SlideShare a Scribd company logo
1 of 45
Download to read offline
Gharar
Masa Kini
Abdurrahman Zahier, BBA
Sharia Business Consultant
Definisi Gharar
Gharar secara bahasa : isim mashdar dari ‫التغرير‬ yang
bermakna resiko/bahaya, penipuan, dan meletakkan
diri atau harta dalam kehancuran.
Gharar secara syariat : jual beli yang tidak jelas
akibatnya.Gharar terbangun diatas ketidaktahuan, yang
bisa berada dalam barang atau harga.
2 Gharar Masa Kini @abdurrahmanzahier
Gharar Dalam Barang
3 Gharar Masa Kini @abdurrahmanzahier
a. Barangnya tidak diketahui : ”saya jual apa yang ada didalam kotak ini dengan 100000”.
b. Tidak diketahui sifatnya : ”saya jual mobil dengan 10000 real” dan pembeli tidak tahu sifatnya dan tidak pernah
melihatnya.
c. Tidak diketahui kadarnya : ”saya jual sebagian tanah ini dengan 10000 real”.
d. Barangnya belum dimiliki penjual.
e. Barangnya belum tentu bisa diserahterimakan : menjual hp yang hilang.
Gharar Dalam Harga
a. Harga tidak diketahui : ”saya jual hp ini seikhlasnya anda membayar” dan
setelah itu berpisah tanpa mengetahui harga.
b. At-Tardid : ”saya jual hp ini 8 juta tunai dan 10 juta kredit selama dua
bulan” dan setelah itu berpisah tanpa diketahui harga mana yang dipakai.
c. Tidak diketahui waktu pelunasannya : ”saya jual hp ini 8 juta kapanpun
anda siap membayar”
4 Gharar Masa Kini @abdurrahmanzahier
Hikmah Diharamkannya Gharar
Makan harta dengan
cara yang bathil
Menyebabkan
permusuhan dan
menghalangi dari
dzikrullah dan sholat
Menghilangkan
keberkahan harta
Menyebabkan malas
5 Gharar Masa Kini @abdurrahmanzahier
Gharar Yang Mempengaruhi Hukum
Banyak
Ghararnya terjadi di
asal akadnya
Tidak adanya hajat
terhadap akad
yang gharar
tersebut
Terjadi dalam akad
bisnis
6 Gharar Masa Kini @abdurrahmanzahier
Praktek Gharar dalam
Ekonomi Masa Kini
1. Asuransi Konvensional
Asuransi adalah akad antara pihak pertama (insure) biasanya
Merupakan perusahaan asuransi-dan pihak kedua (insured) yang mewajibkan
Pihak pertama untuk menanggung kerugian pihak kedua jika terjadi kejadian
Yang menyebabkan kerugian sebagaimana dijelaskan dalam akad,dengan
Imbalan premi yang dibayar oleh pihak kedua kepada pihak pertama.
7 Gharar Masa Kini @abdurrahmanzahier
Jenis-Jenis Asuransi
1. Asuransi Komersial
Inilah asuransi yang biasanya diingat jika disebut kata “asuransi”, dengan
akad seperti yang dijelaskan dalam definisi diatas. Tujuan asuransi ini
adalah keuntungan dari margin antara premi dan klaim dan bukan
takaful.
8 Gharar Masa Kini @abdurrahmanzahier
Jenis-Jenis Asuransi
2. Asuransi takaful
Asuransi ini adalah keadaan ketika orang-orang yang memiliki jenis resiko yang
sama berkumpul dan membayar sejumlah uang,kemudian uang tersebut akan
dibayarkan kepada siapa saja diantara mereka yang terkena musibah, jika uang
yang dibayarkan anggota lebih besar dari uang yang dibayarkan kepada yang
terkena musibah maka sang anggota boleh memintanya kembali. Jika ternyata
uang yang dibayarkan anggota lebih kecil dari uang yang dibayarkan kepada
yang terkena musibah, maka setiap anggota menambah uang yang
dibayarkannya untuk menutupi kekurangan tersebut atau kerugian setiap
anggota yang terkena musibah di kurangi persentasenya dari ditanggung
secara penuh menjadi ditanggung sebagian.
9 Gharar Masa Kini @abdurrahmanzahier
Jenis-Jenis Asuransi
Hukum Kedua Jenis Diatas
a. Asuransi Komersial : haram, disebabkan adanya gharar dalam
akad asuransi komersial dimana dibayarnya tanggungan
berdasarkan kejadian dimasa depan yang masih berupa
kemungkinan, dimana kerugian satu pihak adalah keuntungan
pihak lain.
b. Asuransi Takaful : Boleh, karena meskipun ada gharar didalam
akad asuransi takaful, maka akadnya adalah tabaru, dan gharar
boleh terjadi dalam akad tabaru. Akad asuransi takaful juga
mengimplementasikan maqasid syariah yang 5.
10 Gharar Masa Kini @abdurrahmanzahier
Pengecualian Dalam Haramnya
Asuransi Komersial
Jika akad asuransi komersial hanya akad sekunder : seperti asuransi perjalanan dari pihak
penyelenggara jasa angkutan umum.
Jika ada hajat akan akad asuransi komersial tersebut : seperti jika pemerintah mewajibkan
seluruh warga negaranya untuk mengikuti program asuransi tertentu karena ada maslahat
didalamnya.
Jika akad asuransi komersial gratis.
11 Gharar Masa Kini @abdurrahmanzahier
Riba
Kontemporer
Abdurrahman Zahier, BBA
Sharia Business Consultant
Riba
Secara Bahasa : tambahan seperti pada surat al-
baqarah ayat 276
Secara Syariat : tambahan atau penundaan
dalam pertukaran harta-harta tertentu.
13 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Allah Menyebutkan 5 Hukuman Untuk
Pemakan Riba Dalam Ayat-ayat Riba
Gila Binasa
Perang dari
Allah dan
Rasul-Nya
Kekafiran
Kekal di
Neraka Bagi
yang
Menghalalkan
14 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Jenis-Jenis Riba
• Tambahan ketika yang meminjam tidak sanggup
membayar ketika jatuh tempo
• Tambahan yang disepakati dari pokok pinjaman
Riba Duyun
(Akad Sosial)
Riba Bai
(Akad Bisnis)
15 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Hikmah Diharamkannya Riba Duyun
Untuk Individu : Egois, Gila Harta
Untuk Masyarakat : Pengaruhnya dari Segi Sosial
16 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Perselisihan dan kebencian diantara 2 kelompok, sang kaya dan si miskin-
seperti yang terjadi dinegara kapitalis, sang kaya menikmati hasil tanpa. Usaha dari bunga
riba sementara si miskin bekerja sepanjang umurnya untuk membayar bunga riba tersebut
yang mengikat mereka dan bertambah seiring waktu. Jika si miskin tidak mampu
membayar bunganya maka sang kaya tidak segan-segan menjual barang milik si
miskin yang digadaikan untuk menutupi bunga riba yang berkali-kali lipat
nilai pokok hutang. Maka dinegara kapitalis orang kaya bertambah kaya
dan orang miskin bertambah miskin.
Untuk Masyarakat : Pengaruhnya dari Segi Ekonomi
Menghalangi masyarakat dari proyek sektor riil yang benar-benar
memiliki manfaat, karena keuntungan terjamin yang dihasilkan oleh
riba membuat kelompok surplus tidak menginvestasikan hartanya
dalam proyek sektor riil yang memiliki andil dalam perkembangan
ekonomi suatu negara.
17 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Hikmah Diharamkannya Riba Duyun
Riba Bai (Bisnis)
Riba Al-Fadhl
Riba Nasi’ah
18 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Harta Ribawi
1. Mata uang, emas dan perak, illatnya adalah satuan harga, maka hal-hal yang
menjadi mata uang dan standar harga semuanya termasuk dalam kelompok ini
seperti mata uang kertas zaman sekarang. Dan setiap mata uang yang berbeda
merupakan jenis yang berbeda, dollar Australia berbeda dari dollar AS, pound
mesir dengan poundsterling inggris merupakan 2 jenis yang berbeda, real yang
merupakan nama mata uang di beberapa negara arab juga dianggap jenis
yang berbeda bagi setiap negara.
2. Makanan pokok, gandum, kurma, garam, dan syair, illatnya adalah makanan
pokok dan bisa disimpan dalam waktu yang lama, maka makanan pokok yang
berbeda di setiap belahan dunia masuk dalam kelompok ini seperti beras,
kacang-kacangan, couscous, quinoa dan lain sebagainya.
19 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Kaidah Riba Buyu’
1. Pertukaran antara 2 harta riba dari jenis yang sama, seperti emas dengan
emas, maka harus sama kadar/nilainya dan harus serah terima langsung
(taqabudh). Jika kadarnya tidak sama maka termasuk riba fadhl dan jika tidak
dilakukan serah terima langsung maka termasuk riba nasiah dan jika tidak sama
dan tertunda maka riba fadhl dan nasiah sekaligus.
2. Pertukaran antara 2 harta riba dengan jenis yang berbeda tapi satu illat
seperti dollar AS dan rupiah maka hanya dipersyaratkan serah terima langsung
(taqabudh) tanpa kesamaan nilai/kadar. Jika ada penundaan dalam serah
terima maka termasuk riba nasiah
3. Pertukaran antara 2 harta riba yang berbeda illat maka tidak masuk dalam
kaidah riba buyu’.
20 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Hikmah Haramnya Riba Buyu’
Hikmah dilarangnya riba buyu’ adalah kaidah sad adz-dzariah
(menutup pintu), karena riba fadhl adalah tambahan tanpa penundaan,
dan riba nasiah penundaan tanpa tambahan namun keduanya bisa
mengarah kepada riba yang lebih besar yaitu riba duyun yang terdapat
tambahan dan penundaan sekaligus, maka diharamkan 2 sifat itu
secara individualnya untuk menghalangi pintu menuju riba yang
mengandung 2 sifat itu sekaligus.
21 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Perbedaan Antara Riba
Buyu' dan Riba Duyun
1. Riba buyu' diharamkan dengan pengharaman wasilah/perantara
menuju riba duyun yang merupakan asalnya.
2. Riba buyu' terletak hanya pada 2 jenis harta riba, adapun riba duyun
terletak pada semua akad hutang tanpa melihat jenis hartanya, semisal
bahwa pengharamkan riba jahiliyah turun pada asalnya terhadap unta.
22 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Akad Penukaran Mata Uang (Ash-Sharf)
Hukumnya dan syaratnya : Halal jika terpenuhi syaratnya, dan terdapat 2
keadaan dalam akad penukaran mata uang
1. Jika mata uang nya sama seperti rupiah dengan rupiah, maka di
syaratkan nilainya sama dan serah terima langsung.
2. Jika mata uangnya berbeda seperti dollar AS dengan rupiah,maka
disyaratkan serah terima langsung.
23 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Hukumnya Dan Syaratnya
1. Jika mata uang nya sama seperti rupiah dengan rupiah, maka di
syaratkan nilainya sama dan serah terima langsung.
2. Jika mata uangnya berbeda seperti dollar AS dengan rupiah,maka
disyaratkan serah terima langsung.
24 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Bai’ Al-Inah
Ketika seseorang membeli barang dengan harga tertentu secara kredit
lalu menjualnya kembali kepada penjualnya secara tunai dengan harga
yang lebih rendah.
25 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
At-Tawarruq
Ketika seseorang membutuhkan uang lalu ia membeli barang secara
kredit dan menjualnya kepada selain penjual pertama dengan harga
yang lebih rendah secara tunai.
26 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Akad Qardh
Definisi secara bahasa : terhenti atau terputus
Definisi secara syariat : memberikan uang kepada seseorang untuk
membantunya dan orang yang meminjam akan mengembalikannya.
Hubungan antara ad-dayn dan al-qardh : Ad-dayn lebih umum dari al-qardh,
karena ad-dayn mencakup semua yang berada dalam tanggungan seseorang,
bisa disebabkan karena akad qardh, pebelian kredit, merusak/menghilangkan
barang seseorang yang mewajibkan ganti rugi, atau melakukan tindak criminal
yang mengakibatkan diyat.
Hukumnya : boleh untuk yang meminjam, sunnah untuk yang meminjamkan
27 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Mengikat Akad Qardh
Bisa dilakukan dengan pencatatan dan persaksian karena bisa menjaga
hak danmenghindari kesalahfahaman dalam jumlah, jenis, dan waktu
jatuh temponya sebagaimana disebutkan dalam surat Al-Baqarah ayat
282.
28 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Hadiah Dari Debitur Kepada
Kreditur Sebelum Selesai Pinjaman
Jika debitur menghadiahkan sesuatu kepada kreditur, dan kreditur tidak
menghitungnya sebagai cicilan hutang atau pelunasannya maka tidak
boleh, kecuali jika sudah menjadi kebiasaan antara keduanya sebelum
adanya akad pinjaman. Sebab diharamkannya hal ini adalah karena hal
ini bisa menjadi perantara menuju tambahan dalam hutang,dan
mungkin juga sang debitur memberikan hadiah tersebut agar sang
kreditur meringankan pelunasan hutangnya. Dan berdasarkan hal
tersebut, hadiah yang diberikan bank kepada pemilik rekening giro
maka hukumnya tidak boleh, karena saldo rekening tersebut memiliki
hukum qardh seperti yang sudah dijelaskan.
29 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Ber-ihsan Dalam
Mengembalikan Pinjaman
Disunnahkan bagi para debitur untuk mengembalikan pinjamannya
dengan yang lebih baik, seperti meminjam 100000 dan mengembalikan
110000 atau mengembalikan 100000 dan memberi hadiah minyak wangi
dll. Tetapi disyaratkan bahwa hal tersebut dilakukan ketika pelunasan atau
setelahnya bukan sebelumnya dan tidak ada kesepakatan sebelumnya
atas tambahan tersebut baik secara lisan ataupun tulisan.
30 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Syubhat : Bunga Berfungsi Untuk Menutup
Kerugian Akibat Inflasi
• Riba adalah sebab utama inflasi, bahkan riba adalah bahan bakar inflasi,
karena produsen akan menaikkan harga disebabkan adanya beban bunga
dan semakin tinggi suku bunga semakin naik harga barang, bagaimana
mengobati sebuah penyakit dengan penyebabnya.
• Nasabah yang meminjam tidak bertanggung jawab atas kerugian yang
terjadi akibat melemahnya nilai mata uang, bahkan ia juga terkena dampak
tersebut.
• Dan kadang-kadang nilai mata uang bisa saja meningkat, dan tidak ada yang
mengusulkan untuk memberikan ganti rugi kepada nasabah yang meminjam
atas kerugian yang terjadi akibat peningkatan nilai mata uang.
31 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Bai’ At-Taqsith : Jual Beli Kredit
Menjual barang dengan harga kredit lebih mahal dari harga tunai yang
dibayar dalam jumlah cicilan tertentu dalam waktu tertentu.
Hukumnya : Boleh dengan dalil Surat Al-Baqarah ayat 282 yang
mencakup semua jenis dayn, dan bai at-taqsith termasuk didalamnya.
32 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Apa Perbedaan Antara Bunga Riba dan Selisih Harga antara
Harga Tunai dan Kredit dalam Bai’ At-Taqsith?
• Bunga riba muncul dari pembiayaan keuangan, sementara selisih harga
dalam bai at-taqsith muncul dari jual beli barang.
• Pembiayaan ribawi tidak mengubah perubahan kepemilikan barang,
yang terjadi adalah uang yang lahir dari uang sebelumnya, adapun
pembiayaan islami berasal dari penukaran uang menuju barang lalu
barang tersebut ditukar kembali menjadi uang, maka ekonomi
bergerak dan tidak ada pemusatan kekayaan diantara kelompok
tertentu.
33 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Pembiayaan ribawi menjadi sebab utama permasalahan ekonomi
terbesar yang dihadapi masyarakat dunia saat ini yaitu inflasi karena
pembiayaan ribawi mengakibatkan pertambahan uang tanpa
pertambahan barang, sementara pembiayaan islami mengikat
pertambahan uang dengan pertambahan barang.
34 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Syarat Sah Akad Bai At-Taqsith
Tidak terjadi dalam jual beli emas,perak,dan hal-hal yang mensyaratkan serah terima
langsung(taqabudh).
Barang yang dijual harus dimiliki oleh bank ketika akad secara hakikat bukan hanya secara ‫الصوري‬
)
shuri/gambaran),tidak boleh menjual barang yang belum dimiliki lalu dibeli setelah terjadi akad.
Sudah terjadi qabdh terhadap barang yang dijual sebagaimana dijelaskan dalam bab qabdh.
Tidak disyaratkan kenaikan harga ketika nasabah telat membayar sebagaimana dijelaskan dalam riba
duyun.
35 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Syarat-syarat yang Dibolehkan dalam
Bai At-taqsith :
• Adanya pihak yang menjamin ketika nasabah tidak melaksanakan kewajibannya.
• Adanya barang yang digadaikan yang kemudian akan dijual jika nasabah tidak
melaksanakan kewajibannya, adapun kelebihan harga jual gadai maka akan
dikembalikan ke nasabah.
• Mensyaratkan ketika nasabah menunda-nunda pembayaran maka cicilan yang
setelahnya akan diakumulasikan ketika nasabah tersebut membayar cicilan yang
tertunda tersebut.
36 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Bai Al-Murabahah Lil Waid Bi Asy-Syiro
Membeli barang secara tunai berdasarkan permintaan nasabah lalu
menjualnya kepada nasabah secara kredit dengan margin yang diketahui.
Contoh : Ahmad ingin membeli mobil seharga 300jt, maka ia meminta
bank membeli mobil tersebut dengan perjanjian ketika bank sudah
membeli mobil tersebut maka ahmad akan membeli mobil tersebut
dengan tambahan margin 10% yaitu dengan 30jt secara kredit selama 2
tahun.
37 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Hubungannya dengan Bai At-Taqsith :
Bai al murabahah lil waid bi asy-syrio termasuk salah satu jenis bai at-
taqsith, dan dikhususkan karena bank belum memiliki barang ketika
nasabah pembeli memintanya dan baru membelinya berdasarkan
pemintaan nasabah.
38 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Hukumnya : Boleh jika terpenuhi syarat-syaratnya
Syarat-syaratnya : syarat-syarat bai at-taqsith ditambah 1 persyaratan
tambahan yaitu : perjanjian yang terjadi sebelum bank memiliki barang
tidak mengikat untuk kedua pihak bahkan masih terbuka pilihan bagi
mereka, jika bank membeli barang tersebut berdasarkan permintaan
nasabah A maka bank masih bisa menjualnya kepada A ataupun orang
lain,dan begitupula dengan nasabah A masih bisa memilih untuk tidak
membeli barang tersebut, karena mengikatnya perjanjian sebelum
pembelian tersebut menghilangkan syarat saling ridho dalam jual beli.
39 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Kesalahan Skema Murobahah di LKS
• LKS mengambil uang muka dari nasabah yang bila nasabah tidak jadi
membeli maka uang muka itu hangus,dan ini termasuk memakan harta
manusia dengan cara yang batil.
• Bank mewakilkan kepada nasabah pembelian barang dan qabdh (serah
terima)nya atas nama Nasabah, bukan atas nama Bank.
40 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Punya Saldo Di Bank Konvensional Sudah
Termasuk Dosa Riba
"
‫ال‬
‫يجوز‬
‫التأمين‬
‫في‬
‫البنوك‬
‫الربوية‬
‫ولو‬
‫لم‬
‫يأخذ‬
‫فائدة‬
‫؛‬
‫لما‬
‫في‬
‫ذلك‬
‫من‬
‫إعانتها‬
‫على‬
‫اإلثم‬
‫والعدوان‬
،
‫وهللا‬
‫سبحانه‬
‫قد‬
‫نهى‬
‫عن‬
‫ذلك‬
،
‫لكن‬
‫إن‬
‫اضطر‬
‫إلى‬
‫ذلك‬
‫ولم‬
‫يجد‬
‫ما‬
‫يحفظ‬
‫ماله‬
‫فيه‬
‫سوى‬
‫البنوك‬
‫الربوية‬
،
‫فال‬
‫حرج‬
‫إن‬
‫شاء‬
‫هللا‬
‫؛‬
‫للضرورة‬
،
‫وهللا‬
‫سبحانه‬
‫يقول‬
:
(
ْ
‫د‬َ‫ق‬ َ‫و‬
َْ‫ل‬َّ‫ص‬َ‫ف‬
ْ
‫م‬ُ‫ك‬َ‫ل‬
َْ‫م‬
‫ا‬
ْ
َ‫م‬َّ‫ر‬َ‫ح‬
ْ
‫م‬ُ‫ك‬‫ي‬َ‫ل‬َ‫ع‬
َّْ
‫ال‬ِ‫إ‬
‫ا‬َ‫م‬
ْ
‫م‬ُ‫ت‬‫ر‬ ِ
‫ر‬ُ‫ط‬‫اض‬
ْ
ِ‫ه‬‫ي‬َ‫ل‬ِ‫إ‬
)
‫ومتى‬
‫وجد‬
‫بنكا‬
‫إسالميا‬
‫أو‬
‫محال‬
‫أمينا‬
‫ليس‬
‫فيه‬
‫تعاون‬
‫على‬
‫اإلثم‬
‫و‬
‫العدوان‬
‫يودع‬
‫ماله‬
‫فيه‬
،
‫لم‬
‫يجز‬
‫له‬
‫اإليداع‬
‫في‬
‫البنك‬
‫الربوي‬
"
‫انتهى‬
‫من‬
"
‫فتاوى‬
‫الشيخ‬
‫ابن‬
‫باز‬
("
19/414
)
.
41 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Gharar dalam Muamalat Kontemporer
Asuransi
Konvensional
Perlombaan
yang Hadiahnya
Diambil dari
Biaya
Pendaftaran
Membeli
Barang Tujuan
Utamanya
Dapat Kupon
Undian
Membeli Kartu
Member Agar
Dapat Diskon
Belanja
MLM
Konvensional
Short Selling di
Bursa
42 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Riba dalam Muamalat Kontemporer
43 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Bunga Bank
Konvensional
Akad Kafalah bil
Ujroh Pada Kartu
Kredit
Arisan Emas
dengan Setoran
Rupiah
Obligasi Saham Istimewa
Mengikat Hutang
dengan Indeks
Suku Bunga,
Harga Barang,
Logam Mulia dan
Valuta Asing
Apakah Selisih Harga Pada Pembelian Pulsa Termasuk Riba?
Pulsa bukanlah mata uang, karena penggunaannya terbatas. Sehingga ia
dihukumi sebagai komoditas. Yang mana tidak berlaku kaidah ribawi di
dalamnya.
44 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
Jazakumullahu Khayran
Thank you for your partnership and collaboration.
Looking forward to see you guys again.
Abdurrahman Zahier, BBA
1abdurrahman.email@gmail.com

More Related Content

Similar to Gharar dan Riba Masa Kini.pdf

Similar to Gharar dan Riba Masa Kini.pdf (20)

Presentasi Fiqh SiyasahMuamalah 12
Presentasi Fiqh SiyasahMuamalah 12Presentasi Fiqh SiyasahMuamalah 12
Presentasi Fiqh SiyasahMuamalah 12
 
Praktik ekonomi dalam islam
Praktik ekonomi dalam islamPraktik ekonomi dalam islam
Praktik ekonomi dalam islam
 
Rangkuman Fiqh Muamalah
Rangkuman Fiqh MuamalahRangkuman Fiqh Muamalah
Rangkuman Fiqh Muamalah
 
Fiqhmuamalah 100506042611-phpapp02
Fiqhmuamalah 100506042611-phpapp02Fiqhmuamalah 100506042611-phpapp02
Fiqhmuamalah 100506042611-phpapp02
 
Sistem keuangan syariah - Akuntansi syariah
Sistem keuangan syariah - Akuntansi syariahSistem keuangan syariah - Akuntansi syariah
Sistem keuangan syariah - Akuntansi syariah
 
RIBA DALAM PERSPEKTIF HUKUM ISLAM
RIBA DALAM PERSPEKTIF HUKUM ISLAMRIBA DALAM PERSPEKTIF HUKUM ISLAM
RIBA DALAM PERSPEKTIF HUKUM ISLAM
 
Perbankan syariah tugas sebelum uts
Perbankan syariah tugas sebelum uts Perbankan syariah tugas sebelum uts
Perbankan syariah tugas sebelum uts
 
ruang lingkup syariah islamiah
ruang lingkup syariah islamiahruang lingkup syariah islamiah
ruang lingkup syariah islamiah
 
2963059.ppt
2963059.ppt2963059.ppt
2963059.ppt
 
Riba, bank dan asuransi
Riba, bank dan asuransiRiba, bank dan asuransi
Riba, bank dan asuransi
 
Contoh
ContohContoh
Contoh
 
Riba
RibaRiba
Riba
 
Fiqh Muamalat
Fiqh MuamalatFiqh Muamalat
Fiqh Muamalat
 
Perbankan syariah tugas sebelum uts (1)
Perbankan syariah tugas sebelum uts (1)Perbankan syariah tugas sebelum uts (1)
Perbankan syariah tugas sebelum uts (1)
 
RIBA DAN HUTANG PIUTAN.pptx
RIBA DAN HUTANG PIUTAN.pptxRIBA DAN HUTANG PIUTAN.pptx
RIBA DAN HUTANG PIUTAN.pptx
 
Riba
RibaRiba
Riba
 
Materi bab 9
Materi bab 9Materi bab 9
Materi bab 9
 
Bab 2 sumber keharusan takaful
Bab 2 sumber keharusan takaful Bab 2 sumber keharusan takaful
Bab 2 sumber keharusan takaful
 
muamalah
muamalahmuamalah
muamalah
 
01.6 HUKUM GADAI SYARIAH
01.6 HUKUM GADAI SYARIAH01.6 HUKUM GADAI SYARIAH
01.6 HUKUM GADAI SYARIAH
 

More from Wan Na

PERTANIAN YANG BERKEBUDAYAAN INDUSTRI.pptx
PERTANIAN YANG BERKEBUDAYAAN INDUSTRI.pptxPERTANIAN YANG BERKEBUDAYAAN INDUSTRI.pptx
PERTANIAN YANG BERKEBUDAYAAN INDUSTRI.pptxWan Na
 
MATERI 3 Teori-Teori Asal Mula Negara.pdf
MATERI 3 Teori-Teori Asal Mula Negara.pdfMATERI 3 Teori-Teori Asal Mula Negara.pdf
MATERI 3 Teori-Teori Asal Mula Negara.pdfWan Na
 
quiz mikro.docx
quiz mikro.docxquiz mikro.docx
quiz mikro.docxWan Na
 
Kajian teoritis BAB 2.pdf
Kajian teoritis BAB 2.pdfKajian teoritis BAB 2.pdf
Kajian teoritis BAB 2.pdfWan Na
 
Stat Terori Peluang.pdf
Stat Terori Peluang.pdfStat Terori Peluang.pdf
Stat Terori Peluang.pdfWan Na
 
BIG BOOK FISIKA.pdf
BIG BOOK FISIKA.pdfBIG BOOK FISIKA.pdf
BIG BOOK FISIKA.pdfWan Na
 
Pengaruh kemajuan iptek terhadap nkri.ppt
Pengaruh kemajuan iptek terhadap nkri.pptPengaruh kemajuan iptek terhadap nkri.ppt
Pengaruh kemajuan iptek terhadap nkri.pptWan Na
 
Kasus kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara.pptx
Kasus kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara.pptxKasus kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara.pptx
Kasus kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara.pptxWan Na
 
BAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdf
BAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdfBAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdf
BAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdfWan Na
 
1_ PEND_ARTI DAN LINGKUP TP (2).pptx
1_ PEND_ARTI DAN LINGKUP TP (2).pptx1_ PEND_ARTI DAN LINGKUP TP (2).pptx
1_ PEND_ARTI DAN LINGKUP TP (2).pptxWan Na
 
BAHAN BACAAN BAB 4 - Isolasi dan Pertumbuhan Mikroba.pdf
BAHAN BACAAN BAB 4 - Isolasi dan Pertumbuhan Mikroba.pdfBAHAN BACAAN BAB 4 - Isolasi dan Pertumbuhan Mikroba.pdf
BAHAN BACAAN BAB 4 - Isolasi dan Pertumbuhan Mikroba.pdfWan Na
 
HO-Fungi.pdf
HO-Fungi.pdfHO-Fungi.pdf
HO-Fungi.pdfWan Na
 
BAHAN BACAAN BAB 3-2 Fungi.pdf
BAHAN BACAAN BAB 3-2 Fungi.pdfBAHAN BACAAN BAB 3-2 Fungi.pdf
BAHAN BACAAN BAB 3-2 Fungi.pdfWan Na
 
Virus.pdf
Virus.pdfVirus.pdf
Virus.pdfWan Na
 
Materi3-Bakteri (1).pdf
Materi3-Bakteri (1).pdfMateri3-Bakteri (1).pdf
Materi3-Bakteri (1).pdfWan Na
 
Isolasi Pertumbuhan Mikroba.pdf
Isolasi  Pertumbuhan Mikroba.pdfIsolasi  Pertumbuhan Mikroba.pdf
Isolasi Pertumbuhan Mikroba.pdfWan Na
 
FLUIDA_STATIS.pdf
FLUIDA_STATIS.pdfFLUIDA_STATIS.pdf
FLUIDA_STATIS.pdfWan Na
 
BAHAN BACAAN BAB 2 - Perkembangan Mikrobiologi (1).pdf
BAHAN BACAAN BAB 2 - Perkembangan Mikrobiologi (1).pdfBAHAN BACAAN BAB 2 - Perkembangan Mikrobiologi (1).pdf
BAHAN BACAAN BAB 2 - Perkembangan Mikrobiologi (1).pdfWan Na
 
BAHAN BACAAN BAB 3-1- Bakteri.pdf
BAHAN BACAAN BAB 3-1- Bakteri.pdfBAHAN BACAAN BAB 3-1- Bakteri.pdf
BAHAN BACAAN BAB 3-1- Bakteri.pdfWan Na
 
TERMODINAMIKA.pdf
TERMODINAMIKA.pdfTERMODINAMIKA.pdf
TERMODINAMIKA.pdfWan Na
 

More from Wan Na (20)

PERTANIAN YANG BERKEBUDAYAAN INDUSTRI.pptx
PERTANIAN YANG BERKEBUDAYAAN INDUSTRI.pptxPERTANIAN YANG BERKEBUDAYAAN INDUSTRI.pptx
PERTANIAN YANG BERKEBUDAYAAN INDUSTRI.pptx
 
MATERI 3 Teori-Teori Asal Mula Negara.pdf
MATERI 3 Teori-Teori Asal Mula Negara.pdfMATERI 3 Teori-Teori Asal Mula Negara.pdf
MATERI 3 Teori-Teori Asal Mula Negara.pdf
 
quiz mikro.docx
quiz mikro.docxquiz mikro.docx
quiz mikro.docx
 
Kajian teoritis BAB 2.pdf
Kajian teoritis BAB 2.pdfKajian teoritis BAB 2.pdf
Kajian teoritis BAB 2.pdf
 
Stat Terori Peluang.pdf
Stat Terori Peluang.pdfStat Terori Peluang.pdf
Stat Terori Peluang.pdf
 
BIG BOOK FISIKA.pdf
BIG BOOK FISIKA.pdfBIG BOOK FISIKA.pdf
BIG BOOK FISIKA.pdf
 
Pengaruh kemajuan iptek terhadap nkri.ppt
Pengaruh kemajuan iptek terhadap nkri.pptPengaruh kemajuan iptek terhadap nkri.ppt
Pengaruh kemajuan iptek terhadap nkri.ppt
 
Kasus kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara.pptx
Kasus kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara.pptxKasus kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara.pptx
Kasus kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara.pptx
 
BAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdf
BAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdfBAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdf
BAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdf
 
1_ PEND_ARTI DAN LINGKUP TP (2).pptx
1_ PEND_ARTI DAN LINGKUP TP (2).pptx1_ PEND_ARTI DAN LINGKUP TP (2).pptx
1_ PEND_ARTI DAN LINGKUP TP (2).pptx
 
BAHAN BACAAN BAB 4 - Isolasi dan Pertumbuhan Mikroba.pdf
BAHAN BACAAN BAB 4 - Isolasi dan Pertumbuhan Mikroba.pdfBAHAN BACAAN BAB 4 - Isolasi dan Pertumbuhan Mikroba.pdf
BAHAN BACAAN BAB 4 - Isolasi dan Pertumbuhan Mikroba.pdf
 
HO-Fungi.pdf
HO-Fungi.pdfHO-Fungi.pdf
HO-Fungi.pdf
 
BAHAN BACAAN BAB 3-2 Fungi.pdf
BAHAN BACAAN BAB 3-2 Fungi.pdfBAHAN BACAAN BAB 3-2 Fungi.pdf
BAHAN BACAAN BAB 3-2 Fungi.pdf
 
Virus.pdf
Virus.pdfVirus.pdf
Virus.pdf
 
Materi3-Bakteri (1).pdf
Materi3-Bakteri (1).pdfMateri3-Bakteri (1).pdf
Materi3-Bakteri (1).pdf
 
Isolasi Pertumbuhan Mikroba.pdf
Isolasi  Pertumbuhan Mikroba.pdfIsolasi  Pertumbuhan Mikroba.pdf
Isolasi Pertumbuhan Mikroba.pdf
 
FLUIDA_STATIS.pdf
FLUIDA_STATIS.pdfFLUIDA_STATIS.pdf
FLUIDA_STATIS.pdf
 
BAHAN BACAAN BAB 2 - Perkembangan Mikrobiologi (1).pdf
BAHAN BACAAN BAB 2 - Perkembangan Mikrobiologi (1).pdfBAHAN BACAAN BAB 2 - Perkembangan Mikrobiologi (1).pdf
BAHAN BACAAN BAB 2 - Perkembangan Mikrobiologi (1).pdf
 
BAHAN BACAAN BAB 3-1- Bakteri.pdf
BAHAN BACAAN BAB 3-1- Bakteri.pdfBAHAN BACAAN BAB 3-1- Bakteri.pdf
BAHAN BACAAN BAB 3-1- Bakteri.pdf
 
TERMODINAMIKA.pdf
TERMODINAMIKA.pdfTERMODINAMIKA.pdf
TERMODINAMIKA.pdf
 

Recently uploaded

AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxDEAAYUANGGREANI
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxwawan479953
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptnabilafarahdiba95
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfJarzaniIsmail
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptannanurkhasanah2
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAppgauliananda03
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptxSusanSanti20
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdfmengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdfsaptari3
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...pipinafindraputri1
 
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10maulitaYuliaS
 

Recently uploaded (20)

AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdfmengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
 

Gharar dan Riba Masa Kini.pdf

  • 1. Gharar Masa Kini Abdurrahman Zahier, BBA Sharia Business Consultant
  • 2. Definisi Gharar Gharar secara bahasa : isim mashdar dari ‫التغرير‬ yang bermakna resiko/bahaya, penipuan, dan meletakkan diri atau harta dalam kehancuran. Gharar secara syariat : jual beli yang tidak jelas akibatnya.Gharar terbangun diatas ketidaktahuan, yang bisa berada dalam barang atau harga. 2 Gharar Masa Kini @abdurrahmanzahier
  • 3. Gharar Dalam Barang 3 Gharar Masa Kini @abdurrahmanzahier a. Barangnya tidak diketahui : ”saya jual apa yang ada didalam kotak ini dengan 100000”. b. Tidak diketahui sifatnya : ”saya jual mobil dengan 10000 real” dan pembeli tidak tahu sifatnya dan tidak pernah melihatnya. c. Tidak diketahui kadarnya : ”saya jual sebagian tanah ini dengan 10000 real”. d. Barangnya belum dimiliki penjual. e. Barangnya belum tentu bisa diserahterimakan : menjual hp yang hilang.
  • 4. Gharar Dalam Harga a. Harga tidak diketahui : ”saya jual hp ini seikhlasnya anda membayar” dan setelah itu berpisah tanpa mengetahui harga. b. At-Tardid : ”saya jual hp ini 8 juta tunai dan 10 juta kredit selama dua bulan” dan setelah itu berpisah tanpa diketahui harga mana yang dipakai. c. Tidak diketahui waktu pelunasannya : ”saya jual hp ini 8 juta kapanpun anda siap membayar” 4 Gharar Masa Kini @abdurrahmanzahier
  • 5. Hikmah Diharamkannya Gharar Makan harta dengan cara yang bathil Menyebabkan permusuhan dan menghalangi dari dzikrullah dan sholat Menghilangkan keberkahan harta Menyebabkan malas 5 Gharar Masa Kini @abdurrahmanzahier
  • 6. Gharar Yang Mempengaruhi Hukum Banyak Ghararnya terjadi di asal akadnya Tidak adanya hajat terhadap akad yang gharar tersebut Terjadi dalam akad bisnis 6 Gharar Masa Kini @abdurrahmanzahier
  • 7. Praktek Gharar dalam Ekonomi Masa Kini 1. Asuransi Konvensional Asuransi adalah akad antara pihak pertama (insure) biasanya Merupakan perusahaan asuransi-dan pihak kedua (insured) yang mewajibkan Pihak pertama untuk menanggung kerugian pihak kedua jika terjadi kejadian Yang menyebabkan kerugian sebagaimana dijelaskan dalam akad,dengan Imbalan premi yang dibayar oleh pihak kedua kepada pihak pertama. 7 Gharar Masa Kini @abdurrahmanzahier
  • 8. Jenis-Jenis Asuransi 1. Asuransi Komersial Inilah asuransi yang biasanya diingat jika disebut kata “asuransi”, dengan akad seperti yang dijelaskan dalam definisi diatas. Tujuan asuransi ini adalah keuntungan dari margin antara premi dan klaim dan bukan takaful. 8 Gharar Masa Kini @abdurrahmanzahier Jenis-Jenis Asuransi
  • 9. 2. Asuransi takaful Asuransi ini adalah keadaan ketika orang-orang yang memiliki jenis resiko yang sama berkumpul dan membayar sejumlah uang,kemudian uang tersebut akan dibayarkan kepada siapa saja diantara mereka yang terkena musibah, jika uang yang dibayarkan anggota lebih besar dari uang yang dibayarkan kepada yang terkena musibah maka sang anggota boleh memintanya kembali. Jika ternyata uang yang dibayarkan anggota lebih kecil dari uang yang dibayarkan kepada yang terkena musibah, maka setiap anggota menambah uang yang dibayarkannya untuk menutupi kekurangan tersebut atau kerugian setiap anggota yang terkena musibah di kurangi persentasenya dari ditanggung secara penuh menjadi ditanggung sebagian. 9 Gharar Masa Kini @abdurrahmanzahier Jenis-Jenis Asuransi
  • 10. Hukum Kedua Jenis Diatas a. Asuransi Komersial : haram, disebabkan adanya gharar dalam akad asuransi komersial dimana dibayarnya tanggungan berdasarkan kejadian dimasa depan yang masih berupa kemungkinan, dimana kerugian satu pihak adalah keuntungan pihak lain. b. Asuransi Takaful : Boleh, karena meskipun ada gharar didalam akad asuransi takaful, maka akadnya adalah tabaru, dan gharar boleh terjadi dalam akad tabaru. Akad asuransi takaful juga mengimplementasikan maqasid syariah yang 5. 10 Gharar Masa Kini @abdurrahmanzahier
  • 11. Pengecualian Dalam Haramnya Asuransi Komersial Jika akad asuransi komersial hanya akad sekunder : seperti asuransi perjalanan dari pihak penyelenggara jasa angkutan umum. Jika ada hajat akan akad asuransi komersial tersebut : seperti jika pemerintah mewajibkan seluruh warga negaranya untuk mengikuti program asuransi tertentu karena ada maslahat didalamnya. Jika akad asuransi komersial gratis. 11 Gharar Masa Kini @abdurrahmanzahier
  • 13. Riba Secara Bahasa : tambahan seperti pada surat al- baqarah ayat 276 Secara Syariat : tambahan atau penundaan dalam pertukaran harta-harta tertentu. 13 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 14. Allah Menyebutkan 5 Hukuman Untuk Pemakan Riba Dalam Ayat-ayat Riba Gila Binasa Perang dari Allah dan Rasul-Nya Kekafiran Kekal di Neraka Bagi yang Menghalalkan 14 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 15. Jenis-Jenis Riba • Tambahan ketika yang meminjam tidak sanggup membayar ketika jatuh tempo • Tambahan yang disepakati dari pokok pinjaman Riba Duyun (Akad Sosial) Riba Bai (Akad Bisnis) 15 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 16. Hikmah Diharamkannya Riba Duyun Untuk Individu : Egois, Gila Harta Untuk Masyarakat : Pengaruhnya dari Segi Sosial 16 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier Perselisihan dan kebencian diantara 2 kelompok, sang kaya dan si miskin- seperti yang terjadi dinegara kapitalis, sang kaya menikmati hasil tanpa. Usaha dari bunga riba sementara si miskin bekerja sepanjang umurnya untuk membayar bunga riba tersebut yang mengikat mereka dan bertambah seiring waktu. Jika si miskin tidak mampu membayar bunganya maka sang kaya tidak segan-segan menjual barang milik si miskin yang digadaikan untuk menutupi bunga riba yang berkali-kali lipat nilai pokok hutang. Maka dinegara kapitalis orang kaya bertambah kaya dan orang miskin bertambah miskin.
  • 17. Untuk Masyarakat : Pengaruhnya dari Segi Ekonomi Menghalangi masyarakat dari proyek sektor riil yang benar-benar memiliki manfaat, karena keuntungan terjamin yang dihasilkan oleh riba membuat kelompok surplus tidak menginvestasikan hartanya dalam proyek sektor riil yang memiliki andil dalam perkembangan ekonomi suatu negara. 17 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier Hikmah Diharamkannya Riba Duyun
  • 18. Riba Bai (Bisnis) Riba Al-Fadhl Riba Nasi’ah 18 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 19. Harta Ribawi 1. Mata uang, emas dan perak, illatnya adalah satuan harga, maka hal-hal yang menjadi mata uang dan standar harga semuanya termasuk dalam kelompok ini seperti mata uang kertas zaman sekarang. Dan setiap mata uang yang berbeda merupakan jenis yang berbeda, dollar Australia berbeda dari dollar AS, pound mesir dengan poundsterling inggris merupakan 2 jenis yang berbeda, real yang merupakan nama mata uang di beberapa negara arab juga dianggap jenis yang berbeda bagi setiap negara. 2. Makanan pokok, gandum, kurma, garam, dan syair, illatnya adalah makanan pokok dan bisa disimpan dalam waktu yang lama, maka makanan pokok yang berbeda di setiap belahan dunia masuk dalam kelompok ini seperti beras, kacang-kacangan, couscous, quinoa dan lain sebagainya. 19 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 20. Kaidah Riba Buyu’ 1. Pertukaran antara 2 harta riba dari jenis yang sama, seperti emas dengan emas, maka harus sama kadar/nilainya dan harus serah terima langsung (taqabudh). Jika kadarnya tidak sama maka termasuk riba fadhl dan jika tidak dilakukan serah terima langsung maka termasuk riba nasiah dan jika tidak sama dan tertunda maka riba fadhl dan nasiah sekaligus. 2. Pertukaran antara 2 harta riba dengan jenis yang berbeda tapi satu illat seperti dollar AS dan rupiah maka hanya dipersyaratkan serah terima langsung (taqabudh) tanpa kesamaan nilai/kadar. Jika ada penundaan dalam serah terima maka termasuk riba nasiah 3. Pertukaran antara 2 harta riba yang berbeda illat maka tidak masuk dalam kaidah riba buyu’. 20 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 21. Hikmah Haramnya Riba Buyu’ Hikmah dilarangnya riba buyu’ adalah kaidah sad adz-dzariah (menutup pintu), karena riba fadhl adalah tambahan tanpa penundaan, dan riba nasiah penundaan tanpa tambahan namun keduanya bisa mengarah kepada riba yang lebih besar yaitu riba duyun yang terdapat tambahan dan penundaan sekaligus, maka diharamkan 2 sifat itu secara individualnya untuk menghalangi pintu menuju riba yang mengandung 2 sifat itu sekaligus. 21 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 22. Perbedaan Antara Riba Buyu' dan Riba Duyun 1. Riba buyu' diharamkan dengan pengharaman wasilah/perantara menuju riba duyun yang merupakan asalnya. 2. Riba buyu' terletak hanya pada 2 jenis harta riba, adapun riba duyun terletak pada semua akad hutang tanpa melihat jenis hartanya, semisal bahwa pengharamkan riba jahiliyah turun pada asalnya terhadap unta. 22 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 23. Akad Penukaran Mata Uang (Ash-Sharf) Hukumnya dan syaratnya : Halal jika terpenuhi syaratnya, dan terdapat 2 keadaan dalam akad penukaran mata uang 1. Jika mata uang nya sama seperti rupiah dengan rupiah, maka di syaratkan nilainya sama dan serah terima langsung. 2. Jika mata uangnya berbeda seperti dollar AS dengan rupiah,maka disyaratkan serah terima langsung. 23 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 24. Hukumnya Dan Syaratnya 1. Jika mata uang nya sama seperti rupiah dengan rupiah, maka di syaratkan nilainya sama dan serah terima langsung. 2. Jika mata uangnya berbeda seperti dollar AS dengan rupiah,maka disyaratkan serah terima langsung. 24 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 25. Bai’ Al-Inah Ketika seseorang membeli barang dengan harga tertentu secara kredit lalu menjualnya kembali kepada penjualnya secara tunai dengan harga yang lebih rendah. 25 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 26. At-Tawarruq Ketika seseorang membutuhkan uang lalu ia membeli barang secara kredit dan menjualnya kepada selain penjual pertama dengan harga yang lebih rendah secara tunai. 26 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 27. Akad Qardh Definisi secara bahasa : terhenti atau terputus Definisi secara syariat : memberikan uang kepada seseorang untuk membantunya dan orang yang meminjam akan mengembalikannya. Hubungan antara ad-dayn dan al-qardh : Ad-dayn lebih umum dari al-qardh, karena ad-dayn mencakup semua yang berada dalam tanggungan seseorang, bisa disebabkan karena akad qardh, pebelian kredit, merusak/menghilangkan barang seseorang yang mewajibkan ganti rugi, atau melakukan tindak criminal yang mengakibatkan diyat. Hukumnya : boleh untuk yang meminjam, sunnah untuk yang meminjamkan 27 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 28. Mengikat Akad Qardh Bisa dilakukan dengan pencatatan dan persaksian karena bisa menjaga hak danmenghindari kesalahfahaman dalam jumlah, jenis, dan waktu jatuh temponya sebagaimana disebutkan dalam surat Al-Baqarah ayat 282. 28 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 29. Hadiah Dari Debitur Kepada Kreditur Sebelum Selesai Pinjaman Jika debitur menghadiahkan sesuatu kepada kreditur, dan kreditur tidak menghitungnya sebagai cicilan hutang atau pelunasannya maka tidak boleh, kecuali jika sudah menjadi kebiasaan antara keduanya sebelum adanya akad pinjaman. Sebab diharamkannya hal ini adalah karena hal ini bisa menjadi perantara menuju tambahan dalam hutang,dan mungkin juga sang debitur memberikan hadiah tersebut agar sang kreditur meringankan pelunasan hutangnya. Dan berdasarkan hal tersebut, hadiah yang diberikan bank kepada pemilik rekening giro maka hukumnya tidak boleh, karena saldo rekening tersebut memiliki hukum qardh seperti yang sudah dijelaskan. 29 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 30. Ber-ihsan Dalam Mengembalikan Pinjaman Disunnahkan bagi para debitur untuk mengembalikan pinjamannya dengan yang lebih baik, seperti meminjam 100000 dan mengembalikan 110000 atau mengembalikan 100000 dan memberi hadiah minyak wangi dll. Tetapi disyaratkan bahwa hal tersebut dilakukan ketika pelunasan atau setelahnya bukan sebelumnya dan tidak ada kesepakatan sebelumnya atas tambahan tersebut baik secara lisan ataupun tulisan. 30 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 31. Syubhat : Bunga Berfungsi Untuk Menutup Kerugian Akibat Inflasi • Riba adalah sebab utama inflasi, bahkan riba adalah bahan bakar inflasi, karena produsen akan menaikkan harga disebabkan adanya beban bunga dan semakin tinggi suku bunga semakin naik harga barang, bagaimana mengobati sebuah penyakit dengan penyebabnya. • Nasabah yang meminjam tidak bertanggung jawab atas kerugian yang terjadi akibat melemahnya nilai mata uang, bahkan ia juga terkena dampak tersebut. • Dan kadang-kadang nilai mata uang bisa saja meningkat, dan tidak ada yang mengusulkan untuk memberikan ganti rugi kepada nasabah yang meminjam atas kerugian yang terjadi akibat peningkatan nilai mata uang. 31 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 32. Bai’ At-Taqsith : Jual Beli Kredit Menjual barang dengan harga kredit lebih mahal dari harga tunai yang dibayar dalam jumlah cicilan tertentu dalam waktu tertentu. Hukumnya : Boleh dengan dalil Surat Al-Baqarah ayat 282 yang mencakup semua jenis dayn, dan bai at-taqsith termasuk didalamnya. 32 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 33. Apa Perbedaan Antara Bunga Riba dan Selisih Harga antara Harga Tunai dan Kredit dalam Bai’ At-Taqsith? • Bunga riba muncul dari pembiayaan keuangan, sementara selisih harga dalam bai at-taqsith muncul dari jual beli barang. • Pembiayaan ribawi tidak mengubah perubahan kepemilikan barang, yang terjadi adalah uang yang lahir dari uang sebelumnya, adapun pembiayaan islami berasal dari penukaran uang menuju barang lalu barang tersebut ditukar kembali menjadi uang, maka ekonomi bergerak dan tidak ada pemusatan kekayaan diantara kelompok tertentu. 33 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 34. Pembiayaan ribawi menjadi sebab utama permasalahan ekonomi terbesar yang dihadapi masyarakat dunia saat ini yaitu inflasi karena pembiayaan ribawi mengakibatkan pertambahan uang tanpa pertambahan barang, sementara pembiayaan islami mengikat pertambahan uang dengan pertambahan barang. 34 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 35. Syarat Sah Akad Bai At-Taqsith Tidak terjadi dalam jual beli emas,perak,dan hal-hal yang mensyaratkan serah terima langsung(taqabudh). Barang yang dijual harus dimiliki oleh bank ketika akad secara hakikat bukan hanya secara ‫الصوري‬ ) shuri/gambaran),tidak boleh menjual barang yang belum dimiliki lalu dibeli setelah terjadi akad. Sudah terjadi qabdh terhadap barang yang dijual sebagaimana dijelaskan dalam bab qabdh. Tidak disyaratkan kenaikan harga ketika nasabah telat membayar sebagaimana dijelaskan dalam riba duyun. 35 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 36. Syarat-syarat yang Dibolehkan dalam Bai At-taqsith : • Adanya pihak yang menjamin ketika nasabah tidak melaksanakan kewajibannya. • Adanya barang yang digadaikan yang kemudian akan dijual jika nasabah tidak melaksanakan kewajibannya, adapun kelebihan harga jual gadai maka akan dikembalikan ke nasabah. • Mensyaratkan ketika nasabah menunda-nunda pembayaran maka cicilan yang setelahnya akan diakumulasikan ketika nasabah tersebut membayar cicilan yang tertunda tersebut. 36 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 37. Bai Al-Murabahah Lil Waid Bi Asy-Syiro Membeli barang secara tunai berdasarkan permintaan nasabah lalu menjualnya kepada nasabah secara kredit dengan margin yang diketahui. Contoh : Ahmad ingin membeli mobil seharga 300jt, maka ia meminta bank membeli mobil tersebut dengan perjanjian ketika bank sudah membeli mobil tersebut maka ahmad akan membeli mobil tersebut dengan tambahan margin 10% yaitu dengan 30jt secara kredit selama 2 tahun. 37 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 38. Hubungannya dengan Bai At-Taqsith : Bai al murabahah lil waid bi asy-syrio termasuk salah satu jenis bai at- taqsith, dan dikhususkan karena bank belum memiliki barang ketika nasabah pembeli memintanya dan baru membelinya berdasarkan pemintaan nasabah. 38 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 39. Hukumnya : Boleh jika terpenuhi syarat-syaratnya Syarat-syaratnya : syarat-syarat bai at-taqsith ditambah 1 persyaratan tambahan yaitu : perjanjian yang terjadi sebelum bank memiliki barang tidak mengikat untuk kedua pihak bahkan masih terbuka pilihan bagi mereka, jika bank membeli barang tersebut berdasarkan permintaan nasabah A maka bank masih bisa menjualnya kepada A ataupun orang lain,dan begitupula dengan nasabah A masih bisa memilih untuk tidak membeli barang tersebut, karena mengikatnya perjanjian sebelum pembelian tersebut menghilangkan syarat saling ridho dalam jual beli. 39 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 40. Kesalahan Skema Murobahah di LKS • LKS mengambil uang muka dari nasabah yang bila nasabah tidak jadi membeli maka uang muka itu hangus,dan ini termasuk memakan harta manusia dengan cara yang batil. • Bank mewakilkan kepada nasabah pembelian barang dan qabdh (serah terima)nya atas nama Nasabah, bukan atas nama Bank. 40 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 41. Punya Saldo Di Bank Konvensional Sudah Termasuk Dosa Riba " ‫ال‬ ‫يجوز‬ ‫التأمين‬ ‫في‬ ‫البنوك‬ ‫الربوية‬ ‫ولو‬ ‫لم‬ ‫يأخذ‬ ‫فائدة‬ ‫؛‬ ‫لما‬ ‫في‬ ‫ذلك‬ ‫من‬ ‫إعانتها‬ ‫على‬ ‫اإلثم‬ ‫والعدوان‬ ، ‫وهللا‬ ‫سبحانه‬ ‫قد‬ ‫نهى‬ ‫عن‬ ‫ذلك‬ ، ‫لكن‬ ‫إن‬ ‫اضطر‬ ‫إلى‬ ‫ذلك‬ ‫ولم‬ ‫يجد‬ ‫ما‬ ‫يحفظ‬ ‫ماله‬ ‫فيه‬ ‫سوى‬ ‫البنوك‬ ‫الربوية‬ ، ‫فال‬ ‫حرج‬ ‫إن‬ ‫شاء‬ ‫هللا‬ ‫؛‬ ‫للضرورة‬ ، ‫وهللا‬ ‫سبحانه‬ ‫يقول‬ : ( ْ ‫د‬َ‫ق‬ َ‫و‬ َْ‫ل‬َّ‫ص‬َ‫ف‬ ْ ‫م‬ُ‫ك‬َ‫ل‬ َْ‫م‬ ‫ا‬ ْ َ‫م‬َّ‫ر‬َ‫ح‬ ْ ‫م‬ُ‫ك‬‫ي‬َ‫ل‬َ‫ع‬ َّْ ‫ال‬ِ‫إ‬ ‫ا‬َ‫م‬ ْ ‫م‬ُ‫ت‬‫ر‬ ِ ‫ر‬ُ‫ط‬‫اض‬ ْ ِ‫ه‬‫ي‬َ‫ل‬ِ‫إ‬ ) ‫ومتى‬ ‫وجد‬ ‫بنكا‬ ‫إسالميا‬ ‫أو‬ ‫محال‬ ‫أمينا‬ ‫ليس‬ ‫فيه‬ ‫تعاون‬ ‫على‬ ‫اإلثم‬ ‫و‬ ‫العدوان‬ ‫يودع‬ ‫ماله‬ ‫فيه‬ ، ‫لم‬ ‫يجز‬ ‫له‬ ‫اإليداع‬ ‫في‬ ‫البنك‬ ‫الربوي‬ " ‫انتهى‬ ‫من‬ " ‫فتاوى‬ ‫الشيخ‬ ‫ابن‬ ‫باز‬ (" 19/414 ) . 41 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 42. Gharar dalam Muamalat Kontemporer Asuransi Konvensional Perlombaan yang Hadiahnya Diambil dari Biaya Pendaftaran Membeli Barang Tujuan Utamanya Dapat Kupon Undian Membeli Kartu Member Agar Dapat Diskon Belanja MLM Konvensional Short Selling di Bursa 42 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 43. Riba dalam Muamalat Kontemporer 43 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier Bunga Bank Konvensional Akad Kafalah bil Ujroh Pada Kartu Kredit Arisan Emas dengan Setoran Rupiah Obligasi Saham Istimewa Mengikat Hutang dengan Indeks Suku Bunga, Harga Barang, Logam Mulia dan Valuta Asing
  • 44. Apakah Selisih Harga Pada Pembelian Pulsa Termasuk Riba? Pulsa bukanlah mata uang, karena penggunaannya terbatas. Sehingga ia dihukumi sebagai komoditas. Yang mana tidak berlaku kaidah ribawi di dalamnya. 44 Riba Kontemporer @abdurrahmanzahier
  • 45. Jazakumullahu Khayran Thank you for your partnership and collaboration. Looking forward to see you guys again. Abdurrahman Zahier, BBA 1abdurrahman.email@gmail.com