakan mashlahah yang optimum bagi konsumen atau bagi manusia secara keseluruhan. memenuhi kebutuhan masyarakat dalam mencapai kemakmuran nasional suatu Negara. Menjaga kesinambungan usaha perusahaan dengan jalan meningkatkan proses produksi secara terus menerus. Meningkatkan keuntungan perusahaan dengan cara meminimumkan biaya produksi. Meningkatkan jumlah dan mutu produksi. Memperoleh kepuasan dari kegiatan produksi. Memenuhi kebutuhan dan kepentingan produsen serta konsumen. 8
  • 9. Keseimbangan Produsen • Terjadi pada saat produsen mengkombinasikan dua faktor produksi dengan memberikan output yg max. • Keseimbangan dicapai dengan prinsip output max. atau minimalisasi biaya 9
  • 11. Formulasi Mashlahah Produsen Dalam konteks produsen atau perusahaan yang menaruh perhatian pada keuntungan/profit, maka manfaat ini dapat berupa keuntungan material (maal). Untuk itu rumusan mashlahah yang menjadi perhatian produsen adalah: Mashlahah = keunrungan + berkah M= ∏+B Dimana M menunjukkan mashlahah n adalah keuntungan, dan B adalah berkah. Dalam hal ini berkah didefinisikan sebagaimana dalam BAB IV. Adapun keuntungan merupakan selisih antara pendapatan total/ total revenue (TR) dengan biaya totalnya/ total cost (TC). yaitu: ∏ = TR - TC Pada dasarnya berkah akan diperoleh apabila menerapkan prinsip dan nilai Islam dalam kegiatan produksinya. Disisi lain, berkah yang diterima merupakan konpensasi yang tidak secara langsung diterima produsen atau berkah revenue (BR) dikurangi dengan biaya untuk mendapatkan berkah tersebut atau berkah cost (BC), yaitu : B = BR – BC = -BC 11
  • 12. Formulasi Mashlahah Produsen Dalam persamaan di atas penerimaan berkah dapat diasumsikan nilainya nol atau secara indrawi tidak dapat diobservasi karena berkah memang tidak secara langsung tidak selalu berwujud material. Dengan demikian, mashlahah sebagaimana didefinisikan pada persamaan (6.1) bisa ditulis kembali menjadi: M = TR – TC – BC Adanya biaya untuk mencari (BC) tentu saja akan membawa implikasi terhadap harga barang dan jasa yang dihasilkan produsen Harga jual produk adalah harga yang telah mengakomodasi pengeluaran berkah tersebut yaitu: BP = P + BC Dengan demikian, rumusan mashlahah yang diekspresikan dalam persamaan (6.3) di atas akan berubah menjadi: M = BTR – TC – BC Selanjutnya dengan pendekatan kalkulus terhadap persamaan di atas, maka bisa ditemukan pedoman yang bisa digunakan oleh produsen dalam memaksimumkan mashlahah atau optimum mashlahah condition (OMC) yaitu: 12
  • 13. Atribut Fisik dan Nilai dalam Produk Sebuah produk yang dihasilkan oleh produsen menjadi berharga atau bernilai bukan karena adanya berbagai atribut fisik dari produk semata, tetapi juga karena adanya nilai (value) yang dipandang berharga oleh konsumen. 13
  • 14. Input produksi dan berkah Kegiatan produksi membutuhkan berbagai jenis sumber daya ekonomi yang lazim disebut input atau faktor produksi, yaitu segala hal yang menjadi masukan secara langsung maupun tidak langsung dalam proses produksi.  Klasifikasi input produksi dan berkah : input manusia (human input) : tenaga kerja/buruh dan wirausahawan input nonmanusia (non human input): sumber daya alam (natural resources), capital (financial capital), mesin, alat-alat, gedung, dan input-input fisik lainnya (physical capital)  14
  • 15. Pengkategorian input dilandasi oleh 2 alasan : 1. Manusia adalah faktor produksi yang memiliki peran penting dalam keseluruhan faktor produksi. Manusia dapat dikatakan sebagai faktor produksi yang utama (main input), sementara input nonmanusia adalah input pendukung (spporting input). 2. Manusia adalah makhluk hidup yang tentu saja memiliki berbagai karakteristik yang berbeda dengan faktor produksi lainnya. 15
  • 17. Definisi  Kurva penawaran adalah kurva yang menunjukkan hubungan antara tingkat harga dengan jumlah produk yang ditawarkan oleh produsen. • Dengan kata lain, kurva penawaran menunjukkan respon produsen dalam memasok produk terhadap perkembangan harga di pasar. Kurva penawaran diturunkan dari perilaku produsen yang berorientasi untuk mencapai tingkat mashlahah maksimum. 17
  • 18. Kurva Penawaran Hukum penawaran: “Semakin tinggi harga suatu barang, maka tingkat penawarannya semakin tinggi. Semakin rendah harga suatu barang, penawarannya akan rendah, cateris paribus” 18
  • 20. Nilai-nilai Islam dalam Produksi Upaya produsen untuk memperoleh mashlahah yang maksimum dapat terwujud jika produsen mengaplikasikan nilai-nilai Islam. Dengan demikian, seluruh kegiatan produksi terkait pada tatanan nilai Islami, mulai dari mengorganisasikan faktor produksi, proses produksi, hingga pemasaran dan pelayanan. 20
  • 21. Nilai-nilai Islam dalam Produksi  1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. Secara rinci, nilai-nilai Islam dalam produksi meliputi: Berorientasi jangka panjang (generasi mendatang maupun akhirat) Menepati janji dan kontrak Memenuhi takaran, ketetapan, kelugasan, dan kebenaran; Berpegang teguh pada kedisiplinan dan dinamis; Menghargai prestasi/produktivitas; Mendorong ukhuwah sesama pelaku ekonomi; Menghormati hak milik individu; Mengikuti syarat sah dan rukun akad/transaksi; Adil dalam bertransaksi; Memiliki wawasan sosial; Membayar upah tepat waktu dan layak; Menghindari jenis dan proses produksi yang diharamkan dalam Islam 21