SlideShare a Scribd company logo
GEOLOGI KELAUTAN
Ilmu yang mempelajari berbagai
fenomena geologi di lingkungan laut /
samodera, meliputi aspek fisik, kimiawi
dan biologi.
Berbagai fenomena geologi di
lingkungan marin dipelajari juga dalam
Oseanografi.
• 1. Sifat-sifat kimia dan sifat-sifat fisik air laut.
• 2. Sebaran temperatur dan salinitas air laut.
• 3. Gerakan air laut
• 4. Interaksi atmosfer dan hidrooseonosfer
• 5. Morfologi lantai samodera
• 6. Biota laut (termasuk fosil )
• 7. Sedimentologi marin
• 8. Erosi pantai dan dasar laut
• 9. Perubahan muka air laut
• Hal-hal yang dipelajari dalam geologi kelautan
adalah yang menyangkut “Physical
Oceanography”.
Lingkungan Marin
Berdasarkan sifat dan karakteristiknya, perairan
marin dapat dibedakan yaitu :
1. Samodera (Ocean)
2. Laut (Sea)
Samodera (Ocean)
Mempunyai ciri-ciri :
1. Samodera dipisahkan dari benua oleh adanya
rangkaian kepulauan (archipelago) atau oleh
punggungan bawah muka air (dremple)
2. Salinitas / Kadar garam rerata 3,5 %
3. Merupakan satu kesatuan arus laut (current)
dengan susunan arus laut tertutup.
4. Mempunyai kedalaman rerata 3800 meter
Samodera-samodera di dunia
1. Samodera Pasifik
2. Samodera Atlantik
3. Samodera India
4. Samodera Artika ?
5. Samodera Antartika ?
Luas dan Kedalaman Samodera
1. Samodera Pasifik
- Luas : 180 Juta km persegi
- Kedalaman rerata : 4.030 m
- Kedalaman maks : 10.550. m
2. Samodera Atlantik
- Luas : 107 juta km persegi
- Kedalaman rerata : 3.330 m
- Kedalaman maks : 8.750 m
3. Samodera India
- Luas : 75 juta km persegi
- Kedalaman rerata : 3.900 m
- Kedalaman maks : 7.450 m
Samodera secara fisik merupakan lempeng
(plate), yang disebut lempeng samodera.
Konfigurasi morfologi dasar Samodera sangat di
pengaruhi oleh dinamika lempeng samodera.
Batas lempeng samodera membentuk morfologi
berupa rendahan (basin) maupun tinggian
(punggungan).
Batas lempeng konvergen umumnya berupa
palung ( trench).
Batas lempeng divergen umumnya berupa
punggungan tengah samodera (mid oceanic
ridge).
Batas lempeng transform memberikan
kenampakan morfologi dasar laut berupa
“submarine canyon” dan “seamount valleys”
LAUT (SEAS)
Merupakan perairan yang terletak di tepi
samodera, diantara samodera dan benua atau
benua dan benua, serta berada di pedalaman
benua.
Macam- macam laut :
1. Laut Tepi (Marginal Sea)
Merupakan laut dengan kedalaman berkisar
100 sampai 200 meter dan terletak di tepi
benua, dipisahkan dari samodera oleh
rangkaian kepulauan (archipelago).
Laut tepi lazim disebut sebagai paparan
(shelf).
Contoh :
a. Laut Jawa, di tepi benua Asia dan dipisahkan
dari samodera India oleh Kepulauan
Indonesia ( P, Jawa, P. Sumatera dan Kep.
Nusatenggara)
b. Laut Cina Selatan, di tepi benua Asia dan
dipisahkan dari Samodera Pasifik oleh
Kepulauan Filipina.
c. Laut Jepang, di tepi benua Asia dan
dipisahkan dari samodera Pasifik oleh
Kepulauan Jepang.
d. Laut Utara, di tepi benua Eropa dan
dipisahkan dari Samodera Atlantik oleh
Kepulauan Britania Raya.
Genesa laut tepi ini secara tektonik menempati
pada unsur tektonik busur belakang (back
arc).
Aplikasi sumberdaya alam yang terkandung di
laut tepi adalah potensial terdapatnya
hidrokarbon.
2. Laut Tengah (Mediteran Sea)
Merupakan laut dengan kedalaman > 1000
meter dan terletak antara benua dengan
samodera atau antara benua dengan benua
yang dihubungkan oleh selat.
Contoh:
a. Laut Tengah
Dipisahkan dari Samodera Atlantik oleh
Selat Gibraltar.
b. Laut Merah (Red Sea)
Dipisahkan dari Samodera India oleh
Selat Ogaden.
c. Laut Parsi ( Persia Sea)
Dipisahkan dari Samodera India oleh
Selat Hormus.
Genesa Laut Tengah secara tektonik akibat batas
lempeng divergen maupun transform.
3. Laut Pedalaman (Interior Sea)
Merupakan laut dengan kedalaman > 200
meter, dan terletak di pedalaman / tengah
benua.
Contoh :
a. Laut Kaspi
Terletak di tengah benua Asia, di sekitar
negara-negara Asia Tengah.
b. Laut Mati (Death Sea)
Berada di tengah Benua Asia, di
sekitar negara-negara Timur Tengah.
Genesa Laut Pedalaman akibat batas lempeng
transform.
Salah satu cirinya mempunyai kadar garam yang
sangat tinggi.
Geologi laut 1

More Related Content

What's hot

1. geom konsep dasar)
1. geom konsep dasar)1. geom konsep dasar)
1. geom konsep dasar)
Rafli Riandi Kusnadi
 
Resume paleontologi
Resume paleontologiResume paleontologi
Resume paleontologi
'Oke Aflatun'
 
Batuan sedimen
Batuan sedimenBatuan sedimen
Batuan sedimen
Swastika Nugraheni,S.Pd
 
Materi Kuliah Teknik Pertambangan ; Geologi Struktur Semester III STTNAS Yogy...
Materi Kuliah Teknik Pertambangan ; Geologi Struktur Semester III STTNAS Yogy...Materi Kuliah Teknik Pertambangan ; Geologi Struktur Semester III STTNAS Yogy...
Materi Kuliah Teknik Pertambangan ; Geologi Struktur Semester III STTNAS Yogy...
Mario Yuven
 
153800318 van-zuidam
153800318 van-zuidam153800318 van-zuidam
153800318 van-zuidam
Stella Putri
 
Hotspot dan Mantle Plume
Hotspot dan Mantle PlumeHotspot dan Mantle Plume
Hotspot dan Mantle Plume
Estrela Bellia Muaja
 
Geografi Zona Pesisir dan Pantai
Geografi Zona Pesisir dan PantaiGeografi Zona Pesisir dan Pantai
Geografi Zona Pesisir dan Pantai
cen27
 
BENTUK LAHAN FLUVIAL
BENTUK LAHAN FLUVIALBENTUK LAHAN FLUVIAL
BENTUK LAHAN FLUVIAL
mahesha ramadhini zolyan
 
Laporan Bentuk Asal Marine Daerah Bengkulu
Laporan Bentuk Asal Marine Daerah BengkuluLaporan Bentuk Asal Marine Daerah Bengkulu
Laporan Bentuk Asal Marine Daerah Bengkulu
'Oke Aflatun'
 
Bilangan Formzahl
Bilangan FormzahlBilangan Formzahl
Bilangan Formzahl
Diana Surtika
 
Modul penggunaan kompas geologi agp bandung
Modul penggunaan kompas geologi agp bandungModul penggunaan kompas geologi agp bandung
Modul penggunaan kompas geologi agp bandung
Muhammad Faisal Latif
 
228829546 deskripsi-batuan-metamorf
228829546 deskripsi-batuan-metamorf228829546 deskripsi-batuan-metamorf
228829546 deskripsi-batuan-metamorf
niaramadanti1
 
Bab 10 analisa cekungan
Bab 10 analisa cekunganBab 10 analisa cekungan
Bab 10 analisa cekungan
Nuzul Ashari
 
Bab 4+proses+proses+geologi
Bab 4+proses+proses+geologiBab 4+proses+proses+geologi
Bab 4+proses+proses+geologi
Dimaz Gunawan
 
Laporan Pembentukan Asal Vulkanik
Laporan Pembentukan Asal VulkanikLaporan Pembentukan Asal Vulkanik
Laporan Pembentukan Asal Vulkanik'Oke Aflatun'
 
Sesar turun
Sesar turunSesar turun
Sesar turunlassak
 
Laporan denudasional
Laporan denudasional Laporan denudasional
Laporan denudasional
'Oke Aflatun'
 
Resume kristal dan kristalografi ii
Resume kristal dan kristalografi iiResume kristal dan kristalografi ii
Resume kristal dan kristalografi ii
Adit Kurniawan
 
Zaman kapur
Zaman kapurZaman kapur
Zaman kapur
Marchel monoarfa
 
140710080104 2 1192
140710080104 2 1192140710080104 2 1192
140710080104 2 1192
kerong
 

What's hot (20)

1. geom konsep dasar)
1. geom konsep dasar)1. geom konsep dasar)
1. geom konsep dasar)
 
Resume paleontologi
Resume paleontologiResume paleontologi
Resume paleontologi
 
Batuan sedimen
Batuan sedimenBatuan sedimen
Batuan sedimen
 
Materi Kuliah Teknik Pertambangan ; Geologi Struktur Semester III STTNAS Yogy...
Materi Kuliah Teknik Pertambangan ; Geologi Struktur Semester III STTNAS Yogy...Materi Kuliah Teknik Pertambangan ; Geologi Struktur Semester III STTNAS Yogy...
Materi Kuliah Teknik Pertambangan ; Geologi Struktur Semester III STTNAS Yogy...
 
153800318 van-zuidam
153800318 van-zuidam153800318 van-zuidam
153800318 van-zuidam
 
Hotspot dan Mantle Plume
Hotspot dan Mantle PlumeHotspot dan Mantle Plume
Hotspot dan Mantle Plume
 
Geografi Zona Pesisir dan Pantai
Geografi Zona Pesisir dan PantaiGeografi Zona Pesisir dan Pantai
Geografi Zona Pesisir dan Pantai
 
BENTUK LAHAN FLUVIAL
BENTUK LAHAN FLUVIALBENTUK LAHAN FLUVIAL
BENTUK LAHAN FLUVIAL
 
Laporan Bentuk Asal Marine Daerah Bengkulu
Laporan Bentuk Asal Marine Daerah BengkuluLaporan Bentuk Asal Marine Daerah Bengkulu
Laporan Bentuk Asal Marine Daerah Bengkulu
 
Bilangan Formzahl
Bilangan FormzahlBilangan Formzahl
Bilangan Formzahl
 
Modul penggunaan kompas geologi agp bandung
Modul penggunaan kompas geologi agp bandungModul penggunaan kompas geologi agp bandung
Modul penggunaan kompas geologi agp bandung
 
228829546 deskripsi-batuan-metamorf
228829546 deskripsi-batuan-metamorf228829546 deskripsi-batuan-metamorf
228829546 deskripsi-batuan-metamorf
 
Bab 10 analisa cekungan
Bab 10 analisa cekunganBab 10 analisa cekungan
Bab 10 analisa cekungan
 
Bab 4+proses+proses+geologi
Bab 4+proses+proses+geologiBab 4+proses+proses+geologi
Bab 4+proses+proses+geologi
 
Laporan Pembentukan Asal Vulkanik
Laporan Pembentukan Asal VulkanikLaporan Pembentukan Asal Vulkanik
Laporan Pembentukan Asal Vulkanik
 
Sesar turun
Sesar turunSesar turun
Sesar turun
 
Laporan denudasional
Laporan denudasional Laporan denudasional
Laporan denudasional
 
Resume kristal dan kristalografi ii
Resume kristal dan kristalografi iiResume kristal dan kristalografi ii
Resume kristal dan kristalografi ii
 
Zaman kapur
Zaman kapurZaman kapur
Zaman kapur
 
140710080104 2 1192
140710080104 2 1192140710080104 2 1192
140710080104 2 1192
 

Viewers also liked

Laut dan dasar
Laut dan dasarLaut dan dasar
Laut dan dasar
udin sedunia
 
Geologi laut pak yusuf surachman kuliah geologi kelautan-1
Geologi laut   pak yusuf surachman kuliah geologi kelautan-1Geologi laut   pak yusuf surachman kuliah geologi kelautan-1
Geologi laut pak yusuf surachman kuliah geologi kelautan-1
Jihad Brahmantyo
 
Definisi.geologi laut
Definisi.geologi lautDefinisi.geologi laut
Definisi.geologi laut
Anjelita Salassa
 
Teori terbentuknya laut, geomorfologi laut, proses fisika, kimia, biologi laut.
Teori terbentuknya laut, geomorfologi laut, proses fisika, kimia, biologi laut.Teori terbentuknya laut, geomorfologi laut, proses fisika, kimia, biologi laut.
Teori terbentuknya laut, geomorfologi laut, proses fisika, kimia, biologi laut.
Ari Panggih Nugroho
 
Perairan laut, batas laut, dan pantai
Perairan laut, batas laut, dan pantaiPerairan laut, batas laut, dan pantai
Perairan laut, batas laut, dan pantai
mafle kh
 
Pengertian otec ( ocean thermal energy conversion )
Pengertian otec ( ocean thermal energy conversion )Pengertian otec ( ocean thermal energy conversion )
Pengertian otec ( ocean thermal energy conversion )
Ady Purnomo
 
2 12 april 2013 lap survey dishidros s. pomats
2 12 april 2013 lap survey dishidros s. pomats2 12 april 2013 lap survey dishidros s. pomats
2 12 april 2013 lap survey dishidros s. pomatsRoni Tresna Nugraha
 
Benua dan Samudera Sub Bab Australia
Benua dan Samudera Sub Bab AustraliaBenua dan Samudera Sub Bab Australia
Benua dan Samudera Sub Bab Australia
BundaF
 
Pembentukan dan Komponen Penyusun Minyak Bumi
Pembentukan dan Komponen Penyusun Minyak BumiPembentukan dan Komponen Penyusun Minyak Bumi
Pembentukan dan Komponen Penyusun Minyak Bumi
Alfian Isnan
 
Organisme laut dalam
Organisme laut dalamOrganisme laut dalam
Organisme laut dalamfariz90
 
6.2 Teori hanyutan benua (stpm)
6.2 Teori hanyutan benua (stpm)6.2 Teori hanyutan benua (stpm)
6.2 Teori hanyutan benua (stpm)
jyejye
 
PAPER PENGARUH STRUKTUR GEOLOGI TERHADAP PENYEBARAN ENDAPAN MINERAL
PAPER PENGARUH STRUKTUR GEOLOGI TERHADAP PENYEBARAN ENDAPAN MINERALPAPER PENGARUH STRUKTUR GEOLOGI TERHADAP PENYEBARAN ENDAPAN MINERAL
PAPER PENGARUH STRUKTUR GEOLOGI TERHADAP PENYEBARAN ENDAPAN MINERAL
heny novi
 
Benua Australia
Benua AustraliaBenua Australia
Benua Australia
Annisa Wasistiana
 
Pinggir pantai
Pinggir pantaiPinggir pantai
Pinggir pantai
MohdHelmi10
 
Ideologi ideologi besar
Ideologi ideologi besarIdeologi ideologi besar
Ideologi ideologi besar
idbloginfo
 
BENTUK MUKA BUMI TINGKATAN 1
BENTUK MUKA BUMI TINGKATAN 1BENTUK MUKA BUMI TINGKATAN 1
BENTUK MUKA BUMI TINGKATAN 1Zie Suzilawati
 
Bentuk muka-bumi
Bentuk muka-bumiBentuk muka-bumi
Bentuk muka-bumi
nadrah hidayah
 
Bab 6: Bentuk Muka Bumi : Saliran
Bab 6: Bentuk Muka Bumi : SaliranBab 6: Bentuk Muka Bumi : Saliran
Bab 6: Bentuk Muka Bumi : Saliran
Abdul Bakri
 
Teori terbentuknya jagat raya
Teori terbentuknya jagat rayaTeori terbentuknya jagat raya
Teori terbentuknya jagat raya
Risou Kun
 

Viewers also liked (20)

Laut dan dasar
Laut dan dasarLaut dan dasar
Laut dan dasar
 
Geologi laut pak yusuf surachman kuliah geologi kelautan-1
Geologi laut   pak yusuf surachman kuliah geologi kelautan-1Geologi laut   pak yusuf surachman kuliah geologi kelautan-1
Geologi laut pak yusuf surachman kuliah geologi kelautan-1
 
Definisi.geologi laut
Definisi.geologi lautDefinisi.geologi laut
Definisi.geologi laut
 
Teori terbentuknya laut, geomorfologi laut, proses fisika, kimia, biologi laut.
Teori terbentuknya laut, geomorfologi laut, proses fisika, kimia, biologi laut.Teori terbentuknya laut, geomorfologi laut, proses fisika, kimia, biologi laut.
Teori terbentuknya laut, geomorfologi laut, proses fisika, kimia, biologi laut.
 
Tugas geologi laut
Tugas geologi lautTugas geologi laut
Tugas geologi laut
 
Perairan laut, batas laut, dan pantai
Perairan laut, batas laut, dan pantaiPerairan laut, batas laut, dan pantai
Perairan laut, batas laut, dan pantai
 
Pengertian otec ( ocean thermal energy conversion )
Pengertian otec ( ocean thermal energy conversion )Pengertian otec ( ocean thermal energy conversion )
Pengertian otec ( ocean thermal energy conversion )
 
2 12 april 2013 lap survey dishidros s. pomats
2 12 april 2013 lap survey dishidros s. pomats2 12 april 2013 lap survey dishidros s. pomats
2 12 april 2013 lap survey dishidros s. pomats
 
Benua dan Samudera Sub Bab Australia
Benua dan Samudera Sub Bab AustraliaBenua dan Samudera Sub Bab Australia
Benua dan Samudera Sub Bab Australia
 
Pembentukan dan Komponen Penyusun Minyak Bumi
Pembentukan dan Komponen Penyusun Minyak BumiPembentukan dan Komponen Penyusun Minyak Bumi
Pembentukan dan Komponen Penyusun Minyak Bumi
 
Organisme laut dalam
Organisme laut dalamOrganisme laut dalam
Organisme laut dalam
 
6.2 Teori hanyutan benua (stpm)
6.2 Teori hanyutan benua (stpm)6.2 Teori hanyutan benua (stpm)
6.2 Teori hanyutan benua (stpm)
 
PAPER PENGARUH STRUKTUR GEOLOGI TERHADAP PENYEBARAN ENDAPAN MINERAL
PAPER PENGARUH STRUKTUR GEOLOGI TERHADAP PENYEBARAN ENDAPAN MINERALPAPER PENGARUH STRUKTUR GEOLOGI TERHADAP PENYEBARAN ENDAPAN MINERAL
PAPER PENGARUH STRUKTUR GEOLOGI TERHADAP PENYEBARAN ENDAPAN MINERAL
 
Benua Australia
Benua AustraliaBenua Australia
Benua Australia
 
Pinggir pantai
Pinggir pantaiPinggir pantai
Pinggir pantai
 
Ideologi ideologi besar
Ideologi ideologi besarIdeologi ideologi besar
Ideologi ideologi besar
 
BENTUK MUKA BUMI TINGKATAN 1
BENTUK MUKA BUMI TINGKATAN 1BENTUK MUKA BUMI TINGKATAN 1
BENTUK MUKA BUMI TINGKATAN 1
 
Bentuk muka-bumi
Bentuk muka-bumiBentuk muka-bumi
Bentuk muka-bumi
 
Bab 6: Bentuk Muka Bumi : Saliran
Bab 6: Bentuk Muka Bumi : SaliranBab 6: Bentuk Muka Bumi : Saliran
Bab 6: Bentuk Muka Bumi : Saliran
 
Teori terbentuknya jagat raya
Teori terbentuknya jagat rayaTeori terbentuknya jagat raya
Teori terbentuknya jagat raya
 

Similar to Geologi laut 1

Tugas geografi
Tugas geografiTugas geografi
Tugas geografi
Tmz Kalkudz
 
Ekosistem laut Power Point
Ekosistem laut Power PointEkosistem laut Power Point
Ekosistem laut Power Point
iswant mas
 
Oceanografi
OceanografiOceanografi
Oceanografi
Hendra Fernando
 
Perairan laut dan potensinya
Perairan laut dan potensinyaPerairan laut dan potensinya
Perairan laut dan potensinya
Universities Pendidikan Ganesha
 
Oseanografi Kelas X
Oseanografi Kelas XOseanografi Kelas X
Oseanografi Kelas X
Sulthan Isa
 
Biologi Laut_2
Biologi Laut_2Biologi Laut_2
Biologi Laut_2
Selfie Rumengan
 
03. oseanografi
03. oseanografi03. oseanografi
03. oseanografi
Nkhansa
 
Hidrosfer Perairan Laut
Hidrosfer Perairan LautHidrosfer Perairan Laut
Hidrosfer Perairan LautTheresia Nelie
 
Oseanografi
OseanografiOseanografi
Ekosistem perairan
Ekosistem perairanEkosistem perairan
Ekosistem perairan
lukman darwis
 
Power point terumbu karang
Power point terumbu karangPower point terumbu karang
Power point terumbu karangrantikaput
 
Presentation1 dbL
Presentation1 dbLPresentation1 dbL
Presentation1 dbL
SintaJunia
 
Perairan laut geografi
Perairan laut geografiPerairan laut geografi
Perairan laut geografi
nathans_hansel
 
Perairan Laut
Perairan LautPerairan Laut
Perairan Laut
Javier Ramdhinov
 
perairan laut dan pemnafaatan gelombang.ppt
perairan laut dan pemnafaatan gelombang.pptperairan laut dan pemnafaatan gelombang.ppt
perairan laut dan pemnafaatan gelombang.ppt
Syahnul1
 
ekosistem biola.ppt
ekosistem biola.pptekosistem biola.ppt
ekosistem biola.ppt
ssuser7a746c
 
Geografi nita tentang perairan-laut
Geografi nita tentang perairan-lautGeografi nita tentang perairan-laut
Geografi nita tentang perairan-laut
Javier Ramdhinov
 
Perairan laut geografi (revisi)
Perairan laut geografi (revisi) Perairan laut geografi (revisi)
Perairan laut geografi (revisi)
nathans_hansel
 
b63d3_MODUL_04_-_PENGETAHUAN_TEKNIK_PANTAI.pptx
b63d3_MODUL_04_-_PENGETAHUAN_TEKNIK_PANTAI.pptxb63d3_MODUL_04_-_PENGETAHUAN_TEKNIK_PANTAI.pptx
b63d3_MODUL_04_-_PENGETAHUAN_TEKNIK_PANTAI.pptx
ErikMunandar1
 

Similar to Geologi laut 1 (20)

Tugas geografi
Tugas geografiTugas geografi
Tugas geografi
 
Ekosistem laut Power Point
Ekosistem laut Power PointEkosistem laut Power Point
Ekosistem laut Power Point
 
Oceanografi
OceanografiOceanografi
Oceanografi
 
Perairan laut dan potensinya
Perairan laut dan potensinyaPerairan laut dan potensinya
Perairan laut dan potensinya
 
Oseanografi Kelas X
Oseanografi Kelas XOseanografi Kelas X
Oseanografi Kelas X
 
Biologi Laut_2
Biologi Laut_2Biologi Laut_2
Biologi Laut_2
 
Klasifikasi laut 2
Klasifikasi laut 2Klasifikasi laut 2
Klasifikasi laut 2
 
03. oseanografi
03. oseanografi03. oseanografi
03. oseanografi
 
Hidrosfer Perairan Laut
Hidrosfer Perairan LautHidrosfer Perairan Laut
Hidrosfer Perairan Laut
 
Oseanografi
OseanografiOseanografi
Oseanografi
 
Ekosistem perairan
Ekosistem perairanEkosistem perairan
Ekosistem perairan
 
Power point terumbu karang
Power point terumbu karangPower point terumbu karang
Power point terumbu karang
 
Presentation1 dbL
Presentation1 dbLPresentation1 dbL
Presentation1 dbL
 
Perairan laut geografi
Perairan laut geografiPerairan laut geografi
Perairan laut geografi
 
Perairan Laut
Perairan LautPerairan Laut
Perairan Laut
 
perairan laut dan pemnafaatan gelombang.ppt
perairan laut dan pemnafaatan gelombang.pptperairan laut dan pemnafaatan gelombang.ppt
perairan laut dan pemnafaatan gelombang.ppt
 
ekosistem biola.ppt
ekosistem biola.pptekosistem biola.ppt
ekosistem biola.ppt
 
Geografi nita tentang perairan-laut
Geografi nita tentang perairan-lautGeografi nita tentang perairan-laut
Geografi nita tentang perairan-laut
 
Perairan laut geografi (revisi)
Perairan laut geografi (revisi) Perairan laut geografi (revisi)
Perairan laut geografi (revisi)
 
b63d3_MODUL_04_-_PENGETAHUAN_TEKNIK_PANTAI.pptx
b63d3_MODUL_04_-_PENGETAHUAN_TEKNIK_PANTAI.pptxb63d3_MODUL_04_-_PENGETAHUAN_TEKNIK_PANTAI.pptx
b63d3_MODUL_04_-_PENGETAHUAN_TEKNIK_PANTAI.pptx
 

Recently uploaded

BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptxBAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
ssuser5e48eb
 
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdfDAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
benediktusmaksy
 
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
ymikhael4
 
Perencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalan
Perencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalanPerencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalan
Perencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalan
MarvinPatrick1
 
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdfPROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
afifsalim12
 
PROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV PLN
PROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV  PLNPROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV  PLN
PROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV PLN
tejakusuma17
 
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdfANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
narayafiryal8
 
Paparan Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
Paparan  Pengawasan Bangunan Gedung.pptxPaparan  Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
Paparan Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
RifkiAbrar2
 
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu indukSistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
ssuser0b6eb8
 

Recently uploaded (9)

BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptxBAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
 
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdfDAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
 
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
 
Perencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalan
Perencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalanPerencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalan
Perencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalan
 
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdfPROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
 
PROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV PLN
PROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV  PLNPROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV  PLN
PROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV PLN
 
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdfANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
 
Paparan Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
Paparan  Pengawasan Bangunan Gedung.pptxPaparan  Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
Paparan Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
 
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu indukSistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
 

Geologi laut 1

  • 1. GEOLOGI KELAUTAN Ilmu yang mempelajari berbagai fenomena geologi di lingkungan laut / samodera, meliputi aspek fisik, kimiawi dan biologi.
  • 2. Berbagai fenomena geologi di lingkungan marin dipelajari juga dalam Oseanografi. • 1. Sifat-sifat kimia dan sifat-sifat fisik air laut. • 2. Sebaran temperatur dan salinitas air laut. • 3. Gerakan air laut • 4. Interaksi atmosfer dan hidrooseonosfer • 5. Morfologi lantai samodera • 6. Biota laut (termasuk fosil )
  • 3. • 7. Sedimentologi marin • 8. Erosi pantai dan dasar laut • 9. Perubahan muka air laut • Hal-hal yang dipelajari dalam geologi kelautan adalah yang menyangkut “Physical Oceanography”.
  • 4. Lingkungan Marin Berdasarkan sifat dan karakteristiknya, perairan marin dapat dibedakan yaitu : 1. Samodera (Ocean) 2. Laut (Sea)
  • 5. Samodera (Ocean) Mempunyai ciri-ciri : 1. Samodera dipisahkan dari benua oleh adanya rangkaian kepulauan (archipelago) atau oleh punggungan bawah muka air (dremple) 2. Salinitas / Kadar garam rerata 3,5 %
  • 6. 3. Merupakan satu kesatuan arus laut (current) dengan susunan arus laut tertutup. 4. Mempunyai kedalaman rerata 3800 meter
  • 7. Samodera-samodera di dunia 1. Samodera Pasifik 2. Samodera Atlantik 3. Samodera India 4. Samodera Artika ? 5. Samodera Antartika ?
  • 8. Luas dan Kedalaman Samodera 1. Samodera Pasifik - Luas : 180 Juta km persegi - Kedalaman rerata : 4.030 m - Kedalaman maks : 10.550. m 2. Samodera Atlantik - Luas : 107 juta km persegi - Kedalaman rerata : 3.330 m - Kedalaman maks : 8.750 m
  • 9. 3. Samodera India - Luas : 75 juta km persegi - Kedalaman rerata : 3.900 m - Kedalaman maks : 7.450 m
  • 10. Samodera secara fisik merupakan lempeng (plate), yang disebut lempeng samodera. Konfigurasi morfologi dasar Samodera sangat di pengaruhi oleh dinamika lempeng samodera.
  • 11. Batas lempeng samodera membentuk morfologi berupa rendahan (basin) maupun tinggian (punggungan). Batas lempeng konvergen umumnya berupa palung ( trench). Batas lempeng divergen umumnya berupa punggungan tengah samodera (mid oceanic ridge).
  • 12. Batas lempeng transform memberikan kenampakan morfologi dasar laut berupa “submarine canyon” dan “seamount valleys”
  • 13. LAUT (SEAS) Merupakan perairan yang terletak di tepi samodera, diantara samodera dan benua atau benua dan benua, serta berada di pedalaman benua.
  • 14. Macam- macam laut : 1. Laut Tepi (Marginal Sea) Merupakan laut dengan kedalaman berkisar 100 sampai 200 meter dan terletak di tepi benua, dipisahkan dari samodera oleh rangkaian kepulauan (archipelago). Laut tepi lazim disebut sebagai paparan (shelf).
  • 15. Contoh : a. Laut Jawa, di tepi benua Asia dan dipisahkan dari samodera India oleh Kepulauan Indonesia ( P, Jawa, P. Sumatera dan Kep. Nusatenggara) b. Laut Cina Selatan, di tepi benua Asia dan dipisahkan dari Samodera Pasifik oleh Kepulauan Filipina.
  • 16. c. Laut Jepang, di tepi benua Asia dan dipisahkan dari samodera Pasifik oleh Kepulauan Jepang. d. Laut Utara, di tepi benua Eropa dan dipisahkan dari Samodera Atlantik oleh Kepulauan Britania Raya.
  • 17. Genesa laut tepi ini secara tektonik menempati pada unsur tektonik busur belakang (back arc). Aplikasi sumberdaya alam yang terkandung di laut tepi adalah potensial terdapatnya hidrokarbon.
  • 18. 2. Laut Tengah (Mediteran Sea) Merupakan laut dengan kedalaman > 1000 meter dan terletak antara benua dengan samodera atau antara benua dengan benua yang dihubungkan oleh selat. Contoh: a. Laut Tengah Dipisahkan dari Samodera Atlantik oleh Selat Gibraltar.
  • 19. b. Laut Merah (Red Sea) Dipisahkan dari Samodera India oleh Selat Ogaden. c. Laut Parsi ( Persia Sea) Dipisahkan dari Samodera India oleh Selat Hormus.
  • 20. Genesa Laut Tengah secara tektonik akibat batas lempeng divergen maupun transform.
  • 21. 3. Laut Pedalaman (Interior Sea) Merupakan laut dengan kedalaman > 200 meter, dan terletak di pedalaman / tengah benua. Contoh : a. Laut Kaspi Terletak di tengah benua Asia, di sekitar negara-negara Asia Tengah.
  • 22. b. Laut Mati (Death Sea) Berada di tengah Benua Asia, di sekitar negara-negara Timur Tengah. Genesa Laut Pedalaman akibat batas lempeng transform. Salah satu cirinya mempunyai kadar garam yang sangat tinggi.