SlideShare a Scribd company logo
SEMINAR 1
BELAJAR DAN PEMBELAJARAN
“HAKEKAT BELAJAR”
DISUSUN OLEH:
KELOMPOK: 6
NAMA ANGGOTA:
Firda Nur’fauziyyah (113070073)
WIDIAWATI (113070075)
Shah Mohammad Reza Fahlevi (113070148)
KELAS I-F
Dosen: Komarudin Ks, Drs., M.pd.
FKIP PENDIDIKAN MATEMATIKA
UNIVERSITAS SWADAYA GUNUNG JATI
HAKEKAT BELAJAR
PENGERTIAN BELAJAR
PRINSIP DASAR
PERILAKU
PRINSIP DASAR
PERKEMBANGAN DAN
PRIBADI
HAKIKAT BELAJAR
DALAM PERSPEKTIF
PSIKOLOGI
1. Perspektif Biologis
Berfokus pada cara berbagai peristiwa yang berlangsung dalam
tubuh mempengaruhi perilaku, perasaan, dan pikiran seseorang.
2. Perspektif Belajar
Menelaah cara lingkungan dan pemalaman mempengaruhi tindakan
seseorang atau organisme lain.
3. Perspektif Kognitif
Menekankan hal yang berlangsung di pikiran seseorang.
4. Perspektif Sosiokultural
Berfokus pada kekuatan sosial dan budaya sebagai kekuatan yang
berkerja di luar individu.
5. Perspektif Psikodinamika
Menguraikan dinamika ketidaksadaran seseorang, seperti
dorongan dalam diri, konflik , dan energi insting.
Hakekat Belajar dalam Perspektif Psikologi
1. Cognitive Domain (Ranah Kognitif), yang berisi perilaku-
perilaku yang menekankan aspek intelektual, seperti
pengetahuan, pengertian, dan keterampilan berpikir.
2. Affective Domain (Ranah Afektif) berisi perilaku-perilaku
yang menekankan aspek perasaan dan emosi, seperti minat,
sikap, apresiasi, dan cara penyesuaian diri.
3. Psychomotor Domain (Ranah Psikomotor) berisi perilaku-
perilaku yang menekankan aspek keterampilan motorik
seperti tulisan tangan, mengetik, berenang, dan
mengoperasikan mesin.
Prinsip Dasar Perilaku
1. Perkembangan melibatkan perubahan
Tujuan perkembangan adalah realisasi diri atau pencapaian kemampuan
bawaan.
2. Perkembangan awal lebih kritis dari pada perkembangan selanjutnya
Bahwa perkembangan awal lebih penting dari pada perkembangan
selanjutnya, karena dasar awal sangat dipengaruhi oleh proses belajar dan
pengalaman.
3. Perkembangan merupakan hasil proses kematangan dan belajar
Perkembangan menekankan kenyataan bahwa perkembangan timbul dari
interaksi kematangan dan belajar dengan kematangan yang menetapkan batas
dari perkembangan.
4. Pola perkembangan dapat diramalkan
Walaupun pola yang dapat diramalkan ini dapat diperlambat dan dipercepat
oleh kondisi lingkungan di masa pra lahir dan pasca lahir.
5. Pola perkembangan mempunyai karakteristik yang dapat diramalkan
Yang penting diantaranya adalah persamaan pola perkembangan bagi semua
anak, perkembangan berlangsung dari tanggapan umum ke tanggapan spesifik,
6. Terdapat perbedaan individu dalam berkembang
Bahwa terdapat perbedaan individu dalam perkembangan yang sebagian karena
pengaruh bawaan dan sebagian karena kondisi lingkungan.
7. Pada setiap periode perkembangan terdapat harapan sosial
Harapan sosial ini terbentuk tugas perkembangan yang memungkinkan para
orang tua dan guru mengetahui pada usia berapa anak-anak mampu menguasai
berbagai pola perilaku yang diperlukan bagi penyesuaian yang baik.
8. Setiap bidang perkembangan mengandung bahaya dan potensial
Bahaya tersebut terjadi baik fisik maupun psikologis yang dapat mengubah pola
perkembangan.
9. Kebahagiaan bervariasi pada berbagai periode perkembangan
Tahun pertama kehidupan biasanya paling bahagia dan masa puber biasanya
yang paling tidak bahagia.
1. Karakter, yaitu konsekuen tidaknya dalam mematuhi etika pen
laku, konsisten atau teguh tidaknya dalam memegang pendirian atau
pendapat.
2. Temperamen, yaitu disposisi reaktif seseorang, atau cepat/lambatnya mereaksi
terhadap rangsangan-rangsangan yang datang dari lingkungan
3. Sikap terhadap objek (orang, benda, peristiwa, norma dan sebagainya) yang
bersifat positif, negatif atau ambivalen (ragu-ragu).
4. Stabilitas emosi, yaitu kadar kestabilan reaksi emosional terhadap rangsangan
dan lingkungan. Seperti: mudah tidaknya tersinggung marah, sedih atau putus
asa.
5. Responsibilitas (tanggung jawab), kesiapan untuk menerima risiko dan tindakan
atau perbuatan yang dilakukan. Seperti: mau menerima risiko secara wajar, cuci
tangan, atau melarikan diri risiko yang dihadapi.
6. Sosiabilitas, yaitu disposisi pribadi yang berkaitan dengan hubungan
interpersonal. Disposisi ini seperti tampak dalam sifat pribadi yang tertutup atau
terbuka; dan kemampuan berkomunikasi dengan orang lain.
Hakikat Belajar

More Related Content

What's hot

Prinsip Perkembangan dan Pertumbuhan
Prinsip Perkembangan dan PertumbuhanPrinsip Perkembangan dan Pertumbuhan
Prinsip Perkembangan dan Pertumbuhan
Unnes
 
Perkembangan psikologi
Perkembangan psikologiPerkembangan psikologi
Perkembangan psikologi
Eman Syukur
 
Perkembangan peserta didik (modul)
Perkembangan peserta didik (modul)Perkembangan peserta didik (modul)
Perkembangan peserta didik (modul)
istana walet
 
Pengantar Perkembangan Peserta Didik PPT
Pengantar Perkembangan Peserta Didik PPTPengantar Perkembangan Peserta Didik PPT
Pengantar Perkembangan Peserta Didik PPT
Andhika Pratama
 
PROSES PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN SERTA HUBUNGANNYA DENGAN PROSES BELAJAR
PROSES PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN  SERTA HUBUNGANNYA DENGAN PROSES BELAJARPROSES PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN  SERTA HUBUNGANNYA DENGAN PROSES BELAJAR
PROSES PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN SERTA HUBUNGANNYA DENGAN PROSES BELAJAR
Lutfi Koto
 
Ppt perk. peserta didik
Ppt perk. peserta didikPpt perk. peserta didik
Ppt perk. peserta didik
Rima Rasyid
 
PPT PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
PPT PERKEMBANGAN PESERTA DIDIKPPT PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
PPT PERKEMBANGAN PESERTA DIDIKTitin Rohayati
 
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIKPERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
harjunode
 
Prinsip prinsip perkembangan
Prinsip prinsip perkembanganPrinsip prinsip perkembangan
Prinsip prinsip perkembanganevi07
 
Perkembangan Individu
Perkembangan IndividuPerkembangan Individu
Perkembangan Individu
Ariefiandra Ariefiandra
 
prinsip perkembangan
prinsip perkembanganprinsip perkembangan
prinsip perkembangan
rifkatulkhaerah
 
Hakikat, ciri ciri, prinsip-prinsip, dan fase
Hakikat, ciri ciri, prinsip-prinsip, dan faseHakikat, ciri ciri, prinsip-prinsip, dan fase
Hakikat, ciri ciri, prinsip-prinsip, dan fase
Ramona Siregar
 
Isu-Isu Perkembangan
Isu-Isu PerkembanganIsu-Isu Perkembangan
Isu-Isu Perkembangan
Yunita Siswanti
 
Faktor faktor yang mempengaruhi perkembangan individu
Faktor faktor yang mempengaruhi perkembangan individuFaktor faktor yang mempengaruhi perkembangan individu
Faktor faktor yang mempengaruhi perkembangan individufara dillah
 
Hakikat Psikologi Perkembangan
Hakikat Psikologi PerkembanganHakikat Psikologi Perkembangan
Hakikat Psikologi Perkembangan
Hariyatunnisa Ahmad
 
Perkembangan Peserta Didik - Perkembangan dan Pertumbuhan
Perkembangan Peserta Didik - Perkembangan dan PertumbuhanPerkembangan Peserta Didik - Perkembangan dan Pertumbuhan
Perkembangan Peserta Didik - Perkembangan dan PertumbuhanDewi Atin Surya
 
Pengertian dan Ciri Perkembangan Individu
Pengertian dan Ciri Perkembangan IndividuPengertian dan Ciri Perkembangan Individu
Pengertian dan Ciri Perkembangan Individu
Ariefiandra Ariefiandra
 
Multidimensi perkembangan peserta didik
Multidimensi perkembangan peserta didikMultidimensi perkembangan peserta didik
Multidimensi perkembangan peserta didikasriss
 
Psikologi Perkembangan 1
Psikologi Perkembangan 1Psikologi Perkembangan 1
Psikologi Perkembangan 1
Umi Arifah
 
Presentasi konsep dasar perkembangan peserta didik
Presentasi konsep dasar perkembangan peserta didikPresentasi konsep dasar perkembangan peserta didik
Presentasi konsep dasar perkembangan peserta didik
haris07_slideshare
 

What's hot (20)

Prinsip Perkembangan dan Pertumbuhan
Prinsip Perkembangan dan PertumbuhanPrinsip Perkembangan dan Pertumbuhan
Prinsip Perkembangan dan Pertumbuhan
 
Perkembangan psikologi
Perkembangan psikologiPerkembangan psikologi
Perkembangan psikologi
 
Perkembangan peserta didik (modul)
Perkembangan peserta didik (modul)Perkembangan peserta didik (modul)
Perkembangan peserta didik (modul)
 
Pengantar Perkembangan Peserta Didik PPT
Pengantar Perkembangan Peserta Didik PPTPengantar Perkembangan Peserta Didik PPT
Pengantar Perkembangan Peserta Didik PPT
 
PROSES PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN SERTA HUBUNGANNYA DENGAN PROSES BELAJAR
PROSES PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN  SERTA HUBUNGANNYA DENGAN PROSES BELAJARPROSES PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN  SERTA HUBUNGANNYA DENGAN PROSES BELAJAR
PROSES PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN SERTA HUBUNGANNYA DENGAN PROSES BELAJAR
 
Ppt perk. peserta didik
Ppt perk. peserta didikPpt perk. peserta didik
Ppt perk. peserta didik
 
PPT PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
PPT PERKEMBANGAN PESERTA DIDIKPPT PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
PPT PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
 
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIKPERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
 
Prinsip prinsip perkembangan
Prinsip prinsip perkembanganPrinsip prinsip perkembangan
Prinsip prinsip perkembangan
 
Perkembangan Individu
Perkembangan IndividuPerkembangan Individu
Perkembangan Individu
 
prinsip perkembangan
prinsip perkembanganprinsip perkembangan
prinsip perkembangan
 
Hakikat, ciri ciri, prinsip-prinsip, dan fase
Hakikat, ciri ciri, prinsip-prinsip, dan faseHakikat, ciri ciri, prinsip-prinsip, dan fase
Hakikat, ciri ciri, prinsip-prinsip, dan fase
 
Isu-Isu Perkembangan
Isu-Isu PerkembanganIsu-Isu Perkembangan
Isu-Isu Perkembangan
 
Faktor faktor yang mempengaruhi perkembangan individu
Faktor faktor yang mempengaruhi perkembangan individuFaktor faktor yang mempengaruhi perkembangan individu
Faktor faktor yang mempengaruhi perkembangan individu
 
Hakikat Psikologi Perkembangan
Hakikat Psikologi PerkembanganHakikat Psikologi Perkembangan
Hakikat Psikologi Perkembangan
 
Perkembangan Peserta Didik - Perkembangan dan Pertumbuhan
Perkembangan Peserta Didik - Perkembangan dan PertumbuhanPerkembangan Peserta Didik - Perkembangan dan Pertumbuhan
Perkembangan Peserta Didik - Perkembangan dan Pertumbuhan
 
Pengertian dan Ciri Perkembangan Individu
Pengertian dan Ciri Perkembangan IndividuPengertian dan Ciri Perkembangan Individu
Pengertian dan Ciri Perkembangan Individu
 
Multidimensi perkembangan peserta didik
Multidimensi perkembangan peserta didikMultidimensi perkembangan peserta didik
Multidimensi perkembangan peserta didik
 
Psikologi Perkembangan 1
Psikologi Perkembangan 1Psikologi Perkembangan 1
Psikologi Perkembangan 1
 
Presentasi konsep dasar perkembangan peserta didik
Presentasi konsep dasar perkembangan peserta didikPresentasi konsep dasar perkembangan peserta didik
Presentasi konsep dasar perkembangan peserta didik
 

Viewers also liked

Quality management education
Quality management educationQuality management education
Quality management education
DirkRhodes
 
Lpg blogi
Lpg blogiLpg blogi
Lpg blogivizav
 
Annual HIPAA Education
Annual HIPAA EducationAnnual HIPAA Education
Annual HIPAA Education
DirkRhodes
 
Quality Management Education
Quality Management EducationQuality Management Education
Quality Management Education
DirkRhodes
 
Abuse
AbuseAbuse
Abuse
DirkRhodes
 
Abuse
AbuseAbuse
Abuse
DirkRhodes
 
7 brinumi
7 brinumi7 brinumi
7 brinumivizav
 
Cultural sensitivity bariatric patients
Cultural sensitivity bariatric patientsCultural sensitivity bariatric patients
Cultural sensitivity bariatric patients
DirkRhodes
 
Biol 2
Biol 2Biol 2
Biol 2vizav
 
100 dienas skola
100 dienas skola100 dienas skola
100 dienas skolavizav
 
Biol 4
Biol 4Biol 4
Biol 4vizav
 
Annual HIPAA Education
Annual HIPAA EducationAnnual HIPAA Education
Annual HIPAA Education
DirkRhodes
 
Hospital Safety Education
Hospital Safety EducationHospital Safety Education
Hospital Safety Education
DirkRhodes
 
Infection Control
Infection ControlInfection Control
Infection Control
DirkRhodes
 
Semiconductor06 april11 020511
Semiconductor06 april11 020511Semiconductor06 april11 020511
Semiconductor06 april11 020511
Prafulla Tekriwal
 
Metāli
MetāliMetāli
Metālivizav
 
Corporate compliance annual update
Corporate compliance annual updateCorporate compliance annual update
Corporate compliance annual update
DirkRhodes
 
Europe, 1814-1914: Political Ideologies and Key Events
Europe, 1814-1914:Political Ideologies and Key EventsEurope, 1814-1914:Political Ideologies and Key Events
Europe, 1814-1914: Political Ideologies and Key Events
Dave Phillips
 
19c early20c revolutionsinlatinamerica
19c early20c revolutionsinlatinamerica19c early20c revolutionsinlatinamerica
19c early20c revolutionsinlatinamerica
Dave Phillips
 
Industrial society
Industrial societyIndustrial society
Industrial society
Dave Phillips
 

Viewers also liked (20)

Quality management education
Quality management educationQuality management education
Quality management education
 
Lpg blogi
Lpg blogiLpg blogi
Lpg blogi
 
Annual HIPAA Education
Annual HIPAA EducationAnnual HIPAA Education
Annual HIPAA Education
 
Quality Management Education
Quality Management EducationQuality Management Education
Quality Management Education
 
Abuse
AbuseAbuse
Abuse
 
Abuse
AbuseAbuse
Abuse
 
7 brinumi
7 brinumi7 brinumi
7 brinumi
 
Cultural sensitivity bariatric patients
Cultural sensitivity bariatric patientsCultural sensitivity bariatric patients
Cultural sensitivity bariatric patients
 
Biol 2
Biol 2Biol 2
Biol 2
 
100 dienas skola
100 dienas skola100 dienas skola
100 dienas skola
 
Biol 4
Biol 4Biol 4
Biol 4
 
Annual HIPAA Education
Annual HIPAA EducationAnnual HIPAA Education
Annual HIPAA Education
 
Hospital Safety Education
Hospital Safety EducationHospital Safety Education
Hospital Safety Education
 
Infection Control
Infection ControlInfection Control
Infection Control
 
Semiconductor06 april11 020511
Semiconductor06 april11 020511Semiconductor06 april11 020511
Semiconductor06 april11 020511
 
Metāli
MetāliMetāli
Metāli
 
Corporate compliance annual update
Corporate compliance annual updateCorporate compliance annual update
Corporate compliance annual update
 
Europe, 1814-1914: Political Ideologies and Key Events
Europe, 1814-1914:Political Ideologies and Key EventsEurope, 1814-1914:Political Ideologies and Key Events
Europe, 1814-1914: Political Ideologies and Key Events
 
19c early20c revolutionsinlatinamerica
19c early20c revolutionsinlatinamerica19c early20c revolutionsinlatinamerica
19c early20c revolutionsinlatinamerica
 
Industrial society
Industrial societyIndustrial society
Industrial society
 

Similar to Hakikat Belajar

psikologi kepribadian
psikologi kepribadianpsikologi kepribadian
psikologi kepribadian
fahim alwi
 
perkembangan kepribadian.pptx
perkembangan kepribadian.pptxperkembangan kepribadian.pptx
perkembangan kepribadian.pptx
Deskijulianda
 
Makalah pedagogik (pertumbuhan & perkembangan
Makalah pedagogik (pertumbuhan & perkembanganMakalah pedagogik (pertumbuhan & perkembangan
Makalah pedagogik (pertumbuhan & perkembangan
mukhlis anshoe
 
Psikologi Perkembangan (Desmita)
Psikologi Perkembangan (Desmita)Psikologi Perkembangan (Desmita)
Psikologi Perkembangan (Desmita)
Hariyatunnisa Ahmad
 
Teori Perkembangan Peserta Didik_Puput Alfrianti.pdf
Teori Perkembangan Peserta Didik_Puput Alfrianti.pdfTeori Perkembangan Peserta Didik_Puput Alfrianti.pdf
Teori Perkembangan Peserta Didik_Puput Alfrianti.pdf
PuputAlfrianti
 
Landasan psikologi pendidikan 2
Landasan psikologi pendidikan 2Landasan psikologi pendidikan 2
Landasan psikologi pendidikan 2
Rahmat Saputra
 
PPT Daspen
PPT DaspenPPT Daspen
PPT Daspen
Yanuaria Eka Sari
 
Tugas m1 kb 1 proffesional
Tugas m1 kb 1 proffesionalTugas m1 kb 1 proffesional
Tugas m1 kb 1 proffesional
Ai Syahrie Alfisyah
 
Apa itu psikologi perkembangan
Apa itu psikologi perkembanganApa itu psikologi perkembangan
Apa itu psikologi perkembanganJay Mi
 
Modul a
Modul aModul a
Modul a
Nur Atikah
 
Perkembangan peserta didik
Perkembangan peserta didikPerkembangan peserta didik
Perkembangan peserta didik
Eva Rahma
 
Bab 1 psikologi perkembangan manusia
Bab 1 psikologi perkembangan manusiaBab 1 psikologi perkembangan manusia
Bab 1 psikologi perkembangan manusiaAsmaroni Rahman
 
1. PERTUMBUHAN & Perkembangan.pptx
1. PERTUMBUHAN & Perkembangan.pptx1. PERTUMBUHAN & Perkembangan.pptx
1. PERTUMBUHAN & Perkembangan.pptx
luthfiajiramdani1
 
Manusia dan perilakunya
Manusia dan perilakunyaManusia dan perilakunya
Manusia dan perilakunya
Hanifa Rahmadilla
 
Psikologi
Psikologi Psikologi
Psikologi
samanulwalid
 
Psikologi perkembangan
Psikologi perkembanganPsikologi perkembangan
Psikologi perkembangan
Dr. Afi Parnawi, M.Pd
 
Konsep Perilaku Manusia
Konsep Perilaku ManusiaKonsep Perilaku Manusia
Konsep Perilaku Manusia
pjj_kemenkes
 
Faktor faktor yang mempengaruhi perkembangan individu
Faktor faktor yang mempengaruhi perkembangan individuFaktor faktor yang mempengaruhi perkembangan individu
Faktor faktor yang mempengaruhi perkembangan individufara dillah
 
IMPLIKASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN DIDALAM PENDIDIKAN : MATA KULIAH PSIKOLOGI ...
IMPLIKASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN  DIDALAM PENDIDIKAN : MATA KULIAH PSIKOLOGI ...IMPLIKASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN  DIDALAM PENDIDIKAN : MATA KULIAH PSIKOLOGI ...
IMPLIKASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN DIDALAM PENDIDIKAN : MATA KULIAH PSIKOLOGI ...
Irsyadul Ibad
 
Psikologi pendidikan
Psikologi pendidikan Psikologi pendidikan
Psikologi pendidikan
sittiromlah2
 

Similar to Hakikat Belajar (20)

psikologi kepribadian
psikologi kepribadianpsikologi kepribadian
psikologi kepribadian
 
perkembangan kepribadian.pptx
perkembangan kepribadian.pptxperkembangan kepribadian.pptx
perkembangan kepribadian.pptx
 
Makalah pedagogik (pertumbuhan & perkembangan
Makalah pedagogik (pertumbuhan & perkembanganMakalah pedagogik (pertumbuhan & perkembangan
Makalah pedagogik (pertumbuhan & perkembangan
 
Psikologi Perkembangan (Desmita)
Psikologi Perkembangan (Desmita)Psikologi Perkembangan (Desmita)
Psikologi Perkembangan (Desmita)
 
Teori Perkembangan Peserta Didik_Puput Alfrianti.pdf
Teori Perkembangan Peserta Didik_Puput Alfrianti.pdfTeori Perkembangan Peserta Didik_Puput Alfrianti.pdf
Teori Perkembangan Peserta Didik_Puput Alfrianti.pdf
 
Landasan psikologi pendidikan 2
Landasan psikologi pendidikan 2Landasan psikologi pendidikan 2
Landasan psikologi pendidikan 2
 
PPT Daspen
PPT DaspenPPT Daspen
PPT Daspen
 
Tugas m1 kb 1 proffesional
Tugas m1 kb 1 proffesionalTugas m1 kb 1 proffesional
Tugas m1 kb 1 proffesional
 
Apa itu psikologi perkembangan
Apa itu psikologi perkembanganApa itu psikologi perkembangan
Apa itu psikologi perkembangan
 
Modul a
Modul aModul a
Modul a
 
Perkembangan peserta didik
Perkembangan peserta didikPerkembangan peserta didik
Perkembangan peserta didik
 
Bab 1 psikologi perkembangan manusia
Bab 1 psikologi perkembangan manusiaBab 1 psikologi perkembangan manusia
Bab 1 psikologi perkembangan manusia
 
1. PERTUMBUHAN & Perkembangan.pptx
1. PERTUMBUHAN & Perkembangan.pptx1. PERTUMBUHAN & Perkembangan.pptx
1. PERTUMBUHAN & Perkembangan.pptx
 
Manusia dan perilakunya
Manusia dan perilakunyaManusia dan perilakunya
Manusia dan perilakunya
 
Psikologi
Psikologi Psikologi
Psikologi
 
Psikologi perkembangan
Psikologi perkembanganPsikologi perkembangan
Psikologi perkembangan
 
Konsep Perilaku Manusia
Konsep Perilaku ManusiaKonsep Perilaku Manusia
Konsep Perilaku Manusia
 
Faktor faktor yang mempengaruhi perkembangan individu
Faktor faktor yang mempengaruhi perkembangan individuFaktor faktor yang mempengaruhi perkembangan individu
Faktor faktor yang mempengaruhi perkembangan individu
 
IMPLIKASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN DIDALAM PENDIDIKAN : MATA KULIAH PSIKOLOGI ...
IMPLIKASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN  DIDALAM PENDIDIKAN : MATA KULIAH PSIKOLOGI ...IMPLIKASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN  DIDALAM PENDIDIKAN : MATA KULIAH PSIKOLOGI ...
IMPLIKASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN DIDALAM PENDIDIKAN : MATA KULIAH PSIKOLOGI ...
 
Psikologi pendidikan
Psikologi pendidikan Psikologi pendidikan
Psikologi pendidikan
 

Hakikat Belajar

  • 1.
  • 2. SEMINAR 1 BELAJAR DAN PEMBELAJARAN “HAKEKAT BELAJAR” DISUSUN OLEH: KELOMPOK: 6 NAMA ANGGOTA: Firda Nur’fauziyyah (113070073) WIDIAWATI (113070075) Shah Mohammad Reza Fahlevi (113070148) KELAS I-F Dosen: Komarudin Ks, Drs., M.pd. FKIP PENDIDIKAN MATEMATIKA UNIVERSITAS SWADAYA GUNUNG JATI
  • 3. HAKEKAT BELAJAR PENGERTIAN BELAJAR PRINSIP DASAR PERILAKU PRINSIP DASAR PERKEMBANGAN DAN PRIBADI HAKIKAT BELAJAR DALAM PERSPEKTIF PSIKOLOGI
  • 4.
  • 5.
  • 6. 1. Perspektif Biologis Berfokus pada cara berbagai peristiwa yang berlangsung dalam tubuh mempengaruhi perilaku, perasaan, dan pikiran seseorang. 2. Perspektif Belajar Menelaah cara lingkungan dan pemalaman mempengaruhi tindakan seseorang atau organisme lain. 3. Perspektif Kognitif Menekankan hal yang berlangsung di pikiran seseorang. 4. Perspektif Sosiokultural Berfokus pada kekuatan sosial dan budaya sebagai kekuatan yang berkerja di luar individu. 5. Perspektif Psikodinamika Menguraikan dinamika ketidaksadaran seseorang, seperti dorongan dalam diri, konflik , dan energi insting. Hakekat Belajar dalam Perspektif Psikologi
  • 7. 1. Cognitive Domain (Ranah Kognitif), yang berisi perilaku- perilaku yang menekankan aspek intelektual, seperti pengetahuan, pengertian, dan keterampilan berpikir. 2. Affective Domain (Ranah Afektif) berisi perilaku-perilaku yang menekankan aspek perasaan dan emosi, seperti minat, sikap, apresiasi, dan cara penyesuaian diri. 3. Psychomotor Domain (Ranah Psikomotor) berisi perilaku- perilaku yang menekankan aspek keterampilan motorik seperti tulisan tangan, mengetik, berenang, dan mengoperasikan mesin. Prinsip Dasar Perilaku
  • 8. 1. Perkembangan melibatkan perubahan Tujuan perkembangan adalah realisasi diri atau pencapaian kemampuan bawaan. 2. Perkembangan awal lebih kritis dari pada perkembangan selanjutnya Bahwa perkembangan awal lebih penting dari pada perkembangan selanjutnya, karena dasar awal sangat dipengaruhi oleh proses belajar dan pengalaman. 3. Perkembangan merupakan hasil proses kematangan dan belajar Perkembangan menekankan kenyataan bahwa perkembangan timbul dari interaksi kematangan dan belajar dengan kematangan yang menetapkan batas dari perkembangan. 4. Pola perkembangan dapat diramalkan Walaupun pola yang dapat diramalkan ini dapat diperlambat dan dipercepat oleh kondisi lingkungan di masa pra lahir dan pasca lahir.
  • 9. 5. Pola perkembangan mempunyai karakteristik yang dapat diramalkan Yang penting diantaranya adalah persamaan pola perkembangan bagi semua anak, perkembangan berlangsung dari tanggapan umum ke tanggapan spesifik, 6. Terdapat perbedaan individu dalam berkembang Bahwa terdapat perbedaan individu dalam perkembangan yang sebagian karena pengaruh bawaan dan sebagian karena kondisi lingkungan. 7. Pada setiap periode perkembangan terdapat harapan sosial Harapan sosial ini terbentuk tugas perkembangan yang memungkinkan para orang tua dan guru mengetahui pada usia berapa anak-anak mampu menguasai berbagai pola perilaku yang diperlukan bagi penyesuaian yang baik. 8. Setiap bidang perkembangan mengandung bahaya dan potensial Bahaya tersebut terjadi baik fisik maupun psikologis yang dapat mengubah pola perkembangan. 9. Kebahagiaan bervariasi pada berbagai periode perkembangan Tahun pertama kehidupan biasanya paling bahagia dan masa puber biasanya yang paling tidak bahagia.
  • 10. 1. Karakter, yaitu konsekuen tidaknya dalam mematuhi etika pen laku, konsisten atau teguh tidaknya dalam memegang pendirian atau pendapat. 2. Temperamen, yaitu disposisi reaktif seseorang, atau cepat/lambatnya mereaksi terhadap rangsangan-rangsangan yang datang dari lingkungan 3. Sikap terhadap objek (orang, benda, peristiwa, norma dan sebagainya) yang bersifat positif, negatif atau ambivalen (ragu-ragu). 4. Stabilitas emosi, yaitu kadar kestabilan reaksi emosional terhadap rangsangan dan lingkungan. Seperti: mudah tidaknya tersinggung marah, sedih atau putus asa. 5. Responsibilitas (tanggung jawab), kesiapan untuk menerima risiko dan tindakan atau perbuatan yang dilakukan. Seperti: mau menerima risiko secara wajar, cuci tangan, atau melarikan diri risiko yang dihadapi. 6. Sosiabilitas, yaitu disposisi pribadi yang berkaitan dengan hubungan interpersonal. Disposisi ini seperti tampak dalam sifat pribadi yang tertutup atau terbuka; dan kemampuan berkomunikasi dengan orang lain.