SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
salam sejahtera untuk kita semua
pada kesempatan kali ini saya akan membahas video tentang
Baron de La Brède et de Montesquieu, atau lebih dikenal dengan Montesquieu, yang
merupakan kelahiran prancis
Montesquieu menawarkan sistem bernegara dikenal trias politika dan masih diterapkan di
berbagai negara di dunia dalam sistem bernegara menurut Montesquieu. atau juga disebut
Teori pemisahan kekuasaan
Teori pemisahan kekuasaan ini menyebutkan, kekuasaan negara mesti dipisahkan menjadi
beberapa bagian.
Trias politika sering ditemukan pada negara yang menganut demokrasi. Namun pada
perjalanannya, teori ini mengalami pengembangan dalam praktiknya. Pembagian kekuasaan
tidak terbatas pada lembaga eksekutif, legislatif, dan yudikatif.
sekarang mari kita kenal apa itu eksekutif, legislatif, dan yudikatif.
Kekuasaan eksekutif adalah sebuah lembaga yang ada di pemerintah dan bertugas untuk
melaksanakan undang – undang.
Tugas kekuasan eksekutif selain menjalankan undang-undang juga memiliki kewenangan lain
yang ada di bidang diplomatik, yudikatif, administratif, legislatif, dan militer.
Kita bahasa dari negara Indonesia, umumnya dalam menjalankan kekuasaan eksekutif ini
kepala negara atau presiden akan dibantu oleh wakil presiden, para pejabat dan menteri-
menteri dalam kabinet yang sudah dibentuk sebelumnya sesai dengan tugasnya masing-
masing dan telah diatur dalam undang-undang.
Kekuasaan legislatif adalah lembaga yang berwenang sekaligus bertugas dalam membuat
dan menyusun undang – undang suatu negara.
Kekuasaan legislatif smemegang kekuasaan membuat undang -undang, dan ternyata
kekuasaan legislatif juga berwenang mengawasi dan meminta keterangan pada kekuasaan
eksekutif baik secara langsung maupun tidak langsung.
kekuasaan legislatif dipegang oleh parlemen yang menjadi perwakilan rakyat.
Kekuasaan yudikatif adalah lembaga yang mempunyai kewenangan dan kekuasaan dengan
fungsinya untuk mengontrol seluruh lembaga negara yang menyimpang atau melenceng dari
hukum yang berlaku pada negara tersebut.
Lembaga yudikatif ini pada dasarnya dibentuk untuk alat penegakan dalam fungsi norma
hukum, hak penyelesaian penyelisihan, penguji material, hak membatalkan peraturan atau
mengesahkan peraturan hukum apabila bertentangan dengan dasar negara.
mengenal fungsi eksekutif, legislatif, dan yudikatif.
Fungsi eksekutif
Head of Government,
Head of Government memiliki arti yaitu kepala pemerintahan. Presiden atau Perdana Menteri
yang memegang kekuasaan.
tugas lembaga ini diantarnya seperti mengangkat menteri-menteri, terlibat dalam keanggotaan
suatu lembaga internasional, menjalin perjanjian dengan negara lain, dan lain sebagainya.
Party Chief
Party Chief merupakan kepala dari sebuah partai yang telah berhasil atau menang dalam
pemilu.
fungsi ketua partai dalam hal ini yaitu lebih mengemuka atau dikenal pada suatu negara yang
menganut sistem pemerintahan parlementer.
sistem parlementer, kepala pemerintahan dipegang langsung oleh yang namanya perdana
menteri dan berasal dari partai yang menang pemilu.
Commander in Chief
Commander in Chief adalah mengepalai angkatan bersenjata.
presiden atau perdana menteri adalah pimpinan tertinggi angkatan bersenjata.
Walaupun seorang presiden atau perdana menteri tidak memiliki latar belakang militer
namun tetap perlu memiliki peran mengepalai atau memimpin angkatan bersenjata
Chief Diplomat
Chief Diplomat yaitu dalam hal mengepalai duta -duta besar yang tersebar di perwakilan
negara pada seluruh dunia.
Dispenser of Appointment
Dispenser of Appointment yaitu menandatangani perjanjian lembaga internasional atau
dengan negara lain.
penandatangan dilakukan oleh presiden, menteri luar negeri, maupun anggota kabinet yang
lain dan telah diangkat oleh presiden atau perdana menteri.
Fungsi Legislatif
Legislatif Law making
Legislatif Law making adalah membuat undang – undang.
contoh Undang – undang Ketenagakerjaan, Undang-undang Sistem Pendidikan , dan lain
lain.
Undang-undang pada umumnya dibuat oleh anggota DPR setelah memperhatikan masukan
dari kalangan masyarakat.
Constituency Work
Constituency Work yaitu bekerja pada pemilihnya.
diketahui DPR yaitu mewakiliki rakyat/orang di indonesia
Supervision and Critism of Government
Supervision and Critism of Government yaitu mengawasi jalannya pelaksanaan undang –
undang oleh presiden atau perdana menteri, mengkritik atau memberikan saran masukan jika
terjadi ketidaksesuaian atau pelanggaran.
Education
Education yaitu anggota DPR untuk memberikan pendidikan politik yang baik kepada
masyarakat secara luas.
Fungsi Yudikatif
Criminal Law
Criminal Law yaitu diselesaikan dalam pengadilan pidana di Indonesia dengan sifatnya yang
berjenjang, dari pengadilan negeri (tingkat kabupaten), pengadilan tinggi (tingkat provinsi,
dan mahkamah agung (tingkat nasional).
civil law biasanya juga diselesaikan dalam pengadilan negeri, akan tetapi khusus bagi umat
islam biasanya dipegang oleh pengadilan agama.
Constitution Law
Constitution Law yaitu permasalahan yang ditangani oleh mahkamah konstitusi. Apabila
individu, kelompok, lembaga-lembaga negara mempersoalkan sebuah undang – undang atau
keputusan maka langkah penyelesaian sengketanya dilakukan di mahkamah konstitusi.
Administrative Law
Administrative Law yaitu permasalahan hukum administrasi yang penyelesaiannya dilakukan
di pengadilan tata usaha negara.
Pada umumnya kasus meliputi permaslaahan sertifikasi, sengketa tanah dan sejenisnya.
tujuan trias politika
Dengan pemisahan orang dan fungsinya, menjadikan kekuasaan tidak mutlak dan
memungkinkan di antara bagian saling bekerja sama.
Agar tidak ada pelimpahan wewenang atau kekuasaan terhadap orang yang sama sehingga
nantinya dapat dihindari penyalahgunaan kekuasaan oleh orang-orang yang berkuasa namun
tidak memiliki tanggung jawab yang benar.
Membagi kekuasaan pemerintah terbagi menjadi 3 bentukan kekuasaan dengan harapan
bahwa segala kegiatan pemerintahan negara tidak timpang, terhindar dari dampak
korupsi pemerintahan dan hal-hal lain yang dapat menimbulkan penyimpangan sosial.
baik itulah ringkasan mengenai trias politika Baron de La Brède et de Montesquieu.
Montesquieu
terima kasih
wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh

More Related Content

What's hot

3 sumber hukum tata negara
3 sumber hukum tata negara3 sumber hukum tata negara
3 sumber hukum tata negaraNuelnuel11
 
Sistem hukum
Sistem hukumSistem hukum
Sistem hukumdimahana
 
Aspek Hukum dalam Ekonomi
Aspek Hukum dalam EkonomiAspek Hukum dalam Ekonomi
Aspek Hukum dalam EkonomiEga Jalaludin
 
Sumber sumber hukum tata negara
Sumber sumber hukum tata negaraSumber sumber hukum tata negara
Sumber sumber hukum tata negaraUzix Moch
 
Hukum Administrasi Negara
Hukum Administrasi NegaraHukum Administrasi Negara
Hukum Administrasi Negaraaishkhuw fillah
 
Penggolongan Hukum
Penggolongan HukumPenggolongan Hukum
Penggolongan HukumMira Pribadi
 
Sistem hukum indonesia
Sistem hukum indonesiaSistem hukum indonesia
Sistem hukum indonesiaRizqi Maulana
 
ppkn tentang : Hukum di indonesia
ppkn tentang : Hukum di indonesia ppkn tentang : Hukum di indonesia
ppkn tentang : Hukum di indonesia Yogi andreansyah
 
ppkn tentang : Hukum di indonesia
ppkn tentang : Hukum di indonesiappkn tentang : Hukum di indonesia
ppkn tentang : Hukum di indonesiaYogi andreansyah
 
Makalah hukum bisnis
Makalah hukum bisnisMakalah hukum bisnis
Makalah hukum bisnisNikky Ningsih
 
1, hbl, Leni Anggraeni, Hapzi Ali, Hukum Civil dan Objek Hukum, Universitas M...
1, hbl, Leni Anggraeni, Hapzi Ali, Hukum Civil dan Objek Hukum, Universitas M...1, hbl, Leni Anggraeni, Hapzi Ali, Hukum Civil dan Objek Hukum, Universitas M...
1, hbl, Leni Anggraeni, Hapzi Ali, Hukum Civil dan Objek Hukum, Universitas M...lenianggr
 
07 asas asas hukum
07 asas asas hukum07 asas asas hukum
07 asas asas hukummudanp.com
 

What's hot (20)

Pkn (penggolongan hukum)
Pkn (penggolongan hukum)Pkn (penggolongan hukum)
Pkn (penggolongan hukum)
 
Penggolongan hukum
Penggolongan hukumPenggolongan hukum
Penggolongan hukum
 
3 sumber hukum tata negara
3 sumber hukum tata negara3 sumber hukum tata negara
3 sumber hukum tata negara
 
Sistem hukum
Sistem hukumSistem hukum
Sistem hukum
 
Aspek Hukum dalam Ekonomi
Aspek Hukum dalam EkonomiAspek Hukum dalam Ekonomi
Aspek Hukum dalam Ekonomi
 
Pkn penggolongan hukum
Pkn   penggolongan hukumPkn   penggolongan hukum
Pkn penggolongan hukum
 
Sumber sumber hukum tata negara
Sumber sumber hukum tata negaraSumber sumber hukum tata negara
Sumber sumber hukum tata negara
 
Rule Of law
Rule Of lawRule Of law
Rule Of law
 
Hukum Administrasi Negara
Hukum Administrasi NegaraHukum Administrasi Negara
Hukum Administrasi Negara
 
Pengertian hukum
Pengertian hukumPengertian hukum
Pengertian hukum
 
Penggolongan Hukum
Penggolongan HukumPenggolongan Hukum
Penggolongan Hukum
 
Sistem hukum indonesia
Sistem hukum indonesiaSistem hukum indonesia
Sistem hukum indonesia
 
ppkn tentang : Hukum di indonesia
ppkn tentang : Hukum di indonesia ppkn tentang : Hukum di indonesia
ppkn tentang : Hukum di indonesia
 
ppkn tentang : Hukum di indonesia
ppkn tentang : Hukum di indonesiappkn tentang : Hukum di indonesia
ppkn tentang : Hukum di indonesia
 
Makalah hukum bisnis
Makalah hukum bisnisMakalah hukum bisnis
Makalah hukum bisnis
 
Sistem hukum
Sistem hukumSistem hukum
Sistem hukum
 
1, hbl, Leni Anggraeni, Hapzi Ali, Hukum Civil dan Objek Hukum, Universitas M...
1, hbl, Leni Anggraeni, Hapzi Ali, Hukum Civil dan Objek Hukum, Universitas M...1, hbl, Leni Anggraeni, Hapzi Ali, Hukum Civil dan Objek Hukum, Universitas M...
1, hbl, Leni Anggraeni, Hapzi Ali, Hukum Civil dan Objek Hukum, Universitas M...
 
07 asas asas hukum
07 asas asas hukum07 asas asas hukum
07 asas asas hukum
 
Tata hukum indonesia
Tata hukum indonesiaTata hukum indonesia
Tata hukum indonesia
 
SISTEM HUKUM INDONESIA
SISTEM HUKUM INDONESIASISTEM HUKUM INDONESIA
SISTEM HUKUM INDONESIA
 

Similar to Ilmu Negara ~ Trias Politika

TUGAS PKN SISTEM PEMERINTAHAN NEGARA
TUGAS PKN SISTEM PEMERINTAHAN NEGARATUGAS PKN SISTEM PEMERINTAHAN NEGARA
TUGAS PKN SISTEM PEMERINTAHAN NEGARADiana Nova
 
Ppt sistem pemerintahan tingkat pusat
Ppt sistem pemerintahan tingkat pusatPpt sistem pemerintahan tingkat pusat
Ppt sistem pemerintahan tingkat pusatCha-cha Taulanys
 
Konsep Birokrasi Penyelenggara Pemerintah dan Pemerintahan.pptx
Konsep Birokrasi Penyelenggara Pemerintah dan Pemerintahan.pptxKonsep Birokrasi Penyelenggara Pemerintah dan Pemerintahan.pptx
Konsep Birokrasi Penyelenggara Pemerintah dan Pemerintahan.pptxCandraAdikurnia1
 
Kedaulatan rakyat dan sistem pemerintahan
Kedaulatan rakyat dan sistem pemerintahanKedaulatan rakyat dan sistem pemerintahan
Kedaulatan rakyat dan sistem pemerintahanjimmy
 
Ilmu sosial dasar sap 5
Ilmu sosial dasar sap 5Ilmu sosial dasar sap 5
Ilmu sosial dasar sap 5sopiannudin
 
Ilmu sosial dasar sap 5
Ilmu sosial dasar sap 5Ilmu sosial dasar sap 5
Ilmu sosial dasar sap 5sopiannudin
 
Tugas pkn kelompok 3
Tugas pkn kelompok 3Tugas pkn kelompok 3
Tugas pkn kelompok 3tikalestari06
 
Nilai-nilai Pancasila Dalam Kerangka Praktik Penyelenggaraan Negara.pptx
Nilai-nilai Pancasila Dalam Kerangka Praktik Penyelenggaraan Negara.pptxNilai-nilai Pancasila Dalam Kerangka Praktik Penyelenggaraan Negara.pptx
Nilai-nilai Pancasila Dalam Kerangka Praktik Penyelenggaraan Negara.pptxKangHaris6
 
Hukum negara dan pemerintahan
Hukum negara dan pemerintahan Hukum negara dan pemerintahan
Hukum negara dan pemerintahan amdsarah
 
Hukumnegaradanpemerintahan 141112100048-conversion-gate01
Hukumnegaradanpemerintahan 141112100048-conversion-gate01Hukumnegaradanpemerintahan 141112100048-conversion-gate01
Hukumnegaradanpemerintahan 141112100048-conversion-gate01Reiza Putra
 

Similar to Ilmu Negara ~ Trias Politika (20)

Kelompok 2
Kelompok 2Kelompok 2
Kelompok 2
 
Kelompok 2
Kelompok 2Kelompok 2
Kelompok 2
 
Bhsa indo
Bhsa indoBhsa indo
Bhsa indo
 
May
MayMay
May
 
May
MayMay
May
 
May
MayMay
May
 
TUGAS PKN SISTEM PEMERINTAHAN NEGARA
TUGAS PKN SISTEM PEMERINTAHAN NEGARATUGAS PKN SISTEM PEMERINTAHAN NEGARA
TUGAS PKN SISTEM PEMERINTAHAN NEGARA
 
Ppt sistem pemerintahan tingkat pusat
Ppt sistem pemerintahan tingkat pusatPpt sistem pemerintahan tingkat pusat
Ppt sistem pemerintahan tingkat pusat
 
Sistem pemerintahan
Sistem pemerintahanSistem pemerintahan
Sistem pemerintahan
 
Konsep Birokrasi Penyelenggara Pemerintah dan Pemerintahan.pptx
Konsep Birokrasi Penyelenggara Pemerintah dan Pemerintahan.pptxKonsep Birokrasi Penyelenggara Pemerintah dan Pemerintahan.pptx
Konsep Birokrasi Penyelenggara Pemerintah dan Pemerintahan.pptx
 
Kedaulatan rakyat dan sistem pemerintahan
Kedaulatan rakyat dan sistem pemerintahanKedaulatan rakyat dan sistem pemerintahan
Kedaulatan rakyat dan sistem pemerintahan
 
Ilmu sosial dasar sap 5
Ilmu sosial dasar sap 5Ilmu sosial dasar sap 5
Ilmu sosial dasar sap 5
 
Ilmu sosial dasar sap 5
Ilmu sosial dasar sap 5Ilmu sosial dasar sap 5
Ilmu sosial dasar sap 5
 
Ilmu sosial dasar sap 5
Ilmu sosial dasar sap 5Ilmu sosial dasar sap 5
Ilmu sosial dasar sap 5
 
Tugas pkn kelompok 3
Tugas pkn kelompok 3Tugas pkn kelompok 3
Tugas pkn kelompok 3
 
Nilai-nilai Pancasila Dalam Kerangka Praktik Penyelenggaraan Negara.pptx
Nilai-nilai Pancasila Dalam Kerangka Praktik Penyelenggaraan Negara.pptxNilai-nilai Pancasila Dalam Kerangka Praktik Penyelenggaraan Negara.pptx
Nilai-nilai Pancasila Dalam Kerangka Praktik Penyelenggaraan Negara.pptx
 
Hukum negara dan pemerintahan
Hukum negara dan pemerintahan Hukum negara dan pemerintahan
Hukum negara dan pemerintahan
 
Hukumnegaradanpemerintahan 141112100048-conversion-gate01
Hukumnegaradanpemerintahan 141112100048-conversion-gate01Hukumnegaradanpemerintahan 141112100048-conversion-gate01
Hukumnegaradanpemerintahan 141112100048-conversion-gate01
 
Hukum negara dan pemerintahan
Hukum negara dan pemerintahanHukum negara dan pemerintahan
Hukum negara dan pemerintahan
 
Hukum dan ham
Hukum dan hamHukum dan ham
Hukum dan ham
 

Recently uploaded

Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 

Recently uploaded (20)

Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 

Ilmu Negara ~ Trias Politika

  • 1. assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh salam sejahtera untuk kita semua pada kesempatan kali ini saya akan membahas video tentang Baron de La Brède et de Montesquieu, atau lebih dikenal dengan Montesquieu, yang merupakan kelahiran prancis Montesquieu menawarkan sistem bernegara dikenal trias politika dan masih diterapkan di berbagai negara di dunia dalam sistem bernegara menurut Montesquieu. atau juga disebut Teori pemisahan kekuasaan Teori pemisahan kekuasaan ini menyebutkan, kekuasaan negara mesti dipisahkan menjadi beberapa bagian. Trias politika sering ditemukan pada negara yang menganut demokrasi. Namun pada perjalanannya, teori ini mengalami pengembangan dalam praktiknya. Pembagian kekuasaan tidak terbatas pada lembaga eksekutif, legislatif, dan yudikatif. sekarang mari kita kenal apa itu eksekutif, legislatif, dan yudikatif. Kekuasaan eksekutif adalah sebuah lembaga yang ada di pemerintah dan bertugas untuk melaksanakan undang – undang. Tugas kekuasan eksekutif selain menjalankan undang-undang juga memiliki kewenangan lain yang ada di bidang diplomatik, yudikatif, administratif, legislatif, dan militer. Kita bahasa dari negara Indonesia, umumnya dalam menjalankan kekuasaan eksekutif ini kepala negara atau presiden akan dibantu oleh wakil presiden, para pejabat dan menteri- menteri dalam kabinet yang sudah dibentuk sebelumnya sesai dengan tugasnya masing- masing dan telah diatur dalam undang-undang. Kekuasaan legislatif adalah lembaga yang berwenang sekaligus bertugas dalam membuat dan menyusun undang – undang suatu negara. Kekuasaan legislatif smemegang kekuasaan membuat undang -undang, dan ternyata kekuasaan legislatif juga berwenang mengawasi dan meminta keterangan pada kekuasaan eksekutif baik secara langsung maupun tidak langsung. kekuasaan legislatif dipegang oleh parlemen yang menjadi perwakilan rakyat. Kekuasaan yudikatif adalah lembaga yang mempunyai kewenangan dan kekuasaan dengan fungsinya untuk mengontrol seluruh lembaga negara yang menyimpang atau melenceng dari hukum yang berlaku pada negara tersebut. Lembaga yudikatif ini pada dasarnya dibentuk untuk alat penegakan dalam fungsi norma hukum, hak penyelesaian penyelisihan, penguji material, hak membatalkan peraturan atau mengesahkan peraturan hukum apabila bertentangan dengan dasar negara. mengenal fungsi eksekutif, legislatif, dan yudikatif. Fungsi eksekutif
  • 2. Head of Government, Head of Government memiliki arti yaitu kepala pemerintahan. Presiden atau Perdana Menteri yang memegang kekuasaan. tugas lembaga ini diantarnya seperti mengangkat menteri-menteri, terlibat dalam keanggotaan suatu lembaga internasional, menjalin perjanjian dengan negara lain, dan lain sebagainya. Party Chief Party Chief merupakan kepala dari sebuah partai yang telah berhasil atau menang dalam pemilu. fungsi ketua partai dalam hal ini yaitu lebih mengemuka atau dikenal pada suatu negara yang menganut sistem pemerintahan parlementer. sistem parlementer, kepala pemerintahan dipegang langsung oleh yang namanya perdana menteri dan berasal dari partai yang menang pemilu. Commander in Chief Commander in Chief adalah mengepalai angkatan bersenjata. presiden atau perdana menteri adalah pimpinan tertinggi angkatan bersenjata. Walaupun seorang presiden atau perdana menteri tidak memiliki latar belakang militer namun tetap perlu memiliki peran mengepalai atau memimpin angkatan bersenjata Chief Diplomat Chief Diplomat yaitu dalam hal mengepalai duta -duta besar yang tersebar di perwakilan negara pada seluruh dunia. Dispenser of Appointment Dispenser of Appointment yaitu menandatangani perjanjian lembaga internasional atau dengan negara lain. penandatangan dilakukan oleh presiden, menteri luar negeri, maupun anggota kabinet yang lain dan telah diangkat oleh presiden atau perdana menteri. Fungsi Legislatif Legislatif Law making Legislatif Law making adalah membuat undang – undang. contoh Undang – undang Ketenagakerjaan, Undang-undang Sistem Pendidikan , dan lain lain. Undang-undang pada umumnya dibuat oleh anggota DPR setelah memperhatikan masukan dari kalangan masyarakat. Constituency Work
  • 3. Constituency Work yaitu bekerja pada pemilihnya. diketahui DPR yaitu mewakiliki rakyat/orang di indonesia Supervision and Critism of Government Supervision and Critism of Government yaitu mengawasi jalannya pelaksanaan undang – undang oleh presiden atau perdana menteri, mengkritik atau memberikan saran masukan jika terjadi ketidaksesuaian atau pelanggaran. Education Education yaitu anggota DPR untuk memberikan pendidikan politik yang baik kepada masyarakat secara luas. Fungsi Yudikatif Criminal Law Criminal Law yaitu diselesaikan dalam pengadilan pidana di Indonesia dengan sifatnya yang berjenjang, dari pengadilan negeri (tingkat kabupaten), pengadilan tinggi (tingkat provinsi, dan mahkamah agung (tingkat nasional). civil law biasanya juga diselesaikan dalam pengadilan negeri, akan tetapi khusus bagi umat islam biasanya dipegang oleh pengadilan agama. Constitution Law Constitution Law yaitu permasalahan yang ditangani oleh mahkamah konstitusi. Apabila individu, kelompok, lembaga-lembaga negara mempersoalkan sebuah undang – undang atau keputusan maka langkah penyelesaian sengketanya dilakukan di mahkamah konstitusi. Administrative Law Administrative Law yaitu permasalahan hukum administrasi yang penyelesaiannya dilakukan di pengadilan tata usaha negara. Pada umumnya kasus meliputi permaslaahan sertifikasi, sengketa tanah dan sejenisnya. tujuan trias politika Dengan pemisahan orang dan fungsinya, menjadikan kekuasaan tidak mutlak dan memungkinkan di antara bagian saling bekerja sama. Agar tidak ada pelimpahan wewenang atau kekuasaan terhadap orang yang sama sehingga nantinya dapat dihindari penyalahgunaan kekuasaan oleh orang-orang yang berkuasa namun tidak memiliki tanggung jawab yang benar. Membagi kekuasaan pemerintah terbagi menjadi 3 bentukan kekuasaan dengan harapan bahwa segala kegiatan pemerintahan negara tidak timpang, terhindar dari dampak korupsi pemerintahan dan hal-hal lain yang dapat menimbulkan penyimpangan sosial.
  • 4. baik itulah ringkasan mengenai trias politika Baron de La Brède et de Montesquieu. Montesquieu terima kasih wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh