SlideShare a Scribd company logo
PROSES PEMBENTUKANPROSES PEMBENTUKAN
LOGAMLOGAM
HEAT TREATMENTHEAT TREATMENT
OLEH :
RIRIN ROHMA WIJAYANTI
K2512062
PENDIDIKAN TEKNIK MESIN 2012
HEAT TREATMENT
APA ITU HEAT TREATMENT…
HEAT TREATMENT adalah :
Proses memanaskan dan mendinginkan suatu
bahan untuk mendapatkan perubahan fasa (struktur)
guna meningkatkan kemampuan bahan tersebut
sehingga bertambah daya guna teknik dari bahan
tersebut.
Proses laku-panas adalah kombinasi dari
operasi pemanasan dan pendinginan dengan
kecepatan tertentu yang dilakukan terhadap logam
atau paduan dalam keadaan padat, sebagai suatu
upaya untuk memperoleh sifat-sifat tertentu. Proses
laku-panas pada dasarnya terdiri dari beberapa
tahapan, dimulai dengan pemanasan sampai ke
temperatur tertentu, lalu diikuti dengan penahanan
selama beberapa saat, baru kemudian dilakukan
pendinginan dengan kecepatan tertentu.
Tujuan dari HEAT TREATMENT adalah :
Untuk mencapai struktur dan sifat mekanis yang
dikehendaki dari bahan tersebut, seperti :
1. Mengeraskan
2. Melunakan
3. Menghilangkan tegangan sisa
4. Menaikan ketangguhan
5. dll
Berikut merupakan diagram Struktur Logam
dan Sifat Mekanis-nya.
1. Near Equilibrium (Mendekati Kesetimbangan)
Tujuan dari perlakuan panas Near Equilibrium adalah untuk :
a. Melunakkan struktur kristal
b. Menghaluskan butir
c. Menghilangkan tegangan dalam
d. Memperbaiki machineability.
Jenis dari perlakukan panas Near Equibrium, misalnya : Full Annealing
(annealing), Stress relief Annealing, Process annealing, Spheroidizing,
Normalizing, dan Homogenizing.
2. Non Equilirium (Tidak setimbang)
Tujuan panas Non Equilibrium adalah untuk mendapatkan kekerasan dan
kekuatan yang lebih tinggi.
Jenis dari perlakukan panas Non Equibrium, misalnya : Hardening, Martempering,
Austempering, Surface Hardening (Carburizing, Nitriding, Cyaniding, Flame
hardening, Induction hardening)
Klasifikasi Heat Treatment
Beberapa Proses Heat Treatment dan
Fungsinya,
• Annealing
Memanaskan suatu bahan hingga diatas suhu
transformasi (723 C) kemudian didinginkan dengan
perlahan-lahan.
Tujuannya adalah untuk melunakan bahan.
• Stress Reliveing
Yaitu proses menghilangkan tegangan sisa dari suatu
bahan dengan memanaskan kemudian ditahan beberapa
waktu lalu dilakukan dengan pendinginan perlahan-lahan.
Tujuannya adalah untuk menghilangkan tegangan sisa
selama proses fabrikasi.
• Hardening
Memanaskan suatu bahan hingga diatas suhu transformasi
(723°C) kemudian didinginkan secara cepat, melalui media
pendingin seperti air, oli atau media pendingin lainnya
Tujuannya adalah untuk mengeraskan bahan.
• Aging (Precipitation Hardening)
Proses pemanasan kembali bahan yang telah dikeraskan,
Suhu pemanasannya relatif rendah yaitu dibawah suhu
transformasi eutektoid.
Tujuannya adalah untuk mengurangi kekerasan bahan
sehingga keuletan (ketangguhan) bahan tersebut dapat naik.
Normalizing
Merupakan proses perlakuan panas yang menghasilkan perlite halus,
pendinginannya dengan menggunakan media udara, lebih keras dan kuat dari
hasil anneal. Prosesnya hampir sama dengan annealing, yakni biasanya
dilakukan dengan memanaskan logam sampai keatas temperature kritis (untuk
baja hypoeutectoid , 50°C diatas garis A3 sedang untuk baja hypereutectoid
50°C diatas garis Acm). Kemudian dilanjutkan dengan pendinginan pada
udara. Pendinginan ini lebih cepat daripada pendinginan pada annealing.
Proses Heat Treatment
Berikut adalah contoh proses heat treatment
pada molten steel
Heat Treatment Cycles for Specific Materials
ALLOY
SPEC
AMS
HEAT TREAT
PER P.S. 0880 SECTION
TEMPERATURE
AND DURATION
COOLING
RATE
A286 5525,
5735, 5732
Solution and
Precipitation
Solution Only
Precipitation Only
9.0
9.1
9.2
1800°F ± 25°F for 1 hr
1350°F ± 25°F for 16 hrs.
As above
As above
A.C.+
A.C.+
A.C.+
A.C.+
Inconel
718 and
Tribaloy
Coatings
5589,
5596, 5662
Solution and
Precipitation
Solution
Precipitation
10.0
10.1
10.2
1750°F ± 25°F for 1 hr
1325°F ± 15°F for 8 hrs, FC
at 100°F per 1 hr to
1150°F ± 15°F, for 18 hrs.
total
As above
As above
A.C.+
A.C.+
Inconel
X-750 and
Tribaloy
Coatings
5582,
5598,
5667, 5670
Solution and
Precipitation
Solution
Precipitation
11.0
11.1
11.2
1800°F ± 25°F for 1 hr.
1325°F ± 15°F for 8 hrs, FC
at 100°F per 1 hr to
1150°F ± 15°F, for 18 hrs.
total
As above
As above
A.C.+
Incoloy
909
Solution and
Precipitation
Solution
Precipitation
11.0
11.1
11.2
1800°F ± 25°F for 1 hr.
1325°F ± 15°F for 8 hrs, FC
at 100°F per 1 hr to
1150°F ± 15°F, for 18 hrs.
total
As above
As above
A.C.+
Waspaloy 5544* Solution Stabilization
and Precipitation
Solution
Precipitation
12.0
12.1
12.2
1825°F ± 25°F for 1 hr.*
1550°F ± 15°F for 4 hrs.
1400°F ± 15°F for 16 hrs.
As above
As above
A.C.+
A.C.+
A.C.+
Heat Treatment Cycles for Specific Materials (Lanjutan)
ALLOY
SPEC
AMS
HEAT TREAT
PER P.S. 0880 SECTION
TEMPERATURE
AND DURATION
COOLING
RATE
Inconel
625
5599,
5666,
5401, 5581
Stress Relieve 13.0 1750°F ± 25°F for 1 hr. A.C.+
Ti Comm
Pure
4921,
4900,
4901,
4941,
4942, 4902
Stress Relieve (see Ti
6-4)
14.0 1000°F ± 25°F for 1 hr. A.C.+
Inconel
718
X-750
5589,
5596, 5662
5582,
5598,
5667, 5670
Inter-Stage Anneal (In-
Process Only)
15.0 1800°F ± 25°F for 1 hr. A.C.+
Waspaloy 5544 Anneal(In Process Only) 16.0 1950°F ± 25°F for 15 mins A.C.+
Haynes
230
5878
MCSA 85491
Solution/Interstage
Anneal
17.0 2125°F ± 25°F for 5 mins A.C.+
Heat Treatment Cycles for Specific Materials (Lanjutan)
ALLOY
SPEC
AMS
HEAT TREAT
PER P.S. 0880 SECTION
TEMPERATURE AND DURATION COOLING
RATE
17-4 pH
and
15-5 pH
5604,
5622, 5643
5659
Solution & Precipitation
(only run in ABAR
Furnace)
Solution (only run in
ABAR Furnace)
Precipitation
(only run in ABAR
Furnace)
18.0
18.1
18.2
H900
H925
H1025
H1075
H1100
H1150
See 18.1 and 18.2 below
1900°F ± 25°F for 30 mins
A.C. to below 90°F
900°F ± 10°F for
1 hr. ± 0.1 hr
925°F ± 10°F
4 hrs. ± 0.25 hr
1025°F ± 10°F
4 hrs. ± 0.25 hr
1075°F ± 10°F for
4 hrs. ± 0.25 hr
1100°F ± 10°F for
4 hrs. ± 0.25 hr
1150°F ± 10°F for
4 hrs. ± 0.25 hr
A.C.+
Ti 6-4 4907,
4911,
4930,
4967,
4928,
4934,
4935,
4996, 4965
Stress Relieve Note: 1)
Material machined to
finished size may be
stress relieved in Abar
furnace #1 only. All
oxide shall be removed
by polishing after heat
treatment.
2) Material stress
relieved before final
machining may be heat
treated in any furnace
certified by this spec.
If at least .010”mtl is
removed from all
surfaces after heat
treatment.
19.0 1400°F ± 25°F for 1 hr. A.C.+
Heat Treatment Cycles for Specific Materials (Lanjutan)
ALLOY
SPEC
AMS
HEAT TREAT
PER P.S. 0880 SECTION
TEMPERATURE AND DURATION COOLING
RATE
Titanium
6-2-4-2
4975, 4976 Anneal (see Ti 6-4)
Stress Relieve
20.0
20.1
1750°F ± 25°F for 1 hr ± 5
min.
1200°F ± 25°F for 3 hrs
A.C.+
A.C.+
CRES
Steel 321
or 347
Stress Relieve 21.0 1000°F ± 15°F for: 1) 30
min(mat'l less than .5")
2) 1 hr/inch of thickness
(mat'l greater than .5")
St. St.
Custom
450
5859 H1000
5763
5773
Solution and
Precipitation
Anneal
Precipitation Hardening
22.0
22.1
22.2
1900°F ± 25°F for 1 hr.
1000°F ± 25°F for 4 hrs.
1900°F ± 25°F for 1 hr
1000°F ± 25°F for 4 hrs.
A.C.+
A.C.+
A.C.+
A.C.+
Haynes
188
5608
5772
Solution & Inter-Stage
Solution & Inter-Stage
23.0
23.1
2150°F ± 25°F for 10 min
2150°F ± 25°F for 30 min
A.C.+
A.C. +
Rene 41 5545 Solution & Precipitation
Harden
Inter-Stage Anneal (In-
Process Only)
24.0
24.1
1975°F ± 25°F for ½ hr
1400°F ± 15°F for 16 hrs
(in ABAR or IPSEN Furnace)
1950°F ± 25°F for 15 min
A.C.+
A.C.+
Jenis-jenis Heat Treatment Berdasarkan Proses Pendinginan
A. Heat Treatment Dengan Pendinginan Tak Menerus
Jika suatu baja
didinginkan dari suhu
yang lebih tinggi dan
kemudian ditahan pada
suhu yang lebih rendah
selama waktu tertentu,
maka akan menghasilkan
struktur mikro yang
berbeda. Hal ini dapat
dilihat pada diagram
Isothermal
Tranformation Diagram.
Dalam prakteknya
proses pendinginan
pada pembuatan
material baja dilakukan
secara menerus mulai
dari suhu yang lebih
tinggi sampai dengan
suhu rendah.
Pengaruh
kecepatan pendinginan
manerus terhadap
struktur mikro yang
terbentuk dapat dilihat
dari diagram
Continuos Cooling
Transformation
Diagram.
B. Heat Treatment Dengan Pendinginan Menerus
Pendinginan
a. Yang mempengaruhi :
b. Suhu pendingin
c. Media
d. Viskositas
e. Kepekatan (SAE)
Pendinginan tergantung pada kebutuhan
pendinginan bahan dan tujuan dari sifat
bahan yang diinginkan.
Apakah semua bahan bisa diheat treatment?
Apakah bahan bekas bisa di HT?
Semua bahan bisa di heat treatment dan
biasanya bahan yang sudah digunakan itu di
heat treatment agar dapat digunakan
kembali.
Pembuatan pedang apa masuk di heat treatment?
Pedang masuk pada proses flame hardening (surface
treatment) dan jika diinginkan dengan racun maka
dapat di implentasi, dimasukkan unsur beracun ke
dalam bahan pedang.

More Related Content

What's hot

Laporan Praktikum Perlakuan Panas (Jominy Test)
Laporan Praktikum Perlakuan Panas (Jominy Test)Laporan Praktikum Perlakuan Panas (Jominy Test)
Laporan Praktikum Perlakuan Panas (Jominy Test)Delsandy Ramaputra
 
Stainless steel
Stainless steelStainless steel
Stainless steelnikkobull
 
Metalurgi serbuk
Metalurgi serbukMetalurgi serbuk
Metalurgi serbuk
Ilham Fahmi
 
Struktur mikro material teknik
Struktur mikro material teknikStruktur mikro material teknik
Struktur mikro material teknik
Shifa hiamul avillah
 
Jenis besi cor dan kandungan nya
Jenis besi cor dan kandungan nyaJenis besi cor dan kandungan nya
Jenis besi cor dan kandungan nya
Muhamad Awal
 
Cold and hot working
Cold and hot workingCold and hot working
Cold and hot working
Feliks Sitopu
 
Perlakuan panas
Perlakuan panasPerlakuan panas
Perlakuan panas
Afif Hermansyah
 
Presentasi keramik
Presentasi keramikPresentasi keramik
Presentasi keramikAgam Real
 
Pack carburizing presentasi
Pack carburizing presentasiPack carburizing presentasi
Pack carburizing presentasiDicky Ashshiddiq
 
Heat Treatment Of Metals Powerpoint
Heat Treatment Of Metals PowerpointHeat Treatment Of Metals Powerpoint
Heat Treatment Of Metals PowerpointJutka Czirok
 
ILMU LOGAM
ILMU LOGAMILMU LOGAM
ILMU LOGAM
Hettyk Sari
 
Pengetahuan Bahan Teknik Cast Iron (Besi Tuang)
Pengetahuan Bahan Teknik Cast Iron (Besi Tuang)Pengetahuan Bahan Teknik Cast Iron (Besi Tuang)
Pengetahuan Bahan Teknik Cast Iron (Besi Tuang)
Dewi Izza
 
Heat Treatment Process
Heat Treatment ProcessHeat Treatment Process
Heat Treatment Process
Vikas Barnwal
 
Diagram fasa
Diagram fasaDiagram fasa
Diagram fasa
Fajar Istu
 
Diagram fasa fe fe3 c
Diagram fasa fe fe3 cDiagram fasa fe fe3 c
Diagram fasa fe fe3 cBayu Fajri
 
Proses pengerolan
Proses pengerolanProses pengerolan
Proses pengerolan
Rissa Deshanty
 
It ctt diagram
It ctt diagramIt ctt diagram
It ctt diagram
Mn Hidayat
 
Proses pembuatan keramik - bahan galian industri
Proses pembuatan keramik - bahan galian industriProses pembuatan keramik - bahan galian industri
Proses pembuatan keramik - bahan galian industri
Bonita Susimah
 
Material teknik (2)
Material teknik (2)Material teknik (2)
Material teknik (2)
YOHANIS SAHABAT
 

What's hot (20)

Laporan Praktikum Perlakuan Panas (Jominy Test)
Laporan Praktikum Perlakuan Panas (Jominy Test)Laporan Praktikum Perlakuan Panas (Jominy Test)
Laporan Praktikum Perlakuan Panas (Jominy Test)
 
Stainless steel
Stainless steelStainless steel
Stainless steel
 
Diagram ttt
Diagram tttDiagram ttt
Diagram ttt
 
Metalurgi serbuk
Metalurgi serbukMetalurgi serbuk
Metalurgi serbuk
 
Struktur mikro material teknik
Struktur mikro material teknikStruktur mikro material teknik
Struktur mikro material teknik
 
Jenis besi cor dan kandungan nya
Jenis besi cor dan kandungan nyaJenis besi cor dan kandungan nya
Jenis besi cor dan kandungan nya
 
Cold and hot working
Cold and hot workingCold and hot working
Cold and hot working
 
Perlakuan panas
Perlakuan panasPerlakuan panas
Perlakuan panas
 
Presentasi keramik
Presentasi keramikPresentasi keramik
Presentasi keramik
 
Pack carburizing presentasi
Pack carburizing presentasiPack carburizing presentasi
Pack carburizing presentasi
 
Heat Treatment Of Metals Powerpoint
Heat Treatment Of Metals PowerpointHeat Treatment Of Metals Powerpoint
Heat Treatment Of Metals Powerpoint
 
ILMU LOGAM
ILMU LOGAMILMU LOGAM
ILMU LOGAM
 
Pengetahuan Bahan Teknik Cast Iron (Besi Tuang)
Pengetahuan Bahan Teknik Cast Iron (Besi Tuang)Pengetahuan Bahan Teknik Cast Iron (Besi Tuang)
Pengetahuan Bahan Teknik Cast Iron (Besi Tuang)
 
Heat Treatment Process
Heat Treatment ProcessHeat Treatment Process
Heat Treatment Process
 
Diagram fasa
Diagram fasaDiagram fasa
Diagram fasa
 
Diagram fasa fe fe3 c
Diagram fasa fe fe3 cDiagram fasa fe fe3 c
Diagram fasa fe fe3 c
 
Proses pengerolan
Proses pengerolanProses pengerolan
Proses pengerolan
 
It ctt diagram
It ctt diagramIt ctt diagram
It ctt diagram
 
Proses pembuatan keramik - bahan galian industri
Proses pembuatan keramik - bahan galian industriProses pembuatan keramik - bahan galian industri
Proses pembuatan keramik - bahan galian industri
 
Material teknik (2)
Material teknik (2)Material teknik (2)
Material teknik (2)
 

Viewers also liked

Heat treatment enjinier
Heat treatment enjinierHeat treatment enjinier
Heat treatment enjinier
Bayu sopham
 
Df dan heat treatment
Df dan heat treatmentDf dan heat treatment
Df dan heat treatmentReandy Risky
 
metalurgi serbuk
metalurgi serbukmetalurgi serbuk
metalurgi serbuk
Mega Audina
 
Bogie hearth furnance
Bogie hearth furnanceBogie hearth furnance
Bogie hearth furnance
Abdul Rahman
 
Heat Treatment Defects and their Remedies
Heat Treatment Defects and their RemediesHeat Treatment Defects and their Remedies
Heat Treatment Defects and their RemediesMiraj Patel
 
Conveyor handbook
Conveyor handbookConveyor handbook
Conveyor handbookautomotions
 
Heat treatment
Heat treatment Heat treatment
Heat treatment
Avik Naskar
 
Mechanical Transmission
Mechanical TransmissionMechanical Transmission
Mechanical Transmission
Shah Jalal
 
Belt conveyor
Belt conveyorBelt conveyor
Belt conveyor
Jasmeet Singh Saluja
 
Heat Treating Basics
Heat Treating BasicsHeat Treating Basics
Heat Treating Basics
Element Materials Technology
 
Types of conveyors
Types of conveyorsTypes of conveyors
Types of conveyors
Ronald Riser
 
Mechanical drives & power transmission
Mechanical drives & power transmissionMechanical drives & power transmission
Mechanical drives & power transmissionJames Shearer
 
Advanced Induction Heat Treatment Technologies and Design Methods
Advanced Induction Heat Treatment Technologies and Design MethodsAdvanced Induction Heat Treatment Technologies and Design Methods
Advanced Induction Heat Treatment Technologies and Design Methods
Fluxtrol Inc.
 
Heat treatment process
Heat treatment processHeat treatment process
Heat treatment process
Vivek Roy
 

Viewers also liked (16)

Ms chapter 2
Ms chapter 2Ms chapter 2
Ms chapter 2
 
Heat treatment enjinier
Heat treatment enjinierHeat treatment enjinier
Heat treatment enjinier
 
Df dan heat treatment
Df dan heat treatmentDf dan heat treatment
Df dan heat treatment
 
metalurgi serbuk
metalurgi serbukmetalurgi serbuk
metalurgi serbuk
 
Bogie hearth furnance
Bogie hearth furnanceBogie hearth furnance
Bogie hearth furnance
 
Heat Treatment Defects and their Remedies
Heat Treatment Defects and their RemediesHeat Treatment Defects and their Remedies
Heat Treatment Defects and their Remedies
 
Conveyor handbook
Conveyor handbookConveyor handbook
Conveyor handbook
 
Heat treatment
Heat treatment Heat treatment
Heat treatment
 
Conveyors
ConveyorsConveyors
Conveyors
 
Mechanical Transmission
Mechanical TransmissionMechanical Transmission
Mechanical Transmission
 
Belt conveyor
Belt conveyorBelt conveyor
Belt conveyor
 
Heat Treating Basics
Heat Treating BasicsHeat Treating Basics
Heat Treating Basics
 
Types of conveyors
Types of conveyorsTypes of conveyors
Types of conveyors
 
Mechanical drives & power transmission
Mechanical drives & power transmissionMechanical drives & power transmission
Mechanical drives & power transmission
 
Advanced Induction Heat Treatment Technologies and Design Methods
Advanced Induction Heat Treatment Technologies and Design MethodsAdvanced Induction Heat Treatment Technologies and Design Methods
Advanced Induction Heat Treatment Technologies and Design Methods
 
Heat treatment process
Heat treatment processHeat treatment process
Heat treatment process
 

Similar to Heat Treatment

3. heat treatment
3. heat treatment3. heat treatment
3. heat treatment
Megi LastFriend
 
MATERIAL TECHNOLOGY - CHAPTER 8
MATERIAL TECHNOLOGY - CHAPTER 8MATERIAL TECHNOLOGY - CHAPTER 8
MATERIAL TECHNOLOGY - CHAPTER 8
Asraf Malik
 
ppt KLPOK 8.pptx
ppt KLPOK 8.pptxppt KLPOK 8.pptx
ppt KLPOK 8.pptx
MuhammadZevio
 
Jurnal proses cyaniding (AA)
Jurnal proses cyaniding (AA)Jurnal proses cyaniding (AA)
Jurnal proses cyaniding (AA)Abrianto Akuan
 
Tugas kelompok 5 Prosman 2.pptx
Tugas kelompok 5 Prosman 2.pptxTugas kelompok 5 Prosman 2.pptx
Tugas kelompok 5 Prosman 2.pptx
FertaJayaSaputra
 
Summary of powder metallurgy (asm vol.7)
Summary of powder metallurgy (asm vol.7)Summary of powder metallurgy (asm vol.7)
Summary of powder metallurgy (asm vol.7)
Irfan Widiansyah
 
Laporan praktikum Fislab heat treatment
Laporan praktikum Fislab heat treatmentLaporan praktikum Fislab heat treatment
Laporan praktikum Fislab heat treatment
Bogiva Mirdyanto
 
Teknologi pendinginan dan pembekuan by kiman siregar
Teknologi pendinginan dan pembekuan  by kiman siregarTeknologi pendinginan dan pembekuan  by kiman siregar
Teknologi pendinginan dan pembekuan by kiman siregar
Kiman Siregar
 
termo
termotermo
Perlakuan_Panas_pptx.pptx
Perlakuan_Panas_pptx.pptxPerlakuan_Panas_pptx.pptx
Perlakuan_Panas_pptx.pptx
anisa321586
 
Contoh presentasi proposal skripsi .pptx
Contoh presentasi proposal skripsi .pptxContoh presentasi proposal skripsi .pptx
Contoh presentasi proposal skripsi .pptx
dododiah
 
Transformasi fasa
Transformasi fasaTransformasi fasa
Transformasi fasarombang
 
penyemperitan sejuk/cold extrusion
penyemperitan sejuk/cold extrusionpenyemperitan sejuk/cold extrusion
penyemperitan sejuk/cold extrusionMierza Ieza
 
83357228 tegangan-sisa-perlakuan-permukaan-dalam-mengatasinya
83357228 tegangan-sisa-perlakuan-permukaan-dalam-mengatasinya83357228 tegangan-sisa-perlakuan-permukaan-dalam-mengatasinya
83357228 tegangan-sisa-perlakuan-permukaan-dalam-mengatasinyaM Arif
 
Diagram p v pada mesin diesel
Diagram p v pada mesin dieselDiagram p v pada mesin diesel
Diagram p v pada mesin diesel
rijal ghozali
 
TEMPERATURE.pptx
TEMPERATURE.pptxTEMPERATURE.pptx
TEMPERATURE.pptx
sunankalijogo3
 
Klpk 7
Klpk 7Klpk 7

Similar to Heat Treatment (19)

3. heat treatment
3. heat treatment3. heat treatment
3. heat treatment
 
MATERIAL TECHNOLOGY - CHAPTER 8
MATERIAL TECHNOLOGY - CHAPTER 8MATERIAL TECHNOLOGY - CHAPTER 8
MATERIAL TECHNOLOGY - CHAPTER 8
 
ppt KLPOK 8.pptx
ppt KLPOK 8.pptxppt KLPOK 8.pptx
ppt KLPOK 8.pptx
 
Jurnal proses cyaniding (AA)
Jurnal proses cyaniding (AA)Jurnal proses cyaniding (AA)
Jurnal proses cyaniding (AA)
 
Proses perlakuanpanas
Proses perlakuanpanasProses perlakuanpanas
Proses perlakuanpanas
 
Tugas kelompok 5 Prosman 2.pptx
Tugas kelompok 5 Prosman 2.pptxTugas kelompok 5 Prosman 2.pptx
Tugas kelompok 5 Prosman 2.pptx
 
Summary of powder metallurgy (asm vol.7)
Summary of powder metallurgy (asm vol.7)Summary of powder metallurgy (asm vol.7)
Summary of powder metallurgy (asm vol.7)
 
Laporan praktikum Fislab heat treatment
Laporan praktikum Fislab heat treatmentLaporan praktikum Fislab heat treatment
Laporan praktikum Fislab heat treatment
 
Teknologi pendinginan dan pembekuan by kiman siregar
Teknologi pendinginan dan pembekuan  by kiman siregarTeknologi pendinginan dan pembekuan  by kiman siregar
Teknologi pendinginan dan pembekuan by kiman siregar
 
Heat Treatment
Heat TreatmentHeat Treatment
Heat Treatment
 
termo
termotermo
termo
 
Perlakuan_Panas_pptx.pptx
Perlakuan_Panas_pptx.pptxPerlakuan_Panas_pptx.pptx
Perlakuan_Panas_pptx.pptx
 
Contoh presentasi proposal skripsi .pptx
Contoh presentasi proposal skripsi .pptxContoh presentasi proposal skripsi .pptx
Contoh presentasi proposal skripsi .pptx
 
Transformasi fasa
Transformasi fasaTransformasi fasa
Transformasi fasa
 
penyemperitan sejuk/cold extrusion
penyemperitan sejuk/cold extrusionpenyemperitan sejuk/cold extrusion
penyemperitan sejuk/cold extrusion
 
83357228 tegangan-sisa-perlakuan-permukaan-dalam-mengatasinya
83357228 tegangan-sisa-perlakuan-permukaan-dalam-mengatasinya83357228 tegangan-sisa-perlakuan-permukaan-dalam-mengatasinya
83357228 tegangan-sisa-perlakuan-permukaan-dalam-mengatasinya
 
Diagram p v pada mesin diesel
Diagram p v pada mesin dieselDiagram p v pada mesin diesel
Diagram p v pada mesin diesel
 
TEMPERATURE.pptx
TEMPERATURE.pptxTEMPERATURE.pptx
TEMPERATURE.pptx
 
Klpk 7
Klpk 7Klpk 7
Klpk 7
 

Recently uploaded

436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
rhamset
 
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptxRANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
muhammadiswahyudi12
 
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong dCOOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
delphijean1
 
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptxPembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
muhhaekalsn
 
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
HADIANNAS
 
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptxTUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
indahrosantiTeknikSi
 
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASASURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
AnandhaAdkhaM1
 
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdfTUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
jayakartalumajang1
 
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdfDaftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Tsabitpattipeilohy
 
Matematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
Matematika diskrit: metode pohon/trees.pptMatematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
Matematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
AzrilAld
 

Recently uploaded (10)

436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
 
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptxRANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
 
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong dCOOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
 
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptxPembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
 
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
 
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptxTUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
 
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASASURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
 
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdfTUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
 
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdfDaftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
 
Matematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
Matematika diskrit: metode pohon/trees.pptMatematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
Matematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
 

Heat Treatment

  • 1. PROSES PEMBENTUKANPROSES PEMBENTUKAN LOGAMLOGAM HEAT TREATMENTHEAT TREATMENT OLEH : RIRIN ROHMA WIJAYANTI K2512062 PENDIDIKAN TEKNIK MESIN 2012
  • 2. HEAT TREATMENT APA ITU HEAT TREATMENT…
  • 3. HEAT TREATMENT adalah : Proses memanaskan dan mendinginkan suatu bahan untuk mendapatkan perubahan fasa (struktur) guna meningkatkan kemampuan bahan tersebut sehingga bertambah daya guna teknik dari bahan tersebut. Proses laku-panas adalah kombinasi dari operasi pemanasan dan pendinginan dengan kecepatan tertentu yang dilakukan terhadap logam atau paduan dalam keadaan padat, sebagai suatu upaya untuk memperoleh sifat-sifat tertentu. Proses laku-panas pada dasarnya terdiri dari beberapa tahapan, dimulai dengan pemanasan sampai ke temperatur tertentu, lalu diikuti dengan penahanan selama beberapa saat, baru kemudian dilakukan pendinginan dengan kecepatan tertentu.
  • 4. Tujuan dari HEAT TREATMENT adalah : Untuk mencapai struktur dan sifat mekanis yang dikehendaki dari bahan tersebut, seperti : 1. Mengeraskan 2. Melunakan 3. Menghilangkan tegangan sisa 4. Menaikan ketangguhan 5. dll
  • 5. Berikut merupakan diagram Struktur Logam dan Sifat Mekanis-nya.
  • 6. 1. Near Equilibrium (Mendekati Kesetimbangan) Tujuan dari perlakuan panas Near Equilibrium adalah untuk : a. Melunakkan struktur kristal b. Menghaluskan butir c. Menghilangkan tegangan dalam d. Memperbaiki machineability. Jenis dari perlakukan panas Near Equibrium, misalnya : Full Annealing (annealing), Stress relief Annealing, Process annealing, Spheroidizing, Normalizing, dan Homogenizing. 2. Non Equilirium (Tidak setimbang) Tujuan panas Non Equilibrium adalah untuk mendapatkan kekerasan dan kekuatan yang lebih tinggi. Jenis dari perlakukan panas Non Equibrium, misalnya : Hardening, Martempering, Austempering, Surface Hardening (Carburizing, Nitriding, Cyaniding, Flame hardening, Induction hardening) Klasifikasi Heat Treatment
  • 7. Beberapa Proses Heat Treatment dan Fungsinya, • Annealing Memanaskan suatu bahan hingga diatas suhu transformasi (723 C) kemudian didinginkan dengan perlahan-lahan. Tujuannya adalah untuk melunakan bahan. • Stress Reliveing Yaitu proses menghilangkan tegangan sisa dari suatu bahan dengan memanaskan kemudian ditahan beberapa waktu lalu dilakukan dengan pendinginan perlahan-lahan. Tujuannya adalah untuk menghilangkan tegangan sisa selama proses fabrikasi.
  • 8. • Hardening Memanaskan suatu bahan hingga diatas suhu transformasi (723°C) kemudian didinginkan secara cepat, melalui media pendingin seperti air, oli atau media pendingin lainnya Tujuannya adalah untuk mengeraskan bahan. • Aging (Precipitation Hardening) Proses pemanasan kembali bahan yang telah dikeraskan, Suhu pemanasannya relatif rendah yaitu dibawah suhu transformasi eutektoid. Tujuannya adalah untuk mengurangi kekerasan bahan sehingga keuletan (ketangguhan) bahan tersebut dapat naik. Normalizing Merupakan proses perlakuan panas yang menghasilkan perlite halus, pendinginannya dengan menggunakan media udara, lebih keras dan kuat dari hasil anneal. Prosesnya hampir sama dengan annealing, yakni biasanya dilakukan dengan memanaskan logam sampai keatas temperature kritis (untuk baja hypoeutectoid , 50°C diatas garis A3 sedang untuk baja hypereutectoid 50°C diatas garis Acm). Kemudian dilanjutkan dengan pendinginan pada udara. Pendinginan ini lebih cepat daripada pendinginan pada annealing.
  • 9. Proses Heat Treatment Berikut adalah contoh proses heat treatment pada molten steel
  • 10. Heat Treatment Cycles for Specific Materials ALLOY SPEC AMS HEAT TREAT PER P.S. 0880 SECTION TEMPERATURE AND DURATION COOLING RATE A286 5525, 5735, 5732 Solution and Precipitation Solution Only Precipitation Only 9.0 9.1 9.2 1800°F ± 25°F for 1 hr 1350°F ± 25°F for 16 hrs. As above As above A.C.+ A.C.+ A.C.+ A.C.+ Inconel 718 and Tribaloy Coatings 5589, 5596, 5662 Solution and Precipitation Solution Precipitation 10.0 10.1 10.2 1750°F ± 25°F for 1 hr 1325°F ± 15°F for 8 hrs, FC at 100°F per 1 hr to 1150°F ± 15°F, for 18 hrs. total As above As above A.C.+ A.C.+ Inconel X-750 and Tribaloy Coatings 5582, 5598, 5667, 5670 Solution and Precipitation Solution Precipitation 11.0 11.1 11.2 1800°F ± 25°F for 1 hr. 1325°F ± 15°F for 8 hrs, FC at 100°F per 1 hr to 1150°F ± 15°F, for 18 hrs. total As above As above A.C.+ Incoloy 909 Solution and Precipitation Solution Precipitation 11.0 11.1 11.2 1800°F ± 25°F for 1 hr. 1325°F ± 15°F for 8 hrs, FC at 100°F per 1 hr to 1150°F ± 15°F, for 18 hrs. total As above As above A.C.+ Waspaloy 5544* Solution Stabilization and Precipitation Solution Precipitation 12.0 12.1 12.2 1825°F ± 25°F for 1 hr.* 1550°F ± 15°F for 4 hrs. 1400°F ± 15°F for 16 hrs. As above As above A.C.+ A.C.+ A.C.+
  • 11. Heat Treatment Cycles for Specific Materials (Lanjutan) ALLOY SPEC AMS HEAT TREAT PER P.S. 0880 SECTION TEMPERATURE AND DURATION COOLING RATE Inconel 625 5599, 5666, 5401, 5581 Stress Relieve 13.0 1750°F ± 25°F for 1 hr. A.C.+ Ti Comm Pure 4921, 4900, 4901, 4941, 4942, 4902 Stress Relieve (see Ti 6-4) 14.0 1000°F ± 25°F for 1 hr. A.C.+ Inconel 718 X-750 5589, 5596, 5662 5582, 5598, 5667, 5670 Inter-Stage Anneal (In- Process Only) 15.0 1800°F ± 25°F for 1 hr. A.C.+ Waspaloy 5544 Anneal(In Process Only) 16.0 1950°F ± 25°F for 15 mins A.C.+ Haynes 230 5878 MCSA 85491 Solution/Interstage Anneal 17.0 2125°F ± 25°F for 5 mins A.C.+
  • 12. Heat Treatment Cycles for Specific Materials (Lanjutan) ALLOY SPEC AMS HEAT TREAT PER P.S. 0880 SECTION TEMPERATURE AND DURATION COOLING RATE 17-4 pH and 15-5 pH 5604, 5622, 5643 5659 Solution & Precipitation (only run in ABAR Furnace) Solution (only run in ABAR Furnace) Precipitation (only run in ABAR Furnace) 18.0 18.1 18.2 H900 H925 H1025 H1075 H1100 H1150 See 18.1 and 18.2 below 1900°F ± 25°F for 30 mins A.C. to below 90°F 900°F ± 10°F for 1 hr. ± 0.1 hr 925°F ± 10°F 4 hrs. ± 0.25 hr 1025°F ± 10°F 4 hrs. ± 0.25 hr 1075°F ± 10°F for 4 hrs. ± 0.25 hr 1100°F ± 10°F for 4 hrs. ± 0.25 hr 1150°F ± 10°F for 4 hrs. ± 0.25 hr A.C.+ Ti 6-4 4907, 4911, 4930, 4967, 4928, 4934, 4935, 4996, 4965 Stress Relieve Note: 1) Material machined to finished size may be stress relieved in Abar furnace #1 only. All oxide shall be removed by polishing after heat treatment. 2) Material stress relieved before final machining may be heat treated in any furnace certified by this spec. If at least .010”mtl is removed from all surfaces after heat treatment. 19.0 1400°F ± 25°F for 1 hr. A.C.+
  • 13. Heat Treatment Cycles for Specific Materials (Lanjutan) ALLOY SPEC AMS HEAT TREAT PER P.S. 0880 SECTION TEMPERATURE AND DURATION COOLING RATE Titanium 6-2-4-2 4975, 4976 Anneal (see Ti 6-4) Stress Relieve 20.0 20.1 1750°F ± 25°F for 1 hr ± 5 min. 1200°F ± 25°F for 3 hrs A.C.+ A.C.+ CRES Steel 321 or 347 Stress Relieve 21.0 1000°F ± 15°F for: 1) 30 min(mat'l less than .5") 2) 1 hr/inch of thickness (mat'l greater than .5") St. St. Custom 450 5859 H1000 5763 5773 Solution and Precipitation Anneal Precipitation Hardening 22.0 22.1 22.2 1900°F ± 25°F for 1 hr. 1000°F ± 25°F for 4 hrs. 1900°F ± 25°F for 1 hr 1000°F ± 25°F for 4 hrs. A.C.+ A.C.+ A.C.+ A.C.+ Haynes 188 5608 5772 Solution & Inter-Stage Solution & Inter-Stage 23.0 23.1 2150°F ± 25°F for 10 min 2150°F ± 25°F for 30 min A.C.+ A.C. + Rene 41 5545 Solution & Precipitation Harden Inter-Stage Anneal (In- Process Only) 24.0 24.1 1975°F ± 25°F for ½ hr 1400°F ± 15°F for 16 hrs (in ABAR or IPSEN Furnace) 1950°F ± 25°F for 15 min A.C.+ A.C.+
  • 14. Jenis-jenis Heat Treatment Berdasarkan Proses Pendinginan A. Heat Treatment Dengan Pendinginan Tak Menerus Jika suatu baja didinginkan dari suhu yang lebih tinggi dan kemudian ditahan pada suhu yang lebih rendah selama waktu tertentu, maka akan menghasilkan struktur mikro yang berbeda. Hal ini dapat dilihat pada diagram Isothermal Tranformation Diagram.
  • 15. Dalam prakteknya proses pendinginan pada pembuatan material baja dilakukan secara menerus mulai dari suhu yang lebih tinggi sampai dengan suhu rendah. Pengaruh kecepatan pendinginan manerus terhadap struktur mikro yang terbentuk dapat dilihat dari diagram Continuos Cooling Transformation Diagram. B. Heat Treatment Dengan Pendinginan Menerus
  • 16. Pendinginan a. Yang mempengaruhi : b. Suhu pendingin c. Media d. Viskositas e. Kepekatan (SAE) Pendinginan tergantung pada kebutuhan pendinginan bahan dan tujuan dari sifat bahan yang diinginkan.
  • 17. Apakah semua bahan bisa diheat treatment? Apakah bahan bekas bisa di HT? Semua bahan bisa di heat treatment dan biasanya bahan yang sudah digunakan itu di heat treatment agar dapat digunakan kembali. Pembuatan pedang apa masuk di heat treatment? Pedang masuk pada proses flame hardening (surface treatment) dan jika diinginkan dengan racun maka dapat di implentasi, dimasukkan unsur beracun ke dalam bahan pedang.