SlideShare a Scribd company logo
1 of 5
Materi ke 5
USAHA , ENERGI, DAN DAYA
USAHA ( w )
Yaitu Hasil kali besar perpindahan dengan komponen gaya yang sejajar
dengan perpindahan.
W = (F. cos θ) ( S )
= F. S. Cos θ
W = Usaha ( Newton. meter )/Joule
F = Gaya ( Newton )
S = Perpindahan ( m)
Kalau θ adalah sudut antara vector gaya “ F” dengan vector perpindahan
yang sangat kecil “ ds “ maka F.S menjadi F. cos θ, sehingga :
S2 S2
W = ʃ F s ds = ʃ F Cos θ ds
S1 S1
Dari hal tersebut diatas maka rumus umum dari suatu usaha adalah :
S2 S2
W = ʃ F . ds = ʃ F Cos θ ds
S1 S1
ENERGI
Yaitu kemampuan suatu benda tersebut untuk melakukan usaha.
Jumlah energy yang diberikan sama dengan usaha yang dilakukan . Satuannya
sama yaitu Joule ( J ) .
a. Energi Kinetik
Yaitu kemampuan benda melakukan usaha karena bergerak.
Sebuah benda dengan massa “ m” bergerak pada garis lurus dengan laju
awal V1 sampai V2, gaya total Ftot diberikan kebenda itu dengan jarak S,
maka kerja total / usaha yang dilakukan pada benda itu adalah
Wtot = F tot . S
Hkm Newton II adalah F tot = m . a dan V2² = V1² + 2 as
Maka a = V2² – V1² / 2s shg Wtot = Ftot. S = m.a.s
= m. (V2² – V1² / 2s) . s
Wtot = ½ m V2² - ½ m V1²
Sehingga energy kinetic translasi (Ek) dari benda tersebut adalah :
Ek = ½ mV²
b. Energi Potensial Grafitasi (EPG)
Yaitu kemampuan benda tersebut melakukan usaha karena kedudukannya
dalam medan .
Jika benda bermassa “m” berada pada ketinggian “h” diatas permukaan nol
(Permukaan acuan) maka energy potensialnya :
EPG = m . g . h (Joule)
m : Massa benda (kg)
g : Grafitasi (m/s²)
h : Ketinggian (m)
HUKUM KEKEKALAN ENERGI
- Energi tidak dapat diciptakan begitu saja dan tidak dapat dimusnahkan
begitu saja.
- Energi hanya dapat berubah dari bentuk energy yang satu kebentuk
energy yang lain.
DAYA
Yaitu kecepatan dilakukan usaha (kerja yang dilakukan dibagi waktu untuk
melakukannya ). Atau kecepatan perubahan energy.
Daya = Usaha yang dilakukan gaya/waktu yang diperlukan untuk itu
= ( G a y a ) x ( K e c e p a t a n )
= Perubahan energy /waktu
Satuan daya adalah Watt (w) = J/s dan 1 HP =746 w
Kilowatt Jam (kwh) adalah satuan usaha/kerja jika gaya melakukan usaha
1000 J/s (daya, 1kw) maka dalam waktu 1 jam , gaya itu melakukan usaha
sebanyak 1 kwh = 3,6 x 106
J = 3,6 M J
CONTOH SOAL
1. Sebuah traktor, mesinnya mati ditengah lahan/sawah. Sementara
Gandung menyetir diatas traktor, Rino mendorong traktor tersebut 19
m, agar traktor tersebut keluar dari lahan untuk diperbaiki. Jika Rino
mendorong searah dengan arah gerak traktor dengan gaya konstan
210 N, maka :
- Berapa kerja/usaha yang dilakukan pada traktor tersebut ?
- Gambarkan secara skematis arah gaya dari soal diatas !
2. Seseorang menarik traktor sepanjang jalan dengan gaya 75 N, dengan
arah 28ᵒ dari garis horizontal,
- Berapa kerja /usaha yang dilakukan seseorang tersebut dalam
menarik traktor sepanjang 8 m?
- Gambarkan skema arah gaya ?
3. Sebuah mesin dengan daya 0,25 HP dipakai untuk mengangkat beban
dengan kecepatan 5 cm/s yang tetap. Berapakah beban yang dapat
diangkat ?
4. Hand traktor dengan massa 1200 kg dari kondisi diam dapat mencapai
kecepatan 25 m/s , dalam waktu 8,0 s. Jika tidak ada gesekan , maka
berapa daya rata rata hand traktor tersebut ?
Fisika 6.docx fisika umum dan fisika khusus

More Related Content

Similar to Fisika 6.docx fisika umum dan fisika khusus

bab 6 Energi_Usaha_Hukum_kekekalan_energi.pptx
bab 6 Energi_Usaha_Hukum_kekekalan_energi.pptxbab 6 Energi_Usaha_Hukum_kekekalan_energi.pptx
bab 6 Energi_Usaha_Hukum_kekekalan_energi.pptxKris mawan
 
vgbsddbcyyybfyrsyyrfrybvrbvsjbrdhjbvry.ppt
vgbsddbcyyybfyrsyyrfrybvrbvsjbrdhjbvry.pptvgbsddbcyyybfyrsyyrfrybvrbvsjbrdhjbvry.ppt
vgbsddbcyyybfyrsyyrfrybvrbvsjbrdhjbvry.pptmamiruladli12345
 
Bab 2 usaha dan energi
Bab 2 usaha dan energiBab 2 usaha dan energi
Bab 2 usaha dan energiAndy Muson
 
Proyek usaha & energi
Proyek usaha & energiProyek usaha & energi
Proyek usaha & energiZikri Andhika
 
B 10007096 luqmanul_hakim_energi_usaha_hukum_kekekalan_energi
B 10007096 luqmanul_hakim_energi_usaha_hukum_kekekalan_energiB 10007096 luqmanul_hakim_energi_usaha_hukum_kekekalan_energi
B 10007096 luqmanul_hakim_energi_usaha_hukum_kekekalan_energiPera Nurfathiyah
 
BAB 7 KERJA & ENERGI BAB 7 KERJA & ENERGI BAB 7 KERJA & ENERGI
BAB 7  KERJA & ENERGI BAB 7  KERJA & ENERGI BAB 7  KERJA & ENERGIBAB 7  KERJA & ENERGI BAB 7  KERJA & ENERGI BAB 7  KERJA & ENERGI
BAB 7 KERJA & ENERGI BAB 7 KERJA & ENERGI BAB 7 KERJA & ENERGIandryanihutabarat12
 
Usaha dan energi
Usaha dan energiUsaha dan energi
Usaha dan energialiefsella
 
12857872 fisika-sma-kelas-xi-bab-4-energi-usaha-dan-daya
12857872 fisika-sma-kelas-xi-bab-4-energi-usaha-dan-daya12857872 fisika-sma-kelas-xi-bab-4-energi-usaha-dan-daya
12857872 fisika-sma-kelas-xi-bab-4-energi-usaha-dan-dayaSissie Desi
 
USAHA DAN ENERGI [TUGAS FISIKA SMA KELAS 12]
USAHA DAN ENERGI   [TUGAS FISIKA SMA KELAS 12]USAHA DAN ENERGI   [TUGAS FISIKA SMA KELAS 12]
USAHA DAN ENERGI [TUGAS FISIKA SMA KELAS 12]DanielParlindungan4
 
Fisika Materi usaha, daya dan energi
Fisika Materi usaha, daya dan energiFisika Materi usaha, daya dan energi
Fisika Materi usaha, daya dan energisuep_x
 
Fdokumen.com fisika materi-usaha-daya-dan-energi
Fdokumen.com fisika materi-usaha-daya-dan-energiFdokumen.com fisika materi-usaha-daya-dan-energi
Fdokumen.com fisika materi-usaha-daya-dan-energikholidyusuferyandikh
 
PPT USAHA DAN ENERGI.ppt
PPT USAHA DAN ENERGI.pptPPT USAHA DAN ENERGI.ppt
PPT USAHA DAN ENERGI.pptDeviaPutri15
 

Similar to Fisika 6.docx fisika umum dan fisika khusus (20)

bab 6 Energi_Usaha_Hukum_kekekalan_energi.pptx
bab 6 Energi_Usaha_Hukum_kekekalan_energi.pptxbab 6 Energi_Usaha_Hukum_kekekalan_energi.pptx
bab 6 Energi_Usaha_Hukum_kekekalan_energi.pptx
 
vgbsddbcyyybfyrsyyrfrybvrbvsjbrdhjbvry.ppt
vgbsddbcyyybfyrsyyrfrybvrbvsjbrdhjbvry.pptvgbsddbcyyybfyrsyyrfrybvrbvsjbrdhjbvry.ppt
vgbsddbcyyybfyrsyyrfrybvrbvsjbrdhjbvry.ppt
 
PPT USAHA DAN ENERGI.ppt
PPT USAHA DAN ENERGI.pptPPT USAHA DAN ENERGI.ppt
PPT USAHA DAN ENERGI.ppt
 
Usaha dan energi
Usaha dan energiUsaha dan energi
Usaha dan energi
 
Bab 2 usaha dan energi
Bab 2 usaha dan energiBab 2 usaha dan energi
Bab 2 usaha dan energi
 
Proyek usaha & energi
Proyek usaha & energiProyek usaha & energi
Proyek usaha & energi
 
Kartu soal
Kartu soalKartu soal
Kartu soal
 
B 10007096 luqmanul_hakim_energi_usaha_hukum_kekekalan_energi
B 10007096 luqmanul_hakim_energi_usaha_hukum_kekekalan_energiB 10007096 luqmanul_hakim_energi_usaha_hukum_kekekalan_energi
B 10007096 luqmanul_hakim_energi_usaha_hukum_kekekalan_energi
 
Usaha dan energi
Usaha dan energiUsaha dan energi
Usaha dan energi
 
BAB 7 KERJA & ENERGI BAB 7 KERJA & ENERGI BAB 7 KERJA & ENERGI
BAB 7  KERJA & ENERGI BAB 7  KERJA & ENERGI BAB 7  KERJA & ENERGIBAB 7  KERJA & ENERGI BAB 7  KERJA & ENERGI BAB 7  KERJA & ENERGI
BAB 7 KERJA & ENERGI BAB 7 KERJA & ENERGI BAB 7 KERJA & ENERGI
 
7. usaha energi
7. usaha energi7. usaha energi
7. usaha energi
 
gjfhjkykykyklyktyk
gjfhjkykykyklyktykgjfhjkykykyklyktyk
gjfhjkykykyklyktyk
 
Usaha dan energi
Usaha dan energiUsaha dan energi
Usaha dan energi
 
12857872 fisika-sma-kelas-xi-bab-4-energi-usaha-dan-daya
12857872 fisika-sma-kelas-xi-bab-4-energi-usaha-dan-daya12857872 fisika-sma-kelas-xi-bab-4-energi-usaha-dan-daya
12857872 fisika-sma-kelas-xi-bab-4-energi-usaha-dan-daya
 
USAHA DAN ENERGI [TUGAS FISIKA SMA KELAS 12]
USAHA DAN ENERGI   [TUGAS FISIKA SMA KELAS 12]USAHA DAN ENERGI   [TUGAS FISIKA SMA KELAS 12]
USAHA DAN ENERGI [TUGAS FISIKA SMA KELAS 12]
 
Mekanika4
Mekanika4Mekanika4
Mekanika4
 
Fisika Materi usaha, daya dan energi
Fisika Materi usaha, daya dan energiFisika Materi usaha, daya dan energi
Fisika Materi usaha, daya dan energi
 
Fdokumen.com fisika materi-usaha-daya-dan-energi
Fdokumen.com fisika materi-usaha-daya-dan-energiFdokumen.com fisika materi-usaha-daya-dan-energi
Fdokumen.com fisika materi-usaha-daya-dan-energi
 
PPT USAHA DAN ENERGI.ppt
PPT USAHA DAN ENERGI.pptPPT USAHA DAN ENERGI.ppt
PPT USAHA DAN ENERGI.ppt
 
1. PPT USAHA DAN ENERGI.pptx
1. PPT USAHA DAN ENERGI.pptx1. PPT USAHA DAN ENERGI.pptx
1. PPT USAHA DAN ENERGI.pptx
 

More from arifrahman87863

makalah remidi ekonomi makro.docx mklah r
makalah remidi ekonomi makro.docx mklah rmakalah remidi ekonomi makro.docx mklah r
makalah remidi ekonomi makro.docx mklah rarifrahman87863
 
KELOMPOK 9 Hadits.pptx hadis hadis hadis h
KELOMPOK 9 Hadits.pptx hadis hadis hadis hKELOMPOK 9 Hadits.pptx hadis hadis hadis h
KELOMPOK 9 Hadits.pptx hadis hadis hadis harifrahman87863
 
sampul makalah remidi.docx sampul makalah remedi
sampul makalah remidi.docx sampul makalah remedisampul makalah remidi.docx sampul makalah remedi
sampul makalah remidi.docx sampul makalah remediarifrahman87863
 
joana.doc jaona jaona jaona jaona jaona jaona
joana.doc jaona jaona jaona jaona jaona jaonajoana.doc jaona jaona jaona jaona jaona jaona
joana.doc jaona jaona jaona jaona jaona jaonaarifrahman87863
 
FASILITATOR ITU SEORANG PREDATOR.doc anadalan
FASILITATOR ITU SEORANG PREDATOR.doc anadalanFASILITATOR ITU SEORANG PREDATOR.doc anadalan
FASILITATOR ITU SEORANG PREDATOR.doc anadalanarifrahman87863
 
fisika3.docx fisika fisika fisika fisika
fisika3.docx fisika fisika fisika fisikafisika3.docx fisika fisika fisika fisika
fisika3.docx fisika fisika fisika fisikaarifrahman87863
 
fisika 5.docx fisika umum dan fisika khusus
fisika 5.docx fisika umum dan fisika khususfisika 5.docx fisika umum dan fisika khusus
fisika 5.docx fisika umum dan fisika khususarifrahman87863
 
fisika 4.docx fisika umum dan fisika khusus
fisika 4.docx fisika umum dan fisika khususfisika 4.docx fisika umum dan fisika khusus
fisika 4.docx fisika umum dan fisika khususarifrahman87863
 
fISIKA 2.docx fisika dua umum dan khusus d
fISIKA 2.docx fisika dua umum dan khusus dfISIKA 2.docx fisika dua umum dan khusus d
fISIKA 2.docx fisika dua umum dan khusus darifrahman87863
 
fisika 1.docx fisika ilmu pengetag]huan umum
fisika 1.docx fisika ilmu pengetag]huan umumfisika 1.docx fisika ilmu pengetag]huan umum
fisika 1.docx fisika ilmu pengetag]huan umumarifrahman87863
 
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO.docx mataram
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO.docx mataramMAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO.docx mataram
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO.docx mataramarifrahman87863
 
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO 01245.pptx
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO 01245.pptxMAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO 01245.pptx
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO 01245.pptxarifrahman87863
 
KATA PENGANTAR.docx kata pengantar kata pe
KATA PENGANTAR.docx kata pengantar kata peKATA PENGANTAR.docx kata pengantar kata pe
KATA PENGANTAR.docx kata pengantar kata pearifrahman87863
 
E. Peningkatan Kompetensi Berdaasarkan AKPK yang Kurang di sekolah magang 2.docx
E. Peningkatan Kompetensi Berdaasarkan AKPK yang Kurang di sekolah magang 2.docxE. Peningkatan Kompetensi Berdaasarkan AKPK yang Kurang di sekolah magang 2.docx
E. Peningkatan Kompetensi Berdaasarkan AKPK yang Kurang di sekolah magang 2.docxarifrahman87863
 
PROGRAM KEGIATAN PENINGKATAN EKSTRAKULIKULER SISWA.docx
PROGRAM KEGIATAN PENINGKATAN EKSTRAKULIKULER SISWA.docxPROGRAM KEGIATAN PENINGKATAN EKSTRAKULIKULER SISWA.docx
PROGRAM KEGIATAN PENINGKATAN EKSTRAKULIKULER SISWA.docxarifrahman87863
 
BUKU PANDUAN.docx buku panduan buku panduan
BUKU PANDUAN.docx buku panduan buku panduanBUKU PANDUAN.docx buku panduan buku panduan
BUKU PANDUAN.docx buku panduan buku panduanarifrahman87863
 
AKIDAH AKHLAK KELAS IX.docx baitul Ilmy.
AKIDAH AKHLAK KELAS IX.docx baitul Ilmy.AKIDAH AKHLAK KELAS IX.docx baitul Ilmy.
AKIDAH AKHLAK KELAS IX.docx baitul Ilmy.arifrahman87863
 
AKIDAH AKHLAK KELAS VII.docx baitul Ilmy
AKIDAH AKHLAK KELAS VII.docx baitul IlmyAKIDAH AKHLAK KELAS VII.docx baitul Ilmy
AKIDAH AKHLAK KELAS VII.docx baitul Ilmyarifrahman87863
 
AKIDAH AKHLAK KELAS VIII.docx baitul ilmi
AKIDAH AKHLAK KELAS VIII.docx baitul ilmiAKIDAH AKHLAK KELAS VIII.docx baitul ilmi
AKIDAH AKHLAK KELAS VIII.docx baitul ilmiarifrahman87863
 
Kumpulan Soal Cerdas Cermat MTS Baitul Ilmi.docx
Kumpulan Soal Cerdas Cermat MTS Baitul Ilmi.docxKumpulan Soal Cerdas Cermat MTS Baitul Ilmi.docx
Kumpulan Soal Cerdas Cermat MTS Baitul Ilmi.docxarifrahman87863
 

More from arifrahman87863 (20)

makalah remidi ekonomi makro.docx mklah r
makalah remidi ekonomi makro.docx mklah rmakalah remidi ekonomi makro.docx mklah r
makalah remidi ekonomi makro.docx mklah r
 
KELOMPOK 9 Hadits.pptx hadis hadis hadis h
KELOMPOK 9 Hadits.pptx hadis hadis hadis hKELOMPOK 9 Hadits.pptx hadis hadis hadis h
KELOMPOK 9 Hadits.pptx hadis hadis hadis h
 
sampul makalah remidi.docx sampul makalah remedi
sampul makalah remidi.docx sampul makalah remedisampul makalah remidi.docx sampul makalah remedi
sampul makalah remidi.docx sampul makalah remedi
 
joana.doc jaona jaona jaona jaona jaona jaona
joana.doc jaona jaona jaona jaona jaona jaonajoana.doc jaona jaona jaona jaona jaona jaona
joana.doc jaona jaona jaona jaona jaona jaona
 
FASILITATOR ITU SEORANG PREDATOR.doc anadalan
FASILITATOR ITU SEORANG PREDATOR.doc anadalanFASILITATOR ITU SEORANG PREDATOR.doc anadalan
FASILITATOR ITU SEORANG PREDATOR.doc anadalan
 
fisika3.docx fisika fisika fisika fisika
fisika3.docx fisika fisika fisika fisikafisika3.docx fisika fisika fisika fisika
fisika3.docx fisika fisika fisika fisika
 
fisika 5.docx fisika umum dan fisika khusus
fisika 5.docx fisika umum dan fisika khususfisika 5.docx fisika umum dan fisika khusus
fisika 5.docx fisika umum dan fisika khusus
 
fisika 4.docx fisika umum dan fisika khusus
fisika 4.docx fisika umum dan fisika khususfisika 4.docx fisika umum dan fisika khusus
fisika 4.docx fisika umum dan fisika khusus
 
fISIKA 2.docx fisika dua umum dan khusus d
fISIKA 2.docx fisika dua umum dan khusus dfISIKA 2.docx fisika dua umum dan khusus d
fISIKA 2.docx fisika dua umum dan khusus d
 
fisika 1.docx fisika ilmu pengetag]huan umum
fisika 1.docx fisika ilmu pengetag]huan umumfisika 1.docx fisika ilmu pengetag]huan umum
fisika 1.docx fisika ilmu pengetag]huan umum
 
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO.docx mataram
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO.docx mataramMAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO.docx mataram
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO.docx mataram
 
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO 01245.pptx
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO 01245.pptxMAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO 01245.pptx
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO 01245.pptx
 
KATA PENGANTAR.docx kata pengantar kata pe
KATA PENGANTAR.docx kata pengantar kata peKATA PENGANTAR.docx kata pengantar kata pe
KATA PENGANTAR.docx kata pengantar kata pe
 
E. Peningkatan Kompetensi Berdaasarkan AKPK yang Kurang di sekolah magang 2.docx
E. Peningkatan Kompetensi Berdaasarkan AKPK yang Kurang di sekolah magang 2.docxE. Peningkatan Kompetensi Berdaasarkan AKPK yang Kurang di sekolah magang 2.docx
E. Peningkatan Kompetensi Berdaasarkan AKPK yang Kurang di sekolah magang 2.docx
 
PROGRAM KEGIATAN PENINGKATAN EKSTRAKULIKULER SISWA.docx
PROGRAM KEGIATAN PENINGKATAN EKSTRAKULIKULER SISWA.docxPROGRAM KEGIATAN PENINGKATAN EKSTRAKULIKULER SISWA.docx
PROGRAM KEGIATAN PENINGKATAN EKSTRAKULIKULER SISWA.docx
 
BUKU PANDUAN.docx buku panduan buku panduan
BUKU PANDUAN.docx buku panduan buku panduanBUKU PANDUAN.docx buku panduan buku panduan
BUKU PANDUAN.docx buku panduan buku panduan
 
AKIDAH AKHLAK KELAS IX.docx baitul Ilmy.
AKIDAH AKHLAK KELAS IX.docx baitul Ilmy.AKIDAH AKHLAK KELAS IX.docx baitul Ilmy.
AKIDAH AKHLAK KELAS IX.docx baitul Ilmy.
 
AKIDAH AKHLAK KELAS VII.docx baitul Ilmy
AKIDAH AKHLAK KELAS VII.docx baitul IlmyAKIDAH AKHLAK KELAS VII.docx baitul Ilmy
AKIDAH AKHLAK KELAS VII.docx baitul Ilmy
 
AKIDAH AKHLAK KELAS VIII.docx baitul ilmi
AKIDAH AKHLAK KELAS VIII.docx baitul ilmiAKIDAH AKHLAK KELAS VIII.docx baitul ilmi
AKIDAH AKHLAK KELAS VIII.docx baitul ilmi
 
Kumpulan Soal Cerdas Cermat MTS Baitul Ilmi.docx
Kumpulan Soal Cerdas Cermat MTS Baitul Ilmi.docxKumpulan Soal Cerdas Cermat MTS Baitul Ilmi.docx
Kumpulan Soal Cerdas Cermat MTS Baitul Ilmi.docx
 

Recently uploaded

aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptGirl38
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiIntanHanifah4
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdfMMeizaFachri
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfmaulanayazid
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 

Recently uploaded (20)

aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 

Fisika 6.docx fisika umum dan fisika khusus

  • 1. Materi ke 5 USAHA , ENERGI, DAN DAYA USAHA ( w ) Yaitu Hasil kali besar perpindahan dengan komponen gaya yang sejajar dengan perpindahan. W = (F. cos θ) ( S ) = F. S. Cos θ W = Usaha ( Newton. meter )/Joule F = Gaya ( Newton ) S = Perpindahan ( m) Kalau θ adalah sudut antara vector gaya “ F” dengan vector perpindahan yang sangat kecil “ ds “ maka F.S menjadi F. cos θ, sehingga : S2 S2 W = ʃ F s ds = ʃ F Cos θ ds S1 S1 Dari hal tersebut diatas maka rumus umum dari suatu usaha adalah : S2 S2 W = ʃ F . ds = ʃ F Cos θ ds S1 S1
  • 2. ENERGI Yaitu kemampuan suatu benda tersebut untuk melakukan usaha. Jumlah energy yang diberikan sama dengan usaha yang dilakukan . Satuannya sama yaitu Joule ( J ) . a. Energi Kinetik Yaitu kemampuan benda melakukan usaha karena bergerak. Sebuah benda dengan massa “ m” bergerak pada garis lurus dengan laju awal V1 sampai V2, gaya total Ftot diberikan kebenda itu dengan jarak S, maka kerja total / usaha yang dilakukan pada benda itu adalah Wtot = F tot . S Hkm Newton II adalah F tot = m . a dan V2² = V1² + 2 as Maka a = V2² – V1² / 2s shg Wtot = Ftot. S = m.a.s = m. (V2² – V1² / 2s) . s Wtot = ½ m V2² - ½ m V1² Sehingga energy kinetic translasi (Ek) dari benda tersebut adalah : Ek = ½ mV² b. Energi Potensial Grafitasi (EPG) Yaitu kemampuan benda tersebut melakukan usaha karena kedudukannya dalam medan . Jika benda bermassa “m” berada pada ketinggian “h” diatas permukaan nol (Permukaan acuan) maka energy potensialnya :
  • 3. EPG = m . g . h (Joule) m : Massa benda (kg) g : Grafitasi (m/s²) h : Ketinggian (m) HUKUM KEKEKALAN ENERGI - Energi tidak dapat diciptakan begitu saja dan tidak dapat dimusnahkan begitu saja. - Energi hanya dapat berubah dari bentuk energy yang satu kebentuk energy yang lain. DAYA Yaitu kecepatan dilakukan usaha (kerja yang dilakukan dibagi waktu untuk melakukannya ). Atau kecepatan perubahan energy. Daya = Usaha yang dilakukan gaya/waktu yang diperlukan untuk itu = ( G a y a ) x ( K e c e p a t a n ) = Perubahan energy /waktu Satuan daya adalah Watt (w) = J/s dan 1 HP =746 w
  • 4. Kilowatt Jam (kwh) adalah satuan usaha/kerja jika gaya melakukan usaha 1000 J/s (daya, 1kw) maka dalam waktu 1 jam , gaya itu melakukan usaha sebanyak 1 kwh = 3,6 x 106 J = 3,6 M J CONTOH SOAL 1. Sebuah traktor, mesinnya mati ditengah lahan/sawah. Sementara Gandung menyetir diatas traktor, Rino mendorong traktor tersebut 19 m, agar traktor tersebut keluar dari lahan untuk diperbaiki. Jika Rino mendorong searah dengan arah gerak traktor dengan gaya konstan 210 N, maka : - Berapa kerja/usaha yang dilakukan pada traktor tersebut ? - Gambarkan secara skematis arah gaya dari soal diatas ! 2. Seseorang menarik traktor sepanjang jalan dengan gaya 75 N, dengan arah 28ᵒ dari garis horizontal, - Berapa kerja /usaha yang dilakukan seseorang tersebut dalam menarik traktor sepanjang 8 m? - Gambarkan skema arah gaya ? 3. Sebuah mesin dengan daya 0,25 HP dipakai untuk mengangkat beban dengan kecepatan 5 cm/s yang tetap. Berapakah beban yang dapat diangkat ? 4. Hand traktor dengan massa 1200 kg dari kondisi diam dapat mencapai kecepatan 25 m/s , dalam waktu 8,0 s. Jika tidak ada gesekan , maka berapa daya rata rata hand traktor tersebut ?