SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
Download to read offline
KISI – KISI INSTRUMEN SCIENCE TEXTBOOK RATING SYSTEM (STRS)
No. Kriteria Indikator Sub kriteria Deskripsi
No. Sub
kriteria
I Isi Menjelaskan
keterkaitan antara
bidang fisika
dengan kemajuan
teknologi saat ini
Isi buku disusun
mengikuti
perkembangan
jaman
Mencerminkan informasi terbaru atau perubahan, isi buku
mengikuti perkembangan jaman memiliki ciri yaitu
memberikan pembahasan dan contoh-contoh terkini, sesuai
dengan materi yang dipelajari. Dalam pembahasan materi
disertai dengan contoh peristiwa yang terkini
1.1
Mengandung
proses dan sikap
ilmiah
Keseluruhan isi
buku mengandung
proses ilmiah
Kriteria pada proses ilmiah adalah: (1) berdasarkan fakta, (2)
bebas dari prasangka, (3) menggunakan prinsip-prinsip
analisis, (4) menggunakan hipotesis, (5) menggunakan
ukuran objektif.
1.2
Sesuai dengan
standar
kompetensi dan
kompetensi dasar
sesuai dengan
kurikulum
Isi buku sesuai
dengan kurikulum
yang berlaku
Pembagian materi sesuai dengan kurikulum yang berlaku,
sehingga dapat menjadi patokan kesesuaian isi materi dengan
tingkat kelas peserta didik.
1.3
Mengandung sikap
dan proses ilmiah
Isi buku dapat
mencerminkan
sikap ilmiah
Ciri-ciri mencerminkan sikap ilmiah yang dapat disertakan
dalam penyajian isi buku sebagai berikut: (1) merangsang
sikap ingin tahu peserta didik, (2) merangsang sikap kritis
peserta didik, (3) menumbuhkan sikap menghargai karya
orang lain, (4) menumbuhkan sikap berpandangan ke depan,
(5) merangsang semangat melakukan percobaan dalam
1.4
rangka menumbuhkan sikap ingin menemukan.
Menjelaskan
hakikat fisika
dalam kehidupan
Isi buku disusun
memuat latar
belakang sejarah
dan perkembangan
konsep dan
prinsipnya.
Setiap materi memuat latar belakang sejarah dan
pengembangan dari konsep dan prinsip
1.5
Mengandung
proses dan sikap
ilmiah
Bagian-bagian dari
isi buku memuat
etika dan moral
dalam penerapan
sains
Etika ilmiah digunakan untuk membatasi pengaruh buruk
ilmu pengetahuan dan teknologi terhadap manusia dan
lingkungannya. Etika ilmiah akan melandasi setiap kegiatan
dengan sikap “responsible scientific inquiries” atau
penemuan dan penerapan ilmu pengetahuan yang
bertanggung jawab bagi pembangunan kemasyarakatan.
1.6
Menjelaskan
keterkaitan antara
bidang fisika
dengan kemajuan
teknologi saat ini
Keseluruhan isi
buku menekankan
pada interaksi
antara sains,
teknologi, dan
social
Menggunakan pendekatan STS (Science Technology Society)
yaitu sebuah proses belajar mengajar mengenai Sains dan
teknologi dalam konteks pengalaman manusia. Ciri-ciri STS
yaitu :
1) Peserta didik mengidentifikasi masalah-masalah yang
ada di daerahnya dan dampaknya.
2) Menggunakan sumber-sumber setempat (narasumber
dan bahan-bahan) untuk memperoleh informasi yang
dapat digunakan dalam pemecahan masalah.
3) Keterlibatan peserta didik secara aktif dalam mencari
informasi yang dapat diterapkan untuk memecahkan
1.7
masalah-masalah nyata dalam kehidupannya.
4) Kesempatan untuk terjadinya belajar melebihi periode,
kelas, dan sekolah.
5) Memusatkan pada pengaruh Sains dan teknologi kepada
peserta didik.
6) Pandangan mengenai Sains sebagai content lebih dari
sekedar yang hanya berisi konsep-konsep untuk
menyelesaikan masalah.
7) Penekanan keterampilan proses Sains, agar dapat
digunakan oleh peserta didik dalam mencari solusi
terhadap masalahnya.
8) Penekanan kepada kesadaran mengenai karier,
khususnya karier yang berhubungan dengan Sains dan
teknologi.
9) Memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk
berperan dalam bermasyarakat sebagai usaha untuk
memecahkan kembali masalah-masalah yang
diidentifikasikannya. Menentukan proses (ways) Sains
dan teknologi yang mempengaruhi masa depan. Sebagai
perwujudan ekonomi setiap individu dalam proses
belajar (sebagai masalah individu).
Mengandung
proses dan sikap
ilmiah
Aspek substansi
isi buku relevan
dengan keadaan
Isi buku sesuai dengan daerah peserta didik (perkotaan,
pedesaan, pegunungan, pantai, kawasan industri, daerah
pertanian, perkebunan, dll)
1.8
peserta didik
Sesuai dengan
tujuan
pembelajaran
Tujuan
pembelajaran
dinyatakan dengan
jelas
Tujuan pembelajaran telah ditetapkan dengan jelas dalam
kurikulum. Sehingga kurikulum dapat menjadi patokan
kejelasan tujuan pembelajaran dalam buku teks.
1.9
No. Kriteria Indikator Sub kriteria Deskripsi
No. Sub
kriteria
II Ilustrasi Ilustrasi isi buku
sesuai dengan
tuntutan materi
bahasan, relevan
dengan konsep dan
prinsip, sesuai
dengan
perkembangan
jaman
Kesesuaian antara
ilustrasi dengan
perkembangan
jaman
Ilustrasi dapat mencerminkan informasi terbaru atau
perubahan seiring dengan perkembangan ilmu pengetahuan
dan teknologi. Dengan demikian ilustrasi yang mengikuti
perkembangan jaman memiliki ciri yaitu sesuai dengan
keadaan nyata yang terkini.
2.1
Gambar menarik,
warna sesuai
kenyataan dan
komposisi menarik,
jelas dan tajam
Tingkat kejelasan
dan kualitas foto-
foto/gambar garis
Tingkat kecerahan dan komposisi warna tepat, jelas, atau
tidak buram, menarik dan tidak menimbulkan multitafsir
atau meragukan.
2.2
Ilustrasi pada
sampul buku
mempunyai
dampak visual
yakni mampu
merefleksikan isi
buku
Kesesuaian antara
ilustrasi dengan
isi teks
Ilustrasi benar-benar mewakili substansi tulisan. Ilustrasi
tersebut harus mampu memperjelas materi yang dibahas,
artinya keterkaitan ilustrasi dengan isi teks atau materi yang
disampaikan menjadikan proses pemahaman lebih mudah
dilakukan. Ilustrasi yang dipilih secara tersirat harus mampu
menjelaskan isi materi yang dibahas dalam sebuah bab atau
topik.
2.3
Gambar menarik,
warna sesuai
kenyataan dan
komposisi menarik,
jelas dan tajam
Kesesuaian antara
ungkapan gambar
dengan
keterangan
gambar
Keterangan yang menjelaskan tentang gambar/ilustrasi
sesuai dengan kenyataan/definisi sesungguhnya.
2.4
Ilustrasi dapat
membantu
memperjelas
materi.
Kebermanfaatan
aspek
implementasi
gambar dalam
mengajar
Ilustrasi atau gambar dapat digunakan untuk membantu
penyampaian materi dalam suatu bab tertentu.
2.5
No Kriteria Indikator Sub kriteria Deskripsi
No. Sub
kriteria
III Indeks
Dan
Glosarium
Terdapat petunjuk
daftar istilah yang
ada di dalam buku
diikuti dengan
nomor halaman
kemunculan
Glosarium akurat
dan lengkap
Buku memuat glosarium yang sesuai materi dengan akurat
dan lengkap
3.1
Terdapat daftar
istilah dengan
penjelasan yang
singkat & akurat,
disusun alfabetis
sesuai materi
Indeks akurat dan
lengkap
Buku memuat indeks yang sesuai materi dengan akurat dan
lengkap
3.2
INSTRUMEN SCIENCE TEXTBOOK RATING SYSTEM (STRS)
Judul buku :
Penulis :
Penerbit/tahun terbit :
Peneliti :
Petunjuk penilaian
1. Isilah identitas buku dengan lengkap
2. Penilaian dilakukan dengan memberikan tanda check pada kolom nilai yang diberikan
3. Terdapat 5 (lima) kolom penilaian, anda dapat memberikan nilai 1 untuk kategori sangat buruk, 2 untuk kategori buruk, 3 untuk
kategori memuaskan, 4 untuk kategori baik, dan 5 untuk kategori sangat baik.
Dengan ketentuan sebagai berikut:
Skor 1 berarti < 60% sampel memenuhi sub kriteria (sangat buruk)
Skor 2 berarti 61-70% sampel memenuhi sub kriteria (buruk)
Skor 3 berarti 71-80% sampel memenuhi sub kriteria (memuaskan)
Skor 4 berarti 81-90% sampel memenuhi sub kriteria (baik)
Skor 5 berarti 91-100% sampel memenuhi sub kriteria (sangat baik)
4. Anda dapat memberikan penilaian kualitatif pada lembar rangkuman hasil penilaian kualitatif yang telah disediakan berdasarkan
penilaian kuantitatif.
5. Tambahkan pentunjuk mengenai kolom keterangan yang ad di Instrumen
Tabel 1. Penilaian Aspek Kriteria Isi
No Sub kriteria
Penilaian Keterangan
1 2 3 4 5
1
Isi buku disusun mengikuti perkembangan
jaman
2
Keseluruhan isi buku mengandung proses
ilmiah
3
Isi buku sesuai dengan kurikulum yang
berlaku
4 Isi buku dapat mencerminkan sikap ilmiah
5
Isi buku disusun memuat latar belakang
sejarah dan perkembangan konsep dan
prinsipnya
6
Bagian-bagian dari isi buku memuat etika
dan moral dalam penerapan sains
7
Keseluruhan isi buku menekankan pada
interaksi antara sains, sosial, dan teknologi
8
Aspek substansi isi buku relevan dengan
keadaan peserta didik
9
Tujuan pembelajaran dinyatakan dengan
jelas dalam buku
Jumlah
Rangkuman hasil penilaian
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Tabel 2. Penilaian Aspek Ilustrasi
No Sub kriteria
Penilaian
Keterangan
1 2 3 4 5
1
Kesesuaian antara ilustrasi dengan
perkembangan jaman
2
Kejelasan dan kualitas foto-foto/gambar
garis
3 Kesesuaian antara ilustrasi dengan isi teks
4
Kesesuaian antara ungkapan gambar
dengan keterangan gambar
5
Kebermanfaatan aspek gambar dalam
mengajar
Jumlah
Rangkuman hasil penilaian
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Tabel 3. Penilaian Aspek Indeks dan Glosarium
No Sub kriteria
Penilaian
Keterangan
1 2 3 4 5
1
Glosarium yang disertakan akurat dan
lengkap
2
Indeks yang disertakan akurat dan
lengkap
Jumlah
Rangkuman hasil penilaian
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Majene, Januari 2023
Peneliti
(……………………………..)
Instrumen penelitian program studi pendidikan fisika .pdf

More Related Content

Similar to Instrumen penelitian program studi pendidikan fisika .pdf

Pedoman penyususnan proposal pgmi
Pedoman penyususnan proposal pgmiPedoman penyususnan proposal pgmi
Pedoman penyususnan proposal pgmiNesi Anti Andini
 
enoumerious
enoumeriousenoumerious
enoumeriouswisnu_yp
 
Silabus dan rencana pembelajaran
Silabus dan rencana pembelajaranSilabus dan rencana pembelajaran
Silabus dan rencana pembelajaranKulai Wan
 
Ppt Telaah Kelompok 1.pptx
Ppt Telaah Kelompok 1.pptxPpt Telaah Kelompok 1.pptx
Ppt Telaah Kelompok 1.pptxOmiLuthfiaRahman
 
Langkah langkah-penyusunan-proposal
Langkah langkah-penyusunan-proposalLangkah langkah-penyusunan-proposal
Langkah langkah-penyusunan-proposalRiri Pekredastif
 
Pertemuan ke 2 &amp; 3 pengertian penelitian kualitatif
Pertemuan ke 2 &amp; 3 pengertian penelitian kualitatifPertemuan ke 2 &amp; 3 pengertian penelitian kualitatif
Pertemuan ke 2 &amp; 3 pengertian penelitian kualitatifAl Azhar Indonesia University
 
cara menganalisis soal dengan iteman di sistem 64-bit.pptx
cara menganalisis soal dengan iteman di sistem 64-bit.pptxcara menganalisis soal dengan iteman di sistem 64-bit.pptx
cara menganalisis soal dengan iteman di sistem 64-bit.pptxssuserdb4249
 
Curriculum Development
Curriculum DevelopmentCurriculum Development
Curriculum DevelopmentEs Be
 
Rencana Aksi 2 _ sifat keperiodikan unsur _ Natalia Seran, S.Pd (1).pdf
Rencana Aksi 2 _ sifat keperiodikan unsur _ Natalia Seran, S.Pd (1).pdfRencana Aksi 2 _ sifat keperiodikan unsur _ Natalia Seran, S.Pd (1).pdf
Rencana Aksi 2 _ sifat keperiodikan unsur _ Natalia Seran, S.Pd (1).pdfSolihinSolihin35
 
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smpRpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smpDiva Pendidikan
 
2. PPT Materi Ajar Metodologi Penelitian (Ganjil 2018-2019).pdf
2. PPT Materi Ajar Metodologi Penelitian (Ganjil 2018-2019).pdf2. PPT Materi Ajar Metodologi Penelitian (Ganjil 2018-2019).pdf
2. PPT Materi Ajar Metodologi Penelitian (Ganjil 2018-2019).pdfAbdulMuttalib31
 
ppt-seminar-proposal-tesis.pptx
ppt-seminar-proposal-tesis.pptxppt-seminar-proposal-tesis.pptx
ppt-seminar-proposal-tesis.pptxAndiBab
 
Analisis buku ajar_sains_berdasarkan_literasi_ilmiah_sebagai_dasar_untuk_memi...
Analisis buku ajar_sains_berdasarkan_literasi_ilmiah_sebagai_dasar_untuk_memi...Analisis buku ajar_sains_berdasarkan_literasi_ilmiah_sebagai_dasar_untuk_memi...
Analisis buku ajar_sains_berdasarkan_literasi_ilmiah_sebagai_dasar_untuk_memi...Nuri Azzuhra
 
Silabus ushul fikih smt 1
Silabus ushul fikih smt 1Silabus ushul fikih smt 1
Silabus ushul fikih smt 1FendraIstiqna1
 

Similar to Instrumen penelitian program studi pendidikan fisika .pdf (20)

bahasa
bahasabahasa
bahasa
 
Pedoman penyususnan proposal pgmi
Pedoman penyususnan proposal pgmiPedoman penyususnan proposal pgmi
Pedoman penyususnan proposal pgmi
 
enoumerious
enoumeriousenoumerious
enoumerious
 
Silabus dan rencana pembelajaran
Silabus dan rencana pembelajaranSilabus dan rencana pembelajaran
Silabus dan rencana pembelajaran
 
Template.docx
Template.docxTemplate.docx
Template.docx
 
Ppt Telaah Kelompok 1.pptx
Ppt Telaah Kelompok 1.pptxPpt Telaah Kelompok 1.pptx
Ppt Telaah Kelompok 1.pptx
 
Langkah langkah-penyusunan-proposal
Langkah langkah-penyusunan-proposalLangkah langkah-penyusunan-proposal
Langkah langkah-penyusunan-proposal
 
P7 kajian teori
P7 kajian teoriP7 kajian teori
P7 kajian teori
 
Contoh ptk bahasa indonesia kelas iv
Contoh ptk bahasa indonesia kelas ivContoh ptk bahasa indonesia kelas iv
Contoh ptk bahasa indonesia kelas iv
 
Pertemuan ke 2 &amp; 3 pengertian penelitian kualitatif
Pertemuan ke 2 &amp; 3 pengertian penelitian kualitatifPertemuan ke 2 &amp; 3 pengertian penelitian kualitatif
Pertemuan ke 2 &amp; 3 pengertian penelitian kualitatif
 
cara menganalisis soal dengan iteman di sistem 64-bit.pptx
cara menganalisis soal dengan iteman di sistem 64-bit.pptxcara menganalisis soal dengan iteman di sistem 64-bit.pptx
cara menganalisis soal dengan iteman di sistem 64-bit.pptx
 
Curriculum Development
Curriculum DevelopmentCurriculum Development
Curriculum Development
 
Rencana Aksi 2 _ sifat keperiodikan unsur _ Natalia Seran, S.Pd (1).pdf
Rencana Aksi 2 _ sifat keperiodikan unsur _ Natalia Seran, S.Pd (1).pdfRencana Aksi 2 _ sifat keperiodikan unsur _ Natalia Seran, S.Pd (1).pdf
Rencana Aksi 2 _ sifat keperiodikan unsur _ Natalia Seran, S.Pd (1).pdf
 
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smpRpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smp
 
2. PPT Materi Ajar Metodologi Penelitian (Ganjil 2018-2019).pdf
2. PPT Materi Ajar Metodologi Penelitian (Ganjil 2018-2019).pdf2. PPT Materi Ajar Metodologi Penelitian (Ganjil 2018-2019).pdf
2. PPT Materi Ajar Metodologi Penelitian (Ganjil 2018-2019).pdf
 
ppt-seminar-proposal-tesis.pptx
ppt-seminar-proposal-tesis.pptxppt-seminar-proposal-tesis.pptx
ppt-seminar-proposal-tesis.pptx
 
Analisis buku ajar_sains_berdasarkan_literasi_ilmiah_sebagai_dasar_untuk_memi...
Analisis buku ajar_sains_berdasarkan_literasi_ilmiah_sebagai_dasar_untuk_memi...Analisis buku ajar_sains_berdasarkan_literasi_ilmiah_sebagai_dasar_untuk_memi...
Analisis buku ajar_sains_berdasarkan_literasi_ilmiah_sebagai_dasar_untuk_memi...
 
Silabus ushul fikih smt 1
Silabus ushul fikih smt 1Silabus ushul fikih smt 1
Silabus ushul fikih smt 1
 
Tugas kelompok 1 metodologi pendidikan
Tugas kelompok 1 metodologi pendidikanTugas kelompok 1 metodologi pendidikan
Tugas kelompok 1 metodologi pendidikan
 
12. rpp 1
12. rpp 112. rpp 1
12. rpp 1
 

Recently uploaded

Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSdheaprs
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxNurindahSetyawati1
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptAgusRahmat39
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 

Instrumen penelitian program studi pendidikan fisika .pdf

  • 1. KISI – KISI INSTRUMEN SCIENCE TEXTBOOK RATING SYSTEM (STRS) No. Kriteria Indikator Sub kriteria Deskripsi No. Sub kriteria I Isi Menjelaskan keterkaitan antara bidang fisika dengan kemajuan teknologi saat ini Isi buku disusun mengikuti perkembangan jaman Mencerminkan informasi terbaru atau perubahan, isi buku mengikuti perkembangan jaman memiliki ciri yaitu memberikan pembahasan dan contoh-contoh terkini, sesuai dengan materi yang dipelajari. Dalam pembahasan materi disertai dengan contoh peristiwa yang terkini 1.1 Mengandung proses dan sikap ilmiah Keseluruhan isi buku mengandung proses ilmiah Kriteria pada proses ilmiah adalah: (1) berdasarkan fakta, (2) bebas dari prasangka, (3) menggunakan prinsip-prinsip analisis, (4) menggunakan hipotesis, (5) menggunakan ukuran objektif. 1.2 Sesuai dengan standar kompetensi dan kompetensi dasar sesuai dengan kurikulum Isi buku sesuai dengan kurikulum yang berlaku Pembagian materi sesuai dengan kurikulum yang berlaku, sehingga dapat menjadi patokan kesesuaian isi materi dengan tingkat kelas peserta didik. 1.3 Mengandung sikap dan proses ilmiah Isi buku dapat mencerminkan sikap ilmiah Ciri-ciri mencerminkan sikap ilmiah yang dapat disertakan dalam penyajian isi buku sebagai berikut: (1) merangsang sikap ingin tahu peserta didik, (2) merangsang sikap kritis peserta didik, (3) menumbuhkan sikap menghargai karya orang lain, (4) menumbuhkan sikap berpandangan ke depan, (5) merangsang semangat melakukan percobaan dalam 1.4
  • 2. rangka menumbuhkan sikap ingin menemukan. Menjelaskan hakikat fisika dalam kehidupan Isi buku disusun memuat latar belakang sejarah dan perkembangan konsep dan prinsipnya. Setiap materi memuat latar belakang sejarah dan pengembangan dari konsep dan prinsip 1.5 Mengandung proses dan sikap ilmiah Bagian-bagian dari isi buku memuat etika dan moral dalam penerapan sains Etika ilmiah digunakan untuk membatasi pengaruh buruk ilmu pengetahuan dan teknologi terhadap manusia dan lingkungannya. Etika ilmiah akan melandasi setiap kegiatan dengan sikap “responsible scientific inquiries” atau penemuan dan penerapan ilmu pengetahuan yang bertanggung jawab bagi pembangunan kemasyarakatan. 1.6 Menjelaskan keterkaitan antara bidang fisika dengan kemajuan teknologi saat ini Keseluruhan isi buku menekankan pada interaksi antara sains, teknologi, dan social Menggunakan pendekatan STS (Science Technology Society) yaitu sebuah proses belajar mengajar mengenai Sains dan teknologi dalam konteks pengalaman manusia. Ciri-ciri STS yaitu : 1) Peserta didik mengidentifikasi masalah-masalah yang ada di daerahnya dan dampaknya. 2) Menggunakan sumber-sumber setempat (narasumber dan bahan-bahan) untuk memperoleh informasi yang dapat digunakan dalam pemecahan masalah. 3) Keterlibatan peserta didik secara aktif dalam mencari informasi yang dapat diterapkan untuk memecahkan 1.7
  • 3. masalah-masalah nyata dalam kehidupannya. 4) Kesempatan untuk terjadinya belajar melebihi periode, kelas, dan sekolah. 5) Memusatkan pada pengaruh Sains dan teknologi kepada peserta didik. 6) Pandangan mengenai Sains sebagai content lebih dari sekedar yang hanya berisi konsep-konsep untuk menyelesaikan masalah. 7) Penekanan keterampilan proses Sains, agar dapat digunakan oleh peserta didik dalam mencari solusi terhadap masalahnya. 8) Penekanan kepada kesadaran mengenai karier, khususnya karier yang berhubungan dengan Sains dan teknologi. 9) Memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk berperan dalam bermasyarakat sebagai usaha untuk memecahkan kembali masalah-masalah yang diidentifikasikannya. Menentukan proses (ways) Sains dan teknologi yang mempengaruhi masa depan. Sebagai perwujudan ekonomi setiap individu dalam proses belajar (sebagai masalah individu). Mengandung proses dan sikap ilmiah Aspek substansi isi buku relevan dengan keadaan Isi buku sesuai dengan daerah peserta didik (perkotaan, pedesaan, pegunungan, pantai, kawasan industri, daerah pertanian, perkebunan, dll) 1.8
  • 4. peserta didik Sesuai dengan tujuan pembelajaran Tujuan pembelajaran dinyatakan dengan jelas Tujuan pembelajaran telah ditetapkan dengan jelas dalam kurikulum. Sehingga kurikulum dapat menjadi patokan kejelasan tujuan pembelajaran dalam buku teks. 1.9
  • 5. No. Kriteria Indikator Sub kriteria Deskripsi No. Sub kriteria II Ilustrasi Ilustrasi isi buku sesuai dengan tuntutan materi bahasan, relevan dengan konsep dan prinsip, sesuai dengan perkembangan jaman Kesesuaian antara ilustrasi dengan perkembangan jaman Ilustrasi dapat mencerminkan informasi terbaru atau perubahan seiring dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Dengan demikian ilustrasi yang mengikuti perkembangan jaman memiliki ciri yaitu sesuai dengan keadaan nyata yang terkini. 2.1 Gambar menarik, warna sesuai kenyataan dan komposisi menarik, jelas dan tajam Tingkat kejelasan dan kualitas foto- foto/gambar garis Tingkat kecerahan dan komposisi warna tepat, jelas, atau tidak buram, menarik dan tidak menimbulkan multitafsir atau meragukan. 2.2 Ilustrasi pada sampul buku mempunyai dampak visual yakni mampu merefleksikan isi buku Kesesuaian antara ilustrasi dengan isi teks Ilustrasi benar-benar mewakili substansi tulisan. Ilustrasi tersebut harus mampu memperjelas materi yang dibahas, artinya keterkaitan ilustrasi dengan isi teks atau materi yang disampaikan menjadikan proses pemahaman lebih mudah dilakukan. Ilustrasi yang dipilih secara tersirat harus mampu menjelaskan isi materi yang dibahas dalam sebuah bab atau topik. 2.3
  • 6. Gambar menarik, warna sesuai kenyataan dan komposisi menarik, jelas dan tajam Kesesuaian antara ungkapan gambar dengan keterangan gambar Keterangan yang menjelaskan tentang gambar/ilustrasi sesuai dengan kenyataan/definisi sesungguhnya. 2.4 Ilustrasi dapat membantu memperjelas materi. Kebermanfaatan aspek implementasi gambar dalam mengajar Ilustrasi atau gambar dapat digunakan untuk membantu penyampaian materi dalam suatu bab tertentu. 2.5
  • 7. No Kriteria Indikator Sub kriteria Deskripsi No. Sub kriteria III Indeks Dan Glosarium Terdapat petunjuk daftar istilah yang ada di dalam buku diikuti dengan nomor halaman kemunculan Glosarium akurat dan lengkap Buku memuat glosarium yang sesuai materi dengan akurat dan lengkap 3.1 Terdapat daftar istilah dengan penjelasan yang singkat & akurat, disusun alfabetis sesuai materi Indeks akurat dan lengkap Buku memuat indeks yang sesuai materi dengan akurat dan lengkap 3.2
  • 8. INSTRUMEN SCIENCE TEXTBOOK RATING SYSTEM (STRS) Judul buku : Penulis : Penerbit/tahun terbit : Peneliti : Petunjuk penilaian 1. Isilah identitas buku dengan lengkap 2. Penilaian dilakukan dengan memberikan tanda check pada kolom nilai yang diberikan 3. Terdapat 5 (lima) kolom penilaian, anda dapat memberikan nilai 1 untuk kategori sangat buruk, 2 untuk kategori buruk, 3 untuk kategori memuaskan, 4 untuk kategori baik, dan 5 untuk kategori sangat baik. Dengan ketentuan sebagai berikut: Skor 1 berarti < 60% sampel memenuhi sub kriteria (sangat buruk) Skor 2 berarti 61-70% sampel memenuhi sub kriteria (buruk) Skor 3 berarti 71-80% sampel memenuhi sub kriteria (memuaskan) Skor 4 berarti 81-90% sampel memenuhi sub kriteria (baik) Skor 5 berarti 91-100% sampel memenuhi sub kriteria (sangat baik) 4. Anda dapat memberikan penilaian kualitatif pada lembar rangkuman hasil penilaian kualitatif yang telah disediakan berdasarkan penilaian kuantitatif. 5. Tambahkan pentunjuk mengenai kolom keterangan yang ad di Instrumen
  • 9. Tabel 1. Penilaian Aspek Kriteria Isi No Sub kriteria Penilaian Keterangan 1 2 3 4 5 1 Isi buku disusun mengikuti perkembangan jaman 2 Keseluruhan isi buku mengandung proses ilmiah 3 Isi buku sesuai dengan kurikulum yang berlaku 4 Isi buku dapat mencerminkan sikap ilmiah 5 Isi buku disusun memuat latar belakang sejarah dan perkembangan konsep dan prinsipnya 6 Bagian-bagian dari isi buku memuat etika dan moral dalam penerapan sains 7 Keseluruhan isi buku menekankan pada interaksi antara sains, sosial, dan teknologi 8 Aspek substansi isi buku relevan dengan keadaan peserta didik 9 Tujuan pembelajaran dinyatakan dengan jelas dalam buku Jumlah
  • 10. Rangkuman hasil penilaian ------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- -------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
  • 11. Tabel 2. Penilaian Aspek Ilustrasi No Sub kriteria Penilaian Keterangan 1 2 3 4 5 1 Kesesuaian antara ilustrasi dengan perkembangan jaman 2 Kejelasan dan kualitas foto-foto/gambar garis 3 Kesesuaian antara ilustrasi dengan isi teks 4 Kesesuaian antara ungkapan gambar dengan keterangan gambar 5 Kebermanfaatan aspek gambar dalam mengajar Jumlah Rangkuman hasil penilaian ------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- -------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
  • 12. Tabel 3. Penilaian Aspek Indeks dan Glosarium No Sub kriteria Penilaian Keterangan 1 2 3 4 5 1 Glosarium yang disertakan akurat dan lengkap 2 Indeks yang disertakan akurat dan lengkap Jumlah Rangkuman hasil penilaian ------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- Majene, Januari 2023 Peneliti (……………………………..)